SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Nevus Pigmentosus
Definisi
• Nevus Pigmentosus juga disebut sebagai melanocytic
nevi
• Merupakan lesi melanostik/tumor jinak pada kulit yang
umum pada manusia
• Berasal dari melanosit, yaitu sel dendritic yang
menghasilkan pigmen. Normalnya terdapat diantara
keratinosit pada stratum basale di epidermis
• Dapat terjadi pada semua orang
• Nevus Pigmentosus berkembang dari
setelah lahir, dan membesar perlahan secara
simetris, dan akan mengecil pada usia
tertentu
• Jumlah nevus akan meningkat pada usia 30-
an dan akan berkurang setelahnya
• Lebih sering ditemukan pada ras kaukasia
Epidemiologi
01
02
Sel-sel nevus kulit berasal dari neural crest, sel-sel ini
membentuk sarang-sarang kecil pada lapisan sel basal epidermis
Sel tersebut yang membelah masuk ke dermis dan
membentuk sarang pada dermis
Etiologi
Pembagian nevus pigmentous
berdasarkan tempat
 Junction nevi merupakan sel-sel yang terletak pada pertemuan antara dermo-
epidermal. Nevus junctional adalah gabungan sel nevus yang berfungsi mirip dengan
melanosit dan morfologinya menyerupai sel nevus. Junction nevi jarang setelah lahir
dan biasanya berkembang saat anak berumur 2 tahun. Pembentukan aktif sel
nevusnya hanya pada pertemuan antara dermis dan epidermis.
 Compund nevi adalah kombinasi dari nevus junctional dan intradermal nevus. Nevus
ini cenderung lebih kecil dan terdapat hiperpigmentaasi.
 Intradermal nevi merupakan sel-sel nevus terletak di daerah yang relative lebih
dalam dari dermis. Produksi melanin dalam sel-sel nevus intradermalnya hanya
sedikit. Sel-sel yang muncul bergerombol dan menyerupai sel Schwann.
Manifestasi Klinis
 Dapat terjadi di seluruh bagian kulit tubuh.
 Lesi dapat datar, papuler, atau papilomatosa (come shaped)
 Ukuran bervariasi dari milier-plakat
 Pigmentasi juga bervariasi, bisa seperti warna kulit ssampai coklat kehitaman
 Diagnosis dapat di tegakan dengan inspeksi klinis
Diagnosis Banding
Sebagian besar tidak perlu di tatalaksana. Namun pengangkatan
atau biopsi nevus biasanya dilakukan atas permintaaan pasien
dengan alasan kosmetik atau iritasi
Tatalaksana
Prognosis
• Nevus pigmentosus hanya menimbulkan keluhan
kosmetis
• Dapat berubah menjadi melanoma maligna (terasa gatal
dan nyeri, perubahan warna menjadi lebih gelap, ukuran
membesar, melebar tidak teratus, permukaan tidak rata,
dan mudah berdarah)
Terima
Kasih

More Related Content

What's hot (20)

Lapsus varicella
Lapsus varicellaLapsus varicella
Lapsus varicella
 
Abses peritonsilar
Abses peritonsilarAbses peritonsilar
Abses peritonsilar
 
Bedah minor ; eksisi clavus
Bedah minor ; eksisi clavusBedah minor ; eksisi clavus
Bedah minor ; eksisi clavus
 
HIPOGLIKEMIA PADA ANAK
HIPOGLIKEMIA PADA ANAKHIPOGLIKEMIA PADA ANAK
HIPOGLIKEMIA PADA ANAK
 
Status Dermatologikus
Status DermatologikusStatus Dermatologikus
Status Dermatologikus
 
Keratitis mata
Keratitis mataKeratitis mata
Keratitis mata
 
Lepra
LepraLepra
Lepra
 
Laporan kasus
Laporan kasusLaporan kasus
Laporan kasus
 
Ikterus Neonatorum
Ikterus NeonatorumIkterus Neonatorum
Ikterus Neonatorum
 
Efloresensi (modul kulit dan jaringan penunjang)
Efloresensi (modul kulit dan jaringan penunjang)Efloresensi (modul kulit dan jaringan penunjang)
Efloresensi (modul kulit dan jaringan penunjang)
 
Veruka vulgaris
Veruka vulgarisVeruka vulgaris
Veruka vulgaris
 
Laporan kasus ii
Laporan kasus iiLaporan kasus ii
Laporan kasus ii
 
Visum Gantung Diri
Visum Gantung DiriVisum Gantung Diri
Visum Gantung Diri
 
Ulkus kornea
Ulkus korneaUlkus kornea
Ulkus kornea
 
corpus alienum
corpus alienumcorpus alienum
corpus alienum
 
kolestasis
kolestasiskolestasis
kolestasis
 
Kista ovarium
Kista ovariumKista ovarium
Kista ovarium
 
Gonorrhea
GonorrheaGonorrhea
Gonorrhea
 
GCS Tingkat Kesadaran
GCS Tingkat KesadaranGCS Tingkat Kesadaran
GCS Tingkat Kesadaran
 
