SlideShare a Scribd company logo
E-Jurnal Matematika Vol. 2, No.2, Mei 2013, 11-17 ISSN: 2303-1751
1
Mahasiswa Jurusan Matematika FMIPA Universitas Udayana
2,3
Staf Pengajar Jurusan Matematika FMIPA Universitas Udayana
PERBANDINGAN SOLUSI SISTEM PERSAMAAN
NONLINEAR MENGGUNAKAN METODE NEWTON-
RAPHSON DAN METODE JACOBIAN
NANDA NINGTYAS RAMADHANI UTAMI
1
, I NYOMAN WIDANA
2
,
NI MADE ASIH
3
1, 2, 3
Jurusan Matematika FMIPA Universitas Udayana, Bukit Jimbaran-Bali,
e-mail: 1
belle_nanda@yahoo.com.au, 2
nwidana@yahoo.com, 3
sedhana2@gmail.com
Abstract
System of nonlinear equations is a collection of some nonlinear equations.
The Newton-Raphson method and Jacobian method are methods used for solving
systems of nonlinear equations. The Newton-Raphson methods uses first and
second derivatives and indeed does perform better than the steepest descent
method if the initial point is close to the minimizer. Jacobian method is a method
of resolving equations through iteration process using simultaneous equations. If
the Newton-Raphson methods and Jacobian methods are compared with the exact
value, the Jacobian method is the closest to exact value but has more iterations. In
this study the Newton-Raphson method gets the results faster than the Jacobian
method (Newton-Raphson iteration method is 5 and 58 in the Jacobian iteration
method). In this case, the Jacobian method gets results closer to the exact value.
Keywords: System of nonlinear equations, Newton-Raphsonโ€™s method, Jacobianโ€™s
method
1. Pendahuluan
Sistem persamaan nonlinear merupakan kumpulan dari beberapa
persamaan nonlinear dengan fungsi tujuannya saja atau bersama dengan fungsi
kendala berbentuk nonlinier, yaitu pangkat dari variabelnya lebih dari satu [6].
Ada beberapa fungsi tujuan dalam persamaan nonlinier yang tidak bisa
diselesaikan secara analitik, tetapi dapat diselesaikan dengan metode-metode
khusus untuk penyelesaian masalah dalam persamaan nonlinier. Untuk
menyelesaikan permasalahan persamaan nonlinier terdapat banyak metode dan
algoritma yang bisa digunakan, tetapi setiap metode dan algoritma yang ada
mempunyai kelebihan dan kekurangan masing-masing. Salah satunya metode
numerik digunakan untuk menyelesaikan persoalan dimana perhitungan secara
analitik tidak dapat digunakan. Ada banyak macam metode numerik untuk
menyelesaikan sistem persamaan linear maupun sistem persamaan nonlinear
diantaranya metode Newton-Raphson dan metode Jacobian.
Metode Newton-Raphson adalah metode untuk mencari hampiran atau
pendekatan terhadap akar fungsi real [1]. Metode Newton-Raphson sering
Nanda Ningtyas Ramadhani U, I Nyoman Widana, Ni Made Asih Perbandingan Solusi Sistem
Persamaan Nonlinear
12
konvergen dengan cepat, terutama bila iterasi dimulai cukup dekat dengan akar
yang diinginkan. Secara umum pembahasan metode Newton-Raphson yang
digunakan menggunakan pendekatan polinomial Taylor:
๐‘ƒ๐‘› ๐‘ฅ = ๐‘“ ๐‘ฅ0 + ๐‘“โ€ฒ
๐‘ฅ0 ๐‘ฅ โˆ’ ๐‘ฅ0 +
๐‘“"(๐‘ฅ0)
2!
๐‘ฅ โˆ’ ๐‘ฅ0
2
+ . . . +
๐‘“ ๐‘› (๐‘ฅ0)
๐‘›!
๐‘ฅ โˆ’
๐‘ฅ0๐‘› (1)
Dalam penyelesaian sistem persamaan nonlinear yang terdiri dari himpunan nilai-
nilai ๐‘ฅ yang secara simultan memberikan semua persamaan tersebut nilai yang
sama dengan nol [4].
Perhatikan sistem persamaan nonlinear di bawah ini :
๐‘ˆ1 = ๐‘“1 ๐‘ฅ1, ๐‘ฅ2, ๐‘ฅ3, . . . , ๐‘ฅ ๐‘› = 0
๐‘ˆ2 = ๐‘“2 ๐‘ฅ1, ๐‘ฅ2, ๐‘ฅ3, . . . , ๐‘ฅ ๐‘› = 0
โ‹ฎ โ‹ฎ โ‹ฎ
๐‘ˆ๐‘› = ๐‘“๐‘› ๐‘ฅ1, ๐‘ฅ2, ๐‘ฅ3, . . . , ๐‘ฅ ๐‘› = 0
(2)
Dimana penyelesaiannya dengan perluasan metode Newton-Raphson melalui
ekspansi deret taylor pada masing-masing persamaan. Dengan ekspansi deret
taylor orde pertama:
๐‘“ ๐‘ฅ๐‘–+1 = ๐‘“ ๐‘ฅ๐‘– + ๐‘ฅ๐‘–+1 โˆ’ ๐‘ฅ๐‘– ๐‘“โ€ฒ(๐‘ฅ๐‘–) (3)
Sehingga persamaan (2) menjadi:
๐‘ˆ1 ๐‘–+1 โˆ’ (๐‘ˆ1)๐‘–
๐‘ˆ2 ๐‘–+1 โˆ’ (๐‘ˆ2)๐‘–
โ‹ฎ
๐‘ˆ๐‘› ๐‘–+1 โˆ’ (๐‘ˆ๐‘›)๐‘–
=
๐œ•(๐‘ˆ1)๐‘–
๐œ• ๐‘ฅ1
๐œ•(๐‘ˆ1)๐‘–
๐œ• ๐‘ฅ2
โ€ฆ
๐œ•(๐‘ˆ1)๐‘–
๐œ•๐‘ฅ ๐‘›
๐œ•(๐‘ˆ2)๐‘–
๐œ• ๐‘ฅ1
๐œ•(๐‘ˆ2)๐‘–
๐œ• ๐‘ฅ2
โ€ฆ
๐œ•(๐‘ˆ2)๐‘–
๐œ•๐‘ฅ ๐‘›
โ‹ฎ
๐œ•(๐‘ˆ ๐‘› )๐‘–
๐œ•๐‘ฅ1
โ‹ฎ
๐œ•(๐‘ˆ ๐‘› )๐‘–
๐œ•๐‘ฅ2
โ‹ฎ
โ€ฆ
๐œ•(๐‘ˆ ๐‘› )๐‘–
๐œ•๐‘ฅ ๐‘›
๐‘ฅ1 ๐‘–+1 โˆ’ ๐‘ฅ1 ๐‘–
๐‘ฅ2 ๐‘–+1 โˆ’ ๐‘ฅ2 ๐‘–
โ‹ฎ
๐‘ฅ ๐‘› ๐‘–+1 โˆ’ ๐‘ฅ ๐‘› ๐‘–
(4)
Metode Jacobian adalah metode penyelesaian persamaan melalui proses
iterasi dengan menggunakan persamaan [2]:
๐‘ฅ๐‘–
(๐‘˜+1)
=
๐‘ ๐‘–โˆ’ ๐‘Ž ๐‘–๐‘– ๐‘ฅ ๐‘—
๐‘˜๐‘›
๐‘—=1
๐‘Ž ๐‘–๐‘–
, ๐‘— โ‰  ๐‘–, ๐‘– = 1,2, , ๐‘› โ€ฆ dan ๐‘˜ = 0,1,2, โ€ฆ (5)
bila dilihat dari sistem persamaan sebagai berikut :
๐‘Ž11 ๐‘ฅ1 + ๐‘Ž12 ๐‘ฅ2 + โ€ฆ + ๐‘Ž11 ๐‘ฅ1 = ๐‘1
๐‘Ž21 ๐‘ฅ1 + ๐‘Ž22 ๐‘ฅ2 + โ€ฆ + ๐‘Ž1๐‘› ๐‘ฅ ๐‘› = ๐‘2
โ‹ฎ
๐‘Ž ๐‘›1 ๐‘ฅ1 + ๐‘Ž ๐‘›2 ๐‘ฅ2
โ‹ฎ
+ โ€ฆ +
โ‹ฎ
๐‘Ž ๐‘›๐‘› ๐‘ฅ ๐‘› = ๐‘ ๐‘›
