SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Kisi-Kisi Soal
PENILAIAN AKHIR SEMESTER
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : VIII/2
Jumlah Soal : 50 PG
Aspek : Pengetahuan
Kurikulum Acuan : Kurikulum 2013
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Kompetensi Inti
Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
No.
Kompetensi Dasar
Materi Pokok/
Indikator Soal
Jumlah
Bobot
Nomor Bentuk
Urut Pembelajaran Soal Soal Soal
1 3.11 Mengidentifikasi Ciri-ciri teks ulasan Disajikan 4 paragraf yang salah satunya
informasi pada teks berdasarkan isi dan bersumber dari teks ulasan, siswa dapat
1 2 1 PG
ulasan tentang objek ulasannya menentukan paragraf yang termasuk teks
kualitas karya (film, ulasan.
cerpen, puisi, novel,
Disajikan cuplikan teks ulasan (buku, film,
lagu,
karya seni daerah) video, dan lain-lain) bagian evaluasi.
yang dibaca atau
 Siswa dapat menentukan objek ulasan
dengan
1 2 2 PG
diperdengarkan. tepat.
 Siswa dapat menentukan kelemahan objek
1 2
3 PG
yang diulas dengan tepat.
 Siswa dapat menentukan kelebihan objek 1 2 4 PG
yang diulas dengan tepat.
Disajikan paragraf yang bersumber dari
buku
fiksi/nonfiksi yang terggambar dengan jelas
kelebihan/kelemahan salah satu unsurnya 1 4 41 PG
(tema/bahasa/dll). Siswa dapat menjelaskan
kelebihan/kelemahan salah satu unsur
dalam
buku tersebut.
2 3.12 Menelaah struktur  Struktur teks Disajikan teks ulasan yang setiap bagiannya
dan kebahasaan teks ulasan diberi nomor.
ulasan (film, cerpen,  Kaidah teks ulasan
 Siswa dapat menentukan bagian struktur
teks
1 2 6 PG
puisi, novel, karya ulasan dengan tepat.
seni daerah) yang  Siswa dapat menentukan bagian orientasi
1 2 7 PG
diperdengarkan dan dengan tepat.
dibaca.
Disajikan cuplikan teks ulasan bagian
evaluasi,
siswa dapat menentukan alasan/bukti atas 1 2 5 PG
kelemahan/kelebihan dengan tepat.
Disajikan paragraf yang bersumber dari teks
ulasan, yang salah satu kalimatnya
berkonjungsi
1 2 8 PG
penerang, siswa dapat menentukan kalimat
yang mengandung konjungsi penerang.
Disajikan 4 kalimat yang berkonjungsi
penerang, penyebaban, dan temporal, siswa
1 2 9 PG
dapat menentukan kalimat yang
berkonjungsi
temporal.
Disajikan paragraf yang bersumber dari
paragraf teks ulasan, siswa dapat
menentukan 1 2 10 PG
kalimat yang menggunakan ungkapan
saran.
3 3.13
Mengidentifikasi
jenis
Saran, ajakan,
arahan, Disajikan 4 paragraf yang salah satunya
saran, ajakan, arahan, dan pertimbangan bersumber dari teks persuasi bagian ajakan,
1 2 11 PG
dan pertimbangan dalam teks persuasi siswa dapat menentukan paragraf yang
tentang berbagai hal termasuk teks persuasi.
positif atas Disajikan paragraf yang bersumber dari teks
permasalahan aktual
persuasi bagian ajakan, siswa dapat
menentukan 1 2 12 PG
dari teks persuasi ajakan penulis dengan tepat.
(lingkungan hidup, Disajikan paragraf yang bersumber dari teks
kondisi sosial, persuasi bagian argumen (berisi fakta dan
dan/atau keragaman pendapat).
budaya) yang
didengar
 Siswa dapat menentukan kepada siapa isi
teks
1 2 13 PG
dan dibaca. ditujukan.
 Siswa dan menentukan pendapat penulis 1 2 14 PG
terkait dengan isu yang dikemukakan dengan
tepat.
 Siswa menentukan fakta yang memperkuat
1 2 15 PG
argumen-argumen penulis dengan tepat.
Disajikan sebuah paragraf yang bersumber
dari
