SlideShare a Scribd company logo
PRAKTIKUM ALAT UKUR DAN PENGUKURAN
LAPORAN PERCOBAAN
Multimeter 1
Disusun Untuk Memenuhi Tugas
Mata Kuliah Praktik Alat Ukur dan Pengukuran
Semester 1
PEMBIMBING :
Ir. Moh. Abdullah Anshori, MMT
Tanggal : Selasa, 1 Oktober 2013
PENYUSUN :
JTD 1C
Kelompok 1
No. Nama No. Absen NIM
1 Dian Agus K. 01 13411600 -
2 Kendy Siswoyo 07 1341160058
3 Rinanda Septianingrum 13 1341160055
4 Yan Widianto C. N. 19 1341160054
JARINGAN TELEKOMUNIKASI DIGITAL
TEKNIK ELEKTRO
POLITEKNIK NEGERI MALANG
2013
Laporan Percobaan
Multimeter 1
1. Tujuan
Menyelidiki dan membandingkan pengaruh dari tahanan alat ukur (Rd) terhadap nilai
pengukuran arus dan tegangan pada beban RL.
2. Alat-alat yang digunakan
1 Power Supplay
2 Multimeter Analog
4 Tahanan RL (1 kΩ, 10 kΩ, 100 kΩ, 1 MΩ)
1 Protoboard
Kabel-kabel penghubung
3. Pendahuluan
Suatu voltmeter yang ideal harus mempunyai tahanan dalam yang tak
terhingga, namun kenyataannya tahanan dalam voltmeter selalu ada batasnya. Oleh
karena itu, jika kita mengukur tegangan, maka akan terdapat kesalahan atau
penyimpangan (error). Hal ini disebabkan oleh arus yang mengalir melalui voltmeter.
Besar penyimpangan bergantung pada nilai-nilai tahanan beban bila dibandingkan
dengan tahanan dalam.
Sebaliknya amperemeter yang ideal harus mempunyai tahanan dalam nol.
Tetapi pada umumnya tahanan dalam suatu amperemeter tidak sama dengan nol,
sehingga penyimpangan selalu tetap ada, yang disebabkan oleh tegangan jatuh pada
amperemeter.
Jika nilai tahanan beban cukup besar dibandingkan dengan tahanan dalam
amperemeter, maka penyimpangan yang terjadi dapat diabaikan.
4. Prosedur Percobaan
1) Menghubungkan rangkaian seperti Gambar 1.
2) Membaca nilai arus dan tegangan untuk keempat nilai tahanan beban RL. Dan
mencatat hasil pengukuran pada tabel.
3) Menghitung nilai arus dan tegangan untuk setiap beban RL. (Menganggap alat-alat
ukur ideal). Serta memasukkannya pada tabel.
4) Mengulangi langkah 2 dan 3 untuk beberapa harga tegangan sumber yang lain.
5) Menghungkan rangkaian pengukuran seperti Gambar 2.
6) Mengulangi langkah 2, 3, dan 4.
7) Membaca harga tahanan dalam (Rd) Voltmeter.
RLV V
A
Gambar 1
RLV V
A
Gambar 2
5. Tabel Percobaan
Rangkaian
Baca
Gelang
Baca
AVO
Pengukuran Perhitungan
Di 4 V Di 6 V Di 4 V Di 6 V
