SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Badrotuz Zahro
115020101111009
Struktur Teori Neo-klasik
• Hak Kepemilikan
• Eksternalitas
• Public Goods
• Oligopoli
Ekonomi Politik dalam Pendekatan Neo-Klasik
Kesimpulan
2Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008
Neo-Klasik,
menghubungkan
antara Kesejahteraan
dengan Pilihan.
Ide utama “Pilihan
yang diBatasi”
Individu memilih
dari beberapa
alternatif.
Muncul Teori
“Tindakan Manusia ”
individu menentukan
level kepuasanya.
Agar dapat membuat
Pilihan maka muncul
“Urutan Pilihan
(prefence ordering)”
Pengambilan
Keputusan atas
pilihan yang dibuat
“Pilihan Rasional
(Rational Choice)”
Pilihan Rasional atau
tindakan konsumsi
bedasarkan pada
satisfaction & Utility.
Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008 3
Pilihan Rasional harus
memperhitungkan
Kelangkaan sbg syarat
melakukan pilihan.
Kesejahteraan kelompok
didefinikan secara
berbeda dengan
Kesejahteraan Individu.
Dampak positiv / negativ
dari pilihan dinamakan
eksternalitas
Kesejahteraan kelompok
memiliki makna yg sama
dg Transaksi Sukarela
bedasarakan Pilihan
Rasional Individu.
(Optimalisasi Pareto)
Optimalisasi Pareto
memandang ada
hubungan antara
Kesbebasan Pasar dg
Optimalisasi
Asumsi pareto: -pasar adl
persaingan sempurna, -
kesejahteraan sosial
bdsarkan pilihan individu,
-initial endowment sbg
landasan kesejahteraan.
Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008
4
Neo-Klasik memandang “Ekonomi”
• Penghematan (economizyng)
• Menggunakan Mekanisme Pasar
Neo-Klasik memandang “Politik”
• Agenda politik yang Berusaha mengamankan/mempertahankan sistem Hak
Kepemilikan.
• Agenda Politik yang Pihak yang tidak ikut mengadakan kontrak tetapi
terpengaruh oleh kontrak.
Ekonomi Politik
• Penelitian Terhadap batas-batas pasar.
Mempertimbangkan Masalah Kegagalan Pasar.
• Menelaah situasi dimana pasar tidak berhasil memberikan peluang kepada
individu untuk mencapai pemenuhan kebutuhan semaksimal mungkin sesuai dg
Sumber Daya yang tersedia.
Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008
5
Pengaruh dari
Masalah Hak-
Kepemilikan
terhadap Ekonomi
Politik
Hak untuk
memiliki,
menggunakan,
menjual &
mengakses
kekayaan.
Hak Kepemilikan
Proses Politik Mengatur
Hak Kepemilikan.
Aliran Positivis
Semua Hak tercipta
meallui sistem politik
Aliran Hukum Alami
Manusia Memiliki Has
Asasi, dimana individu
dpt mengklaim hak-nya
terhadap Negara
Hak Kepemilikan tidak
bersifat Statis.
Karena sifat & jangkauan
dari HK dapat berubah
sesuai perkembangan
zaman.
Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008
6
Eksternalitas
Dampak terhadap
pihak ketiga, dan
muncul sebagai efek
samping dari kegiatan
individu lain atau
perusahaan lain
Neo-Klasik
Eksternalitas dapat
mengganggu Efisiensi
Hubungan antara
Eksternalitas dengan
Negara (Peran
Pemerintah)
Peran Pemerintah
untuk mengurangi
Eksternalitas
Danda dan Subsidi
Regulasi Pemerintah
Sistem Peradilan (hanya
dapat berjalan jikan
Hak Kepemilikan Jelas).
Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008
7
Public Goods
Barang yang
diproduksi oleh suatu
anggota tertentu
namun dapat dinikmati
oleh seluruh anggota
dalam kelompok.
Memiliki sifat non-
eksklusif dan non-
rivalry, sehingga
menimbulkan free-ride
Public-goods dg
Ekonomi Politik (yang
Menghambat
Penciptaan public-
goods)
Level Mikro: Individu
tidak memiliki insentif
untuk meng-
infestasikan energi &
sumber daya untuk
penyediaan.
Level Makro: Biaya &
keuntungan individu
tidak dapat
dihubungkan dengan
biaya & keuntungan
Sosial.
Kekurangan Public-
goods
Bentuk inefisiensi yang
dapat menjadi alasan
bagi Pemerintah untuk
melakukan intervensi
(Stiglitz)
Penyediaanya
memerlukan kerja Tim,
sehingga terjadi
masalah “Tindakan
Kolektif”
Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008
8
• Beberapa perusahaan mengendalikan aset dalam pasar untuk sektor
tertentu.
Oligopoli
• Menaikkan Harga &Membatasi Output
• Perusahaan akan menghasilkan output yang sedikit namun meminta
harga yang tinggi.
Keadaan Oligopoli
• Utility akan menurun
• Harga tidak mencerminkan biaya produksi
• Kelangkaan sumber daya
• Inefisiensi karena terkikisnya persaingan dalam pasar
Dampak Oligopoli
Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008
9
Ilmu Ekonomi Neo-Klasik adalah sebuah teori tentang
pertukaran sukarela dan alokasi sumberdaya secara efisien,
dengan konsep utama pertukaran pasar & efisiensi alokasi.
Pendekatan Neo-Klasik dalam Ekonomi Politik memfokuskan
pada efisiensi dari pertukaran dalam pasar. Sehingga fokus
utamanya adalah Kegagalan Pasar.
Pasar tidak mendefinisikan dan memberlakukan hak
kepemilikan dan tidak dapat membuat landasan sendiri
mengapa pasar terbentuk.
Pasar dapat mengalami eksternalitas dalam jumlah yang
signifikan.
Pasar bisa mengalami kesulitan dalam memproduksi barang
publik dan mengalami penurunan tingkat persaingan karena
konsentrasi industrial (Oligopoli)
Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P
Levine;2008 10

