SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
Mata Kuliah : keperawatan Jiwa II
Dosen : Haruddin S.kep. Ns
ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA TN.A
DENGAN KASUS DEPRESI
O L E H
Kelompok IV
Susi herlina
Futrah wahyuni
Zaenal Mustafa
Osri daya ningsih
Citra novayanti
fitriawaty
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN
MANDALA WALUYA
KENDARI
2010
RENCANA KEPERAWATAN
RISIKO MENCEDERAI DIRI :
BUNUH DIRI BERHUBUNGAN DENGAN KEPUTUSASAAN
PADA RUANG MPKP BPRS. DADI KENDARI PROP. SULTRA
NO TGL DIAGNOSA
KEPERAWATAN
RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN
TUJUAN (UMUM DAN
KHUSUS)
TINDAKAN KEPERAWATAN
1 2 3 4 5
Risiko mencederai diri :
bunuh diri berhubungan
dengan keputusasaan.
Data Penunjang :
Fisiologis :
 Anoreksia
 Penurunan berat badan
 Kurang berenergi
 Lebih banyak tidur.
Emosional :
 Inkompeten
TUM :
Klien tidak mencederai diri : bunuh
diri
TUK :
1. Klien dapat membina hubungan
saling percaya
Kriteria evaluasi :
 Menjawab salam
 Kontak mata
 Menerima perawat
 Berjabatan tangan.
1.1 Kenalkan diri pada klien.
1.2 Tanggapi pembicaraan klien dengan
sabar dan tidak menyangkal.
1.3 Bicara dengan tegas, jelas dan jujur.
1.4 Bersifat hangat dan bersahabat
1.5 Temani klien saat keinginan mencederai
diri meningkat
 Terjebak
 Tidak berdaya
 Tidak ada kemujuran,
keberuntungan atau
kemurahan hati dari
Tuhan.
 Perasaan kosong atau
hampa
 Perasaan kehilangan
 Kurang mempunyai arti
dan tujuan dalam hidup
 Tidak bersemangat dengan
diri dan orang lain
 Tegang, merasa tidak
karuan
 Kehilangan penghargaan
dari peran dan hubungan
sesama.
Kognitif :
 Kehilangan persepsi masa
lalu, sekarang dan masa
akan datang.
2. Klien dapat mengekspresikan
perasaannya :
Kriteria evaluasi :
 Menceritakan penderitaan
secara terbuka dan
konstruktif dengan orang
lain.
3. Klien dapat meningkatkan harga
1.6 Jauhkan klien dari benda-benda yang
membahayakan (seperti : pisau, silet,
gunting, tali, kaca, dan lain-lain)
2.1 Dengarkan keluhan yang klien rasakan.
2.2 Bersikap empati untuk meningkatkan
ungkapan keraguan, ketakutan dan
keprihatinan.
2.3 Beri dorongan pada klien untuk
mengungkapkan mengapa dan bagaimana
harapan, karena harapan adalah hal yang
penting dalam kehidupannya.
2.4 Beri klien waktu dan kesempatan untuk
menceritakan arti penderitaan, kematian
dan sekarat.
2.5 Beri dorongan pada klien untuk
mengekspresikan tentang mengapa
harapan tidak pasti dan dalam hal-hal
diman harapan mempunyai kegagalan.
3.1 Bantu klien untuk memahami bahwa ia
 Penyimpangan persepsi
dan asosiasi pikir.
 Bingung bunuh diri.
 Tidak mampu membuat
rencana, mengorganisasi
atau membuat keputusan.
 Penurunan kemampuan
memecahkan masalah dan
kemampuan pengambilan
keputusan.
 Berpikiran kaku (ya atau
tidak sama sekali).
 Penurunan kemampuan
untuk mengingat masa
lalu.
Penampilan individu :
 Pasif, kurang mempunyai
keterlibatan dalam
perawatan.
 Penurunan afek
 Kurang mempunyai
diri
Kriteria evaluasi :
 Mengenang dan meninjau
kembali kehidupan secara
positif.
 Mempertimbangkan nilai-
nilai dan arti kehidupan.
 Mengekspresikan perasaan-
perasaan yang optimis
tentang yang ada.
4. Klien dapat menggunakan
koping yang konstruktif.
Kriteria evaluasi :
dapat mengatasi aspek-aspek keputusan
dan memisahkannya dari aspek-aspek
harapan.
3.2 Kaji dan kerahkan sumber-sumber
internal individu (autonomi, mandiri,
rasional, pemikiran kognitif, fleksibilitas,
spiritualitas)
3.3 Bantu klien mengidentifikasi sumber-
sumber harapan (misal: hubungan antar
sesama, keyakinan, hal-hal untuk
diselesaikan).
3.4 Bantu klien mengembangkan tujuan-
tujuan realistis jangka panjang dan jangka
pendek (beralih dari yang sederhana ke
yang lebih kompleks; dapat menggunakan
suatu “poster tujuan” untuk menandakan
jenis dan waktu untuk pencapaian tujuan-
tujuan spesifik)
4.1 Ajarkan klien untuk mengantisipasi
pengalaman-pengalaman yang dia senang
melakukannya setiap hari (misal: berjalan,
ambisi, inisiatif dan minat.
 Penurunan pengungkapan
 Kontak mata buruk;
memalingkan wajah dari
pembicara.
 Apatis
 Patah semangat
 Menghela nafas
 Menarik diri dari
lingkungan sosial
 Mengekspresikan perasaan
tentang hubungan yang
positif dengan orang terdekat.
 Mengekspresikan percaya
diri dengan hasil yang
diinginkan.
 Mengekspresikan percaya
diri dengan diri dan orang
lain.
 Menetapkan tujuan-tujuan
yang realistis.
5. Klien dapat menggunakan
dukungan sosial.
Kriteria evaluasi :
 Sumber tersedia (keluarga,
lingkungan dan masyarakat)
 Keyakinan makin meningkat.
membaca buku favorit, menulis surat)
4.2 Bantu klien untuk mengenali hal-hal yang
dicintai, yang ia sayang, dan pentingnya
terhadap kehidupan orang lain
mengesampingkan tentang kegagalan
dalam kesehatan.
4.3 Beri dorongan pada klien untuk berbagai
keprihatinan pada orang lain yang
mempunyai suatu masalah dan/atau
penyakit yang sama dan yang telah
mempunyai pengalaman positif dalam
mengatasi masalah tersebut dengan koping
yang efektif.
Kaji dan kerahkan sumber-sumber
eksternal individu (orang-orang terdekat,
tim pelayanan kesehatan, kelompok
pendukung, agama yang dianutnya).
Kaji sistem pendukung keyakinan (nilai,
pengalaman masa lalu, aktivitas
keagamaan, kepercayaan agama)
Lakukan rujukan sesuai indikasi (misal:
konseling, pemuka agama).

