SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Download to read offline
PROPOSAL PENAWARAN PENGEMBANGAN SIMRS BEBAS BIAYA
KEPADA RSUD KABUPATEN SIAK
(SIMRS : SISTEM INFORMASI MANAJEMEN RUMAH SAKIT)
Benny Chairuddin, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim Ahmad, Paska Sarjana MARS,
Angkatan 07, Universitas Esa Unggul, 2019
1
PROPOSAL PENAWARAN PENGEMBANGAN SIMRS BEBAS BIAYA
KEPADA RSUD KABUPATEN SIAK
(SIMRS : SISTEM INFORMASI MANAJEMEN RUMAH SAKIT)
I. LATAR BELAKANG
Sebuah rumah sakit daerah di sebuah kabupaten seperti Rumah Sakit Daerah Kabupaten
Siak, harus tetap terus mengembangkan diri dan mengelola manajemennya dengan profesional.
Rumah sakit harus mengutamakan pelayanan kepada masyarakat dan meningkat kualitas sebagai
rumah sakit pemerintah namun tidak lepas dari mewujudkan rumah sakit dengan kualitas
pelayanan yang professional.
Pelayanan administrasi dan informasi yang cepat dan akurat akan meningkatkan
kemudahan bagi pasien perlu diwujudkan di setiap rumah sakit. Dengan pengadaan Sistem
Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS) sebagai sistem informasi yang mengintegrasikan
seluruh data pelayanan di rumah sakit hal tersebut dapat terwujud. Sistem ini akan secara terpadu,
cepat dan akurat dalam mendukung setiap informasi pelayanan kesehatan.
Pasien akan menjadi nyaman dan mempunyai nilai kepercayaan lebih terhadap program
dan pelayanan dari rumah sakit. Meningkatnya kenyamanan pasien akan meningkatkan brand
image rumah sakit sehingga berdampak kepada Customer Perceived Value yang tinggi untuk
mendapatkan kenyamanan pasien dan loyalitas konsumen.
Rumah Sakit Daerah Kabupaten Siak tidak boleh tertinggal dari segi teknologi informasi
untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Di satu sisi, pengadaan sistem
informasi ini haruslah efisien sehingga pengadaan jaringan sistem baru berbasis teknologi tidak
membebani anggaran yang ada, terutama dalam pemeliharaan dan operasionalnya. Perlu
dipertimbangkan pengadaan SIMSR dapat dilakukan secara efisien, selalu up to date dan tidak
berulang ketika ada teknologi yang lebih baru.
Urgensi Kebutuhan Teknologi Informasi
Rumah sakit sebagai badan usaha dibidang pelayanan kesehatan tingkat lanjut, dalam
penyelenggaraannya bukan sekedar melakukan transaksi – transaksi untuk mendapatkan
keuntungan, namun lebih dari itu rumah sakit diharapkan mampu memberikan peran sosial dalam
rangka meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Sulit bagi pihak manajemen / pengelola
rumah sakit untuk menjalankan kedua fungsi dan peran tersebut manakala organisasi tidak
2
memiliki alat (tool) yang baik dan tepat untuk mengelola pembelanjaan, persediaan, pendapatan
dll yang dirangkum dalam bentuk akurat, akuntabel dan up to date.
Salah satu solusi yang sering dimunculkan oleh pihak manajemen adalah penggunaan
Teknologi Informasi (TI), namunseberapa jauh Teknologi Informasi (TI) memberikan manfaat
bagi manajemen dalam memenuhi tanggung jawab mengelola rumah sakit atau pengguunaannya
justru memberikan kontribusi yang besar atas beban finansial (pengadaan dan pemeliharaan) yang
harus ditanggung oleh pihak rumah sakit.
Perkembangan Teknologi Informasi (TI) sedemikian pesat, suatu teknologi akan
tergantikan oleh teknologi baru –suatu metode akan tergantikan dengan metode baru dst. Harga
suatu teknologi baru akan ditawarkan begitu tinggi dengan segala kelebihan yang dijanjikan dan
teknologi lama diklaim sebagai teknolohi yang sudah usang dengan berbagai kekurangan dan
kelemahannya. Hal tersebut memaksa konsumen teknologi berusaha membeli teknologi baru
yang ditawarkan.
Investasi di bidang Teknologi informasi berpotensi menimbulkan kerugian bagi rumah
sakit ketika manajemen salah dalam mensikapi kebutuhan akan teknologi informasi. Investasi
yang pemelihatbesar serta biaya pemeliharaan yang tinggi akan selalu memberatkan rumah sakit
dalam mengoperasionalkan teknologi tersebut, ditambah umur teknologi yang pendek dan
akhirnya dibutuhkan perencanaan anggaran untuk pengadaan teknologi yang baru.
Perkembangan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit dalam rangka pengembangan
model dan pembiayaan dan manajemen pelayanan kesehatan menuntut penyesuaian sistem
informasi (billing dan klinik), hal ini membutuhkan sumber daya biaya, waktu dan tenaga yang
tidak sedikit untuk melaksanakan penyesuaian tersebut dan membawa resiko kegagalan yang
besar ketika managemen tidak mempersiapkan/ mempunyai strategi yang efisien dan bebas
resiko. Dalam rangka memberikan pilihan implementasi Sistem Informasi Rumah Sakit (SIMRS)
elektronik yang mudah, bebas biaya sampaikan model kerjasama yang telah diimplementasikan
pengadaan, pemeliharaan dan pengembangan Fee For Service untuk memenuhi kebutuhan diatas.
Perusahaan kami berupaya mengatasi masalah di atas dengan menawarkan Program
Aplikasi MAYZA Hospital dalam bentuk FFS (Free For Service) kepada rumah sakit di daerah
seperti Rumah Sakit Daerah Kabupaten Siak agar tidak tertinggal dengan rumah sakit di kota
lainnya. Kami menyusun program penawaran kerjasama SIMSR ini untuk meningkan efisiensi
pendanaan dan manajemen rumah sakit. Pihak Rumah sakit tidak perlu membeli program aplikasi
yang ditawarkan. Pengembang bertanggungjawab atas pemeliharaan dan pengembangan Program
Aplikasi MAYZA Hospital dan Database-nya sesuai dengan perkembangan dan kebutuhan rumah
sakit dalam priode masa kontrak.
3
PROFIL PERUSAHAAN
Nama Perusahaan : MAYZA Riau Community
Brand Website : MAYZA Riau Community.com
Berdiri : 2007
Alamat : Perum Bumi Simpang Tiga G-13, Pekanbaru
Mobile Phone : 081365650571
CEO/Pimpinan : KHAMELIA , S. Kom
BIDANG USAHA
IT Konsultan , Programming Aplikasi Web
II. TINJAUAN KONSEPTUAL/ TEORITIK
Dalam pengelolaan sebuah rumah sakit, perlu dikembangkan manajemen pemasaran yang
baik. Menurut Bambang Hartono (2010) dalam buku Manajemen Pemasaran untuk Rumah
Sakit menyatakan alasan mendasar rumah sakit perlu mempertimbangkan upaya-upaya
pemasaran adalah bahwa prinsip -prinsip pemasaran akan memungkinkan rumah sakit
mencapai tujuan-tujuannya secara lebih efektif. Hal ini dapat dikaitkan dengan upaya untuk
menjadi rumah sakit pilihan dalam persaingan yang terjadi. Terdapat tiga manfaat utama dari
pemasaran menurut Bambang Hartono (2010) :
1. Meningkatkan kepuasan dari pasar sasaran. Dengan pemasaran rumah sakit dapat
menghasilkan pelayanan kesehatan yang baik.
2. Meningkatkan efisiensi. Dengan dilaksanakannya pemasaran, maka akan
berkembang manajemen yang rasional dan terkoordinasi dan meningkatkan efiseinsi
pengelolaan rumah sakit.
Febriawati (2013) menambahkan bahwa rumah sakit berkewajiban menerapkan fungsi-fungsi
manajemen dalam pengelolaan rumah sakit agar tercipta “ Good Corporate Governace” juga
menerapkan fungsi manajemen klinis yang baik sesuai dengan standar pelayanan medis agar
tercipta “ Good Clinical Governance”.
Sejalan dengan perkembangan, sebuah rumah sakit harus menghadapi kompetisi antar
rumah sakit dalam melayani konsumen/pasien. Untuk memenangkan kompetisi itu dibutuhkan
inovasi dalam pemasaran untuk meningkatkan layanan dengan managemen marketing yang