teks persuasi bagian pengenalan isu, siswa
1 4 42 PG
dapat menentukan bagian teks persuasi
disertai
alasan yang tepat.
4 3.14 Menelaah struktur dan  Struktur teks
Disajikan teks persuasi berisi 4-5 paragraf
yang
kebahasaan teks persuasi
urutannya diacak dan masing-masing
paragraf
persuasi yang berupa 
Kaidah
kebahasaan diberi nomor.
saran, ajakan, dan teks persuasi • Siswa dapat mengurutkan teks persuasi
1 2 16 PG
pertimbangan tentang
dengan tepat.
berbagai
permasalahan
• Siswa dapat menentukan salah satu
bagian
aktual (lingkungan 2 2 17 PG
teks persuasi disertai alasan yang tepat.
hidup, kondisi sosial,
Disajikan paragraf yang bersumber dari teks
dan/atau keragaman
budaya, dll) dari persuasi, berisi kata teknis dan kata hubung
berbagai sumber yang bermakna kausalitas.
didengar dan dibaca. • Siswa dapat menentukan kalimat yang
menggunakan kata teknis atau peristilahan
yang
1 2 18 PG
berkenaan dengan topik yang dibahas dengan
tepat.
• Siswa dapat menentukan kalimat yang
1 2 19 PG
menggunakan kata hubung yang bermakna
kausalitas dengan tepat.
Disajikan paragraf yang bersumber dari teks
persuasi bagian ajakan yang terdiri atas empat 1 2 20 PG
kalimat, siswa dapat menentukan kalimat yang
berisi ajakan/bujukan dengan tepat.
5 3.15 Mengidentifikasi Unsur-unsur drama Disajikan cuplikan drama.
unsur-unsur drama (tradisional dan
• Siswa dapat menentukan karakter salah
satu
1 2 21 PG
(tradisional dan modern) yang tokoh dengan tepat.
moderen) yang
disajikan dalam • Siswa dapat menentukan latar dengan
tepat. 1 2 22 PG
bentuk pentas atau
disajikan dalam • Siswa dapat menentukan amanat dengan
naskah 1 2 23 PG
bentuk pentas atau tepat.
naskah.
Disajikan 4-5 dialog drama yang beri yang
berisi
wawancang, kramagung, wawancang dan
kramagung. Masing-masing dialog diberi
nomor.
• Siswa dapat menentukan dialog yang
hanya
1 2 24 PG
berisi bagian wawancang (yang diucapkan
tokoh) dengan tepat.
• Siswa dapat menentukan dialog yang
hanya
1 2 25 PG
berisi bagian kramagung (yang dilakukan
tokoh) dengan tepat.
6 3.16 Menelaah Karakteristik unsur Disajikan cuplikan drama yang terdiri dari
karakteristik unsur dalam teks drama bagian prolog, dialog (orientasi/konflikasi/
dan kaidah yang berbentuk resolusi), dan epilog. Setiap bagian tersebut
kebahasaan dalam naskah/pentas diberi nomor.
teks drama yang
Kaidah
kebahasaan • Siswa dapat menentukan bagian prolog
1 2 26 PG
berbentuk naskah dalam teks drama dengan tepat.
atau pentas. yang berbentuk • Siswa dapat menentukan bagian konflikasi
1 2 27 PG
naskah/pentas dengan tepat.
• Siswa dapat menentukan bagian resolusi
1 2 28 PG
dengan tepat.
Disajikan paragraf yang bersumber dari teks
drama yang di dalamnya berisi kalimat
perintah/tanya, dan kalimat yang
menggunakan
kata sifat. Masing-masing kalimat diberi
nomor.
• Siswa dapat menentukan kalimat yang
berisi 1 2 29 PG
kata sifat dengan tepat.
• Siswa dapat menentukan kalimat
1 2 30 PG
perintah/tanya dengan tepat.
Disajikan 4-5 dialog drama yang urutannya
diacak. Setiap dialog diberi nomor. Siswa
dapat 1 4 43 PG
mengurutkan dialog dengan tepat.
7 3.17 Menggali dan
Informasi dalam
buku
Disajikan 3 cuplikan yang bersumber dari
buku
menemukan
informasi fiksi dan nonfiksi
fiksi dan 1 cuplikan yang bersumber dari
buku
1 2 31 PG
dari buku fiksi dan
