SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Diterjemahkan oleh: Bagus Utomo
Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia
2018
11 TIPS BUAT RAWAT DIRI
CAREGIVER SKIZOFRENIA
• Lebihh dari 60% caregiver yang merawat orang dengan
skizofrenia mengatakan bahwa mereka sulit mendapat waktu
untuk merawat dirinya sendiri. Padahal self-care, merawat diri
sendiri, kuar biasa pentingnya bagi para caregiver (pelaku
rawat), yang semakin rentan terhadap serangan depresi,
anxietas/kecemasan, dan stress ekstrim. Mereka cenderung
menjadi lebih emosiaonal baik secara mental maupun fisik.
CAREGIVER JUGA PERLU PERHATIAN
• Menuliskan semua perasaanmu dan pengalamanmu dapat
membantumu menemukan jawaban dari banyak masalah. Itu
juga dapat menjadi sarana melepaskan emosi. Kamu dapat
memulai menulis jurnal dengan kalimat seperti, “Hari ini saya
merasa..." Atau sekedar menuliskan peristiwa apa saja yang
terjadi hari itu.
TULISLAH CATATAN HARIAN/DIARI
• Kebanyakan caregiver menyatakan bahwa mereka mengalami
kesulitan untuk bias tidur. Agar kamu bias lebih mudah
mengantuk, hindari diskusi yang membuat stress atau
melakukan aktifitas fisik sebelum tidur. Sebaliknya, lakukan
aktifitas yang membuat rileks, seperti mendengar music yang
lembut atau mandi dengan air hangat. Bila pikiranmu penat
ketika kamu hendak tidur, tulislah pikiran yang memenuhi
kepalamu dalam sebuah buku atau jurnal online atau
membuat daftar kegiatan yang harus dilakukan.
TIDUR CUKUP
• Mendengar pengalaman caregiver lain yang menghadapi
permasalahan yang mirip dengan yang kamu hadapu dapat
menghibur dukamu, kamu juga dapat belajar banyak dari
pengalamannya. Para anggota dalam kelompok dukungan
(Support Group) dapat saling menawarkan dukungan
emosional, informasi dan saran-saran satu sama lain. Temukan
kelompok dukunganmu, kontak Aliansi Kesehatan Jiwa
Indonesia (AKJI) untuk mencari kelompok dukungan yang
tepat.
BERGABUNG DENGAN SUPPORT GROUP
• Bila kamu merasa lebih cocok berbagi dengan orang per
orang secara individual daripada dalam sebuah kelompok
support group yang besar, itu juga nggak papa. Namun
pastikan kamu menemukan orang yang tepat untuk berbagi
perasaan, jangan sampai malah membuatmu merasa dihakimi
dan membuat emosimu makin memuncak. Seroang terapis,
tokoh spiritual, tokoh adat, tokoh agama yang berpikiran
terbuka, teman, atau caregiver lain yang bersedia, dapat
memberikan dukungan yang kamu butuhkan.
CARILAH TEMAN CURHAT YANG BAIK
• Makanan yang bergizi dapat membantumu mengelola stress,
memberimu energy yang cukup, dan menjaga system
pertahanan tubuhmu tetap baik. Hemat waktumu dengan
memasak agk lebih banyak dan simpan sebagian di kulkas.
Carilah menu yang cepat saji dan bergizi tinggi di website
yang berisi tips dan daftar menu masakan.
