SlideShare a Scribd company logo
1 of 99
MEMBUAT DAN
MEMBUKUKAN
  JURNAL
PENYESUAIAN
A. Ayat-ayat Jurnal Penyesuaian
    Neraca sisa juga merupakan
dasar penyusunan laporan
keuangan, namun kenyataannya
belum menyajikan segenap
informasi . Untuk itu penyusunan
laporan keuangan diperlukan
penyesuaan.
    Hal ini dikarenakan hal berikut:
1. Menggunakan dasar waktu dasar
   waktu ( accrual basic)
2. Masih bercampurnya rekening-
   rekening laba rugi dengan
   rekening neraca
Misalnya :
   a. Sewa diterima dimuka
   b. Asuransi dibayar dimuka
   c. Pendapatan yang masih harus
      diterima
   d. Biaya dibayar dimuka
        Berdasarkan akun-akun diatas,
   sebagian jumlahnya dapat diakui dan
   masuk periode tahun-tahun yang
   berjalan (masuk laba rugi) dan sebagian
   lagi masuk periode berikutnya (masuk
   neraca)
3. Ada transaksi yang belum dicatat selama
   periode berjalan
        Jurnal penyesuaian adalah jurnal
    yang dibuat pada akhir periode
    akuntansi yang bertujuan untuk
    menyesuaikan saldo-saldo perkiraan
    buku besar yang belum sesuai dengan
    jumlah yang sesungguhnya. Fungsi
    jurnal penyesuaian adalah mengoreksi
    akun harta, utang, modal, pendapatan,
    dan beban sehingga mencerminkan
    keadaan yang sebenarnya.
Alasan dilakukan penyesuaian,
sebagai berikut:
• Kepraktisan
      Pencatatan transaksi yang
   terjadi berulang-ulang dan dalam
   jumlah kecil lebih praktis bila
   dilakukan satu kali pada tiap akhir
   periode akuntansi.
• Alokasi periodik
      Pencatatan beban dilakukan
   pada akhir periode, karena
   jumlahnya ditentukan oleh
   pemakaian selama satu periode
• Akuntansi menganut asas aktual
      Pendapatan diakui dan dicatat
   pada saat terjadinya dalam periode
   yang bersangkutan, beban diakui
   dan dicatat pada saat beban terjadi
   dalam periode yang bersangkutan.
Akun-akun yang memerlukan
penyesuaian antara lain:
1. Mencatat pemakaian perlengkapan
   yang benar-benar terjadi pada
   periode akuntansi yang
   bersangkutan.
   Jurnal penyesuaian:
   Biaya perlengkapan xxx
      Perlengkapan            xxx
   (yang dimasukkan adalah jumlah
   pemakaian yang terpakai)
Contoh:
  Perlengkapan servis pada daftar
  saldo adalah Rp 3.000.000, menurut
  data penyesuaian perlengkapan
  yang masih ada Rp 1.000.000.
Biaya perlengkapan Rp 3.000.000
  Perlengkapan         Rp 3.000.000
2. Mencatat penyusutan aktiva
      Yaitu biaya penyusutan tetap yang
   benar-benar terjadi pada periode
   akumulasi yang bersangkutan
Jurnal penyesuaiannya:
   Biaya penyesuaian xxx
       Akumulasi penyesuaian         xxx
   (…diisi dengan nama aktiva tetap yang
   disusutkan dan jumlahnya sesuai
   dengan ketentuan berapa jumlah
   penyusutannya)
Contoh:
   Peralatan servis Rp. 30.000.000,-
   Data penyesuaian menunjukkan
   penyusutan sebesar 2% dari harga
   beli.
Jurnalnya:
Biaya peny. perlt. servis Rp. 600.000
   Akum. peny. Perl. servis Rp. 600.000
3. Mencatat biaya yang dibayar
   dimuka
Yaitu biaya yang sudah dibayarkan,
   tetapi sebagian biaya sebenarnya
   menjadi biaya untuk periode
   akuntansi berikutnya.
a. Jika dicatat sebagai
    biaya/pendekatan laba rugi
…dibayar dimuka xxx
Biaya… xxx
(… diisi dengan jenis biaya apa yang
    dibayar)
b. Jika dicatat sebagai
    piutang/pendekatan neraca
Biaya… xxx
…dibayar dimuka xxx
(… diisi dengan jenis biaya apa yang
    dibayar)
4. Mencatat pendapatan yang diterima
  dimuka
Yaitu pendapatan yang diterima terlebih
  dahulu, tetapi sebenarnya merupakan
  penghasilan pada periode yang akan
  datang.
a. Dicatat sebagai
   pendapatan/pendekatan laba rugi
Pendapatan… xxx
… diterima dimuka xxx
b. Dicatat sebagai pendapatan atau
   pendekatan neraca
…diterima dimuka xxx
Pendapatan… xxx
5. Mencatat biaya yang masih harus
  dibayar
Jurnalnya:
Biaya… xxx
Hutang… xxx
Contoh:
Menurut data penyesuaian terdapat gaji
  yang masih harus dibayar sebesar Rp
  400.000
Jurnalnya:
Beban gaji Rp. 400.000
Utang gaji Rp. 400.000
6. Mencatat pendapatan yang masih
  harus diterima
Jurnalnya:
Piutang… xxx
Pendapatan… xxx
Contoh:
Menurut data penyesuaian terdapat
  pendapatan servis yang masih harus
  diterima sebesar Rp. 800.000
Jurnalnya:
Piutang pendapatan servis Rp. 800.000
Pendapatan servis Rp. 800.000
7. Mencatat piutang tak tertagih
Piutang yang terjadi tidak selamanya
   dapat ditagih dengan mulus, kadang-
   kadang ada debitor tidak membayar
   hutangnya karena memang usahanya
   sedang bangkrut.
Namun ada juga debitor yang pindah
   alamat dengan sengaja tanpa
   memberi kabar.
Jika terdapat piutang yang tidak dapat
   diterima pembayarannya berarti
   terjadi kerugian maaka harus dicatat
   dalam akun kerugian piutang tak
   tertagih melalui jurnal penyesuaian.
Ada 2 metode uuntuk mencatat
   kerugian piutang tak tertagih:
8. Mencatat pembelian kesalahan
Dalam akuntansi mungkin saja timbul
  kesalahan pencatatan. Oleh karena
  itu, sebelum menyusun laporan
  keuangan kesalahan tersebut perlu
  dibetulkan.
Pembetulan dilakukan dengan
  membuat jurnal koreksi/jurnal
  penyesuaian.
Ada beberapa bentuk kesalahan, antara
  lain:
1. Kesalahan jumlah rupiah
2. Kesalahan nama akun
3. Kombinasi dari beberapa kesalahan
9. Mencatat persediaan barang (khusus
  perusahaan dagang)
a. Metode langsung
Pesediaan barang awal maupun akhir
   tidak dibuat jurnal penyesuaian,
   tetapi untuk persediaan barang awal
   akan dianggap sebagai biaya
   sehingga dimasukkan pada kolom
   laba rugi sebelah debet dan
   persediaan akhir dianggap sebagai
   pendapatan sehingga masuk kolom
   laba rugi sebelah kredit dan yang
   masuk dalam neraca akhir adalah
   sebesar persediaan barang dagang
   akhir
b. Metode ikhtisar laba rugi
Dibuat jurnal penyesuai sebanyak 2
   yaitu:
Ikhtisar laba rugi xxx
Persedian barang (awal) xxx
Persediaan barang (akhir) xxx
Ikhtisar laba rugi xxx
c. Metode harga pokok penjualan
Dibuat jurnal penyesuaian sebanyak 2
   yaitu:
HPP xxx
Persediaan barang (awal) xxx
Pembelian xxx
Ongkos angkut pembelian xxx
Persediaan barang (akhir) xxx
Retur pembelian xxx
Potongan pembelian xxx
HPP xxx
B. Posting ayat-ayat penyesuaian
Memposting merupakan pemindah
  bukuan dari buku jurnal ke buku
  besar, karena posting jurnal
  penyesuaian ke buku besar pada
  dasarnya sama dengan posting jurnal
  umum ke buku besar.
Adapun tujuan posting jurnal
  penyesuaian adalah untuk
  menyesuaikan rekening-rekening
  tertentu, supaya sesuai dengan
  kejadian sebenarnya.
1.    Persediaan barang awal maupun akhir tidak dibuat jurnal
      penyesuaian, tetapi untuk persediaan barang awal akan
      dianggap sebagai biaya, pernyataan tersebut merupakan
      pencatatan jurnal penyesuaian pada persediaan barang
      yang menggunakan metode…
a.    Langsung
b. Ikhtisar L/R
c.    Harga pokok penjualan
d. Tidak langsung
e.    Tidak ada jawaban
2. Pada tanggal 1 februari 2011 diterima sewa untuk 2 tahun
      sebesar Rp 11.800.000. jurnal transaksi pada tanggal 1
      februari 2011 adalah…
a.    Pendapatan              11.800.000
          Kas                           11.800.000
b. Pendapatan                  2.950.000
          Kas                           2.950.000
c.    Kas                      2.950.000
          Pendapatan                    2.950.000
d. Kas                        11.800.000
          Pendapatan                    11.800.000
e.    Kas                     11.800.000
          Sewa diterima dimuka          11.800.000

3. Tanggal 1 Desember 2011 suatu perusahaan membayar sewa
      kantor Rp 18.000.000 untuk masa satu tahun. Dari data
      tersebut, pada tanggal 31 Desember 2006 sewa yang di
      bayar dimuka berjumlah….
a.    Rp 16.500.000
b. Rp 18.000.000
c.    Rp 1.500.000
d. Rp 4.500.000
e.    Rp 13.500.000
4. Jurnal penyesuaian untuk penyusutan
   peralatan adalah…
a. Beban penyusutan peralatan (D)
    akumulasi penyusutan peralatan (K)
b. Peralatan (D) akumulasipenyusutan
    peralatan (K)
c. Beban penyusutan peralatan (D)
    peralatan (K)
d. Akumulasi penyusutan peralatan (D)
    peralatan (K)
e. Akumulasi penyusutan peralatan (D)
    beban penyusutan peralatan (K)
5. Beban yang sudah menjadi kewajiban
    tetapi belum dicatat disebut…
a. Utang beban
b. Utang bunga
c. Utang gaji
d. Persekot beban
e. Utang pendapatan
6. Apabila jumlah sebelah debit piutang dagang Rp
    500.000 dan sebelah kredit Rp 350.000 maka
    dineraca saldo perkiraan piutang dagang ada
    pada sebelah…
a. Debit 650.000
b. Kredit 650.000
c. Debit 150.000
d. Kredit 150.000
e. Debit 400.000
7. Pengalokasian harga perolehan aktiva tetap
     berwujud yang dibebankan pada tahun-tahun
     masa operasinya disebut…
a. Beban yang masihh harus dibayar
b. Beban dibayar dimuka
c. Pendapatan diterima dimuka
d. Penyusutan nilai aktiva tetap
e. Piutang pendapatan
8. Beban yang sudah terjadi tetapi belum diakui
     (dicatat) karena belum dibayar disebut …
a. Beban yang belum dibayar
b. Beban dibayar dimuka
c. Beban yang masih harus dibayar
d. Penghasilan yang masih harus diterima
e. Penghasilan yang diterima dimuka
9. Tujuan membuat jurnal penyesuaian
   adalah…
a. Untuk mempermudah menyusun
    neraca saldo debit dan kredit buku
    besar.
b. Untuk merekap saldo akun-akun buku
    buku besar
c. Untuk menentukan saldo akun-akun
    buku besar yang sesuai dengan realita
d. Untuk mempermudah penyusunan
    laporan keuangan
e. Untuk mempermudah penyusunan
    kertas kerja
10. Buku atau daftar yang digunakan untuk
    mencatat akun buku besar yang diperlu
    disesuaikan agar menunjukkan
    keadaan yang sebenarnya disebut…
a. Pendekatan neraca
b. Akun buku besar
c. Jurnal penyesuaian
d. Neraca sisa
e. Utang biaya
B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jelaas dan
    benar!
1. Pendapatan yang sudah diterima dalam suatu
      periode tetapi harus diakui sebagai pendapatan
      pada periode yang akan datang disebut…
2. Jurna penyesuaian dibuat untuk mengoreksi
      perkiraan-perkiraan tertentu sehingga
      mencerminkan keadaan harga…,…,… dan… yang
      sebenarnya.
3. Gaji karyawan untuk bulan Desember 2011
      sebesar Rp 5000.000 belum dibayar, maka
      penyesuaiannya adalah (D)… sebesar Rp
      5.000.000 dan (K) … sebesar Rp 5.000.000.
4. Biaya perlengkapan adalah…
5. Taksiran piutang yang tidak bisa ditagih karena
      debitor bangkrut disebut…
6. Jurnal penyesuaian untuk biaya asuransi yang di
      bayar dimuka adalah…
7. Penyesuaian dilakukan setelah menyusun…
8. Neraca saldo adalah saldo-saldo yang ada pada
      perkiraan…
9. Sewa dibayar dimuka jika dicatat sebagai beban
      maka jurnal penyesuaiannya adalah (D)… dan
      (K)….
10. Beban gaji pada neraca saldo saat normal pada
      sebelah …
ESAI
1. Apakah yang dimaksud dengan jurnal
      penyesuaian?...
      __________________________
2. Apa yang dimaksud dengan beban dibayar dimuka?
      __________________________
3. Transaksi yang terjadi pada suatu perusahaan selama
      bulan april 2011 antara lain:
      1 april 2011 pembayaran sewa gedung kantor Rp
      49.000.000 untuk masa sewa 2 tahun sehubungan
      dengan transaksi diatas.
a. Membuat jurnal untuk mencatat transaksi tanggal 1
      april diatas
b. Membuat jurnal penyesuaian yang diperlukan 31
      desember 2011
Apabila transaksi pengeluaran diatas dicatat :
1. Pada akun sewa dibayar dimuka (sebagai aktiva)
2. Pada akun beban sewa ( sebagai beban)
_____________________________________
4. Sebutkan bentuk kesalahan yang timbul dalam
      kesalahan pencatatan sehinggga pembetulannya
      dilakukan dengan membuat jurnal koreksi/ jurnal
      penyesuaian!
      ____________________________________
5. Suatu perusahaan terdapat transaksi yang salah dalam
      pencatatannya yaitu menerima pendapatan sewa
      sebesar Rp 490.000 dicatat sebagai membayar
      beban asuransi Rp 150.000. buatlah jurnal
      pembetulannya!
__________________________________________
KLIK GAMBAR DIBAWAH INI
UNTUK KE SOAL NO
BERIKUTNYA


