SlideShare a Scribd company logo
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 
Uraian Materi 
GKAH PRAKTEKSaat ini anda akan 
melakukan pemeriksaan fisik pada 
neonatus yang merupakan bagian 
praktek klinik yang sangat pent-ing 
dan setiap mahasiswa harus 
menguasai ketrampilan ini. Setelah 
anda melaksanakan pengkajian 
data tentang identitas, riwayat ke-hamilan, 
persalinan dan nifas yang 
sekarang, maka dilanjutkan dengan 
pemeriksaan fisik agar dapat me-netapkan 
apakah neonates dalam 
kondisi yang normal atau tidak. Da-lam 
kegiatan belajar ini, anda harus 
mempersiapkan alat dan bahan, 
melakukan persiapan terhadap ne-onates 
dan pemeriksaan umum. 
Setelah saudara siap maka ikutilah 
langkah-langkah sebagai berikut : 
Sebelum anda melaku-kan 
pemeriksaan fisik pada 
bayi baru lahir, ada beberapa 
hal yang perlu anda perhati-kan, 
antara lain : 
1) Pastikan suhu ruangan 
hangat sehingga bayi ti-dak 
mudah untuk kehilan-gan 
panas, dan lepaskan 
pakaian hanya pada daer-ah 
yang akan diperiksa. 
2) lakukan prosedur secara 
berurutan dari kepala ke 
kaki atau lakukan per-osedur 
yang memerlu-kan 
observasi ketat lebih 
dahulu, seperti paru, jan-tung 
dan abdomen. 
3) lakukan prosedur yang 
mengganggu bayi, sep-erti 
pemeriksaan refleks 
pada tahap akhir. 
Setelah semuanya siap maka lakukan 
pemeriksaan umum secara bertahap 
dan hati-hati 
1. Menilai keadaan umum neo-natus 
- Secara keseluruhan 
(perbandingan bagian 
tubuh bayi proporsion-al/ 
tidak) 
- Bagian kepala, badan 
dan exstremitas (pemer-iksaan 
akan kelainan) 
- Tonus otot, tingkat ak-tifitas 
(gerakan bayi aktif 
atau tidak) 
- Warna kulit dan bibir 
(kemerahan/kebiruan) 
- Tangis bayi (melengking, 
merintih, normal) 
Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Tugas 2
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 
2. Tanda-tanda vital 
- Periksa laju nafas den-gan 
melihat tarikan na-fas 
pada dada menggu-nakan 
petunjuk waktu. 
Laju nafas normal 40- 
60 permenit, tidak ada 
wheezing dan ronchi. 
- Periksa laju jantung 
dengan menggunakan 
stetoskop dan petunjuk 
waktu. Laju jantung nor-mal 
100-120 permenit, 
tidak terdengar murmur 
jantung 
- 
- Periksa suhu dengan 
menggunakan termo-meter 
aksila. Suhu nor-mal 
36,5-37,2ºC. 
3. Lakukan penimbangan berat 
badan. Sebelum menimbang 
bayi, letakkan kain pada tim-bangan 
agar bayi tidak kehi-langan 
panas. Berat badan 
lahir normal adalah 2500gr– 
4000gr. 
4. Lakukan pengukuran pan-jang 
badan. Pengukuran 
dilakukan dari ujung kepa-la 
sampai ke tumit, panjang 
badan yang normal adalah 
45-50 cm menggunakan 
pengukur panjang badan 
5. Lakukan pemeriksaan pada 
bagian kepala bayi 
Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Tugas 3
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 
6. Periksa telinga bagaimana 
letaknya dengan mata dan 
kepala serta ada tidaknya 
gangguan pada pendenga-ran. 
7. Periksa mata akan tanda-tanda 
infeksi dan kelainan. 
Untuk menilai ada tidaknya 
Starbismus (koordinasi ge-rakan 
mata yang belum 
sempurna), kebutaan, se-perti 
jarang berkedip atau 
sensifisitas terhadap cahaya 
berkurang,katarak konge-nital, 
apabila terlihat pupil 
yang berwarna putih. 
8. Periksa hidung dan mulut, 
langit-langit, bibir, dan reflek 
