SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
1. AHMAD MAHRUM (Operator)
2. MASRUROH (Notulen)
3. MUSTOLIH (Narator)
4. NAELUS SA’ADAH (Moderator)
5. SUJUD (Penutup)
11 November 2012 1
Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
 Pengertian Asbab An-Nuzul
 Urgensi dan Kegunaan Asbab An-Nuzul
 Riwayat Asbab An-Nuzul
 Macam-macam Asbab An-Nuzul
 Kaidah “Al-Ibrah”
11 November 2012 2Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
Secara etimologi Asbab An-Nuzul adalah
sebab-sebab yang melatarbelakangi terjadinya
sesuatu. Meskipun segala fenomena yang melatar-
belakangi segala peristiwa bisa disebut Asbab An-
Nuzul, akan tetapi dalam penggunaannya
ungkapan Asbab An-Nuzul khusus dipergunakan
untuk menyatakan sebab-sebab yang melatar-
belakangi turunya Al-Quran.
11 November 2012 3Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
Banyak pendapat secara terminologi
yang dirumuskan para ulama mengenai apa
yang dimaksud dengan Asbab An-Nuzul
diantaranya :
 Menurut Az-Zarqani
“Asbab An-Nuzul adalah khusus atau
sesuatu yang terjadi serta ada hubungannya
dengan turunnya ayat Al-Quran sebagai
penjelas hukum pada saat peristiwa itu
terjadi”.
11 November 2012 4Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
Menurut Mana’ Al-Qthathan
‫ﺍﻮﺴﺆﺍ‬ ‫ﻜﺤﺎﺪﺜﺔ‬ ‫ﻮﻘﻮﻋﮫ‬ ‫ﻮﻘﺖ‬ ‫ﺒﺸﺄﻨﮫ‬ ‫ﻘﺮﺍﻦ‬ ‫ﻨﺰﻞ‬ ‫ﻤﺎ‬
Artinya:
“Asbab An-Nuzul adalah peristiwa-peristiwa
yang menyebabkan turunnya Al Quran berkenaan
dengannya waktu peristiwa itu terjadi, baik berupa
satu kejadian atau berupa pertanyaan yang
diajukan kepada Nabi”.
11 November 2012 5Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
Walaupun redaksi-redaksi pendefinisian diatas
berbeda, semua menyimpulkan bahwa Asbab An-Nuzul
adalah kejadian peristiwa yang melatarbelakangi
turunnya Al-Quran. Ayat tersebut turun dalam rangka
menjawab, menjelaskan dan menyelesaikan masalah-
masalah yang timbul dari kejadian-kejadian tersebut.
Bentuk-bentuk peristiwa yang melatarbelakangi
turunnya Al-Quran sangat beragam diantara seperti
konflik sosial seperti ketegangan yang terjadi antar suku
Auz dan Khazraj, dan lain-lain.
11 November 2012 6Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
Pendapat tersebut hampir merupakan konsensus
para ulama. Akan tetapi, ada yang mengatakan bahwa
kesejarahan Arabia pra Al-Quran pada masa turunnya Al-
Quran merupakan latar belakang makro Al-Quran.
Sementara riwayat – riwayat Asbab An-Nuzul merupakan
latar belakang mikronya. Pendapat ini berarti
menganggap bahwa semua ayat Al-Quran memiliki
sebab-sebab yang melatarbelakanginya
11 November 2012 7Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
Menurut Az-Zarqani dan As-Suyuti mensinyalir
adanya kalangan yang berpendapat bahwa mengetahui
Asbab An-Nuzul merupakan hal yang sia-sia dalam
memahami Al-Quran. Mereka beranggapan bahwa
mencoba memahami Al-Quran dengan meletakan ke
dalam konteks historis adalah sama dengan membatasi
pesan-pesannya pada ruang dan waktu tertentu. Namun,
keberatan seperti ini tidaklah berdasar, karena tidak
mungkin menuniversalkan pesan Al-Quran diluar masa
dan tempat pewahyuan, kecuali melalui pemahaman
yang semestinya terhadap makna Al-Quran dalam
konteks kesejahteraannya.
11 November 2012 8Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
Sementara itu mayoritas sepakat bahwa konteks
kesejarahan yang terakumulasi dalam riwayat-riwayat
Asbab An-Nuzul merupakan hal yang signifikan untuk
memahami pesan-pesan Al-Quran.
Bahkan dalam statement Imam Al-Wahidi
menyatakan ketidak mungkinan untuk menginter-
pretasikan Al-Quran tanpa mempertimbangkan aspek
kisah dan Asbab An-Nuzul :
‫ﻻﻴﻤﻜﻦ‬‫ﻤﻌﺮﻔﺔ‬‫ﺘﻔﺴﺮﺍﻷﻴﺔ‬‫ﺪﻮﻦ‬‫ﺍﻠﻮﻘﻮﻒ‬‫ﻋﻠﻰ‬‫ﻘﺼﺘﻬﺎﻮﺒﻴﺎﻦ‬‫ﻨﺰﻠﻬﺎ‬
Artinya : “Tidaklah mungkin kita mengetahui tafsir suatu
ayat tanpa mengetahui kisahnya dan sebab turunnya”.
11 November 2012 9Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
11 November 2012 10Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
Dalam uraian lebih rinci Az-Zarqani mengemukakan
urgensi Asbab An-Nuzul dalam memahami Al-Quran
adalah sebagai berikut :
1. Membantu dalam memahami sekaligus mengatasi ketidakpastian dalam
menangkap pesan ayat-ayat Al Quran. Diantaranya dalam Al Quran surah
(Al Baqarah ayat : 115) yang artinya : “Dan kepunyaan Allah-lah timur dan
barat, maka kemanapun kamu menghadap di situlah wajah Allah.
Sesungguhnya Allah Maha Luas (rahmat-Nya) lagi Maha Mengetahui”.
 Dalam suatu riwayat dikemukakan bahwa Ibnu Umar membacakan ayat
ini (S. 2: 115) kemudian menjelaskan peristiwanya sebagai berikut. Ketika
Rasulullah SAW dalam perjalanan dari Mekah ke Madinah shalat sunnat di
atas kendaraan menghadap sesuai dengan arah tujuan kendaraannya.
(Diriwayatkan oleh Muslim, Tirmidzi dan Nasa'i yang bersumber dari Ibnu
Umar.) dinyatakan bahwa timur dan barat merupakan kepunyaan Alloh
dalam kasus sholat, dengan melihat dzahir ayat diatas, seseorang boleh
menghadap kearah mana saja sesuai dengan kehendak hatinya. Ia seakan-
akan tidak berkewajiban untuk menghadap kiblat ketika sholat. Akan
tetapi setelah melihat Asbab An-Nuzulnya tahapan bahwa interpretasi
tersebut salah. Sebab ayat diatas berkaitan dengan seseorang yang berada
dalam perjalanan dan melakukan sholat diatas kendaraan atau berkaitan
dengan orang yang berjihat dalam menentukan arah kiblat.
11 November 2012 11Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
2. Mengatasi keraguan ayat yang diduga mengandung pengertian umum.
Menurut Asy-Syafii’’, pesan ini tidak bersifat umum (hasr). Untuk
mengatasi kemungkinan adanya keraguan alat bantu Asbab An –
Nuzul. Menurutnya, ayat ini diturunkan sehubungan dengan orang-
orang kafir yang tidak mau memakan sesuatu, kecuali apa yang telah
dihalalkan sendiri. Karena mengharamkan apa yang telah dihalalkan
Alloh dan menghalalkan apa yang telah diharamkan Alloh
merupakan kebiasaan orang-orang kafir, terutama orang yahudi.
3. Mengkhususkan hukum yang terkandung dalam Al-Quran, bagi ulama
yang berpendapat bahwa yang menjadi pegangan adalah sebab yang
bersifat khusus dan bukan lafadz yang bersifat khusus. Dengan
demikian ayat ‘zihar’ dalam permulaan surat Al-Mujadalah (58), yang
turun berkenaan dengan aus ibn samit yang menzihar istrinya
(Khaulah binti Hakim Ibn Tsa’labah), hanya berlaku bagi kedua orang
tersebut. Hakim zihar yang berlaku bagi selain kedua orang itu,
ditentukan dengan jalan analogi (qiyas)
11 November 2012 12Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
4. Mengidentifikasikan pelaku yang menyebabkan ayat Al-Quran
turun. Umpamanya Aisyah Pernah menunjuk Abdur Ar-
Rahman Ibn Abu Bakar sebab orang yang menyebabkan
turunnya Ayat; “Dan orang yang mengatakan kepada orang
tuanya “cis kamu berdua’’(Q.S Al-Ahqaf:17). Untuk meluruskan
persoalan , ’Aisyah berkata kepada Marwan ; ’’Demi Allah Bukan
Allah yang menyebabkan ayat ini turun. Dan aku sanggup untuk
menyebutkan siapa orang yang sebenarnya.’’
5. Memudahkan untuk menghafal dan memahami ayat, serta
untuk memantapkan wahyu kedalam hati orang yang
mendengarnya. Sebab, hubungan sebab akibat (musabab),
hukum, peristiwa, dan pelaku, masa, dan tempat merupakan
satu jalinan yang bisa mengingat hati.
Asbab An –Nuzul adalah peristiwa yang terjadi pada zaman Rosulullah
SAW. Oleh karena itu tidak ada jalan lain untuk mengetahuinya, selain
berdasarkan periwayatan yang benar (naql-as-shahih) dari orang –orang
yang melihat dan mendengar langsung tentang turunnya ayat Al-Quran.
 Dengan demikian dalam periwayatan diperlukan kehati-hatian dalam
periwayatan yang berkaitan dengan Asbab An–Nuzul. Untuk itu, dalam kitab
Asbab An –Nuzul, Al –Wahidy menyatakan;
‫ﺸﺎﻫﺪﻮﺍﺍﻠﺘﻨﺰﻴﻞ‬ ‫ﻤﻤﻦ‬ ‫ﻮﺍﻠﺴﻤﺎﻉ‬ ‫ﺍﻴﺔ‬ ‫ﺍﻻﺒﺎﺍﻠﺮﻮ‬ ‫ﺍﻠﻜﺘﺎﺐ‬ ‫ﻨﺰﻞ‬ ‫ﺍﺴﺒﺎﺐ‬ ‫ﻔﻲ‬ ‫ﺍﻠﻘﻮﻞ‬ ‫ﻻﻴﺤﻞ‬
‫ﻔﻰﺍﻠﻄﻠﺐ‬ ‫ﻮﺠﺜﻮﺍﻋﻦﻋﻠﻤﻬﺎﻮﺠﺪﻮ‬ ‫ﺍﻷﺴﺒﺎﺐ‬ ‫ﻮﻮﻘﻔﻮﺍﻋﻠﻰ‬
Artinya : “Pembicaraan Asbab An–Nuzul, tidak dibenarkan, kecuali dengan
berdasarkan riwayat dan mendengar dari mereka yang secara langsung
menyaksikan peristiwa nuzul, dan bersungguh-sungguh dalam mencarinya”
11 November 2012 13Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
11 November 2012 14Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
1. Dilihat dari sudut pandang redaksi –redaksi yang Dipergunakan
dalam Riwayat Asbab An –Nuzul
 Ada dua jenis redaksi yang digunakan perawi dalam mengungkapkan
riwayat Asbab An-Nuzzul, yaitu sharih (visionable/jelas) dan muhtamil
(impossible/kemungkinan).
a) Redaksi Sharih
Redaksi sharih artinya riwayat yang sudah jelas menunjukan
Asbab An –Nuzul, dan tidak mungkin pula menunjukan yang lainnya.
Redaksi sharih apabila perawi mengatakan :
‫ﻫﺬﺍ‬ ‫ﺍﻻﻴﺔ‬ ‫ﻨﺰﻮﻝﻫﺬﻩ‬ ‫ﺴﺒﺐ‬....
Artinya : “Sebab turunnya ayat ini adalah ….
Atau menggunakan kata “maka” (fa taqibiyah) setelah ia mengatakan
peristiwa itu. Missal :
‫ﺤﺪﺚﻫﺬﺍ‬...‫ﻔﻨﺰﻟﺖﺍﻻﻴﺔ‬....
Atinya : “Telah terjadi…, maka turunlah ayat”.
11 November 2012 15Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
Contoh riwayat Asbab An–Nuzul yang menggunakan redaksi sharih
adalah sebuah riwayat yang dibawakan oleh Jabir bahwa orang-oranng
Yahudi berkata, “Apabila seorang suami mendatangi “qubul” istrinya dari
belakang, anak yang lahir akan juling. Maka turunlah ayat;