e-Jurnal Matematika Vol. 2, No. 2, Mei 2013, 11-17
13
dengan syarat ๐‘Ž๐‘–๐‘– โ‰  0 , ๐‘– = 1,2,3, . . . , ๐‘› maka sistem persamaan iterasinya dapat
ditulis sebagai berikut :
๐‘ฅ1
(๐‘˜+1)
=
๐‘1โˆ’ ๐‘Ž12 ๐‘ฅ2
๐‘˜ โˆ’ ...โˆ’ ๐‘Ž1๐‘› ๐‘ฅ ๐‘›
๐‘˜
๐‘Ž11
๐‘ฅ2
(๐‘˜+1)
=
๐‘2โˆ’ ๐‘Ž12 ๐‘ฅ1
๐‘˜ โˆ’ ๐‘Ž23 ๐‘ฅ3
๐‘˜ โˆ’ ...โˆ’ ๐‘Ž2๐‘› ๐‘ฅ ๐‘›
๐‘˜
๐‘Ž22
โ‹ฎ
๐‘ฅ ๐‘›
(๐‘˜+1)
=
๐‘ ๐‘› โˆ’ ๐‘Ž ๐‘›1 ๐‘ฅ1
๐‘˜ โˆ’ ๐‘Ž ๐‘›2 ๐‘ฅ2
๐‘˜ โˆ’ ...โˆ’ ๐‘Ž ๐‘›๐‘› ๐‘ฅ ๐‘›โˆ’1
๐‘˜
๐‘Ž ๐‘›๐‘›
(6)
dengan ๐‘˜ = 0, 1, 2, . . .
Iterasi dimulai dengan memberikan nilai awal untuk ๐‘ฅ:
๐‘ฅ(0)
=
๐‘ฅ1
(0)
๐‘ฅ2
(0)
โ‹ฎ
๐‘ฅ ๐‘›
(0)
(7)
kondisi berhenti iterasinya, dapat digunakan pendekatan galat relatif
๐‘ฅ ๐‘–
(๐‘˜+1)โˆ’ ๐‘ฅ ๐‘–
๐‘˜
๐‘ฅ ๐‘–
(๐‘˜+1)
< ๐œ€, untuk i = 1, 2, 3, . . . , n (8)
Syarat agar iterasinya konvergen adalah:
๐‘Ž๐‘–๐‘– > ๐‘Ž๐‘–๐‘—
๐‘›
๐‘—=0 , untuk ๐‘– = 1, 2, 3, . . . ,n (9)
Jika syarat diatas dipenuhi, maka kekonvergenan akan dijamin.
Kekonvergenannya juga ditentukan pada pemilihan tebakan awal. Tebakan yang
terlalu jauh dari solusi sejatinya dapat menyebabkan iterasi divergen.
2. Metode Penelitian
Dalam penelitian ini data diperoleh dari data sekunder. Untuk
menyelesaikan sistem persamaan nonlinear dengan metode Newton-Raphson,
tuliskan sistem tersebut dalam bentuk persamaan (2). Langkah selanjutnya
menentukan nilai awal untuk masing-masing variabel(๐‘ฅ(0)
). Kemudian
menghitung nilai dari fungsi sistem persamaan nonlinear dengan nilai tebakan
awal yang telah ditentukan pada langkah sebelumnya. Langkah berikutnya
mencari turunan dari fungsi sistem persamaan nonlinear untuk masing-masing
variabelnya. Setelah itu menghitung turunan dari fungsi yang telah didapat dari
langkah sebelumnya dengan menggunakan nilai tebakan awal (๐‘ฅ(0)
). Menentukan
deviasi dari setiap variabelnya. Kemudian menghitung nilai titik selanjutnya.
Dalam tulisan ini nilai galat ditetapkan sebesar 10โˆ’6
. Ulangi terus proses iterasi
metode Newton-Raphson sampai konvergen.
Langkah penyelesaian sistem persamaan nonlinear dalam metode Jacobian
adalah menuliskan sistem tersebut dalam bentuk persamaan (2) (sistem persamaan
Nanda Ningtyas Ramadhani U, I Nyoman Widana, Ni Made Asih Perbandingan Solusi Sistem
Persamaan Nonlinear
14
nonlinear yang khusus untuk metode Jacobian yang hanya bisa dilinearkan).
Selanjutnya, menentukan nilai awal variabel, diambil nilai awal dari ๐‘ฅ1 = ๐‘ฅ2 =
๐‘ฅ3 = . . . = ๐‘ฅ ๐‘› = 0 . Setelah itu menghitung nilai ๐‘ฅ1
(1)
, ๐‘ฅ2
(1)
, ๐‘ฅ3
(1)
, โ€ฆ , ๐‘ฅ ๐‘›
(1)
menggunakan persamaan (6). Dalam tulisan ini nilai galat ditetapkan sebesar
10โˆ’6
. Selanjutnya ulangi lagi proses iterasi diatas sampai didapatkan nilai
variabel ๐‘ฅ yang konvergen.
3. Hasil dan Pembahasan
Sistem persamaan nonlinear yang diberikan adalah sebagai berikut:
2๐‘ฅ2
+ ๐‘ฆ โˆ’ ๐‘ง2
โˆ’ 10 = 0
3๐‘ฅ2
+ 6๐‘ฆ โˆ’ ๐‘ง2
โˆ’ 25 = 0
๐‘ฅ2
โˆ’ 5๐‘ฆ + 6๐‘ง2
โˆ’ 4 = 0
(10)
3.1 Solusi Penyelesaian Sistem Persamaan Nonlinear dengan Metode
Newton-Raphson
Langkah-langkah dalam menyelesaikan sistem persamaan nonlinear
dengan metode Newton- Raphson adalah:
Pertama menuliskan sistem persamaan nonlinear dengan menggunakan persamaan
(2) diperoleh:
๐น ๐‘ฅ, ๐‘ฆ, ๐‘ง = 2๐‘ฅ2
+ ๐‘ฆ โˆ’ ๐‘ง2
โˆ’ 10 = 0
๐บ ๐‘ฅ, ๐‘ฆ, ๐‘ง = 3๐‘ฅ2
+ 6๐‘ฆ โˆ’ ๐‘ง2
โˆ’ 25 = 0
๐ป ๐‘ฅ, ๐‘ฆ, ๐‘ง = ๐‘ฅ2
โˆ’ 5๐‘ฆ + 6๐‘ง2
โˆ’ 4 = 0
Kedua menentukan nilai tebakan awal untuk masing-masing variabel ๐‘ฅ, ๐‘ฆ, dan ๐‘ง,
dimana dalam hal ini dipilih nilai tebakan awalnya ๐‘ฅ0 = ๐‘ฆ0 = ๐‘ง0 = 1, selanjutnya
menghitung nilai fungsi dari sistem persamaan nonlinear:
๐น 1,1,1 = 2 1 2
+ 1 โˆ’ 1 2
โˆ’ 10 = โˆ’8
๐บ 1,1,1 = 3 1 2
+ 6 1 โˆ’ (1)2
โˆ’ 25 = โˆ’17
๐ป 1,1,1 = (1)2
โˆ’ 5(1) + 6(1)2
โˆ’ 4 = โˆ’2
Setelah itu, mencari turunan dari ketiga fungsi sistem persamaan nonlinear untuk
masing-masing variabelnya:
๐‘‘๐น
๐‘‘๐‘ฅ
= 4๐‘ฅ
๐‘‘๐น
๐‘‘๐‘ฆ
= 1
๐‘‘๐น
๐‘‘๐‘ง
= โˆ’2๐‘ง
๐‘‘๐บ
๐‘‘๐‘ฅ
= 6๐‘ฅ
๐‘‘๐บ
๐‘‘๐‘ฆ
= 6
๐‘‘๐บ
๐‘‘๐‘ง
= โˆ’2๐‘ง
๐‘‘๐ป
๐‘‘๐‘ฅ
= 2๐‘ฅ
๐‘‘๐ป
๐‘‘๐‘ฆ
= โˆ’5
๐‘‘๐ป
๐‘‘๐‘ง
= 12๐‘ง
.
Menghitung nilai turunan dari fungsi yang telah didapat dari langkah sebelumnya
dengan menggunakan nilai tebakan awal, yaitu ๐‘ฅ = ๐‘ฆ = ๐‘ง = 1, yaitu:
e-Jurnal Matematika Vol. 2, No. 2, Mei 2013, 11-17
15
๐‘‘๐น
๐‘‘๐‘ฅ
= 4๐‘ฅ = 4
๐‘‘๐น
๐‘‘๐‘ฆ
= 1
๐‘‘๐น
๐‘‘๐‘ง
= โˆ’2๐‘ง = โˆ’2
๐‘‘๐บ
๐‘‘๐‘ฅ
= 6๐‘ฅ = 6
๐‘‘๐บ
๐‘‘๐‘ฆ
= 6
๐‘‘๐บ
๐‘‘๐‘ง
= โˆ’2๐‘ง โˆ’ 2
๐‘‘๐ป
๐‘‘๐‘ฅ
= 2๐‘ฅ = 2
๐‘‘๐ป
๐‘‘๐‘ฆ
= โˆ’5
๐‘‘๐ป
๐‘‘๐‘ง
= 12๐‘ง = 12
.
Selanjutnya menentukan deviasi, maka tulis terlebih dahulu nilai turunan dari
fungsi langkah sebelumnya beserta nilai fungsi sistem persamaan nonlinear
dimana akan dibentuk matriks, diperoleh:
4 1 โˆ’2
6 6 โˆ’2
2 โˆ’5 12
โˆ†๐‘1
โˆ†๐‘2
โˆ†๐‘3
= โˆ’
โˆ’8