hisap dan rooting. Perhati-kan 
adanya kelainan con-genital 
seperti labiopalato-skizis. 
9. Periksa leher bayi. Perha-tikan 
adakah pembesaran 
atau benjolan dengan men-gamati 
pergerakan leher 
apabila terjadi keterbatasan 
dalam pergerakannya maka 
kemungkinan terjadi kelai-nan 
pada tulang leher se-perti 
kelainan tiroid. 
10. Periksa dada. Perhatiakan 
bentuk dada dan putting 
susu bayi. Jira tidak simetris 
kemungkianan bayi men-galami 
pneumotoraks, her-nia 
diafragma. 
11. Periksa bahu, lengan dan 
tangan. Perhatikan gerakan 
dan kelengkapan jari tangan 
untuk mengetahui adan-ya 
kelemahan, kelumpuhan 
dan kelainan bentuk jari. 
12. Periksa bagian perut . Per-hatiakn 
bagaimana bentuk 
adakah penonjolan sekitar 
tali pusat , perdarahan tali 
pusat, lembek (pada saat 
bayi menangis), benjolan. 
13. Periksa alat kelamin 
14. Periksa tungkai dan kaki. Pe-riksa 
gerakan, dan kelengka-pan 
jari tangan untuk men-getahui 
adanya kelemahan, 
kelumpuhan dan kelainan 
bentuk jari. 
15. Periksa punggung dan anus. 
Periksa akan adanya pem-bengkakan 
atau cekungan 
dan adanya lubang anus 
(telah mengeluarkan me-konium) 
menggunakan ter-mometer 
16. Periksa kulit. Perhatikan 
adanya verniks, pembeng-kakan 
atau bercak hitam 
serta tanda lahir. 
Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Tugas 4
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 
17. Periksa refleks neonates 
dengan cara sebagai berikut : 
1) Refleks glabellar 
Ketuk daerah pangkal 
hidung secara pelan 
dengan menggu-nakan 
jari telunjuk. 
neonatus akan men-gedipkan 
mata pada 
4 sampai 5 ketukan 
pertama. 
2) Refleks hisap 
Letakkan ibu jari 
saudara yang bersih 
menyentuh bibir  
rasakan hisapan neo-natus 
3) Refleks mencari 
(rooting) 
Sentuhkan jari anda 
pada ujung bibir anda 
dan lihat neonatus 
menoleh ke arah jari 
yang menyentuh pipi. 
4) Refleks genggam 
Dengan meletakkan 
jari telunjuk pada pal-mar, 
tekanan dengan 
gentle, normalnya 
bayi akan menggeng-gam 
dengan kuat 
Jika telapak tangan 
bayi ditekan  bayi 
mengepalkan tinjun-ya. 
Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Tugas 5
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 
5) Refleks babinsky 
Gores telapak kaki , 
dimulai dari tumit, 
gores sisi lateral tel-apak 
kaki ke arah atas 
kemudian gerakkan 
jari sepanjang tel-apak 
kaki. Bayi akan 
menunjukkan respon 
berupa semua jari 
kaki hyperekstensi 
dengan ibu jari dor-sifleksi 
Refleks moro 
Kejutkan neonates 
dengan bertepuk 
tangan di sisi ne-onates, 
bayi akan 
tampak terkejut dan 
kedua tangan dan 
kaki akan terangkat 
secara simetris 
Fungsi : menguji 
kondisi umum bayi 
serta kenormalan sys-tem 
saraf pusatnya. 
6) Refleks berjalan 
memegang len-gannya 
sedangkan 
kakinya dibiarkan 
menyentuh permu-kaan 
yang keras, ne-onates 
akan meng-g 
e r a k- g e r a k k a n 
tungkainya dalam 
suatu gerakan ber-jalan 
atau melangkah 
jika diberikan 
Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Tugas 6
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 
7) Refleks Tonic Neck 
Baringkan neonates 
dan angkat kedua 
tangannya, lihat apa-kah 
bayi mengang-kat 
lehernya, bila 
mengangkat leher, 
artinya positip 
Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Tugas 7