‫ﺸﺌﺘﻢ‬ ‫ﻔﺄﺘﻮﺍﺤﺮﺜﻜﺍﻨﻰ‬ ‫ﻜﻢ‬ ‫ﺤﺮﺚ‬ ‫ﻨﺴﺎﺀﻜﻢ‬﴿‫ﺍﻟﺒﻘﺮﺓ‬:٣٢٢﴾
Artinya;
“Istri-istrimu adalah (seperti) tanah tempat kmu bercocok–tanam, maka
datangilah tanah tempat bercocok tanam itu bagaimana saja kamu
hendaki”. (Q.S AI-Baqarah: 223)”.
11 November 2012 16Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
b) Redaksi Muhtamilah
Mengenai riwayat Asbab An–Nuzul menggunakan redaksi “muhtamilah”, Az-
Zarkazy menuturkan dalam kitab Al–Burhan fi ‘Ulum Al-Quran :
 ‫ﺍﺤﺪﻫﻢﺍﺬﻘﺎﻝ‬ ‫ﺍﻦ‬ ‫ﻮﺍﻟﺘﺎﺒﻌﻴﻦ‬ ‫ﺍﻟﺼﺤﺎﺒﺔ‬ ‫ﻤﻦﻋﺎﺪﺓ‬ ‫ﻘﺪﻋﺮﻒ‬:‫ﺍﻻﻴﺔ‬ ‫ﻨﺰﻠﺖﻫﺬﻩ‬
 ‫ﻨﺰﻮﻠﻬﺎ‬ ‫ﻔﻲ‬ ‫ﻜﺎﻦﺍﻠﺴﺒﺐ‬ ‫ﻻﺍﻦﻫﺫﺍ‬ ‫ﻔﺈﻴﺮﻴﺪﺒﺬﻠﻚﺃﻨﻬﺎﺘﺘﻀﻤﻦﻫﺫﺍﻠﺤﻜﻢ‬ ‫ﻜﺬﺍ‬ ‫ﻔﻰ‬
Artinya:
“Sebagaimana diketahui, telah terjadi kebiasaan para sahabat Nabi dan
tabi’in, jika seorang diantara mereka berkata,’ayat ina daturunkan berkenaan
dengan…’. Maka yang dimaksud adalah ayat itu mencakup ketentuan hukum
tentang ini atau itu, dan bukan bermaksud menguraikan sebab turunnya
ayat.
11 November 2012 17Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
Redaksi Riwayat
Asbab An–Nuzul
Pasti
(Sharih)
Tidak Pasti
(Muhtamil)
Skema 1
Redaksi Periwayatan Asbab An –Nuzul
Asbab An–Nuzul hadzihi al
ayat kadz …
Hadatsa kadza … fanazalat al-
ayat …
Su’ila Rosululloh’an kadza …
fanazat al ayat ….
Nazalat hadzihi al-ayat fi
kadza …
Ahsabu hadzihi al-ayat
nazalat fi kadza …
Ma ahsabu hadzihi al-ayat
nazalat illa fi kadza ..
11 November 2012 18Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
2. Dilihat dari sudut pandang berbilang Asbab An-Nuzul untuk
satu ayat atau berbilangnya ayat untuk Asbab An-Nuzul
a) Berbilangnya Asbab An-Nuzul untuk satu ayat (Ta’addud As-sabab wa
Nazil Al-wahid)
Cara mengatasi variasi riwayat Asbab An-Nuzul dalam satu
ayat sebagai berikut:
1) Tidak mempermasalahkan
2) Mengambil versi riwayat asbab an-nuzul yang mengguna-
kan redaksi sharih
3) Mengambil fersi riwayat yang shoheh atau (valid)
11 November 2012 19Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
Riwayat yang dikeluarkan oleh Bukhori dan Tirmidi
keduanya berstatus shoheh. Akan tetapi, manyoritas ulama
lebih mendahulukan hadist Bukhori daripada hadist Tirmidi
karena hadist Bukhori lebih unggul atau (rojih), sedangkan
hadist Tirmidi tidak unggul atau marjuh. Alasan yang
dikemukakan mereka adalah bahwa Ibnu Masngud
menyaksikan kejadian sendiri di atas sedangkan Ibnu Abas
hanya mendengarnya dari orang lain.
3) Melakukan studi kompromi (jama)
Langkah ini dilakukan apabila kedua riwayat yang
kontradiktif itu sama-sama memiliki status keshahihan hadist
yang sederajat dan tidak mungkin dilakukan tarjih
11 November 2012 20Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
Variasi Periwayatan
Asbab An–Nuzul
Sisi
Redaksi
Sisi
Kualitas
Skema 2
Redaksi Periwayatan Asbab An –Nuzul
 Muthamilah-Sharih
 Muthamilah-Muthamilah
 Sharih-Sharih
 Muthamilah-Tidak Shahih
 Shahih-Shahih
 Tidak Shahih- Tidak Shahih
Manyoritas ulama berpendapat bahwa yang harus menjadi
pertimbangan adalah keumuman lafal dan bukannya kekhususan
sebab (al-‘brah bi’umum al-lafzhi la bi khusus as-sabab). As
suyuthi, memberikan alasan bahwa itulah yang dilakukan oleh
para sahabat dan golongan lain. Ini bisa dibuktikan, antara lain
ketika turun ayat zihar dalam kasus Salman Ibn Shakhar, ayat li’an
dalam perkara Hilal Ibn Umayah, dan ayat qadzaf dalam kasus
tuduhan terhadap ‘Aisyah, penyelesaian terhadap kasus-kasus
tersebut ternyata juga diterapkan terhadap peristiwa lain yang
serupa.
Disisi lain, ada juga ulama yang berpendapat bahwa
ungkapan satu lafazh Al-Quran harus dipandang dari segi
kekhususan sebab bukan dari keumuman lafazh (al-‘ibrah bi
khusus as-sabab la bi bi’umum al-lafazh).
11 November 2012 21Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
Al-Quran bukanlah sebuah merupakan sebuah “buku” dalam
pengertian umum, karena ia tidak pernah diformulasikan, tetapi
diwahyukan secara berangsur-angsur kepada Nabi Muhammad SAW.
Sejauh situasi-situasi menuntutnya. Al-Quran pun sangat menyadari
kenyataan ini sebagai suatu yang akan menimbulkan keusilan di
kalangan pembantahnya (Q.S.Al-Furqan [25]: 32). Seperti yang diyakini
sampai sekarang, pewahyuan Al-qur’an secara total dalam sekali waktu
secara sekaligus adalah suatu yang tidak mungkin, karena pada
kenyataannya Al-Quran diturunkan sebagai petunjuk bagi kaum
muslimin secara berangsur-angsur sesuai dengan kebutuhan-kebutuhan
yang timbul.
11 November 2012 22Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
 DEMIKIAN PRESENTASI INI KAMI BUAT ATAS NAMA SEMUA PENYUSUN
BERHARAP SEMOGA SEMUA INI BERMANFAAT KHUSUSNYA BAGI KAMI
SELAKU PENYUSUN DAN BAGI SEMUA PADA UMUMNYA.
 TENTUNYA DALAM PENYUSUNAN PRESENTASI INI MASIH BANYAK
KEKURANGAN SERTA KESALAHAN BAIK DALAM PENULISAN MAUPUN
SUSUNANANYA, MAKA DARI ITU KAMI MOHON KRITIK DAN SARAN
DARI SEMUA PIHAK.
 Untuk kritik maupun saran
bisa dikirim via SMS : 081903440326 a/n (Mustolih)
atau via email :
 SEBELUM KAMI AKHIRI, DENGAN RENDAH HATI KAMI
MENGHATURKAN BANYAK TERIMA KASIH KEPADA SEMUA PIHAK
YANG TELAH MEMBANTU DALAM PENYELESAIAN PRESENTASI INI
TERLEBIH KEPADA Bp. MAHMUDIN, S.Pd.M.Ag. SELAKU DOSEN
PEMBIMBING
 SEKIAN DAN……
11 November 2012 23Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
11 November 2012 24Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I

