SlideShare a Scribd company logo
PAJAK PENGHASILAN
Psl 24
KREDIT PAJAK LUAR NEGERI
( K P L N )
DASAR HUKUM :
1.UU No. 7 TAHUN 1983, SEBAGAIMANA TELAH
DIRUBAH TERAKHIR DENGAN UU No. 36 TAHUN
2008, ( PAJAK PENGHASILAN).
2. KEPUTUSAN MENTERI KEUANGAN RI
No. 164/KMK.03/2002, TGL 19 APRIL 2002,
TENTANG
KREDIT PAJAK LUAR NEGERI (KPLN).
PRINSIP :
PENGHSAILAN YANG DIKENAKAN PAJAK BAGI
WP DN ADALAH PENGHASILAN SELURUH DUNIA
(WORLD WIDE INCOME)
RUMUS KPLN :
PENGHASILAN LUAR NEGERI
PENGHASILAN KENA PAJAK
X PPh TERUTANG
ISI KEP MENKEU 164/KMK.03/2002.
( KREDIT PAJAK LUAR NEGERI )
PASAL 1
(1)WAJIB PAJAK DALAM NEGERI TERUTANG PAJAK ATAS PENGHASILAN
KENA PAJAK YANG BERASAL DARI SELURUH PENGHASILAN TERMASUK
PENGHASILAN YANG DITERIMA ATAU DIPEROLEH DARI LUAR NEGERI.
(2) PENGGABUNGAN PENGHASILAN YANG BERASAL DARI LUAR NEGERI
DILAKUKAN SEBAGAI BERIKUT :
a. UNTUK PENGHASILAN DARI USAHA DILAKUKAN DALAM TAHUN PAJAK
DIPEROLEHNYA PENGHASILAN TERSEBUT.
b. UNTUK PENGHASILAN LAINNYA DILAKUKAN DALAM TAHUN PAJAK
DITERIMANYA PENGHASILAN TERSEBUT.
c. UNTUK PENGHASILAN BERUPA DEVIDEN SEBAGAIMANA DIMAKSUD
DALAM Psl 18 Ayat (2) UNDANG-UNDANG No. 7 TAHUN 1983,
SEBAGAIMANA TELAH DIRUBAH TERAKHIR DENGAN UU No. 36 TAHUN
2008, DILAKUKAN DALAM TAHUN PAJAK PADA SAAT PEROLEHAN DEVI
DEN TSB DITETAPKAN SESUAI DG KEPUTUSAN MENTERI KEUANGAN.
( 3 ) KERUGIAN YANG DIDERITA DILUAR NEGERI TIDAK BOLEH DIGABUNGKAN
DALAM MENGHITUNG PENGHASILAN KENA PAJAK.
PASAL 2.
( 1 ) APABILA DALAM PENGHASILAN KENA PAJAK TERDAPAT PENGHASILAN
YANG BERASAL DARI LUAR NEGERI, MAKA PAJAK PENGHASILAN YANG
DIBAYAR ATAU TERUTANG DI LUAR NEGERI ATAS PENGHASILAN
TERSEBUT DAPAT DIKREDITKAN TERHADAP PAJAK PENGHASILAN
YANG TERUTANG DI INDONESIA.
( 2 ) PENGKREDITAN PAJAK SEBAGAIMANA DIMAKSUD PADA ANGKA (1)
DIATAS, DILAKUKAN DALAM TAHUN PAJAK DIGABUNGKANNYA
PENGSILAN DARI LUAR NEGERI TERSEBUT SEBAGAIMANA DIMAKSUD
DALAM Psl 1 Ayat ( 2 ).
( 3 ) JUMLAH KREDIT PAJAK SEBAGAIMANA DIMAKSUD PADA ANGKA (1)
SETINGGI-TINGGINYA SAMA DENGAN JUMLAH PAJAK YG DIBAYAR ATAU
TERUTANG DILUAR NEGERI, TETAPI TIDAK BOLEH MELEBIHI JUMLAH YG
DIHITUNG MENURUT PERBANDINGAN ANTARA PENGHASILAN DARI LUAR
NEGERI TERHADAP PENGHASILAN KENA PAJAK DIKALIKAN DENGAN PAJAK
YANG TERUTANG ATAS PENGHASILAN KENA PAJAK, ATAU SETINGGI-TINGGI
NYA SAMA DENGAN PAJAK YANG TERUTANG ATAS PENGHASILAN KENA
PAJAK DALAM HAL PENGHASILAN KENA PAJAK LEBIH KECIL DARI
PENGHASILAN LUAR NEGERI.
( 4 ) APABILA PENGHASILAN LUAR NEGERI BERASAL DARI BEBERAPA NE
GARA MAKA PENGHITUNGAN KREDIT PAJAK SEBAGAIMANA DIMAKSUD
PADA ANGKA ( 3 ) DILAKUKAN UNTUK MASING-MASING NEGARA.
PASAL 3
DALAM HAL JUMLAH PAJAK PENGHASILAN YANG DIBAYAR ATAU TERUTANG
DILUAR NEGERI MELEBIHI JUMLAH KREDIT PAJAK YANG DIPERKENANKAN,
SEBAGAIMANA DIMAKSUD DALAM Psl 2, MAKA KELEBIHAN TERSEBUT
TIDAK DAPAT DIPERHITUNGKAN DENGAN PAJAK PENGHASILAN YANG TER
UTANG TAHUN BERIKUTNYA, TIDAK BOLEH DIBEBANKAN SEBAGAI BIAYA
ATAU PENGURANG PENGHASILAN, DAN TDK DPT DIMINTAKAN RESTITUSI
PASAL 4
( 1 ). UNTUK MELAKSANAKAN PENGKREDITAN PAJAK LUAR NEGERI, WP WAJIB ME
NYAMPAIKAN PERMOHONAN KPD DIREKTUR JENDERAL PAJAK DG DILAMPIRI :
a. LAPORAN KEUANGAN DARI PENGHASILAN YG BERASAL DARI LUAR NEGERI.
b. FOTOKOPI SURAT PEMBERITAHUAN PAJAK YG DISAMPAIKAN DILUAR NEGERI
c. DOKUMEN PEMBAYARAN PAJAK DI LUAR NEGERI.
( 2 ). PENYAMPAIAN PERMOHONAN KREDIT PAJAK LUAR NEGERI SEBAGAIMANA
DIMAKSUD ANGKA ( 1 ) DIATAS DILAKUKAN BERSAMAAN DG PENYAMPAIAN
SURAT PEMBERITAHUAN TAHUNAN PAJAK PENGHASILAN.
PASAL 5
ATAS PERMOHONAN WP, DIREKTUR JENDERAL PAJAK DAPAT MEMPERPANJANG
JANGKA WAKTU PENYAMPAIAN LAMPIRAN-LAMPIRAN DIMAKSUD DALAM
Psl 4 KARENA ALASAN-ALASAN DILUAR KEKUASAAN WAJIB PAJAK.
PASAL 6
( 1 ). DALAM HAL TERJADI PERUBAHAN BESARNYA PENGHASILAN YANG BERASAL
DARI LUAR NEGERI, WAJIB PAJAK HARUS MELAKUKAN PEMBETULAN SPT
UNTUK TAHUN PAJAK YANG BERSANGKUTAN DENGAN MELAMPIRKAN
DOKUMEN YANG BERKENAN DENGAN PERUBAHAN TERSEBUT.
( 2 ). APABILA KARENA PEMBETULAN TSB PADA ANGKA (1) MENYEBABKAN
PPh KURANG BAYAR, MAKA ATAS KEKURANGAN TSB TIDAK DIKENAKAN BUNGA
SEBAGAIMANA DIMAKSUD DALAM Psl 8 Ayat (2) UU No. 16 TAHUN 2000 (KUP).
( 3 ). APABILA KARENA PEMBETULAN TSB PADA ANGKA (1) MENYEBABKAN PPh.
LEBIH BAYAR, MAKA ATAS KELEBIHAN TSB DAPAT DIKEMBALIKAN KEPADA WP
SETELAH DIPERHITUNGKAN DENGAN UTANG PAJAK LAINNYA.
PASAL 7
KETENTUAN LEBIH LANJUT MENGENAI PELAKSANAAN KEPUTUSAN INI
DITETAPKAN OLEH DIREKTUR JENDERAL PAJAK.
CONTOH-CONTOH PERHITUNGAN KREDIT PAJAK LUAR NEGERI.
1. PT. A DI JAKARTA DALAM TAHUN 2009 MENERIMA DAN MEMPEROLEH
PENGHASILAN NETO DARI SUMBER LUAR NEGERI SEBAGAI BERIKUT :