More Related Content

What's hot

Askep bblr
Askep bblrAskep bblr
Askep bblr
Sumadin1112
 
Pneumonia
PneumoniaPneumonia
Pneumonia
Fais PPT
 
Asuhan keperawatan pneumonia
Asuhan keperawatan pneumoniaAsuhan keperawatan pneumonia
Asuhan keperawatan pneumonia
Abdul Ghony
 
Ppt bronkopneumonia
Ppt bronkopneumoniaPpt bronkopneumonia
Ppt bronkopneumonia
Dani Yan Sadli
 
Pemeriksaan Fisik Pada Ibu Hamil
Pemeriksaan Fisik Pada Ibu HamilPemeriksaan Fisik Pada Ibu Hamil
Pemeriksaan Fisik Pada Ibu Hamil
STIKES TELOGOREJO SEMARANG
 
Jawaban mtbs puskesmas prambon wetan
Jawaban mtbs puskesmas prambon wetanJawaban mtbs puskesmas prambon wetan
Jawaban mtbs puskesmas prambon wetan
Abdul Rochman
 
12 nervus cranial
12 nervus cranial 12 nervus cranial
3 Pemeriksaan TTV
3 Pemeriksaan TTV3 Pemeriksaan TTV
3 Pemeriksaan TTV
Khoirul Ummah
 
Manuver leopold
Manuver leopoldManuver leopold
Manuver leopold
Faisal Budi
 
Bronkopneumonia
BronkopneumoniaBronkopneumonia
Bronkopneumonia
Frans Rengirit
 
Kul 7.1 pemeriksaan fisik anak
Kul 7.1 pemeriksaan fisik anakKul 7.1 pemeriksaan fisik anak
Kul 7.1 pemeriksaan fisik anak
Intan Keumala Sari
 
Bagan MTBS
Bagan MTBSBagan MTBS
Bagan MTBS
moharip1
 
sirosis hepatis
sirosis hepatissirosis hepatis
sirosis hepatis
Fadjar Miea
 
pemeriksaan fisik
pemeriksaan fisikpemeriksaan fisik
pemeriksaan fisik
Kampus-Sakinah
 
Ppt hipertiroidisme
Ppt hipertiroidismePpt hipertiroidisme
Ppt hipertiroidisme
KANDA IZUL
 
asuhan keperawatan pada vertigo
asuhan keperawatan pada vertigoasuhan keperawatan pada vertigo
asuhan keperawatan pada vertigo
TiyaPurnanita
 
Materi Pelatihan PONED - Asfiksia dan Resusitasi Bayi Baru Lahir
Materi Pelatihan PONED - Asfiksia dan Resusitasi Bayi Baru LahirMateri Pelatihan PONED - Asfiksia dan Resusitasi Bayi Baru Lahir
Materi Pelatihan PONED - Asfiksia dan Resusitasi Bayi Baru Lahir
Dayu Agung Dewi Sawitri
 

What's hot (20)

Askep bblr
Askep bblrAskep bblr
Askep bblr
 
Pneumonia
PneumoniaPneumonia
Pneumonia
 
Asuhan keperawatan pneumonia
Asuhan keperawatan pneumoniaAsuhan keperawatan pneumonia
Asuhan keperawatan pneumonia
 
Ppt bronkopneumonia
Ppt bronkopneumoniaPpt bronkopneumonia
Ppt bronkopneumonia
 
Pemeriksaan Fisik Pada Ibu Hamil
Pemeriksaan Fisik Pada Ibu HamilPemeriksaan Fisik Pada Ibu Hamil
Pemeriksaan Fisik Pada Ibu Hamil
 
