SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
LEMBAR FAKTA SEPUTAR
KESEHATAN JIWA
KOMUNITAS PEDULI SKIZOFRENIA INDONESIA
2016
KESEHATAN
• Kesehatan (WHO) adalah suatu kondisi sehat fisik, jiwa, dan
sosial yang tidak hanya terhindar dan bebas dari berbagai jenis
penyakit tetapi juga memiliki kualitas hidup.
KESEHATAN JIWA
• Sehat jiwa adalah kondisi dimana seorang individu dapat
berkembang secara fisik, mental, spiritual, dan sosial sehingga
individu tersebut menyadari kemampuan sendiri, dapat
mengatasi tekanan, dapat bekerja secara produktif, dan
mampu memberikan kontribusi untuk komunitasnya (UU
Kesehatan Jiwa, Kementerian Kesehatan RI).
MENURUT DEPARTEMEN KESEHATAN RI TAHUN
2003, CIRI-CIRI ‘JIWA SEHAT’ ANTARA LAIN:
• Memiliki perasaan sehat dan bahagia dan merasa nyaman terhadap dirinya,
sehingga mampu mengatasi amarah, iri hati, rasa cemas, rendah diri, takut,
dan kecewa, serta mampu menilai dirinya sendiri dengan sepatutnya
• Dapat menerima orang lain apa adanya, mempunyai sikap positif terhadap
diri dan orang lain serta merasa nyaman berhubungan dengan orang lain,
sehingga mampu menerima dan mencintai, serta menggunakan akalnya
dengan sehat.
• Selain itu, sehat jiwa juga dapat menyadari kemampuan diri, mampu
menghadapi tantangan dan kebutuhan hidupnya, menerima tanggung
jawab, mengambil keputusan, mempunyai tujuan hidup nyata, dan
merancang masa depannya.
• Sehat-jiwa.kemkes.go.id/detailinfokesehatan/20
GANGGUAN KESEHATAN JIWA
• Satu dari empat orang dewasa akan mengalami masalah kesehatan jiwa pada
satu waktu dalam hidupnya dan setiap 40 detik di suatu tempat di dunia ada
seseorang yang meninggal karena bunuh diri (WFMH, 2016).
• Gangguan jiwa adalah sekumpulan gejala atau pola perilaku, atau psikologis
seseorang, yang secara klinik cukup bermakna, dan yang secara khas berkaitan
dengan suatu gejala penderitaan (distres) atau hendaya (disabilitas) di dalam
satu atau lebih fungsi yang penting dari manusia (menurut DSM IV).
• World Federation on Mental Health, 2016-2017, Dignity in Mental Health,
Psychological & Mental Health First Aid For All
•
GANGGUAN JIWA BERAT
• Gangguan jiwa berat adalah gangguan jiwa yang ditandai oleh
terganggunya kemampuan menilai realitas atau tilikan (insight) yang
buruk, penderitaan dan hendaya (disabilitas)
• Gejala klinis yang menyertainya antara lain berupa halusinasi,
gangguan proses dan isi pikir (seperti bicara tidak nyambung,
waham), gangguan emosi, bertingkah laku aneh (misalnya: agresif,
menarik diri dsbnya).
• Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas), Kementerian Kesehatan RI, 2013
GANGGUAN JIWA BERAT
• Gangguan jiwa termasuk burden of disease atau penyakit yang membebani
ekonomi negara, masyarakat, serta keluarga oleh karena produktivitas
pasien menurun dan akhirnya menimbulkan beban biaya yang besar bagi
pasien dan keluarga. Dari sudut pandang pemerintah, gangguan ini
menghabiskan biaya pelayanan kesehatan yang besar.
• Prevalensi gangguan jiwa berat pada penduduk Indonesia adalah 1,7 per
mil, sementara jumlah kasus gangguan jiwa berat terbanyak di DI
Yogyakarta (2,7 per mil), Aceh (2,7 per mil), Sulawesi Selatan (2,6 per mil),
Bali (2,3 per mil), dan Jawa Tengah (2,3 per mil).
SKIZOFRENIA3
• Salah satu contoh gangguan jiwa berat adalah Skizofrenia. Skizofrenia merupakan
penyakit kronis dimana penderita memiliki kesulitan memproses pikirannya
sehingga dapat berhalusinasi, delusi, pikiran yang tidak jelas dan tingkah laku atau
bicara yang tidak wajar. Gejala-gejala ini dikenal sebagai gejala psikotik, yang
menyebabkan penderita skizofrenia mengalami kesulitan berinteraksi dengan orang
lain, bahkan menarik diri dari aktivitas sehari-hari dan dunia luar.
• Skizofrenia merupakan salah satu penyakit jiwa terberat; sebanyak 10 persen orang
