SlideShare a Scribd company logo
Pengantar Bisnis 
Mengelola Produktivitas dan Kualitas
Kelompok 3 
Nama Anggota : 
1. Hilmiyah Ridwan J3N114052 
2. Sintya M J3N114039 
3. Siti Aisyah J3N114044
Latar Belakang 
Dalam upaya memenangkan persaingan di 
pasar bebas setiap perusahaan dituntut untuk 
mampu menghasilkan barang atau jasa yang 
berdaya saing tinggi, yaitu barang atau jasa 
yang memiliki keunggulan-keunggulan 
tertentu. Untuk menghasilkan barang/jasa 
yang berdaya saing tinggi ditentukan oleh 
tingkat efisiensi yang tinggi.
Metode Penelitian 
Metode penelitian untuk mengumpulkan data-data dalam 
rangka penulisan karya tulis ini dengan cara sebagai berikut : 
1. Metode observasi, yaitu proses pengumpulan data melalui 
kegiatan melihat, memantau dan menganalisa secara 
langsung sehingga akan lebih jelas objek yang diamati. 
2. Metode tertulis wawancara / interview, yaitu cara 
pengumpulan data melalui obrolan atau tanya jawab serta 
bertatap muka secara langsung.
Tinjauan Pustaka 
1. Menurut Ambar Teguh Sulistiani dan Rosidah (2003:126) mengemukakan bahwa 
produktivitas adalah 
“Menyangkut masalah hasil akhir, yakni seberapa besar hasil akhir yang diperoleh 
didalam proses produksi, dalam hal ini adalah efisiensi dan efektivitas”. 
2. Menurut Malayu S.P Hasibuan (2003:126) produktivitas adalah : 
“Perbandingan antara output (hasil) dengan input (masukan). Jika produktivitas naik 
ini hanya dimungkinkan oleh adanya peningkatan efesiensi (waktu,bahan,tenaga) dan 
sistem kerja, teknik produksi dan adanya peningkatan keterampilan dari tenaga 
kerjanya”. 
3. Menurut Melayu S.P. Hasibuan (1996:126) Produktivitas adalah perbandingan antara 
output (hasil) dengan input (masukan). Jika Produktivitas naik ini hanya 
dimungkinkan oleh adanya peningkatan efisiensi (waktu-bahan-tenaga) dan sisitem 
kerja, teknik produksi dan adanya peningkatan keterampilan dari tenaga kerjanya.
Tinjauan Pustaka 
4. M. SUYANTO (AMIKOM YOGYAKARTA) 
Kualitas merupakan seberapa baik sebuah produk sesuai dengan kebutuhan spesifik 
pelanggan. Kualitas meliputi kualitas kinerja, kesesuaian, daya tahan, dan keandalan 
5. EVANS & LINDSAY 
Kualitas merupakan kunci keunggulan bersaing (competitive advantage), yaitu kemampuan 
sebuah perusahaan untuk mencapai keunggulan pasar. Dalam jangka panjang, keunggulan 
bersaing yang terjaga akan menghasilkan kinerja di atas rata-rata 
6. GOETSH & DAVIS (1994) 
Kualitas merupakan suatu kondisi dinamis yang berhubungan dengan produk, layanan, 
manusia, proses, lingkungan yang memenuhi atau melebihi harapan
Tinjauan Pustaka 
7. Drs. M.N. Nasution, M.S.c., A.P.U. mengatakan bahwa Total Quality 
Management merupakan suatu pendekatan dalam menjalankan usaha yang 
mencoba untuk memaksimumkan daya saing organisasi melalui perbaikan terus-menerus 
atas produk, jasa, tenaga kerja, proses, dan lingkungannya. 
8. (Kid Sadgrove, 1995) TQM adalah: “sistem manajemen yang berorientasi pada 
kepuasan pelanggan (customer satisfaction) dengan kegiatan yang diupayakan 
benar sekali (right first time), melalui perbaikan berkesinambungan (continous 
improvement) dan memotivasi karyawan “.
Pembahasan 
Pabrik Tahu Arista
Pembahasan 
Pabrik Tahu 
Pabrik tahu sederhana yang 
dimiliki oleh Bapak Arista (46 
tahun) , Bapak dengan 3 orang 
putra ini berdiri sejak tujuh 
tahun yang lalu, berada di 
kampung Cibalagung Rt 01 Rw 
05 Kelurahan Pasir Jaya, 
Kecamatan Bogor Barat.
Tampak suasana pabrik 
dipenuhi oleh para pekerja 
yang sangat trampil dan 
cekatan, kepulan asap dari 
rebusan pati kedelai, 
penggilingan, pencetakan, 
perebusan tahu, 
pewarnaan, terlihat bagai 
irama yang berulang-ulang 
begitu teratur.
Setiap hari Bapak Arista 
mengolah 3-3.5 kwintal 
biji kedelai, yang bisa 
mneghasilkan kurang 
lebih 300 papan, 1 
papan berukuran 9×8 
dan 7x 7, juga ada 
dibuat tahu cetakan 
kain, biasanya isinya 
lebih padat
Pabrik ini tidak memiliki 
hari libur, setiap hari 
selama 24 jam terus 
