SlideShare a Scribd company logo
Oleh
Vina Panca Margaretha S
1406119773
Agribisnis – A
UNRI
FOOD ADDITIVES
(BAHAN TAMBAHAN MAKANAN)
food additives
Apa itu Food Additives ??
Bahan yang biasa ditambahkan kedalam pangan untuk
mempengaruhi sifat atau bentuk pangan.
BAHAN TAMBAHAN MAKANAN DIBAGI MENJADI 2
Bahan tambahan
makanan yang
sengaja ditambahkan
Bahan tambahan
makanan yang tidak
sengaja ditambahkan
Jenis-Jenis Zat Aditif
1. berdasarkan sumber
Alami Buatan
Zat aditif alami adalah bahan-
bahan aditif yang bersumber
langsung dari alam.
Contoh :
 Garam sebagai pengawet
 daun pandan sebagai
pewarna
 gula sebagai pemanis
• Zat aditif buatan adalah
bahan-bahan aditif yang
sengaja dibuat karena adanya
keterbatasan bahan aditif
alami.
Contoh :
MSG (monosodium glutamate)
untuk menguatkan rasa
makanan
siklamat untuk memberikan
rasa manis yang lebih kuat.
Pewarna
Pemanis
Pengawet
Penyedap rasa dan aroma
Pemutih
Anti-oksidan
Pengatur keasaman
Pengemulsi, pemantap,
pengental
Anti kempal
Pengeras
Sekuestran
1.Pewarna
Alami : Buatan
• Anato (oranye), antara lain
digunakan untuk es krim keju
dan lain-lain.
• Karamel (coklat hitam),
biasanya digunakan dalam
proses pembuatan selai, jeli,atau
jamur kalengan .
• Beta-karoten (kuning),
terdapat dalam wortel.
• Kapsaisin (merah), terdapat
dalam cabai merah
• Klorofil (hijau), terdapat
dalam daun suji dan daun
pandan biasanya digunakan
pada saat proses pembuatan
kue.
• Kunyit (kuning)
• Tartazine (kuning-jingga)
• Sunset Yellow (merah-jingga)
• Carmoisine (merah)
• Quinoline Yellow
• Ponceau 4R (merah terang)
• Brilliant Blue FCF,biasanya
digunakan untuk es krim
• Eritrosit (merah)
2.Pemanis
Alami Buatan :
• Sukrosa (gula pasir)
• Fruktosa ( madu )
 Siklamat (tingkat kemanisan
50x gula)
 Sakarin (tingkat kemanisan
300-500x gula)
 Aspartam (tingkat kemanisan
160x gula)
Accessulfame (tingkat
kemanisan 200x gula)
Neotam (tingkat kemanisan
8000-13000x gula)
3. Pengawet
Pengawet adalah bahan yang dapat
menghambat atau mencegah
fermentasi, pengasaman, atau
penguraian lain terhadap makanan
yang disebabkan oleh mikro organisme.
zat pengawet dibedakan menjadi:
1. GRAS (Generally Recognized
as Safe)
2. ADI (Acceptable Daily Intake)
4.Penyedap rasa dan aroma
Penyedap rasa dan aroma yang biasa digunakan berasal dari golongan ester.
Beberapa contoh bahan yang ditambahkan pada makanan yang dapat meniru
rasa buah-buahan antara lain :
• Benzaldehida mempunyai rasa dan aroma seperti buah lobi-lobi.
• Etil-butirat mempunyai rasa dan aroma seperti buah nanas.
• Oktil-asetat mempunyai rasa dan aroma seperti buah jeruk.
• Amil-asetat mempunyai rasa dan aroma seperti buah pisang.
• Amil-valerat mempunyai rasa dan aroma seperti buah apel.
• Isobutil-propionat mempunyai rasa dan aroma seperti buah rum.
• Benzal dehid mempunyai rasa dan aroma seperti buah cherry.
• Vanili
Selain golongan ester
Alami : Rempah-rempah
Buatan : Mono Sodium Glutamat dan Mono Natrium Glutamat atau biasa kita
sebut vetsin.
5. pemutih
• Oksida klor
• Hidrogen peroksida
• Benzoil peroksida
• Natrium hipoklorit
6. Anti-oksidan
Anti-oksidan adalah bahan yang dapat mencegah
atau menghambat laju oksidasi.
Beberapa contoh anti-oksidan antara lain :
Asam askrobat,
digunakan pada daging
olahan, kaldu, dan buah
kaleng
Butil Hidroksi Toluena
(BHT), digunakan pada
mentega, margarine,
lemak, dan minyak
makanan.
TBHQ, digunakan pada
mi instant
Butil Hidroksi Anisol
(BHA), digunakan
untuk mencegah
oksidasi dari udara
pada minyak dan lemak
makanan
Tokoferol
8. Pengatur keasaman
Contoh: Asam asetat, Aluminium amonium sulfat,
Amonium bikarbonat, Asam klorida, Asam laktat,
Asam sitrat, Asam tentrat, Natrium bikarbonat,
Kalium sulfat, Naturium sulfat
7.Pengemulsi, pemantap, pengental
• Contoh :
Agar-agar,
Gelatin, Gom Arab
9.Anti Kempal
• Zat aditif ini dapat mencegah pengempalan makanan
yang berupa serbuk.
Contoh: Aluminium silikat (untuk susu bubuk), Kalsium
aluminium silikat (untuk garam meja), Magnesium
karbonat, Magnesium oksida
10. Pengeras
Zat aditif ini dapat memperkeras atau mencegah
melunaknya makanan.
Contoh: Aluminium amonium sulfat (pada acar ketimun
botol), Kalium glukonat (pada buah kalengan).
11. Sekuestran
Sekuestran adalah bahan yang mengikat ion logam yang
ada dalam makanan.
Contoh: Asam fosfat (pada lemak dan minyak
makan), Kalium sitrat (dalam es krim, Kalsium dinatrium
EDTA dan dinatrium EDTA
a.Zat aditif dapat mencegah reaksi yang dapat
membahayakan kesehatan dari suatu bahan makanan
jika makanan tersebut sudah disimpan terlalu lama.
b. Membuat penampakan luar dari suatu makanan
menjadi lebih menarik dan enak rasanya (untuk
penggunaan zat-zat aditif kecuali pengawet)
c. Penggunaan zat aditif dapat menghasilkan
makanan yang tahan untuk disimpan dalam waktu
yang relatif lama.
d. Kenampakan luar yang cukup menarik, serta
aroma yang menggoda, bisa meningkatan nafsu
makan seseorang.
Keuntungan menggunakan
zat aditif
2. Kerugian
penggunaan zat
aditifPada beberapa jenis zat
aditif, terdapat bahan-bahan
kimia yang berbahaya bagi
kesehatan tubuh manusia.
b) Zat aditif buatan
tidak memiliki nilai gizi
bila dibandingkan
dengan zat aditif alami.
c) Zat aditif buatan
menimbulkan efek
ketergantungan.
No Nama zat aditif Penyakit yang ditimbulkan
1 Formalin Kanker paru-paru, gangguan pada alat pencernaan, penyakit jantung dan merusak sistem
saraf.
2 Boraks Mual, muntah, diare, penyakit kulit, kerusakan ginjal, serta gangguan pada otak dan hati.
3 Natamysin Mual, muntah, tidak nafsu makan, diare dan perlukaan kulit.
4 Kalium Asetat Kerusakan fungsi ginjal.
5 Nitrit dan Nitrat Keracunan, mempengaruhi kemampuan sel darah membawa oksigen ke berbagai organ
tubuh, sulit bernapas, sakit kepala, anemia, radang ginjal, dan muntah-muntah.
6 Kalsium Benzoate Memicu terjadinya serangan asma.
7 Sulfur Dioksida Perlukaan lambung, mempercepat serangan asma, mutasi genetik, kanker dan alergi.
8 Kalsium dan Natrium
propionate
Penggunaaan melebihi angka maksimum tersebut bisa menyebabkan migren, kelelahan, dan
kesulitan tidur.
9 Natrium metasulfat Alergi pada kulit
10 Tartazine Meningkatkan kemungkinan hyperaktif pada masa kanak-kanak.
11 Sunset Yellow Menyebabkan kerusakan kromosom
12 Ponceau 4R Anemia dan kepekatan pada hemoglobin.
13 Carmoisine (merah) Menyebabkan kanker hati dan menimbulkan alergi.
14 Quinoline Yellow Hypertrophy, hyperplasia, carcinomas kelenjar tiroid
15 Siklamat Kanker (Karsinogenik)
16 Aspartan Gangguan saraf dan tumor otak
Boraks dan
formalin
• Ciri-ciri makanan yang ditambahkan boraks dan
formalin adalah sbb :
• Bakso yang menggunakan boraks memiliki
kekenyalan khas yang berbeda dari kekenyalan
bakso yang menggunakan bahan daging. Tekstur
kulit kering dan berwarna keputihan.
• Kerupuk yang mengandung boraks kalau digoreng
akan mengembang dan empuk, teksturnya bagus,
renyah dan dapat memberikan rasa getir.
• Ikan segar yang menggunakan formalin tidak
rusak sampai 3 hari pada suhu kamar, insang
berwarna merah tua dan tidak cemerlang, dan
memiliki bau menyengat khas formalin.
• Tahu yang menggunakan formalin berbentuk
bagus, kenyal, tidak mudah hancur, awet hingga
lebih dari 3 hari, bahkan lebih dari 15 hari pada
suhu lemari es, dan berbau menyengat khas
formalin.
• Mie basah yang menggunakan formalin biasanya
lebih awet sampai 2 hari pada suhu kamar (25
derajat celcius), berbau menyengat, kenyal, tidak
lengket dan agak mengkilap.
• Gula jawa yang ditambahkan formalin teksturnya
cenderung keras, tidak mudah remuk dan lumer,
bau agak menyengat.

