SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
PENGERTIAN
Suatu keadaan
kesehatan yang
sempurna baik secara
fisik, mental, dan
sosial dan bukan
semata-mata
terbebas dari
penyakit atau
kecacatan dalam
segala aspek yang
berhubungan dengan
sistem reproduksi,
fungsi serta
prosesnya. (Menurut
WHO)
Ciri-ciri Perubahan Masa Remaja
Perkembangan Non-Fisik
Masa remaja awal
(10-12 tahun),
dengan ciri khas
antara lain: ingin
bebas, lebih dekat
dengan teman
sebaya, mulai
berpikir abstrak dan
lebih banyak
memperhatikan
keadaan tubuhnya.
Masa remaja tengah
(13-15 tahun),
dengan ciri khas
antara lain: mencari
identitas diri, timbul
keinginan untuk
berkencan, berkhayal
tentang aktivitas
seksual, mempunyai
rasa cinta yang
mendalam.
Masa remaja akhir
(16-19 tahun),
dengan ciri khas
antara lain: mampu
berpikir abstrak,
lebih selektif dalam
mencari teman
sebaya, mempunyai
citra jasmani
dirinya, dapat
mewujudkan rasa
cinta, pengungkapan
kebebasan diri.
Perkembangan Kejiwaan
Perubahan emosi: sensitif
(mudah menangis, cemas,
tertawa dan frustasi), mudah
bereaksi terhadap rangsangan
dari luar, agresif sehingga
mudah berkelahi.
Perkembangan inteligensia: mampu
berpikir abstrak dan senang memberi
kritik, ingin mengetahui hal-hal baru
sehingga muncul perilaku ingin mencoba
hal yang baru. Perilaku ingin mencoba ini
sangat penting bagi kesehatan
reproduksi.
Perkembangan Kejiwaan
Faktor yang Berpengaruh Negatif terhadap
Kesehatan Reproduksi Remaja
Masalah Gizi
Pertumbuhan yang
terhambat pada
remaja perempuan
yang dapat
mengakibatkan
panggul sempit dan
resiko untuk
melahirkan bayi berat
lahir rendah
dikemudian hari.
Masalah Pendidikan
Pendidikan rendah
sehingga remaja kurang
mampu memenuhi
kebutuhan fisik dasar
setelah berkeluarga.
Akibatnya akan
berpengaruh buruk
terhadap kesehatan
dirinya sendiri dan
keluarganya.
Masalah Seks dan Seksualitas
Kehamilan remaja, pengetahuan yang tidak
lengkap dan tidak tepat tentang masalah
seksualitas, serta kurangnya bimbingan untuk
bersikap positif dalam hal yang berkaitan dengan
seksualitas.
Isu-isu Strategi pada Kesehatan Reproduksi Remaja
Remaja merasakan bahwa membahas soal seks,
kesehatan reproduksi remaja dan perilaku
seksual, lebih terbuka dan lebih senang bila
dilakukan dengan teman sebaya sendiri
daripada dengan orang tua. Selain itu masih
banyak orang tua yang tidak tahu dan tidak
paham mengenai kesehatan reproduksi remaja.
Banyak sekali informasi melalui media
masa cetak, elektronik yang
ditayangkan secara vulgar dan bersifat
tidak mendidik, tetapi lebih cenderung
mempengaruhi dan mendorong perilaku
seksual yang tidak bertanggung jawab.
Kurang tersedianya
fasilitas pelayanan
kesehatan remaja yang
ramah remaja
(adolescence friendly).
Informasi/data dan isu lain
tentang kesehatan reproduksi
remaja masih perlu mendapat
perhatian serius dari
berbagai pihak.
Akibat dari Pergaulan Bebas yang
Menyangkut Kesehatan Reproduksi Remaja
Gangguan kesehatan
reproduksi akibat
infeksi penyakit
menular seksual
termasuk HIV/AIDS
Meningkatkan resiko
terhadap penyakit
menular seksual (PMS)
seperti gonore, sifilis,
Herpes genitalis.
Cara Pencegahan dan
Penanggulangan Kesehatan
Reproduksi Remaja
Keterbukaan antara orang tua dan remaja dalam
membahas Kesehatan Reproduksi Remaja
Memberikan penyuluhan-penyuluhan tentang
Kesehatan Reproduksi Remaja kepada masyarakat
baik di perkotaan maupun dipedesaan.
Mengadakan konseling gratis yang ramah
remaja baik bagi remaja, maupun orang tua.
Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'
Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'