berproduksi, sistem shift 
bagi 7-10 orang pekerja 
diberlakukan, shift I 
dimulai jam 4 pagi sampai 
4 sore, dan shift 
berikutnya sore hingga 
pagi hari
Alat-alat bagi Manajemen 
Kualitas (TQM) 
1. Analisa Produk Kompetitif 
Dalam dunia bisnis persaingan pasti ada, entah itu bersaing dengan sehat 
ataupun persaingan yang tidak sehat. Banyak pengusaha yang menganggap bahwa 
pesaing adalah sebagai musuh, tapi menurut penulis pesaing adalah mitra karena 
dengan adanya pesaing maka prodak yang dihasilkan suatu perusahaan menjadi 
lebih baik. 
Contoh produk pesaing Tahu Arista adalah Tahu Yun-Yi, Tahu Djadi Sari, dan Tahu 
Iwul.
Alat-alat bagi Manajemen Kualitas 
(TQM) 
2. Analisa Nilai Tambah 
 Ampas Tahu 
 Oncom 
 Pakan Ternak
Alat-alat bagi Manajemen Kualitas 
(TQM) 
3. Kontrol Proses Stastitik 
 Variasi Proses 
Langkah-langkah dalam pembuatan tahu adalah sebagai berikut : 
a) Kedelai direndam selama 4 atau 5 jam 
b) Setelah direndam, kedelai dicuci sampai bersih 
c) Setelah itu kedelai digiling sampau halus dan menjadi seperti adonan 
d) Dalam wajan pengrebusan ketika air sudah mendidih kembali. 
e) Setelah adonan kedelai mendidih maka harus disaring dengan kain halus yang sebelumnya sudah 
disiapkan supaya sari kedelainya dan ampas dapat terpisah. 
f) Air setelah di ambil ampasnya, maka sari kedelai siap diberi cuka, kira-kira untuk ukuran 5-6 kg 
air cuka ¼ gelas dicampur air 10 liter.
g) Setelah diberi air cuka lalu diaduk sampai terjadi gumpalan-gumpalan 
menyerupai tahu. Setelah 10 menit gumpalan-gumpalan 
tersebut akan mengendap, maka sebelum dicetak air diatas gumpalan 
tersebut harus diambil terlebih dahulu. 
h) Lalu cetakan tahu disiapkan yaitu berupa besi berbentuk kotak 
berlapis kain halus yang tipis. Gumpalan tersebut dituang dalam cetakan 
kemudian diperas dengan batu 15-20 menit dan sampai gumpalan tahu 
tersebut jadi padat menjadi tahu. Kemudian dibuka dan diambil dari 
cetakan kemudian dipotong sesuai ukuran yang diinginkan. Lalu potongan 
tahu ditata dengan rapi dalam ember yang diberi air dingin supaya tidak 
hancur selama 15 menit.
i) Setelah tahu direndam dalam air maka langkah 
selanjutnya mempersiapkan tempat untuk menggoreng tahu, 
untuk mendapatkan hasil gorengan tahu yang masak dan warna 
tahu bisa bagus maka minyak harus dalam keadaan panas atau 
mendidih. Setelah tahu kelihatan matang, lalu ditiriskan agar 
minyak dalam tahu cepat mengering, setelah mengering maka 
tahu dimasukkan lagi dalam ember yang berisi air dingin agar 
tahu tidak rusak.
Proses Pendistribusian Tahu 
Cara pemasaran tahu 
a) Tetangga 
Banyak tetangga sekitar yang membeli langsug ke rumah. Siang hari dan 
sore hari. Sekali keliling menempuh perjalanan selama 2 jam. 
b) Pemasaran 
Pemasaran bagi orang-orang yang memiliki keperluan, misalnya hajatan, 
arisan, syukuran dilakukan 2 hari sebelumnya. 
c) Pelanggan 
Pelanggan yang membeli tahu tiap harinya dalam jumlah tertentu untuk 
dijual kembali. Dan mereka mengambil keuntungan Rp. 100,- tiap bijinya, 
misal penjual sayur.
Saran 
Bagi Produsen 
a. Memperhatikan kualitas bahan baku dan proses pembuatan tahu agar 
menghasilkan tahu yang baik dengan harga yang terjangkau oleh masyarakat. 
b. Menjaga kebersihan lingkungan sekitar, misalnya dengan memperhatikan 
pembuangan limbah.
Kesimpulan 
Dalam membuat suatu produk, sisi kualitas 
adalah faktor yang sangat berpengaruh terhadap 
penjualannya, serta menentukan lama/tidaknya 
produk tersebut berada di pasaran. Maka dari 
itu, hendaknya setiap produsen memperhatikan 
kualitas setiap barang yang diproduksinya. TQM 
adalah keseluruhan kegiatan yang diperlukan 
untuk menempatkan barang dan jasa berkualitas 
tinggi ke pasar.
Daftar Pustaka 
Ricky W. Griffin, Ronald J. Ebert. 2006. Bisnis Edisi Kedelapan Jilid 1, Erlangga : 
Jakarta. 23 
Muchsin Peabang, http://www.mediakalla.com/pengelolaan-produktivitas/, 27 
November 2014 17:07 WIB
Mengelola  produktivitas dan kualitas Pabrik Tahu