nonfiksi, siswa dapat menentukan cuplikan
yang
nonfiksi yang dibaca termasuk buku nonfiksi dengan tepat.
Disajikan sebuah paragraf yang bersumber
dari
buku fiksi, siswa dapat menentukan alasan 1 2 32 PG
kefiksiannya dengan tepat.
Disajikan deretan cuplikan indeks sebuah
buku.
 Siswa dapat menentukan tema/judul buku
1 2 33 PG
berdasarkan indeks buku dengan tepat.
 Siswa dapat menjelaskan informasi yang
1 2 34 PG
terdapat dalam indeks buku dengan tepat.
Disajikan ilustrasi yang menggambarkan
seseorang yang membutuhkan informasi
dalam
1 2 35 PG
sebuah buku, siswa dapat menentukan
cuplikan
indeks buku dengan tepat.
Disajikan sebuah paragraf yang bersumber
dari
buku nonfiksi, siswa dapat menentukan
jenis
1 4 44 PG
buku disertai alasan kenonfiksiannya
dengan
tepat
8
3.18 Menelaah unsur
buku Unsur-unsur penting
Disajikan paragraf yang bersumber dari
kutipan
fiksi dan nonfiksi
yang dalam buku fiksi dan buku fiksi, yang salah satu kalimatnya berisi
1 2 36 PG
dibaca. nonfiksi ungkapan, siswa dapat menentukan kalimat
 unsur kebahasaan yang berisi ungkapan dengan tepat
 unsur buku Disajikan sebuah kalimat yang berisi
ungkapan,
siswa dapat menentukan arti ungkapan
dengan 1 2 37 PG
tepat.
Disajikan cuplikan yang bersumber dari
buku
fiksi yang mengandung kemenarikan tema,
amanat, dan kebahasaan (kalimat/pilihan
kata/ungkapan/dll.).
 Siswa dapat menentukan kemenarikan
unsur
1 2 38 PG
unsur tema dengan tepat.
 Siswa dapat menentukan kemenarikan
1 2 39 PG
kebahasaan (kalimat/pilihan kata) dengan
tepat.
 Siswa dapat menentukan alasan
kemenarikan
1 2 40 PG
amanat.
Disajikan sebuah paragraf yang bersumber
dari 1 4 45 PG
buku fiksi yang menyajikan kemenarikan
penokohan. Siswa dapat menentukan
kemenarikan penokohan dengan tepat.
9
3.6.Mengidentifikasi
struktur,unsur kebahasaan,dan
aspek lisan dalm teks
eksposisi artikel
ilmiahpopuler (lingkungan
hidup,kondisi sosial,dan atau
keragaman budaya) yang
diperdengarkan atau dibaca
Menyimpulkan isi
teks esposisi
Disajikan struktur,unsur kebahasaan,dan aspek
lisan dalm teks eksposisi 1 2 46 PG
10
3.6.Mengidentifikasi
struktur,unsur kebahasaan,dan
aspek lisan dalm teks
eksposisi artikel
ilmiahpopuler (lingkungan
hidup,kondisi sosial,dan atau
keragaman budaya) yang
diperdengarkan atau dibaca
Menyimpulkan isi
teks esposisi
Disajikan struktur,unsur kebahasaan,dan aspek
lisan dalm teks eksposisi 1 2 47 PG
11
.6.Mengidentifikasi
struktur,unsur kebahasaan,dan
aspek lisan dalm teks
eksposisi artikel
ilmiahpopuler (lingkungan
hidup,kondisi sosial,dan atau
keragaman budaya) yang
diperdengarkan atau dibaca
Menyimpulkan isi
teks esposisi
Disajikan struktur,unsur kebahasaan,dan aspek
lisan dalm teks eksposisi 1 2 48 PG
12
6.Mengidentifikasi
struktur,unsur kebahasaan,dan
aspek lisan dalm teks
eksposisi artikel
ilmiahpopuler (lingkungan
Menyimpulkan isi
teks esposisi
Disajikanstruktur,unsur kebahasaan,dan aspek
lisan dalm teks eksposisi 1 2 49 PG
hidup,kondisi sosial,dan atau
keragaman budaya) yang
diperdengarkan atau dibaca
13
3.6.Mengidentifikasi
struktur,unsur kebahasaan,dan
aspek lisan dalm teks
eksposisi artikel
ilmiahpopuler (lingkungan
hidup,kondisi sosial,dan atau
keragaman budaya) yang
diperdengarkan atau dibaca
Menyimpulkan isi
teks esposisi
Disajikan struktur,unsur kebahasaan,dan aspek
lisan dalm teks eksposisi 1 2 50 PG

