SlideShare a Scribd company logo
Pengembangan Edupreuner Program
Terhadap Kemampuan Internet Marketing Soft Skill Mahasiswa
oleh :
Alif Ringga Persada., S.Si., M.Pd
widodo winarso, M.PdI
Latar belakang
Populasi di Indonesia sangatlah tinggi saat ini, yaitu 255, 993, 674 (CIA World Fact book July 2015
est).
Angka penggangguran di Indonesia tinggi, yaitu 7.244.905 (BPS, 2014).
angka kewirausahaan di Indonesia masih rendah, Indonesia berada pada 1,65% atau berada di
urutan ke 68 dari 121 negara menurut (The Global Entrepreneurship & Development Index 2013)
pendidikan di Indonesia juga ambil bagian melalui pengembangan kewirausahaan di perguruan tinggi
Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK) melaksanakan kurikulum berbasis KKNI, Khususnya di
Jurusan tadris Matematika sebagai profil tambahan yakni Edupreunership (mata Kuliah)
Edupreuner program dapat dilakukan salah satunya dengan pemanfaatan Internet dalam
kewirausahaan
PENGEMBANGAN EDUPRANEUR PROGRAM
di Lingkungan FITK
Edupreuner program dapat mengintegrasikan antara hard skills
sebagai kemampuan teknik dan soft skills sebagai pendukung
kemampuan mahasiswa saat praktek pada pembelajaran
kewirausahaan. Hal ini didasari oleh keyakinan bahwa penguasaan
soft skills yang baik mampu mendorong penguasaan hard skills
secara lebih baik pula
Rumusan Masalah
1. Bagaimana kemampuan awal marketing mahasiswa dalam
pembelajaran edupreunership di IAIN Syekh Nurjati Cirebon ?
2. Bagaimana pengembangan edupreuner program dalam kemampuan
internet marketing soft skill mahasiswa di IAIN Syekh Nurjati Cirebon?
3. Bagaimana efektifitas dari kegiatan pengembangan edupreuner
program dalam kemampuan internet marketing soft skill dimahasiswa
IAIN Syekh Nurjati Cirebon?
4. Bagaimana respon mahasiswa terhadap kegiatan pengembangan
edupreuner program dalam kemampuan internet marketing soft skill
di IAIN Syekh Nurjati Cirebon?
TUJUAN DAN MANFAAT PENELITIAN
1. Untuk mengidentifikasi kemampuan awal Marketing
mahasiswa dalam pembelajaran Edupreuner di IAIN
Syekh Nurjati Cirebon;
2. Untuk melakukan pengembangan edupreuner program
dalam kemampuan internet marketing soft skill
mahasiswa di IAIN Syekh Nurjati Cirebon;
3. Untuk menganalisis efektifitas dari kegiatan
pengembangan edupreuner program yang dilakukan
terhadap kemampuan internet marketing soft skill
mahasiswa;
4. Untuk mengetahui respon mahasiswa terhadap kegiatan
pengembangan edupreuner program dalam
kemampuan internet marketing soft skill dimahasiswa
IAIN Syekh Nurjati Cirebon
1
“
Penelitian Relevan
2015
Brigitta Putri Atika
Tyagita, dkk
“Edupreneur Dalam
Meningkatkan Mutu
Lulusan SMK”
2012
Siti Hamidah,
“Profil Soft skills
Mahasiswa Pendidikan
Teknik Boga (PTB)
Fakultas Teknik
Universitas Negeri
Yogyakarta”
EDUPRENEUR
PROGRAM
2010
Kemendiknas, P. K.
“Pengembangan Pendidikan
Kewirausahaan, Badan Pelatihan
Penguatan Metodologi
Pembelajaran Berdasarkan Nilai-
nilai BUdaya untuk membentuk
Daya Saing dan Karakter Bangsa”
2011
Adi, A. S.
“Membangun Jiwa
Wirasusah Siswa SMK”
2014
Siti Hamidah,
“Pengembangan SDM
Di Pesantren”
2013
Sulistyo, H.. The
Analysis Of Register
Used In Entrepreneur
Community In Social
Media.
Kerangka Teori
◇Edupreneur program merupakan
bagian dari entrepreneurship
yang unik di bidang pendidikan
(Ikhwan Alim, 2009)
◇Oxford Project, (2012) menjelaskan
edupreneurship adalah sekolah-sekolah yang
selalu melakukan inovasi yang bermakna secara
sistemik, perubahan transformasional, tanpa
memperhatikan sumber daya yang ada, kapasitas
saat ini atau tekanan nasional dalam rangka
menciptakan kesempatan pendidikan baru dan
keunggulan.
Mahasiswa
FITK
Teaching Factory Business Center
Internet Marketing Soft Skill
soft skills merupakan sekelompok
sifat kepribadian, ataupun
kemampuan yang diperlukan
seseorang agar secara efektif dapat
bekerja ditempat kerja, dan
meningkatkan diri (Leung, 2008: 1)
Marketing adalah suatu fungsi organisasi dan
serangkaian proses untuk
menciptakan, mengkomunikasikan, dan memberikan nilai
kepada pelanggan dan untuk mengelola hubungan
pelanggan dengan cara yang menguntungkan organisasi
dan pemangku kepentingannya
Kotler dan Keller (2009:5)
Kemampuan Internet
Marketing Soft Skill
Menjual Produk
Di Internet
Publisher Iklan
Di Internet
Internet Marketing Soft Skill adalah
kemampuan yang diperlukan pada komponen
dalam E-Commerce dengan kepentingan
khusus oleh marketer, yaitu strategi proses
pembuatan, pendistribusian, promosi, dan
penetapan harga barang dan jasa kepada
pangsa pasar internet atau melalui peralatan
digital lain (Boone dan Kurtz, 2005)
Pengembangan Edupreuner Program
Metode Penelitian
Desain Penelitian
Metode yang digunakan dalam
penelitian “research and development”
Borg dan Gall (1971:413) bahwa
Educational Research and development
(R&D) is a process used to develop and
validate educational pruduct
Sumber Data
lembar
obsrvasi, angket
edupreuner program
hasil uji coba terbatas
& uji keluasan
Subjek Penelitian
peneliti, mahasiswa
jurusan/prodi tadris
matematika, dan dosen
IAIN Syekh Nurjati Cirebon
Angket
wawancara,
expert judgement,
observasi
Uji Validitas,
Reliabilitas
(Lawshe, C.H. 1975)
Kuantitatif & kualitatif
(Creswell, John W. 2009)
Kemampuan Awal Marketing Mahasiswa pada
Edupreunership Program
Inmon, dkk (2010) terkait dengan
pengetahuan pada dunia usaha (Business
metadata: capturing enterprise
knowledge)
konsep Bloom, B. S. (1956) terkait dengan
domain kognitif pembelajaran/pendidikan
mahasiswa
Variabel Dimensi Indikator
Identifikasi
Kondisi Awal
Pengetahuan
mahasiswa
terhadap
Kewirausahaan
di bidang
pendidikan
(Edupreuneurshi
p)
Pengetahuan Mempelajari kewirausahaan di
bidang pendidikan
Pemahaman Mencontohkan kegiatan
kewirausahaan di bidang
pendidikan
Aplikasi Menerapkan kegiatan
kewirausahaan di lingkungan
pendidikan
Analisis Mengembangkan kegiatan
kewirausahaan di bidang
pendidikan
Sistesis Mengkreasikan unit usaha
dalam kegiatan kewirausahaan
di bidang pendidikan
Evaluasi Memproyeksikan unit usaha
untuk masa depan
16%
17%
16%16%
19%
16%
Proporsi Tiap Indikator Pengetahuan Mahasiswa
tentang Kewirausahaan Dibidang Pendidikan
(Edupreuneurship)
indikator mempelajari
kewirausahaan
indikator mencontohkan
kegiatan kewirausahaan
indikator menerapkan
kegiatan kewirausahaan
indikator
mengembangkan
kegiatan kewirausahaan
indikator mengkreasikan
unit usaha pada kegiatan
kewirausahaan
indikator memproyeksikan
unit usaha untuk masa
depan
jika di lihat dari dominasi indikatornya
kemampuan mahasiswa dalam
mengkreasikan unit usaha pada kegiatan
kewirausahaan lebih dominan jika dibanding
dengan indikator yang lain. Dimana
indikator tersebut dengan capaian nilai
prosentase 19%.
Kondisi tersebut mengisyaratkan bahwa
mahasiswa memiliki ide kreatif dan
innovative yang ingin di salurkan pada
kegiatan Edupreneur Program.
Maskan (2010) bahwa pembelajaran kewirausahaan dapat
meningkatkan sikap dan koppetensi wirausaha. Sehingga
sikap kreatif dan inovatif mahasiswa di butuhkan dalam
kegiatan pengambangan edupreneur program.
Merujuk pada konsep : Jones, dkk (2003)
tentang Teaching marketing via the
Internet: Lessons learned and challenges
to be met.
11%
10%
