SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Kegiatan Ekstrakurikuler dan
Prestasi Belajar
Bimbingan & Konseling
Kelas 8
SMPK Stella Maris Surabaya
Oleh Filipus Neri Sunarto
Pengertian :
• Ekstrakurikuler adalah kegiatan yang dilakukan
siswa sekolah atau universitas,
di luar jam belajar kurikulum standar.
Tujuan Kegiatan ekstrakurikuler :
agar siswa dapat mengembangkan :
kepribadian,
bakat, dan
kemampuan-nya di berbagai bidang
di luar bidang akademik.
Bentuk Kegiatan Ekstrakurikuler :
• seni,
• olahraga,
• pengembangan kepribadian,
• dan kegiatan lain
• yang bertujuan positif untuk kemajuan dari siswa-siswi itu sendiri
Jenis kegiatan ekstrakurikuler di Stelma :
 Olahraga :
o Bola Basket
o Bola Voli
o Futsal
o Bulu tangkis
 Beladiri :
o Jie jit Su
 Keagamaan :
o Koor gereja
 Kesenian/Apresiasi/Musik
o Bina vokalia
o Tari
 Tari modern
 Tari tradisonal
o Band musik
 Keilmuan : Kelompok Ilmiah Remaja
 Baris-berbaris : Pasukan Pengibar Bendera
 Praja muda karana (pramuka)
 Medis : UKS
Pengaruh kegiatan ekstrakurikuler
terhadap prestasi belajar
• Penyaluran bakat dan minat juga sangat diperlukan dalam
mengembangkan potensi yang ada pada diri peserta didik
• keahlian itu bisa bermanfaat untuk mendapatkan pekerjaan sebagai
bekal hidupnya kelak
• Kejuaraan lomba dapat untuk meraih sekolah lanjutan melalui jalur
prestasi.
• Tertib dan disiplin menjadi kunci keberhasilan dalam meraih prestasi
belajar yang baik. Disamping itu kepercayaan pada kemampuan diri
sendiri juga mempunyai peran yang sangat besar
• kegiatan ekstrakurikuler hanya merupakan pendukung untuk meraih
prestasi belajar. Nilai yang kurang dalam pelajaran tertentu bisa
ditingkatkan dengan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler.
Pertanyaan diskusi :
• 1. Mengapa siswa wajib mengikuti kegiatan ekstra kurikuler ?
Jelaskan !
• 2. Apakah kegiatan ekstrakurikuler dapat meningkatkan prestasi
belajar ? Jelaskan !
• 3. Apakah ada hubungan antara kegiatan ekstrakurikuler dengan studi
lanjut dan pekerjaan kelak ?
• 4. Mengapa anda memilih jenis ekstrakurikuler tertentu ? Bagaimana
anda menjalaninya ? Dan Bagaimana hasilnya ?
• 5. Bagaimana cara meraih prestasi non akademik ? Jelaskan !

More Related Content

Similar to Pp ekstrakurikuler dan prestasi belajar

Pengurusan fail kokum
Pengurusan fail kokumPengurusan fail kokum
Pengurusan fail kokumLinda Midy
 
Layanan penempatan dan penyaluran
Layanan penempatan dan penyaluranLayanan penempatan dan penyaluran
Layanan penempatan dan penyaluranazwarkairi
 
Repdalini (2010 31-141)
Repdalini (2010 31-141)Repdalini (2010 31-141)
Repdalini (2010 31-141)enymegawati
 
Smanru-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.pptx
Smanru-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.pptxSmanru-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.pptx
Smanru-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.pptxSaifulQodri
 
Pengembangan diri
Pengembangan diriPengembangan diri
Pengembangan diriQori Arif
 
Buku program eksrta 17 18
Buku program eksrta 17 18Buku program eksrta 17 18
Buku program eksrta 17 18Gus Fendi
 
PPT-UEU-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.ppt
PPT-UEU-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.pptPPT-UEU-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.ppt
PPT-UEU-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.pptariefhanafi2
 
Dokumen.tips pedoman kegiatan-ekskul
Dokumen.tips pedoman kegiatan-ekskulDokumen.tips pedoman kegiatan-ekskul
Dokumen.tips pedoman kegiatan-ekskulTsugata Edogawa
 
PEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINAT
PEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINATPEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINAT
PEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINATIlma_tyana
 
PEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINAT
PEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINATPEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINAT
PEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINATIlma Urrutyana
 
FK MENGAJAR [Kementerian Sosial BEM FK UNS]
FK MENGAJAR [Kementerian Sosial BEM FK UNS]FK MENGAJAR [Kementerian Sosial BEM FK UNS]
FK MENGAJAR [Kementerian Sosial BEM FK UNS]kemensosbemfkuns
 