โˆ’17
2
โˆ†๐‘1
โˆ†๐‘2
โˆ†๐‘3
= โˆ’
4 1 โˆ’2
6 6 โˆ’2
2 โˆ’5 12
โˆ’1
โˆ’8
โˆ’17
2
=
1.882813
1.046875
0.289063
didapatkan โˆ†๐‘1 = 1.882813, โˆ†๐‘2 = 1.046875 dan โˆ†๐‘3 = 0.289063. Selanjutnya
akan dihitung nilai pendekatan yang lebih tepat dari tebakan awal dengan
menggunakan persamaan (3), didapatkan ๐‘ฅ1 = 2.882813, ๐‘ฅ2 = 2.046875, ๐‘ฅ3 =
1.289063. Nilai ๐‘ฅ๐‘–, ๐‘ฆ๐‘– dan ๐‘ง๐‘– yang sudah didapatkan dan akan dijadikan sebagai
nilai awal untuk iterasi selanjutnya. Ulangi langkah kedua proses iterasi metode
Newton-Raphson sampai mendapatkan nilai deviasi sekecil mungkin atau
mendekati nol.
3.2 Solusi Penyelesaian Sistem Persamaan Nonlinear dengan Metode
Jacobian
Langkah-langkah dalam menyelesaiakan sistem persamaan nonlinear
adalah pertama menyusun sistem persamaan nonlinear (10). Langkah selanjutnya
melinearkan sistem persamaan nonlinear dengan memisalkan ๐‘ฅ1 = ๐‘ฅ2
, ๐‘ฅ2 = ๐‘ฆ
๐‘ฅ3 = ๐‘ง2
, maka sistem persamaan akan menjadi:
2๐‘ฅ1 + ๐‘ฅ2 โˆ’ ๐‘ฅ3 โˆ’ 10 = 0
3๐‘ฅ1 + 6๐‘ฅ2 โˆ’ ๐‘ฅ3 โˆ’ 25 = 0
๐‘ฅ1 โˆ’ 5๐‘ฅ2 + 6๐‘ฅ3 โˆ’ 4 = 0
(11)
dari persamaan (11) diperoleh :
๐‘ฅ1 =
10โˆ’๐‘ฅ2+๐‘ฅ3
2
๐‘ฅ2 =
25โˆ’3๐‘ฅ1+๐‘ฅ3
6
๐‘ฅ3 =
4โˆ’๐‘ฅ1+5๐‘ฅ2
6
(12)
Nanda Ningtyas Ramadhani U, I Nyoman Widana, Ni Made Asih Perbandingan Solusi Sistem
Persamaan Nonlinear
16
Selanjutnya, akan ditentukan nilai awal variabel, misalkan nilai awalnya adalah
๐‘ฅ1 = ๐‘ฅ2 = ๐‘ฅ3 = 0. Subtitusikan nilai awal variabel pada iterasi pertama dari
persamaan (12), didapatkan nilai ๐‘ฅ1
1
= 5, ๐‘ฅ2
(1)
= 4.1667, ๐‘ฅ3
(1)
= 0.667 (iterasi
pertama). Selanjutnya mencari nilai ๐‘ฅ1
2
, ๐‘ฅ2
(2)
, ๐‘ฅ3
(2)
dengan persamaan (12),
dimana nilai ๐‘ฅ1
(1)
, ๐‘ฅ2
(1)
, ๐‘ฅ3
(1)
sebagai nilai awal, maka didapatkan nilai ๐‘ฅ1
2
=
3.25, ๐‘ฅ2
(2)
= 1.778, ๐‘ฅ3
(2)
= 3.305. Ulangi proses langkah sebelumnya dalam
persamaan (12) dengan mensubtitusikan nilai iterasi sebelumnya yang telah
didapat menjadi nilai awal pada iterasi selanjutnya sampai didapatkan nilai
variabel ๐‘ฅ1
๐‘–
, ๐‘ฅ2
(๐‘–)
dan ๐‘ฅ3
(๐‘–)
yang tidak berubah dari iterasi yang sebelumnya
(konvergen).
3.3 Perbandingan Solusi Penyelesaian Sistem Persamaan Nonlinear dengan
Metode Newton-Raphson dan Metode Jacobian dengan Nilai Eksaknya.
Dalam pengerjaan secara analitik, didapatkan solusi dari sistem persamaan
nonlinear (10), dengan nilai eksak ๐‘ฅ = 2.183031, ๐‘ฆ = 2.046875, ๐‘ง =
1.256234. Untuk metode Newton-Raphson didapatkan nilai ๐‘ฅ = 2.183032,
๐‘ฆ = 2.046875, ๐‘ง = 1.256234 dengan banyaknya iterasi 5, sedangkan metode
Jacobian didapatkan nilai ๐‘ฅ = 2.183031, ๐‘ฆ = 2.046875, ๐‘ง = 1.256234 dengan
banyak iterasi 58. Terlihat metode Jacobian jauh lebih banyak melakukan iterasi
dibandingkan metode Newton-Raphson tetapi untuk solusi sistem persamaan
nonlinear metode Jacobian lebih mendekati dari nilai eksaknya (tabel 1).
Tabel 1. Perbandingan Solusi Penyelesaian Sistem Persamaan Nonlinear Metode
Newton-Raphson dan Metode Jacobian dengan Nilai Eksaknya.
Metode / Variabel ๐‘ฅ ๐‘ฆ ๐‘ง Iterasi
Eksak 2.183031 2.046875 1.256234 -
Newton-Raphson 2.183032 2.046875 1.256234 5
Jacobian 2.183031 2.046875 1.256234 58
4. Kesimpulan
Berdasarkan hasil dan pembahasan, kesimpulan yang didapatkan dari
solusi sistem persamaan nonlinear dengan nilai eksak ๐‘ฅ = 2.183031, ๐‘ฆ =
2.046875, ๐‘ง = 1.256234, dengan metode Newton-Raphson didapatkan nilai
๐‘ฅ = 2.183032, ๐‘ฆ = 2.046875, ๐‘ง = 1.256234. Sedangkan untuk metode
Jacobian didapatkan nilai ๐‘ฅ = 2.183031, ๐‘ฆ = 2.046875, ๐‘ง = 1.256234. Dalam
hal ini metode Newton-Raphson mendapatkan hasil yang lebih cepat dengan 5
e-Jurnal Matematika Vol. 2, No. 2, Mei 2013, 11-17
17
iterasi dibandingkan metode Jacobian dengan 58 iterasi, tetapi metode Jacobian
mendapatkan hasil yang lebih mendekati dengan nilai eksak.
Daftar Pustaka
[1] Chong, Edwin K.P.& Stanislaw H. Zak. 2008.โ€An Introduction To
Optimization Third Editionโ€. United States of America : Wiley.
[2] Heri, Sutarno & Racmatin Dewi. โ€œMetode Numerik. Jurusan Pendidikan
Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Pendidikan Indonesia.
[3] Ilmiadi. 2010. Solusi Sistem Persamaan Nonlinear dengan Metode Jacobian.
http://lib.uin-malang.ac.id/thesis/fullchapter/05510006-ilmiadi.ps. di akses
pada tanggal 5 Agustus 2012.
[4] Mathews, John. H. 1992. โ€œNumerical Methodsโ€. Prentice-hall Internasioal,Inc
[5] Nasha, Khutwatun. 2008. โ€œPenyelesaian Sistem Persamaan Tak Linier
Dengan Metode Newton-Raphsonโ€.http://lib.uin-
malang.ac.id/thesis/fullchapter/03110240-khutwatun-nasiha.ps. diakses pada
tanggal 19 September 2012.
[6] Rurres, Anton. 2004. Aljabar Linear Elementer Edisi 8 jilid 1โ€. Jakarta :
Erlangga.

