SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
LAPORAN LENGKAP PRAKTIKUM
       FISIKA DASAR
      Topik Percobaan : Percobaan Melde




                            Oleh :




                          Nama/NIM

                          : 1.

 Kelompok             :   X (sepuluh)
 Praktikum ke         :   1 (Satu)
 Tanggal Praktikum    :   8 Mei 2009
 Dosen Pembimbing     :   Lendra ST, MT.
 Asisten Pembimbing   :   Andi Dini Patriany




 UPT. LAB. DASAR DAN ANALITIK
 UNIVERSITAS PALANGKA RAYA
              2009
I.     Topik Percobaan

             PERCOBAAN MELDE

II.    Tujuan
       1. Menunjukan adanya interferensi gelombang pada dawai/tali

       2. Membuktikan adanya gelombang stasioner.

       3. Menentukan cepat rambatnya gelombang pada dawai/tali

       4. Menentukan panjang gelombang pada dawai/tali

       5. Menentukan frekuensi gelombang pada dawai/tali




III. Alat dan Bahan
       1. Sumber getar (vibration generator)

       2. Sumber tegangan AC

       3. Beban

       4. Dawai/tali/senar

       5. Katrol

       6. Mistar roll

       7. Kabel secukupnya



IV.      Landasan Teoritis dan Prosedur Praktikum
      A . Dasar Teori
      Gelombang yaitu peristiwa perambatan getaran atau peristiwa perambatan energi.
      Sifat-sifat gelombang antara lain :
       1. Dapat dipantulkan

       2. Dapat dibiaskan

       3. dapat berinterferensi

       4. Dapat mengalami difraksi

       5. Dapat terpolarisasi

       Dalam percobaan ini akan dibahas interferensi gelombang pada tali yang
       diakibatkan oleh dua buah gelombang, yaitu gelombang yang datang dan gelombang
pantul. Hasil interferensi gelombang pada tali yang simpul dan perut yang terlihat
pada gambar


                                                             Keterangan :
                                                             A = perut
                                                             B = simpul



Jarak antara 3 buah simpul Yang berurutan atau jarak antara dua buah perut yang
berurutan sama dengan 1 panjang gelombang. Jika gelombang bergerak dengan
kecepatan v, panjang gelombang λ dan frekuensi gelombang ƒ, maka rumus umum
gelombang :
                                       v=λ.ƒ


Pada percobaan melde, besarnya cepat rambat gelombang :
*   Berbanding lurus dengan akar tegangan tali

*   Berbanding lurus dengan akar panjang tali

*   Berbanding terbalik dengan akar massa tali

                    F.l            F
Dirumuskan : v =        atau v =
                    m              µ
Dengan     v = Cepat rambutnya gelombang (m/s)
           F = Tegangan tali (N)
           l = Penjang tali (m)
           m = Massa tali (kg)
           µ = m/l = massa tali tiap satuan panjang (kg/m)


B. Prosedur Kerja




1. Menyusun alat-alat yang telah tersedia seperti pada gambar di atas.
2. Mengukur panjang dawai/tali yang digunakan sepanjang 2 meter

    3. Meletakkan beban pada gantungan beban yang massanya 10 gram

    4. Memilih frekuensi tegangan sebesar 3 volt yang telah disambungkan pada alat
            sumber getar yang kemudian dinyalakan.

    5. Mengatur sumber getar agar tali terbentuk terbentuk pola interferensi.

    6. Megukur panjang satu gelombang (λ) yang terjadi dan di catat ukuran
            panjangnya.

    7. Mengulangi lagi sepaerti langkah-langkah pada prosedur nomor 2 sampai 6
            sebanyak 5 kali dengan massa beban yang berbeda-beda




V. Data Hasil Pengukuran

   Tabel Pengamatan

   u = 3,7 . 10-4 kg/m,

   g = 10 m s

   F =m.g

             F
   V=
             µ

        v
   f=
        

     No          M (kg)         F (N)            v (m)    λ (m)          f (Hz)
      1           0,05           0,5             36,76    0,67           54,86
      2           0,06           0,6             40,26     0,7           57,51
      3           0,07           0,7             43,49    0,74           58,77
      4           0,08           0,8             46,49    0,84           55,34
      5           0,09           0,9             49,31    0,87           56,67
      6            0,1            1              51,98    0,92            56,5


VI. Analisis Data dan Jawaban Tugas
   A. Analisis Data
    1. Diketahui            : F = 0,5 N
                             λ = 0,67 m

                             µ = 3,7 x 10-4 kg
                                                 m
Ditanya        : v dan f
                            F
  Penyelesaian   : v=
                            µ

                                   0,5 N
                  v=
                            3,7 x 10- 4 kg
                                             m

                  v = 36,76 m s

                        v
                  f =
                        λ
                        36,76 m
                  f =                s
                            0,67 m
                  f = 54,86 Hz


2. Diketahui     : F = 0,6 N
                   λ = 0,7 m

                  µ = 3,7 x 10-4 kg
                                           m
  Ditanya        : v dan f
                            F
  Penyelesaian   : v=
                            µ

                                     0,6 N
                  v=
                                3,7 x 10- 4 kg
                                                 m

                  v = 40,26 m s

                        v
                  f =
                        λ
                        40,26 m
                  f =                s
                            0,7 m
                  f = 57,51 Hz


