SlideShare a Scribd company logo
1
DISTRIBUSI PROBABILITAS DISKRET
2
OUTLINE
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
BAGIAN II Probabilitas dan
Teori Keputusan
Menggunakan MS Excel untuk
Distribusi Probabilitas
Konsep-konsep Dasar
Probabilitas
Distribusi Probabilitas
Diskret
Distribusi Normal
Teori Keputusan
Pengertian Distribusi
Probabilitas
Distribusi Probabilitas Binomial
Distribusi Probabilitas
Hipergeometrik
Distribusi Probabilitas Poisson
3
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
Definisi:
• Distribusi probabilitas adalah sebuah susunan distribusi yang
mempermudah mengetahui probabilitas sebuah peristiwa.
• Merupakan hasil dari setiap peluang peristiwa.
Contoh Kasus:
• Berapa peluang meraih untung dari investasi di reksa dana
• Berapa banyak barang harus dikirim, apabila selama
perjalanan barang mempunyai probabilitas rusak
• Berapa peluang karyawan bekerja lebih baik esok hari
PENDAHULUAN
4
VARIABEL ACAK
Variabel acak
Sebuah ukuran atau besaran yang merupakan hasil suatu
percobaan atau kejadian yang terjadi acak atau untung-
untungan dan mempunyai nilai yang berbeda-beda.
Variabel acak diskret
Ukuran hasil percobaan
yang mempunyai nilai
tertentu dalam suatu
interval.
Variabel acak kontinu
Ukuran hasil percobaan
yang mempunyai nilai yang
menempati seluruh titik
dalam suatu interval.
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
5
RATA-RATA HITUNG, VARIANS, DAN
STANDAR DEVIASI
• Varians
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
• Rata-rata Hitung
• Standar Deviasi
= E(X) = (X.P(X))
2= (X - )2 .P(X)
=  2
6
RATA-RATA HITUNG, VARIANS DAN
STANDAR DEVIASI
X P(X) X.P(X) X-  (X- )2 (X- )2P(X)
0 0,125 0,000 -1,50 2,25 0,28
1 0,375 0,375 -0,50 0,25 0,09
2 0,375 0,750 0,50 0,25 0,09
3 0,125 0,375 1,50 2,25 0,28
 = 1,500 2 = 0,75
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
Standar deviasi =  = 2 =0,75 = 0,87
7
OUTLINE
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
BAGIAN II Probabilitas dan
Teori Keputusan
Menggunakan MS Excel untuk
Distribusi Probabilitas
Konsep-konsep Dasar
Probabilitas
Distribusi Probabilitas
Diskret
Distribusi Normal
Teori Keputusan
Pengertian Distribusi
Probabilitas
Distribusi Probabilitas Binomial
Distribusi Probabilitas
Hipergeometrik
Distribusi Probabilitas Poisson
8
DISTRIBUSI PROBABILITAS BINOMIAL
Ciri-ciri Percobaan Bernouli:
• Setiap percobaan menghasilkan dua kejadian:
(a) kelahiran anak: laki-laki-perempuan;
(b) transaksi saham: jual- beli,
(c) perkembangan suku bunga: naik–turun dan lain-lain.
• Probabilitas suatu kejadian untuk suskes atau gagal adalah tetap
untuk setiap kejadian. P(p), peluang sukses, P(q) peluang gagal,
dan P(p) + P(q)= 1.
• Suatu percobaan dengan percobaan bersifat bebas.
• Data yang dihasilkan adalah data perhitungan.
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
9
DISTRIBUSI PROBABILITAS BINOMIAL
Rumus distribusi probabilitas binomial:
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
rnr
q.p)!rn(!r
!n
)r(P 

Dimana:
P(r) : Nilai probabilitas binomial
p : Probabilitas sukses suatu kejadian dalam setiap percobaan
r : Banyaknya peristiwa sukses suatu kejadian untuk keseluruhan
percobaan
n : Jumlah total percobaan
q : Probabilitas gagal suatu kejadian yang diperoleh dari q = 1-p
10
CONTOH DISTRIBUSI BINOMIAL
PT MJF mengirim buah melon ke Hero. Buah yang dikirim 90%
diterima dan sisanya ditolak. Setiap hari 15 buah dikirim ke Hero.
Berapa peluang 15 dan 13 buah diterima? Hitung probabilitas 10
buah diterima???
Jawab:
P(p) = 0,9 dan P(q) = 1-0,9 = 0,1
P(15) = [15!/(15!(15-15)!] 0,9150,10 = 0,206
P(13) = [15!/(13!(15-13)!] 0,9130,12 = 0,267
Untuk mencari nilai distribusi binomial dapat menggunakan tabel
distribusi binomial dengan n=15; di mana X =15, dan X = 13
dengan P(p)= 0,9 dan dapat diperoleh nilai 0,206 dan 0,267
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
11
OUTLINE
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
BAGIAN II Probabilitas dan
Teori Keputusan
Menggunakan MS Excel untuk
Distribusi Probabilitas
Konsep-konsep Dasar
Probabilitas
Distribusi Probabilitas
Diskret
Distribusi Normal
Teori Keputusan
Pengertian Distribusi
Probabilitas
Distribusi Probabilitas Binomial
Distribusi Probabilitas
Hipergeometrik
Distribusi Probabilitas Poisson
12
DISTRIBUSI HIPERGEOMETRIK
• Dalam distribusi binomial diasumsikan bahwa peluang suatu
kejadian tetap atau konstan atau antar-kejadian saling
lepas.
• Dalam dunia nyata, jarang terjadi hal demikian. Suatu
kejadian sering terjadi tanpa pemulihan dan nilai setiap
kejadian adalah berbeda atau tidak konstan.
• Distribusi dengan tanpa pemulihan dan probabilitas berbeda
adalah Distribusi Hipergeometrik.
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
13
DISTRIBUSI HIPERGEOMETRIK
Rumus nilai Distribusi Hipergeometrik:
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
nN
rnsNrs
C
)C(xC(
)r(P 

