SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
DOSEN PENGAMPU
KAIMUDIN, S.Kom, M.Si
TINJAUAN MATA KULIAH
 Mata kuliah pengelolaan pendidikan merupakan mata
kuliah yang akan membekalimahasiswa tentang
konsep dasar pengelolaan dan organisasipendidikan
dalam perspektif sistem Pendidikan Nasional.
Mengenalkan dan membahas komponen-komponen
inti pengelolaan pendidikan, baik darisudut pandang
proses, fungsimaupun bidang-bidang garapan.
 Secara umum tujuan dari mata kuliah ini diharapkan
agar mahasiswa memilikiwawasan dan pemahaman
yang komprehensif tentang konsep teoritis dan
praktek penyelenggaraan sistem manajemen
pendidikan nasional, baik pada tingkat makro, meso
maupun mikro, dan tujuan khususnya adalah agar
mahasiswa dapat:
1. menjelaskan konsep dasar Manajemen Sistem
Pendidikan Nasional;
2. menjelaskan Kepemimpinan Pendidikan;
3. menjelaskan Supervisi Pendidikan;
4. menjelaskan Sistem Informasi Pendidikan;
5. menjelaskan Bidang Garapan Pengelolaan
Pendidikan; dan
6. menjelaskan Isu-isu Sentral dalam Pengelolaan
Pendidikan.
 Manfaat/kegunaan dari mata kuliah ini adalah dapat
menambah wawasan bagi mahasiswa tentang berbagai
komponen dalam pengelolaan pendidikan, sehingga
dapat dijadikan dasar untuk penerapan di lapangan
dalam rangka melaksanakan pendidikan menuju
tertib pengelolaan pendidikan.
Berdasarkan tujuan yang ingin dicapai serta bobot SKS
mata kuliah pengelolaan pendidikan, materi kuliah ini
dikelompokkan kedalam 6 sub judul yang terdiri dari:
1. Manajemen Sistem Pendidikan Nasional
2. Kepemimpinan Pendidikan
3. Supervisi Pendidikan
4. Sistem InformasiPendidikan
5. Bidang Garapan Pengelolaan Pendidikan
6. Isu-isu Sentral dalam Pengelolaan Pendidikan
PENGERTIAN KEPEMIMPINAN
 Kepemimpinan adalah rangkaian kegiatan penataan berupa
kemampuan mempengaruhi perilaku orang lain dalam situasi
tertentu agar bersedia bekerjasama untuk mencapai tujuan yang
ditetapkan. Dalam menjalankan kepemimpinannya, seorang
pemimpin memiliki gaya-gaya tersendiri. Gaya (style) adalah suatu
cara berperilaku yang khas dari seorang pemimpin terhadap para
anggota kelompoknya.
 Kepemimpinan (leadership) adalah kemampuan yang harus
dimiliki oleh seorang pemimpin (leader) tentang bagaimana
menjalankan kepemimpinannya (to lead) sehingga bawahan dapat
bergerak sesuai dengan yang diinginkan dalam mencapai tujuan
yang ditetapkan sebelumnya. Bergeraknya orang-orang harus
mengikuti jalur tujuan organisasi yang hendak dicapai dan bukan
merupakan kamuplase (kepura-puraan/keinginan pemimpin) dari
kepemimpinannya itu sendiri, karena bagaimanapun pemimpin itu
adalah bagian dari anggota organisasi itu sendiri.

More Related Content

What's hot

Tugas Resensi jurnal Rosmaryani
Tugas Resensi jurnal RosmaryaniTugas Resensi jurnal Rosmaryani
Tugas Resensi jurnal Rosmaryanirosesani1
 
Tentang Kurikulum 2013
Tentang Kurikulum 2013Tentang Kurikulum 2013
Tentang Kurikulum 2013Aprilia Tita
 
Standar mutu fkip
Standar mutu fkipStandar mutu fkip
Standar mutu fkipdekanfkip
 
Buku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sbyBuku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sbyspmi
 
Pelaksanaan Administrasi Pendidikan
Pelaksanaan Administrasi PendidikanPelaksanaan Administrasi Pendidikan
Pelaksanaan Administrasi Pendidikanannisa arsya wardani
 
bidang garapan kesiswaan
bidang garapan kesiswaanbidang garapan kesiswaan
bidang garapan kesiswaanizza nur baiti
 