V I (mA) V I (mA) V I (mA) V I (mA)
I
R1.1 = 1 kΩ
1 kΩ
± 5%
950 Ω 4 V 39 6 V 60 4 V 3.9 6 V 6
R1.2 = 10 kΩ
10 kΩ
± 5%
9.5 kΩ 4 V 39 6 V 60 4 V 0.39 6 V 0.6
R1.3 = 100 kΩ
100
kΩ ±
5%
95 kΩ 4 V 40 6 V 5 4 V 40 6 V 0.05
R1.4 = 1MΩ
1 MΩ
± 5%
950
kΩ
4 V 3.8 6 V 5,9 4 V 3.8 6 V 5,9
II
R1.1 = 1 kΩ
1 kΩ
± 5%
950 Ω 4 V 37 6 V 60 4 V 3.7 6 V 6
R1.2 = 10 kΩ
10 kΩ
± 5%
9.5 kΩ 4 V 40 6 V 62 4 V 0.4 6 V 0.62
R1.3 = 100 kΩ
100
kΩ ±
5%
95 kΩ 4 V 5 6 V 10 4 V 0.05 6 V 0.1
R1.4 = 1MΩ
1 MΩ
± 5%
950
kΩ
4 V 23 6 V 36 4 V 23 6 V 36
6. Analisis Data dan Perhitungan
1) Baca Gelang :
R1.1 = Coklat - Hitam - Merah - Emas = 1000 Ω = 1 kΩ
R1.2 = Coklat - Hitam - Jingga - Emas = 10000 Ω = 10 kΩ
R1.3 = Coklat - Hitam - Kuning - Emas = 100000 Ω = 100 kΩ
R1.4 = Coklat - Hitam - Hijau - Emas = 1000000 Ω = 1 MΩ
2) Baca AVO (Multimeter) :
R1.1 = 1 kΩ - 5%(1 kΩ) = 950 Ω
R1.2 = 10 kΩ - 5%(10 kΩ) = 9,5 kΩ
R1.3 = 100 kΩ - 5%(100 kΩ) = 95 kΩ
R1.4 = 1 MΩ - 5%(1 MΩ) = 950 kΩ
Kolom Pengukuran Percobaan I
a) Tegangan ( V ) di 4 V :
R1.1 =
R1.2 =
R1.3 =
R1.4 =
b) Arus ( I ) di 4 V :
R1.1 =
R1.2 =
R1.3 =
R1.4 =
c) Tegangan ( V ) di 6 V :
R1.1 =
R1.2 =
R1.3 =
R1.4 =
d) Arus ( I ) di 6 V :
R1.1 =
R1.2 =
R1.3 =
R1.4 =
Kolom Perhitungan Percobaan II
a) Tegangan ( V ) di 4 V :
R1.1 =
R1.2 =
R1.3 =
R1.4 =
b) Arus ( I ) di 4 V :
R1.1 =
R1.2 =
R1.3 =
R1.4 =
c) Tegangan ( V ) di 6 V :
R1.1 =
R1.2 =
R1.3 =
R1.4 =
d) Arus ( I ) di 6 V :
R1.1 =
R1.2 =
R1.3 =
R1.4 =
7. Pertanyaan dan Tugas
1) Pada rangkaian manakah arus melalui RL dapat diukur lebih tepat ? Jelaskan !
Jawab : Pada rangkaian Gambar 1. Karena Amperemeter ( AVO )
dirangkai secara seri langsung dengan RL.
2) Rangkaian manakah yang lebih baik untuk mengukur tegangan pada RL ?
Jelaskan !
Jawab : Pada rangkaian Gambar 2. Karena Voltmeter (AVO ) dirangkai
secara paralel langsung dengan RL.
3) Untuk beban RL kecil, rangkaian manakah yang dipilih untuk mengukur arus ?
Jelaskan !
Jawab : Xxx
4) Pada harga RL berapa terjadi penyimpangan pengukuran arus yang terbesar ?
Jelaskan !
Jawab : Pada harga R1.4 (1 MΩ). Xxx
8. Kesimpulan
Pengukuran menggunakan multimeter (AVO) lebih akurat dibandingkan secara
manual karena ada beberapa faktor yang mempengaruhi apabila kita menganalisis
secara manual.
Malang, 1 Oktober 2013
Ir. MOH. ABDULLAH ANSHORI, MMT

