SlideShare a Scribd company logo
Malang,19 Maret 2013
REPLIEK PENGGUGAT
Dalam perkara Nomor:10/Pdt./2013/PN.Mlg.
antara
Iman Pantara: Penggugat d.K/Tergugat d.R
lawan
James Sumartono: Tergugat d.K/Tergugat d.R
Kepada:
Yang terhomat Ketua
Pengadilan Negeri Malang
Di
Malang
Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini, saya:
Untuk dan atas nama Penggugat d.K. (dalam Konvensi)/Tergugat d.R (dalam Rekovensi),
dengan ini hendak menyampaikan Repliek dalam Konvensi dan gugatan dalam Rekovensi
sebagai berikut:
DALAM KONVENSI:
DALAM EKSEPSI:
1. Bahwa memang benar berdasarkan Perjanjian Hutang Piutang tertanggal 1 Januari 2012
disebutkan apabila terjadi suatu sengketa antar penggugat dengan tergugat maka akan
diselesaikan melalui jalur hukum di Pengadilan Negeri Surabaya.
2. Bahwa berdasarkan asas actor sequator forum rei (forum domicili) dan disebutkan di
dalam pasal 118 ayat (1) dan (2) HIR jo. Pasal 142 ayat (1), (2), dan (3) RBg, maka telah
ditentukan pengadilan negeri yang memiliki kewenangan relatif untuk mengadili adalah
pengadilan negeri tempat tinggal tergugat.
3.Bahwa kenyataan yang ada di angka satu tidak berlaku lagi karena ada kesepakatan secara
lisan yang disaksikan tiga orang lainnya (sdr. Saivur McDouglas, sdr. Reimonsius
Sinambela, dan sdr. Martin Khatulistiwa) untuk menyelesaikan sengketa melalui jalur
hukum di Pengadilan Negeri Malang.
DALAM POKOK PERKARA:
4. Bahwa penggugat menolak semua dalil-dalil yang diajukan Tergugat kecuali yang tegas-
tegas diakui kebenarannya oleh Penggugat.
5. Bahwa tidak benar dalil Tergugat yang menyatakan telah melunasi hutangnya kepada
penggugat sebelum jatuh temponya, karena hingga teguran ketiga yang telah dilakukan
oleh pihak Penggugat, pihak Tergugat hanya melaksanakan angsuran ke-7 (tujuh)
sebagaimana disebutkan kwitansi tanda terima terlampir (vide bukti P-4).
6. Bahwa bukti T-2 yang diajukan oleh tergugat sebagai tanda pelunasan pembayaran tidak
valid karena menurut Perjanjian Hutang Piutang tertanggal 1 Januari 2012 pembayaran
tidak melalui Kepala Cabang PT. Indofarma Sari Ratu Malang John Kartolo melainkan
transfer ke rekening Bank Mandiri dengan nomor rekening xxx
DALAM REKONVENSI:
7.Bahwa tergugat d.R menolak semua dalil yang diajukan penggugat d.R, kecuali yang
tegas-tegas diakui oleh tergugat d.R.
8.Bahwa dalil-dalil yang telah dipergunakan dalam Konvensi dianggap dipergunakan
kembali dalam Rekonvensi
9.Bahwa tergugat d.R. sampai terjadinya gugatan tidak pernah menerima pelunasan hutang
dari penggugat d.R.
10. Bahwa penggugat menolak dan menyatakan ketidakbenaran dalil yang dikemukakan oleh
penggugat d.R mengenai ketidaksediaan tergugat d.R untuk mengembalikan jaminan
berupa mobil Toyota Avanza dengan nomor polisi N 524 AS dengan Surat Tanda Nomor
Kendaraan atas nama penggugat d.R karena jaminan tersebut berada dalam penguasan
penggugat d.R
11. Bahwa penggugat d.R tidak mempunyai alasan yang sah untuk mengajukan permohonan
penyitaan terhadap barang jaminan hutang berupa mobil Toyota Avanza nomor polisi N
524 AS dengan Surat Tanda Nomor Kendaraan atas nama penggugat d.R karena pihak
penggugat d.R tidak membayar lunas hutangnya berdasarkan Perjanjian Hutang Piutang
tertanggal 1 Januari 2012, sehingga gugatan penggugat d.R harus ditolak.
12. Bahwa penggugat d.R tidak mempunyai alasan yang sah untuk mengajukan gugatan
Rekonvensi, sehingga dengan demikian penggugat d.R tidak mempunyai hak untuk
mengajukan agar putusan pengadilan dilaksanakan terlebih dahulu.
Maka berdasarkan segala apa yang diuraikan di atas, Tergugat d.R mohon dengan hormat
sudilah kiranya Ketua Pengadilan Negeri di Malang berkenan memutuskan:
DALAM KONVENSI
- Mengabulkan gugatan penggugat d.K seluruhnya
DALAM REKONVENSI
- Menolak gugatan penggugat d.R untuk seluruhnya
Demikian jawaban Tergugat d.R terhadap gugatan penggugat d.R, semoga dapat
dijadikan bahan pertimbangan hakim dalam memberikan keputusan, terima kasih.
Hormat Kuasa Penggugat d.K / Tergugat d.R
ttd.
(Prof.dr.Yeremia Anggarianto, S.H., M.H)