yang menderita penyakit ini berakhir dengan bunuh diri.
• Gejala pertama skizofrenia biasanya muncul pada masa remaja atau dewasa muda,
walaupun ada juga yang baru muncul pada orang berusia di atas 40 tahun.
• Prevalensi gangguan jiwa berat, seperti Orang Dengan Skizofrenia (ODS) di Indonesia
mencapai 1,7 per 1000 penduduk atau sekitar 400.000 orang.
FAKTOR PENYEBAB GANGGUAN JIWA
• Berbagai masalah kesehatan jiwa terjadi di masyarakat di segala usia, mulai
dari populasi berisiko seperti anak-anak, ibu hamil dan usia lanjut yang
membutuhkan pencegahan dan pengendalian agar tidak berkelanjutan yang
akan membebani keluarga dan masyarakat serta kualitas bangsa. Masalah
tersebut mulai dari kekerasan terhadap anak dan perempuan terutama
kekerasan seksual, anak jalanan, pornografi, penyalahgunaan Napza,
kecanduan media elektronik dan jejaring sosial, gangguan kejiwaan,
bencana, tekanan psikologis, kepikunan dan sebagainya yang kurang
mendapat perhatian atau terabaikan karena ketidakpahaman, kelelahan
menghadapi, kurang peduli, ketersediaan dan akses pelayanan kesehatan
jiwa yang sulit dijangkau. Hal ini harus segera dicegah dan dikendalikan
karena akan membebani keluarga, masyarakat dan negara menyangkut
kualitas bangsa.
PERTOLONGAN PERTAMA PSIKOLOGIS
• Pertolongan pertama psikologis atau dukungan awal psikologis
dalam kesehatan jiwa harus tersedia untuk semua, karena
berbagai kondisi krisis dan masalah kesehatan jiwa sering
terjadi di masyarakat kita. Dukungan awal psikologis ini dapat
dilakukan oleh masyarakat seperti kader kesehatan melalui
pelatihan-pelatihan kesehatan jiwa. Peran masyarakat ini telah
dicantumkan pada Bab VIII pasal 84 dan 85 Undang-undang
Kesehatan Jiwa, Kementerian Kesehatan RI.
• Pertolongan pertama kesehatan jiwa atau dukungan awal
kesehatan jiwa (Mental Health First Aid) adalah bantuan yang
diberikan kepada orang yang mengalami gangguan kesehatan
jjwa oleh seseorang yang bukan kader kesehatan atau tidak
memiliki latar belakang kesehatan, melainkan seseorang yang
berada dalam lingkup sosial penderita. Pertolongan pertama
tersebut diberikan sampai penderita mendapatkan bantuan
profesional yang sesuai.
PERAN KELUARGA DAN MASYARAKAT
• Keluarga dan masyarakat dapat berperan dengan mempelajari keterampilan
pertolongan pertama kesehatan jiwa (Mental Health First Aid Action Plan),
yang terdiri dari 5 langkah:
• Pendekatan, deteksi, dan membantu pada krisis apapun
• Mendengarkan tanpa menghakimi
• Memberikan dukungan dan informasi yang tepat
• Mendorong penderita untuk mendapatkan bantuan profesional yang sesuai
• Mendorong dukungan lainnya
• Pemberdayaan keluarga dan masyarakat dalam memberikan pertolongan
pertama psikologis atau dukungan awal psikologis akan banyak
memberikan manfaat maksimal tidak hanya bagi prognosis kesehatan jiwa
tetapi juga dalam pembangunan kesehatan dan kualitas bangsa pada
umumnya.
• Dalam hal kesadaran akan pentingnya kesehatan jiwa, peran keluarga dan
lingkungan dalam memberikan pertolongan pertama bagi mereka yang
hidup dengan masalah kejiwaan akan sangat berpengaruh pada proses
terbentuknya keadaan yang menaikkan martabat, menghilangkan stigma
dan diskriminasi orang yang mengalami masalah kesehatan jiwa.
KEPUSTAKAAN
• Sehat-jiwa.kemkes.go.id/detailinfokesehatan/20
• World Federation on Mental Health, 2016-2017, Dignity in
Mental Health, Psychological & Mental Health First Aid For All
• Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas), Kementerian Kesehatan RI, 2013
TERIMA KASIH
• Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia
Jl Jatinegara Timur 99, Balimester, Kampung Melayu
Jakarta Timur, Indonesia
021 8579618
info.kpsi@gmail.com
Twitter @kpsi_pusat
Http://www.skizofrenia.org

