SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Nama Sekolah : SD NEGERI 2 LEMAHABANG
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/ Semester : III (Tiga)/ 2
Alokasi Waktu : 1 x 35 Menit
A. Standar Kompetensi
4. Memahami unsur dan sifat-sifat bangun datar sederhana
B. Kompetensi Dasar
4.1 Mengidentifikasi bebagai bangun datar sederhana menurut sifat atau unsurnya
C. Indikator Pembelajaran
 Menggambar bangun datar sesuai sifat-sifat dari bangun datar
 Menentukan sifat-sifat bangun datar
D. Tujuan Pembelajaran
 Melalui penjelasan dari guru siswa dapat menggambar bangun datar sesuai sifat-sifat
dari bangun datar dengan tepat
 Melalui metode tanya jawab siswa dapat menentukan sifat-sifat bangun datar dengan
benar.
 Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin, Tekun, Tanggung Jawab, Ketelitian,
Percaya Diri, Kerjasama, dan Toleransi.
E. Materi Pembelajaran
 Menyelidiki berbagai bangun datar menurut sifat dan unsurnya. (halaman 108,
dilampirkan)
F. Metode Pembelajaran
1. Metode Ceramah
2. Metode Penugasan
3. Metode Tanya Jawab
4. Metode Diskusi
G. Langkah-langkah Pembelajaran
1. Pendahuluan
 Guru dan siswa berdoa bersama-sama.
 Guru menyiapkan kondisi peserta didik untuk siap belajar.
 Guru mengecek kehadiran siswa.
 Siswa dibagi menjadi 11 kelompok untuk menyelesaikan latihan
terbimbing.
 Apersepsi : Mengaitkan materi pembelajaran dengan bangun
datar yang ada di ruang kelas.
 Guru Menyampaikan tujuan pembelajaran dan memberikan
motivasi.
(± 5 menit)
2. Kegiatan Inti
 Eksplorasi
 Siswa bersama-sama mendengarkan penjelasan materi
mengenai sifat-sifat bangun datar.
 Elaborasi
 Setelah mendengarkan penjelasan guru siswa diminta
menemukan sifat-sifat bangun datar.
 Siswa diberi tugas untuk menyelesaikan latihan terbimbing.
 Siswa diberi kesempatan untuk menjawab latihan terbimbing.
 Setelah selesai, siswa diminta mengecek hasil tugas mandirinya.
 Kemudian siswa dan guru membahas soal yang diberikan siswa
pada buku matematika.
 Siswa diminta oleh guru memberikan jawabannya di depan
kelas sesuai pendapatnya.
 Melalui penjelasan guru siswa bersama-sama meluruskan hasil
kerjanya.
 Kemudian siswa diberi tugas oleh guru untuk menggambar
bangun datar.
 Guru mengecek hasil tugas siswa.
(± 25 menit)
 Konfirmasi
 Siswa bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui
siswa .
 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan
pemahaman, memberikan penguatan.
3. Penutup
 Bersama-sama dengan seluruh siswa membuat kesimpulan dari
materi yang telah dipelajari.
 Guru memberikan reward kepada kelompok yang mendapatkan
nilai terbesar.
 Guru mengakhiri pembelajaran.
(±5 menit)
H. Alat dan Sumber
 Alat
 Media berbagai macam bangun datar.
 Sumber
 Buku Matematika untuk Kelas 3 oleh Mastur Burhabudin, dkk. 2008. PT. Sarana
Panca Karya. (halaman 108).
I. Penilaian
Bentuk Penilaian : Isian
Jenis Penilaian : Tertulis
Instrumen : Soal, LKS, Kunci Jawaban Pedoman penilaian
1. Tugas Individu
Buatlah gambar bangun datar persegi, persegi panjang dan segitiga sama sisi.
2. Lembar Kerja Siswa (Kelompok)
Coba, temukan sifat-sifat bangun-bangun berikut!
(kerjakan dibuku tugasmu!)
NO Bangun Nama Bangun Sifat-Sifat Bangun
1.
2.
3.
Jawaban
NO Bangun Nama Bangun Sifat-Sifat Bangun
1.
Persegi Panjang
 Mempunyai sisi yang tidak sama panjang
 Mempunyai empat buah sisi.
 Sisi yang berhadapan sama panjang.
2.
Persegi
 Keempat sisinya sama panjang
 Keempat sudutnya berbentuk sudut siku-
siku
3.
Segitiga Sama
Sisi
 Ketiga sisinya sama panjang
 Ketiga pojokan memiliki sudut yang sama
besar yaitu sudut lancip.
3. Kriteria Penilaian:
 Soal no 1 bernilai 40
 Soal no 2 bernilai 30
 Soal no 3 bernilai 30
 Skor maksimal 100.
Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 100
Cirebon, 16 Maret 2015
Guru Pamong SDN 2 Lemahabang Praktikan
NUNUNG NURHAYATI, S.Pd.SD GHIAN VELINA ROHADI
NIP. 196305091982042004 NIM : 110641316
Mengetahui
DosenPembimbing PPL Kepala SDN 2 Lemahabang
ARIEF HIDAYAT AFENDI, M.Ag YANI SETIABUDININGSIH, S.Pd
NIDN. 0410098304 NIP. 196312141983052006
Lembar Penilaian
NO NAMA JUMLAH SKOR NILAI
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.
27.
28.
29.
30.
31.
32.
33.
34.
35.
36.
37.
38.
39.
40.
41.
42.
43.
44.
45.
46.