More Related Content

Similar to KISI-KISI PAT B. INDONESIA KELAS 8 SEM 2.docx

SILABUS B.IND KLS 8 sms 2.doc
SILABUS B.IND KLS 8 sms 2.docSILABUS B.IND KLS 8 sms 2.doc
SILABUS B.IND KLS 8 sms 2.docIchsanieAssyifa
 
KISI BASINDON 7 - www.pojoksekolah.com.pdf
KISI BASINDON 7 - www.pojoksekolah.com.pdfKISI BASINDON 7 - www.pojoksekolah.com.pdf
KISI BASINDON 7 - www.pojoksekolah.com.pdfPadepokanGhereh
 
01. Kisi US Bhs Indonesia XII - www.ilmuguru.org.doc
01. Kisi US Bhs Indonesia XII - www.ilmuguru.org.doc01. Kisi US Bhs Indonesia XII - www.ilmuguru.org.doc
01. Kisi US Bhs Indonesia XII - www.ilmuguru.org.docHesniNolaPesak
 
(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA US
(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA US(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA US
(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA USfirzamcrsft
 
KISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XI
KISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XIKISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XI
KISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XIERVAN GOVINDA
 
KISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XII
KISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XIIKISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XII
KISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XIIERVAN GOVINDA
 
Silabus bahasa indonesia smp kls 7 kur 2013
Silabus bahasa indonesia smp kls 7 kur 2013Silabus bahasa indonesia smp kls 7 kur 2013
Silabus bahasa indonesia smp kls 7 kur 2013olanywidiyani
 
KISI-KISI MATERI AM KELAS IX TAPEL 2022-2023.pdf
KISI-KISI MATERI AM KELAS IX TAPEL 2022-2023.pdfKISI-KISI MATERI AM KELAS IX TAPEL 2022-2023.pdf
KISI-KISI MATERI AM KELAS IX TAPEL 2022-2023.pdfAkhmadzaeni7
 
Kisi kisi soal uas kelas xi
Kisi kisi soal uas kelas xiKisi kisi soal uas kelas xi
Kisi kisi soal uas kelas xiGede Budiarta
 
Pemetaan CP, ATP (1).docx
Pemetaan CP, ATP (1).docxPemetaan CP, ATP (1).docx
Pemetaan CP, ATP (1).docxhilmarahmi93
 
Kisi kisi Pantia akhir SekolahIndo 10 Ganji.doc
Kisi kisi Pantia akhir SekolahIndo 10 Ganji.docKisi kisi Pantia akhir SekolahIndo 10 Ganji.doc
Kisi kisi Pantia akhir SekolahIndo 10 Ganji.docrosyadiimron4
 

Similar to KISI-KISI PAT B. INDONESIA KELAS 8 SEM 2.docx (20)

Kisi
KisiKisi
Kisi
 
Tema 1 kd 3.4 dan 4.4 anekdot
Tema 1 kd 3.4 dan 4.4 anekdotTema 1 kd 3.4 dan 4.4 anekdot
Tema 1 kd 3.4 dan 4.4 anekdot
 
SILABUS B.IND KLS 8 sms 2.doc
SILABUS B.IND KLS 8 sms 2.docSILABUS B.IND KLS 8 sms 2.doc
SILABUS B.IND KLS 8 sms 2.doc
 
KISI BASINDON 7 - www.pojoksekolah.com.pdf
KISI BASINDON 7 - www.pojoksekolah.com.pdfKISI BASINDON 7 - www.pojoksekolah.com.pdf
KISI BASINDON 7 - www.pojoksekolah.com.pdf
 
01. Kisi US Bhs Indonesia XII - www.ilmuguru.org.doc
01. Kisi US Bhs Indonesia XII - www.ilmuguru.org.doc01. Kisi US Bhs Indonesia XII - www.ilmuguru.org.doc
01. Kisi US Bhs Indonesia XII - www.ilmuguru.org.doc
 
(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA US
(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA US(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA US
(Firza)KISI-KISI ASS BAHASA INDONESIA US
 
CP-TP-ATP Bahasa Jawa.docx
CP-TP-ATP Bahasa Jawa.docxCP-TP-ATP Bahasa Jawa.docx
CP-TP-ATP Bahasa Jawa.docx
 
Tema 1 kd 3.3 dan 4.3 anekdot
Tema 1 kd 3.3 dan 4.3 anekdotTema 1 kd 3.3 dan 4.3 anekdot
Tema 1 kd 3.3 dan 4.3 anekdot
 
KISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XI
KISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XIKISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XI
KISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XI
 
KISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XII
KISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XIIKISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XII
KISI-KISI UAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS XII
 
Rpp forward smk x unit 9
Rpp forward smk x unit 9Rpp forward smk x unit 9
Rpp forward smk x unit 9
 
Silabus bahasa indonesia smp kls 7 kur 2013
Silabus bahasa indonesia smp kls 7 kur 2013Silabus bahasa indonesia smp kls 7 kur 2013
Silabus bahasa indonesia smp kls 7 kur 2013
 
KISI-KISI MATERI AM KELAS IX TAPEL 2022-2023.pdf
KISI-KISI MATERI AM KELAS IX TAPEL 2022-2023.pdfKISI-KISI MATERI AM KELAS IX TAPEL 2022-2023.pdf
KISI-KISI MATERI AM KELAS IX TAPEL 2022-2023.pdf
 
