SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : SMA N/S…………
Mata Pelajaran : Kimia
Kelas / Semester : XII/Ganjil
Alokasi Waktu : 24 JP ( 6 Pertemuan)
Tahun Pelajaran : 2017 /2018
A. Kompetensi Inti (KI)
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya”.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerja
sama, toleran, damai), bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif melalui keteladanan,
pemberian nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian secara berkesinambungan serta
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia”
3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan,
dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah
4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret daranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif
dan kreatif, dan mampu nmenggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.1 Menganalisis fenomena sifat
koligatif larutan (penurunan
tekanan uap jenuh, kenaikan
titik didih, penurunan titik
beku, dan tekanan osmosis)
3.1.1 Menyimpulkan penyebab sifat koligatif larutan
(penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih,
penurunan titik beku dan tekanan osmosis)
3.1.2 Menghubungkannya konsentrasi (molalitas/fraksi
mol) dengan sifat koligatif larutan)
3.1.3 Berlatih menyelesaikan perhitungan kimia terkait
sifat koligatif larutan™
3.2 Membedakan sifat koligatif
larutan elektrolit dan larutan
nonelektrolit
3.2.1 Menyimpulkan perbedaan sifat koligatif larutan
elektrolit dan larutan non elektrolit.
3.2.2 Menemukan formula untuk menghitung sifat
koligatif larutan elektrolit. (melibatkan faktor Van
Hoff)
3.2.3 Berlatih menghitung sifat koligatif larutan elektrolit
menggunakan formula yang sudah ditemukan™
3.2.4 Menganalisis diagram pT untuk menafsirkan
penurunantekanan uap, penurunan titik beku, dan
kenaikantitik didih larutan.
3.2.5 Mengamati penurunan titik beku suatu zat cair
akibatpenambahan zat terlarut melalui percobaan.
3.2.6 Menghitung penurunan titik beku larutan elektrolit
dannonelektrolit berdasarkan data percobaan.
3.2.7 Mengamati kenaikan titik didih suatu zat cair
akibatpenambahan zat terlarut melalui percobaan.
3.2.8 Menghitung kenaikan titik didih larutan elektrolit
dannonelektrolit berdasarkan data percobaan.
3.2.9 Menjelaskan pengertian osmosis dan tekanan
osmotis serta terapannya.
3.2.10 Menghitung tekanan osmotik larutan nonelektrolit
4.1 Menyajikan kegunaan prinsip
sifat koligatif larutan dalam
kehidupan sehari-hari
4.1.1 Menyajikan pemanfaatan prinsip sifat koligatif
larutan penurunan titik beku dalam kehidupan
sehari-hari
4.1.2 Menyajikan kegunaan prinsip sifat koligatif larutan
kenaikan titik didih dalam kehidupan sehari-hari
4.2 Melakukan percobaan untuk
menentukan derajat pengionan
4.2.1 Merancang percobaan untuk menentukan derajat
pengionan.
4.2.2 Menghitung derajat pengionan berdasarkan data
percobaan
C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran menggunakan model Discovery Learning yang dipadukan dengan
metode mind mapping, teknik ATM, dan pendekatan saintifik yang menuntun peserta didik untuk
mengamati (membaca) permasalahan, menuliskan penyelesaian dan mempresentasikan hasilnya di
depan kelas, Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini peserta didik diharapkan dapat
 Memahami diagram P-T
 Memahami Penurunan tekanan uap jenuh
 Menjelaskan Kenaikan titik didih
 Menjelaskan Penurunan titik beku
 Menjelaskan Osmosis dan tekanan osmosis
 Memahami Sifat koligatif larutan elektrolit dan larutan nonelektrolit
dengan rasa rasa ingin tahu, tanggung jawab, displin selama proses pembelajaran, bersikap jujur,
santun, percaya diri dan pantang menyerah, serta memiliki sikap responsif (berpikir kritis) dan pro-
aktif (kreatif), serta mampu berkomukasi dan bekerjasama dengan baik.
Fokus nilai-nilai sikap
 Peduli
 Jujur berkarya
 Tanggung jawab
 Toleran
 Kerjasama
 Proaktif
 kreatif
D. Materi Pembelajaran
1. Materi Pembelajaran Reguler
a. Fakta:
 Diagram P-T larutan
b. Konsep
 Sifat koligatif larutan adalah sifat larutan yang tergantung pada jumlah partikel zat terlarut
dalam larutan, tetapi tidak tergantung pada jenis pelarutnya
 Osmosis adalah peristiwa mengalirnya molekul-molekul pelarut ke dalam larutan secara
spontan melalui selaput semipermeabel, atau peristiwa mengalirnya molekul-molekul zat
pelarut dari larutan yang lebih encer ke larutan yang lebih pekat
c. Prinsip
 Menurut Hukum Backman dan Raoult bahwa penurunan titik beku dan kenaikan titik didih
berbanding langsung dengan molalitas yang terlarut di dalamnya
d. Prosedur
 Menyajikan pemanfaatan prinsip sifat koligatif larutan penurunan titik beku dalam
kehidupan sehari-hari
 Menyajikan kegunaan prinsip sifat koligatif larutan kenaikan titik didih dalam kehidupan
sehari-hari
 Merancang percobaan untuk menentukan derajat pengionan.
 Menghitung derajat pengionan berdasarkan data percobaan
2. Materi pembelajaran remedial
 Menyajikan kegunaan prinsip sifat koligatif larutan
3. Materi pembelajaran pengayaan
 Menghitung derajat pengionan berdasarkan data percobaan
E. Metode Pembelajaran
 Pendekatan : saintifik
 Metode : mind mapping, teknik ATM (Amati, Tiru dan Modifikasi), diskusi kelompok,
tanya jawab, penugasan
 Model : discovery learning
F. Media/alat, Bahan, dan Sumber Belajar
1. Media/alat:
 Media LCD projector,
 Laptop,
 Bahan Tayang
2. Sumber Belajar
 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku Guru Mata Pelajaran kimia Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku siswa Mata Pelajaran kimia Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
 Buku teks pelajaran yang relevan
G. Kegiatan Pembelajaran
1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu
Kegiatan Pendahuluan
Guru :
 Orientasi : (Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses
pembelajaran, menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianut
(Karakter) serta membiasakan membaca dan memaknai (Literasi)).
 Mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan.
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
 Melakukan absensi,
 Mengatur tempat duduk
 Melihat kebersihan kelas,
 Apersepsi
 Mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan
sebelumnya yang berkaitan dengan kompetensi yang akan dipelajari dan
dikembangkan
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya pada
 Kelas XI
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan.
 Motivasi
 Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam
kehidupan sehari-hari.
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan
dipelajari.
 Apabila materi/tema/kegiatan ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh
ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan
tentang:
 Diagram P-T larutan
 Penurunan tekanan uap jenuh
 Kenaikan titik didih
 Penurunan titik beku
 Osmosis dan tekanan osmosis
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung
 Mengajukan pertanyaan yang mengarah pada pembelajaran
 Pemberian Acuan
 Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan
 Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan
KKM pada pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan pada
pertemuan ini berupa:
 Penilaian Kompetensi Pengetahuan
Tes Tertulis
- Pilihan ganda
- Uraian/esai
20
menit
1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu
Tes Lisan
 Penilaian Kompetensi Keterampilan
Proyek, pengamatan, wawancara
Portopolio / unjuk kerja
Produk, hasil karya
Kegiatan Inti
Sintak
Model
Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Stimulation
(memberi stimulus)
Guru menyajikan bahan kajian berupa bacaan, penjelasan tentang
situasi tertentu, atau menayangkan video / gambar yang berkaitan
dengan
 Diagram P-T larutan
 Penurunan tekanan uap jenuh
 Kenaikan titik didih
 Penurunan titik beku
 Osmosis dan tekanan osmosis
dengan cara :
 Melihat (tanpa atau dengan alat) Berpikir kritis dan bekerjasama
(4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca)
dengan rasa ingin tahu,jujurdan pantang menyerah (Karakter)
Menayangkan Video/gambar/foto yang berkaitan
denganpenggunaan garam untuk mencairkan salju.
 Mengamati Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk
memusatkan perhatian (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C)
dalammengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa
ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter) pada topic
Mengamati penayangan video/gambar/foto yang berkaitan