efektif dan efisien. Seperti yang disebutkan Paul A. Pautler, Michael G. Vita, pada jurnal
manajemen rumah sakit bahwa stuktur dan konsep pemasaran rumah sakit sangat berpengaruh
4
pada kinerja rumah sakit, berpengaruh terhadap persaingan antar rumah sakit dengan
menciptakan jasa dan pelayanan yang tepat, harga dan waktu yang tepat untuk kesejahteraan
konsumen. Dalam menentukan jenis layanan rumah sakit haruslah mengidentifikasikan
kebutuhan dari pasar/costumer untuk mendapatkan profit dari rumah sakit. Harus
dipertimbangkan segmentasi populasi di daerah sekitar. Penyediaan layanan rumah sakit akan
dipengaruhi secara signifikan oleh ada atau tidak adanya ruang lingkup ekonomi/ bisnis di sekitar
rumah sakit. Dalam menjual satu produk layanan, pemasaran tidak boleh dikesampingkan.
Justru dengan pemasaran akan tercapai tujuan yang efektif dan efesien sesuai, sehingga
mengurangi biaya operasional yang tidak perlu dan bisa meningkatkan pendapatan dengan
menerapkan management. Namun tidak boleh dilupakan, bahwa stuktur dan konsep yang
diterapkan dalam persaingan harus tetap mengedepankan sisi peningkatan kesejahteraan
masyarakat. Stuktur dan konsep pemasaran rumah sakit harus melalui penelitian konsumen atau
pasar, harus ada pemikiran mengenai sekmentasi konsumen di sekitar. Rumah sakit harus mampu
menciptakan produk yang sesuai, apakah untuk segmen menengah , atas atau bawah harus
disesuaikan dengan pasar konsumen. Persaingan yang ada harus disikapi dengan positif,
menciptakan brand image/ brand leader seperti dengan menciptakan produk layanan unggulan
(Pautler, 1994)
Meningkatkan kepuasan pasien/ konsumen rumah sakit adalah dengan meningkatkan
pelayanan yang paripurna. Terkait dengan penawaran ini, bahwa salah satu pelayanan yang harus
ditingkatkan adalah tersedianya informasi pelayanan kesehatan yang baik. Pelayanan administrasi
dan informasi yang cepat dan akurat akan meningkatkan kemudahan bagi pasien. Pasien akan
menjadi nyaman dan mempunyai nilai kepercayaan lebih terhadap program dan pelayanan dari
rumah sakit. Meningkatnya kenyamanan pasien akan meningkatkan brand image rumah sakit
sehingga berdampak kepada Customer Perceived Value yang tinggi untuk mendapatkan
kenyamanan pasien (customer satisfaction) dan loyalitas konsumen. Hal senada juga menjadi
temuan jurnal terkait penilaian pada penjualan online yaitu konsumen yang memiliki kepuasan
dan penilaian yang lebih tinggi terhadap produk/jasa pelayanan yang didapat pelayanan ;
costumer perceived value lebih tinggi ; pada akhirnya akan meningkatkan loyalitas dan
komitmen dari pelanggann. Costumer perceived value yang baik dalam sebuah layanan online
pastilah melibatkan kepercayaan konsumen pada penyedia service secara online tersebut (Online
trust). Servis dari retail belanja online sebagai focus penelitian pada jurnalk tersebut, harus
mampu membentuk kepercayaan konsumen tersebut. Laman website online juga harus
memberikan informasi yang dibutuhkan secara lengkap, hal ini akan meningkatkan nilai
informasi yangdiberikan (information value). Pelayanan yang baik akan membuat pelanggan
5
merasa nyaman dan percaya menggunakan jasa online yang disediakan (customer satisfaction).
Nilai sosial (social value) juga menentukan Costumer perceived value pada retail online ini.
Dengan banyaknya tanggapan/testimoni yang baik dari banyak terhadap retail online shopping
tersebut, maka akan meningkatkan nilai sosial terkait dengan kepercayaan konsumen.
Kepercayaan konsumen (Online trust), nilai informasi (information value) dan nilai sosial (social
value) yang tinggi akan meningkatkan Costumer perceived value yang akan meningkatkan
kepuasan yang berdampak pada loyalitas dan komitmen dari pelanggan (Hsin Chang , 2011). Hal
ini dapat menjadi bandingan pada pentingnya peningkatan pelayanan rumah sakit yang akan
meningkatkan kepuasan dan kenyamanan pasien (customer satisfaction), nilai sosial (social
value) dan kepercayaan (trust) pasien terhadap rumah sakit, melingkatkan customer satisfaction
dan loyalitas pasien pada rumah sakit.
Terciptanya kepuasan pelanggan dapat memberi beberapa manfaat, diantaranya
hubungan antara perusahaan dan pelanggan menjadi harmonis, memberikan dasar yang baik bagi
pembelian ulang,dan terciptanya loyalitas pelanggan dan membentuk suatu rekomendasi dari
mulut ke mulut (word of mouth) yang menguntungkan bagi perusahaan ( Tjiptono, 2008).
Mac Dougal dan Levesque (2000) dalam Suliyanto (2009), mengatakan bahwa Customer
Perceived Value akan memberikan ‘long-term benefit’. Customer perceived value
meningkatkan keyakinan konsumen pada suatu produk tertentu, sehingga akan mendorong
konsumen untuk melakukan konsumsi berulang pada produk tersebut, atau meningkatkan rasa
keterikatan terhadap produk atau brand yang memiliki perceived value positif. Kottler (2010)
mengatakan bahwa Customer Perceived Value dapat juga berupa harapan dari konsumen
terhadap produk atau jasa yang diharapkan dapat memuaskan mereka. Dengan terpenuhinya
harapan terhadap pelayanan rumah sakit seperti kejelasan dan akuranya system data dan
informasi pasien rumah sakit , meningkatnya kepuasan, maka pasien akan terus menjadi
konsumen rumah sakit tersebut dan menciptakan loyalitas konsumen/ pasien.
Salah satu strategi untuk meningkatkan loyalitas konsumen berdasarkan meningkatnya
kepuasan dan kenyamanan pasien adalah melalui penerapan relationship marketing. Kotler dan
Keller (2010) menambahkan bahwa relationship marketing adalah strategi meningkatkan posisi
konsumen dari potential buyer sampai kepada pelanggan yang loyal melalui keterlibatan yang
lebih mendalam antara perusahaan dengan pemangku kepentingan (stakeholder). Kotler (2004)
sebelumnya menyebutkan bahwa relationship marketing adalah Pemasaran berdasarkan
Hubungan Baik menandai adanya perubahan paradigma yang signifikan dalam pemasaran, yang
awalnya berlandaskan pada kompetisi dan konflik ke arah hubungan yang berlandaskan saling
ketergantungan dan kerja sama.
6
Dibahas lebih lanjut oleh Paul A. Pautler (1994) dalam jurnal manajemen bisnis, bahwa
Relationship Marketing adalah semua aktivitas dan strategi pemasaran, atau pendekatan oleh
suatu perusahaan dengan tujuan utama adalah membangun, mengembangkan dan menjaga
hubungan jangka panjang dengan pelanggan dan pihak-pihak utama seperti pasien, pemasok,
distributor. Keuntungan pemanfaatan strategi Relationship Marketing selain mempunyai
pelanggan yang loyal adalah dapat mengurangi biaya promosi karena pelanggan yang loyal akan
menjadi duta promosi bagi perusahaan. Menggunakan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit
(SIMRS) adalah metodologi yang baik untuk menciptakan strategi pemasaran yang jitu dan
menciptakan hubungan dengan pasien yang baik di rumah sakit. Dengan adanya sistem ini akan
tercatat secara akurat riwayat pasien secara personal dan menciptakan keamanan dan kenyamanan
bagi pasien untuk menggunakan pelayanan kesehatan rumah sakit tersebut pada waktu- waktu
berikutnya. Kepuasan pasien akan tercapai dan loyalitas pasien akan tercipta (Paul A. Pautler,
1994).
Rumah sakit pemerintah harus membangun Sistem Informasi Rumah Sakit baik dengan
