SlideShare a Scribd company logo
1 of 36
TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE
Oleh: Idham Hanafiah – Drafter & Warehouse Management
1
Objek Belajar
• Memahami konsep dan filosofi TPM
• Mempelajari 8 pilar aktivitas TPM beserta
dengan pendekatan implementasinya
• Mempelajari sarana TPM untuk bisa
mengidentifikasi dan mengeliminasi
kerugian
• Mempelajari bagaimana memulai TPM
dengan pemeliharaan otonom,
pemeliharaan yang direncanakan, edukasi
serta aktivitas pelatihan
• Memahami peran dari implementasi
organisasi TPM
2
Outline
• Gambaran TPM
• Fondasi TPM: 5S dan Manajemen
Visual
• Sarana kunci untuk TPM
• Analisis kerugian peralatan & OEE
• 8 pilar TPM
• Implementasi TPM
• Penghargaan JIPM TPM
3
Kerusakan Mesin Memiliki Beberapa Penyebab
Kontaminasi
4
Wear
Kebocoran
Deformasi
Retakan
Kelonggaran
Korosi
Cacat
Vibrasi
Kesalahan
Cacat minor
pada mesin
biasanya tidak
disadari, tapi
dapat
berdampak
besar pada
mesin
Kerusakan
adalah apa
yang kita lihat
pada ujung
gunung es
TERLIHAT
KURANG
TERLIHAT
Kerusakan
Apa itu TPM? 5
TOTAL PRODUCTIVE
MAINTENANCE (TPM) adalah
METODE EFEKTIVITAS peralatan
maksimum melalui KETERLIBATAN
KARYAWAN
“
Apa yang Bukan Merupakan TPM?
• Program Departemen Pemeliharaan
• Workshop/event
• Cara-cara yang bisa mengurangi
perkembangan keterampilan
karyawan (merekrut maintenance
pekerja, teknisi, dll)
• Mengubah operator dan staff kantor
menjadi skilled tradesman
6
Prinsip TPM
• Meningkatkan efektivitas
peralatan secara
keseluruhan/overall equipment
effectiveness (OEE)
• Meningkatkan keterampilan
operasi dan pemeliharaan
• Keterlibatan karyawan dalam
kelompok kecil
• Pendekatan berbasis fakta untuk
perbaikan secara berkelanjutan
7
TPM Memberikan Stabilitas 8
Tujuan:
Kualitas tertinggi, biaya terendah,
dan lead time terpendek
Just-in-Time
- Continous Flow
- Takt time
- Pull system
- Flexible
workplace
Jidoka
- Separate man &
machine work
- Identifikasi
Abnormal
- Poka yoke
Heijunka Standardized Work Kaizen
Stabilitas
Keterlibatan
FOKUS TPM
TPM adalah Paradigma 9
Operator Maintenance Operator Maintenance
OLD ATTITUDE TPM ATTITUDE
TPM Mengeliminasi Pemborosan 10
Intellect
Tidak menggunakan
karyawan untuk
kontribusi intelektual
Over-Production
Produksi yang melebihi
kebutuhan customer
Waiting
Karyawan menunggu
untuk proses/informasi
selanjutnya
Over-Processing
Menambah nilai lebih
untuk customer yang
tidak membutuhkannya
Inventory
Menyimpan produk/jasa
yang tidak dipesan oleh
customer
Motion
Gerakan fisik/mental
extra yang tidak
menambah nilai
Defects
Melakukan proses
ulang/mengoreksi
pekerjaan
Transportation
Bergerak dari 1 tempat
ke tempat yang lain
WASTE
Kenapa TPM Penting?
• TPM memperbaiki keterampilan
dan fleksibilitas kerja sama tim
antara operator dan
maintenance staff
• TPM memperbaiki ketersediaan
peralatan
• TPM menghemat pengeluaran
11
Tujuan TPM
• Memaksimalkan
efektivitas peralatan
• Nol kerusakan
• Nol cacat
• Nol keceleakaan
12
8 Pillars of TPM 13
Autonomous
Maintenance
PlannedMaintenance
FocusedImprovement
EarlyEquipment
Management
QualityMaintenance
Education&Training
OfficeTPM
Safety&Environment
5S & VISUAL MANAGEMENT
Tujuan TPM:
Nol Kerusakan, Nol Cacat,
Nol Kecelakaan
Manfaat TPM
• Meningkatkan equipment uptime
• Meningkatkan plant capacity
• Mengurangi biaya produksi dan
pemeliharaan
• Mengurangi cacat
• Menguatkan kepuasan bekerja
14
Sort: Identifikasi Target Red Tag 15
Target
Red Tag
Tipe Item
Area Fisik
Inventaris
Peralatan
Material Mentah, procured parts,
processing parts, assembly parts,
semi-finished products, finished
products
Mesin, peralatan, jigs, perkakas,
cutting bits, instrumen
pengukur, dies, gerobak, conveyance
tools, meja kerja, lemari, bangku,
supplies
Lantai, trotoar, area operasi, dinding,
atap, penerangan,
rak, area penyimpanan, gudang
Visual Control – TPM Score Card 16
Contoh Visual Control 17
Mengindikasikan arah
pengaturan
Visual control untuk meningkatkan
Kemudahan operasi
Tipe One Point Lesson
1. Pengetahuan Dasar 2. Contoh Masalah 3. Contoh Improvement
• Training tool yang didesain
untuk mengisi celah
pengetahuan
• Demi meyakinkan anggota
tim agar memiliki
pengetahuan yang
konsisten untuk produksi
dan aktivitas TPM sehari-
hari
• Pelajaran difokuskan pada
subsistem peralatan, safety
points, atau informasi
operasi dasar
• Berdasarkan pada
problematika yang telah
terjadi, pelajaran ini
didesain untuk
mengomunikasikan
pengetahuan atau
keterampilan untuk
membantu operator
mencegah masalah sama
yang akan terjadi di masa
depan
• Untuk meyakinkan bahwa
ide improvement yang
sukses adalah ide yang bisa
digunakan secara luas.
Pelajaran ini memberikan
kebutuhan apa yang harus
dipenuhi untuk mencegah
atau mengoreksi
abnormalitas peralatan.
• Hal ini menggambarkan
pendekatan, aksi, dan hasil
dari proyek improvement
yang spesifik
18
6 Kerugian Besar 19
Overall
Equipment
Effectiveness
Ketersediaan
Performa
Kualitas
Kesalahan
Pengaturan
Kecepatan yang
berkurang
Minor stop &
pemalasan
Cacat & kerja
ulang
Startup &
kerugian yield
• Conveyor
• Transport
• Automatic welder
• Presses
• Paint processes
• Mesin molding
• Peralatan mesin
• Presses
• Peralatan transfer
• Sensor
• Automated assembly
• Grinding
• Presses
• Seam weldinng
• Bahan mentah
• Komponen
• Bensin
6 Kerugian Frequent Sites
