SlideShare a Scribd company logo
MENGUAK PENEMU RUMUS DETERMINAN
Esai dibuat untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Teori Bilangan
Disusun oleh
Wiwit Nurul Akmalia
142151130
2014 D
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SILIWANGI
TASIKMALAYA
2015
atematika! Siapa yang tidak kenal dengan matematika?
Matemati-ka merupakan pelajaran yang sudah diberikan
sejak usia dini. Dengan metode pembelajaran yang beragam.
Jika kita mengingat matematika pasti ada kaitannya dengan
rumus matematika. Baik dari rumus yang tingkat mudah, sedang dan sukar. Setiap
rumus matematika tidaklah untuk dihafal, melainkan untuk dipahami.
M
Dan ternyata masing-masing rumus matematika yang kita pelajari sampai
sejauh ini, ada penemunya. Seperti halnya yang akan dibahas oleh penulis
mengenai penemu salah satu rumus matematika yaitu “MENGUAK PENEMU
RUMUS DETERMINAN”. Sebelumnya telah diketahui bahwa determinan
merupakan salah satu operasi hitung dalam matriks. Matriks adalah sekumpulan
angka atau variabel yang diatur dalam bentuk baris dan kolom, sehingga
membentuk tabel persegi panjang dan diapit dengan tanda kurung “()” atau
kurung siku “[]”, dimana setiap matriks mempunyai ordo yang biasa ditulis baris
x kolom. Contoh:
Determinan merupakan salah satu operasi matematika ang bersangkutan
dengan matriks atau denga kata lain bahwa determinan itu jumlah dari nilai
perkalian elemen matriks. Baik ini penemu rumus determinan:
Gambar 1. Seki Kowa
Seki Kowa atau Seki Takakazu adalah seorang matemati-kawan dari
Jepang zaman Edo yang menciptakan sistem notasi baru matematika yang
digunakan dibanyak teorema dan teori. Sumbangan terkenal dari Seki pada aljabar
adalah menemukan Determinan. Beliau hanya dapat menyelesaikan matrik ordo
2x2 dan 3x3, dan gagal untuk ordo yang lebih tinggi. Akan tetapi muridnya yaitu
Laplace,
Gambar 2. Laplace
berhasil menyelesaikan unsur untuk matriks ordo yang lebih tinggi yang
digunakan untuk mengeliminasi variabel pada sistem persamaan. Seki meletakkan
dasar bagi perkembangan selanjutnya dari matematika Jepang yang dikenal
sebagai wasan.
Biografi
Seki Kowa lahir pada bulan Maret 1642 di Edo atau Fujioka, Jepang. Dia
lahir dari Klan Uchiyama. Ia adalah putra kedua dari Nagaakira Uchiyama,
seorang samurai, dia diadopsi pada usia dini oleh Seki Gorōzaemon, seorang
pejabat samurai dengan Biro Pasokan di Edo. Seki Takakazu diasumsikan
berbagai posisi sebagai pemeriksa akun untuk tuan Kofu, Tokugawa Tsunashige
( sampai 1678 ), dan kemudian putranya, shogun Tokugawa.
Gambar 3. Shogun Tokugawa
Sebagai penduduk Edo, pusat politik dan budaya dari kali, dia baik
ditempatkan untuk akses ke publikasi terbaru, dan tulisan-tulisan pertama-nya
bersaksi untuk pengeta-huan umum matematika kontemporer. Zhu Shijie ini
Suanxue qimeng (1299 ; Pengantar Matematika), Yang Hui Yang Hui suanfa
(abad ke-13 ; Matematika Metode Yang Hui), dan Cheng Dawei ini Suanfa
tongzong (1592 ;Treatise sistematis pada arit-matika ) berada di antara risalah
Cina yang menginspirasinya .
Kematian
Seki Takakazu (Seki Kowa) meninggal di Jepang pada 5 Desem-ber 1708
(kalender Gregorian).
Determinan
Seki Kowa mempublikasi-kan konsep determinan pertama kali di Jepang
tahun 1683. Seki menulis buku Method of Solving the dissimulated problems yang
memuat metode matriks. Akan tetapi Seki Kowa belum menggunakan istilah
determinan dalam memaparkan konsep determinan ini.
Walaupun Seki Kowa telah memperkenalkan bentuk determinan dan
memberi metode umum untuk menghitungnya. Seki Kowa menemukan
determinan khusus untuk matriks ordo 2 x 2, 3 x 3 , 4 x 4, 5 x 5 saja. Istilah
determinan pertama kali digunakan oleh Gauss dalam Disquistiones arithmeticae
(1801).
Gambar 4. Gaus dan Bukunya
Dalam buku tersebut, terdapat dalam pembahasan bentuk-bentuk kuadrat
dengan menggunakan determinan. Cauchy pada tahun 1812 memaparkan istilah
Eliminasi Gauss, yang telah digunakan di Cina tahun 200 SM dimana orang
pertama menggunakan istilah determinant dalam konteks modern. Eliminasi
Gauss adalah suatu metode untuk mengoperasikan nilai-nilai di dalam matriks
sehingga menjadi matriks yang lebih sederhana lagi.
Gambar 5. Cauchy