Herpes zoster
Herpes zosterHerpes zoster
Herpes zoster
 

Recently uploaded

TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTriNurmiyati
 
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptkonsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptKianSantang21
 
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptxAzwarArifkiSurg
 
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptxrachmatpawelloi
 
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitPresentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitIrfanNersMaulana
 
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptSOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptDwiBhaktiPertiwi1
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxwisanggeni19
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesNadrohSitepu1
 
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxfania35
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdfMeboix
 
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatFARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatSyarifahNurulMaulida1
 
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptxKeperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptxrachmatpawelloi
 
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinanDwiNormaR
 
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasserbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasmufida16
 
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfPPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfhurufd86
 
ANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptx
ANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptxANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptx
ANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptxCahyaRizal1
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptRoniAlfaqih2
 
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptPERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptbekamalayniasinta
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptRoniAlfaqih2
 
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin raufLAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin raufalmahdaly02
 

Recently uploaded (20)

TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
 
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptkonsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
 
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
 
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
 
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitPresentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
 
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptSOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
 
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
 
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatFARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
 
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptxKeperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
 
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
 
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasserbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
 
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfPPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
 
ANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptx
ANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptxANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptx
ANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptx
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
 
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptPERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
 
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin raufLAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
 

Nevus Pigmentosus: Definisi, Etiologi, Manifestasi Klinis

  • 2. Definisi • Nevus Pigmentosus juga disebut sebagai melanocytic nevi • Merupakan lesi melanostik/tumor jinak pada kulit yang umum pada manusia • Berasal dari melanosit, yaitu sel dendritic yang menghasilkan pigmen. Normalnya terdapat diantara keratinosit pada stratum basale di epidermis
  • 3. • Dapat terjadi pada semua orang • Nevus Pigmentosus berkembang dari setelah lahir, dan membesar perlahan secara simetris, dan akan mengecil pada usia tertentu • Jumlah nevus akan meningkat pada usia 30- an dan akan berkurang setelahnya • Lebih sering ditemukan pada ras kaukasia Epidemiologi
  • 4. 01 02 Sel-sel nevus kulit berasal dari neural crest, sel-sel ini membentuk sarang-sarang kecil pada lapisan sel basal epidermis Sel tersebut yang membelah masuk ke dermis dan membentuk sarang pada dermis Etiologi
  • 5. Pembagian nevus pigmentous berdasarkan tempat  Junction nevi merupakan sel-sel yang terletak pada pertemuan antara dermo- epidermal. Nevus junctional adalah gabungan sel nevus yang berfungsi mirip dengan melanosit dan morfologinya menyerupai sel nevus. Junction nevi jarang setelah lahir dan biasanya berkembang saat anak berumur 2 tahun. Pembentukan aktif sel nevusnya hanya pada pertemuan antara dermis dan epidermis.  Compund nevi adalah kombinasi dari nevus junctional dan intradermal nevus. Nevus ini cenderung lebih kecil dan terdapat hiperpigmentaasi.  Intradermal nevi merupakan sel-sel nevus terletak di daerah yang relative lebih dalam dari dermis. Produksi melanin dalam sel-sel nevus intradermalnya hanya sedikit. Sel-sel yang muncul bergerombol dan menyerupai sel Schwann.
  • 6. Manifestasi Klinis  Dapat terjadi di seluruh bagian kulit tubuh.  Lesi dapat datar, papuler, atau papilomatosa (come shaped)  Ukuran bervariasi dari milier-plakat  Pigmentasi juga bervariasi, bisa seperti warna kulit ssampai coklat kehitaman  Diagnosis dapat di tegakan dengan inspeksi klinis
  • 8. Sebagian besar tidak perlu di tatalaksana. Namun pengangkatan atau biopsi nevus biasanya dilakukan atas permintaaan pasien dengan alasan kosmetik atau iritasi Tatalaksana
  • 9. Prognosis • Nevus pigmentosus hanya menimbulkan keluhan kosmetis • Dapat berubah menjadi melanoma maligna (terasa gatal dan nyeri, perubahan warna menjadi lebih gelap, ukuran membesar, melebar tidak teratus, permukaan tidak rata, dan mudah berdarah)