SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan : SMP N/S
Mata Pelajaran : PA Katolik & BP
Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Materi Pokok : Yesus Pemenuhan Janji Allah
Tahun Pelajaran : 2017/2018
Alokasi Waktu : 6 JP (2 Pertemuan)
A. Kompetensi Inti :
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranahkonkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, danmembuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar,
dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam
sudut pandang/teori
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
1.1 Beriman akan Yesus Kristus
sebagai Allah yang menjelma
menjadi manusia
1.1.1 Mensyukuri akan Yesus Kristus sebagai
pemenuhan janji Allah
1.1.2 Mempercayai janji Allah akan
penjelmaan Yesus Kristus menjadi
manusia
2.1 Jujur dan peduli pada sesama agar
kehadirannya dapat dirasakan
sebagai wujud Allah yang
menjelma menjadi manusia.
2.1.1 Memiliki perilaku jujur dan peduli pada
sesama agar kehadirannya dapat di
rasakan sebagai wujud Allah
3.1 Memahami ajaran Kitab Suci dan
ajaran Gereja tentang makna
Yesus Kristus sebagai Allah yang
menjelma menjadi manusia
3.1.1 Menjelaskan makna ajaran kitab suci
dan ajaran gereja tentang penjelmaan
Yesus menjadi manusia
4.1 Melakukan aktivitas (misalnya
menceritakan kembali/ menyusun
doa/ puisi) yang berkaitan dengan
peristiwa Allah yang menjelma
menjadi manusia
4.1.1 Menceritakan kembali pemenuhan janji
Allah yang berkaitan dengan peristiwa
Allah yang menjelma menjadi manusia
C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran menggunakan model Discovery Learning yang dipadukan dengan metode
mind mapping, teknik ATM, dan pendekatan saintifik yang menuntun peserta didik untuk mengamati
(membaca) permasalahan, menuliskan penyelesaian dan mempresentasikan hasilnya di depan kelas, Selama
dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini peserta didik diharapkan dapat
 Memahami arti dan makna sebuah janji
 Memahami bahwa Yesus Kristus adalah pemenuhan janji Allah tentang keselamatan
dengan rasa rasa ingin tahu, tanggung jawab, displin selama proses pembelajaran, bersikap jujur, santun,
percaya diri dan pantang menyerah, serta memiliki sikap responsif (berpikir kritis) dan pro-aktif (kreatif),
serta mampu berkomukasi dan bekerjasama dengan baik.
Fokus nilai-nilai sikap
1. Religius
2. Jujur
3. Kerja keras
4. Kreatif
5. Tanggung jawab
6. Kedisiplinan
D. Materi Pembelajaran
1. Materi pembelajaran regular
a. Fakta
 Kitab Suci “Kej 3:8-15, Yes 7:10-14 dan Ibr 1:1-4”
 Manusia Jatuh dalam dosa “ Kej 3:8-15”
 Pemberitaan mengenai Imannuel “Yes 7:10-11”
 Allah Berfirman dengan Perantaraan Anak-Nya
b. Konsep
 Menjelaskan arti dan makna sebuah janji
 Menjelaskan bahwa Yesus Kristus adalah pemenuhan janji Allah
c. Prinsip
 Mensyukuri janji Allah akan penjelmaan Yesus Kristus menjadi manusia
d. Prosedur
 Menyusun ajaran kitab suci dan ajaran gereja tentang penjelmaan Yesus menjadi
manusia
2. Materi pembelajaran remedial
 Menceritakan kembali pemenuhan janji Allah yang berkaitan dengan peristiwa Allah yang
menjelma menjadi manusia
3. Materi pembelajaran pengayaan
 Yesus Kristus sebagai pemenuhan janji Allah
 Jujur dan peduli pada sesama agar kehadirannya dapat dirasakan sebagai wujud Allah yang
menjelma menjadi manusia
E. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Scientific Learning
2. Model Pembelajaran : Discovery Learning (Pembelajaran Penemuan)
3. Metode : Ceramah, Diskusi dan Penugasan
F. Media/alat, Bahan dan Sumber Beljar
1. Media/alat, Bahan Pembelajaran
a. Media LCD projector,
b. Laptop,
c. Bahan Tayang (ppt)
2. Sumber Belajar
a. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku Siswa Mata Pelajaran Pendidikan
Agama Katolik dan Budi Pekerti Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
b. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku Guru Mata Pelajaran Pendidikan
Agama Katolik dan Budi Pekerti Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
c. Al-kitab
d. Modul/bahan ajar,
e. internet,
f. Sumber lain yang relevan
G. Langkah-langkah Pembelajaran
1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit ) Wakt
u
Kegiatan Pendahuluan
Guru :
Orientasi (Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran, menghayati
dan mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta membiasakan membaca dan
memaknai (Literasi)).
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran(PPK : Religious)
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
10
menit
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi/tema/ projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh, maka
peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:
o Memahami Arti dan Makna Janji
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan.
Pemberian Acuan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Guru mengajak peserta didik berfantasi seolah-olah dirinya menerima “kado” dari
Tuhan
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-
langkah pembelajaran.
Kegiatan Inti
Sintak
Model
Pembelajara
n
Kegiatan Pembelajaran
Stimulation
(stimullasi/
pemberian
rangsangan)
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian
(Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan
(literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah
(Karakter) pada topic
o Memahami Arti dan Makna Janji
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat)/ Berpikir kritis dan bekerjasama
(4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan
rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)
Menayangkan gambar/foto tentang
 Mengamati Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati
permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan
pantang menyerah (Karakter)
 Peserta didik diminta mengamati gambar /foto yang yang terdapat
pada buku maupun melalui penayangan video yang disajikan oleh
guru.
 Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran
berlangsung), (Literasi)
 Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau buku-
buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan
o Memahami Arti dan Makna Janji
 Mendengar Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati
permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan
pantang menyerah (Karakter)
 Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh guru
yang berkaitan dengan
o Memahami Arti dan Makna Janji
100
menit
 Menyimak, Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati
permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan
pantang menyerah (Karakter)
 Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan
secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai :
o Memahami Arti dan Makna Janji
Problem
statemen
(pertanyaan/
identifikasi
masalah)
Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi
sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan
dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :
 Mengajukan pertanyaan tentang :
o Memahami Arti dan Makna Janji
yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk
mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari
pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk
mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan
pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup
cerdas dan belajar sepanjang hayat. Misalnya :
o Jelaskan apa yang kamu ketahui tentang arti dan makna janji?
Data
collection
(pengumpula
n
data)
Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab
pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
 Mengamati obyek/kejadian,
 Wawancara dengan nara sumber
 Mengumpulkan informasi Berpikir kritis dan bekerjasama (4C)
dalam mencari informasi (Literasi) dan mempresentasikan (4C)
dengan penuh tanggung jawab (Karakter)
 Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari
berbagai sumber tentang
o Memahami Arti dan Makna Janji
 Membaca sumber lain selain buku teks,
 Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan
membaca buku referensi tentang
o Memahami Arti dan Makna Janji
 Aktivitas : (Mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif,
berkomunikasi dan bekerjasama (4C),)
o Memahami Arti dan Makna Janji
Doa
Bapa yang Mahakasih,
Puji dan syukur kami haturkan kepada-Mu,
Karena Engkau berkenan mengumpulkan kami kembali.
Terangilah akal budi dan hati kami,
Sehingga kami dapat lebih mengenal Putera-Mu, Yesus Kristus,
Sebagai pemenuhan janji-Mu untuk menyelamatkan kami.
Demi keluhuran nama-Mu, kini dan sepanjang masa. Amin
1. Amati dan bacalah cerita berikut ini
2. Berdasarkan pengamatan dan perasaan kalian setelah
membaca cerita tersebut, buatlah daftar pertaanyaan untuk
lebih memahami arti dan makna sebuah janji !
3. Cobalah untuk membahas pertanyaan-pertanyaan tersebut
bersama dengan guru dan teman-temanmu !
4. Agar dapat saling melengkapi dan saling meneguhkan,
ceritakan pengalamanmu ketika kamu membuat janji atau
menerima janji !
 Mendiskusikan(Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
mendiskusikan penyelesaian masalah (Literasi) dengan cermat
(Karakter))
 Peserta didik diminta melakukan diskusi secara berkelompok tentang
 Mengulang
 Saling tukar informasi tentang :
o Memahami Arti dan Makna Janji
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya
sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan
sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan
metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau
pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk
mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang
lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan
mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari,
mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat.
Data
processing
(pengolahan
Data)
Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil
pengamatan dengan cara :
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati
dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan
bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.
 Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai
o Memahami Arti dan Makna Janji
Verification
(pembuktian)
Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil
pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui
kegiatan :
 Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan
informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang
memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan
untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja
keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir
induktif serta deduktif dalam membuktikan :
o Memahami Arti dan Makna Janji
H. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Kompetensi Pengetahuan
1) Tes Tertulis
a) Pilihan ganda
b) Uraian/esai
2) Tes Lisan
 Tes lisan pemaparan materi dari pemahaman siswa.
b. Penilaian Kompetensi Keterampilan
1) Proyek, pengamatan, wawancara’
 Mempelajari buku teks dan sumber lain tentang materi pokok
 Menyimak tayangan/demo tentang materi pokok
2) Portofolio / unjuk kerja
antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama
membahas jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik.
Generalizatio
(menarik
kesimpulan)
Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
 Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil
analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan
sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis,
mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang :
o Memahami Arti dan Makna Janji
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi
kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil pengamatan
secara tertulis tentang
o Memahami Arti dan Makna Janji
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik
atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan
beberapa pertanyaan kepada siswa.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara
individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi
masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup
Peserta didik :
 Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul
dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
 Mengagendakan pekerjaan rumah.
 Mengagendakan projek yang harus mempelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam
sekolah atau dirumah.
Guru :
 Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang
selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat,
untuk penilaian projek.
 Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang
baik
10
menit
3) Produk,
2. Instrumen Penilaian
a. Pertemuan Pertama (Terlampir)
b. Pertemuan Kedua (Terlampir)
3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
a. Remedial
 Remidial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KKM maupun
kepada peserta didik yang sudah melampui KKM. Remidial terdiri atas dua bagian :
remedial karena belum mencapai KKM dan remedial karena belum mencapai
Kompetensi Dasar
 Guru memberi semangat kepada peserta didik yang belum mencapai KKM (Kriteria
Ketuntasan Minimal). Guru akan memberikan tugas bagi peserta didik yang belum
mencapai KKM (Kriterian Ketuntasan Minimal), misalnya sebagai berikut.
 Guru menyampaikan pertanyaan kepada peserta didik akan hal-hal apa saja yang
belum mereka pahami
 Berdasarkan hal-hal yang belum mereka pahami, guru mengajak peserta didik untuk
mempelajari kembali dengan memberikan bantuan peneguhan-peneguhan yang lebih
praktis
 Guru memberikan penilaian ulang untuk penilaian pengetahuan, dengan pertanyaan
yang lebih sederhana
b. Pengayaan
 Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi
pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas mencapai
KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.
 Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan dengan peserta
didik.
 Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang membutuhkan
pengembangan lebih luas misalnya
 Guru meminta peserta didik untuk mengadakan wawancara dengan pejabat Gereja
setempat, apakah pelayanan dalam Gereja sudah menunjukan keseimbangan antara
pelayanan kemanusiaan dan pelayanan keillahian (iman)?
 Hasil wawancara dilaporkan secara tertulis
……………, 17 Juli 2017
Mengetahui
Kepala SMPN/S Guru Mata Pelajaran
…………………………………… …………………………………….
NIP/NRK. NIP/NRK.

