SlideShare a Scribd company logo
Grafik yang merekam aktivitas
potensial listrik yang dihasilkan
oleh denyut jantung
EKG Membantu mendiagnosis dan
mengindentifikasi kelainan
jantung (chest pain, syncope,
palpitations, acute dyspnoea)
FUNGSI
Berperan dalam screening
dan studi epidemiologi
1
Menentukan tingkat resiko
suatu kelainan jantung
2
Memfollow up respon
terhadap terapi
3
4
EKG
KONDUKSI JANTUNG
SA node
(junction of the right atrium and superior vena
cava)
AV node
(terdapat delay antara atrium kanan dan kiri)
Bundle of His
Left bundle
branch
Right bundle
branch
Purkinje
fiber
Purkinje
fiber
Impuls mulai
terbentuk
Impuls diteruskan
Impuls diteruskan
Impuls diteruskan
Impuls diteruskan
• Gelombang yang terbentuk :
1. P wave : depolarisasi atrium
2. QRS complex : depolarisasi otot ventrikel
3. T wave : repolarisasi otot ventrikel
EKG
KONDUKSI JANTUNG
• Sinoatrial (SA) node : Sekumpulan sel
terletak di sudut kanan atas atrium
kanan, mengatur ritme jantung normal
(60-100 x/mnt), diawali sistole atrium
• Atrioventricular (AV) node : Sel terletak
dekat septum interatrial bawah,
berfungsi memperlambat kecepatan
konduksi dari SA node sehingga
memberikan kesempatan darah masuk
dari atrium ke ventrikel. AV node dapat
menghasilkan impuls dengan frekuensi
40-60 x/mnt
• Berkas His : Terbagi kanan dan kiri,
bercabang membentuk serabut purkinje.
Berkas his dapat menghasilkan impuls
dengan frekuensi 20-40 x/mnt
60-100
60-80
40-60
20-40
SUMBER IMPULS
EKG
PEMASANGAN LEAD
• Limb Lead : Sadapan yang
dipasang pada keempat
ekstrimitas, menilai bidang frontal
jantung (I, II, III, aVR, aVL, aVF)
• Precordial Lead : Sadapan yang
dipasang pada dinding dada,
menilai bidang horizontal jantung
(V1, V2, V3, V4, V5, V6)
EKG
PEMASANGAN LEAD
EKG PEMASANGAN
LEAD
RIGHT LEAD
PLACEMENT
• Pemasangan lead jantung kanan 
Kecurigaan Infark ventrikel kanan
• Tanda infark ventrikel kanan, jika
ditemukan infark inferior  50%
infark inferior disertai infark ventrikel
kanan
• Kontraindikasi pemberian vasodilator
(ISDN, morfin)
EKG PEMASANGAN
LEAD
POSTERIOR LEAD
PLACEMENT
Tanda
Infark
Posterior
• V7  Left posterior axilary line, horizontal
plane as V4-V6
• V8  Left midscapular line, horizontal plane
as V7-V9
• V9  Left paraspinal line, horizontal plane
as V4-V6
EKG
GELOMBANG
EKG
LAYAK BACA
• Identitas : Nama, umur, sex, (ras), tanggal, waktu
• Kalibrasi kecepatan
• Kalibrasi amplitudo
• Penempatan lead
• Artefak (-)
SYARAT BACA
EKG
EKG
STANDAR
KALIBRASI
EKG
• Kecepatan : 25
mm/detik
• Kalibrasi : 1 mV =
10 mm
Garis horizontal
Tiap satu mm = 1/25
detik = 0,04 detik
Garis vertikal
1 mm = 0,10 mV
10 mm = 1,00 mV
EKG
FREKUENSI DAN
REGULARITAS
• Gelombang P dan kompleks QRS
digunakan untuk menentukan
frekuensi denyut jantung dan
regularitas
• Regularitas
- Teratur
Interval P-P atau Interval R-R  sama
- Tidak teratur
Interval P-P atau Interval R-R  tidak