More Related Content

What's hot

Contoh instrumen beserta rubrik penilaian
Contoh instrumen beserta rubrik penilaianContoh instrumen beserta rubrik penilaian
Contoh instrumen beserta rubrik penilaiandonarfana
 
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 20131. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013Drs Sukarma
 
RPP Matematika kelas 5 T.A 2022/2023
RPP Matematika kelas 5 T.A 2022/2023RPP Matematika kelas 5 T.A 2022/2023
RPP Matematika kelas 5 T.A 2022/2023Aulia Rahmawati
 
KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptx
KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptxKRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptx
KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptxJoko Lelurrr
 
RPP Pembelajaran Sosial Emosional
RPP Pembelajaran Sosial EmosionalRPP Pembelajaran Sosial Emosional
RPP Pembelajaran Sosial EmosionalNurilFile
 
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docx
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docxKONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docx
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docxMedysaRahmah
 
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil BelajarModul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil BelajarNaita Novia Sari
 
jurnal pembimbingan supervisor
jurnal pembimbingan supervisor jurnal pembimbingan supervisor
jurnal pembimbingan supervisor Smile Honay
 
Modul 1.1. Angkatan 5 Reguler. Refleksi Filosofis Pendidikan Nasional - Final...
Modul 1.1. Angkatan 5 Reguler. Refleksi Filosofis Pendidikan Nasional - Final...Modul 1.1. Angkatan 5 Reguler. Refleksi Filosofis Pendidikan Nasional - Final...
Modul 1.1. Angkatan 5 Reguler. Refleksi Filosofis Pendidikan Nasional - Final...Irman Ramly
 
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdfEksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdfDelindaheaven
 
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1 KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1 LilyCarmelia
 
teknik dan Instrumen Penilaian NON TES
teknik dan Instrumen Penilaian NON TES teknik dan Instrumen Penilaian NON TES
teknik dan Instrumen Penilaian NON TES Andina Aulia Rachma
 
modul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptx
modul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptxmodul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptx
modul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptxDesryDess
 
Strategi Penerapan Merdeka Belajar.pptx
Strategi Penerapan Merdeka Belajar.pptxStrategi Penerapan Merdeka Belajar.pptx
Strategi Penerapan Merdeka Belajar.pptxAndriFriyanto1
 
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docx
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docxPortofolio UKIN PPG Dlajab.docx
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docxRatnaSarum
 

What's hot (20)

Contoh instrumen beserta rubrik penilaian
Contoh instrumen beserta rubrik penilaianContoh instrumen beserta rubrik penilaian
Contoh instrumen beserta rubrik penilaian
 
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 20131. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
1. contoh RPP KELAS 5 KURIKULUM 2013
 
RPP Matematika kelas 5 T.A 2022/2023
RPP Matematika kelas 5 T.A 2022/2023RPP Matematika kelas 5 T.A 2022/2023
RPP Matematika kelas 5 T.A 2022/2023
 
Presentasi Tes dan Non Tes
Presentasi Tes dan Non Tes Presentasi Tes dan Non Tes
Presentasi Tes dan Non Tes
 
KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptx
KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptxKRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptx
KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN (KKTP).pptx
 