More Related Content

What's hot

JAM’UL QUR’AN PADA MASA KHULAFAUR RASYIDIN.pptx
JAM’UL QUR’AN PADA MASA KHULAFAUR RASYIDIN.pptxJAM’UL QUR’AN PADA MASA KHULAFAUR RASYIDIN.pptx
JAM’UL QUR’AN PADA MASA KHULAFAUR RASYIDIN.pptxzulkiflikifli5
 
istihsan, istishhab, mashlahah mursalah
istihsan, istishhab, mashlahah mursalahistihsan, istishhab, mashlahah mursalah
istihsan, istishhab, mashlahah mursalahMarhamah Saleh
 
Nasakh (nasikh mansukh)
Nasakh (nasikh mansukh)Nasakh (nasikh mansukh)
Nasakh (nasikh mansukh)STEI SEBI
 
Makalah Muhkam Mutasyabih
Makalah Muhkam MutasyabihMakalah Muhkam Mutasyabih
Makalah Muhkam Mutasyabihazzaazza50746
 
Aliran Jabariyah dan Aliran qadariyah
Aliran Jabariyah dan Aliran qadariyahAliran Jabariyah dan Aliran qadariyah
Aliran Jabariyah dan Aliran qadariyahRezaQyu RezaQta
 
Qiyas-Ushul Fiqh Powerpoint (Miftah'll Everafter)
Qiyas-Ushul Fiqh Powerpoint (Miftah'll Everafter)Qiyas-Ushul Fiqh Powerpoint (Miftah'll Everafter)
Qiyas-Ushul Fiqh Powerpoint (Miftah'll Everafter)Miftah Iqtishoduna
 
Muhkam Mutasyabih
Muhkam MutasyabihMuhkam Mutasyabih
Muhkam Mutasyabihqoida malik
 
Makalah munasabah alquran1
Makalah munasabah alquran1Makalah munasabah alquran1
Makalah munasabah alquran1juniska efendi
 
ppt aliran dalam ilmu kalam
ppt aliran dalam ilmu kalamppt aliran dalam ilmu kalam
ppt aliran dalam ilmu kalamChy Mey Cliquerz
 
Ulum al quran lengkap pt 1
Ulum al quran lengkap pt 1Ulum al quran lengkap pt 1
Ulum al quran lengkap pt 1Amiruddin Ahmad
 
Ruang lingkup dan pembagian ulumul qur’an
Ruang lingkup dan pembagian ulumul qur’anRuang lingkup dan pembagian ulumul qur’an
Ruang lingkup dan pembagian ulumul qur’anjuniska efendi
 
perkembangan Studi al qur'an
perkembangan Studi al qur'an perkembangan Studi al qur'an
perkembangan Studi al qur'an qoida malik
 
