SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
Download to read offline
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Al-Qur’an merupakan kitab suci umat islam yang diturunkan kepada Rasul Allah
(Nabi Muhammad SAW). Al-quran dijadikan sebagai pedoman hidup umat islam dalam
menata dan melaksanakan kehidupan dunia dan akhirat. Prinsip kita menjadikan Al-
Qur’an sebagai pedoman hidup bukan hanya pada tahu dan paham tentang isi dari
kandungan namun juga pada pengetahuan dan pemahaman cara mengkaji Al-Qur’an
tersebut. Dalam pembahsan Al-Qur’an ini banyak sekali yang harus dikupas secara
mendalam salah satunya yaitu Nasikh dan Mansukh dalam Al-Qur’an.Nasikh ini
merupakan mengangkat hukum syara’ dengan dalil hukum syara’. Yang memberikan
kesan Nasikh hanya terjadi pada hukum-hukum yang berhubungan dengan furu’ ibadah
yang muamalat dengan orang-orang yang megakui Nasikh. Lanatas mengapa yang
berkaitan dengan akidah, dasar-dasar akhlak dana etika, pokok-pokok ibadah dan
muamalah dan berita mahdoh tidak mengalami Nasikh?. Untuk mengetahui jawaban dari
pertanyaan tersebut maka dalam makalah ini kita akan mengkaji lebih dalam mengenai
Nasikh dan Mansukh dalam Al-Qur’an tersebut.
B. Rumusan Masalah
1. Apakah yang dimaksud dengan Naskh?
2. Apakah yang dimaksud dengan Mansukh?
3. Bagaimana pendapat para ulama megenai Naskh dan Mansukh?
4. Apasaja pembagian dalam Naskh?
5. Bagaimanakah pedoman untuk mengetahui Naskh?
C. Tujuan
1. Untuk mengetahui apa yang di maksud dengan Naskh
2. Untuk mengetahui apa yang dimaksud dengan Mansukh
1
3. Untuk Mengetahui pendapat para ulama megenai Naskh dan Mansukh
4. Untuk mengetahui pembagian yang terdapat didalam Naskh
5. Untuk mengetahui pedoman untuk menetahui Naskh
2
BAB II
PEMBAHASAN
A. Nasikh dan Mansukh dalam Al-Qur’an
1. Makna Nasikh dan ruang lingkupnya
Naskh secara bahasa mempunyai beberapa arti diantaranya berarti “Izalatu al-
syay’I waa’damuhu” (menghilangkan sesuatu dan mentiadakannya), yang berarti “Naqlu
al syay’I” (memindahkan dan menyalin sesuatu), berarti “Tabdil” (penggantian), berarti
“Tahwil” (pengalihan).1
Sedangkan Naskh secara istilah : mengangkat (mengahapus) hukum syara’ dengan
dalil/khithab syara’ yang lain”. Maksud mengangkat hukum syara’ adalah terutusnya
kaitab hukum yang Mansukh dengan perbuatan mukallaf2
.Definisi di atas apabila
dijelaskan lagi dapat kita tarik beberapa kesimpulan yakni :
a. Dipastikan Naskh apabila ada 2 (dua) hal yaitu Naskh dan Mansukh
b. Naskh harus turun belakangan dari Mansukh
c. Menilai suatu ayat sebagai penaskh dan yang dinaskhkan apabilan ayat-ayat
kontradiktif itu tidak dapat dikompromikan dan diamalkan secara bersama3
sedangkan syarat kontradiksi;adanya persamaan subjek, objek, waktu dan lain-
lain.4
d. Al-Nasikh pada hakikatnya adalah Allah, kadang-kadang dimaksud juga dengan
ayat yang menasikh Mansukh. Sedangkan Mansukh hukum yang diangkat atau
dihapus5
Dari definisi di atas dijelaskan bahwa komponen Naskh terdiri dari; adanya
pernyataan yang menunjukan terjadi pembatalan hukum yang telah ada, harus ada
naskh harus ada Mansukh dan harus ada yang dibebani hukum atasnya. Dalam naskh
1
Imam Muhammad Abd Al-‘Azhim Al-Zarqani, Manahil al-‘Irfan fi ‘Ulumi al-Qur’an (Beirut : Dar al Fikri, tth.), jilid II,
hlm. 175.
2
Al-Qaththan, Mabahits fi ‘Ulum al-Qur’an hlm. 224
3
Al-Zarqani, Manahil al-irfan fi Ulum al-Qur’an , hlm. 177
4
Quraish Shihab, membumikan Al-Qur’an (Bandung : Mizan, 1994), hlm. 143.
5
Al-Zarqani, Manahil al-irfan fi Ulum al-Qur’an , hlm. 179
3
diperlukan syarat yaitu hukum yang Mansukh adalah hukum syara’, dalil
pengahpusan hukum tersebut adalah kitab syar’i yang datang kemudian dari kitab
yang dimansukh, dan kitab yang dihapus atau diangkat hukumnya tidak terikat atau
dibatasi dengan waktu tertentu6
.
Beranjak dari keterangan di atas, tentu syarat-syarat tersebut akan dihubungkan
langsung dengan hal-hal mengalami Naskh maka dalam hal ini akan dijelaskan hal-
hal yang mengalami Naskh. Naskh hanya terjadi pada perintah (amr) dan larangan
(nahy), baik yang diungkapkan dengan tegas dan jelas maupun yang diungkapkan
dengan kalimat berita yang bermaksud perintah atau larangan, selama tidak terhubung
dengan akidah zat Allah dan sifat-sifat Allah, kitab-kitab Allah, pada rasul, hari
kiamat, dan juga tidak terkait dengan etika atau akhlak atau dengan pokok-pokok
ibadah dan muamalat7
. Sebagaimana pendapat al-Zarqani tentang hal ini “Definisi
Naskh adalah mengangkat hukum syara’ dengan dalil hukum syara’. Yang memberi