Jauhi alcohol dan narkoba.
MAKAN MAKANAN BERGIZI
• Sangat pentig untuk menjaga identitas dirimu dan hubungan
sosialmu di luar peranmu sebagai caregiver. Upayakan
sungguh-sungguh untuk menyediakan waktu yang berkualitas
bersama pasangan, keluarga dan teman-teman dekat. Bahkan
bertelepon 5 menit saja dapat membantumu menjaga
hubungan dengan orang-irang yang kamu sayangi.
PUPUK HUBUNGAN SOSIALMU
• Berolahraga dapat menjaga kondisi mood kamu tetap baik
dan meningkatkan stok energimu. Pilihlah aktifitas
berolahraga yang dapat kamu nikmati seperti jalan kaki,
bersepeda, berkebun, atau menari. Cobalah berolahraga
setidaknya 5 menit setiap harinya. Berolahraga setidaknya
setengah jam sampai 1 jam dalam seminggu
JAGA AGAR FISIK TETAP AKTIF
• Rekreasi adalah obat stress yang terbaik. Setidaknya sekali
seminggu, lakukan hal yang membuatmu bahagia. Nonton
film di bioskop, makan siang bersama teman-teman, berwisata
atau kegiatan rekreasi lainnya. Sisihkan waktu untuk menekuni
hobi yang kamu senangi, apakah itu sekedar jalan-jalan
sambal memotret pemandangan atau bereksperimen
membuat resep masakan baru.
REKREASI
• Bagaimana kamu bias merawat orang lain bila dirimu sendiri
sakit. Karena itu pastikan untuk mengecek kesehatan secara
teratur, vaksinasi dan lain-lain. Ungkapkan dengan jujur apa
yang kamu rasakan saat berkonsultasi kesehatan dengan
dokter, termasuk bila kamu merasa depresi dan kelelahan.
KESEHATANMU YANG NOMOR 1
• Teman-teman atau keluarga besar kadangkala ingin sekali
membantu tapi mereka tidak tau bagaimana caranya
membantumu. Katakan saja apa yang mereka dapat bantu
untuk meringankan bebanmu. Berikan tugas spesifik yang
langsung dapat dirasakan meringankan bebanmu seperti
belanja ke pasar, mengantar konsultasi ke dokter dan
menebus obat di apotik. Jangan letakkan semua beban di
pundakmu sendirian. Kita manusia biasa.
MEMINTA BANTUAN
• ingat, merawat dirimu dan memberi prioritas pada target
kehidupanmu sendiri bukanlah sikap yang egois. Mintalah
bantuan pada anggota keluarga yang lain atau teman bila
perlu. Dirimu juga sama pentingnya. Ketika kamu merawat dan
menyayangi dirimu denga baik, kamu malah dapat melakukan
tugas merawat orang lain dengan lebih baik lagi.
HAPUSKAN RASA BERSALAH
• https://healthguides.healthgrades.com/advances-in-
schizophrenia/11-tips-for-taking-care-of-schizophrenia-
caregivers
SUMBER:
• Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia
Jl. Jatinegara Timur 99 Balimester, Kampung Melayu
Jakarta Timur, Indonesia
6221 8579618
info.kpsi@gmail.com
Twitter @kpsi_pusat
Http://www.skizofrenia.org
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Askep anak kejang demam
Askep anak kejang demamAskep anak kejang demam
Askep anak kejang demamEka Yuliana
 