menggunakan teknologi yang maju. Hal ini meningkatkan keamanan, kenyamanan, kepuasan
masyarakat dalam menjalani pemeriksaan dan perawatan kesehatan dan menciptakan loyalitas
pasien.
III. TUJUAN DAN MANFAAT PROGRAM
Maksud Pengadaan Program :
a. Meningkatkan efisiensi dan efektivitas dalam rangka pengelolaan rumah sakit dengan
mengaplikasi teknologi terbaru.
b. Menjaga keakuratan data sehingga data dapat dikatakan valid.
c. Efisiensi pendanaan dan manajemen rumah sakit dengan penyediaan Sistem Informasi
Rumah Sakit (SIMRS) elektronik yang mudah, bebas biaya dengan model kerjasama
Fee For Service.
Tujuan Pengadaan Program :
a. Melakukan pendataan/arsip rekam medis dengan akurat dan efektif.
b. Pengadaan obat – obatan dan alat/bahan kesehatan akan lebih efektif & efisien.
c. Pencatatan rekam medis (medical report) lebih rapi,terpelihara dan dapat
dipertanggungjawabkan. Keseluruhan data tersimpan dalam suatu database
d. Pemantauan seluruh kegiatan melalui laporan dan grafik yang termonitor dengan baik.
Efisiensi laporan pelayanan kesehatan, laporan keuangan, perkembangan/kinerja rumah
sakit dl
7
e. Kinerja rumah sakit dapat dipantau/termonitor dengan lebih baik
f. Pelayanan terhadap pasien akan lebih cepat,karena konsep terintegrasi system SIMRS di
semua unti rumah sakit.
g. Menyediakan Sistem Informasi Rumah Sakit (SIMRS) elektronik yang mudah, bebas
biaya dengan model kerjasama Fee For Service untuk memenuhi semua kebutuhan di atas
sesuai dengan perkembangan dan kebutuhan rumah sakit.
IV. SASARAN PENGADAAN PROGRAM
Sasaran Pengadaan Program adalah berjalannya sistem informasi manajemen
rumah sakit berbasis web untuk mewujudkan efisiensi administrasi pelayanan, tersedianya
laporan yang cepat dan akurat, adanya kepuasan konsumen/pasien dan tenaga medis/non
medis rumah sakit. Sasaran jangka panjang adalah efisiensi pendanaan dan manajemen
dengan tetap menggunakan sistem teknologi informasi rumah sakit terbaru.
V. METODE PELAKSANAAN PROGRAM
Perusahaan kami akan Pengembang menawarkan Program SIMSR dengan Aplikasi
MAYZA Hospital©
. Aplikasi ini merupakan seri terbaru dari Program SIMSR dengan fitur dan
system operasional yang lebih efisien.
a) Tenaga Ahli yang terlibat
Tenaga Ahli yang dilibatkan adalah tenaga ahli yang cukup berpengalaman dibidangnya masing-
masing, yaitu terdiri dari :
No Posisi Kualifikasi Jumlah orang
Tenaga ahli Profesional/Sub profesional :
1. Team Leader S1 - Informatika/Komputer 6
2. Web Programer S1 - Informatika/Komputer 6
3. Database Programer S1 - Informatika/Komputer 12
4. Graphic Design S1 - Informatika/Komputer 5
5. Networking S1 - Informatika/Komputer 6
6. Quality Assurance S1 - Informatika 2
7. Software
Programmer/Implementer
S1 - Informatika/Komputer 2
8
Tenaga pendukung :
1. Trainers D3 - Informatika/Komputer 2
2. Administrasi SLTA sederajat 6
b) Proses Pelaksanaan
Perusahaan kami menawarkan Program SIMSR Aplikasi MAYZA Hospital©
dalam bentuk
FFS (Fee For Service) dengan proses pelaksanaan sebagai berikut :
• Perusahaan membuat Program SIMSR dengan Aplikasi MAYZA Hospital sesuai dengan
kebutuhan Rumah Sakit.
• Perusahaan bertanggung jawab atas pemeliharaan dan pengembangan Program SIMSR
dan Database-nya sesuai perkembangan & kebutuhan rumah sakit dalam sesuai perjanjian
berikutnya.
• Perusahaan bertanggung jawab mengadakan pelatihan Program SIMSR dengan Aplikasi
MAYZA Hospital bagi tenaga rumah sakit untuk operasional sistem sesuai perjanjian
berikutnya.
• Seluruh prosedur, proses, dokumentasi, analisis, kajian, software/aplikasi dalam bentuk
file, object file, execute file atau property intelektual lainnya yang mungkin dihasilkan
pada pekerjaan ini, yang merupakan hasil produk pembangunan sistem ini merupakan
dan akan tetap menjadi hak properti rumah sakit terkait namun pihak rumah sakit tidak
perlu membeli program aplikasi yang ditawarkan. Pengembang bertanggungjawab atas
pemeliharaan dan pengembangan Program Aplikasi MAYZA Hospital dan Database-nya
sesuai dengan perkembangan dan kebutuhan rumah sakit dalam priode masa kontrak.
Rencana Anggaran Biaya
Program SIMRS Aplikasi SIMRS MAYZA Hospital©
. MAYZA Hospital adalah tool/ aplikasi
Sistem Informasi Rumah Sakit dan Manajemen Keuangan yang dikembangkan di rumah
sakit. Kami menawarkan harga sebagai berikut, termasuk pelatihan, pemeliharaan dan
pendampingan.
NO. URAIAN HARGA
1. Program SIMRS Aplikasi SIMRS MAYZA
Hospital
Rp. 50.000.000
2. Biaya Pemeliharaan dan Pendampingan Rp. 20.000.000
9
c) Teknologi yang Digunakan
Perusahaan kami akan Pengembang menawarkan Program SIMSR dengan Aplikasi
MAYZA Hospital©
. Aplikasi ini merupakan seri terbaru dari Program SIMSR dengan fitur dan
system operasional yang lebih efisien.
Program SIMSR Aplikasi MAYZA Hospital©
dibangun dengan bahasa pemrograman
BORLA ND DELPHI dan pengelolaan Basis Data dengan metode RDBMS (Relasional Database
Management System) menggunakan Microsoft SQL Server. Akses dan manipulasi data server
menggunakan teknologi Client-Server meto de Multi-Tiered pada jaringan lokal (LAN).
Standarisasi desain User Interface yang sederhana, fungsional dan informatif m
emungkinkan operator cepat beradaptasi dan mahir dala m mengoperasikan system, disamping itu
system tida k menuntut/ membutuhkan persyaratan hardware yang tinggi dan mutakhir (sesuai
dengan Hardware Requirem ent untuk System Operasi Microsoft Windows XP).
Program Aplikasi MAYZA Hos pital©
dilengkapi dengan Tips Screen yang berperan seb
agai Petunjuk Singkat yang melekat pada modul – modul aplikasi, sehingga secara efektif
pengguna/ operator bisa langsung mengoperasikan.
Gambar 2 : Contoh arsitektur Infrastruktur
VI. PENUTUP
Proposal ini masih sangat terbuka untuk didiskusikan demi kesesuaian dan persamaan
pemahaman antara pengembang dan Rumah Sakit Daerah Kabupaten Siak. Bila Bapak/ Ibu
memerlukan informasi lebih lengkap mengenai proposal ini, Bapak/Ibu dapat menghubungi kami.
Terima kasih atas kepercayaan yang diberikan kepada kami untuk turut berpartisipasi dalam
pengembangan Rumah Sakit Daerah Kabupaten Siak.
CEO MAYZA RIAU COMMUNITY
KHAMELIA , S. Kom
10
DAFTAR PUSTAKA
Febriawati, Henny, 2013, Manajemen Logistik Farmasi Rumah sakit, Gosyen Publishing,
Cetakan pertama, Jakarta.
Hartono, Bambang, 2010, Manajemen Pemasaran untuk Rumah sakit, Rineka Cipta,
Cetakan pertama, Jakarta.
Kotler, Philip, 2004, Marketing Insights from A to Z, Anies Lastiati (Terjemahan), Erlangga, Jakarta.
Kotler, Philip dan Keller, Kevin Lane, 2012, Manajemen Pemasaran, Edisi 12,
Benyamin Molan (Terjemahan), PT. Indeks, Jakarta.
Tjiptono, Fandy, 2008, Strategi Pemasaran, Edisi III, Andi Offset, Yogyakarta.
Lakshmi Bhaskar, Naga Satish Kumar, 2012, ‘Relationship Marketing’ – A Lucrative Hospital
Marketing Strategy, IOSR Journal of Business and Management, Vol 3.
Hsin Hsin Chang, Hsin‐Wei Wang, (2011) "The Moderating Effect Of Customer Perceived Value On
Online Shopping Behaviour", Journal Online Information Review, Vol. 35 .
Paul A. Pautler, Michael G. Vita, 1994, Hospital Market Structure, Hospital Competition, and
Consumer Welfare: What Can the Evidence Tell Us?, Journal of Contemporary Health Law & Policy,
Vol. 10.

