SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
Program Studi Administrasi Negara
Universitas Ibnu Chaldun Jakarta
2017
1
 Kumpulan dari komponen berupa fisik memupun
non fisik yang saling berhubungan satu dengan
lainnya berkerja sama secara harmonis untuk
mencapai tujuan tertentu. (Gambar-1)
 Komponen yang dimaksud adalah :
1. Orang
2. Mesin
3. Bangunan
4. Sub-sub bagian dalam struktur organisasi
2
3
1. Mempunyai tujuan sistem : “ sasaran atau target
akhir yang ingin dicapai oleh sebuah sistem”.
Tujuan sistem harus jelas serta kongkrit,
sehingga bisa menjadi tolak ukur dalam menilai
keberhasilan sebuah sistem, serta dapat dijadikan
sebagai suatu alat pengendalian sistem. Makin
kongkrit tujuan sistem maka makin mudahlah
tujuan sistem itu untuk dicapai. EX : “ Tujuan
untuk menjalankan mobil yang mogok lebih
gampang dijalankan, daripada membuat mobil itu
bagus”. (gambar-2).
4
5
2. Mempunyai Batas sistem : “Garis Abstraksi yang
memisahkan sistem dengan lingkungannya”.
Batasan ini dipengaruhi oleh tingkat
pengetahuannya dan situasi serta kondisi yang
dirasakan oleh orang yang melihat sistem
tersebut. EX : dalam membuat sistem transportasi
dalam pandangan seorang ahli akan muncul unsur-
unsur pendukung sistem seperti jalan, lampu lalu
lintas, polisi, dsb, namun dalam pandangan ahli
lainya diperlukan juga pendidikan supir, etika dan
moral berkendara dsb, supaya sistem tersebut bisa
berjalan dengan baik. (Gambar-3)
6
2. Mempunyai Sub sistem : “ Komponen atau bagian
dari suatu sistem, bisa berupa fisik atau abstrak”.
Hubungan antara subsistem dengan sistem
sangatlah relatif, subsistem inilah yang digunakan
untuk menunjukan bagian-bagian dari sistem pada
saat sistem tersebut menjadi konstek
pembahasan. Pada saat konstek pembahasan
berpindah ke subsistem lain maka subsistem
tersebut menjadi sistem, didalam sistem ini juga
terdapat sub sistem yang lebih kecil, sedangkan
sistem sebelumnya kini menjadi supersistem.
(Gambar-3)
7
8
4. Mempunyai hirarki sistem : “Hubungan yang terjadi
antar subsistem dengan subsistem lainnya yang
setingkat atau antara subsistem dengan sistem yang
lebih besar.” Hubungan ini bisa berlangsung vertikal
maupun horizontal, dan bisa berlangsung satu arah
(Simplex), dua arah (Duplex), dan Full Duplex (dua
arah bersamaan). (Gambar-4).
5. Mempunyai unsur dasar sistem, yaitu : (1). Input :
“Segala sesuatu yang masuk kedalam sistem”, (2).
Proses: “ Perubahan dari input menjadi output”, (3).
Output :” hasil yang merupakan tujuan sistem”, (4).
Feed back : “Informasi tentang kinerja sistem, (5).
Pengendalian : “Monitoring dan evaluasi atas kinerja
sistem. (gambar-5,6, dan 7)
9
6. Mempunyai Lingkungan sistem : “Faktor-Faktor diluar
sistem yang mempengaruhi sistem”. Terdapat dua
lingkungan sistem : (1). Internal dan (2). Eksternal
(Gambar-7)
10
11
12
13
14
Lingkungan Terbuka Tertutup
Asal Pembuatnya Manusia Alam
Keberadaanya Berjalan Konsep
Kesulitannya Kompleks Sederhana
Output/Kinerjanya Dipastikan Tidak bisa dipastikan
Waktu Keberadaannya Sementara Selamanya
Wujudnya Abstrak Kongkret
Tingkatannya
Fleksibelitasnya Bisa adaptasi Tidak bisa beradaptasi
15
 Sistem terbuka : “ Aktifitas sistem
dipengaruhi oleh lingkungan”.
 Sistem tertutup : “aktifitas sistem tidak
dipengaruhi lingkungannya”
 Sistem Konseptual : “ Sistem yang menjadi
harapan”
 Sistem sederhana : “ Sistem yang mempunyai
sedikit tingkatan sub sistem”
 Sistem Kompleks : “ Sistem yang memiliki
banyak tingkatan sub sistem”
16
 Sistem dapat dipastikan: “Kinerjanya dapat
dipastikan hasil dari suatu sistem sebelum
sistem itu dibuat (bisa diramalkan)”.
 Sistem tidak dapat dipastikan: “kinerja
sistem tersebut tidak bisa dipastikan dari awal
sistem itu dibuat tergantung kepada situasi
dan kondisi yang dihadapi sistem”
17
 Phisik : “ Penggambaran entitsitas dalam
bentuk tiga demensi” (Gambar-8)
 Naratif : “Penggambaran entitas dalam
bentuk tulisan atau lisan” (Gambar-8)
 Grafik : “ Penggambaran suatu entitas dalam
bentuk simbol atau garis” (Gambar-9)
 Matematika : “Penggambaran suatu entitas
dalam bentuk persamaan atau formulir
publik”(gambar-9).
18
 Alat komunikasi dengan sistem, biasanya
berbentuk simbol-simbol yang telah
disepakati bersama. (Gambar-10)
19
20
21
22
 Miarso, 2007, Menyemai Benih Teknoloigi Pendidikan,
Jakarta, Pustekom.
 Azhar, S,SE,MM, Sistem Informasi Manajemen Konsep dan
Pengembangannya, Limgga Jaya, Bandung, 2003
 Harahap. P, 1982, Ensiklopedi Pendidikan, Jakarta, gunung
agung
 Agoeng Nugroho, S.Sos, M.Si, Teknologi Komunikasi, graha
ilmu, Yogyakarta.
 Sutarman, 2009, Pengantar Teknologi Informasi, Bumi
Aksara Jakarta
 Hidayat, Rudi. 2006. Teknologi Informasi & Komunikasi.
Jakarta : Erlangga.
 Diktat Perkuliahan
23

