SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
STOP BULLYING
PADA SISWA DENGAN LAYANAN
BIMBINGAN DAN
KONSELING
Oleh :
DRS. FILIPUS NERI SUNARTO
TUJUAN LAYANAN :
1. Siswa dapat memahami
pengertian bullying
2. Siswa dapat memahami
penyebab & dampak negatif
bullying
3. Siswa dapat memahami cara
mencegah dan melawan
bullying
BULLYING
Bullying merupakan
perilaku agresif
berupa pemaksaan atau usaha
menyakiti secara fisik
maupun psikologis yang
dilakukan berulang-ulang
dengan tujuan mengganggu
anak lain atau korban yang
lebih lemah darinya.
Bentuk-bentuk Perilakuyang dikategorikan BULLYING
 Kontak Fisik Langsung
Memukul, mendorong, menggigit, menjambak, menendang,
mengunci seseorang dalam ruangan, mencubit, mencakar,
juga termasuk memeras dan merusak barang-barang yang
dimiliki orang lain.
 Kontak Verbal Langsung
Mengancam, mempermalukan, merendahkan, mengganggu,
memberi panggilan nama (name calling), sarkasme,
merendahkan (put downs), mencela/mengejek,
mengintimidasi, memaki, menyebarkan gosip.
 Perilaku Non-verbal Langsung
Melihat dengan sinis, menjulurkan lidah, menampilkan
ekspresi muka yang merendahkan, mengejek, mengancam
yang disertai oleh bullying fisik atau verbal.
 Prilaku Non-Verbal Tidak Langsung
Mendiamkan seseorang, memanipulasi persahabatan
sehingga menjadi retak, sengaja mengucilkan atau
mengabaikan, mengirim surat kaleng.
 Pelecehan Seksual
Dikategorikan perilaku agresi fisik atau verbal.
Penyebab Bullying
 Perilaku bullying merupakan tradisi turun
temurun dari senior (senioritas)
 Balas dendam karena dulu pernah diperlakukan
sama (menurut korban laki-laki)
 Ingin menunjukkan kekuasaan
 Marah karena korban tidak berperilaku sesuai
dengan yang diharapkan
 Mendapatkan kepuasan (menurut korban
perempuan)
 Perilaku dianggap tidak sopan menurut ukuran
kelompok tertentu
 Faktor keluarga, Pelaku bullying seringkali
berasal dari keluarga yang bermasalah
Akibat Bullying
Terganggu fisiknya :
cedera,
terluka,
sakit, dsb
Tertekan psikisnya/kejiwaannya :
takut,
cemas,
rasa tidak nyaman,dsb.
Pergaulan social terganggu :
minder,
menyendiri,
grogi,
pendiam,
tertutup, dsb.
Terganggu prestasi belajarnya :
nilai jelek,
tidak konsentrasi belajar,
lupa kerja tugas,
tidak naik kelas, dsb.
Karakteristik Siswa
yang Berpotensi Menjadi
Korban BULLYING
• Siswa yang belum mampu bersikap asertif
(tegas mengutarakan sikap dan kemauannya).
• Ketidak mampuan untuk menolak saat
diperlakukan negatif.
• Ketidakmampuan membalas.
• Tidak memiliki mekanisme pertahanan diri,
cenderung pasrah.
• Kondisi fisik yang kecil.
• Memiliki kekurangan secara fisik.
• Adik kelas si pelaku bullying.
Bagaimana mencegah bullying ?
 Jangan membawa barang-barang mahal
atau uang yang berlebihan
 Jangan sendirian
 Jangan cari gara-gara dengan pelaku
bullying
 Hindari berada di dekat mereka atau area
yang sama dengan mereka
Sikap :
untuk melawan bullying
 Tampillah percaya diri
 Tetaplah tenang Jangan biarkan emosi
terpancing
 Tolonglah korban dan laporkan
 Lakukan perlawanan diikuti berteriak, lari /
tindakan mencari pertolongan.
 Catatlah tempat, orang terlibat & jenis
gangguan. Laporkan pada orang tua, guru atau
yang berwajib.
 Pertanyaan diskusi :
 1. Sebutkan jenis bullying yang pernah anda
alami selama ini ? Jelaskan !
 2. Bagaimana tindakan anda dalam
menghadapi bullying ? Jelaskan !
 3. Apa dampak bullying yang anda rasakan
selama ini ? Jelaskan !
 4. Bagaimana mencegah terjadinya bullying
di kelas ? Jelaskan !
 5. Sebutkan penyebab terjadinya bullying di
kelasmu selama ini ? Jelaskan !
Cara Mencegah Bullying di Sekolah
Cara Mencegah Bullying di Sekolah

