SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
7 Langkah menuju
Keselamatan Pasien
Nama : dr. Arda Yunita Subardi, MARS
Alamat : Graha Kalimas D-2, Setiadarma-Tambun
No.Tlp : 081 767 36036
E-mail : arda.yunita@yahoo.com / arda.yunita.dr@gmail.com
Riwayat Pendidikan :
S1-Profesi : FK UNTAR
S2 : KARS FKM UI
Pengalaman Kerja :
1996-1997 : Dokter Fungsional Pkm Ubung, Loteng, NTB
1998-1999 : Kepala Pkm Bonjeruk, Loteng, NTB
2000-2004 : Kepala Pkm Gerung, Lobar, NTB
2004-2005 : Kepala Pkm Lingsar. Lobar, NTB
2005-2007 : Pelaksana Seksi Rekam Medik/SIRS dan Perencanaan
2007-2009 : Kepala Seksi Penunjang Medik, RSUD Kab. Bekasi
2009-2010 : Kepala Seksi Pengembangan RS, RSUD Kab. Bekasi
2010-2012 : Kepala Seksi Pelayanan Medik, RSUD Kab. Bekasi
2013-2016 : Kepala Pkm Cikarang, Kab. Bekasi
Jan 2016-Mar 2017 : Kepala Pkm Sukajaya, Kab. Bekasi
Mar 2017-Saat ini : Kepala Pkm Cikarang, Kab. Bekasi
Curriculum Vitae
Pengalaman Organisasi Profesi & Kemasyarakatan :
 Bendahara IDI Periode 2009-2017 (3 Periode)
 Bendahara Koperasi IDI
 Bendahara Koperasi RSUD
 Pengurus yayasan Al’Ard
Seminar & Diklat :
 Diklat Pim 4
 Pengadaan Barang/jasa (L4)
 WS Patient Safety, KKP-RS-PERSI
 Bimtek Leadership Pimpinan RS
 Bimtek Keuangan BLUD
 Bimtek Cost-Containment
 Bimtek Hospital Building
 Pelatihan Pendamping Akreditasi Puskesmas
 Pelatihan Tehnis Manajemen Fasilitas Kesehatan RS
Curriculum Vitae
1. Membangun kesadaran akan nilai Keselamatan Pasien
2. Memimpin dan mendukung staf
3. Mengintegrasikan pengelolaan aktifitas risiko
4. Mengembangkan sistem pelaporan
5. Melibatkan dan berkomunikasi dengan pasien
6. Belajar dan berbagi pengalaman tentang Keselamatan
Pasien
7. Mencegah cedera melalui implementasi Keselamatan
Pasien
7 Langkah menuju
Keselamatan Pasien
Puskesmas mampu belajar tentang KP  Pimpinan harus menciptakan budaya :
staf berbagi informasi secara bebas  KP meningkat
Caranya :
1. Assessment Budaya Pkm, apakah sudah ada budaya keterbukaan dan adil
2. Buat Kebijakan dan Prosedur yg kondusif untuk Budaya, dimana :
 Staf dapat berbicara kpd rekan kerja serta para manajer ttg IKPdimana
mereka terlibat didalamnya
 Penelaahan IKP (Insiden Keselamatan Pasien) Fokus pada Mengapa hal itu
terjadi, bukan sekedar Siapa yang terlibat.
 Staf diperlakukan secara adil dan mendapat dukungan bila terjadi IKP
 Alat Analisis digunakan utk menentukan Faktor yg berpengaruh pada
kegiatan seseorang.
1. Bangun Kesadaran akan Nilai Keselamatan Pasien
Ciptakan Kepemimpinan & Budaya yang adil dan terbuka
 Budaya keselamatan butuh kepemimpinan yg kuat, serta kemauan
untuk mendengarkan.
A. Tiga kegiatan memberikan dampak yg besar :
1. Briefing tentang KP langsung oleh pimpinan atau kunjungan Tim
KP yg teratur di Pkm, pertemuan staf & pasien utk secara khusus
mendiskusikan hal2 tentang keselamatan
2. Mekanisme yg mendorong staf utk memberikan gagasan2
peningkatan KP. Pimpinan harus mendorong diskusi ttg IKP yg
telah terjadi, telah dicegah atau hampir terjadi (KNC)
3. Mengembangkan mekanisme komunikasi & umpan balik
merupakan hal yg vital, agar staf memahami kontribusi mereka
dalam KP, dan mereka terdorong untuk berpartisipasi.
2. Pimpin dan dukung Staf
Bangunlah komitmen & fokus yang kuat dan jelas tentang KP di
Puskesmas
B. Tambahan Peran & Tanggung jawab yg jelas juga sangat bermanfaat :
1. Tunjuklah Penggerak KP utk setiap unit/bagian dan pastikan bahwa
mereka mengambil bagian dalam agenda Manajemen Risiko serta
Clinical Governance
2. Calonkan suatu badan eksekutif untuk mengawasi manajemen risiko
dan Keselamatan Pasien
3. Tunjuklah seseorang yg cukup senior, mempunyai akses ke Pimpinan,
yg bertanggung jawab untuk manajemen risiko dan idealnya adalah
bagian dari suatu tim sentral yg bisa melakukan pendekatan yg
terintegrasi
KP bisa diperbaiki bila para pemimpin dapat menjawab secara positif
pertanyaan tentang :
1. Apakah KP tercermin dalam strategi, struktur, fungsi & sistem di Pkm?
KP harus diintegrasikan dengan risiko klinis, risiko non klinis, kesehatan
dan keselamatan, kontrol internal, keluhan & kelalaian klinis
2. Apakah obyektif KP tergambar dlm strategi & rencana Clinical
Governance yg dibuat?
3. Apakah semua penelitian risiko klinis utk setiap unit di proses ke “Risk
