SlideShare a Scribd company logo
1 of 45
PELAYANAN
PUSKESMAS PADA MASA
PANDEMI COVID – 19
(PENUNJANG)
PELATIHAN PEMBEKALAN NUSANTARA SEHAT INDIVIDU
BALAI PELATIHAN KESEHATAN CIKARANG 20 JULI SD 01 AGUSTUS
2020
TUJUAN UMUM
Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu
melakukan Pelayanan Puskesmas pada Masa
Pandemi COVID-19
TUJUAN KHUSUS
1. Melakukan Pelayanan Farmasi
2. Melakukan Pelayanan Laboratorium
Pelayanan Kefarmasian (PP 51 Tahun
2009 tentang Pelayanan Kefarmasian)
Pelayanan kefarmasian adalah suatu
pelayanan langsung dan
bertanggungjawab kepada pasien
yang berkaitan dengan sediaan
farmasi dengan maksud untuk
mencapai hasil yang pasti untuk
meningkatkan mutu kehidupan
pasien (Pasal 1 ayat 4)
Permenkes 74/2016 ttg Standar
Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas
1. Pengelolaan sediaan farmasi dan Bahan Medis Habis Pakai
2. Pelayanan Farmasi Klinik :
a. Pengkajian resep, penyerahan obat dan pemberian informasi
obat;
b. Pelayanan Informasi obat (PIO)
c. Konseling
d. Ronde/visite pasien (khusus rawat inap)
e. pemantauan terapi obat
f. Evaluasi penggunaan obat
Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas era
Pandemi Covid-19
1. Telemedicine (PMK No. 20 Tahun 2020) Tele- Pharmacy
PELAYANAN FARMASI
 Pelayanan kefarmasian tetap dilaksanakan sesuai dengan standar pelayanan
kefarmasian dengan memperhatikan kewaspadaan standar serta menerapkan
physical distancing (mengatur jarak aman antar pasien di ruang tunggu,
mengurangi jumlah dan waktu antrian).
Apabila diperlukan, pemberian obat terhadap pasien dengan gejala ISPA/TB
Paru dapat dilakuan terpisah dari pasien non ISPA untuk mencegah terjadinya
transmisi.
Kegiatan pelayanan diupayakan memanfaatkan sistem informasi dan
telekomunikasi
melakukan penyemprotan desinfektan secara berkala di apotek
Pelayanan TB Paru
Petugas Farmasi harus menggunalan Alat Pelindung Diri
(APD) sesuai standar yaitu masker, sarung tangan, dan face
shield.
Pelayanan obat TB Paru dilakukan
terpisah dengan pasien umum
Peran Farmasis dalam meningkatkan hasil
pengobatan pasien selama pandemi
Pasien
dengan
penyakit
kronik
Dukungan
pengobatan
rasional
Kepatuhan
pasien
Tindak
lanjut
pengobatan
Ketersediaan obat
untuk penyakit
kronis
Melakukan
pelacakan kasus
covid-19 di
masyarakat
Informasi dan
komunikasi
tentang covid-19
Peran Apoteker
Puskesmas
selama covid-19
PELAYANAN FARMASI PASIEN
LANSIA, KRONIS
Untuk pelayanan farmasi bagi lansia,
pasien PTM, dan penyakit kronis lainnya
obat dapat diberikan untuk
jangka waktu lebih dari 1
bulan
SYARAT PENGANTARAN OBAT
TELEFARMASI
menjamin keamanan dan mutu sediaan farmasi yang diantar
• Menyertakan informasi produk, label dan/atau informasi
penggunaan obat
• Mengirimkan obat dalam wadah tertutup
menjaga kerahasiaan pasien
• Apoteker di Puskesmas wajib menyampaikan informasi
sediaan farmasi secara tertulis/sistem elektronik
mendokumentasikan serah terima obat
• Dilengkapi dengan dokumen pengantaran
• Nomor telepon yang dapat dihubungi dan tanda tangan
penerima
KETERSEDIAAN OBAT, BMHP
DAN LABORATORIUM
1. Masker
2. Alat Pelindung Diri (APD)
3. Desinfektan
4. Rapid test
5. Swab dacron
6. Virus Transport Medium (VTM)
Petugas farmasi Puskesmas
berkoordinasi dengan logistik Covid-
19 (Dinas Kesehatan dan UPTD
Farmasi)
Contoh lemari obat di Puskesmas dan
ruang tunggu dengan phisical distancing
CONTOH
TELEMEDICINE
1. Pasien berobat melalui chat wa ke
dokter Puskesmas kemudian dokter
menanyakan keluhan pasien, sambil
menunjukan kartu BPJS
2. Pasien dipersilahkan ambil obat di
apotek
(farmasi) yang resep sudah
diserahkan
ke apotek
PELAYANAN
LABORATORIUM DI
PUSKESMAS
Pelayanan laboratorium untuk kasus non
COVID-19 tetap dilaksanakan sesuai standar
dengan memperhatikan Pencegahan dan