Jawaban mtbs puskesmas prambon wetan
Jawaban mtbs puskesmas prambon wetanJawaban mtbs puskesmas prambon wetan
Jawaban mtbs puskesmas prambon wetan
 
12 nervus cranial
12 nervus cranial 12 nervus cranial
12 nervus cranial
 
3 Pemeriksaan TTV
3 Pemeriksaan TTV3 Pemeriksaan TTV
3 Pemeriksaan TTV
 
Manuver leopold
Manuver leopoldManuver leopold
Manuver leopold
 
Bronkopneumonia
BronkopneumoniaBronkopneumonia
Bronkopneumonia
 
Askep hepatitis
Askep hepatitisAskep hepatitis
Askep hepatitis
 
Kul 7.1 pemeriksaan fisik anak
Kul 7.1 pemeriksaan fisik anakKul 7.1 pemeriksaan fisik anak
Kul 7.1 pemeriksaan fisik anak
 
Bagan MTBS
Bagan MTBSBagan MTBS
Bagan MTBS
 
sirosis hepatis
sirosis hepatissirosis hepatis
sirosis hepatis
 
pemeriksaan fisik
pemeriksaan fisikpemeriksaan fisik
pemeriksaan fisik
 
Ppt hipertiroidisme
Ppt hipertiroidismePpt hipertiroidisme
Ppt hipertiroidisme
 
asuhan keperawatan pada vertigo
asuhan keperawatan pada vertigoasuhan keperawatan pada vertigo
asuhan keperawatan pada vertigo
 
Prematur
PrematurPrematur
Prematur
 
Materi Pelatihan PONED - Asfiksia dan Resusitasi Bayi Baru Lahir
Materi Pelatihan PONED - Asfiksia dan Resusitasi Bayi Baru LahirMateri Pelatihan PONED - Asfiksia dan Resusitasi Bayi Baru Lahir
Materi Pelatihan PONED - Asfiksia dan Resusitasi Bayi Baru Lahir
 
Ikterus
IkterusIkterus
Ikterus
 

Similar to Pemeriksaan Fisik pada Neonatus

Materi pengkajian fisik_bayi_baru_lahir
Materi pengkajian fisik_bayi_baru_lahirMateri pengkajian fisik_bayi_baru_lahir
Materi pengkajian fisik_bayi_baru_lahir
Sabrina Putri Dewanti
 
Job sheet pemeriksaan fisik bbl
Job sheet pemeriksaan fisik bblJob sheet pemeriksaan fisik bbl
Job sheet pemeriksaan fisik bbl
hanny andini
 
SOP pemeriksaan bayi.docx
SOP pemeriksaan bayi.docxSOP pemeriksaan bayi.docx
SOP pemeriksaan bayi.docx
rahmiramadhan
 
Pemeriksaan Fisik Pada Ibu Hamil
Pemeriksaan Fisik Pada Ibu HamilPemeriksaan Fisik Pada Ibu Hamil
Pemeriksaan Fisik Pada Ibu Hamil
pjj_kemenkes
 
2
22
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKPER PEMKAB MUNA
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKPER PEMKAB MUNA Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKPER PEMKAB MUNA
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKPER PEMKAB MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir
Pengkajian fisik pada bayi baru lahirPengkajian fisik pada bayi baru lahir
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir
Operator Warnet Vast Raha
 
MAKALAH PEMERIKSAAN FISIK BAYI DAN SOP.docx
MAKALAH PEMERIKSAAN FISIK BAYI DAN SOP.docxMAKALAH PEMERIKSAAN FISIK BAYI DAN SOP.docx
MAKALAH PEMERIKSAAN FISIK BAYI DAN SOP.docx
rahmiramadhan
 