Kisi 71
Kisi 71Kisi 71
Kisi 71
 
Kisi 71
Kisi 71Kisi 71
Kisi 71
 
Kisi kisi soal uas kelas xi
Kisi kisi soal uas kelas xiKisi kisi soal uas kelas xi
Kisi kisi soal uas kelas xi
 
Beberapa CONTOH - Copy.pdf
Beberapa CONTOH - Copy.pdfBeberapa CONTOH - Copy.pdf
Beberapa CONTOH - Copy.pdf
 
CONTOH.pdf
CONTOH.pdfCONTOH.pdf
CONTOH.pdf
 
Pemetaan CP, ATP (1).docx
Pemetaan CP, ATP (1).docxPemetaan CP, ATP (1).docx
Pemetaan CP, ATP (1).docx
 
Kisi kisi Pantia akhir SekolahIndo 10 Ganji.doc
Kisi kisi Pantia akhir SekolahIndo 10 Ganji.docKisi kisi Pantia akhir SekolahIndo 10 Ganji.doc
Kisi kisi Pantia akhir SekolahIndo 10 Ganji.doc
 

Recently uploaded

statistika matematika kelas 8 semester 2
statistika matematika kelas 8 semester 2statistika matematika kelas 8 semester 2
statistika matematika kelas 8 semester 2FarhanPerdanaRamaden1
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
SOALAN PEPERIKSAAN AKHIR TAHUN MATEMATIK TAHUN 2
SOALAN PEPERIKSAAN AKHIR TAHUN MATEMATIK TAHUN 2SOALAN PEPERIKSAAN AKHIR TAHUN MATEMATIK TAHUN 2
SOALAN PEPERIKSAAN AKHIR TAHUN MATEMATIK TAHUN 2ZARINA KHAMIS
 
tugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdf
tugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdftugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdf
tugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdfindahningsih541
 
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdfAksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdfRahayanaDjaila2
 
489600378-KARTU-SOAL matematika oke.docx
489600378-KARTU-SOAL matematika oke.docx489600378-KARTU-SOAL matematika oke.docx
489600378-KARTU-SOAL matematika oke.docxFaqihMakhfuddin1
 
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptxLokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptxHermawati Dwi Susari
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdfindahningsih541
 
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMMform Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMMAgungJakaNugraha1
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik WidarsihTugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsihninikwidarsih44
 
PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptx
PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptxPPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptx
PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptxZubedImut
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
LAPORAN SATUAN PENDIDIKAN 211 sabadolok.docx
LAPORAN SATUAN PENDIDIKAN 211 sabadolok.docxLAPORAN SATUAN PENDIDIKAN 211 sabadolok.docx
LAPORAN SATUAN PENDIDIKAN 211 sabadolok.docxSriHandayaniLubisSpd
 
PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...
PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...
PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...Kanaidi ken
 
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata Surya
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata SuryaMateri IPA kelas 7 tentang konsep Tata Surya
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata Suryasmpkhoiriyah61
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
TINGKATAN 4 : 1.1 PENGENALAN SAINS SUKAN .ppt
TINGKATAN 4 : 1.1 PENGENALAN SAINS SUKAN .pptTINGKATAN 4 : 1.1 PENGENALAN SAINS SUKAN .ppt
TINGKATAN 4 : 1.1 PENGENALAN SAINS SUKAN .pptASHABULTAKIMBINMOHDI
 
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdfLaporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdfSriHandayaniLubisSpd
 
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptxPPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptxhikmah331650
 

Recently uploaded (20)

statistika matematika kelas 8 semester 2
statistika matematika kelas 8 semester 2statistika matematika kelas 8 semester 2
statistika matematika kelas 8 semester 2
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
SOALAN PEPERIKSAAN AKHIR TAHUN MATEMATIK TAHUN 2
SOALAN PEPERIKSAAN AKHIR TAHUN MATEMATIK TAHUN 2SOALAN PEPERIKSAAN AKHIR TAHUN MATEMATIK TAHUN 2
SOALAN PEPERIKSAAN AKHIR TAHUN MATEMATIK TAHUN 2
 
tugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdf
tugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdftugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdf
tugas 1.4 keyakinan kelas tugas mandiri.pdf
 
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdfAksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
 
489600378-KARTU-SOAL matematika oke.docx
489600378-KARTU-SOAL matematika oke.docx489600378-KARTU-SOAL matematika oke.docx
489600378-KARTU-SOAL matematika oke.docx
 
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptxLokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
 
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMMform Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik WidarsihTugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
 
PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptx
PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptxPPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptx
PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
LAPORAN SATUAN PENDIDIKAN 211 sabadolok.docx
LAPORAN SATUAN PENDIDIKAN 211 sabadolok.docxLAPORAN SATUAN PENDIDIKAN 211 sabadolok.docx
LAPORAN SATUAN PENDIDIKAN 211 sabadolok.docx
 
PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...
PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...
PELAKSANAAN (di Hotel 101 Urban Thamrin Jkt) + Link2 MATERI Training_ "Effect...
 