Pengendalian Infeksi (PPI) dan physical
distancing.
Pemeriksaan laboratorium terkait COVID-19
(termasuk pengelolaan dan pengiriman
spesimen) mengacu kepada pedoman yang
berlaku, dilakukan oleh tenaga kesehatan yang
telah memperoleh peningkatan kapasitas
terkait pemeriksaan rapid test dan
PELAYANAN
LABORATORIUM
Petugas laboratorium menghitung kebutuhan rapid
test, kontainer steril, swab dacron atau flocked
swab dan Virus Transport Medium (VTM) sesuai
arahan dinas kesehatan daerah kabupaten/kota
dengan memperhatikan prevalensi kasus COVID-
19 di wilayah kerjanya
Mengingat adanya cross reaction dengan
flavavirus dan virus unspecific lainnya (termasuk
COVID-19) setiap pemeriksaan Serological Dengue
IgM positif pada keadaan pandemi COVID-19 harus
dipikirkan kemungkinan infeksi COVID-19 sebagai
differential diagnosis terutama bila gejala klinis
semakin berat
PROSEDUR RAPID TEST
1. Siapkan alat, bahan dan
kelengkapan rapid test yang
terdiri:
o Rapid test kit
o Handscoon
o Alcohol swab
o Tisue
o Lancet
o Kantong sampah limbah
medis
2. Pasen yang akan dirapid
harus dicatat identitasnya
berdasarkan keterangan
domisili/KTP/KK nya dan
mengisi inform concern
3. Petugas menjelaskan
prosedur rapid test dan
tindak lanjut terhadap
hasil test tersebut.
4. Pengambilan darah jari
diawali dengan
mengapus salah satu
jari tangan dengan
alcohol swab
5. Menusuk jari tersebut
dengan lanset
6. Mengusap darah pertama
yang keluar dengan tisue
7. Keluarkan darah
kembali pada jari
tersebut lalu hisap
dengan pipet plastic
yang telah disediakan
sebelumnya
8. Teteskan darah pada
pipet plastic ke
lubang pada rapid
test kit
9. Teteskan buffer
sebanyak 2 tetes
dimana darah tadi
dimasukkan dalam
rapid test
10. Tunggu 10-15 menit sampai
dengan muncul hasil dalam
indicator rapid test tersebut
11. Interpretasi hasil:
 Jika indicator muncul
pada C (Control) saja
maka hasil rapid test
non-reaktif
 Jika hasil muncul pada
C (Control) dan IgG atau
IgM maka hasil rapid
test menunjukan reaktif
PROSEDUR SWAB
1. Siapkan alat, bahan dan
kelengkapan:
o VTM
o Batang swab orofaring
dan nasofaring
o Spatel
o Plastik sample
o Handscoon
o label
2. Pasen yang akan di swab
harus dicatat identitasnya
berdasarkan keterangan
domisili/KTP/KK nya dan
mengisi inform concern
3. Petugas menjelaskan
prosedur swab dan
tindak lanjut terhadap
hasil test tersebut.
4. Pemberian label pada
tabung VTM dan plastik
sampel dengan nama
pasien yang akan di swab
dan konfirmasi kembali
dengan identitas pasien
5. Siapkan peralatan swab
test untuk bagian
orofaring berupa batang
swab yang ukurannya
sedang dan spatel serta
VTM
6. Lakukan swab test
bagian orofaring kepada
pasien dengan cara
pasien mengangkat
kepala keatas lalu
membuka mulut pasien,
lalu masukkan batang
swab ke bagian tenggorok
dalam dan memutar
batang swab di bagian
tenggorok selama
beberapa detik.
7. Patahkan dan masukkan
batang swab yang ada
sampel nya ke dalam VTM.
8. Lalu buang bekas
batang swab dan spatel
yang telah di gunakan
ke dalam plastik
sampah medis
9. Persiapkan alat swab
test untuk nasofaring
berupa batang swab
ukuran kecil dan
VTM
10. Lakukan swab test
nasofaring pada pasien
dengan cara masukkan
batang swab kebagian
hidung pasien hingga
mentok bagian dalam
lalu sedikit lakukan
putaran untuk
mendapatkan sampel
11. Masukkan sampel
nasofaring yang telah di
dapat kedalam tabung
VTM
12. Lekatkan parafilm pada
VTM untuk menjaga dan
mencegah sampel
terhindar dari sinar
cahaya matahari
13. Sampel dimasukkan
kedalam coolbox yang
berisi es dan sampel
segera di kirim ke
laboratorium untuk
dilanjutkan pemeriksaan
RT-PCR
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Jobdes farmasi
Jobdes farmasiJobdes farmasi
Jobdes farmasierna yanti
 
