SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Download to read offline
Makalah
Ditujukan untuk Memenuhi Tugas Mata Perekonomian Di Indonesia
“USAHA KECIL MENENGAH”
Dosen Pengampu :
Bakhrul Huda, M.E.I.
Disusun Oleh :
Rifqun Nisa’ (G04219066)
Annisa Dinda Larasati (G74219087)
PROGRAM STUDI EKONOMI ISLAM
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL
SURABAYA 2020
ii
KATA PENGANTAR
Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Puji syukur
kami ucapkan ke hadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat, hidayah, serta inayah-Nya
sehingga saya dapat menyelesaikan penyusunan makalah ini dengan sebaik-baiknya dan selesai
pada waktunya.
Shalawat serta salam semoga tetap tercurahkah kepada Nabi Muhammad SAW. Sosok
idola umat sepanjang zaman yang karena kehadirannya telah menimbulkan pencerahan pada alam
semesta dan pemikiran ideologi seluruh penghuninya. Bersama agamanya yang senantiasa
menerangkan mana yang Haq dan mana yang batil, membawa umat manusia ke jalan yang terang
benderang.
Tak lupa saya ucapkan terima kasih kepada semua pihak khususnya pengajar mata kuliah
”Studi Agama” atas bimbingan dan arahannya dalam penulisan makalah ini, sehingga makalah ini
dapat terselesaikan dengan sebaik-baiknya.
Dalam penulisan makalah ini saya merasa masih banyak kekurangan mengingat akan
kemampuan yang saya miliki . Untuk itu, kritik dan saran dari semua pihak, saya harapkan demi
penyempurnaan pembuatan makalah ini.
Surabaya, 19 Februari 2020
Penulis
iii
DAFTAR ISI
Makalah........................................................................................................................................................i
“USAHA KECIL MENENGAH”...............................................................................................................i
KATA PENGANTAR................................................................................................................................. ii
DAFTAR ISI............................................................................................................................................... iii
BAB I PENDAHULUAN............................................................................................................................4
A. Latar Belakang................................................................................................................................4
B. Rumusan Masalah ..........................................................................................................................4
C. Tujuan Masalah ..............................................................................................................................5
BAB II PEMBAHASAN.............................................................................................................................6
A. Pengertian Usaha Kecil Menengah (UKM).................................................................................6
B. Perkembangan Jumlah Unit dan Tenaga Kerja di UKM ...........................................................6
C. Prospek UKM Dalam Era Perdagangan Bebas dan Globalisasi................................................8
D. Jenis - Jenis UKM………………………………………………………………….………………………………………………….9
E. Profil UKM di Jawa Timur yang Sukses.....................................................................................11
BAB III PENUTUP...................................................................................................................................13
A. Kesimpulan....................................................................................................................................13
DAFTAR PUSTAKA................................................................................................................................14
4
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Usaha Kecil Menegah atau biasa disebut dengan UKM merupakan usaha kecil yang
memiliki asset Rp. 50 Juta sampai paling tinggi Rp. 500 Juta dan itu tidak termasuk tanah
dan bangunan atau memiliki hasil penjualan tahunan lebih dari Rp. 300 juta sampai dengan
paling banyak Rp. 2,5 miliar. Pengertian ini tertuang dalam UU No. 9 Tahun 1995.
Kementrian Negara Koperasi dan UKM menggunakan undang- undang tersebut sebagai
dasar dalam mengelompokkan jenis- jenis usaha.1
.
Pada pertumbuhan ekonomi UKM merupakan salah satu indicator dalam menentukan
suatu keberhasilan suatu Negara yang ditinjau dari bertambahnya produksi barang industri
serta bertambahnya produksi barang modal dan bertambahnya sektor jasa.
Pada Era Globalisasi ini UKM memberikan peluang sekaligus tantangan kepada
pengusaha Indonesia termasuk usaha kecil, karena pada Era ini persaingan produk sangat
tinggi. Praktek persaingan yang semakin transparan akan menyebabkan terbukanya
peluang bagi usaha kecil untuk memasuki berbagai bidang usaha yang ada.
UKM memiliki prospek penting dalam perekonomian di Indonesia yaitu sebagai
pemeran utama dalam kegiatan ekonomi, penyedia lapangan pekerjaan, pemain penting
dalam pengembangan perekonomian lokal dan pemberdayaan masyarakat, pencipta pasar
baru dan sumber inovasi dan kontribusinya terhadap neraca pembayaran.
B. Rumusan Masalah
1. Apa yang di maksud dengan Usaha Kecil Menengah (UKM)?
2. Bagaimana perkembangan jumlah unit dan tenaga kerja di UKM?
3. Apa prospek UKM dalam era perdagangan bebas dan globalisasi?
4. Bagaimana profil UKM di Jawa Timur yang sukses?
5. Apa saja jenis- jenis dari UKM?
1
Andre Widdyantoro, Pengaruh PDB, Investasi, dan Jumlah Unit Usaha Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Usaha
Kecil dan Menengah di Indonesia Periode 2000-2011, Skripsi, 2013, Jakarta, hlm.13.
5
C. Tujuan Masalah
1. Untuk mengetahui pengertian dari Usaha Kecil Menengah (UKM).
2. Untuk mengetahui perkembangan jumlah unit dan tenaga kerja di UKM seperti apa.
3. Untuk mengetahui bagaimana prospek UKM dalm era perdagangan bebas dan globalisasi.
4. Untuk engetahui profil UKM di JATIM yang sukses.
5. Untuk mengetahui macam- macam jenis UKM.
6
BAB II PEMBAHASAN
A. Pengertian Usaha Kecil Menengah (UKM)
Usaha Kecil Menegah atau biasa disebut dengan UKM merupakan usaha kecil yang
memiliki asset Rp. 50 Juta sampai paling tinggi Rp. 500 Juta dan itu tidak termasuk tanah
dan bangunan atau memiliki hasil penjualan tahunan lebih dari Rp. 300 juta sampai dengan
paling banyak Rp. 2,5 miliar. Pengertian ini tertuang dalam UU No. 9 Tahun 1995.
Kementrian Negara Koperasi dan UKM menggunakan undang- undang tersebut sebagai
dasar dalam mengelompokkan jenis- jenis usaha2
. Usaha Kecil Menengah (UKM) juga
merupakan salah satu bagian penting dari perekonomian di suatu daerah maupun suatu
Negara, begitu juga di Indonesia.
Usaha Kecil Menengah (UKM) juga berperan dalam memperluas penyediaan lapangan
kerja, serta memberikan kontribusi yang signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi dan
peningkatan pendapatan. Dengan adanya hal itu maka daya persaingan dan daya tahan
semakin bertambah3
. Dan UKM juga berjalan di bidang usaha yang mayoritas merupakan
