SlideShare a Scribd company logo
TRANSFORMASI
Translasi - Refleksi - Rotasi - Dilatasi
LINDA DWI PUSPITA SARI
XI RPL 2 | 07
TRANSFORMASI
Untuk memindahkan suatu titik atau bangun pada sebuah bidang
dapat dikerjakan dengan transformasi. Transformasi T pada suatu
bidang ‘memetakan’ tiap titik P pada bidang menjadi P’ pada bidang
itu pula. Titik P’ disebut bayangan atau peta titik P.
TRANSLASI
Pemindahan suatu objek sepanjang garis lurus
dengan arah dan jarak tertentu.
TRANSLASI (Pergeseran)
Y
XO 1
5
1
6
Contoh Soal :
Diketahui segitiga ABC dengan koordinat titik A (0,0), B (3,0)
dan C (3,5). Tentukan Koordinat bayangan segitiga ABC
tersebut bila ditranslasi oleh







3
1
T
PEMBAHASAN :
A(0,0) A’(0+1 , 0+3) = A’(1,3)
B(3,0) B’(3+1 , 0+3) = B’(4,3)
C(3,5) C’(3+1 , 5+3) = C’(4,8)
1
3T
1
3T
1
3T
REFLEKSI
Suatu transformasi yang memindahkan
tiap titik pada bidang dengan
menggunakan sifat bayangan cermin dari
titik-titik yang dipindahkan.
A. Pencerminan terhadap Sumbu X
Misal :
A(2,1)  T  A’(-2,1)
B(5,2)  T  B’(-5,2)
C(1,4)  T  C’(-1,4)
P(x,y)  T  P’(-x,y)
Kesimpulan :
Pencerminan P(x,y) terhadap
sumbu Y, P(x,y)  P’(-x,y).
B. Pencerminan terhadap Sumbu Y
Misal :
A(2,1)  T  A’(-2,1)
B(5,2)  T  B’(-5,2)
C(1,4)  T  C’(-1,4)
P(x,y)  T  P’(-x,y)
Kesimpulan :
Pencerminan P(x,y) terhadap
sumbu Y, P(x,y)  P’(-x,y).
C. Pencerminan terhadap garis y = x
Misal :
A(2,1)  T  A’(1, 2)
B(5,2)  T  B’(2,5)
C(5,4)  T  C’(4,5)
P(x,y)  T  P’(y,x)
Kesimpulan :
Pencerminan P(x,y) terhadap
garis Y=x, P(x,y)  P’(y,x).
D. Pencerminan terhadap garis y = x
Misal :
A(-1,4)  T  A’(-4, 1)
B(-5,4)  T  B’(-4,5)
C(-5,4)  T  C’(-4,5)
P(x,y)  T  P’(-y,x)
Kesimpulan :
Pencerminan P(x,y) terhadap
garis Y=-x, P(x,y)  P’(-y,-x).
E. Pencerminan terhadap garis x = h
Misal :
A(-1,4)  T  A’(-4, 1)
B(-5,4)  T  B’(-4,5)
C(-5,4)  T  C’(-4,5)
P(x,y)  T  P’(-y,x)
Kesimpulan :
Pencerminan P(x,y) terhadap garis
Y=-x, P(x,y)  P’(-y,-x).
F. Pencerminan terhadap garis x = h
Misal :
A(1,5)  T( x=3)  A’(2.3-1,5
A’(5, 5)
Kesimpulan :
Pencerminan P(x,y) terhadap garis
x=h, P(x,y)  P’(2h-x, y).
G. Pencerminan terhadap garis y = h
Misal :
A(6,1)  T( y=3)  A’(6, 2.3-1)
A’(6, 5)
Kesimpulan :
Pencerminan P(x,y) terhadap garis
y=h, P(x,y)  P’(x, 2h - y).
CONTOH SOAL
Titik R(-4,6) dicerminkan terhadap sumbu Y, maka bayangan
titik R adalah . . . .
a. ( 4,-6)
b. (4,6)
c. (-4,-6)
d. (-4,6)
PEMBAHASAN
Pencerminan terhadap sumbu Y:
Titik P(a,b) bayangannya P’(-a,b)
Maka:
R(-4,6)
Sumbu Y R’(-a,b)
R’(4,6)
Jadi, koordinat titik R’(4,6).
ROTASI
Perputaran yang ditentukan oleh pusat
dan besar sudut putar.
ROTASI
Rotasi adalah Transformasi yang memindahkan titik-titik dengan
memutar titik-titik tersebut terhadap suatu titik pada pusat rotasi.
Dan perputarannya ditentukan oleh pusat rotasi , besar sudut rotasi ,
dan arah rotasinya
Arah rotasi dibagi 2 :
 Arah positif = berlawanan dgn arah putar jarum jam
 Arah negatif = searah dgn arah putar jarum jam
ROTASI
Titik P(x,y) dirotasi sebesar α berlawanan arah
jarum jam dengan pusat O(0,0) dan
diperoleh bayangan P’(x’,y’) maka:
x’ = x cos α – y sin α
y’ = x sin α + y cos α
𝛼
x
y
P’(x’,y’)
P(x,y)
O
ROTASI
Jika sudut putar  = ½π
(rotasinya dilambangkan dengan R½π)
maka x’ = - y dan y’ = x
dalam bentuk matriks:
Jadi R½π =