More Related Content

What's hot

Memori pk iii edit
Memori  pk iii editMemori  pk iii edit
Memori pk iii edit
Dwinugroho Dwinugroho
 
Jawaban tergugat
Jawaban tergugatJawaban tergugat
Jawaban tergugatNasria Ika
 
eksepsi jawaban
eksepsi jawabaneksepsi jawaban
eksepsi jawaban
Nakano
 
Surat Perjanjian - Penagihan Hutang Jatuh Tempo dengan Jaminan
Surat Perjanjian - Penagihan Hutang Jatuh Tempo dengan JaminanSurat Perjanjian - Penagihan Hutang Jatuh Tempo dengan Jaminan
Surat Perjanjian - Penagihan Hutang Jatuh Tempo dengan Jaminan
Ridwan Firmansyah
 
Contoh duplik tergugat (peradilan semu)
Contoh duplik tergugat (peradilan semu)Contoh duplik tergugat (peradilan semu)
Contoh duplik tergugat (peradilan semu)
Taufik Budi Permana
 
kesimpulan penggugat
kesimpulan penggugatkesimpulan penggugat
kesimpulan penggugat
Nakano
 
Surat gugatan
Surat gugatanSurat gugatan
Surat gugatan
Arman Solit
 
surat gugatan
surat gugatansurat gugatan
surat gugatan
Nakano
 
Surat gugatan perdata suhendri
Surat gugatan perdata suhendriSurat gugatan perdata suhendri
Surat gugatan perdata suhendri
Suhendri desaign
 
PLEDOI WENDHY NEW.docx
PLEDOI WENDHY NEW.docxPLEDOI WENDHY NEW.docx
PLEDOI WENDHY NEW.docx
Mee27Mw
 
Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
GLC
 
Gugatan Sederhana.pptx
Gugatan Sederhana.pptxGugatan Sederhana.pptx
Gugatan Sederhana.pptx
AsweriMarpaung1
 
Replik la ode hariki
Replik la ode harikiReplik la ode hariki
Replik la ode hariki
Operator Warnet Vast Raha
 
bukti surat
bukti suratbukti surat
bukti surat
Nakano
 
Surat kuasa pemohon
Surat kuasa pemohonSurat kuasa pemohon
Surat kuasa pemohonNasria Ika
 
Contoh putusan gugat cerai
Contoh putusan gugat ceraiContoh putusan gugat cerai
Contoh putusan gugat cerai
Dany Chan
 
