SlideShare a Scribd company logo
RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific
By : Rachmah safitri
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( R P P )
Nama Sekolah : SDIT Mentari Indonesia
Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan
Kelas : IV (Empat)
Semester : 2 (Dua)
Alokasi Waktu : 5 x 35 menit
Hari/Tanggal :
A. Standar Kompetensi**
4. Menunjukkan sikap terhadap globalisasi di lingkungannya.
B. Kompetensi Dasar
4.1 Memberikan contoh sederhana pengaruh globalisasi di lingkungannya.
4.2 Mengidentifikasi jenis budaya Indonesia yang pernah ditampilkan dalam misi
kebudayaan internasional.
4.3 Menentukan sikap terhadap pengaruh globalisasi yang terjadi di lingkungannya.
C. Indikator
4.1.1 menyebutkan contoh globalisasi dari beberapa aspek ( teknologi, transportasi,
komunikasi )
4.1.2 menjelaskan dampak positif dan negative dari globalisasi.
4.1.3 menceritakan dampak globalisasi pada kehidupan sehari-hari
4.2.1 mengidentifikasi jenis budaya Indonesia ( rumah adat, Bahasa, tarian, alat music,
lagu,makanan, senjata, upacara adat dan pertunjukkan )
4.2.2 mengelompokkan budaya Indonesia berdasarkan asal daerahnya.
4.2.3 Menjelaskan contoh dari budaya Indonesia ( rumah adat, Bahasa, tarian, alat music,
lagu,makanan, senjata, upacara adat dan pertunjukkan )
4.2.4 menentukan nama budaya Indonesia berdasarkan gambar ( rumah adat, Bahasa,
tarian, alat music, lagu,makanan, senjata, upacara adat dan pertunjukkan )
4.2.5 menggambar peta Indonesia dan menentukan jenis budaya berdasarkan peta yang
dibuatnya
4.3.1 Menjelaskan pengaruh globalisasi bagi seorang siswa
4.3.2 menjelaskan pengaruh globalisasi bagi kehidupan sehari-hari
4.3.3 menentukan sikap kita terhadap pengaruh globalisasi
RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific
By : Rachmah safitri
D. Tujuan Pembelajaran:
Pertemuan 1 : Peserta didik mampu menceritakan contoh dan dampak globalisasi
dengan story telling dengan baik.
Pertemuan 2 : Peserta didik mampu mengelompokkan jenis budaya Indonesia
berdasarkan asal daerahnya dengan menentukan pada sebuah gambar dengan
benar.
Pertemuan 3 : Peserta didik mampu membuat sebuah peta Indonesia dan
menentukan jenis budaya Indonesia pada peta tersebut dengan baik dan benar
secara berkelompok.
Pertemuan 4 : peserta didik mampu menjelaskan tentang pengaruh globalisasi
dengan membuat karangan dengan baik sesuai Ejaan yang di sempurnakan.
Pertemuan 5 : peserta didik secara berkelompok berdemonstrasi pengaruh
globalisasi pada kehidupan sehari-hari.
īļ Karakter siswa yang diharapkan : Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility
) Berani ( courage, Jujur ( fairnes ) dan
Kewarganegaraan ( citizenship )
E. Materi Ajar
GLOBALISASI
RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific
By : Rachmah safitri
F. Pendekatan dan metode Pembelajaran
ī‚ˇPendekatan Cooperative learning
ī‚ˇMetode example and non example
ī‚ˇProblem solving
ī‚ˇStory telling
ī‚ˇDemonstrasi
ī‚ˇMake a match
RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific
By : Rachmah safitri
G. Langkah Kegiatan
No Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi
waktu
1. pendahuluan ī‚ˇ Mengucapkan salam
ī‚ˇ Menanyakan kabar, berdoa
ī‚ˇ Memberikan motivasi dengan bernyanyi lagu
Menyadur lagu pelangi-pelangi
Globalisasi artinya mendunia
Ada dampak positif negative
Kita harus pintar memilih
Supaya jadi bermanfaat
ī‚ˇ Apersepsi : menanyakan pertanyaan kepada
siswa : Teman-teman apakah nama benda
yang ibu bawa ? ( jawabannya Globe )
Ayo siapa yang mau pegang globe ? adakah
yang bisa menjelaskan tentang globe?
10 menit
2. Inti īƒ˜ Mengamati
ī‚ˇ Pertemuan 1 : siswa mengamatibenda yang di
bawa guru yaitu : HP, laptop, mainan mobil-
mobilan dan pesawat terbang
ī‚ˇ Pertemuan 2 : siswa mengamati sebuah video
tentang keragaman budaya melalui layar
infokus di depan kelas
ī‚ˇ Pertemuan 3 : mengamati gambar peta
Indonesia di layar infokus
ī‚ˇ Pertemuan 4 : mengamati video pengaruh
tentang globalisasi
ī‚ˇ Pertemuan 5 : mengamati gambar siswa dan
atlet berprestasi yang mengharumkan nama
Indonesia
īƒ˜ Menanya
ī‚ˇ Siswa mulai menuliskan hasil pengamatan
gambarnya di sebuah kertas secara
perseorangan
ī‚ˇ Kemudian siswa saling bertukar pertanyaan
dengan temannya dan siswa juga mulai
menjawab pertanyaan dari temannya
īƒ˜ Mengumpulkan Informasi
Kegiatan I
ī‚ˇ Guru bercerita contoh globalisasi dengan story
telling
50 menit
RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific
By : Rachmah safitri
ī‚ˇ Siswa secara berkelompok mengidentifikasi
contoh dan dampak globalisasi dari koran
ataupun majalah
Kegiatan 2
ī‚ˇ Setiap kelompok mencari gambar dan asal
daerahnya minimal 15 daerah.
Kegiatan 3
ī‚ˇ Setiap kelompok memperhatikan peta yang
dilihatnya secara bersama-sama.
Kegiatan 4
ī‚ˇ Setiap kelompok berdiskusi menentukan
pengaruh globalisasi
Kegiatan 5
ī‚ˇ Setiap kelompok menenutukan naskah
ataupun script yang akan di gunakan untuk
berdemonstrasi.
Menalar
Kegiatan 1
ī‚ˇ Setiap siswa menggunting artikel yang sesuai
dengan contoh ataupun dampak globalisasi
kemudian menempelkan di buku tulisnya.
Kegiatan 2
ī‚ˇ Setiap kelompok mengelompokkan gambar
asal daerah jenis budaya dan menentukan
nama jenis budayanya
Kegiatan 3
ī‚ˇ Setiap kelompok membuat peta dan
menentukan budaya Indonsia di peta tersebut
( kertas A 3 )
Kegiatan 4
ī‚ˇ Setiap peserta didik menuliskan hasil diskusi
di buku tulis dengan membuat karangan
sesuai dengan EYD.
Kegiatan 5
ī‚ˇ Setiap kelompok menuliskan hasil diskusi
berupa naskah atau alur cerita pada
demosntrasi yang akan ditampilkan.
īƒ˜ Mengkomunikasikan
ī‚ˇ Kegiatan 1 : setiap peserta didik berstory
RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific
By : Rachmah safitri
telling di depan kelas
ī‚ˇ Kegiatan 2 : menempelkan di dinding kelas
yang telah disediakan dengan hasil skor yang
sdudah dinilai oleh kelompok lain
ī‚ˇ Kegiatan 3 : menempelkan peta yang telah di
buatnya pada dinding yang telah di sediakan
ī‚ˇ Kegiatan 4 : membacakan karangan di depan
kelas dan peserta didik yang lain memberikan
komentar.
ī‚ˇ Kegiatan 5 : setiap kelompok berdemostrasi
ataupun bermain peran di depan kelas sesuai
dengan naskah yang telah dibuatnya.
3. Penutup ī‚ˇ Salah satu siswa menyimpulkan hasil
pembelajaran pada hari ini yaitu :
Kegiatan 1 : contoh dan dampak positif
ataupun negative dari globalisasi
Kegiatan 2 : macam-macam jenis budaya
Indonesia da nasal daerahnya
Kegiatan 3 : peta Indonesia
Kegiatan 4 : pengaruh Globalisasi
Kegiatan 5 : hal yang harus dilakukan sebagai
siswa pada pengaruh globalisasi
ī‚ˇ Merefleksikan pembelajaran pada hari ini
dengan memberikan sebuah pertanyaan dan
bertanya bagaimana perasaan teman-teman
setelah belajar ?
ī‚ˇ Doa dan salam
10 menit
H. Sumber dan Alat
a. Sumber :
ī‚ˇBuku PKN Kelas IV SD penerbit Yudistira
ī‚ˇBuku PKN BSE Kelas IV SD
ī‚ˇInternet
b. Alat :
ī‚ˇInfokus + layar
ī‚ˇGambar
ī‚ˇKertas HVS
ī‚ˇPensil
ī‚ˇSolasi
ī‚ˇAudio
RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific
By : Rachmah safitri
ī‚ˇKoran dan majalah
ī‚ˇLem & gunting
ī‚ˇKertas A3
ī‚ˇCrayon
ī‚ˇMasking tape
ī‚ˇDouble tape
I. Penilaian
a. Bentuk penilaian : Unjuk kerja perkelompok
b. Jenis penilaian : Tertulis
Kegiatan 1
1. Setiap peserta didik menempelkan artikel yang sudah dicarinya dengan kelompoknya di
buku tulis
2. Peserta didik berstory teliing
3. Unsur yang di nilai :
No Nama Siswa Kriteria penilaian
Ketepatan
Artikel
30-40
Pelafalan
10-20
Ekspresi
10-20
Intonasi
10-20
4. Total nilai : 100 point
Kegiatan 2
1. Setiap kelompok baris sesuai dengan kelompoknya dengan sebuah pulpen dan kertas
yang tertempel di dinding
2. Setiap anggota kelompok diberi mengelompokkan gambar sesua asal daerah
3. Setiap kelompok menentukan nama jenis budaya Indonesia
4. Setiap kelompok mendapatkan 20 gambar
5. Setiap gambar yang benar bernilai 5 point
6. Jadi 5 x 20 soal = 100 point
Kegiatan 3
1. Setiap kelompok membuat peta Indonesia
2. Unsur yang di nilai:
No Nama Siswa Kriteria penilaian
Ketepatan
peta
Indonesia
sesuai atlas
kerapihan
10-20
warna
10-20
kebersihan
10-20
RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific
By : Rachmah safitri
dan
penentuan
buadyanya
30-40
Kegiatan 4
1. Setiap peserta didik membuat karangan di buku tulis sesuai dengan EYD
2. Unsur yang di nilai :
No Nama Siswa Kriteria penilaian
Ketepatan
karangan
30-40
Pelafalan
10-20
Ekspresi
10-20
Intonasi
10-20
3. Total point 100 point
Kegiatan 5
1. Setiap kelompok membuat script
2. Setiap kelompok mendemontrasikan di depan kelas
3. Setiap kelompok terdiri dari 4 orang
4. Unsur yang dinilai
No Nama Siswa Kriteria penilaian
naskah
20-30
kekompakan
20-30
Ekspresi
10-20
Intonasi
10-20
5. Total point 100 point
Mengetahui, Bekasi, Maret 2016
Kepala Sekolah Guru kelas IV
â€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļ.. â€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļ.