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
KUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilann
KUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilannKUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilann
KUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilann
DwiNormaR
 
memberikan asuhan pada bayi usia 2 6 hari
memberikan asuhan pada bayi usia 2 6 harimemberikan asuhan pada bayi usia 2 6 hari
memberikan asuhan pada bayi usia 2 6 hari
Demey Bd
 
pemeriksaanfisikbayibarulahir-130902102431-phpapp02.pdf
pemeriksaanfisikbayibarulahir-130902102431-phpapp02.pdfpemeriksaanfisikbayibarulahir-130902102431-phpapp02.pdf
pemeriksaanfisikbayibarulahir-130902102431-phpapp02.pdf
hikmandayanisst
 
Pemeriksaan fisik bayi baru lahir
Pemeriksaan fisik bayi baru lahirPemeriksaan fisik bayi baru lahir
Pemeriksaan fisik bayi baru lahir
Chaicha Ceria
 
234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx
Septian Muna Barakati
 
234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx
Warnet Raha
 
234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx
Septian Muna Barakati
 
Pert 11. Pemeriksaan Bayi Baru Lahir.pdf
Pert 11. Pemeriksaan Bayi Baru Lahir.pdfPert 11. Pemeriksaan Bayi Baru Lahir.pdf
Pert 11. Pemeriksaan Bayi Baru Lahir.pdf
Eka Safitri
 
Pemeriksaan Fisik
Pemeriksaan FisikPemeriksaan Fisik
Pemeriksaan Fisik
Hanifa Rahmadilla
 
Pemeriksaanfisikbayibarulahir 130902102431-phpapp02
Pemeriksaanfisikbayibarulahir 130902102431-phpapp02Pemeriksaanfisikbayibarulahir 130902102431-phpapp02
Pemeriksaanfisikbayibarulahir 130902102431-phpapp02
Cut Agam
 
ASUHAN KEPERAWATAN BAYI BARU LAHIR DAN NUTRISI PADA BBL
ASUHAN KEPERAWATAN BAYI BARU LAHIR DAN NUTRISI PADA BBLASUHAN KEPERAWATAN BAYI BARU LAHIR DAN NUTRISI PADA BBL
ASUHAN KEPERAWATAN BAYI BARU LAHIR DAN NUTRISI PADA BBLIra Aryanti
 

Similar to Pemeriksaan Fisik pada Neonatus (20)

Materi pengkajian fisik_bayi_baru_lahir
Materi pengkajian fisik_bayi_baru_lahirMateri pengkajian fisik_bayi_baru_lahir
Materi pengkajian fisik_bayi_baru_lahir
 
Job sheet pemeriksaan fisik bbl
Job sheet pemeriksaan fisik bblJob sheet pemeriksaan fisik bbl
Job sheet pemeriksaan fisik bbl
 
SOP pemeriksaan bayi.docx
SOP pemeriksaan bayi.docxSOP pemeriksaan bayi.docx
SOP pemeriksaan bayi.docx
 
Pemeriksaan Fisik Pada Ibu Hamil
Pemeriksaan Fisik Pada Ibu HamilPemeriksaan Fisik Pada Ibu Hamil
Pemeriksaan Fisik Pada Ibu Hamil
 
2
22
2
 
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKPER PEMKAB MUNA
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKPER PEMKAB MUNA Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKPER PEMKAB MUNA
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKPER PEMKAB MUNA
 
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir
Pengkajian fisik pada bayi baru lahirPengkajian fisik pada bayi baru lahir
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir
 
MAKALAH PEMERIKSAAN FISIK BAYI DAN SOP.docx
MAKALAH PEMERIKSAAN FISIK BAYI DAN SOP.docxMAKALAH PEMERIKSAAN FISIK BAYI DAN SOP.docx
MAKALAH PEMERIKSAAN FISIK BAYI DAN SOP.docx
 