7.asas ubat ubatan - by erny
7.asas ubat ubatan - by erny7.asas ubat ubatan - by erny
7.asas ubat ubatan - by ernypenawar
 
1.6. laporan bimbingan mpo
1.6. laporan bimbingan mpo1.6. laporan bimbingan mpo
1.6. laporan bimbingan mpoipung purwanto
 
Etik dan Disiplin Apoteker Kelompok 1
Etik dan Disiplin Apoteker Kelompok 1Etik dan Disiplin Apoteker Kelompok 1
Etik dan Disiplin Apoteker Kelompok 1Maulana Sakti
 
Spo penyimp narkotika
Spo penyimp narkotikaSpo penyimp narkotika
Spo penyimp narkotikaWawan Wan
 
Planning membuka apotek
Planning membuka apotekPlanning membuka apotek
Planning membuka apotekAulia Mala
 
Asas Pengurusan Stor
Asas Pengurusan StorAsas Pengurusan Stor
Asas Pengurusan Storjunehyde
 
Sop pelayanan resep rawat inap
Sop pelayanan resep rawat inapSop pelayanan resep rawat inap
Sop pelayanan resep rawat inapxgtsvz
 
Pengelolaan perbekalan farmasi,narkotika dan pengelolaan serta penanganan lasa
Pengelolaan perbekalan farmasi,narkotika dan pengelolaan serta penanganan lasaPengelolaan perbekalan farmasi,narkotika dan pengelolaan serta penanganan lasa
Pengelolaan perbekalan farmasi,narkotika dan pengelolaan serta penanganan lasaAchmad Fauzi Al' Amrie
 
Kebijakan standar peresepan rs
Kebijakan standar peresepan rsKebijakan standar peresepan rs
Kebijakan standar peresepan rsLibertiDwiPutri
 
7 draft prosedur pengembalian obat pasien rawat inap
7 draft prosedur pengembalian obat  pasien rawat inap7 draft prosedur pengembalian obat  pasien rawat inap
7 draft prosedur pengembalian obat pasien rawat inapSisca Yoliza
 
Praktik kefarmasian kelompok v
Praktik kefarmasian kelompok vPraktik kefarmasian kelompok v
Praktik kefarmasian kelompok vDewi Kartika
 
36 protap pengambilandanpenyediaanspesimen
36 protap pengambilandanpenyediaanspesimen36 protap pengambilandanpenyediaanspesimen
36 protap pengambilandanpenyediaanspesimenPENDIDIKAN & KESEHATAN
 
2 alur pelayanan depo rawat inap
2 alur pelayanan depo rawat inap2 alur pelayanan depo rawat inap
2 alur pelayanan depo rawat inapSisca Yoliza
 
Mi 1 4. penyimpanan obat di puskesmas
Mi 1   4. penyimpanan obat  di puskesmasMi 1   4. penyimpanan obat  di puskesmas
Mi 1 4. penyimpanan obat di puskesmasLinaNadhilah2
 
Standar pelayanan farmasi
Standar pelayanan   farmasiStandar pelayanan   farmasi
Standar pelayanan farmasirezadwi7
 
BORANG UNTUK RESERTIFIKASI
BORANG UNTUK RESERTIFIKASIBORANG UNTUK RESERTIFIKASI
BORANG UNTUK RESERTIFIKASIIAI PURBALINGGA
 
Pelayanan Kefarmasian di Apotek
Pelayanan Kefarmasian di ApotekPelayanan Kefarmasian di Apotek
Pelayanan Kefarmasian di ApotekSurya Amal
 

What's hot (19)

Jobdes farmasi
Jobdes farmasiJobdes farmasi
Jobdes farmasi
 
7.asas ubat ubatan - by erny
7.asas ubat ubatan - by erny7.asas ubat ubatan - by erny
7.asas ubat ubatan - by erny
 
1.6. laporan bimbingan mpo
1.6. laporan bimbingan mpo1.6. laporan bimbingan mpo
1.6. laporan bimbingan mpo
 
Etik dan Disiplin Apoteker Kelompok 1
Etik dan Disiplin Apoteker Kelompok 1Etik dan Disiplin Apoteker Kelompok 1
Etik dan Disiplin Apoteker Kelompok 1
 