Proposal penawaran jasa hukum ke pt finance pdf
Proposal penawaran jasa hukum ke pt finance pdfProposal penawaran jasa hukum ke pt finance pdf
Proposal penawaran jasa hukum ke pt finance pdf
Andri Marpaung SH
 
Surat kuasa termohon
Surat kuasa termohonSurat kuasa termohon
Surat kuasa termohonNasria Ika
 

What's hot (20)

Memori pk iii edit
Memori  pk iii editMemori  pk iii edit
Memori pk iii edit
 
Jawaban tergugat
Jawaban tergugatJawaban tergugat
Jawaban tergugat
 
eksepsi jawaban
eksepsi jawabaneksepsi jawaban
eksepsi jawaban
 
Surat Perjanjian - Penagihan Hutang Jatuh Tempo dengan Jaminan
Surat Perjanjian - Penagihan Hutang Jatuh Tempo dengan JaminanSurat Perjanjian - Penagihan Hutang Jatuh Tempo dengan Jaminan
Surat Perjanjian - Penagihan Hutang Jatuh Tempo dengan Jaminan
 
Contoh duplik tergugat (peradilan semu)
Contoh duplik tergugat (peradilan semu)Contoh duplik tergugat (peradilan semu)
Contoh duplik tergugat (peradilan semu)
 
Memori banding
Memori bandingMemori banding
Memori banding
 
kesimpulan penggugat
kesimpulan penggugatkesimpulan penggugat
kesimpulan penggugat
 
Surat gugatan
Surat gugatanSurat gugatan
Surat gugatan
 
surat gugatan
surat gugatansurat gugatan
surat gugatan
 
Surat gugatan perdata suhendri
Surat gugatan perdata suhendriSurat gugatan perdata suhendri
Surat gugatan perdata suhendri
 
PLEDOI WENDHY NEW.docx
PLEDOI WENDHY NEW.docxPLEDOI WENDHY NEW.docx
PLEDOI WENDHY NEW.docx
 
Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Contoh Penawaran Jasa Hukum Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
 
Replik
ReplikReplik
Replik
 
Gugatan Sederhana.pptx
Gugatan Sederhana.pptxGugatan Sederhana.pptx
Gugatan Sederhana.pptx
 
Replik la ode hariki
Replik la ode harikiReplik la ode hariki
Replik la ode hariki
 
bukti surat
bukti suratbukti surat
bukti surat
 
Surat kuasa pemohon
Surat kuasa pemohonSurat kuasa pemohon
Surat kuasa pemohon
 
Contoh putusan gugat cerai
Contoh putusan gugat ceraiContoh putusan gugat cerai
Contoh putusan gugat cerai
 
Proposal penawaran jasa hukum ke pt finance pdf
Proposal penawaran jasa hukum ke pt finance pdfProposal penawaran jasa hukum ke pt finance pdf
Proposal penawaran jasa hukum ke pt finance pdf
 
Surat kuasa termohon
Surat kuasa termohonSurat kuasa termohon
Surat kuasa termohon
 

Viewers also liked

demokrasi masyarakat beradab
demokrasi masyarakat beradabdemokrasi masyarakat beradab
demokrasi masyarakat beradabNasria Ika
 
Uu no 22 th 2004
Uu no 22 th 2004Uu no 22 th 2004
Uu no 22 th 2004Nasria Ika
 
materi Afwezigheid
materi Afwezigheidmateri Afwezigheid
materi AfwezigheidNasria Ika
 
Model lasswell fix
Model lasswell fixModel lasswell fix
Model lasswell fixNasria Ika
 
Rangkuman fenomenologi
Rangkuman fenomenologiRangkuman fenomenologi
Rangkuman fenomenologiNasria Ika
 
analisis kasus Transjakarta
analisis kasus Transjakartaanalisis kasus Transjakarta
analisis kasus TransjakartaNasria Ika
 