SOAL 1 - 3



              SOAL 4 - 5



 SOAL 6 - 8



                SOAL 9-10
KLIK GAMBAR DIBAWAH INI
UNTUK KEMBALI KE SOAL YANG
KALIAN KERJAKAN TADI


  SOAL 1 - 3



               SOAL 4 - 5



  SOAL 6 - 8



                SOAL 9-10
PENDAPATA
     N
 DITERIMA
  DIMUKA
HUTANG, MODAL,
PENDAPATAN, BEBAN
B. GAJI (D), UTANG GAJI
           (K)
BIAYA YANG DIKELUARKAN
    UNTUK MEMBELI
     PERLENGKAPAN
PIUTANG TAK TERTAGIH
ASURANSI DIBAYAR DIMUKA
  (D), BIAYA ASURANSI (K)
NERACA SALDO (NERACA
        SISA)
RIIL
SEWA DIBAYAR DIMUKA(D),
    BEBAN SEWA (K)
DEBET
Jurnal penyesuaian adalah
  jurnal yang dibuat pada
akhir periode akuntansi yang
       bertujuan untuk
 menyesuaikan saldo-saldo
 perkiraan buku besar yang
belum sesuai dengan jumlah
     yang sesungguhnya
biaya yang sudah
dibayarkan, tetapi sebagian
 biaya sebenarnya menjadi
    biaya untuk periode
    akuntansi berikutnya
PADA AKUN SEWA DIBAYAR DIMUKA
a. jurnal:
sewa di bayar dimuka 49.000.000
       kas            49.000.000
b. jur. Penyesuaian:
beban sewa            36750000
  sewa dibayar dimuka      36750000
(2) PADA AKUN BEBAN SEWA
a. jurnal:
beban sewa       49.000.000
       kas            49.000.000
b. jur. Penyesuaian:
sewa dibayar dimuka 12250000
       beban sewa          12250000
Kesalahan jumlah rupiah,
 Kesalahan nama akun,
Kombinasi dari beberapa
       kesalahan
seharusnya:
Kas       490.000
  Pendapatan sewa 490.000
Keliru di catat:
Beban asuransi 150.000
     Kas       150.000
Pembetulannya:
Kas 640.000
  Beban asuransi 150.000
  Pendapatan sewa 490.000
MEMBUAT DAN
MEMBUKUKAN JURNAL
    PENUTUP
Penutupan buku meliputi kegiatan sebagai
   berikut:
1. Menutup akun pendapatan
    Akun-akun pendapatan saldonya
    dipindahkan ke akun ikhtisar L/R.
    akibatnya seluruh akun pendapatan
    saldonya menjadi nol.
2. Menutup akun beban
    akun-akun beban saldonya dipindahkan ke
    akun ikhtisar L/R. akibatnya seluruh akun
    beban saldonya menjadi nol.
3. Menutup akun ikhtisar L/R
    akun ikbantuan kertas kerja.htisar L/R
    saldonya dipindahkan ke akun modal.
    Akibatnya akun ikhtisar L/R saldonya
    manjadi nol
4. Menutup akun prive
    akun prive saldonya dipindah ke akun
    modal. Akibatnya akun prive saldonya
    menjadi nol.
Oleh karena jurnal penutup, akun ikhtisar L/R
    dan prive maka akun modal saldonya
    menjadi sama dengan modal akhir.
    Apabila akan membuat jurnal penutup,
    dapat menggunakan
1. Menutup akun pendapatan
   Pendapatan           xx
     Ikhtisar Laba-rugi      xx

2. Menutup akun beban
   Ikhtisar Laba-rugi   xx
      Beban .......          xx
      Beban .......          Xx

3. Menutup akun modal
   Ikhtisar laba-rugi   xx
      modal tn ‘x’           xx

4. Menutup prive
   Modal Asri           xx
     Prive Asri              xx
Jurnal Penutup
Perusahaan Dagang
siklus akuntansi pada
perusahaan dagang selanjutnya sama
seperti perusahaan jasa, yaitu
melakukan penutupan buku.
Penutupan buku bertujuan untuk
menutup semua saldo akun nominal
(akun dari laba rugi) dan akun prive.
Jurnal penutup yang dilakukan pada
perusahaan jasa. Jurnal penutup
untuk akun-akun nominal, meliputi
akun penjualan, retir penjualan,
potongan penjualan,
pembelian,ongkos angkut pembelian,
retur pembelian, potongan
pembelian dan akun beban lainnya
Langkah – langkah dalam proses
penutupan buku sebagai berikut :
1. Menutup akun-akun pengurang
   penjualan ke akun penjualan,
   kemudian akun penjualan
   dipindahkan ke akun laba-rugi

Penjualan                  xx
Retur pembelian dan diskon xx
Potongan pembelian         xx
   Ikhtisar Laba rugi         xx

2. Menutup akun-akun beban ke akun
   laba rugi
Laba rugi           xx
   Beban ....           xx
   Beban ....           xx
3. Menutup akun laba rugi ke akun
modal
Laba rugi                  xx
     Modal tn ‘x’               xx

4. Menutup saldo akun prive ke akun
modal
Modal tn ‘x’        xx
     prive tn’x’          xx
1. Setelah memposting jurnal penyesuaian dan jurnal penutup ke buku
besar, terdapat perkiraan yang bersaldo nol. Perkiraaan tersebut
adalah..
a.    Utang gaji
b. Modal pemilik
c.    Beban sewa (B)
d. Laba ditahan
e.    Asuransi dibayar dimuka

2. Pada akhir tahun, prive alif menunjukkan saldo sebesar Rp 50.000,00.
   Saldo prive alif ini akan dipindahkan dengan jurnal penutup ke
   perkiraan….
a. Modal alif kredit
b. Laba ditahan debet
c. Modal alif debet (B)
d. Ikhtisar L/R kredit
e. Ikhtisar L/R debet

3. Laba bersih dalam kertas kerja bengkel maju sebesar Rp 400.000,00.
   Laba ini akan dipindahkan dengan jurnal penutup ke perkiraan…
a. Laba yang ditahan debet
b. Laba yang ditahan kredit
c. Modal pemilik debet
d. Ikhtisar L/R kredit
e. Modal pemilik kredit (B)
4. Saldo perkiraan pendapatan wartel murah sebesar Rp 500.000,00.
Jurnal penutupnya…
a. Modal             500.000
          Pendapatan wartel 500.000
b. Ikhtisar L/R      500.000
          Pendapatan wartel 500.000
c. Pendapatan wartel         500.000
          Modal                       500.000
d. Pendapatan wartel         500.000
          Saldo laba                  500.000
e. Pendapatan wartel         500.000
          Ikhtisar L/R                500.000 (B)

5. Di bawah ini yang memerlukan jurnal penutup adalah…
a. Akun utang
b. Akun harta
c. Akun prive (B)
d. Akun peralatan
e. Akun piutang
6. Bagaimanakah jurnal penutupan yang digunakan untuk menutup
akun rugi….
a. Modal                    xxx
          Ikhtisar L/R      xxx (B)
b. Ikhtisar L/R      xxx
          Pendapatan wartel xxx
c. Pendapatan wartel        xxx
          Modal                     xxx
d. Pendapatan wartel        xxx
          Saldo laba                xxx
e. Pendapatan wartel        xxx
          Ikhtisar L/R              xxx

7. Manakah pernyataan berikut ini yang merupakan fungsi jurnal
   penutup?
a. menguji kebenaran pencatatan dalam kertas kerja
b. menolkan saldo akun sementara ke akun modal
c. menyesuaikan saldo akun yang sesungguhnya
d. memudahkan penyusunan laporan keuangan
e. mencatat perubahan harta, utang dan modal secara lebih rinci

8. Perhatikan akun-akun berikut!
1. Akun pendapatan 3. Akun beban
2. Akun prive 4. Akun ikhtisar laba/rugi atau saldo
laba/rugi
Dari akun di atas, yang perlu ditutup di akhir periode adalah
akun nomor ......
a. 1 dan 2                     d. 2, 3 dan 4
b. 2 dan 3                     e. 1, 2, 3 dan 4
c. 1, 2 dan 3
9. Akun pendapatan jasa saldonya Rp800.000,00. Jurnal penutup yang
perlu dibuat adalah ....
a. Ikhtisar laba/rugi Rp800.000,00
           Pendapatan jasa Rp800.000,00
b. Pendapatan jasa Rp800.000,00
           Ikhtisar laba/rugi Rp800.000,00
c. Pendapatan jasa Rp800.000,00
           Modal Rp800.000,00
d. Modal Rp800.000,00
           Pendapatan jasa Rp800.000,00
e. Prive Rp800.000,00
           Pendapatan jasa Rp800.000,00
 10. Di bawah ini yang bukan merupakan fungsi jurnal penutup adalah
....
a. menghitung modal akhir periode
b. menghitung akun pendapatan
c. menolkan saldo akun sementara ke akun modal untuk pencatatan
    perode berikutnya
d. memindahkan saldo akun sementara ke akun modal
e. menghitung jumlah laba/rugi dari akun pendapatan dan beban
II. Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang benar

1. pencatatan pemindahan saldo akun nominal
     (sementara) berupa pendapatan dan beban ke akun modal melalui
     ikhtisar laba/rugi, serta pemindahan saldo akun prive ke akun
     modal disebut dengan …
2. Jika diketahui pendapatan jasa Rp. 14.500.000,00 dan akumulasi
     beban –bebannya sejumlah Rp. 12.300.000,00 maka yang ditulis
     pada jurnal penutupan yang terletak di sebelah debet adalah akun
     ….. dan sejumlah …… serta yang dikredit adalah akun … sejumlah …
3. Selain akun pendapatan, beban, dan prive, akun yang perlu ditutup
     lagi adalah akun ……..
4. Pendapatan jasa                         xxx
            Ikhtisar laba/rugi                     xxx
    adalah jurnal yang digunakan untuk menutup akun …
5. Pendapatan jasa 1.900.000,00
            Iktisar laba/rugi 1.900.000,00
    Ikhtisar laba/rugi 1.070.000,00
            Beban gaji 550.000,00
            Beban sewa 100.000,00
            Beban iklan 30.000,00
            Beban listrik 40.000,00
            Beban perlengkapan 200.000,00
            Beban penyusutan 150.000,00
     Jika data diatas adalah milik PT “X” maka jurnal yang digunakan
     untuk menutup akun laba / rugi adalah ….
6. Pada perusahaan dagang akun pendapatan yang ditutup meliputi
     akun ….,…..,dan ……
7. setelah membuat jurnal penutup maka langkah yang harus
     dilakukan sebelum membuat neraca saldo penutupan adalah ….
8. Modal Tuan Agus 200.000,00
          Prive Tuan Agus 200.000,00
   Jurnal diatas adalah menutup akun ….