kegiatan usaha kecil. Dan bidang usaha UKM itu meliputi: toko kelontong, salon
kecantikan, restoran, kerajinan, dan lain-lain. 4
B. Perkembangan Jumlah Unit dan Tenaga Kerja di UKM
Pertumbuhan ekonomi merupakan salah satu indikator dalam menentukan keberhasilan
suatu negara yang di tinjau dari bertambahnya produksi barang industri, berkembangnya
infrastruktur, bertambahnya sekolah, serta bertambahnya produksi barang modal dan
bertambahnya sektor jasa. Untuk mendukung perekonomian Indonesia, sektor Usaha Kecil
Menengah menjadi salah satu faktor pendukung. Karena dalam perekonomian di Indonesia
2
Andre Widdyantoro, Pengaruh PDB, Investasi, dan Jumlah Unit Usaha Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Usaha
Kecil dan Menengah di Indonesia Periode 2000-2011, Skripsi, 2013, Jakarta, hlm.13.
3
Ratih Tresnati, Kajian Tentang Srategi Pemasaran Syariah Dalam Penguatan Daya Saing UKM Menghadapi AEC
2015 di Indonesia, Proceedings SNEB,Bandung, 2014, hlm.2.
4
Wisno Yoga Sadgotra dan Erik Hadi Saputra, Perancangan Online Marketplace Untuk Usaha Kecil dan
Menengah (UKM) di Kabupaten Purworejo, vol. 14 No.4, Yogyakarta, 2013, hlm. 55.
7
sektor Usaha Kecil Menengah dalam pembangunan ekonominya selalu digambarkan
sebagai sektor yang berperan paling penting.5
Ada beberapa peneliti yang mengemukakan pendapatnya tentang Usaha Kecil
Menengah (UKM) yaitu sebagai berikut:
a) Sulistyastuti, (2004) mengemukakan “bahwa pengembangan Usaha Kecil Menengah
adalah cara yang dinilai besar peranannya dalam pengembangan industri
manufaktur” sehingga dengan banyaknya jumlah unit Usaha Kecil Menengah akan
memunculkan industri-industri kecil yang baru serta memunculkan pengusaha-
pengusaha yang baru.
b) Kuncoro, (2000) menyebutkan bahwa “usaha kecil dan usaha rumah tangga di
indonesia telah memainkan peran penting dalam menyerap tenaga kerja,
meningkatkan jumlah unit usaha dan mendukung pendapatan rumah tangga”.
c) Kristiyanti, (2012) usaha Kecil menengah di indonesia sendiri mempunyai peran
penting sebagai penopang perekonomian dan Penggerak utama perekonomian .6
Ada beberapa peneliti yang melakukan penelitian yang membahas tentang
perkembangan jumlah unit dan tenaga kerja di UKM diantaranya sebagai berikut:
a) Menurut penelitian yang berjudul “Analisis Pengaruh Perkembangan UKM
terhadap Pertumbuhan PBRB Kabupaten Bantul 1994-2009” yang dilakukan
oleh kinasih (2011) dapat disimpulkan bahwa variabel pertumbuhan jumlah
usaha dan pertumbuhn tenaga kerja industri UKM memberikan pengaruh yang
positif dan signifikan terhadap pertumbuhan PDRB.
b) Menurut penelitian Raselawati (2011) yang berjudul “Pengaruh Perkembangan
Usaha Kecil Menengah terhadap Pertumbuhan Ekonomi pada Sektor UKM di
Indonesia” yang kesimpulannya adalah UKM berpengaruh positif dan signifikan
terhadap pertumbuhan ekonomi pada sektor UKM.
c) Menurut penelitian yang berjudul “pengaruh pertumbuhan usaha kecil menengah
(UKM) terhadap pertumbuhan Ekonomi daerah (studi di pemerintah kota batu)”
5
Hapsari Paramita pradya, dkk, Pengaruh pertumbuhan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) terhadap pertumbuhan
ekonomi daerah (studi di pemerintah kota batu), Vol.17, No.2, Malang, 2014.
6
Mariana Kristiyanti, Peran Strategis Usaha Kecil Menengah (UKM) Dalam Pembangunan Nasional, Vol.3 No.1,
2012.
8
yang dilakukan oleh Hapsari dkk (2014) menyimpulkan bahwa Pemberdayaan UKM
berpengaruh secara signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi daerah.
C. Prospek UKM Dalam Era Perdagangan Bebas dan Globalisasi
Pada era globalisasi ini membuka peluang sekaligus tantangan bagi pengusaha
Indonesia termasuk usaha kecil, karena pada era ini daya saing produk sangat tinggi, Live
Cycle Product relative pendek mengikut trend pasar, dan kemampuan inovasi produk relatif
cepat. Usaha Kecil Menengah merupakan salah satu bagian penting dari perekonomian
suatu Negara ataupun daerah, tidak terkecuali di Indonesia7
.
Era perdagangan bebas sebenarnya tidak hanya merupakan tantangan bagi usaha-usaha
kecil. Tapi juga merupakan tantangan yang cukup serius bagi usaha-usaha menengah dan
besar. Bila dibandingkan dengan usaha-usaha menengah dan besar, tantangan yang akan
dihadapi oleh usaha kecil dalam era perdagangan bebas sebenarnya tidaklah seserius yang
akan dihadapi oleh usaha menengah dan besar. Bahkan, era perdagangan bebas dapat
mendorong terbukanya peluang bagi usaha-usaha kecil untuk berkembang secara sehat.8
Praktek persaingan yang semakin transparan akan menyebabkan terbukanya peluang
bagi usaha kecil untuk memasuki berbagai bidang usaha yang ada. UKM memiliki prospek
penting dalam perekonomian di Indonesia yaitu sebagai pemeran utama dalam kegiatan
ekonomi, penyedia lapangan pekerjaan, pemain penting dalam pengembangan
perekonomian lokal dan pemberdayaan masyarakat, pencipta pasar baru dan sumber
inovasi dan kontribusinya terhadap neraca pembayaran (Departemen Koperasi, 2008).
Salah satu keunggulan UKM adalah, ia terkadang sangat lincah mencari peluang untuk
berinovasi untuk menerapkan teknologi baru ketimbang perusahaan – perusahaan besar
yang telah mapan. Tak mengherankan jika dalam era global saat ini banyak perusahaan
besar yang bergantung pada pemasok – pemasok kecil menengah. Sesungguhnya ini
peluang bagi kita untuk turut berkecimpung di era global sekaligus menggerakan sector
ekonomi riil (Zuhal, 2010)9
. Dengan semakin berkembangnya jaman pada era globalisasi
7
Mariana Kristiyanti, 2012, Peran Strategis Usaha Kecil Menengah (UKM) Dalam Pembangunan Nasional,
Majalah Ilmiah INFORMATiKA
8
Revrisond Baswir, 1998, TANTANGAN DAN PELUANG PENGEMBANGAN USAHA KECIL DALAM
ERA PERDAGANGAN BEBAS, Jurnal Ekonomi dan Bisnis Indonesia
9
Ade Raselawati, 2011, Pengaruh Perkembangan Usaha Kecil Menengah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Pada
Sektor UKM di Indonesia, Jakarta
9
ini UKM di Indonesia akan terus berkembang di bidang perdagangan bebas karena peluang
yang di dapat semakin besar.
D. Jenis – Jenis UKM
UKM mempunyai banyak jenis sesuai dengan ketetapan negara atau organisasi
tersebut salah satunya menurut World Bank, Para ahli, dan Pemerintah.
World Bank mengklasifikasikan UMKM menjadi tiga jenis dengan menggunakan
pendekatan berdasarkan jumlah karyawan, pendapatan dan aset yang dimilikinya yaitu
seperti di bawah ini:
a) Usaha Mikro
o Jumlah karyawan < 10 orang
o Pendapatan setahun < $100 ribu
o Kepemilikan aset < $100 ribu.
b) Usaha Kecil
o Jumlah karyawan < 30 orang
o Pendapatan setahun < US $3 juta
o Kepemilikan aset < US $3 juta
c) Usaha Menengah
o Jumlah karyawan maksimal 300 orang
o Pendapatan setahun US$15 juta
o Kepemilikan aset mencapai US $15 juta10
Menurut kementrian jenis- jenis UKM adalah :
1. Usaha Kuliner
10
Fahira Nabila, ” Klasifikasi UKM dan UMKM di Indonesia”,
https://smartlegal.id/smarticle/2019/02/13/klasifikasi-ukm-dan-umkm-di-indonesia/ (Diakses Pada 24 April 2020,
pukul 11.37)
10
Berbekal inovasi dalam bidang makanan dan modal yang tidak terlalu besar,
bisnis ini terbilang cukup menjanjikan mengingat setiap hari semua orang
membutuhkan makanan.
2. Usaha Fashion
Selain makanan, UMKM di bidang fashion ini juga sedang diminati. Setiap