12%
11%
11%
12%
10%
11%
12%
Proporsi Tiap Indikator Kemampuan Awal Internet
Marketing
Soft Skill Mahasiswa
Indikator Gaya
Berkomunikasi yang Baik
Dalam Proses Pemasaran
Produk
Indikator Pengendalian Diri
Dalam Menjalin Hubungan
Dengan Pelanggan
Indikator Sikap Positif Dalam
Mengahadapi Pelanggan
indikator Tegas Dalam
Pengambilan Keputusan
Indikator Sebagai
Pemecahan
Masalah/Problematika
Berwirausaha
Indikator Memiliki Rasa
Empati yang Baik Dalam
Menghadapi Pelanggan
Indikator Cepat
Tanggap/Responship
Terhadap Permintaan Pasar
Di lihat dari proporsi kemampuan
awal marketing mahasiswa, di
dapat 3 kecenderungan (dominan)
kemampuan yang dimiliki
mahasiswa diantaranya yakni
sikap positif dalam menghadapi
pelanggan, memiliki rasa empati
yang baik dalam menghadapi
pelanggan, dan psikis yang
bersahabat dengan pelanggan
maupun pelaku usaha lain.
Goleman (2000) bahwa
Kecerdasan Emosional (EI) lebih
penting dari pada IQ.
Melandy, dkk (2006) terdapat
Pengaruh antara Kecerdasan
Emosional Terhadap keberhasilan
dalam kewirausahaan.
Desain Pengembangan edupreuner program dalam
kemampuan internet marketing soft skill mahasiswa
◇domain name
https://edupreneurpro.yukbi
snis.com/
jenis jasa yang dikembangkan pada
edupreneur program
Kegiatan pengembangan teknologi
informasi termasuk jasa layanan komputer,
pengolahan data (statistik),
pengembangan database,
pengembangan piranti lunak,
integrasi sistem,
desain dan analisis sistem pada dunia
pendidikan atau lebih khususnya pada
pelayanan bidang pembelajaran matematika
.
Hasil Penilaian Istrumen Media Internet (Website)
Ahli Media
◇hasil penilaian desain terhadap pengembangan
media internet (WebSite) dalam kegiatan
pengembangan edupreuner program dalam
kemampuan internet marketing soft skill mahasiswa
rata-rata dari keampat aspek tersebut sebesar 4, 22
yang merupakan kategori Sangat Baik. Maka media
tersebut dapat dikatakan layak untuk kegiatan
pengembangan edupreuner program
Aspek Penilaian
Hasil Penilaian Expert
Judgment
Ahli 1 Ahli 2 Ahli 3
Aspek Format
Penyajian materi produk kewirausahaan 5 4 3
Pengunaan animasi/gambar produk
kewirausahaan
4 5 3
Keserasian pemilihan warna pada script 5 3 4
Rata – rata 4.00
Aspek Isi
Kejelasan materi produk usaha
kewirausahaan
4 4 5
Ketepatan pengunaan bahasa 4 4 5
Kesesuaian gambar 3 4 5
Rata – rata 4.22
Aspek Bahasa
Kebakuan bahasa yang digunakan 5 3 5
Kemudahan konsumen dalam memahami
produk yang ditampilkan
5 4 4
Rata – rata 4.33
Aspek Interaksi
Kemudahan petunjuk pengunaan 5 5 5
Kemudahan memahami kalimat/teks 5 3 5
Penempatan tombol navigasi 5 4 4
Kualitas interaksi (user friendly) 4 4 3
Rata – rata 4.33
kriteria penilaian media berdasarkan pada kualitas
(Cronbach, L. J. dkk, 1985). Toward reform of program
evaluation. Jossey-Bass.)
Efektifitas dari pengembangan edupreuner program
dalam kemampuan internet marketing soft skill
mahasiswa
hasil uji efektifitas melalui taraf signifikansi adalah 0,000 < 0,05, artinya bahwa kemampuan internet
marketing soft skill awal dan akhir setelah kegiatan pengembangan program bersifat signifikan.
sedangkan jika dilihat dari sig. (2 tailed) = 0,000. Hal itu berarti bahwa probabilitas kurang dari 0,05 yang
berarti juga bahwa H0 di tolak. H0 di tolak, berarti bahwa kemampuan internet marketing soft skill
mahasiswa awal dan akhir setelah kegiatan pengambangan edupreuner program adalah tidak identik.
atau dengan kata lain kegiatan pengembangan edupreuner program ternyata cukup efektif untuk
meningkatkan kemampuan internet marketing soft skill mahasiswa.
Tabel
Paired Samples Test
Paired Differences
t df Sig. (2-tailed)Mean
Std.
Deviation
Std. Error
Mean
95% Confidence Interval
of the Difference
Lower Upper
Pair 1 Kemampuan Internet
Marketing Awal -
Kemampuan Internet
Marketing Akhir
-4.829 3.044 .514 -5.874 -3.783 -9.385 34 .000
Hasil penelitian pembanding
Hasil penelitian tersebut sejalan dengan pendapat Widiana, dkk (2012)
bahwa penggunaan teknologi internet dalam sistem penjualan online dapat
meningkatkan kepuasan dan pembelian produk. Selain dari pada itu,
diperlukan pula kemampuan soft skill mahasiswa dalam kegiatan
pemasaran produk.
Menurut Griffith, dkk (2013) bahwa dalam menghadapi era globalitas dan
tingginya tingkan teknologi informasi, di perlukan sebuah strategi jitu dalam
berbisnis. strategi itu yakni pengembangan soft skill marketing.
Sehingga relevan sekali jika didalam kegiatan pengembangan
edupreuner program di IAIN Syekh Nurjati memanfaatkan kemajuan
teknologi informasi (website).
◇Respon mahasiswa terhadap kegiatan pengembangan
edupreneur program hampire seluruhnya merata, dan
jika dilihat dari kecenderunganya “keingintahuan
(curiosity)” mahasiswa lebih dominan dibanding aspek-
aspek yang lainya.
◇hal tersebut di karenakan rasa penasaran mahasiswa
itu tumbuh pada nilai inovasi/trobosan baru yang di
gunakan dalam kegiatan pengembangan edupreneur
program di IAIN Syekh Nurjati Cirebon
19%
21%
20%
20%
20%
Proporsi Tiap Indikator Respon Mahasiswa Terhadap
Kegiatan Pengambangan Edupreneur Program
indikator perasaan (feeling)
indikator keingintahuan
(curiosity)
indikator prestasi
(achievement)
indikator usaha (effort)
indikator kegigihan
(persistence)
Menurut Wijaya (2009) bahwa kegiatan
kewirausahaan dapat menciptakan perilaku
empiris yang sifatnya spesifik. Perilaku jenis
itu, dapat ditimbul dari dalam diri sesorang
atau dari luar. sehingga membentuk model
tersendiri pada para pelaku wirausaha
Kesimpulan
1. Kemampuan awal marketing mahasiswa dalam pembelajaran
edupreunership. Pada aspek pengatahuan tergolong cupuk baik. didasarkan
pada capaian nilai rata-rata sebesar 77,66. Sedangkapn kemampuan awal
internet marketing soft skillnya sendiri tergolong cukup baik, dengan capai
nilai rata-rata sebesar 71.
2. Pengembangan edupreuner program dalam kemampuan internet marketing
soft skill mahasiswa sudah layak digunakan. Hal tersebut di sandarkan pada
penilaian ahli materi maupun media dengan rata-rata aspek penilaian
program dengan capaian sebesar 4, 22 dengan kategori sangat baik.
3. Pengembangan edupreuner program bermakna efektif terhadap peningkatan
kemampuan internet marketing soft skill mahasiswa. Pengujian efektifitas
dilakukan dengan taraf signifikansi adalah 0,000 < 0,05, artinya bahwa
kemampuan internet marketing soft skill awal dan akhir setelah kegiatan
pengembangan program bersifat signifikan.
4. Respon mahasiswa terhadap kegiatan pengembangan edupreneur program
sebesar 69,14. Kondisi tersebut menggambarkan bahwa kegiatan
edupreneur program di respon cukup baik.
Saran
Pertama, pada tatanan desain penelitian dan pengembangan belum
sepenuhnya dilakukan. misalnya pada tahapan uji coba keluasan dan
makna efisiensi dari pengembangan edupreneur program. Sehingga
belum dapat di ambil kesimpulan secara general_apakan edupreneur
program dapat dimungkinkan dilaksanakan di seluruh civitas
akademika_. Sehingga diperlukan penelitian lanjutan.
Kedua, pada aspek pengukuran dipenelitian ini masih berorientasi
pada persepsi siswa atas keterlaksanaan kegiatan pengembangan
edupreneur program. Maka diperlukan skala pengukuran yang lain
agar penelitian ini lebih komprensif.

