SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
1. Sebutkan Pengertian ilmu ekonomi dan mengapa perlu mempelajarinya ?
Ekonomi berasal dari bahasa Yunani yaitu oikos yang berarti rumah tangga
(individu,perusahaan, negara) , nomos yang berarti aturan .
Ilmu ekonomi adalah ilmu yang digunakan untuk mempelajari upaya manusia
sebagai individu atau masyarakat dalam melakukan pilihan penggunaan sumber
daya yang terbatas guna memenuhi kebutuhan akan barang dan jasa , kajian
bagaimana masyarakat menggunakan sumber daya langka untuk memproduksi
komoditi-komoditi berharga dan mendistribusikan pada masyarakat luas agar
dapat memanfaatkan sumber daya yang terbatas .
Alasan mempelajari imu ekonomi karena :
• Sumber daya yang terdiri dari (faktor produksi, input variabel, sumber daya
SDM dan Non SDM , alat pemuas kebutuhan) persediaanya terbatas
sedangkan kebutuhan manusia tidak terbatas .
• Agar manusia mempelajari cara memenuhi kebutuhannya yang ralatif tidak
terbatas dihadapkan dengan adanya kenyataaan bahwa alat pemuas
kebutuhan manusia relatif terbatas.
• Agar manusia mencari alternatif yang terbaik dalam rangka untuk mencapat
kepuasan yang tertinggi dan lebih bijaksana dalam melakukan tindakan
ekonomi.
2. Jelaskan alasan timbulnya masalah masalah ekonomi di negara maju dan
bagaimana solusinya!
alasan timbulnya masalah masalah ekonomi di negara maju dikarenakan :
• Kesenjangan ekonomi semakin melebar
Nama : Dwi Anita Ningrum
Kelas : 1E D4 Akuntansi Manajement
No.Absen : 10
Tugas : Kuis pengantar ekonomi
Kesenjangan yang semakin melebar antara kelompok kaya dan miskin akan
memberikan dampak negatif bagi kehidupan bernegara, seperti kegiatan
produksi dan aktivitas ekonomi terganggu,
Solusinya : meningkatkan lapangan kerja bagi mereka kalangan termiskin
sehingga dapat meningkatkan pendapatan mereka dan juga meningkatkan
pendidikan
• Terbatasnya SDA , tenaga kerja dan lahan
SDA , tenaga kerja dan lahan yang terbatas menyebabkan aktivitas
produksi menjadi terhambat
Solusinya : dengan mengimpor SDA,SDM dari negara lain, memaksimalkan
kemampuan produksi dengan cara menggunakan teknologi yang canggih
• Kerusakan lingkungan hidup
Pengusaha dari negara maju banyak yang mengeksplorasi sumberdaya
alam untuk keperluan produksi tanpa memperhatikan kelestarian
lingkungan hidup dan tidak melakukan analisis dampak lingkungan .
Solusi : dengan membuat Undang undang internasional bagi pengusaha
yang melakukan eksplorasi berlebihan supaya diberikan hukuman yang
maksimal
• Masalah globalisasi ekonomi
Produk-produk Cina dan Taiwan biasanya lebih murah sehingga dapat
mengancam produk-produk eropa yang biasanya lebih mahal harganya.
Solusi : memaksimalkan produksi dan mengurangi pajak barang ekspor
agar harga produk negara maju dapat bersaing dengan produk negara
berkembang
• Tingginya tingkat inflasi
Kenaikan harga barang di negara maju bersifat sementara atau
berlangsung terus-menerus tergantuang kondisi perekonomian negara
tersebut
Solusi : dengan menerapkan kebijakan moneter dan kebijakan fiskal
• Kegagalan pasar
Kegagalan pasar terjadi karena pasar bebas tidak memberikan efisiensi
pada perekonomian.
Solusi : dilarang menimbun barang,membuka akses informasi dan regulasi
harga,dilarang memonopoli suatu barang
• Restrukturisasi perusahaan
Solusi :
pengurangan tenaga kerja, unit kerja atau divisi, ataupun pengurangan
tingkat jabatan dalam struktur oganisasi perusahaan. Pengurangan skala
perusahaan ini diperlukan untuk memperbaiki efisiensi dan efektifitas
3. Bagaimana konsep analisis permintaan dan penawaran dalam pasar pada kondisi
seimbang?