More Related Content

What's hot

Buku panduan keperawatan jiwa 2
Buku panduan keperawatan jiwa 2Buku panduan keperawatan jiwa 2
Buku panduan keperawatan jiwa 2RE DA
 
Konsep diri bahan baca
Konsep diri   bahan bacaKonsep diri   bahan baca
Konsep diri bahan bacaAmir Khan
 
Keperawatan jiwa askep gangguan alam perasaan (mood)
Keperawatan jiwa askep gangguan alam perasaan (mood)Keperawatan jiwa askep gangguan alam perasaan (mood)
Keperawatan jiwa askep gangguan alam perasaan (mood)Kaze Va
 
Makalah Model Keperibadian Sehat
Makalah Model Keperibadian SehatMakalah Model Keperibadian Sehat
Makalah Model Keperibadian SehatYudiSiswanto5
 
Teori Pemusatan Klien Carl Rogers
Teori Pemusatan Klien Carl RogersTeori Pemusatan Klien Carl Rogers
Teori Pemusatan Klien Carl RogersSherly Jewinly
 
Watak dan konsep diri negatif (agama Kristen)
Watak dan konsep diri negatif (agama Kristen)Watak dan konsep diri negatif (agama Kristen)
Watak dan konsep diri negatif (agama Kristen)Andre Vano
 
Ppt eksistensial humanistik
Ppt eksistensial humanistikPpt eksistensial humanistik
Ppt eksistensial humanistikLanggeng Prayogo
 
45620167 psikoterapi-suportif
45620167 psikoterapi-suportif45620167 psikoterapi-suportif
45620167 psikoterapi-suportifIebee Iyann
 
Kb 1 as kep harga diri rendah
Kb 1   as kep harga diri rendahKb 1   as kep harga diri rendah
Kb 1 as kep harga diri rendahpjj_kemenkes
 
Faktor faktor yang mempengaruhi konsep diri
Faktor faktor yang mempengaruhi konsep diriFaktor faktor yang mempengaruhi konsep diri
Faktor faktor yang mempengaruhi konsep diriTama Ariyanti
 