More Related Content

What's hot

Rangkaian listrik ( revisi) mohamad ramdhani
Rangkaian listrik ( revisi) mohamad ramdhaniRangkaian listrik ( revisi) mohamad ramdhani
Rangkaian listrik ( revisi) mohamad ramdhani
Rinanda S
 
9 rangkaian arus bolak balik
9 rangkaian arus bolak balik9 rangkaian arus bolak balik
9 rangkaian arus bolak balik
Simon Patabang
 
Laporan praktikum superposisi
Laporan praktikum superposisiLaporan praktikum superposisi
Laporan praktikum superposisi
Polytechnic State Semarang
 
8 pengukuran tahanan
8 pengukuran tahanan8 pengukuran tahanan
8 pengukuran tahanan
Simon Patabang
 
Dioda
DiodaDioda
Ebook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhani
Ebook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhaniEbook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhani
Ebook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhani
Rinanda S
 
Rangkaian Integral & Diferensial RC
Rangkaian Integral & Diferensial RCRangkaian Integral & Diferensial RC
Rangkaian Integral & Diferensial RC
Wahyu Pratama
 
Dasar listrik arus bolak balik
Dasar listrik arus bolak balikDasar listrik arus bolak balik
Dasar listrik arus bolak balik
Eko Supriyadi
 
Contoh soal penyelsaian metode biseksi menggunakan excel erna
Contoh soal penyelsaian metode biseksi menggunakan excel ernaContoh soal penyelsaian metode biseksi menggunakan excel erna
Contoh soal penyelsaian metode biseksi menggunakan excel erna
ernajuliawati
 
Soal soal adc 2
Soal soal adc 2Soal soal adc 2
Soal soal adc 2
Marina Natsir
 
Pertemuan 4 orkom
Pertemuan 4 orkomPertemuan 4 orkom
Pertemuan 4 orkom
eli priyatna laidan
 
Bab 2 Pengantar Komunikasi Data
Bab 2 Pengantar Komunikasi DataBab 2 Pengantar Komunikasi Data
Bab 2 Pengantar Komunikasi Data
Putra Tidore
 
RANGKAIAN THEVENIN-NORTHON
RANGKAIAN THEVENIN-NORTHONRANGKAIAN THEVENIN-NORTHON
RANGKAIAN THEVENIN-NORTHON
Annis Kenny
 
3. listrik dinamis (hukum ohm dan hukum kirchoff )
3. listrik dinamis (hukum ohm dan hukum kirchoff )3. listrik dinamis (hukum ohm dan hukum kirchoff )
3. listrik dinamis (hukum ohm dan hukum kirchoff )
Dody Swastiko
 
Rangkaian Dasar Seri Paralel
Rangkaian Dasar Seri ParalelRangkaian Dasar Seri Paralel
Rangkaian Dasar Seri Paralel
Aris Widodo
 
Kapasitans dan dielektrik dan contoh soal
Kapasitans dan dielektrik dan contoh soalKapasitans dan dielektrik dan contoh soal
Kapasitans dan dielektrik dan contoh soal
Azhar Al
 
magnetostatika.ppt
magnetostatika.pptmagnetostatika.ppt
magnetostatika.ppt
muliani7
 
LAPORAN PRAKTIKUM "RANGKAIAN RL dan RC"
LAPORAN PRAKTIKUM "RANGKAIAN RL dan RC"LAPORAN PRAKTIKUM "RANGKAIAN RL dan RC"
LAPORAN PRAKTIKUM "RANGKAIAN RL dan RC"
Varilia Wardani
 
Tugas ringkasan materi bab 8 fisika modern tentang molekul (adi & andi)
Tugas ringkasan materi bab 8 fisika modern tentang molekul (adi & andi)Tugas ringkasan materi bab 8 fisika modern tentang molekul (adi & andi)
Tugas ringkasan materi bab 8 fisika modern tentang molekul (adi & andi)
SMP IT Putra Mataram
 
Gerbang Universal NAND dan NOR
Gerbang Universal NAND dan NORGerbang Universal NAND dan NOR
Gerbang Universal NAND dan NOR
Anarstn
 

What's hot (20)

Rangkaian listrik ( revisi) mohamad ramdhani
Rangkaian listrik ( revisi) mohamad ramdhaniRangkaian listrik ( revisi) mohamad ramdhani
Rangkaian listrik ( revisi) mohamad ramdhani
 
9 rangkaian arus bolak balik
9 rangkaian arus bolak balik9 rangkaian arus bolak balik
9 rangkaian arus bolak balik
 