Sap personal hygiene
Sap personal hygieneSap personal hygiene
Sap personal hygieneWarnet Raha
 
Konsep dasar keperawatan gawat darurat
Konsep dasar keperawatan gawat daruratKonsep dasar keperawatan gawat darurat
Konsep dasar keperawatan gawat daruratMoch Jasin
 
asuhan persalinan kala 1.ppt
asuhan persalinan kala 1.pptasuhan persalinan kala 1.ppt
asuhan persalinan kala 1.pptdwikurnia39
 
Modul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatan
Modul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatanModul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatan
Modul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatanpjj_kemenkes
 
Power point w aham
Power point w ahamPower point w aham
Power point w ahamArian ArTa
 
Anemia pada ibu hamil
Anemia pada ibu hamilAnemia pada ibu hamil
Anemia pada ibu hamilfarfaris
 
Sap perawatan kaki
Sap perawatan kakiSap perawatan kaki
Sap perawatan kakiNovia Astuti
 
Mencuci tangan bersih.buat uprak pdf
Mencuci tangan bersih.buat uprak pdfMencuci tangan bersih.buat uprak pdf
Mencuci tangan bersih.buat uprak pdfmelimarlina
 

What's hot (20)

5. proses skoring kep. keluarga
5. proses skoring kep. keluarga5. proses skoring kep. keluarga
5. proses skoring kep. keluarga
 
Askep anak kejang demam
Askep anak kejang demamAskep anak kejang demam
Askep anak kejang demam
 
Sap personal hygiene
Sap personal hygieneSap personal hygiene
Sap personal hygiene
 
post partum bues
post partum buespost partum bues
post partum bues
 
SENAM HAMIL
SENAM HAMILSENAM HAMIL
SENAM HAMIL
 
Wound bed preparation
Wound bed preparationWound bed preparation
Wound bed preparation
 
Konsep dasar keperawatan gawat darurat
Konsep dasar keperawatan gawat daruratKonsep dasar keperawatan gawat darurat
Konsep dasar keperawatan gawat darurat
 
asuhan persalinan kala 1.ppt
asuhan persalinan kala 1.pptasuhan persalinan kala 1.ppt
asuhan persalinan kala 1.ppt
 
Sp rpk
Sp rpkSp rpk
Sp rpk
 
Modul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatan
Modul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatanModul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatan
Modul iii kb4 monitoring dan evaluasi pada penerapan promosi kesehatan
 
Askep diabetes mellitus
Askep diabetes mellitusAskep diabetes mellitus
Askep diabetes mellitus
 
Manajemen data kesehatan
Manajemen data kesehatanManajemen data kesehatan
Manajemen data kesehatan
 
Power point w aham
Power point w ahamPower point w aham
Power point w aham
 
Anemia pada ibu hamil
Anemia pada ibu hamilAnemia pada ibu hamil
Anemia pada ibu hamil
 
Sap ibu nifas
Sap ibu nifasSap ibu nifas
Sap ibu nifas
 
Bantuan hidup dasar ns
Bantuan hidup dasar nsBantuan hidup dasar ns
Bantuan hidup dasar ns
 
Sp isolasi sosial
Sp isolasi sosialSp isolasi sosial
Sp isolasi sosial
 
Sap perawatan kaki
Sap perawatan kakiSap perawatan kaki
Sap perawatan kaki
 
Contoh powerpoint (slide persentasi)
Contoh powerpoint (slide persentasi)Contoh powerpoint (slide persentasi)
Contoh powerpoint (slide persentasi)
 
Mencuci tangan bersih.buat uprak pdf
Mencuci tangan bersih.buat uprak pdfMencuci tangan bersih.buat uprak pdf
Mencuci tangan bersih.buat uprak pdf
 

Similar to 11 TIPS RAWAT DIRI

Tips mencegah kekambuhan
Tips mencegah kekambuhanTips mencegah kekambuhan
Tips mencegah kekambuhanBagus Utomo
 
Setelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukan
Setelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukanSetelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukan
Setelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukanBagus Utomo
 
Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)
Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)
Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)Lautan Jiwa
 
Cara menghilangkan stres menenangkan pikiran
Cara menghilangkan stres menenangkan pikiranCara menghilangkan stres menenangkan pikiran
Cara menghilangkan stres menenangkan pikiranArini Nurmala Sari
 
Kesehatan Jiwa di Masyarakat (Versi Grafis Sangat Menarik)
Kesehatan Jiwa di Masyarakat (Versi Grafis Sangat Menarik)Kesehatan Jiwa di Masyarakat (Versi Grafis Sangat Menarik)
Kesehatan Jiwa di Masyarakat (Versi Grafis Sangat Menarik)Lautan Jiwa
 
Kesehatan jiwa di masyarakat
Kesehatan jiwa di masyarakatKesehatan jiwa di masyarakat
Kesehatan jiwa di masyarakatBagus Utomo
 
15 cara redakan stress
15 cara redakan stress15 cara redakan stress
15 cara redakan stressAri Khozin
 