More Related Content

What's hot

Analisis Faktor (2.1)
Analisis Faktor (2.1)Analisis Faktor (2.1)
Analisis Faktor (2.1)
Rani Nooraeni
ย 
APG Pertemuan 3 : SAMPLE GEOMETRI AND RANDOM SAMPLING (2)
APG Pertemuan 3 : SAMPLE GEOMETRI  AND RANDOM SAMPLING (2)APG Pertemuan 3 : SAMPLE GEOMETRI  AND RANDOM SAMPLING (2)
APG Pertemuan 3 : SAMPLE GEOMETRI AND RANDOM SAMPLING (2)
Rani Nooraeni
ย 
Analisis Komponen Utama (1)
Analisis Komponen Utama (1)Analisis Komponen Utama (1)
Analisis Komponen Utama (1)
Rani Nooraeni
ย 
Analisis Faktor (1)
Analisis Faktor (1)Analisis Faktor (1)
Analisis Faktor (1)
Rani Nooraeni
ย 
APG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Vektor Rata-rata
APG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Vektor Rata-rataAPG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Vektor Rata-rata
APG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Vektor Rata-rata
Rani Nooraeni
ย 
Menentukan generalized invers Mariks 3 x 3
Menentukan generalized invers Mariks 3 x 3Menentukan generalized invers Mariks 3 x 3
Menentukan generalized invers Mariks 3 x 3
feralia goretti situmorang
ย 
Analisis Klaster (1)
Analisis Klaster (1)Analisis Klaster (1)
Analisis Klaster (1)
Rani Nooraeni
ย 
APG Pertemuan 6 : Mean Vectors From Two Populations
APG Pertemuan 6 : Mean Vectors From Two PopulationsAPG Pertemuan 6 : Mean Vectors From Two Populations
APG Pertemuan 6 : Mean Vectors From Two Populations
Rani Nooraeni
ย 
Proposal skripsi solusi sistem persamaan diferensial tak homogen dengan metod...
Proposal skripsi solusi sistem persamaan diferensial tak homogen dengan metod...Proposal skripsi solusi sistem persamaan diferensial tak homogen dengan metod...
Proposal skripsi solusi sistem persamaan diferensial tak homogen dengan metod...
Ruth Dian
ย 
Aturan trapesium
Aturan trapesiumAturan trapesium
Aturan trapesium
Linda Rosita
ย 
Panduan praktis penerapan analisis komponen utama atau principal componen ana...
Panduan praktis penerapan analisis komponen utama atau principal componen ana...Panduan praktis penerapan analisis komponen utama atau principal componen ana...
Panduan praktis penerapan analisis komponen utama atau principal componen ana...
Mujiyanto -
ย 
APG Pertemuan 3 : Sample Geometry and Random Sampling (1)
APG Pertemuan 3 : Sample Geometry and Random Sampling (1)APG Pertemuan 3 : Sample Geometry and Random Sampling (1)
APG Pertemuan 3 : Sample Geometry and Random Sampling (1)
Rani Nooraeni
ย 
Analisis Korelasi Kanonik (2)
Analisis Korelasi Kanonik (2)Analisis Korelasi Kanonik (2)
Analisis Korelasi Kanonik (2)
Rani Nooraeni
ย 
APG Pertemuan 1 dan 2 (2)
APG Pertemuan 1 dan 2 (2)APG Pertemuan 1 dan 2 (2)
APG Pertemuan 1 dan 2 (2)
Rani Nooraeni
ย 
Perbandingan Metode Partial Least Square (PLS) dengan Regresi Komponen Utama ...
Perbandingan Metode Partial Least Square (PLS) dengan Regresi Komponen Utama ...Perbandingan Metode Partial Least Square (PLS) dengan Regresi Komponen Utama ...
Perbandingan Metode Partial Least Square (PLS) dengan Regresi Komponen Utama ...
Marnii amiru
ย 
Mekanika lagrange
Mekanika lagrangeMekanika lagrange
Mekanika lagrange
Fachry Dwi Agung
ย 
APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...
APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...
APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...
Rani Nooraeni
ย 
APG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rata
APG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rataAPG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rata
APG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rata
Rani Nooraeni
ย 
APG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Faktor Rata-rata
APG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Faktor Rata-rataAPG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Faktor Rata-rata
APG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Faktor Rata-rata
Rani Nooraeni
ย 

What's hot (20)

Analisis Faktor (2.1)
Analisis Faktor (2.1)Analisis Faktor (2.1)
Analisis Faktor (2.1)
ย 
APG Pertemuan 3 : SAMPLE GEOMETRI AND RANDOM SAMPLING (2)
APG Pertemuan 3 : SAMPLE GEOMETRI  AND RANDOM SAMPLING (2)APG Pertemuan 3 : SAMPLE GEOMETRI  AND RANDOM SAMPLING (2)
APG Pertemuan 3 : SAMPLE GEOMETRI AND RANDOM SAMPLING (2)
ย 
Analisis Komponen Utama (1)
Analisis Komponen Utama (1)Analisis Komponen Utama (1)
Analisis Komponen Utama (1)
ย 
Analisis Faktor (1)
Analisis Faktor (1)Analisis Faktor (1)
Analisis Faktor (1)
ย 
Teknik Perturbasi
Teknik PerturbasiTeknik Perturbasi
Teknik Perturbasi
ย 
APG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Vektor Rata-rata
APG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Vektor Rata-rataAPG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Vektor Rata-rata
APG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Vektor Rata-rata
ย 
Menentukan generalized invers Mariks 3 x 3
Menentukan generalized invers Mariks 3 x 3Menentukan generalized invers Mariks 3 x 3
Menentukan generalized invers Mariks 3 x 3
ย 
Analisis Klaster (1)
Analisis Klaster (1)Analisis Klaster (1)
Analisis Klaster (1)
ย 
APG Pertemuan 6 : Mean Vectors From Two Populations
APG Pertemuan 6 : Mean Vectors From Two PopulationsAPG Pertemuan 6 : Mean Vectors From Two Populations
APG Pertemuan 6 : Mean Vectors From Two Populations
ย 
Proposal skripsi solusi sistem persamaan diferensial tak homogen dengan metod...
Proposal skripsi solusi sistem persamaan diferensial tak homogen dengan metod...Proposal skripsi solusi sistem persamaan diferensial tak homogen dengan metod...
Proposal skripsi solusi sistem persamaan diferensial tak homogen dengan metod...
ย 
Aturan trapesium
Aturan trapesiumAturan trapesium
Aturan trapesium
ย 
Panduan praktis penerapan analisis komponen utama atau principal componen ana...
Panduan praktis penerapan analisis komponen utama atau principal componen ana...Panduan praktis penerapan analisis komponen utama atau principal componen ana...
Panduan praktis penerapan analisis komponen utama atau principal componen ana...
ย 
APG Pertemuan 3 : Sample Geometry and Random Sampling (1)
APG Pertemuan 3 : Sample Geometry and Random Sampling (1)APG Pertemuan 3 : Sample Geometry and Random Sampling (1)
APG Pertemuan 3 : Sample Geometry and Random Sampling (1)
ย 
Analisis Korelasi Kanonik (2)
Analisis Korelasi Kanonik (2)Analisis Korelasi Kanonik (2)
Analisis Korelasi Kanonik (2)
ย 
APG Pertemuan 1 dan 2 (2)
APG Pertemuan 1 dan 2 (2)APG Pertemuan 1 dan 2 (2)
APG Pertemuan 1 dan 2 (2)
ย 
Perbandingan Metode Partial Least Square (PLS) dengan Regresi Komponen Utama ...
Perbandingan Metode Partial Least Square (PLS) dengan Regresi Komponen Utama ...Perbandingan Metode Partial Least Square (PLS) dengan Regresi Komponen Utama ...
Perbandingan Metode Partial Least Square (PLS) dengan Regresi Komponen Utama ...
ย 
Mekanika lagrange
Mekanika lagrangeMekanika lagrange
Mekanika lagrange
ย 
APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...
APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...
APG Pertemuan 5 : Inferences about a Mean Vector and Comparison of Several Mu...
ย 
APG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rata
APG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rataAPG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rata
APG Pertemuan 5 : Inferensia Vektor Rata-rata
ย 
APG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Faktor Rata-rata
APG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Faktor Rata-rataAPG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Faktor Rata-rata
APG Pertemuan 6 : Inferensia Dua Faktor Rata-rata
ย 

Similar to 6286 10408-1-pb

PPT SPLDV dengan 3 metode penyelesaian
PPT SPLDV dengan 3 metode penyelesaianPPT SPLDV dengan 3 metode penyelesaian
PPT SPLDV dengan 3 metode penyelesaian
Yoanna Rianda
ย 
PPT Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
PPT Sistem Persamaan Linear Dua VariabelPPT Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
PPT Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
fransiscaputriwulandari
ย 
pptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptx
pptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptxpptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptx
pptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptx
wahyurizkanovianti1
ย 
Sistem persamaan linear (spl)
Sistem persamaan linear (spl)Sistem persamaan linear (spl)
Sistem persamaan linear (spl)
Dnr Creatives
ย 
pptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptx
pptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptxpptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptx
pptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptx
23520053IPutuEkaSury
ย 
Sistem persamaan linier_a
Sistem persamaan linier_aSistem persamaan linier_a
Sistem persamaan linier_a
Triana Yusman
ย 
PPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL
PPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABELPPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL
PPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL
nungkir
ย 
PPT Sistem Persaman Linear Metode Elimnasi, Subtitusi, Eliminasi-Substitusi
PPT Sistem Persaman Linear Metode Elimnasi, Subtitusi, Eliminasi-SubstitusiPPT Sistem Persaman Linear Metode Elimnasi, Subtitusi, Eliminasi-Substitusi
PPT Sistem Persaman Linear Metode Elimnasi, Subtitusi, Eliminasi-Substitusi
Yoanna Rianda
ย 
Sistem pertidaksamaan dua variabel (linear linear)
Sistem pertidaksamaan dua variabel (linear linear)Sistem pertidaksamaan dua variabel (linear linear)
Sistem pertidaksamaan dua variabel (linear linear)
Franxisca Kurniawati
ย 
Laporan alpro
Laporan alproLaporan alpro
Laporan alpro
Blue Moon
ย 
Evina Triagustina media pembelajaran berbasis ppt materi sistem persamaan lin...
Evina Triagustina media pembelajaran berbasis ppt materi sistem persamaan lin...Evina Triagustina media pembelajaran berbasis ppt materi sistem persamaan lin...
Evina Triagustina media pembelajaran berbasis ppt materi sistem persamaan lin...
EvinaTriagustina
ย 
METODE NEWTON ROPHSON.pptx
METODE NEWTON ROPHSON.pptxMETODE NEWTON ROPHSON.pptx
METODE NEWTON ROPHSON.pptx
Rennnn11
ย 
3. sistem persamaan linier
3. sistem persamaan linier3. sistem persamaan linier
3. sistem persamaan linier
Afista Galih Pradana
ย 
Makalah metode posisi palsu
Makalah metode posisi palsuMakalah metode posisi palsu
Makalah metode posisi palsu
okti agung
ย 
PPT ALJBR MANTAP.pptx
PPT ALJBR MANTAP.pptxPPT ALJBR MANTAP.pptx
PPT ALJBR MANTAP.pptx
paijo63
ย 
Sistem persamaan linear tiga variabel
Sistem persamaan linear tiga variabelSistem persamaan linear tiga variabel
Sistem persamaan linear tiga variabel
Ana Sugiyarti
ย 
METODE SIMPLEX.pptx
METODE SIMPLEX.pptxMETODE SIMPLEX.pptx
METODE SIMPLEX.pptx
FIRMANMAULASYAFII
ย 
PPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DAN PROGRAM LINEAR.pptx
PPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DAN PROGRAM LINEAR.pptxPPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DAN PROGRAM LINEAR.pptx
PPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DAN PROGRAM LINEAR.pptx
02RiniHandayani
ย 
STD BAB 4 PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN.pptx
STD BAB 4 PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN.pptxSTD BAB 4 PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN.pptx
STD BAB 4 PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN.pptx
Christian227136
ย 
Gaussjordan
GaussjordanGaussjordan
Gaussjordan
Renol Doang
ย 