More Related Content

What's hot

2 Regulasi Keamanan Pangan Pada Industri Pangan.pdf
2 Regulasi Keamanan Pangan Pada Industri Pangan.pdf2 Regulasi Keamanan Pangan Pada Industri Pangan.pdf
2 Regulasi Keamanan Pangan Pada Industri Pangan.pdf
sulistyoprabowo72
 
10. kerusakan bahan makanan
10. kerusakan bahan makanan10. kerusakan bahan makanan
10. kerusakan bahan makanan
University of Brawijaya
 
Perubahan Komponen Kimia Pangan Akibat Pengolahan dan Pengawetan
Perubahan Komponen Kimia Pangan Akibat Pengolahan dan PengawetanPerubahan Komponen Kimia Pangan Akibat Pengolahan dan Pengawetan
Perubahan Komponen Kimia Pangan Akibat Pengolahan dan Pengawetan
Muhammad Eko
 
Analisis pewarna makanan
Analisis pewarna makananAnalisis pewarna makanan
Analisis pewarna makanan
Muhammad Erwin Yamashita
 
Analisis lemak dengan menggunakan metode goldfisch
Analisis lemak dengan menggunakan metode goldfischAnalisis lemak dengan menggunakan metode goldfisch
Analisis lemak dengan menggunakan metode goldfisch
jusaay
 