Sejumlah tips dalam mengatasi krisis, berkomunikasi dengan orang dengan skizo...
Sejumlah tips dalam mengatasi krisis, berkomunikasi dengan orang dengan skizo...Sejumlah tips dalam mengatasi krisis, berkomunikasi dengan orang dengan skizo...
Sejumlah tips dalam mengatasi krisis, berkomunikasi dengan orang dengan skizo...Bagus Utomo
 
Mental Healt General and HIV.pptx
Mental Healt General and HIV.pptxMental Healt General and HIV.pptx
Mental Healt General and HIV.pptxFrans Judea Samosir
 
How to master your emotion
How to master your emotionHow to master your emotion
How to master your emotionEricksonSiahaan
 
BUKU KIE PERAWAT KESEHATAN JIWA.pdf
BUKU KIE PERAWAT KESEHATAN JIWA.pdfBUKU KIE PERAWAT KESEHATAN JIWA.pdf
BUKU KIE PERAWAT KESEHATAN JIWA.pdfzaky34
 
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa Lahargo Kembaren
 
Free ebook semua orang bisa self healing
Free ebook semua orang bisa self healingFree ebook semua orang bisa self healing
Free ebook semua orang bisa self healingAgung Windriatmoko
 
PENGURUSAN STRES UNTUK MURID SEKOLAH MENENGAH
PENGURUSAN STRES UNTUK MURID SEKOLAH MENENGAHPENGURUSAN STRES UNTUK MURID SEKOLAH MENENGAH
PENGURUSAN STRES UNTUK MURID SEKOLAH MENENGAHg14384178
 
Tetap Muda.docx
Tetap Muda.docxTetap Muda.docx
Tetap Muda.docxElfian5
 
Power Point Cara Menumbuhkan Rasa Optimis dalam Diri
Power Point Cara Menumbuhkan Rasa Optimis dalam DiriPower Point Cara Menumbuhkan Rasa Optimis dalam Diri
Power Point Cara Menumbuhkan Rasa Optimis dalam Diribelliza21
 
Depresi: apa yang anda ketahui
Depresi: apa yang anda ketahuiDepresi: apa yang anda ketahui
Depresi: apa yang anda ketahuiBagus Utomo
 

Similar to 11 TIPS RAWAT DIRI (20)

Tips mencegah kekambuhan
Tips mencegah kekambuhanTips mencegah kekambuhan
Tips mencegah kekambuhan
 
Setelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukan
Setelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukanSetelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukan
Setelah upaya bunuh diri: apa yang harus dilakukan
 
Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)
Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)
Depresi, Sebuah Panduan Ringkas (NIMH, v2, 6.0)
 
Cara menghilangkan stres menenangkan pikiran
Cara menghilangkan stres menenangkan pikiranCara menghilangkan stres menenangkan pikiran
Cara menghilangkan stres menenangkan pikiran
 
Kesehatan Jiwa di Masyarakat (Versi Grafis Sangat Menarik)
Kesehatan Jiwa di Masyarakat (Versi Grafis Sangat Menarik)Kesehatan Jiwa di Masyarakat (Versi Grafis Sangat Menarik)
Kesehatan Jiwa di Masyarakat (Versi Grafis Sangat Menarik)
 
Kesehatan jiwa di masyarakat
Kesehatan jiwa di masyarakatKesehatan jiwa di masyarakat
Kesehatan jiwa di masyarakat
 
15 cara redakan stress
15 cara redakan stress15 cara redakan stress
15 cara redakan stress
 
Sejumlah tips dalam mengatasi krisis, berkomunikasi dengan orang dengan skizo...
Sejumlah tips dalam mengatasi krisis, berkomunikasi dengan orang dengan skizo...Sejumlah tips dalam mengatasi krisis, berkomunikasi dengan orang dengan skizo...
Sejumlah tips dalam mengatasi krisis, berkomunikasi dengan orang dengan skizo...
 