Register” Puskesmas? Apakah selalu Up-to-date? Apakah melakukan
penerapan rencana aksi, ditindaklanjuti dan dipantau?
4. Apakah agenda Kepala Pkm terstruktur untuk memastikan bahwa
Manajemen Risiko & KP sejalan dan setara dengan target keuangan
dan kinerja?
3. Integrasikan aktivitas pengelolaan risiko
Kembangkan sistem & proses pengelolaan risiko, serta lakukan identifikasi
& asesmen hal yg potensial bermasalah
Pelaporan IKP adalah dasar untuk membangun suatu sistem asuhan pasien yg
lebih aman.
Tiga kegiatan yg penting adalah :
1. Mendorong seluruh staf untuk melaporkan masalah KP, khususnya
kelompok2 yg tingkat pelaporannya rendah. Tingkatan pelaporan yg tinggi
biasanya ada pada Pkm yang lebih aman.
2. Pelaporan agar juga disalurkan ke tingkat yg lebih tinggi utk proses
pembelajaran bersama
3. Upaya kurangi tingkat keparahan insiden : manajer risiko harus melihat
semua laporan dari kematian pada KTD sebelum dikirim ke KKP. Pimpinan
Pkm harus menerima laporan & rencana kegiatan dari semua kematian yg
secara langsung berhubungan dengan IKP.
4. Kembangkan Sistem pelaporan
Pastikan staf anda agar dengan mudah dapat melaporkan kejadian/insiden,
serta Pkm mengatur Pelaporan kepada Dinkes/KKP
 RS yg terbuka adalah RS yg lebih aman! Pasien & Staf perlu tahu
bilamana terjadi sesuatu yg merugikan dan mereka dilibatkan dalam
penelitian insiden.
 Ini dapat dilakukan dengan :
1. Membuat suatu kebijakan keterbukaan yang aman
2. Memperoleh dukungan dari tingkat dewan direksi untuk kebijakan
dan kemudian memberikan pelatihan kepada staf,
3. Melibatkan para pasien, bila memungkinkan keluarga mereka dan
Staf dalam melakukan Analisis Akar Masalah (RCA) dari IKP yang
menuju pada cedera yang parah atau kematian.
4. Melibatkan para pasien dan keluarga serta Staf dalam membuat
rekomendasi dan solusi yang dikembangkan dari suatu IKP.
5. Libatkan dan berkomunikasi dengan pasien
Kembangkan cara-cara komunikasi yg terbuka dengan pasien
 Layanan kesehatan bisa menjadi lebih aman hanya bila kita senantiasa
belajar dari IKP, baik secara lokal maupun nasional.
 Hal ini dapat dicapai dengan cara :
1. Gunakan tehnik RCA atau Audit kejadian yg signifikan untuk
menginvestigasi insiden secara efektif,
2. Memastikan beberapa staf inti, termasuk manajer risiko atau yang setara,
telah menerima pelatihan KPRS dan menjadi Tim Investigasi serta melatih
yang lain;
3. Pimpinan mengambil bagian dalam sekurang2nya satu RCA review setiap
tahunnya;
4. Menganalisis frekuensi, tipe dan tingkat keparahan insiden, dan hasil
pembelajaran dari insiden, untuk menilai adanya perbaikan yang
berkesinambungan. Laporkan secara rutin kegiatan ini kepada dewan
direksi (Kepala Puskesmas).
6. Belajar dan berbagi pengalaman tentang KP
Dorong staf untuk melakukan analisis akar masalah untuk
belajar bagaimana & mengapa kejadian itu timbul.
 Kemajuan yang nyata akan terjadi dalam melaksanakan suatu layanan
kesehatan yg lebih aman, bila perubahan penting telah diimplementasikan.
 Langkah pertama haruslah :
1. Menelaah pola kegiatan di RS yg sudah sesuai dengan rekomendasi dan
solusi dari temuan secara lokal, regional maupun nasional;
2. Unit/Komite KP mengendalikan rencana aksi dan penerapannya, serta
mengikuti investigasi lokal dan nasional, memastikan rekomendasi
diimplementasi dan dievaluasi, memeriksa apa yg masih harus dikerjakan
dan umpan balik kegiatan RS/Pkm kepada KKPRS
3. Membangun suatu network dengan RS/Pkm lain untuk belajar dari
mereka yg telah berhasil mengimplementasikan solusi dan menekan KTD.
7. Cegah cedera melalui Implementasi Sistem KP
Gunakan informasi yang ada tentang kejadian/masalah untuk
melakukan perubahan pada sistem pelayanan
SPEAK-UP
Speak up if you have questions or concerns : it’s your right to
know
Pay attention o the care you are receiving
Educate yourself about your diagnosis, test and treatment
Ask a trusted family member or friend to be your advocate
Know what medications you take and why you take them
Use a health-care provider that rigorously evaluates itself against
safety standards
Participate in all decisions about your care
Tahun 2001 JCAHO melakukan kampanye SPEAK-UP utk pasien/masyarakat.
WHO : “WORLD ALLIANCE FOR PATIENT SAFETY, FORWARD PROGRAMME 2005”
SELAMAT BERKARYA