a. HASIL USAHA DI SINGAPURA DALAM TAHUN PAJAK 2009 SEBESAR
Rp 800.000.000. (SETELAH DIKURS DENGAN RUPIAH).
b. DEVIDEN ATAS KEPEMILIKAN SAHAM PADA “X Ltd” DI AUSTRALIA
SEBESAR Rp 200.000.000. (SETELAH DIKURS DG RUPIAH). YAITU
BERASAL DARI KEUNTUNGAN TAHUN 2007, YANG DITETAPKAN DALAM
RAPAT PEMEGANG SAHAM TAHUN 2008 TAPI BARU DIBAYARKAN
DALAM TAHUN 2009.
c. DEVIDEN ATAS PENYERTAAN SAHAM SEBANYAK 70% PADA
“Y CORPORATION” DI HONGKONG YG SAHAMNYA TIDAK DIPERDAGANG
KAN DI BURSA EFEK SEBESAR Rp 75.000.000. YAITU BERASAL DARI
KEUNTUNGAN SAHAM TAHUN 2008, YG BERDASARKAN KEPUTUSAN
MENTERI KEUANGAN DITETAPKAN DIPEROLEH TAHUN 2009.
d. BUNGA KWARTAL IV TAHUN 2009 SEBESAR Rp 100.000.000. DARI
“Z Sdn Bhd”di KUALA LUMPUR, YG BARU AKAN DITERIMA MEI 2010.
PENGHASILAN DARI SUMBER LUAR NEGERI YANG DIGABUNGKAN DENGAN
PENGHASILAN DALAM NEGERI DALAM TAHUN PAJAK 2009, ADALAH
PENGHASILAN PADA HURUF ( a ), ( b ), dan HURUF ( c ), SEDANGKAN PENG
HASILAN PADA HURUF ( d ), DIGABUNGKAN DENGAN PENGHASILAN DALAM
NEGERI TAHUN PAJAK 2010.
DALAM MENGHITUNG PENGHASILAN KENA PAJAK, KERUGIAN YANG DIDERITA
OLEH WAJIB PAJAK DI LUAR NEGERI TIDAK BOLEH DIKOMPENSASIKAN
DENGAN PENGHASILAN YANG DITERIMA ATAU DIPEROLEH DARI DALAM
NEGERI ( INDONESIA ).
CONTOH.
2. PT. D DI JAKARTA MEMPEROLEH PENGHASILAN NETO TAHUN 2009 Sbb :
a. DINEGARA “X” MEMPEROLEH PENGHASILAN (LABA) Rp 1.000.000.000.
DENGAN TARIF PAJAK DINEGARA TSB 40% (Rp 400.000.000.)
b. DI NEGARA “Y” MEMPEROLEH PENGHASILAN (LABA) Rp 3.000.000.000.
DENGAN TARIP PAJAKNYA SEBESAR 25% (Rp 750.000.000.)
c. DINEGARA “Z” MENDERITA KERUGIAN Rp 2.500.000.000.
d. PENGHASILAN DARI DALAM NEGERI Rp 4.000.000.000.
PERHITUNGAN KREDIT PAJAK LUAR NEGERI ADALAH Sbb :
1. PENGHASILAN LUAR NEGERI :
a. PENGHASILAN (LABA) DI NEGARA X = Rp 1.000.000.000.
b. PENGHASILAN (LABA) DI NEGARA Y = Rp 3.000.000.000.
c. RUGI DI NEGARA Z = Rp ----------
JUMLAH PENGHASILAN LUAR NEGERI Rp 4.000.000.000.
2. PENGHASILAN DALAM NEGERI Rp 4.000.000.000.
3. JUMLAH PENGHASILAN NETO Rp 8.000.000.000.
4. PPh TERUTANG TARIF Psl 17 ( 28%) = Rp 2.240.000.000.
5. BATAS MAKSIMUM KPLN UNTUK MASING-MASING NEGARA ADALAH :
a. UNTUK NEGARA X =
1.000.000.000.
8.000.000.000.
GARA X ADALAH Rp 400.000.000.
Rp 280.000.000.
x. 2.240.000.000. = Rp 280.000.000.
b. UNTUK NEGARA Y =
3.000.000.000.
8.000.000.000.
PAJAK YANG TERUTANG DI NEGARA Y Rp 750.000.000. MAKA MAKSIMUM
KREDIT PAJAK LUAR NEGERI YANG DAPAT DIKREDITKAN= Rp 750.000.000.
JUMLAH KREDIT PAJAK LUAR NEGERI YANG DIPERKENANKAN ADALAH
( Rp 280.000.000. + Rp 750.000.000. ) = Rp 1.030.000.000.
DARI CONTOH TERSEBUT DIATAS JELAS BAHWA DALAM MENGHITUNG
PENGHASILAN KENA PAJAK , KERUGIAN YANG DIDERITA DILUAR NEGERI
DI NEGARA Z SEBESAR Rp 2.500.000.000. TIDAK DPT DIPERHITUNGKAN.
3. PAJAK ATAS PENGHASILAN DI LUAR NEGERI YANG DAPAT DIKREDITKAN
TERHADAP PAJAK PENGHASILAN YANG TERUTANG OLEH WAJIB PAJAK
ADALAH PAJAK ATAS PENGHASILAN TERUTANG ATAU DIBAYAR DI LN.
YG DIMAKSUD DG PAJAK ATAS PENGHASILAN YG TERUTANG DI LN ADALAH
PAJAK ATAS PENGHASILAN YG BERKENAAN DG USAHA ATAU PEKERJAAN
DI LN SEDANGKAN YG DIMAKSUD DG PAJAK YG DIBAYAR DI LN ADALAH
PAJAK ATAS PENGHASILAN DARI MODAL DAN PENGHASILAN LAINNYA
DI LUAR NEGERI MISALNYA BUNGA, DEVIDEN DAN ROYALTY.
x 2.240.000.000. = Rp 840.000.000.
PT. A DI JAKARTA DALAM TAHUN 2009 MENERIMA DEVIDEN DARI “B Ltd”
DI BELANDA SEBESAR Rp 100.000.000. YANG BERASAL DARI KEUNTUNG
AN TAHUN 2008. ATAS DEVIDEN TERSEBUT TELAH DIPOTONG PPh 10%.
OLEH PEMERINTAH BELANDA. ADAPUN PENGHASILAN DARI USAHA DI
DALAM NEGERI TAHUN PAJAK 2009 BERJUMLAH Rp 400.000.000.
PENGKREDITAN PAJAK LUAR NEGERI SEBESAR Rp 10.000.000. ( 10% x
Rp 100.000.000. ) DILAKUKAN PADA TAHUN 2009 , YAITU PADA TAHUN
PENGGABUNGAN PENGHASILAN DEVIDEN DARI “B Ltd”, KARENA DEVIDEN
TERSEBUT DITERIMA TAHUN 2009.
DALAM HAL PT. A MEMPUNYAI PENYERTAAN PADA BADAN USAHA YANG
BERKEDUDUKAN DI NEGARA TERTENTU SEBAGAIMANA DIMAKSUD DALAM
Psl 18 Ayat ( 2 ) UU 36 TAHUN 2008. PPh, MAKA PENGKREDITAN PAJAK
NYA TIDAK HARUS PADA TAHUN YANG SAMA DENGAN PENGGABUNGAN
PENGHASILAN. ..
KALAU TERJADI KERUGIAN DI DALAM NEGERI
PT. B. DI JAKARTA MEMPEROLEH PENGHASILAN NETO DLM TAHUN 2009 Sbb :
- PENGHASILAN USAHA DI LUAR NEGERI Rp 1.000.000.000.
- RUGI USAHA DI DALAM NEGERI Rp 200.000.00.
PAJAK ATAS PENGHASILAN DI LN MISALNYA 40% = (Rp 400.000.000.)
PERHITUNGAN MAKSIMUM KREDIT PAJAK LUAR NEGERI SERTA PAJAK
TERUTANG ADALAH SEBAGAI BERIKUT :
PENGHASILAN USAHA DI LUAR NEGERI Rp 1.000.000.000.
RUGI USAHA DI DALAM NEGERI ( Rp 200.000.000. )
PENGHASILAN NETO = Rp 800.000.000.
PPh TERUTANG MENURUT TARIF Pasal 17 ( 28% ) = Rp 224.000.000.
