SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
Download to read offline
1 of 1 
Apa itu Dislipidemia? 
Hindari DISLIPIDEMIA Dengan... 
ANCAMAN DISLIPIDEMIA... 
Kondisi tidak normalnya kolesterol dalam darah akibat kelainan metabolisme lemak dalam darah. Komponen yang dinilai adalah seperti berikut : 
1. Meningkatnya kolesterol total (TC) 
2. Meningkatnya Low Den- sity Lipoprotein (LDL) 
3. Meningkatnya trigliserida (TG) 
4. Menurunnya kadar High Density Lipoprotein (HDL) 
Dislipidemia merupakan faktor terjadinya proses aterosklerosis yaitu proses dimana pengendapan lemak dalam pembuluh darah arteri yang akhirnya menyebabkan 
pembuluh darah menyempit. 
Dislipidemia sering disebabkan oleh faktor pola makan, penyakit yang menyebabkan kelainan kolesterol seperti sindroma nefrotik, hipotiroidisme atau kehamilan dan keturunan. Dislipidemia biasanya terjadi tanpa gejala tetapi bisa menyebabkan atero- sklerosis yang akhirnya akan mengakibatkan serangan jantung dan stroke. Atero- sklerosis akan di bahas di newsletter berikutnya. 
Lihat data medical checkup (MCU) anda dan jalani paradigma sehat untuk mencegah dislipidemia. 
3. Berhenti merokok dan kontrol tekanan darah secara rutin pada penderita hipertensi. 
4. Terapi farmakologi : diberikan pada pasien dengan penyakit jantung koroner dan lansia yang berisiko tinggi penyakit jantung. 
Hindari dislipidemia dengan intervensi berikut : 
1. Modifikasi pola makan dan penurunan BB dengan cara perbanyak konsumsi sayur dan buah sebanyak 5-6x/ hari dan menghindari makanan tinggi lemak / kolesterol seperti kuning telor ayam, daging proses, margarine dan keju. 
2. Latihan fisik : 30 menit latihan fisik seperti sepeda statis, jalan cepat sesuai kemampuan dan renang sebanyak 4-6x/minggu atau minimal bergerak aktif setiap hari. Latihan fisik yang baik dan teratur akan dibahas di newsletter pola aktifitas. 
Referensi : 
 http://www.ncbi.nlm.nih.gov/ 
 https://www.aace.com/files/lipid- guidelines.pdf 
 Dyslipidemia, Rene J.harper MD. Georgia Health Science Uni. 2012 
YAKES TELKOM 
GROUP 7, ISSUE 0005 
*Untuk informasi lebih lanjut tentang kesehatan, silahkan mengunjungi ke website http://www.yakestelkom.or.id/ 
Tim Newsletter Udoctor 
Penyusun : 
dr. Adibah 
Editor : 
dr. Rena Winasis 
23 JUNI 2014

More Related Content

What's hot (19)

Kolesterol
KolesterolKolesterol
Kolesterol
 
Kolesterol
KolesterolKolesterol
Kolesterol
 
diet rendah kolesterol
diet rendah kolesteroldiet rendah kolesterol
diet rendah kolesterol
 
Kolesterol
KolesterolKolesterol
Kolesterol
 
Dislipidemia utk AWAM
Dislipidemia utk AWAMDislipidemia utk AWAM
Dislipidemia utk AWAM
 
Turunkan kolesterol anda!
Turunkan kolesterol anda!Turunkan kolesterol anda!
Turunkan kolesterol anda!
 
Kolesterol
KolesterolKolesterol
Kolesterol
 
Kolesterol Bahasa Indonesia
Kolesterol Bahasa IndonesiaKolesterol Bahasa Indonesia
Kolesterol Bahasa Indonesia
 
Nutrisi pada pasien kolesterol
Nutrisi pada pasien kolesterolNutrisi pada pasien kolesterol
Nutrisi pada pasien kolesterol
 
'Documents.mx kolesterol presentasippt
'Documents.mx kolesterol presentasippt'Documents.mx kolesterol presentasippt
'Documents.mx kolesterol presentasippt
 
kadar kolesterol dalam darah pada penderita obesitas
kadar kolesterol dalam darah pada penderita obesitaskadar kolesterol dalam darah pada penderita obesitas
kadar kolesterol dalam darah pada penderita obesitas
 
