SlideShare a Scribd company logo
1 of 45
Macam – macam ideologi dan
negara penganutnya
Muhammad Triyadi Adam
5214 16 004
Aku mengetahui semua
hal di dunia
Coba jelaskan apa itu
ideologi ?
Ideologi itu…
Apa itu Ideologi ?
Ideologi adalah suatu kumpulan gagasan,
ide-ide dasar, keyakinan serta
kepercayaan yang bersifat sistematis
dengan arah dan tujuan yang hendak
dicapai dalam kehidupan nasional suatu
bangsa dan negara.
Pengertian Ideologi
Macam–
macam
Ideologi
Komunism
e
Kapitalis
me
Pancasil
a
Liberalism
e
Sosialis
me
Konservatism
e
Fasism
e
Demokra
si
Kapitalisme
Kapitalisme (capitalism) berasal dari kata
kapital (capital), yang berarti modal. Modal
disini maksudnya adalah alat produksi,
seperti tanah dan uang. Jadi, arti kapitalisme
adalah ideologi di mana kekuasaan ada di
tangan kapital atau pemilik modal, sistem
ekonomi bebas tanpa batas yang didasarkan
pada keuntungan, di mana masyarakat
bersaing dalam batasan-batasan ini.
Kapitalisme
Menurut cara pandang kapitalisme, setiap
individu bukanlah bagian dari masyarakat,
tetapi merupakan suatu pihak yang harus
berjuang untuk kepentingan sendiri. Dalam
perjuangan ini, faktor penentunya adalah
produksi. Produsen unggul akan tetap
bertahan, dan produsen lemah akan
tersingkir.
Negara – negara yang menggunakan ideologi “
Kapitalisme”
PORTUGIS SPANYOLPERANCIS
AUSTRALIA BELANDA
Liberalism
e
Liberalisme atau Liberal adalah
sebuah ideologi, pandangan filsafat, dan
tradisi politik yang didasarkan pada
pemahaman bahwa kebebasan dan
persamaan hak adalah nilai politik yang
utama. Secara umum, liberalisme mencita-
citakan suatu masyarakat yang bebas,
dicirikan oleh kebebasan berpikir bagi para
individu.
Negara – negara yang menggunakan ideologi
“Liberalisme”
INGGRIS AMERIKA
SERIKAT
Sosialism
e
Sosialisme atau sosialis adalah paham
yang bertujuan membentuk negara
kemakmuran dengan usaha kolektif yang
produktif dan membatasi milik
perseorangan.
Sosialisme dapat mengacu ke beberapa hal
yang berhubungan dengan ideologi atau
kelompok ideologi, sistem ekonomi, dan
negara.
Negara – negara yang menggunakan ideologi
“Sosialisme”
VENEZUELA
Konservatism
e
Konservatisme merupakan paham politik yang ingin
mempertahankan tradisi dan stabilitas sosial, melestarikan
pranata yang sudah ada, menghendaki perkembangan setapak
demi setapak, serta menentang perubahan yang radikal.
Negara – negara yang menggunakan ideologi
“Konservatisme”
BULGARIA DENMARK SWEDIA
Pancasila
Ideologi Pancasila merupakan nilai-
nilai luhur budaya dan religius bangsa
Indonesia. Pancasila berkedudukan
sebagai dasar negara
dan ideologi negara. Jadi, Ideologi
pancasila adalah kumpulan nilai-nilai
atau norma yang berdasarkan sila-
silapancasila.
Negara – negara yang menggunakan ideologi
“Pancasila”
INDONESIA
Fasisme
Fasisme adalah ideologi yang
berdasarkan pada prinsip
kepemimpinan dengan otoritas
absolut di mana perintah
pemimpin dan kepatuhan
berlaku tanpa pengecualian.
Negara – negara yang menggunakan ideologi
“Fasisme”
JERMAN ITALIA
Demokrasi
Demokrasi artinya hukum untuk rakyat
oleh rakyat. kata ini merupakan himpunan
dari dua kata : demos yang berarti rakyat,
dan kratos berarti kekuasaan. Jadi artinya
kekuasaan ditangan rakyat. Sebenarnya
pemikiran untuk melibatkan rakyat dalam
kekuasaan sudah muncul sejak zaman
dahulu.
Negara – negara yang menggunakan ideologi
“Demokrasi”
NORWEGIA BELGIA ISRAEL
SINGAPURA
Komunisme
Komunisme adalah sebuah paham yang
menekankan kepemilikan bersama atas
alat-alat priduksi (tanah, tenaga kerja,
modal) yang bertujuan untuk tercapainya
masyarakat yang makmur, masyarakat
komunis tanpa kelas dan semua orang
sama.
Negara – negara yang menggunakan ideologi
“Komunisme”
LAOS KUBAVIETNAM
KOREA UTARA CINA
Ideologi Amerika Serikat
Ideologi Amerika Serikat
Amerika Serikat menganut Ideologi Liberalisme. Ajaran
liberalisme ortodoks sangat mewarnai pemikiran para
“The Fuonding Father” Amerika seperti :
Benjamin
Franklin
George Wythe Thomas
Jefferson
Patrick
Henry
Ideologi Amerika Serikat
Paham liberalisme menolak adanya pembatasan,
khususnya dari pemerintah dan agama.
Liberalisme menghendaki adanya, pertukaran
gagasan yang bebas, ekonomi pasar yang mendukung
usaha pribadi (private enterprise) yang relatif bebas, dan
suatu sistem pemerintahan yang transparan, dan
menolak adanya pembatasan terhadap pemilikan
individu.
Sistim Pemerintahan Amerika Serikat
Sistim Pemerintahan Amerika Serikat
Amerika Serikat merupakan
sebuah negara serikat/federal
berbentuk republik
beribukota di Washington
D.C. yang mempunyai 50
negara bagian.
Sistem pemerintahan yang dianut
Amerika Serikat adalah Sistem
Pemerintahan
Presidensial. Presiden Amerika
adalah kepala negara juga
sekaligus sebagai
kepala pemerintahan.
Sistim Pemerintahan Amerika Serikat
Di AmerikatTerdapat pemisahan kekuasaan yang jelas
antara legislatif, eksekutif, dan yudikatif yang
dinamakan “Separation of Power Teory” yang berasal dari
ajaran Trias Politika (Montesquieu)
kekuasaan dalam suatu negara dipisahkan menjadi 3
cabang kekuasaan :
LegislatifEksekutif Yudikatif
Sistim Pemerintahan Amerika Serikat
Eksekutif Kekuasaan yang melaksanakan Undang-
Undang
Kekuasaan eksekutif
dipengang oleh Presiden yg
dipilih oleh masyrakyat.
Presiden menduduki jabatan
sebagai kepala pemerintahan
dan kepala negara.
Presiden dan wapres dipilih melalui