Visual OEE & 6 Kerugian Besar 20
Waktu
Produktif
Penuh
Startup Rejects
Production
Rejects
Kecepatan
yang berkurang
Minor Stops
Kerusakan
Pengaturan &
Penyesuaian
Production Not
Scheduled
Plant Not Open
PlantOperatingTime
PlannedProductionTime
OperatingTime
NetOperatingTime
FullyProductive
Time
Planned
Shutdown
Downtime
Loss
Speed
Loss
Quality
Loss
X
Performance
Availibility
X
Quality
= OEE
PerfectProduction6KerugianBesar
Kerugian
Kapasitas
TotalKerugian
TotalWaktu
Efisiensi
PemanfaatanAset
PemanfaatanOEE
Kerugian Peralatan & OEE 21
Planned Production
Time
Operating Time
Not
Operating
Time
Fully
Productive
Time
Downtime
Losses
Speed
Losses
Quality
LossesPeralatan
Breakdown per mesin (stop
lebih dari 10 menit) – Kurang
dari sekali dalam sebulan
Breakdowns
Waktu setup & adjustment
– Kurang dari 10 menit
Setup &
Adjustment
Mencapai waktu siklus yang
ideal (desain kecepatan) –
Tingkatkan 15% atau lebih
Reduced
Speed
Minor stops dan pemalasan
per mesin – Kurang dari 10
menit
Minor Stops
& Idling
Rate (termasuk produk
yang harus dikerjakan
ulang) – Kurang dari 0.1 %
Defects &
Rework
Startup yield – 99%
atau lebih
Startup &
Yield Loss
6 Kerugian Besar
Ketersediaan
Operating Time
Planned Production Time
Lebih dari 90 %
Performa
Waktu siklus ideal cx Total pcs
Operating Time
Lebih dari 95 %
Kualitas
Good Pieces
Total Pieces
Sepanjang proses
lebih dari 99%
Faktor OEE
Improvement Goals untuk 6 Kerugian Besar
Tipe Kerugian Tujuan Penjelasan
1. Breakdowns 0 Harus tidak ada kerusakan di semua
peralatan
2. Pengaturan &
penyesuaian
Minimalisir Sependek mungkin (kurang dari 10 menit
tanpa penyesuaian)
3. Kecepatan yang
berkurang
0 Harus sesuai atau melebihi spesifikasi
peralatan
4. Minor stoppages 0 Harus nol untuk semua peralatan
5. Defects & rework 0 Perluasannya bisa beragam, tapi tujuannya
harus bisa diperlihatkan pada parts per
million
6. Kerugian startup Minimalisir
22
Tujuan Pemeliharaan Otonom
Tujuan dari
pemeliharaan
otonom
Mencegah
deteiorasi
peralatan
Restorasi
peralatan dan
manajemen
yang baik
Membangun
kondisi dasar
23
Langkah Pemeliharaan Otonom
1. Membersihkan dan inspeksi
2. Eliminasi sumber masalah dan
area yang tidak bisa diakses
3. Buat standar lubrikasi dan
kebersihan
4. Buat inspeksi umum
5. Buat inspeksi otonom
6. Standardisasi melalui
manajemen area kerja visual
7. Implementasi manajemen
peralatan otonom
24
Contoh Inspeksi Umum 25
Contoh: Penggunaan Match Mark 26
Matchmark dipasang
pada bolt dan nut bisa
dengan mudah
mengetahui ketika bolt
sudah longgar karena
vibrasi yang
berlebihan.
Contoh: Checklist untuk Inspeksi Otonom 27
Checklist untuk Operator Harian PM
1. Cek cairan pendingin melalui Plexiglas yang jernih
2. Cek kipas heat exchanger (benang harus bergerak)
3. Cek kipas servo drive (benang harus bergerak)
4. Cek heat exchanger air filter (ganti saat menghitam)
5. Cek servo drive air filter (ganti saat menghitam)
6. Cek lube reservoir (tambah ketika sudah sedikit)
7. Cek motor utama filter udara (ganti ketika
menghitam)
8. Cek motor utama kipas pendingin (benang harus
bergerak)
9. Cek mist collector motor dan filter udara (ganti
ketika menghitam)
10. Cek bar feeder hydraulic motor air filter
11. Cek bar feeder hydraulic oil level (tambah ketika
sudah sedikit
Contoh: AM 28
Maintenance
Aktivitas
Pemeliharaan
Breakdown
Maintenenance
Predictive
Maintenenance
Preventive
Maintenenance
Routine
Maintenenance
Robustness Improvement
Effective & Apropriate Repairs
Trends Measurement & Control
Service berdasarkan kondisi
Building of Programs
Aplikasi berdasarkan waktu
Cleaning - Refurbishing
Lubrikasi - Pengeratan
Inspeksi Harian
Perawatan Peralatan Harian
Production
X
X
X
X
X
X
X
X
X
X
X
Contoh: Kode Warna pada Area Lubrikasi Container 29
Apa itu Preventive Maintenance?
• Pemeliharaan harian untuk mencegah
pemburukan (deteriorasi)
• Inspeksi untuk mengukur pemburukan
• Regular operating checkup
• Penanganan dini unutk mengatasi
kecacatan/deteriorasi
30
4 Kunci Utama Pilar TPM
Focused
Improvement
Planned
Maintenance
Education &
Training
Autonomous
Maintenance
31
Perbaiki OEE melalui Kaizen Event
Tentukan target
TPM
Lakukan langkah
untuk mencapai
target tersebut
Analisis breakdown
dan usulkan
perbaikan
Cari dan rekam
performa
Capai dan verifikasi
target
Laporkan hasil
32
Contoh Struktur Implementasi TPM 33
Manajemen
Peralatan
Awal
Pemeliharaan
Kualitas
Manajemen
Keamanan &
Lingkungan
Office
TPM
Edukasi &
Pelatihan
Focused
Improvement
Planned
Maintenance
Pemeliharaan
Otonom
TPM
Promotion
Office
Tanggung Jawab
TPM (Plant
Manager)
12 Langkah Implementasi TPM 34
Persiapan
Kick Off
Implementasi
Stabilisasi
Pengumuman untuk mengenalkan TPM
Edukasi untuk tim
Promosi TPM
Bangun kebijakan dan tujuan dasar TPM
Persiapan dan formulasi master plan
Undang customer, afiliasi perusahaan, atau kontraktor
Menyempurnakan implentasi dan menaikan level TPM
Membangun program manajemen peralatan
Membangun program pemeliharaan terencana
Membangun program pemeliharaan otonom
Meningkatkan skill produksi dan pemeliharaan tim
Membangun program manajemen peralatan awal
Bagaimana Mempertahankan TPM
• Menarik keryawan
• Sasar kesuksesan awal
• Menyediakan kepemimpinan aktif
• Membagikan kisah sukses
• Reward & recognition
• Improve OEE secara berkelanjutan
• Kembangkan insiatif TPM
35
TERIMA
KASIH

