SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Download to read offline
Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah Kewirausahaan I
Dosen Pengampu : Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA
Oleh :
Xena Levina – 43217110142
Pengertian Manajemen Pemasaran, Unsur dan Fungsinya
Pengertian manajamen pemasaran adalah proses menganalisa, merencanakan,
melaksanakan serta pengawasan terhadap program yang mana ujuannya untuk
menimbulkan pertukaran dangan pasar yang akan dituju dengan maksaud untuk
mencapai tujuan perusahaan.
Dalam kesempatan kali ini akan menjelaskan secar singkta
mangenai manajemen pemasaran. Untuk lebih jelasnya lagi mari kita simak penjelasan
berikut ini.
Menurut Dharmmesta & Handoko, 1982 mendefinisikan manajemen pemasaran
adalah kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan untuk mempertahankan kelangsungan
usahanya. Dalam proses manajemen, pemasaran dimulai sejak sebelum memporduksi
serta tidak berakhir saat penjualan.
Pendapat dari Kotler, 1980, manajemen pemasaran merupakan menganalisa,
merencanakan, melaksanakan serta pengawasan terhadap program yang mana
tujuannya untuk menimbulkan pertukaran dengan pasar yang akan dituju dengan maksud
untuk mencapai tujuan perusahaan.
Bila ada perusahaan yang menyadari bahwa pemasaran merupakan faktor yang
amat penting bagi kesuksesannya, akan menemukan cara serta falsafah yang baru untuk
terlibat didalamnya. Dalam hal ini pemasaran dapat memberikan dampak kepuasan
konsumen terhadap keinginannya.
Manurut Stanton (1978) Konsep pemasaran merupakan sebuah
flasafah bisnis yang menyatakan bahwa pemuasan kebutuhan konsumen merupakan
syarat ekonomi serta sosial ubtuk kelangsungan hidup dari perusahaan.
Dalam konsep pemasaran in mempunyai tiga unsur besar yang terkandung didalamnya,
yaitu :
1. Orientasi pada pelanggan
2. Penyusunan dalam kegiatan pemasaran yang dilakukan secara integral
3. Kepuasan terhadap pelanggan
Sedangkan untuk fungsi pemasaran sendiri adalah aktivitas yang dilakukan pada
setipa bisnis yang terlibat kedalam menggerakkan produk dari produsen sampai pada
konsumen. (William J.Shultz)
Seperti yang diutarakan oleh Sofjan Assauri (1987:19) fungsi pemasaran diklasifikasikan
menjadi tiga yaitu:
1. Fungsi penjualan serta pembelian
2. Fungsi suply fisik, yaitu menyangkut distribusi serta penyimpanan
3. Fungsi penunjang, yaitu pengamanan, standarisasi serta grading, penanggungan
terhadap resiko yang ada, informasi pasar, serta keuangan.
Dalam artikel ini akan lebih menyoroti fungsi pemasaran seperti berikut ini:
1. Fungsi pembelian, dalam fungsi pembelian ini merupakan fungsi agar dapat mengikuti
kegiatan untuk mencari dan juga mengumpulkan produk yang dibutuhkan sebagai
persedian untuk pemenuhan kebutuhan konsumen.
Pada dasarnya merupakan sebuah akativitas muntuk mencari penjual serta merupaakn
sebuah titik bali dari aktivitas penjualan.
2. Fungsi penjualan, dalam hal ini fungsu penjualan didefinisikan sebagai aktivitas yang
dijalankan agar dapat mencari colon konsumen produk yang telah ditawarkan oleh
perusahaan dengn tujuan mendapatkan laba.
3. Fungsi tranportasi, merupakan kegiatan untuk pemindhan produk dari wilayah satu ke
wilayah yang lainnya.
4. Fungsi penyimpanan, yaitu fungsi / kegiatan untuk penyimpana produk yang telah dibeli
hal ini dilakukan sebagi persediaan agar dpat menghindari adanya kerusakan ataupun
resiko lainnya.
5. Fungsi informasi pasar, fungsi ini sifatnya sangat luas serta fungsi yang palin penting.
Hal ini disebebkan fungsi ini emeberikan informasi tentang situasi serta kondisi
perdanagan ang masih sangat umum yang mana masih ada hubungn dengan produk
tertentu, serta harga jual yang diinginkan konsumen dan juga semua kondisi pasar.
Sedangkan meurut Sofjan Assauri (1987:303) informasi merupakan keterangan
yang sifatnya fakta, data maupun hasil dari analisis, pertimbanagn maupun sebuah
pandangan dari pemberi informasi. Hal tersebut berkaitan dengan kondisi secara
langsung terhadap kebutuhan untuk pengabilan suatu keputusan ataupun kebijakan
dari manajemen.
Semua yang telah dituliskan diatas harus dapat dikuasai oleh kita serta dapat
diterapkan oleh pihak manajemen pemasaran itu sendiri, walaupun teorinya sudah benar
tapi masih ada kendala yang tidak terduga sebelumnya.
Dengan memahami secara lengkap fungsi manajemen nantinya dapat menjadi