 






y
x
y
x
01
10
'
'
01
10





 
ROTASI
Jika sudut putar  = π
(rotasinya dilambangkan dengan H)
maka x’ = - x dan y’ = -y
dalam bentuk matriks:
Jadi H =




















y
x
y
x
10
01
'
'
10
01








CONTOH SOAL
Persamaan bayangan garis x + y = 6 setelah dirotasikan
pada pangkal koordinat dengan sudut putaran +90o, adalah….
PEMBAHASAN
R+90
o berarti: x’ = -y → y = -x’
y’ = x → x = y’
disubstitusi ke: x + y = 6
y’ + (-x’) = 6
y’ – x’ = 6 → x’ – y’ = -6
Jadi bayangannya: x – y = -6
DILATASI
Suatu transformasi yang mengubah ukuran
(memperbesar atau memperkecil) suatu bangun
tetapi tidak mengubah bentuk bangunnya.
CONTOH
FAKTOR SKALA PADA DILATASI
Suatu dilatasi terkait oleh pusat dilatasi dan faktor dilatasi (faktor skala). Suatu dilatasi yang
berpusat O(0,0) dengan faktor skala k dilambangkan [O,k]. Sedangkan dilatasi dengan
pusat titik A(a,b) dengan faktor skala k dilambangkan [A,k].
Berdasarkan nilai dan tanda faktor skala k, bayangan suatu benda hasil dilatasi dapat
dibedakan sebagai berikut :
a. Jika k>1 bayangannya diperbesar dan sepihak dengan bangun semula
b. Jika 0<k<1 bayangannya diperkecil dan sepihak dengan bangun semula
c. Jika -1<k<0 bayangannya diperkecil dan berlawanan pihak dengan bangun semula
d. Jika k<-1 bayangannya diperbesar dan berlawanan pihak dengan bangun semula
k > 1
0 < k < 1
-1 < k < 0
k < -1
DILATASI dengan pusat O(0,0)
Jika suatu titik P(x,y) didilatasikan dengan pusat titik O(0,0) dan faktor skala k
bayangannya adalah titik P’(x’,y’). Hubungan antara titik P(x,y) dan P’(x’,y’) dapat
dinyatakan sebagai berikut: x’ = kx dan y’ = ky
Pemetaannya
Dapat ditulis dalam bentuk matriks:
Matriks D = disebut matriks dilatasi [O,k]
P(x,y) P’( kx,ky )
D[O,k]


















y
x
k
k
y
x
0
0
'
'






k
k
0
0
DILATASI dengan pusat A(a,b)
Titik P(x,y) didilatasikan terhadap titik pusat A (a,b) dengan faktor skala k, didapat bayangan
P'( x', y') dengan: x'-a=k(x-a) dan y'-b=k(y-b)
x’=k(x-a)+a y’=k(y-b)+b
Pemetaanya
Persamaan matriksnya :
P(x,y) P’( x’,y’)
D[A,k]


























b
a
by
ax
k
k
y
x
0
0
'
'
CATATAN
P(x,y) P’( kx,ky )
D[O,k]


















y
x
k
k
y
x
0
0
'
'


























b
a
by
ax
k
k
y
x
0
0
'
'P(x,y) P’( x’,y’)
D[A,k]
CONTOH SOAL
Tentukanlah bayangan titik P(5,6) jika didilatasikan oleh [O,3] !


















y
x
k
k
y
x
0
0
'
'













6
5
30
03







18
15
Jadi, bayangan titik P(5,6) yang
didilatasikan oleh [O,3] adalah
P’(15,18)
JAWAB :
SELAMAT BELAJAR