More Related Content

What's hot

Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1Tjoetnyak Izzatie
 
(19) RPP IPS kenampakan alam 4A
(19) RPP IPS kenampakan alam 4A(19) RPP IPS kenampakan alam 4A
(19) RPP IPS kenampakan alam 4ANastiti Rahajeng
 
Penilaian Otentik Keterampilan Membaca
Penilaian Otentik Keterampilan MembacaPenilaian Otentik Keterampilan Membaca
Penilaian Otentik Keterampilan Membaca
Arief Kurniatama
 
Contoh RPP MATA PELAJARAN IPA KELAS IV SD
Contoh RPP MATA PELAJARAN IPA KELAS IV SDContoh RPP MATA PELAJARAN IPA KELAS IV SD
Contoh RPP MATA PELAJARAN IPA KELAS IV SD
Tatik prisnamasari
 
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docxCONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
FriscaDwiSeptianaPut
 
Peta Konsep Modul 1-6 Pembelajaran Terpadu di SD
Peta Konsep Modul 1-6 Pembelajaran Terpadu di SDPeta Konsep Modul 1-6 Pembelajaran Terpadu di SD
Peta Konsep Modul 1-6 Pembelajaran Terpadu di SD
EkaSabatina1
 
[5] rpp sd kelas 1 semester 2 pengalamanku
[5] rpp sd kelas 1 semester 2   pengalamanku[5] rpp sd kelas 1 semester 2   pengalamanku
[5] rpp sd kelas 1 semester 2 pengalamanku
eli priyatna laidan
 
2. UbD.pptx
2. UbD.pptx2. UbD.pptx
2. UbD.pptx
NafiahHidayah1
 
Pemahaman tentang Peserta Didik dan Pembelajarannya Topik 6 Ruang Kolaborasi....
Pemahaman tentang Peserta Didik dan Pembelajarannya Topik 6 Ruang Kolaborasi....Pemahaman tentang Peserta Didik dan Pembelajarannya Topik 6 Ruang Kolaborasi....
Pemahaman tentang Peserta Didik dan Pembelajarannya Topik 6 Ruang Kolaborasi....
ALAAFANIN1
 
MODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdf
MODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdfMODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdf
MODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdf
harishmwddh
 
RPP MATEMATIKA KELAS 3
RPP MATEMATIKA KELAS 3RPP MATEMATIKA KELAS 3
RPP MATEMATIKA KELAS 3
Dina Nofirna (UNP)
 
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranKisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Muhammad Imam BW
 
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docxAKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
satrioFajarP
 
Blangko penilaian diskusi kelompok
Blangko penilaian diskusi kelompokBlangko penilaian diskusi kelompok
Blangko penilaian diskusi kelompokAcantha Ruama
 
LK 2.4. Rencana Evaluasi.pdf
LK 2.4. Rencana Evaluasi.pdfLK 2.4. Rencana Evaluasi.pdf
LK 2.4. Rencana Evaluasi.pdf
YusriRahayu1
 
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
Muhammad Iqbal
 
pembelajaran ipa di sd
pembelajaran ipa di sdpembelajaran ipa di sd
pembelajaran ipa di sd
endang zr
 
tugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docxtugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docx
LisnaNuraida
 
Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
MOH. SHOFI'I
 
Kko bloom revisi 2
Kko bloom revisi 2Kko bloom revisi 2
Kko bloom revisi 2
wahyu dwi nugroho
 

What's hot (20)

Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 8 subtema 1 pb 1
 
(19) RPP IPS kenampakan alam 4A
(19) RPP IPS kenampakan alam 4A(19) RPP IPS kenampakan alam 4A
(19) RPP IPS kenampakan alam 4A
 
Penilaian Otentik Keterampilan Membaca
Penilaian Otentik Keterampilan MembacaPenilaian Otentik Keterampilan Membaca
Penilaian Otentik Keterampilan Membaca
 
Contoh RPP MATA PELAJARAN IPA KELAS IV SD
Contoh RPP MATA PELAJARAN IPA KELAS IV SDContoh RPP MATA PELAJARAN IPA KELAS IV SD
Contoh RPP MATA PELAJARAN IPA KELAS IV SD
 
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docxCONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
CONTOH RPP PEMBELAJARAN KELAS RANGKAP MODEL 221.docx
 
Peta Konsep Modul 1-6 Pembelajaran Terpadu di SD
Peta Konsep Modul 1-6 Pembelajaran Terpadu di SDPeta Konsep Modul 1-6 Pembelajaran Terpadu di SD
Peta Konsep Modul 1-6 Pembelajaran Terpadu di SD
 
[5] rpp sd kelas 1 semester 2 pengalamanku
[5] rpp sd kelas 1 semester 2   pengalamanku[5] rpp sd kelas 1 semester 2   pengalamanku
[5] rpp sd kelas 1 semester 2 pengalamanku
 
2. UbD.pptx
2. UbD.pptx2. UbD.pptx
2. UbD.pptx
 
Pemahaman tentang Peserta Didik dan Pembelajarannya Topik 6 Ruang Kolaborasi....
Pemahaman tentang Peserta Didik dan Pembelajarannya Topik 6 Ruang Kolaborasi....Pemahaman tentang Peserta Didik dan Pembelajarannya Topik 6 Ruang Kolaborasi....
Pemahaman tentang Peserta Didik dan Pembelajarannya Topik 6 Ruang Kolaborasi....
 
MODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdf
MODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdfMODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdf
MODUL 3 _ PENGORGANISASIAN KELAS _ PKR.pdf
 
RPP MATEMATIKA KELAS 3
RPP MATEMATIKA KELAS 3RPP MATEMATIKA KELAS 3
RPP MATEMATIKA KELAS 3
 
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranKisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
 
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docxAKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
 
Blangko penilaian diskusi kelompok
Blangko penilaian diskusi kelompokBlangko penilaian diskusi kelompok
Blangko penilaian diskusi kelompok
 
LK 2.4. Rencana Evaluasi.pdf
LK 2.4. Rencana Evaluasi.pdfLK 2.4. Rencana Evaluasi.pdf
LK 2.4. Rencana Evaluasi.pdf
 
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
MODUL AJAR SD GEOMETRI FASE C KELAS 5 JARING-JARING BANGUN KUBUS DAN BALOK (m...
 
pembelajaran ipa di sd
pembelajaran ipa di sdpembelajaran ipa di sd
pembelajaran ipa di sd
 
tugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docxtugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docx
 
Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
Rpp kls 4 tema 2 sub tema 3 pb 1
 