bahan dasar buat kita menentukan strategi pemasaran yang akan diterapkan serta untuk
mengoptimumkan semua peluang yang ada.
Implementasi pemasaran
Proses yang mengubah strategi dan rencana pemasaran menjadi tindakan
pemasaran untuk mencapai sasaran. Implementasi mencakup aktivitas sehari-hari, dari
bulan ke bulan yang secara efektif melalsanakan rencana pemasaran. Kegiatan ini
dibutuhkan program tindakan yang menarik semua orang atau semua aktivitas serta
struktur organisasi formal yang dapat memainkan peranan penting dalam
mengimplementasikan strategi pemasaran.
Implementasi yang sukses tergantung dari beberapa kegiatan kunci yaitu:
Pengorganisasian kegiatan pemasaran, yaitu Proses menciptakan hubungan antara
fungís personalia dan factor fisik (sarana ), agar kegiatan pemasaran yang harus
dilaksanakan bisa mancapai tujuan yang benar, meliputi pembagian kerja, wewenang,
tanggung jawab dan pelaporan kerja.
Tujuan : setiap orang di dalam organisasi bertanggung jawab dalam
melaksanakan kegiatan pemasaran yang telah dibebankan kepadanya sehingga tidak
overlapping pekerjaan.
Bentuk umum dalam departemen pemasaran yang modern, antara lain :
organisasi fungsional dimana berbagai aktvitas pemasaran yang berbeda dikepalai oleh
spesialis fungsional : manajemen penjualan, periklanan, riset pemasaran, pelayanan
terhadap pelanggan, manajemen produk baru. Organisasi geografik, dimana karyawan
bagian penjualan dan pemasaran diberi tugas di negara, wilayah, atau distrik tertentu,
Organisasi manajemen produk, karyawan ini mengembangkan pemasaran dan strategi
lengkap untuk produk atau merk tertentu, bila perusahaan ini mempunyai banyak produk
atau merk yang amat berbeda.
Bila firm yang menjual satu lini produk kepada banyak tipe pasar berbeda yang
mempunyai organisasi manajemen pasar. Manajer ini bertanggung jawab untuk
mengembangkan rencana jangka panjang dan tahunan untuk keunggulan utama dari
sistem ini adalah bahwa perusahaan diorganisasikan disekitar kebutuhan spesifik
segmen pelanggan.
Pengarahan kegiatan pemasaran, yaitu Usaha yang berhubungan dengan segala
sesuatu kegiatan pemasaran agar semuanya itu dapat dilakukan dengan baik, meliputi
Pemberian perintah secara baik, harus ada follow up-nya, secara senderhana, perlu
penjelasan sehingga ada pengertian dan sifatnya harus konsultatif.
· Motivasi
· Kepemimpinan
Dengan pengarahan segala kegiatan yang menyimpang akan terdeteksi dan
pimpinan dapat memberikan motivasi untuk menghasilkan sesuatu yang sesuai dengan
harapan serta agar terjadi harmonisasi antar anggota organisasi / firm.
Pengkoordinasian kegiatan pemasaran, yaitu Usaha meng-sinkronkan dan
menyatukan segala kegiatan pemasaran dalam organisasi agar tercapai tujuan yang
efektif dan efesien. Cara- cara menjalankan koordinasi yang efektif, dengan berbagai
cara, yaitu :
1. Diadakan prosedur yang terang dan jelas dan ditentukan tanggal penyelesaian (
deadline )
2. Koordinasi dilakukan secara formal melalui pimpinan staff pembantu, penitia maupun
pejabat penghubung tetap dilakukan kontak tidak formal.
Pengendalian / Evaluasi kegiatan pemasaran, yaitu Usaha memberikan petunjuk
pada para pelaksana agar mereka selalu bertindak sesuai dengan rencana, meliputi :
· Penentuan Standard
· Supervisi kegiatan atau pemeriksaan
· Perbandingan hasil dengan Standard
· Kegiatan mengkoreksi Standard
· Menetapkan Mengukur Mengevaluasi Mengambil
· sasaran kinerja kinerja tindakan perbaikan
Kegiatan pengendalian / evaluasi diatas dapat dikelompokkan dua macam :
1. Pengendalian operacional termasuk memeriksa kinerja yang sedang berlangsung
terhadap rencana tahunan dan mengambil tindakan perbaikan kalau perlu.
Tujuannya adalah memastikan bahwa perusahaan mencapai penjualan, laba, dan
sasaran lain yang ditetapkan dalam rencana tahunannya. Kegiatan ini juga mencakup
penentuan produk, wilayah, pasar dan saluran yang berbeda yang dapat mendatangkan
laba.
2. Pengendalian strategik meliputi pengamatan apakah strategi dasar perusahaan sesuai
dengan peluang yang terbuka. Strategi dan program pemasaran dapat ketinggalan
zaman dalam waktu singkat dan setiap perusahaan harus secara periodik menilai ulang
pendekatan terhadap pasar secara keseluruhan
Sumber :
Admin, 2018, http://rocketmanajemen.com/manajemen-pemasaran-2/, (16 Januari 2018)
Anonim 1, 2012, http://info-peternakan.blogspot.com/2012/10/arti-dan-fungsi-
manajemen-pemasaran.html, ( 8 Oktober 2018, jam 7.26 )