More Related Content

What's hot

Inflasi dan pengangguran
Inflasi dan pengangguranInflasi dan pengangguran
Inflasi dan pengangguranGunawan Manalu
 
Sistem Ekonomi Indonesia
Sistem Ekonomi IndonesiaSistem Ekonomi Indonesia
Sistem Ekonomi Indonesiaabdul kodir
 
Ppt Perubahan struktur ekonomi indonesia
Ppt Perubahan struktur ekonomi indonesiaPpt Perubahan struktur ekonomi indonesia
Ppt Perubahan struktur ekonomi indonesiaR Anggara
 
3 kegagalan pasar dan campur tangan pemerintah
3  kegagalan pasar dan campur tangan pemerintah3  kegagalan pasar dan campur tangan pemerintah
3 kegagalan pasar dan campur tangan pemerintahRatih Puji Astuti
 
Ppt Pertumbuhan ekonomi
Ppt Pertumbuhan ekonomiPpt Pertumbuhan ekonomi
Ppt Pertumbuhan ekonomiR Anggara
 
peran pemerintah dalam penyediaan barang publik
peran pemerintah dalam penyediaan barang publikperan pemerintah dalam penyediaan barang publik
peran pemerintah dalam penyediaan barang publikBadrotuz Zahro
 
Aliran aliran makro ekonomi
Aliran aliran makro ekonomiAliran aliran makro ekonomi
Aliran aliran makro ekonomiYuca Siahaan
 
Analisa Ekonomi Dua (2) Sektor "Rumah Tangga dan Perusahaan
Analisa Ekonomi Dua (2) Sektor "Rumah Tangga dan PerusahaanAnalisa Ekonomi Dua (2) Sektor "Rumah Tangga dan Perusahaan
Analisa Ekonomi Dua (2) Sektor "Rumah Tangga dan PerusahaanVadhalna Zulkarnaen
 
Tugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industri
Tugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industriTugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industri
Tugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industrisiti aisah
 
Kebijakan fiskal. moneter dan investasi
Kebijakan fiskal. moneter dan  investasiKebijakan fiskal. moneter dan  investasi
Kebijakan fiskal. moneter dan investasiSugeng Budiharsono
 
1. KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK (1).ppt
1.  KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK  (1).ppt1.  KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK  (1).ppt
1. KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK (1).pptWulandariSieskawati
 
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1alexbaskara
 
Komponen apbn indonesia
Komponen apbn indonesiaKomponen apbn indonesia
Komponen apbn indonesiaAgus Subegjo
 
Ekonomi Industri BAB 2 (Hubungan Struktur Dan Kinerja Pasar)
Ekonomi Industri BAB 2 (Hubungan Struktur Dan Kinerja Pasar)Ekonomi Industri BAB 2 (Hubungan Struktur Dan Kinerja Pasar)
Ekonomi Industri BAB 2 (Hubungan Struktur Dan Kinerja Pasar)Bagus Cahyo Jaya Pratama Pratama
 