sama
60-100X/m
40-60X/m
20-40X/m
EKG
FREKUENSI DAN
REGULARITAS
REGULER (TERATUR)
_____300______
Jumlah kotak besar R-R
_____1500____
Jumlah kotak kecil R-R
Kecepatan standar 25
mm/detik
EKG
FREKUENSI DAN
REGULARITAS
IREGULER (TIDAK TERATUR)
Dalam 6 detik (30
kotak besar)
FDJ = Jumlah R-R x 10
• Kontur : monofasik diseluruh
lead keculi V1 dan V2 bifasik
• Konfigurasi :
• Positif : I, II, aVL, aVF, V4–V6
• Negatif : aVR
• Positif / negatif : III, V1, V2
• Durasi : ≤ 0,12 detik (3 kotak
kecil)
• Amplitudo : ≤ 0,25 mV (2,5
kotak kecil)
MORFOLOGI
GELOMBANG P
EKG
1. Right Atrium Enlargement (RAE) /
P Pulmonal
- P atrium kanan lebih besar
dibandingkan kondisi normal
- Terdapat notch
- Amplitudo membesar
2. Left Atrium Enlargement (LAE) / P Mitral
- P atrium kiri lebih besar dibanding
kondisi normal
- Berbentuk seperti huruf M
- Durasi memanjang
MORFOLOGI
GELOMBANG P
EKG
• Durasi : 0,11 – 0,20
detik (3-5 kotak kecil)
• Denyut jantung
meningkat, Interval
PR memendek
• Denyut jantung
menurun atau ada
blok, Interval PR
memanjang
PR INTERVAL
EKG
Q R S
MORFOLOGI KOMPLEK
QRS
EKG
Gelombang Q
• Ada di sadapan V1, V2, V3 :
abnormal
• Tidak ada di sadapan V5, V6 :
abnormal
• Ada di sadapan III* dan aVR : normal
(berapapun ukurannya)
• Ada di sadapan lain : normal
• Durasi < 0,04 detik
• Amplitudo < 25% tinggi gel. R
MORFOLOGI KOMPLEK
QRS
EKG
Gelombang R
• Gelombang R yang positif secara
normal akan bertambah amplitudo
dan durasi dari sadapan V1 hingga
V4 atau V5
• Tidak terjadi perubahan (progresi)
gelombang R  Abnormal
Gelombang S
• Besar (dalam) di sadapan V1 dan
berubah mengecil hingga V6
Gelombang R – Gelombang S
• Rasio amplitudo R/S < 1 pada
sadapan V1 dan V2
• Amplitudo RV5/V6 + SV1/V2 < 35
mm
• Transitional zone : V3 atau V4
MORFOLOGI KOMPLEK
QRS
EKG
• Durasi kompleks QRS (interval QRS)
• Normal : 0,07 – 0,11 detik
(< 0,12 detik)
• Tidak ada batas bawah yang
menunjukkan abnormalitas
• Amplitudo kompleks QRS
• Tidak ada batas maksimal
voltase normal kompleks QRS
• “Low voltage” bila amplitudo
< 0,5 mV (sadapan tungkai) atau
< 1,0 mV (sadapan dada)
MORFOLOGI KOMPLEK
QRS
EKG
Ventricular Hyperthrophy
• Right ventricular hypertrophy :
a. R waves pada lead V1 dan V2 memiliki
amplitudo lebih besar dibandingkan
normal (R waves lebih panjang
dibandingkan S wave).
b. Terjadi deviasi axis ke kanan.
• Left ventricular hypertrophy :
a. R waves memiliki amplitudo lebih besar
pada lead V6, lead V5, lead I dan aVL (R
waves lebih panjang).
b. S waves memiliki amplitudo lebih besar
pada lead V1 dan V2 (lebih dalam).
MORFOLOGI KOMPLEK
QRS
EKG
Left Ventricular Hyperthrophy (LVH)
• Sokolow + Lyon
• S V1 + R V5 atau V6 = 35 mm (7
kotak besar)
• Cornell Criteria
• S V3 + R AVL > 28 mm (pria)
• S V3 + R AVL > 20 mm (wanita)
• Framingham Criteria
• R AVL > 11 mm, R V4-6 > 25 mm
• S V1-3 > 25 mm
• R I + S III > 25 mm
MORFOLOGI KOMPLEK
QRS
EKG