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Pengkajian fisik pada bayi baru lahir AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
 
KUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilann
KUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilannKUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilann
KUNJUNGAN AWAL.pada saat awal kehamilann
 
memberikan asuhan pada bayi usia 2 6 hari
memberikan asuhan pada bayi usia 2 6 harimemberikan asuhan pada bayi usia 2 6 hari
memberikan asuhan pada bayi usia 2 6 hari
 
pemeriksaanfisikbayibarulahir-130902102431-phpapp02.pdf
pemeriksaanfisikbayibarulahir-130902102431-phpapp02.pdfpemeriksaanfisikbayibarulahir-130902102431-phpapp02.pdf
pemeriksaanfisikbayibarulahir-130902102431-phpapp02.pdf
 
Pemeriksaan fisik bayi baru lahir
Pemeriksaan fisik bayi baru lahirPemeriksaan fisik bayi baru lahir
Pemeriksaan fisik bayi baru lahir
 
234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx
 
234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx
 
234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx234296768 makalah-leopold-docx
234296768 makalah-leopold-docx
 
Pert 11. Pemeriksaan Bayi Baru Lahir.pdf
Pert 11. Pemeriksaan Bayi Baru Lahir.pdfPert 11. Pemeriksaan Bayi Baru Lahir.pdf
Pert 11. Pemeriksaan Bayi Baru Lahir.pdf
 
Pemeriksaan Fisik
Pemeriksaan FisikPemeriksaan Fisik
Pemeriksaan Fisik
 
Pemeriksaanfisikbayibarulahir 130902102431-phpapp02
Pemeriksaanfisikbayibarulahir 130902102431-phpapp02Pemeriksaanfisikbayibarulahir 130902102431-phpapp02
Pemeriksaanfisikbayibarulahir 130902102431-phpapp02
 
ASUHAN KEPERAWATAN BAYI BARU LAHIR DAN NUTRISI PADA BBL
ASUHAN KEPERAWATAN BAYI BARU LAHIR DAN NUTRISI PADA BBLASUHAN KEPERAWATAN BAYI BARU LAHIR DAN NUTRISI PADA BBL
ASUHAN KEPERAWATAN BAYI BARU LAHIR DAN NUTRISI PADA BBL
 

More from pjj_kemenkes

Modul 4 MTBS
Modul 4 MTBSModul 4 MTBS
Modul 4 MTBS
pjj_kemenkes
 
Modul 3 MTBS
Modul 3 MTBSModul 3 MTBS
Modul 3 MTBS
pjj_kemenkes
 
Modul 2 MTBS
Modul 2 MTBSModul 2 MTBS
Modul 2 MTBS
pjj_kemenkes
 
Modul 1 MTBS
Modul 1 MTBSModul 1 MTBS
Modul 1 MTBS
pjj_kemenkes
 
Modul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIModul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid III
pjj_kemenkes
 
Modul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIModul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid III
pjj_kemenkes
 
Modul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIModul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid III
pjj_kemenkes
 
Modul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIModul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid III
pjj_kemenkes
 
Modul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIModul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid III
pjj_kemenkes
 
Modul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIModul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid III
pjj_kemenkes
 
Modul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIModul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid III
pjj_kemenkes
 
Modul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIModul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid III
pjj_kemenkes
 
Modul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIModul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid III
pjj_kemenkes
 
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
pjj_kemenkes
 
Modul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanModul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatan
pjj_kemenkes
 
Modul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanModul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatan
pjj_kemenkes
 

More from pjj_kemenkes (20)

Modul 4 MTBS
Modul 4 MTBSModul 4 MTBS
Modul 4 MTBS
 
Modul 3 MTBS
Modul 3 MTBSModul 3 MTBS
Modul 3 MTBS
 
Modul 2 MTBS
Modul 2 MTBSModul 2 MTBS
Modul 2 MTBS
 
Modul 1 MTBS
Modul 1 MTBSModul 1 MTBS
Modul 1 MTBS
 
Modul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIModul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid III
 