Strategi dan kebijakan pembangunan ekonomi
Strategi dan kebijakan pembangunan ekonomiStrategi dan kebijakan pembangunan ekonomi
Strategi dan kebijakan pembangunan ekonomiNur Huda
 
Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)
Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)
Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)pakguruku.site
 
Aliran sisi penawaran baru
Aliran sisi penawaran baruAliran sisi penawaran baru
Aliran sisi penawaran baruNovia Senja
 

What's hot (20)

Pengantar Ekonomi Makro
Pengantar Ekonomi MakroPengantar Ekonomi Makro
Pengantar Ekonomi Makro
 
Inflasi dan pengangguran
Inflasi dan pengangguranInflasi dan pengangguran
Inflasi dan pengangguran
 
Sistem Ekonomi Indonesia
Sistem Ekonomi IndonesiaSistem Ekonomi Indonesia
Sistem Ekonomi Indonesia
 
Ppt Perubahan struktur ekonomi indonesia
Ppt Perubahan struktur ekonomi indonesiaPpt Perubahan struktur ekonomi indonesia
Ppt Perubahan struktur ekonomi indonesia
 
MATERI PEREKONOMIAN INDONESIA
MATERI PEREKONOMIAN INDONESIAMATERI PEREKONOMIAN INDONESIA
MATERI PEREKONOMIAN INDONESIA
 
PEMIKIRAN MAZHAB KLASIK
PEMIKIRAN MAZHAB KLASIKPEMIKIRAN MAZHAB KLASIK
PEMIKIRAN MAZHAB KLASIK
 
3 kegagalan pasar dan campur tangan pemerintah
3  kegagalan pasar dan campur tangan pemerintah3  kegagalan pasar dan campur tangan pemerintah
3 kegagalan pasar dan campur tangan pemerintah
 
Ppt Pertumbuhan ekonomi
Ppt Pertumbuhan ekonomiPpt Pertumbuhan ekonomi
Ppt Pertumbuhan ekonomi
 
peran pemerintah dalam penyediaan barang publik
peran pemerintah dalam penyediaan barang publikperan pemerintah dalam penyediaan barang publik
peran pemerintah dalam penyediaan barang publik
 
Aliran aliran makro ekonomi
Aliran aliran makro ekonomiAliran aliran makro ekonomi
Aliran aliran makro ekonomi
 
Analisa Ekonomi Dua (2) Sektor "Rumah Tangga dan Perusahaan
Analisa Ekonomi Dua (2) Sektor "Rumah Tangga dan PerusahaanAnalisa Ekonomi Dua (2) Sektor "Rumah Tangga dan Perusahaan
Analisa Ekonomi Dua (2) Sektor "Rumah Tangga dan Perusahaan
 
Tugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industri
Tugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industriTugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industri
Tugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industri
 
Kebijakan fiskal. moneter dan investasi
Kebijakan fiskal. moneter dan  investasiKebijakan fiskal. moneter dan  investasi
Kebijakan fiskal. moneter dan investasi
 
1. KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK (1).ppt
1.  KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK  (1).ppt1.  KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK  (1).ppt
1. KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK (1).ppt
 
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
 
Komponen apbn indonesia
Komponen apbn indonesiaKomponen apbn indonesia
Komponen apbn indonesia
 
Ekonomi Industri BAB 2 (Hubungan Struktur Dan Kinerja Pasar)
Ekonomi Industri BAB 2 (Hubungan Struktur Dan Kinerja Pasar)Ekonomi Industri BAB 2 (Hubungan Struktur Dan Kinerja Pasar)
Ekonomi Industri BAB 2 (Hubungan Struktur Dan Kinerja Pasar)
 
Strategi dan kebijakan pembangunan ekonomi
Strategi dan kebijakan pembangunan ekonomiStrategi dan kebijakan pembangunan ekonomi
Strategi dan kebijakan pembangunan ekonomi
 
Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)
Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)
Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)
 
Aliran sisi penawaran baru
Aliran sisi penawaran baruAliran sisi penawaran baru
Aliran sisi penawaran baru
 

Viewers also liked

Ekonomi -Teori Neo-Klasik
Ekonomi -Teori Neo-KlasikEkonomi -Teori Neo-Klasik
Ekonomi -Teori Neo-KlasikNur Az
 
Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2
Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2
Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2sucinta25tata
 
Resume buku james caporaso dan levine Bab 8
Resume buku james caporaso dan levine Bab 8Resume buku james caporaso dan levine Bab 8
Resume buku james caporaso dan levine Bab 8Enchink Qw
 
Ekonomi politik negara vs pasar
Ekonomi politik negara vs pasarEkonomi politik negara vs pasar
Ekonomi politik negara vs pasarNiken Dwi Dayanti
 
Sejarah ilmu-ekonomi-politik
Sejarah ilmu-ekonomi-politikSejarah ilmu-ekonomi-politik
Sejarah ilmu-ekonomi-politikdikolonglangit99
 
Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.02
Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.02Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.02
Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.02Daryono Soebagiyo
 
Ekonomi politik pembangunan agus suryono
Ekonomi politik pembangunan   agus suryonoEkonomi politik pembangunan   agus suryono
Ekonomi politik pembangunan agus suryonoBayu Rizky Aditya
 
ekonomi politik indonesia
ekonomi politik indonesiaekonomi politik indonesia
ekonomi politik indonesiaCucu Sya'diah
 
BMP EKMA4157 Organisasi
BMP EKMA4157 OrganisasiBMP EKMA4157 Organisasi
BMP EKMA4157 OrganisasiMang Engkus
 
BMP EKMA4215 Manajemen Operasi
BMP EKMA4215 Manajemen OperasiBMP EKMA4215 Manajemen Operasi
BMP EKMA4215 Manajemen OperasiMang Engkus
 
BMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya Manusia
BMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya ManusiaBMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya Manusia
BMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya ManusiaMang Engkus
 
Classical liberalism power point
Classical liberalism power pointClassical liberalism power point
Classical liberalism power pointWyDawg
 

Viewers also liked (17)

Ekonomi -Teori Neo-Klasik
Ekonomi -Teori Neo-KlasikEkonomi -Teori Neo-Klasik
Ekonomi -Teori Neo-Klasik
 
Neo klasik
Neo klasikNeo klasik
Neo klasik
 
Mazhab Neo Klasik 1
Mazhab Neo Klasik 1Mazhab Neo Klasik 1
Mazhab Neo Klasik 1
 
Makalah tugas
Makalah tugasMakalah tugas
Makalah tugas
 
Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2
Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2
Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2
 
Resume buku james caporaso dan levine Bab 8
Resume buku james caporaso dan levine Bab 8Resume buku james caporaso dan levine Bab 8
Resume buku james caporaso dan levine Bab 8
 
Ekonomi politik negara vs pasar
Ekonomi politik negara vs pasarEkonomi politik negara vs pasar
Ekonomi politik negara vs pasar
 
Bahan 2 mazhab
Bahan 2 mazhabBahan 2 mazhab
Bahan 2 mazhab
 
Sejarah ilmu-ekonomi-politik
Sejarah ilmu-ekonomi-politikSejarah ilmu-ekonomi-politik
Sejarah ilmu-ekonomi-politik
 
Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.02
Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.02Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.02
Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.02
 
Ekonomi politik pembangunan agus suryono
Ekonomi politik pembangunan   agus suryonoEkonomi politik pembangunan   agus suryono
Ekonomi politik pembangunan agus suryono
 
ekonomi politik indonesia
ekonomi politik indonesiaekonomi politik indonesia
ekonomi politik indonesia
 
Contoh Review Jurnal
Contoh Review JurnalContoh Review Jurnal
Contoh Review Jurnal
 
BMP EKMA4157 Organisasi
BMP EKMA4157 OrganisasiBMP EKMA4157 Organisasi
BMP EKMA4157 Organisasi
 
BMP EKMA4215 Manajemen Operasi
BMP EKMA4215 Manajemen OperasiBMP EKMA4215 Manajemen Operasi
BMP EKMA4215 Manajemen Operasi
 
BMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya Manusia
BMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya ManusiaBMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya Manusia
BMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya Manusia
 
Classical liberalism power point
Classical liberalism power pointClassical liberalism power point
Classical liberalism power point
 

Similar to ekonomi politik pendekatan neo-klasik

Ekonomi Politik Neoklasik, Putri & Aindi Ekonomi-6.pptx
Ekonomi Politik Neoklasik, Putri & Aindi Ekonomi-6.pptxEkonomi Politik Neoklasik, Putri & Aindi Ekonomi-6.pptx
Ekonomi Politik Neoklasik, Putri & Aindi Ekonomi-6.pptxPutriEdriyan1
 