More Related Content

What's hot

12. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas ...
12. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas ...12. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas ...
12. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas ...Azahfadilah
 
12. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, unive...
12. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, unive...12. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, unive...
12. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, unive...SetyaDarmawan
 
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas mercu ...
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas mercu ...Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas mercu ...
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas mercu ...roriepermony
 
Manajemen pemasaran
Manajemen pemasaranManajemen pemasaran
Manajemen pemasaranISID
 
Sim, listiyono, prof. dr. ir. hapzi, cma, mm, sistem informasi manajemen dan ...
Sim, listiyono, prof. dr. ir. hapzi, cma, mm, sistem informasi manajemen dan ...Sim, listiyono, prof. dr. ir. hapzi, cma, mm, sistem informasi manajemen dan ...
Sim, listiyono, prof. dr. ir. hapzi, cma, mm, sistem informasi manajemen dan ...Listi yono
 
12, wira usaha, muhammad hamdani, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas...
12, wira usaha, muhammad hamdani, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas...12, wira usaha, muhammad hamdani, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas...
12, wira usaha, muhammad hamdani, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas...Muhammad Hamdani
 
11. kewirausahaan, marini khalishah khansa, hapzi ali, manajemen pemasaran, u...
11. kewirausahaan, marini khalishah khansa, hapzi ali, manajemen pemasaran, u...11. kewirausahaan, marini khalishah khansa, hapzi ali, manajemen pemasaran, u...
11. kewirausahaan, marini khalishah khansa, hapzi ali, manajemen pemasaran, u...Marini Khalishah Khansa
 
Ai pertemuan brinks ch 28
Ai pertemuan brinks ch 28Ai pertemuan brinks ch 28
Ai pertemuan brinks ch 28raraestu
 
BMP EKMA4475 Pemasaran Strategik
BMP EKMA4475 Pemasaran StrategikBMP EKMA4475 Pemasaran Strategik
BMP EKMA4475 Pemasaran StrategikMang Engkus
 
12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...
12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...
12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...Tri Sutopo
 