More Related Content

Viewers also liked

Konsep informasi dan sistem infromasi
Konsep informasi dan sistem infromasiKonsep informasi dan sistem infromasi
Konsep informasi dan sistem infromasiMuchlis Soleiman
 
Aliran informasi jaringan komunikasi
Aliran informasi jaringan komunikasiAliran informasi jaringan komunikasi
Aliran informasi jaringan komunikasiMuchlis Soleiman
 
Pengurusan fail koko
Pengurusan fail kokoPengurusan fail koko
Pengurusan fail kokoZai Muhd
 
Pengurusan & pentadbiran kokurikulum MPU3031
Pengurusan & pentadbiran kokurikulum MPU3031Pengurusan & pentadbiran kokurikulum MPU3031
Pengurusan & pentadbiran kokurikulum MPU3031IM UMAZ
 
Sistem pengurusan fail sktd2
Sistem pengurusan fail sktd2Sistem pengurusan fail sktd2
Sistem pengurusan fail sktd2Mimi Zainal
 
Pengurusan rekod fail.
Pengurusan rekod fail.Pengurusan rekod fail.
Pengurusan rekod fail.jasmi jaafar
 
Sistem fail & surat menyurat
Sistem fail & surat menyuratSistem fail & surat menyurat
Sistem fail & surat menyuratzikriamri86
 

Viewers also liked (15)

Konsep informasi dan sistem infromasi
Konsep informasi dan sistem infromasiKonsep informasi dan sistem infromasi
Konsep informasi dan sistem infromasi
 