MAKA MAKSIMUM KREDIT PAJAK LUAR NEGERI ADALAH :
1.000.000.000.
800.000.000.
x 224.000.000. = Rp 280.000.000.
OLEH KARENA PAJAK YANG DIBAYAR DI LUAR NEGERI DAN BATAS MAKSIMUM KREDIT
PAJAK LUAR NEGERI YANG DAPAT DIKREDITKAN MASIH LEBIH BESAR DARI JUMLAH PAJAK
YANG TERUTANG , MAKA KREDIT PAJAK LUAR NEGERI YANG DIPERKENANKAN UNTUK
DIKREDITKAN DALAM PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN ADALAH SEBESAR PAJAK
PENGHASILAN YANG TERUTANG YAITU SEBESAR Rp 224.000.000.
APABILA PENGHASILAN LUAR NEGERI BERSUMBER DARI BEBERAPA NEGARA, MAKA JUMLAH
MAKSIMUM KREDIT PAJAK LUAR NEGERI DIHITUNG UNTUK MASING-MASING NEGARA
DENGAN MENERAPKAN CARA PENGHITUNGAN SEBAGAIMANA DIMAKSUD PADA AYAT (3).
CONTOH :
5 . PT.C DI JAKARTA DALAM TAHUN 2009 MEMPEROLEH PENGHASILAN NETO Sbb :
a. PENGHASILAN DARI DALAM NEGERI Rp 2.000.000.000.
b. PENGHASILAN DARI NEGARA X Rp 1.000.000.000.
( DENGAN TARIP PAJAK 40% ).
c. PENGHASILAN DARI NEGARA Y Rp 2.000.000.000.
( DENGAN TARIP PAJAK 30% )
JUMLAH PENGHASILAN NETO = Rp 5.000.000.000.
APABILA PENGHASILAN NETO SAMA DENGAN PENGHASILAN KENA PAJAK, MAKA PAJAK
PENGHASILAN TERUTANG MENURUT TARIP Psl 17 ADALAH SEBESAR Rp 1.400.000.000 .
BATAS MAKSIMUM KREDIT PAJAK LUAR NEGERI UNTUK SETIAP NEGARA ADALAH :
a. UNTUK NEGARA X =
1.000.000.000.
5.000.000.000.
PAJAK YANG TERUTANG DILUAR NEGERI SEBESAR Rp 400.000.000.-
LEBIH BESAR DARI BATAS MAKSIMUM KREDIT PAJAK YANG DAPAT
DIKREDITKAN, MAKA JUMLAH YANG DIPERKENANKAN HANYA
SEBESAR Rp 280.000.000.-
b. UNTUK NEGARA Y =
2.000.000.000.
5.000.000.000.
PAJAK YANG TERUTANG DI LUAR NEGERI SEBESAR Rp 600.000.000.
LEBIH BESAR DARI BATAS KREDIT PAJAK YANG DAPAT DIKREDITKAN,
MAKA JUMLAH KREDIT PAJAK YANG DIPERKENANKAN HANYA
SEBESAR Rp 560.000.000.
X 1.400.000.000. = Rp 280.000.000.
X 1.400.000.000. = Rp 560.000.000.
PEMBETULAN SPT TAHUNAN KARENA PERUBAHAN PENGHASILAN DARI LUAR
NEGERI, DILAKUKAN SEBAGAI BERIKUT :
CONTOH :
1. PENGHASILAN LN ( MENURUT SPT ) Rp 1.000.000.000.
2. PENGHASILAN DALAM NEGERI Rp 2.000.000.000.
3. PENGHASILAN LN ( SETELAH DIKOREKSI DI LN) Rp 2.000.000.000.
4. PAJAK PENGHASILAN YG TERUTANG DI LN MISALNYA 40%.
5. PPh Psl 25 YANG DIBAYAR Rp 500.000.000.
6. PPh TERUTANG SEBELUM DAN SESUDAH KOREKSI FISKAL DI LN Sbb :
SPT SPT PEMBETULAN
1. PENGHASILAN LN Rp 1.000.000.000. 1. PENGHASILAN LN Rp 2.000.000.000.
2. PENGHASILAN DN Rp 2.000.000.000. 2. PENGHASILAN DN Rp 2.000.000.000.
3. P K P Rp 3.000.000.000. 3. P K P Rp 4.000.000.000.
4. PPh TERUTANG Rp 840.000.000. 4. PPh TERUTANG Rp 1.120.000.000.
5. KREDIT PAJAK LUAR NEGERI : 5. KREDIT PAJAK LUAR NEGERI :
1.000.000.000. 2.000.000.000.
3.000.000.000. 4.000.000.000.
6. PPh YG HARUS BAYAR Rp 560.000.000. 6. PPh YG HARUS BAYAR Rp 560.000.000.
7. PPh Psl 25 Rp 500.000.000. 7. PPh Psl 25 Rp 500.000.000.
8. PPh Psl 29 Rp 60.000.000. 8. KURANG BAYAR Rp 60.000.000.
9. .PPh 29 Rp 60.000.000.
10. HARUS BAYAR LAGI Rp N I H I L
X 840.000.000. = Rp 280.000.000.X 840.000.000. = Rp 280.000.000. X 1.120.000.000.= 560.000.000.X 1.120.000.000.= 560.000.000.
DAPAT PULA TERJADI BAHWA KOREKSI FISKAL DI LN BERUPA KOREKSI YANG
MENYEBABKAN PENGHASILAN DAN PAJAK ATAS PENGHASILAN YANG TERU
TANG DI LN LEBIH KECIL DARI YANG DILAPORKAN DALAM SPT TAHUNAN,
SEHINGGA PAJAK DI LN MENJADI LEBIH BAYAR.
KOREKSI FISKAL DI LN TERSEBUT AKAN MENGAKIBATKAN PPh TERUTANG
DI INDONESIA JUGA MENJADI LEBIH KECIL, SEHINGGA PPh MENJADI LEBIH
BAYAR. KELEBIHAN BAYAR PAJAK TERSEBUT DAPAT DIKEMBALIKAN KEPADA
WP SETELAH DIPERHITUNGKAN DENGAN UTANG PAJAK LAIN.
CONTOH :
- PENGHASILAN LN ( MENURUT SPT ) Rp 1.000.000.000.
- PENGHASILAN DALAM NEGERI Rp 2.000.000.000.
- PENGHASILAN LN ( SETELAH DIKOREKSI DI LN ) Rp 500.000.000.
- PAJAK ATAS PENGHASILAN YG TERUTANG DI LN 40%.
- PPh Psl 25 YANG DIBAYAR Rp 500.000.000.
SPT (Rp) SPT PEMBETULAN(Rp)
1. PENGHASILAN LUAR
NEGERI.
2. PENGHASILAN
DALAM NEGERI.
3.PENGHASILAN KENA
PAJAK
4.PPh TERUTANG
5. KREDIT PAJAK LUAR
NEGERI
1.000.000.000.X Rp
840.000.000.
3.000.000.000.
6.HARUS DIBAYAR DI
INDONSIA
7.PPh PASAL 25
8.PPh PASAL 29
1.000.000.000.
2.000.000.000.
3.000.000.000.
840.000.000.
=
280.000.000.
560.000.000.
500.000.000.
60.000.000.
1. PENGHASILAN LUAR
NEGERI
2. PENGHAISILAN
DALAM NEGERI
3. PENGHASILAN KENA
PAJAK
4. PPh TERUTANG
5. KREDIT PAJAK LUAR
NEGERI
500.000.000 X Rp
700.000.000.
2.500.000.000.
6. HARUS DIBAYAR DI
INDONSIA
7. PPh PASAL 25
8. KURANG BAYAR
9. PPh PSL 29 TELAH
BAYAR
10. LEBIH BAYAR
500.000.000.
2.000.000.000.
2.500.000.000.
700.000.000.
=
140.000.000.
560.000.000.
500.000.000.
60.000.000.
60.000.000.
N I H I L