Makalah vbm (stevanus catur setiaji - 43115310002)
Makalah vbm   (stevanus catur setiaji - 43115310002)Makalah vbm   (stevanus catur setiaji - 43115310002)
Makalah vbm (stevanus catur setiaji - 43115310002)Stevanus Catur Setiaji
 
Pemasaran barang dan jasa
Pemasaran barang dan jasaPemasaran barang dan jasa
Pemasaran barang dan jasaramafajar6969
 
Strategi pemasaran manajemen pemasaran
Strategi pemasaran   manajemen pemasaranStrategi pemasaran   manajemen pemasaran
Strategi pemasaran manajemen pemasaranMuharni Juita
 
Tugas Akhir Semester II (Teknologi Informasi)
Tugas Akhir Semester II (Teknologi Informasi)Tugas Akhir Semester II (Teknologi Informasi)
Tugas Akhir Semester II (Teknologi Informasi)irma_rahma
 

What's hot (20)

12. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas ...
12. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas ...12. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas ...
12. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas ...
 
Pemeriksaan manajemen
Pemeriksaan manajemenPemeriksaan manajemen
Pemeriksaan manajemen
 
12. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, unive...
12. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, unive...12. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, unive...
12. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, unive...
 
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas mercu ...
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas mercu ...Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas mercu ...
Usaha, rorie permony suci, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas mercu ...
 
Manajemen pemasaran
Manajemen pemasaranManajemen pemasaran
Manajemen pemasaran
 
Manajemen pemasaran
Manajemen pemasaranManajemen pemasaran
Manajemen pemasaran
 
Sim, listiyono, prof. dr. ir. hapzi, cma, mm, sistem informasi manajemen dan ...
Sim, listiyono, prof. dr. ir. hapzi, cma, mm, sistem informasi manajemen dan ...Sim, listiyono, prof. dr. ir. hapzi, cma, mm, sistem informasi manajemen dan ...
Sim, listiyono, prof. dr. ir. hapzi, cma, mm, sistem informasi manajemen dan ...
 
Audit pemasaran mdp
Audit pemasaran   mdpAudit pemasaran   mdp
Audit pemasaran mdp
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
12, wira usaha, muhammad hamdani, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas...
12, wira usaha, muhammad hamdani, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas...12, wira usaha, muhammad hamdani, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas...
12, wira usaha, muhammad hamdani, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas...
 
11. kewirausahaan, marini khalishah khansa, hapzi ali, manajemen pemasaran, u...
11. kewirausahaan, marini khalishah khansa, hapzi ali, manajemen pemasaran, u...11. kewirausahaan, marini khalishah khansa, hapzi ali, manajemen pemasaran, u...
11. kewirausahaan, marini khalishah khansa, hapzi ali, manajemen pemasaran, u...
 
Ai pertemuan brinks ch 28
Ai pertemuan brinks ch 28Ai pertemuan brinks ch 28
Ai pertemuan brinks ch 28
 
BMP EKMA4475 Pemasaran Strategik
BMP EKMA4475 Pemasaran StrategikBMP EKMA4475 Pemasaran Strategik
BMP EKMA4475 Pemasaran Strategik
 
12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...
12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...
12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...
 
Audit Pemasaran
Audit PemasaranAudit Pemasaran
Audit Pemasaran
 
Makalah vbm (stevanus catur setiaji - 43115310002)
Makalah vbm   (stevanus catur setiaji - 43115310002)Makalah vbm   (stevanus catur setiaji - 43115310002)
Makalah vbm (stevanus catur setiaji - 43115310002)
 
Pemasaran barang dan jasa
Pemasaran barang dan jasaPemasaran barang dan jasa
Pemasaran barang dan jasa
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Strategi pemasaran manajemen pemasaran
Strategi pemasaran   manajemen pemasaranStrategi pemasaran   manajemen pemasaran
Strategi pemasaran manajemen pemasaran
 
Tugas Akhir Semester II (Teknologi Informasi)
Tugas Akhir Semester II (Teknologi Informasi)Tugas Akhir Semester II (Teknologi Informasi)
Tugas Akhir Semester II (Teknologi Informasi)
 

Similar to 11. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas mercu buana, 2018