Spo penyimp narkotika
Spo penyimp narkotikaSpo penyimp narkotika
Spo penyimp narkotika
 
Planning membuka apotek
Planning membuka apotekPlanning membuka apotek
Planning membuka apotek
 
Asas Pengurusan Stor
Asas Pengurusan StorAsas Pengurusan Stor
Asas Pengurusan Stor
 
Sop pelayanan resep rawat inap
Sop pelayanan resep rawat inapSop pelayanan resep rawat inap
Sop pelayanan resep rawat inap
 
Pengelolaan perbekalan farmasi,narkotika dan pengelolaan serta penanganan lasa
Pengelolaan perbekalan farmasi,narkotika dan pengelolaan serta penanganan lasaPengelolaan perbekalan farmasi,narkotika dan pengelolaan serta penanganan lasa
Pengelolaan perbekalan farmasi,narkotika dan pengelolaan serta penanganan lasa
 
Kebijakan standar peresepan rs
Kebijakan standar peresepan rsKebijakan standar peresepan rs
Kebijakan standar peresepan rs
 
7 draft prosedur pengembalian obat pasien rawat inap
7 draft prosedur pengembalian obat  pasien rawat inap7 draft prosedur pengembalian obat  pasien rawat inap
7 draft prosedur pengembalian obat pasien rawat inap
 
Bagian tika
Bagian tikaBagian tika
Bagian tika
 
Praktik kefarmasian kelompok v
Praktik kefarmasian kelompok vPraktik kefarmasian kelompok v
Praktik kefarmasian kelompok v
 
36 protap pengambilandanpenyediaanspesimen
36 protap pengambilandanpenyediaanspesimen36 protap pengambilandanpenyediaanspesimen
36 protap pengambilandanpenyediaanspesimen
 
2 alur pelayanan depo rawat inap
2 alur pelayanan depo rawat inap2 alur pelayanan depo rawat inap
2 alur pelayanan depo rawat inap
 
Mi 1 4. penyimpanan obat di puskesmas
Mi 1   4. penyimpanan obat  di puskesmasMi 1   4. penyimpanan obat  di puskesmas
Mi 1 4. penyimpanan obat di puskesmas
 
Standar pelayanan farmasi
Standar pelayanan   farmasiStandar pelayanan   farmasi
Standar pelayanan farmasi
 
BORANG UNTUK RESERTIFIKASI
BORANG UNTUK RESERTIFIKASIBORANG UNTUK RESERTIFIKASI
BORANG UNTUK RESERTIFIKASI
 
Pelayanan Kefarmasian di Apotek
Pelayanan Kefarmasian di ApotekPelayanan Kefarmasian di Apotek
Pelayanan Kefarmasian di Apotek
 

Similar to PELAYANAN KESEHATAN PUSKESMAS

MANAGEMEN VAKSINATOR
MANAGEMEN VAKSINATORMANAGEMEN VAKSINATOR
MANAGEMEN VAKSINATORSitiMasithoh4
 
Akreditasi Rumah Sakit dan Standar Pelayanan Kefarmasian.pptx
Akreditasi Rumah Sakit dan Standar Pelayanan Kefarmasian.pptxAkreditasi Rumah Sakit dan Standar Pelayanan Kefarmasian.pptx
Akreditasi Rumah Sakit dan Standar Pelayanan Kefarmasian.pptxGraceAgnesiaOtilidya
 
3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pptx
3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pptx3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pptx
3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pptxssuser929474
 
Vaksinasi Moderna Masyarakat Umum 6 Agustus 2021.pdf
Vaksinasi Moderna Masyarakat Umum 6 Agustus 2021.pdfVaksinasi Moderna Masyarakat Umum 6 Agustus 2021.pdf
Vaksinasi Moderna Masyarakat Umum 6 Agustus 2021.pdfQhayyoungQayyum
 
3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pdf
3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pdf3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pdf
3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pdfRomaUlina5
 
01 - Peran Apoteker dalam Praktek Kefarmasian.pdf
01 - Peran Apoteker dalam Praktek Kefarmasian.pdf01 - Peran Apoteker dalam Praktek Kefarmasian.pdf
01 - Peran Apoteker dalam Praktek Kefarmasian.pdfLindaIndriani6
 
Materi PKPO dan Medication Error.pdf
Materi PKPO dan Medication Error.pdfMateri PKPO dan Medication Error.pdf
Materi PKPO dan Medication Error.pdficuanakanakicu
 