pemilihan umum, jadi tidak memberikan
pertanggungjawaban kepada Kongres
namun jika presiden dinyatakan melakukan
pelanggran & kejahatan yaitu kegiatan
melawan negara atau hukum maka
presiden dapat dipecat/dimakzulkan
(impeachment).
Sistim Pemerintahan Amerika Serikat
Kekuasaan yang menyusun/membuat Undang-
Undang
Yudikatif
Kekuasaan legislatif berada
pada parlemen atau disebut
Konggres (congress).
Konggres terdiri atas dua
kamar, yakni Senat & House of
Representatif.
Anggota Senat (perwakilan dari
negara bagian) perwakilan tiap tiap
negara bagian masing-masing dua
orang jadi jumlahnya ada 100
senator. Sedangkan House of
Representatif (Dewan Perwakilan
Rakyat) ditentukan berdasarkan
jumlah penduduk.
Sistim Pemerintahan Amerika Serikat
Kekuasaan yang mengawasi pelaksanaan UU dan
memberikan sanksi bagi pelanggar UU.
Legislatif
Kekuasaan lembaga yudikatif ini dimaksudkan agar
terwujudnya check and balance sehingga tidak ada
kekuasaan yang terlalu dominan. Kekuasaan yudikatif
ada di tangan Mahkamah Agung (Supreme of Court)
yang bebas dan merdeka dan tidak dapat dipengaruhi
oleh kekuasaan yang lainnya.
Ideologi Cina
IO
Ideologi Cina
Komunisme sebagai ideologi negara
dipertahankan tetapi secara ekonomi,
mereka berekonomi sangat kapitalis.
Komunisme dipertahankan bertujuan
untuk mengontrol rakyatnya sehingga
politik tidak bergejolak dan
pertumbuhan ekonomi meningkat.
Menjadi komunis tidak berarti ateis. Marx
memang seorang ateis, tetapi Marx tidak
secara khusus membahas agama karena
masalah masyarakat yang mendasar
(suprastruktur) adalah ekonomi. Ekonomilah
yang menentukan berbagai hal dalam
masyarakat (infrastruktur) seperti politik,
agama dll, Kritik Marx terhadap agama
(agama adalah opium masyarakat) lebih
kepada kritik terhadap perilaku pendeta yang
kekuasaannya begitu besar pada saat itu
(kekuasaan pemerintah dan kekuasaan Tuhan
berada di satu tangan: pendeta).
IO
Sistem Pemerintahan Cina
IO
Sistim Pemerintahan Cina
Sistem Pemerintahan:
Parlementer Sistem Partai
Tunggal.
Bentuk pemerintahan adalah
republik dengan sistem
demokrasi komunis.
Presiden dipilih oleh Kongres
Rakyat Nasional untuk masa
jabatan 5 tahun (biasanya
merangkap sebagai Ketua
Partai). Sedangkan untuk
jabatan Perdana menteri
(Sekretaris Jenderal Partai)
diusulkan oleh presiden
dengan persetujuan Kongres
Rakyat Nasional.
Menggunakan sistem
unikameral, yaitu Kongres
Rakyat Nasional. Anggotanya
merupakan perwakilan dari
wilayah, daerah, kota dan
provinsi untuk masa jabatan
5 tahun. Badan ini memiliki
kekuasaan penting di Cina
dengan anggotanya dari
orang-orang partai komunis.
IO
Sistim Pemerintahan Cina
Lembaga negara tertinggi
adalah Konggres Rakyat
Nasional yang bertindak
sebagai badan legislatif
(biasanya didominasi oleh
Partai Komunis Cina
Kekuasaan yudikatif (Badan
kehakiman) terdiri atas
Supreme Peoples Court,
Local Peoples Courts dan
Special Peoples Courts.
Kekuasaan yudikatif
dijalankan secara bertingkat
dengan kaku oleh Pengadilan
Rakyat di bawah pimpinan
Mahkamah Agung Rakyat.
IdeologiSingapura
Ideologi Singapura
Tesis yang popular ini dikemukakan oleh
Lipset (1973). Lipset, ahli sosiologi politik
yang tersohor, walau bagaimanapun melihat
hubungan pembangunan ekonomi dan
demokrasi berpandukan pengalaman
masyarakat maju Barat yang homogen yang
latarbelakang sejarah masyarakatnya jauh
berbeza dari masyarakat membangun
seperti Asia Tenggara.
Ideologi Singapura adalah Demokrasi, dalam
hal ini dilihat dari pembangunan ekonomi
yang turut dikaitkan dengan tahap
pendemokrasian dalam ertikata ekonomi
yang lebih maju turut menyumbang kepada
peningkatan tahap demokrasi yang
diamalkan oleh sesebuah negara.
IO
Sistem Pemerintahan Singapura
Sistem Pemerintahan
Singapura
Politik singapura
Meskipun menguasai dalam setaip kegiatan, pemerintahan
singapura bebas korupsi. Negara satu ini sudah terkenal
sebagai negara paling anti dengan korupsi di benua asia
dan termasuk negara terbersih ke 10 di dunia. Hal ini
disebabkan oleh keefektifan pemerintahan dalam
menjalankan setiap kegaiatan.
Sistem Pemerintahan
Singapura
Eksekutif
Eksekutif dipegang penuh oleh kabinet dan bertanggung
jawab di parlemen. Kabinet ini terdiri atas beberapa anggota
parlemen yang langsung dipimpin perdana menteri sekaligus
sebagai kepala pemerintahan. Kabinet yang ada di singapura
menggunakan cara kolektif untuk mengambil suatu
keputusan yang berkaitan dengan pemerintahan.
Sistem Pemerintahan
Singapura
Legislatif
Legislatif dipegang penuh oleh presiden sekaligus
sebagai kepala negara dengan jabatan 5 tahun. Setiap
ada rancangan yang berkaitan dengan pemerintahan di
singapura menggunakan sistem step by step yang
memberikan hasil maksimal dan tidak ada perseteruan
satu sama lain.
Sistem Pemerintahan
Singapura
Konstitusi
Untuk konstitusi negara singapura merupakan
hukum tertinggi dan tidak dapat diubah tanpa
ada dukungan dari sebagaian besar anggota
parlemen.
Sistem Pemerintahan
Singapura
Yudikatif
Untuk kekuasan yudikatif di singapura
dipegang penuh mahkamah agung dan
beberapa pengadilan konstitusi singapura.
Untuk mahkamah agung dan pengadilan
sendiri dibagi beberapa opsi yang nantinya
memberikan suatu keputusan ketika ada
masalah dan konflik terjadi.
TERIMA KASIH
Komunism
e
Kapitalis
me
Pancasil
a
Liberalism
e
Sosialis
me
Konservatism
e
Fasism
e
Demokra
si