3. Diketahui     : F = 0,7 N
                  λ = 0,74 m

                  µ = 3,7 x 10-4 kg
                                           m
  Ditanya        : v dan f
                            F
  Penyelesaian   : v=
                            µ

                                 0,7 N
                  v=
                            3,7 x 10- 4 kg
                                             m
v = 43,49 m s

                        v
                  f =
                        λ
                        43,49 m
                  f =                s
                            0,74 m
                  f = 58,77 Hz


4. Diketahui     : F = 0,8 N
                  λ = 0,84 m

                   µ = 3,7 x 10-4 kg
                                         m
  Ditanya        : v dan f
                            F
  Penyelesaian   : v=
                            µ

                                 0,8 N
                  v=
                            3,7 x 10- 4 kg
                                             m

                  v = 46,49 m s

                        v
                  f =
                        λ
                        46,49 m
                  f =                s
                            0,84 m
                  f = 55,34 Hz


5. Diketahui     : F = 0,9 N
                   λ = 0,87 m

                  µ = 3,7 x 10-4 kg
                                         m
  Ditanya        : v dan f
                            F
  Penyelesaian   : v=
                            µ

                                 0,9 N
                  v=
                            3,7 x 10- 4 kg
                                             m

                  v = 49,31 m s

                        v
                  f =
                        λ
                        49,31 m
                  f =                s
                            0,86 m
                  f = 56,67 Hz
6. Diketahui       : F=1N
                      λ = 0,92 m

                     µ = 3,7 x 10-4 kg
                                           m
   Ditanya          : v dan f
                               F
   Penyelesaian     : v=
                               µ

                                     1N
                     v=
                               3,7 x 10- 4 kg
                                                m

                     v = 51,98 m s

                           v
                     f =
                           λ
                           51,98 m
                     f =          s
                            0,92 m
                     f = 56,5 Hz


B. TUGAS
      1. Interferensi Gelombang dan Gelombang stasioner

         Interferensi Gelombang

         Interferensi adalah penggabungan secara superposisi dua buah gelombang
         atau lebih. Kedua gelombang terakhir tersebut menjalar pada arahnya
         masing-masing. Kemudian, di suatu titik tertentu terjadi tabrakan antar
         muka gelombang dari dua gelombang tersebut. Pada titik pertemuan kedua
         gelombang itulah terjadi terjadi interferensi gelombang. Dari interferensi
         kedua gelombang muncul adanya gelombang yang diperkuat sehingga
         disebut sebagai interferensi maksimum dan ada yang lemah yang disebut
         dengan interferensi minimum.




         Gelombang Stasioner

         Jika ujung kedua tali diikat pada tiang kemudian digetarkan, maka akan
         terjadi gelombang datang dan gelombang pantul. Jika superposisi antara
         gelombang datang dengan gelombang pantul menghasilkan simpangan
         sama dengan nol, maka dinamakan gelombang berdiri atau gelombang
         diam atau gelombang Stasioner.

         Jika persamaan gelombang datang :
yi = A sin (ϖ t– kx)

            dan persamaan gelombang pantul :

            yr = A sin (ϖ t- kx + π) = -A sin (ϖ t – kx)

            Persamaan gelombanghasil super posisinya yaitu :

            y = yi + yr = A sin (ϖ t – kx) – A sin(ϖ t – kx)

              = A[sin(ϖ t – kx) – sin (ϖ t – kx)]

              =0




         2. Grafik hubungan antara cepat rambat gelombang v dengan panjang
            gelombang λ (terlampir)




         3. Hubungan antara f hasil percobaan dengan frekuensi listrik PLN

            Dari hasil percobaan terlihat frekuensi f yang didapat selalu berubah-
            ubah, sedangkan frekuensi listrik PLN biasanya selalu dalam keadaan
            tetap, hal inimungkin disebabkan oleh hasil pengukuran panjang
            gelombang       λ yang tidak tepat sehingga membuat perhitungan
            frekuensinya keliru.




VII. Kesimpulan dan Saran
    A. Kesimpulan


       1. Gelombang stasioner adalah gelombang yang terjadi karena interferensi
          (penggabungan) dua gelombang yaitu gelombang datang dan gelombang
          pantul.

       2. Interferensi adalah penggabungan secara superposisi dua buah gelombang
          atau lebih.

       3. Dari hasil pengamatan yang telah kami lakukan terhadap percobaan melde,
          dengan melakukan percobaan sesuai prosedur maka kita akan mengetahui
          adanya interferensi gelombang pada dawai/tali, membuktikan adanya
gelombang stasioner, cepat dan panjang gelombang pada tali, dan
            menentukan frekuensi pada gelombang.




     B. Saran-saran

        Diharapkan kepada asisten-asisten dosennya agar dapat lebih memperhatikan
        mahasiswa yang sedang mengadakan praktikum, sebab pada saat praktikum
        mahasiswa kebanyakan tidak mengerti proseduer kerja praktikumnya.

VIII. Daftar Pustaka


     Halliday, Resnick.1984. Fisika Jilid I dan II. Jakarta: Erlangga.


     Handayani, Sri dan Ari Damari. Fisika Untuk SMA dan MA Kelas XII. Sidoarjo:
                CV. Adi Perkasa.