Mental Healt General and HIV.pptx
Mental Healt General and HIV.pptxMental Healt General and HIV.pptx
Mental Healt General and HIV.pptx
 
How to master your emotion
How to master your emotionHow to master your emotion
How to master your emotion
 
Tik pp
Tik ppTik pp
Tik pp
 
BUKU KIE PERAWAT KESEHATAN JIWA.pdf
BUKU KIE PERAWAT KESEHATAN JIWA.pdfBUKU KIE PERAWAT KESEHATAN JIWA.pdf
BUKU KIE PERAWAT KESEHATAN JIWA.pdf
 
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
 
Free ebook semua orang bisa self healing
Free ebook semua orang bisa self healingFree ebook semua orang bisa self healing
Free ebook semua orang bisa self healing
 
PENGURUSAN STRES UNTUK MURID SEKOLAH MENENGAH
PENGURUSAN STRES UNTUK MURID SEKOLAH MENENGAHPENGURUSAN STRES UNTUK MURID SEKOLAH MENENGAH
PENGURUSAN STRES UNTUK MURID SEKOLAH MENENGAH
 
keswa dan RBM.pptx
keswa dan RBM.pptxkeswa dan RBM.pptx
keswa dan RBM.pptx
 
Tetap Muda.docx
Tetap Muda.docxTetap Muda.docx
Tetap Muda.docx
 
Power Point Cara Menumbuhkan Rasa Optimis dalam Diri
Power Point Cara Menumbuhkan Rasa Optimis dalam DiriPower Point Cara Menumbuhkan Rasa Optimis dalam Diri
Power Point Cara Menumbuhkan Rasa Optimis dalam Diri
 
Depresi: apa yang anda ketahui
Depresi: apa yang anda ketahuiDepresi: apa yang anda ketahui
Depresi: apa yang anda ketahui
 
Bengkel Pengurusan Stress
Bengkel Pengurusan StressBengkel Pengurusan Stress
Bengkel Pengurusan Stress
 

More from Bagus Utomo

KPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health associationKPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health associationBagus Utomo
 
Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesia Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesia Bagus Utomo
 
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktpPengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktpBagus Utomo
 
Kebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primerKebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primerBagus Utomo
 
Pelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkpPelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkpBagus Utomo
 
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19Bagus Utomo
 
Membangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJMembangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJBagus Utomo
 
What do patients and caregivers want from mental health services
What do patients and caregivers want from mental health servicesWhat do patients and caregivers want from mental health services
What do patients and caregivers want from mental health servicesBagus Utomo
 
Profil KPSI 2021
Profil KPSI 2021Profil KPSI 2021
Profil KPSI 2021Bagus Utomo
 
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia Bagus Utomo
 
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agamaPanduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agamaBagus Utomo
 
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - PekerjaanHak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - PekerjaanBagus Utomo
 
Makna pemulihan bagi odgj
Makna pemulihan bagi odgjMakna pemulihan bagi odgj
Makna pemulihan bagi odgjBagus Utomo
 
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu Bagus Utomo
 
Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesiaHomelessness in indonesia
Homelessness in indonesiaBagus Utomo
 
Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya Bagus Utomo
 
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diriPenatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diriBagus Utomo
 
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan JiwaPengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan JiwaBagus Utomo
 
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwaPerkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwaBagus Utomo
 

More from Bagus Utomo (20)

KPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health associationKPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
 
Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesia Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesia
 
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktpPengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
 
Kebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primerKebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primer
 
Pelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkpPelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkp
 
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
 
Membangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJMembangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJ
 
What do patients and caregivers want from mental health services
What do patients and caregivers want from mental health servicesWhat do patients and caregivers want from mental health services
What do patients and caregivers want from mental health services
 
Profil KPSI 2021
Profil KPSI 2021Profil KPSI 2021
Profil KPSI 2021
 
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia
 
Profil KPSI
Profil KPSIProfil KPSI
Profil KPSI
 
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agamaPanduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
 