Right Bundle Branch Block
• Gambaran EKG RBBB :
• Interval QRS memanjang > 0.10 detik
• S yang lebar dan slurred di I, aVL, V5
dan V6
• RSR’ yang lebar di V1-V3
• RBBB inkomplit  Bila interval QRS
0.10 – 0.12 detik
• RBBB komplit  Bila interval QRS >
0.12 detik
BUNDLE BRANCH
BLOCK (BBB)
EKG
Left Bundle Branch Block
• Gambaran EKG pada BCBKi (LBBB) :
• Interval QRS melebar > 0.10 detik
• Gelombang R yang lebar, sering
berlekuk di I, aVL, V5 dan V6 dengan
WAV > 0.08 detik.
• rS atau QS di V1, dominan gelombang S,
disertai rotasi searah jarum jam.
• LBBB inkomplit  Bila interval QRS
0.10 – 0.12 detik
• LBBB komplit  Bila interval QRS >
0.12 detik
BUNDLE BRANCH
BLOCK (BBB)
EKG
BUNDLE BRANCH
BLOCK (BBB)
EKG
MARROW WILLIAM
• Normal  -30° - 90°
Left axis deviation  > -30°
Right axis deviation  > 90°
• Cara menentukan mean axis :
1. Amati limb leads I dan II  jika QRS
dominan defleksi keatas, maka axis normal
2. Amati enam limb leads dan tentukan satu
lead yang memiliki QRS paling isoelectric
(garis datar)  mean axis tegak lurus
terhadap lead tersebut
3. Amati lead yang tegak lurus dengan lead
awal  jika QRS defleksi positif maka mean
axis (+), jika QRS defleksi negatif makan
mean axis (-)
AXIS QRS
KOMPLEKS
EKG
• Posisi normal sama dengan interval
PR : pada garis isoelektrik
• Variasi normal :
• Depresi ringan menaik
(upsloping), menurun
(downsloping), mendatar
(horizontal)
• Repolarisasi awal (early
repolarisation)
• Segmen ST dapat berubah bila
terjadi pemanjangan kompleks QRS
MORFOLOGI ST
SEGMENT
EKG
• Pada lead V2 dan V3
• Men ≥ 40 years old :
≥0.2mV
• Men ≤ 40 years old :
≥0.25mV
• Women : ≥0.15mV
• Lead lain : ≥0.1mV
• Pada 2 atau lebih lead yang
berkesinambungan
MORFOLOGI ST
SEGMENT
EKG
• Kontur : monofasik diseluruh lead
kecuali V1
• Konfigurasi :
• Positif : I, II, III, aVL, aVF, V2–V6
• Negatif : aVR
• Positif / negatif : V1
• Amplitudo :
• Sadapan tungkai : ≤ 0,5-1 mV
• Sadapan dada : ≤ 1,5-2 mV
• T Tall > 2mV : hiperkalemia
MORFOLOGI
GELOMBANG T
EKG
• Normal  tidak ada
• Gelombang kecil setelah
gelombang T
• Umumnya tampak di sadapan V1
dan V2
• Gelombang U yang dominan 
Hipokalemia
MORFOLOGI
GELOMBANG U
EKG
• Dipengaruhi denyut jantung  Interval QT memendek bila
denyut jantung meningkat
• Interval QTc
____QT____
√ Interval RR N : ≤ 0,46 detik
• Interval QT bervariasi antar sadapan
• Interval QT terpanjang  interval QT yang sebenarnya
• Interval QT memendek  Hipokalsemia
• Interval QT memanjang  Hiperkalsemia
MORFOLOGI
QTC
EKG
• Irama jantung yang normal : Irama
sinus (SR),  rangsangan listrik
dibentuk di SA node
• Syarat irama sinus
- Regular
- HR normal (60-100 x/menit)
- Setiap satu gelombang P diikuti
dengan satu gelombang QRS
- QRS sempit
- PR Interval normal (0,12 – 0,2 s)
• Sumber utama aktivitas listrik
jantung
• SA node : SR
• Atrium : AF, Afl
• AV node : JR
• Ventrikel : IVR, VT, VF
IRAMA
EKG