More Related Content

What's hot

Peraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang klinik
Peraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang  klinikPeraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang  klinik
Peraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang klinikUlfah Hanum
 
Permenkes no. 27 tahun 2017 ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...
Permenkes no. 27 tahun 2017  ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...Permenkes no. 27 tahun 2017  ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...
Permenkes no. 27 tahun 2017 ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...Adelina Hutauruk
 
PMK No. 21 Th 2021 ttg Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Kehamilan, Persali...
PMK No. 21 Th 2021 ttg Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Kehamilan, Persali...PMK No. 21 Th 2021 ttg Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Kehamilan, Persali...
PMK No. 21 Th 2021 ttg Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Kehamilan, Persali...GanjarNailil1
 
Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)
Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)
Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)Ahmad Kholid
 
Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan MasyarakatPromosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan MasyarakatTini Wartini
 
Komunikasi efektif dalam keperawatan
Komunikasi efektif dalam keperawatanKomunikasi efektif dalam keperawatan
Komunikasi efektif dalam keperawatanChanica Aninditya
 
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...Muh Saleh
 
Manajemen bencana bidang kesehatan
Manajemen bencana bidang kesehatanManajemen bencana bidang kesehatan
Manajemen bencana bidang kesehatanJoni Iswanto
 
Analisa masalah promkes ptp(1)
Analisa masalah promkes ptp(1)Analisa masalah promkes ptp(1)
Analisa masalah promkes ptp(1)Yesir Hasan
 
PUSKESMAS SANTUN LANSIA
PUSKESMAS SANTUN LANSIAPUSKESMAS SANTUN LANSIA
PUSKESMAS SANTUN LANSIAZakiah dr
 
KB 3 Pemindahan atau Evakuasi Korban
KB 3 Pemindahan atau Evakuasi KorbanKB 3 Pemindahan atau Evakuasi Korban
KB 3 Pemindahan atau Evakuasi Korbanpjj_kemenkes
 