12. Usaha, Evi Yuliana Sari, Hapzi Ali, Manajemen Pemasaran, Universitas Merc...
12. Usaha, Evi Yuliana Sari, Hapzi Ali, Manajemen Pemasaran, Universitas Merc...12. Usaha, Evi Yuliana Sari, Hapzi Ali, Manajemen Pemasaran, Universitas Merc...
12. Usaha, Evi Yuliana Sari, Hapzi Ali, Manajemen Pemasaran, Universitas Merc...ArifPrasetyo19
 
makalah permasaran strategik
makalah permasaran strategikmakalah permasaran strategik
makalah permasaran strategikTri Agustuti
 
ETIKA PEMASARAN DALAM ISLAM MAKALAH KELOMPOK 10.pptx
ETIKA PEMASARAN DALAM ISLAM MAKALAH KELOMPOK 10.pptxETIKA PEMASARAN DALAM ISLAM MAKALAH KELOMPOK 10.pptx
ETIKA PEMASARAN DALAM ISLAM MAKALAH KELOMPOK 10.pptxYusufMuhammad65
 
Marketing and sales director
Marketing and sales directorMarketing and sales director
Marketing and sales directorashri nur arsy
 
Dasar dasar-pemasaran
Dasar dasar-pemasaranDasar dasar-pemasaran
Dasar dasar-pemasaranWahyu Impian
 
BMP EKMA4569 Perencanaan Pemasaran
BMP EKMA4569 Perencanaan PemasaranBMP EKMA4569 Perencanaan Pemasaran
BMP EKMA4569 Perencanaan PemasaranMang Engkus
 
Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan (pertemuan 12)
Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan  (pertemuan 12)Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan  (pertemuan 12)
Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan (pertemuan 12)syafii_ahmad
 
Kelinci
KelinciKelinci
Kelincifita23
 
Minggu ke 12 manajemen pemasaran
Minggu ke 12   manajemen pemasaranMinggu ke 12   manajemen pemasaran
Minggu ke 12 manajemen pemasaranDhea Natalia
 
dasar-dasar-pemasaran untuk ekonomi.ppt
dasar-dasar-pemasaran untuk ekonomi.pptdasar-dasar-pemasaran untuk ekonomi.ppt
dasar-dasar-pemasaran untuk ekonomi.pptSyafiraDhiaAshilah
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxYogiAJ
 
Manajemen pemasaran
Manajemen pemasaranManajemen pemasaran
Manajemen pemasaranBang Izzi
 

Similar to 11. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas mercu buana, 2018 (19)

12. Usaha, Evi Yuliana Sari, Hapzi Ali, Manajemen Pemasaran, Universitas Merc...
12. Usaha, Evi Yuliana Sari, Hapzi Ali, Manajemen Pemasaran, Universitas Merc...12. Usaha, Evi Yuliana Sari, Hapzi Ali, Manajemen Pemasaran, Universitas Merc...
12. Usaha, Evi Yuliana Sari, Hapzi Ali, Manajemen Pemasaran, Universitas Merc...
 
makalah permasaran strategik
makalah permasaran strategikmakalah permasaran strategik
makalah permasaran strategik
 
ETIKA PEMASARAN DALAM ISLAM MAKALAH KELOMPOK 10.pptx
ETIKA PEMASARAN DALAM ISLAM MAKALAH KELOMPOK 10.pptxETIKA PEMASARAN DALAM ISLAM MAKALAH KELOMPOK 10.pptx
ETIKA PEMASARAN DALAM ISLAM MAKALAH KELOMPOK 10.pptx
 
Modul kewirausahaan
Modul kewirausahaanModul kewirausahaan
Modul kewirausahaan
 
Modul kewirausahaan
Modul kewirausahaanModul kewirausahaan
Modul kewirausahaan
 
Marketing and sales director
Marketing and sales directorMarketing and sales director
Marketing and sales director
 
Modul kewirausahaan
Modul kewirausahaanModul kewirausahaan
Modul kewirausahaan
 
Modul kewirausahaan
Modul kewirausahaanModul kewirausahaan
Modul kewirausahaan
 
Dasar dasar-pemasaran
Dasar dasar-pemasaranDasar dasar-pemasaran
Dasar dasar-pemasaran
 