Bahan tambahan pangan pembentuk tekstur
Bahan tambahan pangan pembentuk teksturBahan tambahan pangan pembentuk tekstur
Bahan tambahan pangan pembentuk tekstur
NitaFauzia
 
ppt food addictive (Bahan Tambahan Mkanan)
ppt food addictive (Bahan Tambahan Mkanan)ppt food addictive (Bahan Tambahan Mkanan)
ppt food addictive (Bahan Tambahan Mkanan)
imroatulM
 
5. pengasapan
5. pengasapan5. pengasapan
5. pengasapan
Heru Pramono
 
Laporan praktikum kerusakan b. pangan bu arin
Laporan praktikum kerusakan b. pangan bu arinLaporan praktikum kerusakan b. pangan bu arin
Laporan praktikum kerusakan b. pangan bu arinramdhanisari
 
Analisa kadar-air-dengan-metode-oven
Analisa kadar-air-dengan-metode-ovenAnalisa kadar-air-dengan-metode-oven
Analisa kadar-air-dengan-metode-ovenAgres Tarigan
 
PENILAIAN MUTU SECARA ORGANOLEPTIK / SENSORI PRODUK PERIKANAN
PENILAIAN MUTU SECARA ORGANOLEPTIK / SENSORI PRODUK PERIKANANPENILAIAN MUTU SECARA ORGANOLEPTIK / SENSORI PRODUK PERIKANAN
PENILAIAN MUTU SECARA ORGANOLEPTIK / SENSORI PRODUK PERIKANAN
PENYULUH PERIKANAN
 
Laporan Praktikum TPP Nugget - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Nugget - UNPASLaporan Praktikum TPP Nugget - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Nugget - UNPAS
Rahma Sagistiva Sari
 
Ikan
IkanIkan
Ketengikan
KetengikanKetengikan
Ketengikan
Zara Neur
 
Senyawa bioaktif
Senyawa bioaktifSenyawa bioaktif
Senyawa bioaktif
Klara Tri Meiyana
 
Kimia, Gizi, dan Pangan (TPHT)
Kimia, Gizi, dan Pangan (TPHT)Kimia, Gizi, dan Pangan (TPHT)
Kimia, Gizi, dan Pangan (TPHT)
Muhammad Eko
 
Laporan Analisa Pangan acara 4 lemak
Laporan Analisa Pangan acara 4 lemakLaporan Analisa Pangan acara 4 lemak
Laporan Analisa Pangan acara 4 lemak
Melina Eka
 
Anti kempal
Anti kempalAnti kempal
Anti kempal
AgusMusyafa
 

What's hot (20)

2 Regulasi Keamanan Pangan Pada Industri Pangan.pdf
2 Regulasi Keamanan Pangan Pada Industri Pangan.pdf2 Regulasi Keamanan Pangan Pada Industri Pangan.pdf
2 Regulasi Keamanan Pangan Pada Industri Pangan.pdf
 
10. kerusakan bahan makanan
10. kerusakan bahan makanan10. kerusakan bahan makanan
10. kerusakan bahan makanan
 
Perubahan Komponen Kimia Pangan Akibat Pengolahan dan Pengawetan
Perubahan Komponen Kimia Pangan Akibat Pengolahan dan PengawetanPerubahan Komponen Kimia Pangan Akibat Pengolahan dan Pengawetan
Perubahan Komponen Kimia Pangan Akibat Pengolahan dan Pengawetan
 
Analisis pewarna makanan
Analisis pewarna makananAnalisis pewarna makanan
Analisis pewarna makanan
 
Analisis lemak dengan menggunakan metode goldfisch
Analisis lemak dengan menggunakan metode goldfischAnalisis lemak dengan menggunakan metode goldfisch
Analisis lemak dengan menggunakan metode goldfisch
 
Bahan tambahan pangan pembentuk tekstur
Bahan tambahan pangan pembentuk teksturBahan tambahan pangan pembentuk tekstur
Bahan tambahan pangan pembentuk tekstur
 
ppt food addictive (Bahan Tambahan Mkanan)
ppt food addictive (Bahan Tambahan Mkanan)ppt food addictive (Bahan Tambahan Mkanan)
ppt food addictive (Bahan Tambahan Mkanan)
 
5. pengasapan
5. pengasapan5. pengasapan
5. pengasapan
 
4. pengecilan ukuran
4. pengecilan ukuran4. pengecilan ukuran
4. pengecilan ukuran
 
Bahan pengawet
Bahan pengawetBahan pengawet
Bahan pengawet
 
Laporan praktikum kerusakan b. pangan bu arin
Laporan praktikum kerusakan b. pangan bu arinLaporan praktikum kerusakan b. pangan bu arin
Laporan praktikum kerusakan b. pangan bu arin
 
Analisa kadar-air-dengan-metode-oven
Analisa kadar-air-dengan-metode-ovenAnalisa kadar-air-dengan-metode-oven
Analisa kadar-air-dengan-metode-oven
 
PENILAIAN MUTU SECARA ORGANOLEPTIK / SENSORI PRODUK PERIKANAN
PENILAIAN MUTU SECARA ORGANOLEPTIK / SENSORI PRODUK PERIKANANPENILAIAN MUTU SECARA ORGANOLEPTIK / SENSORI PRODUK PERIKANAN
PENILAIAN MUTU SECARA ORGANOLEPTIK / SENSORI PRODUK PERIKANAN
 
Laporan Praktikum TPP Nugget - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Nugget - UNPASLaporan Praktikum TPP Nugget - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Nugget - UNPAS
 
Ikan
IkanIkan
Ikan
 
Ketengikan
KetengikanKetengikan
Ketengikan
 
Senyawa bioaktif
Senyawa bioaktifSenyawa bioaktif
Senyawa bioaktif
 
Kimia, Gizi, dan Pangan (TPHT)
Kimia, Gizi, dan Pangan (TPHT)Kimia, Gizi, dan Pangan (TPHT)
Kimia, Gizi, dan Pangan (TPHT)
 