More Related Content

What's hot

Akuntansi persediaan - PEMDA
Akuntansi persediaan - PEMDAAkuntansi persediaan - PEMDA
Akuntansi persediaan - PEMDA
Mahyuni Bjm
 
Return Yang Diharapkan dan Risiko Portofolio
Return Yang Diharapkan dan Risiko PortofolioReturn Yang Diharapkan dan Risiko Portofolio
Return Yang Diharapkan dan Risiko Portofolio
Amrul Rizal
 
Materi AKM 2 Utang Jangka Panjang
Materi AKM 2 Utang Jangka PanjangMateri AKM 2 Utang Jangka Panjang
Materi AKM 2 Utang Jangka Panjang
Ryan Gamof
 
Akuntansi Pembiayaan PEMDA
Akuntansi Pembiayaan PEMDAAkuntansi Pembiayaan PEMDA
Akuntansi Pembiayaan PEMDA
Mahyuni Bjm
 
Akuntansi Keuangan 2 - Ekuitas
Akuntansi Keuangan 2 - EkuitasAkuntansi Keuangan 2 - Ekuitas
Akuntansi Keuangan 2 - Ekuitas
Lusi Mei
 
Kertas kerja audit
Kertas kerja auditKertas kerja audit
Kertas kerja audit
Maria Haryanti
 
anggaran komprehensif
 anggaran komprehensif anggaran komprehensif
anggaran komprehensif
Adietya Selamet
 
Psak 30-sewa-isak-8-120212
Psak 30-sewa-isak-8-120212Psak 30-sewa-isak-8-120212
Psak 30-sewa-isak-8-120212
Sri Apriyanti Husain
 
Akuntansi Beban dan-belanja PEMDA
Akuntansi Beban dan-belanja PEMDAAkuntansi Beban dan-belanja PEMDA
Akuntansi Beban dan-belanja PEMDA
Mahyuni Bjm
 
34020 7-853463552856
34020 7-85346355285634020 7-853463552856
34020 7-853463552856Sefri Yunita
 
Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan
Kerangka Konseptual Akuntansi PemerintahanKerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan
Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan
Sujatmiko Wibowo
 
Makalah likuidasi persekutuan
Makalah likuidasi persekutuanMakalah likuidasi persekutuan
Makalah likuidasi persekutuanevi hermawati
 
PPN Pemungutan PPN
 PPN   Pemungutan PPN PPN   Pemungutan PPN
PPN Pemungutan PPN
karomah95
 
Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah
Sistem Akuntansi Pemerintah DaerahSistem Akuntansi Pemerintah Daerah
Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah
Sujatmiko Wibowo
 
Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...
Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...
Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...Adi Jauhari
 
Akuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuan
Akuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuanAkuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuan
Akuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuan
Ellysa Putri
 
Psak 102 murabahah
Psak 102 murabahahPsak 102 murabahah
Psak 102 murabahahcitra Joni
 
Anjak piutang (factoring) mengenal, mencatat, dan menghitung.
Anjak piutang (factoring)  mengenal, mencatat, dan menghitung.Anjak piutang (factoring)  mengenal, mencatat, dan menghitung.
Anjak piutang (factoring) mengenal, mencatat, dan menghitung.
Futurum2
 
1 Liabilitas Jangka Pendek, Provisi dan Kontinjensi.pptx
1 Liabilitas Jangka Pendek, Provisi dan Kontinjensi.pptx1 Liabilitas Jangka Pendek, Provisi dan Kontinjensi.pptx
1 Liabilitas Jangka Pendek, Provisi dan Kontinjensi.pptx
SyahrulFujiana
 

What's hot (20)

Akuntansi persediaan - PEMDA
Akuntansi persediaan - PEMDAAkuntansi persediaan - PEMDA
Akuntansi persediaan - PEMDA
 
Return Yang Diharapkan dan Risiko Portofolio
Return Yang Diharapkan dan Risiko PortofolioReturn Yang Diharapkan dan Risiko Portofolio
Return Yang Diharapkan dan Risiko Portofolio
 
Materi AKM 2 Utang Jangka Panjang
Materi AKM 2 Utang Jangka PanjangMateri AKM 2 Utang Jangka Panjang
Materi AKM 2 Utang Jangka Panjang
 
Akuntansi Pembiayaan PEMDA
Akuntansi Pembiayaan PEMDAAkuntansi Pembiayaan PEMDA
Akuntansi Pembiayaan PEMDA
 
04.sapd pembiayaan
04.sapd pembiayaan04.sapd pembiayaan
04.sapd pembiayaan
 
Akuntansi Keuangan 2 - Ekuitas
Akuntansi Keuangan 2 - EkuitasAkuntansi Keuangan 2 - Ekuitas
Akuntansi Keuangan 2 - Ekuitas
 
Kertas kerja audit
Kertas kerja auditKertas kerja audit
Kertas kerja audit
 
anggaran komprehensif
 anggaran komprehensif anggaran komprehensif
anggaran komprehensif
 
Psak 30-sewa-isak-8-120212
Psak 30-sewa-isak-8-120212Psak 30-sewa-isak-8-120212
Psak 30-sewa-isak-8-120212
 
Akuntansi Beban dan-belanja PEMDA
Akuntansi Beban dan-belanja PEMDAAkuntansi Beban dan-belanja PEMDA
Akuntansi Beban dan-belanja PEMDA
 
34020 7-853463552856
34020 7-85346355285634020 7-853463552856
34020 7-853463552856
 
Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan
Kerangka Konseptual Akuntansi PemerintahanKerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan
Kerangka Konseptual Akuntansi Pemerintahan
 
Makalah likuidasi persekutuan
Makalah likuidasi persekutuanMakalah likuidasi persekutuan
Makalah likuidasi persekutuan
 
PPN Pemungutan PPN
 PPN   Pemungutan PPN PPN   Pemungutan PPN
PPN Pemungutan PPN
 
Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah
Sistem Akuntansi Pemerintah DaerahSistem Akuntansi Pemerintah Daerah
Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah
 
Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...
Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...
Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...
 
Akuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuan
Akuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuanAkuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuan
Akuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuan
 
Psak 102 murabahah
Psak 102 murabahahPsak 102 murabahah
Psak 102 murabahah
 
Anjak piutang (factoring) mengenal, mencatat, dan menghitung.
Anjak piutang (factoring)  mengenal, mencatat, dan menghitung.Anjak piutang (factoring)  mengenal, mencatat, dan menghitung.
Anjak piutang (factoring) mengenal, mencatat, dan menghitung.
 
1 Liabilitas Jangka Pendek, Provisi dan Kontinjensi.pptx
1 Liabilitas Jangka Pendek, Provisi dan Kontinjensi.pptx1 Liabilitas Jangka Pendek, Provisi dan Kontinjensi.pptx
1 Liabilitas Jangka Pendek, Provisi dan Kontinjensi.pptx
 

Viewers also liked

pph pasal 24
pph pasal 24pph pasal 24
pph pasal 24
1l2j3n
 
pph pasal 24 25 dan 26
pph pasal 24 25 dan 26pph pasal 24 25 dan 26
pph pasal 24 25 dan 26
muh wilyam
 
Contoh soal pajak Pasal 25
Contoh soal pajak Pasal 25Contoh soal pajak Pasal 25
Contoh soal pajak Pasal 25Endah Kusumarini
 
PPh Pasal 25
PPh Pasal 25PPh Pasal 25
PPh Pasal 25
Membangun city
 
2016 ak2 a_kelompok2_pph24
2016 ak2 a_kelompok2_pph242016 ak2 a_kelompok2_pph24
2016 ak2 a_kelompok2_pph24
Kartika Dwi Rachmawati
 
makalah pajak (pph 24)
makalah pajak (pph 24)makalah pajak (pph 24)
makalah pajak (pph 24)
Eka Esti
 

Viewers also liked (7)

pph pasal 24
pph pasal 24pph pasal 24
pph pasal 24
 
pph pasal 24 25 dan 26
pph pasal 24 25 dan 26pph pasal 24 25 dan 26
pph pasal 24 25 dan 26
 
PPh Pasal 25
PPh Pasal 25PPh Pasal 25
PPh Pasal 25
 
Contoh soal pajak Pasal 25
Contoh soal pajak Pasal 25Contoh soal pajak Pasal 25
Contoh soal pajak Pasal 25
 