Kasus pengkajian keperawatan kesehatan jiwa depresi AKPER PEMKAB MUNA
Kasus pengkajian keperawatan kesehatan jiwa depresi AKPER PEMKAB MUNA Kasus pengkajian keperawatan kesehatan jiwa depresi AKPER PEMKAB MUNA
Kasus pengkajian keperawatan kesehatan jiwa depresi AKPER PEMKAB MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
3. konsep diri
3. konsep diri3. konsep diri
3. konsep diriima daima
 

What's hot (20)

Buku panduan keperawatan jiwa 2
Buku panduan keperawatan jiwa 2Buku panduan keperawatan jiwa 2
Buku panduan keperawatan jiwa 2
 
Konsep diri
Konsep diriKonsep diri
Konsep diri
 
Konsep diri bahan baca
Konsep diri   bahan bacaKonsep diri   bahan baca
Konsep diri bahan baca
 
Keperawatan jiwa askep gangguan alam perasaan (mood)
Keperawatan jiwa askep gangguan alam perasaan (mood)Keperawatan jiwa askep gangguan alam perasaan (mood)
Keperawatan jiwa askep gangguan alam perasaan (mood)
 
Makalah Model Keperibadian Sehat
Makalah Model Keperibadian SehatMakalah Model Keperibadian Sehat
Makalah Model Keperibadian Sehat
 
Teori Pemusatan Klien Carl Rogers
Teori Pemusatan Klien Carl RogersTeori Pemusatan Klien Carl Rogers
Teori Pemusatan Klien Carl Rogers
 
Watak dan konsep diri negatif (agama Kristen)
Watak dan konsep diri negatif (agama Kristen)Watak dan konsep diri negatif (agama Kristen)
Watak dan konsep diri negatif (agama Kristen)
 
Ppt client centered
Ppt  client centeredPpt  client centered
Ppt client centered
 
Konsep diri
Konsep  diriKonsep  diri
Konsep diri
 
konsep diri
konsep dirikonsep diri
konsep diri
 
Ppt eksistensial humanistik
Ppt eksistensial humanistikPpt eksistensial humanistik
Ppt eksistensial humanistik
 
Tugas jiwa (bu asminarsih) AKPER PEMKAB MUNA
Tugas jiwa (bu asminarsih) AKPER PEMKAB MUNA Tugas jiwa (bu asminarsih) AKPER PEMKAB MUNA
Tugas jiwa (bu asminarsih) AKPER PEMKAB MUNA
 
Karakteristik konseling
Karakteristik konselingKarakteristik konseling
Karakteristik konseling
 
45620167 psikoterapi-suportif
45620167 psikoterapi-suportif45620167 psikoterapi-suportif
45620167 psikoterapi-suportif
 
Kb 1 as kep harga diri rendah
Kb 1   as kep harga diri rendahKb 1   as kep harga diri rendah
Kb 1 as kep harga diri rendah
 
Faktor faktor yang mempengaruhi konsep diri
Faktor faktor yang mempengaruhi konsep diriFaktor faktor yang mempengaruhi konsep diri
Faktor faktor yang mempengaruhi konsep diri
 
PPT TERAPI REALITAS
PPT TERAPI REALITASPPT TERAPI REALITAS
PPT TERAPI REALITAS
 
Kasus pengkajian keperawatan kesehatan jiwa depresi AKPER PEMKAB MUNA
Kasus pengkajian keperawatan kesehatan jiwa depresi AKPER PEMKAB MUNA Kasus pengkajian keperawatan kesehatan jiwa depresi AKPER PEMKAB MUNA
Kasus pengkajian keperawatan kesehatan jiwa depresi AKPER PEMKAB MUNA
 
3. konsep diri
3. konsep diri3. konsep diri
3. konsep diri
 
Asuhan keperawatan jiwa pasien dengan krisis
Asuhan keperawatan jiwa pasien dengan krisisAsuhan keperawatan jiwa pasien dengan krisis
Asuhan keperawatan jiwa pasien dengan krisis
 

Similar to DEPRESI BERHUBUNGAN DENGAN KEPUTUSASAAN

kel 1 konsep diri.pptx
kel 1 konsep diri.pptxkel 1 konsep diri.pptx
kel 1 konsep diri.pptxshakila60
 