Similar to 6286 10408-1-pb (20)

PPT SPLDV dengan 3 metode penyelesaian
PPT SPLDV dengan 3 metode penyelesaianPPT SPLDV dengan 3 metode penyelesaian
PPT SPLDV dengan 3 metode penyelesaian
ย 
PPT Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
PPT Sistem Persamaan Linear Dua VariabelPPT Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
PPT Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
ย 
pptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptx
pptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptxpptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptx
pptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptx
ย 
Sistem persamaan linear (spl)
Sistem persamaan linear (spl)Sistem persamaan linear (spl)
Sistem persamaan linear (spl)
ย 
pptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptx
pptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptxpptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptx
pptspldv-150602072334-lva1-app6892.pptx
ย 
Sistem persamaan linier_a
Sistem persamaan linier_aSistem persamaan linier_a
Sistem persamaan linier_a
ย 
PPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL
PPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABELPPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL
PPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL
ย 
PPT Sistem Persaman Linear Metode Elimnasi, Subtitusi, Eliminasi-Substitusi
PPT Sistem Persaman Linear Metode Elimnasi, Subtitusi, Eliminasi-SubstitusiPPT Sistem Persaman Linear Metode Elimnasi, Subtitusi, Eliminasi-Substitusi
PPT Sistem Persaman Linear Metode Elimnasi, Subtitusi, Eliminasi-Substitusi
ย 
Sistem pertidaksamaan dua variabel (linear linear)
Sistem pertidaksamaan dua variabel (linear linear)Sistem pertidaksamaan dua variabel (linear linear)
Sistem pertidaksamaan dua variabel (linear linear)
ย 
Laporan alpro
Laporan alproLaporan alpro
Laporan alpro
ย 
Evina Triagustina media pembelajaran berbasis ppt materi sistem persamaan lin...
Evina Triagustina media pembelajaran berbasis ppt materi sistem persamaan lin...Evina Triagustina media pembelajaran berbasis ppt materi sistem persamaan lin...
Evina Triagustina media pembelajaran berbasis ppt materi sistem persamaan lin...
ย 
METODE NEWTON ROPHSON.pptx
METODE NEWTON ROPHSON.pptxMETODE NEWTON ROPHSON.pptx
METODE NEWTON ROPHSON.pptx
ย 
3. sistem persamaan linier
3. sistem persamaan linier3. sistem persamaan linier
3. sistem persamaan linier
ย 
Makalah metode posisi palsu
Makalah metode posisi palsuMakalah metode posisi palsu
Makalah metode posisi palsu
ย 
PPT ALJBR MANTAP.pptx
PPT ALJBR MANTAP.pptxPPT ALJBR MANTAP.pptx
PPT ALJBR MANTAP.pptx
ย 
Sistem persamaan linear tiga variabel
Sistem persamaan linear tiga variabelSistem persamaan linear tiga variabel
Sistem persamaan linear tiga variabel
ย 
METODE SIMPLEX.pptx
METODE SIMPLEX.pptxMETODE SIMPLEX.pptx
METODE SIMPLEX.pptx
ย 
PPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DAN PROGRAM LINEAR.pptx
PPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DAN PROGRAM LINEAR.pptxPPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DAN PROGRAM LINEAR.pptx
PPT SISTEM PERSAMAAN LINEAR DAN PROGRAM LINEAR.pptx
ย 
STD BAB 4 PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN.pptx
STD BAB 4 PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN.pptxSTD BAB 4 PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN.pptx
STD BAB 4 PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN.pptx
ย 
Gaussjordan
GaussjordanGaussjordan
Gaussjordan
ย 

More from Alvin Setiawan

Penyelesaian pers-biseksi13
Penyelesaian pers-biseksi13Penyelesaian pers-biseksi13
Penyelesaian pers-biseksi13Alvin Setiawan
ย 
Penyelesaian persamaan-non-linear
Penyelesaian persamaan-non-linearPenyelesaian persamaan-non-linear
Penyelesaian persamaan-non-linearAlvin Setiawan
ย 
Pengembangan sistem 1 2
Pengembangan sistem 1 2Pengembangan sistem 1 2
Pengembangan sistem 1 2Alvin Setiawan
ย 
Pedoman ta2008
Pedoman ta2008Pedoman ta2008
Pedoman ta2008Alvin Setiawan
ย 
Pbw week 01 basics
Pbw week 01   basicsPbw week 01   basics
Pbw week 01 basicsAlvin Setiawan
ย 
Nl eqn lab
Nl eqn labNl eqn lab
Nl eqn lab
Alvin Setiawan
ย 
Modul6
Modul6Modul6
Modul6
Alvin Setiawan
ย 
Modul pelatihan ly_x_untuk_jurnal-feb-2cols
Modul pelatihan ly_x_untuk_jurnal-feb-2colsModul pelatihan ly_x_untuk_jurnal-feb-2cols
Modul pelatihan ly_x_untuk_jurnal-feb-2colsAlvin Setiawan
ย 
Micro sim template_2
Micro sim template_2Micro sim template_2
Micro sim template_2
Alvin Setiawan
ย 
Metode numerik-rinaldi-munir-libre
Metode numerik-rinaldi-munir-libreMetode numerik-rinaldi-munir-libre
Metode numerik-rinaldi-munir-libre
Alvin Setiawan
ย 
Metode numerik-buku-ajar-unila
Metode numerik-buku-ajar-unilaMetode numerik-buku-ajar-unila
Metode numerik-buku-ajar-unilaAlvin Setiawan
ย 
Metode regula falsi
Metode regula falsiMetode regula falsi
Metode regula falsiAlvin Setiawan
ย 
Metode biseksi
Metode biseksiMetode biseksi
Metode biseksiAlvin Setiawan
ย 
Met num3 persnonl-inier_baru
Met num3 persnonl-inier_baruMet num3 persnonl-inier_baru
Met num3 persnonl-inier_baruAlvin Setiawan
ย 
Met num02 persamaan non linier
Met num02 persamaan non linierMet num02 persamaan non linier
Met num02 persamaan non linierAlvin Setiawan
ย 
Membuat dokumen dengan latex ver.0.3
Membuat dokumen dengan latex   ver.0.3Membuat dokumen dengan latex   ver.0.3
Membuat dokumen dengan latex ver.0.3Alvin Setiawan
ย 
Membangun website e-commerce_berbasis_php_dan_my_sql
Membangun website e-commerce_berbasis_php_dan_my_sqlMembangun website e-commerce_berbasis_php_dan_my_sql
Membangun website e-commerce_berbasis_php_dan_my_sql
Alvin Setiawan
ย 
M8 perancangan terinci
M8 perancangan terinciM8 perancangan terinci
M8 perancangan terinci
Alvin Setiawan
ย 

More from Alvin Setiawan (20)