Analisis permintaan-penawaran adalah instrumen dasar dalam Mikroekonomi
untuk memahami pembentukan harga dan kuantitas pada suatu pasar serta
perubahan yang terjadi atas keduanya
Teori penawaran dan permintaan (bahasa Inggris: supply and demand) dalam ilmu
ekonomi, adalah penggambarkan atas hubungan-hubungan di pasar, antara para
calon pembeli dan penjual dari suatu barang. Model penawaran dan permintaan
digunakan untuk menentukan harga dan kuantitas yang terjual di pasar. Model ini
sangat penting untuk melakukan analisis ekonomi mikro terhadap perilaku serta
interaksi para pembeli dan penjual. Ia juga digunakan sebagai titik tolak bagi
berbagai model dan teori ekonomi lainnya. Model ini memperkirakan bahwa
dalam suatu pasar yang kompetitif, harga akan berfungsi sebagai penyeimbang
antara kuantitas yang diminta oleh konsumen dan kuantitas yang ditawarkan oleh
produsen, sehingga terciptalah keseimbangan ekonomi antara harga dan
kuantitas. Model ini mengakomodasi kemungkian adanya faktor-faktor yang dapat
mengubah keseimbangan, yang kemudian akan ditampilkan dalam bentuk
terjadinya pergeseran dari permintaan atau penawaran.
Harga dari suatu produk (P), ditentukan oleh keseimbangan antara tingkat
produksi pada harga tertentu (yaitu penawaran: S) dan tingkat keinginan dari
orang-orang yang memiliki kekuatan membeli pada harga tertentu (yaitu
permintaan: D). Grafik ini memperlihatkan adanya peningkatan permintaan, dari
D1 ke D2, seiring dengan peningkatan harga dan kuantitas (Q) produk yang terjual.
4. Jelaskan secara singkat 3 konsep elastisitas permintaan !
a) Elastisitas permintaan harga : suatu ukuran yang menggambarkan sampai
dimana kuantitas akan mengalami perubahan sebagai akibat perubahan
harga
b) Elastisitas permintaan pendapatan : suatu ukuran yang menggambarkan
sampai dimana kuantitas akan mengalami perubahan sebagai akibat
perubahan pendapatan
c) Elastisitas permintaan silang : suatu ukuran yang menggambarkan sampai
dimana kuantitas akan mengalami perubahan sebagai akibat perubahan
harga barang lain
5. Terangkan sirkulasi aliran pendapatan dalam perekonomian 3 sektor!
Campur tangan pemerintah dalam perekonomian akan menimbulkan tiga jenis
aliran baru dalam sirkulasi aliran pendapatan. Tiga jenis aliran yang baru tersebut
adalah :
o Pembayaran pajak oleh rumah tangga dan perusahaan kepada pemerintah.
Pembayaran pajak tersebut menimbulkan pendapatan kepada pihak
pemerintah. Ia merupakan sumber pendapatan pemerintah yang
terutama.
o Pengeluaran dari sektor pemerintah ke sektor perusahaan. Aliran ini
menggambarkan nilai pengeluaran pemerintah atas barang-barang dan
jasa yang diproduksikan oleh sektor perusahaan.
o Aliran pendapatan dari sektor pemerintah sektor rumah tangga. Aliran itu
timbul sebagai akibat dari pembayaran atas konsumsi faktor-faktor
produksi yang dimiliki sektor rumah tangga oleh pemerintah.
Campur tangan pemerintah dalam perekonomian akan menimbulkan tiga jenis
aliran baru dalam sirkulasi aliran pendapatan. Tiga jenis aliran yang baru tersebut
adalah :
o Pembayaran pajak oleh rumah tangga dan perusahaan kepada pemerintah.
Pembayaran pajak tersebut menimbulkan pendapatan kepada pihak
pemerintah. Ia merupakan sumber pendapatan pemerintah yang
terutama.
o Pengeluaran dari sektor pemerintah ke sektor perusahaan. Aliran ini
menggambarkan nilai pengeluaran pemerintah atas barang-barang dan
jasa yang diproduksikan oleh sektor perusahaan.
o Aliran pendapatan dari sektor pemerintah sektor rumah tangga. Aliran itu
timbul sebagai akibat dari pembayaran atas konsumsi faktor-faktor
produksi yang dimiliki sektor rumah tangga oleh pemerintah.