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - PekerjaanHak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
 
Makna pemulihan bagi odgj
Makna pemulihan bagi odgjMakna pemulihan bagi odgj
Makna pemulihan bagi odgj
 
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
Hak Pilih ODGJ dalam Pemilu
 
Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesiaHomelessness in indonesia
Homelessness in indonesia
 
Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya
 
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diriPenatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
 
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan JiwaPengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
 
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwaPerkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
 

Recently uploaded

PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptPENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptssuser940815
 
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxPersiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxunityfarmasis
 
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRBimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRJessieArini1
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Codajongshopp
 
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptxpertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptxSagitaDarmasari1
 
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfMATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfestidiyah35
 
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptxMETODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptxika291990
 
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptxPENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptxandibtv
 
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxmarodotodo
 
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.pptTrifenaFebriantisitu
 
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.pptKEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.pptmutupkmbulu
 
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxDASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxNadiraShafa1
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxsiampurnomo90
 
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfPROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfMeiRianitaElfridaSin
 

Recently uploaded (14)

PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptPENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
 
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxPersiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
 
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRBimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
 
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptxpertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
 
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfMATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
 
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptxMETODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
 
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptxPENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
 
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
 
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
 
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.pptKEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
 
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxDASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
 
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfPROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
 