Rpp pkn kelas 5 semester 1
Rpp pkn kelas 5 semester 1Rpp pkn kelas 5 semester 1
Rpp pkn kelas 5 semester 1
 
RPP Pembelajaran Sosial Emosional
RPP Pembelajaran Sosial EmosionalRPP Pembelajaran Sosial Emosional
RPP Pembelajaran Sosial Emosional
 
Peta konsep ptk
Peta konsep ptkPeta konsep ptk
Peta konsep ptk
 
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docx
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docxKONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docx
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 3 (1).docx
 
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil BelajarModul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
Modul 4. Pengumpulan dan Pengolahan Informasi Hasil Belajar
 
jurnal pembimbingan supervisor
jurnal pembimbingan supervisor jurnal pembimbingan supervisor
jurnal pembimbingan supervisor
 
Modul 1.1. Angkatan 5 Reguler. Refleksi Filosofis Pendidikan Nasional - Final...
Modul 1.1. Angkatan 5 Reguler. Refleksi Filosofis Pendidikan Nasional - Final...Modul 1.1. Angkatan 5 Reguler. Refleksi Filosofis Pendidikan Nasional - Final...
Modul 1.1. Angkatan 5 Reguler. Refleksi Filosofis Pendidikan Nasional - Final...
 
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdfEksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
Eksplorasi Konsep Dasar-Dasar Pendidikan Ki Hadjar Dewantara.pdf
 
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1 KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
 
RPP kelas 4 tema 2 subtema 2 pembelajaran 2
RPP kelas 4 tema 2 subtema 2 pembelajaran 2RPP kelas 4 tema 2 subtema 2 pembelajaran 2
RPP kelas 4 tema 2 subtema 2 pembelajaran 2
 
teknik dan Instrumen Penilaian NON TES
teknik dan Instrumen Penilaian NON TES teknik dan Instrumen Penilaian NON TES
teknik dan Instrumen Penilaian NON TES
 
modul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptx
modul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptxmodul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptx
modul 11 Konsep pendidikan seni di SD.pptx
 
Strategi Penerapan Merdeka Belajar.pptx
Strategi Penerapan Merdeka Belajar.pptxStrategi Penerapan Merdeka Belajar.pptx
Strategi Penerapan Merdeka Belajar.pptx
 
Lembar refleksi pembelajaran terpadu
Lembar refleksi pembelajaran terpaduLembar refleksi pembelajaran terpadu
Lembar refleksi pembelajaran terpadu
 
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docx
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docxPortofolio UKIN PPG Dlajab.docx
Portofolio UKIN PPG Dlajab.docx
 

Viewers also liked

Rencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun datar
Rencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun datarRencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun datar
Rencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun dataruniversitas samawa
 
RPP silabus mtk bangun datar dan bangun ruang kls iv smt 2
RPP silabus mtk bangun datar dan bangun ruang kls iv smt 2RPP silabus mtk bangun datar dan bangun ruang kls iv smt 2
RPP silabus mtk bangun datar dan bangun ruang kls iv smt 2Agus Setiawan
 
Blangko program remedial dan pengayaan
Blangko program remedial dan pengayaanBlangko program remedial dan pengayaan
Blangko program remedial dan pengayaaneli priyatna laidan
 
Contoh kisi dan soal uts matematika kelas 3 semester 2
Contoh kisi dan soal uts matematika kelas 3 semester 2Contoh kisi dan soal uts matematika kelas 3 semester 2
Contoh kisi dan soal uts matematika kelas 3 semester 2Rachmah Safitri
 
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaanAnalisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaanMTs Nurul Huda Sukaraja
 

Viewers also liked (9)

Pkn bab4
Pkn bab4Pkn bab4
Pkn bab4
 
Rencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun datar
Rencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun datarRencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun datar
Rencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun datar
 
Rpp kelas iii bangun datar
Rpp kelas iii bangun datarRpp kelas iii bangun datar
Rpp kelas iii bangun datar
 
RPP KTSP kelas IV IPS
RPP KTSP kelas IV IPSRPP KTSP kelas IV IPS
RPP KTSP kelas IV IPS
 
RPP silabus mtk bangun datar dan bangun ruang kls iv smt 2
RPP silabus mtk bangun datar dan bangun ruang kls iv smt 2RPP silabus mtk bangun datar dan bangun ruang kls iv smt 2
RPP silabus mtk bangun datar dan bangun ruang kls iv smt 2
 