More Related Content

What's hot

Masalah kesehatan remaja
Masalah kesehatan remajaMasalah kesehatan remaja
Masalah kesehatan remajaJoni Iswanto
 
POWER POIN PERGAULAN BEBAS
POWER POIN PERGAULAN BEBASPOWER POIN PERGAULAN BEBAS
POWER POIN PERGAULAN BEBASFirdika Arini
 
MATERI PENCEGAHAN PERKAWINAN USIA ANAK.pptx
MATERI PENCEGAHAN PERKAWINAN USIA ANAK.pptxMATERI PENCEGAHAN PERKAWINAN USIA ANAK.pptx
MATERI PENCEGAHAN PERKAWINAN USIA ANAK.pptxMardiaHanis
 
kesehatan reproduksi remaja
kesehatan reproduksi remajakesehatan reproduksi remaja
kesehatan reproduksi remajarahmi anissawaty
 
Gizi, pertumbuhan & perkembangan balita
Gizi, pertumbuhan & perkembangan balitaGizi, pertumbuhan & perkembangan balita
Gizi, pertumbuhan & perkembangan balitaCut Ampon Lambiheue
 
SOP PENYULUHAN KB.docx
SOP PENYULUHAN KB.docxSOP PENYULUHAN KB.docx
SOP PENYULUHAN KB.docxIkar11
 
Penyuluhan PHBS di Rumah Tangga-Bintaro
Penyuluhan PHBS di Rumah Tangga-BintaroPenyuluhan PHBS di Rumah Tangga-Bintaro
Penyuluhan PHBS di Rumah Tangga-BintaroDela Aristi
 
Gizi pada bayi & balita
Gizi pada bayi & balitaGizi pada bayi & balita
Gizi pada bayi & balitaAgnescia Sera
 
Pasangan Usia Subur (PUS) Dan Wanita Usia Subur (WUS)
Pasangan Usia Subur (PUS)  Dan  Wanita Usia Subur (WUS)Pasangan Usia Subur (PUS)  Dan  Wanita Usia Subur (WUS)
Pasangan Usia Subur (PUS) Dan Wanita Usia Subur (WUS)Afdan Rojabi
 
Sosialisasi Posyandu Remaja di Yasti.ppt
Sosialisasi Posyandu Remaja di Yasti.pptSosialisasi Posyandu Remaja di Yasti.ppt
Sosialisasi Posyandu Remaja di Yasti.pptmuliaar
 
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewiAsuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewiAndra Dewi Hapsari
 
Buku bumil kek (1 52)
Buku bumil kek (1 52)Buku bumil kek (1 52)
Buku bumil kek (1 52)Dokter Tekno
 
182927836 1-konsep-kesehatan-reproduksi-ppt
182927836 1-konsep-kesehatan-reproduksi-ppt182927836 1-konsep-kesehatan-reproduksi-ppt
182927836 1-konsep-kesehatan-reproduksi-pptAas Mariah
 
Materi pola asuh dalam pendidikan anak usia dini
Materi pola asuh dalam pendidikan anak usia diniMateri pola asuh dalam pendidikan anak usia dini
Materi pola asuh dalam pendidikan anak usia diniMasriqon Masriqon
 
Kesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi RemajaKesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi RemajaAnnisa Ningrum
 