kesan bahwa Naskh hanya terjadi pada hukum-hukum yang berhubungan dengan
furu’ ibadah dan muamalat menurut orang-orang yang mengakui Naskh. Adapun
yang berkaitan dengan akidah, dasar-dasar akhlak dan etika, pokok-pokok ibadah dan
muamalat dan berita-berita mahdhah, maka menurut jumhur ulama tidak terjadi
naskh padanya”.
Pedoman untuk mengetahui naskh dan Mansukh ada beberapa cara berikut :
1. Ada keterangan pegas pentransimisian yang jelas dari Nabi SAW;
2. Konsensus (Ijma) umat bahwa ayat ini naskh dan ayat Mansukh;
3. Mengetahui mana yang lebih dahulu dan mana yang belakangan berdasarkan
histori.
Naskh tidak dapat ditetapkan berdasarkan pada ijtihad para mujtahid tanpa penukilan
yang shahih, tidak juga penadapat para ahli tafsir atau karena ayat-ayat kontrakdiktif
secara lahirin, terlambatnya keislaman salah seorang dari dua periwayat. Yang di
pegang dalam masalah ini adalah penukilan yang meyakinkan dan sejarah.
6
Manna Al-Qaththan, Mahabits fi ‘Ulum Al-Qur’an, hlm. 224.
7
Al-Qaththan, Mahabits fi ‘Ulum Al-Qur’an, hlm. 225.
4
2. Pembagian dan macam-macam naskh dalam Al-Qur’an
Naskh terbagi kedalam 3 bagian:
a. Naskh Al-Qur’an dengan Al-Qur’an. Para ulama yang mengakui adanya naskh
telah sepakat adanya naskh Al-Qur’an dengan Al-Qur’an dan itupun telah terjadi
menurut mereka. Salah satu contohnya ayat ‘iddah satu tahun di-naskhan dengan
‘iddah 4 bulan 10 hari8
b. Naskh Al-Qur’an dengan Sunnah. Naskh yang macam ini terbagi menjadi dua.
Pertama naskh Al-Qur’an dengan hadits ahad. Jumhur ulama berpendapat, hadits
ahad tidak bisa menaskhan Al-Qur’an karena Al-Qur’an adalah naskh yang
mutawatir, menunjukan keyakinan tanpa ada praduga atau dugaan padanya,
sedangkan hadist ahad adalah naskh yang bersifat zhanni dan tidak sah pula
menghapus suatu yang sudah diketahui dengan suatu yang sifat dugaan/diduga.9
c. Naskh sunnah dengan al-Qur’an. Jumhur ulama membolehkan naskh seperti ini,
salahsatu contohnya adalah menghadap ke Baitul maqdis yang ditetapkan oleh
sunnah, kemudian ketetapan ini di nashkan oleh Al-Qur’an.10
d. Nash sunnah dengan sunnah, sunnah maca mini terbagi pada empat macam,
yaitu : Naskh sunnah mutawatir dengan sunnah mutawatir, Naskh sunnah ahad
dengan sunnah ahad, naskh sunnah ahad dengan sunnah mutawatir, dan Naskh
mutawatir dengan sunnah ahad.11
8
Al-Qaththan, Mahabits fi ‘Ulum Al-Qur’an, hlm. 228.
9
Al-Qaththan, Mahabits fi ‘Ulum Al-Qur’an, hlm. 237.
10
Al-Qaththan, Mahabits fi ‘Ulum Al-Qur’an, hlm. 229
11
Al-Qaththan, Mahabits fi ‘Ulum Al-Qur’an, hlm. 299.
5
3. Ayat-ayat yang masyur naskhnya
Adapun ayat-ayat yang masyur naskhnya dapat kita lihat di bawah ini, diantara ayat
yang masyur naskhnya terdapat dalam surah al-baqarah ayat 180 dinaskhan dengan
hadits; “Sesungguhnya Allah telah memberikan kepda setiap orang yang mempunyai hak
akan haknya maka tidak ada wasiat bagi waris”. Ayat 240 dalam surah al-baqarah
dinaskhan dengan ayat 234 terdapat dalam surah yang sama. Dan ayat 224 dalam surah
al-baqarah dinaskhan dengan ayat 286 dalam surah yang sama.
Setelah sedikit membahas seluk beluk tentang naskh tentu terjadi naskh dalam syariat
tidak terlepas dari hikmah, karena jika tanpa hikmahnya bisa saja dikatakan Allah
bermain-main dengan hukum yang diturunkannya. Adapun hikmah adanya naskh adalah
untuk menjaga kemaslahatan hamba, perkembangan tasyri menuju tingkat sempurna
sesuai dengan perkembangan dakwah dan perkembangan kondisi manusia, cobaan dan
ujian bagi mukalaf, apakah ia mengikuti atau tidak dan menghendaki kebaikan dan
kemudahan bagi umat. Sebab jika naskh itu beralih kepada yang lebih berat maka
terdapat tambahan pahala, jika beralih ke yang lebih ringan maka ia mengandung
kemudahan dan keringanan bagi hambanya.12
12
Al-Qaththan, Mahabits fi ‘Ulum Al-Qur’an, hlm. 232.
6
BAB III
PENUTUP
B. KESIMPULAN
Dari pembahasan di atas dapat kita ketahui bahwa naskh adalah mengangkat
(menghapus) hukum syara’ dengan dalil atau khitab syara’ yang lain. Dalam Naskh
diperlukan syarat, yaitu hukum yang Mansukh adalah syara’ dalil penghapusan hukum
tersebut adalah khitab syar’I yang datang lebih kemudian dari khitab yang di Mansukh,
dam khitab yang dihapus dan diangakat hukumnya tidak terikat atau dibatasi dengan
waktu tertentu. Dalam hal ini naskh dalam alqur’an dapat dbagi tiga bagian, nash Al-
Qur’an dengan Al-Qur’an, Naskh Al-Qur’an dengan sunnah dan naskh alqur,an dengan
sunnah.
7
Daftar Pustaka
 Badrudin, ‘Ulumul Qur’an (Serang, A-Empat) tahun 2020
8