Konsep SIM
Konsep SIMKonsep SIM
Konsep SIM
 
Aliran informasi jaringan komunikasi
Aliran informasi jaringan komunikasiAliran informasi jaringan komunikasi
Aliran informasi jaringan komunikasi
 
Pengurusan fail koko
Pengurusan fail kokoPengurusan fail koko
Pengurusan fail koko
 
Pengurusan & pentadbiran kokurikulum MPU3031
Pengurusan & pentadbiran kokurikulum MPU3031Pengurusan & pentadbiran kokurikulum MPU3031
Pengurusan & pentadbiran kokurikulum MPU3031
 
Bbm104
Bbm104Bbm104
Bbm104
 
Pengurusan fail 08
Pengurusan fail 08Pengurusan fail 08
Pengurusan fail 08
 
Tajuk 3 sistem fail
Tajuk 3 sistem failTajuk 3 sistem fail
Tajuk 3 sistem fail
 
tugas memfail
tugas memfailtugas memfail
tugas memfail
 
Sistem pengurusan fail sktd2
Sistem pengurusan fail sktd2Sistem pengurusan fail sktd2
Sistem pengurusan fail sktd2
 
Pengurusan rekod fail.
Pengurusan rekod fail.Pengurusan rekod fail.
Pengurusan rekod fail.
 
Sistem fail & surat menyurat
Sistem fail & surat menyuratSistem fail & surat menyurat
Sistem fail & surat menyurat
 
Pengurusan fail
Pengurusan failPengurusan fail
Pengurusan fail
 
Kaedah Abjad
Kaedah AbjadKaedah Abjad
Kaedah Abjad
 
Build Features, Not Apps
Build Features, Not AppsBuild Features, Not Apps
Build Features, Not Apps
 

Similar to Konsep dasar sistem

konsep sistem informsi
konsep sistem informsikonsep sistem informsi
konsep sistem informsihilman31
 
Sistempengawasanadministrasipublik 110526040422-phpapp01
Sistempengawasanadministrasipublik 110526040422-phpapp01Sistempengawasanadministrasipublik 110526040422-phpapp01
Sistempengawasanadministrasipublik 110526040422-phpapp01Efry Ghani
 
Perancangan dan analisa sistem df
Perancangan dan analisa sistem dfPerancangan dan analisa sistem df
Perancangan dan analisa sistem dfDva Kosongtoejoh
 
Analisis Sistem Informasi [Materi I]
Analisis Sistem Informasi [Materi I]Analisis Sistem Informasi [Materi I]
Analisis Sistem Informasi [Materi I]Erikson Hutabarat
 
Sistem pengawasan administrasi publik
Sistem pengawasan administrasi publikSistem pengawasan administrasi publik
Sistem pengawasan administrasi publiksigantengkalem
 
Analisa dan-perancangan-sistem-informasi
Analisa dan-perancangan-sistem-informasiAnalisa dan-perancangan-sistem-informasi
Analisa dan-perancangan-sistem-informasiSyam Ancha
 
Pengertian sistem dan analisis sistem (1)
Pengertian sistem dan analisis sistem (1)Pengertian sistem dan analisis sistem (1)
Pengertian sistem dan analisis sistem (1)Aldhy Kagayaki Alfaraby
 
Calonbukuansi 091201184024-phpapp01
Calonbukuansi 091201184024-phpapp01Calonbukuansi 091201184024-phpapp01
Calonbukuansi 091201184024-phpapp01Fajar Baskoro
 
Perancangan San Analisa Sistem [Teknik Informatika]
Perancangan San Analisa Sistem [Teknik Informatika]Perancangan San Analisa Sistem [Teknik Informatika]
Perancangan San Analisa Sistem [Teknik Informatika]PAMBAH.Corp
 
Perancangan dan Analisa Sistem
Perancangan dan Analisa SistemPerancangan dan Analisa Sistem
Perancangan dan Analisa Sistemguestb7aaaf1e
 