Laporan praktikum superposisi
Laporan praktikum superposisiLaporan praktikum superposisi
Laporan praktikum superposisi
 
8 pengukuran tahanan
8 pengukuran tahanan8 pengukuran tahanan
8 pengukuran tahanan
 
Dioda
DiodaDioda
Dioda
 
Ebook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhani
Ebook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhaniEbook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhani
Ebook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhani
 
Rangkaian Integral & Diferensial RC
Rangkaian Integral & Diferensial RCRangkaian Integral & Diferensial RC
Rangkaian Integral & Diferensial RC
 
Dasar listrik arus bolak balik
Dasar listrik arus bolak balikDasar listrik arus bolak balik
Dasar listrik arus bolak balik
 
Contoh soal penyelsaian metode biseksi menggunakan excel erna
Contoh soal penyelsaian metode biseksi menggunakan excel ernaContoh soal penyelsaian metode biseksi menggunakan excel erna
Contoh soal penyelsaian metode biseksi menggunakan excel erna
 
Soal soal adc 2
Soal soal adc 2Soal soal adc 2
Soal soal adc 2
 
Pertemuan 4 orkom
Pertemuan 4 orkomPertemuan 4 orkom
Pertemuan 4 orkom
 
Bab 2 Pengantar Komunikasi Data
Bab 2 Pengantar Komunikasi DataBab 2 Pengantar Komunikasi Data
Bab 2 Pengantar Komunikasi Data
 
RANGKAIAN THEVENIN-NORTHON
RANGKAIAN THEVENIN-NORTHONRANGKAIAN THEVENIN-NORTHON
RANGKAIAN THEVENIN-NORTHON
 
3. listrik dinamis (hukum ohm dan hukum kirchoff )
3. listrik dinamis (hukum ohm dan hukum kirchoff )3. listrik dinamis (hukum ohm dan hukum kirchoff )
3. listrik dinamis (hukum ohm dan hukum kirchoff )
 
Rangkaian Dasar Seri Paralel
Rangkaian Dasar Seri ParalelRangkaian Dasar Seri Paralel
Rangkaian Dasar Seri Paralel
 
Kapasitans dan dielektrik dan contoh soal
Kapasitans dan dielektrik dan contoh soalKapasitans dan dielektrik dan contoh soal
Kapasitans dan dielektrik dan contoh soal
 
magnetostatika.ppt
magnetostatika.pptmagnetostatika.ppt
magnetostatika.ppt
 
LAPORAN PRAKTIKUM "RANGKAIAN RL dan RC"
LAPORAN PRAKTIKUM "RANGKAIAN RL dan RC"LAPORAN PRAKTIKUM "RANGKAIAN RL dan RC"
LAPORAN PRAKTIKUM "RANGKAIAN RL dan RC"
 
Tugas ringkasan materi bab 8 fisika modern tentang molekul (adi & andi)
Tugas ringkasan materi bab 8 fisika modern tentang molekul (adi & andi)Tugas ringkasan materi bab 8 fisika modern tentang molekul (adi & andi)
Tugas ringkasan materi bab 8 fisika modern tentang molekul (adi & andi)
 
Gerbang Universal NAND dan NOR
Gerbang Universal NAND dan NORGerbang Universal NAND dan NOR
Gerbang Universal NAND dan NOR
 

Viewers also liked

1 laporan praktikum alat pengukur
1 laporan praktikum alat pengukur1 laporan praktikum alat pengukur
1 laporan praktikum alat pengukur
Dhea Intan Patya
 
Microwave
MicrowaveMicrowave
Microwave
Resti Lestari
 
Bab 2 multimeter
Bab 2 multimeterBab 2 multimeter
Bab 2 multimeterAgus Subowo
 
voltmeter dan ampermeter
voltmeter dan ampermetervoltmeter dan ampermeter
voltmeter dan ampermeter
Zara Neur
 
JURNAL OSILOSKOP
JURNAL OSILOSKOPJURNAL OSILOSKOP
JURNAL OSILOSKOP
Najarudin Irfani
 
Osiloskop
OsiloskopOsiloskop
Osiloskop
Wulan Sari
 
Lab 2 multimeter
Lab 2 multimeterLab 2 multimeter
Lab 2 multimeter
Azmeer Reemza
 

Viewers also liked (8)