More Related Content

What's hot

Fiqih ibadah kelompok 6 materi 8
Fiqih ibadah kelompok 6 materi 8Fiqih ibadah kelompok 6 materi 8
Fiqih ibadah kelompok 6 materi 8NavenAbsurd
 
Qiraat sab'ah
Qiraat sab'ahQiraat sab'ah
Qiraat sab'ahMythaChan
 
Makalah mahar dalam perkawinan
Makalah mahar dalam perkawinanMakalah mahar dalam perkawinan
Makalah mahar dalam perkawinanWarnet Raha
 
MAKALAH TA'ZIR FIQH JINAYAH PIDANA ISLAM
MAKALAH TA'ZIR FIQH JINAYAH PIDANA ISLAMMAKALAH TA'ZIR FIQH JINAYAH PIDANA ISLAM
MAKALAH TA'ZIR FIQH JINAYAH PIDANA ISLAMDian Oktavia
 
Peraturan Hidup dalam Islam.pptx
Peraturan Hidup dalam Islam.pptxPeraturan Hidup dalam Islam.pptx
Peraturan Hidup dalam Islam.pptxRaniRuliAshari
 
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?Erwin Wahyu
 
4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabih
4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabih4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabih
4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabihMarhamah Saleh
 
Akhlak Tercela power point
Akhlak Tercela power pointAkhlak Tercela power point
Akhlak Tercela power pointsknramadhaniah
 
Makalah manthuq dan mafhum
Makalah manthuq dan mafhumMakalah manthuq dan mafhum
Makalah manthuq dan mafhumrismariszki
 
Iman kepada yang ghaib
Iman kepada yang ghaibIman kepada yang ghaib
Iman kepada yang ghaibJaelani Sidik
 
jarimah qishash diyat
jarimah qishash diyatjarimah qishash diyat
jarimah qishash diyatswirawan
 
Tugas pembuatan makalah studi al qur’an
Tugas pembuatan makalah studi al qur’anTugas pembuatan makalah studi al qur’an
Tugas pembuatan makalah studi al qur’anNur Alfiyatur Rochmah
 
Makalah puasa menurut pandangan hadits
Makalah puasa menurut pandangan haditsMakalah puasa menurut pandangan hadits
Makalah puasa menurut pandangan haditsSeptian Muna Barakati
 

What's hot (20)

Fiqih ibadah kelompok 6 materi 8
Fiqih ibadah kelompok 6 materi 8Fiqih ibadah kelompok 6 materi 8
Fiqih ibadah kelompok 6 materi 8
 
ilmu Rijalul Hadits
ilmu Rijalul Haditsilmu Rijalul Hadits
ilmu Rijalul Hadits
 
Ppt ulumul qur'an
Ppt ulumul qur'anPpt ulumul qur'an
Ppt ulumul qur'an
 
Qiraat sab'ah
Qiraat sab'ahQiraat sab'ah
Qiraat sab'ah
 
Makalah mahar dalam perkawinan
Makalah mahar dalam perkawinanMakalah mahar dalam perkawinan
Makalah mahar dalam perkawinan
 
Hukum Taklifi Wadh'i
Hukum Taklifi Wadh'iHukum Taklifi Wadh'i
Hukum Taklifi Wadh'i
 
MAKALAH TA'ZIR FIQH JINAYAH PIDANA ISLAM
MAKALAH TA'ZIR FIQH JINAYAH PIDANA ISLAMMAKALAH TA'ZIR FIQH JINAYAH PIDANA ISLAM
MAKALAH TA'ZIR FIQH JINAYAH PIDANA ISLAM
 
Peraturan Hidup dalam Islam.pptx
Peraturan Hidup dalam Islam.pptxPeraturan Hidup dalam Islam.pptx
Peraturan Hidup dalam Islam.pptx
 
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?
Materi Kajian Umum - Darimana Kita Berasal?
 