Perkembamngan hadits pada masa rasulullah
Perkembamngan hadits pada masa rasulullahPerkembamngan hadits pada masa rasulullah
Perkembamngan hadits pada masa rasulullahjuniska efendi
 
HUKUM LAFADZ MUTLAQ DAN MUQAYYAD
HUKUM LAFADZ MUTLAQ DAN MUQAYYADHUKUM LAFADZ MUTLAQ DAN MUQAYYAD
HUKUM LAFADZ MUTLAQ DAN MUQAYYADNovianti Rossalina
 
makalah TURUNNYA AL-QUR'AN DENGAN 7 HURUF
makalah TURUNNYA AL-QUR'AN DENGAN 7 HURUFmakalah TURUNNYA AL-QUR'AN DENGAN 7 HURUF
makalah TURUNNYA AL-QUR'AN DENGAN 7 HURUFKhusnul Kotimah
 

What's hot (20)

JAM’UL QUR’AN PADA MASA KHULAFAUR RASYIDIN.pptx
JAM’UL QUR’AN PADA MASA KHULAFAUR RASYIDIN.pptxJAM’UL QUR’AN PADA MASA KHULAFAUR RASYIDIN.pptx
JAM’UL QUR’AN PADA MASA KHULAFAUR RASYIDIN.pptx
 
istihsan, istishhab, mashlahah mursalah
istihsan, istishhab, mashlahah mursalahistihsan, istishhab, mashlahah mursalah
istihsan, istishhab, mashlahah mursalah
 
Makalah al yakin la yuzalu bi syak
Makalah al yakin la yuzalu bi syakMakalah al yakin la yuzalu bi syak
Makalah al yakin la yuzalu bi syak
 
Nasakh (nasikh mansukh)
Nasakh (nasikh mansukh)Nasakh (nasikh mansukh)
Nasakh (nasikh mansukh)
 
Sebab nuzul
Sebab nuzulSebab nuzul
Sebab nuzul
 
Makalah Muhkam Mutasyabih
Makalah Muhkam MutasyabihMakalah Muhkam Mutasyabih
Makalah Muhkam Mutasyabih
 
Aliran Jabariyah dan Aliran qadariyah
Aliran Jabariyah dan Aliran qadariyahAliran Jabariyah dan Aliran qadariyah
Aliran Jabariyah dan Aliran qadariyah
 
Qiyas-Ushul Fiqh Powerpoint (Miftah'll Everafter)
Qiyas-Ushul Fiqh Powerpoint (Miftah'll Everafter)Qiyas-Ushul Fiqh Powerpoint (Miftah'll Everafter)
Qiyas-Ushul Fiqh Powerpoint (Miftah'll Everafter)
 
Muhkam Mutasyabih
Muhkam MutasyabihMuhkam Mutasyabih
Muhkam Mutasyabih
 
Makalah munasabah alquran1
Makalah munasabah alquran1Makalah munasabah alquran1
Makalah munasabah alquran1
 
ppt aliran dalam ilmu kalam
ppt aliran dalam ilmu kalamppt aliran dalam ilmu kalam
ppt aliran dalam ilmu kalam
 
Ulum al quran lengkap pt 1
Ulum al quran lengkap pt 1Ulum al quran lengkap pt 1
Ulum al quran lengkap pt 1
 
Al munasabah
Al munasabahAl munasabah
Al munasabah
 
Aswaja
AswajaAswaja
Aswaja
 
Ruang lingkup dan pembagian ulumul qur’an
Ruang lingkup dan pembagian ulumul qur’anRuang lingkup dan pembagian ulumul qur’an
Ruang lingkup dan pembagian ulumul qur’an
 
I'jaz Al Qur'an
 I'jaz Al Qur'an I'jaz Al Qur'an
I'jaz Al Qur'an
 
perkembangan Studi al qur'an
perkembangan Studi al qur'an perkembangan Studi al qur'an
perkembangan Studi al qur'an
 
Perkembamngan hadits pada masa rasulullah
Perkembamngan hadits pada masa rasulullahPerkembamngan hadits pada masa rasulullah
Perkembamngan hadits pada masa rasulullah
 
HUKUM LAFADZ MUTLAQ DAN MUQAYYAD
HUKUM LAFADZ MUTLAQ DAN MUQAYYADHUKUM LAFADZ MUTLAQ DAN MUQAYYAD
HUKUM LAFADZ MUTLAQ DAN MUQAYYAD
 
makalah TURUNNYA AL-QUR'AN DENGAN 7 HURUF
makalah TURUNNYA AL-QUR'AN DENGAN 7 HURUFmakalah TURUNNYA AL-QUR'AN DENGAN 7 HURUF
makalah TURUNNYA AL-QUR'AN DENGAN 7 HURUF
 

Viewers also liked

asbab an-nuzul
asbab an-nuzulasbab an-nuzul
asbab an-nuzulReza Rizki
 
Psikologi islami
Psikologi islamiPsikologi islami
Psikologi islamikholidi14
 
Psikologi agama 1
Psikologi agama 1Psikologi agama 1
Psikologi agama 1elmakrufi
 
Psikologi manusia menurut perspektif islam
Psikologi manusia menurut perspektif islamPsikologi manusia menurut perspektif islam
Psikologi manusia menurut perspektif islamUmmu Mohamed
 
POWER POWER POINT PERKEMBANGAN DAN KEMATANGAN KARIR PADA ANAK-ANAK
POWER POWER POINT PERKEMBANGAN DAN KEMATANGAN KARIR PADA ANAK-ANAKPOWER POWER POINT PERKEMBANGAN DAN KEMATANGAN KARIR PADA ANAK-ANAK
POWER POWER POINT PERKEMBANGAN DAN KEMATANGAN KARIR PADA ANAK-ANAKmaesaroh_rahmawati
 
Sejarah Psikologi Agama
Sejarah Psikologi AgamaSejarah Psikologi Agama
Sejarah Psikologi Agamaelmakrufi
 
psikologi dalam islam
psikologi dalam islampsikologi dalam islam
psikologi dalam islampsikologi12
 
PPT Tafsir, Ta’wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)
PPT Tafsir, Ta’wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)PPT Tafsir, Ta’wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)
PPT Tafsir, Ta’wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)Khusnul Kotimah
 
Tugas review jurnal
Tugas review jurnalTugas review jurnal
Tugas review jurnalAndik Irawan
 
Ppt psikologi perkembangan anak
Ppt psikologi perkembangan anakPpt psikologi perkembangan anak
Ppt psikologi perkembangan anakuncus
 
Tugas al quran hadist power point
Tugas al quran hadist power pointTugas al quran hadist power point
Tugas al quran hadist power pointLontongSayoer
 

Viewers also liked (20)

Mpth
MpthMpth
Mpth
 
Asbab An-Nuzul
Asbab An-NuzulAsbab An-Nuzul
Asbab An-Nuzul
 
asbab an-nuzul
asbab an-nuzulasbab an-nuzul
asbab an-nuzul
 
Fowler
FowlerFowler
Fowler
 
ASBAB AN-NUZUL
ASBAB AN-NUZULASBAB AN-NUZUL
ASBAB AN-NUZUL
 
Al qur'an kalamullah
Al qur'an kalamullahAl qur'an kalamullah
Al qur'an kalamullah
 
Psikologi islami
Psikologi islamiPsikologi islami
Psikologi islami
 
Psikologi agama 1
Psikologi agama 1Psikologi agama 1
Psikologi agama 1
 
Psikologi manusia menurut perspektif islam
Psikologi manusia menurut perspektif islamPsikologi manusia menurut perspektif islam
Psikologi manusia menurut perspektif islam
 