More Related Content

What's hot

Sim, fina melinda jm, hapzi ali,analisis dan perancangan sistem informasi kel...
Sim, fina melinda jm, hapzi ali,analisis dan perancangan sistem informasi kel...Sim, fina melinda jm, hapzi ali,analisis dan perancangan sistem informasi kel...
Sim, fina melinda jm, hapzi ali,analisis dan perancangan sistem informasi kel...Fina Melinda Jumrotul Mu'minin
 
jikmh3.1artikel06
jikmh3.1artikel06jikmh3.1artikel06
jikmh3.1artikel06mediahusada
 
Ppt metlit susi susanti 12130135
Ppt metlit susi susanti 12130135Ppt metlit susi susanti 12130135
Ppt metlit susi susanti 12130135susisusanti87
 
Proposal skripsi analisis kualitas pelayanan
Proposal skripsi analisis kualitas pelayananProposal skripsi analisis kualitas pelayanan
Proposal skripsi analisis kualitas pelayanansusisusanti87
 
Analisis swot renstra
Analisis swot renstraAnalisis swot renstra
Analisis swot renstraDwiHandoyo7
 
Analisis visi misi dan tujuan renstra
Analisis visi misi dan tujuan renstraAnalisis visi misi dan tujuan renstra
Analisis visi misi dan tujuan renstraDwiHandoyo7
 
Gambaran dan evaluasi kinerja pemasaran rumah sakit baptis
Gambaran dan evaluasi kinerja pemasaran rumah sakit baptisGambaran dan evaluasi kinerja pemasaran rumah sakit baptis
Gambaran dan evaluasi kinerja pemasaran rumah sakit baptisNadyaIchaStevanika
 
Ars 103 manjemen pemasaran rs, jhon perry b simanjuntak, erlina puspitaloka m...
Ars 103 manjemen pemasaran rs, jhon perry b simanjuntak, erlina puspitaloka m...Ars 103 manjemen pemasaran rs, jhon perry b simanjuntak, erlina puspitaloka m...
Ars 103 manjemen pemasaran rs, jhon perry b simanjuntak, erlina puspitaloka m...jhonperry
 
Proposal relationship marketing rumah sakit
Proposal relationship marketing rumah sakitProposal relationship marketing rumah sakit
Proposal relationship marketing rumah sakitsenoyohanes
 
Peluang dan tantangan sektor swasta kesehatan (edit)
Peluang dan tantangan sektor swasta kesehatan (edit)Peluang dan tantangan sektor swasta kesehatan (edit)
Peluang dan tantangan sektor swasta kesehatan (edit)Mohamad Handayani
 
REGULASI SISTEM APLIKASI ANDROID ANTRIAN E-PUSKESMAS KECAMATAN KOTA
REGULASI SISTEM APLIKASI ANDROID ANTRIAN E-PUSKESMAS  KECAMATAN KOTA REGULASI SISTEM APLIKASI ANDROID ANTRIAN E-PUSKESMAS  KECAMATAN KOTA
REGULASI SISTEM APLIKASI ANDROID ANTRIAN E-PUSKESMAS KECAMATAN KOTA anitatheresia18
 
Teoritis rumah sakit
Teoritis rumah sakitTeoritis rumah sakit
Teoritis rumah sakitArya Ningrat
 
Tugas online 8, Anita Theresia Junianty, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim ...
Tugas online 8, Anita Theresia Junianty, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim ...Tugas online 8, Anita Theresia Junianty, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim ...
Tugas online 8, Anita Theresia Junianty, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim ...anitatheresia18
 
Overview dan Evaluasi Rencana Strategis Rumah Sakit Baptis Kediri
Overview dan Evaluasi Rencana Strategis Rumah Sakit Baptis KediriOverview dan Evaluasi Rencana Strategis Rumah Sakit Baptis Kediri
Overview dan Evaluasi Rencana Strategis Rumah Sakit Baptis KediriReynaldoArya
 
Tugas online 8, Hery Dharmawan, Erlina Puspitaloka mahadewi, Hasyim Ahmad, Pa...
Tugas online 8, Hery Dharmawan, Erlina Puspitaloka mahadewi, Hasyim Ahmad, Pa...Tugas online 8, Hery Dharmawan, Erlina Puspitaloka mahadewi, Hasyim Ahmad, Pa...
Tugas online 8, Hery Dharmawan, Erlina Puspitaloka mahadewi, Hasyim Ahmad, Pa...Hery Dharmawan
 

What's hot (19)

Sim, fina melinda jm, hapzi ali,analisis dan perancangan sistem informasi kel...
Sim, fina melinda jm, hapzi ali,analisis dan perancangan sistem informasi kel...Sim, fina melinda jm, hapzi ali,analisis dan perancangan sistem informasi kel...
Sim, fina melinda jm, hapzi ali,analisis dan perancangan sistem informasi kel...
 
jikmh3.1artikel06
jikmh3.1artikel06jikmh3.1artikel06
jikmh3.1artikel06
 
Ppt metlit susi susanti 12130135
Ppt metlit susi susanti 12130135Ppt metlit susi susanti 12130135
Ppt metlit susi susanti 12130135
 
Proposal skripsi analisis kualitas pelayanan
Proposal skripsi analisis kualitas pelayananProposal skripsi analisis kualitas pelayanan
Proposal skripsi analisis kualitas pelayanan
 
Analisis swot renstra
Analisis swot renstraAnalisis swot renstra
Analisis swot renstra
 
Analisis visi misi dan tujuan renstra
Analisis visi misi dan tujuan renstraAnalisis visi misi dan tujuan renstra
Analisis visi misi dan tujuan renstra
 
Gambaran dan evaluasi kinerja pemasaran rumah sakit baptis
Gambaran dan evaluasi kinerja pemasaran rumah sakit baptisGambaran dan evaluasi kinerja pemasaran rumah sakit baptis
Gambaran dan evaluasi kinerja pemasaran rumah sakit baptis
 
Ars 103 manjemen pemasaran rs, jhon perry b simanjuntak, erlina puspitaloka m...
Ars 103 manjemen pemasaran rs, jhon perry b simanjuntak, erlina puspitaloka m...Ars 103 manjemen pemasaran rs, jhon perry b simanjuntak, erlina puspitaloka m...
Ars 103 manjemen pemasaran rs, jhon perry b simanjuntak, erlina puspitaloka m...
 
Proposal relationship marketing rumah sakit
Proposal relationship marketing rumah sakitProposal relationship marketing rumah sakit
Proposal relationship marketing rumah sakit
 
Peluang dan tantangan sektor swasta kesehatan (edit)
Peluang dan tantangan sektor swasta kesehatan (edit)Peluang dan tantangan sektor swasta kesehatan (edit)
Peluang dan tantangan sektor swasta kesehatan (edit)
 
REGULASI SISTEM APLIKASI ANDROID ANTRIAN E-PUSKESMAS KECAMATAN KOTA
REGULASI SISTEM APLIKASI ANDROID ANTRIAN E-PUSKESMAS  KECAMATAN KOTA REGULASI SISTEM APLIKASI ANDROID ANTRIAN E-PUSKESMAS  KECAMATAN KOTA
REGULASI SISTEM APLIKASI ANDROID ANTRIAN E-PUSKESMAS KECAMATAN KOTA
 
Teoritis rumah sakit
Teoritis rumah sakitTeoritis rumah sakit
Teoritis rumah sakit
 
Tugas online 8, Anita Theresia Junianty, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim ...
Tugas online 8, Anita Theresia Junianty, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim ...Tugas online 8, Anita Theresia Junianty, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim ...
Tugas online 8, Anita Theresia Junianty, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim ...
 
Nur santi zuuhi pa hasary printtt
Nur santi zuuhi pa hasary printtt Nur santi zuuhi pa hasary printtt
Nur santi zuuhi pa hasary printtt
 
Tugas uts manajemen marketing
Tugas uts manajemen marketingTugas uts manajemen marketing
Tugas uts manajemen marketing
 
Overview dan Evaluasi Rencana Strategis Rumah Sakit Baptis Kediri
Overview dan Evaluasi Rencana Strategis Rumah Sakit Baptis KediriOverview dan Evaluasi Rencana Strategis Rumah Sakit Baptis Kediri
Overview dan Evaluasi Rencana Strategis Rumah Sakit Baptis Kediri
 
Bab 1 pendahuluan
Bab 1 pendahuluanBab 1 pendahuluan
Bab 1 pendahuluan
 
Mutu pelayanan
Mutu pelayananMutu pelayanan
Mutu pelayanan
 
Tugas online 8, Hery Dharmawan, Erlina Puspitaloka mahadewi, Hasyim Ahmad, Pa...
Tugas online 8, Hery Dharmawan, Erlina Puspitaloka mahadewi, Hasyim Ahmad, Pa...Tugas online 8, Hery Dharmawan, Erlina Puspitaloka mahadewi, Hasyim Ahmad, Pa...
Tugas online 8, Hery Dharmawan, Erlina Puspitaloka mahadewi, Hasyim Ahmad, Pa...
 

Similar to Ars103 manajemen pemasaran rs tugas online 08, benny chairuddin, erlina puspitaloka mahadewi, hasyim ahmad, proposal penawaran pengembangan simsr bebas biaya kepada rsud kabupaten siak, paska sarjana mars, angkatan 07 universitas esa unggul, 2019.

SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Informasi Untuk Keunggulan Bersaing, U...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Informasi Untuk Keunggulan Bersaing, U...SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Informasi Untuk Keunggulan Bersaing, U...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Informasi Untuk Keunggulan Bersaing, U...Fitri Febriani
 
Kak pengadaan sim-rs
Kak pengadaan sim-rsKak pengadaan sim-rs
Kak pengadaan sim-rsIvanRiansyah3
 
43117010270 refina gitaanjani_tugas2
43117010270 refina gitaanjani_tugas243117010270 refina gitaanjani_tugas2
43117010270 refina gitaanjani_tugas2refinagitaa
 
Ars 103, manajemen pemasaran rs, tugas on line 8, siswanto, erlina puspitalok...
Ars 103, manajemen pemasaran rs, tugas on line 8, siswanto, erlina puspitalok...Ars 103, manajemen pemasaran rs, tugas on line 8, siswanto, erlina puspitalok...
Ars 103, manajemen pemasaran rs, tugas on line 8, siswanto, erlina puspitalok...Eka Setiawan
 
Tugas 8, Manajemen Pemasaran Rumah Sakit, Utama Satyanegara, Erlina P Mahadew...
Tugas 8, Manajemen Pemasaran Rumah Sakit, Utama Satyanegara, Erlina P Mahadew...Tugas 8, Manajemen Pemasaran Rumah Sakit, Utama Satyanegara, Erlina P Mahadew...
Tugas 8, Manajemen Pemasaran Rumah Sakit, Utama Satyanegara, Erlina P Mahadew...UtamaSatyanegara
 
Manajemen supply
Manajemen supplyManajemen supply
Manajemen supplypnadiyatiwi
 
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Penggunaan Conceptual Framework di Perusaha...
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Penggunaan Conceptual Framework di Perusaha...SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Penggunaan Conceptual Framework di Perusaha...
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Penggunaan Conceptual Framework di Perusaha...Aflita Anggraini
 
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, (UTS) Implementasi Sistem Informasi, Universi...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, (UTS) Implementasi Sistem Informasi, Universi...SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, (UTS) Implementasi Sistem Informasi, Universi...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, (UTS) Implementasi Sistem Informasi, Universi...Fitri Febriani
 
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Rumah Sa...
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Rumah Sa...SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Rumah Sa...
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Rumah Sa...Aflita Anggraini
 
Tugas Sistem Informasi Manajemen: Sistem Informasi Untuk Persaingan Keunggula...
Tugas Sistem Informasi Manajemen: Sistem Informasi Untuk Persaingan Keunggula...Tugas Sistem Informasi Manajemen: Sistem Informasi Untuk Persaingan Keunggula...
Tugas Sistem Informasi Manajemen: Sistem Informasi Untuk Persaingan Keunggula...AndreasTanjaya_43218120078
 
SIM Rizqi Wahyuningsih, Hapzi Ali Implementasi Sistem Informasi Manajemen pad...
SIM Rizqi Wahyuningsih, Hapzi Ali Implementasi Sistem Informasi Manajemen pad...SIM Rizqi Wahyuningsih, Hapzi Ali Implementasi Sistem Informasi Manajemen pad...
SIM Rizqi Wahyuningsih, Hapzi Ali Implementasi Sistem Informasi Manajemen pad...Rizqi Wahyuningsih
 
PPT KELOMPOK 3 JARINGAN INFORMASI TEKNOLOGI (KOMPUTER)-1.pptx
PPT KELOMPOK 3 JARINGAN INFORMASI TEKNOLOGI (KOMPUTER)-1.pptxPPT KELOMPOK 3 JARINGAN INFORMASI TEKNOLOGI (KOMPUTER)-1.pptx
PPT KELOMPOK 3 JARINGAN INFORMASI TEKNOLOGI (KOMPUTER)-1.pptxAtafAmir
 
213983128 modul-remuneration-system
213983128 modul-remuneration-system213983128 modul-remuneration-system
213983128 modul-remuneration-systemBASILIUSYWEU
 
Sim, feby ratna sari, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi (u...
Sim, feby ratna sari, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi (u...Sim, feby ratna sari, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi (u...
Sim, feby ratna sari, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi (u...febyratnasari
 
Tugas Online 8, Veimina Surya, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim Ahmad, Pas...
Tugas Online 8, Veimina Surya, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim Ahmad, Pas...Tugas Online 8, Veimina Surya, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim Ahmad, Pas...
Tugas Online 8, Veimina Surya, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim Ahmad, Pas...veiminasurya
 
Chapter 12 Buku The Health care Quality Book
Chapter 12 Buku The Health care Quality BookChapter 12 Buku The Health care Quality Book
Chapter 12 Buku The Health care Quality BookNasiatul Salim
 
Sistem manajemen rawat jalan rumah sakit indonesia
  Sistem manajemen rawat jalan rumah sakit indonesia  Sistem manajemen rawat jalan rumah sakit indonesia
Sistem manajemen rawat jalan rumah sakit indonesiaSiti Julaiha
 
BAB I KTI.docx
BAB I KTI.docxBAB I KTI.docx
BAB I KTI.docxRADICOM1
 

Similar to Ars103 manajemen pemasaran rs tugas online 08, benny chairuddin, erlina puspitaloka mahadewi, hasyim ahmad, proposal penawaran pengembangan simsr bebas biaya kepada rsud kabupaten siak, paska sarjana mars, angkatan 07 universitas esa unggul, 2019. (20)

SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Informasi Untuk Keunggulan Bersaing, U...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Informasi Untuk Keunggulan Bersaing, U...SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Informasi Untuk Keunggulan Bersaing, U...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, Sistem Informasi Untuk Keunggulan Bersaing, U...
 
Kak pengadaan sim-rs
Kak pengadaan sim-rsKak pengadaan sim-rs
Kak pengadaan sim-rs
 
43117010270 refina gitaanjani_tugas2
43117010270 refina gitaanjani_tugas243117010270 refina gitaanjani_tugas2
43117010270 refina gitaanjani_tugas2
 
Ars 103, manajemen pemasaran rs, tugas on line 8, siswanto, erlina puspitalok...
Ars 103, manajemen pemasaran rs, tugas on line 8, siswanto, erlina puspitalok...Ars 103, manajemen pemasaran rs, tugas on line 8, siswanto, erlina puspitalok...
Ars 103, manajemen pemasaran rs, tugas on line 8, siswanto, erlina puspitalok...
 
Tugas 8, Manajemen Pemasaran Rumah Sakit, Utama Satyanegara, Erlina P Mahadew...
Tugas 8, Manajemen Pemasaran Rumah Sakit, Utama Satyanegara, Erlina P Mahadew...Tugas 8, Manajemen Pemasaran Rumah Sakit, Utama Satyanegara, Erlina P Mahadew...
Tugas 8, Manajemen Pemasaran Rumah Sakit, Utama Satyanegara, Erlina P Mahadew...
 
Manajemen supply
Manajemen supplyManajemen supply
Manajemen supply
 
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Penggunaan Conceptual Framework di Perusaha...
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Penggunaan Conceptual Framework di Perusaha...SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Penggunaan Conceptual Framework di Perusaha...
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Penggunaan Conceptual Framework di Perusaha...
 
Simrs terintegrasi
Simrs terintegrasiSimrs terintegrasi
Simrs terintegrasi
 
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, (UTS) Implementasi Sistem Informasi, Universi...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, (UTS) Implementasi Sistem Informasi, Universi...SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, (UTS) Implementasi Sistem Informasi, Universi...
SIM, Fitri Febriani, Hapzi Ali, (UTS) Implementasi Sistem Informasi, Universi...
 
Km print
Km printKm print
Km print
 
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Rumah Sa...
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Rumah Sa...SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Rumah Sa...
SIM, Aflita Anggraini, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi Pada Rumah Sa...
 
Tugas Sistem Informasi Manajemen: Sistem Informasi Untuk Persaingan Keunggula...
Tugas Sistem Informasi Manajemen: Sistem Informasi Untuk Persaingan Keunggula...Tugas Sistem Informasi Manajemen: Sistem Informasi Untuk Persaingan Keunggula...
Tugas Sistem Informasi Manajemen: Sistem Informasi Untuk Persaingan Keunggula...
 
SIM Rizqi Wahyuningsih, Hapzi Ali Implementasi Sistem Informasi Manajemen pad...
SIM Rizqi Wahyuningsih, Hapzi Ali Implementasi Sistem Informasi Manajemen pad...SIM Rizqi Wahyuningsih, Hapzi Ali Implementasi Sistem Informasi Manajemen pad...
SIM Rizqi Wahyuningsih, Hapzi Ali Implementasi Sistem Informasi Manajemen pad...
 
PPT KELOMPOK 3 JARINGAN INFORMASI TEKNOLOGI (KOMPUTER)-1.pptx
PPT KELOMPOK 3 JARINGAN INFORMASI TEKNOLOGI (KOMPUTER)-1.pptxPPT KELOMPOK 3 JARINGAN INFORMASI TEKNOLOGI (KOMPUTER)-1.pptx
PPT KELOMPOK 3 JARINGAN INFORMASI TEKNOLOGI (KOMPUTER)-1.pptx
 
213983128 modul-remuneration-system
213983128 modul-remuneration-system213983128 modul-remuneration-system
213983128 modul-remuneration-system
 
Sim, feby ratna sari, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi (u...
Sim, feby ratna sari, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi (u...Sim, feby ratna sari, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi (u...
Sim, feby ratna sari, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi (u...
 
