SlideShare a Scribd company logo
SURAT KESEPAKATAN DAMAI
Yang bertanda tangan dibawah ini kami :
1. Nama : 1.MUSLICH.SH.MHum ;- Advokat / Penasihat Hukum
2. HARTONO,SH ;- Advokat / Penasihat H ukum
Alamat : Jl.Cik Ditiro No. 1 Yogyakarta
Berdasarkan surat kuasa tertanggal 2 September 2006 yang dalam hal ini bertindak untuk dan atas
nama Klient kami yang bernama : Tn.ICHSAN Alamat : Jl. Kapten Pier Tendean No. 41 Yogyakarta
Yang selanjutnya dalam hal ini disebut sebagai PIHAK PERTAMA
2. Nama : Tn.MUKIYO
Alamat : Jl.Godean No.10 Demak Ijo, Godean, Sleman
Yang selanjutnya dalam hal ini disebut sebagai PIHAK KEDUA
Bahwa Pihak Pertama dan Pihak kedua telah sepakat untuk mengikatkan diri dalam perjanjian
Kesepakatan Damai sebagai berikut :
1. Bahwa Bahwa Pihak Kedua telah bersedia dan sanggup untuk membayar semua kewajibannya, kepada
Pihak Pertama uang sebesar Rp 55.000.000,00 ( Enam puluh lima juta rupiah ).
A. Bahwa pembayaran sebagai mana tersebut diatas akan dibayar oleh Pihak Kedua kepada Pihak
Pertama akan dilakukan secara bertahap yakni sebagai berikut :
1) Tahap Pertama akan dibayar sejumlah Rp.30.000.000,00 (tiga puluh juta rupiah ) pada tanggal
20 Agutus 2006.
2) Tahap Kedua akan dibayar sejumlah Rp.20.000.000,00 (dua puluh juta rupiah ) pada tanggal
20 September 2006.
3) Tahap Ketiga akan dibayar sejumlah Rp.15.000.000,00 (lima belas juta rupiah ) pada tanggal
20 Oktober 2006.
B. Bahwa Pihak Pertama menyetujui bahwa dengan telah dibayarnya semua kewajiban sebagai mana
yang telah diperjanjikan oleh oleh Pihak Kedua sebagai mana tersebut pada butir A tersebut
diatas, maka Pihak Pertama bersedia mencabut laporan yang diajukan oleh Pihak Pertama kepada
Pihak yang berwajib, dengan segala akibat hukum yang menmyertainya;
C. Bahwa apabila Pihak Kedua lalai melaksanakan kewajibannya sebagai mana tersebut diatas, maka
semua kewajiban sebagai mana tersebut dalam perjanjian tersebut tetap menjadi beban dan
tanggung jawab Pihak Kedua, kemudian perdamaian ini dianggap tidak pernah ada, sedang
pembayaran yang telah dilakukan oleh Pihak Kedua kepada Pihak Pertama dianggap hapus
karenanya dan menjadi hak dari Pihak Pertama;
D. Bahwa apabila Pihak kedua telah melaksanakan kesepakan damai ini, maka perjanjian tersebut
dianggap tidak pernah ada dengan segala akibat hukum yang menyertainya.
2. Bahwa perjanjian ini berlaku sejak ditanda tanganinya oleh kedua belah pihak.
Demikianlah surat kesepakan damai ini dibuat dengan benar dan sesungguhnya tanpa paksaan dari siapapun
dan dari manapun, dapatlah dipergunakan sebagai mana mestinya.
Yogyakarta, 2 September 2006
PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA
…………………….. …………………….
Saksi – Saksi :
1. …………………………… 2………………………...