Dimana:
P(r) : Probabilitas hipergeometrik dengan kejadian r sukses
N : Jumlah populasi
S : Jumlah sukses dalam populasi
r : Jumlah sukses yang menjadi perhatian
n : Jumlah samper dari populasi
C : Simbol Kombinasi
14
CONTOH DISTRIBUSI HIPERGEOMETRIK
Ada 33 perusahaan di BEJ akan memberikan deviden dan
20 di antaranya akan membagikan dividen di atas
100/lembar. Bapepam sebagai pengawas pasar saham
akan melakukan pemeriksaan dengan mengambil 10
perusahaan. Berapa dari 10 perusahaan tersebut, 5
perusahaan akan membagikan saham di atas
100/lembarnya?
Jawab:
N = 33 S= 20 n=10 r=5
P(r) = [(20C5) x (33-20C10-5)]/ (33C10) = 0,216
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
15
OUTLINE
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
BAGIAN II Probabilitas dan
Teori Keputusan
Menggunakan MS Excel untuk
Distribusi Probabilitas
Konsep-konsep Dasar
Probabilitas
Distribusi Probabilitas
Diskret
Distribusi Normal
Teori Keputusan
Pengertian Distribusi
Probabilitas
Distribusi Probabilitas Binomial
Distribusi Probabilitas
Hipergeometrik
Distribusi Probabilitas Poisson
16
DISTRIBUSI POISSON
• Dikembangkan oleh Simon Poisson
• Poisson memperhatikan bahwa distribusi binomial sangat
bermanfaat dan dapat menjelaskan dengan baik, namun
untuk n di atas 50 dan nilai P(p) sangat kecil akan sulit
mendapatkan nilai binomialnya.
• Rumus:
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
P(X) = xe-/X!
17
CONTOH DISTRIBUSI POISSON
Jumlah emiten di BEJ ada 120 perusahaan. Akibat krisis ekonomi,
peluang perusahaan memberikan deviden hanya 0,1. Apabila BEJ
meminta secara acak 5 perusahaan, berapa peluang ke-5
perusahaan tersebut akan membagikan dividen?
Jawab:
n = 120 X=5 p=0,1 =n.p =120 x 0,1 = 12
P(X) = 1252,71828-12/5! = 0,0127
Untuk mendapatkan nilai distribusi Poisson, dapat digunakan tabel
distribusi Poisson. Carilah Nilai  = 12 dan nilai X = 5, maka akan
didapat nilai 0,0127
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
18
OUTLINE
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
BAGIAN II Probabilitas dan
Teori Keputusan
Menggunakan MS Excel untuk
Distribusi Probabilitas
Konsep-konsep Dasar
Probabilitas
Distribusi Probabilitas
Diskret
Distribusi Normal
Teori Keputusan
Pengertian Distribusi
Probabilitas
Distribusi Probabilitas Binomial
Distribusi Probabilitas
Hipergeometrik
Distribusi Probabilitas Poisson
19
1. Anda klik icon fx atau anda klik icon insert dan pilih fx
function.
2. Anda pilih menu statistical pada function category
3. Anda pilih menu Binomdist pada function name, Anda
tekan OK.
4. Setelah anda tekan OK pada langkah ke-3, maka akan
keluar kotak dialog seperti berikut:
BINOMDIST
Number_s : ………… (masukkan nilai X)
Trials : ……….. (masukkan nilai n)
Probability : ………… (masukkan nilai p)
Cumulative: ………… (tulis kata False)
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
MENGGUNAKAN MS EXCEL UNTUK
DISTRIBUSI BINOMIAL
Nilai P(r) akan muncul pada baris Formula result atau
tanda (=)
CONTOH
PT JATIM ABADI memiliki perkebunan buah melon
di Magetan dan Madiun. Setiap bulannya dapat
dihasilkan 20 ton buah melon dengan kualitas A.
Buah melon tersebut di bawa dengan truk ke
Jakarta. Probabilitas melon mengalami kerusakan
selama perjalanan adalah 20%. Berapa probabilitas
maksimal 4 ton dari jumlah melon tersebut rusak
dan berapa peluang tepat 4 ton buah melon
tersebut rusak?
20
21
22
23
• Klik icon fx atau klik icon insert dan pilih fx function
• Pilih menu statistical pada function category
• Pilih menu HYPGEOMDIST pada function name, tekan OK
• Setelah tekan OK pada langkah ke-3, maka akan keluar kotak
dialog seperti berikut
HYPGEOMDIST
Sampel_s : ………… (masukkan nilai r)
Number_sampel : ……….. (masukkan nilai n)
Population_s : ………… (masukkan nilai S)
Number_pop : ………… (masukkan nilai N)
• Nilai P(r) akan muncul pada baris Formula result atau tanda (=)
MENGGUNAKAN MS EXCEL UNTUK
DISTRIBUSI HIPERGEOMETRIK
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
24
25
26
• Klik icon fx atau anda klik icon insert dan pilih fx function
• Pilih menu statistical pada function category
• Pilih menu POISSON pada function name, tekan OK
• Setelah tekan OK pada langkah ke-3, maka akan keluar kotak
dialog seperti berikut:
MENGGUNAKAN MS EXCEL UNTUK DISTRIBUSI
POISSON
Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
• Nilai P(X) akan muncul pada baris Formula result atau tanda (=)
POISSON
X : ………… (masukkan nilai x)
Mean : ……….. (masukkan nilai )
Cumulative : ………… (tulis FALSE)
27
28
29
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Soal matstat ngagel+jawabannya
Soal matstat ngagel+jawabannyaSoal matstat ngagel+jawabannya
Soal matstat ngagel+jawabannyaKana Outlier
 