More Related Content

What's hot

Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19Bagus Utomo
 
Peran keluarga pada penderita gangguan jiwa
Peran keluarga pada penderita gangguan jiwaPeran keluarga pada penderita gangguan jiwa
Peran keluarga pada penderita gangguan jiwaAzimatul Karimah
 
Mengenal Gangguan Jiwa (4.0, Final)
Mengenal Gangguan Jiwa (4.0, Final)Mengenal Gangguan Jiwa (4.0, Final)
Mengenal Gangguan Jiwa (4.0, Final)Lautan Jiwa
 
Pendekatan komprehensif bagi orang dengan gangguan jiwa
Pendekatan komprehensif bagi orang dengan gangguan jiwaPendekatan komprehensif bagi orang dengan gangguan jiwa
Pendekatan komprehensif bagi orang dengan gangguan jiwaBagus Utomo
 
Orang hilang, keterlantaran dan gangguan jiwa
Orang hilang, keterlantaran dan gangguan jiwaOrang hilang, keterlantaran dan gangguan jiwa
Orang hilang, keterlantaran dan gangguan jiwaBagus Utomo
 
MENTAL DISORDER (KECELARUAN MENTAL)
MENTAL DISORDER (KECELARUAN MENTAL)MENTAL DISORDER (KECELARUAN MENTAL)
MENTAL DISORDER (KECELARUAN MENTAL)effarahman
 
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa Lahargo Kembaren
 
Psikologi bilazim : KECELARUAN PENYESUAIAN
Psikologi bilazim : KECELARUAN PENYESUAIANPsikologi bilazim : KECELARUAN PENYESUAIAN
Psikologi bilazim : KECELARUAN PENYESUAIANAina Faatihah
 
Trauma Dan Tekanan Mental - Komunikasi Kesihatan
Trauma Dan Tekanan Mental - Komunikasi KesihatanTrauma Dan Tekanan Mental - Komunikasi Kesihatan
Trauma Dan Tekanan Mental - Komunikasi KesihatanYonizam Syahrul
 
Sejumlah fakta dan data tentang gangguan depresi
Sejumlah fakta dan data tentang gangguan depresiSejumlah fakta dan data tentang gangguan depresi
Sejumlah fakta dan data tentang gangguan depresiBagus Utomo
 
Peran mental health support group
Peran mental health support groupPeran mental health support group
Peran mental health support groupBagus Utomo
 
Kp 3.1.24 klasifikasi gangguan jiwa
Kp 3.1.24 klasifikasi gangguan jiwaKp 3.1.24 klasifikasi gangguan jiwa
Kp 3.1.24 klasifikasi gangguan jiwaAhmad Muhtar
 
Pemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSI
Pemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSIPemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSI
Pemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSIBagus Utomo
 
Instalasi rehabilitasi psikososial sebagai layanan unggulan di rsmm
Instalasi rehabilitasi psikososial sebagai layanan unggulan di rsmmInstalasi rehabilitasi psikososial sebagai layanan unggulan di rsmm
Instalasi rehabilitasi psikososial sebagai layanan unggulan di rsmmLahargo Kembaren
 
Gangguan jiwa dan kekerasan
Gangguan jiwa dan kekerasanGangguan jiwa dan kekerasan
Gangguan jiwa dan kekerasanBagus Utomo
 
Stigma pada gangguan jiwa
Stigma pada gangguan jiwaStigma pada gangguan jiwa
Stigma pada gangguan jiwaBagus Utomo
 
Peran supportgroup
Peran supportgroupPeran supportgroup
Peran supportgroupBagus Utomo
 
Depresi: apa yang anda ketahui
Depresi: apa yang anda ketahuiDepresi: apa yang anda ketahui
Depresi: apa yang anda ketahuiBagus Utomo
 
60 tips untuk menolong penderita skizofrenia
60 tips untuk menolong penderita skizofrenia60 tips untuk menolong penderita skizofrenia
60 tips untuk menolong penderita skizofreniaBagus Utomo
 

What's hot (20)

Kader kesehatan jiwa
Kader kesehatan jiwaKader kesehatan jiwa
Kader kesehatan jiwa
 
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
 
Peran keluarga pada penderita gangguan jiwa
Peran keluarga pada penderita gangguan jiwaPeran keluarga pada penderita gangguan jiwa
Peran keluarga pada penderita gangguan jiwa
 
Mengenal Gangguan Jiwa (4.0, Final)
Mengenal Gangguan Jiwa (4.0, Final)Mengenal Gangguan Jiwa (4.0, Final)
Mengenal Gangguan Jiwa (4.0, Final)
 
Pendekatan komprehensif bagi orang dengan gangguan jiwa
Pendekatan komprehensif bagi orang dengan gangguan jiwaPendekatan komprehensif bagi orang dengan gangguan jiwa
Pendekatan komprehensif bagi orang dengan gangguan jiwa
 
Orang hilang, keterlantaran dan gangguan jiwa
Orang hilang, keterlantaran dan gangguan jiwaOrang hilang, keterlantaran dan gangguan jiwa
Orang hilang, keterlantaran dan gangguan jiwa
 
MENTAL DISORDER (KECELARUAN MENTAL)
MENTAL DISORDER (KECELARUAN MENTAL)MENTAL DISORDER (KECELARUAN MENTAL)
MENTAL DISORDER (KECELARUAN MENTAL)
 
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
Diagnosis dan terapi gangguan jiwa
 