More Related Content

What's hot

Ppkn tendri
Ppkn tendriPpkn tendri
Ppkn tendrireskaka
 
Paham-Paham Baru
Paham-Paham BaruPaham-Paham Baru
Paham-Paham Baruleohggi
 
8 ideologi politik
8  ideologi politik8  ideologi politik
8 ideologi politikNur Az
 
BAGAIMANA HAKIKAT, INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKA...
BAGAIMANA HAKIKAT, INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKA...BAGAIMANA HAKIKAT, INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKA...
BAGAIMANA HAKIKAT, INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKA...Eny Ardhika Putri
 
Makalah ideologi-komunis1
Makalah ideologi-komunis1Makalah ideologi-komunis1
Makalah ideologi-komunis1rizki indah
 
2 politik & negara
2  politik & negara2  politik & negara
2 politik & negaraNur Az
 
Nasionalisme, Liberalisme, dan Sosialisme
Nasionalisme, Liberalisme, dan SosialismeNasionalisme, Liberalisme, dan Sosialisme
Nasionalisme, Liberalisme, dan SosialismeFitri Nurullita
 
Perbedaan Ideologi Pancasila, Liberalisme, Komunisme, dan Kapitalisme
Perbedaan Ideologi Pancasila, Liberalisme, Komunisme, dan KapitalismePerbedaan Ideologi Pancasila, Liberalisme, Komunisme, dan Kapitalisme
Perbedaan Ideologi Pancasila, Liberalisme, Komunisme, dan KapitalismeRajabul Gufron
 
Ideologi ideologi politik
Ideologi ideologi politikIdeologi ideologi politik
Ideologi ideologi politikdinnianggra
 
Makna ideologi secara umum
Makna ideologi secara umumMakna ideologi secara umum
Makna ideologi secara umumtiaraulia20
 
DEMOKRASI dan DEMOKRASI INDONESIA
DEMOKRASI dan DEMOKRASI INDONESIADEMOKRASI dan DEMOKRASI INDONESIA
DEMOKRASI dan DEMOKRASI INDONESIAdionteguhpratomo
 
Bab vi demokrasi ps hasil
Bab vi demokrasi ps hasilBab vi demokrasi ps hasil
Bab vi demokrasi ps hasilEdi Ison
 
Teori demokrasi
Teori demokrasiTeori demokrasi
Teori demokrasiMeehawk
 
Hub dasar negara dan konstitusi
Hub dasar negara dan konstitusiHub dasar negara dan konstitusi
Hub dasar negara dan konstitusihayui
 