Analisis regresi-sederhana
Analisis regresi-sederhanaAnalisis regresi-sederhana
Analisis regresi-sederhanaAchmad Alphianto
 
DISTRIBUSI SAMPLING & TEOREMA NILAI TENGAH
DISTRIBUSI SAMPLING & TEOREMA NILAI TENGAHDISTRIBUSI SAMPLING & TEOREMA NILAI TENGAH
DISTRIBUSI SAMPLING & TEOREMA NILAI TENGAH
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
STANDARD SCORE, SKEWNESS & KURTOSIS
STANDARD SCORE, SKEWNESS & KURTOSISSTANDARD SCORE, SKEWNESS & KURTOSIS
STANDARD SCORE, SKEWNESS & KURTOSISErmawati Syahrudi
 
Uji proporsi satu populasi dan dua populasi
Uji proporsi satu populasi dan dua populasiUji proporsi satu populasi dan dua populasi
Uji proporsi satu populasi dan dua populasi
Rosmaiyadi Snt
 
Matematika Ekonomi - Biaya Marginal
Matematika Ekonomi - Biaya MarginalMatematika Ekonomi - Biaya Marginal
Matematika Ekonomi - Biaya Marginal
Sonya Santoso
 
Teori Probabilitas
Teori ProbabilitasTeori Probabilitas
Teori Probabilitas
Rachmat Wahid Saleh Insani
 
Analisis regresi-sederhana1
Analisis regresi-sederhana1Analisis regresi-sederhana1
Analisis regresi-sederhana1Dyni Sunendi
 
variabel random dan distribusi peluang
variabel random dan distribusi peluangvariabel random dan distribusi peluang
variabel random dan distribusi peluangCeria Agnantria
 
Selang kepercayaan
Selang kepercayaanSelang kepercayaan
Selang kepercayaansidesty
 
Modul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan Kontinu
Modul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan KontinuModul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan Kontinu
Modul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan Kontinu
Fitria Eviana
 
Stat prob06 probabilitytheory_samplespace
Stat prob06 probabilitytheory_samplespaceStat prob06 probabilitytheory_samplespace
Stat prob06 probabilitytheory_samplespace
Arif Rahman
 
Distribusi probabilitas-diskrit-poisson
Distribusi probabilitas-diskrit-poissonDistribusi probabilitas-diskrit-poisson
Distribusi probabilitas-diskrit-poissonNarwan Ginanjar
 
Distribusi poisson
Distribusi poissonDistribusi poisson
Distribusi poisson
Siti Chairrun Nisah
 
Pengujian Hipotesis Rata-Rata
Pengujian Hipotesis Rata-RataPengujian Hipotesis Rata-Rata
Pengujian Hipotesis Rata-RataAvidia Sarasvati
 
distribusi sampling
distribusi samplingdistribusi sampling
distribusi sampling
Yussiwi Purwitasari
 
Distribusi Peluang Diskrit dan Distribusi Peluang Kontinu
Distribusi Peluang Diskrit dan Distribusi Peluang KontinuDistribusi Peluang Diskrit dan Distribusi Peluang Kontinu
Distribusi Peluang Diskrit dan Distribusi Peluang Kontinu
Arning Susilawati
 