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata Surya
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata SuryaMateri IPA kelas 7 tentang konsep Tata Surya
Materi IPA kelas 7 tentang konsep Tata Surya
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
TINGKATAN 4 : 1.1 PENGENALAN SAINS SUKAN .ppt
TINGKATAN 4 : 1.1 PENGENALAN SAINS SUKAN .pptTINGKATAN 4 : 1.1 PENGENALAN SAINS SUKAN .ppt
TINGKATAN 4 : 1.1 PENGENALAN SAINS SUKAN .ppt
 
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdfLaporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
 
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptxPPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
 

KISI-KISI PAT B. INDONESIA KELAS 8 SEM 2.docx

  • 1. Kisi-Kisi Soal PENILAIAN AKHIR SEMESTER Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kelas/Semester : VIII/2 Jumlah Soal : 50 PG Aspek : Pengetahuan Kurikulum Acuan : Kurikulum 2013 Tahun Pelajaran : 2021/2022 Kompetensi Inti Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata. No. Kompetensi Dasar Materi Pokok/ Indikator Soal Jumlah Bobot Nomor Bentuk Urut Pembelajaran Soal Soal Soal 1 3.11 Mengidentifikasi Ciri-ciri teks ulasan Disajikan 4 paragraf yang salah satunya informasi pada teks berdasarkan isi dan bersumber dari teks ulasan, siswa dapat 1 2 1 PG ulasan tentang objek ulasannya menentukan paragraf yang termasuk teks kualitas karya (film, ulasan. cerpen, puisi, novel, Disajikan cuplikan teks ulasan (buku, film, lagu, karya seni daerah) video, dan lain-lain) bagian evaluasi. yang dibaca atau  Siswa dapat menentukan objek ulasan dengan 1 2 2 PG diperdengarkan. tepat.  Siswa dapat menentukan kelemahan objek 1 2 3 PG yang diulas dengan tepat.  Siswa dapat menentukan kelebihan objek 1 2 4 PG yang diulas dengan tepat. Disajikan paragraf yang bersumber dari buku
  • 2. fiksi/nonfiksi yang terggambar dengan jelas kelebihan/kelemahan salah satu unsurnya 1 4 41 PG (tema/bahasa/dll). Siswa dapat menjelaskan kelebihan/kelemahan salah satu unsur dalam
  • 3. buku tersebut. 2 3.12 Menelaah struktur  Struktur teks Disajikan teks ulasan yang setiap bagiannya dan kebahasaan teks ulasan diberi nomor. ulasan (film, cerpen,  Kaidah teks ulasan  Siswa dapat menentukan bagian struktur teks 1 2 6 PG puisi, novel, karya ulasan dengan tepat. seni daerah) yang  Siswa dapat menentukan bagian orientasi 1 2 7 PG diperdengarkan dan dengan tepat. dibaca. Disajikan cuplikan teks ulasan bagian evaluasi, siswa dapat menentukan alasan/bukti atas 1 2 5 PG kelemahan/kelebihan dengan tepat. Disajikan paragraf yang bersumber dari teks ulasan, yang salah satu kalimatnya berkonjungsi 1 2 8 PG penerang, siswa dapat menentukan kalimat yang mengandung konjungsi penerang. Disajikan 4 kalimat yang berkonjungsi penerang, penyebaban, dan temporal, siswa 1 2 9 PG dapat menentukan kalimat yang berkonjungsi temporal. Disajikan paragraf yang bersumber dari paragraf teks ulasan, siswa dapat menentukan 1 2 10 PG kalimat yang menggunakan ungkapan saran. 3 3.13 Mengidentifikasi jenis Saran, ajakan, arahan, Disajikan 4 paragraf yang salah satunya saran, ajakan, arahan, dan pertimbangan bersumber dari teks persuasi bagian ajakan, 1 2 11 PG dan pertimbangan dalam teks persuasi siswa dapat menentukan paragraf yang tentang berbagai hal termasuk teks persuasi. positif atas Disajikan paragraf yang bersumber dari teks