dengan
 Peserta didik diminta mengamati diagram P-T larutan dan
pelarut murninya.
Diagram P-T H2O
Diagram P-T larutan
 Membaca (Guru menyajikan bahan kajian berupa bacaan)
dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran
berlangsung),, (dilakukan di rumah sebelum kegiatan
pembelajaran berlangsung),(Literasi)
 Peserta didik diminta membaca materi tentang
 Diagram P-T larutan
 Penurunan tekanan uap jenuh
130
menit
1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu
 Kenaikan titik didih
 Penurunan titik beku
 Osmosis dan tekanan osmosis
 Mendengar
Mendengarkan penjelasan/pemberian materi oleh guruyang
berkaitan dengan
 Peserta didik diminta membaca materi tentang
 Diagram P-T larutan
 Penurunan tekanan uap jenuh
 Kenaikan titik didih
 Penurunan titik beku
 Osmosis dan tekanan osmosis
Menyimak, , Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam
mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin
tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)Menyimak
penjelasan pengantar kegiatan/materi yang berkaitan dengan
 Diagram P-T larutan
Problem Statement
(mengidentifikasi
masalah)
Mengidentifikasi
Peserta didik mengidentifikasi penyebab/masalah yang berkaitan
dengan:
 Diagram P-T larutan
 Penurunan tekanan uap jenuh
 Kenaikan titik didih
 Penurunan titik beku
 Osmosis dan tekanan osmosis
dengan cara mengumpulkan informasi, mengkaji dan
merumuskannya menjadi simpulan sementara tentang
 Penurunan tekanan uap jenuh
 Kenaikan titik didih
 Penurunan titik beku
 Osmosis dan tekanan osmosis
Data collection
(pengumpulan
data)
Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab
pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:
 Mengumpulkan informasi
Peserta didik mengumpulkan berbagai informasi (Berpikir kritis,
kreatif, bekerjasama dan saling berkomunikasi dalam kelompok
(4C), dengan rasa ingin tahu, tanggung jawab dan pantang
menyerah (Karakter),literasi (membaca) yang dapat mendukung
jawaban dari pertanyaan-pertanyaan yang diajukan, baik dari
buku paket maupun sumber lain seperti internet; melalui
kegiatan:
 Diagram P-T larutan
 Penurunan tekanan uap jenuh
 Kenaikan titik didih
 Penurunan titik beku
 Osmosis dan tekanan osmosis
Data atau informasi dapat diperoleh dari internet, atau berbagai
sumber lainnya. Kegiatan ini dapat melatih ketelitian, akurasi,
dan kejujuran, serta membiasakan peserta didik untuk mencari
atau merumuskan berbagai alternatif pemecahan masalah, jika
satu alternatif mengalami kegagalan.
 Mengamati obyek/kejadian,
 Wawancara dengan nara sumber
 Aktivitas:(Mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif,
berkomunikasi dan bekerjasama (4C),)
 Membaca sumber lain selain buku teks,
 Penurunan tekanan uap jenuh
 Kenaikan titik didih
 Penurunan titik beku
 Osmosis dan tekanan osmosis
 Saling tukar informasi tentang :
1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu
 Penurunan tekanan uap jenuh
 Kenaikan titik didih
 Penurunan titik beku
 Osmosis dan tekanan osmosis
dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya
sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat
dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan
menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan
peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan
cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan,
menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi,
menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui
berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar
dan belajar sepanjang hayat.
Data processing
(Mengolahdata)
Peserta didik mencoba dan mengeksplorasi kemampuan pengetahuan
konseptualnya dalam mengolah data untuk menemukan
solusi/pemecahan masalah dengan cara :
 Berdiskusi
 Penurunan tekanan uap jenuh
 Kenaikan titik didih
 Penurunan titik beku
 Osmosis dan tekanan osmosis
yang sudah dikumpulkan / terangkum dalam kegiatan
sebelumnya.
 Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil
kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan
mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang
berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar
kerja.
Verification
(memverifikasi);
Peserta didik mengecek kebenaran atau keabsahan hasil pengolahan
data melalui berbagai kegiatan, atau mencari sumber yang relevan
baik dari buku atau media, serta mengasosiasikannya sehingga
menjadi suatu kesimpulan melalui kegiatan :
 Pemeriksaan data/Analisis data
Melakukan pemeriksaan secara cermat untuk membuktikan
benar atau tidaknya hipotesis yang ditetapkan tadi dengan
temuan alternatif, dihubungkan dengan hasil data processing
yang berkaitan dengan:
 Penurunan tekanan uap jenuh
 Kenaikan titik didih
 Penurunan titik beku
 Osmosis dan tekanan osmosis
Generalization
(menyimpulkan)
Peserta didik digiring untuk menggeneralisasikan hasil simpulannya
sehingga kegiatan ini juga dapat melatih pengetahuan metakognisi
peserta didik.
 Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan
hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk
mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan
berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan
 Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal
tentang :
 Penurunan tekanan uap jenuh
 Kenaikan titik didih
 Penurunan titik beku
 Osmosis dan tekanan osmosis
 Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan
ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan
 Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain
diberi kesempatan untuk menjawabnya.
 Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan
1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu
hasil pengamatan secara tertulis tentang
 Penurunan tekanan uap jenuh
 Kenaikan titik didih
 Penurunan titik beku
 Osmosis dan tekanan osmosis
 Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta
didik atau lembar kerja yang telah disediakan.
 Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku
pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah
disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa
terhadap materi pelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh
menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
Kegiatan Penutup
 Kegiatan guru bersama peserta didik
 Membuat rangkuman/simpulanpelajaran.
 Melakukanrefleksi terhadapkegiatanyang sudahdilaksanakan.
 Memberikanumpanbalikterhadapprosesdanhasil pembelajaran.
 Kegiatan guru
 Melakukanpenilaian.
 Merencanakankegiatantindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedial,
program pengayaan, konseling dan/atau memberikan tugas individual maupun
kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik.
30
menit
H. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Kompetensi Pengetahuan
1) Tes Tertulis
a) Pilihan ganda
b) Uraian/esai
Tentang
 Pemahaman tentang fraksi mol, kemolalan, diagram PT, tekanan uap, titik beku,
titik didih, tekanan osmosis
 Menyelesaikan perhitungan kimia terkait sifat koligatif larutan
 Menghitung sifat koligatif larutan elektrolit menggunakan formula yang sudah
ditemukan
2) Tes penugasan
a) Merancang percobaan titik beku larutan
b) Membuat diagram P-T
b. Penilaian Kompetensi Keterampilan
1) Proyek
2) Portopolio / unjuk kerja
Laporan hasil percobaan
3) Produk,
2. Instrumen Penilaian
a. Pertemuan Pertama
(Terlampir)
b. Pertemuan Kedua
(Terlampir)
c. Pertemuan Ketiga
(Terlampir)
d. Pertemuan Keempat
(Terlampir)
e. Pertemuan Kelima
(Terlampir)
f. Pertemuan Keenam
(Terlampir)
3. PembelajaranRemedial dan Pengayaan
a. Remidial
1) Bagi peserta didik yang belum mencapai KKM dan belum mencapai Kompetensi Dasar
tentang:
guru menjelaskan kembali materi tersebut, dan melakukan penilaian kembali dengansoal
yang sejenis atau setara.Remidial dilaksanakan sesudah kegiatan penilaian harian (PH),
dapat dilakukan pembelajaran ulang kemudian penilaian kembali pada bagian yang belum
tuntas.
Bentuk-bentuk pelaksanaan pembelajaran remedialdilakukan dengan cara:
b. Pengayaan
1) Dalam kegiatan pembelajaran memahami kajian:
peserta didik yang sudah menguasai materi dengan baik dapat mengerjakan soal
pengayaan yang telah disiapkan oleh guru berupa pertanyaan-pertanyaan dan tugas-tugas
yang berkaitan dengan:
2) Bentuk-bentuk pelaksanaan pembelajaran pengayaan dapat dilakukan antara lain melalui:
…………….17 Juli 2017
Mengetahui
Kepala SMA….. Guru Mata Pelajaran
(…………………………….) (…………………………….)
NIP.………. NIP. ………………………