More Related Content

Similar to Akta Perdamaian.docx

AKTA JUAL BELI FIRMA DAN PERJANJIAN KERJASAMA
AKTA JUAL BELI FIRMA DAN PERJANJIAN KERJASAMA AKTA JUAL BELI FIRMA DAN PERJANJIAN KERJASAMA
AKTA JUAL BELI FIRMA DAN PERJANJIAN KERJASAMA
Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta
 
Surat perjanjian utang piutang
Surat perjanjian utang piutangSurat perjanjian utang piutang
Surat perjanjian utang piutang
LALU MUSLIHAN
 
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdf
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdfContoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdf
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdf
TianNugraha5
 
Kontrak Perjanjian Bersama Tak Bernama
Kontrak Perjanjian Bersama Tak BernamaKontrak Perjanjian Bersama Tak Bernama
Kontrak Perjanjian Bersama Tak Bernama
Adilah126
 
Perjanjian kerjasama broker tender draft clean
Perjanjian kerjasama broker tender draft cleanPerjanjian kerjasama broker tender draft clean
Perjanjian kerjasama broker tender draft clean
MeneerGultom
 
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docx
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docxContoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docx
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docx
TianNugraha5
 
Surat perjanjian jatuh tempo pembayaran pinjaman
Surat perjanjian jatuh tempo pembayaran pinjamanSurat perjanjian jatuh tempo pembayaran pinjaman
Surat perjanjian jatuh tempo pembayaran pinjaman
MukhdinAza
 
Perjanjian keagenan Produk
Perjanjian keagenan ProdukPerjanjian keagenan Produk
Perjanjian keagenan Produk
MeneerGultom
 
Hukum perjanjian
Hukum perjanjianHukum perjanjian
Hukum perjanjian
hylmihalim
 
16 surat perjanjian kontrak rumah
16 surat perjanjian kontrak rumah16 surat perjanjian kontrak rumah
16 surat perjanjian kontrak rumah
Ikhsan Atsiruddin
 
Contoh Surat Perjanjian
Contoh Surat PerjanjianContoh Surat Perjanjian
Contoh Surat Perjanjian
LeonardoSitorus
 
Contoh Perjanjian Kerjasama Jasa Artis MC Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0811...
Contoh Perjanjian Kerjasama Jasa Artis MC Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0811...Contoh Perjanjian Kerjasama Jasa Artis MC Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0811...
Contoh Perjanjian Kerjasama Jasa Artis MC Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0811...
GLC
 
Perjanjian-Pemberian-Cessie.doc
Perjanjian-Pemberian-Cessie.docPerjanjian-Pemberian-Cessie.doc
Perjanjian-Pemberian-Cessie.doc
GLC
 
Ahdb #3
Ahdb #3Ahdb #3
Ahdb #3
Ost Man
 
Surat kuasa-surat-perjanjian
Surat kuasa-surat-perjanjianSurat kuasa-surat-perjanjian
Surat kuasa-surat-perjanjian
sma ya bakii kesugihan cilacap
 
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsyBedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsyMiftaqurrohman el-Qudsy
 
Contoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutangContoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutang
ladfian_1
 
Contoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutangContoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutang
ladfian_1
 
Contoh Surat Perjanjian Kerjasama
Contoh Surat Perjanjian KerjasamaContoh Surat Perjanjian Kerjasama
Contoh Surat Perjanjian Kerjasama
John Manullang
 

Similar to Akta Perdamaian.docx (20)

AKTA JUAL BELI FIRMA DAN PERJANJIAN KERJASAMA
AKTA JUAL BELI FIRMA DAN PERJANJIAN KERJASAMA AKTA JUAL BELI FIRMA DAN PERJANJIAN KERJASAMA
AKTA JUAL BELI FIRMA DAN PERJANJIAN KERJASAMA
 
Surat perjanjian utang piutang
Surat perjanjian utang piutangSurat perjanjian utang piutang
Surat perjanjian utang piutang
 
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdf
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdfContoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdf
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdf
 
Kontrak Perjanjian Bersama Tak Bernama
Kontrak Perjanjian Bersama Tak BernamaKontrak Perjanjian Bersama Tak Bernama
Kontrak Perjanjian Bersama Tak Bernama
 
Perjanjian kerjasama broker tender draft clean
Perjanjian kerjasama broker tender draft cleanPerjanjian kerjasama broker tender draft clean
Perjanjian kerjasama broker tender draft clean
 
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docx
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docxContoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docx
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docx
 