More Related Content

What's hot

Matriks rotasi dengan pusat p (a,b)
Matriks rotasi dengan pusat p (a,b)Matriks rotasi dengan pusat p (a,b)
Matriks rotasi dengan pusat p (a,b)
putrisagut
 
Matematika - Transformasi : Dilatasi
Matematika - Transformasi : DilatasiMatematika - Transformasi : Dilatasi
Matematika - Transformasi : Dilatasi
MardeliaNF
 
(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8
(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8
(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8kreasi_cerdik
 
scribfree.com_rotasi-kelas-ix-9.pdf
scribfree.com_rotasi-kelas-ix-9.pdfscribfree.com_rotasi-kelas-ix-9.pdf
scribfree.com_rotasi-kelas-ix-9.pdf
dwiari19
 
Kesebangunan dua segitiga dan contoh soalnya
Kesebangunan dua segitiga dan contoh soalnyaKesebangunan dua segitiga dan contoh soalnya
Kesebangunan dua segitiga dan contoh soalnya
Makna Pujarka
 
Persamaan Trigonometri
Persamaan TrigonometriPersamaan Trigonometri
Persamaan Trigonometri
Fitria Maghfiroh
 
Pertemuan 3 relasi & fungsi
Pertemuan 3 relasi & fungsiPertemuan 3 relasi & fungsi
Pertemuan 3 relasi & fungsiaansyahrial
 
Powerpoint Suku Banyak
Powerpoint Suku BanyakPowerpoint Suku Banyak
Powerpoint Suku Banyak
reno sutriono
 
Fungsi kuadrat
Fungsi kuadratFungsi kuadrat
Fungsi kuadrat
Dina Astuti
 
Limit dan turunan fungsi
Limit dan turunan fungsiLimit dan turunan fungsi
Limit dan turunan fungsi
Vanny Febian
 
ATP Matematika I Wayan Wiana Kelas 7 Smtr 1 dan 2.docx
ATP Matematika I Wayan Wiana Kelas 7 Smtr 1 dan 2.docxATP Matematika I Wayan Wiana Kelas 7 Smtr 1 dan 2.docx
ATP Matematika I Wayan Wiana Kelas 7 Smtr 1 dan 2.docx
iwiana
 
Contoh Soal UAN - Fungsi Komposisi Invers
Contoh Soal UAN - Fungsi Komposisi InversContoh Soal UAN - Fungsi Komposisi Invers
Contoh Soal UAN - Fungsi Komposisi Invers
Naufal Irsyad Arzada
 
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMASoal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
Suci Agustina
 
Ppt pers kuadrat
Ppt  pers kuadratPpt  pers kuadrat
Ppt pers kuadrat
setiawanherdi
 
Presentasi matematika prisma segilima
Presentasi matematika prisma segilima Presentasi matematika prisma segilima
Presentasi matematika prisma segilima
gemasyah
 
Kelompok 2 translasi
Kelompok 2 translasi Kelompok 2 translasi
Kelompok 2 translasi
FARRELABELARDOVELICI
 
Sudut pusat sudut keliling
Sudut pusat sudut kelilingSudut pusat sudut keliling
Sudut pusat sudut keliling
Dafid Kurniawan
 
Makalah setengah putaran
Makalah setengah putaranMakalah setengah putaran
Makalah setengah putaran
Nia Matus
 
proyeksi pada bangun ruang
proyeksi pada bangun ruangproyeksi pada bangun ruang
proyeksi pada bangun ruang
anggi syahputra
 
Bab 3 irisan kerucut
Bab 3 irisan kerucutBab 3 irisan kerucut
Bab 3 irisan kerucutEko Supriyadi
 

What's hot (20)

Matriks rotasi dengan pusat p (a,b)
Matriks rotasi dengan pusat p (a,b)Matriks rotasi dengan pusat p (a,b)
Matriks rotasi dengan pusat p (a,b)
 
Matematika - Transformasi : Dilatasi
Matematika - Transformasi : DilatasiMatematika - Transformasi : Dilatasi
Matematika - Transformasi : Dilatasi
 
(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8
(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8
(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8
 
scribfree.com_rotasi-kelas-ix-9.pdf
scribfree.com_rotasi-kelas-ix-9.pdfscribfree.com_rotasi-kelas-ix-9.pdf
scribfree.com_rotasi-kelas-ix-9.pdf
 
Kesebangunan dua segitiga dan contoh soalnya
Kesebangunan dua segitiga dan contoh soalnyaKesebangunan dua segitiga dan contoh soalnya
Kesebangunan dua segitiga dan contoh soalnya
 
