SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Nama Sekolah : SMA Sunan Giri Menganti Gresik
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas/Semester : XI/Gasal
Materi Pokok : Keseimbangan Benda Tegar dan
Dinamika Rotasi
Alokasi Waktu : 3 x 4 JP
A. Kompetensi Inti
KI 3 Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkrit dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.
B. Kompetensi Dasar Dan Indikator
Materi
Pembelajaran
Kompetensi Dasar Indikator
Keseimbangan
benda tegar dan
dinamika rotasi
3.1 Menerapkan konsep
torsi, momen
inersia,
kesetimbangan
benda tegar, dan
momentum sudut
pada benda tegar
(statis dan dinamis)
dalam kehidupan
sehari-hari
3.1.1 Menjelaskan pengertian dinamika rotasi
dan kesetimbangan benda tegar
3.1.2 Mengidentifikasi konsep – konsep yang
mempengaruhi momen gaya ( torsi )
3.1.3 Menjelaskan perbedaan gerak translasi
dan rotasi
3.1.4 Menunjukkan rumusan momen inersia
pada bentuk – bentuk benda yang berbeda
3.1.5 Mengidentifikasi konsep – konsep yang
terdapat pada momen sudut
3.1.6 Mengidentifikasi konsep keseimbangan
benda tegar secara rotasi dan translasi
3.1.7 Menentukan titik berat benda dalam
berbagai bentuk benda
3.1.8 Menjelaskan penerapan gerak rotasi
dalam kehidupan sehari – sehari
4.1 Membuat karya
yang menerapkan
4.1.1 Melakukan praktikum menentukan titik
berat dengan bentuk – bentuk benda
konsep
kesetimbangan
benda tegar
berbeda
4.1.2 Mempresentasikan tentang praktikum
yang menerapkan konsep titik berat
PERTEMUAN 1
C. Tujuan Pembelajaran
Melalui proses mengamati, menanya, mencoba, menalar, dan mengomunikasikan, peserta
didik dapat:
1. mendeskripsikan faktor-faktor yang mempengaruhi benda berotasi
2. mendeskripsikan faktor-faktor yang mempengaruhi besar torsi (momen gaya)
3. menjelaskan pengertian torsi (momen gaya)
4. menentukan besar torsi (momen gaya)
5. menentukan resultan torsi (momen gaya)
D. Materi Pembelajaran
Momen Gaya (Torsi)
E. Model Pembelajaran
Direct Instruction (Pembelajaran Langsung)
F. Metode Pembelajaran
1. Diskusi 3. Membaca buku teks dan laman internet
2. Pengamatan 4. Tanya jawab
G. Alat, Bahan, dan Media
Alat dan bahan:
Sebuah Pintu, Papan tulis, spidol, buku ajar.
H. Sumber Belajar
1. Hand out
2. Pujianto, dkk PESERTA DIDIK FISIKA untuk SMA/MA Kelas XI Edisi Revisi 2016.
Klaten: Intan Pariwara
3. Serway, Jewwet. 2009. Fisika Untuk Teknik Dan Sains. Jakarta: Salemba teknika
4. http://cpengertian.blogspot.co.id/2013/01/titik-berat-rumus-contoh-dan-letak.html
diakses pada tanggal 29 Juli 2017
5. Tim MGMP. 2006. Fisika untuk SMA / MA Kelas XI. Guindo Kinarya
I. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
No
Fase
Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Alokasi
Waktu
1. Orientasi Guru membuka pelajaran dengan mengucapkan salam,
berdoa dan memeriksa kehadiran siswa
Guru menggali pengetahuan awal peserta didik dengan
meminta peserta didik untuk menyiapkan sebuah
bolpoin/pensil untuk diberikan gaya (disentil) dengan 2
perlakuan yaitu sentilannya tepat ditengah dan ujung
bolpoin/pensil. Lalu guru meminta perwakilan peserta
didik untuk mendorong pinut kelas di tengah dan di tepi
pintu. (mengamati)
Critical Thinking
Guru bertanya kepada peserta didik “Apa yang dapat