Perbandingan Ideologi Pancasila dengan Ideologi-Ideologi Dunia
Perbandingan Ideologi Pancasila dengan Ideologi-Ideologi DuniaPerbandingan Ideologi Pancasila dengan Ideologi-Ideologi Dunia
Perbandingan Ideologi Pancasila dengan Ideologi-Ideologi DuniaRajabul Gufron
 
Bab iii konsep bangsa dan negara
Bab iii konsep bangsa dan negaraBab iii konsep bangsa dan negara
Bab iii konsep bangsa dan negaranafisa Kim M
 
pancasila diantara ideologi dunia
pancasila diantara ideologi duniapancasila diantara ideologi dunia
pancasila diantara ideologi duniarizka_pratiwi
 
Pancasila Sebagai Ideologi
Pancasila Sebagai IdeologiPancasila Sebagai Ideologi
Pancasila Sebagai IdeologiMuhammad Ridwan
 

What's hot (20)

Ideologi politik
Ideologi politikIdeologi politik
Ideologi politik
 
Ppkn tendri
Ppkn tendriPpkn tendri
Ppkn tendri
 
Paham-Paham Baru
Paham-Paham BaruPaham-Paham Baru
Paham-Paham Baru
 
8 ideologi politik
8  ideologi politik8  ideologi politik
8 ideologi politik
 
BAGAIMANA HAKIKAT, INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKA...
BAGAIMANA HAKIKAT, INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKA...BAGAIMANA HAKIKAT, INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKA...
BAGAIMANA HAKIKAT, INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKA...
 
Makalah ideologi-komunis1
Makalah ideologi-komunis1Makalah ideologi-komunis1
Makalah ideologi-komunis1
 
2 politik & negara
2  politik & negara2  politik & negara
2 politik & negara
 
Nasionalisme, Liberalisme, dan Sosialisme
Nasionalisme, Liberalisme, dan SosialismeNasionalisme, Liberalisme, dan Sosialisme
Nasionalisme, Liberalisme, dan Sosialisme
 
Perbedaan Ideologi Pancasila, Liberalisme, Komunisme, dan Kapitalisme
Perbedaan Ideologi Pancasila, Liberalisme, Komunisme, dan KapitalismePerbedaan Ideologi Pancasila, Liberalisme, Komunisme, dan Kapitalisme
Perbedaan Ideologi Pancasila, Liberalisme, Komunisme, dan Kapitalisme
 
Ideologi ideologi politik
Ideologi ideologi politikIdeologi ideologi politik
Ideologi ideologi politik
 
Makna ideologi secara umum
Makna ideologi secara umumMakna ideologi secara umum
Makna ideologi secara umum
 
DEMOKRASI dan DEMOKRASI INDONESIA
DEMOKRASI dan DEMOKRASI INDONESIADEMOKRASI dan DEMOKRASI INDONESIA
DEMOKRASI dan DEMOKRASI INDONESIA
 
Bab vi demokrasi ps hasil
Bab vi demokrasi ps hasilBab vi demokrasi ps hasil
Bab vi demokrasi ps hasil
 
Teori demokrasi
Teori demokrasiTeori demokrasi
Teori demokrasi
 
Hub dasar negara dan konstitusi
Hub dasar negara dan konstitusiHub dasar negara dan konstitusi
Hub dasar negara dan konstitusi
 
Perbandingan Ideologi Pancasila dengan Ideologi-Ideologi Dunia
Perbandingan Ideologi Pancasila dengan Ideologi-Ideologi DuniaPerbandingan Ideologi Pancasila dengan Ideologi-Ideologi Dunia
Perbandingan Ideologi Pancasila dengan Ideologi-Ideologi Dunia
 
Bab iii konsep bangsa dan negara
Bab iii konsep bangsa dan negaraBab iii konsep bangsa dan negara
Bab iii konsep bangsa dan negara
 
pancasila diantara ideologi dunia
pancasila diantara ideologi duniapancasila diantara ideologi dunia
pancasila diantara ideologi dunia
 
Makalah demokrasi pancasila
Makalah demokrasi pancasilaMakalah demokrasi pancasila
Makalah demokrasi pancasila
 
Pancasila Sebagai Ideologi
Pancasila Sebagai IdeologiPancasila Sebagai Ideologi
Pancasila Sebagai Ideologi
 

Viewers also liked

Viewers also liked (18)

Kisi kisi Soal UTS Hukum Bisnis
Kisi kisi Soal UTS Hukum BisnisKisi kisi Soal UTS Hukum Bisnis
Kisi kisi Soal UTS Hukum Bisnis
 
Kisi - kisi soal UTS Pendidikan Pancasila
Kisi - kisi soal UTS Pendidikan PancasilaKisi - kisi soal UTS Pendidikan Pancasila
Kisi - kisi soal UTS Pendidikan Pancasila
 
HAKI
HAKIHAKI
HAKI
 
Badan usaha dalam perekonomian
Badan usaha dalam perekonomianBadan usaha dalam perekonomian
Badan usaha dalam perekonomian
 
Pengantar
Pengantar Pengantar
Pengantar
 
Hukum perjanjian
Hukum perjanjianHukum perjanjian
Hukum perjanjian
 
Perumusan Pancasila
Perumusan PancasilaPerumusan Pancasila
Perumusan Pancasila
 
Pengantar hukum
Pengantar hukumPengantar hukum
Pengantar hukum
 
CSR
CSRCSR
CSR
 
Pancasila sebagai Paradigma Pembangunan
Pancasila sebagai Paradigma PembangunanPancasila sebagai Paradigma Pembangunan
Pancasila sebagai Paradigma Pembangunan
 