tahun mode tren fashion baru selalu hadir yang tentunya meningkatkan pendapatan
pelaku bisnis fashion.
3. Usaha Agribisnis
Usaha agribisnis di bidang pertanian harus bermodalkan tanah yang luas dan bisa
memanfaatkan perkarangan rumah menjadi lahan agrobisnis yang
menguntungkan.11
Menurut Badan Pusat Statistik Badan Pusat Statistik (BPS) mengklasifikasikan
berdasarkan kuantitas tenaga kerja yang digunakan pada setiap unit usaha yaitu:
o Usaha Kecil: tenaga kerja 5-19 orang.
o Usaha Menengah: tenaga kerja 20-99 orang.
Menurut Perspektif Perkembangan Usaha Dalam perspektif perkembangan usaha, UMKM
diklasifikasikan menjadi empat, yaitu:
o UMKM sektor informal :Seperti pedagang kaki lima
o UMKM Mikro: UMKM dengan kemampuan sifat pengrajin namun kurang
memiliki jiwa kewirausahaan untuk mengembangkan usahanya.
o UMKM Kecil Dinamis: UMKM yang sudah mampu berwirausaha dengan
menjalin kerjasama (menerima pekerjaan sub kontrak) dan ekspor.
11
Ekbis, “Pengertian UMKM Menurut Undang-Undang, Kriteria, dan Ciri-Ciri UMKM”,
https://www.maxmanroe.com/vid/bisnis/pengertian-umkm.html. (Diakses 24 April 2020, Pukul 12.54)
11
o Fast Moving Enterprise: UMKM yang sudah berwirausaha dengan cakap dan
telah siap bertransformasi menjadi usaha besar.12
Dalam perspektif perkembangannya, UMKM dapat diklasifikasikan menjadi 4
(empat) kelompok yaitu :
1. Livelihood Activities, merupakan UMKM yang digunakan sebagai kesempatan
kerja untuk mencari nafkah, yang lebih umum dikenal sebagai sektor informal.
Contohnya adalah pedagang kaki lima.
2. Micro Enterprise, merupakan UMKM yang memiliki sifat pengrajin tetapi
belum memiliki sifat kewirausahaan.
3. Small Dynamic Enterprise, merupakan UMKM yang telah memiliki jiwa
kewirausahaan dan mampu menerima pekerjaan subkontrak dan ekspor.
4. Fast Moving Enterprise, merupakan UMKM yang telah memiliki jiwa
kewirausahaan dan akan melakukan transformasi menjadi Usaha Besar (UB).
E. Profil UKM di Jawa Timur yang Sukses
Kerajinan Kayu Pinus
Latar Belakang:
Kerajinan Kayu Pinus dirintis pada tahun 1992 oleh seorang yang bernama Retno
dan suaminya Heri Budiarto. Kala itu Retno mencoba membuat kerajinan kayu pinus
dengan memanfaatkan limbah pabrik, kayu pinus dipilih karena bahannya mudah di dapat,
seratnya halus, serta mudah dibentuk. Selanjutnya, usaha yang bermula coba – coba itu
berkembang pesat.13
Lokasi dan Fasilitas Produk:
12
Fahira Nabila, ” Klasifikasi UKM dan UMKM di Indonesia”,
https://smartlegal.id/smarticle/2019/02/13/klasifikasi-ukm-dan-umkm-di-indonesia/ (Diakses Pada 24 April 2020,
pukul 11.37)
13
Iwan Purwantono, 2015, Inilah Jejak UMKM Sukses dari Malang, Https://inilah.com/news/2236737/inilah-jejak-
umkm-sukses-dari-malang (11 september 2015)
12
Usaha ini berlokasi di Jalan Gondosuli No 4, Malang, Jawa Timur. Lokasi usaha
tersebut sangat strategis karena terletak di kota wisata Batu, Malang yang selalu ramai oleh
masyarakat yang ingin berlibur. Fasilitas usaha ini sudah menggunakan mesin yang
modern.
Macam Produk:
Produk yang dihasilkan berupa meja dan kursi untuk anak kecil, gantungan kunci,
rak mainan, tempat tissue, meja rias, souvenir pesta, dan aneka bentuk lainnya. Omset akan
naik pesat ketika musim pernikahan. Harga produk berkisar Rp 10 ribu sampai Rp 400 ribu.
Sumber Daya Manusia:
Pada awalnya retno hanya mumpunyai 7 orang pekerja, karena usahanya
berkembang pesat pekerja ditambah menjadi 20 pekerja. Dengan usaha ini yang beromset
berkisar Rp 20 juta sampai Rp 30 juta, retno bisa mendapat kehidupan yang layak serta
mensejahterakan karyawannya.
13
BAB III PENUTUP
A. Kesimpulan
Usaha Kecil Menegah atau biasa disebut dengan UKM merupakan usaha kecil yang
memiliki asset Rp. 50 Juta sampai paling tinggi Rp. 500 Juta dan itu tidak termasuk tanah
dan bangunan atau memiliki hasil penjualan tahunan lebih dari Rp. 300 juta sampai dengan
paling banyak Rp. 2,5 miliar. Usaha Kecil Menengah (UKM) berperan banyak dalam
perekonomian di Indoneasia salah satunya dalam memperluas penyediaan lapangan kerja,
serta memberikan kontribusi yang signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi dan
peningkatan pendapatan. Dengan adanya hal itu maka daya persaingan dan daya tahan
semakin bertambah. Pada era perdagangan bebas dan globalisasi saat ini dapat mendorong
terbukanya peluang bagi usaha-usaha kecil untuk berkembang secara sehat, Praktek
persaingan yang semakin transparan akan menyebabkan terbukanya peluang bagi usaha
kecil untuk memasuki berbagai bidang usaha yang ada.
14
DAFTAR PUSTAKA
Prasetyo, Andjar. 2016. UKM, Kelayakan Usaha dan Pengukuran Kinerja. Jakarta: Indocamp.
Laily, Nichlatul. Analisis Pengaruh Perkembangan Usaha Kecil Menengah (UKM) Terhadap
Pertumbuhan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB). Analisis Pengaruh Perkembangan
Usaha Kecil Menenengah (UKM) terhadap Pertumbuhan Produk Domestik Regional Bruto
(PDRB) Kabupaten Gresik. Program Studi Pendidikan Ekonomi, Jurusan Pendidikan
Ekonomi, Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Surabaya.
https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/jupe/article/view/16058/14581. Diakses
pada 19 Februari 2020 pada jam 21.17.
Hapsari, pradya paramita, dkk. 2014. Pengaruh pertumbuhan Usaha Kecil dan Menengah (UKM)
terhadap pertumbuhan ekonomi daerah (studi di pemerintah kota batu). Vol.17,
No.2. Diakses pada tanggal 19 Februari 2020.
Tresnati, Ratih dan Nina Maharani. 2014. Kajian Tentang Srategi Pemasaran Syariah Dalam
Penguatan Daya Saing UKM Menghadapi AEC 2015 di Indonesia. Proceedings
SNEB 2014. Program Study Manajemen, UNISBA. Diakses pada 19 Februari 2020
pada jam 15.05.
Widdyantoro, Andre. 2013. Pengaruh PDB, Investasi, dan Jumlah Unit Usaha Terhadap
Penyerapan Tenaga Kerja Usaha Kecil dan Menengah di Indonesia Periode 2000-
2011. Skripsi. Jakarta: UIN Syarif Hidayatullah.
Sadgotra, Wisnu Yoga dan Erik Hadi Saputra. 2013. Perancangan Online Marketplace Untuk Usaha
Kecil dan Menengah (UKM) di Kabupaten Purworejo. Jurnal Ilmiah DASI Vol. 14 No. 04.
Teknik Informatika STMIK AMIKOM Yogyakarta.
https://ojs.amikom.ac.id/index.php/dasi/article/view/208/193. Diakses pada tanggal 19
Februari 2020 pada jam 16.26.
Kristiyanti, Mariana. 2012. Peran Strategis Usaha Kecil Menengah (UKM) Dalam Pembangunan
Nasional. Majalah Ilmiah Informatika. Vol.3 No.1. Diakses pada tanggal 19
Februari 2020 pada jam 21.34.
15
Baswir, Revrison. 1998. Tantangan dan Peluang Pengembangan Usaha Kecil Dalam Era
Perdagangan Bebas. Jurnal Ekonomi dan Bisnis di Indonsia. Diakses pada tanggal
20 Februari 2020 pada jam 20.20.
Raselawati, Ade. 2011. Pengaruh Perkembangan Usaha Kecil Menengah Terhadap Pertumbuhan
Ekonomi Pada Sektor UKM di Indonesia. Jakarta. Diakses pada 19 Februari 2020
pada jam 21.30.
Purwanto, Iwan. 2015. Inilah Jejak UMKM Sukses Dari Malang.
Https://inilah.com/news/2236737/inilah-jejak-umkm-sukses-dari-malang. Malang.
Diakses pada 21 Februari 2020 pada jam 01.00.
Nabila, Fahira. 2019. Klasifikasi UKM dan UMKM di Indonesia.
https://smartlegal.id/smarticle/2019/02/13/klasifikasi-ukm-dan-umkm-di-
indonesia/ . Jakarta. Diakses Pada 24 April 2020 pada jam 11.43