More Related Content

What's hot

1975 JOHNSON EVINRUDE OUTBOARD 25 Hp Service Repair Manual
1975 JOHNSON EVINRUDE OUTBOARD 25 Hp Service Repair Manual1975 JOHNSON EVINRUDE OUTBOARD 25 Hp Service Repair Manual
1975 JOHNSON EVINRUDE OUTBOARD 25 Hp Service Repair Manual
jkjskmmd
 
Resume seminar kewirausahaan mahasiswa indonesia 2016
Resume seminar kewirausahaan mahasiswa indonesia 2016Resume seminar kewirausahaan mahasiswa indonesia 2016
Resume seminar kewirausahaan mahasiswa indonesia 2016
Alifia Rahayu
 
Ciri ciri masyarakat madani
Ciri ciri masyarakat madaniCiri ciri masyarakat madani
Ciri ciri masyarakat madani
Ridwan Tedjokusumo
 
Kebudayaan nasional
Kebudayaan nasionalKebudayaan nasional
Kebudayaan nasional
Sherly Anggraini
 
Proposal kwu
Proposal kwuProposal kwu
Proposal kwu
Risuka Miyako
 
Bab. 1. kelompok sosial
Bab. 1. kelompok sosialBab. 1. kelompok sosial
Bab. 1. kelompok sosial
BudionoDrs
 
PROPOSAL MUHARRAM oleh Eliha
PROPOSAL MUHARRAM oleh ElihaPROPOSAL MUHARRAM oleh Eliha
PROPOSAL MUHARRAM oleh Eliha
Eliha Mahsuna
 
Proposal bantuan katinting
Proposal bantuan katintingProposal bantuan katinting
Proposal bantuan katinting
Operator Warnet Vast Raha
 
Konsep dasar ilmu ekonomi
Konsep dasar ilmu ekonomiKonsep dasar ilmu ekonomi
Konsep dasar ilmu ekonomi
Andika Setiawan
 
Sintaksis
SintaksisSintaksis
konflik dan integrasi sosial
konflik dan integrasi sosialkonflik dan integrasi sosial
konflik dan integrasi sosial
Lazuardi45
 
Power point sap-sosiologi-32
Power point sap-sosiologi-32Power point sap-sosiologi-32
Power point sap-sosiologi-32dinnianggra
 
Contoh Kata Pengantar dan Daftar isi dalam pembuatan makalah
Contoh Kata Pengantar dan Daftar isi dalam pembuatan makalahContoh Kata Pengantar dan Daftar isi dalam pembuatan makalah
Contoh Kata Pengantar dan Daftar isi dalam pembuatan makalah
Puji Winarni
 
Pelajaran 9 Kebebasan Yang Bertanggungjawab
Pelajaran 9 Kebebasan Yang BertanggungjawabPelajaran 9 Kebebasan Yang Bertanggungjawab
Pelajaran 9 Kebebasan Yang Bertanggungjawab
Kornelis Ruben
 
Makalah Komprehensif-Pascasarjana UIN Walisongo Semarang-Islamic Studies
Makalah Komprehensif-Pascasarjana UIN Walisongo Semarang-Islamic StudiesMakalah Komprehensif-Pascasarjana UIN Walisongo Semarang-Islamic Studies
Makalah Komprehensif-Pascasarjana UIN Walisongo Semarang-Islamic Studies
Akhlis Nur Fu'adi
 
45 butir butir pancasila
45 butir butir pancasila45 butir butir pancasila
45 butir butir pancasila
Rohman Efendi
 
Teks Laporan Hasil Observasi Tentang Cilok
Teks Laporan Hasil Observasi Tentang CilokTeks Laporan Hasil Observasi Tentang Cilok
Teks Laporan Hasil Observasi Tentang Cilok
Ivan net
 
Makalah semantik tentang makna
Makalah semantik tentang maknaMakalah semantik tentang makna
Makalah semantik tentang makna
Muhammad Idris
 
Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)
Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)
Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)
eka septarianda
 

What's hot (20)

1975 JOHNSON EVINRUDE OUTBOARD 25 Hp Service Repair Manual
1975 JOHNSON EVINRUDE OUTBOARD 25 Hp Service Repair Manual1975 JOHNSON EVINRUDE OUTBOARD 25 Hp Service Repair Manual
1975 JOHNSON EVINRUDE OUTBOARD 25 Hp Service Repair Manual
 
Resume seminar kewirausahaan mahasiswa indonesia 2016
Resume seminar kewirausahaan mahasiswa indonesia 2016Resume seminar kewirausahaan mahasiswa indonesia 2016
Resume seminar kewirausahaan mahasiswa indonesia 2016
 
Ciri ciri masyarakat madani
Ciri ciri masyarakat madaniCiri ciri masyarakat madani
Ciri ciri masyarakat madani
 
Kebudayaan nasional
Kebudayaan nasionalKebudayaan nasional
Kebudayaan nasional
 
Proposal kwu
Proposal kwuProposal kwu
Proposal kwu
 
Bab. 1. kelompok sosial
Bab. 1. kelompok sosialBab. 1. kelompok sosial
Bab. 1. kelompok sosial
 
PROPOSAL MUHARRAM oleh Eliha
PROPOSAL MUHARRAM oleh ElihaPROPOSAL MUHARRAM oleh Eliha
PROPOSAL MUHARRAM oleh Eliha
 
Proposal bantuan katinting
Proposal bantuan katintingProposal bantuan katinting
Proposal bantuan katinting
 
Konsep dasar ilmu ekonomi
Konsep dasar ilmu ekonomiKonsep dasar ilmu ekonomi
Konsep dasar ilmu ekonomi
 
Sintaksis
SintaksisSintaksis
Sintaksis
 
konflik dan integrasi sosial
konflik dan integrasi sosialkonflik dan integrasi sosial
konflik dan integrasi sosial
 
Power point sap-sosiologi-32
Power point sap-sosiologi-32Power point sap-sosiologi-32
Power point sap-sosiologi-32
 
Contoh Kata Pengantar dan Daftar isi dalam pembuatan makalah
Contoh Kata Pengantar dan Daftar isi dalam pembuatan makalahContoh Kata Pengantar dan Daftar isi dalam pembuatan makalah
Contoh Kata Pengantar dan Daftar isi dalam pembuatan makalah
 