Pengembangan Kurikulum & Sistem Penilaian Asyikin
Pengembangan  Kurikulum & Sistem Penilaian   AsyikinPengembangan  Kurikulum & Sistem Penilaian   Asyikin
Pengembangan Kurikulum & Sistem Penilaian AsyikinUniversitas PGRI
 
Pedoman umum-pemilihan-ketua-program-studi-berprestasi
Pedoman umum-pemilihan-ketua-program-studi-berprestasiPedoman umum-pemilihan-ketua-program-studi-berprestasi
Pedoman umum-pemilihan-ketua-program-studi-berprestasirsd kol abundjani
 
Pelaksanaan administrasi pendidikan
Pelaksanaan administrasi pendidikanPelaksanaan administrasi pendidikan
Pelaksanaan administrasi pendidikanAsrori Asrori
 
Pelaksanaan administrasi pendidikan
Pelaksanaan administrasi pendidikanPelaksanaan administrasi pendidikan
Pelaksanaan administrasi pendidikanZulfikar Ahsan
 
Landasan manajemen pendidikan dalam perspektif pedagogik
Landasan manajemen pendidikan dalam perspektif pedagogikLandasan manajemen pendidikan dalam perspektif pedagogik
Landasan manajemen pendidikan dalam perspektif pedagogikmuseum bayt qur'an
 
Pelaksanaan administrasi pendidikan (Mega Diah Puspitasari)
Pelaksanaan administrasi pendidikan (Mega Diah Puspitasari)Pelaksanaan administrasi pendidikan (Mega Diah Puspitasari)
Pelaksanaan administrasi pendidikan (Mega Diah Puspitasari)Mega Diah Puspitasari
 
Bidang Garapan Administrasi Kurikulum
Bidang Garapan Administrasi Kurikulum Bidang Garapan Administrasi Kurikulum
Bidang Garapan Administrasi Kurikulum ida maesyaroh
 
Adm pendidikan ke 10 administrasi kurikulum
Adm pendidikan ke 10 administrasi kurikulumAdm pendidikan ke 10 administrasi kurikulum
Adm pendidikan ke 10 administrasi kurikulumujangjm
 
Buku manual spmi stikes sby
Buku manual spmi  stikes sbyBuku manual spmi  stikes sby
Buku manual spmi stikes sbyspmi
 
Administrasi kurikulum
Administrasi kurikulumAdministrasi kurikulum
Administrasi kurikulumShiltima Wiska
 
Buku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sbyBuku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sbyspmi
 

What's hot (19)

Tugas Resensi jurnal Rosmaryani
Tugas Resensi jurnal RosmaryaniTugas Resensi jurnal Rosmaryani
Tugas Resensi jurnal Rosmaryani
 
Bidang Garapan Personalia
Bidang Garapan PersonaliaBidang Garapan Personalia
Bidang Garapan Personalia
 
Tentang Kurikulum 2013
Tentang Kurikulum 2013Tentang Kurikulum 2013
Tentang Kurikulum 2013
 
Standar mutu fkip
Standar mutu fkipStandar mutu fkip
Standar mutu fkip
 
Buku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sbyBuku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sby
 
Pelaksanaan Administrasi Pendidikan
Pelaksanaan Administrasi PendidikanPelaksanaan Administrasi Pendidikan
Pelaksanaan Administrasi Pendidikan
 
bidang garapan kesiswaan
bidang garapan kesiswaanbidang garapan kesiswaan
bidang garapan kesiswaan
 
Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...
Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...
Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...
 
Pengembangan Kurikulum & Sistem Penilaian Asyikin
Pengembangan  Kurikulum & Sistem Penilaian   AsyikinPengembangan  Kurikulum & Sistem Penilaian   Asyikin
Pengembangan Kurikulum & Sistem Penilaian Asyikin
 
Pedoman umum-pemilihan-ketua-program-studi-berprestasi
Pedoman umum-pemilihan-ketua-program-studi-berprestasiPedoman umum-pemilihan-ketua-program-studi-berprestasi
Pedoman umum-pemilihan-ketua-program-studi-berprestasi
 
Pelaksanaan administrasi pendidikan
Pelaksanaan administrasi pendidikanPelaksanaan administrasi pendidikan
Pelaksanaan administrasi pendidikan
 