BMP EKMA4569 Perencanaan Pemasaran
BMP EKMA4569 Perencanaan PemasaranBMP EKMA4569 Perencanaan Pemasaran
BMP EKMA4569 Perencanaan Pemasaran
 
Marketing mix
Marketing mixMarketing mix
Marketing mix
 
Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan (pertemuan 12)
Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan  (pertemuan 12)Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan  (pertemuan 12)
Implementasi manajemen pemasaran pada perusahaan (pertemuan 12)
 
Bab i 2
Bab i 2Bab i 2
Bab i 2
 
Kelinci
KelinciKelinci
Kelinci
 
Minggu ke 12 manajemen pemasaran
Minggu ke 12   manajemen pemasaranMinggu ke 12   manajemen pemasaran
Minggu ke 12 manajemen pemasaran
 
dasar-dasar-pemasaran untuk ekonomi.ppt
dasar-dasar-pemasaran untuk ekonomi.pptdasar-dasar-pemasaran untuk ekonomi.ppt
dasar-dasar-pemasaran untuk ekonomi.ppt
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
 
Marketing strategy2
Marketing strategy2Marketing strategy2
Marketing strategy2
 
Manajemen pemasaran
Manajemen pemasaranManajemen pemasaran
Manajemen pemasaran
 

More from xena levina

13. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen keuangan, universitas me...
13. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen keuangan, universitas me...13. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen keuangan, universitas me...
13. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen keuangan, universitas me...xena levina
 
10. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produk...
10. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produk...10. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produk...
10. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produk...xena levina
 
9. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas m...
9. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas m...9. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas m...
9. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas m...xena levina
 
7. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu buan...
7. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu buan...7. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu buan...
7. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu buan...xena levina
 
6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...
6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...
6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...xena levina
 
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...xena levina
 

More from xena levina (6)

13. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen keuangan, universitas me...
13. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen keuangan, universitas me...13. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen keuangan, universitas me...
13. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen keuangan, universitas me...
 
10. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produk...
10. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produk...10. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produk...
10. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produk...
 
9. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas m...
9. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas m...9. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas m...
9. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen fungsional, universitas m...
 
7. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu buan...
7. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu buan...7. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu buan...
7. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu buan...
 
6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...
6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...
6. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, komunikasi dan mengetahui model kep...
 
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 

11. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, manajemen pemasaran, universitas mercu buana, 2018