Tugas 1
Tugas 1   Tugas 1
Tugas 1
 
1 laporan praktikum alat pengukur
1 laporan praktikum alat pengukur1 laporan praktikum alat pengukur
1 laporan praktikum alat pengukur
 
Microwave
MicrowaveMicrowave
Microwave
 
Bab 2 multimeter
Bab 2 multimeterBab 2 multimeter
Bab 2 multimeter
 
voltmeter dan ampermeter
voltmeter dan ampermetervoltmeter dan ampermeter
voltmeter dan ampermeter
 
JURNAL OSILOSKOP
JURNAL OSILOSKOPJURNAL OSILOSKOP
JURNAL OSILOSKOP
 
Osiloskop
OsiloskopOsiloskop
Osiloskop
 
Lab 2 multimeter
Lab 2 multimeterLab 2 multimeter
Lab 2 multimeter
 

Similar to Tugas 1 -- multimeter 1

Laporan praktikum elka deui
Laporan praktikum elka deuiLaporan praktikum elka deui
Laporan praktikum elka deui
Randi Setiawan
 
2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone
2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone
2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone
umammuhammad27
 
Laporan Percobaan 3 (Common Emitter)
Laporan Percobaan 3 (Common Emitter)Laporan Percobaan 3 (Common Emitter)
Laporan Percobaan 3 (Common Emitter)
Moh Ali Fauzi
 
laporan penguat non inverting
laporan penguat non invertinglaporan penguat non inverting
laporan penguat non inverting
Desiani Desiani
 
Contoh Laporan Praktikum Hukum OHM
Contoh Laporan Praktikum Hukum OHMContoh Laporan Praktikum Hukum OHM
Contoh Laporan Praktikum Hukum OHM
denson siburian
 
Laporan Counter Elektronika Digital
Laporan Counter Elektronika DigitalLaporan Counter Elektronika Digital
Laporan Counter Elektronika Digital
Siti Suryanah
 
Jembatan wheat stone
Jembatan  wheat stoneJembatan  wheat stone
Jembatan wheat stone
Riyan Riyan
 
Laporan Praktikum rangkaian RC
Laporan Praktikum rangkaian RC Laporan Praktikum rangkaian RC
Laporan Praktikum rangkaian RC
Annisa Icha
 
Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1
Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1
Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1
Annisa Icha
 
Ee week5 analisis litar
Ee week5 analisis litarEe week5 analisis litar
Ee week5 analisis litarAzmie Mie
 
Elektronikadasar 110927064702-phpapp01
Elektronikadasar 110927064702-phpapp01Elektronikadasar 110927064702-phpapp01
Elektronikadasar 110927064702-phpapp01
yogi aditiya
 
Laporan Percobaan 2 (Inverting Amplifier)
Laporan Percobaan 2 (Inverting Amplifier)Laporan Percobaan 2 (Inverting Amplifier)
Laporan Percobaan 2 (Inverting Amplifier)
Moh Ali Fauzi
 
Modul praktikum rl2
Modul praktikum rl2Modul praktikum rl2
Modul praktikum rl2
heri santosa
 
Laporan avometer
Laporan avometerLaporan avometer
Laporan avometer
Tri Asih Krisna
 
8380 jobsheet praktikum
8380 jobsheet praktikum8380 jobsheet praktikum
8380 jobsheet praktikum
Ibrohim Ibrohim
 
Acara 2 ikb
Acara 2 ikbAcara 2 ikb
Acara 2 ikb
Yuwan Kilmi
 
Penggunaan Alat Ukur (VOM)
Penggunaan Alat Ukur (VOM)Penggunaan Alat Ukur (VOM)
Penggunaan Alat Ukur (VOM)
Aris Widodo
 

Similar to Tugas 1 -- multimeter 1 (20)

Laporan praktikum elka deui
Laporan praktikum elka deuiLaporan praktikum elka deui
Laporan praktikum elka deui
 