Karya-karya Cauchy hampir mewa-kili konsep determinan modern. Dia merintis
konsep ‘minor’ dan ‘adjoints’, serta hasil kali matriks. Dalam karya tahun 1841 ia
menggu-nakan tanda dua garis vertikal untuk menunjukkan determinan. Berikut
untuk lebih jelasnya:
Untuk yang berordo 3x3 yaitu dengan metode sarrus berikut gambar dan
sedikit ulasan sejarah metode sarrus.
Pierre Frédéric Sarrus (10 Maret 1798 – 20 November 1861) adalah
seorang matematikawan Perancis. Sarrus adalah profesor di Universitas
Strasbourg.
Gambar 6. Pierre Frédéric Sarrus
Gambar 7. Universitas Strasbourg
Perancis (1826-1856) dan anggota Akademi Ilmu Pengetahuan di Paris (1842).
Dia adalah pengarang beberapa risalah, termasuk di antaranya: solusi numerik
persamaan dengan beberapa variabel yang tidak diketahui (1842), beberapa
integral dan kondisi keterintegralannya, dan penentuan orbit komet.
Dia juga menemukan aturan mnemonic untuk memecahkan determinan
dari sebuah matriks berordo 3 x 3 yang dinamakan skema Sarrus, yang
memberikan metode mudah untuk diingat (easy–to–remember) dalam
mengerjakan determinan dari sebuah matriks berordo 3 x 3 (seperti digambarkan
dalam “perkalian silang“).
Gambar 9. Mencari determinan dengan matriks 3x3
Gambar 10. Metode sarrus-kino
Sedikit ilmu penulis biasanya selalu mengingat kunci untuk mencari
determinan berorda 3 x 3 bisa diibaratkan nyanyian salah satu band di Indonesia,
dengan judul lagu “Serong Kanan Serong Kiri”. Mengapa demikian? Karena kita
mengutamakan untuk yang serong kanan barulah setelah itu serong kiri. Untuk
kallian yang mau lihat vidio cara menghitung cepat determinan, bisa kunjungi link
dibawah ini.
https://www.youtube.com/results?
search_query=cara+cepat+menghitung+determinan+youtube
Gambar 11. Vidio Cara Cepat Menghitung Determinan
Jadi, kesimpulan dari pemba-hasan ini bahwa yang menemukan
determinan itu adalah Seki Kowa atau Seki Takakazu yang berasal dari Jepang.
Beliau lahir pada bulan Maret 1642 di Edo. Seki merupakan putra kedua dari
Nagaakira Uchiyama, yang kemudian diadopsi oleh Seki Gorōzaemon. Seki
Kowa mempublikasikan konsep determinan pertama kali di Jepang tahun 1683.
Istilah determinan pertama kali digunakan oleh Gauss dalam bukunya yang
berjudul “Disquistio-nes Arithmeticae”. Determinan dapat dicari dengan beberapa
metode, seperti dengan cara Gauss dan metode sarrus.
Melalui pembahasan penemu rumus determinan ini, penulis dapat
mengetahui siapa penemu rumus determinan dan juga metode yang digunakan.
Semoga melalui pembahasan yang dibuat penulis, dapat menambah ilmu
pengetahuan tentang penemu rumus determinan. Serta dapat bermanfaat bagi
pembaca.
Jajakumullohu khoiron katsiron
DAFTAR PUSTAKA
http://matematikasmkn1brondong.blogspot.com/2014/02/penemu-
penemurumusmtkdanfisika.html [Diakses pada: 30 Mei 2015]
http://matematikaalapy.blogspot.com/2013/01/determinan_6142.html [Diakses
pada: 30 Mei 2015]
http://pakbendot.blogspot.com/2012/05/caramenghitungdeterminan-matrix.html
[Diakses pada: 31 Mei 2015]
http://www.slideshare.net/ParningotanPanggabean/makalahdeterminan [Diakses
pada: 31 Mei 2015]
http://blogpenemu.blogspot.com/2014/09/seki-takakazu-sekikowa-penemu.html
[Diakses pada: 31 Mei 2015]
http://www.britannica.com/EBchecked/topic/533056/SekiTakakazu [Diakses
pada: 1 Juni 2015]
https://www.youtube.com/results?
search_query=cara+cepat+menghitung+determinan+youtube [Diakses
pada: 3 Juni 2015]
http://arifhidayat659.blogspot.com/2014/04/metode-eliminasi-gauss-dan-gauss-
jordan.html [Diakses pada: 9 Juni 2015]
https://www.google.com/search?q=universitas+strasbourg&ie=utf-8&oe=utf-8
[Diakses pada: 9 Juni 2015]
https://www.google.com/search?q=laplace&ie=utf-8&oe=utf-8 [Diakses pada: 9
Juni 2015]
https://www.google.com/search?q=sarrus+linkage&ie=utf8&oe=utf-8 [Diakses
pada: 9 Juni 2015]
https://www.google.com/search?
q=cauchy&source=lnms&tbm=isch&sa=X&ei=IRN3Vd2DJtHl8AX2uIH
YCA&ved=0CAgQ_AUoAg&biw=1252&bih=578 [Diakses pada: 9 Juni
2015]
https://www.google.com/search?
q=gauss+bukunya&source=lnms&tbm=isch&sa=X&ei=dhN3VcuPDIPr8
AWt84PYCw&ved=0CAcQ_AUoAQ&biw=1252&bih=578 [Diakses
pada: 9 Juni 2015]
Menguak penemu rumus determinan