  • 1. Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah Kewirausahaan I Dosen Pengampu : Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA Oleh : Xena Levina – 43217110142
  • 2. Pengertian Manajemen Pemasaran, Unsur dan Fungsinya Pengertian manajamen pemasaran adalah proses menganalisa, merencanakan, melaksanakan serta pengawasan terhadap program yang mana ujuannya untuk menimbulkan pertukaran dangan pasar yang akan dituju dengan maksaud untuk mencapai tujuan perusahaan. Dalam kesempatan kali ini akan menjelaskan secar singkta mangenai manajemen pemasaran. Untuk lebih jelasnya lagi mari kita simak penjelasan berikut ini. Menurut Dharmmesta & Handoko, 1982 mendefinisikan manajemen pemasaran adalah kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan untuk mempertahankan kelangsungan usahanya. Dalam proses manajemen, pemasaran dimulai sejak sebelum memporduksi serta tidak berakhir saat penjualan. Pendapat dari Kotler, 1980, manajemen pemasaran merupakan menganalisa, merencanakan, melaksanakan serta pengawasan terhadap program yang mana tujuannya untuk menimbulkan pertukaran dengan pasar yang akan dituju dengan maksud untuk mencapai tujuan perusahaan. Bila ada perusahaan yang menyadari bahwa pemasaran merupakan faktor yang amat penting bagi kesuksesannya, akan menemukan cara serta falsafah yang baru untuk terlibat didalamnya. Dalam hal ini pemasaran dapat memberikan dampak kepuasan konsumen terhadap keinginannya. Manurut Stanton (1978) Konsep pemasaran merupakan sebuah flasafah bisnis yang menyatakan bahwa pemuasan kebutuhan konsumen merupakan syarat ekonomi serta sosial ubtuk kelangsungan hidup dari perusahaan.
  • 3. Dalam konsep pemasaran in mempunyai tiga unsur besar yang terkandung didalamnya, yaitu : 1. Orientasi pada pelanggan 2. Penyusunan dalam kegiatan pemasaran yang dilakukan secara integral 3. Kepuasan terhadap pelanggan Sedangkan untuk fungsi pemasaran sendiri adalah aktivitas yang dilakukan pada setipa bisnis yang terlibat kedalam menggerakkan produk dari produsen sampai pada konsumen. (William J.Shultz) Seperti yang diutarakan oleh Sofjan Assauri (1987:19) fungsi pemasaran diklasifikasikan menjadi tiga yaitu: 1. Fungsi penjualan serta pembelian 2. Fungsi suply fisik, yaitu menyangkut distribusi serta penyimpanan 3. Fungsi penunjang, yaitu pengamanan, standarisasi serta grading, penanggungan terhadap resiko yang ada, informasi pasar, serta keuangan. Dalam artikel ini akan lebih menyoroti fungsi pemasaran seperti berikut ini: 1. Fungsi pembelian, dalam fungsi pembelian ini merupakan fungsi agar dapat mengikuti kegiatan untuk mencari dan juga mengumpulkan produk yang dibutuhkan sebagai persedian untuk pemenuhan kebutuhan konsumen. Pada dasarnya merupakan sebuah akativitas muntuk mencari penjual serta merupaakn sebuah titik bali dari aktivitas penjualan. 2. Fungsi penjualan, dalam hal ini fungsu penjualan didefinisikan sebagai aktivitas yang dijalankan agar dapat mencari colon konsumen produk yang telah ditawarkan oleh perusahaan dengn tujuan mendapatkan laba. 3. Fungsi tranportasi, merupakan kegiatan untuk pemindhan produk dari wilayah satu ke wilayah yang lainnya.
  • 4. 4. Fungsi penyimpanan, yaitu fungsi / kegiatan untuk penyimpana produk yang telah dibeli hal ini dilakukan sebagi persediaan agar dpat menghindari adanya kerusakan ataupun resiko lainnya. 5. Fungsi informasi pasar, fungsi ini sifatnya sangat luas serta fungsi yang palin penting. Hal ini disebebkan fungsi ini emeberikan informasi tentang situasi serta kondisi perdanagan ang masih sangat umum yang mana masih ada hubungn dengan produk tertentu, serta harga jual yang diinginkan konsumen dan juga semua kondisi pasar. Sedangkan meurut Sofjan Assauri (1987:303) informasi merupakan keterangan yang sifatnya fakta, data maupun hasil dari analisis, pertimbanagn maupun sebuah pandangan dari pemberi informasi. Hal tersebut berkaitan dengan kondisi secara langsung terhadap kebutuhan untuk pengabilan suatu keputusan ataupun kebijakan dari manajemen. Semua yang telah dituliskan diatas harus dapat dikuasai oleh kita serta dapat diterapkan oleh pihak manajemen pemasaran itu sendiri, walaupun teorinya sudah benar tapi masih ada kendala yang tidak terduga sebelumnya. Dengan memahami secara lengkap fungsi manajemen nantinya dapat menjadi bahan dasar buat kita menentukan strategi pemasaran yang akan diterapkan serta untuk mengoptimumkan semua peluang yang ada. Implementasi pemasaran Proses yang mengubah strategi dan rencana pemasaran menjadi tindakan pemasaran untuk mencapai sasaran. Implementasi mencakup aktivitas sehari-hari, dari bulan ke bulan yang secara efektif melalsanakan rencana pemasaran. Kegiatan ini dibutuhkan program tindakan yang menarik semua orang atau semua aktivitas serta struktur organisasi formal yang dapat memainkan peranan penting dalam mengimplementasikan strategi pemasaran.