More Related Content

What's hot

PERILAKU BULLYING DARI PERSPEKTIF UNDANG – UNDANG PERLINDUNGAN.pptx
PERILAKU BULLYING DARI PERSPEKTIF UNDANG – UNDANG PERLINDUNGAN.pptxPERILAKU BULLYING DARI PERSPEKTIF UNDANG – UNDANG PERLINDUNGAN.pptx
PERILAKU BULLYING DARI PERSPEKTIF UNDANG – UNDANG PERLINDUNGAN.pptxRayblues
 
Kekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
Kekerasan Seksual Anak Terhadap AnakKekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
Kekerasan Seksual Anak Terhadap AnakECPAT Indonesia
 
NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan
NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan
NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan Meironi Waimir
 
Panduan pencegahan dan penangan perundungan
Panduan pencegahan dan penangan perundunganPanduan pencegahan dan penangan perundungan
Panduan pencegahan dan penangan perundunganDaly Indra
 
Tolak Kekerasan Seksual Pada Anak
Tolak Kekerasan Seksual Pada AnakTolak Kekerasan Seksual Pada Anak
Tolak Kekerasan Seksual Pada AnakNeni Sholihat
 
Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'
Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'
Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'chakaixing
 
TIPS UNTUK GURU DALAM MERESPON PERUNDUNGAN (bullying.pptx
TIPS UNTUK GURU DALAM MERESPON PERUNDUNGAN (bullying.pptxTIPS UNTUK GURU DALAM MERESPON PERUNDUNGAN (bullying.pptx
TIPS UNTUK GURU DALAM MERESPON PERUNDUNGAN (bullying.pptxBambang Priyanto
 
15 Bentuk kekerasan seksual
15 Bentuk kekerasan seksual15 Bentuk kekerasan seksual
15 Bentuk kekerasan seksualCIkumparan
 
Pergaulan Bebas Remaja
Pergaulan Bebas RemajaPergaulan Bebas Remaja
Pergaulan Bebas RemajaSasha_1912
 
Peran Pengasuhan -parenting- dalam Mencegah LGBT (1)
Peran Pengasuhan -parenting- dalam Mencegah LGBT (1)Peran Pengasuhan -parenting- dalam Mencegah LGBT (1)
Peran Pengasuhan -parenting- dalam Mencegah LGBT (1)Neni Sholihat
 

What's hot (20)

Presentasi
PresentasiPresentasi
Presentasi
 
PERILAKU BULLYING DARI PERSPEKTIF UNDANG – UNDANG PERLINDUNGAN.pptx
PERILAKU BULLYING DARI PERSPEKTIF UNDANG – UNDANG PERLINDUNGAN.pptxPERILAKU BULLYING DARI PERSPEKTIF UNDANG – UNDANG PERLINDUNGAN.pptx
PERILAKU BULLYING DARI PERSPEKTIF UNDANG – UNDANG PERLINDUNGAN.pptx
 
Kekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
Kekerasan Seksual Anak Terhadap AnakKekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
Kekerasan Seksual Anak Terhadap Anak
 
NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan
NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan
NARKOBA Dampak Terhadap Kesehatan
 
BULLYING
BULLYINGBULLYING
BULLYING
 
Panduan pencegahan dan penangan perundungan
Panduan pencegahan dan penangan perundunganPanduan pencegahan dan penangan perundungan
Panduan pencegahan dan penangan perundungan
 
Tolak Kekerasan Seksual Pada Anak
Tolak Kekerasan Seksual Pada AnakTolak Kekerasan Seksual Pada Anak
Tolak Kekerasan Seksual Pada Anak
 
Premanisme
PremanismePremanisme
Premanisme
 
Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'
Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'
Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'
 
Ppt melawan bullying
Ppt melawan bullyingPpt melawan bullying
Ppt melawan bullying
 