Presentasi bab-09
Presentasi bab-09Presentasi bab-09
Presentasi bab-09
why wid
 
STATISTIKA-Regresi dan korelasi
STATISTIKA-Regresi dan korelasiSTATISTIKA-Regresi dan korelasi
STATISTIKA-Regresi dan korelasiYousuf Kurniawan
 

What's hot (20)

Soal matstat ngagel+jawabannya
Soal matstat ngagel+jawabannyaSoal matstat ngagel+jawabannya
Soal matstat ngagel+jawabannya
 
Analisis regresi-sederhana
Analisis regresi-sederhanaAnalisis regresi-sederhana
Analisis regresi-sederhana
 
DISTRIBUSI SAMPLING & TEOREMA NILAI TENGAH
DISTRIBUSI SAMPLING & TEOREMA NILAI TENGAHDISTRIBUSI SAMPLING & TEOREMA NILAI TENGAH
DISTRIBUSI SAMPLING & TEOREMA NILAI TENGAH
 
STANDARD SCORE, SKEWNESS & KURTOSIS
STANDARD SCORE, SKEWNESS & KURTOSISSTANDARD SCORE, SKEWNESS & KURTOSIS
STANDARD SCORE, SKEWNESS & KURTOSIS
 
Distribusi poisson
Distribusi poissonDistribusi poisson
Distribusi poisson
 
Uji proporsi satu populasi dan dua populasi
Uji proporsi satu populasi dan dua populasiUji proporsi satu populasi dan dua populasi
Uji proporsi satu populasi dan dua populasi
 
Matematika Ekonomi - Biaya Marginal
Matematika Ekonomi - Biaya MarginalMatematika Ekonomi - Biaya Marginal
Matematika Ekonomi - Biaya Marginal
 
Teori Probabilitas
Teori ProbabilitasTeori Probabilitas
Teori Probabilitas
 
Analisis regresi-sederhana1
Analisis regresi-sederhana1Analisis regresi-sederhana1
Analisis regresi-sederhana1
 
variabel random dan distribusi peluang
variabel random dan distribusi peluangvariabel random dan distribusi peluang
variabel random dan distribusi peluang
 
Selang kepercayaan
Selang kepercayaanSelang kepercayaan
Selang kepercayaan
 
Modul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan Kontinu
Modul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan KontinuModul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan Kontinu
Modul 3 Distribusi Probabilitas Diskrit dan Kontinu
 
Stat prob06 probabilitytheory_samplespace
Stat prob06 probabilitytheory_samplespaceStat prob06 probabilitytheory_samplespace
Stat prob06 probabilitytheory_samplespace
 
Distribusi probabilitas-diskrit-poisson
Distribusi probabilitas-diskrit-poissonDistribusi probabilitas-diskrit-poisson
Distribusi probabilitas-diskrit-poisson
 
Distribusi poisson
Distribusi poissonDistribusi poisson
Distribusi poisson
 
Pengujian Hipotesis Rata-Rata
Pengujian Hipotesis Rata-RataPengujian Hipotesis Rata-Rata
Pengujian Hipotesis Rata-Rata
 
distribusi sampling
distribusi samplingdistribusi sampling
distribusi sampling
 
Distribusi Peluang Diskrit dan Distribusi Peluang Kontinu
Distribusi Peluang Diskrit dan Distribusi Peluang KontinuDistribusi Peluang Diskrit dan Distribusi Peluang Kontinu
Distribusi Peluang Diskrit dan Distribusi Peluang Kontinu
 
Presentasi bab-09
Presentasi bab-09Presentasi bab-09
Presentasi bab-09
 
STATISTIKA-Regresi dan korelasi
STATISTIKA-Regresi dan korelasiSTATISTIKA-Regresi dan korelasi
STATISTIKA-Regresi dan korelasi
 

Similar to Simulasi 10

Uji Kesesuaian Sebaran Statistika Matematika
Uji Kesesuaian Sebaran Statistika MatematikaUji Kesesuaian Sebaran Statistika Matematika
Uji Kesesuaian Sebaran Statistika Matematika
PPs Universitas Negeri Makassar
 
jbptunikompp-gdl-triraharjo-23425-6-6.distr-t.ppt
jbptunikompp-gdl-triraharjo-23425-6-6.distr-t.pptjbptunikompp-gdl-triraharjo-23425-6-6.distr-t.ppt
jbptunikompp-gdl-triraharjo-23425-6-6.distr-t.ppt
LaddyLisya1
 
Jurnal statistika probabilitas distribusi binomial
Jurnal statistika probabilitas   distribusi binomialJurnal statistika probabilitas   distribusi binomial
Jurnal statistika probabilitas distribusi binomialBoas Yehezkiel Putranto
 
Modul statistik 114
Modul statistik 114Modul statistik 114
Modul statistik 114
Hendriana Ana
 