Modul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIModul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid III
 
Modul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIModul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid III
 
Modul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIModul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid III
 
Modul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIModul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid III
 
Modul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIModul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid III
 
Modul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIModul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid III
 
Modul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIModul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid III
 
Modul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIModul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid III
 
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
 
Modul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanModul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatan
 
Modul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanModul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatan
 

Recently uploaded

Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
pristayulianabila
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdfBiografi Presiden Republik Indonesia.pdf
Biografi Presiden Republik Indonesia.pdf
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 

Pemeriksaan Fisik pada Neonatus

  • 1. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Uraian Materi GKAH PRAKTEKSaat ini anda akan melakukan pemeriksaan fisik pada neonatus yang merupakan bagian praktek klinik yang sangat pent-ing dan setiap mahasiswa harus menguasai ketrampilan ini. Setelah anda melaksanakan pengkajian data tentang identitas, riwayat ke-hamilan, persalinan dan nifas yang sekarang, maka dilanjutkan dengan pemeriksaan fisik agar dapat me-netapkan apakah neonates dalam kondisi yang normal atau tidak. Da-lam kegiatan belajar ini, anda harus mempersiapkan alat dan bahan, melakukan persiapan terhadap ne-onates dan pemeriksaan umum. Setelah saudara siap maka ikutilah langkah-langkah sebagai berikut : Sebelum anda melaku-kan pemeriksaan fisik pada bayi baru lahir, ada beberapa hal yang perlu anda perhati-kan, antara lain : 1) Pastikan suhu ruangan hangat sehingga bayi ti-dak mudah untuk kehilan-gan panas, dan lepaskan pakaian hanya pada daer-ah yang akan diperiksa. 2) lakukan prosedur secara berurutan dari kepala ke kaki atau lakukan per-osedur yang memerlu-kan observasi ketat lebih dahulu, seperti paru, jan-tung dan abdomen. 3) lakukan prosedur yang mengganggu bayi, sep-erti pemeriksaan refleks pada tahap akhir. Setelah semuanya siap maka lakukan pemeriksaan umum secara bertahap dan hati-hati 1. Menilai keadaan umum neo-natus - Secara keseluruhan (perbandingan bagian tubuh bayi proporsion-al/ tidak) - Bagian kepala, badan dan exstremitas (pemer-iksaan akan kelainan) - Tonus otot, tingkat ak-tifitas (gerakan bayi aktif atau tidak) - Warna kulit dan bibir (kemerahan/kebiruan) - Tangis bayi (melengking, merintih, normal) Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Tugas 2
  • 2. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 2. Tanda-tanda vital - Periksa laju nafas den-gan melihat tarikan na-fas pada dada menggu-nakan petunjuk waktu. Laju nafas normal 40- 60 permenit, tidak ada wheezing dan ronchi. - Periksa laju jantung dengan menggunakan stetoskop dan petunjuk waktu. Laju jantung nor-mal 100-120 permenit, tidak terdengar murmur jantung - - Periksa suhu dengan menggunakan termo-meter aksila. Suhu nor-mal 36,5-37,2ºC. 3. Lakukan penimbangan berat badan. Sebelum menimbang bayi, letakkan kain pada tim-bangan agar bayi tidak kehi-langan panas. Berat badan lahir normal adalah 2500gr– 4000gr. 4. Lakukan pengukuran pan-jang badan. Pengukuran dilakukan dari ujung kepa-la sampai ke tumit, panjang badan yang normal adalah 45-50 cm menggunakan pengukur panjang badan 5. Lakukan pemeriksaan pada bagian kepala bayi Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Tugas 3