2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone
2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone
2 b 59_utut muhammad_laporan_jembatan wheatstone
 
Laporan Percobaan 3 (Common Emitter)
Laporan Percobaan 3 (Common Emitter)Laporan Percobaan 3 (Common Emitter)
Laporan Percobaan 3 (Common Emitter)
 
Job 09
Job 09Job 09
Job 09
 
laporan penguat non inverting
laporan penguat non invertinglaporan penguat non inverting
laporan penguat non inverting
 
Contoh Laporan Praktikum Hukum OHM
Contoh Laporan Praktikum Hukum OHMContoh Laporan Praktikum Hukum OHM
Contoh Laporan Praktikum Hukum OHM
 
Laporan Counter Elektronika Digital
Laporan Counter Elektronika DigitalLaporan Counter Elektronika Digital
Laporan Counter Elektronika Digital
 
Jembatan wheat stone
Jembatan  wheat stoneJembatan  wheat stone
Jembatan wheat stone
 
Laporan Praktikum rangkaian RC
Laporan Praktikum rangkaian RC Laporan Praktikum rangkaian RC
Laporan Praktikum rangkaian RC
 
Ppt listrik dinamis
Ppt listrik dinamisPpt listrik dinamis
Ppt listrik dinamis
 
Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1
Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1
Laporan Praktikum Hukum ohm bagian 1
 
Ee week5 analisis litar
Ee week5 analisis litarEe week5 analisis litar
Ee week5 analisis litar
 
Listrik dinamis
Listrik dinamisListrik dinamis
Listrik dinamis
 
Elektronikadasar 110927064702-phpapp01
Elektronikadasar 110927064702-phpapp01Elektronikadasar 110927064702-phpapp01
Elektronikadasar 110927064702-phpapp01
 
Laporan Percobaan 2 (Inverting Amplifier)
Laporan Percobaan 2 (Inverting Amplifier)Laporan Percobaan 2 (Inverting Amplifier)
Laporan Percobaan 2 (Inverting Amplifier)
 
Modul praktikum rl2
Modul praktikum rl2Modul praktikum rl2
Modul praktikum rl2
 
Laporan avometer
Laporan avometerLaporan avometer
Laporan avometer
 
8380 jobsheet praktikum
8380 jobsheet praktikum8380 jobsheet praktikum
8380 jobsheet praktikum
 
Acara 2 ikb
Acara 2 ikbAcara 2 ikb
Acara 2 ikb
 
Penggunaan Alat Ukur (VOM)
Penggunaan Alat Ukur (VOM)Penggunaan Alat Ukur (VOM)
Penggunaan Alat Ukur (VOM)
 

More from Rinanda S

Pemrograman Komputer Lanjut
Pemrograman Komputer LanjutPemrograman Komputer Lanjut
Pemrograman Komputer Lanjut
Rinanda S
 
ebook ELEKTRONIKA DASAR
ebook ELEKTRONIKA DASAR ebook ELEKTRONIKA DASAR
ebook ELEKTRONIKA DASAR
Rinanda S
 
sharing belajar OP Am elektronika dasar
sharing belajar OP Am elektronika dasarsharing belajar OP Am elektronika dasar
sharing belajar OP Am elektronika dasarRinanda S
 
Teknik Digital
Teknik Digital Teknik Digital
Teknik Digital
Rinanda S
 
RANGKAIN LISTRIK exercise
RANGKAIN LISTRIK exerciseRANGKAIN LISTRIK exercise
RANGKAIN LISTRIK exercise
Rinanda S
 
TTD BEM
TTD BEMTTD BEM
TTD BEM
Rinanda S
 
Sejarah telekomunikas
Sejarah telekomunikasSejarah telekomunikas
Sejarah telekomunikas
Rinanda S
 

More from Rinanda S (7)

Pemrograman Komputer Lanjut
Pemrograman Komputer LanjutPemrograman Komputer Lanjut
Pemrograman Komputer Lanjut
 
ebook ELEKTRONIKA DASAR
ebook ELEKTRONIKA DASAR ebook ELEKTRONIKA DASAR
ebook ELEKTRONIKA DASAR
 
sharing belajar OP Am elektronika dasar
sharing belajar OP Am elektronika dasarsharing belajar OP Am elektronika dasar
sharing belajar OP Am elektronika dasar
 