More Related Content

What's hot

Peradangan telinga tengah
Peradangan telinga tengahPeradangan telinga tengah
Peradangan telinga tengahYohanita Tengku
 
Standar Kompetensi Dokter Indonesia
Standar Kompetensi Dokter IndonesiaStandar Kompetensi Dokter Indonesia
Standar Kompetensi Dokter Indonesia
Dayu Agung Dewi Sawitri
 
Membaca Elektrokardiografi dengan Mudah dan Sistematis
Membaca Elektrokardiografi dengan Mudah dan SistematisMembaca Elektrokardiografi dengan Mudah dan Sistematis
Membaca Elektrokardiografi dengan Mudah dan Sistematis
Robertus Arian Datusanantyo
 
Cairan infuse
Cairan infuseCairan infuse
Cairan infuse
Teguh Irawan
 
EKG
EKGEKG
Hemoroid
HemoroidHemoroid
Hemoroid
fikri asyura
 
Bahan ekg
Bahan ekgBahan ekg
Bahan ekg
Nur Afidah
 
Status Dermatologikus
Status DermatologikusStatus Dermatologikus
Status Dermatologikus
peternugraha
 
Buku dosis obat anak
Buku dosis obat anakBuku dosis obat anak
Buku dosis obat anak
dr.Ade Adra
 
EKG DASAR
EKG DASAREKG DASAR
EKG DASAR
ADam Raeyoo
 
Laporan kasus ii
Laporan kasus iiLaporan kasus ii
Laporan kasus ii
Riesti Roiito
 
Laporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra Reponibilis
Laporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra ReponibilisLaporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra Reponibilis
Laporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra Reponibilis
Tenri Ashari Wanahari
 
Veruka vulgaris
Veruka vulgarisVeruka vulgaris
Veruka vulgaris
ery putra
 
232593414 atelektasis-radiologi-ppt
232593414 atelektasis-radiologi-ppt232593414 atelektasis-radiologi-ppt
232593414 atelektasis-radiologi-ppt
dini dimas
 
Resusitasi cairan
Resusitasi cairanResusitasi cairan
Resusitasi cairan
Wahyu Purnama
 
Case Report BPPV
Case Report BPPVCase Report BPPV
Case Report BPPV
Kharima SD
 
147325776 case-report-omsk
147325776 case-report-omsk147325776 case-report-omsk
147325776 case-report-omsk
homeworkping3
 
Perbedaan EDH SDH SAH ICH Berdasar CT Scan.pptx
Perbedaan EDH SDH SAH ICH Berdasar CT Scan.pptxPerbedaan EDH SDH SAH ICH Berdasar CT Scan.pptx
Perbedaan EDH SDH SAH ICH Berdasar CT Scan.pptx
AditAditya19
 

What's hot (20)

Peradangan telinga tengah
Peradangan telinga tengahPeradangan telinga tengah
Peradangan telinga tengah
 
Standar Kompetensi Dokter Indonesia
Standar Kompetensi Dokter IndonesiaStandar Kompetensi Dokter Indonesia
Standar Kompetensi Dokter Indonesia
 
Membaca Elektrokardiografi dengan Mudah dan Sistematis
Membaca Elektrokardiografi dengan Mudah dan SistematisMembaca Elektrokardiografi dengan Mudah dan Sistematis
Membaca Elektrokardiografi dengan Mudah dan Sistematis
 
Cairan infuse
Cairan infuseCairan infuse
Cairan infuse
 
EKG
EKGEKG
EKG
 
Hemoroid
HemoroidHemoroid
Hemoroid
 
Bahan ekg
Bahan ekgBahan ekg
Bahan ekg
 
ekg-lengkap-ppt
 ekg-lengkap-ppt ekg-lengkap-ppt
ekg-lengkap-ppt
 
Status Dermatologikus
Status DermatologikusStatus Dermatologikus
Status Dermatologikus
 
Buku dosis obat anak
Buku dosis obat anakBuku dosis obat anak
Buku dosis obat anak
 
Ekg dr anjang
Ekg dr anjangEkg dr anjang
Ekg dr anjang
 
EKG DASAR
EKG DASAREKG DASAR
EKG DASAR
 
Laporan kasus ii
Laporan kasus iiLaporan kasus ii
Laporan kasus ii
 
Laporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra Reponibilis
Laporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra ReponibilisLaporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra Reponibilis
Laporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra Reponibilis
 
Veruka vulgaris
Veruka vulgarisVeruka vulgaris
Veruka vulgaris
 
232593414 atelektasis-radiologi-ppt
232593414 atelektasis-radiologi-ppt232593414 atelektasis-radiologi-ppt
232593414 atelektasis-radiologi-ppt
 
Resusitasi cairan
Resusitasi cairanResusitasi cairan
Resusitasi cairan
 
Case Report BPPV
Case Report BPPVCase Report BPPV
Case Report BPPV
 
147325776 case-report-omsk
147325776 case-report-omsk147325776 case-report-omsk
147325776 case-report-omsk
 
Perbedaan EDH SDH SAH ICH Berdasar CT Scan.pptx
Perbedaan EDH SDH SAH ICH Berdasar CT Scan.pptxPerbedaan EDH SDH SAH ICH Berdasar CT Scan.pptx
Perbedaan EDH SDH SAH ICH Berdasar CT Scan.pptx
 

Similar to PPT CARDIO - EKG.pptx

Baca EKG.pdf
Baca EKG.pdfBaca EKG.pdf
Baca EKG.pdf
RakhmaRauf
 
EKG DASAR BAHAN AJAR.pdf
EKG DASAR BAHAN AJAR.pdfEKG DASAR BAHAN AJAR.pdf
EKG DASAR BAHAN AJAR.pdf
sitisara24
 