kalian amati?”
Guru mengarahkan peserta didik untuk menemukan
rumusan masalah
Collaboration
Peserta didik menjawab, rumusan masalahnya adalah
“Mengapa saat bolpoin/pensil disentil dibagian tengah
hanya menggelinding sedangkan yang disentil di bagian
ujungnya dapat berputar?” (menanya)
Guru mereview kembali materi sebelumnya yang
berhubungan dengan konsep yang akan dicapai hari ini
10 menit
2. Presentasi Guru menjelaskan materi tentang momen gaya (torsi)
15 menit
3. Latihan
Terbimbing
Guru memberikan contoh – contoh soal yang berkaitan
dengan materi momen gaya (torsi) pada peserta didik
Peserta didik mengerjakan contoh - contoh soal tersebut
dengan bimbingan dari guru (mencoba)
25 menit
4. Latihan
Terstruktur
Guru memberikan latihan soal yang berkaitan denga
matei momen gaya (torsi)
Creative
Peseta didik mengerjakan latihan soal yang telah
diberikan oleh guru. (menganalisis)
Guru meminta perwakilan peserta didik untuk
mengerjakan latihan soal ke depan.
Comunication
Peserta didik mengerjakan latihan soal di depan.
(mengkomunikasikan)
30 menit
5. Latihan
Bebas
Guru memberikan tugas yang berkaitan dengan materi
momen gaya (torsi) pada peserta didik untuk dikerjakan
di rumah.
Guru mereview pembelajaran dai awal hinga akhir.
Guru menutup pembelajaran.
10 menit
PERTEMUAN 2
J. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui visualisasi contoh dan non contoh, peserta didik dapat menjelaskan
konsep dari kesetimbangan benda tegar
2. Melalui handout yang diberikan guru, peserta didik dapat mengidentifikasi
konsep kesetimbangan benda translasi
3. Melalui penjelasan dan handout yang diberikan guru, peserta didik dapat
mengidentifikasi konsep kesetimbangan benda rotasi
4. Melalui LKPD yang diberikan guru, peserta didik dapat mengidentifikasi contoh
dan noncontoh dari konsep kesetimbangan benda tegar
K. Materi Pembelajaran
Kesetimbangan benda tegar
Dalam fisika benda tergolongkan menjadi dua macam yaitu partikel dan benda tegar.
Pada partikel hanya ada satu kemungkinan gerak yang terjadi yaitu gerak translasi
saja. Sedangkan pada benda tegar, selain mengalami gerak translasi juga mengalami
gerak rotasi
Sebuah benda dikatakan mengalamai keseimbangan translasi, jika benda tersebut
diama atau bergerak beratuaran. Dalam tinjauan vector, jumlah komponen gaya
yang bekerja harus bernilai nol, syarat ini dapat dirumuskan :
∑F = 0
Jika sebuah batang kayu dalam keadaan gerak berputar pada porosnya. Agar tidak
terjadi perputaran 3600, maka harus dipenuhi syarat keseimbangan rotasi yaitu
∑τ = 0
L. Model Pembelajaran
1. Model/Strategi : Pembelajaran Konsep
2. Metode : tanya jawab dan diskusi
M. Langkah – langkah Pembelajaran
2 JP ( materi keseimbangan benda translasi )
Kegiatan pendahuluan (10 menit)
Fase 1 (Lesson Introduction)
Critical Thinking
Guru memberikan tujuan pembelajaran pada materi kesetimbangan benda tegar secara
translasi. Selanjutnya peserta didik diberi motivasi dengan diberikan dua visualisasi.
Visualisasi pertama tentang seorang yang mengangkat buku di ujung buku dengan satu
jari telunjuk dan terjatuh. Keduaguru meminta slah satu peserta didik maju untuk
mengangkat buku dengan satu jari telunjuknya tanpa buku itu terjatuh. Kemudian peserta