     Tim Pengajar Fisika Dasar. 2009. Petunjuk Praktikum Fisika Dasar. Palangka
                Raya : Laboratorium Dasar dan Analitik Universitas Palangka Raya.


     Tim Pengajar Fisika Dasar II. 2007. Petunjuk Praktikum Fisika Dasar II.
                Palangka Raya : Laboratorium Fisika FKIP Universitas Palangka Raya.
Gelombang Melde

More Related Content

What's hot

Laporan fisika (bandul)
Laporan fisika (bandul)Laporan fisika (bandul)
Laporan fisika (bandul)Rezki Amaliah
 
Laporan fisika dasar (sistem kesetimbangan gaya)
Laporan fisika dasar (sistem kesetimbangan gaya)Laporan fisika dasar (sistem kesetimbangan gaya)
Laporan fisika dasar (sistem kesetimbangan gaya)Rezki Amaliah
 
2 b 59_utut muhammad_laporan_medan magnet dan induksi magnet
2 b 59_utut muhammad_laporan_medan magnet dan induksi magnet2 b 59_utut muhammad_laporan_medan magnet dan induksi magnet
2 b 59_utut muhammad_laporan_medan magnet dan induksi magnetumammuhammad27
 
Laporan fisika dasar gesekan pada bidang miring
Laporan fisika dasar gesekan pada bidang miringLaporan fisika dasar gesekan pada bidang miring
Laporan fisika dasar gesekan pada bidang miringNurul Hanifah
 
FISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN
FISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURANFISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN
FISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURANPRAMITHA GALUH
 
Laporan hasil praktikum hukum archimedes
Laporan hasil praktikum hukum archimedesLaporan hasil praktikum hukum archimedes
Laporan hasil praktikum hukum archimedesFarah Pranidasari
 
2A_11_Nur Azizah_Laporan Akhir Praktikum_Gerak Harmonis Sederhana pada Pegas
2A_11_Nur Azizah_Laporan Akhir Praktikum_Gerak Harmonis Sederhana pada Pegas2A_11_Nur Azizah_Laporan Akhir Praktikum_Gerak Harmonis Sederhana pada Pegas
2A_11_Nur Azizah_Laporan Akhir Praktikum_Gerak Harmonis Sederhana pada PegasNur Azizah
 
Laporan praktikum fisika elastisitas dan hukum hooke
Laporan praktikum fisika elastisitas dan hukum hookeLaporan praktikum fisika elastisitas dan hukum hooke
Laporan praktikum fisika elastisitas dan hukum hookeAdinda Khairunnisa
 
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhanaumammuhammad27
 
Percobaan gerak jatuh bebas
Percobaan gerak jatuh bebasPercobaan gerak jatuh bebas
Percobaan gerak jatuh bebasKLOTILDAJENIRITA
 
1 b 11170163000059_laporan akhir pa (pesawat atwood)
1 b 11170163000059_laporan akhir pa (pesawat atwood)1 b 11170163000059_laporan akhir pa (pesawat atwood)
1 b 11170163000059_laporan akhir pa (pesawat atwood)umammuhammad27
 
2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone
2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone
2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstoneumammuhammad27
 
2 b 59_utut muhammad_laporan_hukum kirchoff
2 b 59_utut muhammad_laporan_hukum kirchoff2 b 59_utut muhammad_laporan_hukum kirchoff
2 b 59_utut muhammad_laporan_hukum kirchoffumammuhammad27
 
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETER
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETERLAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETER
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETERMUHAMMAD DESAR EKA SYAPUTRA
 
Laporan Modulus Puntir (M4)
Laporan Modulus Puntir (M4)Laporan Modulus Puntir (M4)
Laporan Modulus Puntir (M4)GGM Spektafest
 
Jurnal fisika konstanta pegas
Jurnal fisika konstanta pegasJurnal fisika konstanta pegas
Jurnal fisika konstanta pegasDedew Wijayanti
 
Percobaan gerak lurus beraturan
Percobaan gerak lurus beraturanPercobaan gerak lurus beraturan
Percobaan gerak lurus beraturanKLOTILDAJENIRITA
 
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhanaLaporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhanaSahrul Sindriana
 
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)umammuhammad27
 

What's hot (20)

Laporan fisika (bandul)
Laporan fisika (bandul)Laporan fisika (bandul)
Laporan fisika (bandul)
 
Laporan fisika dasar (sistem kesetimbangan gaya)
Laporan fisika dasar (sistem kesetimbangan gaya)Laporan fisika dasar (sistem kesetimbangan gaya)
Laporan fisika dasar (sistem kesetimbangan gaya)
 
2 b 59_utut muhammad_laporan_medan magnet dan induksi magnet
2 b 59_utut muhammad_laporan_medan magnet dan induksi magnet2 b 59_utut muhammad_laporan_medan magnet dan induksi magnet
2 b 59_utut muhammad_laporan_medan magnet dan induksi magnet
 
Laporan fisika dasar gesekan pada bidang miring
Laporan fisika dasar gesekan pada bidang miringLaporan fisika dasar gesekan pada bidang miring
Laporan fisika dasar gesekan pada bidang miring
 
FISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN
FISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURANFISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN
FISIKA - GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN
 