More Related Content

What's hot

Organisasi dan Tata Kelola e-Learning di Perusahaan
Organisasi dan Tata Kelola e-Learning di PerusahaanOrganisasi dan Tata Kelola e-Learning di Perusahaan
Organisasi dan Tata Kelola e-Learning di Perusahaan
Djadja Sardjana
 
Efisiensi pendidikan di indonesia
Efisiensi pendidikan di indonesiaEfisiensi pendidikan di indonesia
Efisiensi pendidikan di indonesiaLastri Cheanagho
 
1.5 elemen merentas kurikulim emk
1.5 elemen  merentas kurikulim emk1.5 elemen  merentas kurikulim emk
1.5 elemen merentas kurikulim emkfiro HAR
 
Proposal resmi tefa multimedia
Proposal resmi tefa multimediaProposal resmi tefa multimedia
Proposal resmi tefa multimedia
sambastudio
 
Penggunaan ICT dalam PdP
Penggunaan ICT dalam PdPPenggunaan ICT dalam PdP
Penggunaan ICT dalam PdP
Rain_Ain
 
Kegunaan ict dalam bidang pendidikan
Kegunaan ict dalam bidang pendidikanKegunaan ict dalam bidang pendidikan
Kegunaan ict dalam bidang pendidikanruhananadzir
 
Penggunaan ICT dalam pendidikan
Penggunaan ICT dalam pendidikanPenggunaan ICT dalam pendidikan
Penggunaan ICT dalam pendidikan
digitalsejarah
 
Penggunaan Tools atau Alatan dalam Pembelajaran Abad Ke 21
Penggunaan Tools atau Alatan dalam Pembelajaran Abad Ke 21Penggunaan Tools atau Alatan dalam Pembelajaran Abad Ke 21
Penggunaan Tools atau Alatan dalam Pembelajaran Abad Ke 21
Sherly Jewinly
 
Proposal workshop multiple intelligence
Proposal workshop multiple intelligenceProposal workshop multiple intelligence
Proposal workshop multiple intelligence
Teguh Handoko
 
Penggunaan Teknologi Pendidikan Dalam Pengajaran Dan Pembelajaran
Penggunaan Teknologi Pendidikan Dalam Pengajaran Dan PembelajaranPenggunaan Teknologi Pendidikan Dalam Pengajaran Dan Pembelajaran
Penggunaan Teknologi Pendidikan Dalam Pengajaran Dan Pembelajarandaniadarweesy
 
Penggunaan ICT Dalam P&P
Penggunaan ICT Dalam P&PPenggunaan ICT Dalam P&P
Penggunaan ICT Dalam P&P
isuict12
 
Efisiensi Penyelenggaraan Pendidikan di Indonesia Melalui Kerjasama Pemerinta...
Efisiensi Penyelenggaraan Pendidikan di Indonesia Melalui Kerjasama Pemerinta...Efisiensi Penyelenggaraan Pendidikan di Indonesia Melalui Kerjasama Pemerinta...
Efisiensi Penyelenggaraan Pendidikan di Indonesia Melalui Kerjasama Pemerinta...
Chabibah Nur Afida
 
Artikel: Tahap Pengaplikasian Teknologi Maklumat dan Komunikasi (TMK) Dalam P...
Artikel: Tahap Pengaplikasian Teknologi Maklumat dan Komunikasi (TMK) Dalam P...Artikel: Tahap Pengaplikasian Teknologi Maklumat dan Komunikasi (TMK) Dalam P...
Artikel: Tahap Pengaplikasian Teknologi Maklumat dan Komunikasi (TMK) Dalam P...
Samsul Hamdan
 
Penggunaan teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran
Penggunaan teknologi dalam pengajaran dan pembelajaranPenggunaan teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran
Penggunaan teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran
Muhammad Affrini Azim Zahari
 
Pendekatan Melalui Reka Bentuk Permainan Digital dalam Proses Pengajaran dan ...
Pendekatan Melalui Reka Bentuk Permainan Digital dalam Proses Pengajaran dan ...Pendekatan Melalui Reka Bentuk Permainan Digital dalam Proses Pengajaran dan ...
Pendekatan Melalui Reka Bentuk Permainan Digital dalam Proses Pengajaran dan ...
Laili Farhana M.I.
 