More Related Content

What's hot

Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMARpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMADiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 smaRpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 antropologi kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 antropologi kelas 11 smaRpp revisi 2017 antropologi kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 antropologi kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 geografi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 geografi kelas 10 smaRpp revisi 2017 geografi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 geografi kelas 10 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 12 smaRpp revisi 2017 ppkn kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 biologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 biologi kelas 12 smaRpp revisi 2017 biologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 biologi kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 ipa kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 ipa kelas 8 smpRpp revisi 2017 ipa kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 ipa kelas 8 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 smaRpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 smaRpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP  kelas 10 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP  kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 10 SMADiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 geografi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 geografi kelas 12 smaRpp revisi 2017 geografi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 geografi kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 matematika non tekno 10 smk
Rpp revisi 2017 matematika non tekno 10 smkRpp revisi 2017 matematika non tekno 10 smk
Rpp revisi 2017 matematika non tekno 10 smkDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 11 smaRpp revisi 2017 ppkn kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris peminatan kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa inggris peminatan kelas 12 smaRpp revisi 2017 bahasa inggris peminatan kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa inggris peminatan kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 pjok kelas 10 smaRpp revisi 2017 pjok kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 pjok kelas 10 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 smaRpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 smaRpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 matematika tekno 11 smk
Rpp revisi 2017 matematika tekno 11 smkRpp revisi 2017 matematika tekno 11 smk
Rpp revisi 2017 matematika tekno 11 smkDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smpDiva Pendidikan
 