Tugas Online 8, Veimina Surya, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim Ahmad, Pas...
Tugas Online 8, Veimina Surya, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim Ahmad, Pas...Tugas Online 8, Veimina Surya, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim Ahmad, Pas...
Tugas Online 8, Veimina Surya, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim Ahmad, Pas...
 
Chapter 12 Buku The Health care Quality Book
Chapter 12 Buku The Health care Quality BookChapter 12 Buku The Health care Quality Book
Chapter 12 Buku The Health care Quality Book
 
Sistem manajemen rawat jalan rumah sakit indonesia
  Sistem manajemen rawat jalan rumah sakit indonesia  Sistem manajemen rawat jalan rumah sakit indonesia
Sistem manajemen rawat jalan rumah sakit indonesia
 
BAB I KTI.docx
BAB I KTI.docxBAB I KTI.docx
BAB I KTI.docx
 

Recently uploaded

Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 

Ars103 manajemen pemasaran rs tugas online 08, benny chairuddin, erlina puspitaloka mahadewi, hasyim ahmad, proposal penawaran pengembangan simsr bebas biaya kepada rsud kabupaten siak, paska sarjana mars, angkatan 07 universitas esa unggul, 2019.

  • 1. PROPOSAL PENAWARAN PENGEMBANGAN SIMRS BEBAS BIAYA KEPADA RSUD KABUPATEN SIAK (SIMRS : SISTEM INFORMASI MANAJEMEN RUMAH SAKIT) Benny Chairuddin, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Hasyim Ahmad, Paska Sarjana MARS, Angkatan 07, Universitas Esa Unggul, 2019
  • 2. 1 PROPOSAL PENAWARAN PENGEMBANGAN SIMRS BEBAS BIAYA KEPADA RSUD KABUPATEN SIAK (SIMRS : SISTEM INFORMASI MANAJEMEN RUMAH SAKIT) I. LATAR BELAKANG Sebuah rumah sakit daerah di sebuah kabupaten seperti Rumah Sakit Daerah Kabupaten Siak, harus tetap terus mengembangkan diri dan mengelola manajemennya dengan profesional. Rumah sakit harus mengutamakan pelayanan kepada masyarakat dan meningkat kualitas sebagai rumah sakit pemerintah namun tidak lepas dari mewujudkan rumah sakit dengan kualitas pelayanan yang professional. Pelayanan administrasi dan informasi yang cepat dan akurat akan meningkatkan kemudahan bagi pasien perlu diwujudkan di setiap rumah sakit. Dengan pengadaan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS) sebagai sistem informasi yang mengintegrasikan seluruh data pelayanan di rumah sakit hal tersebut dapat terwujud. Sistem ini akan secara terpadu, cepat dan akurat dalam mendukung setiap informasi pelayanan kesehatan. Pasien akan menjadi nyaman dan mempunyai nilai kepercayaan lebih terhadap program dan pelayanan dari rumah sakit. Meningkatnya kenyamanan pasien akan meningkatkan brand image rumah sakit sehingga berdampak kepada Customer Perceived Value yang tinggi untuk mendapatkan kenyamanan pasien dan loyalitas konsumen. Rumah Sakit Daerah Kabupaten Siak tidak boleh tertinggal dari segi teknologi informasi untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Di satu sisi, pengadaan sistem informasi ini haruslah efisien sehingga pengadaan jaringan sistem baru berbasis teknologi tidak membebani anggaran yang ada, terutama dalam pemeliharaan dan operasionalnya. Perlu dipertimbangkan pengadaan SIMSR dapat dilakukan secara efisien, selalu up to date dan tidak berulang ketika ada teknologi yang lebih baru. Urgensi Kebutuhan Teknologi Informasi Rumah sakit sebagai badan usaha dibidang pelayanan kesehatan tingkat lanjut, dalam penyelenggaraannya bukan sekedar melakukan transaksi – transaksi untuk mendapatkan keuntungan, namun lebih dari itu rumah sakit diharapkan mampu memberikan peran sosial dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Sulit bagi pihak manajemen / pengelola rumah sakit untuk menjalankan kedua fungsi dan peran tersebut manakala organisasi tidak
  • 3. 2 memiliki alat (tool) yang baik dan tepat untuk mengelola pembelanjaan, persediaan, pendapatan dll yang dirangkum dalam bentuk akurat, akuntabel dan up to date. Salah satu solusi yang sering dimunculkan oleh pihak manajemen adalah penggunaan Teknologi Informasi (TI), namunseberapa jauh Teknologi Informasi (TI) memberikan manfaat bagi manajemen dalam memenuhi tanggung jawab mengelola rumah sakit atau pengguunaannya justru memberikan kontribusi yang besar atas beban finansial (pengadaan dan pemeliharaan) yang harus ditanggung oleh pihak rumah sakit. Perkembangan Teknologi Informasi (TI) sedemikian pesat, suatu teknologi akan tergantikan oleh teknologi baru –suatu metode akan tergantikan dengan metode baru dst. Harga suatu teknologi baru akan ditawarkan begitu tinggi dengan segala kelebihan yang dijanjikan dan teknologi lama diklaim sebagai teknolohi yang sudah usang dengan berbagai kekurangan dan kelemahannya. Hal tersebut memaksa konsumen teknologi berusaha membeli teknologi baru yang ditawarkan. Investasi di bidang Teknologi informasi berpotensi menimbulkan kerugian bagi rumah sakit ketika manajemen salah dalam mensikapi kebutuhan akan teknologi informasi. Investasi yang pemelihatbesar serta biaya pemeliharaan yang tinggi akan selalu memberatkan rumah sakit dalam mengoperasionalkan teknologi tersebut, ditambah umur teknologi yang pendek dan akhirnya dibutuhkan perencanaan anggaran untuk pengadaan teknologi yang baru. Perkembangan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit dalam rangka pengembangan model dan pembiayaan dan manajemen pelayanan kesehatan menuntut penyesuaian sistem informasi (billing dan klinik), hal ini membutuhkan sumber daya biaya, waktu dan tenaga yang tidak sedikit untuk melaksanakan penyesuaian tersebut dan membawa resiko kegagalan yang besar ketika managemen tidak mempersiapkan/ mempunyai strategi yang efisien dan bebas resiko. Dalam rangka memberikan pilihan implementasi Sistem Informasi Rumah Sakit (SIMRS) elektronik yang mudah, bebas biaya sampaikan model kerjasama yang telah diimplementasikan pengadaan, pemeliharaan dan pengembangan Fee For Service untuk memenuhi kebutuhan diatas. Perusahaan kami berupaya mengatasi masalah di atas dengan menawarkan Program Aplikasi MAYZA Hospital dalam bentuk FFS (Free For Service) kepada rumah sakit di daerah seperti Rumah Sakit Daerah Kabupaten Siak agar tidak tertinggal dengan rumah sakit di kota lainnya. Kami menyusun program penawaran kerjasama SIMSR ini untuk meningkan efisiensi pendanaan dan manajemen rumah sakit. Pihak Rumah sakit tidak perlu membeli program aplikasi yang ditawarkan. Pengembang bertanggungjawab atas pemeliharaan dan pengembangan Program Aplikasi MAYZA Hospital dan Database-nya sesuai dengan perkembangan dan kebutuhan rumah sakit dalam priode masa kontrak.
  • 4. 3 PROFIL PERUSAHAAN Nama Perusahaan : MAYZA Riau Community Brand Website : MAYZA Riau Community.com Berdiri : 2007 Alamat : Perum Bumi Simpang Tiga G-13, Pekanbaru Mobile Phone : 081365650571 CEO/Pimpinan : KHAMELIA , S. Kom BIDANG USAHA IT Konsultan , Programming Aplikasi Web II. TINJAUAN KONSEPTUAL/ TEORITIK Dalam pengelolaan sebuah rumah sakit, perlu dikembangkan manajemen pemasaran yang baik. Menurut Bambang Hartono (2010) dalam buku Manajemen Pemasaran untuk Rumah Sakit menyatakan alasan mendasar rumah sakit perlu mempertimbangkan upaya-upaya pemasaran adalah bahwa prinsip -prinsip pemasaran akan memungkinkan rumah sakit mencapai tujuan-tujuannya secara lebih efektif. Hal ini dapat dikaitkan dengan upaya untuk menjadi rumah sakit pilihan dalam persaingan yang terjadi. Terdapat tiga manfaat utama dari pemasaran menurut Bambang Hartono (2010) : 1. Meningkatkan kepuasan dari pasar sasaran. Dengan pemasaran rumah sakit dapat menghasilkan pelayanan kesehatan yang baik. 2. Meningkatkan efisiensi. Dengan dilaksanakannya pemasaran, maka akan berkembang manajemen yang rasional dan terkoordinasi dan meningkatkan efiseinsi pengelolaan rumah sakit. Febriawati (2013) menambahkan bahwa rumah sakit berkewajiban menerapkan fungsi-fungsi manajemen dalam pengelolaan rumah sakit agar tercipta “ Good Corporate Governace” juga menerapkan fungsi manajemen klinis yang baik sesuai dengan standar pelayanan medis agar tercipta “ Good Clinical Governance”. Sejalan dengan perkembangan, sebuah rumah sakit harus menghadapi kompetisi antar rumah sakit dalam melayani konsumen/pasien. Untuk memenangkan kompetisi itu dibutuhkan inovasi dalam pemasaran untuk meningkatkan layanan dengan managemen marketing yang efektif dan efisien. Seperti yang disebutkan Paul A. Pautler, Michael G. Vita, pada jurnal manajemen rumah sakit bahwa stuktur dan konsep pemasaran rumah sakit sangat berpengaruh