Kolesterol
KolesterolKolesterol
Kolesterol
 
HDL
HDLHDL
HDL
 
Liflet kolestrol tinggi
Liflet kolestrol tinggiLiflet kolestrol tinggi
Liflet kolestrol tinggi
 
Hdl cholestrol "Analis Kesehatan Poltekkes Semarang"
Hdl    cholestrol "Analis Kesehatan Poltekkes Semarang"Hdl    cholestrol "Analis Kesehatan Poltekkes Semarang"
Hdl cholestrol "Analis Kesehatan Poltekkes Semarang"
 
Kegemukan
Kegemukan Kegemukan
Kegemukan
 
Diet pada penyakit jantung
Diet pada penyakit jantungDiet pada penyakit jantung
Diet pada penyakit jantung
 
Penggolongan obat kolesterol
Penggolongan obat kolesterolPenggolongan obat kolesterol
Penggolongan obat kolesterol
 
Ilmu Gizi Dasar_ Pertemuan III
Ilmu Gizi Dasar_ Pertemuan IIIIlmu Gizi Dasar_ Pertemuan III
Ilmu Gizi Dasar_ Pertemuan III
 

Viewers also liked

Viewers also liked (6)

Slides Dislipidemia -Rodrigo Mont'Alverne
Slides Dislipidemia -Rodrigo Mont'AlverneSlides Dislipidemia -Rodrigo Mont'Alverne
Slides Dislipidemia -Rodrigo Mont'Alverne
 
Dislipidemia
DislipidemiaDislipidemia
Dislipidemia
 
Kelainan Metabolisme Lemak
Kelainan Metabolisme LemakKelainan Metabolisme Lemak
Kelainan Metabolisme Lemak
 
Pp 38 tahun 2016
Pp 38 tahun 2016Pp 38 tahun 2016
Pp 38 tahun 2016
 
Keajaiban Berbagi (Creative Giving)
Keajaiban Berbagi (Creative Giving)Keajaiban Berbagi (Creative Giving)
Keajaiban Berbagi (Creative Giving)
 
State of the Word 2011
State of the Word 2011State of the Word 2011
State of the Word 2011
 

Similar to Dislipidemia

toaz.info-minipro-dian-mentaridocx-pr_f863cead9b4abd411f3b7708f5ea3cae.pdf
toaz.info-minipro-dian-mentaridocx-pr_f863cead9b4abd411f3b7708f5ea3cae.pdftoaz.info-minipro-dian-mentaridocx-pr_f863cead9b4abd411f3b7708f5ea3cae.pdf
toaz.info-minipro-dian-mentaridocx-pr_f863cead9b4abd411f3b7708f5ea3cae.pdfhypo2
 
DOC-20221003-WA0004..pptx
DOC-20221003-WA0004..pptxDOC-20221003-WA0004..pptx
DOC-20221003-WA0004..pptxSriRiaranti
 
Pertemuan VII_ Dietetik Penyakit Tidak Menular_ Dislipidemia
Pertemuan VII_ Dietetik Penyakit Tidak Menular_ DislipidemiaPertemuan VII_ Dietetik Penyakit Tidak Menular_ Dislipidemia
Pertemuan VII_ Dietetik Penyakit Tidak Menular_ DislipidemiaTsiompahGREG
 
[Kardiologi]perki hipertensi. 2015
[Kardiologi]perki hipertensi. 2015[Kardiologi]perki hipertensi. 2015
[Kardiologi]perki hipertensi. 2015trias102016130
 
Diabetes militus
Diabetes militusDiabetes militus
Diabetes militusanggo888
 
DIET PADA PENYAKIT JANTUNG DAN PEMBULUH DARAH
DIET PADA PENYAKIT JANTUNG DAN PEMBULUH DARAHDIET PADA PENYAKIT JANTUNG DAN PEMBULUH DARAH
DIET PADA PENYAKIT JANTUNG DAN PEMBULUH DARAHpjj_kemenkes
 
DIABETES MELITUS PENYULUHAN.pptx
DIABETES MELITUS PENYULUHAN.pptxDIABETES MELITUS PENYULUHAN.pptx
DIABETES MELITUS PENYULUHAN.pptxBayuArdi10
 
DIABETES-MELLITUS_ kenali dan cegah awam_2015.ppt
DIABETES-MELLITUS_ kenali dan cegah awam_2015.pptDIABETES-MELLITUS_ kenali dan cegah awam_2015.ppt
DIABETES-MELLITUS_ kenali dan cegah awam_2015.pptAyuNila4
 