More Related Content

What's hot

Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomiKeseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomiYasmin Pambudi Putri
 
PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)
PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)
PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)Indra Jaya
 
Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendek
Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka PendekBiaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendek
Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendekmagdalena praharani
 
Teori Perilaku Konsumen
Teori Perilaku KonsumenTeori Perilaku Konsumen
Teori Perilaku Konsumenvadilla mutia
 
Pasar persaingan sempurna ppt
Pasar persaingan sempurna pptPasar persaingan sempurna ppt
Pasar persaingan sempurna pptCikoyen
 
Aliran Fisiokrat dan Merkantilisme
Aliran Fisiokrat dan MerkantilismeAliran Fisiokrat dan Merkantilisme
Aliran Fisiokrat dan MerkantilismeCut Endang Kurniasih
 
Pengertian pasar faktor produksi (power point)
Pengertian pasar faktor produksi (power point)Pengertian pasar faktor produksi (power point)
Pengertian pasar faktor produksi (power point)Gondo Madden
 
Matematika ekonomi (Keuntungan Maksimum)
Matematika ekonomi (Keuntungan Maksimum)Matematika ekonomi (Keuntungan Maksimum)
Matematika ekonomi (Keuntungan Maksimum)Kristalina Dewi
 
Pasar Oligopolistik dan Monopolistik
Pasar Oligopolistik dan MonopolistikPasar Oligopolistik dan Monopolistik
Pasar Oligopolistik dan MonopolistikFisa Tiana
 
Latihan Soal Matematika Ekonomi + Pembahasan (MBTI - Institut Manajemen Telkom)
Latihan Soal Matematika Ekonomi + Pembahasan (MBTI - Institut Manajemen Telkom)Latihan Soal Matematika Ekonomi + Pembahasan (MBTI - Institut Manajemen Telkom)
Latihan Soal Matematika Ekonomi + Pembahasan (MBTI - Institut Manajemen Telkom)Yunus Thariq
 
STATISTIKA-Pengujian hipotesis
STATISTIKA-Pengujian hipotesisSTATISTIKA-Pengujian hipotesis
STATISTIKA-Pengujian hipotesisYousuf Kurniawan
 

What's hot (20)

Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomiKeseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
 
Modul 8 elastisitas
Modul 8 elastisitasModul 8 elastisitas
Modul 8 elastisitas
 
PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)
PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)
PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)
 
Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendek
Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka PendekBiaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendek
Biaya Produksi Jangka Panjang dan Jangka Pendek
 
Makalah Ekonomi Mikro II (Resume)
Makalah Ekonomi Mikro II (Resume)Makalah Ekonomi Mikro II (Resume)
Makalah Ekonomi Mikro II (Resume)
 
AD-AS
AD-ASAD-AS
AD-AS
 
Pasar Persaingan Sempurna
Pasar Persaingan SempurnaPasar Persaingan Sempurna
Pasar Persaingan Sempurna
 
Teori Perilaku Konsumen
Teori Perilaku KonsumenTeori Perilaku Konsumen
Teori Perilaku Konsumen
 
Partisipasi Koperasi Dalam Berbagai Pasar (BAB 7)
Partisipasi Koperasi Dalam Berbagai Pasar (BAB 7)Partisipasi Koperasi Dalam Berbagai Pasar (BAB 7)
Partisipasi Koperasi Dalam Berbagai Pasar (BAB 7)
 
Statistika Probabilitas
Statistika ProbabilitasStatistika Probabilitas
Statistika Probabilitas
 
Analisa kurva IS-LM
Analisa kurva IS-LMAnalisa kurva IS-LM
Analisa kurva IS-LM
 
Persaingan Monopolistik
Persaingan MonopolistikPersaingan Monopolistik
Persaingan Monopolistik
 
Pasar persaingan sempurna ppt
Pasar persaingan sempurna pptPasar persaingan sempurna ppt
Pasar persaingan sempurna ppt
 
Aliran Fisiokrat dan Merkantilisme
Aliran Fisiokrat dan MerkantilismeAliran Fisiokrat dan Merkantilisme
Aliran Fisiokrat dan Merkantilisme
 
Pengertian pasar faktor produksi (power point)
Pengertian pasar faktor produksi (power point)Pengertian pasar faktor produksi (power point)
Pengertian pasar faktor produksi (power point)
 
Matematika ekonomi (Keuntungan Maksimum)
Matematika ekonomi (Keuntungan Maksimum)Matematika ekonomi (Keuntungan Maksimum)
Matematika ekonomi (Keuntungan Maksimum)
 
Pasar Oligopolistik dan Monopolistik
Pasar Oligopolistik dan MonopolistikPasar Oligopolistik dan Monopolistik
Pasar Oligopolistik dan Monopolistik
 
Latihan Soal Matematika Ekonomi + Pembahasan (MBTI - Institut Manajemen Telkom)
Latihan Soal Matematika Ekonomi + Pembahasan (MBTI - Institut Manajemen Telkom)Latihan Soal Matematika Ekonomi + Pembahasan (MBTI - Institut Manajemen Telkom)
Latihan Soal Matematika Ekonomi + Pembahasan (MBTI - Institut Manajemen Telkom)
 
STATISTIKA-Pengujian hipotesis
STATISTIKA-Pengujian hipotesisSTATISTIKA-Pengujian hipotesis
STATISTIKA-Pengujian hipotesis
 
Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)
Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)
Pasar Persaingan Sempurna (Ekonomi Mikro)
 

Viewers also liked

Giao trinh ngon_ngu_lap_trinh_c_1847
Giao trinh ngon_ngu_lap_trinh_c_1847Giao trinh ngon_ngu_lap_trinh_c_1847
Giao trinh ngon_ngu_lap_trinh_c_1847Informatics and Maths
 
Bai tap va bai giai chuoi so chuoi ha mpdf
Bai tap va bai giai chuoi so chuoi ha mpdfBai tap va bai giai chuoi so chuoi ha mpdf
Bai tap va bai giai chuoi so chuoi ha mpdfInformatics and Maths
 
Expo Campus (Politeknik Negeri Malang) tahun 2015
Expo Campus (Politeknik Negeri Malang) tahun 2015Expo Campus (Politeknik Negeri Malang) tahun 2015
Expo Campus (Politeknik Negeri Malang) tahun 2015Dwi Anita
 
Dinh huong phat trien cua eximbank
Dinh huong phat trien cua eximbankDinh huong phat trien cua eximbank
Dinh huong phat trien cua eximbankvokhanhvan
 
Toan t1 chuong 5-tich_phan_motbien_4
Toan t1   chuong 5-tich_phan_motbien_4Toan t1   chuong 5-tich_phan_motbien_4
Toan t1 chuong 5-tich_phan_motbien_4Informatics and Maths
 

Viewers also liked (20)

Makalah sumber daya manusia
Makalah sumber daya manusiaMakalah sumber daya manusia
Makalah sumber daya manusia
 
Giao trinh xac suat thong ke hn1
Giao trinh xac suat thong ke   hn1Giao trinh xac suat thong ke   hn1
Giao trinh xac suat thong ke hn1
 
Toan a2 bai tap
Toan a2   bai tapToan a2   bai tap
Toan a2 bai tap
 
Giao trinh ngon_ngu_lap_trinh_c_1847
Giao trinh ngon_ngu_lap_trinh_c_1847Giao trinh ngon_ngu_lap_trinh_c_1847
Giao trinh ngon_ngu_lap_trinh_c_1847
 
Giao trinh toan roi rac toan tap
Giao trinh toan roi rac   toan tapGiao trinh toan roi rac   toan tap
Giao trinh toan roi rac toan tap
 
Bai tap va bai giai chuoi so chuoi ha mpdf
Bai tap va bai giai chuoi so chuoi ha mpdfBai tap va bai giai chuoi so chuoi ha mpdf
Bai tap va bai giai chuoi so chuoi ha mpdf
 
C++ for beginners......masters 2007
C++ for beginners......masters 2007C++ for beginners......masters 2007
C++ for beginners......masters 2007
 
Toan t1 ton duc thang - chuong 9
Toan t1   ton duc thang - chuong 9Toan t1   ton duc thang - chuong 9
Toan t1 ton duc thang - chuong 9
 
Huongdangiai bt chuoi
Huongdangiai bt chuoiHuongdangiai bt chuoi
Huongdangiai bt chuoi
 
Giao trinh toan roi rac
Giao trinh toan roi racGiao trinh toan roi rac
Giao trinh toan roi rac
 
MSDM
MSDMMSDM
MSDM
 
Expo Campus (Politeknik Negeri Malang) tahun 2015
Expo Campus (Politeknik Negeri Malang) tahun 2015Expo Campus (Politeknik Negeri Malang) tahun 2015
Expo Campus (Politeknik Negeri Malang) tahun 2015
 
2 vat dan
2 vat dan2 vat dan
2 vat dan
 
4 tu truong
4 tu truong4 tu truong
4 tu truong
 
Dinh huong phat trien cua eximbank
Dinh huong phat trien cua eximbankDinh huong phat trien cua eximbank
Dinh huong phat trien cua eximbank
 
Giao trinh bai tap c va c++
Giao trinh bai tap c va c++Giao trinh bai tap c va c++
Giao trinh bai tap c va c++
 
Chuong 02 bieu thuc
Chuong 02 bieu thucChuong 02 bieu thuc
Chuong 02 bieu thuc
 
Toan t1 chuong 5-tich_phan_motbien_4
Toan t1   chuong 5-tich_phan_motbien_4Toan t1   chuong 5-tich_phan_motbien_4
Toan t1 chuong 5-tich_phan_motbien_4
 
201 bai-tap-phuong-trinh-vi-phan
201 bai-tap-phuong-trinh-vi-phan201 bai-tap-phuong-trinh-vi-phan
201 bai-tap-phuong-trinh-vi-phan
 