Psikologi bilazim : KECELARUAN PENYESUAIAN
Psikologi bilazim : KECELARUAN PENYESUAIANPsikologi bilazim : KECELARUAN PENYESUAIAN
Psikologi bilazim : KECELARUAN PENYESUAIAN
 
Trauma Dan Tekanan Mental - Komunikasi Kesihatan
Trauma Dan Tekanan Mental - Komunikasi KesihatanTrauma Dan Tekanan Mental - Komunikasi Kesihatan
Trauma Dan Tekanan Mental - Komunikasi Kesihatan
 
Sejumlah fakta dan data tentang gangguan depresi
Sejumlah fakta dan data tentang gangguan depresiSejumlah fakta dan data tentang gangguan depresi
Sejumlah fakta dan data tentang gangguan depresi
 
Peran mental health support group
Peran mental health support groupPeran mental health support group
Peran mental health support group
 
Kp 3.1.24 klasifikasi gangguan jiwa
Kp 3.1.24 klasifikasi gangguan jiwaKp 3.1.24 klasifikasi gangguan jiwa
Kp 3.1.24 klasifikasi gangguan jiwa
 
Pemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSI
Pemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSIPemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSI
Pemulihan - Recovery dalam perspektif konsumen kesehatan jiwa di KPSI
 
Instalasi rehabilitasi psikososial sebagai layanan unggulan di rsmm
Instalasi rehabilitasi psikososial sebagai layanan unggulan di rsmmInstalasi rehabilitasi psikososial sebagai layanan unggulan di rsmm
Instalasi rehabilitasi psikososial sebagai layanan unggulan di rsmm
 
Gangguan jiwa dan kekerasan
Gangguan jiwa dan kekerasanGangguan jiwa dan kekerasan
Gangguan jiwa dan kekerasan
 
Stigma pada gangguan jiwa
Stigma pada gangguan jiwaStigma pada gangguan jiwa
Stigma pada gangguan jiwa
 
Peran supportgroup
Peran supportgroupPeran supportgroup
Peran supportgroup
 
Depresi: apa yang anda ketahui
Depresi: apa yang anda ketahuiDepresi: apa yang anda ketahui
Depresi: apa yang anda ketahui
 
60 tips untuk menolong penderita skizofrenia
60 tips untuk menolong penderita skizofrenia60 tips untuk menolong penderita skizofrenia
60 tips untuk menolong penderita skizofrenia
 

Similar to Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia

Trend dan Issue Kep Jiwa12345678901.pptx
Trend dan Issue Kep Jiwa12345678901.pptxTrend dan Issue Kep Jiwa12345678901.pptx
Trend dan Issue Kep Jiwa12345678901.pptxTrybahari Ramadhan
 
1._Introduction_to_Mental_Health.en.id.pdf
1._Introduction_to_Mental_Health.en.id.pdf1._Introduction_to_Mental_Health.en.id.pdf
1._Introduction_to_Mental_Health.en.id.pdfHaikal564715
 
Intervensi khusus pada lanjut usia
Intervensi khusus pada lanjut usiaIntervensi khusus pada lanjut usia
Intervensi khusus pada lanjut usiaaidasilviana
 
Laporan Kegiatan Yayasan Cahaya Jiwa Periode 2012-2017
Laporan Kegiatan Yayasan Cahaya Jiwa Periode 2012-2017Laporan Kegiatan Yayasan Cahaya Jiwa Periode 2012-2017
Laporan Kegiatan Yayasan Cahaya Jiwa Periode 2012-2017Lautan Jiwa
 
Keperawatan gerontik
Keperawatan gerontikKeperawatan gerontik
Keperawatan gerontikTumiur Sormin
 
5 kesehatan mental ok.pptx
5 kesehatan mental ok.pptx5 kesehatan mental ok.pptx
5 kesehatan mental ok.pptxmarsiwaru
 
ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS PPT.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS PPT.pptxASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS PPT.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS PPT.pptxLisaMunika
 
KIT MINDA SIHAT JOHOR.pdf
KIT MINDA SIHAT JOHOR.pdfKIT MINDA SIHAT JOHOR.pdf
KIT MINDA SIHAT JOHOR.pdfsarutobi2077
 
3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt
3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt
3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.pptssuserc9e926
 
KESEHATAN JIWA REMAJA.pptx
KESEHATAN  JIWA  REMAJA.pptxKESEHATAN  JIWA  REMAJA.pptx
KESEHATAN JIWA REMAJA.pptxDianPurnama35
 
Antropologi, sehat sakit 2021
Antropologi, sehat sakit 2021Antropologi, sehat sakit 2021
Antropologi, sehat sakit 2021dedysuryairawan
 
Prersentasi kpsi @media workshop 28 september2015
Prersentasi  kpsi @media workshop 28 september2015Prersentasi  kpsi @media workshop 28 september2015
Prersentasi kpsi @media workshop 28 september2015Bagus Utomo
 