#Pelayanan Telemedicine Bagi Pasien Isolasi Mandiri_120821.pptx
#Pelayanan Telemedicine Bagi Pasien Isolasi Mandiri_120821.pptx#Pelayanan Telemedicine Bagi Pasien Isolasi Mandiri_120821.pptx
#Pelayanan Telemedicine Bagi Pasien Isolasi Mandiri_120821.pptxRonyWiranto
 
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptxssuser1f6caf1
 
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docxerna606977
 
(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf
(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf
(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syarafArmin Kobain
 
(Lamp 1.8) standar pelayanan poli kulit dan kelamin
(Lamp 1.8) standar pelayanan poli kulit dan kelamin (Lamp 1.8) standar pelayanan poli kulit dan kelamin
(Lamp 1.8) standar pelayanan poli kulit dan kelamin Armin Kobain
 
(Lamp 1.27) standar pelayanan nicu
(Lamp 1.27) standar pelayanan nicu(Lamp 1.27) standar pelayanan nicu
(Lamp 1.27) standar pelayanan nicuArmin Kobain
 
(Lam 1) standar pelayanan poli anak
(Lam 1) standar pelayanan poli anak (Lam 1) standar pelayanan poli anak
(Lam 1) standar pelayanan poli anak Armin Kobain
 
Workshop PPI Untuk Calon Surveyor
Workshop PPI Untuk Calon SurveyorWorkshop PPI Untuk Calon Surveyor
Workshop PPI Untuk Calon SurveyorPatenPisan1
 
TUGAS_PENDAHULUAN_PKPA_APOTEK_ATRIKA.pptx
TUGAS_PENDAHULUAN_PKPA_APOTEK_ATRIKA.pptxTUGAS_PENDAHULUAN_PKPA_APOTEK_ATRIKA.pptx
TUGAS_PENDAHULUAN_PKPA_APOTEK_ATRIKA.pptxAyuRahmawatiHidayat1
 
(Lamp 1.10) standar pelayanan poli ortopedi
(Lamp 1.10) standar pelayanan poli ortopedi(Lamp 1.10) standar pelayanan poli ortopedi
(Lamp 1.10) standar pelayanan poli ortopediArmin Kobain
 
SK sistem pelayanan rujukan.docx
SK sistem pelayanan rujukan.docxSK sistem pelayanan rujukan.docx
SK sistem pelayanan rujukan.docxYuliaIloshaniie
 

Similar to PELAYANAN KESEHATAN PUSKESMAS (20)

MANAGEMEN VAKSINATOR
MANAGEMEN VAKSINATORMANAGEMEN VAKSINATOR
MANAGEMEN VAKSINATOR
 
Akreditasi Rumah Sakit dan Standar Pelayanan Kefarmasian.pptx
Akreditasi Rumah Sakit dan Standar Pelayanan Kefarmasian.pptxAkreditasi Rumah Sakit dan Standar Pelayanan Kefarmasian.pptx
Akreditasi Rumah Sakit dan Standar Pelayanan Kefarmasian.pptx
 
3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pptx
3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pptx3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pptx
3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pptx
 
Vaksinasi Moderna Masyarakat Umum 6 Agustus 2021.pdf
Vaksinasi Moderna Masyarakat Umum 6 Agustus 2021.pdfVaksinasi Moderna Masyarakat Umum 6 Agustus 2021.pdf
Vaksinasi Moderna Masyarakat Umum 6 Agustus 2021.pdf
 
3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pdf
3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pdf3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pdf
3. Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19 3 Jan 2021.pdf
 
Farmasi
FarmasiFarmasi
Farmasi
 
01 - Peran Apoteker dalam Praktek Kefarmasian.pdf
01 - Peran Apoteker dalam Praktek Kefarmasian.pdf01 - Peran Apoteker dalam Praktek Kefarmasian.pdf
01 - Peran Apoteker dalam Praktek Kefarmasian.pdf
 
Materi PKPO dan Medication Error.pdf
Materi PKPO dan Medication Error.pdfMateri PKPO dan Medication Error.pdf
Materi PKPO dan Medication Error.pdf
 
#Pelayanan Telemedicine Bagi Pasien Isolasi Mandiri_120821.pptx
#Pelayanan Telemedicine Bagi Pasien Isolasi Mandiri_120821.pptx#Pelayanan Telemedicine Bagi Pasien Isolasi Mandiri_120821.pptx
#Pelayanan Telemedicine Bagi Pasien Isolasi Mandiri_120821.pptx
 
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
05. PPT Pelayanan Kefarmasian Penggunanan Obat Bimbingan.pptx
 
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
360267698-INDIKATOR-MUTU-UKM-docx.docx
 