Pengenalan program kesehatan anak usia sekolah dan remaja kemenkes
Pengenalan program kesehatan anak usia sekolah dan remaja  kemenkesPengenalan program kesehatan anak usia sekolah dan remaja  kemenkes
Pengenalan program kesehatan anak usia sekolah dan remaja kemenkesLia Meiliyana
 

What's hot (20)

SENAM HAMIL
SENAM HAMILSENAM HAMIL
SENAM HAMIL
 
Masalah kesehatan remaja
Masalah kesehatan remajaMasalah kesehatan remaja
Masalah kesehatan remaja
 
POWER POIN PERGAULAN BEBAS
POWER POIN PERGAULAN BEBASPOWER POIN PERGAULAN BEBAS
POWER POIN PERGAULAN BEBAS
 
MATERI PENCEGAHAN PERKAWINAN USIA ANAK.pptx
MATERI PENCEGAHAN PERKAWINAN USIA ANAK.pptxMATERI PENCEGAHAN PERKAWINAN USIA ANAK.pptx
MATERI PENCEGAHAN PERKAWINAN USIA ANAK.pptx
 
Kekerasan anak
Kekerasan anakKekerasan anak
Kekerasan anak
 
kesehatan reproduksi remaja
kesehatan reproduksi remajakesehatan reproduksi remaja
kesehatan reproduksi remaja
 
Gizi, pertumbuhan & perkembangan balita
Gizi, pertumbuhan & perkembangan balitaGizi, pertumbuhan & perkembangan balita
Gizi, pertumbuhan & perkembangan balita
 
SOP PENYULUHAN KB.docx
SOP PENYULUHAN KB.docxSOP PENYULUHAN KB.docx
SOP PENYULUHAN KB.docx
 
Penyuluhan PHBS di Rumah Tangga-Bintaro
Penyuluhan PHBS di Rumah Tangga-BintaroPenyuluhan PHBS di Rumah Tangga-Bintaro
Penyuluhan PHBS di Rumah Tangga-Bintaro
 
Gizi pada bayi & balita
Gizi pada bayi & balitaGizi pada bayi & balita
Gizi pada bayi & balita
 
Pasangan Usia Subur (PUS) Dan Wanita Usia Subur (WUS)
Pasangan Usia Subur (PUS)  Dan  Wanita Usia Subur (WUS)Pasangan Usia Subur (PUS)  Dan  Wanita Usia Subur (WUS)
Pasangan Usia Subur (PUS) Dan Wanita Usia Subur (WUS)
 
Kespro remaja
Kespro remaja  Kespro remaja
Kespro remaja
 
Pengelolaan imp
Pengelolaan  impPengelolaan  imp
Pengelolaan imp
 
Sosialisasi Posyandu Remaja di Yasti.ppt
Sosialisasi Posyandu Remaja di Yasti.pptSosialisasi Posyandu Remaja di Yasti.ppt
Sosialisasi Posyandu Remaja di Yasti.ppt
 
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewiAsuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
 
Buku bumil kek (1 52)
Buku bumil kek (1 52)Buku bumil kek (1 52)
Buku bumil kek (1 52)
 
182927836 1-konsep-kesehatan-reproduksi-ppt
182927836 1-konsep-kesehatan-reproduksi-ppt182927836 1-konsep-kesehatan-reproduksi-ppt
182927836 1-konsep-kesehatan-reproduksi-ppt
 
Materi pola asuh dalam pendidikan anak usia dini
Materi pola asuh dalam pendidikan anak usia diniMateri pola asuh dalam pendidikan anak usia dini
Materi pola asuh dalam pendidikan anak usia dini
 
Kesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi RemajaKesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi Remaja
 
Pengenalan program kesehatan anak usia sekolah dan remaja kemenkes
Pengenalan program kesehatan anak usia sekolah dan remaja  kemenkesPengenalan program kesehatan anak usia sekolah dan remaja  kemenkes
Pengenalan program kesehatan anak usia sekolah dan remaja kemenkes
 

Viewers also liked

Kesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi RemajaKesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi Remajaguest484be3
 
Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)
Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)
Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)Andhika Pratama
 
Materi Penyuluhan Kespro Remaja
Materi Penyuluhan Kespro RemajaMateri Penyuluhan Kespro Remaja
Materi Penyuluhan Kespro RemajaDinkes Kab Lebak
 
Materi Pembinaan Kader Kesehatan Remaja (KKR) - KESPRO
Materi Pembinaan Kader Kesehatan Remaja (KKR) - KESPROMateri Pembinaan Kader Kesehatan Remaja (KKR) - KESPRO
Materi Pembinaan Kader Kesehatan Remaja (KKR) - KESPRODayu Agung Dewi Sawitri
 
1. konsep kesehatan reproduksi
1. konsep kesehatan reproduksi1. konsep kesehatan reproduksi
1. konsep kesehatan reproduksiRizky Agustina
 
Kesehatan reproduksi
Kesehatan reproduksiKesehatan reproduksi
Kesehatan reproduksirandi_nawar
 
Presentasi kesehatan remaja
Presentasi kesehatan remajaPresentasi kesehatan remaja
Presentasi kesehatan remajaKusuma Wijayanti
 
Bahaya Merokok Powerpoint
Bahaya Merokok PowerpointBahaya Merokok Powerpoint
Bahaya Merokok PowerpointNur Hilaliyah
 
Fact of the Day: Ovarian Cancer Awareness Month
Fact of the Day: Ovarian Cancer Awareness MonthFact of the Day: Ovarian Cancer Awareness Month
Fact of the Day: Ovarian Cancer Awareness MonthMyriadGenetics
 
Contoh Presentasi Power Point Tentang Pendidikan
Contoh Presentasi Power Point Tentang PendidikanContoh Presentasi Power Point Tentang Pendidikan
Contoh Presentasi Power Point Tentang PendidikanMustofa Thovids
 
Diabetes Facts and Tips for a Healthy Lifestyle
Diabetes Facts and Tips for a Healthy LifestyleDiabetes Facts and Tips for a Healthy Lifestyle
Diabetes Facts and Tips for a Healthy LifestyleSlideShop.com
 
presentasi keren bahaya narkoba
presentasi keren bahaya narkobapresentasi keren bahaya narkoba
presentasi keren bahaya narkobatelnong
 
Kesehatan lingkungan
Kesehatan lingkunganKesehatan lingkungan
Kesehatan lingkunganShoetiaone
 
Seminar kesehatan amankah makanan yang kita santap condensed
Seminar kesehatan amankah makanan yang kita santap condensedSeminar kesehatan amankah makanan yang kita santap condensed
Seminar kesehatan amankah makanan yang kita santap condensedDavid Syahputra
 
Seminar kesehatan 12 negara dengan penduduk berusia terpanjang
Seminar kesehatan 12 negara dengan penduduk berusia terpanjangSeminar kesehatan 12 negara dengan penduduk berusia terpanjang
Seminar kesehatan 12 negara dengan penduduk berusia terpanjangDavid Syahputra
 
Seminar kesehatan 4 rahasia umur panjang
Seminar kesehatan 4 rahasia umur panjangSeminar kesehatan 4 rahasia umur panjang
Seminar kesehatan 4 rahasia umur panjangDavid Syahputra
 
Seminar kesehatan Newstart
Seminar kesehatan NewstartSeminar kesehatan Newstart
Seminar kesehatan NewstartDavid Syahputra
 
Seminar kesehatan 9 makanan berbahaya untuk tubuh
Seminar kesehatan 9 makanan berbahaya untuk tubuhSeminar kesehatan 9 makanan berbahaya untuk tubuh
Seminar kesehatan 9 makanan berbahaya untuk tubuhDavid Syahputra
 

Viewers also liked (20)

Kesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi RemajaKesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi Remaja
 
Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)
Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)
Kesehatan Reproduksi PPT (Materi PMR)
 