Model lasswell.ppt
Model lasswell.pptModel lasswell.ppt
Model lasswell.pptNasria Ika
 
soal evaluasi pengajaran
soal evaluasi pengajaransoal evaluasi pengajaran
soal evaluasi pengajaranNasria Ika
 
Surat kuasa khusus
Surat   kuasa khususSurat   kuasa khusus
Surat kuasa khususNasria Ika
 
Kewirausahaan ppt
Kewirausahaan pptKewirausahaan ppt
Kewirausahaan pptNasria Ika
 
model pendidikan moral berbasis liberalis, komunis,
model pendidikan moral berbasis liberalis, komunis,model pendidikan moral berbasis liberalis, komunis,
model pendidikan moral berbasis liberalis, komunis,Nasria Ika
 
sistem pemilu mekanis dan sistem pemilu organis
sistem pemilu mekanis dan sistem pemilu organissistem pemilu mekanis dan sistem pemilu organis
sistem pemilu mekanis dan sistem pemilu organisNasria Ika
 
Planos catalogo 9 2014 Oriflame
Planos catalogo 9 2014 OriflamePlanos catalogo 9 2014 Oriflame
Planos catalogo 9 2014 Oriflame
Nuno Silva
 
Apostila de tecnicas de pnl www.softwareebookecia.com - software, ebook e cia
Apostila de tecnicas de pnl   www.softwareebookecia.com - software, ebook e ciaApostila de tecnicas de pnl   www.softwareebookecia.com - software, ebook e cia
Apostila de tecnicas de pnl www.softwareebookecia.com - software, ebook e ciadiscretoem
 
Cañon Almadenes( Hellin) Albacete
Cañon  Almadenes( Hellin) AlbaceteCañon  Almadenes( Hellin) Albacete
Cañon Almadenes( Hellin) AlbaceteApala .
 
09 bahan bacaan tajuk (topic 7)
09 bahan bacaan tajuk (topic 7)09 bahan bacaan tajuk (topic 7)
09 bahan bacaan tajuk (topic 7)share with me
 
Fichas científicas. Visu desde as cidades
Fichas científicas. Visu desde as cidadesFichas científicas. Visu desde as cidades
Resultados Sondeo janssen 2_2
Resultados Sondeo janssen 2_2Resultados Sondeo janssen 2_2
Resultados Sondeo janssen 2_2Iñaky Berzal
 

Viewers also liked (20)

demokrasi masyarakat beradab
demokrasi masyarakat beradabdemokrasi masyarakat beradab
demokrasi masyarakat beradab
 
Uu no 22 th 2004
Uu no 22 th 2004Uu no 22 th 2004
Uu no 22 th 2004
 
materi Afwezigheid
materi Afwezigheidmateri Afwezigheid
materi Afwezigheid
 
Model lasswell fix
Model lasswell fixModel lasswell fix
Model lasswell fix
 
Makalah htn
Makalah htnMakalah htn
Makalah htn
 
Rangkuman fenomenologi
Rangkuman fenomenologiRangkuman fenomenologi
Rangkuman fenomenologi
 
analisis kasus Transjakarta
analisis kasus Transjakartaanalisis kasus Transjakarta
analisis kasus Transjakarta
 
Model lasswell.ppt
Model lasswell.pptModel lasswell.ppt
Model lasswell.ppt
 
soal evaluasi pengajaran
soal evaluasi pengajaransoal evaluasi pengajaran
soal evaluasi pengajaran
 
Surat kuasa khusus
Surat   kuasa khususSurat   kuasa khusus
Surat kuasa khusus
 
Kewirausahaan ppt
Kewirausahaan pptKewirausahaan ppt
Kewirausahaan ppt
 
Ppt htn
Ppt htnPpt htn
Ppt htn
 
model pendidikan moral berbasis liberalis, komunis,
model pendidikan moral berbasis liberalis, komunis,model pendidikan moral berbasis liberalis, komunis,
model pendidikan moral berbasis liberalis, komunis,
 
sistem pemilu mekanis dan sistem pemilu organis
sistem pemilu mekanis dan sistem pemilu organissistem pemilu mekanis dan sistem pemilu organis
sistem pemilu mekanis dan sistem pemilu organis
 