Teknik Digital
Teknik Digital Teknik Digital
Teknik Digital
 
RANGKAIN LISTRIK exercise
RANGKAIN LISTRIK exerciseRANGKAIN LISTRIK exercise
RANGKAIN LISTRIK exercise
 
TTD BEM
TTD BEMTTD BEM
TTD BEM
 
Sejarah telekomunikas
Sejarah telekomunikasSejarah telekomunikas
Sejarah telekomunikas
 

Recently uploaded

Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 

Recently uploaded (20)

Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 

Tugas 1 -- multimeter 1

  • 1. PRAKTIKUM ALAT UKUR DAN PENGUKURAN LAPORAN PERCOBAAN Multimeter 1 Disusun Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Praktik Alat Ukur dan Pengukuran Semester 1 PEMBIMBING : Ir. Moh. Abdullah Anshori, MMT Tanggal : Selasa, 1 Oktober 2013 PENYUSUN : JTD 1C Kelompok 1 No. Nama No. Absen NIM 1 Dian Agus K. 01 13411600 - 2 Kendy Siswoyo 07 1341160058 3 Rinanda Septianingrum 13 1341160055 4 Yan Widianto C. N. 19 1341160054 JARINGAN TELEKOMUNIKASI DIGITAL TEKNIK ELEKTRO POLITEKNIK NEGERI MALANG 2013 Laporan Percobaan Multimeter 1
  • 2. 1. Tujuan Menyelidiki dan membandingkan pengaruh dari tahanan alat ukur (Rd) terhadap nilai pengukuran arus dan tegangan pada beban RL. 2. Alat-alat yang digunakan 1 Power Supplay 2 Multimeter Analog 4 Tahanan RL (1 kΩ, 10 kΩ, 100 kΩ, 1 MΩ) 1 Protoboard Kabel-kabel penghubung 3. Pendahuluan Suatu voltmeter yang ideal harus mempunyai tahanan dalam yang tak terhingga, namun kenyataannya tahanan dalam voltmeter selalu ada batasnya. Oleh karena itu, jika kita mengukur tegangan, maka akan terdapat kesalahan atau penyimpangan (error). Hal ini disebabkan oleh arus yang mengalir melalui voltmeter. Besar penyimpangan bergantung pada nilai-nilai tahanan beban bila dibandingkan dengan tahanan dalam. Sebaliknya amperemeter yang ideal harus mempunyai tahanan dalam nol. Tetapi pada umumnya tahanan dalam suatu amperemeter tidak sama dengan nol, sehingga penyimpangan selalu tetap ada, yang disebabkan oleh tegangan jatuh pada amperemeter. Jika nilai tahanan beban cukup besar dibandingkan dengan tahanan dalam amperemeter, maka penyimpangan yang terjadi dapat diabaikan. 4. Prosedur Percobaan 1) Menghubungkan rangkaian seperti Gambar 1. 2) Membaca nilai arus dan tegangan untuk keempat nilai tahanan beban RL. Dan mencatat hasil pengukuran pada tabel. 3) Menghitung nilai arus dan tegangan untuk setiap beban RL. (Menganggap alat-alat ukur ideal). Serta memasukkannya pada tabel. 4) Mengulangi langkah 2 dan 3 untuk beberapa harga tegangan sumber yang lain. 5) Menghungkan rangkaian pengukuran seperti Gambar 2. 6) Mengulangi langkah 2, 3, dan 4. 7) Membaca harga tahanan dalam (Rd) Voltmeter. RLV V A Gambar 1 RLV V A Gambar 2