Psikologi Agama
Psikologi AgamaPsikologi Agama
Psikologi Agama
 
POWER POWER POINT PERKEMBANGAN DAN KEMATANGAN KARIR PADA ANAK-ANAK
POWER POWER POINT PERKEMBANGAN DAN KEMATANGAN KARIR PADA ANAK-ANAKPOWER POWER POINT PERKEMBANGAN DAN KEMATANGAN KARIR PADA ANAK-ANAK
POWER POWER POINT PERKEMBANGAN DAN KEMATANGAN KARIR PADA ANAK-ANAK
 
Sejarah Psikologi Agama
Sejarah Psikologi AgamaSejarah Psikologi Agama
Sejarah Psikologi Agama
 
Ulumul Quran
Ulumul QuranUlumul Quran
Ulumul Quran
 
psikologi dalam islam
psikologi dalam islampsikologi dalam islam
psikologi dalam islam
 
PPT Tafsir, Ta’wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)
PPT Tafsir, Ta’wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)PPT Tafsir, Ta’wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)
PPT Tafsir, Ta’wil dan Tarjamah (Ulumul Qur'an 1)
 
Ppt ulumul qur'an
Ppt ulumul qur'anPpt ulumul qur'an
Ppt ulumul qur'an
 
Tugas review jurnal
Tugas review jurnalTugas review jurnal
Tugas review jurnal
 
Ppt psikologi perkembangan anak
Ppt psikologi perkembangan anakPpt psikologi perkembangan anak
Ppt psikologi perkembangan anak
 
Power point alquran
Power point alquranPower point alquran
Power point alquran
 
Tugas al quran hadist power point
Tugas al quran hadist power pointTugas al quran hadist power point
Tugas al quran hadist power point
 

Similar to PRESENTASI ULUMUL QUR'AN (SEMESTER 1)

Asbab Nuzul PSI1E
Asbab Nuzul PSI1EAsbab Nuzul PSI1E
Asbab Nuzul PSI1Eqoida malik
 
PRESENTASI DASAR PENDIDIKAN (SEMESTER 3)
PRESENTASI DASAR PENDIDIKAN (SEMESTER 3)PRESENTASI DASAR PENDIDIKAN (SEMESTER 3)
PRESENTASI DASAR PENDIDIKAN (SEMESTER 3)Mahrum Assyafa'ah
 
P e n g e r t i a n A s b a b A L - N u z u
P e n g e r t i a n A s b a b A L - N u z u P e n g e r t i a n A s b a b A L - N u z u
P e n g e r t i a n A s b a b A L - N u z u Roeslandy Ahmad Andy
 
Ilmu nuzul al qur'an
Ilmu nuzul al qur'anIlmu nuzul al qur'an
Ilmu nuzul al qur'anYusuf farid
 
Pertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptx
Pertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptxPertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptx
Pertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptxFauziahNurHutauruk
 
Ulumul Qur'an (3)
Ulumul Qur'an (3)Ulumul Qur'an (3)
Ulumul Qur'an (3)Ibnu Ahmad
 
Ppt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiii
Ppt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiiiPpt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiii
Ppt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiiiKhusnul Kotimah
 
(5) Ulumul quran
(5) Ulumul quran(5) Ulumul quran
(5) Ulumul quranIbnu Ahmad
 
Nuzul al-Qur’an wa Asbabuhu.pdf
Nuzul al-Qur’an wa Asbabuhu.pdfNuzul al-Qur’an wa Asbabuhu.pdf
Nuzul al-Qur’an wa Asbabuhu.pdfFauzyOji1
 
asbabun nuzuldan asbabul wurud
asbabun nuzuldan asbabul wurudasbabun nuzuldan asbabul wurud
asbabun nuzuldan asbabul wurudamoyrenyrosida
 
PP asba nuzul PSI1D
PP asba nuzul PSI1DPP asba nuzul PSI1D
PP asba nuzul PSI1Dqoida malik
 

Similar to PRESENTASI ULUMUL QUR'AN (SEMESTER 1) (20)

Asbab Nuzul PSI1E
Asbab Nuzul PSI1EAsbab Nuzul PSI1E
Asbab Nuzul PSI1E
 
PRESENTASI DASAR PENDIDIKAN (SEMESTER 3)
PRESENTASI DASAR PENDIDIKAN (SEMESTER 3)PRESENTASI DASAR PENDIDIKAN (SEMESTER 3)
PRESENTASI DASAR PENDIDIKAN (SEMESTER 3)
 
Makalah ulumul
Makalah ulumulMakalah ulumul
Makalah ulumul
 
Makalah nuzulul quran
Makalah nuzulul quranMakalah nuzulul quran
Makalah nuzulul quran
 
P e n g e r t i a n A s b a b A L - N u z u
P e n g e r t i a n A s b a b A L - N u z u P e n g e r t i a n A s b a b A L - N u z u
P e n g e r t i a n A s b a b A L - N u z u
 
Ilmu nuzul al qur'an
Ilmu nuzul al qur'anIlmu nuzul al qur'an
Ilmu nuzul al qur'an
 
Pertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptx
Pertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptxPertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptx
Pertemuan 5- Asbabun Nuzul.pptx
 
Ilmu asbabun nuzul
Ilmu asbabun nuzulIlmu asbabun nuzul
Ilmu asbabun nuzul
 
Asbab al nuzul
Asbab al nuzulAsbab al nuzul
Asbab al nuzul
 
Asbabun Nuzul dalam Alquran
Asbabun Nuzul dalam AlquranAsbabun Nuzul dalam Alquran
Asbabun Nuzul dalam Alquran
 
Asbabbun nuzul
Asbabbun nuzulAsbabbun nuzul
Asbabbun nuzul
 
Ulumul Qur'an (3)
Ulumul Qur'an (3)Ulumul Qur'an (3)
Ulumul Qur'an (3)
 
Asbabun Nuzul
Asbabun NuzulAsbabun Nuzul
Asbabun Nuzul
 
Ppt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiii
Ppt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiiiPpt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiii
Ppt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiii
 
Makalah Nuzulul Qur'an
Makalah Nuzulul Qur'anMakalah Nuzulul Qur'an
Makalah Nuzulul Qur'an
 
Makalah Ulumul Qur'an
Makalah Ulumul Qur'anMakalah Ulumul Qur'an
Makalah Ulumul Qur'an
 
(5) Ulumul quran
(5) Ulumul quran(5) Ulumul quran
(5) Ulumul quran
 
Nuzul al-Qur’an wa Asbabuhu.pdf
Nuzul al-Qur’an wa Asbabuhu.pdfNuzul al-Qur’an wa Asbabuhu.pdf
Nuzul al-Qur’an wa Asbabuhu.pdf
 
asbabun nuzuldan asbabul wurud
asbabun nuzuldan asbabul wurudasbabun nuzuldan asbabul wurud
asbabun nuzuldan asbabul wurud
 
PP asba nuzul PSI1D
PP asba nuzul PSI1DPP asba nuzul PSI1D
PP asba nuzul PSI1D
 

More from Mahrum Assyafa'ah

MATERI QUR'AN HADITS KELAS X MADRASAH ALIYAH
MATERI QUR'AN HADITS KELAS X MADRASAH ALIYAHMATERI QUR'AN HADITS KELAS X MADRASAH ALIYAH
MATERI QUR'AN HADITS KELAS X MADRASAH ALIYAHMahrum Assyafa'ah
 
PRESENTASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN (SEMESTER 6)
PRESENTASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN (SEMESTER 6)PRESENTASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN (SEMESTER 6)
PRESENTASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN (SEMESTER 6)Mahrum Assyafa'ah
 
001.SUSUNAN ACARA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
001.SUSUNAN ACARA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)001.SUSUNAN ACARA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
001.SUSUNAN ACARA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)Mahrum Assyafa'ah
 