More Related Content

What's hot

Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 smaRpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pjok kelas 11 smaRpp revisi 2017 pjok kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pjok kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 pak & bp  kelas 12 smaRpp revisi 2017 pak & bp  kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 ips kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 ips kelas 8 smpRpp revisi 2017 ips kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 ips kelas 8 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 smaRpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smpRpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 smaRpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 11 smaRpp revisi 2017 ppkn kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 smaRpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 antropologi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 antropologi kelas 10 smaRpp revisi 2017 antropologi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 antropologi kelas 10 smaDiva Pendidikan
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP  kelas 10 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP  kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 10 SMADiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 11 smaRpp revisi 2017 sosiologi kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 pjok kelas 10 smaRpp revisi 2017 pjok kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 pjok kelas 10 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smpRpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 smaRpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 7 smpRpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 7 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 smaRpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smpRpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMARpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMADiva Pendidikan
 

What's hot (20)

Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 smaRpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 sma
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pjok kelas 11 smaRpp revisi 2017 pjok kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pjok kelas 11 sma
 
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 pak & bp  kelas 12 smaRpp revisi 2017 pak & bp  kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 12 sma
 
Rpp revisi 2017 ips kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 ips kelas 8 smpRpp revisi 2017 ips kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 ips kelas 8 smp
 
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 smaRpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 sma
 
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smpRpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
 
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 smaRpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
 
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 11 smaRpp revisi 2017 ppkn kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 11 sma
 
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 smaRpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
 
Rpp revisi 2017 antropologi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 antropologi kelas 10 smaRpp revisi 2017 antropologi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 antropologi kelas 10 sma
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP  kelas 10 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP  kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 10 SMA
 