didik dapat ditanya tentang hipotesis dari mengamati contoh dan non contoh yang di
berikan
Kegiatan inti (25 menit)
Fase II (The open-ended)
Collaboration
Dari visualisasi diatas timbul pertanyaan – pertanyaan dari peserta didik, guru
mengumpulkan pertanyaan tersebut dan membimbing untuk menemukan hipotesis
bahwa “benda yang tidak jatuh ketika di angkat dengan satu jari karena terdapat
keseimbangan ” Serta dapat mengidentifikasi bahwa visualisasi pertama merupakan
peristiwa kesetimbangan benda, sedangkan peristiwa kedua bukan termasuk
keseimbangan benda.
Fase III (The convergen)
Untuk mengidentifikasi karakteristik kesetimbangan benda tegar translasi, guru
menjelaskan materi. Kemudian peserta didik dibimbing untuk mendapat
mengidentifikasi materi keseimbangan benda tegar secara translasi. Sehingga didapatkan
hasil identifikasi bahwa “sebuah benda yang seimbang secara translasi jika benda
tersebut diam atau bergerak beraturan”. Selain itu guru menjelaskan tentang aturan
hukum sinus.
Kegiatan penutup (10 menit)
Fase IV (Closure)
Creative
Peserta didik dibagi menjadi 3 kelompok kemudian diberika LKPD untuk
mengidentifikasi contoh dan non contoh beserta alasannya untuk mengukur kemampuan
peserta didik memahami materi.
Selanjutnya perwakilan kelompok mempresentasikan hasil yang telah didiskusikan
kepada kelompok yang lain. Guru sebagai fasilitator, mengarahkan peserta didik agar
didapatkan kesimpulan
Fase V (Aplication)
Comunication
peserta didik diminta kembali untuk menyimpulkan materi yang telah diajarkan
kemudian diberi tugas rumah untuk mengerjakan lembar evaluasi dan mencari contoh
serta non contoh dalam kehidupan sehari – hari
2 JP ( materi keseimbangan benda rotasi )
Kegiatan pendahuluan (10 menit)
Fase 1 (Lesson Introduction)
Guru memberikan tujuan pembelajaran pada materi kesetimbangan benda tegar secara
rotasi. Selanjutnya peserta didik diberi motivasi dengan diberikan visualisasi. Visualisasi
tentang seorang yang sedang main jungkat – jungkit. Kemudian peserta didik dapat
ditanya tentang hipotesis dari mengamati contoh yang diberikan
Kegiatan inti (25 menit)
Fase II (The open-ended)
Peserta didik dibimbing untuk menemukan hipotesis bahwa “benda yang bergerak
berputar dengan kecepatan sudut tetap merupakan keseimbangan benda secara rotasi ”
Fase III (The convergen)
Untuk mengidentifikasi karakteristik kesetimbangan benda tegar rotasi, guru
menjelaskan materi. Kemudian peserta didik dibimbing untuk mendapat
mengidentifikasi materi keseimbangan benda tegar secara rotasi. Sehingga didapatkan
hasil identifikasi bahwa “sebuah benda yang seimbang secara rotasi jika benda
bergerak beraturan dengan kecepatan sudut tetap”.
Kegiatan penutup (10 menit)
Fase IV (Closure)
Peserta didik dibagi menjadi 3 kelompok kemudian diberika LKPD untuk mengukur
kemampuan peserta didik memahami materi.
Selanjutnya peserta didik diminta maju untuk mengerjakan soal- soal yang ada di LKPD.
Guru sebagai fasilitator, mengarahkan peserta didik agar didapatkan kesimpulan
Fase V (Aplication)
Peserta didik diminta kembali untuk menyimpulkan materi yang telah diajarkan
kemudian diberi tugas rumah untuk mengerjakan lembar evaluasi dan mencari contoh
serta non contoh dalam kehidupan sehari - hari