Pelajaran 9 Kebebasan Yang Bertanggungjawab
Pelajaran 9 Kebebasan Yang BertanggungjawabPelajaran 9 Kebebasan Yang Bertanggungjawab
Pelajaran 9 Kebebasan Yang Bertanggungjawab
 
Makalah Komprehensif-Pascasarjana UIN Walisongo Semarang-Islamic Studies
Makalah Komprehensif-Pascasarjana UIN Walisongo Semarang-Islamic StudiesMakalah Komprehensif-Pascasarjana UIN Walisongo Semarang-Islamic Studies
Makalah Komprehensif-Pascasarjana UIN Walisongo Semarang-Islamic Studies
 
45 butir butir pancasila
45 butir butir pancasila45 butir butir pancasila
45 butir butir pancasila
 
Teks Laporan Hasil Observasi Tentang Cilok
Teks Laporan Hasil Observasi Tentang CilokTeks Laporan Hasil Observasi Tentang Cilok
Teks Laporan Hasil Observasi Tentang Cilok
 
Makalah semantik tentang makna
Makalah semantik tentang maknaMakalah semantik tentang makna
Makalah semantik tentang makna
 
Makalah pembentukan kata dan kalimat
Makalah pembentukan kata dan kalimatMakalah pembentukan kata dan kalimat
Makalah pembentukan kata dan kalimat
 
Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)
Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)
Power Point Presentasi Antropologi Budaya (Etnik dan Ras)
 

Viewers also liked

Makalah pembuatan tahu
Makalah pembuatan tahuMakalah pembuatan tahu
Makalah pembuatan tahu
Ayang Ayg
 
Laporan Praktikum Tahu
Laporan Praktikum TahuLaporan Praktikum Tahu
Laporan Praktikum Tahu
Ernalia Rosita
 
MATA KULIAH KIMIA LINGKUNGAN
MATA KULIAH KIMIA LINGKUNGANMATA KULIAH KIMIA LINGKUNGAN
MATA KULIAH KIMIA LINGKUNGAN
Kintani Kemalasari
 
5. manajemen operasional
5. manajemen operasional5. manajemen operasional
5. manajemen operasional
wawawawawaw
 
Pembuatan Tahu dan Tempe
Pembuatan Tahu dan TempePembuatan Tahu dan Tempe
Pembuatan Tahu dan Tempe
Eko Mardianto
 
2.penilaian prestasi kerja
2.penilaian prestasi kerja2.penilaian prestasi kerja
2.penilaian prestasi kerja
Tesya Suha Berra
 
Proses pembuatan tahu
Proses pembuatan tahuProses pembuatan tahu
Proses pembuatan tahu
ginanurulazhar
 
INDUSTRI TAHU di KECAMATAN NANGGALO, KOTA PADANG, SUMATERA BARAT
INDUSTRI TAHU di KECAMATAN NANGGALO, KOTA PADANG, SUMATERA BARATINDUSTRI TAHU di KECAMATAN NANGGALO, KOTA PADANG, SUMATERA BARAT
INDUSTRI TAHU di KECAMATAN NANGGALO, KOTA PADANG, SUMATERA BARAT
oriza steva andra
 
MAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPE
MAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPEMAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPE
MAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPE
ARISKA COMPNET
 
Perencanaan manajemen retail Alfamart
Perencanaan manajemen retail AlfamartPerencanaan manajemen retail Alfamart
Perencanaan manajemen retail Alfamart
Adria Rex
 
Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”
Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”
Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”
Febsi Meri
 

Viewers also liked (13)

Makalah pembuatan tahu
Makalah pembuatan tahuMakalah pembuatan tahu
Makalah pembuatan tahu
 
Perusahaan tahu
Perusahaan tahuPerusahaan tahu
Perusahaan tahu
 
Laporan Praktikum Tahu
Laporan Praktikum TahuLaporan Praktikum Tahu
Laporan Praktikum Tahu
 
MATA KULIAH KIMIA LINGKUNGAN
MATA KULIAH KIMIA LINGKUNGANMATA KULIAH KIMIA LINGKUNGAN
MATA KULIAH KIMIA LINGKUNGAN
 
pengawetan ikan
pengawetan ikanpengawetan ikan
pengawetan ikan
 
5. manajemen operasional
5. manajemen operasional5. manajemen operasional
5. manajemen operasional
 
Pembuatan Tahu dan Tempe
Pembuatan Tahu dan TempePembuatan Tahu dan Tempe
Pembuatan Tahu dan Tempe
 
2.penilaian prestasi kerja
2.penilaian prestasi kerja2.penilaian prestasi kerja
2.penilaian prestasi kerja
 
Proses pembuatan tahu
Proses pembuatan tahuProses pembuatan tahu
Proses pembuatan tahu
 
INDUSTRI TAHU di KECAMATAN NANGGALO, KOTA PADANG, SUMATERA BARAT
INDUSTRI TAHU di KECAMATAN NANGGALO, KOTA PADANG, SUMATERA BARATINDUSTRI TAHU di KECAMATAN NANGGALO, KOTA PADANG, SUMATERA BARAT
INDUSTRI TAHU di KECAMATAN NANGGALO, KOTA PADANG, SUMATERA BARAT
 
MAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPE
MAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPEMAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPE
MAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPE
 
Perencanaan manajemen retail Alfamart
Perencanaan manajemen retail AlfamartPerencanaan manajemen retail Alfamart
Perencanaan manajemen retail Alfamart
 
Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”
Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”
Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”
 