Persamaan Trigonometri
Persamaan TrigonometriPersamaan Trigonometri
Persamaan Trigonometri
 
Pertemuan 3 relasi & fungsi
Pertemuan 3 relasi & fungsiPertemuan 3 relasi & fungsi
Pertemuan 3 relasi & fungsi
 
Powerpoint Suku Banyak
Powerpoint Suku BanyakPowerpoint Suku Banyak
Powerpoint Suku Banyak
 
Fungsi kuadrat
Fungsi kuadratFungsi kuadrat
Fungsi kuadrat
 
Limit dan turunan fungsi
Limit dan turunan fungsiLimit dan turunan fungsi
Limit dan turunan fungsi
 
ATP Matematika I Wayan Wiana Kelas 7 Smtr 1 dan 2.docx
ATP Matematika I Wayan Wiana Kelas 7 Smtr 1 dan 2.docxATP Matematika I Wayan Wiana Kelas 7 Smtr 1 dan 2.docx
ATP Matematika I Wayan Wiana Kelas 7 Smtr 1 dan 2.docx
 
Contoh Soal UAN - Fungsi Komposisi Invers
Contoh Soal UAN - Fungsi Komposisi InversContoh Soal UAN - Fungsi Komposisi Invers
Contoh Soal UAN - Fungsi Komposisi Invers
 
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMASoal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
 
Ppt pers kuadrat
Ppt  pers kuadratPpt  pers kuadrat
Ppt pers kuadrat
 
Presentasi matematika prisma segilima
Presentasi matematika prisma segilima Presentasi matematika prisma segilima
Presentasi matematika prisma segilima
 
Kelompok 2 translasi
Kelompok 2 translasi Kelompok 2 translasi
Kelompok 2 translasi
 
Sudut pusat sudut keliling
Sudut pusat sudut kelilingSudut pusat sudut keliling
Sudut pusat sudut keliling
 
Makalah setengah putaran
Makalah setengah putaranMakalah setengah putaran
Makalah setengah putaran
 
proyeksi pada bangun ruang
proyeksi pada bangun ruangproyeksi pada bangun ruang
proyeksi pada bangun ruang
 
Bab 3 irisan kerucut
Bab 3 irisan kerucutBab 3 irisan kerucut
Bab 3 irisan kerucut
 

Viewers also liked

Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)
Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)
Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)guest6ea51d
 
Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)
Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)
Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)Tria Shei'yOuthea
 
Refleksi transformasi geometri
Refleksi transformasi geometri Refleksi transformasi geometri
Refleksi transformasi geometri
Dadang Arifin
 
Transformasi (ppt)
Transformasi (ppt)Transformasi (ppt)
Transformasi (ppt)
Mathbycarl
 
soal dan pembahasan tentang refleksi
soal dan pembahasan tentang refleksisoal dan pembahasan tentang refleksi
soal dan pembahasan tentang refleksifitridamayanti23
 
Presentation translasi
Presentation translasiPresentation translasi
Presentation translasibagusajisaputt
 
Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)
Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)
Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)mariobopass
 
Transformasi geometri smk
Transformasi geometri smkTransformasi geometri smk
Transformasi geometri smk
Brillian Brilli
 
Konsep Pencerminan dan Dilatasi menggunakan GeoGebra
Konsep Pencerminan dan Dilatasi menggunakan GeoGebraKonsep Pencerminan dan Dilatasi menggunakan GeoGebra
Konsep Pencerminan dan Dilatasi menggunakan GeoGebra
Made Rai Adnyana
 
Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)
Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)
Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)guest6ea51d
 
Transformasi refleksi
Transformasi refleksiTransformasi refleksi
Transformasi refleksiputrihanifah
 
Refleksi
RefleksiRefleksi
Refleksi
tina_oum
 
Transformasi geometri
Transformasi geometriTransformasi geometri
Transformasi geometri
Awan Rahmadewi
 
Dilatasi Transformasi Geometri
Dilatasi Transformasi GeometriDilatasi Transformasi Geometri
Dilatasi Transformasi GeometriKristalina Dewi
 
GEOMETRI TRANSFORMASI
GEOMETRI TRANSFORMASIGEOMETRI TRANSFORMASI
GEOMETRI TRANSFORMASI
Yuni Wiantari
 
Presentasi matematika (transformasi)
Presentasi matematika (transformasi)Presentasi matematika (transformasi)
Presentasi matematika (transformasi)
Sawitri Agustrianti
 
Analisis real
Analisis realAnalisis real
Analisis real
Gigyh Ardians
 

Viewers also liked (20)

Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)
Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)
Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)
 
Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)
Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)
Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)
 
Refleksi transformasi geometri
Refleksi transformasi geometri Refleksi transformasi geometri
Refleksi transformasi geometri
 
Transformasi (ppt)
Transformasi (ppt)Transformasi (ppt)
Transformasi (ppt)
 
soal dan pembahasan tentang refleksi
soal dan pembahasan tentang refleksisoal dan pembahasan tentang refleksi
soal dan pembahasan tentang refleksi
 
Presentation translasi
Presentation translasiPresentation translasi
Presentation translasi
 
Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)
Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)
Transformasi(translasi rotasi-dilatasi)
 
Refleksi matematika
Refleksi matematikaRefleksi matematika
Refleksi matematika
 
Translasi
TranslasiTranslasi
Translasi
 
Transformasi geometri smk
Transformasi geometri smkTransformasi geometri smk
Transformasi geometri smk
 
Konsep Pencerminan dan Dilatasi menggunakan GeoGebra
Konsep Pencerminan dan Dilatasi menggunakan GeoGebraKonsep Pencerminan dan Dilatasi menggunakan GeoGebra
Konsep Pencerminan dan Dilatasi menggunakan GeoGebra
 
Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)
Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)
Transformasi (Translasi, Rotasi Dan Dilatasi)
 
Transformasi refleksi
Transformasi refleksiTransformasi refleksi
Transformasi refleksi
 
Refleksi
RefleksiRefleksi
Refleksi
 
Transformasi geometri
Transformasi geometriTransformasi geometri
Transformasi geometri
 
Dilatasi Transformasi Geometri
Dilatasi Transformasi GeometriDilatasi Transformasi Geometri
Dilatasi Transformasi Geometri
 
Refleksi
RefleksiRefleksi
Refleksi
 
GEOMETRI TRANSFORMASI
GEOMETRI TRANSFORMASIGEOMETRI TRANSFORMASI
GEOMETRI TRANSFORMASI
 
Presentasi matematika (transformasi)
Presentasi matematika (transformasi)Presentasi matematika (transformasi)
Presentasi matematika (transformasi)
 
Analisis real
Analisis realAnalisis real
Analisis real
 

Similar to TRANSFORMASI (TRANSLASI-REFLEKSI-ROTASI-DILATASI)

Transformasi rotasi
Transformasi rotasiTransformasi rotasi
Transformasi rotasi
arkhanprada
 
PPT trnsformasi komlit.pptx
PPT trnsformasi komlit.pptxPPT trnsformasi komlit.pptx
PPT trnsformasi komlit.pptx
zulfy485
 
Bab xxi transformasi geometri
Bab xxi transformasi geometriBab xxi transformasi geometri
Bab xxi transformasi geometri
hawir finec
 
Bab 3 Transformasi Geometri 1.pptx
Bab 3 Transformasi Geometri 1.pptxBab 3 Transformasi Geometri 1.pptx
Bab 3 Transformasi Geometri 1.pptx
aulia486903
 
Transformasi Geometri 2.ppt
Transformasi Geometri 2.pptTransformasi Geometri 2.ppt
Transformasi Geometri 2.ppt
mulinda3
 
Bahan Ajar.pptx
Bahan Ajar.pptxBahan Ajar.pptx
Bahan Ajar.pptx
BudiHeryanto8
 
transformasi
transformasitransformasi
transformasi
GODFRIEDSALAMA
 
2730466.ppt
2730466.ppt2730466.ppt
2730466.ppt
SitiAnisah879978
 
Transformasi
TransformasiTransformasi
Transformasi
Ikak Waysta
 
T r a n s f o r m a s i
T r a n s f o r m a s iT r a n s f o r m a s i
T r a n s f o r m a s i
kusnadiyoan
 
Tugas kelompok transformaus
Tugas kelompok transformausTugas kelompok transformaus
Tugas kelompok transformausRusmaini Mini
 
Transformasi Pencerminan
Transformasi PencerminanTransformasi Pencerminan
Transformasi Pencerminanguest6ea51d
 
Transformasi Geometri SMA Global Prestasi (Rakha, XI SC 2)
Transformasi Geometri SMA Global Prestasi (Rakha, XI SC 2)Transformasi Geometri SMA Global Prestasi (Rakha, XI SC 2)
Transformasi Geometri SMA Global Prestasi (Rakha, XI SC 2)
rakhaafiansyah
 
PERTEMUAN 1.pptx
PERTEMUAN  1.pptxPERTEMUAN  1.pptx
PERTEMUAN 1.pptx
syaifuddin20
 