PPh Pasal 25
PPh Pasal 25PPh Pasal 25
PPh Pasal 25
 
2016 ak2 a_kelompok2_pph24
2016 ak2 a_kelompok2_pph242016 ak2 a_kelompok2_pph24
2016 ak2 a_kelompok2_pph24
 
makalah pajak (pph 24)
makalah pajak (pph 24)makalah pajak (pph 24)
makalah pajak (pph 24)
 

Similar to 18. pph pasal 24

Iai pph badan sesi 4 ab
Iai pph badan sesi 4 abIai pph badan sesi 4 ab
Iai pph badan sesi 4 ab
Fajri A
 
Pajak
PajakPajak
Si214 022036-893-3
Si214 022036-893-3Si214 022036-893-3
Si214 022036-893-3ahmadjaryani
 
Boncu2
Boncu2Boncu2
Nota lkpj ta_2017 final
Nota lkpj ta_2017 finalNota lkpj ta_2017 final
Nota lkpj ta_2017 final
Niko Hafri
 
Potput 21
Potput 21Potput 21
Potput 21
M Ali Husein
 
19. pph pasal 25
19. pph pasal 2519. pph pasal 25
Materi sosialisasi bendahara pemerintah 2012
Materi sosialisasi bendahara pemerintah 2012Materi sosialisasi bendahara pemerintah 2012
Materi sosialisasi bendahara pemerintah 2012Kppkp Bangil
 
Menimbang Manfaat OJK
Menimbang Manfaat OJKMenimbang Manfaat OJK
Menimbang Manfaat OJK
F W
 
PPN
PPNPPN
958
958958
Harsat Lampung.pdf
Harsat Lampung.pdfHarsat Lampung.pdf
Harsat Lampung.pdf
GTUPayaPasir
 
Kebijakan insentif pdrd edit13919
Kebijakan insentif pdrd edit13919Kebijakan insentif pdrd edit13919
Kebijakan insentif pdrd edit13919
Joseph Sitepu
 
3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx
3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx
3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx
AhmadGozali32
 
3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx
3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx
3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx
selametuntung
 
DIPA-2020.pptx
DIPA-2020.pptxDIPA-2020.pptx
DIPA-2020.pptx
CahriSyahriadi
 

Similar to 18. pph pasal 24 (20)

Iai pph badan sesi 4 ab
Iai pph badan sesi 4 abIai pph badan sesi 4 ab
Iai pph badan sesi 4 ab
 
Pajak
PajakPajak
Pajak
 
Si214 022036-893-3
Si214 022036-893-3Si214 022036-893-3
Si214 022036-893-3
 
Boncu2
Boncu2Boncu2
Boncu2
 
Pengelolaan keuangan
Pengelolaan keuanganPengelolaan keuangan
Pengelolaan keuangan
 
Nota lkpj ta_2017 final
Nota lkpj ta_2017 finalNota lkpj ta_2017 final
Nota lkpj ta_2017 final
 
Potput 21
Potput 21Potput 21
Potput 21
 
19. pph pasal 25
19. pph pasal 2519. pph pasal 25
19. pph pasal 25
 
Materi sosialisasi bendahara pemerintah 2012
Materi sosialisasi bendahara pemerintah 2012Materi sosialisasi bendahara pemerintah 2012
Materi sosialisasi bendahara pemerintah 2012
 
Menimbang Manfaat OJK
Menimbang Manfaat OJKMenimbang Manfaat OJK
Menimbang Manfaat OJK
 
PPN
PPNPPN
PPN
 
Uu 02 2000
Uu 02 2000Uu 02 2000
Uu 02 2000
 
958
958958
958
 
Harsat Lampung.pdf
Harsat Lampung.pdfHarsat Lampung.pdf
Harsat Lampung.pdf
 
Kebijakan insentif pdrd edit13919
Kebijakan insentif pdrd edit13919Kebijakan insentif pdrd edit13919
Kebijakan insentif pdrd edit13919
 
3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx
3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx
3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx
 
3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx
3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx
3. Kebijakan Pengelolaan Pendapatan Daerah-Sumule.pptx
 
7 tahun 2003
7 tahun 20037 tahun 2003
7 tahun 2003
 
Uu 03 2000
Uu 03 2000Uu 03 2000
Uu 03 2000
 
DIPA-2020.pptx
DIPA-2020.pptxDIPA-2020.pptx
DIPA-2020.pptx
 

More from Magdalena - Nommensen university

Pertemuan 7: utang pajak, penagihan pajak dan hapusnya utang pajak
Pertemuan 7: utang pajak, penagihan pajak dan hapusnya utang pajakPertemuan 7: utang pajak, penagihan pajak dan hapusnya utang pajak
Pertemuan 7: utang pajak, penagihan pajak dan hapusnya utang pajak
Magdalena - Nommensen university
 
teori pemungutan pajak dan penggolongan pajak
 teori pemungutan pajak dan penggolongan pajak teori pemungutan pajak dan penggolongan pajak
teori pemungutan pajak dan penggolongan pajak
Magdalena - Nommensen university
 
Modul praktek pajak magdalena ganjil 2015
Modul praktek pajak magdalena ganjil 2015Modul praktek pajak magdalena ganjil 2015
Modul praktek pajak magdalena ganjil 2015
Magdalena - Nommensen university
 
Hukum pajak Pertemuan I & II
Hukum pajak Pertemuan I & IIHukum pajak Pertemuan I & II
Hukum pajak Pertemuan I & II
Magdalena - Nommensen university
 
Materi kuliah Saham
Materi kuliah SahamMateri kuliah Saham
Bahan kuliah pengantar akuntansi II Utang Jk. Pendek
Bahan kuliah pengantar akuntansi II  Utang Jk. PendekBahan kuliah pengantar akuntansi II  Utang Jk. Pendek
Bahan kuliah pengantar akuntansi II Utang Jk. Pendek
Magdalena - Nommensen university
 
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii utang obligasi
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii  utang obligasiBahan kuliah pengantar akuntansi ii  utang obligasi
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii utang obligasi
Magdalena - Nommensen university
 
Aktiva tetap
Aktiva tetapAktiva tetap
Seminar final lena 25 mei
Seminar final lena 25 meiSeminar final lena 25 mei
Seminar final lena 25 mei
Magdalena - Nommensen university
 
Tesis Magdalena
Tesis Magdalena Tesis Magdalena
IFSP
IFSPIFSP

More from Magdalena - Nommensen university (15)

Pertemuan 7: utang pajak, penagihan pajak dan hapusnya utang pajak
Pertemuan 7: utang pajak, penagihan pajak dan hapusnya utang pajakPertemuan 7: utang pajak, penagihan pajak dan hapusnya utang pajak
Pertemuan 7: utang pajak, penagihan pajak dan hapusnya utang pajak
 
teori pemungutan pajak dan penggolongan pajak
 teori pemungutan pajak dan penggolongan pajak teori pemungutan pajak dan penggolongan pajak
teori pemungutan pajak dan penggolongan pajak
 
Modul praktek pajak magdalena ganjil 2015
Modul praktek pajak magdalena ganjil 2015Modul praktek pajak magdalena ganjil 2015
Modul praktek pajak magdalena ganjil 2015
 
Hukum pajak Pertemuan I & II
Hukum pajak Pertemuan I & IIHukum pajak Pertemuan I & II
Hukum pajak Pertemuan I & II
 
Kisi-kisi PA II
Kisi-kisi PA IIKisi-kisi PA II
Kisi-kisi PA II
 
Materi kuliah Saham
Materi kuliah SahamMateri kuliah Saham
Materi kuliah Saham
 
Bahan kuliah pengantar akuntansi II Utang Jk. Pendek
Bahan kuliah pengantar akuntansi II  Utang Jk. PendekBahan kuliah pengantar akuntansi II  Utang Jk. Pendek
Bahan kuliah pengantar akuntansi II Utang Jk. Pendek
 
PPN- copy
PPN- copy PPN- copy
PPN- copy
 
PPN
PPNPPN
PPN
 
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii utang obligasi
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii  utang obligasiBahan kuliah pengantar akuntansi ii  utang obligasi
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii utang obligasi
 
Aktiva tetap
Aktiva tetapAktiva tetap
Aktiva tetap
 
Seminar final lena 25 mei
Seminar final lena 25 meiSeminar final lena 25 mei
Seminar final lena 25 mei
 