Similar to Mengelola produktivitas dan kualitas Pabrik Tahu

Vchonk keren
Vchonk kerenVchonk keren
Vchonk kerenvchonk
 
Laporan kewirausahaan telor asin
Laporan kewirausahaan telor asinLaporan kewirausahaan telor asin
Laporan kewirausahaan telor asin
Universitas Islam Nahdlatul Ulama (UNISNU) Jepara
 
Proposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanProposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaan
Desy Rahmawati
 
03 bisnis plan dried fruit
03 bisnis plan dried fruit03 bisnis plan dried fruit
03 bisnis plan dried fruit
stiemberau2
 
Proposal usaha kecil martabak mini
Proposal usaha kecil martabak miniProposal usaha kecil martabak mini
Proposal usaha kecil martabak mini
rissa nabilla hakiki
 
CONTOH PPT UJIAN/SIDANG PKL.pptx
CONTOH PPT UJIAN/SIDANG PKL.pptxCONTOH PPT UJIAN/SIDANG PKL.pptx
CONTOH PPT UJIAN/SIDANG PKL.pptx
Mohammad Alfatih
 
2 presentasi produk tefa
2 presentasi produk tefa2 presentasi produk tefa
2 presentasi produk tefa
dani wardani
 
Prakarya bambu kelompok 3 XI MIA 5
Prakarya bambu kelompok 3 XI MIA 5Prakarya bambu kelompok 3 XI MIA 5
Prakarya bambu kelompok 3 XI MIA 5
puspita ayu
 
Uas manstra 11150372- khafidoh-5 x-ma
Uas manstra 11150372- khafidoh-5 x-maUas manstra 11150372- khafidoh-5 x-ma
Uas manstra 11150372- khafidoh-5 x-ma
Khafidoh Ms
 
MAKALAH TIKA.docx
MAKALAH TIKA.docxMAKALAH TIKA.docx
MAKALAH TIKA.docx
AtikaAtika23
 
Proposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanProposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaan
Anisa Fitri
 
02. Agribisnis Ternak - PROBIS 1.docx.pdf
02. Agribisnis Ternak - PROBIS 1.docx.pdf02. Agribisnis Ternak - PROBIS 1.docx.pdf
02. Agribisnis Ternak - PROBIS 1.docx.pdf
FatahHudaya
 
PKM K
PKM KPKM K
Analisis PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk
Analisis PT. Nippon Indosari Corpindo TbkAnalisis PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk
Analisis PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk
Elsia Rahyuani
 
Lesson 1 intro to mo
Lesson 1   intro to moLesson 1   intro to mo
Lesson 1 intro to mo
Xiaotianz Sarisa
 
Kelompok 1 (11 IPA 4) Makanan Nabati (KWU)
Kelompok 1 (11 IPA 4) Makanan Nabati (KWU)Kelompok 1 (11 IPA 4) Makanan Nabati (KWU)
Kelompok 1 (11 IPA 4) Makanan Nabati (KWU)
ImamWahyu8
 
Manajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokanManajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokan
Brigita Haryani
 
Rancang Bangun Alat Pengering Brem Madiun
Rancang Bangun Alat Pengering Brem MadiunRancang Bangun Alat Pengering Brem Madiun
Rancang Bangun Alat Pengering Brem Madiun
erwin saputra
 
Bahan-Tayang-GHP.ppt
Bahan-Tayang-GHP.pptBahan-Tayang-GHP.ppt
Bahan-Tayang-GHP.ppt
romiadi2
 

Similar to Mengelola produktivitas dan kualitas Pabrik Tahu (20)

Vchonk keren
Vchonk kerenVchonk keren
Vchonk keren
 
Laporan kewirausahaan telor asin
Laporan kewirausahaan telor asinLaporan kewirausahaan telor asin
Laporan kewirausahaan telor asin
 
Proposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanProposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaan
 
03 bisnis plan dried fruit
03 bisnis plan dried fruit03 bisnis plan dried fruit
03 bisnis plan dried fruit
 
Proposal usaha kecil martabak mini
Proposal usaha kecil martabak miniProposal usaha kecil martabak mini
Proposal usaha kecil martabak mini
 
CONTOH PPT UJIAN/SIDANG PKL.pptx
CONTOH PPT UJIAN/SIDANG PKL.pptxCONTOH PPT UJIAN/SIDANG PKL.pptx
CONTOH PPT UJIAN/SIDANG PKL.pptx
 
2 presentasi produk tefa
2 presentasi produk tefa2 presentasi produk tefa
2 presentasi produk tefa
 
Prakarya bambu kelompok 3 XI MIA 5
Prakarya bambu kelompok 3 XI MIA 5Prakarya bambu kelompok 3 XI MIA 5
Prakarya bambu kelompok 3 XI MIA 5
 
Uas manstra 11150372- khafidoh-5 x-ma
Uas manstra 11150372- khafidoh-5 x-maUas manstra 11150372- khafidoh-5 x-ma
Uas manstra 11150372- khafidoh-5 x-ma
 
MAKALAH TIKA.docx
MAKALAH TIKA.docxMAKALAH TIKA.docx
MAKALAH TIKA.docx
 
Proposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanProposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaan
 
02. Agribisnis Ternak - PROBIS 1.docx.pdf
02. Agribisnis Ternak - PROBIS 1.docx.pdf02. Agribisnis Ternak - PROBIS 1.docx.pdf
02. Agribisnis Ternak - PROBIS 1.docx.pdf
 
Krippik
KrippikKrippik
Krippik
 
PKM K
PKM KPKM K
PKM K
 
Analisis PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk
Analisis PT. Nippon Indosari Corpindo TbkAnalisis PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk
Analisis PT. Nippon Indosari Corpindo Tbk
 