Pengantar Ilmu Ekonomi_Eksternalitas, Public Goods, and Common Resource.pptx
Pengantar Ilmu Ekonomi_Eksternalitas, Public Goods, and Common Resource.pptxPengantar Ilmu Ekonomi_Eksternalitas, Public Goods, and Common Resource.pptx
Pengantar Ilmu Ekonomi_Eksternalitas, Public Goods, and Common Resource.pptxAnisNur14
 
S I S T E M E K O N O M I I N D O N E S I A
S I S T E M  E K O N O M I  I N D O N E S I AS I S T E M  E K O N O M I  I N D O N E S I A
S I S T E M E K O N O M I I N D O N E S I ARizky Yumeita
 
Bab 1 sistem ekonomi indonesia
Bab 1 sistem ekonomi indonesiaBab 1 sistem ekonomi indonesia
Bab 1 sistem ekonomi indonesiaxNet8
 
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptPengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptBangRio4
 
HBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomi
HBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomiHBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomi
HBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomiUNIVERSITY FOR TEACHERS XD
 
Kebijakan publik2
Kebijakan publik2Kebijakan publik2
Kebijakan publik2hoyin rizmu
 
Pengantar ilmu ekonomi mikro
Pengantar ilmu ekonomi mikroPengantar ilmu ekonomi mikro
Pengantar ilmu ekonomi mikronanang aw aw
 
Ekonomi mikro (smpn 1 Bitar)
Ekonomi mikro (smpn 1 Bitar)Ekonomi mikro (smpn 1 Bitar)
Ekonomi mikro (smpn 1 Bitar)Akbar Sena
 
Peran ekonomi pemerintah
Peran ekonomi pemerintahPeran ekonomi pemerintah
Peran ekonomi pemerintahSiti Sahati
 
Bab 1 masalah ekonomi
Bab 1 masalah ekonomiBab 1 masalah ekonomi
Bab 1 masalah ekonomiTossan Ihsan
 
Mikroekonomi 1&2
Mikroekonomi 1&2Mikroekonomi 1&2
Mikroekonomi 1&2WanBK Leo
 
Kebijakan makro ekonomi kel 2 DIV STAN 8B BPKP 2013/2014
Kebijakan makro ekonomi kel 2 DIV STAN 8B BPKP 2013/2014Kebijakan makro ekonomi kel 2 DIV STAN 8B BPKP 2013/2014
Kebijakan makro ekonomi kel 2 DIV STAN 8B BPKP 2013/2014Mulyadi Yusuf
 
Serial Kuliah Ekologi Administrasi #3: Administrasi, Pasar, dan Ekonomi
Serial Kuliah Ekologi Administrasi #3: Administrasi, Pasar, dan EkonomiSerial Kuliah Ekologi Administrasi #3: Administrasi, Pasar, dan Ekonomi
Serial Kuliah Ekologi Administrasi #3: Administrasi, Pasar, dan EkonomiKhaerul Umam Noer
 
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptxBab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptxsayyidanfatchur
 
Kegagalan pasar dan intervensi pemerintah
Kegagalan pasar dan intervensi pemerintahKegagalan pasar dan intervensi pemerintah
Kegagalan pasar dan intervensi pemerintahmm 51 Untag
 
Kegagalan pasar dan intervensi pemerintah
Kegagalan pasar dan intervensi pemerintahKegagalan pasar dan intervensi pemerintah
Kegagalan pasar dan intervensi pemerintahVerry Allan
 
pengantar ekonomi&bisnis
pengantar ekonomi&bisnispengantar ekonomi&bisnis
pengantar ekonomi&bisnisZilvana Tembem
 
Nasrun public policy-revised
Nasrun public policy-revisedNasrun public policy-revised
Nasrun public policy-revisedNasrun Annahar
 

Similar to ekonomi politik pendekatan neo-klasik (20)

Ekonomi Politik Neoklasik, Putri & Aindi Ekonomi-6.pptx
Ekonomi Politik Neoklasik, Putri & Aindi Ekonomi-6.pptxEkonomi Politik Neoklasik, Putri & Aindi Ekonomi-6.pptx
Ekonomi Politik Neoklasik, Putri & Aindi Ekonomi-6.pptx
 