TIPS UNTUK GURU DALAM MERESPON PERUNDUNGAN (bullying.pptx
TIPS UNTUK GURU DALAM MERESPON PERUNDUNGAN (bullying.pptxTIPS UNTUK GURU DALAM MERESPON PERUNDUNGAN (bullying.pptx
TIPS UNTUK GURU DALAM MERESPON PERUNDUNGAN (bullying.pptx
 
PPT ANTI BULLYING
PPT ANTI BULLYINGPPT ANTI BULLYING
PPT ANTI BULLYING
 
Anak berkebutuhan khusus
Anak berkebutuhan khususAnak berkebutuhan khusus
Anak berkebutuhan khusus
 
Stop pronografi
Stop pronografiStop pronografi
Stop pronografi
 
15 Bentuk kekerasan seksual
15 Bentuk kekerasan seksual15 Bentuk kekerasan seksual
15 Bentuk kekerasan seksual
 
Bullying di sekolah
Bullying di sekolahBullying di sekolah
Bullying di sekolah
 
Awas, bullying di sekolah
Awas, bullying di sekolahAwas, bullying di sekolah
Awas, bullying di sekolah
 
7. Bullying ONLINE.ppt
7. Bullying ONLINE.ppt7. Bullying ONLINE.ppt
7. Bullying ONLINE.ppt
 
Pergaulan Bebas Remaja
Pergaulan Bebas RemajaPergaulan Bebas Remaja
Pergaulan Bebas Remaja
 
Peran Pengasuhan -parenting- dalam Mencegah LGBT (1)
Peran Pengasuhan -parenting- dalam Mencegah LGBT (1)Peran Pengasuhan -parenting- dalam Mencegah LGBT (1)
Peran Pengasuhan -parenting- dalam Mencegah LGBT (1)
 

Similar to Cara Mencegah Bullying di Sekolah

pptmelawanbullying-180527054446.pdf
pptmelawanbullying-180527054446.pdfpptmelawanbullying-180527054446.pdf
pptmelawanbullying-180527054446.pdfTitinTriSetiawati1
 
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptxhentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptxKaista Glow
 
2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptx
2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptx2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptx
2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptxnursamsi40
 
ciptakan lingkungan yang aman, nyaman dan menyenangkan bagi anak-anak, baik d...
ciptakan lingkungan yang aman, nyaman dan menyenangkan bagi anak-anak, baik d...ciptakan lingkungan yang aman, nyaman dan menyenangkan bagi anak-anak, baik d...
ciptakan lingkungan yang aman, nyaman dan menyenangkan bagi anak-anak, baik d...BunDanuPriotomo1
 
penyuluhan kesehatan ibu syukaisih.pptx
penyuluhan kesehatan ibu syukaisih.pptxpenyuluhan kesehatan ibu syukaisih.pptx
penyuluhan kesehatan ibu syukaisih.pptxReffiKurnia
 
STOP BULLYING.pptx
STOP BULLYING.pptxSTOP BULLYING.pptx
STOP BULLYING.pptxNurPratama14
 
423489855-BULLYING-PADA-REMAJA-ppt.ppt
423489855-BULLYING-PADA-REMAJA-ppt.ppt423489855-BULLYING-PADA-REMAJA-ppt.ppt
423489855-BULLYING-PADA-REMAJA-ppt.pptGathutSatrioWinahyu2
 
bully bully najwa mz.pptx
bully bully najwa mz.pptxbully bully najwa mz.pptx
bully bully najwa mz.pptxNajwaMutifa
 
Bullying atau perundungan untuk tingkat SMP
Bullying atau perundungan untuk tingkat SMPBullying atau perundungan untuk tingkat SMP
Bullying atau perundungan untuk tingkat SMPAntoniusMardani
 
buli pringsewu.pptx
buli pringsewu.pptxbuli pringsewu.pptx
buli pringsewu.pptxssuser1519bc
 