Materi Penyuluhan Kespro Remaja
Materi Penyuluhan Kespro RemajaMateri Penyuluhan Kespro Remaja
Materi Penyuluhan Kespro Remaja
 
Materi Pembinaan Kader Kesehatan Remaja (KKR) - KESPRO
Materi Pembinaan Kader Kesehatan Remaja (KKR) - KESPROMateri Pembinaan Kader Kesehatan Remaja (KKR) - KESPRO
Materi Pembinaan Kader Kesehatan Remaja (KKR) - KESPRO
 
1. konsep kesehatan reproduksi
1. konsep kesehatan reproduksi1. konsep kesehatan reproduksi
1. konsep kesehatan reproduksi
 
Kesehatan reproduksi
Kesehatan reproduksiKesehatan reproduksi
Kesehatan reproduksi
 
Presentasi kesehatan remaja
Presentasi kesehatan remajaPresentasi kesehatan remaja
Presentasi kesehatan remaja
 
Bahaya Merokok Powerpoint
Bahaya Merokok PowerpointBahaya Merokok Powerpoint
Bahaya Merokok Powerpoint
 
2014 CANSA Women's Health slideshow - Cervical Cancer
2014 CANSA Women's Health slideshow - Cervical Cancer2014 CANSA Women's Health slideshow - Cervical Cancer
2014 CANSA Women's Health slideshow - Cervical Cancer
 
Fact of the Day: Ovarian Cancer Awareness Month
Fact of the Day: Ovarian Cancer Awareness MonthFact of the Day: Ovarian Cancer Awareness Month
Fact of the Day: Ovarian Cancer Awareness Month
 
Contoh Presentasi Power Point Tentang Pendidikan
Contoh Presentasi Power Point Tentang PendidikanContoh Presentasi Power Point Tentang Pendidikan
Contoh Presentasi Power Point Tentang Pendidikan
 
Diabetes Facts and Tips for a Healthy Lifestyle
Diabetes Facts and Tips for a Healthy LifestyleDiabetes Facts and Tips for a Healthy Lifestyle
Diabetes Facts and Tips for a Healthy Lifestyle
 
presentasi keren bahaya narkoba
presentasi keren bahaya narkobapresentasi keren bahaya narkoba
presentasi keren bahaya narkoba
 
Kesehatan lingkungan
Kesehatan lingkunganKesehatan lingkungan
Kesehatan lingkungan
 
Materi pkpr
Materi pkprMateri pkpr
Materi pkpr
 
Seminar kesehatan amankah makanan yang kita santap condensed
Seminar kesehatan amankah makanan yang kita santap condensedSeminar kesehatan amankah makanan yang kita santap condensed
Seminar kesehatan amankah makanan yang kita santap condensed
 
Seminar kesehatan 12 negara dengan penduduk berusia terpanjang
Seminar kesehatan 12 negara dengan penduduk berusia terpanjangSeminar kesehatan 12 negara dengan penduduk berusia terpanjang
Seminar kesehatan 12 negara dengan penduduk berusia terpanjang
 
Seminar kesehatan 4 rahasia umur panjang
Seminar kesehatan 4 rahasia umur panjangSeminar kesehatan 4 rahasia umur panjang
Seminar kesehatan 4 rahasia umur panjang
 
Seminar kesehatan Newstart
Seminar kesehatan NewstartSeminar kesehatan Newstart
Seminar kesehatan Newstart
 
Seminar kesehatan 9 makanan berbahaya untuk tubuh
Seminar kesehatan 9 makanan berbahaya untuk tubuhSeminar kesehatan 9 makanan berbahaya untuk tubuh
Seminar kesehatan 9 makanan berbahaya untuk tubuh
 

Similar to Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'

635Kespro_Remaja.pdf
635Kespro_Remaja.pdf635Kespro_Remaja.pdf
635Kespro_Remaja.pdfFauzia22
 
Karya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remaja
Karya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remajaKarya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remaja
Karya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remajaOperator Warnet Vast Raha
 