DIS.pptx
DIS.pptxDIS.pptx
DIS.pptx
RIZKYSETIABUDI
 
Statistika I - Pertemuan 8 Distribusi Peluang Diskrit.ppt
Statistika I - Pertemuan 8 Distribusi Peluang Diskrit.pptStatistika I - Pertemuan 8 Distribusi Peluang Diskrit.ppt
Statistika I - Pertemuan 8 Distribusi Peluang Diskrit.ppt
blacknait
 
DISTRIBUSI PELUANG TEORITIS.pptx
DISTRIBUSI PELUANG TEORITIS.pptxDISTRIBUSI PELUANG TEORITIS.pptx
DISTRIBUSI PELUANG TEORITIS.pptx
CLAYNightcore
 
4 probabilitas ptik
4 probabilitas ptik4 probabilitas ptik
4 probabilitas ptik
diandra nugraha
 
Ppt buk halimah
Ppt buk halimahPpt buk halimah
Ppt buk halimah
melianti32
 
KEL9_Distribusi Probabilitas.pptx
KEL9_Distribusi Probabilitas.pptxKEL9_Distribusi Probabilitas.pptx
KEL9_Distribusi Probabilitas.pptx
NathanaelHartanto
 
PERTEMUAN 1 "PROBABILITAS" teknik indusri
PERTEMUAN 1 "PROBABILITAS" teknik indusriPERTEMUAN 1 "PROBABILITAS" teknik indusri
PERTEMUAN 1 "PROBABILITAS" teknik indusri
kayzinevaofficial
 
Makalah statistik probabilitas
Makalah statistik probabilitasMakalah statistik probabilitas
Makalah statistik probabilitas
Hargo Kendar Suhud
 
Pertemuan 10_Ch. 6_Discrete Probability.pptx
Pertemuan 10_Ch. 6_Discrete Probability.pptxPertemuan 10_Ch. 6_Discrete Probability.pptx
Pertemuan 10_Ch. 6_Discrete Probability.pptx
sefdian
 
distribusi-binomial yakni salah satu bidang di matematika.ppt
distribusi-binomial yakni salah satu bidang di matematika.pptdistribusi-binomial yakni salah satu bidang di matematika.ppt
distribusi-binomial yakni salah satu bidang di matematika.ppt
PardiyanaPardiyana
 
Distribusi binomial
Distribusi binomial Distribusi binomial
Distribusi binomial DeskyRizal
 
PPT DISTRIBUSI LINEAR, BINOMIAL UNTUK MAHASISWA S1
PPT DISTRIBUSI LINEAR, BINOMIAL UNTUK MAHASISWA S1PPT DISTRIBUSI LINEAR, BINOMIAL UNTUK MAHASISWA S1
PPT DISTRIBUSI LINEAR, BINOMIAL UNTUK MAHASISWA S1
ariefbudiman902449
 
Chapter 06 power point
Chapter 06 power pointChapter 06 power point
Chapter 06 power pointAmrul Rizal
 
Distribusi probabilitas
Distribusi probabilitasDistribusi probabilitas
Distribusi probabilitas
Yanuarti Petrika
 
Beberapa distribusi peluang diskrit (1)
Beberapa distribusi peluang diskrit (1)Beberapa distribusi peluang diskrit (1)
Beberapa distribusi peluang diskrit (1)
Raden Maulana
 

Similar to Simulasi 10 (20)

Presentasi binomial
Presentasi binomialPresentasi binomial
Presentasi binomial
 
Uji Kesesuaian Sebaran Statistika Matematika
Uji Kesesuaian Sebaran Statistika MatematikaUji Kesesuaian Sebaran Statistika Matematika
Uji Kesesuaian Sebaran Statistika Matematika
 
jbptunikompp-gdl-triraharjo-23425-6-6.distr-t.ppt
jbptunikompp-gdl-triraharjo-23425-6-6.distr-t.pptjbptunikompp-gdl-triraharjo-23425-6-6.distr-t.ppt
jbptunikompp-gdl-triraharjo-23425-6-6.distr-t.ppt
 
Jurnal statistika probabilitas distribusi binomial
Jurnal statistika probabilitas   distribusi binomialJurnal statistika probabilitas   distribusi binomial
Jurnal statistika probabilitas distribusi binomial
 
Modul statistik 114
Modul statistik 114Modul statistik 114
Modul statistik 114
 
DIS.pptx
DIS.pptxDIS.pptx
DIS.pptx
 
Statistika I - Pertemuan 8 Distribusi Peluang Diskrit.ppt
Statistika I - Pertemuan 8 Distribusi Peluang Diskrit.pptStatistika I - Pertemuan 8 Distribusi Peluang Diskrit.ppt
Statistika I - Pertemuan 8 Distribusi Peluang Diskrit.ppt
 
DISTRIBUSI PELUANG TEORITIS.pptx
DISTRIBUSI PELUANG TEORITIS.pptxDISTRIBUSI PELUANG TEORITIS.pptx
DISTRIBUSI PELUANG TEORITIS.pptx
 