More Related Content

What's hot

RPP Fisika kesetimbangan benda tegar
RPP Fisika kesetimbangan benda tegarRPP Fisika kesetimbangan benda tegar
RPP Fisika kesetimbangan benda tegarEko Supriyadi
 
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013eli priyatna laidan
 
7. sma kelas x rpp kd 3.5; 4.5 gmb (karlina 1308233) final
7. sma kelas x rpp kd 3.5; 4.5 gmb (karlina 1308233) final7. sma kelas x rpp kd 3.5; 4.5 gmb (karlina 1308233) final
7. sma kelas x rpp kd 3.5; 4.5 gmb (karlina 1308233) finaleli priyatna laidan
 
6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) final
6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) final6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) final
6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) finaleli priyatna laidan
 
2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...
2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...
2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...eli priyatna laidan
 
Rpp momentum dan impuls eko, ms
Rpp momentum dan impuls eko, msRpp momentum dan impuls eko, ms
Rpp momentum dan impuls eko, msEko Setiawan
 
Mgmp rpp sk1 kd7 momentum impuls
Mgmp rpp sk1 kd7 momentum impulsMgmp rpp sk1 kd7 momentum impuls
Mgmp rpp sk1 kd7 momentum impulsEko Supriyadi
 
Rpp-Kesetimbangan Benda Tegar
Rpp-Kesetimbangan Benda TegarRpp-Kesetimbangan Benda Tegar
Rpp-Kesetimbangan Benda TegarHanny Kruisdiarti
 
4. sma kelas xi rpp kd 3.3 dan 4.3 usaha (karlina 1308233) final
4. sma kelas xi rpp kd 3.3 dan 4.3 usaha (karlina 1308233) final4. sma kelas xi rpp kd 3.3 dan 4.3 usaha (karlina 1308233) final
4. sma kelas xi rpp kd 3.3 dan 4.3 usaha (karlina 1308233) finaleli priyatna laidan
 
Rpp fisika sma kelas x dinamika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x dinamika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas x dinamika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x dinamika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013eli priyatna laidan
 
Silabus & rpp
Silabus & rppSilabus & rpp
Silabus & rppTA_opick
 

What's hot (20)

RPP Fisika kesetimbangan benda tegar
RPP Fisika kesetimbangan benda tegarRPP Fisika kesetimbangan benda tegar
RPP Fisika kesetimbangan benda tegar
 
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas xi sman 1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
 
7. sma kelas x rpp kd 3.5; 4.5 gmb (karlina 1308233) final
7. sma kelas x rpp kd 3.5; 4.5 gmb (karlina 1308233) final7. sma kelas x rpp kd 3.5; 4.5 gmb (karlina 1308233) final
7. sma kelas x rpp kd 3.5; 4.5 gmb (karlina 1308233) final
 
6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) final
6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) final6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) final
6. sma kelas xi rpp kd 3.5;4.5 momentum (karlina 1308233) final
 
Hukum newton rpp
Hukum newton rppHukum newton rpp
Hukum newton rpp
 
2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...
2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...
2. sma kelas xi rpp kd 3.2;4.2 hukum newton ttg gravitasi (karlina 1308233) f...
 
Rpp momentum dan impuls eko, ms
Rpp momentum dan impuls eko, msRpp momentum dan impuls eko, ms
Rpp momentum dan impuls eko, ms
 
Mgmp rpp sk1 kd7 momentum impuls
Mgmp rpp sk1 kd7 momentum impulsMgmp rpp sk1 kd7 momentum impuls
Mgmp rpp sk1 kd7 momentum impuls
 
Rpp.fisika xi.2
Rpp.fisika xi.2Rpp.fisika xi.2
Rpp.fisika xi.2
 
Momentum linier dan impuls
Momentum linier dan impulsMomentum linier dan impuls
Momentum linier dan impuls
 
Rpp hukum ii newton
Rpp hukum ii newtonRpp hukum ii newton
Rpp hukum ii newton
 
Rpp-Kesetimbangan Benda Tegar
Rpp-Kesetimbangan Benda TegarRpp-Kesetimbangan Benda Tegar
Rpp-Kesetimbangan Benda Tegar
 
Rpp hukum iii newton
Rpp hukum iii newtonRpp hukum iii newton
Rpp hukum iii newton
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
4. sma kelas xi rpp kd 3.3 dan 4.3 usaha (karlina 1308233) final
4. sma kelas xi rpp kd 3.3 dan 4.3 usaha (karlina 1308233) final4. sma kelas xi rpp kd 3.3 dan 4.3 usaha (karlina 1308233) final
4. sma kelas xi rpp kd 3.3 dan 4.3 usaha (karlina 1308233) final
 
Rpp fisika sma kelas x dinamika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x dinamika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas x dinamika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x dinamika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
 
RPP 2013 Hukum Newton
RPP 2013 Hukum NewtonRPP 2013 Hukum Newton
RPP 2013 Hukum Newton
 
Silabus & rpp
Silabus & rppSilabus & rpp
Silabus & rpp
 
Rpp (gerak dan gaya )
Rpp (gerak dan gaya )Rpp (gerak dan gaya )
Rpp (gerak dan gaya )
 
Rpp (impuls dan momentum)
Rpp (impuls dan momentum)Rpp (impuls dan momentum)
Rpp (impuls dan momentum)
 

Viewers also liked

Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi  rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 fisika xi  rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
Rpp alat optik lks
Rpp alat optik lksRpp alat optik lks
Rpp alat optik lksNur Okta
 