9. Menghitung modal akhir periode adalah ……. dari jurnal penutup
10. Akun yang ditutup dalam jurnal ini adalah …


III. ESAI

1. Sebutkan fungsi dari jurnal penutup !
2. Sebutkan akun-akun yang harus ditutup pada akhir periode ?
3. Apa yang akan terjadi pada akun pendapatan dan beban, jika tidak
    dibuat jurnal penutup?
                                 .
4. Berikut ini adalah saldo akun per 31 Desember 2006 yang
   diambilkan dari catatan akuntansi perusahaan Sarana Cendekia
   (sesudah disesuaikan):
          Utang Usaha                           64.600.000
          Piutang Usaha                         94.400.000
          Akumulasi Depresiasi Gedung           80.000.000
          Akumulasi Depresiasi Peralatan        168.000.000
          Gedung                                600.000.000
          Kas                                   69.200.000
          Modal, Tn Angga                       1.300.000.000
          Prive, Tn Angga                       94.000.000
          Peralatan                             1.344.000.000
          Beban Iklan                           36.200.000
          Pendapatan Jasa                       388.600.000
          Utang Hipotik                         480.000.000
          Piutang Wesel                         42.000.000
          Iklan Dibayar di Muka                 39.600.000
Pendapatan Sewa            71.000.000
          Beban Reparasi             30.600.000
          Beban Gaji                 92.000.000
          Persediaan Perlengkapan    20.400.000
          Beban Perlengkapan         56.200.000
          Beban Depresiasi Peralatan 19.600.000
          Beban Depresiasi Gedung    14.000.000
Pertanyaan:
Buatlah jurnal penutup per 31 Desember 2006!

5. Tuliskan bentuk jurnal yang harus ditutup pada akhir periode !


                                   .
KLIK GAMBAR DIBAWAH INI
UNTUK KE SOAL NO
BERIKUTNYA


SOAL 1 - 3



              SOAL 4 - 5



 SOAL 6 - 8



                SOAL 9-10
KLIK GAMBAR DIBAWAH INI
UNTUK KEMBALI KE SOAL YANG
KALIAN KERJAKAN TADI


  SOAL 1 - 3



               SOAL 4 - 5



  SOAL 6 - 8



                SOAL 9-10
JURNAL PENUTUP
PENDAPATAN :
PENDAPATAN        XX
IKHTISAR LABA / RUGI XX

BEBAN :
IKHTISAR LABA RUGI XX
BEBAN                     XX
RUGI / LABA
PENDAPATAN
IKHTISAR LABA RUGI 830.000
     MODAL              830.000
PENUALAN, RETUR
PEMBELIAN, POTONGAN
     PEMBELIAN
MEMOSTING KE BUKU
     BESAR
PRIVE
IKHTISAR LABA / RUGI
       BEBAN
FUNGSI
PRIVE,PENDAPATAN,
LABA/RUGI, BEBAN
Menutup saldo akun
nominal agar saldonya nol.
Dengan demikian
pada periode berikutnya
semua akun nominal pada
awal periode
akan mempunyai saldo nol.
Dengan demikian akan dapat
dipisahkan
saldo-saldo akun nominal
dari periode ke periode
berikutnya
PRIVE, PENDAPATAN,
BEBAN, LABA / RUGI
KITA TIDAK DAPAT
MELANJUTKAN KE JURNAL
  PEMBALIK KARENA
BEBERAPA AKUN BELUM
     BERNILAI NOL
PENDAPATAN        453.600.000
  IKHTISAR LABA RUGI    453.600.000

IKHTISAR LABA RUGI 212.400.000
AKUMULASI BEBAN – BEBAN 212.400.000

IKHTISAR LABA RUGI 241.200.000
MODAL                        241.200.000

MODAL       94.000.000
PRIVE             94.000.000
PENDAPATAN         XX
  IKHTISAR LABA RUGI    XX

IKHTISAR LABA RUGI XX
  AKUMULASI BEBAN – BEBAN XX

IKHTISAR LABA RUGI XX
  MODAL               XX

MODAL    XX
PRIVE             XX
Neraca Saldo Setelah
    Penutupan
Langkah selanjutnya setelah
membuat jurnal penutup dalam satu
siklus akuntansi adalah menyusun
neraca saldo setelah penutupan.
Neraca saldo setelah penutupan
merupakan saldo-saldo dari akun-
akun riil, yaitu akun yang ada pada
neraca akhir periode akuntansi.
Contoh neraca saldo setelah
        penutupan

Kode   Nama akun                 Debit         Kredit
akun
       Kas                                     2.427.850
       Piutang Dagamg                            280.000
       Persediaan Brg Dagang                     250.000
       Asuransi dibyr dimuka                       60.000
       Advertensi dibyr dimuka                     30.000
       PPN-Masukan                               147.500
       Tanah                                   15.000.000
       Gedung                                  30.000.000
       Akm Peny Gedung           10.750.000
       Utang dagang                   75.000
       PPN – keluaran               442.500
       Utang gaji                     45.500
       Utang sewa                     20.000
       Modal, Tn. jaka           36.862.850
                                 48.195.350    48.195.350
I.   Pilihlah jawaban yang benar dari soal di bawah ini

1. Yang masuk dalam daftar saldo setelah penutupan adalah akun
    yang berasal dari perkiraan di bawah ini, kecuali…
a. Perkiraan prive(B)
b. Perkiraan riil
c. Perkiraan kewajiban
d. Perkiraan modal
e. Perkiraan aktiva
2. Dari akun-akun berikut, manakah yang masuk dalam daftar saldo
    setelah penutupan….
a. Penjualan
b. Piutang dagang (B)
c. Beban sewa
d. Harga pokok penjualan
e. Retur pembelian
3. Tujuan penyusunan post closing trial balance adalah….
a. Mengenolkan saldo perkiraan-perkiraan sementara apabila dimulai
    pencatatan data akuntansi periode berikutnya
b. Memeriksa ketepatan perhitungan yang dilakukan dan
    memungkinkan penyesuaian daftar secara logis
c. Mencatat semua transaksi yang terjadi dalam perusahaan secara
    sistematis dan kronologis dengan berdasarkan bukti-bukti transaksi
    yang tersedia
d. Memastikan bahwa buku besar telah seimbang sebelum memenuhi
    pencatatan periode berikutnya. (B)
e. Mengoreksi perkiraan-perkiraan tertentu sehingga mencerminkan
    keadaan yang sebenarnya.
4. Berikut ini adalah beberapa nama akun:
1. Hutang dagang
2. Pembelian
3. Penjualan
4. Retur penjualan
5. Modal
Dari kelima akun diatas, manakah akun yang masuk pada daftar saldo
setelah penutupan…
a. 1 dan 2
b. 2 dan 5
c. 1 dan 5
d. 3 dan 4
e. 1 dan 4

5. `Perhatikan buku besar berikut:
           Kas
           1/1-05      Rp 5000
           31/12-04      Rp 5000

          Persediaan barang dagang
          31/12-04     Rp 8500
          31/12-04    Rp 10250
          31/12-04     Rp 8500
          31/12-04    Rp 10250
          1/1-05      Rp 10250

          Prive andi
          31/12-04     Rp 100
          31/12-04      Rp 100

          Penjualan
          31/12-04     Rp 17250
          31/12-04     Rp 17250
Dari buku besar diatas, daftar saldo setelah penutupan yang benar
adalah…
a. Kas (D) 5000, persediaan barang dagang (D) 10250, prive andi (D)
   100, penjualan (K) 17250
b. Kas (D) 5000, persediaan barang dagang (D) 10250, prive andi (D)
   100
c. Kas (D) 5000, prive andi (D) 100, penjualan (K) 17250
d. Persediaan barang dagang (D) 10250, prive andi (D) 100, penjualan
   (K) 17250
e. Kas (D) 5000, persediaan barang dagang (D) 10250 (B)

6. Yang harus dilakukan sebelum membuat neraca saldo setelah
penutupan adalah ....
a. membuat jurnal penyesuaian
b. membuat jurnal pembalik
c. membuat jurnal penutup
d. menyusun laporan rugi/laba
e. menyusun kertas kerja

7. Neraca saldo setelah penutupan adalah .....
a. daftar saldo akun setelah akun buku besar ditutup
b. daftar saldo akun yang disusun akhir periode
c. neraca saldo yang tidak mencantumkan saldo laba/rugi
d. neraca saldo yang berisi daftar harta dan modal saja
e. neraca saldo yang diberi dua garis mendatar di bawah jumlah
8. Akun pendapatan dan beban tidak dimasukkan ke dalam neraca
saldo
sesudah penutupan karena ....
a. saldonya telah dinolkan dengan bantuan jurnal penutup
b. jumlah saldonya tidak seimbang
c. tidak perlu dilaporkan
d. jurnal penyesuaiannya belum dibuat
e. bukan termasuk akun nominal

9. `Perhatikan buku besar berikut:
          Kas
          1/1-05       Rp 9000
          31/12-04      Rp 9000

         Persediaan barang dagang
         31/12-04     Rp 8500
         31/12-04    Rp 10250
         31/12-04     Rp 8500
         31/12-04    Rp 10250
         1/1-05      Rp 10250

         Prive andi
         31/12-04      Rp 100
         31/12-04       Rp 100

         Penjualan
         31/12-04      Rp 17250
         31/12-04      Rp 17250
Dari buku besar diatas, daftar saldo setelah penutupan yang benar
adalah…
a. Kas (D) 9000, persediaan barang dagang (D) 10250, prive andi (D)
   72100, penjualan (K) 150
b. Kas (D) 9000, persediaan barang dagang (D) 10250, prive andi (D)
   100
c. Kas (D) 9000, prive andi (D) 100, penjualan (K) 17250
d. Persediaan barang dagang (D) 10250, prive andi (D) 100, penjualan
   (K) 17250
e. Kas (D) 9000, persediaan barang dagang (D) 10250 (B)

10. Yang harus dilakukan sebelum membuat neraca saldo setelah
penutupan adalah ....
a. membuat jurnal penyesuaian
b. membuat jurnal pembalik
c. membuat jurnal penutup
d. menyusun laporan rugi/laba
e. menyusun kertas kerja
II. Isilah titik – titik berikut dengan jawaban yang benar