Blangko program remedial dan pengayaan
Blangko program remedial dan pengayaanBlangko program remedial dan pengayaan
Blangko program remedial dan pengayaan
 
Contoh kisi dan soal uts matematika kelas 3 semester 2
Contoh kisi dan soal uts matematika kelas 3 semester 2Contoh kisi dan soal uts matematika kelas 3 semester 2
Contoh kisi dan soal uts matematika kelas 3 semester 2
 
RPP MATEMATIKA KELAS 3
RPP MATEMATIKA KELAS 3RPP MATEMATIKA KELAS 3
RPP MATEMATIKA KELAS 3
 
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaanAnalisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
 

Similar to Rpp ujian kelas 3 syah

Rpp mtk 3 sdn 2 lemahabang
Rpp mtk 3 sdn 2 lemahabangRpp mtk 3 sdn 2 lemahabang
Rpp mtk 3 sdn 2 lemahabangGhian Velina
 
Rpp mtk 1 sdn 2 lemahabang
Rpp mtk 1 sdn 2 lemahabangRpp mtk 1 sdn 2 lemahabang
Rpp mtk 1 sdn 2 lemahabangGhian Velina
 
Rpp mtk 2 sdn 2 lemahabang
Rpp mtk 2 sdn 2 lemahabangRpp mtk 2 sdn 2 lemahabang
Rpp mtk 2 sdn 2 lemahabangGhian Velina
 
Rpp melukis sudut
Rpp melukis sudutRpp melukis sudut
Rpp melukis sudutWahyu Koplo
 
RPP Perbandingan dan SKala
RPP Perbandingan dan SKalaRPP Perbandingan dan SKala
RPP Perbandingan dan SKalarifal jusnawan
 
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1Alfan Fazan Jr.
 
Modul Ajar Matematika Kelas 3 [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 3 [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 3 [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 3 [abdiera.com]Abdiera
 
Rpp matematika sma xii peminatan bab 5 (dimensi tiga)
Rpp matematika sma xii peminatan bab 5 (dimensi tiga)Rpp matematika sma xii peminatan bab 5 (dimensi tiga)
Rpp matematika sma xii peminatan bab 5 (dimensi tiga)eli priyatna laidan
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRhoro Qurota A'​
 
1. Bilangan berpangkat.doc
1. Bilangan berpangkat.doc1. Bilangan berpangkat.doc
1. Bilangan berpangkat.docMimiliaEndang1
 
Rpp menggunakan metode pemecahan masalah
Rpp menggunakan metode pemecahan masalahRpp menggunakan metode pemecahan masalah
Rpp menggunakan metode pemecahan masalahIdha Chomel
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2Kurniawan Ramadhani
 

Similar to Rpp ujian kelas 3 syah (20)

Rpp mtk 3 sdn 2 lemahabang
Rpp mtk 3 sdn 2 lemahabangRpp mtk 3 sdn 2 lemahabang
Rpp mtk 3 sdn 2 lemahabang
 
Rpp mtk 1 sdn 2 lemahabang
Rpp mtk 1 sdn 2 lemahabangRpp mtk 1 sdn 2 lemahabang
Rpp mtk 1 sdn 2 lemahabang
 
Rpp mtk 2 sdn 2 lemahabang
Rpp mtk 2 sdn 2 lemahabangRpp mtk 2 sdn 2 lemahabang
Rpp mtk 2 sdn 2 lemahabang
 
RPP peluang
RPP peluangRPP peluang
RPP peluang
 
Rpp melukis sudut
Rpp melukis sudutRpp melukis sudut
Rpp melukis sudut
 
RPP Perbandingan dan SKala
RPP Perbandingan dan SKalaRPP Perbandingan dan SKala
RPP Perbandingan dan SKala
 
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1
RPP Lengkap Matematika Kelas 3 SD/MI semester 1
 
13 rpp-peluang
13 rpp-peluang13 rpp-peluang
13 rpp-peluang
 
Modul Ajar Matematika Kelas 3 [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 3 [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 3 [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 3 [abdiera.com]
 