EKG part 1.pptx
EKG part 1.pptxEKG part 1.pptx
EKG part 1.pptx
AkhmadNovalDennyIraw
 
EKG REFERAT ELISA.ppt
EKG REFERAT ELISA.pptEKG REFERAT ELISA.ppt
EKG REFERAT ELISA.ppt
Pamor9
 
ECG Basic.pptx
ECG Basic.pptxECG Basic.pptx
ECG Basic.pptx
YanuarSuryaSP
 
ECG (elektro Cardio graf)
ECG (elektro Cardio graf)ECG (elektro Cardio graf)
ECG (elektro Cardio graf)
akbar010
 
dr. BS - Basic cardiac EP ECG course.pptx
dr. BS - Basic cardiac EP ECG course.pptxdr. BS - Basic cardiac EP ECG course.pptx
dr. BS - Basic cardiac EP ECG course.pptx
SebastianChandra3
 
Dasar dasar ekg fix
Dasar dasar ekg fixDasar dasar ekg fix
Dasar dasar ekg fix
Pel
 
Elektrokardiogram PRO PESERTA made easy and simple
Elektrokardiogram PRO PESERTA made easy and simpleElektrokardiogram PRO PESERTA made easy and simple
Elektrokardiogram PRO PESERTA made easy and simple
fadliadityarizky
 
14 Konsep Dasar EKG
14 Konsep Dasar EKG14 Konsep Dasar EKG
Modul Cara Praktis Membaca EKG.pdf
Modul Cara Praktis Membaca EKG.pdfModul Cara Praktis Membaca EKG.pdf
Modul Cara Praktis Membaca EKG.pdf
dudicahyono
 
ELEKTROKARDIOGRAFI.pptx
ELEKTROKARDIOGRAFI.pptxELEKTROKARDIOGRAFI.pptx
ELEKTROKARDIOGRAFI.pptx
EndahPurnama4
 
EKG.pdf
EKG.pdfEKG.pdf
EKG.pdf
wayansugita5
 
ELEKTROKARDIOGRAFI.pptx
ELEKTROKARDIOGRAFI.pptxELEKTROKARDIOGRAFI.pptx
ELEKTROKARDIOGRAFI.pptx
toryilonda07
 
EKG, Drug dan Defibrilator
EKG, Drug dan DefibrilatorEKG, Drug dan Defibrilator
EKG, Drug dan Defibrilator
ADam Raeyoo
 
ekg in indonesian
ekg in indonesianekg in indonesian
ECG
ECGECG
Interpretasi ekg
Interpretasi ekgInterpretasi ekg
Interpretasi ekg
SyafrizalChan
 
Ekg
EkgEkg
Intepretasi EKG Modul Kardiorespirasi.pptx
Intepretasi EKG Modul Kardiorespirasi.pptxIntepretasi EKG Modul Kardiorespirasi.pptx
Intepretasi EKG Modul Kardiorespirasi.pptx
ZebedeusAndreas
 

Similar to PPT CARDIO - EKG.pptx (20)

Baca EKG.pdf
Baca EKG.pdfBaca EKG.pdf
Baca EKG.pdf
 
EKG DASAR BAHAN AJAR.pdf
EKG DASAR BAHAN AJAR.pdfEKG DASAR BAHAN AJAR.pdf
EKG DASAR BAHAN AJAR.pdf
 
EKG part 1.pptx
EKG part 1.pptxEKG part 1.pptx
EKG part 1.pptx
 
EKG REFERAT ELISA.ppt
EKG REFERAT ELISA.pptEKG REFERAT ELISA.ppt
EKG REFERAT ELISA.ppt
 
ECG Basic.pptx
ECG Basic.pptxECG Basic.pptx
ECG Basic.pptx
 
ECG (elektro Cardio graf)
ECG (elektro Cardio graf)ECG (elektro Cardio graf)
ECG (elektro Cardio graf)
 
dr. BS - Basic cardiac EP ECG course.pptx
dr. BS - Basic cardiac EP ECG course.pptxdr. BS - Basic cardiac EP ECG course.pptx
dr. BS - Basic cardiac EP ECG course.pptx
 
Dasar dasar ekg fix
Dasar dasar ekg fixDasar dasar ekg fix
Dasar dasar ekg fix
 
Elektrokardiogram PRO PESERTA made easy and simple
Elektrokardiogram PRO PESERTA made easy and simpleElektrokardiogram PRO PESERTA made easy and simple
Elektrokardiogram PRO PESERTA made easy and simple
 