Penyelesaian pers-biseksi13
Penyelesaian pers-biseksi13Penyelesaian pers-biseksi13
Penyelesaian pers-biseksi13
ย 
Penyelesaian persamaan-non-linear
Penyelesaian persamaan-non-linearPenyelesaian persamaan-non-linear
Penyelesaian persamaan-non-linear
ย 
Pengembangan sistem 1 2
Pengembangan sistem 1 2Pengembangan sistem 1 2
Pengembangan sistem 1 2
ย 
Pedoman ta2008
Pedoman ta2008Pedoman ta2008
Pedoman ta2008
ย 
Pbw week 01 basics
Pbw week 01   basicsPbw week 01   basics
Pbw week 01 basics
ย 
Paper
PaperPaper
Paper
ย 
Nl eqn lab
Nl eqn labNl eqn lab
Nl eqn lab
ย 
Modul6
Modul6Modul6
Modul6
ย 
Modul pelatihan ly_x_untuk_jurnal-feb-2cols
Modul pelatihan ly_x_untuk_jurnal-feb-2colsModul pelatihan ly_x_untuk_jurnal-feb-2cols
Modul pelatihan ly_x_untuk_jurnal-feb-2cols
ย 
Ml2 f304213
Ml2 f304213Ml2 f304213
Ml2 f304213
ย 
Micro sim template_2
Micro sim template_2Micro sim template_2
Micro sim template_2
ย 
Metode numerik-rinaldi-munir-libre
Metode numerik-rinaldi-munir-libreMetode numerik-rinaldi-munir-libre
Metode numerik-rinaldi-munir-libre
ย 
Metode numerik-buku-ajar-unila
Metode numerik-buku-ajar-unilaMetode numerik-buku-ajar-unila
Metode numerik-buku-ajar-unila
ย 
Metode regula falsi
Metode regula falsiMetode regula falsi
Metode regula falsi
ย 
Metode biseksi
Metode biseksiMetode biseksi
Metode biseksi
ย 
Met num3 persnonl-inier_baru
Met num3 persnonl-inier_baruMet num3 persnonl-inier_baru
Met num3 persnonl-inier_baru
ย 
Met num02 persamaan non linier
Met num02 persamaan non linierMet num02 persamaan non linier
Met num02 persamaan non linier
ย 
Membuat dokumen dengan latex ver.0.3
Membuat dokumen dengan latex   ver.0.3Membuat dokumen dengan latex   ver.0.3
Membuat dokumen dengan latex ver.0.3
ย 
Membangun website e-commerce_berbasis_php_dan_my_sql
Membangun website e-commerce_berbasis_php_dan_my_sqlMembangun website e-commerce_berbasis_php_dan_my_sql
Membangun website e-commerce_berbasis_php_dan_my_sql
ย 
M8 perancangan terinci
M8 perancangan terinciM8 perancangan terinci
M8 perancangan terinci
ย 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
ย 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
ย 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
ย 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
ย 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
ย 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
ย 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
ย 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
ย 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
ย 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
ย 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
ย 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
ย 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
ย 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
ย 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
ย 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
ย 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
ย 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
ย 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
ย 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
ย 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
ย 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ย 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
ย 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
ย 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
ย 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
ย 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
ย 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
ย 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
ย 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
ย 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ย 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
ย 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
ย 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
ย 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
ย 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
ย 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
ย 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ย 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
ย 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
ย 