4 probabilitas ptik
4 probabilitas ptik4 probabilitas ptik
4 probabilitas ptik
 
Ppt buk halimah
Ppt buk halimahPpt buk halimah
Ppt buk halimah
 
KEL9_Distribusi Probabilitas.pptx
KEL9_Distribusi Probabilitas.pptxKEL9_Distribusi Probabilitas.pptx
KEL9_Distribusi Probabilitas.pptx
 
PERTEMUAN 1 "PROBABILITAS" teknik indusri
PERTEMUAN 1 "PROBABILITAS" teknik indusriPERTEMUAN 1 "PROBABILITAS" teknik indusri
PERTEMUAN 1 "PROBABILITAS" teknik indusri
 
Makalah statistik probabilitas
Makalah statistik probabilitasMakalah statistik probabilitas
Makalah statistik probabilitas
 
Pertemuan 10_Ch. 6_Discrete Probability.pptx
Pertemuan 10_Ch. 6_Discrete Probability.pptxPertemuan 10_Ch. 6_Discrete Probability.pptx
Pertemuan 10_Ch. 6_Discrete Probability.pptx
 
distribusi-binomial yakni salah satu bidang di matematika.ppt
distribusi-binomial yakni salah satu bidang di matematika.pptdistribusi-binomial yakni salah satu bidang di matematika.ppt
distribusi-binomial yakni salah satu bidang di matematika.ppt
 
Distribusi binomial
Distribusi binomial Distribusi binomial
Distribusi binomial
 
PPT DISTRIBUSI LINEAR, BINOMIAL UNTUK MAHASISWA S1
PPT DISTRIBUSI LINEAR, BINOMIAL UNTUK MAHASISWA S1PPT DISTRIBUSI LINEAR, BINOMIAL UNTUK MAHASISWA S1
PPT DISTRIBUSI LINEAR, BINOMIAL UNTUK MAHASISWA S1
 
Chapter 06 power point
Chapter 06 power pointChapter 06 power point
Chapter 06 power point
 
Distribusi probabilitas
Distribusi probabilitasDistribusi probabilitas
Distribusi probabilitas
 
Beberapa distribusi peluang diskrit (1)
Beberapa distribusi peluang diskrit (1)Beberapa distribusi peluang diskrit (1)
Beberapa distribusi peluang diskrit (1)
 

More from Fazri Alfarizzi (11)