Laporan Analisa Pangan acara 4 lemak
Laporan Analisa Pangan acara 4 lemakLaporan Analisa Pangan acara 4 lemak
Laporan Analisa Pangan acara 4 lemak
 
Anti kempal
Anti kempalAnti kempal
Anti kempal
 

Viewers also liked

Bahan aditif makanan
Bahan aditif makananBahan aditif makanan
Bahan aditif makanan
Besty Maranatha
 
KARYA TULIS ANTIDIABETES OLEH ANNA MARIA M
KARYA TULIS ANTIDIABETES OLEH ANNA MARIA M KARYA TULIS ANTIDIABETES OLEH ANNA MARIA M
KARYA TULIS ANTIDIABETES OLEH ANNA MARIA M
anna maria manullang
 
Makalah btp pemanis
Makalah btp   pemanisMakalah btp   pemanis
Makalah btp pemanis
Firda Shabrina
 
Makanan Khas Daerah Indonesia - Lemet Singkong
Makanan Khas Daerah Indonesia - Lemet SingkongMakanan Khas Daerah Indonesia - Lemet Singkong
Makanan Khas Daerah Indonesia - Lemet Singkong
Andita Eka Wahyuni
 
Bahan tambah makanan
Bahan tambah makananBahan tambah makanan
Bahan tambah makananLing Leon
 
Alat -Alat Laboratorium Biologi
Alat -Alat Laboratorium BiologiAlat -Alat Laboratorium Biologi
Alat -Alat Laboratorium Biologi
SalVani SalVani
 
Bahan Tambahan Makanan (BTM)
Bahan Tambahan Makanan (BTM)Bahan Tambahan Makanan (BTM)
Bahan Tambahan Makanan (BTM)
Agnescia Sera
 
139173286 bahan-tambah-dalam-makanan
139173286 bahan-tambah-dalam-makanan139173286 bahan-tambah-dalam-makanan
139173286 bahan-tambah-dalam-makanan
Ramlah Lanlah
 
Zat Aditif pada Makanan
Zat Aditif pada MakananZat Aditif pada Makanan
Zat Aditif pada Makanan
SMA BRUDERAN PURWOREJO
 
BAHAN TAMBAHAN MAKAN
BAHAN TAMBAHAN MAKANBAHAN TAMBAHAN MAKAN
BAHAN TAMBAHAN MAKAN
Heru Priyanto
 
Ipa zat adiktif komplitt
Ipa zat adiktif komplittIpa zat adiktif komplitt
Ipa zat adiktif komplitt
Khansa Hanun
 
Zat aditif pada makanan
Zat aditif pada makananZat aditif pada makanan
Zat aditif pada makanan
Dita Issriza
 
Aditif pada-makanan1
Aditif pada-makanan1Aditif pada-makanan1
Aditif pada-makanan1
ridonefauzi19
 
Kontaminasi makanan
Kontaminasi makananKontaminasi makanan
Kontaminasi makanan
Agnescia Sera
 
Persekutuan yang membangun dan menguatkan
Persekutuan yang membangun dan menguatkanPersekutuan yang membangun dan menguatkan
Persekutuan yang membangun dan menguatkan
Agnescia Sera
 
Bahan kimia dalam_makanan
Bahan kimia dalam_makananBahan kimia dalam_makanan
Bahan kimia dalam_makanan
Amaluddin Amaluddin
 
Keamanan pangan dan kesehatan manusia
Keamanan pangan dan kesehatan manusiaKeamanan pangan dan kesehatan manusia
Keamanan pangan dan kesehatan manusia
Aila Yumeko
 
Seks Permata Yang Hilang oleh Ibnu Yusof
Seks Permata Yang Hilang oleh Ibnu YusofSeks Permata Yang Hilang oleh Ibnu Yusof
Seks Permata Yang Hilang oleh Ibnu Yusof
ebuku
 

Viewers also liked (20)

Bahan aditif makanan
Bahan aditif makananBahan aditif makanan
Bahan aditif makanan
 
KARYA TULIS ANTIDIABETES OLEH ANNA MARIA M
KARYA TULIS ANTIDIABETES OLEH ANNA MARIA M KARYA TULIS ANTIDIABETES OLEH ANNA MARIA M
KARYA TULIS ANTIDIABETES OLEH ANNA MARIA M
 
Makalah btp pemanis
Makalah btp   pemanisMakalah btp   pemanis
Makalah btp pemanis
 
Makanan Khas Daerah Indonesia - Lemet Singkong
Makanan Khas Daerah Indonesia - Lemet SingkongMakanan Khas Daerah Indonesia - Lemet Singkong
Makanan Khas Daerah Indonesia - Lemet Singkong
 
Bahan tambah makanan
Bahan tambah makananBahan tambah makanan
Bahan tambah makanan
 
Alat -Alat Laboratorium Biologi
Alat -Alat Laboratorium BiologiAlat -Alat Laboratorium Biologi
Alat -Alat Laboratorium Biologi
 
Bahan Tambahan Makanan (BTM)
Bahan Tambahan Makanan (BTM)Bahan Tambahan Makanan (BTM)
Bahan Tambahan Makanan (BTM)
 
139173286 bahan-tambah-dalam-makanan
139173286 bahan-tambah-dalam-makanan139173286 bahan-tambah-dalam-makanan
139173286 bahan-tambah-dalam-makanan
 
Zat Aditif pada Makanan
Zat Aditif pada MakananZat Aditif pada Makanan
Zat Aditif pada Makanan
 