Kko bloom revisi 2
Kko bloom revisi 2Kko bloom revisi 2
Kko bloom revisi 2
 

Viewers also liked

Materi pkn kelas 4 semester 2 globalisasi
Materi pkn kelas 4 semester 2 globalisasiMateri pkn kelas 4 semester 2 globalisasi
Materi pkn kelas 4 semester 2 globalisasi
Rachmah Safitri
 
Rpp pkn kelas 4 semester 2 pemerintahan pusat berbasis pendekatan scientific
Rpp pkn kelas 4 semester 2 pemerintahan pusat berbasis pendekatan scientificRpp pkn kelas 4 semester 2 pemerintahan pusat berbasis pendekatan scientific
Rpp pkn kelas 4 semester 2 pemerintahan pusat berbasis pendekatan scientific
Rachmah Safitri
 
Materi pkn kelas 4 semester 2 sistem pemerintahan pusat
Materi pkn kelas 4 semester 2 sistem pemerintahan pusatMateri pkn kelas 4 semester 2 sistem pemerintahan pusat
Materi pkn kelas 4 semester 2 sistem pemerintahan pusat
Rachmah Safitri
 
Ppt globalisasi
Ppt globalisasiPpt globalisasi
Ppt globalisasihalilibun
 
Rpp ipa kelas 5 semester 2 pesawat sederhana pendekatan scientific
Rpp ipa kelas 5 semester 2 pesawat sederhana pendekatan scientificRpp ipa kelas 5 semester 2 pesawat sederhana pendekatan scientific
Rpp ipa kelas 5 semester 2 pesawat sederhana pendekatan scientific
Rachmah Safitri
 
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusat
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusatPpt sistem pemerintahan tingkat pusat
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusatCha-cha Taulanys
 
RPP IPS KELAS 4 SD
RPP IPS KELAS 4 SDRPP IPS KELAS 4 SD
RPP IPS KELAS 4 SD
Fauziah Mahir
 
RPP PKn kelas IV semester 2 KD 3.2
RPP PKn kelas IV semester 2 KD 3.2RPP PKn kelas IV semester 2 KD 3.2
RPP PKn kelas IV semester 2 KD 3.2LarasMinhatulHasanah
 
RPP KTSP kelas IV IPS
RPP KTSP kelas IV IPSRPP KTSP kelas IV IPS
RPP KTSP kelas IV IPS
Fike Apriliyanti
 
Sistem pemerintahan pusat
Sistem pemerintahan pusatSistem pemerintahan pusat
Sistem pemerintahan pusatHamdiyatur Rohmah
 
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester II
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester IISilabus IPA SD Kelas 5 Semester II
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester IITri Suwandi
 
Rpp pkn kelas 5 semester 2 menghargai dan menaati keputusan bersama pendekat...
Rpp pkn kelas 5 semester 2 menghargai dan menaati keputusan bersama  pendekat...Rpp pkn kelas 5 semester 2 menghargai dan menaati keputusan bersama  pendekat...
Rpp pkn kelas 5 semester 2 menghargai dan menaati keputusan bersama pendekat...
Rachmah Safitri
 
Rpp pkn kelas 5 semester 2 berorganisasi pendekatan scientific
Rpp pkn kelas 5 semester 2 berorganisasi pendekatan scientificRpp pkn kelas 5 semester 2 berorganisasi pendekatan scientific
Rpp pkn kelas 5 semester 2 berorganisasi pendekatan scientific
Rachmah Safitri
 
Presentasi globalisasi
Presentasi globalisasiPresentasi globalisasi
Presentasi globalisasi
Adelisa Hutabarat
 
[6] rpp sd kelas 4 semester 2 indahnya negeriku www.sekolahdasar.web.id (1)
[6] rpp sd kelas 4 semester 2   indahnya negeriku www.sekolahdasar.web.id (1)[6] rpp sd kelas 4 semester 2   indahnya negeriku www.sekolahdasar.web.id (1)
[6] rpp sd kelas 4 semester 2 indahnya negeriku www.sekolahdasar.web.id (1)
Zend0els
 

Viewers also liked (20)

Materi pkn kelas 4 semester 2 globalisasi
Materi pkn kelas 4 semester 2 globalisasiMateri pkn kelas 4 semester 2 globalisasi
Materi pkn kelas 4 semester 2 globalisasi
 
Rpp pkn kelas 4 semester 2 pemerintahan pusat berbasis pendekatan scientific
Rpp pkn kelas 4 semester 2 pemerintahan pusat berbasis pendekatan scientificRpp pkn kelas 4 semester 2 pemerintahan pusat berbasis pendekatan scientific
Rpp pkn kelas 4 semester 2 pemerintahan pusat berbasis pendekatan scientific
 
RPP PKn kelas IV semester 2
RPP PKn kelas IV semester 2RPP PKn kelas IV semester 2
RPP PKn kelas IV semester 2
 
Materi pkn kelas 4 semester 2 sistem pemerintahan pusat
Materi pkn kelas 4 semester 2 sistem pemerintahan pusatMateri pkn kelas 4 semester 2 sistem pemerintahan pusat
Materi pkn kelas 4 semester 2 sistem pemerintahan pusat
 
RPP PKn kelas IV semester 2
RPP PKn kelas IV semester 2RPP PKn kelas IV semester 2
RPP PKn kelas IV semester 2
 
RPP PKn kelas IV semester 2
RPP PKn kelas IV semester 2RPP PKn kelas IV semester 2
RPP PKn kelas IV semester 2
 
Ppt globalisasi
Ppt globalisasiPpt globalisasi
Ppt globalisasi
 
Rpp ipa kelas 5 semester 2 pesawat sederhana pendekatan scientific
Rpp ipa kelas 5 semester 2 pesawat sederhana pendekatan scientificRpp ipa kelas 5 semester 2 pesawat sederhana pendekatan scientific
Rpp ipa kelas 5 semester 2 pesawat sederhana pendekatan scientific
 
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusat
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusatPpt sistem pemerintahan tingkat pusat
Ppt sistem pemerintahan tingkat pusat
 
