SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI APLIKASI SISTEMPENGAMBILAN KEPUTUSAN
PADA PT BOGA
ABSTRAK
Meningkatnyapenggunaanteknologi informasi,khususnyainternettelahmembawasetiaporangdapat
melaksanakanberbagai aktifitasdenganlebih akurat,berkualitasdancepat.Setiaporganisasaidapat
memanfaatkaninternetdanjaringanteknologi informasiuntukmenjalankanberbagai aktifitasnya
secara elektronis.ParaManajerdi berbagai organisasi jugadiharapkandapatdenganmudahuntuk
menganalisiskinerjanyasecarakonstandankonsistendenganpemanfaatanteknologi informasi yang
tersedia.Pemanfaatanteknologiinformasi ini dikaitkandenganpentingnyadalamprosespengambilan
keputusanmanajemen.Dapatkitaketahui bahwamasihkurangnyaorganisasibaikpadasektorpublik
maupunorganisasi padasektorswastayangmenerapkansisteminformasi manajemendalam
pengambilankeputusan,khususnyapadaorganisasi pemerintahdaerah.Berdasarkanlatarbelaknagdi
atas, makakami akanmembahasmengenai pengambilankeputusanyangberbasiskanpadasistem
informasi manajemen.KataKunci:teknologi,DSS,informasi
PENDAHULUAN
A. Latar BelakangDi era globalisasi sepertipadasaatini,perkembanganteknologi sangatberpengaruh
terhadapperkembanganbisnisyangada.Suatubisnistidaklagi hanyadijalankandenganmengandalkan
cara konvensional (produksi-distribusi-penjualan)semata,karenaharusadasuatu strategi baruagar
bisnisyangdijalankanmampubersaingdenganbisnisyangsejenislainnya.Untukmendukungsuatu
bisnisyangdijalankan,banyaksekali teknologi yangdikembangkanseperti SistemInformasi.Salahsatu
jenissisteminformasi sepertiTransactional ProcessingSystem(TPS),sangatberperanbesardalam
menjalankanbisnisdari yangpalingsederhanasampai yangkompleks,bahkansecaralangsungdapat
mendukungkelancaranjalannyabisnistersebut.Salahsatujenissistemaplikasiyangsangatpopulardi
kalanganmanajemenperusahaanadalahDecisionSupportSystemataudisingkatDSS.Melalui ilustrasidi
atas, dapatdiketahui perandari TPSyang mempunyai fungsi untukmenjalankanbisnis.Jikahanya
mengandalkanTPS,makatidakakandiketahui perkembanganbisnisyangdijalankan,apakahmeningkat
atau menurunsecaradrastis.Kemudianyangmenjadipermasalahanyaitubagaimanadapatmengamati
setiapperkembanganbisnisyangdijalankanatausistemsepertiapakahyangdapatmeningkatkan
kualitasbisnisyangdijalankan?Jawabanpertanyaantersebutadalahdiperlukan“SistemPendukung
Keputusan(DecisionSupportSystem=DSS)”.KenapaharusmenggunakanDSS?KarenaDSS merupakan
suatusistemyangmenyediakanfasilitasuntukmelakukansuatuanalisissehinggasetiapproses
pengambilankeputusanyangdilakukanolehparapelakubisnisakanlebihberkualitasdenganmelihat
keadaanbisnisyangsedangberjalandandata-datadari luarperusahaansertadata-dataprivatdari
pengambil keputusan.Hal ini sesuaidenganpendapat(RaymondMcLeoddanGeorge Schell,2004) yang
menjelaskanbahwa“DSSmenyediakaninformasi pemecahanmasalah maupunkemampuankomunikasi
dalammemecahkanmasalahsemi-terstruktur.Informasi dihasilkandalambentuklaporanperiodikdan
khusus,danoutputdari model matematikadansistempakar.Dalambanyakkasus,berbagai sistem
informasi yangdigunakantidakmemadai untukmembuatkeputusanyangspesifikgunamemecahkan
permasalahanyangspesifik.Sistempendukungkeputusansengajadibuatsebagai suatucarauntuk
memenuhi kebutuhanini.3Sisteminformasi sangatpentinguntukmendukungprosespengambilan
keputusan .Dimanasysteminformasi mempunyaitujuanuntukmendukungsebuahaplikasi Decision
SupportSystem(DSS) yangtelahdikembangkanpadatahun1970. Keefektifandalammengembangkan
DSS diperlukansuatupemahamantentangbagaimanasysteminformasi ini dapatdigunakandalam
prosespengambilankeputusan,sehinggaDSSini dapatmembantuseorangmanajerdalam
meningkatkankinerjanyadalammengambil suatukeputusan.DSSini merupakansuatusisteminformasi
yang diharapkandapatmembantumanajemendalamprosespengambilankeputusan.Hal yangperlu
ditekankandi sini adalahbahwakeberadaanDSSbukanuntukmenggantikantugas-tugasmanajer,tetapi
untukmenjadi saranapenunjang(tools) bagi mereka.DSSsebenarnyamerupakanimplementasi teori-
teori pengambilankeputusan yangtelahdiperkenalkanolehilmu-ilmuseperti operationresearchdan
managementscience.Hanyabedanyaadalahbahwajikadahuluuntukmencari penyelesaianmasalah
yang dihadapi harusdilakukanperhitunganiterasisecaramanual (biasanyauntukmencari nilai
minimum,maksimum,atauoptimum),saatini komputerPCtelahmenawarkankemampuannyauntuk
menyelesaikanpersoalanyangsamadalamwakturelatif singkat.DecisionSupportSystematausistem
pendukungkeputusan(SPK),secaraumumdidefinisikansebagaisebuahsistemyangmampu
memberikankemampuanbaikkemampuanpemecahanmasalahmaupunkemampuan
pemgkomunikasianuntukmasalahsemi-terstruktur.KonsepDSSmerupakansebuahsisteminteraktif
berbasiskomputeryangmembantupembuatankeputusanmemanfaatkandatadanmodel untuk
menyelesaikanmasalah-masalahyangbersifattidakterstrukturdansemi terstruktur.DSSdirancang
untukmenunjangseluruhtahapanpembuatankeputusan,yangdimulai dari tahapanmengidentifikasi
masalah,memilihdatayangrelevan,menentukanpendekatanyangdigunakandalamprosespembuatan
keputusansampai padakegiatanmengevaluasi pemilihanalternatif.Prosespengambilankeputusan
telahdianggapsebagai hal kritisdi perusahaanyangdicapai melalui pengalaman(knowldege).Tetapi,
dengansemakinbertumbuhnyatingkatkerumitandari bisnistersebuttelahmembuatproses
pengambilankeputusantersebutmenjadilebihsulit.Hal itudisebabkansemakinbanyaknyaalternatif
keputusanyangada,semakinbesarpengaruhsebuahkeputusandi dalamperusahaandansemakin
tidaktentunyaperubahanyangmungkinterjadidi lingkunganperusahaan.Butuhsuatusistem
pendukungkeputusandimanasystem
tersebutdapatmemberikaninformasimengenai keputusanyangterbaikberdasarkaninformasi yang
didapatkanB.Rumusan Masalah Berdasarkanlatarbelakangmasalahdi atas,rumusan masalahdari
artikel ini adalahsebagai berikut:1.Apayang dimaksuddengansistempengambilankeputusan?2.Apa
saja jenis-jenis,tahapandanlangkahdalampengambilankeputusan?3.Apasarana yang digunakan
dalampengambilankeputusan?4.ApayangdimaksudsistemDSS?C.TujuanPenulisanAdapuntujuan
penulisanartikel ini adalah:1.Untukmengetahui maksuddari sistempengambilankeputusan.2.Untuk
mengetahui jenis-jenis,tahapan,danlangkah-langkahdalampengambilankeputusan.3.Untuk
mengetahui saranayangdigunakandalampengambilankeputusan.4.Untukmengetahui maksuddari
sistemDSS.
LITERATUR TEORI
Manajer membuatbanyakkeputusanuntukmengatasi masalah.Penyelesaianmasalahdicapai melalui
empat tahapan dasar dan mempergunakan kerangka berpikir seperti model sistem perusahaan yang
umum dan model lingkungan. Dengan mengikuti pendeketan sistem untuk menyelesaikan masalah,
manajer melihat sistem secara keseluruhan. Proses pemecahan masalah terdiri atas empat elemen
dasar, yaitu : 1. Standar 2. Informasi 3. Batasan 4. Solusi alternative Jika proses ini diikuti, pemilihan
alternatif yang terbaik tidak selalu dicapai melalui analisis logis saja dan penting untuk membedakan
antara permasalahan dan gejala. Masalah memiliki struktur yang beragam dan keputusan untuk
menyelesaikannyadapatterprogrammaupuntidakterprogram.Konsepsistempendukungpengambilan
keputusan (decision support system-DSS) awalnya ditujukan pada masalah-masalah yang setengah
terstruktur. Output DSS yang pertama terdiri atas laporan dan output dari model matematika.
Kemudian,kapabilitaspemecahanmasalah kelompok ditambahkan, diikuti dengan kecerdasan buatan
(artifical intellgence) dan pemrosesan analitis oniline (on-line analytical processing-OLAP). Model
matematika dapat diklasifikasikan dalam berbagai cara, dan penggunaannya disebut simulasi. Lembar
kerja elektronik (spreadsheet) merupakan alat yang baik untuk membuat model matematika. Lembar
kerjaini dapatdigunakanbaikuntukmodel statikdandinamikdanmembuatmanajerdapatmemainkan
permainan “bagaimana jika” (what-if-game). Kecerdasan buatan dapat menjadi salah satu komponen
DSS. Denganmenambahkanbasispengetahuandanmesininferensi,DSSdapatmemberikansaransolusi
masalahkepadamanajer.Jikagroupware ditambahkanke DSS,makaDSS tersebut akan menjadi sistem
pendukung pengambilan keputusan kelompok (group decision support system-GDSS). GDSS dapat
diletakkandi beberapatempatyangberbeda agar kondusif terhadap pemecahan masalah kelompok. 6
SIMadalah sistem yang memberikan informasi untuk digunakan dalam pembuatan keputusan guna
menyelesaikan masalah bagi para penggunanya. Pemecahan masalah (problem solving) terdiri atas
responterhadaphal yangberjalan denganbaik, serta terhadap hal yang berjalan dengan buruk dengan
cara mendefinisikan masalah (problem) sebagai kondisi atau peristiwa yang berbahaya atau dapat
membahayakan perusahaan, atau yang bermanfaat atau dapat memberi manfaat. Dalam proses
penyelesaianmasalahmanajerterlihatdalam pembuatan keputusan (decision making), yaitu tindakan
memilih di antara berbagai alternatif solusi pemecahan masalah. Keputusan (decision) didefinisikan
sebagai tindakan pilihan dan sering kali perlu untuk mengambil banyak keputusan dalam proses
pemecahan satu masalah saja. Menurut Simon, orang yang memecahkan masalah terlibat dalam: 1.
Aktivitas Intelijen. Mencari di sekitar lingkungan kondisi yang harus dipecahkan. 2. Aktivitas
perancangan. Menemukan, mengembangkan, dan menganalisis tindakantindakan yang mungkin
dilakukan. 3. Aktivitas pemilihan. Memilih tindakan tertentu dari beberapa yang tersedia. 4. Aktivitas
Pengkajian.Memeriksapilihan-pilihan yang lalu. Kebanyakan masalah yang dipecahkan manajer dapat
dianggap sebagai permasalahan sistem. Sebagai contoh, perusahaan sebagai suatu sistem tidak
berfungsi sebagaimana mestinya. Atau, terdapat masalah dengan sistem persediaan, sistem komisi
penjualan, dan seterusnya. Solusi masalah sistem adalah solusi yang membuat sistem tersebut
memenuhi tujuannya dengan paling baik, seperti yang dicerminkan dalam standar kinerja sistem.
Standar ini menggambarkan situasi yang diinginkan (desired state) apa yang harus dicapai sistem
tersebut.Sebagai tambahan,manajertersebutharusmemiliki informasi yang menggambarkan keadaan
saat ini (currentstate) apayang dicapai sistemtersebutsekarangini.Jikaduakeadaanini berbeda,maka
ada masalah yang menjadi penyebabnya dan harus dipecahkan. Perbedaan antara keadaan saat ini
dengankeadaanyangdiinginkandisebutdengankriteriasolusi (solution criterion), atau apa yang harus
terjadi agar situasi saat ini berubah menjadi situasi yang diinginkan. Tentu saja, jika situasi saat ini
menunjukkan tingkat kinerja yang lebih tinggi dibandingkan dengan keadaan yang diinginkan, maka
tugas yang harus dilakukan bukanlah menyamakan keadaan saat ini. Melainkan, tugas yang harus
dilakukanadalahmenjagaagarsituasi saatini tetapberadapada tingkatanyanglebihtinggi. Jika kinerja
tingkattinggi dapatdipertahankan,maka situasi yang diinginkan harus ditingkatkan. 7 Tanggung jawab
manajer adalah mengidentifikasi solusi alternatif, yang selalu ada. Ini merupakan satu langkah dari
proses penyelesaian masalah di mana komputer tidak terlalu banyak membantu. Manajer biasanya
mengandalkan pengalaman sendiri atau mencari bantuan dari pemroses informasi nonkomputer,
seperti input dari pihak lain baik di dalam maupun di luar perusahaan. Setelah berbagai alternatif
diidentifikasi, sistem informasi dapat digunakan untuk mengevaluasinya. Evaluasi ini harus
mempertimbangkan batasan (constraint) yang ada, yang dapat berasal baik dari internal maupun
lingkungan.Batasaninternal (internal constraint) biasanya berbentuk sumber daya yang terbatas yang
ada di dalam perusahaan.Sebagai contoh,unitTItidak dapat merancang sistem CRMkarena kurangnya
keahliandalamOLAP.Batasanlingkungan(environmental constraint) berbentuk tekanan dari berbagai
elemen lingkungan yang membatasi aliran sumber daya dari dan keluar perusahaan. Pemilihan solusi
yang terbaikdapatdicapai denganberbagai cara.Herry Mintzberg,seorangahli teori manajemen, telah
mengidentifikasi tigapendekatan:1.Analisis2.Penilaian3.PenawaranModel matematika yang disebut
formula EOQ (economic order quantity) dapat memberitahu bagaimana masalah tersebut harus
diselesaikan. Masalah seperti ini disebut masalah terstruktur (structured problem) karena terdiri atas
unsur dan hubungan antara berbagai elemen yang semuanya dipahami oleh orang yang memecahkan
masalah. Masalah yang tidak terstruktur (unstructured problem) adalah masalah yang tidak memiliki
elemenatauhubunganantarelemen yang dipahami oleh orang yang memecahkan masalah. Salah satu
contoh dari masalah yang tidak terstruktur adalah memutuskan film yang mana yang paling kita sukai.
Manajer bisnisseringkali tidakmemiliki perangkatyangcukupuntukmendefinisikanmasalahseperti ini
dengan cara yang terstruktur. Selain memberikan tahap-tahap pemecahan masalah, Herbert A.Simon
juga menemukan metode untuk mengklasifikasikan keputusan, yaitu: 1. Keputusan terprogram
(programmeddecision) 2.Keputusanyangtidakterprogram(nonprogrammeddecision)8PEMBAHASAN
A. PengertianPengambilanKeputusanPengambilan keputusan merupakan proses pemilihan alternatif
tindakan untuk mencapai tujuan atau sasaran tertentu. Pengambilan keputusan dilakukan dengan
pendekatan sistematis terhadap permasalahan melalui proses pengumpulan data menjadi informasi
serta ditambah dengan faktor–faktor yang perlu dipertimbangkan dalam pengambilan keputusan.
Menurut Herbert A. Simon (Kadarsah, 2002:15-16), tahap – tahap yang harus dilalui dalam proses