Penyimpanan pangan
Penyimpanan panganPenyimpanan pangan
Penyimpanan pangan
 
BAHAN TAMBAHAN MAKAN
BAHAN TAMBAHAN MAKANBAHAN TAMBAHAN MAKAN
BAHAN TAMBAHAN MAKAN
 
Ipa zat adiktif komplitt
Ipa zat adiktif komplittIpa zat adiktif komplitt
Ipa zat adiktif komplitt
 
Zat aditif pada makanan
Zat aditif pada makananZat aditif pada makanan
Zat aditif pada makanan
 
Aditif pada-makanan1
Aditif pada-makanan1Aditif pada-makanan1
Aditif pada-makanan1
 
Kontaminasi makanan
Kontaminasi makananKontaminasi makanan
Kontaminasi makanan
 
Persekutuan yang membangun dan menguatkan
Persekutuan yang membangun dan menguatkanPersekutuan yang membangun dan menguatkan
Persekutuan yang membangun dan menguatkan
 
Bahan kimia dalam_makanan
Bahan kimia dalam_makananBahan kimia dalam_makanan
Bahan kimia dalam_makanan
 
Keamanan pangan
Keamanan panganKeamanan pangan
Keamanan pangan
 
Keamanan pangan dan kesehatan manusia
Keamanan pangan dan kesehatan manusiaKeamanan pangan dan kesehatan manusia
Keamanan pangan dan kesehatan manusia
 
Seks Permata Yang Hilang oleh Ibnu Yusof
Seks Permata Yang Hilang oleh Ibnu YusofSeks Permata Yang Hilang oleh Ibnu Yusof
Seks Permata Yang Hilang oleh Ibnu Yusof
 

Similar to Food additives

Zat Aditif dan Zat Adiktif
Zat Aditif dan Zat AdiktifZat Aditif dan Zat Adiktif
Zat Aditif dan Zat Adiktif
Dianaksm11
 
Addiktif
AddiktifAddiktif
Addiktif
daemon12
 
Presentasi zat additive
Presentasi zat additivePresentasi zat additive
Presentasi zat additiveRiska Dadong
 
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.pptipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
danangpamungkas11
 
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.pptipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
HilmanAnbari2
 
Bahan Tambahan Pangan
Bahan Tambahan PanganBahan Tambahan Pangan
Bahan Tambahan Pangan
Adha Ningrum
 
Zat Aditif - Biologi Kelas 11 SMA
Zat Aditif - Biologi Kelas 11 SMAZat Aditif - Biologi Kelas 11 SMA
Zat Aditif - Biologi Kelas 11 SMA
Putri Maharani
 
zat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.pptzat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.ppt
azizainul
 
6. zat-aditif.ppt
6. zat-aditif.ppt6. zat-aditif.ppt
6. zat-aditif.ppt
NingCah
 
Zat Aditif.ppt
Zat Aditif.pptZat Aditif.ppt
Zat Aditif.ppt
ViktorPhysics
 
Bab 6. kd 3.6 & 4.6 zat aditif dan zat adiktif pake
Bab 6. kd 3.6 & 4.6 zat aditif dan zat adiktif   pakeBab 6. kd 3.6 & 4.6 zat aditif dan zat adiktif   pake
Bab 6. kd 3.6 & 4.6 zat aditif dan zat adiktif pake
TantiJ
 
MEDIA PEMBELAJARAN (1).pptx
MEDIA PEMBELAJARAN (1).pptxMEDIA PEMBELAJARAN (1).pptx
MEDIA PEMBELAJARAN (1).pptx
kamilahkurnia
 
zat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.pptzat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.ppt
FARIKHAHTIN
 
MAKALAH TEKNOLOGI PANGAN PEMANIS DAN PENGAWET
MAKALAH TEKNOLOGI PANGAN PEMANIS DAN PENGAWETMAKALAH TEKNOLOGI PANGAN PEMANIS DAN PENGAWET
MAKALAH TEKNOLOGI PANGAN PEMANIS DAN PENGAWET
Hani Ani
 
PPT ZAT Adiktif Pada Makanan.pptx
PPT ZAT Adiktif Pada Makanan.pptxPPT ZAT Adiktif Pada Makanan.pptx
PPT ZAT Adiktif Pada Makanan.pptx
WenSyah
 
Presentasi kartul makanan cepat saji
Presentasi kartul makanan cepat sajiPresentasi kartul makanan cepat saji
Presentasi kartul makanan cepat sajiYuni Ratnasari
 
pptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdf
pptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdfpptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdf
pptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdf
priaPantura
 
Ppt zat aditif dan zat adiktif psikotropika
Ppt zat aditif dan zat adiktif psikotropikaPpt zat aditif dan zat adiktif psikotropika
Ppt zat aditif dan zat adiktif psikotropikaRai Dahliati Zhucuthe
 
Bahan tambahan pangan.pdf
Bahan tambahan pangan.pdfBahan tambahan pangan.pdf
Bahan tambahan pangan.pdf
Muhammaddarmawan54
 

Similar to Food additives (20)

Zat Aditif dan Zat Adiktif
Zat Aditif dan Zat AdiktifZat Aditif dan Zat Adiktif
Zat Aditif dan Zat Adiktif
 
Addiktif
AddiktifAddiktif
Addiktif
 
Presentasi zat additive
Presentasi zat additivePresentasi zat additive
Presentasi zat additive
 
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.pptipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
 
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.pptipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
 
Bahan Tambahan Pangan
Bahan Tambahan PanganBahan Tambahan Pangan
Bahan Tambahan Pangan
 
Zat Aditif - Biologi Kelas 11 SMA
Zat Aditif - Biologi Kelas 11 SMAZat Aditif - Biologi Kelas 11 SMA
Zat Aditif - Biologi Kelas 11 SMA
 
zat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.pptzat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.ppt
 