Vat ly dai cuong a1 bai giang
Vat ly dai cuong a1   bai giangVat ly dai cuong a1   bai giang
Vat ly dai cuong a1 bai giang
 

Similar to Pengertian ilmu ekonomi dan alasan mempelajarinya

ECN 2013 - pengenalan kepada ekonomi
ECN 2013 -   pengenalan kepada ekonomiECN 2013 -   pengenalan kepada ekonomi
ECN 2013 - pengenalan kepada ekonomiSukhairi Husain
 
Bab 2 mekanisme pasar
Bab 2 mekanisme pasarBab 2 mekanisme pasar
Bab 2 mekanisme pasarTossan Ihsan
 
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptPengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptBangRio4
 
Materi Pengantar Ekonomi Mikro_Kelompok 5
Materi Pengantar Ekonomi Mikro_Kelompok 5Materi Pengantar Ekonomi Mikro_Kelompok 5
Materi Pengantar Ekonomi Mikro_Kelompok 5CharismaBayuRamadhan
 
TUGAS AKHIR PPT ILMU EKONOMI MIKRO KELOMPOK 8.pptx
TUGAS AKHIR PPT ILMU EKONOMI MIKRO KELOMPOK 8.pptxTUGAS AKHIR PPT ILMU EKONOMI MIKRO KELOMPOK 8.pptx
TUGAS AKHIR PPT ILMU EKONOMI MIKRO KELOMPOK 8.pptxtrendaardianti
 
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28GabriellElena
 
Materi dan Soal Latihan SBMPTN Soshum Ekonomi
Materi dan Soal Latihan SBMPTN Soshum EkonomiMateri dan Soal Latihan SBMPTN Soshum Ekonomi
Materi dan Soal Latihan SBMPTN Soshum EkonomiAmmara Fathina
 
Ringkasan Materi UAN SMA IPS: Ekonomi
Ringkasan Materi UAN SMA IPS: EkonomiRingkasan Materi UAN SMA IPS: Ekonomi
Ringkasan Materi UAN SMA IPS: EkonomiIswi Haniffah
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IIkaAliciaSasanti
 
Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2
Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2
Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2La Ode Sarfila
 
LKS EKONOMI KELAS X
LKS EKONOMI KELAS XLKS EKONOMI KELAS X
LKS EKONOMI KELAS Xamisuparmi
 
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasionalmanajemenmagister
 
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasionalithaisma
 
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasionalIsmasiceweq Oondyangplindplandh
 
Masalah ekonomi dan kebutuhan
Masalah ekonomi dan kebutuhanMasalah ekonomi dan kebutuhan
Masalah ekonomi dan kebutuhanNasruddin Asnah
 

Similar to Pengertian ilmu ekonomi dan alasan mempelajarinya (20)

ECN 2013 - pengenalan kepada ekonomi
ECN 2013 -   pengenalan kepada ekonomiECN 2013 -   pengenalan kepada ekonomi
ECN 2013 - pengenalan kepada ekonomi
 
Bab 2 mekanisme pasar
Bab 2 mekanisme pasarBab 2 mekanisme pasar
Bab 2 mekanisme pasar
 
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptPengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
 
Materi Pengantar Ekonomi Mikro_Kelompok 5
Materi Pengantar Ekonomi Mikro_Kelompok 5Materi Pengantar Ekonomi Mikro_Kelompok 5
Materi Pengantar Ekonomi Mikro_Kelompok 5
 
TUGAS AKHIR PPT ILMU EKONOMI MIKRO KELOMPOK 8.pptx
TUGAS AKHIR PPT ILMU EKONOMI MIKRO KELOMPOK 8.pptxTUGAS AKHIR PPT ILMU EKONOMI MIKRO KELOMPOK 8.pptx
TUGAS AKHIR PPT ILMU EKONOMI MIKRO KELOMPOK 8.pptx
 
Ekonomi
EkonomiEkonomi
Ekonomi
 
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
 
Materi dan Soal Latihan SBMPTN Soshum Ekonomi
Materi dan Soal Latihan SBMPTN Soshum EkonomiMateri dan Soal Latihan SBMPTN Soshum Ekonomi
Materi dan Soal Latihan SBMPTN Soshum Ekonomi
 
Pengantar ekonomi
Pengantar ekonomiPengantar ekonomi
Pengantar ekonomi
 
Ringkasan Materi UAN SMA IPS: Ekonomi
Ringkasan Materi UAN SMA IPS: EkonomiRingkasan Materi UAN SMA IPS: Ekonomi
Ringkasan Materi UAN SMA IPS: Ekonomi
 