pengambilankeputusansebagai berikut:1.Tahap Pemahaman(Inteligence Phace) Tahapini merupakan
prosespenelusurandanpendeteksiandari lingkupproblematikasertaprosespengenalan masalah. Data
masukan diperoleh, diproses dan diuji dalam rangka mengidentifikasikan masalah. 2. Tahap
Perancangan (Design Phace) Tahap ini merupakan proses pengembangan dan pencarian alternatif
tindakan/ solusi yang dapat diambil. Tersebut merupakan representasi kejadian nyata yang
disederhanakan,sehinggadiperlukanprosesvalidasidanvertifikasiuntukmengetahuikeakuratanmodel
dalam meneliti masalah yang ada. 3. Tahap Pemilihan (Choice Phace) Tahap ini dilakukan pemilihan
terhadapdiantaraberbagai alternatif solusi yangdimunculkanpada tahap perencanaan agar ditentukan
/ dengan memperhatikan kriteria–kriteria berdasarkan tujuan yang akan dicapai. 4. Tahap
Impelementasi(ImplementationPhace) Tahapini dilakukanpenerapanterhadaprancangansistem yang
telah dibuat pada tahap perancanagan serta pelaksanaan alternatif tindakan yang telah dipilih pada
tahap pemilihan. B. Sistem Pengambilan Keputusan Sistem Pendukung Keputusan merupakan suatu
sisteminteraktif yangmendukungkeputusandalamprosespengambilan keputusan melalui alternatif–
alternatif yang diperoleh dari hasil pengolahan data, informasi dan rancangan model. Dari pengertian
sistem pendukung keputusan maka dapat ditentukan karakteristik antara lain: 1. Mendukung proses
pengambilan keputusan, menitikberatkan pada management by
2. Adanyainterface manusia/mesindimanamanusia(user) tetapmemegangkontrol proses
pengambilankeputusan.3.Mendukungpengambilankeputusanuntukmembahasmasalahterstruktur,
semi terstrukturdantak struktur.4. Memiliki kapasitasdialoguntukmemperolehinformasi sesuai
dengankebutuhan.5.Memiliki subsistem –subsistemyangterintegrasi sedemikianrupasehinggadapat
berfungsi sebagai kesatuanitem.6.Membutuhkanstruktur datakomprehensif yangdapatmelayani
kebutuhaninformasiseluruhtingkatanmanajemenDalamsistempendukungkeputusanterdapattiga
keputusantingkatanperangkatkerasmaupunlunak.Masing –masingtingkatanberdasarkantingkatan
kemampuanberdasarkanperbedaantingkatteknik,lingkungandantugasyangakan dikerjakan.Ketiga
tingkatantersebutadalah:a.SistemPendukungKeputusan(SpecificDSS) b.PembangkitSistem
PendukungKeputusan(DSSGenerator) c.PeralatanSistemPendukungKeputusanC.SistemPendukung
PengambilanKeputusanSistemadalahkumpulandari elemen-elemenyangberinteraksi untukmencapai
suatutujuantertentu.Keputusanadalahtindakanpilihandiantaraalternatif untukmencapaisuatu
tujuan.Sistempengambilankeputusandidefinisikansebagai suatusistemberbasiskomputeryang
interaktif,membantupengambilankeputusandenganmenggunakananalisisdata-dataguna
memecahkanmasalah.Sistempengambilankeputusanmuncul padatahun1971, sistemini dikenalkan
olehMichael S.Scott Morton, G. AthonyGorry danPeterG.W. Keendari MassachussetsInstitute of
Technology(MIT).MenurutSudirmandanWidjajani (1996),perkembangansistempendukung
keputusanmeliputi:1.SistempendukungkeputusankelompokatauGroupDecisionSupportSystems
(GDSS) adalahsuatu sistemberbasiskomputeruntukmembantusecarainteraktif dalammembuat
keputusanterhadapmasalah-masalahyangtidakterstrukturbagi kelompokpembuatkeputusanyang
bekerjabersama-sama.2.Sistempendukungkeputusaneksekutif atauexcexutive supportsystems(ESS)
adalahsistempendukungkomprehensif yangmempunyaikemampuanlebihdari 10 melayani
kebutuhaninformasieksekutif puncak.Sistemini memberikanaksescepatatasinformasi danlaporan
manajemen.3.Sistempendukungkeputusanorganisasi atauorganizational decisionsupportsystems.
Terdapatempatfase pendekatanformal dari sistemini,yaituduafase pertamaadalahstrukturlisasi dan
pembentukankerangkapengembangansistem.Fase ketigamerupakanprototype(model atausimulasi
dari semuaaspekyangakandikembangkan).Fase ke empatmerupakanimplementasi.Dalam
manajemen,pengambilankeputusanmemegangperananyangsangatpenting.Olehkarenakeputusan
yang diambil olehseorangmanajermerupakanhasil pemikiranakhiryangharusdilaksanakanoleh
bawahannyaataumerekayangbersangkutandenganorganisasi yangiapimpin.Penting,olehkarena
menyangkutsemuaaspekmanajemen.Kesalahandalammengambilkeputusanbisamerugikan
organisasi.D.Jenis,Tahapan,danLangkahdalamProsesPengambilan Keputusan1.Jenis-jenis
Keputusana.Keputusanberdasarkanstrukturorganisasai1) KeputusanAdministratif adalahkeputusan
yang diambil olehseorangadministrator/manajerpuncaksebagai pucukpimpinanorganisasi.2)
KeputusanEksekutif adalahkeputusan yangdiambilolehmanajereksekutif (pelaksana) dalamrangka
meneruskangagasanadministratordalamfungsinyasebagai koordinatoryangmengkoordinasikanpara
manajeroperatif.3) KeputusanOperatifadalahkeputusanyangdiambil olehmanajeroperatif dalam
rangka pelaksanaangagasan,arahan,danpanduanmanajereksekutif.4) KeputusanTeknis.Keputusan
ini derajatnyapalingrendahyangdiambil olehparapengawasataumandor.Sesuai dengannamanya,
keputusanini mengenai masalah-masalahteknis.b.Keputusanberdasarkankondisidansituasi 1)
Keputusanmenurutsistemyaitumodelsistemdimanakeputusandiambil sifatnyatertutupdanterbuka.
• Sistemkeputusantertutup(closeddecisionsystem) 11Sistemini menganggapbahwakeputusan
terisolasikandari inputinputyangtidakdiketahui dari lingkungan.•Sistemkeputusanterbuka(open
decisionsystem)Keputusanini dipengaruhi olehlingkungan,danpadagilirannyaproseskeputusan
mempengaruhi lingkungan.2) Keputusanmenuruturgensi•KeputusanVital adalahkeputusanyang
sangat pentingyangmenentukanberhasil tidaknyasuatuusaha• Keputusanpentingadalahkeputusan
yang menghindarkankerugian,baikkerugianuang,waktu,bendamaupuntenaga.•Keputusanbiasa
adalahkeputusanyangtidakbegitumendesak,yangkalau perludapatditundauntuksementarawaktu.
• Keputusanformalitasadalahkeputusanyangjikadilaksanakan,tidakmenimbulkanakibatapa-apa.3)
Keputusanmenurutefek•Keputusanmanagerial adalahkeputusanyangberhubungandengan
pengelolaansuatupekerjaan,yangdiambiluntukmengakhiri masalahyangberkaitandengan
pengelolaanpekerjaantersebut.•Keputusanteknisadalahkeputusanyangdiambil untukmenaggulangi
masalahteknispekerjaan.•Keputusanekonomisadalahkeputusanyangmempunyai efekekonomis
untukmengakhiri masalah-masalahekonomis.•Keputusanyuridisadalahkeputusanyangbersifat
yuridisdanmempunyai efekyuridis•Keputusanpolitisadalahkeputusanyangmempunyai efekpilitis,
yang dapatberpengaruhpadabidangpolitik.4) Keputusanmenurutdayalaku• Keputusandefinitif
adalahkeputusanyangpasti danfinal,yangtidakperluditinjaukembali •Keputusansementaraadalah
keputusanyangbelumfinal,yangsewaktu-waktudapatditinjaukembali12 • Keputusandaruratadalah
keputusanyangdiambil karenakeadaanterpaksa.5) Keputusanmenurutfrekuensi •Keputusan
insidental adalahkeputusanyangdiambil secaratibatibadisebabkansituasimenghendaki demikian•
Keputusanrutinadalahkeputusanyangdilakukanberulang-ulangsecaratetap6) Keputusanmenurut
kemampuanorganisasi •Keputusanterperogramadalahkeputusanyangdapatdiprakhususkandengan
suatuperangkatperaturanatau tatacara keputusan.•Keputusantakterperogramadalahkeputusan
yang berlangsunghanyasatukali.2.Tahap-tahapdalampengambilankeputusanadalahsebagaiberikut:
a. Tahap pemahaman(Intellegence) yaituprosespemahamanterhadapmasalahdengan
mengidentifikasi danmempelajari masalahterhadaplingkunganyangmemerlukankeputusandari data
dan faktayang ada, mengolahdatadanmengujinyauntukdijadikanpetunjukdalammenemukan
masalahyang sebenarnyasehinggadiharapkandapatmempermudahmencari solusinya.b.Tahap
perancangan(Design) adalahprosespengembangan,analisis,danpencarianalternatif tindakanatau
solusi yangmungkindiambil.c.Tahappemilihan(Choice) yaituprosespemilihansalahsatualternatif
solusi yangdimunculkanpadatahapperancanganuntukmenentukanarahtindakandengan
memperhatikankriteria-kriteriaberdasarkantujuanyangakandicapai pada tahapimplementasi.d.
Tahap penerapan(Implementation)yaitutahappelaksanaanataupenerapanalternatif tindakanyang
dipilihuntukmenyelesaikanpermasalahanyangtelahdiidentifikasikan.3.Langkah-langkahdalam
prosespengambilankeputusandalamrangkamemecahkanmasalahyangrumitdansulit.a.Identifikasi
masalahDalamprosespengambilankeputusan,pertama-tamamasalahnyaharusbenarbenarjelas,
harus jelaspulaperumusannya.
b. PengumpulandataUntukmemecahkanmasalah,datasangatdiperlukan,karenainilahpentingnya
sisteminformasi dalamsuatumanajemen.c.AnalisisdataDatayang sudahterkumpul kemudiandiolah
dengansistematis,sesuai denganpertanyaanyangdirumuskanpadatahapidentifikasi masalahtadi.d.
Penentuanalternatif Datayangsudahdianalisatadi menimbulkanbeberapaalternatif jawabanyang
harus diambil salahsatuyangmenurutpertimbanganpalingbaik.e.PelaksanaanalternatifJikaalternatif
telahdiputuskan,makalangkahselanjutnyaadalahpelaksanaanalternatif tersebutyangmenghendaki
direalisasikannyadalambentukkegiatankegiatan.f.PenilaianPenilaianatauevaluasi adalahtahapakhir
prosespengambilankeputusan.Penilaiandilakukanuntukmengetahuiapakahkegiatanyang
dilaksanakancocokdenganperencanaan.E.SaranaPengambilanKeputusanDalamteori kepemimpinan
pemimpinharusmelaksanakangayakepemimpinandemokratis.Jeniskepemimpinanini olehsiapapun
jugadianggaplebihbaikdari padagaya kepemimpinanotokratisataukepemimpinanbebas.Dengan
gaya kepemimpinandemokratistersebut,keputusanyangdiambil merupakankeputusanbersama,
karenamerekamelaksanakankeputusannanti turutmemutuskan,ikutmenyumbangpikiran.Dengan
demikianmerekabertanggungjawabsecarabersama-sama.Sehubungandenganitu,makadalam
rangka membawasertaoranglaindalammengambil keputusan,seorangmanajerdapatmengadakan:1.
Rapat (meeting)Dalamorganisasi kekaryaan,rapatdapatbertaraprapat pimpinan/direksi ataurapat
pegawai.Rapatmana yangakan diselenggarakantergantungpadabesarkecilnyamasalahyangakan
dipecahkan.Sudahtentumasalahyangdibawake rapatpimpinanadalahmasalahyangsifatnya
managerial yangmenyangkutkebijakanpimpinan.Rapatapapunjugadalamsuatuorganisasi kekaryaan
harus ada yangmemimpindenganotoritassi pemimpinyangbervariasisesuai dengan14 formal atau
tidakformalnyarapat.Sejauhmanaotoritasnyaitutergantungpadatujuanyang akandicapai.Yang
pentingialahbahwakalauiamenginginkangagasan,iaharusmenciptakansuasanapermisif.Yaitru
suasanayang memberikankeleluasaankepadapegawaieselonrendahanuntukbicarasecarabebas.Ada
beberapakeuntunganyangdapatdiperolehdari rapatitu,yakni:a.Masalah yang akandpecahkanakan
menjadi lebihjelas,karenadikupasdalamforumterbuka.b. Pertukaranpengetahuandanpengalaman
diantarapara pesertarapat akan dapatmenghasilkanpemecahancarapemecahanmasalahyanglebih
mantap.c. Akan timbul banyakalternatif,sehinggadapatdipilihsalahsatuyangpalingkecil resikonya.d.
Akandapat ditanamkanrasaketerikatandiantaraparapegawai,sehingaakanmenumbuhkanrasa
tanggungjawabyang lebihbesar.e.Akandikembangkanjiwademokrasi.2.Curahsaran (brainstorming)
Curah saran adalahsuatucara untukmendapatkanbanyakgagasandari sekelompokmanusiadalam
waktuyang sangatsingkat.Curahsaran merupakantata cara untukmenggalakkankreativitasdalam
suatukelompokdenganmenghilangkanataumengurangi faktor-faktoryangmerintangipengekspresian
gagasan yangbaru dan kreatif.ContohnyasajapengambilankeputusanberbasiskanSIMadalahdalam
kenaikanpangkat,danjugasistempenghitungansuaradalampemilihanumum(pemilu).F.Decision
SupportSystemDecisionSupportSystem(DSS) merupakansalahsatuprodukperangkatlunakyang
dikembangkansecarakhususuntukmembantumanajemendalamprosespengambil keputusan.Sesuai
namanya,tujuandigunakannyasysteminiadalahsebagai “secondopinion”atau“informationsource”
yang dapatdipakai sebagai bahanpertimbangansebelumseorangmanajermemutuskankebijakan
tertentu.PendekatanyangpalingseringdigunakandalamprosesperancangansebuahDSSadalah
denganmenggunakantekniksimulasi yanginteraktif,sehinggaselaindapatmenarikminatmanajer
untukmenggunakannya,diharapkansysteminidapatmerepresentasikankeadaandunianyataatau
bisnisyangsebenasrnya.Hal yangperlu15 ditekankahadalahbahwakeberadaanDSSbukanuntuk
menggantikantugas-tugas,tetapi untukmenjadi saranapenunjang(tools) bagi mereka.DSSsebenarnya
merupakanimplementasi teori-teori pengambilankeputusanyangtelahdiperkenalkanolehilmu-ilmu
seperti operationresearchdanmanagementscience.Hanyabedanyaadalahbahwajikadahuluuntuk
mencari penyelesaianmasalahyangdihadapi harusdilakukanperhitunganiterasi secaramanual
(biasanyauntukmencari nilai minimum,maksimum, atauoptimum),saatini komputerPCtelah
menawarkankemampuannyauntukmenyelesaikanpersoalanyangsamadalamwakturelatif singkat.
Dalamkeduabidangilmudi atas, dikenal istilahdecisionmodeling,decisiontheory,dandecision
analysis– yangpada hakekatnyaadalahmerepresentasikanpermasalahdanmanaje-menyangdihadapi
setiaphari ke dalambentukkuantitatif (misalnyadalambentukmodel matematika).Contoh-contoh
klasikdari persoalandalambidang ini adalahlinearprogramming,game’stheory,transportation
problem,inventorysystem,decisiontree,danlainsebagainya.Dari sekianbanyakproblemklasikyang
kerapdijumpai dalamaktivitasbisnisperusahaansehari-hari,sebagiandapatdenganmudah
disimulasikandandiselesaikandenganmenggunakanformulaataurumus-rumussederhana.Tetapi
banyakpulamasalahanyang ada sangatrumitsehinggamembutuhkankecanggihankomputer.Sprague
dan CarlsonmendefinisikanDSSdengancukupbaik,sebagai sistemyang memiliki limakarakteristik
utama (Sprague et.al.,1993):1. Sistemyangberbasiskomputer.2.Dipergunakanuntukmembantupara
pengambil keputusan3.Untukmemecahkanmasalah-masalahrumityang“mustahil”dilakukandengan