KIT MINDA SIHAT JOHOR 13.10.2021 (FINAL).pptx
KIT MINDA SIHAT JOHOR 13.10.2021 (FINAL).pptxKIT MINDA SIHAT JOHOR 13.10.2021 (FINAL).pptx
KIT MINDA SIHAT JOHOR 13.10.2021 (FINAL).pptxBobBol1
 

Similar to Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia (20)

Trend dan Issue Kep Jiwa12345678901.pptx
Trend dan Issue Kep Jiwa12345678901.pptxTrend dan Issue Kep Jiwa12345678901.pptx
Trend dan Issue Kep Jiwa12345678901.pptx
 
trend dan isue keperawatan jiwa
trend dan isue keperawatan jiwatrend dan isue keperawatan jiwa
trend dan isue keperawatan jiwa
 
Kw spm jiwa napza
Kw spm jiwa   napzaKw spm jiwa   napza
Kw spm jiwa napza
 
1._Introduction_to_Mental_Health.en.id.pdf
1._Introduction_to_Mental_Health.en.id.pdf1._Introduction_to_Mental_Health.en.id.pdf
1._Introduction_to_Mental_Health.en.id.pdf
 
Intervensi khusus pada lanjut usia
Intervensi khusus pada lanjut usiaIntervensi khusus pada lanjut usia
Intervensi khusus pada lanjut usia
 
Laporan Kegiatan Yayasan Cahaya Jiwa Periode 2012-2017
Laporan Kegiatan Yayasan Cahaya Jiwa Periode 2012-2017Laporan Kegiatan Yayasan Cahaya Jiwa Periode 2012-2017
Laporan Kegiatan Yayasan Cahaya Jiwa Periode 2012-2017
 
Keperawatan gerontik
Keperawatan gerontikKeperawatan gerontik
Keperawatan gerontik
 
GERONTIK.ppt
GERONTIK.pptGERONTIK.ppt
GERONTIK.ppt
 
5 kesehatan mental ok.pptx
5 kesehatan mental ok.pptx5 kesehatan mental ok.pptx
5 kesehatan mental ok.pptx
 
ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS PPT.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS PPT.pptxASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS PPT.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS PPT.pptx
 
KIT MINDA SIHAT JOHOR.pdf
KIT MINDA SIHAT JOHOR.pdfKIT MINDA SIHAT JOHOR.pdf
KIT MINDA SIHAT JOHOR.pdf
 
3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt
3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt
3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt
 
KESEHATAN JIWA REMAJA.pptx
KESEHATAN  JIWA  REMAJA.pptxKESEHATAN  JIWA  REMAJA.pptx
KESEHATAN JIWA REMAJA.pptx
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Antropologi, sehat sakit 2021
Antropologi, sehat sakit 2021Antropologi, sehat sakit 2021
Antropologi, sehat sakit 2021
 
Masalah psikososial
Masalah psikososialMasalah psikososial
Masalah psikososial
 
Prersentasi kpsi @media workshop 28 september2015
Prersentasi  kpsi @media workshop 28 september2015Prersentasi  kpsi @media workshop 28 september2015
Prersentasi kpsi @media workshop 28 september2015
 
Promkes Pres 01
Promkes Pres 01Promkes Pres 01
Promkes Pres 01
 
KIT MINDA SIHAT JOHOR 13.10.2021 (FINAL).pptx
KIT MINDA SIHAT JOHOR 13.10.2021 (FINAL).pptxKIT MINDA SIHAT JOHOR 13.10.2021 (FINAL).pptx
KIT MINDA SIHAT JOHOR 13.10.2021 (FINAL).pptx
 
KESIHATAN MENTAL
KESIHATAN MENTALKESIHATAN MENTAL
KESIHATAN MENTAL
 

More from Bagus Utomo

KPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health associationKPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health associationBagus Utomo
 
Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesia Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesia Bagus Utomo
 
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktpPengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktpBagus Utomo
 
Kebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primerKebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primerBagus Utomo
 
Pelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkpPelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkpBagus Utomo
 
Membangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJMembangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJBagus Utomo
 
What do patients and caregivers want from mental health services
What do patients and caregivers want from mental health servicesWhat do patients and caregivers want from mental health services
What do patients and caregivers want from mental health servicesBagus Utomo
 
Profil KPSI 2021
Profil KPSI 2021Profil KPSI 2021
Profil KPSI 2021Bagus Utomo
 
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - PekerjaanHak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - PekerjaanBagus Utomo
 
Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesiaHomelessness in indonesia
Homelessness in indonesiaBagus Utomo
 
Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya Bagus Utomo
 
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan JiwaPengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan JiwaBagus Utomo
 
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwaPerkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwaBagus Utomo
 
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri Bagus Utomo
 
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog Bagus Utomo
 
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat AdiktifGangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat AdiktifBagus Utomo
 
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - PsikoedukasiPresentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - PsikoedukasiBagus Utomo
 
Presentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
Presentation6 menuju pemulihan - PsikoedukasiPresentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
Presentation6 menuju pemulihan - PsikoedukasiBagus Utomo
 
Presentation5 relaps dan krisis skizofrenia - Psikoedukasi
Presentation5 relaps dan krisis skizofrenia - PsikoedukasiPresentation5 relaps dan krisis skizofrenia - Psikoedukasi
Presentation5 relaps dan krisis skizofrenia - PsikoedukasiBagus Utomo
 

More from Bagus Utomo (20)

KPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health associationKPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
KPSI: Establishing and growing a civil society mental health association
 
Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesia Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesia
 
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktpPengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
Pengelolaan obat, kesehatan jiwa dan napza 04 2021 fktp
 
Kebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primerKebijakan keswa di layanan primer
Kebijakan keswa di layanan primer
 
Pelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkpPelayanan kesehatan jiwa pkp
Pelayanan kesehatan jiwa pkp
 
Membangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJMembangun kemandirian ODGJ
Membangun kemandirian ODGJ
 
What do patients and caregivers want from mental health services
What do patients and caregivers want from mental health servicesWhat do patients and caregivers want from mental health services
What do patients and caregivers want from mental health services
 
Profil KPSI 2021
Profil KPSI 2021Profil KPSI 2021
Profil KPSI 2021
 
Profil KPSI
Profil KPSIProfil KPSI
Profil KPSI
 
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - PekerjaanHak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
Hak hak dasar penyandang disabilitas mental - Pekerjaan
 
Homelessness in indonesia
Homelessness in indonesiaHomelessness in indonesia
Homelessness in indonesia
 
Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya Bunuh diri dan faktor risikonya
Bunuh diri dan faktor risikonya
 
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan JiwaPengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
Pengobatan Medis Orang Dengan Gangguan Jiwa
 
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwaPerkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
Perkenalan singkat terhadap beberapa gangguan jiwa
 
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
Ciri-ciri gangguan jiwa yang beresiko bunuh diri
 
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
Hospital without Wall Painting Exhibition catalog
 
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat AdiktifGangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
Gangguan Psikosis dan Penyalahgunaan Zat Adiktif
 
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - PsikoedukasiPresentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
 
Presentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
Presentation6 menuju pemulihan - PsikoedukasiPresentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
Presentation6 menuju pemulihan - Psikoedukasi
 
Presentation5 relaps dan krisis skizofrenia - Psikoedukasi
Presentation5 relaps dan krisis skizofrenia - PsikoedukasiPresentation5 relaps dan krisis skizofrenia - Psikoedukasi
Presentation5 relaps dan krisis skizofrenia - Psikoedukasi
 

Recently uploaded

KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anakKIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anakelin560994
 
444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.ppt
444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.ppt444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.ppt
444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.pptMUHAMMADHASINUDDIN
 
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatanMetode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatanMeiRianitaElfridaSin
 
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatankebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatanMeiRianitaElfridaSin
 
LAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdf
LAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdfLAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdf
LAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdfNurlianiNurliani4
 
ppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptx
ppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptxppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptx
ppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptxmarnitahm32
 
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfMATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfestidiyah35
 
persentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypi
persentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypipersentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypi
persentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypianisaEndrasari
 
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptPENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptssuser940815
 
Uji Validitas dan Realibilitas SPSS dan Contoh
Uji Validitas dan Realibilitas SPSS dan ContohUji Validitas dan Realibilitas SPSS dan Contoh
Uji Validitas dan Realibilitas SPSS dan ContohARDS5
 
1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...
1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...
1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...MAKSIPUASA1
 
kelompok rentan pada perempuan dan a.ppt
kelompok rentan pada perempuan dan a.pptkelompok rentan pada perempuan dan a.ppt
kelompok rentan pada perempuan dan a.pptssuser8a13d21
 
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdfDiagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdfAlanRahmat
 

Recently uploaded (13)

KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anakKIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
KIA ppt penyuluhan buku kesehatan ibu dan anak
 
444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.ppt
444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.ppt444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.ppt
444028203-Penyusunan-Renstra-Puskesmas.ppt
 
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatanMetode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
Metode dan media pendidikan dan promosi kesehatan
 
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatankebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
kebijakan pemerintah terkait pelaksanaan promosi kesehatan
 
LAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdf
LAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdfLAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdf
LAPORAN KASUS APRAS MONICALAPORAN KASUS APRAS MONICA.pdf
 
ppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptx
ppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptxppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptx
ppt napza untuk SEKOLAH DASAR DAN CARA MENCEGAHNYA.pptx
 
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfMATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
 
persentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypi
persentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypipersentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypi
persentation TYPHOID yang disebabkan olehSalmonela thypi
 
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptPENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
 