Definisi ilmu ekonomi
Definisi ilmu ekonomiDefinisi ilmu ekonomi
Definisi ilmu ekonomi
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
 
Teori ekonomi tho
Teori ekonomi thoTeori ekonomi tho
Teori ekonomi tho
 
Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2
Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2
Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2
 
LKS EKONOMI KELAS X
LKS EKONOMI KELAS XLKS EKONOMI KELAS X
LKS EKONOMI KELAS X
 
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
 
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
 
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
(Pert. 1) pengertian, rung lingkup, dan pendapatan nasional
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
 
Masalah ekonomi dan kebutuhan
Masalah ekonomi dan kebutuhanMasalah ekonomi dan kebutuhan
Masalah ekonomi dan kebutuhan
 

More from Dwi Anita

Karya Tulis Ilmiah
Karya Tulis IlmiahKarya Tulis Ilmiah
Karya Tulis IlmiahDwi Anita
 
Manajemen Kredit
Manajemen KreditManajemen Kredit
Manajemen KreditDwi Anita
 
Manajemen Bank Syariah
Manajemen Bank SyariahManajemen Bank Syariah
Manajemen Bank SyariahDwi Anita
 
Jasa-Jasa Perbankan
Jasa-Jasa PerbankanJasa-Jasa Perbankan
Jasa-Jasa PerbankanDwi Anita
 
Indonesian version
Indonesian versionIndonesian version
Indonesian versionDwi Anita
 
Utang Indonesia
Utang IndonesiaUtang Indonesia
Utang IndonesiaDwi Anita
 
Ppt juve (after)
Ppt juve (after)Ppt juve (after)
Ppt juve (after)Dwi Anita
 
Kunci jawaban Soal MSDM
Kunci jawaban Soal MSDMKunci jawaban Soal MSDM
Kunci jawaban Soal MSDMDwi Anita
 
Persaingan, Konflik dan kedisiplinan
Persaingan, Konflik dan kedisiplinanPersaingan, Konflik dan kedisiplinan
Persaingan, Konflik dan kedisiplinanDwi Anita
 
Format penulisan proposal PMW 2015
Format penulisan proposal PMW 2015Format penulisan proposal PMW 2015
Format penulisan proposal PMW 2015Dwi Anita
 
Hak Asasi Manusia
Hak Asasi ManusiaHak Asasi Manusia
Hak Asasi ManusiaDwi Anita
 
Quesioner Statistik
Quesioner StatistikQuesioner Statistik
Quesioner StatistikDwi Anita
 
Quality Management System
Quality Management SystemQuality Management System
Quality Management SystemDwi Anita
 
Materi identitas nasional
Materi identitas nasionalMateri identitas nasional
Materi identitas nasionalDwi Anita
 
Kunci jawaban soal msdm
Kunci jawaban soal msdmKunci jawaban soal msdm
Kunci jawaban soal msdmDwi Anita
 
Tugas Membuat Soal MSDM
Tugas Membuat Soal MSDMTugas Membuat Soal MSDM
Tugas Membuat Soal MSDMDwi Anita
 

More from Dwi Anita (20)

Karya Tulis Ilmiah
Karya Tulis IlmiahKarya Tulis Ilmiah
Karya Tulis Ilmiah
 
Manajemen Kredit
Manajemen KreditManajemen Kredit
Manajemen Kredit
 
Manajemen Bank Syariah
Manajemen Bank SyariahManajemen Bank Syariah
Manajemen Bank Syariah
 
Jasa-Jasa Perbankan
Jasa-Jasa PerbankanJasa-Jasa Perbankan
Jasa-Jasa Perbankan
 
Indonesian version
Indonesian versionIndonesian version
Indonesian version
 
Men cry eng
Men cry engMen cry eng
Men cry eng
 
Utang Indonesia
Utang IndonesiaUtang Indonesia
Utang Indonesia
 
Ppt juve (after)
Ppt juve (after)Ppt juve (after)
Ppt juve (after)
 
Kunci jawaban Soal MSDM
Kunci jawaban Soal MSDMKunci jawaban Soal MSDM
Kunci jawaban Soal MSDM
 
Soal MSDM
Soal MSDMSoal MSDM
Soal MSDM
 
Persaingan, Konflik dan kedisiplinan
Persaingan, Konflik dan kedisiplinanPersaingan, Konflik dan kedisiplinan
Persaingan, Konflik dan kedisiplinan
 
Format penulisan proposal PMW 2015
Format penulisan proposal PMW 2015Format penulisan proposal PMW 2015
Format penulisan proposal PMW 2015
 