Surat perjanjian jatuh tempo pembayaran pinjaman
Surat perjanjian jatuh tempo pembayaran pinjamanSurat perjanjian jatuh tempo pembayaran pinjaman
Surat perjanjian jatuh tempo pembayaran pinjaman
 
Perjanjian keagenan Produk
Perjanjian keagenan ProdukPerjanjian keagenan Produk
Perjanjian keagenan Produk
 
Hukum perjanjian
Hukum perjanjianHukum perjanjian
Hukum perjanjian
 
16 surat perjanjian kontrak rumah
16 surat perjanjian kontrak rumah16 surat perjanjian kontrak rumah
16 surat perjanjian kontrak rumah
 
Contoh Surat Perjanjian
Contoh Surat PerjanjianContoh Surat Perjanjian
Contoh Surat Perjanjian
 
Contoh Perjanjian Kerjasama Jasa Artis MC Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0811...
Contoh Perjanjian Kerjasama Jasa Artis MC Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0811...Contoh Perjanjian Kerjasama Jasa Artis MC Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0811...
Contoh Perjanjian Kerjasama Jasa Artis MC Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0811...
 
Perjanjian-Pemberian-Cessie.doc
Perjanjian-Pemberian-Cessie.docPerjanjian-Pemberian-Cessie.doc
Perjanjian-Pemberian-Cessie.doc
 
SURAT PERJANJIAN AFU
SURAT PERJANJIAN AFUSURAT PERJANJIAN AFU
SURAT PERJANJIAN AFU
 
Ahdb #3
Ahdb #3Ahdb #3
Ahdb #3
 
Surat kuasa-surat-perjanjian
Surat kuasa-surat-perjanjianSurat kuasa-surat-perjanjian
Surat kuasa-surat-perjanjian
 
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsyBedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
 
Contoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutangContoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutang
 
Contoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutangContoh perjanjian hutang piutang
Contoh perjanjian hutang piutang
 
Contoh Surat Perjanjian Kerjasama
Contoh Surat Perjanjian KerjasamaContoh Surat Perjanjian Kerjasama
Contoh Surat Perjanjian Kerjasama
 

Recently uploaded

Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdfPeran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
intelkejarimimika07
 
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdfPerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
asmazn0001
 
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdfRUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
CI kumparan
 
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdfppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
thegoddescorp
 
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum PidanaHukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Pelita9
 
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.comSalinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
CI kumparan
 
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
Adhi Setyowibowo
 
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri DrafDOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
CIkumparan
 
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).pptGratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
SardiPasaribu
 
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASICONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
SharonPriscilla3
 
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
intelkejarimimika07
 
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
adbangplk
 
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRIPengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
JabalArfah
 
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASIPPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
MunirMisbah1
 
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
HansWijaya13
 
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdfppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
thegoddescorp
 

Recently uploaded (16)

Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdfPeran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
Peran Kejaksaan Dalam Penanganan Tindak Pidana Pemilu.pdf
 
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdfPerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
PerGub_No._49_Thn_2015_ttg_Pedoman_Remunerasi_BLUD jatim.pdf
 
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdfRUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
RUU KIA pada Seribu HPK-Raker Tingkat I Komisi VIII DPR RI-25032024-FINAL.pdf
 
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdfppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
ppt.kls.xi. kd. ancaman ideologi.pptx.pdf
 
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum PidanaHukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
Hukum Penitensier serta Pengetahuan akan Hukum Pidana
 
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.comSalinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
Salinan PP Nomor 25 Tahun 2024. kumparanNews, kumparan.com
 
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
6. PPLi-BimTek Pemulihan dan Kedaruratan_PPLI.pdf
 
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri DrafDOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
 
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).pptGratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
Gratifikasi_dan_Anti_Korupsi_(Tim_Penyuluh_31_Mei_2021).ppt
 
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASICONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
CONTOH MAKALAH JOINT VENTURE DAN ENTERPRISE DALAM HUKUM INVESTASI
 
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
449048659-powerpoint-Peran-Kejaksaan-ppt.ppt
 
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
ARAH KEBIJAKAN DAK DALAM RANGKA IDENTIFIKASI DAN ANALISA USULAN DAK 2025 KALT...
 