What's hot (20)

Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMARpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
Rpp revisi 2017 PKWU Kelas 10 SMA
 
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 smaRpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 matematika wajib kelas 12 sma
 
Rpp revisi 2017 antropologi kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 antropologi kelas 11 smaRpp revisi 2017 antropologi kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 antropologi kelas 11 sma
 
Rpp revisi 2017 geografi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 geografi kelas 10 smaRpp revisi 2017 geografi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 geografi kelas 10 sma
 
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 12 smaRpp revisi 2017 ppkn kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 12 sma
 
Rpp revisi 2017 biologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 biologi kelas 12 smaRpp revisi 2017 biologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 biologi kelas 12 sma
 
Rpp revisi 2017 ipa kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 ipa kelas 8 smpRpp revisi 2017 ipa kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 ipa kelas 8 smp
 
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 smaRpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 10 sma
 
Rpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 smaRpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 ekonomi kelas 12 sma
 
Rpp kimia bab 1
Rpp  kimia bab 1Rpp  kimia bab 1
Rpp kimia bab 1
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP  kelas 10 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP  kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 10 SMA
 
Rpp revisi 2017 geografi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 geografi kelas 12 smaRpp revisi 2017 geografi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 geografi kelas 12 sma
 
Rpp revisi 2017 matematika non tekno 10 smk
Rpp revisi 2017 matematika non tekno 10 smkRpp revisi 2017 matematika non tekno 10 smk
Rpp revisi 2017 matematika non tekno 10 smk
 
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 11 smaRpp revisi 2017 ppkn kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 ppkn kelas 11 sma
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris peminatan kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa inggris peminatan kelas 12 smaRpp revisi 2017 bahasa inggris peminatan kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa inggris peminatan kelas 12 sma
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 pjok kelas 10 smaRpp revisi 2017 pjok kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 pjok kelas 10 sma
 
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 smaRpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 pkwu kelas 11 sma
 
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 smaRpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sosiologi kelas 12 sma
 
Rpp revisi 2017 matematika tekno 11 smk
Rpp revisi 2017 matematika tekno 11 smkRpp revisi 2017 matematika tekno 11 smk
Rpp revisi 2017 matematika tekno 11 smk
 
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 7 smp
 

Viewers also liked

Rpp radiasi benda hitam
Rpp radiasi benda hitamRpp radiasi benda hitam
Rpp radiasi benda hitamyudi ananto
 
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi  rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 fisika xi  rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
Torsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbanganTorsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbanganAna Choirunisa
 
Rpp alat optik lks
Rpp alat optik lksRpp alat optik lks
Rpp alat optik lksNur Okta
 
Rpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modernRpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modernBudi Santoso
 
Bab 4 listrik arus bolak balik (ac)
Bab 4   listrik arus bolak balik (ac)Bab 4   listrik arus bolak balik (ac)
Bab 4 listrik arus bolak balik (ac)eli priyatna laidan
 
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smpDiva Pendidikan
 
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 20164. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016eli priyatna laidan
 
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)eli priyatna laidan
 
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smpRpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Kafer perangkat pembelajara
Kafer perangkat pembelajaraKafer perangkat pembelajara
Kafer perangkat pembelajaraWarnet Raha
 
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 20163. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016eli priyatna laidan
 

Viewers also liked (20)

Rpp radiasi benda hitam
Rpp radiasi benda hitamRpp radiasi benda hitam
Rpp radiasi benda hitam
 
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi  rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 fisika xi  rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
 
Fisika xi
Fisika xiFisika xi
Fisika xi
 
Torsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbanganTorsi dan keseimbangan
Torsi dan keseimbangan
 
Rpp alat optik lks
Rpp alat optik lksRpp alat optik lks
Rpp alat optik lks
 
Rpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modernRpp sk 16 fisika modern
Rpp sk 16 fisika modern
 
Bab 4 listrik arus bolak balik (ac)
Bab 4   listrik arus bolak balik (ac)Bab 4   listrik arus bolak balik (ac)
Bab 4 listrik arus bolak balik (ac)
 
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 fisika xi rpp diva pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 9 smp
 
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smpRpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
Rpp revisi 2017 pa katolik & bp kelas 8 smp
 
RPP
RPPRPP
RPP
 
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 20164. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
4. program semester rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
 
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
11. sma kelas xii rpp kd 3.6;4.6 arus bolak balik (karlina 1308233)
 
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia wajib kelas 12 sma
 
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smpRpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pak & bp kelas 9 smp
 
Teori Kinetik Gas rpp
Teori Kinetik Gas rppTeori Kinetik Gas rpp
Teori Kinetik Gas rpp
 
Kafer perangkat pembelajara
Kafer perangkat pembelajaraKafer perangkat pembelajara
Kafer perangkat pembelajara
 
Rpp 2 pkn xii sem 1
Rpp 2 pkn xii sem 1Rpp 2 pkn xii sem 1
Rpp 2 pkn xii sem 1
 
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 20163. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
3. program tahunan rpp fisika kurnas edisi revisi 2016
 
RPP Fisika SMK Kelas XI
RPP Fisika SMK Kelas XIRPP Fisika SMK Kelas XI
RPP Fisika SMK Kelas XI
 

Similar to Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 sma

RPP kimia Kelas 12 revisi 2017
RPP kimia Kelas 12 revisi 2017RPP kimia Kelas 12 revisi 2017
RPP kimia Kelas 12 revisi 2017miftah1984
 
Tutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik beku
Tutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik bekuTutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik beku
Tutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik bekuFarra_K
 
Tutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik beku
Tutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik bekuTutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik beku
Tutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik bekufarranissa
 
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdf4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdfFaqihUddin4
 
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdf4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdfFaqihUddin4
 