  • 3. 5. Tabel Percobaan Rangkaian Baca Gelang Baca AVO Pengukuran Perhitungan Di 4 V Di 6 V Di 4 V Di 6 V V I (mA) V I (mA) V I (mA) V I (mA) I R1.1 = 1 kΩ 1 kΩ ± 5% 950 Ω 4 V 39 6 V 60 4 V 3.9 6 V 6 R1.2 = 10 kΩ 10 kΩ ± 5% 9.5 kΩ 4 V 39 6 V 60 4 V 0.39 6 V 0.6 R1.3 = 100 kΩ 100 kΩ ± 5% 95 kΩ 4 V 40 6 V 5 4 V 40 6 V 0.05 R1.4 = 1MΩ 1 MΩ ± 5% 950 kΩ 4 V 3.8 6 V 5,9 4 V 3.8 6 V 5,9 II R1.1 = 1 kΩ 1 kΩ ± 5% 950 Ω 4 V 37 6 V 60 4 V 3.7 6 V 6 R1.2 = 10 kΩ 10 kΩ ± 5% 9.5 kΩ 4 V 40 6 V 62 4 V 0.4 6 V 0.62 R1.3 = 100 kΩ 100 kΩ ± 5% 95 kΩ 4 V 5 6 V 10 4 V 0.05 6 V 0.1 R1.4 = 1MΩ 1 MΩ ± 5% 950 kΩ 4 V 23 6 V 36 4 V 23 6 V 36 6. Analisis Data dan Perhitungan 1) Baca Gelang : R1.1 = Coklat - Hitam - Merah - Emas = 1000 Ω = 1 kΩ R1.2 = Coklat - Hitam - Jingga - Emas = 10000 Ω = 10 kΩ R1.3 = Coklat - Hitam - Kuning - Emas = 100000 Ω = 100 kΩ R1.4 = Coklat - Hitam - Hijau - Emas = 1000000 Ω = 1 MΩ 2) Baca AVO (Multimeter) : R1.1 = 1 kΩ - 5%(1 kΩ) = 950 Ω R1.2 = 10 kΩ - 5%(10 kΩ) = 9,5 kΩ R1.3 = 100 kΩ - 5%(100 kΩ) = 95 kΩ R1.4 = 1 MΩ - 5%(1 MΩ) = 950 kΩ Kolom Pengukuran Percobaan I a) Tegangan ( V ) di 4 V : R1.1 = R1.2 = R1.3 =
  • 4. R1.4 = b) Arus ( I ) di 4 V : R1.1 = R1.2 = R1.3 = R1.4 = c) Tegangan ( V ) di 6 V : R1.1 = R1.2 = R1.3 = R1.4 = d) Arus ( I ) di 6 V : R1.1 = R1.2 = R1.3 = R1.4 = Kolom Perhitungan Percobaan II a) Tegangan ( V ) di 4 V : R1.1 = R1.2 = R1.3 = R1.4 = b) Arus ( I ) di 4 V : R1.1 = R1.2 = R1.3 = R1.4 = c) Tegangan ( V ) di 6 V : R1.1 = R1.2 =
  • 5. R1.3 = R1.4 = d) Arus ( I ) di 6 V : R1.1 = R1.2 = R1.3 = R1.4 = 7. Pertanyaan dan Tugas 1) Pada rangkaian manakah arus melalui RL dapat diukur lebih tepat ? Jelaskan ! Jawab : Pada rangkaian Gambar 1. Karena Amperemeter ( AVO ) dirangkai secara seri langsung dengan RL. 2) Rangkaian manakah yang lebih baik untuk mengukur tegangan pada RL ? Jelaskan ! Jawab : Pada rangkaian Gambar 2. Karena Voltmeter (AVO ) dirangkai secara paralel langsung dengan RL. 3) Untuk beban RL kecil, rangkaian manakah yang dipilih untuk mengukur arus ? Jelaskan ! Jawab : Xxx 4) Pada harga RL berapa terjadi penyimpangan pengukuran arus yang terbesar ? Jelaskan ! Jawab : Pada harga R1.4 (1 MΩ). Xxx 8. Kesimpulan Pengukuran menggunakan multimeter (AVO) lebih akurat dibandingkan secara manual karena ada beberapa faktor yang mempengaruhi apabila kita menganalisis secara manual. Malang, 1 Oktober 2013 Ir. MOH. ABDULLAH ANSHORI, MMT