Planos catalogo 9 2014 Oriflame
Planos catalogo 9 2014 OriflamePlanos catalogo 9 2014 Oriflame
Planos catalogo 9 2014 Oriflame
 
Apostila de tecnicas de pnl www.softwareebookecia.com - software, ebook e cia
Apostila de tecnicas de pnl   www.softwareebookecia.com - software, ebook e ciaApostila de tecnicas de pnl   www.softwareebookecia.com - software, ebook e cia
Apostila de tecnicas de pnl www.softwareebookecia.com - software, ebook e cia
 
Cañon Almadenes( Hellin) Albacete
Cañon  Almadenes( Hellin) AlbaceteCañon  Almadenes( Hellin) Albacete
Cañon Almadenes( Hellin) Albacete
 
09 bahan bacaan tajuk (topic 7)
09 bahan bacaan tajuk (topic 7)09 bahan bacaan tajuk (topic 7)
09 bahan bacaan tajuk (topic 7)
 
Fichas científicas. Visu desde as cidades
Fichas científicas. Visu desde as cidadesFichas científicas. Visu desde as cidades
Fichas científicas. Visu desde as cidades
 
Resultados Sondeo janssen 2_2
Resultados Sondeo janssen 2_2Resultados Sondeo janssen 2_2
Resultados Sondeo janssen 2_2
 

Similar to Repliek

PERJANJIAN KONTRAK
PERJANJIAN KONTRAKPERJANJIAN KONTRAK
PERJANJIAN KONTRAK
Wahyu Ym
 
Asas Tujuan & Pemohon Pailit
Asas Tujuan & Pemohon Pailit Asas Tujuan & Pemohon Pailit
Asas Tujuan & Pemohon Pailit
alsalcunsoed
 
Surat perjanjian jual beli mobil
Surat perjanjian jual beli mobilSurat perjanjian jual beli mobil
Surat perjanjian jual beli mobil
elianaermizal
 
Akta Perdamaian.docx
Akta Perdamaian.docxAkta Perdamaian.docx
Akta Perdamaian.docx
KuswidiyantoAriefWic
 

Similar to Repliek (6)

PERJANJIAN KONTRAK
PERJANJIAN KONTRAKPERJANJIAN KONTRAK
PERJANJIAN KONTRAK
 
Makalah sania dasopang
Makalah sania dasopangMakalah sania dasopang
Makalah sania dasopang
 
Asas Tujuan & Pemohon Pailit
Asas Tujuan & Pemohon Pailit Asas Tujuan & Pemohon Pailit
Asas Tujuan & Pemohon Pailit
 
Press release medan rev 2 pdf
Press release medan rev 2 pdfPress release medan rev 2 pdf
Press release medan rev 2 pdf
 
Surat perjanjian jual beli mobil
Surat perjanjian jual beli mobilSurat perjanjian jual beli mobil
Surat perjanjian jual beli mobil
 
Akta Perdamaian.docx
Akta Perdamaian.docxAkta Perdamaian.docx
Akta Perdamaian.docx
 

More from Nasria Ika

Essay hukum tata negara
Essay hukum tata negaraEssay hukum tata negara
Essay hukum tata negaraNasria Ika
 
Contoh surat gugatan wanprestasi
Contoh surat gugatan wanprestasiContoh surat gugatan wanprestasi
Contoh surat gugatan wanprestasiNasria Ika
 
keadaan tak hadir (afwezigheid)
keadaan tak hadir (afwezigheid)keadaan tak hadir (afwezigheid)
keadaan tak hadir (afwezigheid)Nasria Ika
 