6. zat-aditif.ppt
6. zat-aditif.ppt6. zat-aditif.ppt
6. zat-aditif.ppt
 
Zat Aditif.ppt
Zat Aditif.pptZat Aditif.ppt
Zat Aditif.ppt
 
Bab 6. kd 3.6 & 4.6 zat aditif dan zat adiktif pake
Bab 6. kd 3.6 & 4.6 zat aditif dan zat adiktif   pakeBab 6. kd 3.6 & 4.6 zat aditif dan zat adiktif   pake
Bab 6. kd 3.6 & 4.6 zat aditif dan zat adiktif pake
 
MEDIA PEMBELAJARAN (1).pptx
MEDIA PEMBELAJARAN (1).pptxMEDIA PEMBELAJARAN (1).pptx
MEDIA PEMBELAJARAN (1).pptx
 
zat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.pptzat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.ppt
 
MAKALAH TEKNOLOGI PANGAN PEMANIS DAN PENGAWET
MAKALAH TEKNOLOGI PANGAN PEMANIS DAN PENGAWETMAKALAH TEKNOLOGI PANGAN PEMANIS DAN PENGAWET
MAKALAH TEKNOLOGI PANGAN PEMANIS DAN PENGAWET
 
Bahan tambahan makanan
Bahan tambahan makananBahan tambahan makanan
Bahan tambahan makanan
 
PPT ZAT Adiktif Pada Makanan.pptx
PPT ZAT Adiktif Pada Makanan.pptxPPT ZAT Adiktif Pada Makanan.pptx
PPT ZAT Adiktif Pada Makanan.pptx
 
Presentasi kartul makanan cepat saji
Presentasi kartul makanan cepat sajiPresentasi kartul makanan cepat saji
Presentasi kartul makanan cepat saji
 
pptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdf
pptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdfpptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdf
pptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdf
 
Ppt zat aditif dan zat adiktif psikotropika
Ppt zat aditif dan zat adiktif psikotropikaPpt zat aditif dan zat adiktif psikotropika
Ppt zat aditif dan zat adiktif psikotropika
 
Bahan tambahan pangan.pdf
Bahan tambahan pangan.pdfBahan tambahan pangan.pdf
Bahan tambahan pangan.pdf
 

More from vinasiringoringo

Strategi percepatan bisnis peremajaan kelapa sawit
Strategi percepatan bisnis peremajaan kelapa sawitStrategi percepatan bisnis peremajaan kelapa sawit
Strategi percepatan bisnis peremajaan kelapa sawit
vinasiringoringo
 
Rencana StrategisDinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan Provinsi R...
Rencana StrategisDinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan Provinsi R...Rencana StrategisDinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan Provinsi R...
Rencana StrategisDinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan Provinsi R...
vinasiringoringo
 
Agribisnis bawang merah
Agribisnis bawang merahAgribisnis bawang merah
Agribisnis bawang merah
vinasiringoringo
 
making a difference through development communication some evidence-based res...
making a difference through development communication some evidence-based res...making a difference through development communication some evidence-based res...
making a difference through development communication some evidence-based res...
vinasiringoringo
 
ANALISIS FINANSIAL AGROINDUSTRI KERIPIK NANGKA
ANALISIS FINANSIAL AGROINDUSTRI KERIPIK NANGKAANALISIS FINANSIAL AGROINDUSTRI KERIPIK NANGKA
ANALISIS FINANSIAL AGROINDUSTRI KERIPIK NANGKA
vinasiringoringo
 
UU SP3K NO .16 TAHUN 2006
UU SP3K NO .16 TAHUN 2006 UU SP3K NO .16 TAHUN 2006
UU SP3K NO .16 TAHUN 2006
vinasiringoringo
 
C3, c4 dan cam
C3, c4 dan camC3, c4 dan cam
C3, c4 dan cam
vinasiringoringo
 
fungsi manajemen PT.Ngancar Cofee
fungsi manajemen PT.Ngancar Cofeefungsi manajemen PT.Ngancar Cofee
fungsi manajemen PT.Ngancar Cofee
vinasiringoringo
 
Ppt pemanfaatan bekatul menjadi cookies
Ppt pemanfaatan bekatul menjadi cookiesPpt pemanfaatan bekatul menjadi cookies
Ppt pemanfaatan bekatul menjadi cookies
vinasiringoringo
 
kajian literatur pemberdayaan masyarakat
kajian literatur pemberdayaan masyarakat kajian literatur pemberdayaan masyarakat
kajian literatur pemberdayaan masyarakat
vinasiringoringo
 
Vina panca margaretha s 1406119773 tugas 2_ kajian literatur
Vina panca margaretha s   1406119773  tugas 2_ kajian literaturVina panca margaretha s   1406119773  tugas 2_ kajian literatur
Vina panca margaretha s 1406119773 tugas 2_ kajian literatur
vinasiringoringo
 
Kasus amdal
Kasus amdalKasus amdal
Kasus amdal
vinasiringoringo
 
Agroklimatologi
AgroklimatologiAgroklimatologi
Agroklimatologi
vinasiringoringo
 

More from vinasiringoringo (13)

Strategi percepatan bisnis peremajaan kelapa sawit
Strategi percepatan bisnis peremajaan kelapa sawitStrategi percepatan bisnis peremajaan kelapa sawit
Strategi percepatan bisnis peremajaan kelapa sawit
 
Rencana StrategisDinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan Provinsi R...
Rencana StrategisDinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan Provinsi R...Rencana StrategisDinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan Provinsi R...
Rencana StrategisDinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan Provinsi R...
 
Agribisnis bawang merah
Agribisnis bawang merahAgribisnis bawang merah
Agribisnis bawang merah
 
making a difference through development communication some evidence-based res...
making a difference through development communication some evidence-based res...making a difference through development communication some evidence-based res...
making a difference through development communication some evidence-based res...
 