TRASFORMASI GEOMETRI MATEMATIKA KELAS X.pptx
TRASFORMASI GEOMETRI MATEMATIKA KELAS X.pptxTRASFORMASI GEOMETRI MATEMATIKA KELAS X.pptx
TRASFORMASI GEOMETRI MATEMATIKA KELAS X.pptx
RismaEstri
 
Geometry Transformations- Adriel Sibero XI SC 2 SMA Global Prestasi
Geometry Transformations- Adriel Sibero XI SC 2 SMA Global PrestasiGeometry Transformations- Adriel Sibero XI SC 2 SMA Global Prestasi
Geometry Transformations- Adriel Sibero XI SC 2 SMA Global Prestasi
AdrielSibero
 
Hendra Bestari Pbit 2
Hendra Bestari Pbit 2Hendra Bestari Pbit 2
Hendra Bestari Pbit 2guestcc3970
 
TRANSFORMASI GEOMETRI FIX.pptx
TRANSFORMASI GEOMETRI FIX.pptxTRANSFORMASI GEOMETRI FIX.pptx
TRANSFORMASI GEOMETRI FIX.pptx
RichadWF
 

Similar to TRANSFORMASI (TRANSLASI-REFLEKSI-ROTASI-DILATASI) (20)

Transformasi rotasi
Transformasi rotasiTransformasi rotasi
Transformasi rotasi
 
PPT trnsformasi komlit.pptx
PPT trnsformasi komlit.pptxPPT trnsformasi komlit.pptx
PPT trnsformasi komlit.pptx
 
Bab xxi transformasi geometri
Bab xxi transformasi geometriBab xxi transformasi geometri
Bab xxi transformasi geometri
 
Bab 3 Transformasi Geometri 1.pptx
Bab 3 Transformasi Geometri 1.pptxBab 3 Transformasi Geometri 1.pptx
Bab 3 Transformasi Geometri 1.pptx
 
Transformasi Geometri 2.ppt
Transformasi Geometri 2.pptTransformasi Geometri 2.ppt
Transformasi Geometri 2.ppt
 
Bahan Ajar.pptx
Bahan Ajar.pptxBahan Ajar.pptx
Bahan Ajar.pptx
 
R5 h kel 5 geotrans1
R5 h kel 5 geotrans1R5 h kel 5 geotrans1
R5 h kel 5 geotrans1
 
transformasi
transformasitransformasi
transformasi
 
2730466.ppt
2730466.ppt2730466.ppt
2730466.ppt
 
Transformasi
TransformasiTransformasi
Transformasi
 
T r a n s f o r m a s i
T r a n s f o r m a s iT r a n s f o r m a s i
T r a n s f o r m a s i
 
Tugas kelompok transformaus
Tugas kelompok transformausTugas kelompok transformaus
Tugas kelompok transformaus
 
Transformasi Pencerminan
Transformasi PencerminanTransformasi Pencerminan
Transformasi Pencerminan
 
5. transformasi geometri
5. transformasi geometri5. transformasi geometri
5. transformasi geometri
 
Transformasi Geometri SMA Global Prestasi (Rakha, XI SC 2)
Transformasi Geometri SMA Global Prestasi (Rakha, XI SC 2)Transformasi Geometri SMA Global Prestasi (Rakha, XI SC 2)
Transformasi Geometri SMA Global Prestasi (Rakha, XI SC 2)
 
PERTEMUAN 1.pptx
PERTEMUAN  1.pptxPERTEMUAN  1.pptx
PERTEMUAN 1.pptx
 
TRASFORMASI GEOMETRI MATEMATIKA KELAS X.pptx
TRASFORMASI GEOMETRI MATEMATIKA KELAS X.pptxTRASFORMASI GEOMETRI MATEMATIKA KELAS X.pptx
TRASFORMASI GEOMETRI MATEMATIKA KELAS X.pptx
 
Geometry Transformations- Adriel Sibero XI SC 2 SMA Global Prestasi
Geometry Transformations- Adriel Sibero XI SC 2 SMA Global PrestasiGeometry Transformations- Adriel Sibero XI SC 2 SMA Global Prestasi
Geometry Transformations- Adriel Sibero XI SC 2 SMA Global Prestasi
 
Hendra Bestari Pbit 2
Hendra Bestari Pbit 2Hendra Bestari Pbit 2
Hendra Bestari Pbit 2
 