More Related Content

What's hot

Aljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabarAljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabar
maman wijaya
 
Modul 4 kongruensi linier
Modul 4   kongruensi linierModul 4   kongruensi linier
Modul 4 kongruensi linier
Acika Karunila
 
Integral tak tentu dan integral tentu
Integral tak tentu dan integral tentuIntegral tak tentu dan integral tentu
Integral tak tentu dan integral tentu
Ana Sugiyarti
 
Turunan Fungsi Kompleks
Turunan Fungsi KompleksTurunan Fungsi Kompleks
Turunan Fungsi Kompleks
RochimatulLaili
 
Tokoh-Tokoh Aljabar
Tokoh-Tokoh AljabarTokoh-Tokoh Aljabar
Tokoh-Tokoh Aljabar
ailisda_nur
 
PPT Matriks
PPT MatriksPPT Matriks
PPT Matriks
RyaAgustini
 
Dalil Titik tengah segitiga
Dalil Titik tengah segitigaDalil Titik tengah segitiga
Dalil Titik tengah segitiga
Eri Krismiya
 
Laporan Praktikum Algoritma
Laporan Praktikum AlgoritmaLaporan Praktikum Algoritma
Laporan Praktikum Algoritma
EnvaPya
 
Sejarah matriks
Sejarah matriksSejarah matriks
Sejarah matriks
antiantika
 
Modul 7 persamaan diophantine
Modul 7   persamaan diophantineModul 7   persamaan diophantine
Modul 7 persamaan diophantine
Acika Karunila
 
Bilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkapBilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkap
agus_budiarto
 