Tesis Magdalena
Tesis Magdalena Tesis Magdalena
Tesis Magdalena
 
IFSP
IFSPIFSP
IFSP
 
Ipo
IpoIpo
Ipo
 

Recently uploaded

Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 

Recently uploaded (20)

Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 

18. pph pasal 24

  • 1. PAJAK PENGHASILAN Psl 24 KREDIT PAJAK LUAR NEGERI ( K P L N )
  • 2. DASAR HUKUM : 1.UU No. 7 TAHUN 1983, SEBAGAIMANA TELAH DIRUBAH TERAKHIR DENGAN UU No. 36 TAHUN 2008, ( PAJAK PENGHASILAN). 2. KEPUTUSAN MENTERI KEUANGAN RI No. 164/KMK.03/2002, TGL 19 APRIL 2002, TENTANG KREDIT PAJAK LUAR NEGERI (KPLN). PRINSIP : PENGHSAILAN YANG DIKENAKAN PAJAK BAGI WP DN ADALAH PENGHASILAN SELURUH DUNIA (WORLD WIDE INCOME) RUMUS KPLN : PENGHASILAN LUAR NEGERI PENGHASILAN KENA PAJAK X PPh TERUTANG
  • 3. ISI KEP MENKEU 164/KMK.03/2002. ( KREDIT PAJAK LUAR NEGERI ) PASAL 1 (1)WAJIB PAJAK DALAM NEGERI TERUTANG PAJAK ATAS PENGHASILAN KENA PAJAK YANG BERASAL DARI SELURUH PENGHASILAN TERMASUK PENGHASILAN YANG DITERIMA ATAU DIPEROLEH DARI LUAR NEGERI. (2) PENGGABUNGAN PENGHASILAN YANG BERASAL DARI LUAR NEGERI DILAKUKAN SEBAGAI BERIKUT : a. UNTUK PENGHASILAN DARI USAHA DILAKUKAN DALAM TAHUN PAJAK DIPEROLEHNYA PENGHASILAN TERSEBUT. b. UNTUK PENGHASILAN LAINNYA DILAKUKAN DALAM TAHUN PAJAK DITERIMANYA PENGHASILAN TERSEBUT. c. UNTUK PENGHASILAN BERUPA DEVIDEN SEBAGAIMANA DIMAKSUD DALAM Psl 18 Ayat (2) UNDANG-UNDANG No. 7 TAHUN 1983, SEBAGAIMANA TELAH DIRUBAH TERAKHIR DENGAN UU No. 36 TAHUN 2008, DILAKUKAN DALAM TAHUN PAJAK PADA SAAT PEROLEHAN DEVI DEN TSB DITETAPKAN SESUAI DG KEPUTUSAN MENTERI KEUANGAN.
  • 4. ( 3 ) KERUGIAN YANG DIDERITA DILUAR NEGERI TIDAK BOLEH DIGABUNGKAN DALAM MENGHITUNG PENGHASILAN KENA PAJAK. PASAL 2. ( 1 ) APABILA DALAM PENGHASILAN KENA PAJAK TERDAPAT PENGHASILAN YANG BERASAL DARI LUAR NEGERI, MAKA PAJAK PENGHASILAN YANG DIBAYAR ATAU TERUTANG DI LUAR NEGERI ATAS PENGHASILAN TERSEBUT DAPAT DIKREDITKAN TERHADAP PAJAK PENGHASILAN YANG TERUTANG DI INDONESIA. ( 2 ) PENGKREDITAN PAJAK SEBAGAIMANA DIMAKSUD PADA ANGKA (1) DIATAS, DILAKUKAN DALAM TAHUN PAJAK DIGABUNGKANNYA PENGSILAN DARI LUAR NEGERI TERSEBUT SEBAGAIMANA DIMAKSUD DALAM Psl 1 Ayat ( 2 ). ( 3 ) JUMLAH KREDIT PAJAK SEBAGAIMANA DIMAKSUD PADA ANGKA (1) SETINGGI-TINGGINYA SAMA DENGAN JUMLAH PAJAK YG DIBAYAR ATAU TERUTANG DILUAR NEGERI, TETAPI TIDAK BOLEH MELEBIHI JUMLAH YG
  • 5. DIHITUNG MENURUT PERBANDINGAN ANTARA PENGHASILAN DARI LUAR NEGERI TERHADAP PENGHASILAN KENA PAJAK DIKALIKAN DENGAN PAJAK YANG TERUTANG ATAS PENGHASILAN KENA PAJAK, ATAU SETINGGI-TINGGI NYA SAMA DENGAN PAJAK YANG TERUTANG ATAS PENGHASILAN KENA PAJAK DALAM HAL PENGHASILAN KENA PAJAK LEBIH KECIL DARI PENGHASILAN LUAR NEGERI. ( 4 ) APABILA PENGHASILAN LUAR NEGERI BERASAL DARI BEBERAPA NE GARA MAKA PENGHITUNGAN KREDIT PAJAK SEBAGAIMANA DIMAKSUD PADA ANGKA ( 3 ) DILAKUKAN UNTUK MASING-MASING NEGARA. PASAL 3 DALAM HAL JUMLAH PAJAK PENGHASILAN YANG DIBAYAR ATAU TERUTANG DILUAR NEGERI MELEBIHI JUMLAH KREDIT PAJAK YANG DIPERKENANKAN, SEBAGAIMANA DIMAKSUD DALAM Psl 2, MAKA KELEBIHAN TERSEBUT TIDAK DAPAT DIPERHITUNGKAN DENGAN PAJAK PENGHASILAN YANG TER UTANG TAHUN BERIKUTNYA, TIDAK BOLEH DIBEBANKAN SEBAGAI BIAYA ATAU PENGURANG PENGHASILAN, DAN TDK DPT DIMINTAKAN RESTITUSI
  • 6. PASAL 4 ( 1 ). UNTUK MELAKSANAKAN PENGKREDITAN PAJAK LUAR NEGERI, WP WAJIB ME NYAMPAIKAN PERMOHONAN KPD DIREKTUR JENDERAL PAJAK DG DILAMPIRI : a. LAPORAN KEUANGAN DARI PENGHASILAN YG BERASAL DARI LUAR NEGERI. b. FOTOKOPI SURAT PEMBERITAHUAN PAJAK YG DISAMPAIKAN DILUAR NEGERI c. DOKUMEN PEMBAYARAN PAJAK DI LUAR NEGERI. ( 2 ). PENYAMPAIAN PERMOHONAN KREDIT PAJAK LUAR NEGERI SEBAGAIMANA DIMAKSUD ANGKA ( 1 ) DIATAS DILAKUKAN BERSAMAAN DG PENYAMPAIAN SURAT PEMBERITAHUAN TAHUNAN PAJAK PENGHASILAN. PASAL 5 ATAS PERMOHONAN WP, DIREKTUR JENDERAL PAJAK DAPAT MEMPERPANJANG JANGKA WAKTU PENYAMPAIAN LAMPIRAN-LAMPIRAN DIMAKSUD DALAM Psl 4 KARENA ALASAN-ALASAN DILUAR KEKUASAAN WAJIB PAJAK.
  • 7. PASAL 6 ( 1 ). DALAM HAL TERJADI PERUBAHAN BESARNYA PENGHASILAN YANG BERASAL DARI LUAR NEGERI, WAJIB PAJAK HARUS MELAKUKAN PEMBETULAN SPT UNTUK TAHUN PAJAK YANG BERSANGKUTAN DENGAN MELAMPIRKAN DOKUMEN YANG BERKENAN DENGAN PERUBAHAN TERSEBUT. ( 2 ). APABILA KARENA PEMBETULAN TSB PADA ANGKA (1) MENYEBABKAN PPh KURANG BAYAR, MAKA ATAS KEKURANGAN TSB TIDAK DIKENAKAN BUNGA SEBAGAIMANA DIMAKSUD DALAM Psl 8 Ayat (2) UU No. 16 TAHUN 2000 (KUP). ( 3 ). APABILA KARENA PEMBETULAN TSB PADA ANGKA (1) MENYEBABKAN PPh. LEBIH BAYAR, MAKA ATAS KELEBIHAN TSB DAPAT DIKEMBALIKAN KEPADA WP SETELAH DIPERHITUNGKAN DENGAN UTANG PAJAK LAINNYA. PASAL 7 KETENTUAN LEBIH LANJUT MENGENAI PELAKSANAAN KEPUTUSAN INI DITETAPKAN OLEH DIREKTUR JENDERAL PAJAK.