More Related Content

What's hot (20)

Standar Kerja
Standar KerjaStandar Kerja
Standar Kerja
 
Tpm preview
Tpm previewTpm preview
Tpm preview
 
PELATIHAN IMPLEMENTASI 5S UNTUK PERUSAHAAN
PELATIHAN IMPLEMENTASI 5S UNTUK PERUSAHAANPELATIHAN IMPLEMENTASI 5S UNTUK PERUSAHAAN
PELATIHAN IMPLEMENTASI 5S UNTUK PERUSAHAAN
 
Biq built in quality
Biq built in quality Biq built in quality
Biq built in quality
 
Training Stop Call Wait
Training  Stop Call WaitTraining  Stop Call Wait
Training Stop Call Wait
 
Six sigma ppt
Six sigma ppt Six sigma ppt
Six sigma ppt
 
Autonomous Maintenance - TPM ATI (1).pptx
Autonomous Maintenance - TPM ATI (1).pptxAutonomous Maintenance - TPM ATI (1).pptx
Autonomous Maintenance - TPM ATI (1).pptx
 
Plan do check action
Plan do check actionPlan do check action
Plan do check action
 
Contoh kpi
Contoh kpiContoh kpi
Contoh kpi
 
Materi six sigma
Materi six sigmaMateri six sigma
Materi six sigma
 
Autonomous Maintenance
Autonomous MaintenanceAutonomous Maintenance
Autonomous Maintenance
 
Kuliah 1 total productive maintenance (tpm)
Kuliah 1 total productive maintenance (tpm)Kuliah 1 total productive maintenance (tpm)
Kuliah 1 total productive maintenance (tpm)
 
010 bmw tpm management training
010 bmw tpm management training010 bmw tpm management training
010 bmw tpm management training
 
Tpmjishu
TpmjishuTpmjishu
Tpmjishu
 
tpm (total productive maintenance)
tpm (total productive maintenance)tpm (total productive maintenance)
tpm (total productive maintenance)
 
Total productive maintenance(TPM)
Total productive maintenance(TPM)Total productive maintenance(TPM)
Total productive maintenance(TPM)
 
Contoh QCC Presentation
Contoh QCC PresentationContoh QCC Presentation
Contoh QCC Presentation
 
TPM for lean manufacturing | lean tools
 TPM  for lean manufacturing |  lean tools	 TPM  for lean manufacturing |  lean tools
TPM for lean manufacturing | lean tools
 
Kaizen janu 23 juli 2014
Kaizen janu 23 juli 2014Kaizen janu 23 juli 2014
Kaizen janu 23 juli 2014
 
Tps (toyota production system)
Tps (toyota production system)Tps (toyota production system)
Tps (toyota production system)
 