MATERI pembinaan Kader PTM di posyandu
MATERI pembinaan  Kader PTM di  posyanduMATERI pembinaan  Kader PTM di  posyandu
MATERI pembinaan Kader PTM di posyandubundaketjeh
 
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxkonsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxrittafarmaraflesia
 
fdokumen.com_ppt-dislipidemia.pptx
fdokumen.com_ppt-dislipidemia.pptxfdokumen.com_ppt-dislipidemia.pptx
fdokumen.com_ppt-dislipidemia.pptxyogantara4
 
Hipertensi dan faktor faktor resikonya
Hipertensi dan faktor faktor resikonyaHipertensi dan faktor faktor resikonya
Hipertensi dan faktor faktor resikonyaMaul_N
 
Ditemukan Obat Herbal Diabetes Paling Ampuh
Ditemukan Obat Herbal Diabetes Paling AmpuhDitemukan Obat Herbal Diabetes Paling Ampuh
Ditemukan Obat Herbal Diabetes Paling AmpuhTerapi Alami Herbal
 

Similar to Dislipidemia (20)

Dislipidemiaaaa pdf
Dislipidemiaaaa pdfDislipidemiaaaa pdf
Dislipidemiaaaa pdf
 
toaz.info-minipro-dian-mentaridocx-pr_f863cead9b4abd411f3b7708f5ea3cae.pdf
toaz.info-minipro-dian-mentaridocx-pr_f863cead9b4abd411f3b7708f5ea3cae.pdftoaz.info-minipro-dian-mentaridocx-pr_f863cead9b4abd411f3b7708f5ea3cae.pdf
toaz.info-minipro-dian-mentaridocx-pr_f863cead9b4abd411f3b7708f5ea3cae.pdf
 
Nutrisi dm
Nutrisi dmNutrisi dm
Nutrisi dm
 
DOC-20221003-WA0004..pptx
DOC-20221003-WA0004..pptxDOC-20221003-WA0004..pptx
DOC-20221003-WA0004..pptx
 
Pertemuan VII_ Dietetik Penyakit Tidak Menular_ Dislipidemia
Pertemuan VII_ Dietetik Penyakit Tidak Menular_ DislipidemiaPertemuan VII_ Dietetik Penyakit Tidak Menular_ Dislipidemia
Pertemuan VII_ Dietetik Penyakit Tidak Menular_ Dislipidemia
 
[Kardiologi]perki hipertensi. 2015
[Kardiologi]perki hipertensi. 2015[Kardiologi]perki hipertensi. 2015
[Kardiologi]perki hipertensi. 2015
 
Diabetes militus
Diabetes militusDiabetes militus
Diabetes militus
 
DIET PADA PENYAKIT JANTUNG DAN PEMBULUH DARAH
DIET PADA PENYAKIT JANTUNG DAN PEMBULUH DARAHDIET PADA PENYAKIT JANTUNG DAN PEMBULUH DARAH
DIET PADA PENYAKIT JANTUNG DAN PEMBULUH DARAH
 
Ppt kelebihan karbo
Ppt kelebihan karboPpt kelebihan karbo
Ppt kelebihan karbo
 
Ppt trigger 4
Ppt trigger 4Ppt trigger 4
Ppt trigger 4
 
Slide Degenerative Disease.pptx
Slide Degenerative Disease.pptxSlide Degenerative Disease.pptx
Slide Degenerative Disease.pptx
 
Penatalaksanaan dan pencegahan DM
Penatalaksanaan dan pencegahan DMPenatalaksanaan dan pencegahan DM
Penatalaksanaan dan pencegahan DM
 
DIABETES MELITUS PENYULUHAN.pptx
DIABETES MELITUS PENYULUHAN.pptxDIABETES MELITUS PENYULUHAN.pptx
DIABETES MELITUS PENYULUHAN.pptx
 
3 kb 2 modul 3
3 kb 2 modul 33 kb 2 modul 3
3 kb 2 modul 3
 
DIABETES-MELLITUS_ kenali dan cegah awam_2015.ppt
DIABETES-MELLITUS_ kenali dan cegah awam_2015.pptDIABETES-MELLITUS_ kenali dan cegah awam_2015.ppt
DIABETES-MELLITUS_ kenali dan cegah awam_2015.ppt
 
MATERI pembinaan Kader PTM di posyandu
MATERI pembinaan  Kader PTM di  posyanduMATERI pembinaan  Kader PTM di  posyandu
MATERI pembinaan Kader PTM di posyandu
 