Promosi kesehatan kuliah kamis
Promosi kesehatan kuliah kamisPromosi kesehatan kuliah kamis
Promosi kesehatan kuliah kamisDasuki Suke
 
Manajemen di bidang puskesmas
Manajemen di bidang puskesmasManajemen di bidang puskesmas
Manajemen di bidang puskesmasHastrilia Buntang
 
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan pjj_kemenkes
 

What's hot (20)

Peraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang klinik
Peraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang  klinikPeraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang  klinik
Peraturan menteri kesehatan no. 9 tahun 2014 tentang klinik
 
Permenkes no. 27 tahun 2017 ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...
Permenkes no. 27 tahun 2017  ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...Permenkes no. 27 tahun 2017  ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...
Permenkes no. 27 tahun 2017 ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...
 
Materi 2 Kesehatan Ibu Hamil
Materi 2   Kesehatan Ibu HamilMateri 2   Kesehatan Ibu Hamil
Materi 2 Kesehatan Ibu Hamil
 
Permenkes no 11 th 2017
Permenkes no 11 th 2017Permenkes no 11 th 2017
Permenkes no 11 th 2017
 
PMK No. 21 Th 2021 ttg Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Kehamilan, Persali...
PMK No. 21 Th 2021 ttg Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Kehamilan, Persali...PMK No. 21 Th 2021 ttg Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Kehamilan, Persali...
PMK No. 21 Th 2021 ttg Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Kehamilan, Persali...
 
Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)
Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)
Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)
 
Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan MasyarakatPromosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
 
Promosi kesehatan
Promosi kesehatanPromosi kesehatan
Promosi kesehatan
 
3. kak penyuluhan
3. kak penyuluhan3. kak penyuluhan
3. kak penyuluhan
 
Komunikasi efektif dalam keperawatan
Komunikasi efektif dalam keperawatanKomunikasi efektif dalam keperawatan
Komunikasi efektif dalam keperawatan
 
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
 
Konsep dasar promkes
Konsep dasar promkesKonsep dasar promkes
Konsep dasar promkes
 
Manajemen bencana bidang kesehatan
Manajemen bencana bidang kesehatanManajemen bencana bidang kesehatan
Manajemen bencana bidang kesehatan
 
Analisa masalah promkes ptp(1)
Analisa masalah promkes ptp(1)Analisa masalah promkes ptp(1)
Analisa masalah promkes ptp(1)
 
PUSKESMAS SANTUN LANSIA
PUSKESMAS SANTUN LANSIAPUSKESMAS SANTUN LANSIA
PUSKESMAS SANTUN LANSIA
 
KB 3 Pemindahan atau Evakuasi Korban
KB 3 Pemindahan atau Evakuasi KorbanKB 3 Pemindahan atau Evakuasi Korban
KB 3 Pemindahan atau Evakuasi Korban
 
Promosi kesehatan kuliah kamis
Promosi kesehatan kuliah kamisPromosi kesehatan kuliah kamis
Promosi kesehatan kuliah kamis
 
Manajemen di bidang puskesmas
Manajemen di bidang puskesmasManajemen di bidang puskesmas
Manajemen di bidang puskesmas
 
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
Dokumentasi asuhan keperawatan berdasarkanmetode proses keperawatan
 
Buku Panduan Kader Posyandu
Buku Panduan Kader PosyanduBuku Panduan Kader Posyandu
Buku Panduan Kader Posyandu
 

Similar to 7 Langkah keselamatan pasien.pptx

Penyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatan
Penyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatanPenyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatan
Penyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatanWiandhariEsaBBPKCilo
 
KAK KESELAMATAN PASIEN.doc
KAK KESELAMATAN PASIEN.docKAK KESELAMATAN PASIEN.doc
KAK KESELAMATAN PASIEN.docErnaHardiana
 
16 kiat hadapi akreditasi puskesmas
16 kiat hadapi akreditasi puskesmas16 kiat hadapi akreditasi puskesmas
16 kiat hadapi akreditasi puskesmasboja01
 
Panduan pkl edit 140717 edit masukan rapat
Panduan pkl edit 140717 edit masukan rapatPanduan pkl edit 140717 edit masukan rapat
Panduan pkl edit 140717 edit masukan rapatIcapDicaprio
 
KONSEP KESELAMATAN PASIEN.pptx
KONSEP KESELAMATAN PASIEN.pptxKONSEP KESELAMATAN PASIEN.pptx
KONSEP KESELAMATAN PASIEN.pptxIquino1
 