Similar to TPM-MENINGKATKAN EFEKTIVITAS PERALATAN

Fungsi & Manfaat Penerapan TPM _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".
Fungsi & Manfaat Penerapan TPM _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".Fungsi & Manfaat Penerapan TPM _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".
Fungsi & Manfaat Penerapan TPM _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".Kanaidi ken
 
Total Productive Maintenance (TPM)
Total Productive Maintenance (TPM)Total Productive Maintenance (TPM)
Total Productive Maintenance (TPM)Taufik Azzikra
 
01. MP 1 Dasar Pemeliharaan.pdf
01.  MP 1 Dasar Pemeliharaan.pdf01.  MP 1 Dasar Pemeliharaan.pdf
01. MP 1 Dasar Pemeliharaan.pdfdaniJuanda4
 
Total Productive Maintenance TPM Presentation
Total Productive Maintenance TPM PresentationTotal Productive Maintenance TPM Presentation
Total Productive Maintenance TPM PresentationDenditPSU
 
TPM with Bagoes Soehariadji.ppt
TPM with Bagoes Soehariadji.pptTPM with Bagoes Soehariadji.ppt
TPM with Bagoes Soehariadji.pptAGSI1
 
PERAWATAN PADA MESIN CNC.pptx
PERAWATAN PADA MESIN CNC.pptxPERAWATAN PADA MESIN CNC.pptx
PERAWATAN PADA MESIN CNC.pptxAdeTriYulistian
 
"Prosedur dan Proses Total Productive Maintenance (TPM)" _Materi Training..
"Prosedur dan Proses Total Productive Maintenance (TPM)" _Materi Training.."Prosedur dan Proses Total Productive Maintenance (TPM)" _Materi Training..
"Prosedur dan Proses Total Productive Maintenance (TPM)" _Materi Training..Kanaidi ken
 
Single minute exchange of dies - quick changeover
Single minute exchange of dies - quick changeoverSingle minute exchange of dies - quick changeover
Single minute exchange of dies - quick changeoverBahtiar Yulianto
 
PPT TUGAS TEKNIK KEANDALAN.pptx
PPT TUGAS TEKNIK KEANDALAN.pptxPPT TUGAS TEKNIK KEANDALAN.pptx
PPT TUGAS TEKNIK KEANDALAN.pptxBrianMark11
 
Planned Maintenance - TPM ATI.pdf
Planned Maintenance - TPM ATI.pdfPlanned Maintenance - TPM ATI.pdf
Planned Maintenance - TPM ATI.pdfRobi Cahyadi
 
Penerapan Total Productive Maintenance (TPM) _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAIN...
Penerapan Total Productive Maintenance (TPM) _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAIN...Penerapan Total Productive Maintenance (TPM) _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAIN...
Penerapan Total Productive Maintenance (TPM) _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAIN...Kanaidi ken
 
materi-training-autonomous-maintenance-pt-alu-rev-2.pdf
materi-training-autonomous-maintenance-pt-alu-rev-2.pdfmateri-training-autonomous-maintenance-pt-alu-rev-2.pdf
materi-training-autonomous-maintenance-pt-alu-rev-2.pdfAlvynZahrandika
 
Model Gugus Kendali Mutu (GKM) 3P
Model Gugus Kendali Mutu (GKM) 3PModel Gugus Kendali Mutu (GKM) 3P
Model Gugus Kendali Mutu (GKM) 3PAa Renovit
 
Manajemen operasi : Pemeliharaan dan Keandalan
Manajemen operasi : Pemeliharaan dan KeandalanManajemen operasi : Pemeliharaan dan Keandalan
Manajemen operasi : Pemeliharaan dan KeandalanHerni Rahayuning
 
Autonomous Maintenance _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".
 Autonomous Maintenance _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)". Autonomous Maintenance _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".
Autonomous Maintenance _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".Kanaidi ken
 
PPT KP AGAM PERAWATAN DAN PERBAIKAN GEAR COUPLING PADA ROLLER PRESS CEMENT MILL
PPT KP AGAM PERAWATAN DAN PERBAIKAN GEAR COUPLING PADA ROLLER PRESS CEMENT MILLPPT KP AGAM PERAWATAN DAN PERBAIKAN GEAR COUPLING PADA ROLLER PRESS CEMENT MILL
PPT KP AGAM PERAWATAN DAN PERBAIKAN GEAR COUPLING PADA ROLLER PRESS CEMENT MILLMKhairulHamdani
 

Similar to TPM-MENINGKATKAN EFEKTIVITAS PERALATAN (20)

Fungsi & Manfaat Penerapan TPM _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".
Fungsi & Manfaat Penerapan TPM _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".Fungsi & Manfaat Penerapan TPM _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".
Fungsi & Manfaat Penerapan TPM _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".
 
Total Productive Maintenance (TPM)
Total Productive Maintenance (TPM)Total Productive Maintenance (TPM)
Total Productive Maintenance (TPM)
 
01. MP 1 Dasar Pemeliharaan.pdf
01.  MP 1 Dasar Pemeliharaan.pdf01.  MP 1 Dasar Pemeliharaan.pdf
01. MP 1 Dasar Pemeliharaan.pdf
 
Total Productive Maintenance TPM Presentation
Total Productive Maintenance TPM PresentationTotal Productive Maintenance TPM Presentation
Total Productive Maintenance TPM Presentation
 
TPM with Bagoes Soehariadji.ppt
TPM with Bagoes Soehariadji.pptTPM with Bagoes Soehariadji.ppt
TPM with Bagoes Soehariadji.ppt
 
PEKKA SYSTEM
PEKKA SYSTEMPEKKA SYSTEM
PEKKA SYSTEM
 
PERAWATAN PADA MESIN CNC.pptx
PERAWATAN PADA MESIN CNC.pptxPERAWATAN PADA MESIN CNC.pptx
PERAWATAN PADA MESIN CNC.pptx
 
"Prosedur dan Proses Total Productive Maintenance (TPM)" _Materi Training..
"Prosedur dan Proses Total Productive Maintenance (TPM)" _Materi Training.."Prosedur dan Proses Total Productive Maintenance (TPM)" _Materi Training..
"Prosedur dan Proses Total Productive Maintenance (TPM)" _Materi Training..
 