14 Konsep Dasar EKG
14 Konsep Dasar EKG14 Konsep Dasar EKG
14 Konsep Dasar EKG
 
Modul Cara Praktis Membaca EKG.pdf
Modul Cara Praktis Membaca EKG.pdfModul Cara Praktis Membaca EKG.pdf
Modul Cara Praktis Membaca EKG.pdf
 
ELEKTROKARDIOGRAFI.pptx
ELEKTROKARDIOGRAFI.pptxELEKTROKARDIOGRAFI.pptx
ELEKTROKARDIOGRAFI.pptx
 
EKG.pdf
EKG.pdfEKG.pdf
EKG.pdf
 
ELEKTROKARDIOGRAFI.pptx
ELEKTROKARDIOGRAFI.pptxELEKTROKARDIOGRAFI.pptx
ELEKTROKARDIOGRAFI.pptx
 
EKG, Drug dan Defibrilator
EKG, Drug dan DefibrilatorEKG, Drug dan Defibrilator
EKG, Drug dan Defibrilator
 
ekg in indonesian
ekg in indonesianekg in indonesian
ekg in indonesian
 
ECG
ECGECG
ECG
 
Interpretasi ekg
Interpretasi ekgInterpretasi ekg
Interpretasi ekg
 
Ekg
EkgEkg
Ekg
 
Intepretasi EKG Modul Kardiorespirasi.pptx
Intepretasi EKG Modul Kardiorespirasi.pptxIntepretasi EKG Modul Kardiorespirasi.pptx
Intepretasi EKG Modul Kardiorespirasi.pptx
 

Recently uploaded

Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
ayyurah2004
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
moh3315
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 