More Related Content

What's hot

Pengutamaan ekspor 11
Pengutamaan ekspor 11Pengutamaan ekspor 11
Pengutamaan ekspor 11IrbahEka
 
043471212 cikmas ilham-tmk2-b.indonesia
043471212 cikmas ilham-tmk2-b.indonesia043471212 cikmas ilham-tmk2-b.indonesia
043471212 cikmas ilham-tmk2-b.indonesiaCikmas Nurdiansyah
 
Makalah pi (dampak perdagangan bebas)
Makalah pi (dampak perdagangan bebas)Makalah pi (dampak perdagangan bebas)
Makalah pi (dampak perdagangan bebas)gitasuryani
 
Strategi Indonesia dalam menghadapi AEC 2015
Strategi Indonesia dalam menghadapi AEC 2015Strategi Indonesia dalam menghadapi AEC 2015
Strategi Indonesia dalam menghadapi AEC 2015W.R. Putra
 
Pengembangan UMKM untuk Ketahanan Ekonomi Nasional
Pengembangan UMKM untuk Ketahanan Ekonomi NasionalPengembangan UMKM untuk Ketahanan Ekonomi Nasional
Pengembangan UMKM untuk Ketahanan Ekonomi NasionalRusman R. Manik
 
Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...
Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...
Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...Alief Setyanto
 
PENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAH
PENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAHPENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAH
PENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAHDorii Listypeach
 
Makalah perekonomian indo afta
Makalah perekonomian indo   aftaMakalah perekonomian indo   afta
Makalah perekonomian indo aftapuput_reni_astuti
 
Buku "KOPERASI dan USAHA MIKRO-KECIL DAN MENENGAH (UMKM)"...Pengarang: Kanaid...
Buku "KOPERASI dan USAHA MIKRO-KECIL DAN MENENGAH (UMKM)"...Pengarang: Kanaid...Buku "KOPERASI dan USAHA MIKRO-KECIL DAN MENENGAH (UMKM)"...Pengarang: Kanaid...
Buku "KOPERASI dan USAHA MIKRO-KECIL DAN MENENGAH (UMKM)"...Pengarang: Kanaid...Kanaidi ken
 
Analisis Pendidikan Pemilik, Pemahaman Akuntansi, Budaya Perusahaan, ,Modal U...
Analisis Pendidikan Pemilik, Pemahaman Akuntansi, Budaya Perusahaan, ,Modal U...Analisis Pendidikan Pemilik, Pemahaman Akuntansi, Budaya Perusahaan, ,Modal U...
Analisis Pendidikan Pemilik, Pemahaman Akuntansi, Budaya Perusahaan, ,Modal U...Putri Nurmala
 
10 adh nugraha 5_x_usaha kecil menengah
10 adh nugraha 5_x_usaha kecil menengah10 adh nugraha 5_x_usaha kecil menengah
10 adh nugraha 5_x_usaha kecil menengahadhi nugraha
 
Peranan umkm &amp; koperasi dalam perekonomian indonesia
Peranan umkm &amp; koperasi dalam perekonomian indonesiaPeranan umkm &amp; koperasi dalam perekonomian indonesia
Peranan umkm &amp; koperasi dalam perekonomian indonesiaWahono Diphayana
 
Usaha kecil menengah (ukm)
Usaha kecil menengah (ukm)Usaha kecil menengah (ukm)
Usaha kecil menengah (ukm)Ahmad Muhyi
 
Persiapan Indonesia Dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA)
Persiapan Indonesia Dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA)Persiapan Indonesia Dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA)
Persiapan Indonesia Dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA)Joko DeCo
 
Koperasi dan ukm
Koperasi dan ukmKoperasi dan ukm
Koperasi dan ukmmuhamadiqra
 
Peran Mahasiswa dalam Menghadapi AEC
Peran Mahasiswa dalam Menghadapi AECPeran Mahasiswa dalam Menghadapi AEC
Peran Mahasiswa dalam Menghadapi AECRasyeda Aufa
 

What's hot (20)

Pengutamaan ekspor 11
Pengutamaan ekspor 11Pengutamaan ekspor 11
Pengutamaan ekspor 11
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
043471212 cikmas ilham-tmk2-b.indonesia
043471212 cikmas ilham-tmk2-b.indonesia043471212 cikmas ilham-tmk2-b.indonesia
043471212 cikmas ilham-tmk2-b.indonesia
 
Makalah pi (dampak perdagangan bebas)
Makalah pi (dampak perdagangan bebas)Makalah pi (dampak perdagangan bebas)
Makalah pi (dampak perdagangan bebas)
 
Strategi Indonesia dalam menghadapi AEC 2015
Strategi Indonesia dalam menghadapi AEC 2015Strategi Indonesia dalam menghadapi AEC 2015
Strategi Indonesia dalam menghadapi AEC 2015
 
Pengembangan UMKM untuk Ketahanan Ekonomi Nasional
Pengembangan UMKM untuk Ketahanan Ekonomi NasionalPengembangan UMKM untuk Ketahanan Ekonomi Nasional
Pengembangan UMKM untuk Ketahanan Ekonomi Nasional
 
Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...
Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...
Mengkaji pola strategi pengembangan umkm dalam menghadapi perdagangan bebas k...
 
PENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAH
PENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAHPENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAH
PENGEMBANGAN KOPERASI & USAHA KECIL MENENGAH
 
Makalah perekonomian indo afta
Makalah perekonomian indo   aftaMakalah perekonomian indo   afta
Makalah perekonomian indo afta
 
Buku "KOPERASI dan USAHA MIKRO-KECIL DAN MENENGAH (UMKM)"...Pengarang: Kanaid...
Buku "KOPERASI dan USAHA MIKRO-KECIL DAN MENENGAH (UMKM)"...Pengarang: Kanaid...Buku "KOPERASI dan USAHA MIKRO-KECIL DAN MENENGAH (UMKM)"...Pengarang: Kanaid...
Buku "KOPERASI dan USAHA MIKRO-KECIL DAN MENENGAH (UMKM)"...Pengarang: Kanaid...
 
Analisis Pendidikan Pemilik, Pemahaman Akuntansi, Budaya Perusahaan, ,Modal U...
Analisis Pendidikan Pemilik, Pemahaman Akuntansi, Budaya Perusahaan, ,Modal U...Analisis Pendidikan Pemilik, Pemahaman Akuntansi, Budaya Perusahaan, ,Modal U...
Analisis Pendidikan Pemilik, Pemahaman Akuntansi, Budaya Perusahaan, ,Modal U...
 