2-NonVid-KOL MPP drNico-The New Emerging Professional Healthcare Bali-Mar2022...
2-NonVid-KOL MPP drNico-The New Emerging Professional Healthcare Bali-Mar2022...2-NonVid-KOL MPP drNico-The New Emerging Professional Healthcare Bali-Mar2022...
2-NonVid-KOL MPP drNico-The New Emerging Professional Healthcare Bali-Mar2022...ZulhidaYuni1
 
Konsep dasar patient safety
Konsep dasar patient safetyKonsep dasar patient safety
Konsep dasar patient safetyIrwanBudiana2
 
KESELAMATAN PASIEN (1).pptx
KESELAMATAN PASIEN (1).pptxKESELAMATAN PASIEN (1).pptx
KESELAMATAN PASIEN (1).pptxssuser390de4
 
#PPT Kebijakan dan Indikator (dan hasil RTL).pptx
#PPT Kebijakan dan Indikator (dan hasil RTL).pptx#PPT Kebijakan dan Indikator (dan hasil RTL).pptx
#PPT Kebijakan dan Indikator (dan hasil RTL).pptxrosintauli1
 
2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf
2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf
2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdfwidarma atmaja i komang
 
AKTUALISASI CPNS KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA
AKTUALISASI CPNS KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIAAKTUALISASI CPNS KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA
AKTUALISASI CPNS KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIAArrasyidLiaUtami2
 
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)pjj_kemenkes
 

Similar to 7 Langkah keselamatan pasien.pptx (20)

02a. 7 langkah keselamatan pasien
02a.  7 langkah keselamatan pasien02a.  7 langkah keselamatan pasien
02a. 7 langkah keselamatan pasien
 
Penyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatan
Penyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatanPenyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatan
Penyusunan kerangka acuan dan laporan kegiatan
 
Patient Safety 2
Patient Safety 2Patient Safety 2
Patient Safety 2
 
Pasien.pdf
Pasien.pdfPasien.pdf
Pasien.pdf
 
PASIENT_SAFETY.ppt
PASIENT_SAFETY.pptPASIENT_SAFETY.ppt
PASIENT_SAFETY.ppt
 
KAK KESELAMATAN PASIEN.doc
KAK KESELAMATAN PASIEN.docKAK KESELAMATAN PASIEN.doc
KAK KESELAMATAN PASIEN.doc
 
16 kiat hadapi akreditasi puskesmas
16 kiat hadapi akreditasi puskesmas16 kiat hadapi akreditasi puskesmas
16 kiat hadapi akreditasi puskesmas
 
KONSEP_KESELAMATAN_PASIEN_NEW.pdf
KONSEP_KESELAMATAN_PASIEN_NEW.pdfKONSEP_KESELAMATAN_PASIEN_NEW.pdf
KONSEP_KESELAMATAN_PASIEN_NEW.pdf
 
Panduan pkl edit 140717 edit masukan rapat
Panduan pkl edit 140717 edit masukan rapatPanduan pkl edit 140717 edit masukan rapat
Panduan pkl edit 140717 edit masukan rapat
 
Panduan ol mp
Panduan ol mpPanduan ol mp
Panduan ol mp
 
KONSEP KESELAMATAN PASIEN.pptx
KONSEP KESELAMATAN PASIEN.pptxKONSEP KESELAMATAN PASIEN.pptx
KONSEP KESELAMATAN PASIEN.pptx
 
2-NonVid-KOL MPP drNico-The New Emerging Professional Healthcare Bali-Mar2022...
2-NonVid-KOL MPP drNico-The New Emerging Professional Healthcare Bali-Mar2022...2-NonVid-KOL MPP drNico-The New Emerging Professional Healthcare Bali-Mar2022...
2-NonVid-KOL MPP drNico-The New Emerging Professional Healthcare Bali-Mar2022...
 