09.REFERENSI (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
09.REFERENSI (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)09.REFERENSI (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
09.REFERENSI (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)Mahrum Assyafa'ah
 
04.BAB II (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
04.BAB II (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)04.BAB II (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
04.BAB II (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)Mahrum Assyafa'ah
 
01.MENU UTAMA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
01.MENU UTAMA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)01.MENU UTAMA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
01.MENU UTAMA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)Mahrum Assyafa'ah
 
PRESENTASI PENGETAHUAN ILMU FIQH
PRESENTASI PENGETAHUAN ILMU FIQH PRESENTASI PENGETAHUAN ILMU FIQH
PRESENTASI PENGETAHUAN ILMU FIQH Mahrum Assyafa'ah
 

More from Mahrum Assyafa'ah (9)

MATERI QUR'AN HADITS KELAS X MADRASAH ALIYAH
MATERI QUR'AN HADITS KELAS X MADRASAH ALIYAHMATERI QUR'AN HADITS KELAS X MADRASAH ALIYAH
MATERI QUR'AN HADITS KELAS X MADRASAH ALIYAH
 
PPT BIMBINGAN KONSELING
PPT BIMBINGAN KONSELINGPPT BIMBINGAN KONSELING
PPT BIMBINGAN KONSELING
 
PRESENTASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN (SEMESTER 6)
PRESENTASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN (SEMESTER 6)PRESENTASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN (SEMESTER 6)
PRESENTASI PSIKOLOGI PERKEMBANGAN (SEMESTER 6)
 
001.SUSUNAN ACARA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
001.SUSUNAN ACARA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)001.SUSUNAN ACARA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
001.SUSUNAN ACARA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
 
09.REFERENSI (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
09.REFERENSI (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)09.REFERENSI (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
09.REFERENSI (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
 
04.BAB II (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
04.BAB II (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)04.BAB II (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
04.BAB II (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
 
01.MENU UTAMA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
01.MENU UTAMA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)01.MENU UTAMA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
01.MENU UTAMA (PRESENTASI PMDI SEMESTER 3)
 
PRESENTASI PENGETAHUAN ILMU FIQH
PRESENTASI PENGETAHUAN ILMU FIQH PRESENTASI PENGETAHUAN ILMU FIQH
PRESENTASI PENGETAHUAN ILMU FIQH
 
PRESENTASI BAHASA INGGRIS 1
PRESENTASI BAHASA INGGRIS 1PRESENTASI BAHASA INGGRIS 1
PRESENTASI BAHASA INGGRIS 1
 

Recently uploaded

PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 

Recently uploaded (20)

PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 

PRESENTASI ULUMUL QUR'AN (SEMESTER 1)