Karya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remaja
Karya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remajaKarya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remaja
Karya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remajaOperator Warnet Vast Raha
 
BAHAN MATERI MPLS.pptx
BAHAN MATERI MPLS.pptxBAHAN MATERI MPLS.pptx
BAHAN MATERI MPLS.pptxssuser12f1d9
 
Pendidikan seksualitas remaja
Pendidikan seksualitas remajaPendidikan seksualitas remaja
Pendidikan seksualitas remajaEfree R
 
Pendewasaan-Usia-Perkawinan.pptx
Pendewasaan-Usia-Perkawinan.pptxPendewasaan-Usia-Perkawinan.pptx
Pendewasaan-Usia-Perkawinan.pptxtikadeni
 
Tanggung jawab negara terhadap pendidikan kespro siswai sma
Tanggung jawab negara terhadap pendidikan kespro siswai smaTanggung jawab negara terhadap pendidikan kespro siswai sma
Tanggung jawab negara terhadap pendidikan kespro siswai smaLeyla Adrianti Hermina
 
KLMPK 5 MATERNITAS.pptx
KLMPK 5 MATERNITAS.pptxKLMPK 5 MATERNITAS.pptx
KLMPK 5 MATERNITAS.pptxWennyLazdia2
 
seks bebas dan pergaulan bebas
seks bebas dan pergaulan bebasseks bebas dan pergaulan bebas
seks bebas dan pergaulan bebas-
 
PPT-UEU-Dasar-dasar-Kesehatan-Reproduksi-Pertemuan-10.pdf
PPT-UEU-Dasar-dasar-Kesehatan-Reproduksi-Pertemuan-10.pdfPPT-UEU-Dasar-dasar-Kesehatan-Reproduksi-Pertemuan-10.pdf
PPT-UEU-Dasar-dasar-Kesehatan-Reproduksi-Pertemuan-10.pdfkhoirul41
 
106464226 2010 d
106464226 2010 d106464226 2010 d
106464226 2010 dTiTo Saint
 
dokumen.tips_askep-remaja-present.ppt
dokumen.tips_askep-remaja-present.pptdokumen.tips_askep-remaja-present.ppt
dokumen.tips_askep-remaja-present.pptmohmalikulmulki
 
KONSEP TUMBANG - BARU.ppt
KONSEP TUMBANG - BARU.pptKONSEP TUMBANG - BARU.ppt
KONSEP TUMBANG - BARU.pptRasyAlam
 

Similar to Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu' (20)

635Kespro_Remaja.pdf
635Kespro_Remaja.pdf635Kespro_Remaja.pdf
635Kespro_Remaja.pdf
 
Karya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remaja
Karya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remajaKarya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remaja
Karya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remaja
 
Karya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remaja
Karya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remajaKarya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remaja
Karya ilmiah pergaulan bebas di kalangan remaja
 
It
ItIt
It
 
BAHAN MATERI MPLS.pptx
BAHAN MATERI MPLS.pptxBAHAN MATERI MPLS.pptx
BAHAN MATERI MPLS.pptx
 
Kespro
KesproKespro
Kespro
 
Kespro
KesproKespro
Kespro
 
Kespro
KesproKespro
Kespro
 
It
ItIt
It
 
It
ItIt
It
 
Pendidikan seksualitas remaja
Pendidikan seksualitas remajaPendidikan seksualitas remaja
Pendidikan seksualitas remaja
 
Pertemuan ke 2
Pertemuan ke 2Pertemuan ke 2
Pertemuan ke 2
 
Pendewasaan-Usia-Perkawinan.pptx
Pendewasaan-Usia-Perkawinan.pptxPendewasaan-Usia-Perkawinan.pptx
Pendewasaan-Usia-Perkawinan.pptx
 
Tanggung jawab negara terhadap pendidikan kespro siswai sma
Tanggung jawab negara terhadap pendidikan kespro siswai smaTanggung jawab negara terhadap pendidikan kespro siswai sma
Tanggung jawab negara terhadap pendidikan kespro siswai sma
 