Amar nahi
Amar nahiAmar nahi
Amar nahi
 
4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabih
4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabih4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabih
4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabih
 
Akhlak Tercela power point
Akhlak Tercela power pointAkhlak Tercela power point
Akhlak Tercela power point
 
Asbababun nuzul powerpoint
Asbababun nuzul powerpointAsbababun nuzul powerpoint
Asbababun nuzul powerpoint
 
Presentasi Fiqh 2
Presentasi Fiqh   2Presentasi Fiqh   2
Presentasi Fiqh 2
 
Makalah manthuq dan mafhum
Makalah manthuq dan mafhumMakalah manthuq dan mafhum
Makalah manthuq dan mafhum
 
Iman kepada yang ghaib
Iman kepada yang ghaibIman kepada yang ghaib
Iman kepada yang ghaib
 
jarimah qishash diyat
jarimah qishash diyatjarimah qishash diyat
jarimah qishash diyat
 
Zikir dan doa
Zikir dan doaZikir dan doa
Zikir dan doa
 
Tugas pembuatan makalah studi al qur’an
Tugas pembuatan makalah studi al qur’anTugas pembuatan makalah studi al qur’an
Tugas pembuatan makalah studi al qur’an
 
Makalah puasa menurut pandangan hadits
Makalah puasa menurut pandangan haditsMakalah puasa menurut pandangan hadits
Makalah puasa menurut pandangan hadits
 

Similar to Makalah nasikh dan mansukh

Makalah nasikh mansukh
Makalah nasikh mansukhMakalah nasikh mansukh
Makalah nasikh mansukhLutfi Widad
 
3827-Article Text (Without Author Name)-6644-1-10-20170915.pdf
3827-Article Text (Without Author Name)-6644-1-10-20170915.pdf3827-Article Text (Without Author Name)-6644-1-10-20170915.pdf
3827-Article Text (Without Author Name)-6644-1-10-20170915.pdfBagusAndreanto1
 
Disusun Oleh Kelompok 3.pptx
Disusun Oleh Kelompok 3.pptxDisusun Oleh Kelompok 3.pptx
Disusun Oleh Kelompok 3.pptxAdeWahyufin
 
MAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docx
MAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docxMAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docx
MAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docxArifAkbar33
 
Ilmu nasik h dan mansukh
Ilmu nasik h dan mansukhIlmu nasik h dan mansukh
Ilmu nasik h dan mansukhfitnot akmel
 
Materi sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islamMateri sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islamkhumairoh
 
Materi sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdfMateri sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdfagyana_nadian
 
Materi sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islamMateri sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islamkhumairoh
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamDewwii Casono
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamRisqi19
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamwiki_tuwi23
 
Fungsi hadits dalam ajaran islam
Fungsi hadits dalam ajaran islamFungsi hadits dalam ajaran islam
Fungsi hadits dalam ajaran islamSri Wiji Lestari
 

Similar to Makalah nasikh dan mansukh (20)

Ilmu nasikh mansukh
Ilmu nasikh mansukhIlmu nasikh mansukh
Ilmu nasikh mansukh
 
Nasakh dan Mansukh.pdf
Nasakh dan Mansukh.pdfNasakh dan Mansukh.pdf
Nasakh dan Mansukh.pdf
 
Nasakh dan Mansukh.docx
Nasakh dan Mansukh.docxNasakh dan Mansukh.docx
Nasakh dan Mansukh.docx
 
Bab i uq
Bab i uq Bab i uq
Bab i uq
 
Ulumu-l-Qur'an Nasikh wa Mansukh
Ulumu-l-Qur'an Nasikh wa MansukhUlumu-l-Qur'an Nasikh wa Mansukh
Ulumu-l-Qur'an Nasikh wa Mansukh
 
Makalah nasikh mansukh
Makalah nasikh mansukhMakalah nasikh mansukh
Makalah nasikh mansukh
 
3827-Article Text (Without Author Name)-6644-1-10-20170915.pdf
3827-Article Text (Without Author Name)-6644-1-10-20170915.pdf3827-Article Text (Without Author Name)-6644-1-10-20170915.pdf
3827-Article Text (Without Author Name)-6644-1-10-20170915.pdf
 
Disusun Oleh Kelompok 3.pptx
Disusun Oleh Kelompok 3.pptxDisusun Oleh Kelompok 3.pptx
Disusun Oleh Kelompok 3.pptx
 
MAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docx
MAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docxMAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docx
MAKALAH_HADITS_KHOBAR_SUNNAH_ATSAR.docx
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Ilmu nasik h dan mansukh
Ilmu nasik h dan mansukhIlmu nasik h dan mansukh
Ilmu nasik h dan mansukh
 
naskh wa mansukh
naskh wa mansukhnaskh wa mansukh
naskh wa mansukh
 
Materi sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islamMateri sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islam
 
Materi sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdfMateri sumber-hukum-islam pdf
Materi sumber-hukum-islam pdf
 
Materi sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islamMateri sumber hukum_islam
Materi sumber hukum_islam
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islam
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islam
 
Materi sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islamMateri sumber-hukum-islam
Materi sumber-hukum-islam
 
Makalah nasakh
Makalah nasakhMakalah nasakh
Makalah nasakh
 
Fungsi hadits dalam ajaran islam
Fungsi hadits dalam ajaran islamFungsi hadits dalam ajaran islam
Fungsi hadits dalam ajaran islam
 

More from Muhammad Iqbal

1-lebih-dekat-dengan-allah-swt-yang-sangat-indah-nama-nya.pptx
1-lebih-dekat-dengan-allah-swt-yang-sangat-indah-nama-nya.pptx1-lebih-dekat-dengan-allah-swt-yang-sangat-indah-nama-nya.pptx
1-lebih-dekat-dengan-allah-swt-yang-sangat-indah-nama-nya.pptxMuhammad Iqbal
 
07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf
07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf
07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdfMuhammad Iqbal
 
06 LKPD Berempati Itu Mudah, Menghormati Itu Indah.pdf
06 LKPD  Berempati Itu Mudah, Menghormati Itu Indah.pdf06 LKPD  Berempati Itu Mudah, Menghormati Itu Indah.pdf
06 LKPD Berempati Itu Mudah, Menghormati Itu Indah.pdfMuhammad Iqbal
 