Pengantar Ilmu Ekonomi_Eksternalitas, Public Goods, and Common Resource.pptx
Pengantar Ilmu Ekonomi_Eksternalitas, Public Goods, and Common Resource.pptxPengantar Ilmu Ekonomi_Eksternalitas, Public Goods, and Common Resource.pptx
Pengantar Ilmu Ekonomi_Eksternalitas, Public Goods, and Common Resource.pptx
 
S I S T E M E K O N O M I I N D O N E S I A
S I S T E M  E K O N O M I  I N D O N E S I AS I S T E M  E K O N O M I  I N D O N E S I A
S I S T E M E K O N O M I I N D O N E S I A
 
Bab 1 sistem ekonomi indonesia
Bab 1 sistem ekonomi indonesiaBab 1 sistem ekonomi indonesia
Bab 1 sistem ekonomi indonesia
 
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptPengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
 
HBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomi
HBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomiHBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomi
HBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomi
 
Kebijakan publik2
Kebijakan publik2Kebijakan publik2
Kebijakan publik2
 
Pengantar ilmu ekonomi mikro
Pengantar ilmu ekonomi mikroPengantar ilmu ekonomi mikro
Pengantar ilmu ekonomi mikro
 
Ekonomi mikro (smpn 1 Bitar)
Ekonomi mikro (smpn 1 Bitar)Ekonomi mikro (smpn 1 Bitar)
Ekonomi mikro (smpn 1 Bitar)
 
Peran ekonomi pemerintah
Peran ekonomi pemerintahPeran ekonomi pemerintah
Peran ekonomi pemerintah
 
Bab 1 masalah ekonomi
Bab 1 masalah ekonomiBab 1 masalah ekonomi
Bab 1 masalah ekonomi
 
Mikroekonomi 1&2
Mikroekonomi 1&2Mikroekonomi 1&2
Mikroekonomi 1&2
 
Kebijakan makro ekonomi kel 2 DIV STAN 8B BPKP 2013/2014
Kebijakan makro ekonomi kel 2 DIV STAN 8B BPKP 2013/2014Kebijakan makro ekonomi kel 2 DIV STAN 8B BPKP 2013/2014
Kebijakan makro ekonomi kel 2 DIV STAN 8B BPKP 2013/2014
 
Sistem ekonomi indonesia
Sistem ekonomi indonesiaSistem ekonomi indonesia
Sistem ekonomi indonesia
 
Serial Kuliah Ekologi Administrasi #3: Administrasi, Pasar, dan Ekonomi
Serial Kuliah Ekologi Administrasi #3: Administrasi, Pasar, dan EkonomiSerial Kuliah Ekologi Administrasi #3: Administrasi, Pasar, dan Ekonomi
Serial Kuliah Ekologi Administrasi #3: Administrasi, Pasar, dan Ekonomi
 
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptxBab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
 
Kegagalan pasar dan intervensi pemerintah
Kegagalan pasar dan intervensi pemerintahKegagalan pasar dan intervensi pemerintah
Kegagalan pasar dan intervensi pemerintah
 
Kegagalan pasar dan intervensi pemerintah
Kegagalan pasar dan intervensi pemerintahKegagalan pasar dan intervensi pemerintah
Kegagalan pasar dan intervensi pemerintah
 
pengantar ekonomi&bisnis
pengantar ekonomi&bisnispengantar ekonomi&bisnis
pengantar ekonomi&bisnis
 
Nasrun public policy-revised
Nasrun public policy-revisedNasrun public policy-revised
Nasrun public policy-revised
 

More from Badrotuz Zahro

Review Ekonomi Moneter I
Review Ekonomi Moneter IReview Ekonomi Moneter I
Review Ekonomi Moneter IBadrotuz Zahro
 
Sholat penyempurna agama dan kesehatan
Sholat penyempurna agama dan kesehatanSholat penyempurna agama dan kesehatan
Sholat penyempurna agama dan kesehatanBadrotuz Zahro
 
Kebijakan perdagangan bagian 1
Kebijakan perdagangan bagian 1Kebijakan perdagangan bagian 1
Kebijakan perdagangan bagian 1Badrotuz Zahro
 
Kebijakan Makro untuk Perekonomian Terbuka
Kebijakan Makro untuk Perekonomian TerbukaKebijakan Makro untuk Perekonomian Terbuka
Kebijakan Makro untuk Perekonomian TerbukaBadrotuz Zahro
 