Pelaksanaan administrasi pendidikan
Pelaksanaan administrasi pendidikanPelaksanaan administrasi pendidikan
Pelaksanaan administrasi pendidikan
 
Landasan manajemen pendidikan dalam perspektif pedagogik
Landasan manajemen pendidikan dalam perspektif pedagogikLandasan manajemen pendidikan dalam perspektif pedagogik
Landasan manajemen pendidikan dalam perspektif pedagogik
 
Pelaksanaan administrasi pendidikan (Mega Diah Puspitasari)
Pelaksanaan administrasi pendidikan (Mega Diah Puspitasari)Pelaksanaan administrasi pendidikan (Mega Diah Puspitasari)
Pelaksanaan administrasi pendidikan (Mega Diah Puspitasari)
 
Bidang Garapan Administrasi Kurikulum
Bidang Garapan Administrasi Kurikulum Bidang Garapan Administrasi Kurikulum
Bidang Garapan Administrasi Kurikulum
 
Adm pendidikan ke 10 administrasi kurikulum
Adm pendidikan ke 10 administrasi kurikulumAdm pendidikan ke 10 administrasi kurikulum
Adm pendidikan ke 10 administrasi kurikulum
 
Buku manual spmi stikes sby
Buku manual spmi  stikes sbyBuku manual spmi  stikes sby
Buku manual spmi stikes sby
 
Administrasi kurikulum
Administrasi kurikulumAdministrasi kurikulum
Administrasi kurikulum
 
Buku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sbyBuku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sby
 

Similar to Pengelola pendidikan pertemuan i

494132679-MANAJEMEN-KURIKULUM-PPT.pptx syams
494132679-MANAJEMEN-KURIKULUM-PPT.pptx syams494132679-MANAJEMEN-KURIKULUM-PPT.pptx syams
494132679-MANAJEMEN-KURIKULUM-PPT.pptx syamssuarnisyam
 
laporan evaluasi kurikulum.docx
laporan evaluasi kurikulum.docxlaporan evaluasi kurikulum.docx
laporan evaluasi kurikulum.docxEllianiElliani
 
Tugas 1 kurikulum dan pembelajaran
Tugas 1   kurikulum dan pembelajaranTugas 1   kurikulum dan pembelajaran
Tugas 1 kurikulum dan pembelajaranKadek Kariasa
 
PENGELOLAAN KURIKULUM SEKOLAH
PENGELOLAAN KURIKULUM SEKOLAHPENGELOLAAN KURIKULUM SEKOLAH
PENGELOLAAN KURIKULUM SEKOLAHdevi kumala sari
 
Anatomi dan Desain Kurikulum.docx
Anatomi dan Desain Kurikulum.docxAnatomi dan Desain Kurikulum.docx
Anatomi dan Desain Kurikulum.docxZukét Printing
 
Anatomi dan Desain Kurikulum.pdf
Anatomi dan Desain Kurikulum.pdfAnatomi dan Desain Kurikulum.pdf
Anatomi dan Desain Kurikulum.pdfZukét Printing
 
Kepemimpinan dan komponen mbs
Kepemimpinan dan komponen mbsKepemimpinan dan komponen mbs
Kepemimpinan dan komponen mbsbagibagiilmu
 
Pengembangan kurikulum di sekolah
Pengembangan kurikulum di sekolahPengembangan kurikulum di sekolah
Pengembangan kurikulum di sekolahikin sodikin
 
Laporan observasi manajemen sekolah di mts nurul ulum mranggen demak
Laporan observasi manajemen sekolah di mts nurul ulum mranggen   demakLaporan observasi manajemen sekolah di mts nurul ulum mranggen   demak
Laporan observasi manajemen sekolah di mts nurul ulum mranggen demakAziz Zindani
 
Organisasi kurikulum
Organisasi kurikulumOrganisasi kurikulum
Organisasi kurikulumtitiwerdhy
 
Makalah implementasi kurikulum 2013
Makalah implementasi kurikulum 2013 Makalah implementasi kurikulum 2013
Makalah implementasi kurikulum 2013 adfalpradigdo86
 
45622822 makalah-kurikulum
45622822 makalah-kurikulum45622822 makalah-kurikulum
45622822 makalah-kurikulumalmoon2
 
1. PERSIAPAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
1. PERSIAPAN  IMPLEMENTASI  KURIKULUM MERDEKA.pdf1. PERSIAPAN  IMPLEMENTASI  KURIKULUM MERDEKA.pdf
1. PERSIAPAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdfIcaLalityaKusuma
 
01. Kerangka Kurikulum_Pendahuluan dan Kerangka Dasar Kurikulum.pptx
01.  Kerangka Kurikulum_Pendahuluan dan Kerangka Dasar Kurikulum.pptx01.  Kerangka Kurikulum_Pendahuluan dan Kerangka Dasar Kurikulum.pptx
01. Kerangka Kurikulum_Pendahuluan dan Kerangka Dasar Kurikulum.pptxRangganis2
 
Implementasi Manajemen Berbasis Sekolah
Implementasi Manajemen Berbasis SekolahImplementasi Manajemen Berbasis Sekolah
Implementasi Manajemen Berbasis SekolahYoollan MW
 

Similar to Pengelola pendidikan pertemuan i (20)

494132679-MANAJEMEN-KURIKULUM-PPT.pptx syams
494132679-MANAJEMEN-KURIKULUM-PPT.pptx syams494132679-MANAJEMEN-KURIKULUM-PPT.pptx syams
494132679-MANAJEMEN-KURIKULUM-PPT.pptx syams
 
laporan evaluasi kurikulum.docx
laporan evaluasi kurikulum.docxlaporan evaluasi kurikulum.docx
laporan evaluasi kurikulum.docx
 
Tugas 1 kurikulum dan pembelajaran
Tugas 1   kurikulum dan pembelajaranTugas 1   kurikulum dan pembelajaran
Tugas 1 kurikulum dan pembelajaran
 
Dikiii
DikiiiDikiii
Dikiii
 
PENGELOLAAN KURIKULUM SEKOLAH
PENGELOLAAN KURIKULUM SEKOLAHPENGELOLAAN KURIKULUM SEKOLAH
PENGELOLAAN KURIKULUM SEKOLAH
 
Anatomi dan Desain Kurikulum.docx
Anatomi dan Desain Kurikulum.docxAnatomi dan Desain Kurikulum.docx
Anatomi dan Desain Kurikulum.docx
 
Anatomi dan Desain Kurikulum.pdf
Anatomi dan Desain Kurikulum.pdfAnatomi dan Desain Kurikulum.pdf
Anatomi dan Desain Kurikulum.pdf
 
Teori dan struktur baku kurikulum
Teori dan struktur baku kurikulumTeori dan struktur baku kurikulum
Teori dan struktur baku kurikulum
 
Aan rukanda
Aan rukandaAan rukanda
Aan rukanda
 
Aan rukanda
Aan rukandaAan rukanda
Aan rukanda
 
Kepemimpinan dan komponen mbs
Kepemimpinan dan komponen mbsKepemimpinan dan komponen mbs
Kepemimpinan dan komponen mbs
 
Pengembangan kurikulum di sekolah
Pengembangan kurikulum di sekolahPengembangan kurikulum di sekolah
Pengembangan kurikulum di sekolah
 
Laporan observasi manajemen sekolah di mts nurul ulum mranggen demak
Laporan observasi manajemen sekolah di mts nurul ulum mranggen   demakLaporan observasi manajemen sekolah di mts nurul ulum mranggen   demak
Laporan observasi manajemen sekolah di mts nurul ulum mranggen demak
 
Organisasi kurikulum
Organisasi kurikulumOrganisasi kurikulum
Organisasi kurikulum
 
Makalah implementasi kurikulum 2013
Makalah implementasi kurikulum 2013 Makalah implementasi kurikulum 2013
Makalah implementasi kurikulum 2013
 
45622822 makalah-kurikulum
45622822 makalah-kurikulum45622822 makalah-kurikulum
45622822 makalah-kurikulum
 
1. PERSIAPAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
1. PERSIAPAN  IMPLEMENTASI  KURIKULUM MERDEKA.pdf1. PERSIAPAN  IMPLEMENTASI  KURIKULUM MERDEKA.pdf
1. PERSIAPAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
01. Kerangka Kurikulum_Pendahuluan dan Kerangka Dasar Kurikulum.pptx
01.  Kerangka Kurikulum_Pendahuluan dan Kerangka Dasar Kurikulum.pptx01.  Kerangka Kurikulum_Pendahuluan dan Kerangka Dasar Kurikulum.pptx
01. Kerangka Kurikulum_Pendahuluan dan Kerangka Dasar Kurikulum.pptx
 