05 LKPD Hidup Tenang Dengan Kejujuran, Amanah dan Istiqomah.pdf
05 LKPD Hidup Tenang Dengan Kejujuran, Amanah dan Istiqomah.pdf05 LKPD Hidup Tenang Dengan Kejujuran, Amanah dan Istiqomah.pdf
05 LKPD Hidup Tenang Dengan Kejujuran, Amanah dan Istiqomah.pdfMuhammad Iqbal
 
04 LKPD Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.pdf
04 LKPD Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.pdf04 LKPD Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.pdf
04 LKPD Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.pdfMuhammad Iqbal
 
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdfMuhammad Iqbal
 
02 LKPD Hidup Jadi Lebih Damai dengan Ikhlas, Sabar, dan Pemaaf.pdf
02 LKPD Hidup Jadi Lebih Damai dengan Ikhlas, Sabar, dan Pemaaf.pdf02 LKPD Hidup Jadi Lebih Damai dengan Ikhlas, Sabar, dan Pemaaf.pdf
02 LKPD Hidup Jadi Lebih Damai dengan Ikhlas, Sabar, dan Pemaaf.pdfMuhammad Iqbal
 
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdfMuhammad Iqbal
 
Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...
Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...
Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...Muhammad Iqbal
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Fase A Kelas 1 SD Materi Elemen Teks Narasi Bunyi...
Modul Ajar Bahasa Indonesia Fase A Kelas 1 SD Materi Elemen Teks Narasi Bunyi...Modul Ajar Bahasa Indonesia Fase A Kelas 1 SD Materi Elemen Teks Narasi Bunyi...
Modul Ajar Bahasa Indonesia Fase A Kelas 1 SD Materi Elemen Teks Narasi Bunyi...Muhammad Iqbal
 
Modul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdfModul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdfMuhammad Iqbal
 
Modul Ajar PJOK Fase E Kelas X Materi Permainan Soft Ball Tahun Ajaran 2022-2...
Modul Ajar PJOK Fase E Kelas X Materi Permainan Soft Ball Tahun Ajaran 2022-2...Modul Ajar PJOK Fase E Kelas X Materi Permainan Soft Ball Tahun Ajaran 2022-2...
Modul Ajar PJOK Fase E Kelas X Materi Permainan Soft Ball Tahun Ajaran 2022-2...Muhammad Iqbal
 
Modul Ajar Matematika Fase E Kelas X Materi Fungsi Trigonometri Tahun Ajaran ...
Modul Ajar Matematika Fase E Kelas X Materi Fungsi Trigonometri Tahun Ajaran ...Modul Ajar Matematika Fase E Kelas X Materi Fungsi Trigonometri Tahun Ajaran ...
Modul Ajar Matematika Fase E Kelas X Materi Fungsi Trigonometri Tahun Ajaran ...Muhammad Iqbal
 
geo-euclid-tuk-A1-20.-20-2-dikonversi.pdf
geo-euclid-tuk-A1-20.-20-2-dikonversi.pdfgeo-euclid-tuk-A1-20.-20-2-dikonversi.pdf
geo-euclid-tuk-A1-20.-20-2-dikonversi.pdfMuhammad Iqbal
 
SOAL PPPK KEBIDANAN 2 (masbabal.com).pdf
SOAL PPPK KEBIDANAN 2 (masbabal.com).pdfSOAL PPPK KEBIDANAN 2 (masbabal.com).pdf
SOAL PPPK KEBIDANAN 2 (masbabal.com).pdfMuhammad Iqbal
 
Kumpulan Soal PPPK SKB MEDIS 2022 (masbabal.com).pdf
Kumpulan Soal PPPK SKB MEDIS 2022 (masbabal.com).pdfKumpulan Soal PPPK SKB MEDIS 2022 (masbabal.com).pdf
Kumpulan Soal PPPK SKB MEDIS 2022 (masbabal.com).pdfMuhammad Iqbal
 
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdfMuhammad Iqbal
 
makalah tentang hiv/aids.pdf
makalah tentang hiv/aids.pdfmakalah tentang hiv/aids.pdf
makalah tentang hiv/aids.pdfMuhammad Iqbal
 
Capaian Pembelajaran Revisi 2022.pdf
Capaian Pembelajaran Revisi 2022.pdfCapaian Pembelajaran Revisi 2022.pdf
Capaian Pembelajaran Revisi 2022.pdfMuhammad Iqbal
 
Dimensi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Dimensi Profil Pelajar Pancasila.pdfDimensi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Dimensi Profil Pelajar Pancasila.pdfMuhammad Iqbal
 

More from Muhammad Iqbal (20)

1-lebih-dekat-dengan-allah-swt-yang-sangat-indah-nama-nya.pptx
1-lebih-dekat-dengan-allah-swt-yang-sangat-indah-nama-nya.pptx1-lebih-dekat-dengan-allah-swt-yang-sangat-indah-nama-nya.pptx
1-lebih-dekat-dengan-allah-swt-yang-sangat-indah-nama-nya.pptx
 
07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf
07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf
07 LKPD Semua Bersih Hidup Jadi Nyaman.pdf
 
06 LKPD Berempati Itu Mudah, Menghormati Itu Indah.pdf
06 LKPD  Berempati Itu Mudah, Menghormati Itu Indah.pdf06 LKPD  Berempati Itu Mudah, Menghormati Itu Indah.pdf
06 LKPD Berempati Itu Mudah, Menghormati Itu Indah.pdf
 