Perkembangan & Kebijakan Perbankan Syariah
Perkembangan & Kebijakan Perbankan SyariahPerkembangan & Kebijakan Perbankan Syariah
Perkembangan & Kebijakan Perbankan SyariahBadrotuz Zahro
 
2 kebijakan perdagangan
2  kebijakan perdagangan2  kebijakan perdagangan
2 kebijakan perdaganganBadrotuz Zahro
 
1 teori perdagangan internasional
1   teori perdagangan internasional1   teori perdagangan internasional
1 teori perdagangan internasionalBadrotuz Zahro
 

More from Badrotuz Zahro (11)

Review Ekonomi Moneter I
Review Ekonomi Moneter IReview Ekonomi Moneter I
Review Ekonomi Moneter I
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Economic of crime
Economic of crimeEconomic of crime
Economic of crime
 
Sholat penyempurna agama dan kesehatan
Sholat penyempurna agama dan kesehatanSholat penyempurna agama dan kesehatan
Sholat penyempurna agama dan kesehatan
 
Kebijakan perdagangan bagian 1
Kebijakan perdagangan bagian 1Kebijakan perdagangan bagian 1
Kebijakan perdagangan bagian 1
 
Kebijakan Makro untuk Perekonomian Terbuka
Kebijakan Makro untuk Perekonomian TerbukaKebijakan Makro untuk Perekonomian Terbuka
Kebijakan Makro untuk Perekonomian Terbuka
 
Devisa
DevisaDevisa
Devisa
 
Perkembangan & Kebijakan Perbankan Syariah
Perkembangan & Kebijakan Perbankan SyariahPerkembangan & Kebijakan Perbankan Syariah
Perkembangan & Kebijakan Perbankan Syariah
 
negara vs pasar
negara vs pasarnegara vs pasar
negara vs pasar
 
2 kebijakan perdagangan
2  kebijakan perdagangan2  kebijakan perdagangan
2 kebijakan perdagangan
 
1 teori perdagangan internasional
1   teori perdagangan internasional1   teori perdagangan internasional
1 teori perdagangan internasional
 

Recently uploaded

Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen StrategikKonsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategikmonikabudiman19
 
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxBAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxTheresiaSimamora1
 
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelBab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelAdhiliaMegaC1
 
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptKonsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptAchmadHasanHafidzi
 
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptkonsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptAchmadHasanHafidzi
 
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.pptsantikalakita
 
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYAKREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYARirilMardiana
 
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAKONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAAchmadHasanHafidzi
 
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahKeseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal KerjaPengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerjamonikabudiman19
 
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptxPPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptximamfadilah24062003
 
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfKESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfNizeAckerman
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN IPIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN IAccIblock
 
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptPengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptAchmadHasanHafidzi
 
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptxfitriamutia
 

Recently uploaded (16)

Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen StrategikKonsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
 
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxBAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
 
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelBab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
 
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptKonsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
 
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptkonsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
 
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
 
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYAKREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
 
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAKONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
 
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahKeseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
 
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal KerjaPengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
 
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptxPPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
 
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfKESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
 
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN IPIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
 
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptPengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
 