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smpRpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modernRpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modernBudi Santoso
 
Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 smaRpp revisi 2017 kimia kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)eli priyatna laidan
 
Bab 4 listrik arus bolak balik (ac)
Bab 4   listrik arus bolak balik (ac)Bab 4   listrik arus bolak balik (ac)
Bab 4 listrik arus bolak balik (ac)eli priyatna laidan
 
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 smaRpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Kafer perangkat pembelajara
Kafer perangkat pembelajaraKafer perangkat pembelajara
Kafer perangkat pembelajaraWarnet Raha
 
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 20164. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016eli priyatna laidan
 
Rpp radiasi benda hitam
Rpp radiasi benda hitamRpp radiasi benda hitam
Rpp radiasi benda hitamyudi ananto
 
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 20163. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016eli priyatna laidan
 

Viewers also liked (20)

Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smp
 
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi  rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 fisika xi  rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
 
Rpp alat optik lks
Rpp alat optik lksRpp alat optik lks
Rpp alat optik lks
 
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smpRpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
 
Rpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modernRpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modern
 
Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 smaRpp revisi 2017 kimia kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 sma
 
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
 
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 sma
 
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
 
Bab 4 listrik arus bolak balik (ac)
Bab 4   listrik arus bolak balik (ac)Bab 4   listrik arus bolak balik (ac)
Bab 4 listrik arus bolak balik (ac)
 
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 smaRpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
 
Teori Kinetik Gas rpp
Teori Kinetik Gas rppTeori Kinetik Gas rpp
Teori Kinetik Gas rpp
 
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
 
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
 
Kafer perangkat pembelajara
Kafer perangkat pembelajaraKafer perangkat pembelajara
Kafer perangkat pembelajara
 
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 20164. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
 
Rpp radiasi benda hitam
Rpp radiasi benda hitamRpp radiasi benda hitam
Rpp radiasi benda hitam
 
RPP
RPPRPP
RPP
 
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 20163. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
 

Similar to Kesetimbangan Benda

Sogol rpp hukum newton
Sogol rpp hukum newtonSogol rpp hukum newton
Sogol rpp hukum newtonEko Supriyadi
 
Rpp revisi 2017 fisika kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 fisika kelas 11 smaRpp revisi 2017 fisika kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 fisika kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6eli priyatna laidan
 
Rpp fisika kesetimbangan benda tegar
Rpp fisika kesetimbangan benda tegarRpp fisika kesetimbangan benda tegar
Rpp fisika kesetimbangan benda tegarEKO SUPRIYADI
 
02. RPP FISIKA SMA KELAS X SEMESTER 1 KD. 3.6 MATERI GERAK MELINGKAR
02. RPP FISIKA SMA KELAS X SEMESTER 1 KD. 3.6 MATERI GERAK MELINGKAR02. RPP FISIKA SMA KELAS X SEMESTER 1 KD. 3.6 MATERI GERAK MELINGKAR
02. RPP FISIKA SMA KELAS X SEMESTER 1 KD. 3.6 MATERI GERAK MELINGKARbadri rahmatulloh
 
Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1
Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1
Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1Yunita Margaretha
 
7. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
7. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 20167. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
7. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 2016eli priyatna laidan
 
RPP HUKUM NEWTON
RPP HUKUM NEWTONRPP HUKUM NEWTON
RPP HUKUM NEWTONMAFIA '11
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 1
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 1Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 1
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 1eli priyatna laidan
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 2Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 2eli priyatna laidan
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 5
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 5Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 5
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 5eli priyatna laidan
 
RPP GERAK MELINGKAR
RPP GERAK MELINGKARRPP GERAK MELINGKAR
RPP GERAK MELINGKARMAFIA '11
 

Similar to Kesetimbangan Benda (20)

Sogol rpp hukum newton
Sogol rpp hukum newtonSogol rpp hukum newton
Sogol rpp hukum newton
 
Rpp revisi 2017 fisika kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 fisika kelas 11 smaRpp revisi 2017 fisika kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 fisika kelas 11 sma
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 6
 
Rpp fisika kesetimbangan benda tegar
Rpp fisika kesetimbangan benda tegarRpp fisika kesetimbangan benda tegar
Rpp fisika kesetimbangan benda tegar
 