6286 10408-1-pb

  • 1. E-Jurnal Matematika Vol. 2, No.2, Mei 2013, 11-17 ISSN: 2303-1751 1 Mahasiswa Jurusan Matematika FMIPA Universitas Udayana 2,3 Staf Pengajar Jurusan Matematika FMIPA Universitas Udayana PERBANDINGAN SOLUSI SISTEM PERSAMAAN NONLINEAR MENGGUNAKAN METODE NEWTON- RAPHSON DAN METODE JACOBIAN NANDA NINGTYAS RAMADHANI UTAMI 1 , I NYOMAN WIDANA 2 , NI MADE ASIH 3 1, 2, 3 Jurusan Matematika FMIPA Universitas Udayana, Bukit Jimbaran-Bali, e-mail: 1 belle_nanda@yahoo.com.au, 2 nwidana@yahoo.com, 3 sedhana2@gmail.com Abstract System of nonlinear equations is a collection of some nonlinear equations. The Newton-Raphson method and Jacobian method are methods used for solving systems of nonlinear equations. The Newton-Raphson methods uses first and second derivatives and indeed does perform better than the steepest descent method if the initial point is close to the minimizer. Jacobian method is a method of resolving equations through iteration process using simultaneous equations. If the Newton-Raphson methods and Jacobian methods are compared with the exact value, the Jacobian method is the closest to exact value but has more iterations. In this study the Newton-Raphson method gets the results faster than the Jacobian method (Newton-Raphson iteration method is 5 and 58 in the Jacobian iteration method). In this case, the Jacobian method gets results closer to the exact value. Keywords: System of nonlinear equations, Newton-Raphsonโ€™s method, Jacobianโ€™s method 1. Pendahuluan Sistem persamaan nonlinear merupakan kumpulan dari beberapa persamaan nonlinear dengan fungsi tujuannya saja atau bersama dengan fungsi kendala berbentuk nonlinier, yaitu pangkat dari variabelnya lebih dari satu [6]. Ada beberapa fungsi tujuan dalam persamaan nonlinier yang tidak bisa diselesaikan secara analitik, tetapi dapat diselesaikan dengan metode-metode khusus untuk penyelesaian masalah dalam persamaan nonlinier. Untuk menyelesaikan permasalahan persamaan nonlinier terdapat banyak metode dan algoritma yang bisa digunakan, tetapi setiap metode dan algoritma yang ada mempunyai kelebihan dan kekurangan masing-masing. Salah satunya metode numerik digunakan untuk menyelesaikan persoalan dimana perhitungan secara analitik tidak dapat digunakan. Ada banyak macam metode numerik untuk menyelesaikan sistem persamaan linear maupun sistem persamaan nonlinear diantaranya metode Newton-Raphson dan metode Jacobian. Metode Newton-Raphson adalah metode untuk mencari hampiran atau pendekatan terhadap akar fungsi real [1]. Metode Newton-Raphson sering
  • 2. Nanda Ningtyas Ramadhani U, I Nyoman Widana, Ni Made Asih Perbandingan Solusi Sistem Persamaan Nonlinear 12 konvergen dengan cepat, terutama bila iterasi dimulai cukup dekat dengan akar yang diinginkan. Secara umum pembahasan metode Newton-Raphson yang digunakan menggunakan pendekatan polinomial Taylor: ๐‘ƒ๐‘› ๐‘ฅ = ๐‘“ ๐‘ฅ0 + ๐‘“โ€ฒ ๐‘ฅ0 ๐‘ฅ โˆ’ ๐‘ฅ0 + ๐‘“"(๐‘ฅ0) 2! ๐‘ฅ โˆ’ ๐‘ฅ0 2 + . . . + ๐‘“ ๐‘› (๐‘ฅ0) ๐‘›! ๐‘ฅ โˆ’ ๐‘ฅ0๐‘› (1) Dalam penyelesaian sistem persamaan nonlinear yang terdiri dari himpunan nilai- nilai ๐‘ฅ yang secara simultan memberikan semua persamaan tersebut nilai yang sama dengan nol [4]. Perhatikan sistem persamaan nonlinear di bawah ini : ๐‘ˆ1 = ๐‘“1 ๐‘ฅ1, ๐‘ฅ2, ๐‘ฅ3, . . . , ๐‘ฅ ๐‘› = 0 ๐‘ˆ2 = ๐‘“2 ๐‘ฅ1, ๐‘ฅ2, ๐‘ฅ3, . . . , ๐‘ฅ ๐‘› = 0 โ‹ฎ โ‹ฎ โ‹ฎ ๐‘ˆ๐‘› = ๐‘“๐‘› ๐‘ฅ1, ๐‘ฅ2, ๐‘ฅ3, . . . , ๐‘ฅ ๐‘› = 0 (2) Dimana penyelesaiannya dengan perluasan metode Newton-Raphson melalui ekspansi deret taylor pada masing-masing persamaan. Dengan ekspansi deret taylor orde pertama: ๐‘“ ๐‘ฅ๐‘–+1 = ๐‘“ ๐‘ฅ๐‘– + ๐‘ฅ๐‘–+1 โˆ’ ๐‘ฅ๐‘– ๐‘“โ€ฒ(๐‘ฅ๐‘–) (3) Sehingga persamaan (2) menjadi: ๐‘ˆ1 ๐‘–+1 โˆ’ (๐‘ˆ1)๐‘– ๐‘ˆ2 ๐‘–+1 โˆ’ (๐‘ˆ2)๐‘– โ‹ฎ ๐‘ˆ๐‘› ๐‘–+1 โˆ’ (๐‘ˆ๐‘›)๐‘– = ๐œ•(๐‘ˆ1)๐‘– ๐œ• ๐‘ฅ1 ๐œ•(๐‘ˆ1)๐‘– ๐œ• ๐‘ฅ2 โ€ฆ ๐œ•(๐‘ˆ1)๐‘– ๐œ•๐‘ฅ ๐‘› ๐œ•(๐‘ˆ2)๐‘– ๐œ• ๐‘ฅ1 ๐œ•(๐‘ˆ2)๐‘– ๐œ• ๐‘ฅ2 โ€ฆ ๐œ•(๐‘ˆ2)๐‘– ๐œ•๐‘ฅ ๐‘› โ‹ฎ ๐œ•(๐‘ˆ ๐‘› )๐‘– ๐œ•๐‘ฅ1 โ‹ฎ ๐œ•(๐‘ˆ ๐‘› )๐‘– ๐œ•๐‘ฅ2 โ‹ฎ โ€ฆ ๐œ•(๐‘ˆ ๐‘› )๐‘– ๐œ•๐‘ฅ ๐‘› ๐‘ฅ1 ๐‘–+1 โˆ’ ๐‘ฅ1 ๐‘– ๐‘ฅ2 ๐‘–+1 โˆ’ ๐‘ฅ2 ๐‘– โ‹ฎ ๐‘ฅ ๐‘› ๐‘–+1 โˆ’ ๐‘ฅ ๐‘› ๐‘– (4) Metode Jacobian adalah metode penyelesaian persamaan melalui proses iterasi dengan menggunakan persamaan [2]: ๐‘ฅ๐‘– (๐‘˜+1) = ๐‘ ๐‘–โˆ’ ๐‘Ž ๐‘–๐‘– ๐‘ฅ ๐‘— ๐‘˜๐‘› ๐‘—=1 ๐‘Ž ๐‘–๐‘– , ๐‘— โ‰  ๐‘–, ๐‘– = 1,2, , ๐‘› โ€ฆ dan ๐‘˜ = 0,1,2, โ€ฆ (5) bila dilihat dari sistem persamaan sebagai berikut : ๐‘Ž11 ๐‘ฅ1 + ๐‘Ž12 ๐‘ฅ2 + โ€ฆ + ๐‘Ž11 ๐‘ฅ1 = ๐‘1 ๐‘Ž21 ๐‘ฅ1 + ๐‘Ž22 ๐‘ฅ2 + โ€ฆ + ๐‘Ž1๐‘› ๐‘ฅ ๐‘› = ๐‘2 โ‹ฎ ๐‘Ž ๐‘›1 ๐‘ฅ1 + ๐‘Ž ๐‘›2 ๐‘ฅ2 โ‹ฎ + โ€ฆ + โ‹ฎ ๐‘Ž ๐‘›๐‘› ๐‘ฅ ๐‘› = ๐‘ ๐‘›
  • 3. e-Jurnal Matematika Vol. 2, No. 2, Mei 2013, 11-17 13 dengan syarat ๐‘Ž๐‘–๐‘– โ‰  0 , ๐‘– = 1,2,3, . . . , ๐‘› maka sistem persamaan iterasinya dapat ditulis sebagai berikut : ๐‘ฅ1 (๐‘˜+1) = ๐‘1โˆ’ ๐‘Ž12 ๐‘ฅ2 ๐‘˜ โˆ’ ...โˆ’ ๐‘Ž1๐‘› ๐‘ฅ ๐‘› ๐‘˜ ๐‘Ž11 ๐‘ฅ2 (๐‘˜+1) = ๐‘2โˆ’ ๐‘Ž12 ๐‘ฅ1 ๐‘˜ โˆ’ ๐‘Ž23 ๐‘ฅ3 ๐‘˜ โˆ’ ...โˆ’ ๐‘Ž2๐‘› ๐‘ฅ ๐‘› ๐‘˜ ๐‘Ž22 โ‹ฎ ๐‘ฅ ๐‘› (๐‘˜+1) = ๐‘ ๐‘› โˆ’ ๐‘Ž ๐‘›1 ๐‘ฅ1 ๐‘˜ โˆ’ ๐‘Ž ๐‘›2 ๐‘ฅ2 ๐‘˜ โˆ’ ...โˆ’ ๐‘Ž ๐‘›๐‘› ๐‘ฅ ๐‘›โˆ’1 ๐‘˜ ๐‘Ž ๐‘›๐‘› (6) dengan ๐‘˜ = 0, 1, 2, . . . Iterasi dimulai dengan memberikan nilai awal untuk ๐‘ฅ: ๐‘ฅ(0) = ๐‘ฅ1 (0) ๐‘ฅ2 (0) โ‹ฎ ๐‘ฅ ๐‘› (0) (7) kondisi berhenti iterasinya, dapat digunakan pendekatan galat relatif ๐‘ฅ ๐‘– (๐‘˜+1)โˆ’ ๐‘ฅ ๐‘– ๐‘˜ ๐‘ฅ ๐‘– (๐‘˜+1) < ๐œ€, untuk i = 1, 2, 3, . . . , n (8) Syarat agar iterasinya konvergen adalah: ๐‘Ž๐‘–๐‘– > ๐‘Ž๐‘–๐‘— ๐‘› ๐‘—=0 , untuk ๐‘– = 1, 2, 3, . . . ,n (9) Jika syarat diatas dipenuhi, maka kekonvergenan akan dijamin. Kekonvergenannya juga ditentukan pada pemilihan tebakan awal. Tebakan yang terlalu jauh dari solusi sejatinya dapat menyebabkan iterasi divergen. 2. Metode Penelitian Dalam penelitian ini data diperoleh dari data sekunder. Untuk menyelesaikan sistem persamaan nonlinear dengan metode Newton-Raphson, tuliskan sistem tersebut dalam bentuk persamaan (2). Langkah selanjutnya menentukan nilai awal untuk masing-masing variabel(๐‘ฅ(0) ). Kemudian menghitung nilai dari fungsi sistem persamaan nonlinear dengan nilai tebakan awal yang telah ditentukan pada langkah sebelumnya. Langkah berikutnya mencari turunan dari fungsi sistem persamaan nonlinear untuk masing-masing variabelnya. Setelah itu menghitung turunan dari fungsi yang telah didapat dari langkah sebelumnya dengan menggunakan nilai tebakan awal (๐‘ฅ(0) ). Menentukan deviasi dari setiap variabelnya. Kemudian menghitung nilai titik selanjutnya. Dalam tulisan ini nilai galat ditetapkan sebesar 10โˆ’6 . Ulangi terus proses iterasi metode Newton-Raphson sampai konvergen. Langkah penyelesaian sistem persamaan nonlinear dalam metode Jacobian adalah menuliskan sistem tersebut dalam bentuk persamaan (2) (sistem persamaan