kalkulasi manual.4.Melalui cara simulasi yanginteraktif.5.Dimanadata danmodel analisissebagai
komponenutama.AdapunPrinsipDasarDSSadalahsebagai berikut:1.StrukturMasalahSulitutk
menemukanmasalahygsepenuhnyaterstrukturatautakterstruktur - areakelabuSimon.Ini berarti DSS
diarahkanpadaarea tempatsebagai besarmasalahberada.2. DukunganKeputusanDSStidak
dimaksudkanuntukmenggantikanmanajer.Komputerdapatditerapkanpadabagianmasalahyang
terstruktur,tetapi manajerbertanggungjawabatasbagianyangtidakterstruktur.16 3. Efektivitas
Keputusanwaktumanajerberhargadantidakbolehterbuang,tetapi manfaatutamamenggunakanDSS
adalahkeputusanygbaikKomponenDSSSecaragaris besarDSS dibangunolehtigakomponenbesar:1.
Database 2. Model Base 3. Software SystemSistemdatabase berisi kumpulandari semuadatabisnis
yang dimiliki perusahaan,baikyangberasal dari transaksi sehari-hari,maupundatadasar(masterfile).
Untuk keperluanDSS,diperlukandatayangrelevandenganpermasalahanyanghendak dipecahkan
melalui simulasi.KomponenkeduaadalahModel Base atausuatu model yangmerepresentasikan
permasalahanke dalamformatkuantitatif (model matematikasebagai contohnya) sebagai dasar
simulasi ataupengambilankeputusan,termasukdi dalamnyatujuandari permasalahan(obyektif),
komponen-komponenterkait,batasan-batasanyangada(constraints),danhal-halterkaitlainnya.Kedua
komponentersebutuntukselanjutnyadisatukandalamkomponenketiga(software system),setelah
sebelumnyadirepresentasikandalambentukmodelyang“dimengerti”komputer.Contohnyaadalah
penggunaanteknikRDBMS(Relational Database ManagementSystem),OODBMS(ObjectOriented
Database ManagementSystem) untukmemodelkanstrukturdata.SedangkanMBMS(Model Base
ManagementSystem) dipergunakanuntukmere-presentasikanmasalahyangingindicari
pemecahannya.Entiti lainyangterdapatpadaprodukDSSbaru adalahDGMS (DialogGenerationand
ManagementSystem),yangmerupakansuatusistemuntukmemungkinkanterjadinya“dialog”interaktif
antara computerdan manusia(user) sebagai pengambil keputusan.TujuanDSSPerintisDSSyanglain
PeterG. W. Keen,bekerjasamadenganScottMortonmendefinisikantigatujuanyangharusdicapai DSS.
Tujuan-tujuanini berhubungandengantigaprinsip dasardari konsepDSS – strukturmasalah,dukungan
keputusan,danefektivitaskeputusan.MerekapercayabahwaDSSharus:17 1. Membantumanajer
membuatkeputusanuntukmemecahkanmasalahsemiterstruktur.2.Mendukungkeputusanmanajer,
dan bukannyamengubahataumengganti keputusantersebut3.Meningkatkanefektivitasmanajer
dalampembuatankeputusan,danbukannyapeningkatanefisiensi.DecisionSupportSystemtidak
dimaksudkanuntukmenggantikanmanajer.Komputerdapatditerapkanpadabagianmasalahyang
terstruktur,tetapi manajerbertanggungjawabatasbagianyangtakterstruktur – menerapkanpenilaian
atau intuisi,danmelakukananalisis.Manajerdankomputerbekerjasamasebagai timpemecahan
masalahdalammemecahkanmasalahyangberbedadi areasemi terstrukturyangluas.Tujuandari DSS
bukanlahuntukmembuatprosespengambilankeputusanseefisienmungkin.Waktumanajerberharga
dan tidakbolehterbuang,tetapi manfaatutamamenggunakanDSSadalahkeputusanyanglebihbaik.
Ketikamembuatkeputusan, manajertidakselalumencobayangterbaik.Sejumlahmodel matematika
akan melakukannyauntukmanajer.Namun,dalambanyakkasusmanajerlahyangharusmemutuskan
alternatif manayangterbaik.Manajermungkinsajamenghabiskanwaktuekstrauntukmemperluas
solusi sehinggamencapaioptimum,tetapi ketelitianyangmeningkatsenilaidenganwaktudanusaha
yang telahdikeluarkan.Manajermenggunakanpertimbangandalammenentukankapansuatu
keputusanakanberkontribusi padasuatusolusi masalah.PeranDSSdalamSIMDecisionSupportSystem
banyakditerapkandi organisasi-organisasi yangsudahmapan.Banyakcara yangdigunakanuntuk
menerapkanDSSgunamembantumempertajamprosespengambilankeputusan.Kapabilitasyang
melekatpadaDSSsangat membantuorganisasi-organisasiyangmenggunakannyauntukmemungkinkan
terciptanyakoordinasi proseskegiatanbaikinternal maupuneksternal dengancarayanglebihakurat.
BeberapaalasanDSS digunakandalamsuatuperusahaan:1.Perusahaanberoperasi padaekonomi yang
tidakstabil.2. Perusahaandihadapkanpadakompetisi dalamdanluarnegeri yangmeningkat.3.
Perusahaanmenghadapi peningkatankesulitandalamhal melacakjumlahoperasi-operasi bisnis.18 4.
Sistemkomputerperusahaantidakmendukungpeningkatantujuanperusahaan dalamhal efisiensi,
profitabilitasdanmencari jalanmasukdi yangbenar-benarmenguntungkan.PenggunaanDSS
dimaksudkanuntukmembantumanajertingkattinggi danmenengahdalammengambilkeputusanyang
bukanmerupakanoperasi rutin.DSSmampumelakukanpenyerapaninformasidari basisdata,
rekonfigurasi data,kalkulasi,analisisstatistik,optimasi,analisisstatistiknonprobabilistik(whatif
analysis),danwhyanalysisyangdilakukanmelaluiprogramArtificial Intelegent.Olehkarenaitu,
penggunaanDSS ini dengantepatakanmeningkatkanefektivitaskeputusanyangdibuatmanajerdan
mendorongefisiensi dari prosespembuatankeputusantersebut.Jadi,DSSakandapat menciptakan
suatudimensi dukunganbagi pengambilansuatukeputusanbaikyangbersifattaktikmaupunstrategik.
Dukunganinformasi kepadamanajerdiberikanmelaluipengumpulandatadanpenerbitanlaporan.Dari
sisi input,datanonrutin dantransaksional sebagianbesardiperolehdari sumber-sumberluar.Di sisi
output,laporankhususdanlaporan rutindapat disediakantepatpadawaktunya.Jadi,seorangmanajer
atau decisionmakerlainnyayangmenggunakanDSSakanmemperolehlaporandari sistemlaporanyang
relevan,seperti contohnyalaporanprofitabilitas.Namunmerekajugadapatmemintalaporan khusus
dari DSSini melalui terminal ataumicrokomputer.SelanjutnyaseorangmanajeryangmenggunakanDSS
dapat menggunakanmodel-model untukeksperimensecarainteraktif dengandatayangrelevan,
misalnyadenganmengubahnilai dari faktor-faktortertentu danmengamati hasil-hasilnya.DSS
memungkinkanmanajeruntukmemperolehberbagai perspektif mengenai situasimasalahrumitdan
melaksanakaninteraksi dari faktor-faktoryangsignifikan.Seorangmanajerdengandemikiandapat
menemukandanmengevaluasi dengancarayanglebihbaikterhadappilihankeputusanalternatif
(Wilkinsonetal.,2000). DSS berperanpentingbagi manajerdalammembantudalammeningkatkan
efektivitasprosespengambilankeputusan.DSSdirancangdenganmenekankanpadaaspekfleksibilitas
sertakemampuanadaptasi yangtinggi,sehinggamudahdisesuaikandengankebutuhanpemakai.
Komputersaatini merupakansalahsatubusinesspartneryangpalingdekatdenganfungsi marketing
dan menjadi bagianintegral fungsi tersebut.Dalambeberapa19tahun terakhir,perusahaantelah
melakukanpuluhanmiliardolardalammenerapkansistemsoftwaremanajemenhubunganpelanggan,
seperti untukmemfasilitasikeputusanterkaitsumberdayadi bidangpemasaran.Apabilapengambilan
keputusantersebuttidakdilakukansecarahati-hati,makasistempengambilankeputusanindividudan
organisasi tidakdapatdimanfaatkansecaraoptimal.Situasiini menyebabkanbanyaknyapeluanguntuk
penelitianmengenaikegunaanDSSdi suatuperusahaan.Jenis-jenisDSSAplikasi DSSyangditawarkandi
pasar sangat beranekaragam,dari yang palingsederhana(quick-hitDSS) sampai denganyangsangat
kompleks(institutional DSS).“Quick-HitDSS”biasanyaditujukanuntukparamanajeryangbaru belajar
menggunakanDSS(sebagai pengembangansetelah jenispelaporanyangdisediakanolehMIS=
ManagementInformationSystem,satulevel sistemdi bawahDSS).Biasanyamasalahyangdihadapi
cukupsederhana(simple) dandibutuhkandengansegerapenyelesaiannya.Misalnyauntukkebutuhan
pelaporan(report) ataupencarianinformasi(query).Sistemyangsamabiasapuladipergunakanuntuk
melakukananalisasederhana.Contohnyaadalahmelihatdampakyangterjadi padasebuahformulasi,
apabilavariabel-variabelatauparameter-parameternyadiubah.Di dalamperusahaan,DSSjenisini
biasanyadiimplementasikandalamsebuahfungsi organisasi yangdapatberdiri sendiri (berdasarkan
data yang dimiliki fungsi organisasi tersebut).MisalnyaadalahDSSuntukmenyusunanggarantahunan,
DSS untukmelakukankenaikangaji karyawan,DSSuntukmenentukanbesanyajamlemburkaryawan,
dan lainsebagainya.UsahaberikutnyadalammendefinisikankonsepDSSdilakukanolehStevenL.Alter.
Altermelakukanstudyterhadap56sistempenunjangkeputusanyangdigunakanpadawaktuitu,study
tersebutmemberikanpengetahuandalammengidentifikasienamjenisDSS,yaitu:• Retrive information
element(memanggil elemaninformasi) •Analyze entriesfles(menganali semuafile) •Prepare reports
formmultiple files(laporanstandartdari beberapafiles)•Estimate decisionsqonsquences(meramalkan
akibatdari keputusan) •Propose decision(menawarkankeputusan) • Make decisions(membuat
keputusan) 20Jenis-jenisDSSmenuruttingkatkerumitandantingkatdukunganpemecahanmasalahnya
adalahsebagai berikut:1.Mengambil elemen-elemeninformasi.2.Menganalisisseluruhfile.3.
Memperkirakanakibatkeputusan4.Menyiapkanlaporandari berbagai file.5.Mengusulkankeputusan.
6. Membuat Keputusan.AdapunfokusutamakonsepDSSadalahkomputerharusdigunakanuntuk
mendukungmanajertertentumembuatkeputusantertentuuntukmemecahkanmasalahtertentu.
Model DSS terdiri dari:1. Model matematika2.Database 3. PerangkatLunakKelebihandanKekurangan
DSS DecisionSupportSystem(DSS) dapatmemberikanbeberapakeuntungankeuntunganbagi
pemakainya.MenurutTurban(1995: 87) maupunMcLeod (1995: 103) keuntungan-keuntungantersebut
meliputi:1.Memperluaskemampuanpengambil keputusandalammemprosesdata/informasiuntuk
pengambilankeputusan.2.Menghematwaktu yangdibutuhkanuntukmemecahkanmasalah,terutama
berbagai masalahyangsangat kompleksdantidakterstruktur.3.Mampumemberikanberbagai
alternatif dalampengambilankeputusan,meskipunseandainyaDSStidakmampumemecahkanmasalah
yang dihadapi olehpengambil keputusan,namundapatdigunakansebagai stimulandalammemahami
persoalan.4.Memperkuatkeyakinanpengambil keputusanterhadapkeputusanyangdiambilnya.5.
Memberikankeuntungankompetitif bagi organisasisecarakeseluruhandenganpenghematanwaktu,
tenagadan biaya.21 Selainmemiliki banyakkeuntunganataumanfaat,decisionsupportsystemjuga
memilikibeberapakelemahanantaralain:1.Sulitdalammemodelkansistembisnis2.Mungkinakan
menghasilkansuatumodel bisnisyangtidakdapatmenangkapsemuapengaruhpadaentity.3.
Dibutuhkankemampuanmatematikayangtinggi untukmengembangkansuatumodelyanglebih
kompleks.DampakPemanfaatanDSSDampakdari pemanfaatanDecisionSupportSystem(DSS) antara
lain:1. Masalah-masalahsemi strukturdapatdipecahkan2.Problemyangkompleksdapatdiselesaikan
3. Sistemdapatberinteraksi denganpemakainya4.Dibandingkandenganpengambilankeputusan
secara intuisi,pengambilankeputusandenganDSSdinilailebihcepatdanhasilnyalebihbaik5.
Menghasilkanacuandatauntukmenyelesaikanmasalahyangdihadapi olehmanajeryangkurang
berpengalaman6.Untukmasalahyang berulang,DSSdapatmemberi keputusanyanglebihefektif 7.
Fasilitasuntukmengambil data,dapatmemberikankesempatanbagi beberapamanajeruntuk
berkomunikasi denganlebihbaik8.Meningkatkanproduktivitasdankontrol dari manajer22
KESIMPULAN Sistempengambilankeputusandidefinisikansebagaisuatusistemberbasiskomputeryang
interaktif,membantupengambilankeputusandenganmenggunakananalisisdata-dataguna
memecahkanmasalah.Hasil keputusanpentingakanmerupakaninformasi pentingbagi manajemen,
baikuntuktahap perencanaan,penggiatan,ataupunpengawasan.Penyampaianataupenyebaran
informasi kepadakhalayak,baikkhalayakinternmaupunkhalayakekstern,yangdilaksanakandengan
sistemyangmapandan mantap,akan merupakanbantuanyangbesarbagi lancarnya manajemen.Dari
uraiandi atas mengenai DSS,makadapatditarikbeberapakesimpulansebagai berikut:1.Sistemini
memberikandukunganbagi pengambil keputusan,terutamadalamsituasi semi-terstrukturatautidak-
terstruktur.2. Sistemini memberikandukunganuntukberbagai tingkatanmanajemen,mulai dari
tingkatmanajemenpuncakhinggake tingkatmanajemenyangpalingbawahdanparapegawai lainnya.
3. DecisionSupportSystemmemberikandukunganuntukberagamtipe danprosespengambilan
keputusanyangharusdilakukan.4.DecisionSupportSystemdapatberadaptasi terhadapwaktudan
fleksibel penggunadapatmenambah,menghapus,mengkombinasikan,mengubah,ataumenatakembali
elemen-elemendasar.5.TampilanDecisionSupportSystemakrabdenganpengguna,memiliki
kapabilitasyangbesar,dandirancangagar dapat interaktif sehinggamudahuntukdigunakan.6.
DecisionSupportSystemmampuuntukmeningkatkanefektivitaspengambilankeputusandenganfokus
pada keakuratan,ketepatanwaktu,dankualitashasil,sertamengefisiensikanbiayadalamproses
pengambilankeputusan.7.Pengambil keputusanmemiliki kendaliyanglengkapatasseluruh langkah
prosespengambilankeputusandalampemecahanmasalah.23
DAFTAR ISI
Putra,Y. M. (2018). SistemPengambilanKeputusan.Modul KuliahSistemInformasi Manajemen.Jakarta:
FEB-UniversitasMercuBuanaHamdani,Syukron.(2017). MakalahSistemPengambilanKeputusan
[Online]tersediadi http://syukronhamdani.blogspot.com/2017/10/makalah-sistem-pengambilan-
keputusan_21.html [diaksespada18 Juni 2019] Anjani,Erna.(2016). MakalahSistemPengambilan
Keputusan,Pemodelan,danPendukungKeputusan[Online] tersediadi
http://ernaanjani.blogspot.com/2016/07/makalah-sistempengambilan-keputusan.html [diaksespada18
Juni 2019] Sari, CrystianaMay. (2016). Makalah DSS (DecisionSupportSystem) [Online] tersediadi
http://crystianamaysari.blogspot.com/2016/12/makalah-dss-decision-support-system.html [diakses
pada 18 Juni 2019] Maulinda,Sri.(2015). MakalahDSS (DecisionSupportSystem) dalamSistem
PenunjangKeputusanuntukManajemenBebanKerjaAkademik[Online] tersediadi http://sim-
septialutfi11130179-srimaulinda.blogspot.com/2015/11/makalah-decision-support-systems-dss.html
[diaksespada18 Juni 2019]