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxkonsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
 
fdokumen.com_ppt-dislipidemia.pptx
fdokumen.com_ppt-dislipidemia.pptxfdokumen.com_ppt-dislipidemia.pptx
fdokumen.com_ppt-dislipidemia.pptx
 
Hipertensi dan faktor faktor resikonya
Hipertensi dan faktor faktor resikonyaHipertensi dan faktor faktor resikonya
Hipertensi dan faktor faktor resikonya
 
Ditemukan Obat Herbal Diabetes Paling Ampuh
Ditemukan Obat Herbal Diabetes Paling AmpuhDitemukan Obat Herbal Diabetes Paling Ampuh
Ditemukan Obat Herbal Diabetes Paling Ampuh
 

More from Pranowo Budi Sulistyo

Baratayuda Perang menuai karma : Buku-3
Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-3Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-3
Baratayuda Perang menuai karma : Buku-3Pranowo Budi Sulistyo
 
Baratayuda Perang menuai karma : Buku-2
Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-2Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-2
Baratayuda Perang menuai karma : Buku-2Pranowo Budi Sulistyo
 
Baratayuda Perang menuai karma : Buku-1
Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-1Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-1
Baratayuda Perang menuai karma : Buku-1Pranowo Budi Sulistyo
 
Baratayuda Perang menuai karma : Buku-4
Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-4Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-4
Baratayuda Perang menuai karma : Buku-4Pranowo Budi Sulistyo
 
Waspada kelainan buang air besar anda
Waspada kelainan buang air besar andaWaspada kelainan buang air besar anda
Waspada kelainan buang air besar andaPranowo Budi Sulistyo
 
Pertolongan pertama serangan jantung
Pertolongan pertama serangan jantungPertolongan pertama serangan jantung
Pertolongan pertama serangan jantungPranowo Budi Sulistyo
 
Kondisi mengerikan akibat sering merokok
Kondisi mengerikan akibat sering merokokKondisi mengerikan akibat sering merokok
Kondisi mengerikan akibat sering merokokPranowo Budi Sulistyo
 

More from Pranowo Budi Sulistyo (20)

Baratayuda Perang menuai karma : Buku-3
Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-3Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-3
Baratayuda Perang menuai karma : Buku-3
 
Baratayuda Perang menuai karma : Buku-2
Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-2Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-2
Baratayuda Perang menuai karma : Buku-2
 
Baratayuda Perang menuai karma : Buku-1
Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-1Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-1
Baratayuda Perang menuai karma : Buku-1
 
Baratayuda Perang menuai karma : Buku-4
Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-4Baratayuda  Perang menuai karma : Buku-4
Baratayuda Perang menuai karma : Buku-4
 
Wayang - Dewa ruci
Wayang - Dewa ruciWayang - Dewa ruci
Wayang - Dewa ruci
 
Wayang - Shinta minulya
Wayang - Shinta minulyaWayang - Shinta minulya
Wayang - Shinta minulya
 
Wayang - Semar kuning
Wayang - Semar kuningWayang - Semar kuning
Wayang - Semar kuning
 
Wayang - Narasoma
Wayang - NarasomaWayang - Narasoma
Wayang - Narasoma
 
Waspada kelainan buang air besar anda
Waspada kelainan buang air besar andaWaspada kelainan buang air besar anda
Waspada kelainan buang air besar anda
 
Tips menghilangkan cegukan
Tips menghilangkan cegukanTips menghilangkan cegukan
Tips menghilangkan cegukan
 
Skinny jeans gaya tapi bahaya
Skinny jeans gaya tapi bahayaSkinny jeans gaya tapi bahaya
Skinny jeans gaya tapi bahaya
 
Sitting is killing you
Sitting is killing youSitting is killing you
Sitting is killing you
 
Pertolongan pertama serangan jantung
Pertolongan pertama serangan jantungPertolongan pertama serangan jantung
Pertolongan pertama serangan jantung
 
Melepas bra hindari kanker payudara
Melepas bra hindari kanker payudaraMelepas bra hindari kanker payudara
Melepas bra hindari kanker payudara
 
Manfaat air putih
Manfaat air putihManfaat air putih
Manfaat air putih
 
Kondisi mengerikan akibat sering merokok
Kondisi mengerikan akibat sering merokokKondisi mengerikan akibat sering merokok
Kondisi mengerikan akibat sering merokok
 