KLMPK 5 MATERNITAS.pptx
KLMPK 5 MATERNITAS.pptxKLMPK 5 MATERNITAS.pptx
KLMPK 5 MATERNITAS.pptx
 
seks bebas dan pergaulan bebas
seks bebas dan pergaulan bebasseks bebas dan pergaulan bebas
seks bebas dan pergaulan bebas
 
PPT-UEU-Dasar-dasar-Kesehatan-Reproduksi-Pertemuan-10.pdf
PPT-UEU-Dasar-dasar-Kesehatan-Reproduksi-Pertemuan-10.pdfPPT-UEU-Dasar-dasar-Kesehatan-Reproduksi-Pertemuan-10.pdf
PPT-UEU-Dasar-dasar-Kesehatan-Reproduksi-Pertemuan-10.pdf
 
106464226 2010 d
106464226 2010 d106464226 2010 d
106464226 2010 d
 
dokumen.tips_askep-remaja-present.ppt
dokumen.tips_askep-remaja-present.pptdokumen.tips_askep-remaja-present.ppt
dokumen.tips_askep-remaja-present.ppt
 
KONSEP TUMBANG - BARU.ppt
KONSEP TUMBANG - BARU.pptKONSEP TUMBANG - BARU.ppt
KONSEP TUMBANG - BARU.ppt
 

Recently uploaded

PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptPENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptssuser940815
 
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfMATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfestidiyah35
 
Uji Validitas dan Realibilitas SPSS dan Contoh
Uji Validitas dan Realibilitas SPSS dan ContohUji Validitas dan Realibilitas SPSS dan Contoh
Uji Validitas dan Realibilitas SPSS dan ContohARDS5
 
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anakKIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anakelin560994
 
kelompok rentan pada perempuan dan a.ppt
kelompok rentan pada perempuan dan a.pptkelompok rentan pada perempuan dan a.ppt
kelompok rentan pada perempuan dan a.pptssuser8a13d21
 
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatankebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatanMeiRianitaElfridaSin
 
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatanMetode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatanMeiRianitaElfridaSin
 
LAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdf
LAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdfLAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdf
LAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdfNurlianiNurliani4
 
444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.ppt
444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.ppt444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.ppt
444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.pptMUHAMMADHASINUDDIN
 
ppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptx
ppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptxppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptx
ppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptxmarnitahm32
 
persentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypi
persentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypipersentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypi
persentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypianisaEndrasari
 
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdfDiagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdfAlanRahmat
 
1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...
1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...
1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...MAKSIPUASA1
 

Recently uploaded (13)

PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptPENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
 
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfMATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
 
Uji Validitas dan Realibilitas SPSS dan Contoh
Uji Validitas dan Realibilitas SPSS dan ContohUji Validitas dan Realibilitas SPSS dan Contoh
Uji Validitas dan Realibilitas SPSS dan Contoh
 
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anakKIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
 
kelompok rentan pada perempuan dan a.ppt
kelompok rentan pada perempuan dan a.pptkelompok rentan pada perempuan dan a.ppt
kelompok rentan pada perempuan dan a.ppt
 
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatankebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
 
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatanMetode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
 
LAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdf
LAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdfLAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdf
LAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdf
 
444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.ppt
444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.ppt444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.ppt
444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.ppt
 
ppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptx
ppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptxppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptx
ppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptx
 
persentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypi
persentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypipersentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypi
persentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypi
 
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdfDiagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
 
1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...
1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...
1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...
 