  • 4. permasalahan aktual persuasi bagian ajakan, siswa dapat menentukan 1 2 12 PG dari teks persuasi ajakan penulis dengan tepat. (lingkungan hidup, Disajikan paragraf yang bersumber dari teks kondisi sosial, persuasi bagian argumen (berisi fakta dan dan/atau keragaman pendapat). budaya) yang didengar  Siswa dapat menentukan kepada siapa isi teks 1 2 13 PG dan dibaca. ditujukan.  Siswa dan menentukan pendapat penulis 1 2 14 PG
  • 5. terkait dengan isu yang dikemukakan dengan tepat.  Siswa menentukan fakta yang memperkuat 1 2 15 PG argumen-argumen penulis dengan tepat. Disajikan sebuah paragraf yang bersumber dari teks persuasi bagian pengenalan isu, siswa 1 4 42 PG dapat menentukan bagian teks persuasi disertai alasan yang tepat. 4 3.14 Menelaah struktur dan  Struktur teks Disajikan teks persuasi berisi 4-5 paragraf yang kebahasaan teks persuasi urutannya diacak dan masing-masing paragraf persuasi yang berupa  Kaidah kebahasaan diberi nomor. saran, ajakan, dan teks persuasi • Siswa dapat mengurutkan teks persuasi 1 2 16 PG pertimbangan tentang dengan tepat. berbagai permasalahan • Siswa dapat menentukan salah satu bagian aktual (lingkungan 2 2 17 PG teks persuasi disertai alasan yang tepat. hidup, kondisi sosial, Disajikan paragraf yang bersumber dari teks dan/atau keragaman budaya, dll) dari persuasi, berisi kata teknis dan kata hubung berbagai sumber yang bermakna kausalitas. didengar dan dibaca. • Siswa dapat menentukan kalimat yang menggunakan kata teknis atau peristilahan yang 1 2 18 PG berkenaan dengan topik yang dibahas dengan tepat. • Siswa dapat menentukan kalimat yang 1 2 19 PG menggunakan kata hubung yang bermakna kausalitas dengan tepat. Disajikan paragraf yang bersumber dari teks persuasi bagian ajakan yang terdiri atas empat 1 2 20 PG
  • 6. kalimat, siswa dapat menentukan kalimat yang berisi ajakan/bujukan dengan tepat. 5 3.15 Mengidentifikasi Unsur-unsur drama Disajikan cuplikan drama. unsur-unsur drama (tradisional dan • Siswa dapat menentukan karakter salah satu 1 2 21 PG (tradisional dan modern) yang tokoh dengan tepat. moderen) yang disajikan dalam • Siswa dapat menentukan latar dengan tepat. 1 2 22 PG bentuk pentas atau disajikan dalam • Siswa dapat menentukan amanat dengan naskah 1 2 23 PG bentuk pentas atau tepat.
  • 7. naskah. Disajikan 4-5 dialog drama yang beri yang berisi wawancang, kramagung, wawancang dan kramagung. Masing-masing dialog diberi nomor. • Siswa dapat menentukan dialog yang hanya 1 2 24 PG berisi bagian wawancang (yang diucapkan tokoh) dengan tepat. • Siswa dapat menentukan dialog yang hanya 1 2 25 PG berisi bagian kramagung (yang dilakukan tokoh) dengan tepat. 6 3.16 Menelaah Karakteristik unsur Disajikan cuplikan drama yang terdiri dari karakteristik unsur dalam teks drama bagian prolog, dialog (orientasi/konflikasi/ dan kaidah yang berbentuk resolusi), dan epilog. Setiap bagian tersebut kebahasaan dalam naskah/pentas diberi nomor. teks drama yang Kaidah kebahasaan • Siswa dapat menentukan bagian prolog 1 2 26 PG berbentuk naskah dalam teks drama dengan tepat. atau pentas. yang berbentuk • Siswa dapat menentukan bagian konflikasi 1 2 27 PG naskah/pentas dengan tepat. • Siswa dapat menentukan bagian resolusi 1 2 28 PG dengan tepat. Disajikan paragraf yang bersumber dari teks drama yang di dalamnya berisi kalimat perintah/tanya, dan kalimat yang menggunakan kata sifat. Masing-masing kalimat diberi nomor. • Siswa dapat menentukan kalimat yang berisi 1 2 29 PG