ANALISIS FINANSIAL AGROINDUSTRI KERIPIK NANGKA
ANALISIS FINANSIAL AGROINDUSTRI KERIPIK NANGKAANALISIS FINANSIAL AGROINDUSTRI KERIPIK NANGKA
ANALISIS FINANSIAL AGROINDUSTRI KERIPIK NANGKA
 
UU SP3K NO .16 TAHUN 2006
UU SP3K NO .16 TAHUN 2006 UU SP3K NO .16 TAHUN 2006
UU SP3K NO .16 TAHUN 2006
 
C3, c4 dan cam
C3, c4 dan camC3, c4 dan cam
C3, c4 dan cam
 
fungsi manajemen PT.Ngancar Cofee
fungsi manajemen PT.Ngancar Cofeefungsi manajemen PT.Ngancar Cofee
fungsi manajemen PT.Ngancar Cofee
 
Ppt pemanfaatan bekatul menjadi cookies
Ppt pemanfaatan bekatul menjadi cookiesPpt pemanfaatan bekatul menjadi cookies
Ppt pemanfaatan bekatul menjadi cookies
 
kajian literatur pemberdayaan masyarakat
kajian literatur pemberdayaan masyarakat kajian literatur pemberdayaan masyarakat
kajian literatur pemberdayaan masyarakat
 
Vina panca margaretha s 1406119773 tugas 2_ kajian literatur
Vina panca margaretha s   1406119773  tugas 2_ kajian literaturVina panca margaretha s   1406119773  tugas 2_ kajian literatur
Vina panca margaretha s 1406119773 tugas 2_ kajian literatur
 