1. memastikan bahwa buku besar telah seimbang sebelum memulai
   pencatatan data akuntansi pada periode berikutnya adalah definisi
   dari .......
2. Sebelum membuat neraca saldo penutupan kita harus .....
3. Yang tercantum dalam neraca saldo penutupan adalah .....
4. Tujuan dari membuat neraca saldo adalah ...
5. Kelompok akun yang tercantum dalam neraca saldo penutupan
   adalah ....
6. Proses yang dilakukan perusahaan setelah membuat neraca saldo
    penutupan adalah ....
7. Proses yangdilakukan perusahaan sebelum membuat neraca saldo
    penutupan adalah ...
8. Neraca saldo setelah penutupan akan memberikan bukti bahwa ....
9. suatu daftar akun permanen beserta saldonya setelah dilakukan
    tutup buku adalah definisi dari .....
10. Kelompok akun yang tidak terdapat dalam neraca saldo penutupan
    adalah kelompok akun .....
Jawablah pertanyaan berikut
1.                Kartika Purnama
         Neraca Saldo setelah Penutupan
                  Per 31 Agustus 2006
                  (dalam rupiah)

Kas                         9.225.000                -
Piutang Usaha               33.300.000               –
Perlengkaan                          -               1.980.000
Sewa Dibayar di Muka                  -               -
Asuransi Dibayar di Muka             -                -
Peralatan Kantor                     -               63.000.000
Akumulasi Peny. Perl.Kantor 19.980.000               –
Utang Usaha                 11.250.000               –
Utang Gaji                            -               2.700.000
Pendapatan diterima di muka 5.400.000                –
Modal, Tn Sutrisna Jaya     68.175.000                -
                            147.330.000              67.680.000

Pertanyaan:
Bantulan teman anda untuk menyusun neraca saldo setelah penutupan
yang benar, anggaplah semua akun memiliki saldo normal dan
jumlahjumlah
yang tercantum sudah benar.
2.Akun apa saja yang biasanya akan dicantumkan
dalam neraca saldo setelah penutupan.
1 Piutang Usaha
2 Akumulasi penyusutan
3 Kas
4 Beban Penyusutan
5 Peralatan
6 Ekuitas Pemilik
7 Prive
8 Pendapatan Jasa
9 Perlengkapan
10 Beban Gaji
11 Utang Gaji

3. Apa yang dimaksud dengan neraca saldo setelah tutup buku dan
akun apa sajakah yang tercantum pada neraca saldo setelah tutup
buku tersebut

4. Sebutkan tujuan penyusunan neraca saldo setelah tutup buku?

5. Kelompok akun-akun apa sajakah yang tercantum dalam neraca
saldo setelah tutup buku? Jelaskan!
KLIK GAMBAR DIBAWAH INI
UNTUK KE SOAL NO
BERIKUTNYA

SOAL 1 - 3



              SOAL 4 - 5


 SOAL 6 - 7


              SOAL 8-9


   SOAL 10
KLIK GAMBAR DIBAWAH INI
UNTUK KEMBALI KE SOAL YANG
KALIAN KERJAKAN TADI


  SOAL 1 - 3


               SOAL 4 - 5


  SOAL 6 - 7

                SOAL 8-9



   SOAL 10
NERACA SALDO SETELAH
    PENUTUPAN
MEMBUAT JURNAL
   PENUTUP
DAFTAR SALDO SETELAH
AKUN BUKU BESAR DITUTUP
MEMASTIKAN BAHWA BUKU
 BESAR TELAH SEIMBANG
   SEBELUM MEMENUHI
 PENCATATAN BERIKUTNYA
MODAL DAN HARTA
MEMBUAT JURNAL
   PEMBALIK
MEMBUAT JURNAL
   PENUTUP
SALDO AKUN RIIL TELAH 0
NERACA SALDO SETELAH
    PENUTUPAN
HARTA DAN MODAL
Kas                9.225.000         -
Piutang Usaha 33.300.000             –
Perlengkapan       1.980.000
Sewa Dibayar di Muka                  -
Asuransi Dibayar di Muka             -
Peralatan Kantor 63.000.000
Akm Peny. Perl.Kantor        19.980.000
Utang Usaha                  11.250.000
Utang Gaji                    2.700.000
Pendapatan diterima di muka 5.400.000
Modal, Tn Sutrisna Jaya      68.175.000

            64.980.000    107.505.000
Piutang Usaha
Akumulasi penyusutan
         Kas
      Peralatan
   Ekuitas Pemilik
    Perlengkapan
Daftar akun yang digunakan
 untuk memastikan bahwa
buku besar telah seimbang
     sebelum memulai
  pencatatan data akuntansi
 pada periode berikutnya.
Yang terdapat pada neraca
 saldo adalah akun modal
         dan harta
Memastikan bahwa buku
 besar telah seimbang
  sebelum memenuhi
  pencatatan periode
      berikutnya
HARTA DAN MODAL
Ayat Jurnal Penyesuaian

More Related Content

What's hot

matematika keuangan bunga sederhana
matematika keuangan bunga sederhanamatematika keuangan bunga sederhana
matematika keuangan bunga sederhanaAsep suryadi
 
Materi AKM 2 Utang Jangka Panjang
Materi AKM 2 Utang Jangka PanjangMateri AKM 2 Utang Jangka Panjang
Materi AKM 2 Utang Jangka PanjangRyan Gamof
 
Jawaban Harga Pokok Produksi dan Laporan Laba/Rugi
Jawaban Harga Pokok Produksi dan Laporan Laba/RugiJawaban Harga Pokok Produksi dan Laporan Laba/Rugi
Jawaban Harga Pokok Produksi dan Laporan Laba/RugiYABES HULU
 
Surat berharga saham
Surat berharga sahamSurat berharga saham
Surat berharga sahammonkeane
 
Anggaranperusahaan 101214094831-phpapp01
Anggaranperusahaan 101214094831-phpapp01Anggaranperusahaan 101214094831-phpapp01
Anggaranperusahaan 101214094831-phpapp01arwianthy
 
Penerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensi
Penerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensiPenerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensi
Penerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensiFaridaabraham
 
Manajemen keuangan bab 22
Manajemen keuangan bab 22Manajemen keuangan bab 22
Manajemen keuangan bab 22Lia Ivvana
 
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian Saham
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian SahamSuku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian Saham
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian SahamNinnasi Muttaqiin
 
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2Majid
 
KLASIFIKASI BIAYA
KLASIFIKASI BIAYAKLASIFIKASI BIAYA
KLASIFIKASI BIAYAAry Efendi
 
analisis break even point
analisis break even pointanalisis break even point
analisis break even pointTri Yulianto
 
Sistem informasi akuntansi I
Sistem informasi akuntansi ISistem informasi akuntansi I
Sistem informasi akuntansi IAmrul Rizal
 
Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5Judianto Nugroho
 
Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5Judianto Nugroho
 
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ssContoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ssFergieta Prahasdhika
 
Ppt bab 10 jurnal penyesuaian
Ppt bab 10 jurnal penyesuaianPpt bab 10 jurnal penyesuaian
Ppt bab 10 jurnal penyesuaianIndah Rohmatullah
 
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjonoKunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjonoHerna Ferari
 
Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)
Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)
Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)Hasan Romadon
 
Akuntansi pajak penghasilan
Akuntansi pajak penghasilanAkuntansi pajak penghasilan
Akuntansi pajak penghasilansellyhood
 

What's hot (20)

Bahan kuliah pengantar akuntansi ii utang obligasi
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii  utang obligasiBahan kuliah pengantar akuntansi ii  utang obligasi
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii utang obligasi
 
matematika keuangan bunga sederhana
matematika keuangan bunga sederhanamatematika keuangan bunga sederhana
matematika keuangan bunga sederhana
 
Materi AKM 2 Utang Jangka Panjang
Materi AKM 2 Utang Jangka PanjangMateri AKM 2 Utang Jangka Panjang
Materi AKM 2 Utang Jangka Panjang
 
Jawaban Harga Pokok Produksi dan Laporan Laba/Rugi
Jawaban Harga Pokok Produksi dan Laporan Laba/RugiJawaban Harga Pokok Produksi dan Laporan Laba/Rugi
Jawaban Harga Pokok Produksi dan Laporan Laba/Rugi
 
Surat berharga saham
Surat berharga sahamSurat berharga saham
Surat berharga saham
 
Anggaranperusahaan 101214094831-phpapp01
Anggaranperusahaan 101214094831-phpapp01Anggaranperusahaan 101214094831-phpapp01
Anggaranperusahaan 101214094831-phpapp01
 
Penerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensi
Penerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensiPenerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensi
Penerapan activity based management (abm) system untuk meningkatkan efisiensi
 
Manajemen keuangan bab 22
Manajemen keuangan bab 22Manajemen keuangan bab 22
Manajemen keuangan bab 22
 
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian Saham
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian SahamSuku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian Saham
Suku Bunga, Penilaian Obligasi, dan Penilaian Saham
 
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
 
KLASIFIKASI BIAYA
KLASIFIKASI BIAYAKLASIFIKASI BIAYA
KLASIFIKASI BIAYA
 
analisis break even point
analisis break even pointanalisis break even point
analisis break even point
 
Sistem informasi akuntansi I
Sistem informasi akuntansi ISistem informasi akuntansi I
Sistem informasi akuntansi I
 
Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5
 
Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5Manajemen keuangan part 3 of 5
Manajemen keuangan part 3 of 5
 
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ssContoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss
Contoh pengisian spt p ph op 1770 s & 1770ss
 
Ppt bab 10 jurnal penyesuaian
Ppt bab 10 jurnal penyesuaianPpt bab 10 jurnal penyesuaian
Ppt bab 10 jurnal penyesuaian
 
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjonoKunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
 
Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)
Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)
Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)
 
Akuntansi pajak penghasilan
Akuntansi pajak penghasilanAkuntansi pajak penghasilan
Akuntansi pajak penghasilan
 

Viewers also liked

Ayat Jurnal Penyesuaian -
Ayat Jurnal Penyesuaian - Ayat Jurnal Penyesuaian -
Ayat Jurnal Penyesuaian - Muhamad Taufik
 
Jurnal penyesuaian , neraca saldo setelah penyesuaian dan neraca lajur.pdf
Jurnal penyesuaian , neraca saldo setelah penyesuaian dan neraca lajur.pdfJurnal penyesuaian , neraca saldo setelah penyesuaian dan neraca lajur.pdf
Jurnal penyesuaian , neraca saldo setelah penyesuaian dan neraca lajur.pdfDeby Andriana
 
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang 25 34
 
Jurnal penyesuaian perusahaan jasa
Jurnal penyesuaian perusahaan jasaJurnal penyesuaian perusahaan jasa
Jurnal penyesuaian perusahaan jasaPiet_Fitriady
 
Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)
Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)
Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)Saybia Himma
 
Pengantar akuntansi seri soal b dan aktivitias khusus
Pengantar akuntansi seri soal b dan aktivitias khususPengantar akuntansi seri soal b dan aktivitias khusus
Pengantar akuntansi seri soal b dan aktivitias khususraegita
 
Neraca saldo,AJP,AJ Penutup,NERACA SALDO Penutup
Neraca saldo,AJP,AJ Penutup,NERACA SALDO PenutupNeraca saldo,AJP,AJ Penutup,NERACA SALDO Penutup
Neraca saldo,AJP,AJ Penutup,NERACA SALDO PenutupFaradisa Yulansa
 
Akuntansi persediaan - PEMDA
Akuntansi persediaan - PEMDAAkuntansi persediaan - PEMDA
Akuntansi persediaan - PEMDAMahyuni Bjm
 
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_12&13&14
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_12&13&14Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_12&13&14
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_12&13&14Asep Jalaludin
 
Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)
Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)
Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)Fitri Wulandari
 
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_9&10&11
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_9&10&11Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_9&10&11
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_9&10&11Asep Jalaludin
 
Paper definisi pengakuan pendapatan
Paper definisi pengakuan pendapatanPaper definisi pengakuan pendapatan
Paper definisi pengakuan pendapatanFajar Adhi Partomo
 
Perspektif Manajemen Pengetahuan
Perspektif Manajemen PengetahuanPerspektif Manajemen Pengetahuan
Perspektif Manajemen PengetahuanAdiza Fatin
 