Lesson 1 intro to mo
Lesson 1   intro to moLesson 1   intro to mo
Lesson 1 intro to mo
 
Kelompok 1 (11 IPA 4) Makanan Nabati (KWU)
Kelompok 1 (11 IPA 4) Makanan Nabati (KWU)Kelompok 1 (11 IPA 4) Makanan Nabati (KWU)
Kelompok 1 (11 IPA 4) Makanan Nabati (KWU)
 
Manajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokanManajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokan
 
Rancang Bangun Alat Pengering Brem Madiun
Rancang Bangun Alat Pengering Brem MadiunRancang Bangun Alat Pengering Brem Madiun
Rancang Bangun Alat Pengering Brem Madiun
 
Bahan-Tayang-GHP.ppt
Bahan-Tayang-GHP.pptBahan-Tayang-GHP.ppt
Bahan-Tayang-GHP.ppt
 

More from Sintya M

Memahami Bisnis Global
Memahami Bisnis GlobalMemahami Bisnis Global
Memahami Bisnis Global
Sintya M
 
Memahami Investasi dan Sekuritas
Memahami Investasi dan SekuritasMemahami Investasi dan Sekuritas
Memahami Investasi dan Sekuritas
Sintya M
 
Memahami Uang dan Perbankan
Memahami Uang dan PerbankanMemahami Uang dan Perbankan
Memahami Uang dan Perbankan
Sintya M
 
Manajemen Keuangan dan Resiko
Manajemen Keuangan dan ResikoManajemen Keuangan dan Resiko
Manajemen Keuangan dan Resiko
Sintya M
 
Produktivitas
ProduktivitasProduktivitas
Produktivitas
Sintya M
 
Menetapkan Harga
Menetapkan HargaMenetapkan Harga
Menetapkan Harga
Sintya M
 
Bank BTN
Bank BTNBank BTN
Bank BTN
Sintya M
 
MEA
MEAMEA
Struktur organisasi
Struktur organisasiStruktur organisasi
Struktur organisasi
Sintya M
 
Dasar Manajemen 'Ruang lingkup dan pengertian manajemen'
Dasar Manajemen 'Ruang lingkup dan pengertian manajemen'Dasar Manajemen 'Ruang lingkup dan pengertian manajemen'
Dasar Manajemen 'Ruang lingkup dan pengertian manajemen'
Sintya M
 
Dasar Manajemen 'Perencanaan'
Dasar Manajemen 'Perencanaan'Dasar Manajemen 'Perencanaan'
Dasar Manajemen 'Perencanaan'
Sintya M
 
Lingkungan organisasi
Lingkungan organisasiLingkungan organisasi
Lingkungan organisasi
Sintya M
 
Evolusi teori manajemen
Evolusi teori manajemenEvolusi teori manajemen
Evolusi teori manajemen
Sintya M
 
Salah satu contoh 'Rekrutmen'
Salah satu contoh 'Rekrutmen'Salah satu contoh 'Rekrutmen'
Salah satu contoh 'Rekrutmen'
Sintya M
 
Pengantar Bisnis 'Bauran produk'
Pengantar Bisnis 'Bauran produk'Pengantar Bisnis 'Bauran produk'
Pengantar Bisnis 'Bauran produk'
Sintya M
 
Mengelola produktivitas dan kualitas
Mengelola  produktivitas dan kualitas Mengelola  produktivitas dan kualitas
Mengelola produktivitas dan kualitas
Sintya M
 
Pengantar bisnis tata letak
Pengantar bisnis tata letakPengantar bisnis tata letak
Pengantar bisnis tata letak
Sintya M
 
Makalah Dasar Manajemen "Kepemimpinan"
Makalah Dasar Manajemen "Kepemimpinan"Makalah Dasar Manajemen "Kepemimpinan"
Makalah Dasar Manajemen "Kepemimpinan"
Sintya M
 
Makalah Motivasi
Makalah MotivasiMakalah Motivasi
Makalah Motivasi
Sintya M
 

More from Sintya M (19)

Memahami Bisnis Global
Memahami Bisnis GlobalMemahami Bisnis Global
Memahami Bisnis Global
 
Memahami Investasi dan Sekuritas
Memahami Investasi dan SekuritasMemahami Investasi dan Sekuritas
Memahami Investasi dan Sekuritas
 
Memahami Uang dan Perbankan
Memahami Uang dan PerbankanMemahami Uang dan Perbankan
Memahami Uang dan Perbankan
 
Manajemen Keuangan dan Resiko
Manajemen Keuangan dan ResikoManajemen Keuangan dan Resiko
Manajemen Keuangan dan Resiko
 
Produktivitas
ProduktivitasProduktivitas
Produktivitas
 
Menetapkan Harga
Menetapkan HargaMenetapkan Harga
Menetapkan Harga
 
Bank BTN
Bank BTNBank BTN
Bank BTN
 
MEA
MEAMEA
MEA
 
Struktur organisasi
Struktur organisasiStruktur organisasi
Struktur organisasi
 
Dasar Manajemen 'Ruang lingkup dan pengertian manajemen'
Dasar Manajemen 'Ruang lingkup dan pengertian manajemen'Dasar Manajemen 'Ruang lingkup dan pengertian manajemen'
Dasar Manajemen 'Ruang lingkup dan pengertian manajemen'
 
Dasar Manajemen 'Perencanaan'
Dasar Manajemen 'Perencanaan'Dasar Manajemen 'Perencanaan'
Dasar Manajemen 'Perencanaan'
 