Pancasila sebagai Sistem Nilai
Pancasila sebagai Sistem NilaiPancasila sebagai Sistem Nilai
Pancasila sebagai Sistem Nilai
 
Warga Negara dan Pewarganegaraan
Warga Negara dan PewarganegaraanWarga Negara dan Pewarganegaraan
Warga Negara dan Pewarganegaraan
 
Filsafat Pancasila
Filsafat PancasilaFilsafat Pancasila
Filsafat Pancasila
 
Pengantar
Pengantar Pengantar
Pengantar
 
Identitas Nasional
Identitas NasionalIdentitas Nasional
Identitas Nasional
 
Toimintakulttuurin muutos ohjauksessa;: digitaalisuuden mahdollisuudet ja haa...
Toimintakulttuurin muutos ohjauksessa;: digitaalisuuden mahdollisuudet ja haa...Toimintakulttuurin muutos ohjauksessa;: digitaalisuuden mahdollisuudet ja haa...
Toimintakulttuurin muutos ohjauksessa;: digitaalisuuden mahdollisuudet ja haa...
 
Irene Porras Vega
Irene Porras VegaIrene Porras Vega
Irene Porras Vega
 
Oι πλανήτες
Oι πλανήτεςOι πλανήτες
Oι πλανήτες
 

Similar to Muhammad Triyadi Adam

ppt ppkn HAKIKAT,INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKAN ...
ppt ppkn HAKIKAT,INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKAN ...ppt ppkn HAKIKAT,INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKAN ...
ppt ppkn HAKIKAT,INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKAN ...AnnisaNurkholijah
 
Makalah Bentuk Republk, berdasarkan Pancasila, dan kedaulatan negara
Makalah Bentuk Republk, berdasarkan Pancasila, dan kedaulatan negaraMakalah Bentuk Republk, berdasarkan Pancasila, dan kedaulatan negara
Makalah Bentuk Republk, berdasarkan Pancasila, dan kedaulatan negaraMuhammad Agung
 
Presentasi kelompok 1 kewarganegaraan
Presentasi kelompok 1 kewarganegaraanPresentasi kelompok 1 kewarganegaraan
Presentasi kelompok 1 kewarganegaraanWinny Anjani
 
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunia
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di DuniaSejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunia
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunianorma 28
 
Bentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.doc
Bentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.docBentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.doc
Bentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.docEmir Harahap
 
Demokrasi di indonesia pasca reformasi adalah demokrasi
Demokrasi di indonesia pasca reformasi adalah demokrasiDemokrasi di indonesia pasca reformasi adalah demokrasi
Demokrasi di indonesia pasca reformasi adalah demokrasiAriz Frends
 
PPT Kelompok 4.ppt
PPT Kelompok 4.pptPPT Kelompok 4.ppt
PPT Kelompok 4.pptMathisMe1
 
Pertemuan 07 kn (1).pptx
Pertemuan 07 kn (1).pptxPertemuan 07 kn (1).pptx
Pertemuan 07 kn (1).pptxAchmadReza27
 
pengertian demokrasi + pancasila
pengertian demokrasi + pancasilapengertian demokrasi + pancasila
pengertian demokrasi + pancasilaamuharis
 
Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...
Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...
Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...Usman Abdul Halim
 
PPT_PEMBELAJARAN DEMOKRASI PANCASILA pptx
PPT_PEMBELAJARAN DEMOKRASI PANCASILA pptxPPT_PEMBELAJARAN DEMOKRASI PANCASILA pptx
PPT_PEMBELAJARAN DEMOKRASI PANCASILA pptxrosspd25
 

Similar to Muhammad Triyadi Adam (20)

Demokrasi indonesia
Demokrasi indonesiaDemokrasi indonesia
Demokrasi indonesia
 
Paper Demokrasi
Paper DemokrasiPaper Demokrasi
Paper Demokrasi
 
Makalalah demokrasi pancasila
Makalalah  demokrasi pancasilaMakalalah  demokrasi pancasila
Makalalah demokrasi pancasila
 
ppt ppkn HAKIKAT,INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKAN ...
ppt ppkn HAKIKAT,INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKAN ...ppt ppkn HAKIKAT,INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKAN ...
ppt ppkn HAKIKAT,INSTRUMENTASI, DAN PRAKSIS DEMOKRASI INDONESIA BERLANDASKAN ...
 