  • 1. 1. AHMAD MAHRUM (Operator) 2. MASRUROH (Notulen) 3. MUSTOLIH (Narator) 4. NAELUS SA’ADAH (Moderator) 5. SUJUD (Penutup) 11 November 2012 1 Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
  • 2.  Pengertian Asbab An-Nuzul  Urgensi dan Kegunaan Asbab An-Nuzul  Riwayat Asbab An-Nuzul  Macam-macam Asbab An-Nuzul  Kaidah “Al-Ibrah” 11 November 2012 2Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
  • 3. Secara etimologi Asbab An-Nuzul adalah sebab-sebab yang melatarbelakangi terjadinya sesuatu. Meskipun segala fenomena yang melatar- belakangi segala peristiwa bisa disebut Asbab An- Nuzul, akan tetapi dalam penggunaannya ungkapan Asbab An-Nuzul khusus dipergunakan untuk menyatakan sebab-sebab yang melatar- belakangi turunya Al-Quran. 11 November 2012 3Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
  • 4. Banyak pendapat secara terminologi yang dirumuskan para ulama mengenai apa yang dimaksud dengan Asbab An-Nuzul diantaranya :  Menurut Az-Zarqani “Asbab An-Nuzul adalah khusus atau sesuatu yang terjadi serta ada hubungannya dengan turunnya ayat Al-Quran sebagai penjelas hukum pada saat peristiwa itu terjadi”. 11 November 2012 4Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
  • 5. Menurut Mana’ Al-Qthathan ‫ﺍﻮﺴﺆﺍ‬ ‫ﻜﺤﺎﺪﺜﺔ‬ ‫ﻮﻘﻮﻋﮫ‬ ‫ﻮﻘﺖ‬ ‫ﺒﺸﺄﻨﮫ‬ ‫ﻘﺮﺍﻦ‬ ‫ﻨﺰﻞ‬ ‫ﻤﺎ‬ Artinya: “Asbab An-Nuzul adalah peristiwa-peristiwa yang menyebabkan turunnya Al Quran berkenaan dengannya waktu peristiwa itu terjadi, baik berupa satu kejadian atau berupa pertanyaan yang diajukan kepada Nabi”. 11 November 2012 5Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
  • 6. Walaupun redaksi-redaksi pendefinisian diatas berbeda, semua menyimpulkan bahwa Asbab An-Nuzul adalah kejadian peristiwa yang melatarbelakangi turunnya Al-Quran. Ayat tersebut turun dalam rangka menjawab, menjelaskan dan menyelesaikan masalah- masalah yang timbul dari kejadian-kejadian tersebut. Bentuk-bentuk peristiwa yang melatarbelakangi turunnya Al-Quran sangat beragam diantara seperti konflik sosial seperti ketegangan yang terjadi antar suku Auz dan Khazraj, dan lain-lain. 11 November 2012 6Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
  • 7. Pendapat tersebut hampir merupakan konsensus para ulama. Akan tetapi, ada yang mengatakan bahwa kesejarahan Arabia pra Al-Quran pada masa turunnya Al- Quran merupakan latar belakang makro Al-Quran. Sementara riwayat – riwayat Asbab An-Nuzul merupakan latar belakang mikronya. Pendapat ini berarti menganggap bahwa semua ayat Al-Quran memiliki sebab-sebab yang melatarbelakanginya 11 November 2012 7Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
  • 8. Menurut Az-Zarqani dan As-Suyuti mensinyalir adanya kalangan yang berpendapat bahwa mengetahui Asbab An-Nuzul merupakan hal yang sia-sia dalam memahami Al-Quran. Mereka beranggapan bahwa mencoba memahami Al-Quran dengan meletakan ke dalam konteks historis adalah sama dengan membatasi pesan-pesannya pada ruang dan waktu tertentu. Namun, keberatan seperti ini tidaklah berdasar, karena tidak mungkin menuniversalkan pesan Al-Quran diluar masa dan tempat pewahyuan, kecuali melalui pemahaman yang semestinya terhadap makna Al-Quran dalam konteks kesejahteraannya. 11 November 2012 8Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
  • 9. Sementara itu mayoritas sepakat bahwa konteks kesejarahan yang terakumulasi dalam riwayat-riwayat Asbab An-Nuzul merupakan hal yang signifikan untuk memahami pesan-pesan Al-Quran. Bahkan dalam statement Imam Al-Wahidi menyatakan ketidak mungkinan untuk menginter- pretasikan Al-Quran tanpa mempertimbangkan aspek kisah dan Asbab An-Nuzul : ‫ﻻﻴﻤﻜﻦ‬‫ﻤﻌﺮﻔﺔ‬‫ﺘﻔﺴﺮﺍﻷﻴﺔ‬‫ﺪﻮﻦ‬‫ﺍﻠﻮﻘﻮﻒ‬‫ﻋﻠﻰ‬‫ﻘﺼﺘﻬﺎﻮﺒﻴﺎﻦ‬‫ﻨﺰﻠﻬﺎ‬ Artinya : “Tidaklah mungkin kita mengetahui tafsir suatu ayat tanpa mengetahui kisahnya dan sebab turunnya”. 11 November 2012 9Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
  • 10. 11 November 2012 10Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I Dalam uraian lebih rinci Az-Zarqani mengemukakan urgensi Asbab An-Nuzul dalam memahami Al-Quran adalah sebagai berikut : 1. Membantu dalam memahami sekaligus mengatasi ketidakpastian dalam menangkap pesan ayat-ayat Al Quran. Diantaranya dalam Al Quran surah (Al Baqarah ayat : 115) yang artinya : “Dan kepunyaan Allah-lah timur dan barat, maka kemanapun kamu menghadap di situlah wajah Allah. Sesungguhnya Allah Maha Luas (rahmat-Nya) lagi Maha Mengetahui”.  Dalam suatu riwayat dikemukakan bahwa Ibnu Umar membacakan ayat ini (S. 2: 115) kemudian menjelaskan peristiwanya sebagai berikut. Ketika Rasulullah SAW dalam perjalanan dari Mekah ke Madinah shalat sunnat di atas kendaraan menghadap sesuai dengan arah tujuan kendaraannya. (Diriwayatkan oleh Muslim, Tirmidzi dan Nasa'i yang bersumber dari Ibnu Umar.) dinyatakan bahwa timur dan barat merupakan kepunyaan Alloh dalam kasus sholat, dengan melihat dzahir ayat diatas, seseorang boleh menghadap kearah mana saja sesuai dengan kehendak hatinya. Ia seakan- akan tidak berkewajiban untuk menghadap kiblat ketika sholat. Akan tetapi setelah melihat Asbab An-Nuzulnya tahapan bahwa interpretasi tersebut salah. Sebab ayat diatas berkaitan dengan seseorang yang berada dalam perjalanan dan melakukan sholat diatas kendaraan atau berkaitan dengan orang yang berjihat dalam menentukan arah kiblat.
  • 11. 11 November 2012 11Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I 2. Mengatasi keraguan ayat yang diduga mengandung pengertian umum. Menurut Asy-Syafii’’, pesan ini tidak bersifat umum (hasr). Untuk mengatasi kemungkinan adanya keraguan alat bantu Asbab An – Nuzul. Menurutnya, ayat ini diturunkan sehubungan dengan orang- orang kafir yang tidak mau memakan sesuatu, kecuali apa yang telah dihalalkan sendiri. Karena mengharamkan apa yang telah dihalalkan Alloh dan menghalalkan apa yang telah diharamkan Alloh merupakan kebiasaan orang-orang kafir, terutama orang yahudi. 3. Mengkhususkan hukum yang terkandung dalam Al-Quran, bagi ulama yang berpendapat bahwa yang menjadi pegangan adalah sebab yang bersifat khusus dan bukan lafadz yang bersifat khusus. Dengan demikian ayat ‘zihar’ dalam permulaan surat Al-Mujadalah (58), yang turun berkenaan dengan aus ibn samit yang menzihar istrinya (Khaulah binti Hakim Ibn Tsa’labah), hanya berlaku bagi kedua orang tersebut. Hakim zihar yang berlaku bagi selain kedua orang itu, ditentukan dengan jalan analogi (qiyas)
  • 12. 11 November 2012 12Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I 4. Mengidentifikasikan pelaku yang menyebabkan ayat Al-Quran turun. Umpamanya Aisyah Pernah menunjuk Abdur Ar- Rahman Ibn Abu Bakar sebab orang yang menyebabkan turunnya Ayat; “Dan orang yang mengatakan kepada orang tuanya “cis kamu berdua’’(Q.S Al-Ahqaf:17). Untuk meluruskan persoalan , ’Aisyah berkata kepada Marwan ; ’’Demi Allah Bukan Allah yang menyebabkan ayat ini turun. Dan aku sanggup untuk menyebutkan siapa orang yang sebenarnya.’’ 5. Memudahkan untuk menghafal dan memahami ayat, serta untuk memantapkan wahyu kedalam hati orang yang mendengarnya. Sebab, hubungan sebab akibat (musabab), hukum, peristiwa, dan pelaku, masa, dan tempat merupakan satu jalinan yang bisa mengingat hati.