Contoh rpp
Contoh rppContoh rpp
Contoh rppyansasmi
 
Rpp transportasi membran kur 2013
Rpp transportasi membran kur 2013Rpp transportasi membran kur 2013
Rpp transportasi membran kur 2013Herfen Suryati
 
RPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimia
RPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimiaRPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimia
RPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimiayunita97544748
 
Rpp matematika sma xi wajib bab 2
Rpp matematika sma xi wajib bab 2Rpp matematika sma xi wajib bab 2
Rpp matematika sma xi wajib bab 2eli priyatna laidan
 
PERANGKAT RENCANA AKSI 1 REV (1).pdf
PERANGKAT RENCANA AKSI 1 REV (1).pdfPERANGKAT RENCANA AKSI 1 REV (1).pdf
PERANGKAT RENCANA AKSI 1 REV (1).pdfNurulHidayati466997
 
rpp k13 faktor - faktor yang mempengaruhi laju reaksi
rpp k13 faktor - faktor yang mempengaruhi laju reaksirpp k13 faktor - faktor yang mempengaruhi laju reaksi
rpp k13 faktor - faktor yang mempengaruhi laju reaksimawaddati
 

Similar to Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 sma (20)

RPP kimia Kelas 12 revisi 2017
RPP kimia Kelas 12 revisi 2017RPP kimia Kelas 12 revisi 2017
RPP kimia Kelas 12 revisi 2017
 
RPP SMA Kimia kelas XII
RPP SMA Kimia kelas XIIRPP SMA Kimia kelas XII
RPP SMA Kimia kelas XII
 
15. lampiran 10 rpp filtrasi
15. lampiran 10 rpp filtrasi15. lampiran 10 rpp filtrasi
15. lampiran 10 rpp filtrasi
 
19. lampiran 16 rpp kromatografi
19.  lampiran 16 rpp kromatografi19.  lampiran 16 rpp kromatografi
19. lampiran 16 rpp kromatografi
 
Tutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik beku
Tutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik bekuTutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik beku
Tutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik beku
 
Tutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik beku
Tutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik bekuTutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik beku
Tutorial software kenaikan titik didih dan penurunan titik beku
 
Rpp kelas xii semester 1 dan 2
Rpp kelas xii semester 1 dan 2Rpp kelas xii semester 1 dan 2
Rpp kelas xii semester 1 dan 2
 
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdf4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XIA.pdf
 
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdf4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdf
4 Silabus_Septiana Dewi_Fisika_XI.pdf
 
Contoh rpp
Contoh rppContoh rpp
Contoh rpp
 
Rpp inkuiri
Rpp inkuiriRpp inkuiri
Rpp inkuiri
 
Rpp transportasi membran kur 2013
Rpp transportasi membran kur 2013Rpp transportasi membran kur 2013
Rpp transportasi membran kur 2013
 
RPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimia
RPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimiaRPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimia
RPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimia
 
rpp-kimia-kelas-12
rpp-kimia-kelas-12rpp-kimia-kelas-12
rpp-kimia-kelas-12
 
Kd 3.6 by ariyana
Kd 3.6 by ariyanaKd 3.6 by ariyana
Kd 3.6 by ariyana
 
RPP SMA Kimia Kelas XI
RPP SMA Kimia Kelas XIRPP SMA Kimia Kelas XI
RPP SMA Kimia Kelas XI
 
Rpp matematika sma xi wajib bab 2
Rpp matematika sma xi wajib bab 2Rpp matematika sma xi wajib bab 2
Rpp matematika sma xi wajib bab 2
 
PERANGKAT RENCANA AKSI 1 REV (1).pdf
PERANGKAT RENCANA AKSI 1 REV (1).pdfPERANGKAT RENCANA AKSI 1 REV (1).pdf
PERANGKAT RENCANA AKSI 1 REV (1).pdf
 
rpp k13 faktor - faktor yang mempengaruhi laju reaksi
rpp k13 faktor - faktor yang mempengaruhi laju reaksirpp k13 faktor - faktor yang mempengaruhi laju reaksi
rpp k13 faktor - faktor yang mempengaruhi laju reaksi
 
Kd 3.8 by sarli
Kd 3.8 by sarliKd 3.8 by sarli
Kd 3.8 by sarli
 

More from Diva Pendidikan

Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024Diva Pendidikan
 
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan LengkapModul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan LengkapDiva Pendidikan
 
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMKRPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMKDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smkRpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smkDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 smaDiva Pendidikan
 
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMARpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMADiva Pendidikan
 
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMARpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMADiva Pendidikan
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMADiva Pendidikan
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMADiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smpRpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smpRpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smpRpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smpRpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 9 smpRpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 9 smpDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 seni budaya seni rupa kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 seni budaya seni rupa kelas 11 smaRpp revisi 2017 seni budaya seni rupa kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 seni budaya seni rupa kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 12 smaRpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 12 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 smaRpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 smaDiva Pendidikan
 
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 smaRpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 smaDiva Pendidikan
 

More from Diva Pendidikan (18)

Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
Modul Ajar PJOK SD/MI Kelas 4 edisi 2023/2024
 
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan LengkapModul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
Modul Ajar Biologi XI SMA Tahun 2023-2024 Kurikulum Merdeka Terbaru dan Lengkap
 
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMKRPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
RPP Revisi 2017 Gambar Teknik Otomotif 10 SMK
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smkRpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
Rpp revisi 2017 bahasa inggris 11 smk
 
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 smaRpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa indonesia peminatan kelas 10 sma
 
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMARpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
Rpp Revisi 2017 Bahasa Indonesia Peminatan Kelas 12 SMA
 
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMARpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
Rpp Revisi 2017 PKWU Aspek Kerajinan Kelas 10 SMA
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP kelas 11 SMA
 
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMARpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
Rpp Revisi 2017 PAKK & BP Kelas 11 SMA
 
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smpRpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pp kn kelas 9 smp
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smpRpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 9 smp
 
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smpRpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 pjok kelas 7 smp
 
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smpRpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 seni budaya musik kelas 7 smp
 