Simulasi 12
Simulasi 12Simulasi 12
Simulasi 12
 
Simulasi 12 lanjut
Simulasi 12 lanjutSimulasi 12 lanjut
Simulasi 12 lanjut
 
Simulasi 11
Simulasi 11Simulasi 11
Simulasi 11
 
Simulasi 9
Simulasi 9Simulasi 9
Simulasi 9
 
Simulasi 7
Simulasi 7Simulasi 7
Simulasi 7
 
Simulasi 5
Simulasi 5Simulasi 5
Simulasi 5
 
Simulasi 4
Simulasi 4Simulasi 4
Simulasi 4
 
Simulasi 4
Simulasi 4Simulasi 4
Simulasi 4
 
Simulasi 2
Simulasi 2Simulasi 2
Simulasi 2
 
Simulasi 1
Simulasi 1Simulasi 1
Simulasi 1
 
Simulasi 1
Simulasi 1Simulasi 1
Simulasi 1
 

Simulasi 10

  • 2. 2 OUTLINE Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8 BAGIAN II Probabilitas dan Teori Keputusan Menggunakan MS Excel untuk Distribusi Probabilitas Konsep-konsep Dasar Probabilitas Distribusi Probabilitas Diskret Distribusi Normal Teori Keputusan Pengertian Distribusi Probabilitas Distribusi Probabilitas Binomial Distribusi Probabilitas Hipergeometrik Distribusi Probabilitas Poisson
  • 3. 3 Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8 Definisi: • Distribusi probabilitas adalah sebuah susunan distribusi yang mempermudah mengetahui probabilitas sebuah peristiwa. • Merupakan hasil dari setiap peluang peristiwa. Contoh Kasus: • Berapa peluang meraih untung dari investasi di reksa dana • Berapa banyak barang harus dikirim, apabila selama perjalanan barang mempunyai probabilitas rusak • Berapa peluang karyawan bekerja lebih baik esok hari PENDAHULUAN
  • 4. 4 VARIABEL ACAK Variabel acak Sebuah ukuran atau besaran yang merupakan hasil suatu percobaan atau kejadian yang terjadi acak atau untung- untungan dan mempunyai nilai yang berbeda-beda. Variabel acak diskret Ukuran hasil percobaan yang mempunyai nilai tertentu dalam suatu interval. Variabel acak kontinu Ukuran hasil percobaan yang mempunyai nilai yang menempati seluruh titik dalam suatu interval. Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
  • 5. 5 RATA-RATA HITUNG, VARIANS, DAN STANDAR DEVIASI • Varians Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8 • Rata-rata Hitung • Standar Deviasi = E(X) = (X.P(X)) 2= (X - )2 .P(X) =  2
  • 6. 6 RATA-RATA HITUNG, VARIANS DAN STANDAR DEVIASI X P(X) X.P(X) X-  (X- )2 (X- )2P(X) 0 0,125 0,000 -1,50 2,25 0,28 1 0,375 0,375 -0,50 0,25 0,09 2 0,375 0,750 0,50 0,25 0,09 3 0,125 0,375 1,50 2,25 0,28  = 1,500 2 = 0,75 Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8 Standar deviasi =  = 2 =0,75 = 0,87
  • 7. 7 OUTLINE Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8 BAGIAN II Probabilitas dan Teori Keputusan Menggunakan MS Excel untuk Distribusi Probabilitas Konsep-konsep Dasar Probabilitas Distribusi Probabilitas Diskret Distribusi Normal Teori Keputusan Pengertian Distribusi Probabilitas Distribusi Probabilitas Binomial Distribusi Probabilitas Hipergeometrik Distribusi Probabilitas Poisson
  • 8. 8 DISTRIBUSI PROBABILITAS BINOMIAL Ciri-ciri Percobaan Bernouli: • Setiap percobaan menghasilkan dua kejadian: (a) kelahiran anak: laki-laki-perempuan; (b) transaksi saham: jual- beli, (c) perkembangan suku bunga: naik–turun dan lain-lain. • Probabilitas suatu kejadian untuk suskes atau gagal adalah tetap untuk setiap kejadian. P(p), peluang sukses, P(q) peluang gagal, dan P(p) + P(q)= 1. • Suatu percobaan dengan percobaan bersifat bebas. • Data yang dihasilkan adalah data perhitungan. Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
  • 9. 9 DISTRIBUSI PROBABILITAS BINOMIAL Rumus distribusi probabilitas binomial: Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8 rnr q.p)!rn(!r !n )r(P   Dimana: P(r) : Nilai probabilitas binomial p : Probabilitas sukses suatu kejadian dalam setiap percobaan r : Banyaknya peristiwa sukses suatu kejadian untuk keseluruhan percobaan n : Jumlah total percobaan q : Probabilitas gagal suatu kejadian yang diperoleh dari q = 1-p
  • 10. 10 CONTOH DISTRIBUSI BINOMIAL PT MJF mengirim buah melon ke Hero. Buah yang dikirim 90% diterima dan sisanya ditolak. Setiap hari 15 buah dikirim ke Hero. Berapa peluang 15 dan 13 buah diterima? Hitung probabilitas 10 buah diterima??? Jawab: P(p) = 0,9 dan P(q) = 1-0,9 = 0,1 P(15) = [15!/(15!(15-15)!] 0,9150,10 = 0,206 P(13) = [15!/(13!(15-13)!] 0,9130,12 = 0,267 Untuk mencari nilai distribusi binomial dapat menggunakan tabel distribusi binomial dengan n=15; di mana X =15, dan X = 13 dengan P(p)= 0,9 dan dapat diperoleh nilai 0,206 dan 0,267 Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
  • 11. 11 OUTLINE Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8 BAGIAN II Probabilitas dan Teori Keputusan Menggunakan MS Excel untuk Distribusi Probabilitas Konsep-konsep Dasar Probabilitas Distribusi Probabilitas Diskret Distribusi Normal Teori Keputusan Pengertian Distribusi Probabilitas Distribusi Probabilitas Binomial Distribusi Probabilitas Hipergeometrik Distribusi Probabilitas Poisson