More Related Content

What's hot

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MANAJEMEN
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MANAJEMENSISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MANAJEMEN
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MANAJEMENNaila Rosyidah
 
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem pengambilan...
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem pengambilan...Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem pengambilan...
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem pengambilan...AnisHaerunisa2
 
Artikel ilmiah sistem pengambilan keputusan
Artikel ilmiah sistem pengambilan keputusanArtikel ilmiah sistem pengambilan keputusan
Artikel ilmiah sistem pengambilan keputusanMilaAryanti1
 
Pemanfaatan Teknologi Informasi Sistem Pengambilan Keputusan Pada PT. Garuda ...
Pemanfaatan Teknologi Informasi Sistem Pengambilan Keputusan Pada PT. Garuda ...Pemanfaatan Teknologi Informasi Sistem Pengambilan Keputusan Pada PT. Garuda ...
Pemanfaatan Teknologi Informasi Sistem Pengambilan Keputusan Pada PT. Garuda ...Jenifer Andalangi
 
SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN (DECISION SUPPORT SYSTEM))
SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN (DECISION SUPPORT SYSTEM))SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN (DECISION SUPPORT SYSTEM))
SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN (DECISION SUPPORT SYSTEM))Miftah Iqtishoduna
 
Sistem pengambilan keputusan tm 12
Sistem pengambilan keputusan tm 12Sistem pengambilan keputusan tm 12
Sistem pengambilan keputusan tm 12Auliahafidzk
 
Sistem Pendukung Keputusan
Sistem Pendukung KeputusanSistem Pendukung Keputusan
Sistem Pendukung KeputusanAhmad ZA
 
Sstem pendukung pengambilan keputusan bab 11
Sstem pendukung pengambilan keputusan bab 11Sstem pendukung pengambilan keputusan bab 11
Sstem pendukung pengambilan keputusan bab 11Jejak Kelana
 
Kelompok 8 Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan
Kelompok 8 Sistem Pendukung Pengambilan KeputusanKelompok 8 Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan
Kelompok 8 Sistem Pendukung Pengambilan Keputusanakuntansi2012
 
Tugas sim sistem pengambilan keputusan
Tugas sim   sistem pengambilan keputusanTugas sim   sistem pengambilan keputusan
Tugas sim sistem pengambilan keputusanTheresia Magdalena
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...Fadli2727
 
Pendekatan sistem
Pendekatan sistemPendekatan sistem
Pendekatan sistemRifai Aulia
 
Peran Sistem Informasi Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan Organisasi
Peran Sistem Informasi Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan OrganisasiPeran Sistem Informasi Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan Organisasi
Peran Sistem Informasi Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan Organisasibang_qq
 
Sim 12, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, sistem pendukung keputus...
Sim 12, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, sistem pendukung keputus...Sim 12, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, sistem pendukung keputus...
Sim 12, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, sistem pendukung keputus...Sri Anjani
 

What's hot (16)

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MANAJEMEN
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MANAJEMENSISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MANAJEMEN
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MANAJEMEN
 
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem pengambilan...
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem pengambilan...Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem pengambilan...
Tugas sim, anis haerunisa, yananto mihadi putra, se, m.si, sistem pengambilan...
 
Artikel ilmiah sistem pengambilan keputusan
Artikel ilmiah sistem pengambilan keputusanArtikel ilmiah sistem pengambilan keputusan
Artikel ilmiah sistem pengambilan keputusan
 
Pemanfaatan Teknologi Informasi Sistem Pengambilan Keputusan Pada PT. Garuda ...
Pemanfaatan Teknologi Informasi Sistem Pengambilan Keputusan Pada PT. Garuda ...Pemanfaatan Teknologi Informasi Sistem Pengambilan Keputusan Pada PT. Garuda ...
Pemanfaatan Teknologi Informasi Sistem Pengambilan Keputusan Pada PT. Garuda ...
 
TEORI BAB 11
TEORI BAB 11TEORI BAB 11
TEORI BAB 11
 
SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN (DECISION SUPPORT SYSTEM))
SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN (DECISION SUPPORT SYSTEM))SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN (DECISION SUPPORT SYSTEM))
SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN (DECISION SUPPORT SYSTEM))
 
Sistem pengambilan keputusan tm 12
Sistem pengambilan keputusan tm 12Sistem pengambilan keputusan tm 12
Sistem pengambilan keputusan tm 12
 
Sistem Pendukung Keputusan
Sistem Pendukung KeputusanSistem Pendukung Keputusan
Sistem Pendukung Keputusan
 
Sstem pendukung pengambilan keputusan bab 11
Sstem pendukung pengambilan keputusan bab 11Sstem pendukung pengambilan keputusan bab 11
Sstem pendukung pengambilan keputusan bab 11
 
Kelompok 8 Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan
Kelompok 8 Sistem Pendukung Pengambilan KeputusanKelompok 8 Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan
Kelompok 8 Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
 
Tugas sim sistem pengambilan keputusan
Tugas sim   sistem pengambilan keputusanTugas sim   sistem pengambilan keputusan
Tugas sim sistem pengambilan keputusan
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir Hapzi Ali, MM, CMA, Sistem Pendukung Pengambilan Kep...
 
Pendekatan sistem
Pendekatan sistemPendekatan sistem
Pendekatan sistem
 
Peran Sistem Informasi Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan Organisasi
Peran Sistem Informasi Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan OrganisasiPeran Sistem Informasi Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan Organisasi
Peran Sistem Informasi Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan Organisasi
 
Sim 12, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, sistem pendukung keputus...
Sim 12, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, sistem pendukung keputus...Sim 12, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, sistem pendukung keputus...
Sim 12, sri anjani,prof. dr. ir. hapzi ali m.m. cma, sistem pendukung keputus...
 