PPT CARDIO - EKG.pptx

  • 1. Grafik yang merekam aktivitas potensial listrik yang dihasilkan oleh denyut jantung EKG Membantu mendiagnosis dan mengindentifikasi kelainan jantung (chest pain, syncope, palpitations, acute dyspnoea) FUNGSI Berperan dalam screening dan studi epidemiologi 1 Menentukan tingkat resiko suatu kelainan jantung 2 Memfollow up respon terhadap terapi 3 4
  • 2. EKG KONDUKSI JANTUNG SA node (junction of the right atrium and superior vena cava) AV node (terdapat delay antara atrium kanan dan kiri) Bundle of His Left bundle branch Right bundle branch Purkinje fiber Purkinje fiber Impuls mulai terbentuk Impuls diteruskan Impuls diteruskan Impuls diteruskan Impuls diteruskan • Gelombang yang terbentuk : 1. P wave : depolarisasi atrium 2. QRS complex : depolarisasi otot ventrikel 3. T wave : repolarisasi otot ventrikel
  • 3. EKG KONDUKSI JANTUNG • Sinoatrial (SA) node : Sekumpulan sel terletak di sudut kanan atas atrium kanan, mengatur ritme jantung normal (60-100 x/mnt), diawali sistole atrium • Atrioventricular (AV) node : Sel terletak dekat septum interatrial bawah, berfungsi memperlambat kecepatan konduksi dari SA node sehingga memberikan kesempatan darah masuk dari atrium ke ventrikel. AV node dapat menghasilkan impuls dengan frekuensi 40-60 x/mnt • Berkas His : Terbagi kanan dan kiri, bercabang membentuk serabut purkinje. Berkas his dapat menghasilkan impuls dengan frekuensi 20-40 x/mnt 60-100 60-80 40-60 20-40 SUMBER IMPULS
  • 4. EKG PEMASANGAN LEAD • Limb Lead : Sadapan yang dipasang pada keempat ekstrimitas, menilai bidang frontal jantung (I, II, III, aVR, aVL, aVF) • Precordial Lead : Sadapan yang dipasang pada dinding dada, menilai bidang horizontal jantung (V1, V2, V3, V4, V5, V6)
  • 6. EKG PEMASANGAN LEAD RIGHT LEAD PLACEMENT • Pemasangan lead jantung kanan  Kecurigaan Infark ventrikel kanan • Tanda infark ventrikel kanan, jika ditemukan infark inferior  50% infark inferior disertai infark ventrikel kanan • Kontraindikasi pemberian vasodilator (ISDN, morfin)
  • 7. EKG PEMASANGAN LEAD POSTERIOR LEAD PLACEMENT Tanda Infark Posterior • V7  Left posterior axilary line, horizontal plane as V4-V6 • V8  Left midscapular line, horizontal plane as V7-V9 • V9  Left paraspinal line, horizontal plane as V4-V6
  • 9. LAYAK BACA • Identitas : Nama, umur, sex, (ras), tanggal, waktu • Kalibrasi kecepatan • Kalibrasi amplitudo • Penempatan lead • Artefak (-) SYARAT BACA EKG EKG
  • 10. STANDAR KALIBRASI EKG • Kecepatan : 25 mm/detik • Kalibrasi : 1 mV = 10 mm Garis horizontal Tiap satu mm = 1/25 detik = 0,04 detik Garis vertikal 1 mm = 0,10 mV 10 mm = 1,00 mV
  • 11. EKG FREKUENSI DAN REGULARITAS • Gelombang P dan kompleks QRS digunakan untuk menentukan frekuensi denyut jantung dan regularitas • Regularitas - Teratur Interval P-P atau Interval R-R  sama - Tidak teratur Interval P-P atau Interval R-R  tidak sama 60-100X/m 40-60X/m 20-40X/m
  • 12. EKG FREKUENSI DAN REGULARITAS REGULER (TERATUR) _____300______ Jumlah kotak besar R-R _____1500____ Jumlah kotak kecil R-R Kecepatan standar 25 mm/detik
  • 13. EKG FREKUENSI DAN REGULARITAS IREGULER (TIDAK TERATUR) Dalam 6 detik (30 kotak besar) FDJ = Jumlah R-R x 10
  • 14. • Kontur : monofasik diseluruh lead keculi V1 dan V2 bifasik • Konfigurasi : • Positif : I, II, aVL, aVF, V4–V6 • Negatif : aVR • Positif / negatif : III, V1, V2 • Durasi : ≤ 0,12 detik (3 kotak kecil) • Amplitudo : ≤ 0,25 mV (2,5 kotak kecil) MORFOLOGI GELOMBANG P EKG
  • 15. 1. Right Atrium Enlargement (RAE) / P Pulmonal - P atrium kanan lebih besar dibandingkan kondisi normal - Terdapat notch - Amplitudo membesar 2. Left Atrium Enlargement (LAE) / P Mitral - P atrium kiri lebih besar dibanding kondisi normal - Berbentuk seperti huruf M - Durasi memanjang MORFOLOGI GELOMBANG P EKG
  • 16. • Durasi : 0,11 – 0,20 detik (3-5 kotak kecil) • Denyut jantung meningkat, Interval PR memendek • Denyut jantung menurun atau ada blok, Interval PR memanjang PR INTERVAL EKG
  • 17. Q R S MORFOLOGI KOMPLEK QRS EKG
  • 18. Gelombang Q • Ada di sadapan V1, V2, V3 : abnormal • Tidak ada di sadapan V5, V6 : abnormal • Ada di sadapan III* dan aVR : normal (berapapun ukurannya) • Ada di sadapan lain : normal • Durasi < 0,04 detik • Amplitudo < 25% tinggi gel. R MORFOLOGI KOMPLEK QRS EKG