10 adh nugraha 5_x_usaha kecil menengah
10 adh nugraha 5_x_usaha kecil menengah10 adh nugraha 5_x_usaha kecil menengah
10 adh nugraha 5_x_usaha kecil menengah
 
Peranan umkm &amp; koperasi dalam perekonomian indonesia
Peranan umkm &amp; koperasi dalam perekonomian indonesiaPeranan umkm &amp; koperasi dalam perekonomian indonesia
Peranan umkm &amp; koperasi dalam perekonomian indonesia
 
Usaha kecil dan menengah
Usaha kecil dan menengahUsaha kecil dan menengah
Usaha kecil dan menengah
 
10 usaha kecil menengah (ukm)
10 usaha kecil menengah (ukm)10 usaha kecil menengah (ukm)
10 usaha kecil menengah (ukm)
 
Usaha kecil menengah (ukm)
Usaha kecil menengah (ukm)Usaha kecil menengah (ukm)
Usaha kecil menengah (ukm)
 
Persiapan Indonesia Dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA)
Persiapan Indonesia Dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA)Persiapan Indonesia Dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA)
Persiapan Indonesia Dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA)
 
Mariam ukm
Mariam ukmMariam ukm
Mariam ukm
 
Koperasi dan ukm
Koperasi dan ukmKoperasi dan ukm
Koperasi dan ukm
 
Peran Mahasiswa dalam Menghadapi AEC
Peran Mahasiswa dalam Menghadapi AECPeran Mahasiswa dalam Menghadapi AEC
Peran Mahasiswa dalam Menghadapi AEC
 

Similar to Prospek UKM di Indonesia

Ppt perekonomian kel 7 fix
Ppt perekonomian kel 7 fixPpt perekonomian kel 7 fix
Ppt perekonomian kel 7 fixAnnisaDinda5
 
11 prospek ukm dalam perdagangan bebas.pptx
11 prospek ukm dalam perdagangan  bebas.pptx11 prospek ukm dalam perdagangan  bebas.pptx
11 prospek ukm dalam perdagangan bebas.pptxemi halimi
 
Makalah kel i entrepreneurship development
Makalah kel i entrepreneurship developmentMakalah kel i entrepreneurship development
Makalah kel i entrepreneurship developmentEndang Supriyatna
 
Makalah entrepreneurship development
Makalah entrepreneurship developmentMakalah entrepreneurship development
Makalah entrepreneurship developmentEndang Supriyatna
 
Presentation10 usaha kecil menengah (ukm)
Presentation10 usaha kecil menengah (ukm)Presentation10 usaha kecil menengah (ukm)
Presentation10 usaha kecil menengah (ukm)iswah yuni
 
Persiapan dan kreativitas mahasiswa dalam menghadapi era globalisasi
Persiapan dan kreativitas mahasiswa dalam menghadapi era globalisasiPersiapan dan kreativitas mahasiswa dalam menghadapi era globalisasi
Persiapan dan kreativitas mahasiswa dalam menghadapi era globalisasiRian
 
MAKALAH_UKM_UMKM%20Revisi.docx
MAKALAH_UKM_UMKM%20Revisi.docxMAKALAH_UKM_UMKM%20Revisi.docx
MAKALAH_UKM_UMKM%20Revisi.docxMoreNoob1
 
Makro ekonomi indonesia
Makro ekonomi indonesiaMakro ekonomi indonesia
Makro ekonomi indonesiabisow enow
 
Tingkat investasi di indonesia tahun 2012-2016
Tingkat investasi di indonesia tahun 2012-2016Tingkat investasi di indonesia tahun 2012-2016
Tingkat investasi di indonesia tahun 2012-2016Kartika Dwi Rachmawati
 
Judul judul kti tentang ekonomi
Judul judul kti tentang ekonomiJudul judul kti tentang ekonomi
Judul judul kti tentang ekonomiYasirecin Yasir
 
Usaha kecil menengah
Usaha kecil menengahUsaha kecil menengah
Usaha kecil menengahsuhemah emah
 
Prosiding Seminar dan Kolokium Nasional III SBM ITB
Prosiding Seminar dan Kolokium Nasional III SBM ITBProsiding Seminar dan Kolokium Nasional III SBM ITB
Prosiding Seminar dan Kolokium Nasional III SBM ITBAbida Muttaqiena
 
Peranan kewirausahaan dalam pembangunann
Peranan kewirausahaan dalam pembangunannPeranan kewirausahaan dalam pembangunann
Peranan kewirausahaan dalam pembangunannDarwin Kadarisman
 
278-Article Text-562-1-10-20220826.pdf
278-Article Text-562-1-10-20220826.pdf278-Article Text-562-1-10-20220826.pdf
278-Article Text-562-1-10-20220826.pdfMelyndaSriWulandari
 

Similar to Prospek UKM di Indonesia (20)

Ppt perekonomian kel 7 fix
Ppt perekonomian kel 7 fixPpt perekonomian kel 7 fix
Ppt perekonomian kel 7 fix
 
11 prospek ukm dalam perdagangan bebas.pptx
11 prospek ukm dalam perdagangan  bebas.pptx11 prospek ukm dalam perdagangan  bebas.pptx
11 prospek ukm dalam perdagangan bebas.pptx
 
Usaha kecil menengah (ukm)
Usaha kecil menengah (ukm)Usaha kecil menengah (ukm)
Usaha kecil menengah (ukm)
 
Makalah kel i entrepreneurship development
Makalah kel i entrepreneurship developmentMakalah kel i entrepreneurship development
Makalah kel i entrepreneurship development
 
Makalah entrepreneurship development
Makalah entrepreneurship developmentMakalah entrepreneurship development
Makalah entrepreneurship development
 
Presentation10 usaha kecil menengah (ukm)
Presentation10 usaha kecil menengah (ukm)Presentation10 usaha kecil menengah (ukm)
Presentation10 usaha kecil menengah (ukm)
 
Persiapan dan kreativitas mahasiswa dalam menghadapi era globalisasi
Persiapan dan kreativitas mahasiswa dalam menghadapi era globalisasiPersiapan dan kreativitas mahasiswa dalam menghadapi era globalisasi
Persiapan dan kreativitas mahasiswa dalam menghadapi era globalisasi
 
MAKALAH_UKM_UMKM%20Revisi.docx
MAKALAH_UKM_UMKM%20Revisi.docxMAKALAH_UKM_UMKM%20Revisi.docx
MAKALAH_UKM_UMKM%20Revisi.docx
 
Makro ekonomi indonesia
Makro ekonomi indonesiaMakro ekonomi indonesia
Makro ekonomi indonesia
 
Tingkat investasi di indonesia tahun 2012-2016
Tingkat investasi di indonesia tahun 2012-2016Tingkat investasi di indonesia tahun 2012-2016
Tingkat investasi di indonesia tahun 2012-2016
 
Proposal KEUI.pptx
Proposal KEUI.pptxProposal KEUI.pptx
Proposal KEUI.pptx
 
jurnal.docx
jurnal.docxjurnal.docx
jurnal.docx
 
Judul judul kti tentang ekonomi
Judul judul kti tentang ekonomiJudul judul kti tentang ekonomi
Judul judul kti tentang ekonomi
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Usaha kecil menengah
Usaha kecil menengahUsaha kecil menengah
Usaha kecil menengah
 
Prosiding Seminar dan Kolokium Nasional III SBM ITB
Prosiding Seminar dan Kolokium Nasional III SBM ITBProsiding Seminar dan Kolokium Nasional III SBM ITB
Prosiding Seminar dan Kolokium Nasional III SBM ITB
 
Makalah ukm
Makalah ukmMakalah ukm
Makalah ukm
 
Peranan kewirausahaan dalam pembangunann
Peranan kewirausahaan dalam pembangunannPeranan kewirausahaan dalam pembangunann
Peranan kewirausahaan dalam pembangunann
 
278-Article Text-562-1-10-20220826.pdf
278-Article Text-562-1-10-20220826.pdf278-Article Text-562-1-10-20220826.pdf
278-Article Text-562-1-10-20220826.pdf
 
PPT MKU KEL. 13
PPT MKU KEL. 13PPT MKU KEL. 13
PPT MKU KEL. 13
 

Recently uploaded

PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxZefanya9
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxumusilmi2019
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnyaIndhasari3
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuanganzulfikar425966
 
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelBab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelAdhiliaMegaC1
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IIkaAliciaSasanti
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalAthoillahEconomi
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...ChairaniManasye1
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bankzulfikar425966
 
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfKESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfNizeAckerman
 
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahKeseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptwxmnxfm57w
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptFrida Adnantara
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxHakamNiazi
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...OknaRyana1
 
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptBab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptatiakirana1
 

Recently uploaded (17)

PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
 
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelBab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
 
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfKESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
 
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahKeseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
 
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptBab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
 