RPP IPS KELAS 4 SD
RPP IPS KELAS 4 SDRPP IPS KELAS 4 SD
RPP IPS KELAS 4 SD
 
Pkn rpp2
Pkn rpp2Pkn rpp2
Pkn rpp2
 
RPP PKn kelas IV semester 2 KD 3.2
RPP PKn kelas IV semester 2 KD 3.2RPP PKn kelas IV semester 2 KD 3.2
RPP PKn kelas IV semester 2 KD 3.2
 
Rpp ips kelas iv koperasi
Rpp ips kelas iv koperasiRpp ips kelas iv koperasi
Rpp ips kelas iv koperasi
 
RPP KTSP kelas IV IPS
RPP KTSP kelas IV IPSRPP KTSP kelas IV IPS
RPP KTSP kelas IV IPS
 
Sistem pemerintahan pusat
Sistem pemerintahan pusatSistem pemerintahan pusat
Sistem pemerintahan pusat
 
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester II
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester IISilabus IPA SD Kelas 5 Semester II
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester II
 
Rpp pkn kelas 5 semester 2 menghargai dan menaati keputusan bersama pendekat...
Rpp pkn kelas 5 semester 2 menghargai dan menaati keputusan bersama  pendekat...Rpp pkn kelas 5 semester 2 menghargai dan menaati keputusan bersama  pendekat...
Rpp pkn kelas 5 semester 2 menghargai dan menaati keputusan bersama pendekat...
 
Rpp pkn kelas 5 semester 2 berorganisasi pendekatan scientific
Rpp pkn kelas 5 semester 2 berorganisasi pendekatan scientificRpp pkn kelas 5 semester 2 berorganisasi pendekatan scientific
Rpp pkn kelas 5 semester 2 berorganisasi pendekatan scientific
 
Presentasi globalisasi
Presentasi globalisasiPresentasi globalisasi
Presentasi globalisasi
 
[6] rpp sd kelas 4 semester 2 indahnya negeriku www.sekolahdasar.web.id (1)
[6] rpp sd kelas 4 semester 2   indahnya negeriku www.sekolahdasar.web.id (1)[6] rpp sd kelas 4 semester 2   indahnya negeriku www.sekolahdasar.web.id (1)
[6] rpp sd kelas 4 semester 2 indahnya negeriku www.sekolahdasar.web.id (1)
 

Similar to Rpp pkn kelas 4 semester 2 globalisasi berbasis pendekatan scientific

Geografi sma xi rpp xi 5
Geografi sma xi rpp xi 5Geografi sma xi rpp xi 5
Geografi sma xi rpp xi 5
eli priyatna laidan
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...
Fathan Emran
 
Rpkps komunikasi lintas budaya
Rpkps komunikasi lintas budayaRpkps komunikasi lintas budaya
Rpkps komunikasi lintas budayaUniversity of Andalas
 
3. rpp rev rusia
3. rpp rev rusia3. rpp rev rusia
3. rpp rev rusia
Ressa
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Sindianaripaldi18
 
RPP Bu Anti ( Sri M ) 1.docx
RPP Bu Anti ( Sri M ) 1.docxRPP Bu Anti ( Sri M ) 1.docx
RPP Bu Anti ( Sri M ) 1.docx
SriMulianti5
 
4. rpp rev indonesia
4. rpp rev indonesia4. rpp rev indonesia
4. rpp rev indonesia
Ressa
 
Rpp sejarah 3.17
Rpp sejarah 3.17Rpp sejarah 3.17
Rpp sejarah 3.17
della039697
 
12. rpp 4
12. rpp 412. rpp 4
12. rpp 4
Mochtar Doexrione
 
676501-1670474854.pdf
676501-1670474854.pdf676501-1670474854.pdf
676501-1670474854.pdf
NiningN1
 
676501-1670474854.pdf
676501-1670474854.pdf676501-1670474854.pdf
676501-1670474854.pdf
NiningN1
 
Rpp 9 dan 10
Rpp 9 dan 10Rpp 9 dan 10
Rpp 9 dan 10
husna farhana
 
Perjuangan organisasi
Perjuangan organisasiPerjuangan organisasi
Perjuangan organisasiLili Suryani
 
Rpp keragaman budaya dalam interaksi global
Rpp keragaman budaya dalam interaksi globalRpp keragaman budaya dalam interaksi global
Rpp keragaman budaya dalam interaksi global
bella_my
 
Rencana pelaksanaan pembelaran sma
Rencana pelaksanaan pembelaran smaRencana pelaksanaan pembelaran sma
Rencana pelaksanaan pembelaran sma
hermantosugeng
 
Rpp ips kelas 5 semester 2 ppki pendekatan scientific
Rpp ips kelas 5 semester 2 ppki pendekatan scientificRpp ips kelas 5 semester 2 ppki pendekatan scientific
Rpp ips kelas 5 semester 2 ppki pendekatan scientific
Rachmah Safitri
 
Rpp 1, 2 dan 3
Rpp 1, 2 dan 3Rpp 1, 2 dan 3
Rpp 1, 2 dan 3
husna farhana
 
Geografi sma xi rpp xi 4
Geografi sma xi rpp xi 4Geografi sma xi rpp xi 4
Geografi sma xi rpp xi 4
eli priyatna laidan
 

Similar to Rpp pkn kelas 4 semester 2 globalisasi berbasis pendekatan scientific (20)

Geografi sma xi rpp xi 5
Geografi sma xi rpp xi 5Geografi sma xi rpp xi 5
Geografi sma xi rpp xi 5
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 8 Fase D Bab 5 Jati Diri Bangsa Dan Bud...
 