Babi 5~1
Babi 5~1Babi 5~1
Babi 5~1
 
Makalah Bentuk Republk, berdasarkan Pancasila, dan kedaulatan negara
Makalah Bentuk Republk, berdasarkan Pancasila, dan kedaulatan negaraMakalah Bentuk Republk, berdasarkan Pancasila, dan kedaulatan negara
Makalah Bentuk Republk, berdasarkan Pancasila, dan kedaulatan negara
 
001. demokrasi
001. demokrasi001. demokrasi
001. demokrasi
 
Kwn bab 4
Kwn bab 4Kwn bab 4
Kwn bab 4
 
Presentasi kelompok 1 kewarganegaraan
Presentasi kelompok 1 kewarganegaraanPresentasi kelompok 1 kewarganegaraan
Presentasi kelompok 1 kewarganegaraan
 
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunia
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di DuniaSejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunia
Sejarah Perumusan Macam-macam Ideologi di Dunia
 
Bentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.doc
Bentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.docBentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.doc
Bentuk,macam,dan prinsip Demokrasi (BAB 2) Kelas XI.doc
 
Demokrasi (paisal)
Demokrasi (paisal)Demokrasi (paisal)
Demokrasi (paisal)
 
Demokrasi indonesia
Demokrasi indonesiaDemokrasi indonesia
Demokrasi indonesia
 
Demokrasi di indonesia pasca reformasi adalah demokrasi
Demokrasi di indonesia pasca reformasi adalah demokrasiDemokrasi di indonesia pasca reformasi adalah demokrasi
Demokrasi di indonesia pasca reformasi adalah demokrasi
 
PENGERTIAN DEMOKRASI.pptx
PENGERTIAN DEMOKRASI.pptxPENGERTIAN DEMOKRASI.pptx
PENGERTIAN DEMOKRASI.pptx
 
PPT Kelompok 4.ppt
PPT Kelompok 4.pptPPT Kelompok 4.ppt
PPT Kelompok 4.ppt
 
Pertemuan 07 kn (1).pptx
Pertemuan 07 kn (1).pptxPertemuan 07 kn (1).pptx
Pertemuan 07 kn (1).pptx
 
pengertian demokrasi + pancasila
pengertian demokrasi + pancasilapengertian demokrasi + pancasila
pengertian demokrasi + pancasila
 
Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...
Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...
Menelusuri dinamika demokrasi dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan b...
 
PPT_PEMBELAJARAN DEMOKRASI PANCASILA pptx
PPT_PEMBELAJARAN DEMOKRASI PANCASILA pptxPPT_PEMBELAJARAN DEMOKRASI PANCASILA pptx
PPT_PEMBELAJARAN DEMOKRASI PANCASILA pptx
 

More from dionteguhpratomo

More from dionteguhpratomo (10)

Hak Asasi Manusia (Human Rights)
Hak Asasi Manusia (Human Rights)Hak Asasi Manusia (Human Rights)
Hak Asasi Manusia (Human Rights)
 
Negara Hukum Indonesia
Negara Hukum IndonesiaNegara Hukum Indonesia
Negara Hukum Indonesia
 
Alternatif penyelesaian sengketa
Alternatif penyelesaian sengketaAlternatif penyelesaian sengketa
Alternatif penyelesaian sengketa
 
Kerjasama ekonomi internasional
Kerjasama ekonomi internasionalKerjasama ekonomi internasional
Kerjasama ekonomi internasional
 
KEPAILITAN atau PAILIT
KEPAILITAN atau PAILITKEPAILITAN atau PAILIT
KEPAILITAN atau PAILIT
 
Perlindungan konsumen
Perlindungan konsumenPerlindungan konsumen
Perlindungan konsumen
 
Asuransi
AsuransiAsuransi
Asuransi
 
Waralaba (FRANCHISE)
Waralaba (FRANCHISE)Waralaba (FRANCHISE)
Waralaba (FRANCHISE)
 
Kartu plastik
Kartu plastikKartu plastik
Kartu plastik
 
World Trade Organisation (WTO)
World Trade Organisation (WTO)World Trade Organisation (WTO)
World Trade Organisation (WTO)
 

Recently uploaded

PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptYanseBetnaArte
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 

Recently uploaded (20)

PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 

Muhammad Triyadi Adam

  • 1. Macam – macam ideologi dan negara penganutnya Muhammad Triyadi Adam 5214 16 004
  • 2. Aku mengetahui semua hal di dunia Coba jelaskan apa itu ideologi ? Ideologi itu…
  • 4. Ideologi adalah suatu kumpulan gagasan, ide-ide dasar, keyakinan serta kepercayaan yang bersifat sistematis dengan arah dan tujuan yang hendak dicapai dalam kehidupan nasional suatu bangsa dan negara. Pengertian Ideologi
  • 6. Kapitalisme Kapitalisme (capitalism) berasal dari kata kapital (capital), yang berarti modal. Modal disini maksudnya adalah alat produksi, seperti tanah dan uang. Jadi, arti kapitalisme adalah ideologi di mana kekuasaan ada di tangan kapital atau pemilik modal, sistem ekonomi bebas tanpa batas yang didasarkan pada keuntungan, di mana masyarakat bersaing dalam batasan-batasan ini.
  • 7. Kapitalisme Menurut cara pandang kapitalisme, setiap individu bukanlah bagian dari masyarakat, tetapi merupakan suatu pihak yang harus berjuang untuk kepentingan sendiri. Dalam perjuangan ini, faktor penentunya adalah produksi. Produsen unggul akan tetap bertahan, dan produsen lemah akan tersingkir.
  • 8. Negara – negara yang menggunakan ideologi “ Kapitalisme” PORTUGIS SPANYOLPERANCIS AUSTRALIA BELANDA
  • 9. Liberalism e Liberalisme atau Liberal adalah sebuah ideologi, pandangan filsafat, dan tradisi politik yang didasarkan pada pemahaman bahwa kebebasan dan persamaan hak adalah nilai politik yang utama. Secara umum, liberalisme mencita- citakan suatu masyarakat yang bebas, dicirikan oleh kebebasan berpikir bagi para individu.
  • 10. Negara – negara yang menggunakan ideologi “Liberalisme” INGGRIS AMERIKA SERIKAT
  • 11. Sosialism e Sosialisme atau sosialis adalah paham yang bertujuan membentuk negara kemakmuran dengan usaha kolektif yang produktif dan membatasi milik perseorangan. Sosialisme dapat mengacu ke beberapa hal yang berhubungan dengan ideologi atau kelompok ideologi, sistem ekonomi, dan negara.
  • 12. Negara – negara yang menggunakan ideologi “Sosialisme” VENEZUELA
  • 13. Konservatism e Konservatisme merupakan paham politik yang ingin mempertahankan tradisi dan stabilitas sosial, melestarikan pranata yang sudah ada, menghendaki perkembangan setapak demi setapak, serta menentang perubahan yang radikal.
  • 14. Negara – negara yang menggunakan ideologi “Konservatisme” BULGARIA DENMARK SWEDIA
  • 15. Pancasila Ideologi Pancasila merupakan nilai- nilai luhur budaya dan religius bangsa Indonesia. Pancasila berkedudukan sebagai dasar negara dan ideologi negara. Jadi, Ideologi pancasila adalah kumpulan nilai-nilai atau norma yang berdasarkan sila- silapancasila.
  • 16. Negara – negara yang menggunakan ideologi “Pancasila” INDONESIA
  • 17. Fasisme Fasisme adalah ideologi yang berdasarkan pada prinsip kepemimpinan dengan otoritas absolut di mana perintah pemimpin dan kepatuhan berlaku tanpa pengecualian.
  • 18. Negara – negara yang menggunakan ideologi “Fasisme” JERMAN ITALIA
  • 19. Demokrasi Demokrasi artinya hukum untuk rakyat oleh rakyat. kata ini merupakan himpunan dari dua kata : demos yang berarti rakyat, dan kratos berarti kekuasaan. Jadi artinya kekuasaan ditangan rakyat. Sebenarnya pemikiran untuk melibatkan rakyat dalam kekuasaan sudah muncul sejak zaman dahulu.
  • 20. Negara – negara yang menggunakan ideologi “Demokrasi” NORWEGIA BELGIA ISRAEL SINGAPURA
  • 21. Komunisme Komunisme adalah sebuah paham yang menekankan kepemilikan bersama atas alat-alat priduksi (tanah, tenaga kerja, modal) yang bertujuan untuk tercapainya masyarakat yang makmur, masyarakat komunis tanpa kelas dan semua orang sama.
  • 22. Negara – negara yang menggunakan ideologi “Komunisme” LAOS KUBAVIETNAM KOREA UTARA CINA
  • 24. Ideologi Amerika Serikat Amerika Serikat menganut Ideologi Liberalisme. Ajaran liberalisme ortodoks sangat mewarnai pemikiran para “The Fuonding Father” Amerika seperti : Benjamin Franklin George Wythe Thomas Jefferson Patrick Henry
  • 25. Ideologi Amerika Serikat Paham liberalisme menolak adanya pembatasan, khususnya dari pemerintah dan agama. Liberalisme menghendaki adanya, pertukaran gagasan yang bebas, ekonomi pasar yang mendukung usaha pribadi (private enterprise) yang relatif bebas, dan suatu sistem pemerintahan yang transparan, dan menolak adanya pembatasan terhadap pemilikan individu.
  • 27. Sistim Pemerintahan Amerika Serikat Amerika Serikat merupakan sebuah negara serikat/federal berbentuk republik beribukota di Washington D.C. yang mempunyai 50 negara bagian. Sistem pemerintahan yang dianut Amerika Serikat adalah Sistem Pemerintahan Presidensial. Presiden Amerika adalah kepala negara juga sekaligus sebagai kepala pemerintahan.
  • 28. Sistim Pemerintahan Amerika Serikat Di AmerikatTerdapat pemisahan kekuasaan yang jelas antara legislatif, eksekutif, dan yudikatif yang dinamakan “Separation of Power Teory” yang berasal dari ajaran Trias Politika (Montesquieu) kekuasaan dalam suatu negara dipisahkan menjadi 3 cabang kekuasaan : LegislatifEksekutif Yudikatif