Prospek UKM di Indonesia

  • 1. Makalah Ditujukan untuk Memenuhi Tugas Mata Perekonomian Di Indonesia “USAHA KECIL MENENGAH” Dosen Pengampu : Bakhrul Huda, M.E.I. Disusun Oleh : Rifqun Nisa’ (G04219066) Annisa Dinda Larasati (G74219087) PROGRAM STUDI EKONOMI ISLAM FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL SURABAYA 2020
  • 2. ii KATA PENGANTAR Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Puji syukur kami ucapkan ke hadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat, hidayah, serta inayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan penyusunan makalah ini dengan sebaik-baiknya dan selesai pada waktunya. Shalawat serta salam semoga tetap tercurahkah kepada Nabi Muhammad SAW. Sosok idola umat sepanjang zaman yang karena kehadirannya telah menimbulkan pencerahan pada alam semesta dan pemikiran ideologi seluruh penghuninya. Bersama agamanya yang senantiasa menerangkan mana yang Haq dan mana yang batil, membawa umat manusia ke jalan yang terang benderang. Tak lupa saya ucapkan terima kasih kepada semua pihak khususnya pengajar mata kuliah ”Studi Agama” atas bimbingan dan arahannya dalam penulisan makalah ini, sehingga makalah ini dapat terselesaikan dengan sebaik-baiknya. Dalam penulisan makalah ini saya merasa masih banyak kekurangan mengingat akan kemampuan yang saya miliki . Untuk itu, kritik dan saran dari semua pihak, saya harapkan demi penyempurnaan pembuatan makalah ini. Surabaya, 19 Februari 2020 Penulis
  • 3. iii DAFTAR ISI Makalah........................................................................................................................................................i “USAHA KECIL MENENGAH”...............................................................................................................i KATA PENGANTAR................................................................................................................................. ii DAFTAR ISI............................................................................................................................................... iii BAB I PENDAHULUAN............................................................................................................................4 A. Latar Belakang................................................................................................................................4 B. Rumusan Masalah ..........................................................................................................................4 C. Tujuan Masalah ..............................................................................................................................5 BAB II PEMBAHASAN.............................................................................................................................6 A. Pengertian Usaha Kecil Menengah (UKM).................................................................................6 B. Perkembangan Jumlah Unit dan Tenaga Kerja di UKM ...........................................................6 C. Prospek UKM Dalam Era Perdagangan Bebas dan Globalisasi................................................8 D. Jenis - Jenis UKM………………………………………………………………….………………………………………………….9 E. Profil UKM di Jawa Timur yang Sukses.....................................................................................11 BAB III PENUTUP...................................................................................................................................13 A. Kesimpulan....................................................................................................................................13 DAFTAR PUSTAKA................................................................................................................................14
  • 4. 4 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Usaha Kecil Menegah atau biasa disebut dengan UKM merupakan usaha kecil yang memiliki asset Rp. 50 Juta sampai paling tinggi Rp. 500 Juta dan itu tidak termasuk tanah dan bangunan atau memiliki hasil penjualan tahunan lebih dari Rp. 300 juta sampai dengan paling banyak Rp. 2,5 miliar. Pengertian ini tertuang dalam UU No. 9 Tahun 1995. Kementrian Negara Koperasi dan UKM menggunakan undang- undang tersebut sebagai dasar dalam mengelompokkan jenis- jenis usaha.1 . Pada pertumbuhan ekonomi UKM merupakan salah satu indicator dalam menentukan suatu keberhasilan suatu Negara yang ditinjau dari bertambahnya produksi barang industri serta bertambahnya produksi barang modal dan bertambahnya sektor jasa. Pada Era Globalisasi ini UKM memberikan peluang sekaligus tantangan kepada pengusaha Indonesia termasuk usaha kecil, karena pada Era ini persaingan produk sangat tinggi. Praktek persaingan yang semakin transparan akan menyebabkan terbukanya peluang bagi usaha kecil untuk memasuki berbagai bidang usaha yang ada. UKM memiliki prospek penting dalam perekonomian di Indonesia yaitu sebagai pemeran utama dalam kegiatan ekonomi, penyedia lapangan pekerjaan, pemain penting dalam pengembangan perekonomian lokal dan pemberdayaan masyarakat, pencipta pasar baru dan sumber inovasi dan kontribusinya terhadap neraca pembayaran. B. Rumusan Masalah 1. Apa yang di maksud dengan Usaha Kecil Menengah (UKM)? 2. Bagaimana perkembangan jumlah unit dan tenaga kerja di UKM? 3. Apa prospek UKM dalam era perdagangan bebas dan globalisasi? 4. Bagaimana profil UKM di Jawa Timur yang sukses? 5. Apa saja jenis- jenis dari UKM? 1 Andre Widdyantoro, Pengaruh PDB, Investasi, dan Jumlah Unit Usaha Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Usaha Kecil dan Menengah di Indonesia Periode 2000-2011, Skripsi, 2013, Jakarta, hlm.13.
  • 5. 5 C. Tujuan Masalah 1. Untuk mengetahui pengertian dari Usaha Kecil Menengah (UKM). 2. Untuk mengetahui perkembangan jumlah unit dan tenaga kerja di UKM seperti apa. 3. Untuk mengetahui bagaimana prospek UKM dalm era perdagangan bebas dan globalisasi. 4. Untuk engetahui profil UKM di JATIM yang sukses. 5. Untuk mengetahui macam- macam jenis UKM.
  • 6. 6 BAB II PEMBAHASAN A. Pengertian Usaha Kecil Menengah (UKM) Usaha Kecil Menegah atau biasa disebut dengan UKM merupakan usaha kecil yang memiliki asset Rp. 50 Juta sampai paling tinggi Rp. 500 Juta dan itu tidak termasuk tanah dan bangunan atau memiliki hasil penjualan tahunan lebih dari Rp. 300 juta sampai dengan paling banyak Rp. 2,5 miliar. Pengertian ini tertuang dalam UU No. 9 Tahun 1995. Kementrian Negara Koperasi dan UKM menggunakan undang- undang tersebut sebagai dasar dalam mengelompokkan jenis- jenis usaha2 . Usaha Kecil Menengah (UKM) juga merupakan salah satu bagian penting dari perekonomian di suatu daerah maupun suatu Negara, begitu juga di Indonesia. Usaha Kecil Menengah (UKM) juga berperan dalam memperluas penyediaan lapangan kerja, serta memberikan kontribusi yang signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi dan peningkatan pendapatan. Dengan adanya hal itu maka daya persaingan dan daya tahan semakin bertambah3 . Dan UKM juga berjalan di bidang usaha yang mayoritas merupakan kegiatan usaha kecil. Dan bidang usaha UKM itu meliputi: toko kelontong, salon kecantikan, restoran, kerajinan, dan lain-lain. 4 B. Perkembangan Jumlah Unit dan Tenaga Kerja di UKM Pertumbuhan ekonomi merupakan salah satu indikator dalam menentukan keberhasilan suatu negara yang di tinjau dari bertambahnya produksi barang industri, berkembangnya infrastruktur, bertambahnya sekolah, serta bertambahnya produksi barang modal dan bertambahnya sektor jasa. Untuk mendukung perekonomian Indonesia, sektor Usaha Kecil Menengah menjadi salah satu faktor pendukung. Karena dalam perekonomian di Indonesia 2 Andre Widdyantoro, Pengaruh PDB, Investasi, dan Jumlah Unit Usaha Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Usaha Kecil dan Menengah di Indonesia Periode 2000-2011, Skripsi, 2013, Jakarta, hlm.13. 