Similar to DSS-PTBOGA

Teori bab 11 sistem informasi manajemen
Teori bab 11 sistem informasi manajemenTeori bab 11 sistem informasi manajemen
Teori bab 11 sistem informasi manajemenYulius_Purwanto
 
BAB 11 Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan
BAB 11 Sistem Pendukung Pengambilan KeputusanBAB 11 Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan
BAB 11 Sistem Pendukung Pengambilan KeputusanFadlichi
 
Teori bab 11
Teori bab 11Teori bab 11
Teori bab 11evrylove
 
Teori bab 11 sistem informasi manajemen
Teori bab 11 sistem informasi manajemenTeori bab 11 sistem informasi manajemen
Teori bab 11 sistem informasi manajemenYuliani_muharromah
 
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SISTEM PENGAMBILA...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SISTEM PENGAMBILA...TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SISTEM PENGAMBILA...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SISTEM PENGAMBILA...LisaniahAmini
 
Tb 1 sim kelompok sub-cpmk 13-proses pengambilan keputusan(1)
Tb 1 sim kelompok sub-cpmk 13-proses pengambilan keputusan(1)Tb 1 sim kelompok sub-cpmk 13-proses pengambilan keputusan(1)
Tb 1 sim kelompok sub-cpmk 13-proses pengambilan keputusan(1)NadindaGizca
 
S istem informasi management implementasi aplikasi sistem pengambil keputusan
S istem informasi management   implementasi aplikasi sistem pengambil keputusanS istem informasi management   implementasi aplikasi sistem pengambil keputusan
S istem informasi management implementasi aplikasi sistem pengambil keputusanUlmi_Kalsum
 
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung pengam...
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung pengam...Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung pengam...
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung pengam...rika43116110306
 
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...machildasari
 
Mis2013 chapter 1-pengantar manajemen informasi
Mis2013   chapter 1-pengantar manajemen informasiMis2013   chapter 1-pengantar manajemen informasi
Mis2013 chapter 1-pengantar manajemen informasiAndi Iswoyo
 
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, sistem pengambilan...
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, sistem pengambilan...Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, sistem pengambilan...
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, sistem pengambilan...Pratiwi Rosantry
 
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017Novi Irnawati
 
Sim,mawar selfia,profdrirhapziali,mm,cma, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...
Sim,mawar selfia,profdrirhapziali,mm,cma, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...Sim,mawar selfia,profdrirhapziali,mm,cma, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...
Sim,mawar selfia,profdrirhapziali,mm,cma, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...Mawar Selfia
 

Similar to DSS-PTBOGA (20)

Sim dwi ariyan
Sim dwi ariyanSim dwi ariyan
Sim dwi ariyan
 
Sim tugas ke 12
Sim tugas ke 12Sim tugas ke 12
Sim tugas ke 12
 
MSS
MSSMSS
MSS
 
Teori bab 11 sistem informasi manajemen
Teori bab 11 sistem informasi manajemenTeori bab 11 sistem informasi manajemen
Teori bab 11 sistem informasi manajemen
 
BAB 11 Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan
BAB 11 Sistem Pendukung Pengambilan KeputusanBAB 11 Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan
BAB 11 Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan
 
SIM TEORI BAB 11
SIM TEORI BAB 11SIM TEORI BAB 11
SIM TEORI BAB 11
 
Teori bab 11
Teori bab 11Teori bab 11
Teori bab 11
 
Teori bab 11 sistem informasi manajemen
Teori bab 11 sistem informasi manajemenTeori bab 11 sistem informasi manajemen
Teori bab 11 sistem informasi manajemen
 
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SISTEM PENGAMBILA...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SISTEM PENGAMBILA...TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SISTEM PENGAMBILA...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, SISTEM PENGAMBILA...
 
Tb 1 sim kelompok sub-cpmk 13-proses pengambilan keputusan(1)
Tb 1 sim kelompok sub-cpmk 13-proses pengambilan keputusan(1)Tb 1 sim kelompok sub-cpmk 13-proses pengambilan keputusan(1)
Tb 1 sim kelompok sub-cpmk 13-proses pengambilan keputusan(1)
 
S istem informasi management implementasi aplikasi sistem pengambil keputusan
S istem informasi management   implementasi aplikasi sistem pengambil keputusanS istem informasi management   implementasi aplikasi sistem pengambil keputusan
S istem informasi management implementasi aplikasi sistem pengambil keputusan
 
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung pengam...
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung pengam...Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung pengam...
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, sistem pendukung pengam...
 
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SIM Minggu 12:Decision Support System (tugas machi...
 
Mis2013 chapter 1-pengantar manajemen informasi
Mis2013   chapter 1-pengantar manajemen informasiMis2013   chapter 1-pengantar manajemen informasi
Mis2013 chapter 1-pengantar manajemen informasi
 
Sistem informasi dss
Sistem informasi  dssSistem informasi  dss
Sistem informasi dss
 
Sistem informasi dss
Sistem informasi  dssSistem informasi  dss
Sistem informasi dss
 
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, sistem pengambilan...
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, sistem pengambilan...Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, sistem pengambilan...
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, sistem pengambilan...
 
Artikel sim tm 13
Artikel sim tm 13Artikel sim tm 13
Artikel sim tm 13
 
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017
 
Sim,mawar selfia,profdrirhapziali,mm,cma, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...
Sim,mawar selfia,profdrirhapziali,mm,cma, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...Sim,mawar selfia,profdrirhapziali,mm,cma, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...
Sim,mawar selfia,profdrirhapziali,mm,cma, Sistem Pendukung Pengambilan Keputu...
 

More from GitaSrinita

TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...GitaSrinita
 
Gita srinita sim
Gita srinita simGita srinita sim
Gita srinita simGitaSrinita
 
INFORMASI DALAM PRAKTIK STUDI KASUS PADA PT.BOGA GRUP HO
INFORMASI DALAM PRAKTIK STUDI KASUS PADA PT.BOGA GRUP HOINFORMASI DALAM PRAKTIK STUDI KASUS PADA PT.BOGA GRUP HO
INFORMASI DALAM PRAKTIK STUDI KASUS PADA PT.BOGA GRUP HOGitaSrinita
 
Gita srinita 43218110053
Gita srinita 43218110053Gita srinita 43218110053
Gita srinita 43218110053GitaSrinita
 
Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053
Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053
Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053GitaSrinita
 
Gita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemen
Gita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemenGita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemen
Gita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemenGitaSrinita
 
Gita srinita 43218110053 tugas sistem informasi
Gita srinita 43218110053 tugas sistem informasiGita srinita 43218110053 tugas sistem informasi
Gita srinita 43218110053 tugas sistem informasiGitaSrinita
 
Gita srinita 43218110053
Gita srinita 43218110053Gita srinita 43218110053
Gita srinita 43218110053GitaSrinita
 
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grupTugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grupGitaSrinita
 

More from GitaSrinita (11)

TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
 
tugas sim
tugas simtugas sim
tugas sim
 
Gita srinita
Gita srinitaGita srinita
Gita srinita
 
Gita srinita sim
Gita srinita simGita srinita sim
Gita srinita sim
 
INFORMASI DALAM PRAKTIK STUDI KASUS PADA PT.BOGA GRUP HO
INFORMASI DALAM PRAKTIK STUDI KASUS PADA PT.BOGA GRUP HOINFORMASI DALAM PRAKTIK STUDI KASUS PADA PT.BOGA GRUP HO
INFORMASI DALAM PRAKTIK STUDI KASUS PADA PT.BOGA GRUP HO
 
Gita srinita 43218110053
Gita srinita 43218110053Gita srinita 43218110053
Gita srinita 43218110053
 
Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053
Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053
Tugas sistem informasi manajemen gita srinita 43218110053
 
Gita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemen
Gita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemenGita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemen
Gita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemen
 
Gita srinita 43218110053 tugas sistem informasi
Gita srinita 43218110053 tugas sistem informasiGita srinita 43218110053 tugas sistem informasi
Gita srinita 43218110053 tugas sistem informasi
 
Gita srinita 43218110053
Gita srinita 43218110053Gita srinita 43218110053
Gita srinita 43218110053
 
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grupTugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
 

Recently uploaded

Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfIndri117648
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 

Recently uploaded (20)

Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 

DSS-PTBOGA

  • 1. TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI APLIKASI SISTEMPENGAMBILAN KEPUTUSAN PADA PT BOGA ABSTRAK Meningkatnyapenggunaanteknologi informasi,khususnyainternettelahmembawasetiaporangdapat melaksanakanberbagai aktifitasdenganlebih akurat,berkualitasdancepat.Setiaporganisasaidapat memanfaatkaninternetdanjaringanteknologi informasiuntukmenjalankanberbagai aktifitasnya secara elektronis.ParaManajerdi berbagai organisasi jugadiharapkandapatdenganmudahuntuk menganalisiskinerjanyasecarakonstandankonsistendenganpemanfaatanteknologi informasi yang tersedia.Pemanfaatanteknologiinformasi ini dikaitkandenganpentingnyadalamprosespengambilan keputusanmanajemen.Dapatkitaketahui bahwamasihkurangnyaorganisasibaikpadasektorpublik maupunorganisasi padasektorswastayangmenerapkansisteminformasi manajemendalam pengambilankeputusan,khususnyapadaorganisasi pemerintahdaerah.Berdasarkanlatarbelaknagdi atas, makakami akanmembahasmengenai pengambilankeputusanyangberbasiskanpadasistem informasi manajemen.KataKunci:teknologi,DSS,informasi PENDAHULUAN A. Latar BelakangDi era globalisasi sepertipadasaatini,perkembanganteknologi sangatberpengaruh terhadapperkembanganbisnisyangada.Suatubisnistidaklagi hanyadijalankandenganmengandalkan cara konvensional (produksi-distribusi-penjualan)semata,karenaharusadasuatu strategi baruagar bisnisyangdijalankanmampubersaingdenganbisnisyangsejenislainnya.Untukmendukungsuatu bisnisyangdijalankan,banyaksekali teknologi yangdikembangkanseperti SistemInformasi.Salahsatu jenissisteminformasi sepertiTransactional ProcessingSystem(TPS),sangatberperanbesardalam menjalankanbisnisdari yangpalingsederhanasampai yangkompleks,bahkansecaralangsungdapat mendukungkelancaranjalannyabisnistersebut.Salahsatujenissistemaplikasiyangsangatpopulardi kalanganmanajemenperusahaanadalahDecisionSupportSystemataudisingkatDSS.Melalui ilustrasidi atas, dapatdiketahui perandari TPSyang mempunyai fungsi untukmenjalankanbisnis.Jikahanya mengandalkanTPS,makatidakakandiketahui perkembanganbisnisyangdijalankan,apakahmeningkat atau menurunsecaradrastis.Kemudianyangmenjadipermasalahanyaitubagaimanadapatmengamati setiapperkembanganbisnisyangdijalankanatausistemsepertiapakahyangdapatmeningkatkan kualitasbisnisyangdijalankan?Jawabanpertanyaantersebutadalahdiperlukan“SistemPendukung Keputusan(DecisionSupportSystem=DSS)”.KenapaharusmenggunakanDSS?KarenaDSS merupakan suatusistemyangmenyediakanfasilitasuntukmelakukansuatuanalisissehinggasetiapproses pengambilankeputusanyangdilakukanolehparapelakubisnisakanlebihberkualitasdenganmelihat keadaanbisnisyangsedangberjalandandata-datadari luarperusahaansertadata-dataprivatdari pengambil keputusan.Hal ini sesuaidenganpendapat(RaymondMcLeoddanGeorge Schell,2004) yang menjelaskanbahwa“DSSmenyediakaninformasi pemecahanmasalah maupunkemampuankomunikasi dalammemecahkanmasalahsemi-terstruktur.Informasi dihasilkandalambentuklaporanperiodikdan
  • 2. khusus,danoutputdari model matematikadansistempakar.Dalambanyakkasus,berbagai sistem informasi yangdigunakantidakmemadai untukmembuatkeputusanyangspesifikgunamemecahkan permasalahanyangspesifik.Sistempendukungkeputusansengajadibuatsebagai suatucarauntuk memenuhi kebutuhanini.3Sisteminformasi sangatpentinguntukmendukungprosespengambilan keputusan .Dimanasysteminformasi mempunyaitujuanuntukmendukungsebuahaplikasi Decision SupportSystem(DSS) yangtelahdikembangkanpadatahun1970. Keefektifandalammengembangkan DSS diperlukansuatupemahamantentangbagaimanasysteminformasi ini dapatdigunakandalam prosespengambilankeputusan,sehinggaDSSini dapatmembantuseorangmanajerdalam meningkatkankinerjanyadalammengambil suatukeputusan.DSSini merupakansuatusisteminformasi yang diharapkandapatmembantumanajemendalamprosespengambilankeputusan.Hal yangperlu ditekankandi sini adalahbahwakeberadaanDSSbukanuntukmenggantikantugas-tugasmanajer,tetapi untukmenjadi saranapenunjang(tools) bagi mereka.DSSsebenarnyamerupakanimplementasi teori- teori pengambilankeputusan yangtelahdiperkenalkanolehilmu-ilmuseperti operationresearchdan managementscience.Hanyabedanyaadalahbahwajikadahuluuntukmencari penyelesaianmasalah yang dihadapi harusdilakukanperhitunganiterasisecaramanual (biasanyauntukmencari nilai minimum,maksimum,atauoptimum),saatini komputerPCtelahmenawarkankemampuannyauntuk menyelesaikanpersoalanyangsamadalamwakturelatif singkat.DecisionSupportSystematausistem pendukungkeputusan(SPK),secaraumumdidefinisikansebagaisebuahsistemyangmampu memberikankemampuanbaikkemampuanpemecahanmasalahmaupunkemampuan pemgkomunikasianuntukmasalahsemi-terstruktur.KonsepDSSmerupakansebuahsisteminteraktif berbasiskomputeryangmembantupembuatankeputusanmemanfaatkandatadanmodel untuk menyelesaikanmasalah-masalahyangbersifattidakterstrukturdansemi terstruktur.DSSdirancang untukmenunjangseluruhtahapanpembuatankeputusan,yangdimulai dari tahapanmengidentifikasi masalah,memilihdatayangrelevan,menentukanpendekatanyangdigunakandalamprosespembuatan keputusansampai padakegiatanmengevaluasi pemilihanalternatif.Prosespengambilankeputusan telahdianggapsebagai hal kritisdi perusahaanyangdicapai melalui pengalaman(knowldege).Tetapi, dengansemakinbertumbuhnyatingkatkerumitandari bisnistersebuttelahmembuatproses pengambilankeputusantersebutmenjadilebihsulit.Hal itudisebabkansemakinbanyaknyaalternatif keputusanyangada,semakinbesarpengaruhsebuahkeputusandi dalamperusahaandansemakin tidaktentunyaperubahanyangmungkinterjadidi lingkunganperusahaan.Butuhsuatusistem pendukungkeputusandimanasystem tersebutdapatmemberikaninformasimengenai keputusanyangterbaikberdasarkaninformasi yang didapatkanB.Rumusan Masalah Berdasarkanlatarbelakangmasalahdi atas,rumusan masalahdari artikel ini adalahsebagai berikut:1.Apayang dimaksuddengansistempengambilankeputusan?2.Apa saja jenis-jenis,tahapandanlangkahdalampengambilankeputusan?3.Apasarana yang digunakan dalampengambilankeputusan?4.ApayangdimaksudsistemDSS?C.TujuanPenulisanAdapuntujuan penulisanartikel ini adalah:1.Untukmengetahui maksuddari sistempengambilankeputusan.2.Untuk mengetahui jenis-jenis,tahapan,danlangkah-langkahdalampengambilankeputusan.3.Untuk mengetahui saranayangdigunakandalampengambilankeputusan.4.Untukmengetahui maksuddari sistemDSS.
  • 3. LITERATUR TEORI Manajer membuatbanyakkeputusanuntukmengatasi masalah.Penyelesaianmasalahdicapai melalui empat tahapan dasar dan mempergunakan kerangka berpikir seperti model sistem perusahaan yang umum dan model lingkungan. Dengan mengikuti pendeketan sistem untuk menyelesaikan masalah, manajer melihat sistem secara keseluruhan. Proses pemecahan masalah terdiri atas empat elemen dasar, yaitu : 1. Standar 2. Informasi 3. Batasan 4. Solusi alternative Jika proses ini diikuti, pemilihan alternatif yang terbaik tidak selalu dicapai melalui analisis logis saja dan penting untuk membedakan antara permasalahan dan gejala. Masalah memiliki struktur yang beragam dan keputusan untuk menyelesaikannyadapatterprogrammaupuntidakterprogram.Konsepsistempendukungpengambilan keputusan (decision support system-DSS) awalnya ditujukan pada masalah-masalah yang setengah terstruktur. Output DSS yang pertama terdiri atas laporan dan output dari model matematika. Kemudian,kapabilitaspemecahanmasalah kelompok ditambahkan, diikuti dengan kecerdasan buatan (artifical intellgence) dan pemrosesan analitis oniline (on-line analytical processing-OLAP). Model matematika dapat diklasifikasikan dalam berbagai cara, dan penggunaannya disebut simulasi. Lembar kerja elektronik (spreadsheet) merupakan alat yang baik untuk membuat model matematika. Lembar kerjaini dapatdigunakanbaikuntukmodel statikdandinamikdanmembuatmanajerdapatmemainkan permainan “bagaimana jika” (what-if-game). Kecerdasan buatan dapat menjadi salah satu komponen DSS. Denganmenambahkanbasispengetahuandanmesininferensi,DSSdapatmemberikansaransolusi masalahkepadamanajer.Jikagroupware ditambahkanke DSS,makaDSS tersebut akan menjadi sistem pendukung pengambilan keputusan kelompok (group decision support system-GDSS). GDSS dapat diletakkandi beberapatempatyangberbeda agar kondusif terhadap pemecahan masalah kelompok. 6 SIMadalah sistem yang memberikan informasi untuk digunakan dalam pembuatan keputusan guna menyelesaikan masalah bagi para penggunanya. Pemecahan masalah (problem solving) terdiri atas responterhadaphal yangberjalan denganbaik, serta terhadap hal yang berjalan dengan buruk dengan cara mendefinisikan masalah (problem) sebagai kondisi atau peristiwa yang berbahaya atau dapat membahayakan perusahaan, atau yang bermanfaat atau dapat memberi manfaat. Dalam proses penyelesaianmasalahmanajerterlihatdalam pembuatan keputusan (decision making), yaitu tindakan memilih di antara berbagai alternatif solusi pemecahan masalah. Keputusan (decision) didefinisikan sebagai tindakan pilihan dan sering kali perlu untuk mengambil banyak keputusan dalam proses pemecahan satu masalah saja. Menurut Simon, orang yang memecahkan masalah terlibat dalam: 1. Aktivitas Intelijen. Mencari di sekitar lingkungan kondisi yang harus dipecahkan. 2. Aktivitas perancangan. Menemukan, mengembangkan, dan menganalisis tindakantindakan yang mungkin dilakukan. 3. Aktivitas pemilihan. Memilih tindakan tertentu dari beberapa yang tersedia. 4. Aktivitas Pengkajian.Memeriksapilihan-pilihan yang lalu. Kebanyakan masalah yang dipecahkan manajer dapat dianggap sebagai permasalahan sistem. Sebagai contoh, perusahaan sebagai suatu sistem tidak berfungsi sebagaimana mestinya. Atau, terdapat masalah dengan sistem persediaan, sistem komisi penjualan, dan seterusnya. Solusi masalah sistem adalah solusi yang membuat sistem tersebut memenuhi tujuannya dengan paling baik, seperti yang dicerminkan dalam standar kinerja sistem. Standar ini menggambarkan situasi yang diinginkan (desired state) apa yang harus dicapai sistem tersebut.Sebagai tambahan,manajertersebutharusmemiliki informasi yang menggambarkan keadaan saat ini (currentstate) apayang dicapai sistemtersebutsekarangini.Jikaduakeadaanini berbeda,maka
  • 4. ada masalah yang menjadi penyebabnya dan harus dipecahkan. Perbedaan antara keadaan saat ini dengankeadaanyangdiinginkandisebutdengankriteriasolusi (solution criterion), atau apa yang harus terjadi agar situasi saat ini berubah menjadi situasi yang diinginkan. Tentu saja, jika situasi saat ini menunjukkan tingkat kinerja yang lebih tinggi dibandingkan dengan keadaan yang diinginkan, maka tugas yang harus dilakukan bukanlah menyamakan keadaan saat ini. Melainkan, tugas yang harus dilakukanadalahmenjagaagarsituasi saatini tetapberadapada tingkatanyanglebihtinggi. Jika kinerja tingkattinggi dapatdipertahankan,maka situasi yang diinginkan harus ditingkatkan. 7 Tanggung jawab manajer adalah mengidentifikasi solusi alternatif, yang selalu ada. Ini merupakan satu langkah dari proses penyelesaian masalah di mana komputer tidak terlalu banyak membantu. Manajer biasanya mengandalkan pengalaman sendiri atau mencari bantuan dari pemroses informasi nonkomputer, seperti input dari pihak lain baik di dalam maupun di luar perusahaan. Setelah berbagai alternatif diidentifikasi, sistem informasi dapat digunakan untuk mengevaluasinya. Evaluasi ini harus mempertimbangkan batasan (constraint) yang ada, yang dapat berasal baik dari internal maupun lingkungan.Batasaninternal (internal constraint) biasanya berbentuk sumber daya yang terbatas yang ada di dalam perusahaan.Sebagai contoh,unitTItidak dapat merancang sistem CRMkarena kurangnya keahliandalamOLAP.Batasanlingkungan(environmental constraint) berbentuk tekanan dari berbagai elemen lingkungan yang membatasi aliran sumber daya dari dan keluar perusahaan. Pemilihan solusi yang terbaikdapatdicapai denganberbagai cara.Herry Mintzberg,seorangahli teori manajemen, telah mengidentifikasi tigapendekatan:1.Analisis2.Penilaian3.PenawaranModel matematika yang disebut formula EOQ (economic order quantity) dapat memberitahu bagaimana masalah tersebut harus diselesaikan. Masalah seperti ini disebut masalah terstruktur (structured problem) karena terdiri atas unsur dan hubungan antara berbagai elemen yang semuanya dipahami oleh orang yang memecahkan masalah. Masalah yang tidak terstruktur (unstructured problem) adalah masalah yang tidak memiliki elemenatauhubunganantarelemen yang dipahami oleh orang yang memecahkan masalah. Salah satu contoh dari masalah yang tidak terstruktur adalah memutuskan film yang mana yang paling kita sukai. Manajer bisnisseringkali tidakmemiliki perangkatyangcukupuntukmendefinisikanmasalahseperti ini dengan cara yang terstruktur. Selain memberikan tahap-tahap pemecahan masalah, Herbert A.Simon juga menemukan metode untuk mengklasifikasikan keputusan, yaitu: 1. Keputusan terprogram (programmeddecision) 2.Keputusanyangtidakterprogram(nonprogrammeddecision)8PEMBAHASAN A. PengertianPengambilanKeputusanPengambilan keputusan merupakan proses pemilihan alternatif tindakan untuk mencapai tujuan atau sasaran tertentu. Pengambilan keputusan dilakukan dengan pendekatan sistematis terhadap permasalahan melalui proses pengumpulan data menjadi informasi serta ditambah dengan faktor–faktor yang perlu dipertimbangkan dalam pengambilan keputusan. Menurut Herbert A. Simon (Kadarsah, 2002:15-16), tahap – tahap yang harus dilalui dalam proses pengambilankeputusansebagai berikut:1.Tahap Pemahaman(Inteligence Phace) Tahapini merupakan prosespenelusurandanpendeteksiandari lingkupproblematikasertaprosespengenalan masalah. Data masukan diperoleh, diproses dan diuji dalam rangka mengidentifikasikan masalah. 2. Tahap Perancangan (Design Phace) Tahap ini merupakan proses pengembangan dan pencarian alternatif tindakan/ solusi yang dapat diambil. Tersebut merupakan representasi kejadian nyata yang disederhanakan,sehinggadiperlukanprosesvalidasidanvertifikasiuntukmengetahuikeakuratanmodel dalam meneliti masalah yang ada. 3. Tahap Pemilihan (Choice Phace) Tahap ini dilakukan pemilihan terhadapdiantaraberbagai alternatif solusi yangdimunculkanpada tahap perencanaan agar ditentukan