Proses bisnis pada system petty cash
Proses bisnis pada system petty cashProses bisnis pada system petty cash
Proses bisnis pada system petty cashDessy Wulandari
 
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_1&2
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_1&2Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_1&2
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_1&2Asep Jalaludin
 
Jurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaian Jurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaian yenZ_canZ
 

Viewers also liked (20)

Ayat Jurnal Penyesuaian -
Ayat Jurnal Penyesuaian - Ayat Jurnal Penyesuaian -
Ayat Jurnal Penyesuaian -
 
Jurnal penyesuaian , neraca saldo setelah penyesuaian dan neraca lajur.pdf
Jurnal penyesuaian , neraca saldo setelah penyesuaian dan neraca lajur.pdfJurnal penyesuaian , neraca saldo setelah penyesuaian dan neraca lajur.pdf
Jurnal penyesuaian , neraca saldo setelah penyesuaian dan neraca lajur.pdf
 
Soal jurnal penyesuaian
Soal jurnal penyesuaianSoal jurnal penyesuaian
Soal jurnal penyesuaian
 
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
 
Jurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaianJurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaian
 
Jurnal penyesuaian perusahaan jasa
Jurnal penyesuaian perusahaan jasaJurnal penyesuaian perusahaan jasa
Jurnal penyesuaian perusahaan jasa
 
Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)
Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)
Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)
 
Pengantar akuntansi seri soal b dan aktivitias khusus
Pengantar akuntansi seri soal b dan aktivitias khususPengantar akuntansi seri soal b dan aktivitias khusus
Pengantar akuntansi seri soal b dan aktivitias khusus
 
Neraca saldo,AJP,AJ Penutup,NERACA SALDO Penutup
Neraca saldo,AJP,AJ Penutup,NERACA SALDO PenutupNeraca saldo,AJP,AJ Penutup,NERACA SALDO Penutup
Neraca saldo,AJP,AJ Penutup,NERACA SALDO Penutup
 
Jurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaianJurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaian
 
Akuntansi persediaan - PEMDA
Akuntansi persediaan - PEMDAAkuntansi persediaan - PEMDA
Akuntansi persediaan - PEMDA
 
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_12&13&14
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_12&13&14Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_12&13&14
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_12&13&14
 
Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)
Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)
Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)
 
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_9&10&11
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_9&10&11Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_9&10&11
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_9&10&11
 
Paper definisi pengakuan pendapatan
Paper definisi pengakuan pendapatanPaper definisi pengakuan pendapatan
Paper definisi pengakuan pendapatan
 
Perspektif Manajemen Pengetahuan
Perspektif Manajemen PengetahuanPerspektif Manajemen Pengetahuan
Perspektif Manajemen Pengetahuan
 
Proses bisnis pada system petty cash
Proses bisnis pada system petty cashProses bisnis pada system petty cash
Proses bisnis pada system petty cash
 
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_1&2
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_1&2Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_1&2
Manajemen pengetahuan asep_jalaludin_1&2
 
Jurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaian Jurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaian
 
Cash on bank & petty cash
Cash on bank & petty cashCash on bank & petty cash
Cash on bank & petty cash
 

Similar to Ayat Jurnal Penyesuaian

Ayat Jurnal Penyesuaian -
Ayat Jurnal Penyesuaian -Ayat Jurnal Penyesuaian -
Ayat Jurnal Penyesuaian -UmmulFadhillah
 
JURNAL PENYESUAIAN.pptx
JURNAL PENYESUAIAN.pptxJURNAL PENYESUAIAN.pptx
JURNAL PENYESUAIAN.pptxrahimayusup
 
PAPJDM - 4 JURNAL PENYESUAIAN.pptx
PAPJDM - 4 JURNAL PENYESUAIAN.pptxPAPJDM - 4 JURNAL PENYESUAIAN.pptx
PAPJDM - 4 JURNAL PENYESUAIAN.pptxarisaadah
 
Makalah akuntansi dan jurnal
Makalah akuntansi dan jurnalMakalah akuntansi dan jurnal
Makalah akuntansi dan jurnalKhairunNisa211
 
Materi SIklus Akuntansi.pptx
Materi SIklus Akuntansi.pptxMateri SIklus Akuntansi.pptx
Materi SIklus Akuntansi.pptxfhf606
 
Jurnal penyesuaian dan kertas kerja perusahaan jasa
Jurnal penyesuaian dan kertas kerja perusahaan jasaJurnal penyesuaian dan kertas kerja perusahaan jasa
Jurnal penyesuaian dan kertas kerja perusahaan jasaJogo Hera
 
JURNAL PENYESUAIAN AKUNTANSI EKONOMI.pptx
JURNAL PENYESUAIAN AKUNTANSI EKONOMI.pptxJURNAL PENYESUAIAN AKUNTANSI EKONOMI.pptx
JURNAL PENYESUAIAN AKUNTANSI EKONOMI.pptxzahrafatimah2603
 
TAKLIMAT Ke 4 pelarasan.pptx
TAKLIMAT Ke 4 pelarasan.pptxTAKLIMAT Ke 4 pelarasan.pptx
TAKLIMAT Ke 4 pelarasan.pptxRaffIsa1
 
Siklus akuntansi jasa pdf
Siklus akuntansi jasa pdfSiklus akuntansi jasa pdf
Siklus akuntansi jasa pdfihsanisan9494
 
Soal try out 2015 jadi
Soal try out 2015 jadiSoal try out 2015 jadi
Soal try out 2015 jadiKhusnul Ch
 

Similar to Ayat Jurnal Penyesuaian (20)

Ayat Jurnal Penyesuaian -
Ayat Jurnal Penyesuaian -Ayat Jurnal Penyesuaian -
Ayat Jurnal Penyesuaian -
 
JURNAL PENYESUAIAN.pptx
JURNAL PENYESUAIAN.pptxJURNAL PENYESUAIAN.pptx
JURNAL PENYESUAIAN.pptx
 
PERTEMUAN KE-2.ppt
PERTEMUAN KE-2.pptPERTEMUAN KE-2.ppt
PERTEMUAN KE-2.ppt
 
paket 1 soal akuntansi
paket 1 soal akuntansipaket 1 soal akuntansi
paket 1 soal akuntansi
 
7-Adjustment.ppt
7-Adjustment.ppt7-Adjustment.ppt
7-Adjustment.ppt
 
PAPJDM - 4 JURNAL PENYESUAIAN.pptx
PAPJDM - 4 JURNAL PENYESUAIAN.pptxPAPJDM - 4 JURNAL PENYESUAIAN.pptx
PAPJDM - 4 JURNAL PENYESUAIAN.pptx
 
Adam bab 4
Adam bab 4Adam bab 4
Adam bab 4
 
Makalah akuntansi dan jurnal
Makalah akuntansi dan jurnalMakalah akuntansi dan jurnal
Makalah akuntansi dan jurnal
 
Paket 2 soal akuntansi
Paket 2 soal akuntansiPaket 2 soal akuntansi
Paket 2 soal akuntansi
 
Materi SIklus Akuntansi.pptx
Materi SIklus Akuntansi.pptxMateri SIklus Akuntansi.pptx
Materi SIklus Akuntansi.pptx
 
online AJP (1).pptx
online AJP  (1).pptxonline AJP  (1).pptx
online AJP (1).pptx
 
Jurnal penyesuaian dan kertas kerja perusahaan jasa
Jurnal penyesuaian dan kertas kerja perusahaan jasaJurnal penyesuaian dan kertas kerja perusahaan jasa
Jurnal penyesuaian dan kertas kerja perusahaan jasa
 
JURNAL PENYESUAIAN AKUNTANSI EKONOMI.pptx
JURNAL PENYESUAIAN AKUNTANSI EKONOMI.pptxJURNAL PENYESUAIAN AKUNTANSI EKONOMI.pptx
JURNAL PENYESUAIAN AKUNTANSI EKONOMI.pptx
 
TAKLIMAT Ke 4 pelarasan.pptx
TAKLIMAT Ke 4 pelarasan.pptxTAKLIMAT Ke 4 pelarasan.pptx
TAKLIMAT Ke 4 pelarasan.pptx
 
2023 Sesi 5.pptx
2023 Sesi 5.pptx2023 Sesi 5.pptx
2023 Sesi 5.pptx
 
Siklus akuntansi jasa pdf
Siklus akuntansi jasa pdfSiklus akuntansi jasa pdf
Siklus akuntansi jasa pdf
 
Akuntansi dasar
Akuntansi dasarAkuntansi dasar
Akuntansi dasar
 
Soal try out 2015 jadi
Soal try out 2015 jadiSoal try out 2015 jadi
Soal try out 2015 jadi
 
Akun awal
Akun awalAkun awal
Akun awal
 
Akun Penyesuaian.pptx
Akun Penyesuaian.pptxAkun Penyesuaian.pptx
Akun Penyesuaian.pptx
 

More from Ari Cah Bogares (10)

Akuntansi Pemerintahan
Akuntansi PemerintahanAkuntansi Pemerintahan
Akuntansi Pemerintahan
 
Tesis rasio
Tesis rasioTesis rasio
Tesis rasio
 
Sk 206112106
Sk 206112106Sk 206112106
Sk 206112106
 
File1 2
File1 2File1 2
File1 2
 
Etangeun
EtangeunEtangeun
Etangeun
 
Daftar isi
Daftar isiDaftar isi
Daftar isi
 
Akuntansi aktiva tetap
Akuntansi aktiva tetapAkuntansi aktiva tetap
Akuntansi aktiva tetap
 
Fraud auditing
Fraud auditingFraud auditing
Fraud auditing
 
Dd akuntansi keuangan 1 bab 4
Dd akuntansi keuangan 1 bab 4Dd akuntansi keuangan 1 bab 4
Dd akuntansi keuangan 1 bab 4
 
Akuntansi aktiva tetap
Akuntansi aktiva tetapAkuntansi aktiva tetap
Akuntansi aktiva tetap
 

Recently uploaded

AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuHANHAN164733
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptAcemediadotkoM1
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfmaulanayazid
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanNiKomangRaiVerawati
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 