Digitalisasi Pendidikan Indonesia
Digitalisasi Pendidikan IndonesiaDigitalisasi Pendidikan Indonesia
Digitalisasi Pendidikan Indonesia
LSP3I
 
EDU 3105 Teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran
EDU 3105 Teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran EDU 3105 Teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran
EDU 3105 Teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran Noor Syazwanni
 
Proposal smk
Proposal smkProposal smk
Proposal smk
bayu wijayanto
 

What's hot (20)

Organisasi dan Tata Kelola e-Learning di Perusahaan
Organisasi dan Tata Kelola e-Learning di PerusahaanOrganisasi dan Tata Kelola e-Learning di Perusahaan
Organisasi dan Tata Kelola e-Learning di Perusahaan
 
Efisiensi pendidikan di indonesia
Efisiensi pendidikan di indonesiaEfisiensi pendidikan di indonesia
Efisiensi pendidikan di indonesia
 
1.5 elemen merentas kurikulim emk
1.5 elemen  merentas kurikulim emk1.5 elemen  merentas kurikulim emk
1.5 elemen merentas kurikulim emk
 
Proposal resmi tefa multimedia
Proposal resmi tefa multimediaProposal resmi tefa multimedia
Proposal resmi tefa multimedia
 
Penggunaan ICT dalam PdP
Penggunaan ICT dalam PdPPenggunaan ICT dalam PdP
Penggunaan ICT dalam PdP
 
Kegunaan ict dalam bidang pendidikan
Kegunaan ict dalam bidang pendidikanKegunaan ict dalam bidang pendidikan
Kegunaan ict dalam bidang pendidikan
 
Penggunaan ICT dalam pendidikan
Penggunaan ICT dalam pendidikanPenggunaan ICT dalam pendidikan
Penggunaan ICT dalam pendidikan
 
Penggunaan Tools atau Alatan dalam Pembelajaran Abad Ke 21
Penggunaan Tools atau Alatan dalam Pembelajaran Abad Ke 21Penggunaan Tools atau Alatan dalam Pembelajaran Abad Ke 21
Penggunaan Tools atau Alatan dalam Pembelajaran Abad Ke 21
 
Proposal workshop multiple intelligence
Proposal workshop multiple intelligenceProposal workshop multiple intelligence
Proposal workshop multiple intelligence
 
Penggunaan Teknologi Pendidikan Dalam Pengajaran Dan Pembelajaran
Penggunaan Teknologi Pendidikan Dalam Pengajaran Dan PembelajaranPenggunaan Teknologi Pendidikan Dalam Pengajaran Dan Pembelajaran
Penggunaan Teknologi Pendidikan Dalam Pengajaran Dan Pembelajaran
 
Penggunaan ICT Dalam P&P
Penggunaan ICT Dalam P&PPenggunaan ICT Dalam P&P
Penggunaan ICT Dalam P&P
 
Efisiensi Penyelenggaraan Pendidikan di Indonesia Melalui Kerjasama Pemerinta...
Efisiensi Penyelenggaraan Pendidikan di Indonesia Melalui Kerjasama Pemerinta...Efisiensi Penyelenggaraan Pendidikan di Indonesia Melalui Kerjasama Pemerinta...
Efisiensi Penyelenggaraan Pendidikan di Indonesia Melalui Kerjasama Pemerinta...
 
Artikel: Tahap Pengaplikasian Teknologi Maklumat dan Komunikasi (TMK) Dalam P...
Artikel: Tahap Pengaplikasian Teknologi Maklumat dan Komunikasi (TMK) Dalam P...Artikel: Tahap Pengaplikasian Teknologi Maklumat dan Komunikasi (TMK) Dalam P...
Artikel: Tahap Pengaplikasian Teknologi Maklumat dan Komunikasi (TMK) Dalam P...
 
Amalan penggunaan tmk dalam p&p
Amalan penggunaan tmk dalam p&pAmalan penggunaan tmk dalam p&p
Amalan penggunaan tmk dalam p&p
 
Penggunaan ICT
Penggunaan ICTPenggunaan ICT
Penggunaan ICT
 
Penggunaan teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran
Penggunaan teknologi dalam pengajaran dan pembelajaranPenggunaan teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran
Penggunaan teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran
 
Pendekatan Melalui Reka Bentuk Permainan Digital dalam Proses Pengajaran dan ...
Pendekatan Melalui Reka Bentuk Permainan Digital dalam Proses Pengajaran dan ...Pendekatan Melalui Reka Bentuk Permainan Digital dalam Proses Pengajaran dan ...
Pendekatan Melalui Reka Bentuk Permainan Digital dalam Proses Pengajaran dan ...
 
Digitalisasi Pendidikan Indonesia
Digitalisasi Pendidikan IndonesiaDigitalisasi Pendidikan Indonesia
Digitalisasi Pendidikan Indonesia
 
EDU 3105 Teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran
EDU 3105 Teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran EDU 3105 Teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran
EDU 3105 Teknologi dalam pengajaran dan pembelajaran
 
Proposal smk
Proposal smkProposal smk
Proposal smk
 

Similar to Ppt laporan penelitian_2016

MODUL PROJEK KEWIRAUSAHAAN SISWA SMA DAN SEDERAJAT
MODUL PROJEK KEWIRAUSAHAAN SISWA SMA DAN SEDERAJATMODUL PROJEK KEWIRAUSAHAAN SISWA SMA DAN SEDERAJAT
MODUL PROJEK KEWIRAUSAHAAN SISWA SMA DAN SEDERAJAT
ekayuniastuti16
 
Pelatihan Pemanfaatan Teknologi AI dalam Pembuatan PTK bagi Guru SDN Karangas...
Pelatihan Pemanfaatan Teknologi AI dalam Pembuatan PTK bagi Guru SDN Karangas...Pelatihan Pemanfaatan Teknologi AI dalam Pembuatan PTK bagi Guru SDN Karangas...
Pelatihan Pemanfaatan Teknologi AI dalam Pembuatan PTK bagi Guru SDN Karangas...
Luhur Moekti Prayogo
 
Makalah ilmiah pengabdian masyarakat IbK tahun 2013
Makalah ilmiah pengabdian masyarakat  IbK tahun 2013Makalah ilmiah pengabdian masyarakat  IbK tahun 2013
Makalah ilmiah pengabdian masyarakat IbK tahun 2013
Eva Handriyantini
 
Noor Miyono Akselerasi Mutu Pendidikan - Copy.pptx
Noor Miyono Akselerasi Mutu Pendidikan - Copy.pptxNoor Miyono Akselerasi Mutu Pendidikan - Copy.pptx
Noor Miyono Akselerasi Mutu Pendidikan - Copy.pptx
noormiyono1
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptxPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptx
jhonGhy
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptxPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptx
LangkaAna
 
Rancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptx
Rancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptxRancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptx
Rancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptx
PusakaPasundan
 
Rancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptx
Rancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptxRancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptx
Rancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptx
PusakaPasundan
 
Program Teaching Factory SMK
Program Teaching Factory SMKProgram Teaching Factory SMK
Program Teaching Factory SMK
The World Bank
 
Arrum pramesti.18764. tata tulis karya ilmiah
Arrum pramesti.18764. tata tulis karya ilmiahArrum pramesti.18764. tata tulis karya ilmiah
Arrum pramesti.18764. tata tulis karya ilmiahPrams Rifai
 
RUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptx
RUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptxRUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptx
RUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptx
HenyAkbarMarwiana
 
program teaching factory sekolah menengah kejuruan
program teaching factory sekolah menengah kejuruanprogram teaching factory sekolah menengah kejuruan
program teaching factory sekolah menengah kejuruan
dadanglukmanulhakim1
 
Pemanfaatan pengembangan bahan belajar berbasis tik
Pemanfaatan  pengembangan bahan belajar berbasis tikPemanfaatan  pengembangan bahan belajar berbasis tik
Pemanfaatan pengembangan bahan belajar berbasis tiksman 2 mataram
 
Kurikulum 2013 seminar online jumat 6 september 2013
Kurikulum 2013 seminar online jumat 6 september 2013Kurikulum 2013 seminar online jumat 6 september 2013
Kurikulum 2013 seminar online jumat 6 september 2013
Erif Elfath
 
Evaluasi peogram psg
Evaluasi peogram psgEvaluasi peogram psg
Evaluasi peogram psg
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Kewirausahaan 1
Kewirausahaan 1Kewirausahaan 1
Kewirausahaan 1masdhofar
 
Development issue di developing cuntries
Development issue di developing cuntriesDevelopment issue di developing cuntries
Development issue di developing cuntries
jonirahmatpramudia
 
Panduan wirausaha-pengusaha-mahasiswa-akadusyifa
Panduan wirausaha-pengusaha-mahasiswa-akadusyifaPanduan wirausaha-pengusaha-mahasiswa-akadusyifa
Panduan wirausaha-pengusaha-mahasiswa-akadusyifa
Akadusyifa .
 