  • 3. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 6. Periksa telinga bagaimana letaknya dengan mata dan kepala serta ada tidaknya gangguan pada pendenga-ran. 7. Periksa mata akan tanda-tanda infeksi dan kelainan. Untuk menilai ada tidaknya Starbismus (koordinasi ge-rakan mata yang belum sempurna), kebutaan, se-perti jarang berkedip atau sensifisitas terhadap cahaya berkurang,katarak konge-nital, apabila terlihat pupil yang berwarna putih. 8. Periksa hidung dan mulut, langit-langit, bibir, dan reflek hisap dan rooting. Perhati-kan adanya kelainan con-genital seperti labiopalato-skizis. 9. Periksa leher bayi. Perha-tikan adakah pembesaran atau benjolan dengan men-gamati pergerakan leher apabila terjadi keterbatasan dalam pergerakannya maka kemungkinan terjadi kelai-nan pada tulang leher se-perti kelainan tiroid. 10. Periksa dada. Perhatiakan bentuk dada dan putting susu bayi. Jira tidak simetris kemungkianan bayi men-galami pneumotoraks, her-nia diafragma. 11. Periksa bahu, lengan dan tangan. Perhatikan gerakan dan kelengkapan jari tangan untuk mengetahui adan-ya kelemahan, kelumpuhan dan kelainan bentuk jari. 12. Periksa bagian perut . Per-hatiakn bagaimana bentuk adakah penonjolan sekitar tali pusat , perdarahan tali pusat, lembek (pada saat bayi menangis), benjolan. 13. Periksa alat kelamin 14. Periksa tungkai dan kaki. Pe-riksa gerakan, dan kelengka-pan jari tangan untuk men-getahui adanya kelemahan, kelumpuhan dan kelainan bentuk jari. 15. Periksa punggung dan anus. Periksa akan adanya pem-bengkakan atau cekungan dan adanya lubang anus (telah mengeluarkan me-konium) menggunakan ter-mometer 16. Periksa kulit. Perhatikan adanya verniks, pembeng-kakan atau bercak hitam serta tanda lahir. Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Tugas 4
  • 4. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 17. Periksa refleks neonates dengan cara sebagai berikut : 1) Refleks glabellar Ketuk daerah pangkal hidung secara pelan dengan menggu-nakan jari telunjuk. neonatus akan men-gedipkan mata pada 4 sampai 5 ketukan pertama. 2) Refleks hisap Letakkan ibu jari saudara yang bersih menyentuh bibir  rasakan hisapan neo-natus 3) Refleks mencari (rooting) Sentuhkan jari anda pada ujung bibir anda dan lihat neonatus menoleh ke arah jari yang menyentuh pipi. 4) Refleks genggam Dengan meletakkan jari telunjuk pada pal-mar, tekanan dengan gentle, normalnya bayi akan menggeng-gam dengan kuat Jika telapak tangan bayi ditekan  bayi mengepalkan tinjun-ya. Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Tugas 5
  • 5. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 5) Refleks babinsky Gores telapak kaki , dimulai dari tumit, gores sisi lateral tel-apak kaki ke arah atas kemudian gerakkan jari sepanjang tel-apak kaki. Bayi akan menunjukkan respon berupa semua jari kaki hyperekstensi dengan ibu jari dor-sifleksi Refleks moro Kejutkan neonates dengan bertepuk tangan di sisi ne-onates, bayi akan tampak terkejut dan kedua tangan dan kaki akan terangkat secara simetris Fungsi : menguji kondisi umum bayi serta kenormalan sys-tem saraf pusatnya. 6) Refleks berjalan memegang len-gannya sedangkan kakinya dibiarkan menyentuh permu-kaan yang keras, ne-onates akan meng-g e r a k- g e r a k k a n tungkainya dalam suatu gerakan ber-jalan atau melangkah jika diberikan Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Tugas 6
  • 6. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 7) Refleks Tonic Neck Baringkan neonates dan angkat kedua tangannya, lihat apa-kah bayi mengang-kat lehernya, bila mengangkat leher, artinya positip Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Tugas 7