  • 8. kata sifat dengan tepat. • Siswa dapat menentukan kalimat 1 2 30 PG perintah/tanya dengan tepat. Disajikan 4-5 dialog drama yang urutannya diacak. Setiap dialog diberi nomor. Siswa dapat 1 4 43 PG mengurutkan dialog dengan tepat. 7 3.17 Menggali dan Informasi dalam buku Disajikan 3 cuplikan yang bersumber dari buku menemukan informasi fiksi dan nonfiksi fiksi dan 1 cuplikan yang bersumber dari buku 1 2 31 PG dari buku fiksi dan nonfiksi, siswa dapat menentukan cuplikan yang nonfiksi yang dibaca termasuk buku nonfiksi dengan tepat.
  • 9. Disajikan sebuah paragraf yang bersumber dari buku fiksi, siswa dapat menentukan alasan 1 2 32 PG kefiksiannya dengan tepat. Disajikan deretan cuplikan indeks sebuah buku.  Siswa dapat menentukan tema/judul buku 1 2 33 PG berdasarkan indeks buku dengan tepat.  Siswa dapat menjelaskan informasi yang 1 2 34 PG terdapat dalam indeks buku dengan tepat. Disajikan ilustrasi yang menggambarkan seseorang yang membutuhkan informasi dalam 1 2 35 PG sebuah buku, siswa dapat menentukan cuplikan indeks buku dengan tepat. Disajikan sebuah paragraf yang bersumber dari buku nonfiksi, siswa dapat menentukan jenis 1 4 44 PG buku disertai alasan kenonfiksiannya dengan tepat 8 3.18 Menelaah unsur buku Unsur-unsur penting Disajikan paragraf yang bersumber dari kutipan fiksi dan nonfiksi yang dalam buku fiksi dan buku fiksi, yang salah satu kalimatnya berisi 1 2 36 PG dibaca. nonfiksi ungkapan, siswa dapat menentukan kalimat  unsur kebahasaan yang berisi ungkapan dengan tepat  unsur buku Disajikan sebuah kalimat yang berisi ungkapan, siswa dapat menentukan arti ungkapan dengan 1 2 37 PG
  • 10. tepat. Disajikan cuplikan yang bersumber dari buku fiksi yang mengandung kemenarikan tema, amanat, dan kebahasaan (kalimat/pilihan kata/ungkapan/dll.).  Siswa dapat menentukan kemenarikan unsur 1 2 38 PG unsur tema dengan tepat.  Siswa dapat menentukan kemenarikan 1 2 39 PG kebahasaan (kalimat/pilihan kata) dengan tepat.  Siswa dapat menentukan alasan kemenarikan 1 2 40 PG amanat. Disajikan sebuah paragraf yang bersumber dari 1 4 45 PG
  • 11. buku fiksi yang menyajikan kemenarikan penokohan. Siswa dapat menentukan kemenarikan penokohan dengan tepat. 9 3.6.Mengidentifikasi struktur,unsur kebahasaan,dan aspek lisan dalm teks eksposisi artikel ilmiahpopuler (lingkungan hidup,kondisi sosial,dan atau keragaman budaya) yang diperdengarkan atau dibaca Menyimpulkan isi teks esposisi Disajikan struktur,unsur kebahasaan,dan aspek lisan dalm teks eksposisi 1 2 46 PG 10 3.6.Mengidentifikasi struktur,unsur kebahasaan,dan aspek lisan dalm teks eksposisi artikel ilmiahpopuler (lingkungan hidup,kondisi sosial,dan atau keragaman budaya) yang diperdengarkan atau dibaca Menyimpulkan isi teks esposisi Disajikan struktur,unsur kebahasaan,dan aspek lisan dalm teks eksposisi 1 2 47 PG 11 .6.Mengidentifikasi struktur,unsur kebahasaan,dan aspek lisan dalm teks eksposisi artikel ilmiahpopuler (lingkungan hidup,kondisi sosial,dan atau keragaman budaya) yang diperdengarkan atau dibaca Menyimpulkan isi teks esposisi Disajikan struktur,unsur kebahasaan,dan aspek lisan dalm teks eksposisi 1 2 48 PG 12 6.Mengidentifikasi struktur,unsur kebahasaan,dan aspek lisan dalm teks eksposisi artikel ilmiahpopuler (lingkungan Menyimpulkan isi teks esposisi Disajikanstruktur,unsur kebahasaan,dan aspek lisan dalm teks eksposisi 1 2 49 PG
  • 12. hidup,kondisi sosial,dan atau keragaman budaya) yang diperdengarkan atau dibaca 13 3.6.Mengidentifikasi struktur,unsur kebahasaan,dan aspek lisan dalm teks eksposisi artikel ilmiahpopuler (lingkungan hidup,kondisi sosial,dan atau keragaman budaya) yang diperdengarkan atau dibaca Menyimpulkan isi teks esposisi Disajikan struktur,unsur kebahasaan,dan aspek lisan dalm teks eksposisi 1 2 50 PG