02. RPP FISIKA SMA KELAS X SEMESTER 1 KD. 3.6 MATERI GERAK MELINGKAR
02. RPP FISIKA SMA KELAS X SEMESTER 1 KD. 3.6 MATERI GERAK MELINGKAR02. RPP FISIKA SMA KELAS X SEMESTER 1 KD. 3.6 MATERI GERAK MELINGKAR
02. RPP FISIKA SMA KELAS X SEMESTER 1 KD. 3.6 MATERI GERAK MELINGKAR
 
Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1
Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1
Contoh rpp-ipa-sd-kelas-iv-1
 
7. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
7. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 20167. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
7. rpp semester genap rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
 
RPP HUKUM NEWTON
RPP HUKUM NEWTONRPP HUKUM NEWTON
RPP HUKUM NEWTON
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
RPP
RPPRPP
RPP
 
pp fisika
pp fisikapp fisika
pp fisika
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 1
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 1Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 1
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 1
 
benda tegar
benda tegarbenda tegar
benda tegar
 
Rpp smt 2
Rpp smt 2Rpp smt 2
Rpp smt 2
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 2Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 2
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 5
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 5Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 5
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 5
 
Rpp gmb
Rpp gmbRpp gmb
Rpp gmb
 
RPP GERAK MELINGKAR
RPP GERAK MELINGKARRPP GERAK MELINGKAR
RPP GERAK MELINGKAR
 
Rpp momentum
Rpp momentumRpp momentum
Rpp momentum
 
Elastisitas rpp
Elastisitas rppElastisitas rpp
Elastisitas rpp
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 