Single minute exchange of dies - quick changeover
Single minute exchange of dies - quick changeoverSingle minute exchange of dies - quick changeover
Single minute exchange of dies - quick changeover
 
Maintenance Practices
Maintenance PracticesMaintenance Practices
Maintenance Practices
 
PPT TUGAS TEKNIK KEANDALAN.pptx
PPT TUGAS TEKNIK KEANDALAN.pptxPPT TUGAS TEKNIK KEANDALAN.pptx
PPT TUGAS TEKNIK KEANDALAN.pptx
 
Planned Maintenance - TPM ATI.pdf
Planned Maintenance - TPM ATI.pdfPlanned Maintenance - TPM ATI.pdf
Planned Maintenance - TPM ATI.pdf
 
Penerapan Total Productive Maintenance (TPM) _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAIN...
Penerapan Total Productive Maintenance (TPM) _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAIN...Penerapan Total Productive Maintenance (TPM) _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAIN...
Penerapan Total Productive Maintenance (TPM) _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAIN...
 
materi-training-autonomous-maintenance-pt-alu-rev-2.pdf
materi-training-autonomous-maintenance-pt-alu-rev-2.pdfmateri-training-autonomous-maintenance-pt-alu-rev-2.pdf
materi-training-autonomous-maintenance-pt-alu-rev-2.pdf
 
12_Standar Kerja.pdf
12_Standar Kerja.pdf12_Standar Kerja.pdf
12_Standar Kerja.pdf
 
Model Gugus Kendali Mutu (GKM) 3P
Model Gugus Kendali Mutu (GKM) 3PModel Gugus Kendali Mutu (GKM) 3P
Model Gugus Kendali Mutu (GKM) 3P
 
Manajemen operasi : Pemeliharaan dan Keandalan
Manajemen operasi : Pemeliharaan dan KeandalanManajemen operasi : Pemeliharaan dan Keandalan
Manajemen operasi : Pemeliharaan dan Keandalan
 
Kelompok 2 bab 17
Kelompok 2 bab 17Kelompok 2 bab 17
Kelompok 2 bab 17
 
Autonomous Maintenance _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".
 Autonomous Maintenance _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)". Autonomous Maintenance _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".
Autonomous Maintenance _Training "TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM)".
 
PPT KP AGAM PERAWATAN DAN PERBAIKAN GEAR COUPLING PADA ROLLER PRESS CEMENT MILL
PPT KP AGAM PERAWATAN DAN PERBAIKAN GEAR COUPLING PADA ROLLER PRESS CEMENT MILLPPT KP AGAM PERAWATAN DAN PERBAIKAN GEAR COUPLING PADA ROLLER PRESS CEMENT MILL
PPT KP AGAM PERAWATAN DAN PERBAIKAN GEAR COUPLING PADA ROLLER PRESS CEMENT MILL
 

More from Idham Hanafiah

Modul Leadership Skills.pptx
Modul Leadership Skills.pptxModul Leadership Skills.pptx
Modul Leadership Skills.pptxIdham Hanafiah
 
Kaizen system guidance
Kaizen system guidanceKaizen system guidance
Kaizen system guidanceIdham Hanafiah
 
Modul penerimaan dan pengiriman barang
Modul penerimaan dan pengiriman barangModul penerimaan dan pengiriman barang
Modul penerimaan dan pengiriman barangIdham Hanafiah
 
An Introduction to PT. Sinar Mulia Makmur's Paper Packaging Innovation
An Introduction to PT. Sinar Mulia Makmur's Paper Packaging InnovationAn Introduction to PT. Sinar Mulia Makmur's Paper Packaging Innovation
An Introduction to PT. Sinar Mulia Makmur's Paper Packaging InnovationIdham Hanafiah
 
HUB2U Coworking Space Collaboration Programs
HUB2U Coworking Space Collaboration ProgramsHUB2U Coworking Space Collaboration Programs
HUB2U Coworking Space Collaboration ProgramsIdham Hanafiah
 
Client Brief - Public Speaking for Teens
Client Brief - Public Speaking for TeensClient Brief - Public Speaking for Teens
Client Brief - Public Speaking for TeensIdham Hanafiah
 
Stratplan Workshop Kubik
Stratplan Workshop KubikStratplan Workshop Kubik
Stratplan Workshop KubikIdham Hanafiah
 
Campaign Program Pendidikan BWA
Campaign Program Pendidikan BWACampaign Program Pendidikan BWA
Campaign Program Pendidikan BWAIdham Hanafiah
 

More from Idham Hanafiah (18)

Modul Leadership Skills.pptx
Modul Leadership Skills.pptxModul Leadership Skills.pptx
Modul Leadership Skills.pptx
 
Kaizen
KaizenKaizen
Kaizen
 
Kaizen system guidance
Kaizen system guidanceKaizen system guidance
Kaizen system guidance
 