05 LKPD Hidup Tenang Dengan Kejujuran, Amanah dan Istiqomah.pdf
05 LKPD Hidup Tenang Dengan Kejujuran, Amanah dan Istiqomah.pdf05 LKPD Hidup Tenang Dengan Kejujuran, Amanah dan Istiqomah.pdf
05 LKPD Hidup Tenang Dengan Kejujuran, Amanah dan Istiqomah.pdf
 
04 LKPD Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.pdf
04 LKPD Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.pdf04 LKPD Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.pdf
04 LKPD Ingin Meneladani Ketaatan Malaikat-Malaikat Allah Swt.pdf
 
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf
01 LKPD Dengan Ilmu Pengetahuan Semua Jadi Lebih Mudah.pdf
 
02 LKPD Hidup Jadi Lebih Damai dengan Ikhlas, Sabar, dan Pemaaf.pdf
02 LKPD Hidup Jadi Lebih Damai dengan Ikhlas, Sabar, dan Pemaaf.pdf02 LKPD Hidup Jadi Lebih Damai dengan Ikhlas, Sabar, dan Pemaaf.pdf
02 LKPD Hidup Jadi Lebih Damai dengan Ikhlas, Sabar, dan Pemaaf.pdf
 
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
 
Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...
Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...
Modul Ajar PPKN Kelas 1 Fase A SD MI Materi Rumah dan Cara Membersihkannya Ta...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Fase A Kelas 1 SD Materi Elemen Teks Narasi Bunyi...
Modul Ajar Bahasa Indonesia Fase A Kelas 1 SD Materi Elemen Teks Narasi Bunyi...Modul Ajar Bahasa Indonesia Fase A Kelas 1 SD Materi Elemen Teks Narasi Bunyi...
Modul Ajar Bahasa Indonesia Fase A Kelas 1 SD Materi Elemen Teks Narasi Bunyi...
 
Modul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdfModul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdf
 
Modul Ajar PJOK Fase E Kelas X Materi Permainan Soft Ball Tahun Ajaran 2022-2...
Modul Ajar PJOK Fase E Kelas X Materi Permainan Soft Ball Tahun Ajaran 2022-2...Modul Ajar PJOK Fase E Kelas X Materi Permainan Soft Ball Tahun Ajaran 2022-2...
Modul Ajar PJOK Fase E Kelas X Materi Permainan Soft Ball Tahun Ajaran 2022-2...
 
Modul Ajar Matematika Fase E Kelas X Materi Fungsi Trigonometri Tahun Ajaran ...
Modul Ajar Matematika Fase E Kelas X Materi Fungsi Trigonometri Tahun Ajaran ...Modul Ajar Matematika Fase E Kelas X Materi Fungsi Trigonometri Tahun Ajaran ...
Modul Ajar Matematika Fase E Kelas X Materi Fungsi Trigonometri Tahun Ajaran ...
 
geo-euclid-tuk-A1-20.-20-2-dikonversi.pdf
geo-euclid-tuk-A1-20.-20-2-dikonversi.pdfgeo-euclid-tuk-A1-20.-20-2-dikonversi.pdf
geo-euclid-tuk-A1-20.-20-2-dikonversi.pdf
 
SOAL PPPK KEBIDANAN 2 (masbabal.com).pdf
SOAL PPPK KEBIDANAN 2 (masbabal.com).pdfSOAL PPPK KEBIDANAN 2 (masbabal.com).pdf
SOAL PPPK KEBIDANAN 2 (masbabal.com).pdf
 
Kumpulan Soal PPPK SKB MEDIS 2022 (masbabal.com).pdf
Kumpulan Soal PPPK SKB MEDIS 2022 (masbabal.com).pdfKumpulan Soal PPPK SKB MEDIS 2022 (masbabal.com).pdf
Kumpulan Soal PPPK SKB MEDIS 2022 (masbabal.com).pdf
 
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
 
makalah tentang hiv/aids.pdf
makalah tentang hiv/aids.pdfmakalah tentang hiv/aids.pdf
makalah tentang hiv/aids.pdf
 
Capaian Pembelajaran Revisi 2022.pdf
Capaian Pembelajaran Revisi 2022.pdfCapaian Pembelajaran Revisi 2022.pdf
Capaian Pembelajaran Revisi 2022.pdf
 
Dimensi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Dimensi Profil Pelajar Pancasila.pdfDimensi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Dimensi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 

Recently uploaded

RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfmaulanayazid
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 

Recently uploaded (20)

RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 

Makalah nasikh dan mansukh

  • 1. BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Al-Qur’an merupakan kitab suci umat islam yang diturunkan kepada Rasul Allah (Nabi Muhammad SAW). Al-quran dijadikan sebagai pedoman hidup umat islam dalam menata dan melaksanakan kehidupan dunia dan akhirat. Prinsip kita menjadikan Al- Qur’an sebagai pedoman hidup bukan hanya pada tahu dan paham tentang isi dari kandungan namun juga pada pengetahuan dan pemahaman cara mengkaji Al-Qur’an tersebut. Dalam pembahsan Al-Qur’an ini banyak sekali yang harus dikupas secara mendalam salah satunya yaitu Nasikh dan Mansukh dalam Al-Qur’an.Nasikh ini merupakan mengangkat hukum syara’ dengan dalil hukum syara’. Yang memberikan kesan Nasikh hanya terjadi pada hukum-hukum yang berhubungan dengan furu’ ibadah yang muamalat dengan orang-orang yang megakui Nasikh. Lanatas mengapa yang berkaitan dengan akidah, dasar-dasar akhlak dana etika, pokok-pokok ibadah dan muamalah dan berita mahdoh tidak mengalami Nasikh?. Untuk mengetahui jawaban dari pertanyaan tersebut maka dalam makalah ini kita akan mengkaji lebih dalam mengenai Nasikh dan Mansukh dalam Al-Qur’an tersebut. B. Rumusan Masalah 1. Apakah yang dimaksud dengan Naskh? 2. Apakah yang dimaksud dengan Mansukh? 3. Bagaimana pendapat para ulama megenai Naskh dan Mansukh? 4. Apasaja pembagian dalam Naskh? 5. Bagaimanakah pedoman untuk mengetahui Naskh? C. Tujuan 1. Untuk mengetahui apa yang di maksud dengan Naskh 2. Untuk mengetahui apa yang dimaksud dengan Mansukh 1
  • 2. 3. Untuk Mengetahui pendapat para ulama megenai Naskh dan Mansukh 4. Untuk mengetahui pembagian yang terdapat didalam Naskh 5. Untuk mengetahui pedoman untuk menetahui Naskh 2
  • 3. BAB II PEMBAHASAN A. Nasikh dan Mansukh dalam Al-Qur’an 1. Makna Nasikh dan ruang lingkupnya Naskh secara bahasa mempunyai beberapa arti diantaranya berarti “Izalatu al- syay’I waa’damuhu” (menghilangkan sesuatu dan mentiadakannya), yang berarti “Naqlu al syay’I” (memindahkan dan menyalin sesuatu), berarti “Tabdil” (penggantian), berarti “Tahwil” (pengalihan).1 Sedangkan Naskh secara istilah : mengangkat (mengahapus) hukum syara’ dengan dalil/khithab syara’ yang lain”. Maksud mengangkat hukum syara’ adalah terutusnya kaitab hukum yang Mansukh dengan perbuatan mukallaf2 .Definisi di atas apabila dijelaskan lagi dapat kita tarik beberapa kesimpulan yakni : a. Dipastikan Naskh apabila ada 2 (dua) hal yaitu Naskh dan Mansukh b. Naskh harus turun belakangan dari Mansukh c. Menilai suatu ayat sebagai penaskh dan yang dinaskhkan apabilan ayat-ayat kontradiktif itu tidak dapat dikompromikan dan diamalkan secara bersama3 sedangkan syarat kontradiksi;adanya persamaan subjek, objek, waktu dan lain- lain.4 d. Al-Nasikh pada hakikatnya adalah Allah, kadang-kadang dimaksud juga dengan ayat yang menasikh Mansukh. Sedangkan Mansukh hukum yang diangkat atau dihapus5 Dari definisi di atas dijelaskan bahwa komponen Naskh terdiri dari; adanya pernyataan yang menunjukan terjadi pembatalan hukum yang telah ada, harus ada naskh harus ada Mansukh dan harus ada yang dibebani hukum atasnya. Dalam naskh 1 Imam Muhammad Abd Al-‘Azhim Al-Zarqani, Manahil al-‘Irfan fi ‘Ulumi al-Qur’an (Beirut : Dar al Fikri, tth.), jilid II, hlm. 175. 2 Al-Qaththan, Mabahits fi ‘Ulum al-Qur’an hlm. 224 3 Al-Zarqani, Manahil al-irfan fi Ulum al-Qur’an , hlm. 177 4 Quraish Shihab, membumikan Al-Qur’an (Bandung : Mizan, 1994), hlm. 143. 5 Al-Zarqani, Manahil al-irfan fi Ulum al-Qur’an , hlm. 179 3
  • 4. diperlukan syarat yaitu hukum yang Mansukh adalah hukum syara’, dalil pengahpusan hukum tersebut adalah kitab syar’i yang datang kemudian dari kitab yang dimansukh, dan kitab yang dihapus atau diangkat hukumnya tidak terikat atau dibatasi dengan waktu tertentu6 . Beranjak dari keterangan di atas, tentu syarat-syarat tersebut akan dihubungkan langsung dengan hal-hal mengalami Naskh maka dalam hal ini akan dijelaskan hal- hal yang mengalami Naskh. Naskh hanya terjadi pada perintah (amr) dan larangan (nahy), baik yang diungkapkan dengan tegas dan jelas maupun yang diungkapkan dengan kalimat berita yang bermaksud perintah atau larangan, selama tidak terhubung dengan akidah zat Allah dan sifat-sifat Allah, kitab-kitab Allah, pada rasul, hari kiamat, dan juga tidak terkait dengan etika atau akhlak atau dengan pokok-pokok ibadah dan muamalat7 . Sebagaimana pendapat al-Zarqani tentang hal ini “Definisi Naskh adalah mengangkat hukum syara’ dengan