Ayat Jurnal Penyesuaian

  • 1. MEMBUAT DAN MEMBUKUKAN JURNAL PENYESUAIAN
  • 2. A. Ayat-ayat Jurnal Penyesuaian Neraca sisa juga merupakan dasar penyusunan laporan keuangan, namun kenyataannya belum menyajikan segenap informasi . Untuk itu penyusunan laporan keuangan diperlukan penyesuaan. Hal ini dikarenakan hal berikut: 1. Menggunakan dasar waktu dasar waktu ( accrual basic) 2. Masih bercampurnya rekening- rekening laba rugi dengan rekening neraca
  • 3. Misalnya : a. Sewa diterima dimuka b. Asuransi dibayar dimuka c. Pendapatan yang masih harus diterima d. Biaya dibayar dimuka Berdasarkan akun-akun diatas, sebagian jumlahnya dapat diakui dan masuk periode tahun-tahun yang berjalan (masuk laba rugi) dan sebagian lagi masuk periode berikutnya (masuk neraca) 3. Ada transaksi yang belum dicatat selama periode berjalan Jurnal penyesuaian adalah jurnal yang dibuat pada akhir periode akuntansi yang bertujuan untuk menyesuaikan saldo-saldo perkiraan buku besar yang belum sesuai dengan jumlah yang sesungguhnya. Fungsi jurnal penyesuaian adalah mengoreksi akun harta, utang, modal, pendapatan, dan beban sehingga mencerminkan keadaan yang sebenarnya.
  • 4. Alasan dilakukan penyesuaian, sebagai berikut: • Kepraktisan Pencatatan transaksi yang terjadi berulang-ulang dan dalam jumlah kecil lebih praktis bila dilakukan satu kali pada tiap akhir periode akuntansi. • Alokasi periodik Pencatatan beban dilakukan pada akhir periode, karena jumlahnya ditentukan oleh pemakaian selama satu periode • Akuntansi menganut asas aktual Pendapatan diakui dan dicatat pada saat terjadinya dalam periode yang bersangkutan, beban diakui dan dicatat pada saat beban terjadi dalam periode yang bersangkutan.
  • 5. Akun-akun yang memerlukan penyesuaian antara lain: 1. Mencatat pemakaian perlengkapan yang benar-benar terjadi pada periode akuntansi yang bersangkutan. Jurnal penyesuaian: Biaya perlengkapan xxx Perlengkapan xxx (yang dimasukkan adalah jumlah pemakaian yang terpakai) Contoh: Perlengkapan servis pada daftar saldo adalah Rp 3.000.000, menurut data penyesuaian perlengkapan yang masih ada Rp 1.000.000. Biaya perlengkapan Rp 3.000.000 Perlengkapan Rp 3.000.000
  • 6. 2. Mencatat penyusutan aktiva Yaitu biaya penyusutan tetap yang benar-benar terjadi pada periode akumulasi yang bersangkutan Jurnal penyesuaiannya: Biaya penyesuaian xxx Akumulasi penyesuaian xxx (…diisi dengan nama aktiva tetap yang disusutkan dan jumlahnya sesuai dengan ketentuan berapa jumlah penyusutannya) Contoh: Peralatan servis Rp. 30.000.000,- Data penyesuaian menunjukkan penyusutan sebesar 2% dari harga beli. Jurnalnya: Biaya peny. perlt. servis Rp. 600.000 Akum. peny. Perl. servis Rp. 600.000
  • 7. 3. Mencatat biaya yang dibayar dimuka Yaitu biaya yang sudah dibayarkan, tetapi sebagian biaya sebenarnya menjadi biaya untuk periode akuntansi berikutnya. a. Jika dicatat sebagai biaya/pendekatan laba rugi …dibayar dimuka xxx Biaya… xxx (… diisi dengan jenis biaya apa yang dibayar) b. Jika dicatat sebagai piutang/pendekatan neraca Biaya… xxx …dibayar dimuka xxx (… diisi dengan jenis biaya apa yang dibayar)
  • 8. 4. Mencatat pendapatan yang diterima dimuka Yaitu pendapatan yang diterima terlebih dahulu, tetapi sebenarnya merupakan penghasilan pada periode yang akan datang. a. Dicatat sebagai pendapatan/pendekatan laba rugi Pendapatan… xxx … diterima dimuka xxx b. Dicatat sebagai pendapatan atau pendekatan neraca …diterima dimuka xxx Pendapatan… xxx
  • 9. 5. Mencatat biaya yang masih harus dibayar Jurnalnya: Biaya… xxx Hutang… xxx Contoh: Menurut data penyesuaian terdapat gaji yang masih harus dibayar sebesar Rp 400.000 Jurnalnya: Beban gaji Rp. 400.000 Utang gaji Rp. 400.000
  • 10. 6. Mencatat pendapatan yang masih harus diterima Jurnalnya: Piutang… xxx Pendapatan… xxx Contoh: Menurut data penyesuaian terdapat pendapatan servis yang masih harus diterima sebesar Rp. 800.000 Jurnalnya: Piutang pendapatan servis Rp. 800.000 Pendapatan servis Rp. 800.000
  • 11. 7. Mencatat piutang tak tertagih Piutang yang terjadi tidak selamanya dapat ditagih dengan mulus, kadang- kadang ada debitor tidak membayar hutangnya karena memang usahanya sedang bangkrut. Namun ada juga debitor yang pindah alamat dengan sengaja tanpa memberi kabar. Jika terdapat piutang yang tidak dapat diterima pembayarannya berarti terjadi kerugian maaka harus dicatat dalam akun kerugian piutang tak tertagih melalui jurnal penyesuaian. Ada 2 metode uuntuk mencatat kerugian piutang tak tertagih:
  • 12. 8. Mencatat pembelian kesalahan Dalam akuntansi mungkin saja timbul kesalahan pencatatan. Oleh karena itu, sebelum menyusun laporan keuangan kesalahan tersebut perlu dibetulkan. Pembetulan dilakukan dengan membuat jurnal koreksi/jurnal penyesuaian. Ada beberapa bentuk kesalahan, antara lain: 1. Kesalahan jumlah rupiah 2. Kesalahan nama akun 3. Kombinasi dari beberapa kesalahan
  • 13. 9. Mencatat persediaan barang (khusus perusahaan dagang) a. Metode langsung Pesediaan barang awal maupun akhir tidak dibuat jurnal penyesuaian, tetapi untuk persediaan barang awal akan dianggap sebagai biaya sehingga dimasukkan pada kolom laba rugi sebelah debet dan persediaan akhir dianggap sebagai pendapatan sehingga masuk kolom laba rugi sebelah kredit dan yang masuk dalam neraca akhir adalah sebesar persediaan barang dagang akhir
  • 14. b. Metode ikhtisar laba rugi Dibuat jurnal penyesuai sebanyak 2 yaitu: Ikhtisar laba rugi xxx Persedian barang (awal) xxx Persediaan barang (akhir) xxx Ikhtisar laba rugi xxx c. Metode harga pokok penjualan Dibuat jurnal penyesuaian sebanyak 2 yaitu: HPP xxx Persediaan barang (awal) xxx Pembelian xxx Ongkos angkut pembelian xxx Persediaan barang (akhir) xxx Retur pembelian xxx Potongan pembelian xxx HPP xxx
  • 15. B. Posting ayat-ayat penyesuaian Memposting merupakan pemindah bukuan dari buku jurnal ke buku besar, karena posting jurnal penyesuaian ke buku besar pada dasarnya sama dengan posting jurnal umum ke buku besar. Adapun tujuan posting jurnal penyesuaian adalah untuk menyesuaikan rekening-rekening tertentu, supaya sesuai dengan kejadian sebenarnya.
  • 16. 1. Persediaan barang awal maupun akhir tidak dibuat jurnal penyesuaian, tetapi untuk persediaan barang awal akan dianggap sebagai biaya, pernyataan tersebut merupakan pencatatan jurnal penyesuaian pada persediaan barang yang menggunakan metode… a. Langsung b. Ikhtisar L/R c. Harga pokok penjualan d. Tidak langsung e. Tidak ada jawaban 2. Pada tanggal 1 februari 2011 diterima sewa untuk 2 tahun sebesar Rp 11.800.000. jurnal transaksi pada tanggal 1 februari 2011 adalah… a. Pendapatan 11.800.000 Kas 11.800.000 b. Pendapatan 2.950.000 Kas 2.950.000 c. Kas 2.950.000 Pendapatan 2.950.000 d. Kas 11.800.000 Pendapatan 11.800.000 e. Kas 11.800.000 Sewa diterima dimuka 11.800.000 3. Tanggal 1 Desember 2011 suatu perusahaan membayar sewa kantor Rp 18.000.000 untuk masa satu tahun. Dari data tersebut, pada tanggal 31 Desember 2006 sewa yang di bayar dimuka berjumlah…. a. Rp 16.500.000 b. Rp 18.000.000 c. Rp 1.500.000 d. Rp 4.500.000 e. Rp 13.500.000
  • 17. 4. Jurnal penyesuaian untuk penyusutan peralatan adalah… a. Beban penyusutan peralatan (D) akumulasi penyusutan peralatan (K) b. Peralatan (D) akumulasipenyusutan peralatan (K) c. Beban penyusutan peralatan (D) peralatan (K) d. Akumulasi penyusutan peralatan (D) peralatan (K) e. Akumulasi penyusutan peralatan (D) beban penyusutan peralatan (K) 5. Beban yang sudah menjadi kewajiban tetapi belum dicatat disebut… a. Utang beban b. Utang bunga c. Utang gaji d. Persekot beban e. Utang pendapatan
  • 18. 6. Apabila jumlah sebelah debit piutang dagang Rp 500.000 dan sebelah kredit Rp 350.000 maka dineraca saldo perkiraan piutang dagang ada pada sebelah… a. Debit 650.000 b. Kredit 650.000 c. Debit 150.000 d. Kredit 150.000 e. Debit 400.000 7. Pengalokasian harga perolehan aktiva tetap berwujud yang dibebankan pada tahun-tahun masa operasinya disebut… a. Beban yang masihh harus dibayar b. Beban dibayar dimuka c. Pendapatan diterima dimuka d. Penyusutan nilai aktiva tetap e. Piutang pendapatan 8. Beban yang sudah terjadi tetapi belum diakui (dicatat) karena belum dibayar disebut … a. Beban yang belum dibayar b. Beban dibayar dimuka c. Beban yang masih harus dibayar d. Penghasilan yang masih harus diterima e. Penghasilan yang diterima dimuka
  • 19. 9. Tujuan membuat jurnal penyesuaian adalah… a. Untuk mempermudah menyusun neraca saldo debit dan kredit buku besar. b. Untuk merekap saldo akun-akun buku buku besar c. Untuk menentukan saldo akun-akun buku besar yang sesuai dengan realita d. Untuk mempermudah penyusunan laporan keuangan e. Untuk mempermudah penyusunan kertas kerja 10. Buku atau daftar yang digunakan untuk mencatat akun buku besar yang diperlu disesuaikan agar menunjukkan keadaan yang sebenarnya disebut… a. Pendekatan neraca b. Akun buku besar c. Jurnal penyesuaian d. Neraca sisa e. Utang biaya
  • 20. B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jelaas dan benar! 1. Pendapatan yang sudah diterima dalam suatu periode tetapi harus diakui sebagai pendapatan pada periode yang akan datang disebut… 2. Jurna penyesuaian dibuat untuk mengoreksi perkiraan-perkiraan tertentu sehingga mencerminkan keadaan harga…,…,… dan… yang sebenarnya. 3. Gaji karyawan untuk bulan Desember 2011 sebesar Rp 5000.000 belum dibayar, maka penyesuaiannya adalah (D)… sebesar Rp 5.000.000 dan (K) … sebesar Rp 5.000.000. 4. Biaya perlengkapan adalah… 5. Taksiran piutang yang tidak bisa ditagih karena debitor bangkrut disebut… 6. Jurnal penyesuaian untuk biaya asuransi yang di bayar dimuka adalah… 7. Penyesuaian dilakukan setelah menyusun… 8. Neraca saldo adalah saldo-saldo yang ada pada perkiraan… 9. Sewa dibayar dimuka jika dicatat sebagai beban maka jurnal penyesuaiannya adalah (D)… dan (K)…. 10. Beban gaji pada neraca saldo saat normal pada sebelah …