TEORI-TEORI KONSELING KELOMPOK pada mata kuliah psikologi konseling
TEORI-TEORI  KONSELING KELOMPOK pada mata kuliah psikologi konselingTEORI-TEORI  KONSELING KELOMPOK pada mata kuliah psikologi konseling
TEORI-TEORI KONSELING KELOMPOK pada mata kuliah psikologi konselingSitiSara33
 
Askep harga diri rendah
Askep harga diri rendahAskep harga diri rendah
Askep harga diri rendahf' yagami
 
Makalah Kepribadian dan Nilai-Perilaku Organisasi
Makalah Kepribadian dan Nilai-Perilaku OrganisasiMakalah Kepribadian dan Nilai-Perilaku Organisasi
Makalah Kepribadian dan Nilai-Perilaku OrganisasiJihan Ineke
 
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-3.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-3.pdfEstetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-3.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-3.pdfHendroGunawan8
 
idoc.pub_asuhan-keperawatan-teoritis-isolasi-sosial.pdf
idoc.pub_asuhan-keperawatan-teoritis-isolasi-sosial.pdfidoc.pub_asuhan-keperawatan-teoritis-isolasi-sosial.pdf
idoc.pub_asuhan-keperawatan-teoritis-isolasi-sosial.pdfHoirulIhsan
 
Ppt ueu-psikososial-dan-kebudayaan-dalam-keperawatan-pertemuan-1-
Ppt ueu-psikososial-dan-kebudayaan-dalam-keperawatan-pertemuan-1-Ppt ueu-psikososial-dan-kebudayaan-dalam-keperawatan-pertemuan-1-
Ppt ueu-psikososial-dan-kebudayaan-dalam-keperawatan-pertemuan-1-deviaulia8
 
Konsep dasar asuhan keperawatan pada klien dengan menarik diri akibat skizofr...
Konsep dasar asuhan keperawatan pada klien dengan menarik diri akibat skizofr...Konsep dasar asuhan keperawatan pada klien dengan menarik diri akibat skizofr...
Konsep dasar asuhan keperawatan pada klien dengan menarik diri akibat skizofr...Warung Bidan
 
Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...
Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...
Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...HaniaChoirunnisa
 
Psikologi individu
Psikologi individuPsikologi individu
Psikologi individusrimunah
 
Askep pasien terminal
Askep pasien terminalAskep pasien terminal
Askep pasien terminalAnitha Bunga
 
ADLERIAN THERAPY.pptx
ADLERIAN THERAPY.pptxADLERIAN THERAPY.pptx
ADLERIAN THERAPY.pptxAnakNakal9
 
POWER POINT PSIKOLOGI KONSELING
POWER POINT PSIKOLOGI KONSELINGPOWER POINT PSIKOLOGI KONSELING
POWER POINT PSIKOLOGI KONSELINGMuhammad_Rijal94
 
Gangguan Konsep Diri
Gangguan Konsep DiriGangguan Konsep Diri
Gangguan Konsep DiriSiti Maemunah
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PK.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PK.pptxASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PK.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PK.pptxekoprayugo
 

Similar to DEPRESI BERHUBUNGAN DENGAN KEPUTUSASAAN (20)

kel 1 konsep diri.pptx
kel 1 konsep diri.pptxkel 1 konsep diri.pptx
kel 1 konsep diri.pptx
 
Tugas pak junet, caca
Tugas pak junet, cacaTugas pak junet, caca
Tugas pak junet, caca
 
TEORI-TEORI KONSELING KELOMPOK pada mata kuliah psikologi konseling
TEORI-TEORI  KONSELING KELOMPOK pada mata kuliah psikologi konselingTEORI-TEORI  KONSELING KELOMPOK pada mata kuliah psikologi konseling
TEORI-TEORI KONSELING KELOMPOK pada mata kuliah psikologi konseling
 
Askep harga diri rendah
Askep harga diri rendahAskep harga diri rendah
Askep harga diri rendah
 
Makalah Kepribadian dan Nilai-Perilaku Organisasi
Makalah Kepribadian dan Nilai-Perilaku OrganisasiMakalah Kepribadian dan Nilai-Perilaku Organisasi
Makalah Kepribadian dan Nilai-Perilaku Organisasi
 
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-3.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-3.pdfEstetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-3.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Modul Part Ke-3.pdf
 
idoc.pub_asuhan-keperawatan-teoritis-isolasi-sosial.pdf
idoc.pub_asuhan-keperawatan-teoritis-isolasi-sosial.pdfidoc.pub_asuhan-keperawatan-teoritis-isolasi-sosial.pdf
idoc.pub_asuhan-keperawatan-teoritis-isolasi-sosial.pdf
 