Geometri datar dra. kusni- m.si
Geometri datar   dra. kusni- m.siGeometri datar   dra. kusni- m.si
Geometri datar dra. kusni- m.si
Kiki Ni
 
Analisis bab1 bab2
Analisis bab1 bab2Analisis bab1 bab2
Analisis bab1 bab2Charro NieZz
 
Penyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidel
Penyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidelPenyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidel
Penyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidelBAIDILAH Baidilah
 
Kongruensi kuadratis
Kongruensi kuadratisKongruensi kuadratis
Kongruensi kuadratis
Fara Silfia
 
Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018
Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018
Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018
Mathematics Sport
 
PEMETAAN STRUKTUR ALJABAR
PEMETAAN STRUKTUR ALJABARPEMETAAN STRUKTUR ALJABAR
PEMETAAN STRUKTUR ALJABAR
Nailul Hasibuan
 
Soal dan pembahasan ellips
Soal dan pembahasan ellipsSoal dan pembahasan ellips
Soal dan pembahasan ellips
Nida Shafiyanti
 

What's hot (20)

Analisis real-lengkap-a1c
Analisis real-lengkap-a1cAnalisis real-lengkap-a1c
Analisis real-lengkap-a1c
 
Aljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabarAljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabar
 
Modul 4 kongruensi linier
Modul 4   kongruensi linierModul 4   kongruensi linier
Modul 4 kongruensi linier
 
Integral tak tentu dan integral tentu
Integral tak tentu dan integral tentuIntegral tak tentu dan integral tentu
Integral tak tentu dan integral tentu
 
Turunan Fungsi Kompleks
Turunan Fungsi KompleksTurunan Fungsi Kompleks
Turunan Fungsi Kompleks
 
Tokoh-Tokoh Aljabar
Tokoh-Tokoh AljabarTokoh-Tokoh Aljabar
Tokoh-Tokoh Aljabar
 
PPT Matriks
PPT MatriksPPT Matriks
PPT Matriks
 
Dalil Titik tengah segitiga
Dalil Titik tengah segitigaDalil Titik tengah segitiga
Dalil Titik tengah segitiga
 
Laporan Praktikum Algoritma
Laporan Praktikum AlgoritmaLaporan Praktikum Algoritma
Laporan Praktikum Algoritma
 
Sejarah matriks
Sejarah matriksSejarah matriks
Sejarah matriks
 
Modul 7 persamaan diophantine
Modul 7   persamaan diophantineModul 7   persamaan diophantine
Modul 7 persamaan diophantine
 
Bilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkapBilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkap
 
Geometri datar dra. kusni- m.si
Geometri datar   dra. kusni- m.siGeometri datar   dra. kusni- m.si
Geometri datar dra. kusni- m.si
 
Analisis bab1 bab2
Analisis bab1 bab2Analisis bab1 bab2
Analisis bab1 bab2
 
Penyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidel
Penyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidelPenyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidel
Penyelesaian sistem persamaan linear dengan metode iterasi gauss seidel
 
Kongruensi kuadratis
Kongruensi kuadratisKongruensi kuadratis
Kongruensi kuadratis
 
Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018
Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018
Soal dan Pembahasan OSN Matematika SMP Tingkat Provinsi 2018
 
Materi integral tak tentu
Materi integral tak tentuMateri integral tak tentu
Materi integral tak tentu
 
PEMETAAN STRUKTUR ALJABAR
PEMETAAN STRUKTUR ALJABARPEMETAAN STRUKTUR ALJABAR
PEMETAAN STRUKTUR ALJABAR
 
Soal dan pembahasan ellips
Soal dan pembahasan ellipsSoal dan pembahasan ellips
Soal dan pembahasan ellips
 

Similar to Menguak penemu rumus determinan

Segitiga Khayyam-Pascal
Segitiga Khayyam-PascalSegitiga Khayyam-Pascal
Segitiga Khayyam-Pascal
Universitas Siliwangi
 
2. Hakikat Matematika.pptx
2. Hakikat Matematika.pptx2. Hakikat Matematika.pptx
2. Hakikat Matematika.pptx
EsterHutahaean1
 