Uji Validitas dan Realibilitas SPSS dan Contoh
Uji Validitas dan Realibilitas SPSS dan ContohUji Validitas dan Realibilitas SPSS dan Contoh
Uji Validitas dan Realibilitas SPSS dan Contoh
 
1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...
1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...
1. BHD PERKI.pptx, materi tentang bagaimana melakukan bhd pada korban dengan ...
 
kelompok rentan pada perempuan dan a.ppt
kelompok rentan pada perempuan dan a.pptkelompok rentan pada perempuan dan a.ppt
kelompok rentan pada perempuan dan a.ppt
 
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdfDiagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
Diagnosis Diferensial and Mnemonic_Materi 2.pdf
 

Lembar Fakta Kesehatan Jiwa: Skizofrenia

  • 1. LEMBAR FAKTA SEPUTAR KESEHATAN JIWA KOMUNITAS PEDULI SKIZOFRENIA INDONESIA 2016
  • 2. KESEHATAN • Kesehatan (WHO) adalah suatu kondisi sehat fisik, jiwa, dan sosial yang tidak hanya terhindar dan bebas dari berbagai jenis penyakit tetapi juga memiliki kualitas hidup.
  • 3. KESEHATAN JIWA • Sehat jiwa adalah kondisi dimana seorang individu dapat berkembang secara fisik, mental, spiritual, dan sosial sehingga individu tersebut menyadari kemampuan sendiri, dapat mengatasi tekanan, dapat bekerja secara produktif, dan mampu memberikan kontribusi untuk komunitasnya (UU Kesehatan Jiwa, Kementerian Kesehatan RI).
  • 4. MENURUT DEPARTEMEN KESEHATAN RI TAHUN 2003, CIRI-CIRI ‘JIWA SEHAT’ ANTARA LAIN: • Memiliki perasaan sehat dan bahagia dan merasa nyaman terhadap dirinya, sehingga mampu mengatasi amarah, iri hati, rasa cemas, rendah diri, takut, dan kecewa, serta mampu menilai dirinya sendiri dengan sepatutnya • Dapat menerima orang lain apa adanya, mempunyai sikap positif terhadap diri dan orang lain serta merasa nyaman berhubungan dengan orang lain, sehingga mampu menerima dan mencintai, serta menggunakan akalnya dengan sehat. • Selain itu, sehat jiwa juga dapat menyadari kemampuan diri, mampu menghadapi tantangan dan kebutuhan hidupnya, menerima tanggung jawab, mengambil keputusan, mempunyai tujuan hidup nyata, dan merancang masa depannya. • Sehat-jiwa.kemkes.go.id/detailinfokesehatan/20
  • 5. GANGGUAN KESEHATAN JIWA • Satu dari empat orang dewasa akan mengalami masalah kesehatan jiwa pada satu waktu dalam hidupnya dan setiap 40 detik di suatu tempat di dunia ada seseorang yang meninggal karena bunuh diri (WFMH, 2016). • Gangguan jiwa adalah sekumpulan gejala atau pola perilaku, atau psikologis seseorang, yang secara klinik cukup bermakna, dan yang secara khas berkaitan dengan suatu gejala penderitaan (distres) atau hendaya (disabilitas) di dalam satu atau lebih fungsi yang penting dari manusia (menurut DSM IV). • World Federation on Mental Health, 2016-2017, Dignity in Mental Health, Psychological & Mental Health First Aid For All •
  • 6. GANGGUAN JIWA BERAT • Gangguan jiwa berat adalah gangguan jiwa yang ditandai oleh terganggunya kemampuan menilai realitas atau tilikan (insight) yang buruk, penderitaan dan hendaya (disabilitas) • Gejala klinis yang menyertainya antara lain berupa halusinasi, gangguan proses dan isi pikir (seperti bicara tidak nyambung, waham), gangguan emosi, bertingkah laku aneh (misalnya: agresif, menarik diri dsbnya). • Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas), Kementerian Kesehatan RI, 2013
  • 7. GANGGUAN JIWA BERAT • Gangguan jiwa termasuk burden of disease atau penyakit yang membebani ekonomi negara, masyarakat, serta keluarga oleh karena produktivitas pasien menurun dan akhirnya menimbulkan beban biaya yang besar bagi pasien dan keluarga. Dari sudut pandang pemerintah, gangguan ini menghabiskan biaya pelayanan kesehatan yang besar. • Prevalensi gangguan jiwa berat pada penduduk Indonesia adalah 1,7 per mil, sementara jumlah kasus gangguan jiwa berat terbanyak di DI Yogyakarta (2,7 per mil), Aceh (2,7 per mil), Sulawesi Selatan (2,6 per mil), Bali (2,3 per mil), dan Jawa Tengah (2,3 per mil).