  • 8. CONTOH-CONTOH PERHITUNGAN KREDIT PAJAK LUAR NEGERI. 1. PT. A DI JAKARTA DALAM TAHUN 2009 MENERIMA DAN MEMPEROLEH PENGHASILAN NETO DARI SUMBER LUAR NEGERI SEBAGAI BERIKUT : a. HASIL USAHA DI SINGAPURA DALAM TAHUN PAJAK 2009 SEBESAR Rp 800.000.000. (SETELAH DIKURS DENGAN RUPIAH). b. DEVIDEN ATAS KEPEMILIKAN SAHAM PADA “X Ltd” DI AUSTRALIA SEBESAR Rp 200.000.000. (SETELAH DIKURS DG RUPIAH). YAITU BERASAL DARI KEUNTUNGAN TAHUN 2007, YANG DITETAPKAN DALAM RAPAT PEMEGANG SAHAM TAHUN 2008 TAPI BARU DIBAYARKAN DALAM TAHUN 2009. c. DEVIDEN ATAS PENYERTAAN SAHAM SEBANYAK 70% PADA “Y CORPORATION” DI HONGKONG YG SAHAMNYA TIDAK DIPERDAGANG KAN DI BURSA EFEK SEBESAR Rp 75.000.000. YAITU BERASAL DARI KEUNTUNGAN SAHAM TAHUN 2008, YG BERDASARKAN KEPUTUSAN MENTERI KEUANGAN DITETAPKAN DIPEROLEH TAHUN 2009. d. BUNGA KWARTAL IV TAHUN 2009 SEBESAR Rp 100.000.000. DARI “Z Sdn Bhd”di KUALA LUMPUR, YG BARU AKAN DITERIMA MEI 2010.
  • 9. PENGHASILAN DARI SUMBER LUAR NEGERI YANG DIGABUNGKAN DENGAN PENGHASILAN DALAM NEGERI DALAM TAHUN PAJAK 2009, ADALAH PENGHASILAN PADA HURUF ( a ), ( b ), dan HURUF ( c ), SEDANGKAN PENG HASILAN PADA HURUF ( d ), DIGABUNGKAN DENGAN PENGHASILAN DALAM NEGERI TAHUN PAJAK 2010. DALAM MENGHITUNG PENGHASILAN KENA PAJAK, KERUGIAN YANG DIDERITA OLEH WAJIB PAJAK DI LUAR NEGERI TIDAK BOLEH DIKOMPENSASIKAN DENGAN PENGHASILAN YANG DITERIMA ATAU DIPEROLEH DARI DALAM NEGERI ( INDONESIA ). CONTOH. 2. PT. D DI JAKARTA MEMPEROLEH PENGHASILAN NETO TAHUN 2009 Sbb : a. DINEGARA “X” MEMPEROLEH PENGHASILAN (LABA) Rp 1.000.000.000. DENGAN TARIF PAJAK DINEGARA TSB 40% (Rp 400.000.000.) b. DI NEGARA “Y” MEMPEROLEH PENGHASILAN (LABA) Rp 3.000.000.000. DENGAN TARIP PAJAKNYA SEBESAR 25% (Rp 750.000.000.) c. DINEGARA “Z” MENDERITA KERUGIAN Rp 2.500.000.000. d. PENGHASILAN DARI DALAM NEGERI Rp 4.000.000.000.
  • 10. PERHITUNGAN KREDIT PAJAK LUAR NEGERI ADALAH Sbb : 1. PENGHASILAN LUAR NEGERI : a. PENGHASILAN (LABA) DI NEGARA X = Rp 1.000.000.000. b. PENGHASILAN (LABA) DI NEGARA Y = Rp 3.000.000.000. c. RUGI DI NEGARA Z = Rp ---------- JUMLAH PENGHASILAN LUAR NEGERI Rp 4.000.000.000. 2. PENGHASILAN DALAM NEGERI Rp 4.000.000.000. 3. JUMLAH PENGHASILAN NETO Rp 8.000.000.000. 4. PPh TERUTANG TARIF Psl 17 ( 28%) = Rp 2.240.000.000. 5. BATAS MAKSIMUM KPLN UNTUK MASING-MASING NEGARA ADALAH : a. UNTUK NEGARA X = 1.000.000.000. 8.000.000.000. GARA X ADALAH Rp 400.000.000. Rp 280.000.000. x. 2.240.000.000. = Rp 280.000.000.
  • 11. b. UNTUK NEGARA Y = 3.000.000.000. 8.000.000.000. PAJAK YANG TERUTANG DI NEGARA Y Rp 750.000.000. MAKA MAKSIMUM KREDIT PAJAK LUAR NEGERI YANG DAPAT DIKREDITKAN= Rp 750.000.000. JUMLAH KREDIT PAJAK LUAR NEGERI YANG DIPERKENANKAN ADALAH ( Rp 280.000.000. + Rp 750.000.000. ) = Rp 1.030.000.000. DARI CONTOH TERSEBUT DIATAS JELAS BAHWA DALAM MENGHITUNG PENGHASILAN KENA PAJAK , KERUGIAN YANG DIDERITA DILUAR NEGERI DI NEGARA Z SEBESAR Rp 2.500.000.000. TIDAK DPT DIPERHITUNGKAN. 3. PAJAK ATAS PENGHASILAN DI LUAR NEGERI YANG DAPAT DIKREDITKAN TERHADAP PAJAK PENGHASILAN YANG TERUTANG OLEH WAJIB PAJAK ADALAH PAJAK ATAS PENGHASILAN TERUTANG ATAU DIBAYAR DI LN. YG DIMAKSUD DG PAJAK ATAS PENGHASILAN YG TERUTANG DI LN ADALAH PAJAK ATAS PENGHASILAN YG BERKENAAN DG USAHA ATAU PEKERJAAN DI LN SEDANGKAN YG DIMAKSUD DG PAJAK YG DIBAYAR DI LN ADALAH PAJAK ATAS PENGHASILAN DARI MODAL DAN PENGHASILAN LAINNYA DI LUAR NEGERI MISALNYA BUNGA, DEVIDEN DAN ROYALTY. x 2.240.000.000. = Rp 840.000.000.
  • 12. PT. A DI JAKARTA DALAM TAHUN 2009 MENERIMA DEVIDEN DARI “B Ltd” DI BELANDA SEBESAR Rp 100.000.000. YANG BERASAL DARI KEUNTUNG AN TAHUN 2008. ATAS DEVIDEN TERSEBUT TELAH DIPOTONG PPh 10%. OLEH PEMERINTAH BELANDA. ADAPUN PENGHASILAN DARI USAHA DI DALAM NEGERI TAHUN PAJAK 2009 BERJUMLAH Rp 400.000.000. PENGKREDITAN PAJAK LUAR NEGERI SEBESAR Rp 10.000.000. ( 10% x Rp 100.000.000. ) DILAKUKAN PADA TAHUN 2009 , YAITU PADA TAHUN PENGGABUNGAN PENGHASILAN DEVIDEN DARI “B Ltd”, KARENA DEVIDEN TERSEBUT DITERIMA TAHUN 2009. DALAM HAL PT. A MEMPUNYAI PENYERTAAN PADA BADAN USAHA YANG BERKEDUDUKAN DI NEGARA TERTENTU SEBAGAIMANA DIMAKSUD DALAM Psl 18 Ayat ( 2 ) UU 36 TAHUN 2008. PPh, MAKA PENGKREDITAN PAJAK NYA TIDAK HARUS PADA TAHUN YANG SAMA DENGAN PENGGABUNGAN PENGHASILAN. ..
  • 13. KALAU TERJADI KERUGIAN DI DALAM NEGERI PT. B. DI JAKARTA MEMPEROLEH PENGHASILAN NETO DLM TAHUN 2009 Sbb : - PENGHASILAN USAHA DI LUAR NEGERI Rp 1.000.000.000. - RUGI USAHA DI DALAM NEGERI Rp 200.000.00. PAJAK ATAS PENGHASILAN DI LN MISALNYA 40% = (Rp 400.000.000.) PERHITUNGAN MAKSIMUM KREDIT PAJAK LUAR NEGERI SERTA PAJAK TERUTANG ADALAH SEBAGAI BERIKUT : PENGHASILAN USAHA DI LUAR NEGERI Rp 1.000.000.000. RUGI USAHA DI DALAM NEGERI ( Rp 200.000.000. ) PENGHASILAN NETO = Rp 800.000.000. PPh TERUTANG MENURUT TARIF Pasal 17 ( 28% ) = Rp 224.000.000. MAKA MAKSIMUM KREDIT PAJAK LUAR NEGERI ADALAH : 1.000.000.000. 800.000.000. x 224.000.000. = Rp 280.000.000.