MATERI PERUNDUGAN PERTEMUAN 3 DAN 4.docx
MATERI PERUNDUGAN PERTEMUAN 3 DAN 4.docxMATERI PERUNDUGAN PERTEMUAN 3 DAN 4.docx
MATERI PERUNDUGAN PERTEMUAN 3 DAN 4.docxAgiastiMb
 
materi bullying dinsos by pppa Blora.pptx
materi bullying dinsos by pppa Blora.pptxmateri bullying dinsos by pppa Blora.pptx
materi bullying dinsos by pppa Blora.pptxardhaneswarihabiba
 
Pamflet bullying kelompok 1
Pamflet bullying kelompok 1Pamflet bullying kelompok 1
Pamflet bullying kelompok 1tasyanuura
 
Kuning dan Oranye Sederhana Bersih Digital Permainan Tebak Gambar yang Diperb...
Kuning dan Oranye Sederhana Bersih Digital Permainan Tebak Gambar yang Diperb...Kuning dan Oranye Sederhana Bersih Digital Permainan Tebak Gambar yang Diperb...
Kuning dan Oranye Sederhana Bersih Digital Permainan Tebak Gambar yang Diperb...SitiWulandari50
 
Bagi Iklim aman mencegah perundungan.pdf
Bagi Iklim aman mencegah perundungan.pdfBagi Iklim aman mencegah perundungan.pdf
Bagi Iklim aman mencegah perundungan.pdfKayoraWulandari
 
PPT Bullying - Power pont untuk belajar Bersama
PPT Bullying - Power pont untuk belajar BersamaPPT Bullying - Power pont untuk belajar Bersama
PPT Bullying - Power pont untuk belajar Bersamapurwaningsihratih65
 
Issue terkini Pendidikan yang ada di Indonesia
Issue terkini Pendidikan yang ada di IndonesiaIssue terkini Pendidikan yang ada di Indonesia
Issue terkini Pendidikan yang ada di IndonesiaTaufiqurrahmanAsni
 
3. memahami perilaku negative dan bullying
3. memahami perilaku negative dan bullying3. memahami perilaku negative dan bullying
3. memahami perilaku negative dan bullyingyaninyut
 

Similar to Cara Mencegah Bullying di Sekolah (20)

pptmelawanbullying-180527054446.pdf
pptmelawanbullying-180527054446.pdfpptmelawanbullying-180527054446.pdf
pptmelawanbullying-180527054446.pdf
 
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptxhentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
 
2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptx
2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptx2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptx
2. BULLYING (FISIK, VERBAL, SOSIAL, CYBER, SEKSUAL).pptx
 
ciptakan lingkungan yang aman, nyaman dan menyenangkan bagi anak-anak, baik d...
ciptakan lingkungan yang aman, nyaman dan menyenangkan bagi anak-anak, baik d...ciptakan lingkungan yang aman, nyaman dan menyenangkan bagi anak-anak, baik d...
ciptakan lingkungan yang aman, nyaman dan menyenangkan bagi anak-anak, baik d...
 
penyuluhan kesehatan ibu syukaisih.pptx
penyuluhan kesehatan ibu syukaisih.pptxpenyuluhan kesehatan ibu syukaisih.pptx
penyuluhan kesehatan ibu syukaisih.pptx
 
STOP BULLYING.pptx
STOP BULLYING.pptxSTOP BULLYING.pptx
STOP BULLYING.pptx
 
STOP BULLYING.pptx
STOP BULLYING.pptxSTOP BULLYING.pptx
STOP BULLYING.pptx
 
423489855-BULLYING-PADA-REMAJA-ppt.ppt
423489855-BULLYING-PADA-REMAJA-ppt.ppt423489855-BULLYING-PADA-REMAJA-ppt.ppt
423489855-BULLYING-PADA-REMAJA-ppt.ppt
 
bully bully najwa mz.pptx
bully bully najwa mz.pptxbully bully najwa mz.pptx
bully bully najwa mz.pptx
 
Bullying atau perundungan untuk tingkat SMP
Bullying atau perundungan untuk tingkat SMPBullying atau perundungan untuk tingkat SMP
Bullying atau perundungan untuk tingkat SMP
 
buli pringsewu.pptx
buli pringsewu.pptxbuli pringsewu.pptx
buli pringsewu.pptx
 
MATERI PERUNDUGAN PERTEMUAN 3 DAN 4.docx
MATERI PERUNDUGAN PERTEMUAN 3 DAN 4.docxMATERI PERUNDUGAN PERTEMUAN 3 DAN 4.docx
MATERI PERUNDUGAN PERTEMUAN 3 DAN 4.docx
 
materi bullying dinsos by pppa Blora.pptx
materi bullying dinsos by pppa Blora.pptxmateri bullying dinsos by pppa Blora.pptx
materi bullying dinsos by pppa Blora.pptx
 