Rpp sejarah
Rpp sejarah Rpp sejarah
Rpp sejarah
 
Rpkps komunikasi lintas budaya
Rpkps komunikasi lintas budayaRpkps komunikasi lintas budaya
Rpkps komunikasi lintas budaya
 
3. rpp rev rusia
3. rpp rev rusia3. rpp rev rusia
3. rpp rev rusia
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
 
Rpp ttg globalisasi
Rpp ttg globalisasiRpp ttg globalisasi
Rpp ttg globalisasi
 
RPP Bu Anti ( Sri M ) 1.docx
RPP Bu Anti ( Sri M ) 1.docxRPP Bu Anti ( Sri M ) 1.docx
RPP Bu Anti ( Sri M ) 1.docx
 
4. rpp rev indonesia
4. rpp rev indonesia4. rpp rev indonesia
4. rpp rev indonesia
 
Rpp sejarah 3.17
Rpp sejarah 3.17Rpp sejarah 3.17
Rpp sejarah 3.17
 
12. rpp 4
12. rpp 412. rpp 4
12. rpp 4
 
676501-1670474854.pdf
676501-1670474854.pdf676501-1670474854.pdf
676501-1670474854.pdf
 
676501-1670474854.pdf
676501-1670474854.pdf676501-1670474854.pdf
676501-1670474854.pdf
 
Rpp 9 dan 10
Rpp 9 dan 10Rpp 9 dan 10
Rpp 9 dan 10
 
Perjuangan organisasi
Perjuangan organisasiPerjuangan organisasi
Perjuangan organisasi
 
Rpp keragaman budaya dalam interaksi global
Rpp keragaman budaya dalam interaksi globalRpp keragaman budaya dalam interaksi global
Rpp keragaman budaya dalam interaksi global
 
Rencana pelaksanaan pembelaran sma
Rencana pelaksanaan pembelaran smaRencana pelaksanaan pembelaran sma
Rencana pelaksanaan pembelaran sma
 
Rpp ips kelas 5 semester 2 ppki pendekatan scientific
Rpp ips kelas 5 semester 2 ppki pendekatan scientificRpp ips kelas 5 semester 2 ppki pendekatan scientific
Rpp ips kelas 5 semester 2 ppki pendekatan scientific
 
Rpp 1, 2 dan 3
Rpp 1, 2 dan 3Rpp 1, 2 dan 3
Rpp 1, 2 dan 3
 
Geografi sma xi rpp xi 4
Geografi sma xi rpp xi 4Geografi sma xi rpp xi 4
Geografi sma xi rpp xi 4
 

More from Rachmah Safitri

Tugas kelompok kelas 6 tema 6 kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6  kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "Tugas kelompok kelas 6 tema 6  kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "
Rachmah Safitri
 
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "
Rachmah Safitri
 
Presentasi kelompok 2 Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)
Presentasi kelompok 2  Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)Presentasi kelompok 2  Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)
Presentasi kelompok 2 Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)
Rachmah Safitri
 
Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1
Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1
Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1
Rachmah Safitri
 
KISI-KISI PPKN KELAS 6 PTS 1
KISI-KISI PPKN  KELAS 6 PTS 1KISI-KISI PPKN  KELAS 6 PTS 1
KISI-KISI PPKN KELAS 6 PTS 1
Rachmah Safitri
 
Kisi kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021
Kisi  kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021Kisi  kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021
Kisi kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021
Rachmah Safitri
 
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdpKisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdp
Rachmah Safitri
 
Kartu soal bentuk pilihan ganda pts 1 kelas 6 sbdp
Kartu soal bentuk pilihan ganda pts 1  kelas 6 sbdpKartu soal bentuk pilihan ganda pts 1  kelas 6 sbdp
Kartu soal bentuk pilihan ganda pts 1 kelas 6 sbdp
Rachmah Safitri
 
Analisis kd matematika kls 6 seuai dengan Balitbang 2020
Analisis kd matematika  kls 6 seuai dengan Balitbang 2020Analisis kd matematika  kls 6 seuai dengan Balitbang 2020
Analisis kd matematika kls 6 seuai dengan Balitbang 2020
Rachmah Safitri
 
Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020
Rachmah Safitri
 
Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020
Rachmah Safitri
 
Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020
Rachmah Safitri
 
Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020
Rachmah Safitri
 
Lembar kerja siswa Kelas VI percobaan sederhana energi biomassa
Lembar kerja siswa  Kelas VI percobaan sederhana energi biomassaLembar kerja siswa  Kelas VI percobaan sederhana energi biomassa
Lembar kerja siswa Kelas VI percobaan sederhana energi biomassa
Rachmah Safitri
 
Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...
Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...
Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...
Rachmah Safitri
 
Presentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 Gorontalo
Presentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 GorontaloPresentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 Gorontalo
Presentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 Gorontalo
Rachmah Safitri
 
materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"
materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"
materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"
Rachmah Safitri
 
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdpKisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdp
Rachmah Safitri
 
Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6
Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6
Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6
Rachmah Safitri
 
Praktek rangkaian listrik Kelas 6
Praktek rangkaian listrik Kelas 6 Praktek rangkaian listrik Kelas 6
Praktek rangkaian listrik Kelas 6
Rachmah Safitri
 

More from Rachmah Safitri (20)

Tugas kelompok kelas 6 tema 6 kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6  kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "Tugas kelompok kelas 6 tema 6  kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "
 
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "
 
Presentasi kelompok 2 Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)
Presentasi kelompok 2  Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)Presentasi kelompok 2  Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)
Presentasi kelompok 2 Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)
 
Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1
Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1
Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1
 
KISI-KISI PPKN KELAS 6 PTS 1
KISI-KISI PPKN  KELAS 6 PTS 1KISI-KISI PPKN  KELAS 6 PTS 1
KISI-KISI PPKN KELAS 6 PTS 1
 
Kisi kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021
Kisi  kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021Kisi  kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021
Kisi kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021
 
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdpKisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdp
 
Kartu soal bentuk pilihan ganda pts 1 kelas 6 sbdp
Kartu soal bentuk pilihan ganda pts 1  kelas 6 sbdpKartu soal bentuk pilihan ganda pts 1  kelas 6 sbdp
Kartu soal bentuk pilihan ganda pts 1 kelas 6 sbdp
 
Analisis kd matematika kls 6 seuai dengan Balitbang 2020
Analisis kd matematika  kls 6 seuai dengan Balitbang 2020Analisis kd matematika  kls 6 seuai dengan Balitbang 2020
Analisis kd matematika kls 6 seuai dengan Balitbang 2020
 
Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020
 
Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020
 
Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020
 
Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020
 
Lembar kerja siswa Kelas VI percobaan sederhana energi biomassa
Lembar kerja siswa  Kelas VI percobaan sederhana energi biomassaLembar kerja siswa  Kelas VI percobaan sederhana energi biomassa
Lembar kerja siswa Kelas VI percobaan sederhana energi biomassa
 
Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...
Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...
Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...
 
Presentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 Gorontalo
Presentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 GorontaloPresentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 Gorontalo
Presentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 Gorontalo
 
materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"
materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"
materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"
 
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdpKisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdp
 
Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6
Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6
Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6
 
Praktek rangkaian listrik Kelas 6
Praktek rangkaian listrik Kelas 6 Praktek rangkaian listrik Kelas 6
Praktek rangkaian listrik Kelas 6
 

Recently uploaded

tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 

Recently uploaded (20)

tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 

Rpp pkn kelas 4 semester 2 globalisasi berbasis pendekatan scientific

  • 1. RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific By : Rachmah safitri RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( R P P ) Nama Sekolah : SDIT Mentari Indonesia Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan Kelas : IV (Empat) Semester : 2 (Dua) Alokasi Waktu : 5 x 35 menit Hari/Tanggal : A. Standar Kompetensi** 4. Menunjukkan sikap terhadap globalisasi di lingkungannya. B. Kompetensi Dasar 4.1 Memberikan contoh sederhana pengaruh globalisasi di lingkungannya. 4.2 Mengidentifikasi jenis budaya Indonesia yang pernah ditampilkan dalam misi kebudayaan internasional. 4.3 Menentukan sikap terhadap pengaruh globalisasi yang terjadi di lingkungannya. C. Indikator 4.1.1 menyebutkan contoh globalisasi dari beberapa aspek ( teknologi, transportasi, komunikasi ) 4.1.2 menjelaskan dampak positif dan negative dari globalisasi. 4.1.3 menceritakan dampak globalisasi pada kehidupan sehari-hari 4.2.1 mengidentifikasi jenis budaya Indonesia ( rumah adat, Bahasa, tarian, alat music, lagu,makanan, senjata, upacara adat dan pertunjukkan ) 4.2.2 mengelompokkan budaya Indonesia berdasarkan asal daerahnya. 4.2.3 Menjelaskan contoh dari budaya Indonesia ( rumah adat, Bahasa, tarian, alat music, lagu,makanan, senjata, upacara adat dan pertunjukkan ) 4.2.4 menentukan nama budaya Indonesia berdasarkan gambar ( rumah adat, Bahasa, tarian, alat music, lagu,makanan, senjata, upacara adat dan pertunjukkan ) 4.2.5 menggambar peta Indonesia dan menentukan jenis budaya berdasarkan peta yang dibuatnya 4.3.1 Menjelaskan pengaruh globalisasi bagi seorang siswa 4.3.2 menjelaskan pengaruh globalisasi bagi kehidupan sehari-hari 4.3.3 menentukan sikap kita terhadap pengaruh globalisasi
  • 2. RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific By : Rachmah safitri D. Tujuan Pembelajaran: Pertemuan 1 : Peserta didik mampu menceritakan contoh dan dampak globalisasi dengan story telling dengan baik. Pertemuan 2 : Peserta didik mampu mengelompokkan jenis budaya Indonesia berdasarkan asal daerahnya dengan menentukan pada sebuah gambar dengan benar. Pertemuan 3 : Peserta didik mampu membuat sebuah peta Indonesia dan menentukan jenis budaya Indonesia pada peta tersebut dengan baik dan benar secara berkelompok. Pertemuan 4 : peserta didik mampu menjelaskan tentang pengaruh globalisasi dengan membuat karangan dengan baik sesuai Ejaan yang di sempurnakan. Pertemuan 5 : peserta didik secara berkelompok berdemonstrasi pengaruh globalisasi pada kehidupan sehari-hari. īļ Karakter siswa yang diharapkan : Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility ) Berani ( courage, Jujur ( fairnes ) dan Kewarganegaraan ( citizenship ) E. Materi Ajar GLOBALISASI
  • 3. RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific By : Rachmah safitri F. Pendekatan dan metode Pembelajaran ī‚ˇPendekatan Cooperative learning ī‚ˇMetode example and non example ī‚ˇProblem solving ī‚ˇStory telling ī‚ˇDemonstrasi ī‚ˇMake a match
  • 4. RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific By : Rachmah safitri G. Langkah Kegiatan No Kegiatan Deskripsi kegiatan Alokasi waktu 1. pendahuluan ī‚ˇ Mengucapkan salam ī‚ˇ Menanyakan kabar, berdoa ī‚ˇ Memberikan motivasi dengan bernyanyi lagu Menyadur lagu pelangi-pelangi Globalisasi artinya mendunia Ada dampak positif negative Kita harus pintar memilih Supaya jadi bermanfaat ī‚ˇ Apersepsi : menanyakan pertanyaan kepada siswa : Teman-teman apakah nama benda yang ibu bawa ? ( jawabannya Globe ) Ayo siapa yang mau pegang globe ? adakah yang bisa menjelaskan tentang globe? 10 menit 2. Inti īƒ˜ Mengamati ī‚ˇ Pertemuan 1 : siswa mengamatibenda yang di bawa guru yaitu : HP, laptop, mainan mobil- mobilan dan pesawat terbang ī‚ˇ Pertemuan 2 : siswa mengamati sebuah video tentang keragaman budaya melalui layar infokus di depan kelas ī‚ˇ Pertemuan 3 : mengamati gambar peta Indonesia di layar infokus ī‚ˇ Pertemuan 4 : mengamati video pengaruh tentang globalisasi ī‚ˇ Pertemuan 5 : mengamati gambar siswa dan atlet berprestasi yang mengharumkan nama Indonesia īƒ˜ Menanya ī‚ˇ Siswa mulai menuliskan hasil pengamatan gambarnya di sebuah kertas secara perseorangan ī‚ˇ Kemudian siswa saling bertukar pertanyaan dengan temannya dan siswa juga mulai menjawab pertanyaan dari temannya īƒ˜ Mengumpulkan Informasi Kegiatan I ī‚ˇ Guru bercerita contoh globalisasi dengan story telling 50 menit