Power Point 'Makalah Tugas Bu Ayu'

  • 1.
  • 2. PENGERTIAN Suatu keadaan kesehatan yang sempurna baik secara fisik, mental, dan sosial dan bukan semata-mata terbebas dari penyakit atau kecacatan dalam segala aspek yang berhubungan dengan sistem reproduksi, fungsi serta prosesnya. (Menurut WHO)
  • 3. Ciri-ciri Perubahan Masa Remaja Perkembangan Non-Fisik Masa remaja awal (10-12 tahun), dengan ciri khas antara lain: ingin bebas, lebih dekat dengan teman sebaya, mulai berpikir abstrak dan lebih banyak memperhatikan keadaan tubuhnya. Masa remaja tengah (13-15 tahun), dengan ciri khas antara lain: mencari identitas diri, timbul keinginan untuk berkencan, berkhayal tentang aktivitas seksual, mempunyai rasa cinta yang mendalam. Masa remaja akhir (16-19 tahun), dengan ciri khas antara lain: mampu berpikir abstrak, lebih selektif dalam mencari teman sebaya, mempunyai citra jasmani dirinya, dapat mewujudkan rasa cinta, pengungkapan kebebasan diri.
  • 4.
  • 5. Perkembangan Kejiwaan Perubahan emosi: sensitif (mudah menangis, cemas, tertawa dan frustasi), mudah bereaksi terhadap rangsangan dari luar, agresif sehingga mudah berkelahi. Perkembangan inteligensia: mampu berpikir abstrak dan senang memberi kritik, ingin mengetahui hal-hal baru sehingga muncul perilaku ingin mencoba hal yang baru. Perilaku ingin mencoba ini sangat penting bagi kesehatan reproduksi. Perkembangan Kejiwaan
  • 6. Faktor yang Berpengaruh Negatif terhadap Kesehatan Reproduksi Remaja Masalah Gizi Pertumbuhan yang terhambat pada remaja perempuan yang dapat mengakibatkan panggul sempit dan resiko untuk melahirkan bayi berat lahir rendah dikemudian hari. Masalah Pendidikan Pendidikan rendah sehingga remaja kurang mampu memenuhi kebutuhan fisik dasar setelah berkeluarga. Akibatnya akan berpengaruh buruk terhadap kesehatan dirinya sendiri dan keluarganya.
  • 7. Masalah Seks dan Seksualitas Kehamilan remaja, pengetahuan yang tidak lengkap dan tidak tepat tentang masalah seksualitas, serta kurangnya bimbingan untuk bersikap positif dalam hal yang berkaitan dengan seksualitas.
  • 8. Isu-isu Strategi pada Kesehatan Reproduksi Remaja Remaja merasakan bahwa membahas soal seks, kesehatan reproduksi remaja dan perilaku seksual, lebih terbuka dan lebih senang bila dilakukan dengan teman sebaya sendiri daripada dengan orang tua. Selain itu masih banyak orang tua yang tidak tahu dan tidak paham mengenai kesehatan reproduksi remaja.
  • 9. Banyak sekali informasi melalui media masa cetak, elektronik yang ditayangkan secara vulgar dan bersifat tidak mendidik, tetapi lebih cenderung mempengaruhi dan mendorong perilaku seksual yang tidak bertanggung jawab. Kurang tersedianya fasilitas pelayanan kesehatan remaja yang ramah remaja (adolescence friendly). Informasi/data dan isu lain tentang kesehatan reproduksi remaja masih perlu mendapat perhatian serius dari berbagai pihak.
  • 10. Akibat dari Pergaulan Bebas yang Menyangkut Kesehatan Reproduksi Remaja Gangguan kesehatan reproduksi akibat infeksi penyakit menular seksual termasuk HIV/AIDS Meningkatkan resiko terhadap penyakit menular seksual (PMS) seperti gonore, sifilis, Herpes genitalis.
  • 11. Cara Pencegahan dan Penanggulangan Kesehatan Reproduksi Remaja Keterbukaan antara orang tua dan remaja dalam membahas Kesehatan Reproduksi Remaja Memberikan penyuluhan-penyuluhan tentang Kesehatan Reproduksi Remaja kepada masyarakat baik di perkotaan maupun dipedesaan. Mengadakan konseling gratis yang ramah remaja baik bagi remaja, maupun orang tua.