Konsep dasar patient safety
Konsep dasar patient safetyKonsep dasar patient safety
Konsep dasar patient safety
 
KESELAMATAN PASIEN (1).pptx
KESELAMATAN PASIEN (1).pptxKESELAMATAN PASIEN (1).pptx
KESELAMATAN PASIEN (1).pptx
 
#PPT Kebijakan dan Indikator (dan hasil RTL).pptx
#PPT Kebijakan dan Indikator (dan hasil RTL).pptx#PPT Kebijakan dan Indikator (dan hasil RTL).pptx
#PPT Kebijakan dan Indikator (dan hasil RTL).pptx
 
Manajemen Keselamatan Pasien/Patient safety
Manajemen Keselamatan Pasien/Patient safetyManajemen Keselamatan Pasien/Patient safety
Manajemen Keselamatan Pasien/Patient safety
 
2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf
2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf
2-3 Implementasi Keselamatan Pasien di Faskes.pdf
 
AKTUALISASI CPNS KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA
AKTUALISASI CPNS KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIAAKTUALISASI CPNS KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA
AKTUALISASI CPNS KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA
 
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
 
Kb 2
Kb 2Kb 2
Kb 2
 

Recently uploaded

materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/mamateri kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/maGusmaliniEf
 
PPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdf
PPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdfPPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdf
PPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdfSeruniArdhia
 
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfLaporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfHilalSunu
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabayaajongshopp
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdfMeboix
 
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinanDwiNormaR
 
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptxAzwarArifkiSurg
 
Presentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensiPresentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensissuser1cc42a
 
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar KeperawatanHaslianiBaharuddin
 
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANDianFitriyani15
 
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa HalusinasiMateri Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasiantoniareong
 
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptxppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptxmarodotodo
 
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdfPpt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdfAyundaHennaPelalawan
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar KepHaslianiBaharuddin
 
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikaPresentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikassuser1cc42a
 
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptkonsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptKianSantang21
 
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfPEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfMeboix
 
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxPEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxpuspapameswari
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesNadrohSitepu1
 
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptMATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptbambang62741
 

Recently uploaded (20)

materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/mamateri kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
 
PPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdf
PPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdfPPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdf
PPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdf
 
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfLaporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
 
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
 
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
 
Presentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensiPresentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensi
 
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
 
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
 
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa HalusinasiMateri Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
 
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptxppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
 
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdfPpt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
 
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikaPresentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
 
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptkonsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
 
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfPEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
 
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxPEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
 
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptMATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
 