(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf
(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf
(Lamp 1.12) standar pelayanan poli syaraf
 
(Lamp 1.8) standar pelayanan poli kulit dan kelamin
(Lamp 1.8) standar pelayanan poli kulit dan kelamin (Lamp 1.8) standar pelayanan poli kulit dan kelamin
(Lamp 1.8) standar pelayanan poli kulit dan kelamin
 
(Lamp 1.27) standar pelayanan nicu
(Lamp 1.27) standar pelayanan nicu(Lamp 1.27) standar pelayanan nicu
(Lamp 1.27) standar pelayanan nicu
 
(Lam 1) standar pelayanan poli anak
(Lam 1) standar pelayanan poli anak (Lam 1) standar pelayanan poli anak
(Lam 1) standar pelayanan poli anak
 
Materi afan
Materi afanMateri afan
Materi afan
 
Workshop PPI Untuk Calon Surveyor
Workshop PPI Untuk Calon SurveyorWorkshop PPI Untuk Calon Surveyor
Workshop PPI Untuk Calon Surveyor
 
TUGAS_PENDAHULUAN_PKPA_APOTEK_ATRIKA.pptx
TUGAS_PENDAHULUAN_PKPA_APOTEK_ATRIKA.pptxTUGAS_PENDAHULUAN_PKPA_APOTEK_ATRIKA.pptx
TUGAS_PENDAHULUAN_PKPA_APOTEK_ATRIKA.pptx
 
(Lamp 1.10) standar pelayanan poli ortopedi
(Lamp 1.10) standar pelayanan poli ortopedi(Lamp 1.10) standar pelayanan poli ortopedi
(Lamp 1.10) standar pelayanan poli ortopedi
 
SK sistem pelayanan rujukan.docx
SK sistem pelayanan rujukan.docxSK sistem pelayanan rujukan.docx
SK sistem pelayanan rujukan.docx
 

More from Agung Munandar

Survival dede irawan 1
Survival dede irawan 1Survival dede irawan 1
Survival dede irawan 1Agung Munandar
 
Ss kebijakan program indonesia sehat
Ss   kebijakan program indonesia sehatSs   kebijakan program indonesia sehat
Ss kebijakan program indonesia sehatAgung Munandar
 
Pelaporan nsi edit 1 agustus 2020
Pelaporan nsi edit 1 agustus 2020 Pelaporan nsi edit 1 agustus 2020
Pelaporan nsi edit 1 agustus 2020 Agung Munandar
 
Edit tugsus individu 28 juli 2020_bapelkes_smr_edit2
Edit tugsus individu 28 juli 2020_bapelkes_smr_edit2Edit tugsus individu 28 juli 2020_bapelkes_smr_edit2
Edit tugsus individu 28 juli 2020_bapelkes_smr_edit2Agung Munandar
 
Disiplin lbn kapten budiman
Disiplin lbn kapten budimanDisiplin lbn kapten budiman
Disiplin lbn kapten budimanAgung Munandar
 

More from Agung Munandar (7)

Survival dede irawan 1
Survival dede irawan 1Survival dede irawan 1
Survival dede irawan 1
 
Ss kebijakan program indonesia sehat
Ss   kebijakan program indonesia sehatSs   kebijakan program indonesia sehat
Ss kebijakan program indonesia sehat
 
Blc nsi ak iii 2021
Blc nsi ak iii 2021Blc nsi ak iii 2021
Blc nsi ak iii 2021
 
Pelaporan nsi edit 1 agustus 2020
Pelaporan nsi edit 1 agustus 2020 Pelaporan nsi edit 1 agustus 2020
Pelaporan nsi edit 1 agustus 2020
 
Edit tugsus individu 28 juli 2020_bapelkes_smr_edit2
Edit tugsus individu 28 juli 2020_bapelkes_smr_edit2Edit tugsus individu 28 juli 2020_bapelkes_smr_edit2
Edit tugsus individu 28 juli 2020_bapelkes_smr_edit2
 
Ppt remote area ed
Ppt remote area edPpt remote area ed
Ppt remote area ed
 
Disiplin lbn kapten budiman
Disiplin lbn kapten budimanDisiplin lbn kapten budiman
Disiplin lbn kapten budiman
 

Recently uploaded

PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiaNILAMSARI269850
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 

Recently uploaded (20)

PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 

PELAYANAN KESEHATAN PUSKESMAS

  • 1. PELAYANAN PUSKESMAS PADA MASA PANDEMI COVID – 19 (PENUNJANG) PELATIHAN PEMBEKALAN NUSANTARA SEHAT INDIVIDU BALAI PELATIHAN KESEHATAN CIKARANG 20 JULI SD 01 AGUSTUS 2020
  • 2. TUJUAN UMUM Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu melakukan Pelayanan Puskesmas pada Masa Pandemi COVID-19
  • 3. TUJUAN KHUSUS 1. Melakukan Pelayanan Farmasi 2. Melakukan Pelayanan Laboratorium
  • 4. Pelayanan Kefarmasian (PP 51 Tahun 2009 tentang Pelayanan Kefarmasian) Pelayanan kefarmasian adalah suatu pelayanan langsung dan bertanggungjawab kepada pasien yang berkaitan dengan sediaan farmasi dengan maksud untuk mencapai hasil yang pasti untuk meningkatkan mutu kehidupan pasien (Pasal 1 ayat 4)
  • 5. Permenkes 74/2016 ttg Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas 1. Pengelolaan sediaan farmasi dan Bahan Medis Habis Pakai 2. Pelayanan Farmasi Klinik : a. Pengkajian resep, penyerahan obat dan pemberian informasi obat; b. Pelayanan Informasi obat (PIO) c. Konseling d. Ronde/visite pasien (khusus rawat inap) e. pemantauan terapi obat f. Evaluasi penggunaan obat
  • 6. Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas era Pandemi Covid-19 1. Telemedicine (PMK No. 20 Tahun 2020) Tele- Pharmacy
  • 7.
  • 8.
  • 9. PELAYANAN FARMASI  Pelayanan kefarmasian tetap dilaksanakan sesuai dengan standar pelayanan kefarmasian dengan memperhatikan kewaspadaan standar serta menerapkan physical distancing (mengatur jarak aman antar pasien di ruang tunggu, mengurangi jumlah dan waktu antrian). Apabila diperlukan, pemberian obat terhadap pasien dengan gejala ISPA/TB Paru dapat dilakuan terpisah dari pasien non ISPA untuk mencegah terjadinya transmisi. Kegiatan pelayanan diupayakan memanfaatkan sistem informasi dan telekomunikasi melakukan penyemprotan desinfektan secara berkala di apotek
  • 11. Petugas Farmasi harus menggunalan Alat Pelindung Diri (APD) sesuai standar yaitu masker, sarung tangan, dan face shield.
  • 12. Pelayanan obat TB Paru dilakukan terpisah dengan pasien umum
  • 13. Peran Farmasis dalam meningkatkan hasil pengobatan pasien selama pandemi Pasien dengan penyakit kronik Dukungan pengobatan rasional Kepatuhan pasien Tindak lanjut pengobatan Ketersediaan obat untuk penyakit kronis Melakukan pelacakan kasus covid-19 di masyarakat Informasi dan komunikasi tentang covid-19 Peran Apoteker Puskesmas selama covid-19
  • 14. PELAYANAN FARMASI PASIEN LANSIA, KRONIS Untuk pelayanan farmasi bagi lansia, pasien PTM, dan penyakit kronis lainnya obat dapat diberikan untuk jangka waktu lebih dari 1 bulan
  • 15. SYARAT PENGANTARAN OBAT TELEFARMASI menjamin keamanan dan mutu sediaan farmasi yang diantar • Menyertakan informasi produk, label dan/atau informasi penggunaan obat • Mengirimkan obat dalam wadah tertutup menjaga kerahasiaan pasien • Apoteker di Puskesmas wajib menyampaikan informasi sediaan farmasi secara tertulis/sistem elektronik mendokumentasikan serah terima obat • Dilengkapi dengan dokumen pengantaran • Nomor telepon yang dapat dihubungi dan tanda tangan penerima
  • 16. KETERSEDIAAN OBAT, BMHP DAN LABORATORIUM 1. Masker 2. Alat Pelindung Diri (APD) 3. Desinfektan 4. Rapid test 5. Swab dacron 6. Virus Transport Medium (VTM) Petugas farmasi Puskesmas berkoordinasi dengan logistik Covid- 19 (Dinas Kesehatan dan UPTD Farmasi)
  • 17. Contoh lemari obat di Puskesmas dan ruang tunggu dengan phisical distancing
  • 18. CONTOH TELEMEDICINE 1. Pasien berobat melalui chat wa ke dokter Puskesmas kemudian dokter menanyakan keluhan pasien, sambil menunjukan kartu BPJS 2. Pasien dipersilahkan ambil obat di apotek (farmasi) yang resep sudah diserahkan ke apotek