Sistem Informasi Penyewaan Truk Pada PT. Erafista Indah Jakarta Bab II Landas...
Sistem Informasi Penyewaan Truk Pada PT. Erafista Indah Jakarta Bab II Landas...Sistem Informasi Penyewaan Truk Pada PT. Erafista Indah Jakarta Bab II Landas...
Sistem Informasi Penyewaan Truk Pada PT. Erafista Indah Jakarta Bab II Landas...evachaerani
 
Githa mahulete 43219110166 artikel pengantar sistem informasi
Githa mahulete 43219110166 artikel pengantar sistem informasiGitha mahulete 43219110166 artikel pengantar sistem informasi
Githa mahulete 43219110166 artikel pengantar sistem informasiGithaMahulete
 
Sim elsa sri yulianti hapzi ali_analisis dan perancangan si_universitas mercu...
Sim elsa sri yulianti hapzi ali_analisis dan perancangan si_universitas mercu...Sim elsa sri yulianti hapzi ali_analisis dan perancangan si_universitas mercu...
Sim elsa sri yulianti hapzi ali_analisis dan perancangan si_universitas mercu...elsasriyulianti1
 
Makalah sistem informasi
Makalah sistem informasiMakalah sistem informasi
Makalah sistem informasiEka Satria
 
4. bab ii
4. bab ii4. bab ii
4. bab iiuwieana
 
KONSEP DASAR SISTEM INFORMASI MANAJEMEN.ppt
KONSEP DASAR SISTEM INFORMASI MANAJEMEN.pptKONSEP DASAR SISTEM INFORMASI MANAJEMEN.ppt
KONSEP DASAR SISTEM INFORMASI MANAJEMEN.pptMNurmadaniMuhammadNu
 

Similar to Konsep dasar sistem (20)

konsep sistem informsi
konsep sistem informsikonsep sistem informsi
konsep sistem informsi
 
Sistempengawasanadministrasipublik 110526040422-phpapp01
Sistempengawasanadministrasipublik 110526040422-phpapp01Sistempengawasanadministrasipublik 110526040422-phpapp01
Sistempengawasanadministrasipublik 110526040422-phpapp01
 
Perancangan dan analisa sistem df
Perancangan dan analisa sistem dfPerancangan dan analisa sistem df
Perancangan dan analisa sistem df
 
Konsep sistem informasi[1]
Konsep sistem informasi[1]Konsep sistem informasi[1]
Konsep sistem informasi[1]
 
Analisis Sistem Informasi [Materi I]
Analisis Sistem Informasi [Materi I]Analisis Sistem Informasi [Materi I]
Analisis Sistem Informasi [Materi I]
 
Sistem pengawasan administrasi publik
Sistem pengawasan administrasi publikSistem pengawasan administrasi publik
Sistem pengawasan administrasi publik
 
2
22
2
 
Analisa dan-perancangan-sistem-informasi
Analisa dan-perancangan-sistem-informasiAnalisa dan-perancangan-sistem-informasi
Analisa dan-perancangan-sistem-informasi
 
Pengertian sistem dan analisis sistem (1)
Pengertian sistem dan analisis sistem (1)Pengertian sistem dan analisis sistem (1)
Pengertian sistem dan analisis sistem (1)
 
Calonbukuansi 091201184024-phpapp01
Calonbukuansi 091201184024-phpapp01Calonbukuansi 091201184024-phpapp01
Calonbukuansi 091201184024-phpapp01
 
Perancangan San Analisa Sistem [Teknik Informatika]
Perancangan San Analisa Sistem [Teknik Informatika]Perancangan San Analisa Sistem [Teknik Informatika]
Perancangan San Analisa Sistem [Teknik Informatika]
 
Perancangan dan Analisa Sistem
Perancangan dan Analisa SistemPerancangan dan Analisa Sistem
Perancangan dan Analisa Sistem
 
Sistem Informasi Penyewaan Truk Pada PT. Erafista Indah Jakarta Bab II Landas...
Sistem Informasi Penyewaan Truk Pada PT. Erafista Indah Jakarta Bab II Landas...Sistem Informasi Penyewaan Truk Pada PT. Erafista Indah Jakarta Bab II Landas...
Sistem Informasi Penyewaan Truk Pada PT. Erafista Indah Jakarta Bab II Landas...
 