  • 5. RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific By : Rachmah safitri ī‚ˇ Siswa secara berkelompok mengidentifikasi contoh dan dampak globalisasi dari koran ataupun majalah Kegiatan 2 ī‚ˇ Setiap kelompok mencari gambar dan asal daerahnya minimal 15 daerah. Kegiatan 3 ī‚ˇ Setiap kelompok memperhatikan peta yang dilihatnya secara bersama-sama. Kegiatan 4 ī‚ˇ Setiap kelompok berdiskusi menentukan pengaruh globalisasi Kegiatan 5 ī‚ˇ Setiap kelompok menenutukan naskah ataupun script yang akan di gunakan untuk berdemonstrasi. Menalar Kegiatan 1 ī‚ˇ Setiap siswa menggunting artikel yang sesuai dengan contoh ataupun dampak globalisasi kemudian menempelkan di buku tulisnya. Kegiatan 2 ī‚ˇ Setiap kelompok mengelompokkan gambar asal daerah jenis budaya dan menentukan nama jenis budayanya Kegiatan 3 ī‚ˇ Setiap kelompok membuat peta dan menentukan budaya Indonsia di peta tersebut ( kertas A 3 ) Kegiatan 4 ī‚ˇ Setiap peserta didik menuliskan hasil diskusi di buku tulis dengan membuat karangan sesuai dengan EYD. Kegiatan 5 ī‚ˇ Setiap kelompok menuliskan hasil diskusi berupa naskah atau alur cerita pada demosntrasi yang akan ditampilkan. īƒ˜ Mengkomunikasikan ī‚ˇ Kegiatan 1 : setiap peserta didik berstory
  • 6. RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific By : Rachmah safitri telling di depan kelas ī‚ˇ Kegiatan 2 : menempelkan di dinding kelas yang telah disediakan dengan hasil skor yang sdudah dinilai oleh kelompok lain ī‚ˇ Kegiatan 3 : menempelkan peta yang telah di buatnya pada dinding yang telah di sediakan ī‚ˇ Kegiatan 4 : membacakan karangan di depan kelas dan peserta didik yang lain memberikan komentar. ī‚ˇ Kegiatan 5 : setiap kelompok berdemostrasi ataupun bermain peran di depan kelas sesuai dengan naskah yang telah dibuatnya. 3. Penutup ī‚ˇ Salah satu siswa menyimpulkan hasil pembelajaran pada hari ini yaitu : Kegiatan 1 : contoh dan dampak positif ataupun negative dari globalisasi Kegiatan 2 : macam-macam jenis budaya Indonesia da nasal daerahnya Kegiatan 3 : peta Indonesia Kegiatan 4 : pengaruh Globalisasi Kegiatan 5 : hal yang harus dilakukan sebagai siswa pada pengaruh globalisasi ī‚ˇ Merefleksikan pembelajaran pada hari ini dengan memberikan sebuah pertanyaan dan bertanya bagaimana perasaan teman-teman setelah belajar ? ī‚ˇ Doa dan salam 10 menit H. Sumber dan Alat a. Sumber : ī‚ˇBuku PKN Kelas IV SD penerbit Yudistira ī‚ˇBuku PKN BSE Kelas IV SD ī‚ˇInternet b. Alat : ī‚ˇInfokus + layar ī‚ˇGambar ī‚ˇKertas HVS ī‚ˇPensil ī‚ˇSolasi ī‚ˇAudio
  • 7. RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific By : Rachmah safitri ī‚ˇKoran dan majalah ī‚ˇLem & gunting ī‚ˇKertas A3 ī‚ˇCrayon ī‚ˇMasking tape ī‚ˇDouble tape I. Penilaian a. Bentuk penilaian : Unjuk kerja perkelompok b. Jenis penilaian : Tertulis Kegiatan 1 1. Setiap peserta didik menempelkan artikel yang sudah dicarinya dengan kelompoknya di buku tulis 2. Peserta didik berstory teliing 3. Unsur yang di nilai : No Nama Siswa Kriteria penilaian Ketepatan Artikel 30-40 Pelafalan 10-20 Ekspresi 10-20 Intonasi 10-20 4. Total nilai : 100 point Kegiatan 2 1. Setiap kelompok baris sesuai dengan kelompoknya dengan sebuah pulpen dan kertas yang tertempel di dinding 2. Setiap anggota kelompok diberi mengelompokkan gambar sesua asal daerah 3. Setiap kelompok menentukan nama jenis budaya Indonesia 4. Setiap kelompok mendapatkan 20 gambar 5. Setiap gambar yang benar bernilai 5 point 6. Jadi 5 x 20 soal = 100 point Kegiatan 3 1. Setiap kelompok membuat peta Indonesia 2. Unsur yang di nilai: No Nama Siswa Kriteria penilaian Ketepatan peta Indonesia sesuai atlas kerapihan 10-20 warna 10-20 kebersihan 10-20
  • 8. RPP KTSP Berbasis Kurikulum Nasional : Pendekatan Scientific By : Rachmah safitri dan penentuan buadyanya 30-40 Kegiatan 4 1. Setiap peserta didik membuat karangan di buku tulis sesuai dengan EYD 2. Unsur yang di nilai : No Nama Siswa Kriteria penilaian Ketepatan karangan 30-40 Pelafalan 10-20 Ekspresi 10-20 Intonasi 10-20 3. Total point 100 point Kegiatan 5 1. Setiap kelompok membuat script 2. Setiap kelompok mendemontrasikan di depan kelas 3. Setiap kelompok terdiri dari 4 orang 4. Unsur yang dinilai No Nama Siswa Kriteria penilaian naskah 20-30 kekompakan 20-30 Ekspresi 10-20 Intonasi 10-20 5. Total point 100 point Mengetahui, Bekasi, Maret 2016 Kepala Sekolah Guru kelas IV â€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļ.. â€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļâ€Ļ.