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
 

ekonomi politik pendekatan neo-klasik

  • 2. Struktur Teori Neo-klasik • Hak Kepemilikan • Eksternalitas • Public Goods • Oligopoli Ekonomi Politik dalam Pendekatan Neo-Klasik Kesimpulan 2Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008
  • 3. Neo-Klasik, menghubungkan antara Kesejahteraan dengan Pilihan. Ide utama “Pilihan yang diBatasi” Individu memilih dari beberapa alternatif. Muncul Teori “Tindakan Manusia ” individu menentukan level kepuasanya. Agar dapat membuat Pilihan maka muncul “Urutan Pilihan (prefence ordering)” Pengambilan Keputusan atas pilihan yang dibuat “Pilihan Rasional (Rational Choice)” Pilihan Rasional atau tindakan konsumsi bedasarkan pada satisfaction & Utility. Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008 3
  • 4. Pilihan Rasional harus memperhitungkan Kelangkaan sbg syarat melakukan pilihan. Kesejahteraan kelompok didefinikan secara berbeda dengan Kesejahteraan Individu. Dampak positiv / negativ dari pilihan dinamakan eksternalitas Kesejahteraan kelompok memiliki makna yg sama dg Transaksi Sukarela bedasarakan Pilihan Rasional Individu. (Optimalisasi Pareto) Optimalisasi Pareto memandang ada hubungan antara Kesbebasan Pasar dg Optimalisasi Asumsi pareto: -pasar adl persaingan sempurna, - kesejahteraan sosial bdsarkan pilihan individu, -initial endowment sbg landasan kesejahteraan. Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008 4
  • 5. Neo-Klasik memandang “Ekonomi” • Penghematan (economizyng) • Menggunakan Mekanisme Pasar Neo-Klasik memandang “Politik” • Agenda politik yang Berusaha mengamankan/mempertahankan sistem Hak Kepemilikan. • Agenda Politik yang Pihak yang tidak ikut mengadakan kontrak tetapi terpengaruh oleh kontrak. Ekonomi Politik • Penelitian Terhadap batas-batas pasar. Mempertimbangkan Masalah Kegagalan Pasar. • Menelaah situasi dimana pasar tidak berhasil memberikan peluang kepada individu untuk mencapai pemenuhan kebutuhan semaksimal mungkin sesuai dg Sumber Daya yang tersedia. Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008 5
  • 6. Pengaruh dari Masalah Hak- Kepemilikan terhadap Ekonomi Politik Hak untuk memiliki, menggunakan, menjual & mengakses kekayaan. Hak Kepemilikan Proses Politik Mengatur Hak Kepemilikan. Aliran Positivis Semua Hak tercipta meallui sistem politik Aliran Hukum Alami Manusia Memiliki Has Asasi, dimana individu dpt mengklaim hak-nya terhadap Negara Hak Kepemilikan tidak bersifat Statis. Karena sifat & jangkauan dari HK dapat berubah sesuai perkembangan zaman. Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008 6
  • 7. Eksternalitas Dampak terhadap pihak ketiga, dan muncul sebagai efek samping dari kegiatan individu lain atau perusahaan lain Neo-Klasik Eksternalitas dapat mengganggu Efisiensi Hubungan antara Eksternalitas dengan Negara (Peran Pemerintah) Peran Pemerintah untuk mengurangi Eksternalitas Danda dan Subsidi Regulasi Pemerintah Sistem Peradilan (hanya dapat berjalan jikan Hak Kepemilikan Jelas). Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008 7
  • 8. Public Goods Barang yang diproduksi oleh suatu anggota tertentu namun dapat dinikmati oleh seluruh anggota dalam kelompok. Memiliki sifat non- eksklusif dan non- rivalry, sehingga menimbulkan free-ride Public-goods dg Ekonomi Politik (yang Menghambat Penciptaan public- goods) Level Mikro: Individu tidak memiliki insentif untuk meng- infestasikan energi & sumber daya untuk penyediaan. Level Makro: Biaya & keuntungan individu tidak dapat dihubungkan dengan biaya & keuntungan Sosial. Kekurangan Public- goods Bentuk inefisiensi yang dapat menjadi alasan bagi Pemerintah untuk melakukan intervensi (Stiglitz) Penyediaanya memerlukan kerja Tim, sehingga terjadi masalah “Tindakan Kolektif” Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008 8
  • 9. • Beberapa perusahaan mengendalikan aset dalam pasar untuk sektor tertentu. Oligopoli • Menaikkan Harga &Membatasi Output • Perusahaan akan menghasilkan output yang sedikit namun meminta harga yang tinggi. Keadaan Oligopoli • Utility akan menurun • Harga tidak mencerminkan biaya produksi • Kelangkaan sumber daya • Inefisiensi karena terkikisnya persaingan dalam pasar Dampak Oligopoli Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008 9
  • 10. Ilmu Ekonomi Neo-Klasik adalah sebuah teori tentang pertukaran sukarela dan alokasi sumberdaya secara efisien, dengan konsep utama pertukaran pasar & efisiensi alokasi. Pendekatan Neo-Klasik dalam Ekonomi Politik memfokuskan pada efisiensi dari pertukaran dalam pasar. Sehingga fokus utamanya adalah Kegagalan Pasar. Pasar tidak mendefinisikan dan memberlakukan hak kepemilikan dan tidak dapat membuat landasan sendiri mengapa pasar terbentuk. Pasar dapat mengalami eksternalitas dalam jumlah yang signifikan. Pasar bisa mengalami kesulitan dalam memproduksi barang publik dan mengalami penurunan tingkat persaingan karena konsentrasi industrial (Oligopoli) Teori Ekonomi Politik: J.A Caporaso & D.P Levine;2008 10