NILAI-NILAI KEWARGANEGARAAN DALAM KEGIATAN ORGANISASI OSIS.pptx
NILAI-NILAI KEWARGANEGARAAN DALAM KEGIATAN ORGANISASI OSIS.pptxNILAI-NILAI KEWARGANEGARAAN DALAM KEGIATAN ORGANISASI OSIS.pptx
NILAI-NILAI KEWARGANEGARAAN DALAM KEGIATAN ORGANISASI OSIS.pptxekosanyoto1212
 
154422576-Bersukan-Apa-faedahnya-ppt.ppt
154422576-Bersukan-Apa-faedahnya-ppt.ppt154422576-Bersukan-Apa-faedahnya-ppt.ppt
154422576-Bersukan-Apa-faedahnya-ppt.pptWanieNur1
 
259518177-Program-Kegiatan-Ekstrakurikuler-Pencak-Silat.docx
259518177-Program-Kegiatan-Ekstrakurikuler-Pencak-Silat.docx259518177-Program-Kegiatan-Ekstrakurikuler-Pencak-Silat.docx
259518177-Program-Kegiatan-Ekstrakurikuler-Pencak-Silat.docxSahrinaPutri1
 

Similar to Pp ekstrakurikuler dan prestasi belajar (20)

Pengurusan fail kokum
Pengurusan fail kokumPengurusan fail kokum
Pengurusan fail kokum
 
Layanan penempatan dan penyaluran
Layanan penempatan dan penyaluranLayanan penempatan dan penyaluran
Layanan penempatan dan penyaluran
 
Repdalini (2010 31-141)
Repdalini (2010 31-141)Repdalini (2010 31-141)
Repdalini (2010 31-141)
 
Smanru-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.pptx
Smanru-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.pptxSmanru-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.pptx
Smanru-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.pptx
 
Pengembangan diri
Pengembangan diriPengembangan diri
Pengembangan diri
 
Buku program eksrta 17 18
Buku program eksrta 17 18Buku program eksrta 17 18
Buku program eksrta 17 18
 
Panduan kesenian kab.dompu
Panduan kesenian  kab.dompuPanduan kesenian  kab.dompu
Panduan kesenian kab.dompu
 
PPT-UEU-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.ppt
PPT-UEU-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.pptPPT-UEU-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.ppt
PPT-UEU-Pengembangan-Program-Ekstra-Kurikuler-Pertemuan-3.ppt
 
Tanggung jawab guru
Tanggung jawab guruTanggung jawab guru
Tanggung jawab guru
 
Dokumen.tips pedoman kegiatan-ekskul
Dokumen.tips pedoman kegiatan-ekskulDokumen.tips pedoman kegiatan-ekskul
Dokumen.tips pedoman kegiatan-ekskul
 
MPLS Ekstrakurikuler.pptx
MPLS Ekstrakurikuler.pptxMPLS Ekstrakurikuler.pptx
MPLS Ekstrakurikuler.pptx
 
PEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINAT
PEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINATPEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINAT
PEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINAT
 
PEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINAT
PEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINATPEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINAT
PEMILIHAN EKSTRAKURIKULER SESUAI BAKAT DAN MINAT
 
FK MENGAJAR [Kementerian Sosial BEM FK UNS]
FK MENGAJAR [Kementerian Sosial BEM FK UNS]FK MENGAJAR [Kementerian Sosial BEM FK UNS]
FK MENGAJAR [Kementerian Sosial BEM FK UNS]
 
NILAI-NILAI KEWARGANEGARAAN DALAM KEGIATAN ORGANISASI OSIS.pptx
NILAI-NILAI KEWARGANEGARAAN DALAM KEGIATAN ORGANISASI OSIS.pptxNILAI-NILAI KEWARGANEGARAAN DALAM KEGIATAN ORGANISASI OSIS.pptx
NILAI-NILAI KEWARGANEGARAAN DALAM KEGIATAN ORGANISASI OSIS.pptx
 
Kebaikan sukan
Kebaikan sukanKebaikan sukan
Kebaikan sukan
 
154422576-Bersukan-Apa-faedahnya-ppt.ppt
154422576-Bersukan-Apa-faedahnya-ppt.ppt154422576-Bersukan-Apa-faedahnya-ppt.ppt
154422576-Bersukan-Apa-faedahnya-ppt.ppt
 
Budaya(2)
Budaya(2)Budaya(2)
Budaya(2)
 
259518177-Program-Kegiatan-Ekstrakurikuler-Pencak-Silat.docx
259518177-Program-Kegiatan-Ekstrakurikuler-Pencak-Silat.docx259518177-Program-Kegiatan-Ekstrakurikuler-Pencak-Silat.docx
259518177-Program-Kegiatan-Ekstrakurikuler-Pencak-Silat.docx
 
EKSTRAKURIKULER IBIS
EKSTRAKURIKULER IBISEKSTRAKURIKULER IBIS
EKSTRAKURIKULER IBIS
 

More from filipusnerisunarto

More from filipusnerisunarto (12)