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 11 smaRpp revisi 2017 sosiologi kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 11 sma
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 pjok kelas 10 smaRpp revisi 2017 pjok kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 pjok kelas 10 sma
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smpRpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
 
Rpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 smaRpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah indonesia kelas 10 sma
 
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
 
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 7 smpRpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 7 smp
 
Rpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 smaRpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 sma
 
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smpRpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
 
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMARpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
 

Viewers also liked

Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 smaRpp revisi 2017 kimia kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)eli priyatna laidan
 
Kafer perangkat pembelajara
Kafer perangkat pembelajaraKafer perangkat pembelajara
Kafer perangkat pembelajaraWarnet Raha
 
Rpp radiasi benda hitam
Rpp radiasi benda hitamRpp radiasi benda hitam
Rpp radiasi benda hitamyudi ananto
 
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi  rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 fisika xi  rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 20164. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016eli priyatna laidan
 
Bab 4 listrik arus bolak balik (ac)
Bab 4   listrik arus bolak balik (ac)Bab 4   listrik arus bolak balik (ac)
Bab 4 listrik arus bolak balik (ac)eli priyatna laidan
 
Rpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modernRpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modernBudi Santoso
 
Rpp alat optik lks
Rpp alat optik lksRpp alat optik lks
Rpp alat optik lksNur Okta
 
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
Torsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbanganTorsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbanganAna Choirunisa
 
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 20163. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016eli priyatna laidan
 
Rpp revisi 2017 fisika kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 fisika kelas 12 smaRpp revisi 2017 fisika kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 fisika kelas 12 smaDiva Pendidikan
 

Viewers also liked (20)

Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 11 sma
 
Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 smaRpp revisi 2017 kimia kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 sma
 
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
 
Kafer perangkat pembelajara
Kafer perangkat pembelajaraKafer perangkat pembelajara
Kafer perangkat pembelajara
 
Rpp radiasi benda hitam
Rpp radiasi benda hitamRpp radiasi benda hitam
Rpp radiasi benda hitam
 
Teori Kinetik Gas rpp
Teori Kinetik Gas rppTeori Kinetik Gas rpp
Teori Kinetik Gas rpp
 
Fisika xi
Fisika xiFisika xi
Fisika xi
 
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi  rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 fisika xi  rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
 
RPP
RPPRPP
RPP
 
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 20164. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
 
Bab 4 listrik arus bolak balik (ac)
Bab 4   listrik arus bolak balik (ac)Bab 4   listrik arus bolak balik (ac)
Bab 4 listrik arus bolak balik (ac)
 
Rpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modernRpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modern
 
Rpp alat optik lks
Rpp alat optik lksRpp alat optik lks
Rpp alat optik lks
 
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
 
Torsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbanganTorsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbangan
 
Rpp 2 pkn xii sem 1
Rpp 2 pkn xii sem 1Rpp 2 pkn xii sem 1
Rpp 2 pkn xii sem 1
 
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 20163. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
 
Rpp revisi 2017 fisika kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 fisika kelas 12 smaRpp revisi 2017 fisika kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 fisika kelas 12 sma
 
RPP Fisika SMK Kelas XI
RPP Fisika SMK Kelas XIRPP Fisika SMK Kelas XI
RPP Fisika SMK Kelas XI
 
RPP Fisika SMA Kelas XI
RPP Fisika SMA Kelas XIRPP Fisika SMA Kelas XI
RPP Fisika SMA Kelas XI
 

Similar to Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp

Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 7
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 7Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 7
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 7Diva Pendidikan
 
RPP PJOK Kelas 12 revisi 2017
RPP PJOK Kelas 12 revisi 2017RPP PJOK Kelas 12 revisi 2017
RPP PJOK Kelas 12 revisi 2017miftah1984
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMADiva Pendidikan
 
RPP Pendidikan Agama Kisten Kelas 12 revisi 2017
RPP Pendidikan Agama Kisten Kelas 12 revisi 2017RPP Pendidikan Agama Kisten Kelas 12 revisi 2017
RPP Pendidikan Agama Kisten Kelas 12 revisi 2017miftah1984
 
11. RPP. KD 3.1 Subtema B - Perempuan dan Laki-laki Dipanggil untuk Berkemban...
11. RPP. KD 3.1 Subtema B - Perempuan dan Laki-laki Dipanggil untuk Berkemban...11. RPP. KD 3.1 Subtema B - Perempuan dan Laki-laki Dipanggil untuk Berkemban...
11. RPP. KD 3.1 Subtema B - Perempuan dan Laki-laki Dipanggil untuk Berkemban...JofiEro
 