dalil hukum syara’. Yang memberi kesan bahwa Naskh hanya terjadi pada hukum-hukum yang berhubungan dengan furu’ ibadah dan muamalat menurut orang-orang yang mengakui Naskh. Adapun yang berkaitan dengan akidah, dasar-dasar akhlak dan etika, pokok-pokok ibadah dan muamalat dan berita-berita mahdhah, maka menurut jumhur ulama tidak terjadi naskh padanya”. Pedoman untuk mengetahui naskh dan Mansukh ada beberapa cara berikut : 1. Ada keterangan pegas pentransimisian yang jelas dari Nabi SAW; 2. Konsensus (Ijma) umat bahwa ayat ini naskh dan ayat Mansukh; 3. Mengetahui mana yang lebih dahulu dan mana yang belakangan berdasarkan histori. Naskh tidak dapat ditetapkan berdasarkan pada ijtihad para mujtahid tanpa penukilan yang shahih, tidak juga penadapat para ahli tafsir atau karena ayat-ayat kontrakdiktif secara lahirin, terlambatnya keislaman salah seorang dari dua periwayat. Yang di pegang dalam masalah ini adalah penukilan yang meyakinkan dan sejarah. 6 Manna Al-Qaththan, Mahabits fi ‘Ulum Al-Qur’an, hlm. 224. 7 Al-Qaththan, Mahabits fi ‘Ulum Al-Qur’an, hlm. 225. 4
  • 5. 2. Pembagian dan macam-macam naskh dalam Al-Qur’an Naskh terbagi kedalam 3 bagian: a. Naskh Al-Qur’an dengan Al-Qur’an. Para ulama yang mengakui adanya naskh telah sepakat adanya naskh Al-Qur’an dengan Al-Qur’an dan itupun telah terjadi menurut mereka. Salah satu contohnya ayat ‘iddah satu tahun di-naskhan dengan ‘iddah 4 bulan 10 hari8 b. Naskh Al-Qur’an dengan Sunnah. Naskh yang macam ini terbagi menjadi dua. Pertama naskh Al-Qur’an dengan hadits ahad. Jumhur ulama berpendapat, hadits ahad tidak bisa menaskhan Al-Qur’an karena Al-Qur’an adalah naskh yang mutawatir, menunjukan keyakinan tanpa ada praduga atau dugaan padanya, sedangkan hadist ahad adalah naskh yang bersifat zhanni dan tidak sah pula menghapus suatu yang sudah diketahui dengan suatu yang sifat dugaan/diduga.9 c. Naskh sunnah dengan al-Qur’an. Jumhur ulama membolehkan naskh seperti ini, salahsatu contohnya adalah menghadap ke Baitul maqdis yang ditetapkan oleh sunnah, kemudian ketetapan ini di nashkan oleh Al-Qur’an.10 d. Nash sunnah dengan sunnah, sunnah maca mini terbagi pada empat macam, yaitu : Naskh sunnah mutawatir dengan sunnah mutawatir, Naskh sunnah ahad dengan sunnah ahad, naskh sunnah ahad dengan sunnah mutawatir, dan Naskh mutawatir dengan sunnah ahad.11 8 Al-Qaththan, Mahabits fi ‘Ulum Al-Qur’an, hlm. 228. 9 Al-Qaththan, Mahabits fi ‘Ulum Al-Qur’an, hlm. 237. 10 Al-Qaththan, Mahabits fi ‘Ulum Al-Qur’an, hlm. 229 11 Al-Qaththan, Mahabits fi ‘Ulum Al-Qur’an, hlm. 299. 5
  • 6. 3. Ayat-ayat yang masyur naskhnya Adapun ayat-ayat yang masyur naskhnya dapat kita lihat di bawah ini, diantara ayat yang masyur naskhnya terdapat dalam surah al-baqarah ayat 180 dinaskhan dengan hadits; “Sesungguhnya Allah telah memberikan kepda setiap orang yang mempunyai hak akan haknya maka tidak ada wasiat bagi waris”. Ayat 240 dalam surah al-baqarah dinaskhan dengan ayat 234 terdapat dalam surah yang sama. Dan ayat 224 dalam surah al-baqarah dinaskhan dengan ayat 286 dalam surah yang sama. Setelah sedikit membahas seluk beluk tentang naskh tentu terjadi naskh dalam syariat tidak terlepas dari hikmah, karena jika tanpa hikmahnya bisa saja dikatakan Allah bermain-main dengan hukum yang diturunkannya. Adapun hikmah adanya naskh adalah untuk menjaga kemaslahatan hamba, perkembangan tasyri menuju tingkat sempurna sesuai dengan perkembangan dakwah dan perkembangan kondisi manusia, cobaan dan ujian bagi mukalaf, apakah ia mengikuti atau tidak dan menghendaki kebaikan dan kemudahan bagi umat. Sebab jika naskh itu beralih kepada yang lebih berat maka terdapat tambahan pahala, jika beralih ke yang lebih ringan maka ia mengandung kemudahan dan keringanan bagi hambanya.12 12 Al-Qaththan, Mahabits fi ‘Ulum Al-Qur’an, hlm. 232. 6
  • 7. BAB III PENUTUP B. KESIMPULAN Dari pembahasan di atas dapat kita ketahui bahwa naskh adalah mengangkat (menghapus) hukum syara’ dengan dalil atau khitab syara’ yang lain. Dalam Naskh diperlukan syarat, yaitu hukum yang Mansukh adalah syara’ dalil penghapusan hukum tersebut adalah khitab syar’I yang datang lebih kemudian dari khitab yang di Mansukh, dam khitab yang dihapus dan diangakat hukumnya tidak terikat atau dibatasi dengan waktu tertentu. Dalam hal ini naskh dalam alqur’an dapat dbagi tiga bagian, nash Al- Qur’an dengan Al-Qur’an, Naskh Al-Qur’an dengan sunnah dan naskh alqur,an dengan sunnah. 7
  • 8. Daftar Pustaka  Badrudin, ‘Ulumul Qur’an (Serang, A-Empat) tahun 2020 8