Hubungan internasional (kasus transjakarta)
Hubungan internasional (kasus transjakarta)Hubungan internasional (kasus transjakarta)
Hubungan internasional (kasus transjakarta)Nasria Ika
 
karakter nasional negara negara asean
karakter nasional negara negara aseankarakter nasional negara negara asean
karakter nasional negara negara aseanNasria Ika
 
prinsip penilaian
prinsip penilaianprinsip penilaian
prinsip penilaianNasria Ika
 

More from Nasria Ika (7)

Essay hukum tata negara
Essay hukum tata negaraEssay hukum tata negara
Essay hukum tata negara
 
Proposal kwu
Proposal kwuProposal kwu
Proposal kwu
 
Contoh surat gugatan wanprestasi
Contoh surat gugatan wanprestasiContoh surat gugatan wanprestasi
Contoh surat gugatan wanprestasi
 
keadaan tak hadir (afwezigheid)
keadaan tak hadir (afwezigheid)keadaan tak hadir (afwezigheid)
keadaan tak hadir (afwezigheid)
 
Hubungan internasional (kasus transjakarta)
Hubungan internasional (kasus transjakarta)Hubungan internasional (kasus transjakarta)
Hubungan internasional (kasus transjakarta)
 
karakter nasional negara negara asean
karakter nasional negara negara aseankarakter nasional negara negara asean
karakter nasional negara negara asean
 
prinsip penilaian
prinsip penilaianprinsip penilaian
prinsip penilaian
 

Recently uploaded

RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdfRUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
CI kumparan
 
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
HansWijaya13
 
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdfPeran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
intelkejarimimika07
 
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRIPengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
JabalArfah
 
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASICONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
SharonPriscilla3
 
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.comSalinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
CI kumparan
 
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASIPPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
MunirMisbah1
 
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
intelkejarimimika07
 
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
Adhi Setyowibowo
 
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdfPerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
asmazn0001
 
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).pptGratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
SardiPasaribu
 
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
adbangplk
 
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdfppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
thegoddescorp
 
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri DrafDOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
CIkumparan
 
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum PidanaHukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Pelita9
 
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdfppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
thegoddescorp
 

Recently uploaded (16)

RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdfRUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
 
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
 
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdfPeran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
 
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRIPengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
 
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASICONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
 
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.comSalinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
 
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASIPPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
 
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
 
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
 
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdfPerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
 
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).pptGratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
 
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
 
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdfppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
 
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri DrafDOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
 
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum PidanaHukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
 
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdfppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
 