Kasus amdal
Kasus amdalKasus amdal
Kasus amdal
 
Agroklimatologi
AgroklimatologiAgroklimatologi
Agroklimatologi
 

Recently uploaded

MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 

Food additives

  • 1. Oleh Vina Panca Margaretha S 1406119773 Agribisnis – A UNRI FOOD ADDITIVES (BAHAN TAMBAHAN MAKANAN)
  • 2. food additives Apa itu Food Additives ?? Bahan yang biasa ditambahkan kedalam pangan untuk mempengaruhi sifat atau bentuk pangan.
  • 3. BAHAN TAMBAHAN MAKANAN DIBAGI MENJADI 2 Bahan tambahan makanan yang sengaja ditambahkan Bahan tambahan makanan yang tidak sengaja ditambahkan
  • 4. Jenis-Jenis Zat Aditif 1. berdasarkan sumber Alami Buatan Zat aditif alami adalah bahan- bahan aditif yang bersumber langsung dari alam. Contoh :  Garam sebagai pengawet  daun pandan sebagai pewarna  gula sebagai pemanis • Zat aditif buatan adalah bahan-bahan aditif yang sengaja dibuat karena adanya keterbatasan bahan aditif alami. Contoh : MSG (monosodium glutamate) untuk menguatkan rasa makanan siklamat untuk memberikan rasa manis yang lebih kuat.
  • 5. Pewarna Pemanis Pengawet Penyedap rasa dan aroma Pemutih Anti-oksidan
  • 7. 1.Pewarna Alami : Buatan • Anato (oranye), antara lain digunakan untuk es krim keju dan lain-lain. • Karamel (coklat hitam), biasanya digunakan dalam proses pembuatan selai, jeli,atau jamur kalengan . • Beta-karoten (kuning), terdapat dalam wortel. • Kapsaisin (merah), terdapat dalam cabai merah • Klorofil (hijau), terdapat dalam daun suji dan daun pandan biasanya digunakan pada saat proses pembuatan kue. • Kunyit (kuning) • Tartazine (kuning-jingga) • Sunset Yellow (merah-jingga) • Carmoisine (merah) • Quinoline Yellow • Ponceau 4R (merah terang) • Brilliant Blue FCF,biasanya digunakan untuk es krim • Eritrosit (merah)
  • 8. 2.Pemanis Alami Buatan : • Sukrosa (gula pasir) • Fruktosa ( madu )  Siklamat (tingkat kemanisan 50x gula)  Sakarin (tingkat kemanisan 300-500x gula)  Aspartam (tingkat kemanisan 160x gula) Accessulfame (tingkat kemanisan 200x gula) Neotam (tingkat kemanisan 8000-13000x gula)
  • 9. 3. Pengawet Pengawet adalah bahan yang dapat menghambat atau mencegah fermentasi, pengasaman, atau penguraian lain terhadap makanan yang disebabkan oleh mikro organisme. zat pengawet dibedakan menjadi: 1. GRAS (Generally Recognized as Safe) 2. ADI (Acceptable Daily Intake)
  • 10. 4.Penyedap rasa dan aroma Penyedap rasa dan aroma yang biasa digunakan berasal dari golongan ester. Beberapa contoh bahan yang ditambahkan pada makanan yang dapat meniru rasa buah-buahan antara lain : • Benzaldehida mempunyai rasa dan aroma seperti buah lobi-lobi. • Etil-butirat mempunyai rasa dan aroma seperti buah nanas. • Oktil-asetat mempunyai rasa dan aroma seperti buah jeruk. • Amil-asetat mempunyai rasa dan aroma seperti buah pisang. • Amil-valerat mempunyai rasa dan aroma seperti buah apel. • Isobutil-propionat mempunyai rasa dan aroma seperti buah rum. • Benzal dehid mempunyai rasa dan aroma seperti buah cherry. • Vanili Selain golongan ester Alami : Rempah-rempah Buatan : Mono Sodium Glutamat dan Mono Natrium Glutamat atau biasa kita sebut vetsin.
  • 11. 5. pemutih • Oksida klor • Hidrogen peroksida • Benzoil peroksida • Natrium hipoklorit
  • 12. 6. Anti-oksidan Anti-oksidan adalah bahan yang dapat mencegah atau menghambat laju oksidasi. Beberapa contoh anti-oksidan antara lain : Asam askrobat, digunakan pada daging olahan, kaldu, dan buah kaleng Butil Hidroksi Toluena (BHT), digunakan pada mentega, margarine, lemak, dan minyak makanan. TBHQ, digunakan pada mi instant Butil Hidroksi Anisol (BHA), digunakan untuk mencegah oksidasi dari udara pada minyak dan lemak makanan Tokoferol
  • 13. 8. Pengatur keasaman Contoh: Asam asetat, Aluminium amonium sulfat, Amonium bikarbonat, Asam klorida, Asam laktat, Asam sitrat, Asam tentrat, Natrium bikarbonat, Kalium sulfat, Naturium sulfat 7.Pengemulsi, pemantap, pengental • Contoh : Agar-agar, Gelatin, Gom Arab
  • 14. 9.Anti Kempal • Zat aditif ini dapat mencegah pengempalan makanan yang berupa serbuk. Contoh: Aluminium silikat (untuk susu bubuk), Kalsium aluminium silikat (untuk garam meja), Magnesium karbonat, Magnesium oksida 10. Pengeras Zat aditif ini dapat memperkeras atau mencegah melunaknya makanan. Contoh: Aluminium amonium sulfat (pada acar ketimun botol), Kalium glukonat (pada buah kalengan). 11. Sekuestran Sekuestran adalah bahan yang mengikat ion logam yang ada dalam makanan. Contoh: Asam fosfat (pada lemak dan minyak makan), Kalium sitrat (dalam es krim, Kalsium dinatrium EDTA dan dinatrium EDTA
  • 15. a.Zat aditif dapat mencegah reaksi yang dapat membahayakan kesehatan dari suatu bahan makanan jika makanan tersebut sudah disimpan terlalu lama. b. Membuat penampakan luar dari suatu makanan menjadi lebih menarik dan enak rasanya (untuk penggunaan zat-zat aditif kecuali pengawet) c. Penggunaan zat aditif dapat menghasilkan makanan yang tahan untuk disimpan dalam waktu yang relatif lama. d. Kenampakan luar yang cukup menarik, serta aroma yang menggoda, bisa meningkatan nafsu makan seseorang. Keuntungan menggunakan zat aditif
  • 16. 2. Kerugian penggunaan zat aditifPada beberapa jenis zat aditif, terdapat bahan-bahan kimia yang berbahaya bagi kesehatan tubuh manusia. b) Zat aditif buatan tidak memiliki nilai gizi bila dibandingkan dengan zat aditif alami. c) Zat aditif buatan menimbulkan efek ketergantungan.
  • 17. No Nama zat aditif Penyakit yang ditimbulkan 1 Formalin Kanker paru-paru, gangguan pada alat pencernaan, penyakit jantung dan merusak sistem saraf. 2 Boraks Mual, muntah, diare, penyakit kulit, kerusakan ginjal, serta gangguan pada otak dan hati. 3 Natamysin Mual, muntah, tidak nafsu makan, diare dan perlukaan kulit. 4 Kalium Asetat Kerusakan fungsi ginjal. 5 Nitrit dan Nitrat Keracunan, mempengaruhi kemampuan sel darah membawa oksigen ke berbagai organ tubuh, sulit bernapas, sakit kepala, anemia, radang ginjal, dan muntah-muntah. 6 Kalsium Benzoate Memicu terjadinya serangan asma. 7 Sulfur Dioksida Perlukaan lambung, mempercepat serangan asma, mutasi genetik, kanker dan alergi. 8 Kalsium dan Natrium propionate Penggunaaan melebihi angka maksimum tersebut bisa menyebabkan migren, kelelahan, dan kesulitan tidur. 9 Natrium metasulfat Alergi pada kulit 10 Tartazine Meningkatkan kemungkinan hyperaktif pada masa kanak-kanak. 11 Sunset Yellow Menyebabkan kerusakan kromosom 12 Ponceau 4R Anemia dan kepekatan pada hemoglobin. 13 Carmoisine (merah) Menyebabkan kanker hati dan menimbulkan alergi. 14 Quinoline Yellow Hypertrophy, hyperplasia, carcinomas kelenjar tiroid 15 Siklamat Kanker (Karsinogenik) 16 Aspartan Gangguan saraf dan tumor otak
  • 18. Boraks dan formalin • Ciri-ciri makanan yang ditambahkan boraks dan formalin adalah sbb : • Bakso yang menggunakan boraks memiliki kekenyalan khas yang berbeda dari kekenyalan bakso yang menggunakan bahan daging. Tekstur kulit kering dan berwarna keputihan. • Kerupuk yang mengandung boraks kalau digoreng akan mengembang dan empuk, teksturnya bagus, renyah dan dapat memberikan rasa getir. • Ikan segar yang menggunakan formalin tidak rusak sampai 3 hari pada suhu kamar, insang berwarna merah tua dan tidak cemerlang, dan memiliki bau menyengat khas formalin. • Tahu yang menggunakan formalin berbentuk bagus, kenyal, tidak mudah hancur, awet hingga lebih dari 3 hari, bahkan lebih dari 15 hari pada suhu lemari es, dan berbau menyengat khas formalin. • Mie basah yang menggunakan formalin biasanya lebih awet sampai 2 hari pada suhu kamar (25 derajat celcius), berbau menyengat, kenyal, tidak lengket dan agak mengkilap. • Gula jawa yang ditambahkan formalin teksturnya cenderung keras, tidak mudah remuk dan lumer, bau agak menyengat.