  • 13. Asbab An –Nuzul adalah peristiwa yang terjadi pada zaman Rosulullah SAW. Oleh karena itu tidak ada jalan lain untuk mengetahuinya, selain berdasarkan periwayatan yang benar (naql-as-shahih) dari orang –orang yang melihat dan mendengar langsung tentang turunnya ayat Al-Quran.  Dengan demikian dalam periwayatan diperlukan kehati-hatian dalam periwayatan yang berkaitan dengan Asbab An–Nuzul. Untuk itu, dalam kitab Asbab An –Nuzul, Al –Wahidy menyatakan; ‫ﺸﺎﻫﺪﻮﺍﺍﻠﺘﻨﺰﻴﻞ‬ ‫ﻤﻤﻦ‬ ‫ﻮﺍﻠﺴﻤﺎﻉ‬ ‫ﺍﻴﺔ‬ ‫ﺍﻻﺒﺎﺍﻠﺮﻮ‬ ‫ﺍﻠﻜﺘﺎﺐ‬ ‫ﻨﺰﻞ‬ ‫ﺍﺴﺒﺎﺐ‬ ‫ﻔﻲ‬ ‫ﺍﻠﻘﻮﻞ‬ ‫ﻻﻴﺤﻞ‬ ‫ﻔﻰﺍﻠﻄﻠﺐ‬ ‫ﻮﺠﺜﻮﺍﻋﻦﻋﻠﻤﻬﺎﻮﺠﺪﻮ‬ ‫ﺍﻷﺴﺒﺎﺐ‬ ‫ﻮﻮﻘﻔﻮﺍﻋﻠﻰ‬ Artinya : “Pembicaraan Asbab An–Nuzul, tidak dibenarkan, kecuali dengan berdasarkan riwayat dan mendengar dari mereka yang secara langsung menyaksikan peristiwa nuzul, dan bersungguh-sungguh dalam mencarinya” 11 November 2012 13Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
  • 14. 11 November 2012 14Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I 1. Dilihat dari sudut pandang redaksi –redaksi yang Dipergunakan dalam Riwayat Asbab An –Nuzul  Ada dua jenis redaksi yang digunakan perawi dalam mengungkapkan riwayat Asbab An-Nuzzul, yaitu sharih (visionable/jelas) dan muhtamil (impossible/kemungkinan). a) Redaksi Sharih Redaksi sharih artinya riwayat yang sudah jelas menunjukan Asbab An –Nuzul, dan tidak mungkin pula menunjukan yang lainnya. Redaksi sharih apabila perawi mengatakan : ‫ﻫﺬﺍ‬ ‫ﺍﻻﻴﺔ‬ ‫ﻨﺰﻮﻝﻫﺬﻩ‬ ‫ﺴﺒﺐ‬.... Artinya : “Sebab turunnya ayat ini adalah …. Atau menggunakan kata “maka” (fa taqibiyah) setelah ia mengatakan peristiwa itu. Missal : ‫ﺤﺪﺚﻫﺬﺍ‬...‫ﻔﻨﺰﻟﺖﺍﻻﻴﺔ‬.... Atinya : “Telah terjadi…, maka turunlah ayat”.
  • 15. 11 November 2012 15Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I Contoh riwayat Asbab An–Nuzul yang menggunakan redaksi sharih adalah sebuah riwayat yang dibawakan oleh Jabir bahwa orang-oranng Yahudi berkata, “Apabila seorang suami mendatangi “qubul” istrinya dari belakang, anak yang lahir akan juling. Maka turunlah ayat;  ‫ﺸﺌﺘﻢ‬ ‫ﻔﺄﺘﻮﺍﺤﺮﺜﻜﺍﻨﻰ‬ ‫ﻜﻢ‬ ‫ﺤﺮﺚ‬ ‫ﻨﺴﺎﺀﻜﻢ‬﴿‫ﺍﻟﺒﻘﺮﺓ‬:٣٢٢﴾ Artinya; “Istri-istrimu adalah (seperti) tanah tempat kmu bercocok–tanam, maka datangilah tanah tempat bercocok tanam itu bagaimana saja kamu hendaki”. (Q.S AI-Baqarah: 223)”.
  • 16. 11 November 2012 16Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I b) Redaksi Muhtamilah Mengenai riwayat Asbab An–Nuzul menggunakan redaksi “muhtamilah”, Az- Zarkazy menuturkan dalam kitab Al–Burhan fi ‘Ulum Al-Quran :  ‫ﺍﺤﺪﻫﻢﺍﺬﻘﺎﻝ‬ ‫ﺍﻦ‬ ‫ﻮﺍﻟﺘﺎﺒﻌﻴﻦ‬ ‫ﺍﻟﺼﺤﺎﺒﺔ‬ ‫ﻤﻦﻋﺎﺪﺓ‬ ‫ﻘﺪﻋﺮﻒ‬:‫ﺍﻻﻴﺔ‬ ‫ﻨﺰﻠﺖﻫﺬﻩ‬  ‫ﻨﺰﻮﻠﻬﺎ‬ ‫ﻔﻲ‬ ‫ﻜﺎﻦﺍﻠﺴﺒﺐ‬ ‫ﻻﺍﻦﻫﺫﺍ‬ ‫ﻔﺈﻴﺮﻴﺪﺒﺬﻠﻚﺃﻨﻬﺎﺘﺘﻀﻤﻦﻫﺫﺍﻠﺤﻜﻢ‬ ‫ﻜﺬﺍ‬ ‫ﻔﻰ‬ Artinya: “Sebagaimana diketahui, telah terjadi kebiasaan para sahabat Nabi dan tabi’in, jika seorang diantara mereka berkata,’ayat ina daturunkan berkenaan dengan…’. Maka yang dimaksud adalah ayat itu mencakup ketentuan hukum tentang ini atau itu, dan bukan bermaksud menguraikan sebab turunnya ayat.
  • 17. 11 November 2012 17Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I Redaksi Riwayat Asbab An–Nuzul Pasti (Sharih) Tidak Pasti (Muhtamil) Skema 1 Redaksi Periwayatan Asbab An –Nuzul Asbab An–Nuzul hadzihi al ayat kadz … Hadatsa kadza … fanazalat al- ayat … Su’ila Rosululloh’an kadza … fanazat al ayat …. Nazalat hadzihi al-ayat fi kadza … Ahsabu hadzihi al-ayat nazalat fi kadza … Ma ahsabu hadzihi al-ayat nazalat illa fi kadza ..
  • 18. 11 November 2012 18Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I 2. Dilihat dari sudut pandang berbilang Asbab An-Nuzul untuk satu ayat atau berbilangnya ayat untuk Asbab An-Nuzul a) Berbilangnya Asbab An-Nuzul untuk satu ayat (Ta’addud As-sabab wa Nazil Al-wahid) Cara mengatasi variasi riwayat Asbab An-Nuzul dalam satu ayat sebagai berikut: 1) Tidak mempermasalahkan 2) Mengambil versi riwayat asbab an-nuzul yang mengguna- kan redaksi sharih 3) Mengambil fersi riwayat yang shoheh atau (valid)
  • 19. 11 November 2012 19Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I Riwayat yang dikeluarkan oleh Bukhori dan Tirmidi keduanya berstatus shoheh. Akan tetapi, manyoritas ulama lebih mendahulukan hadist Bukhori daripada hadist Tirmidi karena hadist Bukhori lebih unggul atau (rojih), sedangkan hadist Tirmidi tidak unggul atau marjuh. Alasan yang dikemukakan mereka adalah bahwa Ibnu Masngud menyaksikan kejadian sendiri di atas sedangkan Ibnu Abas hanya mendengarnya dari orang lain. 3) Melakukan studi kompromi (jama) Langkah ini dilakukan apabila kedua riwayat yang kontradiktif itu sama-sama memiliki status keshahihan hadist yang sederajat dan tidak mungkin dilakukan tarjih
  • 20. 11 November 2012 20Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I Variasi Periwayatan Asbab An–Nuzul Sisi Redaksi Sisi Kualitas Skema 2 Redaksi Periwayatan Asbab An –Nuzul  Muthamilah-Sharih  Muthamilah-Muthamilah  Sharih-Sharih  Muthamilah-Tidak Shahih  Shahih-Shahih  Tidak Shahih- Tidak Shahih
  • 21. Manyoritas ulama berpendapat bahwa yang harus menjadi pertimbangan adalah keumuman lafal dan bukannya kekhususan sebab (al-‘brah bi’umum al-lafzhi la bi khusus as-sabab). As suyuthi, memberikan alasan bahwa itulah yang dilakukan oleh para sahabat dan golongan lain. Ini bisa dibuktikan, antara lain ketika turun ayat zihar dalam kasus Salman Ibn Shakhar, ayat li’an dalam perkara Hilal Ibn Umayah, dan ayat qadzaf dalam kasus tuduhan terhadap ‘Aisyah, penyelesaian terhadap kasus-kasus tersebut ternyata juga diterapkan terhadap peristiwa lain yang serupa. Disisi lain, ada juga ulama yang berpendapat bahwa ungkapan satu lafazh Al-Quran harus dipandang dari segi kekhususan sebab bukan dari keumuman lafazh (al-‘ibrah bi khusus as-sabab la bi bi’umum al-lafazh). 11 November 2012 21Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
  • 22. Al-Quran bukanlah sebuah merupakan sebuah “buku” dalam pengertian umum, karena ia tidak pernah diformulasikan, tetapi diwahyukan secara berangsur-angsur kepada Nabi Muhammad SAW. Sejauh situasi-situasi menuntutnya. Al-Quran pun sangat menyadari kenyataan ini sebagai suatu yang akan menimbulkan keusilan di kalangan pembantahnya (Q.S.Al-Furqan [25]: 32). Seperti yang diyakini sampai sekarang, pewahyuan Al-qur’an secara total dalam sekali waktu secara sekaligus adalah suatu yang tidak mungkin, karena pada kenyataannya Al-Quran diturunkan sebagai petunjuk bagi kaum muslimin secara berangsur-angsur sesuai dengan kebutuhan-kebutuhan yang timbul. 11 November 2012 22Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
  • 23.  DEMIKIAN PRESENTASI INI KAMI BUAT ATAS NAMA SEMUA PENYUSUN BERHARAP SEMOGA SEMUA INI BERMANFAAT KHUSUSNYA BAGI KAMI SELAKU PENYUSUN DAN BAGI SEMUA PADA UMUMNYA.  TENTUNYA DALAM PENYUSUNAN PRESENTASI INI MASIH BANYAK KEKURANGAN SERTA KESALAHAN BAIK DALAM PENULISAN MAUPUN SUSUNANANYA, MAKA DARI ITU KAMI MOHON KRITIK DAN SARAN DARI SEMUA PIHAK.  Untuk kritik maupun saran bisa dikirim via SMS : 081903440326 a/n (Mustolih) atau via email :  SEBELUM KAMI AKHIRI, DENGAN RENDAH HATI KAMI MENGHATURKAN BANYAK TERIMA KASIH KEPADA SEMUA PIHAK YANG TELAH MEMBANTU DALAM PENYELESAIAN PRESENTASI INI TERLEBIH KEPADA Bp. MAHMUDIN, S.Pd.M.Ag. SELAKU DOSEN PEMBIMBING  SEKIAN DAN…… 11 November 2012 23Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I
  • 24. 11 November 2012 24Presentasi Ulumul Qur'an - SEMESTER I