  • 19. Gelombang R • Gelombang R yang positif secara normal akan bertambah amplitudo dan durasi dari sadapan V1 hingga V4 atau V5 • Tidak terjadi perubahan (progresi) gelombang R  Abnormal Gelombang S • Besar (dalam) di sadapan V1 dan berubah mengecil hingga V6 Gelombang R – Gelombang S • Rasio amplitudo R/S < 1 pada sadapan V1 dan V2 • Amplitudo RV5/V6 + SV1/V2 < 35 mm • Transitional zone : V3 atau V4 MORFOLOGI KOMPLEK QRS EKG
  • 20.
  • 21.
  • 22. • Durasi kompleks QRS (interval QRS) • Normal : 0,07 – 0,11 detik (< 0,12 detik) • Tidak ada batas bawah yang menunjukkan abnormalitas • Amplitudo kompleks QRS • Tidak ada batas maksimal voltase normal kompleks QRS • “Low voltage” bila amplitudo < 0,5 mV (sadapan tungkai) atau < 1,0 mV (sadapan dada) MORFOLOGI KOMPLEK QRS EKG
  • 23. Ventricular Hyperthrophy • Right ventricular hypertrophy : a. R waves pada lead V1 dan V2 memiliki amplitudo lebih besar dibandingkan normal (R waves lebih panjang dibandingkan S wave). b. Terjadi deviasi axis ke kanan. • Left ventricular hypertrophy : a. R waves memiliki amplitudo lebih besar pada lead V6, lead V5, lead I dan aVL (R waves lebih panjang). b. S waves memiliki amplitudo lebih besar pada lead V1 dan V2 (lebih dalam). MORFOLOGI KOMPLEK QRS EKG
  • 24. Left Ventricular Hyperthrophy (LVH) • Sokolow + Lyon • S V1 + R V5 atau V6 = 35 mm (7 kotak besar) • Cornell Criteria • S V3 + R AVL > 28 mm (pria) • S V3 + R AVL > 20 mm (wanita) • Framingham Criteria • R AVL > 11 mm, R V4-6 > 25 mm • S V1-3 > 25 mm • R I + S III > 25 mm MORFOLOGI KOMPLEK QRS EKG
  • 25.
  • 26. Right Bundle Branch Block • Gambaran EKG RBBB : • Interval QRS memanjang > 0.10 detik • S yang lebar dan slurred di I, aVL, V5 dan V6 • RSR’ yang lebar di V1-V3 • RBBB inkomplit  Bila interval QRS 0.10 – 0.12 detik • RBBB komplit  Bila interval QRS > 0.12 detik BUNDLE BRANCH BLOCK (BBB) EKG
  • 27. Left Bundle Branch Block • Gambaran EKG pada BCBKi (LBBB) : • Interval QRS melebar > 0.10 detik • Gelombang R yang lebar, sering berlekuk di I, aVL, V5 dan V6 dengan WAV > 0.08 detik. • rS atau QS di V1, dominan gelombang S, disertai rotasi searah jarum jam. • LBBB inkomplit  Bila interval QRS 0.10 – 0.12 detik • LBBB komplit  Bila interval QRS > 0.12 detik BUNDLE BRANCH BLOCK (BBB) EKG
  • 30.
  • 31.
  • 32. • Normal  -30° - 90° Left axis deviation  > -30° Right axis deviation  > 90° • Cara menentukan mean axis : 1. Amati limb leads I dan II  jika QRS dominan defleksi keatas, maka axis normal 2. Amati enam limb leads dan tentukan satu lead yang memiliki QRS paling isoelectric (garis datar)  mean axis tegak lurus terhadap lead tersebut 3. Amati lead yang tegak lurus dengan lead awal  jika QRS defleksi positif maka mean axis (+), jika QRS defleksi negatif makan mean axis (-) AXIS QRS KOMPLEKS EKG
  • 33.
  • 34.
  • 35.
  • 36.
  • 37. • Posisi normal sama dengan interval PR : pada garis isoelektrik • Variasi normal : • Depresi ringan menaik (upsloping), menurun (downsloping), mendatar (horizontal) • Repolarisasi awal (early repolarisation) • Segmen ST dapat berubah bila terjadi pemanjangan kompleks QRS MORFOLOGI ST SEGMENT EKG
  • 38. • Pada lead V2 dan V3 • Men ≥ 40 years old : ≥0.2mV • Men ≤ 40 years old : ≥0.25mV • Women : ≥0.15mV • Lead lain : ≥0.1mV • Pada 2 atau lebih lead yang berkesinambungan MORFOLOGI ST SEGMENT EKG
  • 39.
  • 40.
  • 41.
  • 42. • Kontur : monofasik diseluruh lead kecuali V1 • Konfigurasi : • Positif : I, II, III, aVL, aVF, V2–V6 • Negatif : aVR • Positif / negatif : V1 • Amplitudo : • Sadapan tungkai : ≤ 0,5-1 mV • Sadapan dada : ≤ 1,5-2 mV • T Tall > 2mV : hiperkalemia MORFOLOGI GELOMBANG T EKG
  • 43. • Normal  tidak ada • Gelombang kecil setelah gelombang T • Umumnya tampak di sadapan V1 dan V2 • Gelombang U yang dominan  Hipokalemia MORFOLOGI GELOMBANG U EKG
  • 44. • Dipengaruhi denyut jantung  Interval QT memendek bila denyut jantung meningkat • Interval QTc ____QT____ √ Interval RR N : ≤ 0,46 detik • Interval QT bervariasi antar sadapan • Interval QT terpanjang  interval QT yang sebenarnya • Interval QT memendek  Hipokalsemia • Interval QT memanjang  Hiperkalsemia MORFOLOGI QTC EKG
  • 45.
  • 46. • Irama jantung yang normal : Irama sinus (SR),  rangsangan listrik dibentuk di SA node • Syarat irama sinus - Regular - HR normal (60-100 x/menit) - Setiap satu gelombang P diikuti dengan satu gelombang QRS - QRS sempit - PR Interval normal (0,12 – 0,2 s) • Sumber utama aktivitas listrik jantung • SA node : SR • Atrium : AF, Afl • AV node : JR • Ventrikel : IVR, VT, VF IRAMA EKG