Ppt ueu-psikososial-dan-kebudayaan-dalam-keperawatan-pertemuan-1-
Ppt ueu-psikososial-dan-kebudayaan-dalam-keperawatan-pertemuan-1-Ppt ueu-psikososial-dan-kebudayaan-dalam-keperawatan-pertemuan-1-
Ppt ueu-psikososial-dan-kebudayaan-dalam-keperawatan-pertemuan-1-
 
PETA KONSEP TEKNIK KONSELING
PETA KONSEP TEKNIK KONSELINGPETA KONSEP TEKNIK KONSELING
PETA KONSEP TEKNIK KONSELING
 
Konsep dasar asuhan keperawatan pada klien dengan menarik diri akibat skizofr...
Konsep dasar asuhan keperawatan pada klien dengan menarik diri akibat skizofr...Konsep dasar asuhan keperawatan pada klien dengan menarik diri akibat skizofr...
Konsep dasar asuhan keperawatan pada klien dengan menarik diri akibat skizofr...
 
Tugas kelompok pak juned
Tugas kelompok pak junedTugas kelompok pak juned
Tugas kelompok pak juned
 
Tugas kelompok pak juned
Tugas kelompok pak junedTugas kelompok pak juned
Tugas kelompok pak juned
 
Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...
Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...
Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...
 
Psikologi individu
Psikologi individuPsikologi individu
Psikologi individu
 
Askep pasien terminal
Askep pasien terminalAskep pasien terminal
Askep pasien terminal
 
ADLERIAN THERAPY.pptx
ADLERIAN THERAPY.pptxADLERIAN THERAPY.pptx
ADLERIAN THERAPY.pptx
 
POWER POINT PSIKOLOGI KONSELING
POWER POINT PSIKOLOGI KONSELINGPOWER POINT PSIKOLOGI KONSELING
POWER POINT PSIKOLOGI KONSELING
 
Konsep diri2
Konsep diri2Konsep diri2
Konsep diri2
 
Gangguan Konsep Diri
Gangguan Konsep DiriGangguan Konsep Diri
Gangguan Konsep Diri
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PK.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PK.pptxASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PK.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PK.pptx
 

More from Operator Warnet Vast Raha

Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiOperator Warnet Vast Raha
 

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

Recently uploaded

2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 

Recently uploaded (20)