Sejarah mtk
Sejarah mtkSejarah mtk
Sejarah mtk33335
 
Sejarah Bilangan Prima
Sejarah Bilangan PrimaSejarah Bilangan Prima
Sejarah Bilangan Prima
Mutya Pamungkas
 
Kalkulus differensial integral
Kalkulus differensial integralKalkulus differensial integral
Kalkulus differensial integralAl Munawwaroh
 
Makalah Integral.docx
Makalah Integral.docxMakalah Integral.docx
Makalah Integral.docx
yulinisa927
 
Islamic Mathematic (Al-Khawarizmi)
Islamic Mathematic (Al-Khawarizmi)Islamic Mathematic (Al-Khawarizmi)
Islamic Mathematic (Al-Khawarizmi)
grizkif
 
Sejarah Matematika
Sejarah MatematikaSejarah Matematika
Sejarah Matematika
Arif Abas
 
Sejarah aljabar
Sejarah aljabarSejarah aljabar
Sejarah aljabar
nurwa ningsih
 
Macam Macam Metode menghitung determinan
Macam Macam Metode menghitung determinanMacam Macam Metode menghitung determinan
Macam Macam Metode menghitung determinan
radar radius
 
Bilangan Imajiner : Sejarah dan Filosofinya
Bilangan Imajiner : Sejarah dan FilosofinyaBilangan Imajiner : Sejarah dan Filosofinya
Bilangan Imajiner : Sejarah dan Filosofinya
Nadya T. Novita
 
+++Makalah lengkap sejarah kel 8 (1)
+++Makalah lengkap sejarah kel 8 (1)+++Makalah lengkap sejarah kel 8 (1)
+++Makalah lengkap sejarah kel 8 (1)
Hartikanirwana
 
1. HAKEKAT MATEMATIKA.ppt
1. HAKEKAT MATEMATIKA.ppt1. HAKEKAT MATEMATIKA.ppt
1. HAKEKAT MATEMATIKA.ppt
SegerRudhiYantho
 
kelompok 10 sejarah matematika
kelompok 10 sejarah matematika kelompok 10 sejarah matematika
kelompok 10 sejarah matematika
Nining Suryani
 
Pengertian matematik
Pengertian matematikPengertian matematik
Pengertian matematiksyedx
 
Pengertian matematik
Pengertian matematikPengertian matematik
Pengertian matematik
syedx
 
Hakikat Matematika
Hakikat MatematikaHakikat Matematika
Hakikat Matematika
Restie Amelia
 
Makalah hakikat dan sejarah matematika
Makalah hakikat dan sejarah matematikaMakalah hakikat dan sejarah matematika
Makalah hakikat dan sejarah matematika
عاءدة مردكة
 
Publikasi
PublikasiPublikasi
Publikasi
Nurrida02
 
Tokoh tokoh trigonometri
Tokoh tokoh trigonometriTokoh tokoh trigonometri
Tokoh tokoh trigonometriNurrida02
 

Similar to Menguak penemu rumus determinan (20)

Segitiga Khayyam-Pascal
Segitiga Khayyam-PascalSegitiga Khayyam-Pascal
Segitiga Khayyam-Pascal
 
2. Hakikat Matematika.pptx
2. Hakikat Matematika.pptx2. Hakikat Matematika.pptx
2. Hakikat Matematika.pptx
 
Sejarah mtk
Sejarah mtkSejarah mtk
Sejarah mtk
 
Sejarah Bilangan Prima
Sejarah Bilangan PrimaSejarah Bilangan Prima
Sejarah Bilangan Prima
 
Kalkulus differensial integral
Kalkulus differensial integralKalkulus differensial integral
Kalkulus differensial integral
 
Makalah Integral.docx
Makalah Integral.docxMakalah Integral.docx
Makalah Integral.docx
 
Islamic Mathematic (Al-Khawarizmi)
Islamic Mathematic (Al-Khawarizmi)Islamic Mathematic (Al-Khawarizmi)
Islamic Mathematic (Al-Khawarizmi)
 