Kista ginjal
Kista ginjalKista ginjal
Kista ginjal
 
Ketika migrain menghadang
Ketika migrain menghadangKetika migrain menghadang
Ketika migrain menghadang
 
Hidung tersumbat tidak selalu flu
Hidung tersumbat tidak selalu fluHidung tersumbat tidak selalu flu
Hidung tersumbat tidak selalu flu
 
Gangguan bipolar
Gangguan bipolarGangguan bipolar
Gangguan bipolar
 

Recently uploaded

Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxwisanggeni19
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptRoniAlfaqih2
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diriandi861789
 
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptxrachmatpawelloi
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabayaajongshopp
 
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxfania35
 
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTriNurmiyati
 
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinanDwiNormaR
 
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptxAzwarArifkiSurg
 
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfPPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfhurufd86
 
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptPERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptbekamalayniasinta
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptRoniAlfaqih2
 
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptSOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptDwiBhaktiPertiwi1
 
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfLaporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfHilalSunu
 
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatFARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatSyarifahNurulMaulida1
 
ANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptx
ANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptxANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptx
ANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptxCahyaRizal1
 
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasserbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasmufida16
 
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdfPpt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdfAyundaHennaPelalawan
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar KepHaslianiBaharuddin
 
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/mamateri kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/maGusmaliniEf
 

Recently uploaded (20)

Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
 
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
 
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
 
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
 
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
 
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
 
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfPPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptPERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
 
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptSOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
 
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfLaporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
 
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatFARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
 
ANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptx
ANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptxANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptx
ANESTESI LOKAL YARSI fixbgt dehhhhh.pptx
 
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasserbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
 
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdfPpt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
 
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/mamateri kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
 

Dislipidemia

  • 1. 1 of 1 Apa itu Dislipidemia? Hindari DISLIPIDEMIA Dengan... ANCAMAN DISLIPIDEMIA... Kondisi tidak normalnya kolesterol dalam darah akibat kelainan metabolisme lemak dalam darah. Komponen yang dinilai adalah seperti berikut : 1. Meningkatnya kolesterol total (TC) 2. Meningkatnya Low Den- sity Lipoprotein (LDL) 3. Meningkatnya trigliserida (TG) 4. Menurunnya kadar High Density Lipoprotein (HDL) Dislipidemia merupakan faktor terjadinya proses aterosklerosis yaitu proses dimana pengendapan lemak dalam pembuluh darah arteri yang akhirnya menyebabkan pembuluh darah menyempit. Dislipidemia sering disebabkan oleh faktor pola makan, penyakit yang menyebabkan kelainan kolesterol seperti sindroma nefrotik, hipotiroidisme atau kehamilan dan keturunan. Dislipidemia biasanya terjadi tanpa gejala tetapi bisa menyebabkan atero- sklerosis yang akhirnya akan mengakibatkan serangan jantung dan stroke. Atero- sklerosis akan di bahas di newsletter berikutnya. Lihat data medical checkup (MCU) anda dan jalani paradigma sehat untuk mencegah dislipidemia. 3. Berhenti merokok dan kontrol tekanan darah secara rutin pada penderita hipertensi. 4. Terapi farmakologi : diberikan pada pasien dengan penyakit jantung koroner dan lansia yang berisiko tinggi penyakit jantung. Hindari dislipidemia dengan intervensi berikut : 1. Modifikasi pola makan dan penurunan BB dengan cara perbanyak konsumsi sayur dan buah sebanyak 5-6x/ hari dan menghindari makanan tinggi lemak / kolesterol seperti kuning telor ayam, daging proses, margarine dan keju. 2. Latihan fisik : 30 menit latihan fisik seperti sepeda statis, jalan cepat sesuai kemampuan dan renang sebanyak 4-6x/minggu atau minimal bergerak aktif setiap hari. Latihan fisik yang baik dan teratur akan dibahas di newsletter pola aktifitas. Referensi :  http://www.ncbi.nlm.nih.gov/  https://www.aace.com/files/lipid- guidelines.pdf  Dyslipidemia, Rene J.harper MD. Georgia Health Science Uni. 2012 YAKES TELKOM GROUP 7, ISSUE 0005 *Untuk informasi lebih lanjut tentang kesehatan, silahkan mengunjungi ke website http://www.yakestelkom.or.id/ Tim Newsletter Udoctor Penyusun : dr. Adibah Editor : dr. Rena Winasis 23 JUNI 2014