Contoh rpp
Contoh rppContoh rpp
Contoh rpp
 
Rpp Prisma dan Limas
Rpp Prisma dan LimasRpp Prisma dan Limas
Rpp Prisma dan Limas
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Rpp matematika sma xii peminatan bab 5 (dimensi tiga)
Rpp matematika sma xii peminatan bab 5 (dimensi tiga)Rpp matematika sma xii peminatan bab 5 (dimensi tiga)
Rpp matematika sma xii peminatan bab 5 (dimensi tiga)
 
1. eksponen dan logaritma
1. eksponen dan logaritma1. eksponen dan logaritma
1. eksponen dan logaritma
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
1. Bilangan berpangkat.doc
1. Bilangan berpangkat.doc1. Bilangan berpangkat.doc
1. Bilangan berpangkat.doc
 
1. bab bilangan bulat
1. bab bilangan bulat1. bab bilangan bulat
1. bab bilangan bulat
 
Rpp menggunakan metode pemecahan masalah
Rpp menggunakan metode pemecahan masalahRpp menggunakan metode pemecahan masalah
Rpp menggunakan metode pemecahan masalah
 
RPP OPERASI ALJABAR
RPP OPERASI ALJABARRPP OPERASI ALJABAR
RPP OPERASI ALJABAR
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
 

More from Ghian Velina

TEMUKAN GAMBAR YANG TERSEMBUNYI
TEMUKAN GAMBAR YANG TERSEMBUNYITEMUKAN GAMBAR YANG TERSEMBUNYI
TEMUKAN GAMBAR YANG TERSEMBUNYIGhian Velina
 
Permainan Teka-teki (ICE BREAKING)
Permainan Teka-teki (ICE BREAKING)Permainan Teka-teki (ICE BREAKING)
Permainan Teka-teki (ICE BREAKING)Ghian Velina
 
Cara Mengambar dan Berkreasi
Cara Mengambar dan BerkreasiCara Mengambar dan Berkreasi
Cara Mengambar dan BerkreasiGhian Velina
 
Profil SD Negeri Karangampel Kidul IV
Profil SD Negeri Karangampel Kidul IVProfil SD Negeri Karangampel Kidul IV
Profil SD Negeri Karangampel Kidul IVGhian Velina
 
UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA DENGAN MENGGUN...
UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA DENGAN MENGGUN...UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA DENGAN MENGGUN...
UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA DENGAN MENGGUN...Ghian Velina
 
Lampiran IV-INDIVIDU
Lampiran IV-INDIVIDULampiran IV-INDIVIDU
Lampiran IV-INDIVIDUGhian Velina
 
COVER LAPORAN-BAB I INDIVIDU
COVER LAPORAN-BAB I INDIVIDUCOVER LAPORAN-BAB I INDIVIDU
COVER LAPORAN-BAB I INDIVIDUGhian Velina
 
BAB II-LAMPIRAN III INDIVIDU
BAB II-LAMPIRAN III INDIVIDUBAB II-LAMPIRAN III INDIVIDU
BAB II-LAMPIRAN III INDIVIDUGhian Velina
 
Lampiran V INDIVIDU
Lampiran V INDIVIDULampiran V INDIVIDU
Lampiran V INDIVIDUGhian Velina
 
I. lampiran ii yuyun
I. lampiran ii   yuyunI. lampiran ii   yuyun
I. lampiran ii yuyunGhian Velina
 
I. lampiran ii widiyastuti
I. lampiran ii   widiyastutiI. lampiran ii   widiyastuti
I. lampiran ii widiyastutiGhian Velina
 
I. lampiran ii tuti
I. lampiran ii   tutiI. lampiran ii   tuti
I. lampiran ii tutiGhian Velina
 
I. lampiran ii tuti susilawati
I. lampiran ii   tuti susilawatiI. lampiran ii   tuti susilawati
I. lampiran ii tuti susilawatiGhian Velina
 
I. lampiran ii sri n
I. lampiran ii   sri nI. lampiran ii   sri n
I. lampiran ii sri nGhian Velina
 
I. lampiran ii puspita
I. lampiran ii   puspitaI. lampiran ii   puspita
I. lampiran ii puspitaGhian Velina
 
I. lampiran ii nurajijah
I. lampiran ii   nurajijahI. lampiran ii   nurajijah
I. lampiran ii nurajijahGhian Velina
 

More from Ghian Velina (20)