  • 5. 4 pada kinerja rumah sakit, berpengaruh terhadap persaingan antar rumah sakit dengan menciptakan jasa dan pelayanan yang tepat, harga dan waktu yang tepat untuk kesejahteraan konsumen. Dalam menentukan jenis layanan rumah sakit haruslah mengidentifikasikan kebutuhan dari pasar/costumer untuk mendapatkan profit dari rumah sakit. Harus dipertimbangkan segmentasi populasi di daerah sekitar. Penyediaan layanan rumah sakit akan dipengaruhi secara signifikan oleh ada atau tidak adanya ruang lingkup ekonomi/ bisnis di sekitar rumah sakit. Dalam menjual satu produk layanan, pemasaran tidak boleh dikesampingkan. Justru dengan pemasaran akan tercapai tujuan yang efektif dan efesien sesuai, sehingga mengurangi biaya operasional yang tidak perlu dan bisa meningkatkan pendapatan dengan menerapkan management. Namun tidak boleh dilupakan, bahwa stuktur dan konsep yang diterapkan dalam persaingan harus tetap mengedepankan sisi peningkatan kesejahteraan masyarakat. Stuktur dan konsep pemasaran rumah sakit harus melalui penelitian konsumen atau pasar, harus ada pemikiran mengenai sekmentasi konsumen di sekitar. Rumah sakit harus mampu menciptakan produk yang sesuai, apakah untuk segmen menengah , atas atau bawah harus disesuaikan dengan pasar konsumen. Persaingan yang ada harus disikapi dengan positif, menciptakan brand image/ brand leader seperti dengan menciptakan produk layanan unggulan (Pautler, 1994) Meningkatkan kepuasan pasien/ konsumen rumah sakit adalah dengan meningkatkan pelayanan yang paripurna. Terkait dengan penawaran ini, bahwa salah satu pelayanan yang harus ditingkatkan adalah tersedianya informasi pelayanan kesehatan yang baik. Pelayanan administrasi dan informasi yang cepat dan akurat akan meningkatkan kemudahan bagi pasien. Pasien akan menjadi nyaman dan mempunyai nilai kepercayaan lebih terhadap program dan pelayanan dari rumah sakit. Meningkatnya kenyamanan pasien akan meningkatkan brand image rumah sakit sehingga berdampak kepada Customer Perceived Value yang tinggi untuk mendapatkan kenyamanan pasien (customer satisfaction) dan loyalitas konsumen. Hal senada juga menjadi temuan jurnal terkait penilaian pada penjualan online yaitu konsumen yang memiliki kepuasan dan penilaian yang lebih tinggi terhadap produk/jasa pelayanan yang didapat pelayanan ; costumer perceived value lebih tinggi ; pada akhirnya akan meningkatkan loyalitas dan komitmen dari pelanggann. Costumer perceived value yang baik dalam sebuah layanan online pastilah melibatkan kepercayaan konsumen pada penyedia service secara online tersebut (Online trust). Servis dari retail belanja online sebagai focus penelitian pada jurnalk tersebut, harus mampu membentuk kepercayaan konsumen tersebut. Laman website online juga harus memberikan informasi yang dibutuhkan secara lengkap, hal ini akan meningkatkan nilai informasi yangdiberikan (information value). Pelayanan yang baik akan membuat pelanggan
  • 6. 5 merasa nyaman dan percaya menggunakan jasa online yang disediakan (customer satisfaction). Nilai sosial (social value) juga menentukan Costumer perceived value pada retail online ini. Dengan banyaknya tanggapan/testimoni yang baik dari banyak terhadap retail online shopping tersebut, maka akan meningkatkan nilai sosial terkait dengan kepercayaan konsumen. Kepercayaan konsumen (Online trust), nilai informasi (information value) dan nilai sosial (social value) yang tinggi akan meningkatkan Costumer perceived value yang akan meningkatkan kepuasan yang berdampak pada loyalitas dan komitmen dari pelanggan (Hsin Chang , 2011). Hal ini dapat menjadi bandingan pada pentingnya peningkatan pelayanan rumah sakit yang akan meningkatkan kepuasan dan kenyamanan pasien (customer satisfaction), nilai sosial (social value) dan kepercayaan (trust) pasien terhadap rumah sakit, melingkatkan customer satisfaction dan loyalitas pasien pada rumah sakit. Terciptanya kepuasan pelanggan dapat memberi beberapa manfaat, diantaranya hubungan antara perusahaan dan pelanggan menjadi harmonis, memberikan dasar yang baik bagi pembelian ulang,dan terciptanya loyalitas pelanggan dan membentuk suatu rekomendasi dari mulut ke mulut (word of mouth) yang menguntungkan bagi perusahaan ( Tjiptono, 2008). Mac Dougal dan Levesque (2000) dalam Suliyanto (2009), mengatakan bahwa Customer Perceived Value akan memberikan ‘long-term benefit’. Customer perceived value meningkatkan keyakinan konsumen pada suatu produk tertentu, sehingga akan mendorong konsumen untuk melakukan konsumsi berulang pada produk tersebut, atau meningkatkan rasa keterikatan terhadap produk atau brand yang memiliki perceived value positif. Kottler (2010) mengatakan bahwa Customer Perceived Value dapat juga berupa harapan dari konsumen terhadap produk atau jasa yang diharapkan dapat memuaskan mereka. Dengan terpenuhinya harapan terhadap pelayanan rumah sakit seperti kejelasan dan akuranya system data dan informasi pasien rumah sakit , meningkatnya kepuasan, maka pasien akan terus menjadi konsumen rumah sakit tersebut dan menciptakan loyalitas konsumen/ pasien. Salah satu strategi untuk meningkatkan loyalitas konsumen berdasarkan meningkatnya kepuasan dan kenyamanan pasien adalah melalui penerapan relationship marketing. Kotler dan Keller (2010) menambahkan bahwa relationship marketing adalah strategi meningkatkan posisi konsumen dari potential buyer sampai kepada pelanggan yang loyal melalui keterlibatan yang lebih mendalam antara perusahaan dengan pemangku kepentingan (stakeholder). Kotler (2004) sebelumnya menyebutkan bahwa relationship marketing adalah Pemasaran berdasarkan Hubungan Baik menandai adanya perubahan paradigma yang signifikan dalam pemasaran, yang awalnya berlandaskan pada kompetisi dan konflik ke arah hubungan yang berlandaskan saling ketergantungan dan kerja sama.