Sejarah Matematika
Sejarah MatematikaSejarah Matematika
Sejarah Matematika
 
Sejarah aljabar
Sejarah aljabarSejarah aljabar
Sejarah aljabar
 
Macam Macam Metode menghitung determinan
Macam Macam Metode menghitung determinanMacam Macam Metode menghitung determinan
Macam Macam Metode menghitung determinan
 
Bilangan Imajiner : Sejarah dan Filosofinya
Bilangan Imajiner : Sejarah dan FilosofinyaBilangan Imajiner : Sejarah dan Filosofinya
Bilangan Imajiner : Sejarah dan Filosofinya
 
+++Makalah lengkap sejarah kel 8 (1)
+++Makalah lengkap sejarah kel 8 (1)+++Makalah lengkap sejarah kel 8 (1)
+++Makalah lengkap sejarah kel 8 (1)
 
1. HAKEKAT MATEMATIKA.ppt
1. HAKEKAT MATEMATIKA.ppt1. HAKEKAT MATEMATIKA.ppt
1. HAKEKAT MATEMATIKA.ppt
 
kelompok 10 sejarah matematika
kelompok 10 sejarah matematika kelompok 10 sejarah matematika
kelompok 10 sejarah matematika
 
Pengertian matematik
Pengertian matematikPengertian matematik
Pengertian matematik
 
Pengertian matematik
Pengertian matematikPengertian matematik
Pengertian matematik
 
Hakikat Matematika
Hakikat MatematikaHakikat Matematika
Hakikat Matematika
 
Makalah hakikat dan sejarah matematika
Makalah hakikat dan sejarah matematikaMakalah hakikat dan sejarah matematika
Makalah hakikat dan sejarah matematika
 
Publikasi
PublikasiPublikasi
Publikasi
 
Tokoh tokoh trigonometri
Tokoh tokoh trigonometriTokoh tokoh trigonometri
Tokoh tokoh trigonometri
 