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 9 smpRpp revisi 2017 pkwu   budidaya kelas 9 smp
Rpp revisi 2017 pkwu budidaya kelas 9 smp
 
Rpp revisi 2017 seni budaya seni rupa kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 seni budaya seni rupa kelas 11 smaRpp revisi 2017 seni budaya seni rupa kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 seni budaya seni rupa kelas 11 sma
 
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 12 smaRpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 12 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 12 sma
 
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 smaRpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 11 sma
 
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 smaRpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 sejarah peminatan kelas 10 sma
 

Recently uploaded

Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 

Recently uploaded (20)

Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 

Rpp revisi 2017 kimia kelas 12 sma

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : SMA N/S………… Mata Pelajaran : Kimia Kelas / Semester : XII/Ganjil Alokasi Waktu : 24 JP ( 6 Pertemuan) Tahun Pelajaran : 2017 /2018 A. Kompetensi Inti (KI) 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya”. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif melalui keteladanan, pemberian nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian secara berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia” 3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah 4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret daranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu nmenggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) 3.1 Menganalisis fenomena sifat koligatif larutan (penurunan tekanan uap jenuh, kenaikan titik didih, penurunan titik beku, dan tekanan osmosis) 3.1.1 Menyimpulkan penyebab sifat koligatif larutan (penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih, penurunan titik beku dan tekanan osmosis) 3.1.2 Menghubungkannya konsentrasi (molalitas/fraksi mol) dengan sifat koligatif larutan) 3.1.3 Berlatih menyelesaikan perhitungan kimia terkait sifat koligatif larutan™ 3.2 Membedakan sifat koligatif larutan elektrolit dan larutan nonelektrolit 3.2.1 Menyimpulkan perbedaan sifat koligatif larutan elektrolit dan larutan non elektrolit. 3.2.2 Menemukan formula untuk menghitung sifat koligatif larutan elektrolit. (melibatkan faktor Van Hoff) 3.2.3 Berlatih menghitung sifat koligatif larutan elektrolit menggunakan formula yang sudah ditemukan™ 3.2.4 Menganalisis diagram pT untuk menafsirkan penurunantekanan uap, penurunan titik beku, dan kenaikantitik didih larutan. 3.2.5 Mengamati penurunan titik beku suatu zat cair akibatpenambahan zat terlarut melalui percobaan. 3.2.6 Menghitung penurunan titik beku larutan elektrolit dannonelektrolit berdasarkan data percobaan. 3.2.7 Mengamati kenaikan titik didih suatu zat cair akibatpenambahan zat terlarut melalui percobaan. 3.2.8 Menghitung kenaikan titik didih larutan elektrolit dannonelektrolit berdasarkan data percobaan. 3.2.9 Menjelaskan pengertian osmosis dan tekanan osmotis serta terapannya. 3.2.10 Menghitung tekanan osmotik larutan nonelektrolit 4.1 Menyajikan kegunaan prinsip sifat koligatif larutan dalam kehidupan sehari-hari 4.1.1 Menyajikan pemanfaatan prinsip sifat koligatif larutan penurunan titik beku dalam kehidupan sehari-hari 4.1.2 Menyajikan kegunaan prinsip sifat koligatif larutan kenaikan titik didih dalam kehidupan sehari-hari
  • 2. 4.2 Melakukan percobaan untuk menentukan derajat pengionan 4.2.1 Merancang percobaan untuk menentukan derajat pengionan. 4.2.2 Menghitung derajat pengionan berdasarkan data percobaan C. Tujuan Pembelajaran Melalui kegiatan pembelajaran menggunakan model Discovery Learning yang dipadukan dengan metode mind mapping, teknik ATM, dan pendekatan saintifik yang menuntun peserta didik untuk mengamati (membaca) permasalahan, menuliskan penyelesaian dan mempresentasikan hasilnya di depan kelas, Selama dan setelah mengikuti proses pembelajaran ini peserta didik diharapkan dapat  Memahami diagram P-T  Memahami Penurunan tekanan uap jenuh  Menjelaskan Kenaikan titik didih  Menjelaskan Penurunan titik beku  Menjelaskan Osmosis dan tekanan osmosis  Memahami Sifat koligatif larutan elektrolit dan larutan nonelektrolit dengan rasa rasa ingin tahu, tanggung jawab, displin selama proses pembelajaran, bersikap jujur, santun, percaya diri dan pantang menyerah, serta memiliki sikap responsif (berpikir kritis) dan pro- aktif (kreatif), serta mampu berkomukasi dan bekerjasama dengan baik. Fokus nilai-nilai sikap  Peduli  Jujur berkarya  Tanggung jawab  Toleran  Kerjasama  Proaktif  kreatif D. Materi Pembelajaran 1. Materi Pembelajaran Reguler a. Fakta:  Diagram P-T larutan b. Konsep  Sifat koligatif larutan adalah sifat larutan yang tergantung pada jumlah partikel zat terlarut dalam larutan, tetapi tidak tergantung pada jenis pelarutnya  Osmosis adalah peristiwa mengalirnya molekul-molekul pelarut ke dalam larutan secara spontan melalui selaput semipermeabel, atau peristiwa mengalirnya molekul-molekul zat pelarut dari larutan yang lebih encer ke larutan yang lebih pekat c. Prinsip  Menurut Hukum Backman dan Raoult bahwa penurunan titik beku dan kenaikan titik didih berbanding langsung dengan molalitas yang terlarut di dalamnya d. Prosedur  Menyajikan pemanfaatan prinsip sifat koligatif larutan penurunan titik beku dalam kehidupan sehari-hari  Menyajikan kegunaan prinsip sifat koligatif larutan kenaikan titik didih dalam kehidupan sehari-hari  Merancang percobaan untuk menentukan derajat pengionan.  Menghitung derajat pengionan berdasarkan data percobaan 2. Materi pembelajaran remedial  Menyajikan kegunaan prinsip sifat koligatif larutan 3. Materi pembelajaran pengayaan  Menghitung derajat pengionan berdasarkan data percobaan E. Metode Pembelajaran  Pendekatan : saintifik  Metode : mind mapping, teknik ATM (Amati, Tiru dan Modifikasi), diskusi kelompok, tanya jawab, penugasan  Model : discovery learning F. Media/alat, Bahan, dan Sumber Belajar 1. Media/alat:
  • 3.  Media LCD projector,  Laptop,  Bahan Tayang 2. Sumber Belajar  Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku Guru Mata Pelajaran kimia Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.  Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Buku siswa Mata Pelajaran kimia Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan  Buku teks pelajaran yang relevan G. Kegiatan Pembelajaran 1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu Kegiatan Pendahuluan Guru :  Orientasi : (Menunjukkan sikap disiplin sebelum memulai proses pembelajaran, menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianut (Karakter) serta membiasakan membaca dan memaknai (Literasi)).  Mengondisikan suasana belajar yang menyenangkan.  Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran  Melakukan absensi,  Mengatur tempat duduk  Melihat kebersihan kelas,  Apersepsi  Mendiskusikan kompetensi yang sudah dipelajari dan dikembangkan sebelumnya yang berkaitan dengan kompetensi yang akan dipelajari dan dikembangkan  Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya pada  Kelas XI  Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.  Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.  Motivasi  Menyampaikan kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari.  Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.  Apabila materi/tema/kegiatan ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang:  Diagram P-T larutan  Penurunan tekanan uap jenuh  Kenaikan titik didih  Penurunan titik beku  Osmosis dan tekanan osmosis  Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung  Mengajukan pertanyaan yang mengarah pada pembelajaran  Pemberian Acuan  Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan  Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.  Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada pertemuan yang berlangsung  Pembagian kelompok belajar  Menyampaikan lingkup dan teknik penilaian yang akan digunakan pada pertemuan ini berupa:  Penilaian Kompetensi Pengetahuan Tes Tertulis - Pilihan ganda - Uraian/esai 20 menit
  • 4. 1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu Tes Lisan  Penilaian Kompetensi Keterampilan Proyek, pengamatan, wawancara Portopolio / unjuk kerja Produk, hasil karya Kegiatan Inti Sintak Model Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Stimulation (memberi stimulus) Guru menyajikan bahan kajian berupa bacaan, penjelasan tentang situasi tertentu, atau menayangkan video / gambar yang berkaitan dengan  Diagram P-T larutan  Penurunan tekanan uap jenuh  Kenaikan titik didih  Penurunan titik beku  Osmosis dan tekanan osmosis dengan cara :  Melihat (tanpa atau dengan alat) Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu,jujurdan pantang menyerah (Karakter) Menayangkan Video/gambar/foto yang berkaitan denganpenggunaan garam untuk mencairkan salju.  Mengamati Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian (Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalammengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter) pada topic Mengamati penayangan video/gambar/foto yang berkaitan dengan  Peserta didik diminta mengamati diagram P-T larutan dan pelarut murninya. Diagram P-T H2O Diagram P-T larutan  Membaca (Guru menyajikan bahan kajian berupa bacaan) dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung),, (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung),(Literasi)  Peserta didik diminta membaca materi tentang  Diagram P-T larutan  Penurunan tekanan uap jenuh 130 menit
  • 5. 1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu  Kenaikan titik didih  Penurunan titik beku  Osmosis dan tekanan osmosis  Mendengar Mendengarkan penjelasan/pemberian materi oleh guruyang berkaitan dengan  Peserta didik diminta membaca materi tentang  Diagram P-T larutan  Penurunan tekanan uap jenuh  Kenaikan titik didih  Penurunan titik beku  Osmosis dan tekanan osmosis Menyimak, , Berpikir kritis dan bekerjasama (4C) dalam mengamati permasalahan (literasi membaca) dengan rasa ingin tahu, jujur dan pantang menyerah (Karakter)Menyimak penjelasan pengantar kegiatan/materi yang berkaitan dengan  Diagram P-T larutan Problem Statement (mengidentifikasi masalah) Mengidentifikasi Peserta didik mengidentifikasi penyebab/masalah yang berkaitan dengan:  Diagram P-T larutan  Penurunan tekanan uap jenuh  Kenaikan titik didih  Penurunan titik beku  Osmosis dan tekanan osmosis dengan cara mengumpulkan informasi, mengkaji dan merumuskannya menjadi simpulan sementara tentang  Penurunan tekanan uap jenuh  Kenaikan titik didih  Penurunan titik beku  Osmosis dan tekanan osmosis Data collection (pengumpulan data) Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi melalui kegiatan:  Mengumpulkan informasi Peserta didik mengumpulkan berbagai informasi (Berpikir kritis, kreatif, bekerjasama dan saling berkomunikasi dalam kelompok (4C), dengan rasa ingin tahu, tanggung jawab dan pantang menyerah (Karakter),literasi (membaca) yang dapat mendukung jawaban dari pertanyaan-pertanyaan yang diajukan, baik dari buku paket maupun sumber lain seperti internet; melalui kegiatan:  Diagram P-T larutan  Penurunan tekanan uap jenuh  Kenaikan titik didih  Penurunan titik beku  Osmosis dan tekanan osmosis Data atau informasi dapat diperoleh dari internet, atau berbagai sumber lainnya. Kegiatan ini dapat melatih ketelitian, akurasi, dan kejujuran, serta membiasakan peserta didik untuk mencari atau merumuskan berbagai alternatif pemecahan masalah, jika satu alternatif mengalami kegagalan.  Mengamati obyek/kejadian,  Wawancara dengan nara sumber  Aktivitas:(Mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif, berkomunikasi dan bekerjasama (4C),)  Membaca sumber lain selain buku teks,  Penurunan tekanan uap jenuh  Kenaikan titik didih  Penurunan titik beku  Osmosis dan tekanan osmosis  Saling tukar informasi tentang :