  • 4. Nanda Ningtyas Ramadhani U, I Nyoman Widana, Ni Made Asih Perbandingan Solusi Sistem Persamaan Nonlinear 14 nonlinear yang khusus untuk metode Jacobian yang hanya bisa dilinearkan). Selanjutnya, menentukan nilai awal variabel, diambil nilai awal dari ๐‘ฅ1 = ๐‘ฅ2 = ๐‘ฅ3 = . . . = ๐‘ฅ ๐‘› = 0 . Setelah itu menghitung nilai ๐‘ฅ1 (1) , ๐‘ฅ2 (1) , ๐‘ฅ3 (1) , โ€ฆ , ๐‘ฅ ๐‘› (1) menggunakan persamaan (6). Dalam tulisan ini nilai galat ditetapkan sebesar 10โˆ’6 . Selanjutnya ulangi lagi proses iterasi diatas sampai didapatkan nilai variabel ๐‘ฅ yang konvergen. 3. Hasil dan Pembahasan Sistem persamaan nonlinear yang diberikan adalah sebagai berikut: 2๐‘ฅ2 + ๐‘ฆ โˆ’ ๐‘ง2 โˆ’ 10 = 0 3๐‘ฅ2 + 6๐‘ฆ โˆ’ ๐‘ง2 โˆ’ 25 = 0 ๐‘ฅ2 โˆ’ 5๐‘ฆ + 6๐‘ง2 โˆ’ 4 = 0 (10) 3.1 Solusi Penyelesaian Sistem Persamaan Nonlinear dengan Metode Newton-Raphson Langkah-langkah dalam menyelesaikan sistem persamaan nonlinear dengan metode Newton- Raphson adalah: Pertama menuliskan sistem persamaan nonlinear dengan menggunakan persamaan (2) diperoleh: ๐น ๐‘ฅ, ๐‘ฆ, ๐‘ง = 2๐‘ฅ2 + ๐‘ฆ โˆ’ ๐‘ง2 โˆ’ 10 = 0 ๐บ ๐‘ฅ, ๐‘ฆ, ๐‘ง = 3๐‘ฅ2 + 6๐‘ฆ โˆ’ ๐‘ง2 โˆ’ 25 = 0 ๐ป ๐‘ฅ, ๐‘ฆ, ๐‘ง = ๐‘ฅ2 โˆ’ 5๐‘ฆ + 6๐‘ง2 โˆ’ 4 = 0 Kedua menentukan nilai tebakan awal untuk masing-masing variabel ๐‘ฅ, ๐‘ฆ, dan ๐‘ง, dimana dalam hal ini dipilih nilai tebakan awalnya ๐‘ฅ0 = ๐‘ฆ0 = ๐‘ง0 = 1, selanjutnya menghitung nilai fungsi dari sistem persamaan nonlinear: ๐น 1,1,1 = 2 1 2 + 1 โˆ’ 1 2 โˆ’ 10 = โˆ’8 ๐บ 1,1,1 = 3 1 2 + 6 1 โˆ’ (1)2 โˆ’ 25 = โˆ’17 ๐ป 1,1,1 = (1)2 โˆ’ 5(1) + 6(1)2 โˆ’ 4 = โˆ’2 Setelah itu, mencari turunan dari ketiga fungsi sistem persamaan nonlinear untuk masing-masing variabelnya: ๐‘‘๐น ๐‘‘๐‘ฅ = 4๐‘ฅ ๐‘‘๐น ๐‘‘๐‘ฆ = 1 ๐‘‘๐น ๐‘‘๐‘ง = โˆ’2๐‘ง ๐‘‘๐บ ๐‘‘๐‘ฅ = 6๐‘ฅ ๐‘‘๐บ ๐‘‘๐‘ฆ = 6 ๐‘‘๐บ ๐‘‘๐‘ง = โˆ’2๐‘ง ๐‘‘๐ป ๐‘‘๐‘ฅ = 2๐‘ฅ ๐‘‘๐ป ๐‘‘๐‘ฆ = โˆ’5 ๐‘‘๐ป ๐‘‘๐‘ง = 12๐‘ง . Menghitung nilai turunan dari fungsi yang telah didapat dari langkah sebelumnya dengan menggunakan nilai tebakan awal, yaitu ๐‘ฅ = ๐‘ฆ = ๐‘ง = 1, yaitu:
  • 5. e-Jurnal Matematika Vol. 2, No. 2, Mei 2013, 11-17 15 ๐‘‘๐น ๐‘‘๐‘ฅ = 4๐‘ฅ = 4 ๐‘‘๐น ๐‘‘๐‘ฆ = 1 ๐‘‘๐น ๐‘‘๐‘ง = โˆ’2๐‘ง = โˆ’2 ๐‘‘๐บ ๐‘‘๐‘ฅ = 6๐‘ฅ = 6 ๐‘‘๐บ ๐‘‘๐‘ฆ = 6 ๐‘‘๐บ ๐‘‘๐‘ง = โˆ’2๐‘ง โˆ’ 2 ๐‘‘๐ป ๐‘‘๐‘ฅ = 2๐‘ฅ = 2 ๐‘‘๐ป ๐‘‘๐‘ฆ = โˆ’5 ๐‘‘๐ป ๐‘‘๐‘ง = 12๐‘ง = 12 . Selanjutnya menentukan deviasi, maka tulis terlebih dahulu nilai turunan dari fungsi langkah sebelumnya beserta nilai fungsi sistem persamaan nonlinear dimana akan dibentuk matriks, diperoleh: 4 1 โˆ’2 6 6 โˆ’2 2 โˆ’5 12 โˆ†๐‘1 โˆ†๐‘2 โˆ†๐‘3 = โˆ’ โˆ’8 โˆ’17 2 โˆ†๐‘1 โˆ†๐‘2 โˆ†๐‘3 = โˆ’ 4 1 โˆ’2 6 6 โˆ’2 2 โˆ’5 12 โˆ’1 โˆ’8 โˆ’17 2 = 1.882813 1.046875 0.289063 didapatkan โˆ†๐‘1 = 1.882813, โˆ†๐‘2 = 1.046875 dan โˆ†๐‘3 = 0.289063. Selanjutnya akan dihitung nilai pendekatan yang lebih tepat dari tebakan awal dengan menggunakan persamaan (3), didapatkan ๐‘ฅ1 = 2.882813, ๐‘ฅ2 = 2.046875, ๐‘ฅ3 = 1.289063. Nilai ๐‘ฅ๐‘–, ๐‘ฆ๐‘– dan ๐‘ง๐‘– yang sudah didapatkan dan akan dijadikan sebagai nilai awal untuk iterasi selanjutnya. Ulangi langkah kedua proses iterasi metode Newton-Raphson sampai mendapatkan nilai deviasi sekecil mungkin atau mendekati nol. 3.2 Solusi Penyelesaian Sistem Persamaan Nonlinear dengan Metode Jacobian Langkah-langkah dalam menyelesaiakan sistem persamaan nonlinear adalah pertama menyusun sistem persamaan nonlinear (10). Langkah selanjutnya melinearkan sistem persamaan nonlinear dengan memisalkan ๐‘ฅ1 = ๐‘ฅ2 , ๐‘ฅ2 = ๐‘ฆ ๐‘ฅ3 = ๐‘ง2 , maka sistem persamaan akan menjadi: 2๐‘ฅ1 + ๐‘ฅ2 โˆ’ ๐‘ฅ3 โˆ’ 10 = 0 3๐‘ฅ1 + 6๐‘ฅ2 โˆ’ ๐‘ฅ3 โˆ’ 25 = 0 ๐‘ฅ1 โˆ’ 5๐‘ฅ2 + 6๐‘ฅ3 โˆ’ 4 = 0 (11) dari persamaan (11) diperoleh : ๐‘ฅ1 = 10โˆ’๐‘ฅ2+๐‘ฅ3 2 ๐‘ฅ2 = 25โˆ’3๐‘ฅ1+๐‘ฅ3 6 ๐‘ฅ3 = 4โˆ’๐‘ฅ1+5๐‘ฅ2 6 (12)
  • 6. Nanda Ningtyas Ramadhani U, I Nyoman Widana, Ni Made Asih Perbandingan Solusi Sistem Persamaan Nonlinear 16 Selanjutnya, akan ditentukan nilai awal variabel, misalkan nilai awalnya adalah ๐‘ฅ1 = ๐‘ฅ2 = ๐‘ฅ3 = 0. Subtitusikan nilai awal variabel pada iterasi pertama dari persamaan (12), didapatkan nilai ๐‘ฅ1 1 = 5, ๐‘ฅ2 (1) = 4.1667, ๐‘ฅ3 (1) = 0.667 (iterasi pertama). Selanjutnya mencari nilai ๐‘ฅ1 2 , ๐‘ฅ2 (2) , ๐‘ฅ3 (2) dengan persamaan (12), dimana nilai ๐‘ฅ1 (1) , ๐‘ฅ2 (1) , ๐‘ฅ3 (1) sebagai nilai awal, maka didapatkan nilai ๐‘ฅ1 2 = 3.25, ๐‘ฅ2 (2) = 1.778, ๐‘ฅ3 (2) = 3.305. Ulangi proses langkah sebelumnya dalam persamaan (12) dengan mensubtitusikan nilai iterasi sebelumnya yang telah didapat menjadi nilai awal pada iterasi selanjutnya sampai didapatkan nilai variabel ๐‘ฅ1 ๐‘– , ๐‘ฅ2 (๐‘–) dan ๐‘ฅ3 (๐‘–) yang tidak berubah dari iterasi yang sebelumnya (konvergen). 3.3 Perbandingan Solusi Penyelesaian Sistem Persamaan Nonlinear dengan Metode Newton-Raphson dan Metode Jacobian dengan Nilai Eksaknya. Dalam pengerjaan secara analitik, didapatkan solusi dari sistem persamaan nonlinear (10), dengan nilai eksak ๐‘ฅ = 2.183031, ๐‘ฆ = 2.046875, ๐‘ง = 1.256234. Untuk metode Newton-Raphson didapatkan nilai ๐‘ฅ = 2.183032, ๐‘ฆ = 2.046875, ๐‘ง = 1.256234 dengan banyaknya iterasi 5, sedangkan metode Jacobian didapatkan nilai ๐‘ฅ = 2.183031, ๐‘ฆ = 2.046875, ๐‘ง = 1.256234 dengan banyak iterasi 58. Terlihat metode Jacobian jauh lebih banyak melakukan iterasi dibandingkan metode Newton-Raphson tetapi untuk solusi sistem persamaan nonlinear metode Jacobian lebih mendekati dari nilai eksaknya (tabel 1). Tabel 1. Perbandingan Solusi Penyelesaian Sistem Persamaan Nonlinear Metode Newton-Raphson dan Metode Jacobian dengan Nilai Eksaknya. Metode / Variabel ๐‘ฅ ๐‘ฆ ๐‘ง Iterasi Eksak 2.183031 2.046875 1.256234 - Newton-Raphson 2.183032 2.046875 1.256234 5 Jacobian 2.183031 2.046875 1.256234 58 4. Kesimpulan Berdasarkan hasil dan pembahasan, kesimpulan yang didapatkan dari solusi sistem persamaan nonlinear dengan nilai eksak ๐‘ฅ = 2.183031, ๐‘ฆ = 2.046875, ๐‘ง = 1.256234, dengan metode Newton-Raphson didapatkan nilai ๐‘ฅ = 2.183032, ๐‘ฆ = 2.046875, ๐‘ง = 1.256234. Sedangkan untuk metode Jacobian didapatkan nilai ๐‘ฅ = 2.183031, ๐‘ฆ = 2.046875, ๐‘ง = 1.256234. Dalam hal ini metode Newton-Raphson mendapatkan hasil yang lebih cepat dengan 5
  • 7. e-Jurnal Matematika Vol. 2, No. 2, Mei 2013, 11-17 17 iterasi dibandingkan metode Jacobian dengan 58 iterasi, tetapi metode Jacobian mendapatkan hasil yang lebih mendekati dengan nilai eksak. Daftar Pustaka [1] Chong, Edwin K.P.& Stanislaw H. Zak. 2008.โ€An Introduction To Optimization Third Editionโ€. United States of America : Wiley. [2] Heri, Sutarno & Racmatin Dewi. โ€œMetode Numerik. Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Pendidikan Indonesia. [3] Ilmiadi. 2010. Solusi Sistem Persamaan Nonlinear dengan Metode Jacobian. http://lib.uin-malang.ac.id/thesis/fullchapter/05510006-ilmiadi.ps. di akses pada tanggal 5 Agustus 2012. [4] Mathews, John. H. 1992. โ€œNumerical Methodsโ€. Prentice-hall Internasioal,Inc [5] Nasha, Khutwatun. 2008. โ€œPenyelesaian Sistem Persamaan Tak Linier Dengan Metode Newton-Raphsonโ€.http://lib.uin- malang.ac.id/thesis/fullchapter/03110240-khutwatun-nasiha.ps. diakses pada tanggal 19 September 2012. [6] Rurres, Anton. 2004. Aljabar Linear Elementer Edisi 8 jilid 1โ€. Jakarta : Erlangga.