Githa mahulete 43219110166 artikel pengantar sistem informasi
Githa mahulete 43219110166 artikel pengantar sistem informasiGitha mahulete 43219110166 artikel pengantar sistem informasi
Githa mahulete 43219110166 artikel pengantar sistem informasi
 
Sim elsa sri yulianti hapzi ali_analisis dan perancangan si_universitas mercu...
Sim elsa sri yulianti hapzi ali_analisis dan perancangan si_universitas mercu...Sim elsa sri yulianti hapzi ali_analisis dan perancangan si_universitas mercu...
Sim elsa sri yulianti hapzi ali_analisis dan perancangan si_universitas mercu...
 
Makalah sistem informasi
Makalah sistem informasiMakalah sistem informasi
Makalah sistem informasi
 
PPT_SIM_klmpk 1[1].pptx
PPT_SIM_klmpk 1[1].pptxPPT_SIM_klmpk 1[1].pptx
PPT_SIM_klmpk 1[1].pptx
 
4. bab ii
4. bab ii4. bab ii
4. bab ii
 
Bab ii hebron
Bab ii hebronBab ii hebron
Bab ii hebron
 
KONSEP DASAR SISTEM INFORMASI MANAJEMEN.ppt
KONSEP DASAR SISTEM INFORMASI MANAJEMEN.pptKONSEP DASAR SISTEM INFORMASI MANAJEMEN.ppt
KONSEP DASAR SISTEM INFORMASI MANAJEMEN.ppt
 

More from Muchlis Soleiman

Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017
Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017
Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017Muchlis Soleiman
 
Kebudayaan, peradaban, dan sistem nilai budaya- 2017
Kebudayaan, peradaban, dan sistem nilai budaya- 2017Kebudayaan, peradaban, dan sistem nilai budaya- 2017
Kebudayaan, peradaban, dan sistem nilai budaya- 2017Muchlis Soleiman
 
Tipe kelompok sosial dan budaya ilmu sosial budaya dasar-2017
Tipe kelompok sosial dan budaya ilmu sosial budaya dasar-2017Tipe kelompok sosial dan budaya ilmu sosial budaya dasar-2017
Tipe kelompok sosial dan budaya ilmu sosial budaya dasar-2017Muchlis Soleiman
 
Keluarga dan fungsinya- ilmu sosial budaya dasar -2017
Keluarga dan fungsinya- ilmu sosial budaya dasar -2017Keluarga dan fungsinya- ilmu sosial budaya dasar -2017
Keluarga dan fungsinya- ilmu sosial budaya dasar -2017Muchlis Soleiman
 
Keluarga dan fungsinya ilmu sosial budaya dasar 2017
Keluarga dan fungsinya ilmu sosial budaya dasar 2017Keluarga dan fungsinya ilmu sosial budaya dasar 2017
Keluarga dan fungsinya ilmu sosial budaya dasar 2017Muchlis Soleiman
 
Pengantarsosiologi hukum 2017
Pengantarsosiologi hukum 2017Pengantarsosiologi hukum 2017
Pengantarsosiologi hukum 2017Muchlis Soleiman
 
Komponen software sim berbasis komputer-2017
Komponen software sim berbasis komputer-2017Komponen software sim berbasis komputer-2017
Komponen software sim berbasis komputer-2017Muchlis Soleiman
 
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017Muchlis Soleiman
 
Dinamika kebudayaan dan masyarakat 2017
Dinamika kebudayaan dan masyarakat 2017Dinamika kebudayaan dan masyarakat 2017
Dinamika kebudayaan dan masyarakat 2017Muchlis Soleiman
 