11 TIPS RAWAT DIRI

  • 1. Diterjemahkan oleh: Bagus Utomo Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia 2018 11 TIPS BUAT RAWAT DIRI CAREGIVER SKIZOFRENIA
  • 2. • Lebihh dari 60% caregiver yang merawat orang dengan skizofrenia mengatakan bahwa mereka sulit mendapat waktu untuk merawat dirinya sendiri. Padahal self-care, merawat diri sendiri, kuar biasa pentingnya bagi para caregiver (pelaku rawat), yang semakin rentan terhadap serangan depresi, anxietas/kecemasan, dan stress ekstrim. Mereka cenderung menjadi lebih emosiaonal baik secara mental maupun fisik. CAREGIVER JUGA PERLU PERHATIAN
  • 3. • Menuliskan semua perasaanmu dan pengalamanmu dapat membantumu menemukan jawaban dari banyak masalah. Itu juga dapat menjadi sarana melepaskan emosi. Kamu dapat memulai menulis jurnal dengan kalimat seperti, “Hari ini saya merasa..." Atau sekedar menuliskan peristiwa apa saja yang terjadi hari itu. TULISLAH CATATAN HARIAN/DIARI
  • 4. • Kebanyakan caregiver menyatakan bahwa mereka mengalami kesulitan untuk bias tidur. Agar kamu bias lebih mudah mengantuk, hindari diskusi yang membuat stress atau melakukan aktifitas fisik sebelum tidur. Sebaliknya, lakukan aktifitas yang membuat rileks, seperti mendengar music yang lembut atau mandi dengan air hangat. Bila pikiranmu penat ketika kamu hendak tidur, tulislah pikiran yang memenuhi kepalamu dalam sebuah buku atau jurnal online atau membuat daftar kegiatan yang harus dilakukan. TIDUR CUKUP
  • 5. • Mendengar pengalaman caregiver lain yang menghadapi permasalahan yang mirip dengan yang kamu hadapu dapat menghibur dukamu, kamu juga dapat belajar banyak dari pengalamannya. Para anggota dalam kelompok dukungan (Support Group) dapat saling menawarkan dukungan emosional, informasi dan saran-saran satu sama lain. Temukan kelompok dukunganmu, kontak Aliansi Kesehatan Jiwa Indonesia (AKJI) untuk mencari kelompok dukungan yang tepat. BERGABUNG DENGAN SUPPORT GROUP
  • 6. • Bila kamu merasa lebih cocok berbagi dengan orang per orang secara individual daripada dalam sebuah kelompok support group yang besar, itu juga nggak papa. Namun pastikan kamu menemukan orang yang tepat untuk berbagi perasaan, jangan sampai malah membuatmu merasa dihakimi dan membuat emosimu makin memuncak. Seroang terapis, tokoh spiritual, tokoh adat, tokoh agama yang berpikiran terbuka, teman, atau caregiver lain yang bersedia, dapat memberikan dukungan yang kamu butuhkan. CARILAH TEMAN CURHAT YANG BAIK
  • 7. • Makanan yang bergizi dapat membantumu mengelola stress, memberimu energy yang cukup, dan menjaga system pertahanan tubuhmu tetap baik. Hemat waktumu dengan memasak agk lebih banyak dan simpan sebagian di kulkas. Carilah menu yang cepat saji dan bergizi tinggi di website yang berisi tips dan daftar menu masakan. Jauhi alcohol dan narkoba. MAKAN MAKANAN BERGIZI
  • 8. • Sangat pentig untuk menjaga identitas dirimu dan hubungan sosialmu di luar peranmu sebagai caregiver. Upayakan sungguh-sungguh untuk menyediakan waktu yang berkualitas bersama pasangan, keluarga dan teman-teman dekat. Bahkan bertelepon 5 menit saja dapat membantumu menjaga hubungan dengan orang-irang yang kamu sayangi. PUPUK HUBUNGAN SOSIALMU
  • 9. • Berolahraga dapat menjaga kondisi mood kamu tetap baik dan meningkatkan stok energimu. Pilihlah aktifitas berolahraga yang dapat kamu nikmati seperti jalan kaki, bersepeda, berkebun, atau menari. Cobalah berolahraga setidaknya 5 menit setiap harinya. Berolahraga setidaknya setengah jam sampai 1 jam dalam seminggu JAGA AGAR FISIK TETAP AKTIF
  • 10. • Rekreasi adalah obat stress yang terbaik. Setidaknya sekali seminggu, lakukan hal yang membuatmu bahagia. Nonton film di bioskop, makan siang bersama teman-teman, berwisata atau kegiatan rekreasi lainnya. Sisihkan waktu untuk menekuni hobi yang kamu senangi, apakah itu sekedar jalan-jalan sambal memotret pemandangan atau bereksperimen membuat resep masakan baru. REKREASI
  • 11. • Bagaimana kamu bias merawat orang lain bila dirimu sendiri sakit. Karena itu pastikan untuk mengecek kesehatan secara teratur, vaksinasi dan lain-lain. Ungkapkan dengan jujur apa yang kamu rasakan saat berkonsultasi kesehatan dengan dokter, termasuk bila kamu merasa depresi dan kelelahan. KESEHATANMU YANG NOMOR 1
  • 12. • Teman-teman atau keluarga besar kadangkala ingin sekali membantu tapi mereka tidak tau bagaimana caranya membantumu. Katakan saja apa yang mereka dapat bantu untuk meringankan bebanmu. Berikan tugas spesifik yang langsung dapat dirasakan meringankan bebanmu seperti belanja ke pasar, mengantar konsultasi ke dokter dan menebus obat di apotik. Jangan letakkan semua beban di pundakmu sendirian. Kita manusia biasa. MEMINTA BANTUAN
  • 13. • ingat, merawat dirimu dan memberi prioritas pada target kehidupanmu sendiri bukanlah sikap yang egois. Mintalah bantuan pada anggota keluarga yang lain atau teman bila perlu. Dirimu juga sama pentingnya. Ketika kamu merawat dan menyayangi dirimu denga baik, kamu malah dapat melakukan tugas merawat orang lain dengan lebih baik lagi. HAPUSKAN RASA BERSALAH
  • 15. • Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia Jl. Jatinegara Timur 99 Balimester, Kampung Melayu Jakarta Timur, Indonesia 6221 8579618 info.kpsi@gmail.com Twitter @kpsi_pusat Http://www.skizofrenia.org TERIMA KASIH