RPP PELAJARAN 4 kd 2 Semester Ganjil.doc
RPP PELAJARAN 4 kd 2 Semester Ganjil.docRPP PELAJARAN 4 kd 2 Semester Ganjil.doc
RPP PELAJARAN 4 kd 2 Semester Ganjil.docBernadWoda
 
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 11 smaRpp revisi 2017 matematika wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
RPP Agama kristen 11 revisi 2017
RPP Agama kristen 11 revisi 2017RPP Agama kristen 11 revisi 2017
RPP Agama kristen 11 revisi 2017miftah1984
 
RPP biologi Kelas 12 revisi 2017
RPP biologi Kelas 12 revisi 2017RPP biologi Kelas 12 revisi 2017
RPP biologi Kelas 12 revisi 2017miftah1984
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smpRpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
3. RELASI DAN FUNGSI.docx
3. RELASI DAN FUNGSI.docx3. RELASI DAN FUNGSI.docx
3. RELASI DAN FUNGSI.docxChristinaFita
 
Bab 5 it's a beautiful day.
Bab 5 it's a beautiful day.Bab 5 it's a beautiful day.
Bab 5 it's a beautiful day.Rivan Zulfikar
 
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIII
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIIIRPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIII
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIIIDiva Pendidikan
 
Rpp diva pendidikan pendidikan agama kristen smp kelas 7
Rpp diva pendidikan   pendidikan agama kristen smp kelas 7Rpp diva pendidikan   pendidikan agama kristen smp kelas 7
Rpp diva pendidikan pendidikan agama kristen smp kelas 7De Muflih
 

Similar to Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp (20)

Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 7
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 7Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 7
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 7
 
RPP PJOK Kelas 12 revisi 2017
RPP PJOK Kelas 12 revisi 2017RPP PJOK Kelas 12 revisi 2017
RPP PJOK Kelas 12 revisi 2017
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
 
RPP Pendidikan Agama Kisten Kelas 12 revisi 2017
RPP Pendidikan Agama Kisten Kelas 12 revisi 2017RPP Pendidikan Agama Kisten Kelas 12 revisi 2017
RPP Pendidikan Agama Kisten Kelas 12 revisi 2017
 
11. RPP. KD 3.1 Subtema B - Perempuan dan Laki-laki Dipanggil untuk Berkemban...
11. RPP. KD 3.1 Subtema B - Perempuan dan Laki-laki Dipanggil untuk Berkemban...11. RPP. KD 3.1 Subtema B - Perempuan dan Laki-laki Dipanggil untuk Berkemban...
11. RPP. KD 3.1 Subtema B - Perempuan dan Laki-laki Dipanggil untuk Berkemban...
 
RPP PELAJARAN 4 kd 2 Semester Ganjil.doc
RPP PELAJARAN 4 kd 2 Semester Ganjil.docRPP PELAJARAN 4 kd 2 Semester Ganjil.doc
RPP PELAJARAN 4 kd 2 Semester Ganjil.doc
 
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 11 smaRpp revisi 2017 matematika wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 11 sma
 
RPP Agama kristen 11 revisi 2017
RPP Agama kristen 11 revisi 2017RPP Agama kristen 11 revisi 2017
RPP Agama kristen 11 revisi 2017
 
rpp 1 pak kls 8 k13 bab 1
 rpp 1 pak kls 8 k13 bab 1  rpp 1 pak kls 8 k13 bab 1
rpp 1 pak kls 8 k13 bab 1
 
RPP biologi Kelas 12 revisi 2017
RPP biologi Kelas 12 revisi 2017RPP biologi Kelas 12 revisi 2017
RPP biologi Kelas 12 revisi 2017
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smpRpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 bahasa inggris kelas 9 smp
 
12. rpp 3
12. rpp 312. rpp 3
12. rpp 3
 
3. RELASI DAN FUNGSI.docx
3. RELASI DAN FUNGSI.docx3. RELASI DAN FUNGSI.docx
3. RELASI DAN FUNGSI.docx
 
12. rpp 3
12. rpp 312. rpp 3
12. rpp 3
 
Bab 5 it's a beautiful day.
Bab 5 it's a beautiful day.Bab 5 it's a beautiful day.
Bab 5 it's a beautiful day.
 