  • 5. / dengan memperhatikan kriteria–kriteria berdasarkan tujuan yang akan dicapai. 4. Tahap Impelementasi(ImplementationPhace) Tahapini dilakukanpenerapanterhadaprancangansistem yang telah dibuat pada tahap perancanagan serta pelaksanaan alternatif tindakan yang telah dipilih pada tahap pemilihan. B. Sistem Pengambilan Keputusan Sistem Pendukung Keputusan merupakan suatu sisteminteraktif yangmendukungkeputusandalamprosespengambilan keputusan melalui alternatif– alternatif yang diperoleh dari hasil pengolahan data, informasi dan rancangan model. Dari pengertian sistem pendukung keputusan maka dapat ditentukan karakteristik antara lain: 1. Mendukung proses pengambilan keputusan, menitikberatkan pada management by 2. Adanyainterface manusia/mesindimanamanusia(user) tetapmemegangkontrol proses pengambilankeputusan.3.Mendukungpengambilankeputusanuntukmembahasmasalahterstruktur, semi terstrukturdantak struktur.4. Memiliki kapasitasdialoguntukmemperolehinformasi sesuai dengankebutuhan.5.Memiliki subsistem –subsistemyangterintegrasi sedemikianrupasehinggadapat berfungsi sebagai kesatuanitem.6.Membutuhkanstruktur datakomprehensif yangdapatmelayani kebutuhaninformasiseluruhtingkatanmanajemenDalamsistempendukungkeputusanterdapattiga keputusantingkatanperangkatkerasmaupunlunak.Masing –masingtingkatanberdasarkantingkatan kemampuanberdasarkanperbedaantingkatteknik,lingkungandantugasyangakan dikerjakan.Ketiga tingkatantersebutadalah:a.SistemPendukungKeputusan(SpecificDSS) b.PembangkitSistem PendukungKeputusan(DSSGenerator) c.PeralatanSistemPendukungKeputusanC.SistemPendukung PengambilanKeputusanSistemadalahkumpulandari elemen-elemenyangberinteraksi untukmencapai suatutujuantertentu.Keputusanadalahtindakanpilihandiantaraalternatif untukmencapaisuatu tujuan.Sistempengambilankeputusandidefinisikansebagai suatusistemberbasiskomputeryang interaktif,membantupengambilankeputusandenganmenggunakananalisisdata-dataguna memecahkanmasalah.Sistempengambilankeputusanmuncul padatahun1971, sistemini dikenalkan olehMichael S.Scott Morton, G. AthonyGorry danPeterG.W. Keendari MassachussetsInstitute of Technology(MIT).MenurutSudirmandanWidjajani (1996),perkembangansistempendukung keputusanmeliputi:1.SistempendukungkeputusankelompokatauGroupDecisionSupportSystems (GDSS) adalahsuatu sistemberbasiskomputeruntukmembantusecarainteraktif dalammembuat keputusanterhadapmasalah-masalahyangtidakterstrukturbagi kelompokpembuatkeputusanyang bekerjabersama-sama.2.Sistempendukungkeputusaneksekutif atauexcexutive supportsystems(ESS) adalahsistempendukungkomprehensif yangmempunyaikemampuanlebihdari 10 melayani kebutuhaninformasieksekutif puncak.Sistemini memberikanaksescepatatasinformasi danlaporan manajemen.3.Sistempendukungkeputusanorganisasi atauorganizational decisionsupportsystems. Terdapatempatfase pendekatanformal dari sistemini,yaituduafase pertamaadalahstrukturlisasi dan pembentukankerangkapengembangansistem.Fase ketigamerupakanprototype(model atausimulasi dari semuaaspekyangakandikembangkan).Fase ke empatmerupakanimplementasi.Dalam manajemen,pengambilankeputusanmemegangperananyangsangatpenting.Olehkarenakeputusan yang diambil olehseorangmanajermerupakanhasil pemikiranakhiryangharusdilaksanakanoleh bawahannyaataumerekayangbersangkutandenganorganisasi yangiapimpin.Penting,olehkarena menyangkutsemuaaspekmanajemen.Kesalahandalammengambilkeputusanbisamerugikan organisasi.D.Jenis,Tahapan,danLangkahdalamProsesPengambilan Keputusan1.Jenis-jenis Keputusana.Keputusanberdasarkanstrukturorganisasai1) KeputusanAdministratif adalahkeputusan
  • 6. yang diambil olehseorangadministrator/manajerpuncaksebagai pucukpimpinanorganisasi.2) KeputusanEksekutif adalahkeputusan yangdiambilolehmanajereksekutif (pelaksana) dalamrangka meneruskangagasanadministratordalamfungsinyasebagai koordinatoryangmengkoordinasikanpara manajeroperatif.3) KeputusanOperatifadalahkeputusanyangdiambil olehmanajeroperatif dalam rangka pelaksanaangagasan,arahan,danpanduanmanajereksekutif.4) KeputusanTeknis.Keputusan ini derajatnyapalingrendahyangdiambil olehparapengawasataumandor.Sesuai dengannamanya, keputusanini mengenai masalah-masalahteknis.b.Keputusanberdasarkankondisidansituasi 1) Keputusanmenurutsistemyaitumodelsistemdimanakeputusandiambil sifatnyatertutupdanterbuka. • Sistemkeputusantertutup(closeddecisionsystem) 11Sistemini menganggapbahwakeputusan terisolasikandari inputinputyangtidakdiketahui dari lingkungan.•Sistemkeputusanterbuka(open decisionsystem)Keputusanini dipengaruhi olehlingkungan,danpadagilirannyaproseskeputusan mempengaruhi lingkungan.2) Keputusanmenuruturgensi•KeputusanVital adalahkeputusanyang sangat pentingyangmenentukanberhasil tidaknyasuatuusaha• Keputusanpentingadalahkeputusan yang menghindarkankerugian,baikkerugianuang,waktu,bendamaupuntenaga.•Keputusanbiasa adalahkeputusanyangtidakbegitumendesak,yangkalau perludapatditundauntuksementarawaktu. • Keputusanformalitasadalahkeputusanyangjikadilaksanakan,tidakmenimbulkanakibatapa-apa.3) Keputusanmenurutefek•Keputusanmanagerial adalahkeputusanyangberhubungandengan pengelolaansuatupekerjaan,yangdiambiluntukmengakhiri masalahyangberkaitandengan pengelolaanpekerjaantersebut.•Keputusanteknisadalahkeputusanyangdiambil untukmenaggulangi masalahteknispekerjaan.•Keputusanekonomisadalahkeputusanyangmempunyai efekekonomis untukmengakhiri masalah-masalahekonomis.•Keputusanyuridisadalahkeputusanyangbersifat yuridisdanmempunyai efekyuridis•Keputusanpolitisadalahkeputusanyangmempunyai efekpilitis, yang dapatberpengaruhpadabidangpolitik.4) Keputusanmenurutdayalaku• Keputusandefinitif adalahkeputusanyangpasti danfinal,yangtidakperluditinjaukembali •Keputusansementaraadalah keputusanyangbelumfinal,yangsewaktu-waktudapatditinjaukembali12 • Keputusandaruratadalah keputusanyangdiambil karenakeadaanterpaksa.5) Keputusanmenurutfrekuensi •Keputusan insidental adalahkeputusanyangdiambil secaratibatibadisebabkansituasimenghendaki demikian• Keputusanrutinadalahkeputusanyangdilakukanberulang-ulangsecaratetap6) Keputusanmenurut kemampuanorganisasi •Keputusanterperogramadalahkeputusanyangdapatdiprakhususkandengan suatuperangkatperaturanatau tatacara keputusan.•Keputusantakterperogramadalahkeputusan yang berlangsunghanyasatukali.2.Tahap-tahapdalampengambilankeputusanadalahsebagaiberikut: a. Tahap pemahaman(Intellegence) yaituprosespemahamanterhadapmasalahdengan mengidentifikasi danmempelajari masalahterhadaplingkunganyangmemerlukankeputusandari data dan faktayang ada, mengolahdatadanmengujinyauntukdijadikanpetunjukdalammenemukan masalahyang sebenarnyasehinggadiharapkandapatmempermudahmencari solusinya.b.Tahap perancangan(Design) adalahprosespengembangan,analisis,danpencarianalternatif tindakanatau solusi yangmungkindiambil.c.Tahappemilihan(Choice) yaituprosespemilihansalahsatualternatif solusi yangdimunculkanpadatahapperancanganuntukmenentukanarahtindakandengan memperhatikankriteria-kriteriaberdasarkantujuanyangakandicapai pada tahapimplementasi.d. Tahap penerapan(Implementation)yaitutahappelaksanaanataupenerapanalternatif tindakanyang dipilihuntukmenyelesaikanpermasalahanyangtelahdiidentifikasikan.3.Langkah-langkahdalam prosespengambilankeputusandalamrangkamemecahkanmasalahyangrumitdansulit.a.Identifikasi
  • 7. masalahDalamprosespengambilankeputusan,pertama-tamamasalahnyaharusbenarbenarjelas, harus jelaspulaperumusannya. b. PengumpulandataUntukmemecahkanmasalah,datasangatdiperlukan,karenainilahpentingnya sisteminformasi dalamsuatumanajemen.c.AnalisisdataDatayang sudahterkumpul kemudiandiolah dengansistematis,sesuai denganpertanyaanyangdirumuskanpadatahapidentifikasi masalahtadi.d. Penentuanalternatif Datayangsudahdianalisatadi menimbulkanbeberapaalternatif jawabanyang harus diambil salahsatuyangmenurutpertimbanganpalingbaik.e.PelaksanaanalternatifJikaalternatif telahdiputuskan,makalangkahselanjutnyaadalahpelaksanaanalternatif tersebutyangmenghendaki direalisasikannyadalambentukkegiatankegiatan.f.PenilaianPenilaianatauevaluasi adalahtahapakhir prosespengambilankeputusan.Penilaiandilakukanuntukmengetahuiapakahkegiatanyang dilaksanakancocokdenganperencanaan.E.SaranaPengambilanKeputusanDalamteori kepemimpinan pemimpinharusmelaksanakangayakepemimpinandemokratis.Jeniskepemimpinanini olehsiapapun jugadianggaplebihbaikdari padagaya kepemimpinanotokratisataukepemimpinanbebas.Dengan gaya kepemimpinandemokratistersebut,keputusanyangdiambil merupakankeputusanbersama, karenamerekamelaksanakankeputusannanti turutmemutuskan,ikutmenyumbangpikiran.Dengan demikianmerekabertanggungjawabsecarabersama-sama.Sehubungandenganitu,makadalam rangka membawasertaoranglaindalammengambil keputusan,seorangmanajerdapatmengadakan:1. Rapat (meeting)Dalamorganisasi kekaryaan,rapatdapatbertaraprapat pimpinan/direksi ataurapat pegawai.Rapatmana yangakan diselenggarakantergantungpadabesarkecilnyamasalahyangakan dipecahkan.Sudahtentumasalahyangdibawake rapatpimpinanadalahmasalahyangsifatnya managerial yangmenyangkutkebijakanpimpinan.Rapatapapunjugadalamsuatuorganisasi kekaryaan harus ada yangmemimpindenganotoritassi pemimpinyangbervariasisesuai dengan14 formal atau tidakformalnyarapat.Sejauhmanaotoritasnyaitutergantungpadatujuanyang akandicapai.Yang pentingialahbahwakalauiamenginginkangagasan,iaharusmenciptakansuasanapermisif.Yaitru suasanayang memberikankeleluasaankepadapegawaieselonrendahanuntukbicarasecarabebas.Ada beberapakeuntunganyangdapatdiperolehdari rapatitu,yakni:a.Masalah yang akandpecahkanakan menjadi lebihjelas,karenadikupasdalamforumterbuka.b. Pertukaranpengetahuandanpengalaman diantarapara pesertarapat akan dapatmenghasilkanpemecahancarapemecahanmasalahyanglebih mantap.c. Akan timbul banyakalternatif,sehinggadapatdipilihsalahsatuyangpalingkecil resikonya.d. Akandapat ditanamkanrasaketerikatandiantaraparapegawai,sehingaakanmenumbuhkanrasa tanggungjawabyang lebihbesar.e.Akandikembangkanjiwademokrasi.2.Curahsaran (brainstorming) Curah saran adalahsuatucara untukmendapatkanbanyakgagasandari sekelompokmanusiadalam waktuyang sangatsingkat.Curahsaran merupakantata cara untukmenggalakkankreativitasdalam suatukelompokdenganmenghilangkanataumengurangi faktor-faktoryangmerintangipengekspresian gagasan yangbaru dan kreatif.ContohnyasajapengambilankeputusanberbasiskanSIMadalahdalam kenaikanpangkat,danjugasistempenghitungansuaradalampemilihanumum(pemilu).F.Decision SupportSystemDecisionSupportSystem(DSS) merupakansalahsatuprodukperangkatlunakyang dikembangkansecarakhususuntukmembantumanajemendalamprosespengambil keputusan.Sesuai namanya,tujuandigunakannyasysteminiadalahsebagai “secondopinion”atau“informationsource” yang dapatdipakai sebagai bahanpertimbangansebelumseorangmanajermemutuskankebijakan tertentu.PendekatanyangpalingseringdigunakandalamprosesperancangansebuahDSSadalah