Komponen hardware sim berbasis komputer- 2017
Komponen hardware sim berbasis komputer- 2017Komponen hardware sim berbasis komputer- 2017
Komponen hardware sim berbasis komputer- 2017Muchlis Soleiman
 
Populasi dan sampel dalam jaringan komunikasi-2017
Populasi dan sampel dalam jaringan komunikasi-2017Populasi dan sampel dalam jaringan komunikasi-2017
Populasi dan sampel dalam jaringan komunikasi-2017Muchlis Soleiman
 
Kebudayaan antropologi 2017
Kebudayaan antropologi 2017Kebudayaan antropologi 2017
Kebudayaan antropologi 2017Muchlis Soleiman
 
Desain studi jaringan komunikasi
Desain studi jaringan komunikasiDesain studi jaringan komunikasi
Desain studi jaringan komunikasiMuchlis Soleiman
 
Tipe relasi dalam jaringan komunikasi
Tipe relasi dalam jaringan komunikasiTipe relasi dalam jaringan komunikasi
Tipe relasi dalam jaringan komunikasiMuchlis Soleiman
 
Kehidupan berkelopok manusia 2017
Kehidupan berkelopok manusia 2017Kehidupan berkelopok manusia 2017
Kehidupan berkelopok manusia 2017Muchlis Soleiman
 
Isitilah istilah analisis jaringan komunikasi
Isitilah istilah analisis jaringan komunikasiIsitilah istilah analisis jaringan komunikasi
Isitilah istilah analisis jaringan komunikasiMuchlis Soleiman
 

More from Muchlis Soleiman (20)

Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017
Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017
Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017
 
Kebudayaan, peradaban, dan sistem nilai budaya- 2017
Kebudayaan, peradaban, dan sistem nilai budaya- 2017Kebudayaan, peradaban, dan sistem nilai budaya- 2017
Kebudayaan, peradaban, dan sistem nilai budaya- 2017
 
Tipe kelompok sosial dan budaya ilmu sosial budaya dasar-2017
Tipe kelompok sosial dan budaya ilmu sosial budaya dasar-2017Tipe kelompok sosial dan budaya ilmu sosial budaya dasar-2017
Tipe kelompok sosial dan budaya ilmu sosial budaya dasar-2017
 
Keluarga dan fungsinya- ilmu sosial budaya dasar -2017
Keluarga dan fungsinya- ilmu sosial budaya dasar -2017Keluarga dan fungsinya- ilmu sosial budaya dasar -2017
Keluarga dan fungsinya- ilmu sosial budaya dasar -2017
 
Keluarga dan fungsinya ilmu sosial budaya dasar 2017
Keluarga dan fungsinya ilmu sosial budaya dasar 2017Keluarga dan fungsinya ilmu sosial budaya dasar 2017
Keluarga dan fungsinya ilmu sosial budaya dasar 2017
 
Pengantarsosiologi hukum 2017
Pengantarsosiologi hukum 2017Pengantarsosiologi hukum 2017
Pengantarsosiologi hukum 2017
 
Komponen software sim berbasis komputer-2017
Komponen software sim berbasis komputer-2017Komponen software sim berbasis komputer-2017
Komponen software sim berbasis komputer-2017
 
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017
Keanekaragaman kebudayaan dan masyarakat 2017
 
Bahasa manusia 2017
Bahasa manusia 2017Bahasa manusia 2017
Bahasa manusia 2017
 
Dinamika kebudayaan dan masyarakat 2017
Dinamika kebudayaan dan masyarakat 2017Dinamika kebudayaan dan masyarakat 2017
Dinamika kebudayaan dan masyarakat 2017
 
Komponen hardware sim berbasis komputer- 2017
Komponen hardware sim berbasis komputer- 2017Komponen hardware sim berbasis komputer- 2017
Komponen hardware sim berbasis komputer- 2017
 
Populasi dan sampel dalam jaringan komunikasi-2017
Populasi dan sampel dalam jaringan komunikasi-2017Populasi dan sampel dalam jaringan komunikasi-2017
Populasi dan sampel dalam jaringan komunikasi-2017
 