2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 

DEPRESI BERHUBUNGAN DENGAN KEPUTUSASAAN

  • 1. Mata Kuliah : keperawatan Jiwa II Dosen : Haruddin S.kep. Ns ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA TN.A DENGAN KASUS DEPRESI O L E H Kelompok IV Susi herlina Futrah wahyuni Zaenal Mustafa Osri daya ningsih Citra novayanti fitriawaty SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MANDALA WALUYA KENDARI 2010
  • 2. RENCANA KEPERAWATAN RISIKO MENCEDERAI DIRI : BUNUH DIRI BERHUBUNGAN DENGAN KEPUTUSASAAN PADA RUANG MPKP BPRS. DADI KENDARI PROP. SULTRA NO TGL DIAGNOSA KEPERAWATAN RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN TUJUAN (UMUM DAN KHUSUS) TINDAKAN KEPERAWATAN 1 2 3 4 5 Risiko mencederai diri : bunuh diri berhubungan dengan keputusasaan. Data Penunjang : Fisiologis :  Anoreksia  Penurunan berat badan  Kurang berenergi  Lebih banyak tidur. Emosional :  Inkompeten TUM : Klien tidak mencederai diri : bunuh diri TUK : 1. Klien dapat membina hubungan saling percaya Kriteria evaluasi :  Menjawab salam  Kontak mata  Menerima perawat  Berjabatan tangan. 1.1 Kenalkan diri pada klien. 1.2 Tanggapi pembicaraan klien dengan sabar dan tidak menyangkal. 1.3 Bicara dengan tegas, jelas dan jujur. 1.4 Bersifat hangat dan bersahabat 1.5 Temani klien saat keinginan mencederai diri meningkat
  • 3.  Terjebak  Tidak berdaya  Tidak ada kemujuran, keberuntungan atau kemurahan hati dari Tuhan.  Perasaan kosong atau hampa  Perasaan kehilangan  Kurang mempunyai arti dan tujuan dalam hidup  Tidak bersemangat dengan diri dan orang lain  Tegang, merasa tidak karuan  Kehilangan penghargaan dari peran dan hubungan sesama. Kognitif :  Kehilangan persepsi masa lalu, sekarang dan masa akan datang. 2. Klien dapat mengekspresikan perasaannya : Kriteria evaluasi :  Menceritakan penderitaan secara terbuka dan konstruktif dengan orang lain. 3. Klien dapat meningkatkan harga 1.6 Jauhkan klien dari benda-benda yang membahayakan (seperti : pisau, silet, gunting, tali, kaca, dan lain-lain) 2.1 Dengarkan keluhan yang klien rasakan. 2.2 Bersikap empati untuk meningkatkan ungkapan keraguan, ketakutan dan keprihatinan. 2.3 Beri dorongan pada klien untuk mengungkapkan mengapa dan bagaimana harapan, karena harapan adalah hal yang penting dalam kehidupannya. 2.4 Beri klien waktu dan kesempatan untuk menceritakan arti penderitaan, kematian dan sekarat. 2.5 Beri dorongan pada klien untuk mengekspresikan tentang mengapa harapan tidak pasti dan dalam hal-hal diman harapan mempunyai kegagalan. 3.1 Bantu klien untuk memahami bahwa ia
  • 4.  Penyimpangan persepsi dan asosiasi pikir.  Bingung bunuh diri.  Tidak mampu membuat rencana, mengorganisasi atau membuat keputusan.  Penurunan kemampuan memecahkan masalah dan kemampuan pengambilan keputusan.  Berpikiran kaku (ya atau tidak sama sekali).  Penurunan kemampuan untuk mengingat masa lalu. Penampilan individu :  Pasif, kurang mempunyai keterlibatan dalam perawatan.  Penurunan afek  Kurang mempunyai diri Kriteria evaluasi :  Mengenang dan meninjau kembali kehidupan secara positif.  Mempertimbangkan nilai- nilai dan arti kehidupan.  Mengekspresikan perasaan- perasaan yang optimis tentang yang ada. 4. Klien dapat menggunakan koping yang konstruktif. Kriteria evaluasi : dapat mengatasi aspek-aspek keputusan dan memisahkannya dari aspek-aspek harapan. 3.2 Kaji dan kerahkan sumber-sumber internal individu (autonomi, mandiri, rasional, pemikiran kognitif, fleksibilitas, spiritualitas) 3.3 Bantu klien mengidentifikasi sumber- sumber harapan (misal: hubungan antar sesama, keyakinan, hal-hal untuk diselesaikan). 3.4 Bantu klien mengembangkan tujuan- tujuan realistis jangka panjang dan jangka pendek (beralih dari yang sederhana ke yang lebih kompleks; dapat menggunakan suatu “poster tujuan” untuk menandakan jenis dan waktu untuk pencapaian tujuan- tujuan spesifik) 4.1 Ajarkan klien untuk mengantisipasi pengalaman-pengalaman yang dia senang melakukannya setiap hari (misal: berjalan,
  • 5. ambisi, inisiatif dan minat.  Penurunan pengungkapan  Kontak mata buruk; memalingkan wajah dari pembicara.  Apatis  Patah semangat  Menghela nafas  Menarik diri dari lingkungan sosial  Mengekspresikan perasaan tentang hubungan yang positif dengan orang terdekat.  Mengekspresikan percaya diri dengan hasil yang diinginkan.  Mengekspresikan percaya diri dengan diri dan orang lain.  Menetapkan tujuan-tujuan yang realistis. 5. Klien dapat menggunakan dukungan sosial. Kriteria evaluasi :  Sumber tersedia (keluarga, lingkungan dan masyarakat)  Keyakinan makin meningkat. membaca buku favorit, menulis surat) 4.2 Bantu klien untuk mengenali hal-hal yang dicintai, yang ia sayang, dan pentingnya terhadap kehidupan orang lain mengesampingkan tentang kegagalan dalam kesehatan. 4.3 Beri dorongan pada klien untuk berbagai keprihatinan pada orang lain yang mempunyai suatu masalah dan/atau penyakit yang sama dan yang telah mempunyai pengalaman positif dalam mengatasi masalah tersebut dengan koping yang efektif. Kaji dan kerahkan sumber-sumber eksternal individu (orang-orang terdekat, tim pelayanan kesehatan, kelompok pendukung, agama yang dianutnya). Kaji sistem pendukung keyakinan (nilai, pengalaman masa lalu, aktivitas keagamaan, kepercayaan agama)
  • 6. Lakukan rujukan sesuai indikasi (misal: konseling, pemuka agama).