Laporan hasil praktikum hukum archimedes
Laporan hasil praktikum hukum archimedesLaporan hasil praktikum hukum archimedes
Laporan hasil praktikum hukum archimedes
 
2A_11_Nur Azizah_Laporan Akhir Praktikum_Gerak Harmonis Sederhana pada Pegas
2A_11_Nur Azizah_Laporan Akhir Praktikum_Gerak Harmonis Sederhana pada Pegas2A_11_Nur Azizah_Laporan Akhir Praktikum_Gerak Harmonis Sederhana pada Pegas
2A_11_Nur Azizah_Laporan Akhir Praktikum_Gerak Harmonis Sederhana pada Pegas
 
Laporan praktikum fisika elastisitas dan hukum hooke
Laporan praktikum fisika elastisitas dan hukum hookeLaporan praktikum fisika elastisitas dan hukum hooke
Laporan praktikum fisika elastisitas dan hukum hooke
 
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana
2 b 59_utut muhammad_laporan_gerak harmonik sederhana pada bandul sederhana
 
Percobaan gerak jatuh bebas
Percobaan gerak jatuh bebasPercobaan gerak jatuh bebas
Percobaan gerak jatuh bebas
 
1 b 11170163000059_laporan akhir pa (pesawat atwood)
1 b 11170163000059_laporan akhir pa (pesawat atwood)1 b 11170163000059_laporan akhir pa (pesawat atwood)
1 b 11170163000059_laporan akhir pa (pesawat atwood)
 
2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone
2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone
2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone
 
2 b 59_utut muhammad_laporan_hukum kirchoff
2 b 59_utut muhammad_laporan_hukum kirchoff2 b 59_utut muhammad_laporan_hukum kirchoff
2 b 59_utut muhammad_laporan_hukum kirchoff
 
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETER
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETERLAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETER
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR PANAS JENIS DAN KALORIMETER
 
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR MODULUS YOUNG
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR MODULUS YOUNGLAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR MODULUS YOUNG
LAPORAN PRAKTIKUM FISIKA DASAR MODULUS YOUNG
 
Laporan Modulus Puntir (M4)
Laporan Modulus Puntir (M4)Laporan Modulus Puntir (M4)
Laporan Modulus Puntir (M4)
 
Jurnal fisika konstanta pegas
Jurnal fisika konstanta pegasJurnal fisika konstanta pegas
Jurnal fisika konstanta pegas
 
Percobaan gerak lurus beraturan
Percobaan gerak lurus beraturanPercobaan gerak lurus beraturan
Percobaan gerak lurus beraturan
 
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhanaLaporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
Laporan menentukan gaya gravitasi dengan bandul sederhana
 
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
1 b 59_utut muhammad_laporan akhir mi (momen inersia)
 

Viewers also liked

Laminar Flow And Turbulence Modeling For Domestic Scale Wind Turbine Siting
Laminar Flow And Turbulence Modeling  For Domestic Scale Wind Turbine SitingLaminar Flow And Turbulence Modeling  For Domestic Scale Wind Turbine Siting
Laminar Flow And Turbulence Modeling For Domestic Scale Wind Turbine Sitingchittaranjang
 
Primero corporate presentation november final
Primero corporate presentation november finalPrimero corporate presentation november final
Primero corporate presentation november finalprimero_mining
 
2014 awards for website incl intl
2014 awards for website   incl intl2014 awards for website   incl intl
2014 awards for website incl intlTLMI
 
Analysis of music video's
Analysis of music video'sAnalysis of music video's
Analysis of music video'sBecca James
 
Corporate Presentation May 2013
Corporate Presentation May 2013Corporate Presentation May 2013
Corporate Presentation May 2013primero_mining
 
Dtq4_ita
Dtq4_itaDtq4_ita
Dtq4_itaDTQ4
 
Handelsbeleid in steden en gemeenten (UNIZO Burgemeestersonbijt 16/01/14)
Handelsbeleid in steden en gemeenten (UNIZO Burgemeestersonbijt 16/01/14)Handelsbeleid in steden en gemeenten (UNIZO Burgemeestersonbijt 16/01/14)
Handelsbeleid in steden en gemeenten (UNIZO Burgemeestersonbijt 16/01/14)Bert Serneels
 
Corporate_Training at CETPA Campus for IBM AIX 6.1
Corporate_Training at CETPA Campus for IBM AIX 6.1Corporate_Training at CETPA Campus for IBM AIX 6.1
Corporate_Training at CETPA Campus for IBM AIX 6.1Vikash Kumar
 
Menu maridaje verano
Menu maridaje veranoMenu maridaje verano
Menu maridaje veranoLussoInfantas
 
Taddei classroom management
Taddei classroom managementTaddei classroom management
Taddei classroom managementetaddeiwilkes
 
Primero april corporate presentation finalv3
Primero april corporate presentation finalv3Primero april corporate presentation finalv3
Primero april corporate presentation finalv3primero_mining
 

Viewers also liked (20)

Landasan teori percobaan melde
Landasan teori percobaan meldeLandasan teori percobaan melde
Landasan teori percobaan melde
 
Laminar Flow And Turbulence Modeling For Domestic Scale Wind Turbine Siting
Laminar Flow And Turbulence Modeling  For Domestic Scale Wind Turbine SitingLaminar Flow And Turbulence Modeling  For Domestic Scale Wind Turbine Siting
Laminar Flow And Turbulence Modeling For Domestic Scale Wind Turbine Siting
 