Hak Asasi Manusia
Hak Asasi ManusiaHak Asasi Manusia
Hak Asasi Manusia
 
Beckham
BeckhamBeckham
Beckham
 
Beckham ind
Beckham indBeckham ind
Beckham ind
 
Quesioner Statistik
Quesioner StatistikQuesioner Statistik
Quesioner Statistik
 
Quality Management System
Quality Management SystemQuality Management System
Quality Management System
 
Materi identitas nasional
Materi identitas nasionalMateri identitas nasional
Materi identitas nasional
 
Kunci jawaban soal msdm
Kunci jawaban soal msdmKunci jawaban soal msdm
Kunci jawaban soal msdm
 
Tugas Membuat Soal MSDM
Tugas Membuat Soal MSDMTugas Membuat Soal MSDM
Tugas Membuat Soal MSDM
 

Recently uploaded

421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 

Recently uploaded (20)

421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 

Pengertian ilmu ekonomi dan alasan mempelajarinya

  • 1. 1. Sebutkan Pengertian ilmu ekonomi dan mengapa perlu mempelajarinya ? Ekonomi berasal dari bahasa Yunani yaitu oikos yang berarti rumah tangga (individu,perusahaan, negara) , nomos yang berarti aturan . Ilmu ekonomi adalah ilmu yang digunakan untuk mempelajari upaya manusia sebagai individu atau masyarakat dalam melakukan pilihan penggunaan sumber daya yang terbatas guna memenuhi kebutuhan akan barang dan jasa , kajian bagaimana masyarakat menggunakan sumber daya langka untuk memproduksi komoditi-komoditi berharga dan mendistribusikan pada masyarakat luas agar dapat memanfaatkan sumber daya yang terbatas . Alasan mempelajari imu ekonomi karena : • Sumber daya yang terdiri dari (faktor produksi, input variabel, sumber daya SDM dan Non SDM , alat pemuas kebutuhan) persediaanya terbatas sedangkan kebutuhan manusia tidak terbatas . • Agar manusia mempelajari cara memenuhi kebutuhannya yang ralatif tidak terbatas dihadapkan dengan adanya kenyataaan bahwa alat pemuas kebutuhan manusia relatif terbatas. • Agar manusia mencari alternatif yang terbaik dalam rangka untuk mencapat kepuasan yang tertinggi dan lebih bijaksana dalam melakukan tindakan ekonomi. 2. Jelaskan alasan timbulnya masalah masalah ekonomi di negara maju dan bagaimana solusinya! alasan timbulnya masalah masalah ekonomi di negara maju dikarenakan : • Kesenjangan ekonomi semakin melebar Nama : Dwi Anita Ningrum Kelas : 1E D4 Akuntansi Manajement No.Absen : 10 Tugas : Kuis pengantar ekonomi
  • 2. Kesenjangan yang semakin melebar antara kelompok kaya dan miskin akan memberikan dampak negatif bagi kehidupan bernegara, seperti kegiatan produksi dan aktivitas ekonomi terganggu, Solusinya : meningkatkan lapangan kerja bagi mereka kalangan termiskin sehingga dapat meningkatkan pendapatan mereka dan juga meningkatkan pendidikan • Terbatasnya SDA , tenaga kerja dan lahan SDA , tenaga kerja dan lahan yang terbatas menyebabkan aktivitas produksi menjadi terhambat Solusinya : dengan mengimpor SDA,SDM dari negara lain, memaksimalkan kemampuan produksi dengan cara menggunakan teknologi yang canggih • Kerusakan lingkungan hidup Pengusaha dari negara maju banyak yang mengeksplorasi sumberdaya alam untuk keperluan produksi tanpa memperhatikan kelestarian lingkungan hidup dan tidak melakukan analisis dampak lingkungan . Solusi : dengan membuat Undang undang internasional bagi pengusaha yang melakukan eksplorasi berlebihan supaya diberikan hukuman yang maksimal • Masalah globalisasi ekonomi Produk-produk Cina dan Taiwan biasanya lebih murah sehingga dapat mengancam produk-produk eropa yang biasanya lebih mahal harganya. Solusi : memaksimalkan produksi dan mengurangi pajak barang ekspor agar harga produk negara maju dapat bersaing dengan produk negara berkembang • Tingginya tingkat inflasi Kenaikan harga barang di negara maju bersifat sementara atau berlangsung terus-menerus tergantuang kondisi perekonomian negara tersebut Solusi : dengan menerapkan kebijakan moneter dan kebijakan fiskal • Kegagalan pasar