  • 5. Implementasi yang sukses tergantung dari beberapa kegiatan kunci yaitu: Pengorganisasian kegiatan pemasaran, yaitu Proses menciptakan hubungan antara fungís personalia dan factor fisik (sarana ), agar kegiatan pemasaran yang harus dilaksanakan bisa mancapai tujuan yang benar, meliputi pembagian kerja, wewenang, tanggung jawab dan pelaporan kerja. Tujuan : setiap orang di dalam organisasi bertanggung jawab dalam melaksanakan kegiatan pemasaran yang telah dibebankan kepadanya sehingga tidak overlapping pekerjaan. Bentuk umum dalam departemen pemasaran yang modern, antara lain : organisasi fungsional dimana berbagai aktvitas pemasaran yang berbeda dikepalai oleh spesialis fungsional : manajemen penjualan, periklanan, riset pemasaran, pelayanan terhadap pelanggan, manajemen produk baru. Organisasi geografik, dimana karyawan bagian penjualan dan pemasaran diberi tugas di negara, wilayah, atau distrik tertentu, Organisasi manajemen produk, karyawan ini mengembangkan pemasaran dan strategi lengkap untuk produk atau merk tertentu, bila perusahaan ini mempunyai banyak produk atau merk yang amat berbeda. Bila firm yang menjual satu lini produk kepada banyak tipe pasar berbeda yang mempunyai organisasi manajemen pasar. Manajer ini bertanggung jawab untuk mengembangkan rencana jangka panjang dan tahunan untuk keunggulan utama dari sistem ini adalah bahwa perusahaan diorganisasikan disekitar kebutuhan spesifik segmen pelanggan. Pengarahan kegiatan pemasaran, yaitu Usaha yang berhubungan dengan segala sesuatu kegiatan pemasaran agar semuanya itu dapat dilakukan dengan baik, meliputi Pemberian perintah secara baik, harus ada follow up-nya, secara senderhana, perlu penjelasan sehingga ada pengertian dan sifatnya harus konsultatif. · Motivasi · Kepemimpinan
  • 6. Dengan pengarahan segala kegiatan yang menyimpang akan terdeteksi dan pimpinan dapat memberikan motivasi untuk menghasilkan sesuatu yang sesuai dengan harapan serta agar terjadi harmonisasi antar anggota organisasi / firm. Pengkoordinasian kegiatan pemasaran, yaitu Usaha meng-sinkronkan dan menyatukan segala kegiatan pemasaran dalam organisasi agar tercapai tujuan yang efektif dan efesien. Cara- cara menjalankan koordinasi yang efektif, dengan berbagai cara, yaitu : 1. Diadakan prosedur yang terang dan jelas dan ditentukan tanggal penyelesaian ( deadline ) 2. Koordinasi dilakukan secara formal melalui pimpinan staff pembantu, penitia maupun pejabat penghubung tetap dilakukan kontak tidak formal. Pengendalian / Evaluasi kegiatan pemasaran, yaitu Usaha memberikan petunjuk pada para pelaksana agar mereka selalu bertindak sesuai dengan rencana, meliputi : · Penentuan Standard · Supervisi kegiatan atau pemeriksaan · Perbandingan hasil dengan Standard · Kegiatan mengkoreksi Standard · Menetapkan Mengukur Mengevaluasi Mengambil · sasaran kinerja kinerja tindakan perbaikan Kegiatan pengendalian / evaluasi diatas dapat dikelompokkan dua macam : 1. Pengendalian operacional termasuk memeriksa kinerja yang sedang berlangsung terhadap rencana tahunan dan mengambil tindakan perbaikan kalau perlu. Tujuannya adalah memastikan bahwa perusahaan mencapai penjualan, laba, dan sasaran lain yang ditetapkan dalam rencana tahunannya. Kegiatan ini juga mencakup penentuan produk, wilayah, pasar dan saluran yang berbeda yang dapat mendatangkan laba. 2. Pengendalian strategik meliputi pengamatan apakah strategi dasar perusahaan sesuai dengan peluang yang terbuka. Strategi dan program pemasaran dapat ketinggalan zaman dalam waktu singkat dan setiap perusahaan harus secara periodik menilai ulang pendekatan terhadap pasar secara keseluruhan
  • 7. Sumber : Admin, 2018, http://rocketmanajemen.com/manajemen-pemasaran-2/, (16 Januari 2018) Anonim 1, 2012, http://info-peternakan.blogspot.com/2012/10/arti-dan-fungsi- manajemen-pemasaran.html, ( 8 Oktober 2018, jam 7.26 )