  • 21. ESAI 1. Apakah yang dimaksud dengan jurnal penyesuaian?... __________________________ 2. Apa yang dimaksud dengan beban dibayar dimuka? __________________________ 3. Transaksi yang terjadi pada suatu perusahaan selama bulan april 2011 antara lain: 1 april 2011 pembayaran sewa gedung kantor Rp 49.000.000 untuk masa sewa 2 tahun sehubungan dengan transaksi diatas. a. Membuat jurnal untuk mencatat transaksi tanggal 1 april diatas b. Membuat jurnal penyesuaian yang diperlukan 31 desember 2011 Apabila transaksi pengeluaran diatas dicatat : 1. Pada akun sewa dibayar dimuka (sebagai aktiva) 2. Pada akun beban sewa ( sebagai beban) _____________________________________ 4. Sebutkan bentuk kesalahan yang timbul dalam kesalahan pencatatan sehinggga pembetulannya dilakukan dengan membuat jurnal koreksi/ jurnal penyesuaian! ____________________________________ 5. Suatu perusahaan terdapat transaksi yang salah dalam pencatatannya yaitu menerima pendapatan sewa sebesar Rp 490.000 dicatat sebagai membayar beban asuransi Rp 150.000. buatlah jurnal pembetulannya! __________________________________________
  • 22. KLIK GAMBAR DIBAWAH INI UNTUK KE SOAL NO BERIKUTNYA SOAL 1 - 3 SOAL 4 - 5 SOAL 6 - 8 SOAL 9-10
  • 23. KLIK GAMBAR DIBAWAH INI UNTUK KEMBALI KE SOAL YANG KALIAN KERJAKAN TADI SOAL 1 - 3 SOAL 4 - 5 SOAL 6 - 8 SOAL 9-10
  • 24. PENDAPATA N DITERIMA DIMUKA
  • 26. B. GAJI (D), UTANG GAJI (K)
  • 27. BIAYA YANG DIKELUARKAN UNTUK MEMBELI PERLENGKAPAN
  • 29. ASURANSI DIBAYAR DIMUKA (D), BIAYA ASURANSI (K)
  • 31. RIIL
  • 32. SEWA DIBAYAR DIMUKA(D), BEBAN SEWA (K)
  • 33. DEBET
  • 34. Jurnal penyesuaian adalah jurnal yang dibuat pada akhir periode akuntansi yang bertujuan untuk menyesuaikan saldo-saldo perkiraan buku besar yang belum sesuai dengan jumlah yang sesungguhnya
  • 35. biaya yang sudah dibayarkan, tetapi sebagian biaya sebenarnya menjadi biaya untuk periode akuntansi berikutnya
  • 36. PADA AKUN SEWA DIBAYAR DIMUKA a. jurnal: sewa di bayar dimuka 49.000.000 kas 49.000.000 b. jur. Penyesuaian: beban sewa 36750000 sewa dibayar dimuka 36750000 (2) PADA AKUN BEBAN SEWA a. jurnal: beban sewa 49.000.000 kas 49.000.000 b. jur. Penyesuaian: sewa dibayar dimuka 12250000 beban sewa 12250000
  • 37. Kesalahan jumlah rupiah, Kesalahan nama akun, Kombinasi dari beberapa kesalahan
  • 38. seharusnya: Kas 490.000 Pendapatan sewa 490.000 Keliru di catat: Beban asuransi 150.000 Kas 150.000 Pembetulannya: Kas 640.000 Beban asuransi 150.000 Pendapatan sewa 490.000
  • 40. Penutupan buku meliputi kegiatan sebagai berikut: 1. Menutup akun pendapatan Akun-akun pendapatan saldonya dipindahkan ke akun ikhtisar L/R. akibatnya seluruh akun pendapatan saldonya menjadi nol. 2. Menutup akun beban akun-akun beban saldonya dipindahkan ke akun ikhtisar L/R. akibatnya seluruh akun beban saldonya menjadi nol. 3. Menutup akun ikhtisar L/R akun ikbantuan kertas kerja.htisar L/R saldonya dipindahkan ke akun modal. Akibatnya akun ikhtisar L/R saldonya manjadi nol 4. Menutup akun prive akun prive saldonya dipindah ke akun modal. Akibatnya akun prive saldonya menjadi nol. Oleh karena jurnal penutup, akun ikhtisar L/R dan prive maka akun modal saldonya menjadi sama dengan modal akhir. Apabila akan membuat jurnal penutup, dapat menggunakan
  • 41. 1. Menutup akun pendapatan Pendapatan xx Ikhtisar Laba-rugi xx 2. Menutup akun beban Ikhtisar Laba-rugi xx Beban ....... xx Beban ....... Xx 3. Menutup akun modal Ikhtisar laba-rugi xx modal tn ‘x’ xx 4. Menutup prive Modal Asri xx Prive Asri xx
  • 43. siklus akuntansi pada perusahaan dagang selanjutnya sama seperti perusahaan jasa, yaitu melakukan penutupan buku. Penutupan buku bertujuan untuk menutup semua saldo akun nominal (akun dari laba rugi) dan akun prive. Jurnal penutup yang dilakukan pada perusahaan jasa. Jurnal penutup untuk akun-akun nominal, meliputi akun penjualan, retir penjualan, potongan penjualan, pembelian,ongkos angkut pembelian, retur pembelian, potongan pembelian dan akun beban lainnya
  • 44. Langkah – langkah dalam proses penutupan buku sebagai berikut : 1. Menutup akun-akun pengurang penjualan ke akun penjualan, kemudian akun penjualan dipindahkan ke akun laba-rugi Penjualan xx Retur pembelian dan diskon xx Potongan pembelian xx Ikhtisar Laba rugi xx 2. Menutup akun-akun beban ke akun laba rugi Laba rugi xx Beban .... xx Beban .... xx
  • 45. 3. Menutup akun laba rugi ke akun modal Laba rugi xx Modal tn ‘x’ xx 4. Menutup saldo akun prive ke akun modal Modal tn ‘x’ xx prive tn’x’ xx
  • 46. 1. Setelah memposting jurnal penyesuaian dan jurnal penutup ke buku besar, terdapat perkiraan yang bersaldo nol. Perkiraaan tersebut adalah.. a. Utang gaji b. Modal pemilik c. Beban sewa (B) d. Laba ditahan e. Asuransi dibayar dimuka 2. Pada akhir tahun, prive alif menunjukkan saldo sebesar Rp 50.000,00. Saldo prive alif ini akan dipindahkan dengan jurnal penutup ke perkiraan…. a. Modal alif kredit b. Laba ditahan debet c. Modal alif debet (B) d. Ikhtisar L/R kredit e. Ikhtisar L/R debet 3. Laba bersih dalam kertas kerja bengkel maju sebesar Rp 400.000,00. Laba ini akan dipindahkan dengan jurnal penutup ke perkiraan… a. Laba yang ditahan debet b. Laba yang ditahan kredit c. Modal pemilik debet d. Ikhtisar L/R kredit e. Modal pemilik kredit (B)
  • 47. 4. Saldo perkiraan pendapatan wartel murah sebesar Rp 500.000,00. Jurnal penutupnya… a. Modal 500.000 Pendapatan wartel 500.000 b. Ikhtisar L/R 500.000 Pendapatan wartel 500.000 c. Pendapatan wartel 500.000 Modal 500.000 d. Pendapatan wartel 500.000 Saldo laba 500.000 e. Pendapatan wartel 500.000 Ikhtisar L/R 500.000 (B) 5. Di bawah ini yang memerlukan jurnal penutup adalah… a. Akun utang b. Akun harta c. Akun prive (B) d. Akun peralatan e. Akun piutang
  • 48. 6. Bagaimanakah jurnal penutupan yang digunakan untuk menutup akun rugi…. a. Modal xxx Ikhtisar L/R xxx (B) b. Ikhtisar L/R xxx Pendapatan wartel xxx c. Pendapatan wartel xxx Modal xxx d. Pendapatan wartel xxx Saldo laba xxx e. Pendapatan wartel xxx Ikhtisar L/R xxx 7. Manakah pernyataan berikut ini yang merupakan fungsi jurnal penutup? a. menguji kebenaran pencatatan dalam kertas kerja b. menolkan saldo akun sementara ke akun modal c. menyesuaikan saldo akun yang sesungguhnya d. memudahkan penyusunan laporan keuangan e. mencatat perubahan harta, utang dan modal secara lebih rinci 8. Perhatikan akun-akun berikut! 1. Akun pendapatan 3. Akun beban 2. Akun prive 4. Akun ikhtisar laba/rugi atau saldo laba/rugi Dari akun di atas, yang perlu ditutup di akhir periode adalah akun nomor ...... a. 1 dan 2 d. 2, 3 dan 4 b. 2 dan 3 e. 1, 2, 3 dan 4 c. 1, 2 dan 3
  • 49. 9. Akun pendapatan jasa saldonya Rp800.000,00. Jurnal penutup yang perlu dibuat adalah .... a. Ikhtisar laba/rugi Rp800.000,00 Pendapatan jasa Rp800.000,00 b. Pendapatan jasa Rp800.000,00 Ikhtisar laba/rugi Rp800.000,00 c. Pendapatan jasa Rp800.000,00 Modal Rp800.000,00 d. Modal Rp800.000,00 Pendapatan jasa Rp800.000,00 e. Prive Rp800.000,00 Pendapatan jasa Rp800.000,00 10. Di bawah ini yang bukan merupakan fungsi jurnal penutup adalah .... a. menghitung modal akhir periode b. menghitung akun pendapatan c. menolkan saldo akun sementara ke akun modal untuk pencatatan perode berikutnya d. memindahkan saldo akun sementara ke akun modal e. menghitung jumlah laba/rugi dari akun pendapatan dan beban
  • 50. II. Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang benar 1. pencatatan pemindahan saldo akun nominal (sementara) berupa pendapatan dan beban ke akun modal melalui ikhtisar laba/rugi, serta pemindahan saldo akun prive ke akun modal disebut dengan … 2. Jika diketahui pendapatan jasa Rp. 14.500.000,00 dan akumulasi beban –bebannya sejumlah Rp. 12.300.000,00 maka yang ditulis pada jurnal penutupan yang terletak di sebelah debet adalah akun ….. dan sejumlah …… serta yang dikredit adalah akun … sejumlah … 3. Selain akun pendapatan, beban, dan prive, akun yang perlu ditutup lagi adalah akun …….. 4. Pendapatan jasa xxx Ikhtisar laba/rugi xxx adalah jurnal yang digunakan untuk menutup akun … 5. Pendapatan jasa 1.900.000,00 Iktisar laba/rugi 1.900.000,00 Ikhtisar laba/rugi 1.070.000,00 Beban gaji 550.000,00 Beban sewa 100.000,00 Beban iklan 30.000,00 Beban listrik 40.000,00 Beban perlengkapan 200.000,00 Beban penyusutan 150.000,00 Jika data diatas adalah milik PT “X” maka jurnal yang digunakan untuk menutup akun laba / rugi adalah …. 6. Pada perusahaan dagang akun pendapatan yang ditutup meliputi akun ….,…..,dan …… 7. setelah membuat jurnal penutup maka langkah yang harus dilakukan sebelum membuat neraca saldo penutupan adalah ….
  • 51. 8. Modal Tuan Agus 200.000,00 Prive Tuan Agus 200.000,00 Jurnal diatas adalah menutup akun …. 9. Menghitung modal akhir periode adalah ……. dari jurnal penutup 10. Akun yang ditutup dalam jurnal ini adalah … III. ESAI 1. Sebutkan fungsi dari jurnal penutup ! 2. Sebutkan akun-akun yang harus ditutup pada akhir periode ? 3. Apa yang akan terjadi pada akun pendapatan dan beban, jika tidak dibuat jurnal penutup? . 4. Berikut ini adalah saldo akun per 31 Desember 2006 yang diambilkan dari catatan akuntansi perusahaan Sarana Cendekia (sesudah disesuaikan): Utang Usaha 64.600.000 Piutang Usaha 94.400.000 Akumulasi Depresiasi Gedung 80.000.000 Akumulasi Depresiasi Peralatan 168.000.000 Gedung 600.000.000 Kas 69.200.000 Modal, Tn Angga 1.300.000.000 Prive, Tn Angga 94.000.000 Peralatan 1.344.000.000 Beban Iklan 36.200.000 Pendapatan Jasa 388.600.000 Utang Hipotik 480.000.000 Piutang Wesel 42.000.000 Iklan Dibayar di Muka 39.600.000