Supervisory skills
Supervisory skillsSupervisory skills
Supervisory skills
 
Modul super team
Modul super teamModul super team
Modul super team
 
Leadership skills
Leadership skillsLeadership skills
Leadership skills
 
Modul penerimaan dan pengiriman barang
Modul penerimaan dan pengiriman barangModul penerimaan dan pengiriman barang
Modul penerimaan dan pengiriman barang
 
Modul kaizen
Modul kaizenModul kaizen
Modul kaizen
 
Manajemen 5 s
Manajemen 5 sManajemen 5 s
Manajemen 5 s
 
Newton's MPS Program
Newton's MPS ProgramNewton's MPS Program
Newton's MPS Program
 
An Introduction to PT. Sinar Mulia Makmur's Paper Packaging Innovation
An Introduction to PT. Sinar Mulia Makmur's Paper Packaging InnovationAn Introduction to PT. Sinar Mulia Makmur's Paper Packaging Innovation
An Introduction to PT. Sinar Mulia Makmur's Paper Packaging Innovation
 
HUB2U Coworking Space Collaboration Programs
HUB2U Coworking Space Collaboration ProgramsHUB2U Coworking Space Collaboration Programs
HUB2U Coworking Space Collaboration Programs
 
Copywriting Portfolio
Copywriting PortfolioCopywriting Portfolio
Copywriting Portfolio
 
Cinta Quran
Cinta QuranCinta Quran
Cinta Quran
 
Client Brief - Public Speaking for Teens
Client Brief - Public Speaking for TeensClient Brief - Public Speaking for Teens
Client Brief - Public Speaking for Teens
 
Stratplan Workshop Kubik
Stratplan Workshop KubikStratplan Workshop Kubik
Stratplan Workshop Kubik
 
ISMC Kubik
ISMC KubikISMC Kubik
ISMC Kubik
 
Campaign Program Pendidikan BWA
Campaign Program Pendidikan BWACampaign Program Pendidikan BWA
Campaign Program Pendidikan BWA
 

Recently uploaded

Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaStrategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaRenaYunita2
 
4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdf
4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdf4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdf
4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdfAnonymous6yIobha8QY
 
Manual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptx
Manual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptxManual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptx
Manual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptxRemigius1984
 
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++FujiAdam
 
Metode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdf
Metode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdfMetode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdf
Metode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdfArvinThamsir1
 
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdfTEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdfYogiCahyoPurnomo
 
10.-Programable-Logic-Controller (1).ppt
10.-Programable-Logic-Controller (1).ppt10.-Programable-Logic-Controller (1).ppt
10.-Programable-Logic-Controller (1).ppttaniaalda710
 
MODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdf
MODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdfMODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdf
MODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdfihsan386426
 

Recently uploaded (8)

Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaStrategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
 
4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdf
4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdf4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdf
4. GWTJWRYJJJJJJJJJJJJJJJJJJWJSNJYSRR.pdf
 
Manual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptx
Manual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptxManual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptx
Manual Desain Perkerasan jalan 2017 FINAL.pptx
 
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
 
Metode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdf
Metode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdfMetode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdf
Metode numerik Bidang Teknik Sipil perencanaan.pdf
 
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdfTEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
 
10.-Programable-Logic-Controller (1).ppt
10.-Programable-Logic-Controller (1).ppt10.-Programable-Logic-Controller (1).ppt
10.-Programable-Logic-Controller (1).ppt
 
MODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdf
MODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdfMODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdf
MODUL AJAR PENGANTAR SURVEY PEMETAAN.pdf
 