Kesetimbangan Benda

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah : SMA Sunan Giri Menganti Gresik Mata Pelajaran : Fisika Kelas/Semester : XI/Gasal Materi Pokok : Keseimbangan Benda Tegar dan Dinamika Rotasi Alokasi Waktu : 3 x 4 JP A. Kompetensi Inti KI 3 Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. KI 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkrit dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan. B. Kompetensi Dasar Dan Indikator Materi Pembelajaran Kompetensi Dasar Indikator Keseimbangan benda tegar dan dinamika rotasi 3.1 Menerapkan konsep torsi, momen inersia, kesetimbangan benda tegar, dan momentum sudut pada benda tegar (statis dan dinamis) dalam kehidupan sehari-hari 3.1.1 Menjelaskan pengertian dinamika rotasi dan kesetimbangan benda tegar 3.1.2 Mengidentifikasi konsep – konsep yang mempengaruhi momen gaya ( torsi ) 3.1.3 Menjelaskan perbedaan gerak translasi dan rotasi 3.1.4 Menunjukkan rumusan momen inersia pada bentuk – bentuk benda yang berbeda 3.1.5 Mengidentifikasi konsep – konsep yang terdapat pada momen sudut 3.1.6 Mengidentifikasi konsep keseimbangan benda tegar secara rotasi dan translasi 3.1.7 Menentukan titik berat benda dalam berbagai bentuk benda 3.1.8 Menjelaskan penerapan gerak rotasi dalam kehidupan sehari – sehari 4.1 Membuat karya yang menerapkan 4.1.1 Melakukan praktikum menentukan titik berat dengan bentuk – bentuk benda
  • 2. konsep kesetimbangan benda tegar berbeda 4.1.2 Mempresentasikan tentang praktikum yang menerapkan konsep titik berat PERTEMUAN 1 C. Tujuan Pembelajaran Melalui proses mengamati, menanya, mencoba, menalar, dan mengomunikasikan, peserta didik dapat: 1. mendeskripsikan faktor-faktor yang mempengaruhi benda berotasi 2. mendeskripsikan faktor-faktor yang mempengaruhi besar torsi (momen gaya) 3. menjelaskan pengertian torsi (momen gaya) 4. menentukan besar torsi (momen gaya) 5. menentukan resultan torsi (momen gaya) D. Materi Pembelajaran Momen Gaya (Torsi) E. Model Pembelajaran Direct Instruction (Pembelajaran Langsung) F. Metode Pembelajaran 1. Diskusi 3. Membaca buku teks dan laman internet 2. Pengamatan 4. Tanya jawab G. Alat, Bahan, dan Media Alat dan bahan: Sebuah Pintu, Papan tulis, spidol, buku ajar. H. Sumber Belajar 1. Hand out 2. Pujianto, dkk PESERTA DIDIK FISIKA untuk SMA/MA Kelas XI Edisi Revisi 2016. Klaten: Intan Pariwara 3. Serway, Jewwet. 2009. Fisika Untuk Teknik Dan Sains. Jakarta: Salemba teknika 4. http://cpengertian.blogspot.co.id/2013/01/titik-berat-rumus-contoh-dan-letak.html diakses pada tanggal 29 Juli 2017 5. Tim MGMP. 2006. Fisika untuk SMA / MA Kelas XI. Guindo Kinarya I. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
  • 3. No Fase Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu 1. Orientasi Guru membuka pelajaran dengan mengucapkan salam, berdoa dan memeriksa kehadiran siswa Guru menggali pengetahuan awal peserta didik dengan meminta peserta didik untuk menyiapkan sebuah bolpoin/pensil untuk diberikan gaya (disentil) dengan 2 perlakuan yaitu sentilannya tepat ditengah dan ujung bolpoin/pensil. Lalu guru meminta perwakilan peserta didik untuk mendorong pinut kelas di tengah dan di tepi pintu. (mengamati) Critical Thinking Guru bertanya kepada peserta didik “Apa yang dapat kalian amati?” Guru mengarahkan peserta didik untuk menemukan rumusan masalah Collaboration Peserta didik menjawab, rumusan masalahnya adalah “Mengapa saat bolpoin/pensil disentil dibagian tengah hanya menggelinding sedangkan yang disentil di bagian ujungnya dapat berputar?” (menanya) Guru mereview kembali materi sebelumnya yang berhubungan dengan konsep yang akan dicapai hari ini 10 menit 2. Presentasi Guru menjelaskan materi tentang momen gaya (torsi) 15 menit 3. Latihan Terbimbing Guru memberikan contoh – contoh soal yang berkaitan dengan materi momen gaya (torsi) pada peserta didik Peserta didik mengerjakan contoh - contoh soal tersebut dengan bimbingan dari guru (mencoba) 25 menit 4. Latihan Terstruktur Guru memberikan latihan soal yang berkaitan denga matei momen gaya (torsi) Creative Peseta didik mengerjakan latihan soal yang telah diberikan oleh guru. (menganalisis) Guru meminta perwakilan peserta didik untuk mengerjakan latihan soal ke depan. Comunication Peserta didik mengerjakan latihan soal di depan. (mengkomunikasikan) 30 menit