  • 52. Pendapatan Sewa 71.000.000 Beban Reparasi 30.600.000 Beban Gaji 92.000.000 Persediaan Perlengkapan 20.400.000 Beban Perlengkapan 56.200.000 Beban Depresiasi Peralatan 19.600.000 Beban Depresiasi Gedung 14.000.000 Pertanyaan: Buatlah jurnal penutup per 31 Desember 2006! 5. Tuliskan bentuk jurnal yang harus ditutup pada akhir periode ! .
  • 53. KLIK GAMBAR DIBAWAH INI UNTUK KE SOAL NO BERIKUTNYA SOAL 1 - 3 SOAL 4 - 5 SOAL 6 - 8 SOAL 9-10
  • 54. KLIK GAMBAR DIBAWAH INI UNTUK KEMBALI KE SOAL YANG KALIAN KERJAKAN TADI SOAL 1 - 3 SOAL 4 - 5 SOAL 6 - 8 SOAL 9-10
  • 56. PENDAPATAN : PENDAPATAN XX IKHTISAR LABA / RUGI XX BEBAN : IKHTISAR LABA RUGI XX BEBAN XX
  • 59. IKHTISAR LABA RUGI 830.000 MODAL 830.000
  • 62. PRIVE
  • 63. IKHTISAR LABA / RUGI BEBAN
  • 66. Menutup saldo akun nominal agar saldonya nol. Dengan demikian pada periode berikutnya semua akun nominal pada awal periode akan mempunyai saldo nol. Dengan demikian akan dapat dipisahkan saldo-saldo akun nominal dari periode ke periode berikutnya
  • 68. KITA TIDAK DAPAT MELANJUTKAN KE JURNAL PEMBALIK KARENA BEBERAPA AKUN BELUM BERNILAI NOL
  • 69. PENDAPATAN 453.600.000 IKHTISAR LABA RUGI 453.600.000 IKHTISAR LABA RUGI 212.400.000 AKUMULASI BEBAN – BEBAN 212.400.000 IKHTISAR LABA RUGI 241.200.000 MODAL 241.200.000 MODAL 94.000.000 PRIVE 94.000.000
  • 70. PENDAPATAN XX IKHTISAR LABA RUGI XX IKHTISAR LABA RUGI XX AKUMULASI BEBAN – BEBAN XX IKHTISAR LABA RUGI XX MODAL XX MODAL XX PRIVE XX
  • 71. Neraca Saldo Setelah Penutupan
  • 72. Langkah selanjutnya setelah membuat jurnal penutup dalam satu siklus akuntansi adalah menyusun neraca saldo setelah penutupan. Neraca saldo setelah penutupan merupakan saldo-saldo dari akun- akun riil, yaitu akun yang ada pada neraca akhir periode akuntansi.
  • 73. Contoh neraca saldo setelah penutupan Kode Nama akun Debit Kredit akun Kas 2.427.850 Piutang Dagamg 280.000 Persediaan Brg Dagang 250.000 Asuransi dibyr dimuka 60.000 Advertensi dibyr dimuka 30.000 PPN-Masukan 147.500 Tanah 15.000.000 Gedung 30.000.000 Akm Peny Gedung 10.750.000 Utang dagang 75.000 PPN – keluaran 442.500 Utang gaji 45.500 Utang sewa 20.000 Modal, Tn. jaka 36.862.850 48.195.350 48.195.350
  • 74. I. Pilihlah jawaban yang benar dari soal di bawah ini 1. Yang masuk dalam daftar saldo setelah penutupan adalah akun yang berasal dari perkiraan di bawah ini, kecuali… a. Perkiraan prive(B) b. Perkiraan riil c. Perkiraan kewajiban d. Perkiraan modal e. Perkiraan aktiva 2. Dari akun-akun berikut, manakah yang masuk dalam daftar saldo setelah penutupan…. a. Penjualan b. Piutang dagang (B) c. Beban sewa d. Harga pokok penjualan e. Retur pembelian 3. Tujuan penyusunan post closing trial balance adalah…. a. Mengenolkan saldo perkiraan-perkiraan sementara apabila dimulai pencatatan data akuntansi periode berikutnya b. Memeriksa ketepatan perhitungan yang dilakukan dan memungkinkan penyesuaian daftar secara logis c. Mencatat semua transaksi yang terjadi dalam perusahaan secara sistematis dan kronologis dengan berdasarkan bukti-bukti transaksi yang tersedia d. Memastikan bahwa buku besar telah seimbang sebelum memenuhi pencatatan periode berikutnya. (B) e. Mengoreksi perkiraan-perkiraan tertentu sehingga mencerminkan keadaan yang sebenarnya.
  • 75. 4. Berikut ini adalah beberapa nama akun: 1. Hutang dagang 2. Pembelian 3. Penjualan 4. Retur penjualan 5. Modal Dari kelima akun diatas, manakah akun yang masuk pada daftar saldo setelah penutupan… a. 1 dan 2 b. 2 dan 5 c. 1 dan 5 d. 3 dan 4 e. 1 dan 4 5. `Perhatikan buku besar berikut: Kas 1/1-05 Rp 5000 31/12-04 Rp 5000 Persediaan barang dagang 31/12-04 Rp 8500 31/12-04 Rp 10250 31/12-04 Rp 8500 31/12-04 Rp 10250 1/1-05 Rp 10250 Prive andi 31/12-04 Rp 100 31/12-04 Rp 100 Penjualan 31/12-04 Rp 17250 31/12-04 Rp 17250
  • 76. Dari buku besar diatas, daftar saldo setelah penutupan yang benar adalah… a. Kas (D) 5000, persediaan barang dagang (D) 10250, prive andi (D) 100, penjualan (K) 17250 b. Kas (D) 5000, persediaan barang dagang (D) 10250, prive andi (D) 100 c. Kas (D) 5000, prive andi (D) 100, penjualan (K) 17250 d. Persediaan barang dagang (D) 10250, prive andi (D) 100, penjualan (K) 17250 e. Kas (D) 5000, persediaan barang dagang (D) 10250 (B) 6. Yang harus dilakukan sebelum membuat neraca saldo setelah penutupan adalah .... a. membuat jurnal penyesuaian b. membuat jurnal pembalik c. membuat jurnal penutup d. menyusun laporan rugi/laba e. menyusun kertas kerja 7. Neraca saldo setelah penutupan adalah ..... a. daftar saldo akun setelah akun buku besar ditutup b. daftar saldo akun yang disusun akhir periode c. neraca saldo yang tidak mencantumkan saldo laba/rugi d. neraca saldo yang berisi daftar harta dan modal saja e. neraca saldo yang diberi dua garis mendatar di bawah jumlah
  • 77. 8. Akun pendapatan dan beban tidak dimasukkan ke dalam neraca saldo sesudah penutupan karena .... a. saldonya telah dinolkan dengan bantuan jurnal penutup b. jumlah saldonya tidak seimbang c. tidak perlu dilaporkan d. jurnal penyesuaiannya belum dibuat e. bukan termasuk akun nominal 9. `Perhatikan buku besar berikut: Kas 1/1-05 Rp 9000 31/12-04 Rp 9000 Persediaan barang dagang 31/12-04 Rp 8500 31/12-04 Rp 10250 31/12-04 Rp 8500 31/12-04 Rp 10250 1/1-05 Rp 10250 Prive andi 31/12-04 Rp 100 31/12-04 Rp 100 Penjualan 31/12-04 Rp 17250 31/12-04 Rp 17250
  • 78. Dari buku besar diatas, daftar saldo setelah penutupan yang benar adalah… a. Kas (D) 9000, persediaan barang dagang (D) 10250, prive andi (D) 72100, penjualan (K) 150 b. Kas (D) 9000, persediaan barang dagang (D) 10250, prive andi (D) 100 c. Kas (D) 9000, prive andi (D) 100, penjualan (K) 17250 d. Persediaan barang dagang (D) 10250, prive andi (D) 100, penjualan (K) 17250 e. Kas (D) 9000, persediaan barang dagang (D) 10250 (B) 10. Yang harus dilakukan sebelum membuat neraca saldo setelah penutupan adalah .... a. membuat jurnal penyesuaian b. membuat jurnal pembalik c. membuat jurnal penutup d. menyusun laporan rugi/laba e. menyusun kertas kerja
  • 79. II. Isilah titik – titik berikut dengan jawaban yang benar 1. memastikan bahwa buku besar telah seimbang sebelum memulai pencatatan data akuntansi pada periode berikutnya adalah definisi dari ....... 2. Sebelum membuat neraca saldo penutupan kita harus ..... 3. Yang tercantum dalam neraca saldo penutupan adalah ..... 4. Tujuan dari membuat neraca saldo adalah ... 5. Kelompok akun yang tercantum dalam neraca saldo penutupan adalah .... 6. Proses yang dilakukan perusahaan setelah membuat neraca saldo penutupan adalah .... 7. Proses yangdilakukan perusahaan sebelum membuat neraca saldo penutupan adalah ... 8. Neraca saldo setelah penutupan akan memberikan bukti bahwa .... 9. suatu daftar akun permanen beserta saldonya setelah dilakukan tutup buku adalah definisi dari ..... 10. Kelompok akun yang tidak terdapat dalam neraca saldo penutupan adalah kelompok akun .....
  • 80. Jawablah pertanyaan berikut 1. Kartika Purnama Neraca Saldo setelah Penutupan Per 31 Agustus 2006 (dalam rupiah) Kas 9.225.000 - Piutang Usaha 33.300.000 – Perlengkaan - 1.980.000 Sewa Dibayar di Muka - - Asuransi Dibayar di Muka - - Peralatan Kantor - 63.000.000 Akumulasi Peny. Perl.Kantor 19.980.000 – Utang Usaha 11.250.000 – Utang Gaji - 2.700.000 Pendapatan diterima di muka 5.400.000 – Modal, Tn Sutrisna Jaya 68.175.000 - 147.330.000 67.680.000 Pertanyaan: Bantulan teman anda untuk menyusun neraca saldo setelah penutupan yang benar, anggaplah semua akun memiliki saldo normal dan jumlahjumlah yang tercantum sudah benar.
  • 81. 2.Akun apa saja yang biasanya akan dicantumkan dalam neraca saldo setelah penutupan. 1 Piutang Usaha 2 Akumulasi penyusutan 3 Kas 4 Beban Penyusutan 5 Peralatan 6 Ekuitas Pemilik 7 Prive 8 Pendapatan Jasa 9 Perlengkapan 10 Beban Gaji 11 Utang Gaji 3. Apa yang dimaksud dengan neraca saldo setelah tutup buku dan akun apa sajakah yang tercantum pada neraca saldo setelah tutup buku tersebut 4. Sebutkan tujuan penyusunan neraca saldo setelah tutup buku? 5. Kelompok akun-akun apa sajakah yang tercantum dalam neraca saldo setelah tutup buku? Jelaskan!
  • 82. KLIK GAMBAR DIBAWAH INI UNTUK KE SOAL NO BERIKUTNYA SOAL 1 - 3 SOAL 4 - 5 SOAL 6 - 7 SOAL 8-9 SOAL 10
  • 83. KLIK GAMBAR DIBAWAH INI UNTUK KEMBALI KE SOAL YANG KALIAN KERJAKAN TADI SOAL 1 - 3 SOAL 4 - 5 SOAL 6 - 7 SOAL 8-9 SOAL 10
  • 84. NERACA SALDO SETELAH PENUTUPAN
  • 85. MEMBUAT JURNAL PENUTUP
  • 86. DAFTAR SALDO SETELAH AKUN BUKU BESAR DITUTUP
  • 87. MEMASTIKAN BAHWA BUKU BESAR TELAH SEIMBANG SEBELUM MEMENUHI PENCATATAN BERIKUTNYA
  • 89. MEMBUAT JURNAL PEMBALIK
  • 90. MEMBUAT JURNAL PENUTUP
  • 91. SALDO AKUN RIIL TELAH 0
  • 92. NERACA SALDO SETELAH PENUTUPAN
  • 94. Kas 9.225.000 - Piutang Usaha 33.300.000 – Perlengkapan 1.980.000 Sewa Dibayar di Muka - Asuransi Dibayar di Muka - Peralatan Kantor 63.000.000 Akm Peny. Perl.Kantor 19.980.000 Utang Usaha 11.250.000 Utang Gaji 2.700.000 Pendapatan diterima di muka 5.400.000 Modal, Tn Sutrisna Jaya 68.175.000 64.980.000 107.505.000
  • 95. Piutang Usaha Akumulasi penyusutan Kas Peralatan Ekuitas Pemilik Perlengkapan
  • 96. Daftar akun yang digunakan untuk memastikan bahwa buku besar telah seimbang sebelum memulai pencatatan data akuntansi pada periode berikutnya. Yang terdapat pada neraca saldo adalah akun modal dan harta
  • 97. Memastikan bahwa buku besar telah seimbang sebelum memenuhi pencatatan periode berikutnya

Editor's Notes

  1. t