Lingkungan organisasi
Lingkungan organisasiLingkungan organisasi
Lingkungan organisasi
 
Evolusi teori manajemen
Evolusi teori manajemenEvolusi teori manajemen
Evolusi teori manajemen
 
Salah satu contoh 'Rekrutmen'
Salah satu contoh 'Rekrutmen'Salah satu contoh 'Rekrutmen'
Salah satu contoh 'Rekrutmen'
 
Pengantar Bisnis 'Bauran produk'
Pengantar Bisnis 'Bauran produk'Pengantar Bisnis 'Bauran produk'
Pengantar Bisnis 'Bauran produk'
 
Mengelola produktivitas dan kualitas
Mengelola  produktivitas dan kualitas Mengelola  produktivitas dan kualitas
Mengelola produktivitas dan kualitas
 
Pengantar bisnis tata letak
Pengantar bisnis tata letakPengantar bisnis tata letak
Pengantar bisnis tata letak
 
Makalah Dasar Manajemen "Kepemimpinan"
Makalah Dasar Manajemen "Kepemimpinan"Makalah Dasar Manajemen "Kepemimpinan"
Makalah Dasar Manajemen "Kepemimpinan"
 
Makalah Motivasi
Makalah MotivasiMakalah Motivasi
Makalah Motivasi
 

Recently uploaded

ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 

Recently uploaded (20)

ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 

Mengelola produktivitas dan kualitas Pabrik Tahu

  • 1. Pengantar Bisnis Mengelola Produktivitas dan Kualitas
  • 2. Kelompok 3 Nama Anggota : 1. Hilmiyah Ridwan J3N114052 2. Sintya M J3N114039 3. Siti Aisyah J3N114044
  • 3. Latar Belakang Dalam upaya memenangkan persaingan di pasar bebas setiap perusahaan dituntut untuk mampu menghasilkan barang atau jasa yang berdaya saing tinggi, yaitu barang atau jasa yang memiliki keunggulan-keunggulan tertentu. Untuk menghasilkan barang/jasa yang berdaya saing tinggi ditentukan oleh tingkat efisiensi yang tinggi.
  • 4. Metode Penelitian Metode penelitian untuk mengumpulkan data-data dalam rangka penulisan karya tulis ini dengan cara sebagai berikut : 1. Metode observasi, yaitu proses pengumpulan data melalui kegiatan melihat, memantau dan menganalisa secara langsung sehingga akan lebih jelas objek yang diamati. 2. Metode tertulis wawancara / interview, yaitu cara pengumpulan data melalui obrolan atau tanya jawab serta bertatap muka secara langsung.
  • 5. Tinjauan Pustaka 1. Menurut Ambar Teguh Sulistiani dan Rosidah (2003:126) mengemukakan bahwa produktivitas adalah “Menyangkut masalah hasil akhir, yakni seberapa besar hasil akhir yang diperoleh didalam proses produksi, dalam hal ini adalah efisiensi dan efektivitas”. 2. Menurut Malayu S.P Hasibuan (2003:126) produktivitas adalah : “Perbandingan antara output (hasil) dengan input (masukan). Jika produktivitas naik ini hanya dimungkinkan oleh adanya peningkatan efesiensi (waktu,bahan,tenaga) dan sistem kerja, teknik produksi dan adanya peningkatan keterampilan dari tenaga kerjanya”. 3. Menurut Melayu S.P. Hasibuan (1996:126) Produktivitas adalah perbandingan antara output (hasil) dengan input (masukan). Jika Produktivitas naik ini hanya dimungkinkan oleh adanya peningkatan efisiensi (waktu-bahan-tenaga) dan sisitem kerja, teknik produksi dan adanya peningkatan keterampilan dari tenaga kerjanya.
  • 6. Tinjauan Pustaka 4. M. SUYANTO (AMIKOM YOGYAKARTA) Kualitas merupakan seberapa baik sebuah produk sesuai dengan kebutuhan spesifik pelanggan. Kualitas meliputi kualitas kinerja, kesesuaian, daya tahan, dan keandalan 5. EVANS & LINDSAY Kualitas merupakan kunci keunggulan bersaing (competitive advantage), yaitu kemampuan sebuah perusahaan untuk mencapai keunggulan pasar. Dalam jangka panjang, keunggulan bersaing yang terjaga akan menghasilkan kinerja di atas rata-rata 6. GOETSH & DAVIS (1994) Kualitas merupakan suatu kondisi dinamis yang berhubungan dengan produk, layanan, manusia, proses, lingkungan yang memenuhi atau melebihi harapan
  • 7. Tinjauan Pustaka 7. Drs. M.N. Nasution, M.S.c., A.P.U. mengatakan bahwa Total Quality Management merupakan suatu pendekatan dalam menjalankan usaha yang mencoba untuk memaksimumkan daya saing organisasi melalui perbaikan terus-menerus atas produk, jasa, tenaga kerja, proses, dan lingkungannya. 8. (Kid Sadgrove, 1995) TQM adalah: “sistem manajemen yang berorientasi pada kepuasan pelanggan (customer satisfaction) dengan kegiatan yang diupayakan benar sekali (right first time), melalui perbaikan berkesinambungan (continous improvement) dan memotivasi karyawan “.
  • 9. Pembahasan Pabrik Tahu Pabrik tahu sederhana yang dimiliki oleh Bapak Arista (46 tahun) , Bapak dengan 3 orang putra ini berdiri sejak tujuh tahun yang lalu, berada di kampung Cibalagung Rt 01 Rw 05 Kelurahan Pasir Jaya, Kecamatan Bogor Barat.
  • 10. Tampak suasana pabrik dipenuhi oleh para pekerja yang sangat trampil dan cekatan, kepulan asap dari rebusan pati kedelai, penggilingan, pencetakan, perebusan tahu, pewarnaan, terlihat bagai irama yang berulang-ulang begitu teratur.
  • 11. Setiap hari Bapak Arista mengolah 3-3.5 kwintal biji kedelai, yang bisa mneghasilkan kurang lebih 300 papan, 1 papan berukuran 9×8 dan 7x 7, juga ada dibuat tahu cetakan kain, biasanya isinya lebih padat
  • 12. Pabrik ini tidak memiliki hari libur, setiap hari selama 24 jam terus berproduksi, sistem shift bagi 7-10 orang pekerja diberlakukan, shift I dimulai jam 4 pagi sampai 4 sore, dan shift berikutnya sore hingga pagi hari
  • 13. Alat-alat bagi Manajemen Kualitas (TQM) 1. Analisa Produk Kompetitif Dalam dunia bisnis persaingan pasti ada, entah itu bersaing dengan sehat ataupun persaingan yang tidak sehat. Banyak pengusaha yang menganggap bahwa pesaing adalah sebagai musuh, tapi menurut penulis pesaing adalah mitra karena dengan adanya pesaing maka prodak yang dihasilkan suatu perusahaan menjadi lebih baik. Contoh produk pesaing Tahu Arista adalah Tahu Yun-Yi, Tahu Djadi Sari, dan Tahu Iwul.
  • 14. Alat-alat bagi Manajemen Kualitas (TQM) 2. Analisa Nilai Tambah  Ampas Tahu  Oncom  Pakan Ternak
  • 15. Alat-alat bagi Manajemen Kualitas (TQM) 3. Kontrol Proses Stastitik  Variasi Proses Langkah-langkah dalam pembuatan tahu adalah sebagai berikut : a) Kedelai direndam selama 4 atau 5 jam b) Setelah direndam, kedelai dicuci sampai bersih c) Setelah itu kedelai digiling sampau halus dan menjadi seperti adonan d) Dalam wajan pengrebusan ketika air sudah mendidih kembali. e) Setelah adonan kedelai mendidih maka harus disaring dengan kain halus yang sebelumnya sudah disiapkan supaya sari kedelainya dan ampas dapat terpisah. f) Air setelah di ambil ampasnya, maka sari kedelai siap diberi cuka, kira-kira untuk ukuran 5-6 kg air cuka ¼ gelas dicampur air 10 liter.
  • 16. g) Setelah diberi air cuka lalu diaduk sampai terjadi gumpalan-gumpalan menyerupai tahu. Setelah 10 menit gumpalan-gumpalan tersebut akan mengendap, maka sebelum dicetak air diatas gumpalan tersebut harus diambil terlebih dahulu. h) Lalu cetakan tahu disiapkan yaitu berupa besi berbentuk kotak berlapis kain halus yang tipis. Gumpalan tersebut dituang dalam cetakan kemudian diperas dengan batu 15-20 menit dan sampai gumpalan tahu tersebut jadi padat menjadi tahu. Kemudian dibuka dan diambil dari cetakan kemudian dipotong sesuai ukuran yang diinginkan. Lalu potongan tahu ditata dengan rapi dalam ember yang diberi air dingin supaya tidak hancur selama 15 menit.
  • 17. i) Setelah tahu direndam dalam air maka langkah selanjutnya mempersiapkan tempat untuk menggoreng tahu, untuk mendapatkan hasil gorengan tahu yang masak dan warna tahu bisa bagus maka minyak harus dalam keadaan panas atau mendidih. Setelah tahu kelihatan matang, lalu ditiriskan agar minyak dalam tahu cepat mengering, setelah mengering maka tahu dimasukkan lagi dalam ember yang berisi air dingin agar tahu tidak rusak.
  • 18. Proses Pendistribusian Tahu Cara pemasaran tahu a) Tetangga Banyak tetangga sekitar yang membeli langsug ke rumah. Siang hari dan sore hari. Sekali keliling menempuh perjalanan selama 2 jam. b) Pemasaran Pemasaran bagi orang-orang yang memiliki keperluan, misalnya hajatan, arisan, syukuran dilakukan 2 hari sebelumnya. c) Pelanggan Pelanggan yang membeli tahu tiap harinya dalam jumlah tertentu untuk dijual kembali. Dan mereka mengambil keuntungan Rp. 100,- tiap bijinya, misal penjual sayur.
  • 19. Saran Bagi Produsen a. Memperhatikan kualitas bahan baku dan proses pembuatan tahu agar menghasilkan tahu yang baik dengan harga yang terjangkau oleh masyarakat. b. Menjaga kebersihan lingkungan sekitar, misalnya dengan memperhatikan pembuangan limbah.
  • 20. Kesimpulan Dalam membuat suatu produk, sisi kualitas adalah faktor yang sangat berpengaruh terhadap penjualannya, serta menentukan lama/tidaknya produk tersebut berada di pasaran. Maka dari itu, hendaknya setiap produsen memperhatikan kualitas setiap barang yang diproduksinya. TQM adalah keseluruhan kegiatan yang diperlukan untuk menempatkan barang dan jasa berkualitas tinggi ke pasar.
  • 21. Daftar Pustaka Ricky W. Griffin, Ronald J. Ebert. 2006. Bisnis Edisi Kedelapan Jilid 1, Erlangga : Jakarta. 23 Muchsin Peabang, http://www.mediakalla.com/pengelolaan-produktivitas/, 27 November 2014 17:07 WIB