3 Ratih Tresnati, Kajian Tentang Srategi Pemasaran Syariah Dalam Penguatan Daya Saing UKM Menghadapi AEC 2015 di Indonesia, Proceedings SNEB,Bandung, 2014, hlm.2. 4 Wisno Yoga Sadgotra dan Erik Hadi Saputra, Perancangan Online Marketplace Untuk Usaha Kecil dan Menengah (UKM) di Kabupaten Purworejo, vol. 14 No.4, Yogyakarta, 2013, hlm. 55.
  • 7. 7 sektor Usaha Kecil Menengah dalam pembangunan ekonominya selalu digambarkan sebagai sektor yang berperan paling penting.5 Ada beberapa peneliti yang mengemukakan pendapatnya tentang Usaha Kecil Menengah (UKM) yaitu sebagai berikut: a) Sulistyastuti, (2004) mengemukakan “bahwa pengembangan Usaha Kecil Menengah adalah cara yang dinilai besar peranannya dalam pengembangan industri manufaktur” sehingga dengan banyaknya jumlah unit Usaha Kecil Menengah akan memunculkan industri-industri kecil yang baru serta memunculkan pengusaha- pengusaha yang baru. b) Kuncoro, (2000) menyebutkan bahwa “usaha kecil dan usaha rumah tangga di indonesia telah memainkan peran penting dalam menyerap tenaga kerja, meningkatkan jumlah unit usaha dan mendukung pendapatan rumah tangga”. c) Kristiyanti, (2012) usaha Kecil menengah di indonesia sendiri mempunyai peran penting sebagai penopang perekonomian dan Penggerak utama perekonomian .6 Ada beberapa peneliti yang melakukan penelitian yang membahas tentang perkembangan jumlah unit dan tenaga kerja di UKM diantaranya sebagai berikut: a) Menurut penelitian yang berjudul “Analisis Pengaruh Perkembangan UKM terhadap Pertumbuhan PBRB Kabupaten Bantul 1994-2009” yang dilakukan oleh kinasih (2011) dapat disimpulkan bahwa variabel pertumbuhan jumlah usaha dan pertumbuhn tenaga kerja industri UKM memberikan pengaruh yang positif dan signifikan terhadap pertumbuhan PDRB. b) Menurut penelitian Raselawati (2011) yang berjudul “Pengaruh Perkembangan Usaha Kecil Menengah terhadap Pertumbuhan Ekonomi pada Sektor UKM di Indonesia” yang kesimpulannya adalah UKM berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi pada sektor UKM. c) Menurut penelitian yang berjudul “pengaruh pertumbuhan usaha kecil menengah (UKM) terhadap pertumbuhan Ekonomi daerah (studi di pemerintah kota batu)” 5 Hapsari Paramita pradya, dkk, Pengaruh pertumbuhan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) terhadap pertumbuhan ekonomi daerah (studi di pemerintah kota batu), Vol.17, No.2, Malang, 2014. 6 Mariana Kristiyanti, Peran Strategis Usaha Kecil Menengah (UKM) Dalam Pembangunan Nasional, Vol.3 No.1, 2012.
  • 8. 8 yang dilakukan oleh Hapsari dkk (2014) menyimpulkan bahwa Pemberdayaan UKM berpengaruh secara signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi daerah. C. Prospek UKM Dalam Era Perdagangan Bebas dan Globalisasi Pada era globalisasi ini membuka peluang sekaligus tantangan bagi pengusaha Indonesia termasuk usaha kecil, karena pada era ini daya saing produk sangat tinggi, Live Cycle Product relative pendek mengikut trend pasar, dan kemampuan inovasi produk relatif cepat. Usaha Kecil Menengah merupakan salah satu bagian penting dari perekonomian suatu Negara ataupun daerah, tidak terkecuali di Indonesia7 . Era perdagangan bebas sebenarnya tidak hanya merupakan tantangan bagi usaha-usaha kecil. Tapi juga merupakan tantangan yang cukup serius bagi usaha-usaha menengah dan besar. Bila dibandingkan dengan usaha-usaha menengah dan besar, tantangan yang akan dihadapi oleh usaha kecil dalam era perdagangan bebas sebenarnya tidaklah seserius yang akan dihadapi oleh usaha menengah dan besar. Bahkan, era perdagangan bebas dapat mendorong terbukanya peluang bagi usaha-usaha kecil untuk berkembang secara sehat.8 Praktek persaingan yang semakin transparan akan menyebabkan terbukanya peluang bagi usaha kecil untuk memasuki berbagai bidang usaha yang ada. UKM memiliki prospek penting dalam perekonomian di Indonesia yaitu sebagai pemeran utama dalam kegiatan ekonomi, penyedia lapangan pekerjaan, pemain penting dalam pengembangan perekonomian lokal dan pemberdayaan masyarakat, pencipta pasar baru dan sumber inovasi dan kontribusinya terhadap neraca pembayaran (Departemen Koperasi, 2008). Salah satu keunggulan UKM adalah, ia terkadang sangat lincah mencari peluang untuk berinovasi untuk menerapkan teknologi baru ketimbang perusahaan – perusahaan besar yang telah mapan. Tak mengherankan jika dalam era global saat ini banyak perusahaan besar yang bergantung pada pemasok – pemasok kecil menengah. Sesungguhnya ini peluang bagi kita untuk turut berkecimpung di era global sekaligus menggerakan sector ekonomi riil (Zuhal, 2010)9 . Dengan semakin berkembangnya jaman pada era globalisasi 7 Mariana Kristiyanti, 2012, Peran Strategis Usaha Kecil Menengah (UKM) Dalam Pembangunan Nasional, Majalah Ilmiah INFORMATiKA 8 Revrisond Baswir, 1998, TANTANGAN DAN PELUANG PENGEMBANGAN USAHA KECIL DALAM ERA PERDAGANGAN BEBAS, Jurnal Ekonomi dan Bisnis Indonesia 9 Ade Raselawati, 2011, Pengaruh Perkembangan Usaha Kecil Menengah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Pada Sektor UKM di Indonesia, Jakarta
  • 9. 9 ini UKM di Indonesia akan terus berkembang di bidang perdagangan bebas karena peluang yang di dapat semakin besar. D. Jenis – Jenis UKM UKM mempunyai banyak jenis sesuai dengan ketetapan negara atau organisasi tersebut salah satunya menurut World Bank, Para ahli, dan Pemerintah. World Bank mengklasifikasikan UMKM menjadi tiga jenis dengan menggunakan pendekatan berdasarkan jumlah karyawan, pendapatan dan aset yang dimilikinya yaitu seperti di bawah ini: a) Usaha Mikro o Jumlah karyawan < 10 orang o Pendapatan setahun < $100 ribu o Kepemilikan aset < $100 ribu. b) Usaha Kecil o Jumlah karyawan < 30 orang o Pendapatan setahun < US $3 juta o Kepemilikan aset < US $3 juta c) Usaha Menengah o Jumlah karyawan maksimal 300 orang o Pendapatan setahun US$15 juta o Kepemilikan aset mencapai US $15 juta10 Menurut kementrian jenis- jenis UKM adalah : 1. Usaha Kuliner 10 Fahira Nabila, ” Klasifikasi UKM dan UMKM di Indonesia”, https://smartlegal.id/smarticle/2019/02/13/klasifikasi-ukm-dan-umkm-di-indonesia/ (Diakses Pada 24 April 2020, pukul 11.37)