Primero corporate presentation november final
Primero corporate presentation november finalPrimero corporate presentation november final
Primero corporate presentation november final
 
Evaluation
EvaluationEvaluation
Evaluation
 
2014 awards for website incl intl
2014 awards for website   incl intl2014 awards for website   incl intl
2014 awards for website incl intl
 
Asteroïden
AsteroïdenAsteroïden
Asteroïden
 
00135
0013500135
00135
 
Omega City Plots on NH8
Omega City Plots on NH8Omega City Plots on NH8
Omega City Plots on NH8
 
Analysis of music video's
Analysis of music video'sAnalysis of music video's
Analysis of music video's
 
Corporate Presentation May 2013
Corporate Presentation May 2013Corporate Presentation May 2013
Corporate Presentation May 2013
 
Tugas kimia dasar 1 part 2
Tugas kimia dasar 1 part 2Tugas kimia dasar 1 part 2
Tugas kimia dasar 1 part 2
 
Dtq4_ita
Dtq4_itaDtq4_ita
Dtq4_ita
 
Pkn
PknPkn
Pkn
 
Handelsbeleid in steden en gemeenten (UNIZO Burgemeestersonbijt 16/01/14)
Handelsbeleid in steden en gemeenten (UNIZO Burgemeestersonbijt 16/01/14)Handelsbeleid in steden en gemeenten (UNIZO Burgemeestersonbijt 16/01/14)
Handelsbeleid in steden en gemeenten (UNIZO Burgemeestersonbijt 16/01/14)
 
Rosbalt.Ru
Rosbalt.RuRosbalt.Ru
Rosbalt.Ru
 
Corporate_Training at CETPA Campus for IBM AIX 6.1
Corporate_Training at CETPA Campus for IBM AIX 6.1Corporate_Training at CETPA Campus for IBM AIX 6.1
Corporate_Training at CETPA Campus for IBM AIX 6.1
 
Menu maridaje verano
Menu maridaje veranoMenu maridaje verano
Menu maridaje verano
 
Taddei classroom management
Taddei classroom managementTaddei classroom management
Taddei classroom management
 
Primero april corporate presentation finalv3
Primero april corporate presentation finalv3Primero april corporate presentation finalv3
Primero april corporate presentation finalv3
 
We didn't watch tv
We didn't watch tvWe didn't watch tv
We didn't watch tv
 

Similar to Gelombang Melde

Gerak harmonik sederhana pada pegas copy
Gerak harmonik sederhana pada pegas   copyGerak harmonik sederhana pada pegas   copy
Gerak harmonik sederhana pada pegas copyKLOTILDAJENIRITA
 
Gerak harmonik sederhana pada pegas
Gerak harmonik sederhana pada pegasGerak harmonik sederhana pada pegas
Gerak harmonik sederhana pada pegasKLOTILDAJENIRITA
 
Soaldanpembahasanbabgelombangmikrajuddinabdullah
SoaldanpembahasanbabgelombangmikrajuddinabdullahSoaldanpembahasanbabgelombangmikrajuddinabdullah
SoaldanpembahasanbabgelombangmikrajuddinabdullahFaisal Akbar
 
Fisika - Rumus Dinamika Gerak Melingkar
Fisika - Rumus Dinamika Gerak MelingkarFisika - Rumus Dinamika Gerak Melingkar
Fisika - Rumus Dinamika Gerak MelingkarRamadhani Sardiman
 
Laporan osilasi harmonik
Laporan osilasi harmonikLaporan osilasi harmonik
Laporan osilasi harmonikFani Diamanti
 
gelombang pada tali dan resonansi
gelombang pada tali dan resonansigelombang pada tali dan resonansi
gelombang pada tali dan resonansiRizqi Umi Rahmawati
 
Materi Gelombang
Materi GelombangMateri Gelombang
Materi Gelombangusepnuh
 
Laporan praktikum fisika dasar tetapan pegas
Laporan praktikum fisika dasar tetapan pegasLaporan praktikum fisika dasar tetapan pegas
Laporan praktikum fisika dasar tetapan pegasNurul Hanifah
 
Bahan ajar fisika radiasi benda hitam
Bahan ajar fisika radiasi benda hitamBahan ajar fisika radiasi benda hitam
Bahan ajar fisika radiasi benda hitameli priyatna laidan
 
Laporan elastisitas Zemi
Laporan elastisitas ZemiLaporan elastisitas Zemi
Laporan elastisitas ZemiTeguh Hidayat
 
Laporan Praktikum Elastisitas
Laporan Praktikum ElastisitasLaporan Praktikum Elastisitas
Laporan Praktikum ElastisitasFrisalia
 
Radiasi banda hitam ok
Radiasi banda hitam okRadiasi banda hitam ok
Radiasi banda hitam okLilis Sartika
 
Radiasi benda-hitam SMA
Radiasi benda-hitam SMARadiasi benda-hitam SMA
Radiasi benda-hitam SMAIrhuel_Abal2
 

Similar to Gelombang Melde (20)

Gerak harmonik sederhana pada pegas copy
Gerak harmonik sederhana pada pegas   copyGerak harmonik sederhana pada pegas   copy
Gerak harmonik sederhana pada pegas copy
 