  • 6. 1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu  Penurunan tekanan uap jenuh  Kenaikan titik didih  Penurunan titik beku  Osmosis dan tekanan osmosis dengan ditanggapi aktif oleh peserta didik dari kelompok lainnya sehingga diperoleh sebuah pengetahuan baru yang dapat dijadikan sebagai bahan diskusi kelompok kemudian, dengan menggunakan metode ilmiah yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar kerja yang disediakan dengan cermat untuk mengembangkan sikap teliti, jujur, sopan, menghargai pendapat orang lain, kemampuan berkomunikasi, menerapkan kemampuan mengumpulkan informasi melalui berbagai cara yang dipelajari, mengembangkan kebiasaan belajar dan belajar sepanjang hayat. Data processing (Mengolahdata) Peserta didik mencoba dan mengeksplorasi kemampuan pengetahuan konseptualnya dalam mengolah data untuk menemukan solusi/pemecahan masalah dengan cara :  Berdiskusi  Penurunan tekanan uap jenuh  Kenaikan titik didih  Penurunan titik beku  Osmosis dan tekanan osmosis yang sudah dikumpulkan / terangkum dalam kegiatan sebelumnya.  Mengolah informasi yang sudah dikumpulkan dari hasil kegiatan/pertemuan sebelumnya mau pun hasil dari kegiatan mengamati dan kegiatan mengumpulkan informasi yang sedang berlangsung dengan bantuan pertanyaan-pertanyaan pada lembar kerja. Verification (memverifikasi); Peserta didik mengecek kebenaran atau keabsahan hasil pengolahan data melalui berbagai kegiatan, atau mencari sumber yang relevan baik dari buku atau media, serta mengasosiasikannya sehingga menjadi suatu kesimpulan melalui kegiatan :  Pemeriksaan data/Analisis data Melakukan pemeriksaan secara cermat untuk membuktikan benar atau tidaknya hipotesis yang ditetapkan tadi dengan temuan alternatif, dihubungkan dengan hasil data processing yang berkaitan dengan:  Penurunan tekanan uap jenuh  Kenaikan titik didih  Penurunan titik beku  Osmosis dan tekanan osmosis Generalization (menyimpulkan) Peserta didik digiring untuk menggeneralisasikan hasil simpulannya sehingga kegiatan ini juga dapat melatih pengetahuan metakognisi peserta didik.  Menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan berdasarkan hasil analisis secara lisan, tertulis, atau media lainnya untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi, kemampuan berpikir sistematis, mengungkapkan pendapat dengan sopan  Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal tentang :  Penurunan tekanan uap jenuh  Kenaikan titik didih  Penurunan titik beku  Osmosis dan tekanan osmosis  Mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan dan ditanggapi oleh kelompok yang mempresentasikan  Bertanya atas presentasi yang dilakukan dan peserta didik lain diberi kesempatan untuk menjawabnya.  Menyimpulkan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan berupa : Laporan
  • 7. 1. Pertemuan Ke-1 ( 4 x 45 menit ) Waktu hasil pengamatan secara tertulis tentang  Penurunan tekanan uap jenuh  Kenaikan titik didih  Penurunan titik beku  Osmosis dan tekanan osmosis  Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah disediakan.  Menyelesaikan uji kompetensi yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau pada lembar lerja yang telah disediakan secara individu untuk mengecek penguasaan siswa terhadap materi pelajaran Catatan : Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan) Kegiatan Penutup  Kegiatan guru bersama peserta didik  Membuat rangkuman/simpulanpelajaran.  Melakukanrefleksi terhadapkegiatanyang sudahdilaksanakan.  Memberikanumpanbalikterhadapprosesdanhasil pembelajaran.  Kegiatan guru  Melakukanpenilaian.  Merencanakankegiatantindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedial, program pengayaan, konseling dan/atau memberikan tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik. 30 menit H. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan 1. Teknik Penilaian a. Penilaian Kompetensi Pengetahuan 1) Tes Tertulis a) Pilihan ganda b) Uraian/esai Tentang  Pemahaman tentang fraksi mol, kemolalan, diagram PT, tekanan uap, titik beku, titik didih, tekanan osmosis  Menyelesaikan perhitungan kimia terkait sifat koligatif larutan  Menghitung sifat koligatif larutan elektrolit menggunakan formula yang sudah ditemukan 2) Tes penugasan a) Merancang percobaan titik beku larutan b) Membuat diagram P-T b. Penilaian Kompetensi Keterampilan 1) Proyek 2) Portopolio / unjuk kerja Laporan hasil percobaan 3) Produk, 2. Instrumen Penilaian a. Pertemuan Pertama (Terlampir) b. Pertemuan Kedua (Terlampir) c. Pertemuan Ketiga (Terlampir) d. Pertemuan Keempat (Terlampir) e. Pertemuan Kelima (Terlampir) f. Pertemuan Keenam (Terlampir)
  • 8. 3. PembelajaranRemedial dan Pengayaan a. Remidial 1) Bagi peserta didik yang belum mencapai KKM dan belum mencapai Kompetensi Dasar tentang: guru menjelaskan kembali materi tersebut, dan melakukan penilaian kembali dengansoal yang sejenis atau setara.Remidial dilaksanakan sesudah kegiatan penilaian harian (PH), dapat dilakukan pembelajaran ulang kemudian penilaian kembali pada bagian yang belum tuntas. Bentuk-bentuk pelaksanaan pembelajaran remedialdilakukan dengan cara: b. Pengayaan 1) Dalam kegiatan pembelajaran memahami kajian: peserta didik yang sudah menguasai materi dengan baik dapat mengerjakan soal pengayaan yang telah disiapkan oleh guru berupa pertanyaan-pertanyaan dan tugas-tugas yang berkaitan dengan: 2) Bentuk-bentuk pelaksanaan pembelajaran pengayaan dapat dilakukan antara lain melalui: …………….17 Juli 2017 Mengetahui Kepala SMA….. Guru Mata Pelajaran (…………………………….) (…………………………….) NIP.………. NIP. ………………………