  • 29. Sistim Pemerintahan Amerika Serikat Eksekutif Kekuasaan yang melaksanakan Undang- Undang Kekuasaan eksekutif dipengang oleh Presiden yg dipilih oleh masyrakyat. Presiden menduduki jabatan sebagai kepala pemerintahan dan kepala negara. Presiden dan wapres dipilih melalui pemilihan umum, jadi tidak memberikan pertanggungjawaban kepada Kongres namun jika presiden dinyatakan melakukan pelanggran & kejahatan yaitu kegiatan melawan negara atau hukum maka presiden dapat dipecat/dimakzulkan (impeachment).
  • 30. Sistim Pemerintahan Amerika Serikat Kekuasaan yang menyusun/membuat Undang- Undang Yudikatif Kekuasaan legislatif berada pada parlemen atau disebut Konggres (congress). Konggres terdiri atas dua kamar, yakni Senat & House of Representatif. Anggota Senat (perwakilan dari negara bagian) perwakilan tiap tiap negara bagian masing-masing dua orang jadi jumlahnya ada 100 senator. Sedangkan House of Representatif (Dewan Perwakilan Rakyat) ditentukan berdasarkan jumlah penduduk.
  • 31. Sistim Pemerintahan Amerika Serikat Kekuasaan yang mengawasi pelaksanaan UU dan memberikan sanksi bagi pelanggar UU. Legislatif Kekuasaan lembaga yudikatif ini dimaksudkan agar terwujudnya check and balance sehingga tidak ada kekuasaan yang terlalu dominan. Kekuasaan yudikatif ada di tangan Mahkamah Agung (Supreme of Court) yang bebas dan merdeka dan tidak dapat dipengaruhi oleh kekuasaan yang lainnya.
  • 33. IO Ideologi Cina Komunisme sebagai ideologi negara dipertahankan tetapi secara ekonomi, mereka berekonomi sangat kapitalis. Komunisme dipertahankan bertujuan untuk mengontrol rakyatnya sehingga politik tidak bergejolak dan pertumbuhan ekonomi meningkat. Menjadi komunis tidak berarti ateis. Marx memang seorang ateis, tetapi Marx tidak secara khusus membahas agama karena masalah masyarakat yang mendasar (suprastruktur) adalah ekonomi. Ekonomilah yang menentukan berbagai hal dalam masyarakat (infrastruktur) seperti politik, agama dll, Kritik Marx terhadap agama (agama adalah opium masyarakat) lebih kepada kritik terhadap perilaku pendeta yang kekuasaannya begitu besar pada saat itu (kekuasaan pemerintah dan kekuasaan Tuhan berada di satu tangan: pendeta).
  • 35. IO Sistim Pemerintahan Cina Sistem Pemerintahan: Parlementer Sistem Partai Tunggal. Bentuk pemerintahan adalah republik dengan sistem demokrasi komunis. Presiden dipilih oleh Kongres Rakyat Nasional untuk masa jabatan 5 tahun (biasanya merangkap sebagai Ketua Partai). Sedangkan untuk jabatan Perdana menteri (Sekretaris Jenderal Partai) diusulkan oleh presiden dengan persetujuan Kongres Rakyat Nasional. Menggunakan sistem unikameral, yaitu Kongres Rakyat Nasional. Anggotanya merupakan perwakilan dari wilayah, daerah, kota dan provinsi untuk masa jabatan 5 tahun. Badan ini memiliki kekuasaan penting di Cina dengan anggotanya dari orang-orang partai komunis.
  • 36. IO Sistim Pemerintahan Cina Lembaga negara tertinggi adalah Konggres Rakyat Nasional yang bertindak sebagai badan legislatif (biasanya didominasi oleh Partai Komunis Cina Kekuasaan yudikatif (Badan kehakiman) terdiri atas Supreme Peoples Court, Local Peoples Courts dan Special Peoples Courts. Kekuasaan yudikatif dijalankan secara bertingkat dengan kaku oleh Pengadilan Rakyat di bawah pimpinan Mahkamah Agung Rakyat.
  • 38. Ideologi Singapura Tesis yang popular ini dikemukakan oleh Lipset (1973). Lipset, ahli sosiologi politik yang tersohor, walau bagaimanapun melihat hubungan pembangunan ekonomi dan demokrasi berpandukan pengalaman masyarakat maju Barat yang homogen yang latarbelakang sejarah masyarakatnya jauh berbeza dari masyarakat membangun seperti Asia Tenggara. Ideologi Singapura adalah Demokrasi, dalam hal ini dilihat dari pembangunan ekonomi yang turut dikaitkan dengan tahap pendemokrasian dalam ertikata ekonomi yang lebih maju turut menyumbang kepada peningkatan tahap demokrasi yang diamalkan oleh sesebuah negara.
  • 40. Sistem Pemerintahan Singapura Politik singapura Meskipun menguasai dalam setaip kegiatan, pemerintahan singapura bebas korupsi. Negara satu ini sudah terkenal sebagai negara paling anti dengan korupsi di benua asia dan termasuk negara terbersih ke 10 di dunia. Hal ini disebabkan oleh keefektifan pemerintahan dalam menjalankan setiap kegaiatan.
  • 41. Sistem Pemerintahan Singapura Eksekutif Eksekutif dipegang penuh oleh kabinet dan bertanggung jawab di parlemen. Kabinet ini terdiri atas beberapa anggota parlemen yang langsung dipimpin perdana menteri sekaligus sebagai kepala pemerintahan. Kabinet yang ada di singapura menggunakan cara kolektif untuk mengambil suatu keputusan yang berkaitan dengan pemerintahan.
  • 42. Sistem Pemerintahan Singapura Legislatif Legislatif dipegang penuh oleh presiden sekaligus sebagai kepala negara dengan jabatan 5 tahun. Setiap ada rancangan yang berkaitan dengan pemerintahan di singapura menggunakan sistem step by step yang memberikan hasil maksimal dan tidak ada perseteruan satu sama lain.
  • 43. Sistem Pemerintahan Singapura Konstitusi Untuk konstitusi negara singapura merupakan hukum tertinggi dan tidak dapat diubah tanpa ada dukungan dari sebagaian besar anggota parlemen.
  • 44. Sistem Pemerintahan Singapura Yudikatif Untuk kekuasan yudikatif di singapura dipegang penuh mahkamah agung dan beberapa pengadilan konstitusi singapura. Untuk mahkamah agung dan pengadilan sendiri dibagi beberapa opsi yang nantinya memberikan suatu keputusan ketika ada masalah dan konflik terjadi.