Gerak harmonik sederhana pada pegas
Gerak harmonik sederhana pada pegasGerak harmonik sederhana pada pegas
Gerak harmonik sederhana pada pegas
 
Soaldanpembahasanbabgelombangmikrajuddinabdullah
SoaldanpembahasanbabgelombangmikrajuddinabdullahSoaldanpembahasanbabgelombangmikrajuddinabdullah
Soaldanpembahasanbabgelombangmikrajuddinabdullah
 
Fisika 12 1a
Fisika 12 1aFisika 12 1a
Fisika 12 1a
 
Hukum Hooke dan Ayunan Sederhana
Hukum Hooke dan Ayunan SederhanaHukum Hooke dan Ayunan Sederhana
Hukum Hooke dan Ayunan Sederhana
 
Laporan pengamatan fisika
Laporan pengamatan fisikaLaporan pengamatan fisika
Laporan pengamatan fisika
 
Dinamika hukum newton soal dan pembahasannya
Dinamika hukum newton soal dan pembahasannyaDinamika hukum newton soal dan pembahasannya
Dinamika hukum newton soal dan pembahasannya
 
Fisika - Rumus Dinamika Gerak Melingkar
Fisika - Rumus Dinamika Gerak MelingkarFisika - Rumus Dinamika Gerak Melingkar
Fisika - Rumus Dinamika Gerak Melingkar
 
Hukum hock
Hukum hockHukum hock
Hukum hock
 
Laporan osilasi harmonik
Laporan osilasi harmonikLaporan osilasi harmonik
Laporan osilasi harmonik
 
gelombang pada tali dan resonansi
gelombang pada tali dan resonansigelombang pada tali dan resonansi
gelombang pada tali dan resonansi
 
Materi Gelombang
Materi GelombangMateri Gelombang
Materi Gelombang
 
Laporan praktikum fisika dasar tetapan pegas
Laporan praktikum fisika dasar tetapan pegasLaporan praktikum fisika dasar tetapan pegas
Laporan praktikum fisika dasar tetapan pegas
 
Bahan ajar fisika radiasi benda hitam
Bahan ajar fisika radiasi benda hitamBahan ajar fisika radiasi benda hitam
Bahan ajar fisika radiasi benda hitam
 
Fisika 12 1c
Fisika 12 1cFisika 12 1c
Fisika 12 1c
 
Percobaan gerak melingkar
Percobaan gerak melingkarPercobaan gerak melingkar
Percobaan gerak melingkar
 
Laporan elastisitas Zemi
Laporan elastisitas ZemiLaporan elastisitas Zemi
Laporan elastisitas Zemi
 
Laporan Praktikum Elastisitas
Laporan Praktikum ElastisitasLaporan Praktikum Elastisitas
Laporan Praktikum Elastisitas
 
Radiasi banda hitam ok
Radiasi banda hitam okRadiasi banda hitam ok
Radiasi banda hitam ok
 
Radiasi benda-hitam SMA
Radiasi benda-hitam SMARadiasi benda-hitam SMA
Radiasi benda-hitam SMA
 

More from Sylvester Saragih

Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...
Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...
Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...Sylvester Saragih
 
Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...
Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...
Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...Sylvester Saragih
 
Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi dan prinsip ...
Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi  dan prinsip ...Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi  dan prinsip ...
Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi dan prinsip ...Sylvester Saragih
 
Bahan materi kuliah rekayasa bahan galian industri
Bahan materi kuliah rekayasa bahan galian industriBahan materi kuliah rekayasa bahan galian industri
Bahan materi kuliah rekayasa bahan galian industriSylvester Saragih
 
Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...
Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...
Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...Sylvester Saragih
 
Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)
Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)
Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)Sylvester Saragih
 
186703099 petrologi-batubara
186703099 petrologi-batubara186703099 petrologi-batubara
186703099 petrologi-batubaraSylvester Saragih
 
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambangTugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambangSylvester Saragih
 
Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...
Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...
Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...Sylvester Saragih
 
Peralatan tambang bawah tanah 1
Peralatan tambang bawah tanah 1Peralatan tambang bawah tanah 1
Peralatan tambang bawah tanah 1Sylvester Saragih
 
Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...
Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...
Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...Sylvester Saragih
 
Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...
Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...
Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...Sylvester Saragih
 
Tugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantan
Tugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantanTugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantan
Tugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantanSylvester Saragih
 

More from Sylvester Saragih (20)

Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...
Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...
Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...
 
Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...
Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...
Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...
 
Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi dan prinsip ...
Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi  dan prinsip ...Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi  dan prinsip ...
Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi dan prinsip ...
 
Bahan materi kuliah rekayasa bahan galian industri
Bahan materi kuliah rekayasa bahan galian industriBahan materi kuliah rekayasa bahan galian industri
Bahan materi kuliah rekayasa bahan galian industri
 
Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...
Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...
Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...
 
Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)
Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)
Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)
 
186703099 petrologi-batubara
186703099 petrologi-batubara186703099 petrologi-batubara
186703099 petrologi-batubara
 
Kamus istilah tambang
Kamus istilah tambangKamus istilah tambang
Kamus istilah tambang
 
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambangTugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
 
Mine plan
Mine planMine plan
Mine plan
 
Ptm
PtmPtm
Ptm
 
Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...
Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...
Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...
 