Pamflet bullying kelompok 1
Pamflet bullying kelompok 1Pamflet bullying kelompok 1
Pamflet bullying kelompok 1
 
Kuning dan Oranye Sederhana Bersih Digital Permainan Tebak Gambar yang Diperb...
Kuning dan Oranye Sederhana Bersih Digital Permainan Tebak Gambar yang Diperb...Kuning dan Oranye Sederhana Bersih Digital Permainan Tebak Gambar yang Diperb...
Kuning dan Oranye Sederhana Bersih Digital Permainan Tebak Gambar yang Diperb...
 
Bagi Iklim aman mencegah perundungan.pdf
Bagi Iklim aman mencegah perundungan.pdfBagi Iklim aman mencegah perundungan.pdf
Bagi Iklim aman mencegah perundungan.pdf
 
PPT Bullying - Power pont untuk belajar Bersama
PPT Bullying - Power pont untuk belajar BersamaPPT Bullying - Power pont untuk belajar Bersama
PPT Bullying - Power pont untuk belajar Bersama
 
Issue terkini Pendidikan yang ada di Indonesia
Issue terkini Pendidikan yang ada di IndonesiaIssue terkini Pendidikan yang ada di Indonesia
Issue terkini Pendidikan yang ada di Indonesia
 
Bullying
BullyingBullying
Bullying
 
3. memahami perilaku negative dan bullying
3. memahami perilaku negative dan bullying3. memahami perilaku negative dan bullying
3. memahami perilaku negative dan bullying
 

More from filipusnerisunarto

More from filipusnerisunarto (12)

Ppt pengertian simpati dan empati
Ppt pengertian simpati dan empatiPpt pengertian simpati dan empati
Ppt pengertian simpati dan empati
 
Gayaku dalam menangani konflik ok21
Gayaku dalam menangani konflik ok21Gayaku dalam menangani konflik ok21
Gayaku dalam menangani konflik ok21
 
Belajar menyelesaikan konflik ok
Belajar menyelesaikan konflik okBelajar menyelesaikan konflik ok
Belajar menyelesaikan konflik ok
 
Ppt pengertian ekstrakurikuler
Ppt pengertian ekstrakurikulerPpt pengertian ekstrakurikuler
Ppt pengertian ekstrakurikuler
 
Ppt pengertian tujuan fungsi ekstrakurikuler
Ppt pengertian tujuan fungsi ekstrakurikulerPpt pengertian tujuan fungsi ekstrakurikuler
Ppt pengertian tujuan fungsi ekstrakurikuler
 
Ppt pengertian kecerdasan moral.docx
Ppt pengertian kecerdasan moral.docxPpt pengertian kecerdasan moral.docx
Ppt pengertian kecerdasan moral.docx
 
Ppt 10 sopan santun di sekolah 2
Ppt 10 sopan santun di sekolah 2Ppt 10 sopan santun di sekolah 2
Ppt 10 sopan santun di sekolah 2
 
Cara belajar efektif
Cara belajar efektifCara belajar efektif
Cara belajar efektif
 
Pp ekstrakurikuler dan prestasi belajar
Pp ekstrakurikuler dan prestasi belajarPp ekstrakurikuler dan prestasi belajar
Pp ekstrakurikuler dan prestasi belajar
 
Bullying stop 2019
Bullying stop 2019Bullying stop 2019
Bullying stop 2019
 
Bullying stop 2019
Bullying stop 2019Bullying stop 2019
Bullying stop 2019
 
Bullying stop 2019
Bullying stop 2019Bullying stop 2019
Bullying stop 2019
 

Recently uploaded

Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 

Recently uploaded (20)

Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 

Cara Mencegah Bullying di Sekolah

  • 1. STOP BULLYING PADA SISWA DENGAN LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING Oleh : DRS. FILIPUS NERI SUNARTO
  • 2. TUJUAN LAYANAN : 1. Siswa dapat memahami pengertian bullying 2. Siswa dapat memahami penyebab & dampak negatif bullying 3. Siswa dapat memahami cara mencegah dan melawan bullying
  • 3. BULLYING Bullying merupakan perilaku agresif berupa pemaksaan atau usaha menyakiti secara fisik maupun psikologis yang dilakukan berulang-ulang dengan tujuan mengganggu anak lain atau korban yang lebih lemah darinya.
  • 4. Bentuk-bentuk Perilakuyang dikategorikan BULLYING  Kontak Fisik Langsung Memukul, mendorong, menggigit, menjambak, menendang, mengunci seseorang dalam ruangan, mencubit, mencakar, juga termasuk memeras dan merusak barang-barang yang dimiliki orang lain.  Kontak Verbal Langsung Mengancam, mempermalukan, merendahkan, mengganggu, memberi panggilan nama (name calling), sarkasme, merendahkan (put downs), mencela/mengejek, mengintimidasi, memaki, menyebarkan gosip.  Perilaku Non-verbal Langsung Melihat dengan sinis, menjulurkan lidah, menampilkan ekspresi muka yang merendahkan, mengejek, mengancam yang disertai oleh bullying fisik atau verbal.  Prilaku Non-Verbal Tidak Langsung Mendiamkan seseorang, memanipulasi persahabatan sehingga menjadi retak, sengaja mengucilkan atau mengabaikan, mengirim surat kaleng.  Pelecehan Seksual Dikategorikan perilaku agresi fisik atau verbal.
  • 5. Penyebab Bullying  Perilaku bullying merupakan tradisi turun temurun dari senior (senioritas)  Balas dendam karena dulu pernah diperlakukan sama (menurut korban laki-laki)  Ingin menunjukkan kekuasaan  Marah karena korban tidak berperilaku sesuai dengan yang diharapkan  Mendapatkan kepuasan (menurut korban perempuan)  Perilaku dianggap tidak sopan menurut ukuran kelompok tertentu  Faktor keluarga, Pelaku bullying seringkali berasal dari keluarga yang bermasalah
  • 6. Akibat Bullying Terganggu fisiknya : cedera, terluka, sakit, dsb Tertekan psikisnya/kejiwaannya : takut, cemas, rasa tidak nyaman,dsb. Pergaulan social terganggu : minder, menyendiri, grogi, pendiam, tertutup, dsb. Terganggu prestasi belajarnya : nilai jelek, tidak konsentrasi belajar, lupa kerja tugas, tidak naik kelas, dsb.
  • 7. Karakteristik Siswa yang Berpotensi Menjadi Korban BULLYING • Siswa yang belum mampu bersikap asertif (tegas mengutarakan sikap dan kemauannya). • Ketidak mampuan untuk menolak saat diperlakukan negatif. • Ketidakmampuan membalas. • Tidak memiliki mekanisme pertahanan diri, cenderung pasrah. • Kondisi fisik yang kecil. • Memiliki kekurangan secara fisik. • Adik kelas si pelaku bullying.
  • 8. Bagaimana mencegah bullying ?  Jangan membawa barang-barang mahal atau uang yang berlebihan  Jangan sendirian  Jangan cari gara-gara dengan pelaku bullying  Hindari berada di dekat mereka atau area yang sama dengan mereka
  • 9. Sikap : untuk melawan bullying  Tampillah percaya diri  Tetaplah tenang Jangan biarkan emosi terpancing  Tolonglah korban dan laporkan  Lakukan perlawanan diikuti berteriak, lari / tindakan mencari pertolongan.  Catatlah tempat, orang terlibat & jenis gangguan. Laporkan pada orang tua, guru atau yang berwajib.
  • 10.  Pertanyaan diskusi :  1. Sebutkan jenis bullying yang pernah anda alami selama ini ? Jelaskan !  2. Bagaimana tindakan anda dalam menghadapi bullying ? Jelaskan !  3. Apa dampak bullying yang anda rasakan selama ini ? Jelaskan !  4. Bagaimana mencegah terjadinya bullying di kelas ? Jelaskan !  5. Sebutkan penyebab terjadinya bullying di kelasmu selama ini ? Jelaskan !