Contoh proposal magang 1.docx
Contoh proposal magang 1.docxContoh proposal magang 1.docx
Contoh proposal magang 1.docx
TaufikAriyantoMaarip
 

Similar to Ppt laporan penelitian_2016 (20)

MODUL PROJEK KEWIRAUSAHAAN SISWA SMA DAN SEDERAJAT
MODUL PROJEK KEWIRAUSAHAAN SISWA SMA DAN SEDERAJATMODUL PROJEK KEWIRAUSAHAAN SISWA SMA DAN SEDERAJAT
MODUL PROJEK KEWIRAUSAHAAN SISWA SMA DAN SEDERAJAT
 
Pelatihan Pemanfaatan Teknologi AI dalam Pembuatan PTK bagi Guru SDN Karangas...
Pelatihan Pemanfaatan Teknologi AI dalam Pembuatan PTK bagi Guru SDN Karangas...Pelatihan Pemanfaatan Teknologi AI dalam Pembuatan PTK bagi Guru SDN Karangas...
Pelatihan Pemanfaatan Teknologi AI dalam Pembuatan PTK bagi Guru SDN Karangas...
 
Makalah ilmiah pengabdian masyarakat IbK tahun 2013
Makalah ilmiah pengabdian masyarakat  IbK tahun 2013Makalah ilmiah pengabdian masyarakat  IbK tahun 2013
Makalah ilmiah pengabdian masyarakat IbK tahun 2013
 
Noor Miyono Akselerasi Mutu Pendidikan - Copy.pptx
Noor Miyono Akselerasi Mutu Pendidikan - Copy.pptxNoor Miyono Akselerasi Mutu Pendidikan - Copy.pptx
Noor Miyono Akselerasi Mutu Pendidikan - Copy.pptx
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptxPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan .pptx
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptxPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptx
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan (2).pptx
 
Rancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptx
Rancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptxRancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptx
Rancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptx
 
Rancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptx
Rancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptxRancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptx
Rancangan Pengembangan Sekolah_Asep Kusnandar.pptx
 
Program Teaching Factory SMK
Program Teaching Factory SMKProgram Teaching Factory SMK
Program Teaching Factory SMK
 
Arrum pramesti.18764. tata tulis karya ilmiah
Arrum pramesti.18764. tata tulis karya ilmiahArrum pramesti.18764. tata tulis karya ilmiah
Arrum pramesti.18764. tata tulis karya ilmiah
 
RUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptx
RUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptxRUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptx
RUang KOLaborasi modul 3.3 Kelompok 1.pptx
 
program teaching factory sekolah menengah kejuruan
program teaching factory sekolah menengah kejuruanprogram teaching factory sekolah menengah kejuruan
program teaching factory sekolah menengah kejuruan
 
Pemanfaatan pengembangan bahan belajar berbasis tik
Pemanfaatan  pengembangan bahan belajar berbasis tikPemanfaatan  pengembangan bahan belajar berbasis tik
Pemanfaatan pengembangan bahan belajar berbasis tik
 
Kurikulum 2013 seminar online jumat 6 september 2013
Kurikulum 2013 seminar online jumat 6 september 2013Kurikulum 2013 seminar online jumat 6 september 2013
Kurikulum 2013 seminar online jumat 6 september 2013
 
3 yulianto
3 yulianto3 yulianto
3 yulianto
 
Evaluasi peogram psg
Evaluasi peogram psgEvaluasi peogram psg
Evaluasi peogram psg
 
Kewirausahaan 1
Kewirausahaan 1Kewirausahaan 1
Kewirausahaan 1
 
Development issue di developing cuntries
Development issue di developing cuntriesDevelopment issue di developing cuntries
Development issue di developing cuntries
 
Panduan wirausaha-pengusaha-mahasiswa-akadusyifa
Panduan wirausaha-pengusaha-mahasiswa-akadusyifaPanduan wirausaha-pengusaha-mahasiswa-akadusyifa
Panduan wirausaha-pengusaha-mahasiswa-akadusyifa
 
Contoh proposal magang 1.docx
Contoh proposal magang 1.docxContoh proposal magang 1.docx
Contoh proposal magang 1.docx
 

More from IAIN SEKH NURJATI CIREBON

POTRET PEMIKIRAN A. MUKTI ALI PADA STUDI ISLAM; PENDEKATAN SAINTIFIC CUM DOCT...
POTRET PEMIKIRAN A. MUKTI ALI PADA STUDI ISLAM; PENDEKATAN SAINTIFIC CUM DOCT...POTRET PEMIKIRAN A. MUKTI ALI PADA STUDI ISLAM; PENDEKATAN SAINTIFIC CUM DOCT...
POTRET PEMIKIRAN A. MUKTI ALI PADA STUDI ISLAM; PENDEKATAN SAINTIFIC CUM DOCT...
IAIN SEKH NURJATI CIREBON
 
MODEL PEMBELAJARAN PENANAMAN NILAI-NILAI PENDIDIKAN KI HADJAR DEWANTARA(Studi...
MODEL PEMBELAJARAN PENANAMAN NILAI-NILAI PENDIDIKAN KI HADJAR DEWANTARA(Studi...MODEL PEMBELAJARAN PENANAMAN NILAI-NILAI PENDIDIKAN KI HADJAR DEWANTARA(Studi...
MODEL PEMBELAJARAN PENANAMAN NILAI-NILAI PENDIDIKAN KI HADJAR DEWANTARA(Studi...
IAIN SEKH NURJATI CIREBON
 
Evaluasi kurikulum
Evaluasi kurikulum Evaluasi kurikulum
Evaluasi kurikulum
IAIN SEKH NURJATI CIREBON
 
konsep dan prinsip pengembangan kurikulum
konsep dan prinsip pengembangan kurikulumkonsep dan prinsip pengembangan kurikulum
konsep dan prinsip pengembangan kurikulum
IAIN SEKH NURJATI CIREBON
 
PENGARUH PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN TERHADAP SIKAP BELAJAR MATEMATIKA SISWA S...
PENGARUH PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN TERHADAP SIKAP BELAJAR MATEMATIKA SISWA S...PENGARUH PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN TERHADAP SIKAP BELAJAR MATEMATIKA SISWA S...
PENGARUH PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN TERHADAP SIKAP BELAJAR MATEMATIKA SISWA S...
IAIN SEKH NURJATI CIREBON
 
MENANAMKAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN PADA MATA ...
MENANAMKAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN PADA MATA ...MENANAMKAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN PADA MATA ...
MENANAMKAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN PADA MATA ...
IAIN SEKH NURJATI CIREBON
 
MEMBANGUN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELAL...
MEMBANGUN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA  PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELAL...MEMBANGUN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA  PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELAL...
MEMBANGUN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELAL...
IAIN SEKH NURJATI CIREBON
 
Jurnal EDUMA Desember 2014
Jurnal EDUMA Desember 2014Jurnal EDUMA Desember 2014
Jurnal EDUMA Desember 2014
IAIN SEKH NURJATI CIREBON
 
HandOut Perkuliahan Statistika
HandOut Perkuliahan StatistikaHandOut Perkuliahan Statistika
HandOut Perkuliahan Statistika
IAIN SEKH NURJATI CIREBON
 
SAP Statistik Pendidikan
SAP Statistik Pendidikan SAP Statistik Pendidikan
SAP Statistik Pendidikan
IAIN SEKH NURJATI CIREBON
 
Korelasi point biserial
Korelasi point biserialKorelasi point biserial
Korelasi point biserial
IAIN SEKH NURJATI CIREBON
 
teori belajar
teori belajar teori belajar
Teori Belajar
Teori Belajar Teori Belajar
Teori Belajar dalam Pembelajaran Matematika
Teori Belajar dalam Pembelajaran MatematikaTeori Belajar dalam Pembelajaran Matematika
Teori Belajar dalam Pembelajaran Matematika
IAIN SEKH NURJATI CIREBON
 
Teori Belajar
Teori BelajarTeori Belajar

More from IAIN SEKH NURJATI CIREBON (18)

POTRET PEMIKIRAN A. MUKTI ALI PADA STUDI ISLAM; PENDEKATAN SAINTIFIC CUM DOCT...
POTRET PEMIKIRAN A. MUKTI ALI PADA STUDI ISLAM; PENDEKATAN SAINTIFIC CUM DOCT...POTRET PEMIKIRAN A. MUKTI ALI PADA STUDI ISLAM; PENDEKATAN SAINTIFIC CUM DOCT...
POTRET PEMIKIRAN A. MUKTI ALI PADA STUDI ISLAM; PENDEKATAN SAINTIFIC CUM DOCT...
 
MODEL PEMBELAJARAN PENANAMAN NILAI-NILAI PENDIDIKAN KI HADJAR DEWANTARA(Studi...
MODEL PEMBELAJARAN PENANAMAN NILAI-NILAI PENDIDIKAN KI HADJAR DEWANTARA(Studi...MODEL PEMBELAJARAN PENANAMAN NILAI-NILAI PENDIDIKAN KI HADJAR DEWANTARA(Studi...
MODEL PEMBELAJARAN PENANAMAN NILAI-NILAI PENDIDIKAN KI HADJAR DEWANTARA(Studi...
 
Evaluasi kurikulum
Evaluasi kurikulum Evaluasi kurikulum
Evaluasi kurikulum
 
konsep dan prinsip pengembangan kurikulum
konsep dan prinsip pengembangan kurikulumkonsep dan prinsip pengembangan kurikulum
konsep dan prinsip pengembangan kurikulum
 
Call for papers
Call for papersCall for papers
Call for papers
 
PENGARUH PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN TERHADAP SIKAP BELAJAR MATEMATIKA SISWA S...
PENGARUH PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN TERHADAP SIKAP BELAJAR MATEMATIKA SISWA S...PENGARUH PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN TERHADAP SIKAP BELAJAR MATEMATIKA SISWA S...
PENGARUH PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN TERHADAP SIKAP BELAJAR MATEMATIKA SISWA S...
 
MENANAMKAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN PADA MATA ...
MENANAMKAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN PADA MATA ...MENANAMKAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN PADA MATA ...
MENANAMKAN PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS PERBEDAAN TIPE KEPRIBADIAN PADA MATA ...
 
MEMBANGUN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELAL...
MEMBANGUN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA  PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELAL...MEMBANGUN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA  PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELAL...
MEMBANGUN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELAL...
 
Jurnal widodo winarso at-tarbiyah_2014
Jurnal widodo winarso at-tarbiyah_2014Jurnal widodo winarso at-tarbiyah_2014
Jurnal widodo winarso at-tarbiyah_2014
 
Jurnal EDUMA Desember 2014
Jurnal EDUMA Desember 2014Jurnal EDUMA Desember 2014
Jurnal EDUMA Desember 2014
 
HandOut Perkuliahan Statistika
HandOut Perkuliahan StatistikaHandOut Perkuliahan Statistika
HandOut Perkuliahan Statistika
 
Jenis dan klasifikasi media
Jenis dan klasifikasi mediaJenis dan klasifikasi media
Jenis dan klasifikasi media
 
SAP Statistik Pendidikan
SAP Statistik Pendidikan SAP Statistik Pendidikan
SAP Statistik Pendidikan
 
Korelasi point biserial
Korelasi point biserialKorelasi point biserial
Korelasi point biserial
 
teori belajar
teori belajar teori belajar
teori belajar
 
Teori Belajar
Teori Belajar Teori Belajar
Teori Belajar
 
Teori Belajar dalam Pembelajaran Matematika
Teori Belajar dalam Pembelajaran MatematikaTeori Belajar dalam Pembelajaran Matematika
Teori Belajar dalam Pembelajaran Matematika
 
Teori Belajar
Teori BelajarTeori Belajar
Teori Belajar
 

Recently uploaded

RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 

Recently uploaded (20)

RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 

Ppt laporan penelitian_2016

  • 1. Pengembangan Edupreuner Program Terhadap Kemampuan Internet Marketing Soft Skill Mahasiswa oleh : Alif Ringga Persada., S.Si., M.Pd widodo winarso, M.PdI
  • 2. Latar belakang Populasi di Indonesia sangatlah tinggi saat ini, yaitu 255, 993, 674 (CIA World Fact book July 2015 est). Angka penggangguran di Indonesia tinggi, yaitu 7.244.905 (BPS, 2014). angka kewirausahaan di Indonesia masih rendah, Indonesia berada pada 1,65% atau berada di urutan ke 68 dari 121 negara menurut (The Global Entrepreneurship & Development Index 2013) pendidikan di Indonesia juga ambil bagian melalui pengembangan kewirausahaan di perguruan tinggi Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK) melaksanakan kurikulum berbasis KKNI, Khususnya di Jurusan tadris Matematika sebagai profil tambahan yakni Edupreunership (mata Kuliah) Edupreuner program dapat dilakukan salah satunya dengan pemanfaatan Internet dalam kewirausahaan PENGEMBANGAN EDUPRANEUR PROGRAM di Lingkungan FITK Edupreuner program dapat mengintegrasikan antara hard skills sebagai kemampuan teknik dan soft skills sebagai pendukung kemampuan mahasiswa saat praktek pada pembelajaran kewirausahaan. Hal ini didasari oleh keyakinan bahwa penguasaan soft skills yang baik mampu mendorong penguasaan hard skills secara lebih baik pula
  • 3. Rumusan Masalah 1. Bagaimana kemampuan awal marketing mahasiswa dalam pembelajaran edupreunership di IAIN Syekh Nurjati Cirebon ? 2. Bagaimana pengembangan edupreuner program dalam kemampuan internet marketing soft skill mahasiswa di IAIN Syekh Nurjati Cirebon? 3. Bagaimana efektifitas dari kegiatan pengembangan edupreuner program dalam kemampuan internet marketing soft skill dimahasiswa IAIN Syekh Nurjati Cirebon? 4. Bagaimana respon mahasiswa terhadap kegiatan pengembangan edupreuner program dalam kemampuan internet marketing soft skill di IAIN Syekh Nurjati Cirebon?
  • 4. TUJUAN DAN MANFAAT PENELITIAN 1. Untuk mengidentifikasi kemampuan awal Marketing mahasiswa dalam pembelajaran Edupreuner di IAIN Syekh Nurjati Cirebon; 2. Untuk melakukan pengembangan edupreuner program dalam kemampuan internet marketing soft skill mahasiswa di IAIN Syekh Nurjati Cirebon; 3. Untuk menganalisis efektifitas dari kegiatan pengembangan edupreuner program yang dilakukan terhadap kemampuan internet marketing soft skill mahasiswa; 4. Untuk mengetahui respon mahasiswa terhadap kegiatan pengembangan edupreuner program dalam kemampuan internet marketing soft skill dimahasiswa IAIN Syekh Nurjati Cirebon 1
  • 5. “ Penelitian Relevan 2015 Brigitta Putri Atika Tyagita, dkk “Edupreneur Dalam Meningkatkan Mutu Lulusan SMK” 2012 Siti Hamidah, “Profil Soft skills Mahasiswa Pendidikan Teknik Boga (PTB) Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta” EDUPRENEUR PROGRAM 2010 Kemendiknas, P. K. “Pengembangan Pendidikan Kewirausahaan, Badan Pelatihan Penguatan Metodologi Pembelajaran Berdasarkan Nilai- nilai BUdaya untuk membentuk Daya Saing dan Karakter Bangsa” 2011 Adi, A. S. “Membangun Jiwa Wirasusah Siswa SMK” 2014 Siti Hamidah, “Pengembangan SDM Di Pesantren” 2013 Sulistyo, H.. The Analysis Of Register Used In Entrepreneur Community In Social Media.
  • 6. Kerangka Teori ◇Edupreneur program merupakan bagian dari entrepreneurship yang unik di bidang pendidikan (Ikhwan Alim, 2009) ◇Oxford Project, (2012) menjelaskan edupreneurship adalah sekolah-sekolah yang selalu melakukan inovasi yang bermakna secara sistemik, perubahan transformasional, tanpa memperhatikan sumber daya yang ada, kapasitas saat ini atau tekanan nasional dalam rangka menciptakan kesempatan pendidikan baru dan keunggulan. Mahasiswa FITK Teaching Factory Business Center
  • 7. Internet Marketing Soft Skill soft skills merupakan sekelompok sifat kepribadian, ataupun kemampuan yang diperlukan seseorang agar secara efektif dapat bekerja ditempat kerja, dan meningkatkan diri (Leung, 2008: 1) Marketing adalah suatu fungsi organisasi dan serangkaian proses untuk menciptakan, mengkomunikasikan, dan memberikan nilai kepada pelanggan dan untuk mengelola hubungan pelanggan dengan cara yang menguntungkan organisasi dan pemangku kepentingannya Kotler dan Keller (2009:5) Kemampuan Internet Marketing Soft Skill Menjual Produk Di Internet Publisher Iklan Di Internet Internet Marketing Soft Skill adalah kemampuan yang diperlukan pada komponen dalam E-Commerce dengan kepentingan khusus oleh marketer, yaitu strategi proses pembuatan, pendistribusian, promosi, dan penetapan harga barang dan jasa kepada pangsa pasar internet atau melalui peralatan digital lain (Boone dan Kurtz, 2005)
  • 9. Metode Penelitian Desain Penelitian Metode yang digunakan dalam penelitian “research and development” Borg dan Gall (1971:413) bahwa Educational Research and development (R&D) is a process used to develop and validate educational pruduct Sumber Data lembar obsrvasi, angket edupreuner program hasil uji coba terbatas & uji keluasan Subjek Penelitian peneliti, mahasiswa jurusan/prodi tadris matematika, dan dosen IAIN Syekh Nurjati Cirebon Angket wawancara, expert judgement, observasi Uji Validitas, Reliabilitas (Lawshe, C.H. 1975) Kuantitatif & kualitatif (Creswell, John W. 2009)
  • 10. Kemampuan Awal Marketing Mahasiswa pada Edupreunership Program Inmon, dkk (2010) terkait dengan pengetahuan pada dunia usaha (Business metadata: capturing enterprise knowledge) konsep Bloom, B. S. (1956) terkait dengan domain kognitif pembelajaran/pendidikan mahasiswa Variabel Dimensi Indikator Identifikasi Kondisi Awal Pengetahuan mahasiswa terhadap Kewirausahaan di bidang pendidikan (Edupreuneurshi p) Pengetahuan Mempelajari kewirausahaan di bidang pendidikan Pemahaman Mencontohkan kegiatan kewirausahaan di bidang pendidikan Aplikasi Menerapkan kegiatan kewirausahaan di lingkungan pendidikan Analisis Mengembangkan kegiatan kewirausahaan di bidang pendidikan Sistesis Mengkreasikan unit usaha dalam kegiatan kewirausahaan di bidang pendidikan Evaluasi Memproyeksikan unit usaha untuk masa depan
  • 11. 16% 17% 16%16% 19% 16% Proporsi Tiap Indikator Pengetahuan Mahasiswa tentang Kewirausahaan Dibidang Pendidikan (Edupreuneurship) indikator mempelajari kewirausahaan indikator mencontohkan kegiatan kewirausahaan indikator menerapkan kegiatan kewirausahaan indikator mengembangkan kegiatan kewirausahaan indikator mengkreasikan unit usaha pada kegiatan kewirausahaan indikator memproyeksikan unit usaha untuk masa depan jika di lihat dari dominasi indikatornya kemampuan mahasiswa dalam mengkreasikan unit usaha pada kegiatan kewirausahaan lebih dominan jika dibanding dengan indikator yang lain. Dimana indikator tersebut dengan capaian nilai prosentase 19%. Kondisi tersebut mengisyaratkan bahwa mahasiswa memiliki ide kreatif dan innovative yang ingin di salurkan pada kegiatan Edupreneur Program. Maskan (2010) bahwa pembelajaran kewirausahaan dapat meningkatkan sikap dan koppetensi wirausaha. Sehingga sikap kreatif dan inovatif mahasiswa di butuhkan dalam kegiatan pengambangan edupreneur program.