  • 12. 12 DISTRIBUSI HIPERGEOMETRIK • Dalam distribusi binomial diasumsikan bahwa peluang suatu kejadian tetap atau konstan atau antar-kejadian saling lepas. • Dalam dunia nyata, jarang terjadi hal demikian. Suatu kejadian sering terjadi tanpa pemulihan dan nilai setiap kejadian adalah berbeda atau tidak konstan. • Distribusi dengan tanpa pemulihan dan probabilitas berbeda adalah Distribusi Hipergeometrik. Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
  • 13. 13 DISTRIBUSI HIPERGEOMETRIK Rumus nilai Distribusi Hipergeometrik: Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8 nN rnsNrs C )C(xC( )r(P   Dimana: P(r) : Probabilitas hipergeometrik dengan kejadian r sukses N : Jumlah populasi S : Jumlah sukses dalam populasi r : Jumlah sukses yang menjadi perhatian n : Jumlah samper dari populasi C : Simbol Kombinasi
  • 14. 14 CONTOH DISTRIBUSI HIPERGEOMETRIK Ada 33 perusahaan di BEJ akan memberikan deviden dan 20 di antaranya akan membagikan dividen di atas 100/lembar. Bapepam sebagai pengawas pasar saham akan melakukan pemeriksaan dengan mengambil 10 perusahaan. Berapa dari 10 perusahaan tersebut, 5 perusahaan akan membagikan saham di atas 100/lembarnya? Jawab: N = 33 S= 20 n=10 r=5 P(r) = [(20C5) x (33-20C10-5)]/ (33C10) = 0,216 Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
  • 15. 15 OUTLINE Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8 BAGIAN II Probabilitas dan Teori Keputusan Menggunakan MS Excel untuk Distribusi Probabilitas Konsep-konsep Dasar Probabilitas Distribusi Probabilitas Diskret Distribusi Normal Teori Keputusan Pengertian Distribusi Probabilitas Distribusi Probabilitas Binomial Distribusi Probabilitas Hipergeometrik Distribusi Probabilitas Poisson
  • 16. 16 DISTRIBUSI POISSON • Dikembangkan oleh Simon Poisson • Poisson memperhatikan bahwa distribusi binomial sangat bermanfaat dan dapat menjelaskan dengan baik, namun untuk n di atas 50 dan nilai P(p) sangat kecil akan sulit mendapatkan nilai binomialnya. • Rumus: Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8 P(X) = xe-/X!
  • 17. 17 CONTOH DISTRIBUSI POISSON Jumlah emiten di BEJ ada 120 perusahaan. Akibat krisis ekonomi, peluang perusahaan memberikan deviden hanya 0,1. Apabila BEJ meminta secara acak 5 perusahaan, berapa peluang ke-5 perusahaan tersebut akan membagikan dividen? Jawab: n = 120 X=5 p=0,1 =n.p =120 x 0,1 = 12 P(X) = 1252,71828-12/5! = 0,0127 Untuk mendapatkan nilai distribusi Poisson, dapat digunakan tabel distribusi Poisson. Carilah Nilai  = 12 dan nilai X = 5, maka akan didapat nilai 0,0127 Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
  • 18. 18 OUTLINE Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8 BAGIAN II Probabilitas dan Teori Keputusan Menggunakan MS Excel untuk Distribusi Probabilitas Konsep-konsep Dasar Probabilitas Distribusi Probabilitas Diskret Distribusi Normal Teori Keputusan Pengertian Distribusi Probabilitas Distribusi Probabilitas Binomial Distribusi Probabilitas Hipergeometrik Distribusi Probabilitas Poisson
  • 19. 19 1. Anda klik icon fx atau anda klik icon insert dan pilih fx function. 2. Anda pilih menu statistical pada function category 3. Anda pilih menu Binomdist pada function name, Anda tekan OK. 4. Setelah anda tekan OK pada langkah ke-3, maka akan keluar kotak dialog seperti berikut: BINOMDIST Number_s : ………… (masukkan nilai X) Trials : ……….. (masukkan nilai n) Probability : ………… (masukkan nilai p) Cumulative: ………… (tulis kata False) Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8 MENGGUNAKAN MS EXCEL UNTUK DISTRIBUSI BINOMIAL Nilai P(r) akan muncul pada baris Formula result atau tanda (=)
  • 20. CONTOH PT JATIM ABADI memiliki perkebunan buah melon di Magetan dan Madiun. Setiap bulannya dapat dihasilkan 20 ton buah melon dengan kualitas A. Buah melon tersebut di bawa dengan truk ke Jakarta. Probabilitas melon mengalami kerusakan selama perjalanan adalah 20%. Berapa probabilitas maksimal 4 ton dari jumlah melon tersebut rusak dan berapa peluang tepat 4 ton buah melon tersebut rusak? 20
  • 21. 21
  • 22. 22
  • 23. 23 • Klik icon fx atau klik icon insert dan pilih fx function • Pilih menu statistical pada function category • Pilih menu HYPGEOMDIST pada function name, tekan OK • Setelah tekan OK pada langkah ke-3, maka akan keluar kotak dialog seperti berikut HYPGEOMDIST Sampel_s : ………… (masukkan nilai r) Number_sampel : ……….. (masukkan nilai n) Population_s : ………… (masukkan nilai S) Number_pop : ………… (masukkan nilai N) • Nilai P(r) akan muncul pada baris Formula result atau tanda (=) MENGGUNAKAN MS EXCEL UNTUK DISTRIBUSI HIPERGEOMETRIK Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8
  • 24. 24
  • 25. 25
  • 26. 26 • Klik icon fx atau anda klik icon insert dan pilih fx function • Pilih menu statistical pada function category • Pilih menu POISSON pada function name, tekan OK • Setelah tekan OK pada langkah ke-3, maka akan keluar kotak dialog seperti berikut: MENGGUNAKAN MS EXCEL UNTUK DISTRIBUSI POISSON Distribusi Probabilitas Diskret Bab 8 • Nilai P(X) akan muncul pada baris Formula result atau tanda (=) POISSON X : ………… (masukkan nilai x) Mean : ……….. (masukkan nilai ) Cumulative : ………… (tulis FALSE)
  • 27. 27
  • 28. 28