Ppt pengertian simpati dan empati
Ppt pengertian simpati dan empatiPpt pengertian simpati dan empati
Ppt pengertian simpati dan empati
 
Gayaku dalam menangani konflik ok21
Gayaku dalam menangani konflik ok21Gayaku dalam menangani konflik ok21
Gayaku dalam menangani konflik ok21
 
Belajar menyelesaikan konflik ok
Belajar menyelesaikan konflik okBelajar menyelesaikan konflik ok
Belajar menyelesaikan konflik ok
 
Ppt pengertian ekstrakurikuler
Ppt pengertian ekstrakurikulerPpt pengertian ekstrakurikuler
Ppt pengertian ekstrakurikuler
 
Ppt pengertian tujuan fungsi ekstrakurikuler
Ppt pengertian tujuan fungsi ekstrakurikulerPpt pengertian tujuan fungsi ekstrakurikuler
Ppt pengertian tujuan fungsi ekstrakurikuler
 
Ppt pengertian kecerdasan moral.docx
Ppt pengertian kecerdasan moral.docxPpt pengertian kecerdasan moral.docx
Ppt pengertian kecerdasan moral.docx
 
Ppt 10 sopan santun di sekolah 2
Ppt 10 sopan santun di sekolah 2Ppt 10 sopan santun di sekolah 2
Ppt 10 sopan santun di sekolah 2
 
Cara belajar efektif
Cara belajar efektifCara belajar efektif
Cara belajar efektif
 
Bullying stop 2019
Bullying stop 2019Bullying stop 2019
Bullying stop 2019
 
Bullying stop 2019
Bullying stop 2019Bullying stop 2019
Bullying stop 2019
 
Bullying stop 2019
Bullying stop 2019Bullying stop 2019
Bullying stop 2019
 
Bullying stop 2019
Bullying stop 2019Bullying stop 2019
Bullying stop 2019
 

Recently uploaded

JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 

Recently uploaded (20)

JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 

Pp ekstrakurikuler dan prestasi belajar

  • 1. Kegiatan Ekstrakurikuler dan Prestasi Belajar Bimbingan & Konseling Kelas 8 SMPK Stella Maris Surabaya Oleh Filipus Neri Sunarto
  • 2. Pengertian : • Ekstrakurikuler adalah kegiatan yang dilakukan siswa sekolah atau universitas, di luar jam belajar kurikulum standar.
  • 3. Tujuan Kegiatan ekstrakurikuler : agar siswa dapat mengembangkan : kepribadian, bakat, dan kemampuan-nya di berbagai bidang di luar bidang akademik.
  • 4. Bentuk Kegiatan Ekstrakurikuler : • seni, • olahraga, • pengembangan kepribadian, • dan kegiatan lain • yang bertujuan positif untuk kemajuan dari siswa-siswi itu sendiri
  • 5. Jenis kegiatan ekstrakurikuler di Stelma :  Olahraga : o Bola Basket o Bola Voli o Futsal o Bulu tangkis  Beladiri : o Jie jit Su
  • 6.  Keagamaan : o Koor gereja  Kesenian/Apresiasi/Musik o Bina vokalia o Tari  Tari modern  Tari tradisonal o Band musik
  • 7.  Keilmuan : Kelompok Ilmiah Remaja  Baris-berbaris : Pasukan Pengibar Bendera  Praja muda karana (pramuka)  Medis : UKS
  • 8. Pengaruh kegiatan ekstrakurikuler terhadap prestasi belajar • Penyaluran bakat dan minat juga sangat diperlukan dalam mengembangkan potensi yang ada pada diri peserta didik • keahlian itu bisa bermanfaat untuk mendapatkan pekerjaan sebagai bekal hidupnya kelak • Kejuaraan lomba dapat untuk meraih sekolah lanjutan melalui jalur prestasi. • Tertib dan disiplin menjadi kunci keberhasilan dalam meraih prestasi belajar yang baik. Disamping itu kepercayaan pada kemampuan diri sendiri juga mempunyai peran yang sangat besar
  • 9. • kegiatan ekstrakurikuler hanya merupakan pendukung untuk meraih prestasi belajar. Nilai yang kurang dalam pelajaran tertentu bisa ditingkatkan dengan mengikuti kegiatan ekstrakurikuler.
  • 10. Pertanyaan diskusi : • 1. Mengapa siswa wajib mengikuti kegiatan ekstra kurikuler ? Jelaskan ! • 2. Apakah kegiatan ekstrakurikuler dapat meningkatkan prestasi belajar ? Jelaskan ! • 3. Apakah ada hubungan antara kegiatan ekstrakurikuler dengan studi lanjut dan pekerjaan kelak ? • 4. Mengapa anda memilih jenis ekstrakurikuler tertentu ? Bagaimana anda menjalaninya ? Dan Bagaimana hasilnya ? • 5. Bagaimana cara meraih prestasi non akademik ? Jelaskan !