  • 12. Merujuk pada konsep : Jones, dkk (2003) tentang Teaching marketing via the Internet: Lessons learned and challenges to be met. 11% 10% 12% 11% 11% 12% 10% 11% 12% Proporsi Tiap Indikator Kemampuan Awal Internet Marketing Soft Skill Mahasiswa Indikator Gaya Berkomunikasi yang Baik Dalam Proses Pemasaran Produk Indikator Pengendalian Diri Dalam Menjalin Hubungan Dengan Pelanggan Indikator Sikap Positif Dalam Mengahadapi Pelanggan indikator Tegas Dalam Pengambilan Keputusan Indikator Sebagai Pemecahan Masalah/Problematika Berwirausaha Indikator Memiliki Rasa Empati yang Baik Dalam Menghadapi Pelanggan Indikator Cepat Tanggap/Responship Terhadap Permintaan Pasar Di lihat dari proporsi kemampuan awal marketing mahasiswa, di dapat 3 kecenderungan (dominan) kemampuan yang dimiliki mahasiswa diantaranya yakni sikap positif dalam menghadapi pelanggan, memiliki rasa empati yang baik dalam menghadapi pelanggan, dan psikis yang bersahabat dengan pelanggan maupun pelaku usaha lain. Goleman (2000) bahwa Kecerdasan Emosional (EI) lebih penting dari pada IQ. Melandy, dkk (2006) terdapat Pengaruh antara Kecerdasan Emosional Terhadap keberhasilan dalam kewirausahaan.
  • 13. Desain Pengembangan edupreuner program dalam kemampuan internet marketing soft skill mahasiswa ◇domain name https://edupreneurpro.yukbi snis.com/
  • 14. jenis jasa yang dikembangkan pada edupreneur program Kegiatan pengembangan teknologi informasi termasuk jasa layanan komputer, pengolahan data (statistik), pengembangan database, pengembangan piranti lunak, integrasi sistem, desain dan analisis sistem pada dunia pendidikan atau lebih khususnya pada pelayanan bidang pembelajaran matematika .
  • 15. Hasil Penilaian Istrumen Media Internet (Website) Ahli Media ◇hasil penilaian desain terhadap pengembangan media internet (WebSite) dalam kegiatan pengembangan edupreuner program dalam kemampuan internet marketing soft skill mahasiswa rata-rata dari keampat aspek tersebut sebesar 4, 22 yang merupakan kategori Sangat Baik. Maka media tersebut dapat dikatakan layak untuk kegiatan pengembangan edupreuner program Aspek Penilaian Hasil Penilaian Expert Judgment Ahli 1 Ahli 2 Ahli 3 Aspek Format Penyajian materi produk kewirausahaan 5 4 3 Pengunaan animasi/gambar produk kewirausahaan 4 5 3 Keserasian pemilihan warna pada script 5 3 4 Rata – rata 4.00 Aspek Isi Kejelasan materi produk usaha kewirausahaan 4 4 5 Ketepatan pengunaan bahasa 4 4 5 Kesesuaian gambar 3 4 5 Rata – rata 4.22 Aspek Bahasa Kebakuan bahasa yang digunakan 5 3 5 Kemudahan konsumen dalam memahami produk yang ditampilkan 5 4 4 Rata – rata 4.33 Aspek Interaksi Kemudahan petunjuk pengunaan 5 5 5 Kemudahan memahami kalimat/teks 5 3 5 Penempatan tombol navigasi 5 4 4 Kualitas interaksi (user friendly) 4 4 3 Rata – rata 4.33 kriteria penilaian media berdasarkan pada kualitas (Cronbach, L. J. dkk, 1985). Toward reform of program evaluation. Jossey-Bass.)
  • 16. Efektifitas dari pengembangan edupreuner program dalam kemampuan internet marketing soft skill mahasiswa hasil uji efektifitas melalui taraf signifikansi adalah 0,000 < 0,05, artinya bahwa kemampuan internet marketing soft skill awal dan akhir setelah kegiatan pengembangan program bersifat signifikan. sedangkan jika dilihat dari sig. (2 tailed) = 0,000. Hal itu berarti bahwa probabilitas kurang dari 0,05 yang berarti juga bahwa H0 di tolak. H0 di tolak, berarti bahwa kemampuan internet marketing soft skill mahasiswa awal dan akhir setelah kegiatan pengambangan edupreuner program adalah tidak identik. atau dengan kata lain kegiatan pengembangan edupreuner program ternyata cukup efektif untuk meningkatkan kemampuan internet marketing soft skill mahasiswa. Tabel Paired Samples Test Paired Differences t df Sig. (2-tailed)Mean Std. Deviation Std. Error Mean 95% Confidence Interval of the Difference Lower Upper Pair 1 Kemampuan Internet Marketing Awal - Kemampuan Internet Marketing Akhir -4.829 3.044 .514 -5.874 -3.783 -9.385 34 .000
  • 17. Hasil penelitian pembanding Hasil penelitian tersebut sejalan dengan pendapat Widiana, dkk (2012) bahwa penggunaan teknologi internet dalam sistem penjualan online dapat meningkatkan kepuasan dan pembelian produk. Selain dari pada itu, diperlukan pula kemampuan soft skill mahasiswa dalam kegiatan pemasaran produk. Menurut Griffith, dkk (2013) bahwa dalam menghadapi era globalitas dan tingginya tingkan teknologi informasi, di perlukan sebuah strategi jitu dalam berbisnis. strategi itu yakni pengembangan soft skill marketing. Sehingga relevan sekali jika didalam kegiatan pengembangan edupreuner program di IAIN Syekh Nurjati memanfaatkan kemajuan teknologi informasi (website).
  • 18. ◇Respon mahasiswa terhadap kegiatan pengembangan edupreneur program hampire seluruhnya merata, dan jika dilihat dari kecenderunganya “keingintahuan (curiosity)” mahasiswa lebih dominan dibanding aspek- aspek yang lainya. ◇hal tersebut di karenakan rasa penasaran mahasiswa itu tumbuh pada nilai inovasi/trobosan baru yang di gunakan dalam kegiatan pengembangan edupreneur program di IAIN Syekh Nurjati Cirebon 19% 21% 20% 20% 20% Proporsi Tiap Indikator Respon Mahasiswa Terhadap Kegiatan Pengambangan Edupreneur Program indikator perasaan (feeling) indikator keingintahuan (curiosity) indikator prestasi (achievement) indikator usaha (effort) indikator kegigihan (persistence) Menurut Wijaya (2009) bahwa kegiatan kewirausahaan dapat menciptakan perilaku empiris yang sifatnya spesifik. Perilaku jenis itu, dapat ditimbul dari dalam diri sesorang atau dari luar. sehingga membentuk model tersendiri pada para pelaku wirausaha
  • 19. Kesimpulan 1. Kemampuan awal marketing mahasiswa dalam pembelajaran edupreunership. Pada aspek pengatahuan tergolong cupuk baik. didasarkan pada capaian nilai rata-rata sebesar 77,66. Sedangkapn kemampuan awal internet marketing soft skillnya sendiri tergolong cukup baik, dengan capai nilai rata-rata sebesar 71. 2. Pengembangan edupreuner program dalam kemampuan internet marketing soft skill mahasiswa sudah layak digunakan. Hal tersebut di sandarkan pada penilaian ahli materi maupun media dengan rata-rata aspek penilaian program dengan capaian sebesar 4, 22 dengan kategori sangat baik. 3. Pengembangan edupreuner program bermakna efektif terhadap peningkatan kemampuan internet marketing soft skill mahasiswa. Pengujian efektifitas dilakukan dengan taraf signifikansi adalah 0,000 < 0,05, artinya bahwa kemampuan internet marketing soft skill awal dan akhir setelah kegiatan pengembangan program bersifat signifikan. 4. Respon mahasiswa terhadap kegiatan pengembangan edupreneur program sebesar 69,14. Kondisi tersebut menggambarkan bahwa kegiatan edupreneur program di respon cukup baik.
  • 20. Saran Pertama, pada tatanan desain penelitian dan pengembangan belum sepenuhnya dilakukan. misalnya pada tahapan uji coba keluasan dan makna efisiensi dari pengembangan edupreneur program. Sehingga belum dapat di ambil kesimpulan secara general_apakan edupreneur program dapat dimungkinkan dilaksanakan di seluruh civitas akademika_. Sehingga diperlukan penelitian lanjutan. Kedua, pada aspek pengukuran dipenelitian ini masih berorientasi pada persepsi siswa atas keterlaksanaan kegiatan pengembangan edupreneur program. Maka diperlukan skala pengukuran yang lain agar penelitian ini lebih komprensif.