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRIPengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
Pengawasan Pemilu 2024 sebagai bentuk kecintaan kita terhadap NKRI
 
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASIPPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
PPT USHUL FIQIH MAQASID SYARIAH ALLAL AL_FASI
 
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
SOSIALISASI TAHAPAN DAN PENCALONAN PERSEORANGAN DALAM PEMILIHAN SERENTAK 2024...
 
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdfppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
ppt. kls xi kd. 3.4. Hubungan Internasional.pptx.pdf
 

Akta Perdamaian.docx

  • 1. SURAT KESEPAKATAN DAMAI Yang bertanda tangan dibawah ini kami : 1. Nama : 1.MUSLICH.SH.MHum ;- Advokat / Penasihat Hukum 2. HARTONO,SH ;- Advokat / Penasihat H ukum Alamat : Jl.Cik Ditiro No. 1 Yogyakarta Berdasarkan surat kuasa tertanggal 2 September 2006 yang dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama Klient kami yang bernama : Tn.ICHSAN Alamat : Jl. Kapten Pier Tendean No. 41 Yogyakarta Yang selanjutnya dalam hal ini disebut sebagai PIHAK PERTAMA 2. Nama : Tn.MUKIYO Alamat : Jl.Godean No.10 Demak Ijo, Godean, Sleman Yang selanjutnya dalam hal ini disebut sebagai PIHAK KEDUA Bahwa Pihak Pertama dan Pihak kedua telah sepakat untuk mengikatkan diri dalam perjanjian Kesepakatan Damai sebagai berikut : 1. Bahwa Bahwa Pihak Kedua telah bersedia dan sanggup untuk membayar semua kewajibannya, kepada Pihak Pertama uang sebesar Rp 55.000.000,00 ( Enam puluh lima juta rupiah ). A. Bahwa pembayaran sebagai mana tersebut diatas akan dibayar oleh Pihak Kedua kepada Pihak Pertama akan dilakukan secara bertahap yakni sebagai berikut : 1) Tahap Pertama akan dibayar sejumlah Rp.30.000.000,00 (tiga puluh juta rupiah ) pada tanggal 20 Agutus 2006. 2) Tahap Kedua akan dibayar sejumlah Rp.20.000.000,00 (dua puluh juta rupiah ) pada tanggal 20 September 2006. 3) Tahap Ketiga akan dibayar sejumlah Rp.15.000.000,00 (lima belas juta rupiah ) pada tanggal 20 Oktober 2006. B. Bahwa Pihak Pertama menyetujui bahwa dengan telah dibayarnya semua kewajiban sebagai mana yang telah diperjanjikan oleh oleh Pihak Kedua sebagai mana tersebut pada butir A tersebut diatas, maka Pihak Pertama bersedia mencabut laporan yang diajukan oleh Pihak Pertama kepada Pihak yang berwajib, dengan segala akibat hukum yang menmyertainya; C. Bahwa apabila Pihak Kedua lalai melaksanakan kewajibannya sebagai mana tersebut diatas, maka semua kewajiban sebagai mana tersebut dalam perjanjian tersebut tetap menjadi beban dan tanggung jawab Pihak Kedua, kemudian perdamaian ini dianggap tidak pernah ada, sedang pembayaran yang telah dilakukan oleh Pihak Kedua kepada Pihak Pertama dianggap hapus karenanya dan menjadi hak dari Pihak Pertama; D. Bahwa apabila Pihak kedua telah melaksanakan kesepakan damai ini, maka perjanjian tersebut dianggap tidak pernah ada dengan segala akibat hukum yang menyertainya. 2. Bahwa perjanjian ini berlaku sejak ditanda tanganinya oleh kedua belah pihak. Demikianlah surat kesepakan damai ini dibuat dengan benar dan sesungguhnya tanpa paksaan dari siapapun dan dari manapun, dapatlah dipergunakan sebagai mana mestinya. Yogyakarta, 2 September 2006 PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA …………………….. ……………………. Saksi – Saksi : 1. …………………………… 2………………………...