Peralatan tambang bawah tanah 1
Peralatan tambang bawah tanah 1Peralatan tambang bawah tanah 1
Peralatan tambang bawah tanah 1
 
Uu 32 tahun 2009 (pplh)
Uu 32 tahun 2009 (pplh)Uu 32 tahun 2009 (pplh)
Uu 32 tahun 2009 (pplh)
 
Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...
Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...
Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...
 
Humprey spiral 2
Humprey spiral 2Humprey spiral 2
Humprey spiral 2
 
Humprey spiral
Humprey spiralHumprey spiral
Humprey spiral
 
Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...
Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...
Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...
 
Tugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantan
Tugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantanTugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantan
Tugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantan
 
Bahan kuliah materi 8
Bahan kuliah materi 8Bahan kuliah materi 8
Bahan kuliah materi 8
 

Recently uploaded

Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxmuhammadkausar1201
 
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfaksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfwalidumar
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikDasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikThomasAntonWibowo
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 

Recently uploaded (20)

Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
 
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfaksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikDasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 

Gelombang Melde

  • 1. LAPORAN LENGKAP PRAKTIKUM FISIKA DASAR Topik Percobaan : Percobaan Melde Oleh : Nama/NIM : 1. Kelompok : X (sepuluh) Praktikum ke : 1 (Satu) Tanggal Praktikum : 8 Mei 2009 Dosen Pembimbing : Lendra ST, MT. Asisten Pembimbing : Andi Dini Patriany UPT. LAB. DASAR DAN ANALITIK UNIVERSITAS PALANGKA RAYA 2009
  • 2. I. Topik Percobaan PERCOBAAN MELDE II. Tujuan 1. Menunjukan adanya interferensi gelombang pada dawai/tali 2. Membuktikan adanya gelombang stasioner. 3. Menentukan cepat rambatnya gelombang pada dawai/tali 4. Menentukan panjang gelombang pada dawai/tali 5. Menentukan frekuensi gelombang pada dawai/tali III. Alat dan Bahan 1. Sumber getar (vibration generator) 2. Sumber tegangan AC 3. Beban 4. Dawai/tali/senar 5. Katrol 6. Mistar roll 7. Kabel secukupnya IV. Landasan Teoritis dan Prosedur Praktikum A . Dasar Teori Gelombang yaitu peristiwa perambatan getaran atau peristiwa perambatan energi. Sifat-sifat gelombang antara lain : 1. Dapat dipantulkan 2. Dapat dibiaskan 3. dapat berinterferensi 4. Dapat mengalami difraksi 5. Dapat terpolarisasi Dalam percobaan ini akan dibahas interferensi gelombang pada tali yang diakibatkan oleh dua buah gelombang, yaitu gelombang yang datang dan gelombang
  • 3. pantul. Hasil interferensi gelombang pada tali yang simpul dan perut yang terlihat pada gambar Keterangan : A = perut B = simpul Jarak antara 3 buah simpul Yang berurutan atau jarak antara dua buah perut yang berurutan sama dengan 1 panjang gelombang. Jika gelombang bergerak dengan kecepatan v, panjang gelombang λ dan frekuensi gelombang ƒ, maka rumus umum gelombang : v=λ.ƒ Pada percobaan melde, besarnya cepat rambat gelombang : * Berbanding lurus dengan akar tegangan tali * Berbanding lurus dengan akar panjang tali * Berbanding terbalik dengan akar massa tali F.l F Dirumuskan : v = atau v = m µ Dengan v = Cepat rambutnya gelombang (m/s) F = Tegangan tali (N) l = Penjang tali (m) m = Massa tali (kg) µ = m/l = massa tali tiap satuan panjang (kg/m) B. Prosedur Kerja 1. Menyusun alat-alat yang telah tersedia seperti pada gambar di atas.
  • 4. 2. Mengukur panjang dawai/tali yang digunakan sepanjang 2 meter 3. Meletakkan beban pada gantungan beban yang massanya 10 gram 4. Memilih frekuensi tegangan sebesar 3 volt yang telah disambungkan pada alat sumber getar yang kemudian dinyalakan. 5. Mengatur sumber getar agar tali terbentuk terbentuk pola interferensi. 6. Megukur panjang satu gelombang (λ) yang terjadi dan di catat ukuran panjangnya. 7. Mengulangi lagi sepaerti langkah-langkah pada prosedur nomor 2 sampai 6 sebanyak 5 kali dengan massa beban yang berbeda-beda V. Data Hasil Pengukuran Tabel Pengamatan u = 3,7 . 10-4 kg/m, g = 10 m s F =m.g F V= µ v f=  No M (kg) F (N) v (m) λ (m) f (Hz) 1 0,05 0,5 36,76 0,67 54,86 2 0,06 0,6 40,26 0,7 57,51 3 0,07 0,7 43,49 0,74 58,77 4 0,08 0,8 46,49 0,84 55,34 5 0,09 0,9 49,31 0,87 56,67 6 0,1 1 51,98 0,92 56,5 VI. Analisis Data dan Jawaban Tugas A. Analisis Data 1. Diketahui : F = 0,5 N λ = 0,67 m µ = 3,7 x 10-4 kg m