Kebudayaan antropologi 2017
Kebudayaan antropologi 2017Kebudayaan antropologi 2017
Kebudayaan antropologi 2017
 
Lembaga sosial 2017
Lembaga sosial 2017Lembaga sosial 2017
Lembaga sosial 2017
 
Stratifikasi sosial 2017
Stratifikasi sosial 2017Stratifikasi sosial 2017
Stratifikasi sosial 2017
 
Desain studi jaringan komunikasi
Desain studi jaringan komunikasiDesain studi jaringan komunikasi
Desain studi jaringan komunikasi
 
Tipe relasi dalam jaringan komunikasi
Tipe relasi dalam jaringan komunikasiTipe relasi dalam jaringan komunikasi
Tipe relasi dalam jaringan komunikasi
 
Kepribadianmanusia 2017
Kepribadianmanusia 2017Kepribadianmanusia 2017
Kepribadianmanusia 2017
 
Kehidupan berkelopok manusia 2017
Kehidupan berkelopok manusia 2017Kehidupan berkelopok manusia 2017
Kehidupan berkelopok manusia 2017
 
Isitilah istilah analisis jaringan komunikasi
Isitilah istilah analisis jaringan komunikasiIsitilah istilah analisis jaringan komunikasi
Isitilah istilah analisis jaringan komunikasi
 

Recently uploaded

bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 

Recently uploaded (20)

bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 

Konsep dasar sistem

  • 1. Program Studi Administrasi Negara Universitas Ibnu Chaldun Jakarta 2017 1
  • 2.  Kumpulan dari komponen berupa fisik memupun non fisik yang saling berhubungan satu dengan lainnya berkerja sama secara harmonis untuk mencapai tujuan tertentu. (Gambar-1)  Komponen yang dimaksud adalah : 1. Orang 2. Mesin 3. Bangunan 4. Sub-sub bagian dalam struktur organisasi 2
  • 3. 3
  • 4. 1. Mempunyai tujuan sistem : “ sasaran atau target akhir yang ingin dicapai oleh sebuah sistem”. Tujuan sistem harus jelas serta kongkrit, sehingga bisa menjadi tolak ukur dalam menilai keberhasilan sebuah sistem, serta dapat dijadikan sebagai suatu alat pengendalian sistem. Makin kongkrit tujuan sistem maka makin mudahlah tujuan sistem itu untuk dicapai. EX : “ Tujuan untuk menjalankan mobil yang mogok lebih gampang dijalankan, daripada membuat mobil itu bagus”. (gambar-2). 4
  • 5. 5
  • 6. 2. Mempunyai Batas sistem : “Garis Abstraksi yang memisahkan sistem dengan lingkungannya”. Batasan ini dipengaruhi oleh tingkat pengetahuannya dan situasi serta kondisi yang dirasakan oleh orang yang melihat sistem tersebut. EX : dalam membuat sistem transportasi dalam pandangan seorang ahli akan muncul unsur- unsur pendukung sistem seperti jalan, lampu lalu lintas, polisi, dsb, namun dalam pandangan ahli lainya diperlukan juga pendidikan supir, etika dan moral berkendara dsb, supaya sistem tersebut bisa berjalan dengan baik. (Gambar-3) 6
  • 7. 2. Mempunyai Sub sistem : “ Komponen atau bagian dari suatu sistem, bisa berupa fisik atau abstrak”. Hubungan antara subsistem dengan sistem sangatlah relatif, subsistem inilah yang digunakan untuk menunjukan bagian-bagian dari sistem pada saat sistem tersebut menjadi konstek pembahasan. Pada saat konstek pembahasan berpindah ke subsistem lain maka subsistem tersebut menjadi sistem, didalam sistem ini juga terdapat sub sistem yang lebih kecil, sedangkan sistem sebelumnya kini menjadi supersistem. (Gambar-3) 7
  • 8. 8
  • 9. 4. Mempunyai hirarki sistem : “Hubungan yang terjadi antar subsistem dengan subsistem lainnya yang setingkat atau antara subsistem dengan sistem yang lebih besar.” Hubungan ini bisa berlangsung vertikal maupun horizontal, dan bisa berlangsung satu arah (Simplex), dua arah (Duplex), dan Full Duplex (dua arah bersamaan). (Gambar-4). 5. Mempunyai unsur dasar sistem, yaitu : (1). Input : “Segala sesuatu yang masuk kedalam sistem”, (2). Proses: “ Perubahan dari input menjadi output”, (3). Output :” hasil yang merupakan tujuan sistem”, (4). Feed back : “Informasi tentang kinerja sistem, (5). Pengendalian : “Monitoring dan evaluasi atas kinerja sistem. (gambar-5,6, dan 7) 9
  • 10. 6. Mempunyai Lingkungan sistem : “Faktor-Faktor diluar sistem yang mempengaruhi sistem”. Terdapat dua lingkungan sistem : (1). Internal dan (2). Eksternal (Gambar-7) 10
  • 11. 11
  • 12. 12
  • 13. 13
  • 14. 14
  • 15. Lingkungan Terbuka Tertutup Asal Pembuatnya Manusia Alam Keberadaanya Berjalan Konsep Kesulitannya Kompleks Sederhana Output/Kinerjanya Dipastikan Tidak bisa dipastikan Waktu Keberadaannya Sementara Selamanya Wujudnya Abstrak Kongkret Tingkatannya Fleksibelitasnya Bisa adaptasi Tidak bisa beradaptasi 15
  • 16.  Sistem terbuka : “ Aktifitas sistem dipengaruhi oleh lingkungan”.  Sistem tertutup : “aktifitas sistem tidak dipengaruhi lingkungannya”  Sistem Konseptual : “ Sistem yang menjadi harapan”  Sistem sederhana : “ Sistem yang mempunyai sedikit tingkatan sub sistem”  Sistem Kompleks : “ Sistem yang memiliki banyak tingkatan sub sistem” 16
  • 17.  Sistem dapat dipastikan: “Kinerjanya dapat dipastikan hasil dari suatu sistem sebelum sistem itu dibuat (bisa diramalkan)”.  Sistem tidak dapat dipastikan: “kinerja sistem tersebut tidak bisa dipastikan dari awal sistem itu dibuat tergantung kepada situasi dan kondisi yang dihadapi sistem” 17
  • 18.  Phisik : “ Penggambaran entitsitas dalam bentuk tiga demensi” (Gambar-8)  Naratif : “Penggambaran entitas dalam bentuk tulisan atau lisan” (Gambar-8)  Grafik : “ Penggambaran suatu entitas dalam bentuk simbol atau garis” (Gambar-9)  Matematika : “Penggambaran suatu entitas dalam bentuk persamaan atau formulir publik”(gambar-9). 18
  • 19.  Alat komunikasi dengan sistem, biasanya berbentuk simbol-simbol yang telah disepakati bersama. (Gambar-10) 19
  • 20. 20
  • 21. 21
  • 22. 22
  • 23.  Miarso, 2007, Menyemai Benih Teknoloigi Pendidikan, Jakarta, Pustekom.  Azhar, S,SE,MM, Sistem Informasi Manajemen Konsep dan Pengembangannya, Limgga Jaya, Bandung, 2003  Harahap. P, 1982, Ensiklopedi Pendidikan, Jakarta, gunung agung  Agoeng Nugroho, S.Sos, M.Si, Teknologi Komunikasi, graha ilmu, Yogyakarta.  Sutarman, 2009, Pengantar Teknologi Informasi, Bumi Aksara Jakarta  Hidayat, Rudi. 2006. Teknologi Informasi & Komunikasi. Jakarta : Erlangga.  Diktat Perkuliahan 23

Editor's Notes

  1. tu