Repliek

  • 1. Malang,19 Maret 2013 REPLIEK PENGGUGAT Dalam perkara Nomor:10/Pdt./2013/PN.Mlg. antara Iman Pantara: Penggugat d.K/Tergugat d.R lawan James Sumartono: Tergugat d.K/Tergugat d.R Kepada: Yang terhomat Ketua Pengadilan Negeri Malang Di Malang Dengan hormat, Yang bertanda tangan di bawah ini, saya: Untuk dan atas nama Penggugat d.K. (dalam Konvensi)/Tergugat d.R (dalam Rekovensi), dengan ini hendak menyampaikan Repliek dalam Konvensi dan gugatan dalam Rekovensi sebagai berikut: DALAM KONVENSI: DALAM EKSEPSI: 1. Bahwa memang benar berdasarkan Perjanjian Hutang Piutang tertanggal 1 Januari 2012 disebutkan apabila terjadi suatu sengketa antar penggugat dengan tergugat maka akan diselesaikan melalui jalur hukum di Pengadilan Negeri Surabaya.
  • 2. 2. Bahwa berdasarkan asas actor sequator forum rei (forum domicili) dan disebutkan di dalam pasal 118 ayat (1) dan (2) HIR jo. Pasal 142 ayat (1), (2), dan (3) RBg, maka telah ditentukan pengadilan negeri yang memiliki kewenangan relatif untuk mengadili adalah pengadilan negeri tempat tinggal tergugat. 3.Bahwa kenyataan yang ada di angka satu tidak berlaku lagi karena ada kesepakatan secara lisan yang disaksikan tiga orang lainnya (sdr. Saivur McDouglas, sdr. Reimonsius Sinambela, dan sdr. Martin Khatulistiwa) untuk menyelesaikan sengketa melalui jalur hukum di Pengadilan Negeri Malang. DALAM POKOK PERKARA: 4. Bahwa penggugat menolak semua dalil-dalil yang diajukan Tergugat kecuali yang tegas- tegas diakui kebenarannya oleh Penggugat. 5. Bahwa tidak benar dalil Tergugat yang menyatakan telah melunasi hutangnya kepada penggugat sebelum jatuh temponya, karena hingga teguran ketiga yang telah dilakukan oleh pihak Penggugat, pihak Tergugat hanya melaksanakan angsuran ke-7 (tujuh) sebagaimana disebutkan kwitansi tanda terima terlampir (vide bukti P-4). 6. Bahwa bukti T-2 yang diajukan oleh tergugat sebagai tanda pelunasan pembayaran tidak valid karena menurut Perjanjian Hutang Piutang tertanggal 1 Januari 2012 pembayaran tidak melalui Kepala Cabang PT. Indofarma Sari Ratu Malang John Kartolo melainkan transfer ke rekening Bank Mandiri dengan nomor rekening xxx DALAM REKONVENSI: 7.Bahwa tergugat d.R menolak semua dalil yang diajukan penggugat d.R, kecuali yang tegas-tegas diakui oleh tergugat d.R. 8.Bahwa dalil-dalil yang telah dipergunakan dalam Konvensi dianggap dipergunakan kembali dalam Rekonvensi 9.Bahwa tergugat d.R. sampai terjadinya gugatan tidak pernah menerima pelunasan hutang dari penggugat d.R.
  • 3. 10. Bahwa penggugat menolak dan menyatakan ketidakbenaran dalil yang dikemukakan oleh penggugat d.R mengenai ketidaksediaan tergugat d.R untuk mengembalikan jaminan berupa mobil Toyota Avanza dengan nomor polisi N 524 AS dengan Surat Tanda Nomor Kendaraan atas nama penggugat d.R karena jaminan tersebut berada dalam penguasan penggugat d.R 11. Bahwa penggugat d.R tidak mempunyai alasan yang sah untuk mengajukan permohonan penyitaan terhadap barang jaminan hutang berupa mobil Toyota Avanza nomor polisi N 524 AS dengan Surat Tanda Nomor Kendaraan atas nama penggugat d.R karena pihak penggugat d.R tidak membayar lunas hutangnya berdasarkan Perjanjian Hutang Piutang tertanggal 1 Januari 2012, sehingga gugatan penggugat d.R harus ditolak. 12. Bahwa penggugat d.R tidak mempunyai alasan yang sah untuk mengajukan gugatan Rekonvensi, sehingga dengan demikian penggugat d.R tidak mempunyai hak untuk mengajukan agar putusan pengadilan dilaksanakan terlebih dahulu. Maka berdasarkan segala apa yang diuraikan di atas, Tergugat d.R mohon dengan hormat sudilah kiranya Ketua Pengadilan Negeri di Malang berkenan memutuskan: DALAM KONVENSI - Mengabulkan gugatan penggugat d.K seluruhnya DALAM REKONVENSI - Menolak gugatan penggugat d.R untuk seluruhnya Demikian jawaban Tergugat d.R terhadap gugatan penggugat d.R, semoga dapat dijadikan bahan pertimbangan hakim dalam memberikan keputusan, terima kasih. Hormat Kuasa Penggugat d.K / Tergugat d.R ttd. (Prof.dr.Yeremia Anggarianto, S.H., M.H)