  • 4. 5. Latihan Bebas Guru memberikan tugas yang berkaitan dengan materi momen gaya (torsi) pada peserta didik untuk dikerjakan di rumah. Guru mereview pembelajaran dai awal hinga akhir. Guru menutup pembelajaran. 10 menit PERTEMUAN 2 J. Tujuan Pembelajaran 1. Melalui visualisasi contoh dan non contoh, peserta didik dapat menjelaskan konsep dari kesetimbangan benda tegar 2. Melalui handout yang diberikan guru, peserta didik dapat mengidentifikasi konsep kesetimbangan benda translasi 3. Melalui penjelasan dan handout yang diberikan guru, peserta didik dapat mengidentifikasi konsep kesetimbangan benda rotasi 4. Melalui LKPD yang diberikan guru, peserta didik dapat mengidentifikasi contoh dan noncontoh dari konsep kesetimbangan benda tegar K. Materi Pembelajaran Kesetimbangan benda tegar Dalam fisika benda tergolongkan menjadi dua macam yaitu partikel dan benda tegar. Pada partikel hanya ada satu kemungkinan gerak yang terjadi yaitu gerak translasi saja. Sedangkan pada benda tegar, selain mengalami gerak translasi juga mengalami gerak rotasi Sebuah benda dikatakan mengalamai keseimbangan translasi, jika benda tersebut diama atau bergerak beratuaran. Dalam tinjauan vector, jumlah komponen gaya yang bekerja harus bernilai nol, syarat ini dapat dirumuskan : ∑F = 0 Jika sebuah batang kayu dalam keadaan gerak berputar pada porosnya. Agar tidak terjadi perputaran 3600, maka harus dipenuhi syarat keseimbangan rotasi yaitu ∑τ = 0 L. Model Pembelajaran 1. Model/Strategi : Pembelajaran Konsep 2. Metode : tanya jawab dan diskusi
  • 5. M. Langkah – langkah Pembelajaran 2 JP ( materi keseimbangan benda translasi ) Kegiatan pendahuluan (10 menit) Fase 1 (Lesson Introduction) Critical Thinking Guru memberikan tujuan pembelajaran pada materi kesetimbangan benda tegar secara translasi. Selanjutnya peserta didik diberi motivasi dengan diberikan dua visualisasi. Visualisasi pertama tentang seorang yang mengangkat buku di ujung buku dengan satu jari telunjuk dan terjatuh. Keduaguru meminta slah satu peserta didik maju untuk mengangkat buku dengan satu jari telunjuknya tanpa buku itu terjatuh. Kemudian peserta didik dapat ditanya tentang hipotesis dari mengamati contoh dan non contoh yang di berikan Kegiatan inti (25 menit) Fase II (The open-ended) Collaboration Dari visualisasi diatas timbul pertanyaan – pertanyaan dari peserta didik, guru mengumpulkan pertanyaan tersebut dan membimbing untuk menemukan hipotesis bahwa “benda yang tidak jatuh ketika di angkat dengan satu jari karena terdapat keseimbangan ” Serta dapat mengidentifikasi bahwa visualisasi pertama merupakan peristiwa kesetimbangan benda, sedangkan peristiwa kedua bukan termasuk keseimbangan benda. Fase III (The convergen) Untuk mengidentifikasi karakteristik kesetimbangan benda tegar translasi, guru menjelaskan materi. Kemudian peserta didik dibimbing untuk mendapat mengidentifikasi materi keseimbangan benda tegar secara translasi. Sehingga didapatkan hasil identifikasi bahwa “sebuah benda yang seimbang secara translasi jika benda tersebut diam atau bergerak beraturan”. Selain itu guru menjelaskan tentang aturan hukum sinus. Kegiatan penutup (10 menit) Fase IV (Closure) Creative
  • 6. Peserta didik dibagi menjadi 3 kelompok kemudian diberika LKPD untuk mengidentifikasi contoh dan non contoh beserta alasannya untuk mengukur kemampuan peserta didik memahami materi. Selanjutnya perwakilan kelompok mempresentasikan hasil yang telah didiskusikan kepada kelompok yang lain. Guru sebagai fasilitator, mengarahkan peserta didik agar didapatkan kesimpulan Fase V (Aplication) Comunication peserta didik diminta kembali untuk menyimpulkan materi yang telah diajarkan kemudian diberi tugas rumah untuk mengerjakan lembar evaluasi dan mencari contoh serta non contoh dalam kehidupan sehari – hari 2 JP ( materi keseimbangan benda rotasi ) Kegiatan pendahuluan (10 menit) Fase 1 (Lesson Introduction) Guru memberikan tujuan pembelajaran pada materi kesetimbangan benda tegar secara rotasi. Selanjutnya peserta didik diberi motivasi dengan diberikan visualisasi. Visualisasi tentang seorang yang sedang main jungkat – jungkit. Kemudian peserta didik dapat ditanya tentang hipotesis dari mengamati contoh yang diberikan Kegiatan inti (25 menit) Fase II (The open-ended) Peserta didik dibimbing untuk menemukan hipotesis bahwa “benda yang bergerak berputar dengan kecepatan sudut tetap merupakan keseimbangan benda secara rotasi ” Fase III (The convergen) Untuk mengidentifikasi karakteristik kesetimbangan benda tegar rotasi, guru menjelaskan materi. Kemudian peserta didik dibimbing untuk mendapat mengidentifikasi materi keseimbangan benda tegar secara rotasi. Sehingga didapatkan hasil identifikasi bahwa “sebuah benda yang seimbang secara rotasi jika benda bergerak beraturan dengan kecepatan sudut tetap”. Kegiatan penutup (10 menit) Fase IV (Closure) Peserta didik dibagi menjadi 3 kelompok kemudian diberika LKPD untuk mengukur kemampuan peserta didik memahami materi.
  • 7. Selanjutnya peserta didik diminta maju untuk mengerjakan soal- soal yang ada di LKPD. Guru sebagai fasilitator, mengarahkan peserta didik agar didapatkan kesimpulan Fase V (Aplication) Peserta didik diminta kembali untuk menyimpulkan materi yang telah diajarkan kemudian diberi tugas rumah untuk mengerjakan lembar evaluasi dan mencari contoh serta non contoh dalam kehidupan sehari - hari