TPM-MENINGKATKAN EFEKTIVITAS PERALATAN

  • 1. TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE Oleh: Idham Hanafiah – Drafter & Warehouse Management 1
  • 2. Objek Belajar • Memahami konsep dan filosofi TPM • Mempelajari 8 pilar aktivitas TPM beserta dengan pendekatan implementasinya • Mempelajari sarana TPM untuk bisa mengidentifikasi dan mengeliminasi kerugian • Mempelajari bagaimana memulai TPM dengan pemeliharaan otonom, pemeliharaan yang direncanakan, edukasi serta aktivitas pelatihan • Memahami peran dari implementasi organisasi TPM 2
  • 3. Outline • Gambaran TPM • Fondasi TPM: 5S dan Manajemen Visual • Sarana kunci untuk TPM • Analisis kerugian peralatan & OEE • 8 pilar TPM • Implementasi TPM • Penghargaan JIPM TPM 3
  • 4. Kerusakan Mesin Memiliki Beberapa Penyebab Kontaminasi 4 Wear Kebocoran Deformasi Retakan Kelonggaran Korosi Cacat Vibrasi Kesalahan Cacat minor pada mesin biasanya tidak disadari, tapi dapat berdampak besar pada mesin Kerusakan adalah apa yang kita lihat pada ujung gunung es TERLIHAT KURANG TERLIHAT Kerusakan
  • 5. Apa itu TPM? 5 TOTAL PRODUCTIVE MAINTENANCE (TPM) adalah METODE EFEKTIVITAS peralatan maksimum melalui KETERLIBATAN KARYAWAN “
  • 6. Apa yang Bukan Merupakan TPM? • Program Departemen Pemeliharaan • Workshop/event • Cara-cara yang bisa mengurangi perkembangan keterampilan karyawan (merekrut maintenance pekerja, teknisi, dll) • Mengubah operator dan staff kantor menjadi skilled tradesman 6
  • 7. Prinsip TPM • Meningkatkan efektivitas peralatan secara keseluruhan/overall equipment effectiveness (OEE) • Meningkatkan keterampilan operasi dan pemeliharaan • Keterlibatan karyawan dalam kelompok kecil • Pendekatan berbasis fakta untuk perbaikan secara berkelanjutan 7
  • 8. TPM Memberikan Stabilitas 8 Tujuan: Kualitas tertinggi, biaya terendah, dan lead time terpendek Just-in-Time - Continous Flow - Takt time - Pull system - Flexible workplace Jidoka - Separate man & machine work - Identifikasi Abnormal - Poka yoke Heijunka Standardized Work Kaizen Stabilitas Keterlibatan FOKUS TPM
  • 9. TPM adalah Paradigma 9 Operator Maintenance Operator Maintenance OLD ATTITUDE TPM ATTITUDE
  • 10. TPM Mengeliminasi Pemborosan 10 Intellect Tidak menggunakan karyawan untuk kontribusi intelektual Over-Production Produksi yang melebihi kebutuhan customer Waiting Karyawan menunggu untuk proses/informasi selanjutnya Over-Processing Menambah nilai lebih untuk customer yang tidak membutuhkannya Inventory Menyimpan produk/jasa yang tidak dipesan oleh customer Motion Gerakan fisik/mental extra yang tidak menambah nilai Defects Melakukan proses ulang/mengoreksi pekerjaan Transportation Bergerak dari 1 tempat ke tempat yang lain WASTE
  • 11. Kenapa TPM Penting? • TPM memperbaiki keterampilan dan fleksibilitas kerja sama tim antara operator dan maintenance staff • TPM memperbaiki ketersediaan peralatan • TPM menghemat pengeluaran 11
  • 12. Tujuan TPM • Memaksimalkan efektivitas peralatan • Nol kerusakan • Nol cacat • Nol keceleakaan 12
  • 13. 8 Pillars of TPM 13 Autonomous Maintenance PlannedMaintenance FocusedImprovement EarlyEquipment Management QualityMaintenance Education&Training OfficeTPM Safety&Environment 5S & VISUAL MANAGEMENT Tujuan TPM: Nol Kerusakan, Nol Cacat, Nol Kecelakaan
  • 14. Manfaat TPM • Meningkatkan equipment uptime • Meningkatkan plant capacity • Mengurangi biaya produksi dan pemeliharaan • Mengurangi cacat • Menguatkan kepuasan bekerja 14
  • 15. Sort: Identifikasi Target Red Tag 15 Target Red Tag Tipe Item Area Fisik Inventaris Peralatan Material Mentah, procured parts, processing parts, assembly parts, semi-finished products, finished products Mesin, peralatan, jigs, perkakas, cutting bits, instrumen pengukur, dies, gerobak, conveyance tools, meja kerja, lemari, bangku, supplies Lantai, trotoar, area operasi, dinding, atap, penerangan, rak, area penyimpanan, gudang
  • 16. Visual Control – TPM Score Card 16
  • 17. Contoh Visual Control 17 Mengindikasikan arah pengaturan Visual control untuk meningkatkan Kemudahan operasi
  • 18. Tipe One Point Lesson 1. Pengetahuan Dasar 2. Contoh Masalah 3. Contoh Improvement • Training tool yang didesain untuk mengisi celah pengetahuan • Demi meyakinkan anggota tim agar memiliki pengetahuan yang konsisten untuk produksi dan aktivitas TPM sehari- hari • Pelajaran difokuskan pada subsistem peralatan, safety points, atau informasi operasi dasar • Berdasarkan pada problematika yang telah terjadi, pelajaran ini didesain untuk mengomunikasikan pengetahuan atau keterampilan untuk membantu operator mencegah masalah sama yang akan terjadi di masa depan • Untuk meyakinkan bahwa ide improvement yang sukses adalah ide yang bisa digunakan secara luas. Pelajaran ini memberikan kebutuhan apa yang harus dipenuhi untuk mencegah atau mengoreksi abnormalitas peralatan. • Hal ini menggambarkan pendekatan, aksi, dan hasil dari proyek improvement yang spesifik 18
  • 19. 6 Kerugian Besar 19 Overall Equipment Effectiveness Ketersediaan Performa Kualitas Kesalahan Pengaturan Kecepatan yang berkurang Minor stop & pemalasan Cacat & kerja ulang Startup & kerugian yield • Conveyor • Transport • Automatic welder • Presses • Paint processes • Mesin molding • Peralatan mesin • Presses • Peralatan transfer • Sensor • Automated assembly • Grinding • Presses • Seam weldinng • Bahan mentah • Komponen • Bensin 6 Kerugian Frequent Sites