  • 5. Ditanya : v dan f F Penyelesaian : v= µ 0,5 N v= 3,7 x 10- 4 kg m v = 36,76 m s v f = λ 36,76 m f = s 0,67 m f = 54,86 Hz 2. Diketahui : F = 0,6 N λ = 0,7 m µ = 3,7 x 10-4 kg m Ditanya : v dan f F Penyelesaian : v= µ 0,6 N v= 3,7 x 10- 4 kg m v = 40,26 m s v f = λ 40,26 m f = s 0,7 m f = 57,51 Hz 3. Diketahui : F = 0,7 N λ = 0,74 m µ = 3,7 x 10-4 kg m Ditanya : v dan f F Penyelesaian : v= µ 0,7 N v= 3,7 x 10- 4 kg m
  • 6. v = 43,49 m s v f = λ 43,49 m f = s 0,74 m f = 58,77 Hz 4. Diketahui : F = 0,8 N λ = 0,84 m µ = 3,7 x 10-4 kg m Ditanya : v dan f F Penyelesaian : v= µ 0,8 N v= 3,7 x 10- 4 kg m v = 46,49 m s v f = λ 46,49 m f = s 0,84 m f = 55,34 Hz 5. Diketahui : F = 0,9 N λ = 0,87 m µ = 3,7 x 10-4 kg m Ditanya : v dan f F Penyelesaian : v= µ 0,9 N v= 3,7 x 10- 4 kg m v = 49,31 m s v f = λ 49,31 m f = s 0,86 m f = 56,67 Hz
  • 7. 6. Diketahui : F=1N λ = 0,92 m µ = 3,7 x 10-4 kg m Ditanya : v dan f F Penyelesaian : v= µ 1N v= 3,7 x 10- 4 kg m v = 51,98 m s v f = λ 51,98 m f = s 0,92 m f = 56,5 Hz B. TUGAS 1. Interferensi Gelombang dan Gelombang stasioner Interferensi Gelombang Interferensi adalah penggabungan secara superposisi dua buah gelombang atau lebih. Kedua gelombang terakhir tersebut menjalar pada arahnya masing-masing. Kemudian, di suatu titik tertentu terjadi tabrakan antar muka gelombang dari dua gelombang tersebut. Pada titik pertemuan kedua gelombang itulah terjadi terjadi interferensi gelombang. Dari interferensi kedua gelombang muncul adanya gelombang yang diperkuat sehingga disebut sebagai interferensi maksimum dan ada yang lemah yang disebut dengan interferensi minimum. Gelombang Stasioner Jika ujung kedua tali diikat pada tiang kemudian digetarkan, maka akan terjadi gelombang datang dan gelombang pantul. Jika superposisi antara gelombang datang dengan gelombang pantul menghasilkan simpangan sama dengan nol, maka dinamakan gelombang berdiri atau gelombang diam atau gelombang Stasioner. Jika persamaan gelombang datang :
  • 8. yi = A sin (ϖ t– kx) dan persamaan gelombang pantul : yr = A sin (ϖ t- kx + π) = -A sin (ϖ t – kx) Persamaan gelombanghasil super posisinya yaitu : y = yi + yr = A sin (ϖ t – kx) – A sin(ϖ t – kx) = A[sin(ϖ t – kx) – sin (ϖ t – kx)] =0 2. Grafik hubungan antara cepat rambat gelombang v dengan panjang gelombang λ (terlampir) 3. Hubungan antara f hasil percobaan dengan frekuensi listrik PLN Dari hasil percobaan terlihat frekuensi f yang didapat selalu berubah- ubah, sedangkan frekuensi listrik PLN biasanya selalu dalam keadaan tetap, hal inimungkin disebabkan oleh hasil pengukuran panjang gelombang λ yang tidak tepat sehingga membuat perhitungan frekuensinya keliru. VII. Kesimpulan dan Saran A. Kesimpulan 1. Gelombang stasioner adalah gelombang yang terjadi karena interferensi (penggabungan) dua gelombang yaitu gelombang datang dan gelombang pantul. 2. Interferensi adalah penggabungan secara superposisi dua buah gelombang atau lebih. 3. Dari hasil pengamatan yang telah kami lakukan terhadap percobaan melde, dengan melakukan percobaan sesuai prosedur maka kita akan mengetahui adanya interferensi gelombang pada dawai/tali, membuktikan adanya
  • 9. gelombang stasioner, cepat dan panjang gelombang pada tali, dan menentukan frekuensi pada gelombang. B. Saran-saran Diharapkan kepada asisten-asisten dosennya agar dapat lebih memperhatikan mahasiswa yang sedang mengadakan praktikum, sebab pada saat praktikum mahasiswa kebanyakan tidak mengerti proseduer kerja praktikumnya. VIII. Daftar Pustaka Halliday, Resnick.1984. Fisika Jilid I dan II. Jakarta: Erlangga. Handayani, Sri dan Ari Damari. Fisika Untuk SMA dan MA Kelas XII. Sidoarjo: CV. Adi Perkasa. Tim Pengajar Fisika Dasar. 2009. Petunjuk Praktikum Fisika Dasar. Palangka Raya : Laboratorium Dasar dan Analitik Universitas Palangka Raya. Tim Pengajar Fisika Dasar II. 2007. Petunjuk Praktikum Fisika Dasar II. Palangka Raya : Laboratorium Fisika FKIP Universitas Palangka Raya.