7 Langkah keselamatan pasien.pptx

  • 2. Nama : dr. Arda Yunita Subardi, MARS Alamat : Graha Kalimas D-2, Setiadarma-Tambun No.Tlp : 081 767 36036 E-mail : arda.yunita@yahoo.com / arda.yunita.dr@gmail.com Riwayat Pendidikan : S1-Profesi : FK UNTAR S2 : KARS FKM UI Pengalaman Kerja : 1996-1997 : Dokter Fungsional Pkm Ubung, Loteng, NTB 1998-1999 : Kepala Pkm Bonjeruk, Loteng, NTB 2000-2004 : Kepala Pkm Gerung, Lobar, NTB 2004-2005 : Kepala Pkm Lingsar. Lobar, NTB 2005-2007 : Pelaksana Seksi Rekam Medik/SIRS dan Perencanaan 2007-2009 : Kepala Seksi Penunjang Medik, RSUD Kab. Bekasi 2009-2010 : Kepala Seksi Pengembangan RS, RSUD Kab. Bekasi 2010-2012 : Kepala Seksi Pelayanan Medik, RSUD Kab. Bekasi 2013-2016 : Kepala Pkm Cikarang, Kab. Bekasi Jan 2016-Mar 2017 : Kepala Pkm Sukajaya, Kab. Bekasi Mar 2017-Saat ini : Kepala Pkm Cikarang, Kab. Bekasi Curriculum Vitae
  • 3. Pengalaman Organisasi Profesi & Kemasyarakatan :  Bendahara IDI Periode 2009-2017 (3 Periode)  Bendahara Koperasi IDI  Bendahara Koperasi RSUD  Pengurus yayasan Al’Ard Seminar & Diklat :  Diklat Pim 4  Pengadaan Barang/jasa (L4)  WS Patient Safety, KKP-RS-PERSI  Bimtek Leadership Pimpinan RS  Bimtek Keuangan BLUD  Bimtek Cost-Containment  Bimtek Hospital Building  Pelatihan Pendamping Akreditasi Puskesmas  Pelatihan Tehnis Manajemen Fasilitas Kesehatan RS Curriculum Vitae
  • 4. 1. Membangun kesadaran akan nilai Keselamatan Pasien 2. Memimpin dan mendukung staf 3. Mengintegrasikan pengelolaan aktifitas risiko 4. Mengembangkan sistem pelaporan 5. Melibatkan dan berkomunikasi dengan pasien 6. Belajar dan berbagi pengalaman tentang Keselamatan Pasien 7. Mencegah cedera melalui implementasi Keselamatan Pasien 7 Langkah menuju Keselamatan Pasien
  • 5. Puskesmas mampu belajar tentang KP  Pimpinan harus menciptakan budaya : staf berbagi informasi secara bebas  KP meningkat Caranya : 1. Assessment Budaya Pkm, apakah sudah ada budaya keterbukaan dan adil 2. Buat Kebijakan dan Prosedur yg kondusif untuk Budaya, dimana :  Staf dapat berbicara kpd rekan kerja serta para manajer ttg IKPdimana mereka terlibat didalamnya  Penelaahan IKP (Insiden Keselamatan Pasien) Fokus pada Mengapa hal itu terjadi, bukan sekedar Siapa yang terlibat.  Staf diperlakukan secara adil dan mendapat dukungan bila terjadi IKP  Alat Analisis digunakan utk menentukan Faktor yg berpengaruh pada kegiatan seseorang. 1. Bangun Kesadaran akan Nilai Keselamatan Pasien Ciptakan Kepemimpinan & Budaya yang adil dan terbuka
  • 6.  Budaya keselamatan butuh kepemimpinan yg kuat, serta kemauan untuk mendengarkan. A. Tiga kegiatan memberikan dampak yg besar : 1. Briefing tentang KP langsung oleh pimpinan atau kunjungan Tim KP yg teratur di Pkm, pertemuan staf & pasien utk secara khusus mendiskusikan hal2 tentang keselamatan 2. Mekanisme yg mendorong staf utk memberikan gagasan2 peningkatan KP. Pimpinan harus mendorong diskusi ttg IKP yg telah terjadi, telah dicegah atau hampir terjadi (KNC) 3. Mengembangkan mekanisme komunikasi & umpan balik merupakan hal yg vital, agar staf memahami kontribusi mereka dalam KP, dan mereka terdorong untuk berpartisipasi. 2. Pimpin dan dukung Staf Bangunlah komitmen & fokus yang kuat dan jelas tentang KP di Puskesmas
  • 7. B. Tambahan Peran & Tanggung jawab yg jelas juga sangat bermanfaat : 1. Tunjuklah Penggerak KP utk setiap unit/bagian dan pastikan bahwa mereka mengambil bagian dalam agenda Manajemen Risiko serta Clinical Governance 2. Calonkan suatu badan eksekutif untuk mengawasi manajemen risiko dan Keselamatan Pasien 3. Tunjuklah seseorang yg cukup senior, mempunyai akses ke Pimpinan, yg bertanggung jawab untuk manajemen risiko dan idealnya adalah bagian dari suatu tim sentral yg bisa melakukan pendekatan yg terintegrasi
  • 8. KP bisa diperbaiki bila para pemimpin dapat menjawab secara positif pertanyaan tentang : 1. Apakah KP tercermin dalam strategi, struktur, fungsi & sistem di Pkm? KP harus diintegrasikan dengan risiko klinis, risiko non klinis, kesehatan dan keselamatan, kontrol internal, keluhan & kelalaian klinis 2. Apakah obyektif KP tergambar dlm strategi & rencana Clinical Governance yg dibuat? 3. Apakah semua penelitian risiko klinis utk setiap unit di proses ke “Risk Register” Puskesmas? Apakah selalu Up-to-date? Apakah melakukan penerapan rencana aksi, ditindaklanjuti dan dipantau? 4. Apakah agenda Kepala Pkm terstruktur untuk memastikan bahwa Manajemen Risiko & KP sejalan dan setara dengan target keuangan dan kinerja? 3. Integrasikan aktivitas pengelolaan risiko Kembangkan sistem & proses pengelolaan risiko, serta lakukan identifikasi & asesmen hal yg potensial bermasalah