  • 8. denganmenggunakantekniksimulasi yanginteraktif,sehinggaselaindapatmenarikminatmanajer untukmenggunakannya,diharapkansysteminidapatmerepresentasikankeadaandunianyataatau bisnisyangsebenasrnya.Hal yangperlu15 ditekankahadalahbahwakeberadaanDSSbukanuntuk menggantikantugas-tugas,tetapi untukmenjadi saranapenunjang(tools) bagi mereka.DSSsebenarnya merupakanimplementasi teori-teori pengambilankeputusanyangtelahdiperkenalkanolehilmu-ilmu seperti operationresearchdanmanagementscience.Hanyabedanyaadalahbahwajikadahuluuntuk mencari penyelesaianmasalahyangdihadapi harusdilakukanperhitunganiterasi secaramanual (biasanyauntukmencari nilai minimum,maksimum, atauoptimum),saatini komputerPCtelah menawarkankemampuannyauntukmenyelesaikanpersoalanyangsamadalamwakturelatif singkat. Dalamkeduabidangilmudi atas, dikenal istilahdecisionmodeling,decisiontheory,dandecision analysis– yangpada hakekatnyaadalahmerepresentasikanpermasalahdanmanaje-menyangdihadapi setiaphari ke dalambentukkuantitatif (misalnyadalambentukmodel matematika).Contoh-contoh klasikdari persoalandalambidang ini adalahlinearprogramming,game’stheory,transportation problem,inventorysystem,decisiontree,danlainsebagainya.Dari sekianbanyakproblemklasikyang kerapdijumpai dalamaktivitasbisnisperusahaansehari-hari,sebagiandapatdenganmudah disimulasikandandiselesaikandenganmenggunakanformulaataurumus-rumussederhana.Tetapi banyakpulamasalahanyang ada sangatrumitsehinggamembutuhkankecanggihankomputer.Sprague dan CarlsonmendefinisikanDSSdengancukupbaik,sebagai sistemyang memiliki limakarakteristik utama (Sprague et.al.,1993):1. Sistemyangberbasiskomputer.2.Dipergunakanuntukmembantupara pengambil keputusan3.Untukmemecahkanmasalah-masalahrumityang“mustahil”dilakukandengan kalkulasi manual.4.Melalui cara simulasi yanginteraktif.5.Dimanadata danmodel analisissebagai komponenutama.AdapunPrinsipDasarDSSadalahsebagai berikut:1.StrukturMasalahSulitutk menemukanmasalahygsepenuhnyaterstrukturatautakterstruktur - areakelabuSimon.Ini berarti DSS diarahkanpadaarea tempatsebagai besarmasalahberada.2. DukunganKeputusanDSStidak dimaksudkanuntukmenggantikanmanajer.Komputerdapatditerapkanpadabagianmasalahyang terstruktur,tetapi manajerbertanggungjawabatasbagianyangtidakterstruktur.16 3. Efektivitas Keputusanwaktumanajerberhargadantidakbolehterbuang,tetapi manfaatutamamenggunakanDSS adalahkeputusanygbaikKomponenDSSSecaragaris besarDSS dibangunolehtigakomponenbesar:1. Database 2. Model Base 3. Software SystemSistemdatabase berisi kumpulandari semuadatabisnis yang dimiliki perusahaan,baikyangberasal dari transaksi sehari-hari,maupundatadasar(masterfile). Untuk keperluanDSS,diperlukandatayangrelevandenganpermasalahanyanghendak dipecahkan melalui simulasi.KomponenkeduaadalahModel Base atausuatu model yangmerepresentasikan permasalahanke dalamformatkuantitatif (model matematikasebagai contohnya) sebagai dasar simulasi ataupengambilankeputusan,termasukdi dalamnyatujuandari permasalahan(obyektif), komponen-komponenterkait,batasan-batasanyangada(constraints),danhal-halterkaitlainnya.Kedua komponentersebutuntukselanjutnyadisatukandalamkomponenketiga(software system),setelah sebelumnyadirepresentasikandalambentukmodelyang“dimengerti”komputer.Contohnyaadalah penggunaanteknikRDBMS(Relational Database ManagementSystem),OODBMS(ObjectOriented Database ManagementSystem) untukmemodelkanstrukturdata.SedangkanMBMS(Model Base ManagementSystem) dipergunakanuntukmere-presentasikanmasalahyangingindicari pemecahannya.Entiti lainyangterdapatpadaprodukDSSbaru adalahDGMS (DialogGenerationand ManagementSystem),yangmerupakansuatusistemuntukmemungkinkanterjadinya“dialog”interaktif
  • 9. antara computerdan manusia(user) sebagai pengambil keputusan.TujuanDSSPerintisDSSyanglain PeterG. W. Keen,bekerjasamadenganScottMortonmendefinisikantigatujuanyangharusdicapai DSS. Tujuan-tujuanini berhubungandengantigaprinsip dasardari konsepDSS – strukturmasalah,dukungan keputusan,danefektivitaskeputusan.MerekapercayabahwaDSSharus:17 1. Membantumanajer membuatkeputusanuntukmemecahkanmasalahsemiterstruktur.2.Mendukungkeputusanmanajer, dan bukannyamengubahataumengganti keputusantersebut3.Meningkatkanefektivitasmanajer dalampembuatankeputusan,danbukannyapeningkatanefisiensi.DecisionSupportSystemtidak dimaksudkanuntukmenggantikanmanajer.Komputerdapatditerapkanpadabagianmasalahyang terstruktur,tetapi manajerbertanggungjawabatasbagianyangtakterstruktur – menerapkanpenilaian atau intuisi,danmelakukananalisis.Manajerdankomputerbekerjasamasebagai timpemecahan masalahdalammemecahkanmasalahyangberbedadi areasemi terstrukturyangluas.Tujuandari DSS bukanlahuntukmembuatprosespengambilankeputusanseefisienmungkin.Waktumanajerberharga dan tidakbolehterbuang,tetapi manfaatutamamenggunakanDSSadalahkeputusanyanglebihbaik. Ketikamembuatkeputusan, manajertidakselalumencobayangterbaik.Sejumlahmodel matematika akan melakukannyauntukmanajer.Namun,dalambanyakkasusmanajerlahyangharusmemutuskan alternatif manayangterbaik.Manajermungkinsajamenghabiskanwaktuekstrauntukmemperluas solusi sehinggamencapaioptimum,tetapi ketelitianyangmeningkatsenilaidenganwaktudanusaha yang telahdikeluarkan.Manajermenggunakanpertimbangandalammenentukankapansuatu keputusanakanberkontribusi padasuatusolusi masalah.PeranDSSdalamSIMDecisionSupportSystem banyakditerapkandi organisasi-organisasi yangsudahmapan.Banyakcara yangdigunakanuntuk menerapkanDSSgunamembantumempertajamprosespengambilankeputusan.Kapabilitasyang melekatpadaDSSsangat membantuorganisasi-organisasiyangmenggunakannyauntukmemungkinkan terciptanyakoordinasi proseskegiatanbaikinternal maupuneksternal dengancarayanglebihakurat. BeberapaalasanDSS digunakandalamsuatuperusahaan:1.Perusahaanberoperasi padaekonomi yang tidakstabil.2. Perusahaandihadapkanpadakompetisi dalamdanluarnegeri yangmeningkat.3. Perusahaanmenghadapi peningkatankesulitandalamhal melacakjumlahoperasi-operasi bisnis.18 4. Sistemkomputerperusahaantidakmendukungpeningkatantujuanperusahaan dalamhal efisiensi, profitabilitasdanmencari jalanmasukdi yangbenar-benarmenguntungkan.PenggunaanDSS dimaksudkanuntukmembantumanajertingkattinggi danmenengahdalammengambilkeputusanyang bukanmerupakanoperasi rutin.DSSmampumelakukanpenyerapaninformasidari basisdata, rekonfigurasi data,kalkulasi,analisisstatistik,optimasi,analisisstatistiknonprobabilistik(whatif analysis),danwhyanalysisyangdilakukanmelaluiprogramArtificial Intelegent.Olehkarenaitu, penggunaanDSS ini dengantepatakanmeningkatkanefektivitaskeputusanyangdibuatmanajerdan mendorongefisiensi dari prosespembuatankeputusantersebut.Jadi,DSSakandapat menciptakan suatudimensi dukunganbagi pengambilansuatukeputusanbaikyangbersifattaktikmaupunstrategik. Dukunganinformasi kepadamanajerdiberikanmelaluipengumpulandatadanpenerbitanlaporan.Dari sisi input,datanonrutin dantransaksional sebagianbesardiperolehdari sumber-sumberluar.Di sisi output,laporankhususdanlaporan rutindapat disediakantepatpadawaktunya.Jadi,seorangmanajer atau decisionmakerlainnyayangmenggunakanDSSakanmemperolehlaporandari sistemlaporanyang relevan,seperti contohnyalaporanprofitabilitas.Namunmerekajugadapatmemintalaporan khusus dari DSSini melalui terminal ataumicrokomputer.SelanjutnyaseorangmanajeryangmenggunakanDSS dapat menggunakanmodel-model untukeksperimensecarainteraktif dengandatayangrelevan,
  • 10. misalnyadenganmengubahnilai dari faktor-faktortertentu danmengamati hasil-hasilnya.DSS memungkinkanmanajeruntukmemperolehberbagai perspektif mengenai situasimasalahrumitdan melaksanakaninteraksi dari faktor-faktoryangsignifikan.Seorangmanajerdengandemikiandapat menemukandanmengevaluasi dengancarayanglebihbaikterhadappilihankeputusanalternatif (Wilkinsonetal.,2000). DSS berperanpentingbagi manajerdalammembantudalammeningkatkan efektivitasprosespengambilankeputusan.DSSdirancangdenganmenekankanpadaaspekfleksibilitas sertakemampuanadaptasi yangtinggi,sehinggamudahdisesuaikandengankebutuhanpemakai. Komputersaatini merupakansalahsatubusinesspartneryangpalingdekatdenganfungsi marketing dan menjadi bagianintegral fungsi tersebut.Dalambeberapa19tahun terakhir,perusahaantelah melakukanpuluhanmiliardolardalammenerapkansistemsoftwaremanajemenhubunganpelanggan, seperti untukmemfasilitasikeputusanterkaitsumberdayadi bidangpemasaran.Apabilapengambilan keputusantersebuttidakdilakukansecarahati-hati,makasistempengambilankeputusanindividudan organisasi tidakdapatdimanfaatkansecaraoptimal.Situasiini menyebabkanbanyaknyapeluanguntuk penelitianmengenaikegunaanDSSdi suatuperusahaan.Jenis-jenisDSSAplikasi DSSyangditawarkandi pasar sangat beranekaragam,dari yang palingsederhana(quick-hitDSS) sampai denganyangsangat kompleks(institutional DSS).“Quick-HitDSS”biasanyaditujukanuntukparamanajeryangbaru belajar menggunakanDSS(sebagai pengembangansetelah jenispelaporanyangdisediakanolehMIS= ManagementInformationSystem,satulevel sistemdi bawahDSS).Biasanyamasalahyangdihadapi cukupsederhana(simple) dandibutuhkandengansegerapenyelesaiannya.Misalnyauntukkebutuhan pelaporan(report) ataupencarianinformasi(query).Sistemyangsamabiasapuladipergunakanuntuk melakukananalisasederhana.Contohnyaadalahmelihatdampakyangterjadi padasebuahformulasi, apabilavariabel-variabelatauparameter-parameternyadiubah.Di dalamperusahaan,DSSjenisini biasanyadiimplementasikandalamsebuahfungsi organisasi yangdapatberdiri sendiri (berdasarkan data yang dimiliki fungsi organisasi tersebut).MisalnyaadalahDSSuntukmenyusunanggarantahunan, DSS untukmelakukankenaikangaji karyawan,DSSuntukmenentukanbesanyajamlemburkaryawan, dan lainsebagainya.UsahaberikutnyadalammendefinisikankonsepDSSdilakukanolehStevenL.Alter. Altermelakukanstudyterhadap56sistempenunjangkeputusanyangdigunakanpadawaktuitu,study tersebutmemberikanpengetahuandalammengidentifikasienamjenisDSS,yaitu:• Retrive information element(memanggil elemaninformasi) •Analyze entriesfles(menganali semuafile) •Prepare reports formmultiple files(laporanstandartdari beberapafiles)•Estimate decisionsqonsquences(meramalkan akibatdari keputusan) •Propose decision(menawarkankeputusan) • Make decisions(membuat keputusan) 20Jenis-jenisDSSmenuruttingkatkerumitandantingkatdukunganpemecahanmasalahnya adalahsebagai berikut:1.Mengambil elemen-elemeninformasi.2.Menganalisisseluruhfile.3. Memperkirakanakibatkeputusan4.Menyiapkanlaporandari berbagai file.5.Mengusulkankeputusan. 6. Membuat Keputusan.AdapunfokusutamakonsepDSSadalahkomputerharusdigunakanuntuk mendukungmanajertertentumembuatkeputusantertentuuntukmemecahkanmasalahtertentu. Model DSS terdiri dari:1. Model matematika2.Database 3. PerangkatLunakKelebihandanKekurangan DSS DecisionSupportSystem(DSS) dapatmemberikanbeberapakeuntungankeuntunganbagi pemakainya.MenurutTurban(1995: 87) maupunMcLeod (1995: 103) keuntungan-keuntungantersebut meliputi:1.Memperluaskemampuanpengambil keputusandalammemprosesdata/informasiuntuk pengambilankeputusan.2.Menghematwaktu yangdibutuhkanuntukmemecahkanmasalah,terutama berbagai masalahyangsangat kompleksdantidakterstruktur.3.Mampumemberikanberbagai
  • 11. alternatif dalampengambilankeputusan,meskipunseandainyaDSStidakmampumemecahkanmasalah yang dihadapi olehpengambil keputusan,namundapatdigunakansebagai stimulandalammemahami persoalan.4.Memperkuatkeyakinanpengambil keputusanterhadapkeputusanyangdiambilnya.5. Memberikankeuntungankompetitif bagi organisasisecarakeseluruhandenganpenghematanwaktu, tenagadan biaya.21 Selainmemiliki banyakkeuntunganataumanfaat,decisionsupportsystemjuga memilikibeberapakelemahanantaralain:1.Sulitdalammemodelkansistembisnis2.Mungkinakan menghasilkansuatumodel bisnisyangtidakdapatmenangkapsemuapengaruhpadaentity.3. Dibutuhkankemampuanmatematikayangtinggi untukmengembangkansuatumodelyanglebih kompleks.DampakPemanfaatanDSSDampakdari pemanfaatanDecisionSupportSystem(DSS) antara lain:1. Masalah-masalahsemi strukturdapatdipecahkan2.Problemyangkompleksdapatdiselesaikan 3. Sistemdapatberinteraksi denganpemakainya4.Dibandingkandenganpengambilankeputusan secara intuisi,pengambilankeputusandenganDSSdinilailebihcepatdanhasilnyalebihbaik5. Menghasilkanacuandatauntukmenyelesaikanmasalahyangdihadapi olehmanajeryangkurang berpengalaman6.Untukmasalahyang berulang,DSSdapatmemberi keputusanyanglebihefektif 7. Fasilitasuntukmengambil data,dapatmemberikankesempatanbagi beberapamanajeruntuk berkomunikasi denganlebihbaik8.Meningkatkanproduktivitasdankontrol dari manajer22 KESIMPULAN Sistempengambilankeputusandidefinisikansebagaisuatusistemberbasiskomputeryang interaktif,membantupengambilankeputusandenganmenggunakananalisisdata-dataguna memecahkanmasalah.Hasil keputusanpentingakanmerupakaninformasi pentingbagi manajemen, baikuntuktahap perencanaan,penggiatan,ataupunpengawasan.Penyampaianataupenyebaran informasi kepadakhalayak,baikkhalayakinternmaupunkhalayakekstern,yangdilaksanakandengan sistemyangmapandan mantap,akan merupakanbantuanyangbesarbagi lancarnya manajemen.Dari uraiandi atas mengenai DSS,makadapatditarikbeberapakesimpulansebagai berikut:1.Sistemini memberikandukunganbagi pengambil keputusan,terutamadalamsituasi semi-terstrukturatautidak- terstruktur.2. Sistemini memberikandukunganuntukberbagai tingkatanmanajemen,mulai dari tingkatmanajemenpuncakhinggake tingkatmanajemenyangpalingbawahdanparapegawai lainnya. 3. DecisionSupportSystemmemberikandukunganuntukberagamtipe danprosespengambilan keputusanyangharusdilakukan.4.DecisionSupportSystemdapatberadaptasi terhadapwaktudan fleksibel penggunadapatmenambah,menghapus,mengkombinasikan,mengubah,ataumenatakembali elemen-elemendasar.5.TampilanDecisionSupportSystemakrabdenganpengguna,memiliki kapabilitasyangbesar,dandirancangagar dapat interaktif sehinggamudahuntukdigunakan.6. DecisionSupportSystemmampuuntukmeningkatkanefektivitaspengambilankeputusandenganfokus pada keakuratan,ketepatanwaktu,dankualitashasil,sertamengefisiensikanbiayadalamproses pengambilankeputusan.7.Pengambil keputusanmemiliki kendaliyanglengkapatasseluruh langkah prosespengambilankeputusandalampemecahanmasalah.23 DAFTAR ISI Putra,Y. M. (2018). SistemPengambilanKeputusan.Modul KuliahSistemInformasi Manajemen.Jakarta: FEB-UniversitasMercuBuanaHamdani,Syukron.(2017). MakalahSistemPengambilanKeputusan [Online]tersediadi http://syukronhamdani.blogspot.com/2017/10/makalah-sistem-pengambilan- keputusan_21.html [diaksespada18 Juni 2019] Anjani,Erna.(2016). MakalahSistemPengambilan
  • 12. Keputusan,Pemodelan,danPendukungKeputusan[Online] tersediadi http://ernaanjani.blogspot.com/2016/07/makalah-sistempengambilan-keputusan.html [diaksespada18 Juni 2019] Sari, CrystianaMay. (2016). Makalah DSS (DecisionSupportSystem) [Online] tersediadi http://crystianamaysari.blogspot.com/2016/12/makalah-dss-decision-support-system.html [diakses pada 18 Juni 2019] Maulinda,Sri.(2015). MakalahDSS (DecisionSupportSystem) dalamSistem PenunjangKeputusanuntukManajemenBebanKerjaAkademik[Online] tersediadi http://sim- septialutfi11130179-srimaulinda.blogspot.com/2015/11/makalah-decision-support-systems-dss.html [diaksespada18 Juni 2019]