  • 14. OLEH KARENA PAJAK YANG DIBAYAR DI LUAR NEGERI DAN BATAS MAKSIMUM KREDIT PAJAK LUAR NEGERI YANG DAPAT DIKREDITKAN MASIH LEBIH BESAR DARI JUMLAH PAJAK YANG TERUTANG , MAKA KREDIT PAJAK LUAR NEGERI YANG DIPERKENANKAN UNTUK DIKREDITKAN DALAM PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN ADALAH SEBESAR PAJAK PENGHASILAN YANG TERUTANG YAITU SEBESAR Rp 224.000.000. APABILA PENGHASILAN LUAR NEGERI BERSUMBER DARI BEBERAPA NEGARA, MAKA JUMLAH MAKSIMUM KREDIT PAJAK LUAR NEGERI DIHITUNG UNTUK MASING-MASING NEGARA DENGAN MENERAPKAN CARA PENGHITUNGAN SEBAGAIMANA DIMAKSUD PADA AYAT (3). CONTOH : 5 . PT.C DI JAKARTA DALAM TAHUN 2009 MEMPEROLEH PENGHASILAN NETO Sbb : a. PENGHASILAN DARI DALAM NEGERI Rp 2.000.000.000. b. PENGHASILAN DARI NEGARA X Rp 1.000.000.000. ( DENGAN TARIP PAJAK 40% ). c. PENGHASILAN DARI NEGARA Y Rp 2.000.000.000. ( DENGAN TARIP PAJAK 30% ) JUMLAH PENGHASILAN NETO = Rp 5.000.000.000. APABILA PENGHASILAN NETO SAMA DENGAN PENGHASILAN KENA PAJAK, MAKA PAJAK PENGHASILAN TERUTANG MENURUT TARIP Psl 17 ADALAH SEBESAR Rp 1.400.000.000 . BATAS MAKSIMUM KREDIT PAJAK LUAR NEGERI UNTUK SETIAP NEGARA ADALAH :
  • 15. a. UNTUK NEGARA X = 1.000.000.000. 5.000.000.000. PAJAK YANG TERUTANG DILUAR NEGERI SEBESAR Rp 400.000.000.- LEBIH BESAR DARI BATAS MAKSIMUM KREDIT PAJAK YANG DAPAT DIKREDITKAN, MAKA JUMLAH YANG DIPERKENANKAN HANYA SEBESAR Rp 280.000.000.- b. UNTUK NEGARA Y = 2.000.000.000. 5.000.000.000. PAJAK YANG TERUTANG DI LUAR NEGERI SEBESAR Rp 600.000.000. LEBIH BESAR DARI BATAS KREDIT PAJAK YANG DAPAT DIKREDITKAN, MAKA JUMLAH KREDIT PAJAK YANG DIPERKENANKAN HANYA SEBESAR Rp 560.000.000. X 1.400.000.000. = Rp 280.000.000. X 1.400.000.000. = Rp 560.000.000.
  • 16. PEMBETULAN SPT TAHUNAN KARENA PERUBAHAN PENGHASILAN DARI LUAR NEGERI, DILAKUKAN SEBAGAI BERIKUT : CONTOH : 1. PENGHASILAN LN ( MENURUT SPT ) Rp 1.000.000.000. 2. PENGHASILAN DALAM NEGERI Rp 2.000.000.000. 3. PENGHASILAN LN ( SETELAH DIKOREKSI DI LN) Rp 2.000.000.000. 4. PAJAK PENGHASILAN YG TERUTANG DI LN MISALNYA 40%. 5. PPh Psl 25 YANG DIBAYAR Rp 500.000.000. 6. PPh TERUTANG SEBELUM DAN SESUDAH KOREKSI FISKAL DI LN Sbb : SPT SPT PEMBETULAN 1. PENGHASILAN LN Rp 1.000.000.000. 1. PENGHASILAN LN Rp 2.000.000.000. 2. PENGHASILAN DN Rp 2.000.000.000. 2. PENGHASILAN DN Rp 2.000.000.000. 3. P K P Rp 3.000.000.000. 3. P K P Rp 4.000.000.000. 4. PPh TERUTANG Rp 840.000.000. 4. PPh TERUTANG Rp 1.120.000.000. 5. KREDIT PAJAK LUAR NEGERI : 5. KREDIT PAJAK LUAR NEGERI : 1.000.000.000. 2.000.000.000. 3.000.000.000. 4.000.000.000. 6. PPh YG HARUS BAYAR Rp 560.000.000. 6. PPh YG HARUS BAYAR Rp 560.000.000. 7. PPh Psl 25 Rp 500.000.000. 7. PPh Psl 25 Rp 500.000.000. 8. PPh Psl 29 Rp 60.000.000. 8. KURANG BAYAR Rp 60.000.000. 9. .PPh 29 Rp 60.000.000. 10. HARUS BAYAR LAGI Rp N I H I L X 840.000.000. = Rp 280.000.000.X 840.000.000. = Rp 280.000.000. X 1.120.000.000.= 560.000.000.X 1.120.000.000.= 560.000.000.
  • 17. DAPAT PULA TERJADI BAHWA KOREKSI FISKAL DI LN BERUPA KOREKSI YANG MENYEBABKAN PENGHASILAN DAN PAJAK ATAS PENGHASILAN YANG TERU TANG DI LN LEBIH KECIL DARI YANG DILAPORKAN DALAM SPT TAHUNAN, SEHINGGA PAJAK DI LN MENJADI LEBIH BAYAR. KOREKSI FISKAL DI LN TERSEBUT AKAN MENGAKIBATKAN PPh TERUTANG DI INDONESIA JUGA MENJADI LEBIH KECIL, SEHINGGA PPh MENJADI LEBIH BAYAR. KELEBIHAN BAYAR PAJAK TERSEBUT DAPAT DIKEMBALIKAN KEPADA WP SETELAH DIPERHITUNGKAN DENGAN UTANG PAJAK LAIN. CONTOH : - PENGHASILAN LN ( MENURUT SPT ) Rp 1.000.000.000. - PENGHASILAN DALAM NEGERI Rp 2.000.000.000. - PENGHASILAN LN ( SETELAH DIKOREKSI DI LN ) Rp 500.000.000. - PAJAK ATAS PENGHASILAN YG TERUTANG DI LN 40%. - PPh Psl 25 YANG DIBAYAR Rp 500.000.000.
  • 18. SPT (Rp) SPT PEMBETULAN(Rp) 1. PENGHASILAN LUAR NEGERI. 2. PENGHASILAN DALAM NEGERI. 3.PENGHASILAN KENA PAJAK 4.PPh TERUTANG 5. KREDIT PAJAK LUAR NEGERI 1.000.000.000.X Rp 840.000.000. 3.000.000.000. 6.HARUS DIBAYAR DI INDONSIA 7.PPh PASAL 25 8.PPh PASAL 29 1.000.000.000. 2.000.000.000. 3.000.000.000. 840.000.000. = 280.000.000. 560.000.000. 500.000.000. 60.000.000. 1. PENGHASILAN LUAR NEGERI 2. PENGHAISILAN DALAM NEGERI 3. PENGHASILAN KENA PAJAK 4. PPh TERUTANG 5. KREDIT PAJAK LUAR NEGERI 500.000.000 X Rp 700.000.000. 2.500.000.000. 6. HARUS DIBAYAR DI INDONSIA 7. PPh PASAL 25 8. KURANG BAYAR 9. PPh PSL 29 TELAH BAYAR 10. LEBIH BAYAR 500.000.000. 2.000.000.000. 2.500.000.000. 700.000.000. = 140.000.000. 560.000.000. 500.000.000. 60.000.000. 60.000.000. N I H I L