TRANSFORMASI GEOMETRI FIX.pptx
TRANSFORMASI GEOMETRI FIX.pptxTRANSFORMASI GEOMETRI FIX.pptx
TRANSFORMASI GEOMETRI FIX.pptx
 

Recently uploaded

Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 

Recently uploaded (20)

Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 

TRANSFORMASI (TRANSLASI-REFLEKSI-ROTASI-DILATASI)

  • 1. TRANSFORMASI Translasi - Refleksi - Rotasi - Dilatasi LINDA DWI PUSPITA SARI XI RPL 2 | 07
  • 2. TRANSFORMASI Untuk memindahkan suatu titik atau bangun pada sebuah bidang dapat dikerjakan dengan transformasi. Transformasi T pada suatu bidang ‘memetakan’ tiap titik P pada bidang menjadi P’ pada bidang itu pula. Titik P’ disebut bayangan atau peta titik P.
  • 3. TRANSLASI Pemindahan suatu objek sepanjang garis lurus dengan arah dan jarak tertentu.
  • 5. Contoh Soal : Diketahui segitiga ABC dengan koordinat titik A (0,0), B (3,0) dan C (3,5). Tentukan Koordinat bayangan segitiga ABC tersebut bila ditranslasi oleh        3 1 T
  • 6. PEMBAHASAN : A(0,0) A’(0+1 , 0+3) = A’(1,3) B(3,0) B’(3+1 , 0+3) = B’(4,3) C(3,5) C’(3+1 , 5+3) = C’(4,8) 1 3T 1 3T 1 3T
  • 7. REFLEKSI Suatu transformasi yang memindahkan tiap titik pada bidang dengan menggunakan sifat bayangan cermin dari titik-titik yang dipindahkan.
  • 8. A. Pencerminan terhadap Sumbu X Misal : A(2,1)  T  A’(-2,1) B(5,2)  T  B’(-5,2) C(1,4)  T  C’(-1,4) P(x,y)  T  P’(-x,y) Kesimpulan : Pencerminan P(x,y) terhadap sumbu Y, P(x,y)  P’(-x,y).
  • 9. B. Pencerminan terhadap Sumbu Y Misal : A(2,1)  T  A’(-2,1) B(5,2)  T  B’(-5,2) C(1,4)  T  C’(-1,4) P(x,y)  T  P’(-x,y) Kesimpulan : Pencerminan P(x,y) terhadap sumbu Y, P(x,y)  P’(-x,y).
  • 10. C. Pencerminan terhadap garis y = x Misal : A(2,1)  T  A’(1, 2) B(5,2)  T  B’(2,5) C(5,4)  T  C’(4,5) P(x,y)  T  P’(y,x) Kesimpulan : Pencerminan P(x,y) terhadap garis Y=x, P(x,y)  P’(y,x).
  • 11. D. Pencerminan terhadap garis y = x Misal : A(-1,4)  T  A’(-4, 1) B(-5,4)  T  B’(-4,5) C(-5,4)  T  C’(-4,5) P(x,y)  T  P’(-y,x) Kesimpulan : Pencerminan P(x,y) terhadap garis Y=-x, P(x,y)  P’(-y,-x).
  • 12. E. Pencerminan terhadap garis x = h Misal : A(-1,4)  T  A’(-4, 1) B(-5,4)  T  B’(-4,5) C(-5,4)  T  C’(-4,5) P(x,y)  T  P’(-y,x) Kesimpulan : Pencerminan P(x,y) terhadap garis Y=-x, P(x,y)  P’(-y,-x).
  • 13. F. Pencerminan terhadap garis x = h Misal : A(1,5)  T( x=3)  A’(2.3-1,5 A’(5, 5) Kesimpulan : Pencerminan P(x,y) terhadap garis x=h, P(x,y)  P’(2h-x, y).
  • 14. G. Pencerminan terhadap garis y = h Misal : A(6,1)  T( y=3)  A’(6, 2.3-1) A’(6, 5) Kesimpulan : Pencerminan P(x,y) terhadap garis y=h, P(x,y)  P’(x, 2h - y).
  • 15. CONTOH SOAL Titik R(-4,6) dicerminkan terhadap sumbu Y, maka bayangan titik R adalah . . . . a. ( 4,-6) b. (4,6) c. (-4,-6) d. (-4,6)
  • 16. PEMBAHASAN Pencerminan terhadap sumbu Y: Titik P(a,b) bayangannya P’(-a,b) Maka: R(-4,6) Sumbu Y R’(-a,b) R’(4,6) Jadi, koordinat titik R’(4,6).
  • 17. ROTASI Perputaran yang ditentukan oleh pusat dan besar sudut putar.