Recently uploaded

Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 

Menguak penemu rumus determinan

  • 1. MENGUAK PENEMU RUMUS DETERMINAN Esai dibuat untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Teori Bilangan Disusun oleh Wiwit Nurul Akmalia 142151130 2014 D PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SILIWANGI TASIKMALAYA 2015
  • 2. atematika! Siapa yang tidak kenal dengan matematika? Matemati-ka merupakan pelajaran yang sudah diberikan sejak usia dini. Dengan metode pembelajaran yang beragam. Jika kita mengingat matematika pasti ada kaitannya dengan rumus matematika. Baik dari rumus yang tingkat mudah, sedang dan sukar. Setiap rumus matematika tidaklah untuk dihafal, melainkan untuk dipahami. M Dan ternyata masing-masing rumus matematika yang kita pelajari sampai sejauh ini, ada penemunya. Seperti halnya yang akan dibahas oleh penulis mengenai penemu salah satu rumus matematika yaitu “MENGUAK PENEMU RUMUS DETERMINAN”. Sebelumnya telah diketahui bahwa determinan merupakan salah satu operasi hitung dalam matriks. Matriks adalah sekumpulan angka atau variabel yang diatur dalam bentuk baris dan kolom, sehingga membentuk tabel persegi panjang dan diapit dengan tanda kurung “()” atau kurung siku “[]”, dimana setiap matriks mempunyai ordo yang biasa ditulis baris x kolom. Contoh: Determinan merupakan salah satu operasi matematika ang bersangkutan dengan matriks atau denga kata lain bahwa determinan itu jumlah dari nilai perkalian elemen matriks. Baik ini penemu rumus determinan:
  • 3. Gambar 1. Seki Kowa Seki Kowa atau Seki Takakazu adalah seorang matemati-kawan dari Jepang zaman Edo yang menciptakan sistem notasi baru matematika yang digunakan dibanyak teorema dan teori. Sumbangan terkenal dari Seki pada aljabar adalah menemukan Determinan. Beliau hanya dapat menyelesaikan matrik ordo 2x2 dan 3x3, dan gagal untuk ordo yang lebih tinggi. Akan tetapi muridnya yaitu Laplace, Gambar 2. Laplace berhasil menyelesaikan unsur untuk matriks ordo yang lebih tinggi yang digunakan untuk mengeliminasi variabel pada sistem persamaan. Seki meletakkan dasar bagi perkembangan selanjutnya dari matematika Jepang yang dikenal sebagai wasan. Biografi Seki Kowa lahir pada bulan Maret 1642 di Edo atau Fujioka, Jepang. Dia lahir dari Klan Uchiyama. Ia adalah putra kedua dari Nagaakira Uchiyama, seorang samurai, dia diadopsi pada usia dini oleh Seki Gorōzaemon, seorang
  • 4. pejabat samurai dengan Biro Pasokan di Edo. Seki Takakazu diasumsikan berbagai posisi sebagai pemeriksa akun untuk tuan Kofu, Tokugawa Tsunashige ( sampai 1678 ), dan kemudian putranya, shogun Tokugawa. Gambar 3. Shogun Tokugawa Sebagai penduduk Edo, pusat politik dan budaya dari kali, dia baik ditempatkan untuk akses ke publikasi terbaru, dan tulisan-tulisan pertama-nya bersaksi untuk pengeta-huan umum matematika kontemporer. Zhu Shijie ini Suanxue qimeng (1299 ; Pengantar Matematika), Yang Hui Yang Hui suanfa (abad ke-13 ; Matematika Metode Yang Hui), dan Cheng Dawei ini Suanfa tongzong (1592 ;Treatise sistematis pada arit-matika ) berada di antara risalah Cina yang menginspirasinya . Kematian Seki Takakazu (Seki Kowa) meninggal di Jepang pada 5 Desem-ber 1708 (kalender Gregorian). Determinan Seki Kowa mempublikasi-kan konsep determinan pertama kali di Jepang tahun 1683. Seki menulis buku Method of Solving the dissimulated problems yang memuat metode matriks. Akan tetapi Seki Kowa belum menggunakan istilah determinan dalam memaparkan konsep determinan ini.
  • 5. Walaupun Seki Kowa telah memperkenalkan bentuk determinan dan memberi metode umum untuk menghitungnya. Seki Kowa menemukan determinan khusus untuk matriks ordo 2 x 2, 3 x 3 , 4 x 4, 5 x 5 saja. Istilah determinan pertama kali digunakan oleh Gauss dalam Disquistiones arithmeticae (1801). Gambar 4. Gaus dan Bukunya Dalam buku tersebut, terdapat dalam pembahasan bentuk-bentuk kuadrat dengan menggunakan determinan. Cauchy pada tahun 1812 memaparkan istilah Eliminasi Gauss, yang telah digunakan di Cina tahun 200 SM dimana orang pertama menggunakan istilah determinant dalam konteks modern. Eliminasi Gauss adalah suatu metode untuk mengoperasikan nilai-nilai di dalam matriks sehingga menjadi matriks yang lebih sederhana lagi. Gambar 5. Cauchy Karya-karya Cauchy hampir mewa-kili konsep determinan modern. Dia merintis konsep ‘minor’ dan ‘adjoints’, serta hasil kali matriks. Dalam karya tahun 1841 ia menggu-nakan tanda dua garis vertikal untuk menunjukkan determinan. Berikut untuk lebih jelasnya:
  • 6. Untuk yang berordo 3x3 yaitu dengan metode sarrus berikut gambar dan sedikit ulasan sejarah metode sarrus. Pierre Frédéric Sarrus (10 Maret 1798 – 20 November 1861) adalah seorang matematikawan Perancis. Sarrus adalah profesor di Universitas Strasbourg. Gambar 6. Pierre Frédéric Sarrus Gambar 7. Universitas Strasbourg
  • 7. Perancis (1826-1856) dan anggota Akademi Ilmu Pengetahuan di Paris (1842). Dia adalah pengarang beberapa risalah, termasuk di antaranya: solusi numerik persamaan dengan beberapa variabel yang tidak diketahui (1842), beberapa integral dan kondisi keterintegralannya, dan penentuan orbit komet. Dia juga menemukan aturan mnemonic untuk memecahkan determinan dari sebuah matriks berordo 3 x 3 yang dinamakan skema Sarrus, yang memberikan metode mudah untuk diingat (easy–to–remember) dalam mengerjakan determinan dari sebuah matriks berordo 3 x 3 (seperti digambarkan dalam “perkalian silang“). Gambar 9. Mencari determinan dengan matriks 3x3
  • 8. Gambar 10. Metode sarrus-kino Sedikit ilmu penulis biasanya selalu mengingat kunci untuk mencari determinan berorda 3 x 3 bisa diibaratkan nyanyian salah satu band di Indonesia, dengan judul lagu “Serong Kanan Serong Kiri”. Mengapa demikian? Karena kita mengutamakan untuk yang serong kanan barulah setelah itu serong kiri. Untuk kallian yang mau lihat vidio cara menghitung cepat determinan, bisa kunjungi link dibawah ini. https://www.youtube.com/results? search_query=cara+cepat+menghitung+determinan+youtube Gambar 11. Vidio Cara Cepat Menghitung Determinan Jadi, kesimpulan dari pemba-hasan ini bahwa yang menemukan determinan itu adalah Seki Kowa atau Seki Takakazu yang berasal dari Jepang. Beliau lahir pada bulan Maret 1642 di Edo. Seki merupakan putra kedua dari Nagaakira Uchiyama, yang kemudian diadopsi oleh Seki Gorōzaemon. Seki Kowa mempublikasikan konsep determinan pertama kali di Jepang tahun 1683. Istilah determinan pertama kali digunakan oleh Gauss dalam bukunya yang berjudul “Disquistio-nes Arithmeticae”. Determinan dapat dicari dengan beberapa metode, seperti dengan cara Gauss dan metode sarrus. Melalui pembahasan penemu rumus determinan ini, penulis dapat mengetahui siapa penemu rumus determinan dan juga metode yang digunakan. Semoga melalui pembahasan yang dibuat penulis, dapat menambah ilmu pengetahuan tentang penemu rumus determinan. Serta dapat bermanfaat bagi pembaca.
  • 9. Jajakumullohu khoiron katsiron DAFTAR PUSTAKA http://matematikasmkn1brondong.blogspot.com/2014/02/penemu- penemurumusmtkdanfisika.html [Diakses pada: 30 Mei 2015] http://matematikaalapy.blogspot.com/2013/01/determinan_6142.html [Diakses pada: 30 Mei 2015] http://pakbendot.blogspot.com/2012/05/caramenghitungdeterminan-matrix.html [Diakses pada: 31 Mei 2015] http://www.slideshare.net/ParningotanPanggabean/makalahdeterminan [Diakses pada: 31 Mei 2015] http://blogpenemu.blogspot.com/2014/09/seki-takakazu-sekikowa-penemu.html [Diakses pada: 31 Mei 2015] http://www.britannica.com/EBchecked/topic/533056/SekiTakakazu [Diakses pada: 1 Juni 2015] https://www.youtube.com/results? search_query=cara+cepat+menghitung+determinan+youtube [Diakses pada: 3 Juni 2015] http://arifhidayat659.blogspot.com/2014/04/metode-eliminasi-gauss-dan-gauss- jordan.html [Diakses pada: 9 Juni 2015] https://www.google.com/search?q=universitas+strasbourg&ie=utf-8&oe=utf-8 [Diakses pada: 9 Juni 2015] https://www.google.com/search?q=laplace&ie=utf-8&oe=utf-8 [Diakses pada: 9 Juni 2015] https://www.google.com/search?q=sarrus+linkage&ie=utf8&oe=utf-8 [Diakses pada: 9 Juni 2015] https://www.google.com/search? q=cauchy&source=lnms&tbm=isch&sa=X&ei=IRN3Vd2DJtHl8AX2uIH YCA&ved=0CAgQ_AUoAg&biw=1252&bih=578 [Diakses pada: 9 Juni 2015] https://www.google.com/search? q=gauss+bukunya&source=lnms&tbm=isch&sa=X&ei=dhN3VcuPDIPr8 AWt84PYCw&ved=0CAcQ_AUoAQ&biw=1252&bih=578 [Diakses pada: 9 Juni 2015]