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIII
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIIIRPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIII
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas VIII
 
Rpp diva pendidikan pendidikan agama kristen smp kelas 7
Rpp diva pendidikan   pendidikan agama kristen smp kelas 7Rpp diva pendidikan   pendidikan agama kristen smp kelas 7
Rpp diva pendidikan pendidikan agama kristen smp kelas 7
 
Kelas 7
Kelas 7Kelas 7
Kelas 7
 
Kelas 7
Kelas 7Kelas 7
Kelas 7
 
Kelas 7
Kelas 7Kelas 7
Kelas 7
 

More from Diva Pendidikan

Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024Diva Pendidikan
 
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan LengkapModul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan LengkapDiva Pendidikan
 
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMKRPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMKDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smkRpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smkDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 smaDiva Pendidikan
 
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMARpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMADiva Pendidikan
 
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMARpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMADiva Pendidikan
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMADiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smpRpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smpRpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 9 smpRpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 smaRpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 smaRpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 smaDiva Pendidikan
 

More from Diva Pendidikan (13)

Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
 
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan LengkapModul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
 
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMKRPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smkRpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
 
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
 
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMARpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
 
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMARpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smpRpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
 
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smpRpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
 
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 9 smpRpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 9 smp
 
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 smaRpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 sma
 
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 smaRpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 sma
 

Recently uploaded

Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxFitriaSarmida1
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMPNiPutuDewikAgustina
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxrani414352
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptxfurqanridha
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxMaskuratulMunawaroh
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxdedyfirgiawan
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerakputus34
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptxErikaPutriJayantini
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 

Recently uploaded (20)

Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 

Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SMP N/S Mata Pelajaran : PA Katolik & BP Kelas/Semester : VIII/Ganjil Materi Pokok : Yesus Pemenuhan Janji Allah Tahun Pelajaran : 2017/2018 Alokasi Waktu : 6 JP (2 Pertemuan) A. Kompetensi Inti : 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya 2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya 3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata 4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranahkonkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, danmembuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) 1.1 Beriman akan Yesus Kristus sebagai Allah yang menjelma menjadi manusia 1.1.1 Mensyukuri akan Yesus Kristus sebagai pemenuhan janji Allah 1.1.2 Mempercayai janji Allah akan penjelmaan Yesus Kristus menjadi manusia 2.1 Jujur dan peduli pada sesama agar kehadirannya dapat dirasakan sebagai wujud Allah yang menjelma menjadi manusia. 2.1.1 Memiliki perilaku jujur dan peduli pada sesama agar kehadirannya dapat di rasakan sebagai wujud Allah 3.1 Memahami ajaran Kitab Suci dan ajaran Gereja tentang makna Yesus Kristus sebagai Allah yang menjelma menjadi manusia 3.1.1 Menjelaskan makna ajaran kitab suci dan ajaran gereja tentang penjelmaan Yesus menjadi manusia 4.1 Melakukan aktivitas (misalnya menceritakan kembali/ menyusun doa/ puisi) yang berkaitan dengan peristiwa Allah yang menjelma menjadi manusia 4.1.1 Menceritakan kembali pemenuhan janji Allah yang berkaitan dengan peristiwa Allah yang menjelma menjadi manusia C. Tujuan Pembelajaran Melalui kegiatan pembelajaran menggunakan model Discovery Learning yang dipadukan dengan metode mind mapping, teknik ATM, dan pendekatan saintifik yang menuntun peserta didik untuk mengamati (membaca) permasalahan, menuliskan penyelesaian dan mempresentasikan hasilnya di depan kelas, Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini peserta didik diharapkan dapat  Memahami arti dan makna sebuah janji  Memahami bahwa Yesus Kristus adalah pemenuhan janji Allah tentang keselamatan dengan rasa rasa ingin tahu, tanggung jawab, displin selama proses pembelajaran, bersikap jujur, santun, percaya diri dan pantang menyerah, serta memiliki sikap responsif (berpikir kritis) dan pro-aktif (kreatif), serta mampu berkomukasi dan bekerjasama dengan baik. Fokus nilai-nilai sikap 1. Religius 2. Jujur
  • 2. 3. Kerja keras 4. Kreatif 5. Tanggung jawab 6. Kedisiplinan D. Materi Pembelajaran 1. Materi pembelajaran regular a. Fakta  Kitab Suci “Kej 3:8-15, Yes 7:10-14 dan Ibr 1:1-4”  Manusia Jatuh dalam dosa “ Kej 3:8-15”  Pemberitaan mengenai Imannuel “Yes 7:10-11”  Allah Berfirman dengan Perantaraan Anak-Nya b. Konsep  Menjelaskan arti dan makna sebuah janji  Menjelaskan bahwa Yesus Kristus adalah pemenuhan janji Allah c. Prinsip  Mensyukuri janji Allah akan penjelmaan Yesus Kristus menjadi manusia d. Prosedur  Menyusun ajaran kitab suci dan ajaran gereja tentang penjelmaan Yesus menjadi manusia 2. Materi pembelajaran remedial  Menceritakan kembali pemenuhan janji Allah yang berkaitan dengan peristiwa Allah yang menjelma menjadi manusia 3. Materi pembelajaran pengayaan  Yesus Kristus sebagai pemenuhan janji Allah  Jujur dan peduli pada sesama agar kehadirannya dapat dirasakan sebagai wujud Allah yang menjelma menjadi manusia E. Metode Pembelajaran 1. Pendekatan : Scientific Learning 2. Model Pembelajaran : Discovery Learning (Pembelajaran Penemuan) 3. Metode : Ceramah, Diskusi dan Penugasan F. Media/alat, Bahan dan Sumber Beljar 1. Media/alat, Bahan Pembelajaran a. Media LCD projector, b. Laptop, c. Bahan Tayang (ppt) 2. Sumber Belajar a. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku Siswa Mata Pelajaran Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. b. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku Guru Mata Pelajaran Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan c. Al-kitab d. Modul/bahan ajar, e. internet, f. Sumber lain yang relevan G. Langkah-langkah Pembelajaran 1. Pertemuan Ke-1 ( 3 x 40 menit ) Wakt u Kegiatan Pendahuluan Guru : Orientasi (Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran, menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta membiasakan membaca dan memaknai (Literasi)).  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran(PPK : Religious)  Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin 10 menit
  • 3.  Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran. Apersepsi  Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya,  Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.  Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan. Motivasi  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.  Apabila materi/tema/ projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang: o Memahami Arti dan Makna Janji  Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung  Mengajukan pertanyaan. Pemberian Acuan  Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.  Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung  Pembagian kelompok belajar  Guru mengajak peserta didik berfantasi seolah-olah dirinya menerima “kado” dari Tuhan  Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah- langkah pembelajaran. Kegiatan Inti Sintak Model Pembelajara n Kegiatan Pembelajaran Stimulation (stimullasi/ pemberian rangsangan) Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter) pada topic o Memahami Arti dan Makna Janji dengan cara :  Melihat (tanpa atau dengan alat)/ Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter) Menayangkan gambar/foto tentang  Mengamati Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)  Peserta didik diminta mengamati gambar /foto yang yang terdapat pada buku maupun melalui penayangan video yang disajikan oleh guru.  Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung), (Literasi)  Peserta didik diminta membaca materi dari buku paket atau buku- buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan o Memahami Arti dan Makna Janji  Mendengar Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)  Peserta didik diminta mendengarkan pemberian materi oleh guru yang berkaitan dengan o Memahami Arti dan Makna Janji 100 menit