Pengelolaan Kurikulum
Pengelolaan KurikulumPengelolaan Kurikulum
Pengelolaan Kurikulum
 
Implementasi Manajemen Berbasis Sekolah
Implementasi Manajemen Berbasis SekolahImplementasi Manajemen Berbasis Sekolah
Implementasi Manajemen Berbasis Sekolah
 

Recently uploaded

Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptRahmaniaPamungkas2
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxrani414352
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxiwidyastama85
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptxErikaPutriJayantini
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bSisiliaFil
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Fathan Emran
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025Fikriawan Hasli
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanTitaniaUtami
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikNegustinNegustin
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxMas PauLs
 
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptretno12886
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfssuser29a952
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfAndiCoc
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxEkoPoerwantoe2
 

Recently uploaded (20)

Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
 
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
 

Pengelola pendidikan pertemuan i

  • 2. TINJAUAN MATA KULIAH  Mata kuliah pengelolaan pendidikan merupakan mata kuliah yang akan membekalimahasiswa tentang konsep dasar pengelolaan dan organisasipendidikan dalam perspektif sistem Pendidikan Nasional. Mengenalkan dan membahas komponen-komponen inti pengelolaan pendidikan, baik darisudut pandang proses, fungsimaupun bidang-bidang garapan.
  • 3.  Secara umum tujuan dari mata kuliah ini diharapkan agar mahasiswa memilikiwawasan dan pemahaman yang komprehensif tentang konsep teoritis dan praktek penyelenggaraan sistem manajemen pendidikan nasional, baik pada tingkat makro, meso maupun mikro, dan tujuan khususnya adalah agar mahasiswa dapat:
  • 4. 1. menjelaskan konsep dasar Manajemen Sistem Pendidikan Nasional; 2. menjelaskan Kepemimpinan Pendidikan; 3. menjelaskan Supervisi Pendidikan; 4. menjelaskan Sistem Informasi Pendidikan; 5. menjelaskan Bidang Garapan Pengelolaan Pendidikan; dan 6. menjelaskan Isu-isu Sentral dalam Pengelolaan Pendidikan.
  • 5.  Manfaat/kegunaan dari mata kuliah ini adalah dapat menambah wawasan bagi mahasiswa tentang berbagai komponen dalam pengelolaan pendidikan, sehingga dapat dijadikan dasar untuk penerapan di lapangan dalam rangka melaksanakan pendidikan menuju tertib pengelolaan pendidikan.
  • 6. Berdasarkan tujuan yang ingin dicapai serta bobot SKS mata kuliah pengelolaan pendidikan, materi kuliah ini dikelompokkan kedalam 6 sub judul yang terdiri dari: 1. Manajemen Sistem Pendidikan Nasional 2. Kepemimpinan Pendidikan 3. Supervisi Pendidikan 4. Sistem InformasiPendidikan 5. Bidang Garapan Pengelolaan Pendidikan 6. Isu-isu Sentral dalam Pengelolaan Pendidikan
  • 7.
  • 8.
  • 9. PENGERTIAN KEPEMIMPINAN  Kepemimpinan adalah rangkaian kegiatan penataan berupa kemampuan mempengaruhi perilaku orang lain dalam situasi tertentu agar bersedia bekerjasama untuk mencapai tujuan yang ditetapkan. Dalam menjalankan kepemimpinannya, seorang pemimpin memiliki gaya-gaya tersendiri. Gaya (style) adalah suatu cara berperilaku yang khas dari seorang pemimpin terhadap para anggota kelompoknya.  Kepemimpinan (leadership) adalah kemampuan yang harus dimiliki oleh seorang pemimpin (leader) tentang bagaimana menjalankan kepemimpinannya (to lead) sehingga bawahan dapat bergerak sesuai dengan yang diinginkan dalam mencapai tujuan yang ditetapkan sebelumnya. Bergeraknya orang-orang harus mengikuti jalur tujuan organisasi yang hendak dicapai dan bukan merupakan kamuplase (kepura-puraan/keinginan pemimpin) dari kepemimpinannya itu sendiri, karena bagaimanapun pemimpin itu adalah bagian dari anggota organisasi itu sendiri.