  • 10. 10 Berbekal inovasi dalam bidang makanan dan modal yang tidak terlalu besar, bisnis ini terbilang cukup menjanjikan mengingat setiap hari semua orang membutuhkan makanan. 2. Usaha Fashion Selain makanan, UMKM di bidang fashion ini juga sedang diminati. Setiap tahun mode tren fashion baru selalu hadir yang tentunya meningkatkan pendapatan pelaku bisnis fashion. 3. Usaha Agribisnis Usaha agribisnis di bidang pertanian harus bermodalkan tanah yang luas dan bisa memanfaatkan perkarangan rumah menjadi lahan agrobisnis yang menguntungkan.11 Menurut Badan Pusat Statistik Badan Pusat Statistik (BPS) mengklasifikasikan berdasarkan kuantitas tenaga kerja yang digunakan pada setiap unit usaha yaitu: o Usaha Kecil: tenaga kerja 5-19 orang. o Usaha Menengah: tenaga kerja 20-99 orang. Menurut Perspektif Perkembangan Usaha Dalam perspektif perkembangan usaha, UMKM diklasifikasikan menjadi empat, yaitu: o UMKM sektor informal :Seperti pedagang kaki lima o UMKM Mikro: UMKM dengan kemampuan sifat pengrajin namun kurang memiliki jiwa kewirausahaan untuk mengembangkan usahanya. o UMKM Kecil Dinamis: UMKM yang sudah mampu berwirausaha dengan menjalin kerjasama (menerima pekerjaan sub kontrak) dan ekspor. 11 Ekbis, “Pengertian UMKM Menurut Undang-Undang, Kriteria, dan Ciri-Ciri UMKM”, https://www.maxmanroe.com/vid/bisnis/pengertian-umkm.html. (Diakses 24 April 2020, Pukul 12.54)
  • 11. 11 o Fast Moving Enterprise: UMKM yang sudah berwirausaha dengan cakap dan telah siap bertransformasi menjadi usaha besar.12 Dalam perspektif perkembangannya, UMKM dapat diklasifikasikan menjadi 4 (empat) kelompok yaitu : 1. Livelihood Activities, merupakan UMKM yang digunakan sebagai kesempatan kerja untuk mencari nafkah, yang lebih umum dikenal sebagai sektor informal. Contohnya adalah pedagang kaki lima. 2. Micro Enterprise, merupakan UMKM yang memiliki sifat pengrajin tetapi belum memiliki sifat kewirausahaan. 3. Small Dynamic Enterprise, merupakan UMKM yang telah memiliki jiwa kewirausahaan dan mampu menerima pekerjaan subkontrak dan ekspor. 4. Fast Moving Enterprise, merupakan UMKM yang telah memiliki jiwa kewirausahaan dan akan melakukan transformasi menjadi Usaha Besar (UB). E. Profil UKM di Jawa Timur yang Sukses Kerajinan Kayu Pinus Latar Belakang: Kerajinan Kayu Pinus dirintis pada tahun 1992 oleh seorang yang bernama Retno dan suaminya Heri Budiarto. Kala itu Retno mencoba membuat kerajinan kayu pinus dengan memanfaatkan limbah pabrik, kayu pinus dipilih karena bahannya mudah di dapat, seratnya halus, serta mudah dibentuk. Selanjutnya, usaha yang bermula coba – coba itu berkembang pesat.13 Lokasi dan Fasilitas Produk: 12 Fahira Nabila, ” Klasifikasi UKM dan UMKM di Indonesia”, https://smartlegal.id/smarticle/2019/02/13/klasifikasi-ukm-dan-umkm-di-indonesia/ (Diakses Pada 24 April 2020, pukul 11.37) 13 Iwan Purwantono, 2015, Inilah Jejak UMKM Sukses dari Malang, Https://inilah.com/news/2236737/inilah-jejak- umkm-sukses-dari-malang (11 september 2015)
  • 12. 12 Usaha ini berlokasi di Jalan Gondosuli No 4, Malang, Jawa Timur. Lokasi usaha tersebut sangat strategis karena terletak di kota wisata Batu, Malang yang selalu ramai oleh masyarakat yang ingin berlibur. Fasilitas usaha ini sudah menggunakan mesin yang modern. Macam Produk: Produk yang dihasilkan berupa meja dan kursi untuk anak kecil, gantungan kunci, rak mainan, tempat tissue, meja rias, souvenir pesta, dan aneka bentuk lainnya. Omset akan naik pesat ketika musim pernikahan. Harga produk berkisar Rp 10 ribu sampai Rp 400 ribu. Sumber Daya Manusia: Pada awalnya retno hanya mumpunyai 7 orang pekerja, karena usahanya berkembang pesat pekerja ditambah menjadi 20 pekerja. Dengan usaha ini yang beromset berkisar Rp 20 juta sampai Rp 30 juta, retno bisa mendapat kehidupan yang layak serta mensejahterakan karyawannya.
  • 13. 13 BAB III PENUTUP A. Kesimpulan Usaha Kecil Menegah atau biasa disebut dengan UKM merupakan usaha kecil yang memiliki asset Rp. 50 Juta sampai paling tinggi Rp. 500 Juta dan itu tidak termasuk tanah dan bangunan atau memiliki hasil penjualan tahunan lebih dari Rp. 300 juta sampai dengan paling banyak Rp. 2,5 miliar. Usaha Kecil Menengah (UKM) berperan banyak dalam perekonomian di Indoneasia salah satunya dalam memperluas penyediaan lapangan kerja, serta memberikan kontribusi yang signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi dan peningkatan pendapatan. Dengan adanya hal itu maka daya persaingan dan daya tahan semakin bertambah. Pada era perdagangan bebas dan globalisasi saat ini dapat mendorong terbukanya peluang bagi usaha-usaha kecil untuk berkembang secara sehat, Praktek persaingan yang semakin transparan akan menyebabkan terbukanya peluang bagi usaha kecil untuk memasuki berbagai bidang usaha yang ada.
  • 14. 14 DAFTAR PUSTAKA Prasetyo, Andjar. 2016. UKM, Kelayakan Usaha dan Pengukuran Kinerja. Jakarta: Indocamp. Laily, Nichlatul. Analisis Pengaruh Perkembangan Usaha Kecil Menengah (UKM) Terhadap Pertumbuhan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB). Analisis Pengaruh Perkembangan Usaha Kecil Menenengah (UKM) terhadap Pertumbuhan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Kabupaten Gresik. Program Studi Pendidikan Ekonomi, Jurusan Pendidikan Ekonomi, Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Surabaya. https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/jupe/article/view/16058/14581. Diakses pada 19 Februari 2020 pada jam 21.17. Hapsari, pradya paramita, dkk. 2014. Pengaruh pertumbuhan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) terhadap pertumbuhan ekonomi daerah (studi di pemerintah kota batu). Vol.17, No.2. Diakses pada tanggal 19 Februari 2020. Tresnati, Ratih dan Nina Maharani. 2014. Kajian Tentang Srategi Pemasaran Syariah Dalam Penguatan Daya Saing UKM Menghadapi AEC 2015 di Indonesia. Proceedings SNEB 2014. Program Study Manajemen, UNISBA. Diakses pada 19 Februari 2020 pada jam 15.05. Widdyantoro, Andre. 2013. Pengaruh PDB, Investasi, dan Jumlah Unit Usaha Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Usaha Kecil dan Menengah di Indonesia Periode 2000- 2011. Skripsi. Jakarta: UIN Syarif Hidayatullah. Sadgotra, Wisnu Yoga dan Erik Hadi Saputra. 2013. Perancangan Online Marketplace Untuk Usaha Kecil dan Menengah (UKM) di Kabupaten Purworejo. Jurnal Ilmiah DASI Vol. 14 No. 04. Teknik Informatika STMIK AMIKOM Yogyakarta. https://ojs.amikom.ac.id/index.php/dasi/article/view/208/193. Diakses pada tanggal 19 Februari 2020 pada jam 16.26. Kristiyanti, Mariana. 2012. Peran Strategis Usaha Kecil Menengah (UKM) Dalam Pembangunan Nasional. Majalah Ilmiah Informatika. Vol.3 No.1. Diakses pada tanggal 19 Februari 2020 pada jam 21.34.
  • 15. 15 Baswir, Revrison. 1998. Tantangan dan Peluang Pengembangan Usaha Kecil Dalam Era Perdagangan Bebas. Jurnal Ekonomi dan Bisnis di Indonsia. Diakses pada tanggal 20 Februari 2020 pada jam 20.20. Raselawati, Ade. 2011. Pengaruh Perkembangan Usaha Kecil Menengah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Pada Sektor UKM di Indonesia. Jakarta. Diakses pada 19 Februari 2020 pada jam 21.30. Purwanto, Iwan. 2015. Inilah Jejak UMKM Sukses Dari Malang. Https://inilah.com/news/2236737/inilah-jejak-umkm-sukses-dari-malang. Malang. Diakses pada 21 Februari 2020 pada jam 01.00. Nabila, Fahira. 2019. Klasifikasi UKM dan UMKM di Indonesia. https://smartlegal.id/smarticle/2019/02/13/klasifikasi-ukm-dan-umkm-di- indonesia/ . Jakarta. Diakses Pada 24 April 2020 pada jam 11.43