  • 4.  Menyimak, Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)  Peserta didik diminta menyimak penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai : o Memahami Arti dan Makna Janji Problem statemen (pertanyaan/ identifikasi masalah) Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar, contohnya :  Mengajukan pertanyaan tentang : o Memahami Arti dan Makna Janji yang tidak dipahami dari apa yang diamati atau pertanyaan untuk mendapatkan informasi tambahan tentang apa yang diamati (dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik) untuk mengembangkan kreativitas, rasa ingin tahu, kemampuan merumuskan pertanyaan untuk membentuk pikiran kritis yang perlu untuk hidup cerdas dan belajar sepanjang hayat. Misalnya : o Jelaskan apa yang kamu ketahui tentang arti dan makna janji? Data collection (pengumpula n data) Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:  Mengamati obyek/kejadian,  Wawancara dengan nara sumber  Mengumpulkan informasi Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mencari informasi (Literasi) dan mempresentasikan (4C) dengan penuh tanggung jawab (Karakter)  Peserta didik diminta mengumpulkan data yang diperoleh dari berbagai sumber tentang o Memahami Arti dan Makna Janji  Membaca sumber lain selain buku teks,  Peserta didik diminta mengeksplor pengetahuannya dengan membaca buku referensi tentang o Memahami Arti dan Makna Janji  Aktivitas : (Mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif, berkomunikasi dan bekerjasama (4C),) o Memahami Arti dan Makna Janji Doa Bapa yang Mahakasih, Puji dan syukur kami haturkan kepada-Mu, Karena Engkau berkenan mengumpulkan kami kembali. Terangilah akal budi dan hati kami, Sehingga kami dapat lebih mengenal Putera-Mu, Yesus Kristus, Sebagai pemenuhan janji-Mu untuk menyelamatkan kami. Demi keluhuran nama-Mu, kini dan sepanjang masa. Amin 1. Amati dan bacalah cerita berikut ini
  • 5. 2. Berdasarkan pengamatan dan perasaan kalian setelah membaca cerita tersebut, buatlah daftar pertaanyaan untuk lebih memahami arti dan makna sebuah janji ! 3. Cobalah untuk membahas pertanyaan-pertanyaan tersebut bersama dengan guru dan teman-temanmu ! 4. Agar dapat saling melengkapi dan saling meneguhkan, ceritakan pengalamanmu ketika kamu membuat janji atau menerima janji !  Mendiskusikan(Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mendiskusikan penyelesaian masalah (Literasi) dengan cermat (Karakter))  Peserta didik diminta melakukan diskusi secara berkelompok tentang  Mengulang  Saling tukar informasi tentang : o Memahami Arti dan Makna Janji dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat. Data processing (pengolahan Data) Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil pengamatan dengan cara :  Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja.  Peserta didik mengerjakan beberapa soal mengenai o Memahami Arti dan Makna Janji Verification (pembuktian) Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber melalui kegiatan :  Menambah keluasan dan kedalaman sampai kepada pengolahan informasi yang bersifat mencari solusi dari berbagai sumber yang memiliki pendapat yang berbeda sampai kepada yang bertentangan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, disiplin, taat aturan, kerja keras, kemampuan menerapkan prosedur dan kemampuan berpikir induktif serta deduktif dalam membuktikan : o Memahami Arti dan Makna Janji
  • 6. H. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan 1. Teknik Penilaian a. Penilaian Kompetensi Pengetahuan 1) Tes Tertulis a) Pilihan ganda b) Uraian/esai 2) Tes Lisan  Tes lisan pemaparan materi dari pemahaman siswa. b. Penilaian Kompetensi Keterampilan 1) Proyek, pengamatan, wawancara’  Mempelajari buku teks dan sumber lain tentang materi pokok  Menyimak tayangan/demo tentang materi pokok 2) Portofolio / unjuk kerja antara lain dengan : Peserta didik dan guru secara bersama-sama membahas jawaban soal-soal yang telah dikerjakan oleh peserta didik. Generalizatio (menarik kesimpulan) Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan  Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang : o Memahami Arti dan Makna Janji  Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan  Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.  Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan hasil pengamatan secara tertulis tentang o Memahami Arti dan Makna Janji  Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.  Bertanya tentang hal yang belum dipahami, atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa.  Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan) Kegiatan Penutup Peserta didik :  Membuat resume dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.  Mengagendakan pekerjaan rumah.  Mengagendakan projek yang harus mempelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam sekolah atau dirumah. Guru :  Memeriksa pekerjaan siswa yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang selesai mengerjakan projek dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk penilaian projek.  Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik 10 menit
  • 7. 3) Produk, 2. Instrumen Penilaian a. Pertemuan Pertama (Terlampir) b. Pertemuan Kedua (Terlampir) 3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan a. Remedial  Remidial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KKM maupun kepada peserta didik yang sudah melampui KKM. Remidial terdiri atas dua bagian : remedial karena belum mencapai KKM dan remedial karena belum mencapai Kompetensi Dasar  Guru memberi semangat kepada peserta didik yang belum mencapai KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal). Guru akan memberikan tugas bagi peserta didik yang belum mencapai KKM (Kriterian Ketuntasan Minimal), misalnya sebagai berikut.  Guru menyampaikan pertanyaan kepada peserta didik akan hal-hal apa saja yang belum mereka pahami  Berdasarkan hal-hal yang belum mereka pahami, guru mengajak peserta didik untuk mempelajari kembali dengan memberikan bantuan peneguhan-peneguhan yang lebih praktis  Guru memberikan penilaian ulang untuk penilaian pengetahuan, dengan pertanyaan yang lebih sederhana b. Pengayaan  Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas mencapai KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.  Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan dengan peserta didik.  Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang membutuhkan pengembangan lebih luas misalnya  Guru meminta peserta didik untuk mengadakan wawancara dengan pejabat Gereja setempat, apakah pelayanan dalam Gereja sudah menunjukan keseimbangan antara pelayanan kemanusiaan dan pelayanan keillahian (iman)?  Hasil wawancara dilaporkan secara tertulis ……………, 17 Juli 2017 Mengetahui Kepala SMPN/S Guru Mata Pelajaran …………………………………… ……………………………………. NIP/NRK. NIP/NRK.