  • 3. Kegagalan pasar terjadi karena pasar bebas tidak memberikan efisiensi pada perekonomian. Solusi : dilarang menimbun barang,membuka akses informasi dan regulasi harga,dilarang memonopoli suatu barang • Restrukturisasi perusahaan Solusi : pengurangan tenaga kerja, unit kerja atau divisi, ataupun pengurangan tingkat jabatan dalam struktur oganisasi perusahaan. Pengurangan skala perusahaan ini diperlukan untuk memperbaiki efisiensi dan efektifitas 3. Bagaimana konsep analisis permintaan dan penawaran dalam pasar pada kondisi seimbang? Analisis permintaan-penawaran adalah instrumen dasar dalam Mikroekonomi untuk memahami pembentukan harga dan kuantitas pada suatu pasar serta perubahan yang terjadi atas keduanya Teori penawaran dan permintaan (bahasa Inggris: supply and demand) dalam ilmu ekonomi, adalah penggambarkan atas hubungan-hubungan di pasar, antara para calon pembeli dan penjual dari suatu barang. Model penawaran dan permintaan digunakan untuk menentukan harga dan kuantitas yang terjual di pasar. Model ini sangat penting untuk melakukan analisis ekonomi mikro terhadap perilaku serta interaksi para pembeli dan penjual. Ia juga digunakan sebagai titik tolak bagi berbagai model dan teori ekonomi lainnya. Model ini memperkirakan bahwa dalam suatu pasar yang kompetitif, harga akan berfungsi sebagai penyeimbang antara kuantitas yang diminta oleh konsumen dan kuantitas yang ditawarkan oleh produsen, sehingga terciptalah keseimbangan ekonomi antara harga dan kuantitas. Model ini mengakomodasi kemungkian adanya faktor-faktor yang dapat mengubah keseimbangan, yang kemudian akan ditampilkan dalam bentuk terjadinya pergeseran dari permintaan atau penawaran.
  • 4. Harga dari suatu produk (P), ditentukan oleh keseimbangan antara tingkat produksi pada harga tertentu (yaitu penawaran: S) dan tingkat keinginan dari orang-orang yang memiliki kekuatan membeli pada harga tertentu (yaitu permintaan: D). Grafik ini memperlihatkan adanya peningkatan permintaan, dari D1 ke D2, seiring dengan peningkatan harga dan kuantitas (Q) produk yang terjual. 4. Jelaskan secara singkat 3 konsep elastisitas permintaan ! a) Elastisitas permintaan harga : suatu ukuran yang menggambarkan sampai dimana kuantitas akan mengalami perubahan sebagai akibat perubahan harga b) Elastisitas permintaan pendapatan : suatu ukuran yang menggambarkan sampai dimana kuantitas akan mengalami perubahan sebagai akibat perubahan pendapatan c) Elastisitas permintaan silang : suatu ukuran yang menggambarkan sampai dimana kuantitas akan mengalami perubahan sebagai akibat perubahan harga barang lain 5. Terangkan sirkulasi aliran pendapatan dalam perekonomian 3 sektor!
  • 5. Campur tangan pemerintah dalam perekonomian akan menimbulkan tiga jenis aliran baru dalam sirkulasi aliran pendapatan. Tiga jenis aliran yang baru tersebut adalah : o Pembayaran pajak oleh rumah tangga dan perusahaan kepada pemerintah. Pembayaran pajak tersebut menimbulkan pendapatan kepada pihak pemerintah. Ia merupakan sumber pendapatan pemerintah yang terutama. o Pengeluaran dari sektor pemerintah ke sektor perusahaan. Aliran ini menggambarkan nilai pengeluaran pemerintah atas barang-barang dan jasa yang diproduksikan oleh sektor perusahaan. o Aliran pendapatan dari sektor pemerintah sektor rumah tangga. Aliran itu timbul sebagai akibat dari pembayaran atas konsumsi faktor-faktor produksi yang dimiliki sektor rumah tangga oleh pemerintah.
  • 6. Campur tangan pemerintah dalam perekonomian akan menimbulkan tiga jenis aliran baru dalam sirkulasi aliran pendapatan. Tiga jenis aliran yang baru tersebut adalah : o Pembayaran pajak oleh rumah tangga dan perusahaan kepada pemerintah. Pembayaran pajak tersebut menimbulkan pendapatan kepada pihak pemerintah. Ia merupakan sumber pendapatan pemerintah yang terutama. o Pengeluaran dari sektor pemerintah ke sektor perusahaan. Aliran ini menggambarkan nilai pengeluaran pemerintah atas barang-barang dan jasa yang diproduksikan oleh sektor perusahaan. o Aliran pendapatan dari sektor pemerintah sektor rumah tangga. Aliran itu timbul sebagai akibat dari pembayaran atas konsumsi faktor-faktor produksi yang dimiliki sektor rumah tangga oleh pemerintah.