  • 8. SKIZOFRENIA3 • Salah satu contoh gangguan jiwa berat adalah Skizofrenia. Skizofrenia merupakan penyakit kronis dimana penderita memiliki kesulitan memproses pikirannya sehingga dapat berhalusinasi, delusi, pikiran yang tidak jelas dan tingkah laku atau bicara yang tidak wajar. Gejala-gejala ini dikenal sebagai gejala psikotik, yang menyebabkan penderita skizofrenia mengalami kesulitan berinteraksi dengan orang lain, bahkan menarik diri dari aktivitas sehari-hari dan dunia luar. • Skizofrenia merupakan salah satu penyakit jiwa terberat; sebanyak 10 persen orang yang menderita penyakit ini berakhir dengan bunuh diri. • Gejala pertama skizofrenia biasanya muncul pada masa remaja atau dewasa muda, walaupun ada juga yang baru muncul pada orang berusia di atas 40 tahun. • Prevalensi gangguan jiwa berat, seperti Orang Dengan Skizofrenia (ODS) di Indonesia mencapai 1,7 per 1000 penduduk atau sekitar 400.000 orang.
  • 9. FAKTOR PENYEBAB GANGGUAN JIWA • Berbagai masalah kesehatan jiwa terjadi di masyarakat di segala usia, mulai dari populasi berisiko seperti anak-anak, ibu hamil dan usia lanjut yang membutuhkan pencegahan dan pengendalian agar tidak berkelanjutan yang akan membebani keluarga dan masyarakat serta kualitas bangsa. Masalah tersebut mulai dari kekerasan terhadap anak dan perempuan terutama kekerasan seksual, anak jalanan, pornografi, penyalahgunaan Napza, kecanduan media elektronik dan jejaring sosial, gangguan kejiwaan, bencana, tekanan psikologis, kepikunan dan sebagainya yang kurang mendapat perhatian atau terabaikan karena ketidakpahaman, kelelahan menghadapi, kurang peduli, ketersediaan dan akses pelayanan kesehatan jiwa yang sulit dijangkau. Hal ini harus segera dicegah dan dikendalikan karena akan membebani keluarga, masyarakat dan negara menyangkut kualitas bangsa.
  • 10. PERTOLONGAN PERTAMA PSIKOLOGIS • Pertolongan pertama psikologis atau dukungan awal psikologis dalam kesehatan jiwa harus tersedia untuk semua, karena berbagai kondisi krisis dan masalah kesehatan jiwa sering terjadi di masyarakat kita. Dukungan awal psikologis ini dapat dilakukan oleh masyarakat seperti kader kesehatan melalui pelatihan-pelatihan kesehatan jiwa. Peran masyarakat ini telah dicantumkan pada Bab VIII pasal 84 dan 85 Undang-undang Kesehatan Jiwa, Kementerian Kesehatan RI.
  • 11. • Pertolongan pertama kesehatan jiwa atau dukungan awal kesehatan jiwa (Mental Health First Aid) adalah bantuan yang diberikan kepada orang yang mengalami gangguan kesehatan jjwa oleh seseorang yang bukan kader kesehatan atau tidak memiliki latar belakang kesehatan, melainkan seseorang yang berada dalam lingkup sosial penderita. Pertolongan pertama tersebut diberikan sampai penderita mendapatkan bantuan profesional yang sesuai.
  • 12. PERAN KELUARGA DAN MASYARAKAT • Keluarga dan masyarakat dapat berperan dengan mempelajari keterampilan pertolongan pertama kesehatan jiwa (Mental Health First Aid Action Plan), yang terdiri dari 5 langkah: • Pendekatan, deteksi, dan membantu pada krisis apapun • Mendengarkan tanpa menghakimi • Memberikan dukungan dan informasi yang tepat • Mendorong penderita untuk mendapatkan bantuan profesional yang sesuai • Mendorong dukungan lainnya
  • 13. • Pemberdayaan keluarga dan masyarakat dalam memberikan pertolongan pertama psikologis atau dukungan awal psikologis akan banyak memberikan manfaat maksimal tidak hanya bagi prognosis kesehatan jiwa tetapi juga dalam pembangunan kesehatan dan kualitas bangsa pada umumnya. • Dalam hal kesadaran akan pentingnya kesehatan jiwa, peran keluarga dan lingkungan dalam memberikan pertolongan pertama bagi mereka yang hidup dengan masalah kejiwaan akan sangat berpengaruh pada proses terbentuknya keadaan yang menaikkan martabat, menghilangkan stigma dan diskriminasi orang yang mengalami masalah kesehatan jiwa.
  • 14. KEPUSTAKAAN • Sehat-jiwa.kemkes.go.id/detailinfokesehatan/20 • World Federation on Mental Health, 2016-2017, Dignity in Mental Health, Psychological & Mental Health First Aid For All • Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas), Kementerian Kesehatan RI, 2013
  • 15. TERIMA KASIH • Komunitas Peduli Skizofrenia Indonesia Jl Jatinegara Timur 99, Balimester, Kampung Melayu Jakarta Timur, Indonesia 021 8579618 info.kpsi@gmail.com Twitter @kpsi_pusat Http://www.skizofrenia.org