  • 7. 6 Dibahas lebih lanjut oleh Paul A. Pautler (1994) dalam jurnal manajemen bisnis, bahwa Relationship Marketing adalah semua aktivitas dan strategi pemasaran, atau pendekatan oleh suatu perusahaan dengan tujuan utama adalah membangun, mengembangkan dan menjaga hubungan jangka panjang dengan pelanggan dan pihak-pihak utama seperti pasien, pemasok, distributor. Keuntungan pemanfaatan strategi Relationship Marketing selain mempunyai pelanggan yang loyal adalah dapat mengurangi biaya promosi karena pelanggan yang loyal akan menjadi duta promosi bagi perusahaan. Menggunakan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS) adalah metodologi yang baik untuk menciptakan strategi pemasaran yang jitu dan menciptakan hubungan dengan pasien yang baik di rumah sakit. Dengan adanya sistem ini akan tercatat secara akurat riwayat pasien secara personal dan menciptakan keamanan dan kenyamanan bagi pasien untuk menggunakan pelayanan kesehatan rumah sakit tersebut pada waktu- waktu berikutnya. Kepuasan pasien akan tercapai dan loyalitas pasien akan tercipta (Paul A. Pautler, 1994). Rumah sakit pemerintah harus membangun Sistem Informasi Rumah Sakit baik dengan menggunakan teknologi yang maju. Hal ini meningkatkan keamanan, kenyamanan, kepuasan masyarakat dalam menjalani pemeriksaan dan perawatan kesehatan dan menciptakan loyalitas pasien. III. TUJUAN DAN MANFAAT PROGRAM Maksud Pengadaan Program : a. Meningkatkan efisiensi dan efektivitas dalam rangka pengelolaan rumah sakit dengan mengaplikasi teknologi terbaru. b. Menjaga keakuratan data sehingga data dapat dikatakan valid. c. Efisiensi pendanaan dan manajemen rumah sakit dengan penyediaan Sistem Informasi Rumah Sakit (SIMRS) elektronik yang mudah, bebas biaya dengan model kerjasama Fee For Service. Tujuan Pengadaan Program : a. Melakukan pendataan/arsip rekam medis dengan akurat dan efektif. b. Pengadaan obat – obatan dan alat/bahan kesehatan akan lebih efektif & efisien. c. Pencatatan rekam medis (medical report) lebih rapi,terpelihara dan dapat dipertanggungjawabkan. Keseluruhan data tersimpan dalam suatu database d. Pemantauan seluruh kegiatan melalui laporan dan grafik yang termonitor dengan baik. Efisiensi laporan pelayanan kesehatan, laporan keuangan, perkembangan/kinerja rumah sakit dl
  • 8. 7 e. Kinerja rumah sakit dapat dipantau/termonitor dengan lebih baik f. Pelayanan terhadap pasien akan lebih cepat,karena konsep terintegrasi system SIMRS di semua unti rumah sakit. g. Menyediakan Sistem Informasi Rumah Sakit (SIMRS) elektronik yang mudah, bebas biaya dengan model kerjasama Fee For Service untuk memenuhi semua kebutuhan di atas sesuai dengan perkembangan dan kebutuhan rumah sakit. IV. SASARAN PENGADAAN PROGRAM Sasaran Pengadaan Program adalah berjalannya sistem informasi manajemen rumah sakit berbasis web untuk mewujudkan efisiensi administrasi pelayanan, tersedianya laporan yang cepat dan akurat, adanya kepuasan konsumen/pasien dan tenaga medis/non medis rumah sakit. Sasaran jangka panjang adalah efisiensi pendanaan dan manajemen dengan tetap menggunakan sistem teknologi informasi rumah sakit terbaru. V. METODE PELAKSANAAN PROGRAM Perusahaan kami akan Pengembang menawarkan Program SIMSR dengan Aplikasi MAYZA Hospital© . Aplikasi ini merupakan seri terbaru dari Program SIMSR dengan fitur dan system operasional yang lebih efisien. a) Tenaga Ahli yang terlibat Tenaga Ahli yang dilibatkan adalah tenaga ahli yang cukup berpengalaman dibidangnya masing- masing, yaitu terdiri dari : No Posisi Kualifikasi Jumlah orang Tenaga ahli Profesional/Sub profesional : 1. Team Leader S1 - Informatika/Komputer 6 2. Web Programer S1 - Informatika/Komputer 6 3. Database Programer S1 - Informatika/Komputer 12 4. Graphic Design S1 - Informatika/Komputer 5 5. Networking S1 - Informatika/Komputer 6 6. Quality Assurance S1 - Informatika 2 7. Software Programmer/Implementer S1 - Informatika/Komputer 2
  • 9. 8 Tenaga pendukung : 1. Trainers D3 - Informatika/Komputer 2 2. Administrasi SLTA sederajat 6 b) Proses Pelaksanaan Perusahaan kami menawarkan Program SIMSR Aplikasi MAYZA Hospital© dalam bentuk FFS (Fee For Service) dengan proses pelaksanaan sebagai berikut : • Perusahaan membuat Program SIMSR dengan Aplikasi MAYZA Hospital sesuai dengan kebutuhan Rumah Sakit. • Perusahaan bertanggung jawab atas pemeliharaan dan pengembangan Program SIMSR dan Database-nya sesuai perkembangan & kebutuhan rumah sakit dalam sesuai perjanjian berikutnya. • Perusahaan bertanggung jawab mengadakan pelatihan Program SIMSR dengan Aplikasi MAYZA Hospital bagi tenaga rumah sakit untuk operasional sistem sesuai perjanjian berikutnya. • Seluruh prosedur, proses, dokumentasi, analisis, kajian, software/aplikasi dalam bentuk file, object file, execute file atau property intelektual lainnya yang mungkin dihasilkan pada pekerjaan ini, yang merupakan hasil produk pembangunan sistem ini merupakan dan akan tetap menjadi hak properti rumah sakit terkait namun pihak rumah sakit tidak perlu membeli program aplikasi yang ditawarkan. Pengembang bertanggungjawab atas pemeliharaan dan pengembangan Program Aplikasi MAYZA Hospital dan Database-nya sesuai dengan perkembangan dan kebutuhan rumah sakit dalam priode masa kontrak. Rencana Anggaran Biaya Program SIMRS Aplikasi SIMRS MAYZA Hospital© . MAYZA Hospital adalah tool/ aplikasi Sistem Informasi Rumah Sakit dan Manajemen Keuangan yang dikembangkan di rumah sakit. Kami menawarkan harga sebagai berikut, termasuk pelatihan, pemeliharaan dan pendampingan. NO. URAIAN HARGA 1. Program SIMRS Aplikasi SIMRS MAYZA Hospital Rp. 50.000.000 2. Biaya Pemeliharaan dan Pendampingan Rp. 20.000.000
  • 10. 9 c) Teknologi yang Digunakan Perusahaan kami akan Pengembang menawarkan Program SIMSR dengan Aplikasi MAYZA Hospital© . Aplikasi ini merupakan seri terbaru dari Program SIMSR dengan fitur dan system operasional yang lebih efisien. Program SIMSR Aplikasi MAYZA Hospital© dibangun dengan bahasa pemrograman BORLA ND DELPHI dan pengelolaan Basis Data dengan metode RDBMS (Relasional Database Management System) menggunakan Microsoft SQL Server. Akses dan manipulasi data server menggunakan teknologi Client-Server meto de Multi-Tiered pada jaringan lokal (LAN). Standarisasi desain User Interface yang sederhana, fungsional dan informatif m emungkinkan operator cepat beradaptasi dan mahir dala m mengoperasikan system, disamping itu system tida k menuntut/ membutuhkan persyaratan hardware yang tinggi dan mutakhir (sesuai dengan Hardware Requirem ent untuk System Operasi Microsoft Windows XP). Program Aplikasi MAYZA Hos pital© dilengkapi dengan Tips Screen yang berperan seb agai Petunjuk Singkat yang melekat pada modul – modul aplikasi, sehingga secara efektif pengguna/ operator bisa langsung mengoperasikan. Gambar 2 : Contoh arsitektur Infrastruktur VI. PENUTUP Proposal ini masih sangat terbuka untuk didiskusikan demi kesesuaian dan persamaan pemahaman antara pengembang dan Rumah Sakit Daerah Kabupaten Siak. Bila Bapak/ Ibu memerlukan informasi lebih lengkap mengenai proposal ini, Bapak/Ibu dapat menghubungi kami. Terima kasih atas kepercayaan yang diberikan kepada kami untuk turut berpartisipasi dalam pengembangan Rumah Sakit Daerah Kabupaten Siak. CEO MAYZA RIAU COMMUNITY KHAMELIA , S. Kom
  • 11. 10 DAFTAR PUSTAKA Febriawati, Henny, 2013, Manajemen Logistik Farmasi Rumah sakit, Gosyen Publishing, Cetakan pertama, Jakarta. Hartono, Bambang, 2010, Manajemen Pemasaran untuk Rumah sakit, Rineka Cipta, Cetakan pertama, Jakarta. Kotler, Philip, 2004, Marketing Insights from A to Z, Anies Lastiati (Terjemahan), Erlangga, Jakarta. Kotler, Philip dan Keller, Kevin Lane, 2012, Manajemen Pemasaran, Edisi 12, Benyamin Molan (Terjemahan), PT. Indeks, Jakarta. Tjiptono, Fandy, 2008, Strategi Pemasaran, Edisi III, Andi Offset, Yogyakarta. Lakshmi Bhaskar, Naga Satish Kumar, 2012, ‘Relationship Marketing’ – A Lucrative Hospital Marketing Strategy, IOSR Journal of Business and Management, Vol 3. Hsin Hsin Chang, Hsin‐Wei Wang, (2011) "The Moderating Effect Of Customer Perceived Value On Online Shopping Behaviour", Journal Online Information Review, Vol. 35 . Paul A. Pautler, Michael G. Vita, 1994, Hospital Market Structure, Hospital Competition, and Consumer Welfare: What Can the Evidence Tell Us?, Journal of Contemporary Health Law & Policy, Vol. 10.