  • 18. ROTASI Rotasi adalah Transformasi yang memindahkan titik-titik dengan memutar titik-titik tersebut terhadap suatu titik pada pusat rotasi. Dan perputarannya ditentukan oleh pusat rotasi , besar sudut rotasi , dan arah rotasinya Arah rotasi dibagi 2 :  Arah positif = berlawanan dgn arah putar jarum jam  Arah negatif = searah dgn arah putar jarum jam
  • 19. ROTASI Titik P(x,y) dirotasi sebesar α berlawanan arah jarum jam dengan pusat O(0,0) dan diperoleh bayangan P’(x’,y’) maka: x’ = x cos α – y sin α y’ = x sin α + y cos α 𝛼 x y P’(x’,y’) P(x,y) O
  • 20. ROTASI Jika sudut putar  = ½π (rotasinya dilambangkan dengan R½π) maka x’ = - y dan y’ = x dalam bentuk matriks: Jadi R½π =                    y x y x 01 10 ' ' 01 10       
  • 21. ROTASI Jika sudut putar  = π (rotasinya dilambangkan dengan H) maka x’ = - x dan y’ = -y dalam bentuk matriks: Jadi H =                     y x y x 10 01 ' ' 10 01        
  • 22. CONTOH SOAL Persamaan bayangan garis x + y = 6 setelah dirotasikan pada pangkal koordinat dengan sudut putaran +90o, adalah….
  • 23. PEMBAHASAN R+90 o berarti: x’ = -y → y = -x’ y’ = x → x = y’ disubstitusi ke: x + y = 6 y’ + (-x’) = 6 y’ – x’ = 6 → x’ – y’ = -6 Jadi bayangannya: x – y = -6
  • 24. DILATASI Suatu transformasi yang mengubah ukuran (memperbesar atau memperkecil) suatu bangun tetapi tidak mengubah bentuk bangunnya.
  • 26. FAKTOR SKALA PADA DILATASI Suatu dilatasi terkait oleh pusat dilatasi dan faktor dilatasi (faktor skala). Suatu dilatasi yang berpusat O(0,0) dengan faktor skala k dilambangkan [O,k]. Sedangkan dilatasi dengan pusat titik A(a,b) dengan faktor skala k dilambangkan [A,k]. Berdasarkan nilai dan tanda faktor skala k, bayangan suatu benda hasil dilatasi dapat dibedakan sebagai berikut : a. Jika k>1 bayangannya diperbesar dan sepihak dengan bangun semula b. Jika 0<k<1 bayangannya diperkecil dan sepihak dengan bangun semula c. Jika -1<k<0 bayangannya diperkecil dan berlawanan pihak dengan bangun semula d. Jika k<-1 bayangannya diperbesar dan berlawanan pihak dengan bangun semula
  • 27. k > 1 0 < k < 1 -1 < k < 0 k < -1
  • 28. DILATASI dengan pusat O(0,0) Jika suatu titik P(x,y) didilatasikan dengan pusat titik O(0,0) dan faktor skala k bayangannya adalah titik P’(x’,y’). Hubungan antara titik P(x,y) dan P’(x’,y’) dapat dinyatakan sebagai berikut: x’ = kx dan y’ = ky Pemetaannya Dapat ditulis dalam bentuk matriks: Matriks D = disebut matriks dilatasi [O,k] P(x,y) P’( kx,ky ) D[O,k]                   y x k k y x 0 0 ' '       k k 0 0
  • 29. DILATASI dengan pusat A(a,b) Titik P(x,y) didilatasikan terhadap titik pusat A (a,b) dengan faktor skala k, didapat bayangan P'( x', y') dengan: x'-a=k(x-a) dan y'-b=k(y-b) x’=k(x-a)+a y’=k(y-b)+b Pemetaanya Persamaan matriksnya : P(x,y) P’( x’,y’) D[A,k]                           b a by ax k k y x 0 0 ' '
  • 30. CATATAN P(x,y) P’( kx,ky ) D[O,k]                   y x k k y x 0 0 ' '                           b a by ax k k y x 0 0 ' 'P(x,y) P’( x’,y’) D[A,k]
  • 31. CONTOH SOAL Tentukanlah bayangan titik P(5,6) jika didilatasikan oleh [O,3] !                   y x k k y x 0 0 ' '              6 5 30 03        18 15 Jadi, bayangan titik P(5,6) yang didilatasikan oleh [O,3] adalah P’(15,18) JAWAB :