TEMUKAN GAMBAR YANG TERSEMBUNYI
TEMUKAN GAMBAR YANG TERSEMBUNYITEMUKAN GAMBAR YANG TERSEMBUNYI
TEMUKAN GAMBAR YANG TERSEMBUNYI
 
Permainan Teka-teki (ICE BREAKING)
Permainan Teka-teki (ICE BREAKING)Permainan Teka-teki (ICE BREAKING)
Permainan Teka-teki (ICE BREAKING)
 
Cara Mengambar dan Berkreasi
Cara Mengambar dan BerkreasiCara Mengambar dan Berkreasi
Cara Mengambar dan Berkreasi
 
Profil SD Negeri Karangampel Kidul IV
Profil SD Negeri Karangampel Kidul IVProfil SD Negeri Karangampel Kidul IV
Profil SD Negeri Karangampel Kidul IV
 
Cinta Dalam Diam
Cinta Dalam DiamCinta Dalam Diam
Cinta Dalam Diam
 
UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA DENGAN MENGGUN...
UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA DENGAN MENGGUN...UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA DENGAN MENGGUN...
UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA DENGAN MENGGUN...
 
Lampiran IV-INDIVIDU
Lampiran IV-INDIVIDULampiran IV-INDIVIDU
Lampiran IV-INDIVIDU
 
COVER LAPORAN-BAB I INDIVIDU
COVER LAPORAN-BAB I INDIVIDUCOVER LAPORAN-BAB I INDIVIDU
COVER LAPORAN-BAB I INDIVIDU
 
BAB II-LAMPIRAN III INDIVIDU
BAB II-LAMPIRAN III INDIVIDUBAB II-LAMPIRAN III INDIVIDU
BAB II-LAMPIRAN III INDIVIDU
 
Lampiran V INDIVIDU
Lampiran V INDIVIDULampiran V INDIVIDU
Lampiran V INDIVIDU
 
F. BAB III
F. BAB IIIF. BAB III
F. BAB III
 
K. LAMPIRAN IV
K. LAMPIRAN IVK. LAMPIRAN IV
K. LAMPIRAN IV
 
J. LAMPIRAN III
J. LAMPIRAN IIIJ. LAMPIRAN III
J. LAMPIRAN III
 
I. lampiran ii yuyun
I. lampiran ii   yuyunI. lampiran ii   yuyun
I. lampiran ii yuyun
 
I. lampiran ii widiyastuti
I. lampiran ii   widiyastutiI. lampiran ii   widiyastuti
I. lampiran ii widiyastuti
 
I. lampiran ii tuti
I. lampiran ii   tutiI. lampiran ii   tuti
I. lampiran ii tuti
 
I. lampiran ii tuti susilawati
I. lampiran ii   tuti susilawatiI. lampiran ii   tuti susilawati
I. lampiran ii tuti susilawati
 
I. lampiran ii sri n
I. lampiran ii   sri nI. lampiran ii   sri n
I. lampiran ii sri n
 
I. lampiran ii puspita
I. lampiran ii   puspitaI. lampiran ii   puspita
I. lampiran ii puspita
 
I. lampiran ii nurajijah
I. lampiran ii   nurajijahI. lampiran ii   nurajijah
I. lampiran ii nurajijah
 

Recently uploaded

UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
PPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptx
PPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptxPPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptx
PPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptxSaefAhmad
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikDasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikThomasAntonWibowo
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 

Recently uploaded (20)

UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
PPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptx
PPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptxPPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptx
PPT PENELITIAN TINDAKAN KELAS MODUL 5.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikDasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 