  • 20. Visual OEE & 6 Kerugian Besar 20 Waktu Produktif Penuh Startup Rejects Production Rejects Kecepatan yang berkurang Minor Stops Kerusakan Pengaturan & Penyesuaian Production Not Scheduled Plant Not Open PlantOperatingTime PlannedProductionTime OperatingTime NetOperatingTime FullyProductive Time Planned Shutdown Downtime Loss Speed Loss Quality Loss X Performance Availibility X Quality = OEE PerfectProduction6KerugianBesar Kerugian Kapasitas TotalKerugian TotalWaktu Efisiensi PemanfaatanAset PemanfaatanOEE
  • 21. Kerugian Peralatan & OEE 21 Planned Production Time Operating Time Not Operating Time Fully Productive Time Downtime Losses Speed Losses Quality LossesPeralatan Breakdown per mesin (stop lebih dari 10 menit) – Kurang dari sekali dalam sebulan Breakdowns Waktu setup & adjustment – Kurang dari 10 menit Setup & Adjustment Mencapai waktu siklus yang ideal (desain kecepatan) – Tingkatkan 15% atau lebih Reduced Speed Minor stops dan pemalasan per mesin – Kurang dari 10 menit Minor Stops & Idling Rate (termasuk produk yang harus dikerjakan ulang) – Kurang dari 0.1 % Defects & Rework Startup yield – 99% atau lebih Startup & Yield Loss 6 Kerugian Besar Ketersediaan Operating Time Planned Production Time Lebih dari 90 % Performa Waktu siklus ideal cx Total pcs Operating Time Lebih dari 95 % Kualitas Good Pieces Total Pieces Sepanjang proses lebih dari 99% Faktor OEE
  • 22. Improvement Goals untuk 6 Kerugian Besar Tipe Kerugian Tujuan Penjelasan 1. Breakdowns 0 Harus tidak ada kerusakan di semua peralatan 2. Pengaturan & penyesuaian Minimalisir Sependek mungkin (kurang dari 10 menit tanpa penyesuaian) 3. Kecepatan yang berkurang 0 Harus sesuai atau melebihi spesifikasi peralatan 4. Minor stoppages 0 Harus nol untuk semua peralatan 5. Defects & rework 0 Perluasannya bisa beragam, tapi tujuannya harus bisa diperlihatkan pada parts per million 6. Kerugian startup Minimalisir 22
  • 23. Tujuan Pemeliharaan Otonom Tujuan dari pemeliharaan otonom Mencegah deteiorasi peralatan Restorasi peralatan dan manajemen yang baik Membangun kondisi dasar 23
  • 24. Langkah Pemeliharaan Otonom 1. Membersihkan dan inspeksi 2. Eliminasi sumber masalah dan area yang tidak bisa diakses 3. Buat standar lubrikasi dan kebersihan 4. Buat inspeksi umum 5. Buat inspeksi otonom 6. Standardisasi melalui manajemen area kerja visual 7. Implementasi manajemen peralatan otonom 24
  • 26. Contoh: Penggunaan Match Mark 26 Matchmark dipasang pada bolt dan nut bisa dengan mudah mengetahui ketika bolt sudah longgar karena vibrasi yang berlebihan.
  • 27. Contoh: Checklist untuk Inspeksi Otonom 27 Checklist untuk Operator Harian PM 1. Cek cairan pendingin melalui Plexiglas yang jernih 2. Cek kipas heat exchanger (benang harus bergerak) 3. Cek kipas servo drive (benang harus bergerak) 4. Cek heat exchanger air filter (ganti saat menghitam) 5. Cek servo drive air filter (ganti saat menghitam) 6. Cek lube reservoir (tambah ketika sudah sedikit) 7. Cek motor utama filter udara (ganti ketika menghitam) 8. Cek motor utama kipas pendingin (benang harus bergerak) 9. Cek mist collector motor dan filter udara (ganti ketika menghitam) 10. Cek bar feeder hydraulic motor air filter 11. Cek bar feeder hydraulic oil level (tambah ketika sudah sedikit
  • 28. Contoh: AM 28 Maintenance Aktivitas Pemeliharaan Breakdown Maintenenance Predictive Maintenenance Preventive Maintenenance Routine Maintenenance Robustness Improvement Effective & Apropriate Repairs Trends Measurement & Control Service berdasarkan kondisi Building of Programs Aplikasi berdasarkan waktu Cleaning - Refurbishing Lubrikasi - Pengeratan Inspeksi Harian Perawatan Peralatan Harian Production X X X X X X X X X X X
  • 29. Contoh: Kode Warna pada Area Lubrikasi Container 29
  • 30. Apa itu Preventive Maintenance? • Pemeliharaan harian untuk mencegah pemburukan (deteriorasi) • Inspeksi untuk mengukur pemburukan • Regular operating checkup • Penanganan dini unutk mengatasi kecacatan/deteriorasi 30
  • 31. 4 Kunci Utama Pilar TPM Focused Improvement Planned Maintenance Education & Training Autonomous Maintenance 31
  • 32. Perbaiki OEE melalui Kaizen Event Tentukan target TPM Lakukan langkah untuk mencapai target tersebut Analisis breakdown dan usulkan perbaikan Cari dan rekam performa Capai dan verifikasi target Laporkan hasil 32
  • 33. Contoh Struktur Implementasi TPM 33 Manajemen Peralatan Awal Pemeliharaan Kualitas Manajemen Keamanan & Lingkungan Office TPM Edukasi & Pelatihan Focused Improvement Planned Maintenance Pemeliharaan Otonom TPM Promotion Office Tanggung Jawab TPM (Plant Manager)
  • 34. 12 Langkah Implementasi TPM 34 Persiapan Kick Off Implementasi Stabilisasi Pengumuman untuk mengenalkan TPM Edukasi untuk tim Promosi TPM Bangun kebijakan dan tujuan dasar TPM Persiapan dan formulasi master plan Undang customer, afiliasi perusahaan, atau kontraktor Menyempurnakan implentasi dan menaikan level TPM Membangun program manajemen peralatan Membangun program pemeliharaan terencana Membangun program pemeliharaan otonom Meningkatkan skill produksi dan pemeliharaan tim Membangun program manajemen peralatan awal
  • 35. Bagaimana Mempertahankan TPM • Menarik keryawan • Sasar kesuksesan awal • Menyediakan kepemimpinan aktif • Membagikan kisah sukses • Reward & recognition • Improve OEE secara berkelanjutan • Kembangkan insiatif TPM 35