  • 9. Pelaporan IKP adalah dasar untuk membangun suatu sistem asuhan pasien yg lebih aman. Tiga kegiatan yg penting adalah : 1. Mendorong seluruh staf untuk melaporkan masalah KP, khususnya kelompok2 yg tingkat pelaporannya rendah. Tingkatan pelaporan yg tinggi biasanya ada pada Pkm yang lebih aman. 2. Pelaporan agar juga disalurkan ke tingkat yg lebih tinggi utk proses pembelajaran bersama 3. Upaya kurangi tingkat keparahan insiden : manajer risiko harus melihat semua laporan dari kematian pada KTD sebelum dikirim ke KKP. Pimpinan Pkm harus menerima laporan & rencana kegiatan dari semua kematian yg secara langsung berhubungan dengan IKP. 4. Kembangkan Sistem pelaporan Pastikan staf anda agar dengan mudah dapat melaporkan kejadian/insiden, serta Pkm mengatur Pelaporan kepada Dinkes/KKP
  • 10.  RS yg terbuka adalah RS yg lebih aman! Pasien & Staf perlu tahu bilamana terjadi sesuatu yg merugikan dan mereka dilibatkan dalam penelitian insiden.  Ini dapat dilakukan dengan : 1. Membuat suatu kebijakan keterbukaan yang aman 2. Memperoleh dukungan dari tingkat dewan direksi untuk kebijakan dan kemudian memberikan pelatihan kepada staf, 3. Melibatkan para pasien, bila memungkinkan keluarga mereka dan Staf dalam melakukan Analisis Akar Masalah (RCA) dari IKP yang menuju pada cedera yang parah atau kematian. 4. Melibatkan para pasien dan keluarga serta Staf dalam membuat rekomendasi dan solusi yang dikembangkan dari suatu IKP. 5. Libatkan dan berkomunikasi dengan pasien Kembangkan cara-cara komunikasi yg terbuka dengan pasien
  • 11.  Layanan kesehatan bisa menjadi lebih aman hanya bila kita senantiasa belajar dari IKP, baik secara lokal maupun nasional.  Hal ini dapat dicapai dengan cara : 1. Gunakan tehnik RCA atau Audit kejadian yg signifikan untuk menginvestigasi insiden secara efektif, 2. Memastikan beberapa staf inti, termasuk manajer risiko atau yang setara, telah menerima pelatihan KPRS dan menjadi Tim Investigasi serta melatih yang lain; 3. Pimpinan mengambil bagian dalam sekurang2nya satu RCA review setiap tahunnya; 4. Menganalisis frekuensi, tipe dan tingkat keparahan insiden, dan hasil pembelajaran dari insiden, untuk menilai adanya perbaikan yang berkesinambungan. Laporkan secara rutin kegiatan ini kepada dewan direksi (Kepala Puskesmas). 6. Belajar dan berbagi pengalaman tentang KP Dorong staf untuk melakukan analisis akar masalah untuk belajar bagaimana & mengapa kejadian itu timbul.
  • 12.  Kemajuan yang nyata akan terjadi dalam melaksanakan suatu layanan kesehatan yg lebih aman, bila perubahan penting telah diimplementasikan.  Langkah pertama haruslah : 1. Menelaah pola kegiatan di RS yg sudah sesuai dengan rekomendasi dan solusi dari temuan secara lokal, regional maupun nasional; 2. Unit/Komite KP mengendalikan rencana aksi dan penerapannya, serta mengikuti investigasi lokal dan nasional, memastikan rekomendasi diimplementasi dan dievaluasi, memeriksa apa yg masih harus dikerjakan dan umpan balik kegiatan RS/Pkm kepada KKPRS 3. Membangun suatu network dengan RS/Pkm lain untuk belajar dari mereka yg telah berhasil mengimplementasikan solusi dan menekan KTD. 7. Cegah cedera melalui Implementasi Sistem KP Gunakan informasi yang ada tentang kejadian/masalah untuk melakukan perubahan pada sistem pelayanan
  • 13. SPEAK-UP Speak up if you have questions or concerns : it’s your right to know Pay attention o the care you are receiving Educate yourself about your diagnosis, test and treatment Ask a trusted family member or friend to be your advocate Know what medications you take and why you take them Use a health-care provider that rigorously evaluates itself against safety standards Participate in all decisions about your care Tahun 2001 JCAHO melakukan kampanye SPEAK-UP utk pasien/masyarakat. WHO : “WORLD ALLIANCE FOR PATIENT SAFETY, FORWARD PROGRAMME 2005”