Rpp ujian kelas 3 syah

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah : SD NEGERI 2 LEMAHABANG Mata Pelajaran : Matematika Kelas/ Semester : III (Tiga)/ 2 Alokasi Waktu : 1 x 35 Menit A. Standar Kompetensi 4. Memahami unsur dan sifat-sifat bangun datar sederhana B. Kompetensi Dasar 4.1 Mengidentifikasi bebagai bangun datar sederhana menurut sifat atau unsurnya C. Indikator Pembelajaran  Menggambar bangun datar sesuai sifat-sifat dari bangun datar  Menentukan sifat-sifat bangun datar D. Tujuan Pembelajaran  Melalui penjelasan dari guru siswa dapat menggambar bangun datar sesuai sifat-sifat dari bangun datar dengan tepat  Melalui metode tanya jawab siswa dapat menentukan sifat-sifat bangun datar dengan benar.  Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin, Tekun, Tanggung Jawab, Ketelitian, Percaya Diri, Kerjasama, dan Toleransi. E. Materi Pembelajaran  Menyelidiki berbagai bangun datar menurut sifat dan unsurnya. (halaman 108, dilampirkan) F. Metode Pembelajaran 1. Metode Ceramah 2. Metode Penugasan 3. Metode Tanya Jawab 4. Metode Diskusi
  • 2. G. Langkah-langkah Pembelajaran 1. Pendahuluan  Guru dan siswa berdoa bersama-sama.  Guru menyiapkan kondisi peserta didik untuk siap belajar.  Guru mengecek kehadiran siswa.  Siswa dibagi menjadi 11 kelompok untuk menyelesaikan latihan terbimbing.  Apersepsi : Mengaitkan materi pembelajaran dengan bangun datar yang ada di ruang kelas.  Guru Menyampaikan tujuan pembelajaran dan memberikan motivasi. (± 5 menit) 2. Kegiatan Inti  Eksplorasi  Siswa bersama-sama mendengarkan penjelasan materi mengenai sifat-sifat bangun datar.  Elaborasi  Setelah mendengarkan penjelasan guru siswa diminta menemukan sifat-sifat bangun datar.  Siswa diberi tugas untuk menyelesaikan latihan terbimbing.  Siswa diberi kesempatan untuk menjawab latihan terbimbing.  Setelah selesai, siswa diminta mengecek hasil tugas mandirinya.  Kemudian siswa dan guru membahas soal yang diberikan siswa pada buku matematika.  Siswa diminta oleh guru memberikan jawabannya di depan kelas sesuai pendapatnya.  Melalui penjelasan guru siswa bersama-sama meluruskan hasil kerjanya.  Kemudian siswa diberi tugas oleh guru untuk menggambar bangun datar.  Guru mengecek hasil tugas siswa. (± 25 menit)
  • 3.  Konfirmasi  Siswa bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa .  Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan. 3. Penutup  Bersama-sama dengan seluruh siswa membuat kesimpulan dari materi yang telah dipelajari.  Guru memberikan reward kepada kelompok yang mendapatkan nilai terbesar.  Guru mengakhiri pembelajaran. (±5 menit) H. Alat dan Sumber  Alat  Media berbagai macam bangun datar.  Sumber  Buku Matematika untuk Kelas 3 oleh Mastur Burhabudin, dkk. 2008. PT. Sarana Panca Karya. (halaman 108). I. Penilaian Bentuk Penilaian : Isian Jenis Penilaian : Tertulis Instrumen : Soal, LKS, Kunci Jawaban Pedoman penilaian 1. Tugas Individu Buatlah gambar bangun datar persegi, persegi panjang dan segitiga sama sisi.
  • 4. 2. Lembar Kerja Siswa (Kelompok) Coba, temukan sifat-sifat bangun-bangun berikut! (kerjakan dibuku tugasmu!) NO Bangun Nama Bangun Sifat-Sifat Bangun 1. 2. 3.
  • 5. Jawaban NO Bangun Nama Bangun Sifat-Sifat Bangun 1. Persegi Panjang  Mempunyai sisi yang tidak sama panjang  Mempunyai empat buah sisi.  Sisi yang berhadapan sama panjang. 2. Persegi  Keempat sisinya sama panjang  Keempat sudutnya berbentuk sudut siku- siku 3. Segitiga Sama Sisi  Ketiga sisinya sama panjang  Ketiga pojokan memiliki sudut yang sama besar yaitu sudut lancip.
  • 6. 3. Kriteria Penilaian:  Soal no 1 bernilai 40  Soal no 2 bernilai 30  Soal no 3 bernilai 30  Skor maksimal 100. Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 100 Cirebon, 16 Maret 2015 Guru Pamong SDN 2 Lemahabang Praktikan NUNUNG NURHAYATI, S.Pd.SD GHIAN VELINA ROHADI NIP. 196305091982042004 NIM : 110641316 Mengetahui DosenPembimbing PPL Kepala SDN 2 Lemahabang ARIEF HIDAYAT AFENDI, M.Ag YANI SETIABUDININGSIH, S.Pd NIDN. 0410098304 NIP. 196312141983052006
  • 7. Lembar Penilaian NO NAMA JUMLAH SKOR NILAI 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28.