  • 19. PELAYANAN LABORATORIUM DI PUSKESMAS Pelayanan laboratorium untuk kasus non COVID-19 tetap dilaksanakan sesuai standar dengan memperhatikan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI) dan physical distancing. Pemeriksaan laboratorium terkait COVID-19 (termasuk pengelolaan dan pengiriman spesimen) mengacu kepada pedoman yang berlaku, dilakukan oleh tenaga kesehatan yang telah memperoleh peningkatan kapasitas terkait pemeriksaan rapid test dan
  • 20. PELAYANAN LABORATORIUM Petugas laboratorium menghitung kebutuhan rapid test, kontainer steril, swab dacron atau flocked swab dan Virus Transport Medium (VTM) sesuai arahan dinas kesehatan daerah kabupaten/kota dengan memperhatikan prevalensi kasus COVID- 19 di wilayah kerjanya Mengingat adanya cross reaction dengan flavavirus dan virus unspecific lainnya (termasuk COVID-19) setiap pemeriksaan Serological Dengue IgM positif pada keadaan pandemi COVID-19 harus dipikirkan kemungkinan infeksi COVID-19 sebagai differential diagnosis terutama bila gejala klinis semakin berat
  • 21. PROSEDUR RAPID TEST 1. Siapkan alat, bahan dan kelengkapan rapid test yang terdiri: o Rapid test kit o Handscoon o Alcohol swab o Tisue o Lancet o Kantong sampah limbah medis
  • 22. 2. Pasen yang akan dirapid harus dicatat identitasnya berdasarkan keterangan domisili/KTP/KK nya dan mengisi inform concern
  • 23. 3. Petugas menjelaskan prosedur rapid test dan tindak lanjut terhadap hasil test tersebut.
  • 24. 4. Pengambilan darah jari diawali dengan mengapus salah satu jari tangan dengan alcohol swab
  • 25. 5. Menusuk jari tersebut dengan lanset
  • 26. 6. Mengusap darah pertama yang keluar dengan tisue
  • 27. 7. Keluarkan darah kembali pada jari tersebut lalu hisap dengan pipet plastic yang telah disediakan sebelumnya
  • 28. 8. Teteskan darah pada pipet plastic ke lubang pada rapid test kit
  • 29. 9. Teteskan buffer sebanyak 2 tetes dimana darah tadi dimasukkan dalam rapid test
  • 30. 10. Tunggu 10-15 menit sampai dengan muncul hasil dalam indicator rapid test tersebut
  • 31. 11. Interpretasi hasil:  Jika indicator muncul pada C (Control) saja maka hasil rapid test non-reaktif  Jika hasil muncul pada C (Control) dan IgG atau IgM maka hasil rapid test menunjukan reaktif
  • 32. PROSEDUR SWAB 1. Siapkan alat, bahan dan kelengkapan: o VTM o Batang swab orofaring dan nasofaring o Spatel o Plastik sample o Handscoon o label
  • 33. 2. Pasen yang akan di swab harus dicatat identitasnya berdasarkan keterangan domisili/KTP/KK nya dan mengisi inform concern
  • 34. 3. Petugas menjelaskan prosedur swab dan tindak lanjut terhadap hasil test tersebut.
  • 35. 4. Pemberian label pada tabung VTM dan plastik sampel dengan nama pasien yang akan di swab dan konfirmasi kembali dengan identitas pasien
  • 36. 5. Siapkan peralatan swab test untuk bagian orofaring berupa batang swab yang ukurannya sedang dan spatel serta VTM
  • 37. 6. Lakukan swab test bagian orofaring kepada pasien dengan cara pasien mengangkat kepala keatas lalu membuka mulut pasien, lalu masukkan batang swab ke bagian tenggorok dalam dan memutar batang swab di bagian tenggorok selama beberapa detik.
  • 38. 7. Patahkan dan masukkan batang swab yang ada sampel nya ke dalam VTM.
  • 39. 8. Lalu buang bekas batang swab dan spatel yang telah di gunakan ke dalam plastik sampah medis
  • 40. 9. Persiapkan alat swab test untuk nasofaring berupa batang swab ukuran kecil dan VTM
  • 41. 10. Lakukan swab test nasofaring pada pasien dengan cara masukkan batang swab kebagian hidung pasien hingga mentok bagian dalam lalu sedikit lakukan putaran untuk mendapatkan sampel
  • 42. 11. Masukkan sampel nasofaring yang telah di dapat kedalam tabung VTM
  • 43. 12. Lekatkan parafilm pada VTM untuk menjaga dan mencegah sampel terhindar dari sinar cahaya matahari
  • 44. 13. Sampel dimasukkan kedalam coolbox yang berisi es dan sampel segera di kirim ke laboratorium untuk dilanjutkan pemeriksaan RT-PCR