SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
KONSEP KELUARGA & KEP.
KELUARGA
KELOMPOK V
Desriani
Erwin Maulana
Eva Rouli Yanti
Fungki Debora
Finny Sartika
Hendra Miv Prayoga
Mela Adelita
Mayumi
Nur Ayu Rahmadani
Nur’ainy Pangestu Ningsih
A. DEFENISI KELUARGA
Keluarga adalah perkumpulan dua atau lebih
individu yang diikat oleh hubungan darah,
perkawinan atau adobsi dan tiap-tiap anggota
keluarga selalu berinteraksi satu sama lain.
B. TIPE KELUARGA
Traditional Nuclear
= Keluarga inti
Extended Family
=Keluarga inti ditambah dengan
sanak saudara
Reconstitude Nfuclear
=Pembentukan baru dari keluarga
inti melalui perkawinan kembali
suami atau istri, (cerai).
Middle Age/ Aging Couple
=Suami sebagai pencari uang, istri di
rumah
Dyadic Nuclear
=Suami istri yang sudah berumur, dan
tidak mempunyai anak.
Single Parents
= Orang tua tunggal
Dual Carrier
= Suami istri berkarir dan tidak punya
anak.
Single Adult
=Wanita atau pria dewasa yang
tinggal sendiri dan tidak ada
keinginan untuk menikah
Three Generation
=Tiga generasi atau lebih dalam satu
rumah
Institutional
=Anak-anak atau orang-orang
dewasa yang tinggal di panti-panti
C. STRUKTUR
KELUARGA
1. Elemen Struktur Keluarga Menurut Friedman
a. struktur peran keluarga
menggambarkan peran masing-masing anggota
keluarga baik dalam keluarga sendiri maupun
peran dilingkungan masyarakat.
b. Nilai atau norma keluarga
menggambarkan nilai dan norma yang di pelajari
dan di yakini dalam keluarga.
c. pola komunikasih keluarga
menggambarkan bagaimana cara dan pola
komunikasi antara orang tua, orang tua dan anak,
diantara anggota keluarga atau dalam keluarga
besar.
d. struktur kekuatan keluarga
menggambarkan kemampuan anggota keluarga
untuk mengendalikan atau mempengaruhi orang
lain dalam perubahan prilaku kearah positif.
C. Next : Ciri-Ciri Struktur Keluarga
• terorganisasi
• keterbatasan
• perbedaan dan kekhususan
C. Next : Dominasi Struktur Keluarga
a. dominasi jalur hubungan darah
1. patrilineal
Keluarga yang dihubungkan atau
disusun melalui jalur garis ayah.
2. matrilineal
Keluarga yang dihubungkan atau
disusun melalui jalur garis ibu
b. dominasi keberadaan tempat tinggal
1. patrilokal
Keberadaan tempat tinggal suatu
keluarga yang tinggal dengan keluarga
sedarah dari pihak suami.
2. matrilokal
Keberadaaan tempat tinggal suatu
keluarga yang tinggal di keluarga
sedarah dari pihak istri.
c. dominasi pengambilan keputusan
1. patriakal
Dominasi pengambilan keputusan ada
pada pihak suami
2. matriakal
Dominasi pengambilan keputusan ada
pada pihak istri.
D. FUNGSI KELUARGA
Fungsi Apektif
= basis kekuatan keluarga
fungsia pektif berguna utuk
pemenuhan kebutuhan
psikososial keberhasilan
Fungsi Sosialisasi
= Proses perkembangan dan
perubahan yang di lalui
individu, yang menghasilkan
interaksi social dan belajar
berperan dalam lingkungan
social
Fungsi Reproduksi
= meneruskan keturunan dan
menambah sumber daya
manusia
Fungsi Ekonomi
= memenuhi kebutuhan
seluruh anggota keluarga
Fungsi Perawatan Keluarga
= mencegah terjadinya
gangguan kesehatan atau
merawat anggota yang sakit
E. TAHAP & TUGAS PERKEMBANGAN
KELUARGA
• pasangan permula atau pasangan baru menikah.
• kelurga dengan “child bearing” (kelahiran anak
pertama)
• keluraga dengan anak prasekolah
• kelurga dengan anak usia sekolah
• keluarga dengan anak remaja
• keluarga dengan melepas anak dalam masyarakat
• kelurga dengan tahapan berdua kembali
• kelurga dengan masa tua
F. TUGAS KESEHATAN KELUARGA
1. Mengenal masalah kesehatan keluarga
2. Mengambil keputusan untuk melakukan tindakan yang tepat
3. Memberikan perawatan kepada anggota keluarga yang sakit dan tidak
dapat membantu
4. Memodifikasi lingkungan keluarga untuk menjamin kesehatan
keluarga dan mempertahankan suasana rumah untuk menguntungkan
kesehatan dan perkembangan kepribadian anggota keluarga.
5. Memanfaatkan fasilitas pelayanan kesehtan disekitarnya bagi keluarga
G. INDIKATOR KELUARGA SEJAHTERA
1. Keluarga Prasejahtera 1 “ Sangat
Miskin”
Keluarga yang belum dapat
memenuhi kebutuhan dasar
minimumnya.
Indicator ekonomi
• Makan dua kali sehari
• Indicator non ekonomi
• Bila anak sakit di bawa kesarana
kesehatan “puskesmas”
2. Keluarga Sejahtera 2 “Miskin”
Keluarga yang telah dapat
memenuhi kebutuhan dasar
secara minimal.
Indicator ekonomi
• Sekali seminggu makan daging
dan ikan
• Setahun sekali setiap anggota
keluarga dapat satu stel pakaian
baru masing-masing
• Luas lantai rumah untuk satu
penghuni paling kurang 8 meter
Indicator non ekonomi
• Ibadah teratur
• Punya penghasilan tetap
• Usia 10-60 tahun dapat baca tulis
huruf
• Usia 6-15 tahun bersekolah
G. Next
3. Keluarga Sejahtera 3
- upaya meningkatkan
pengetahuan agama
- mempunyai tabungan
keluarga
- ketika makan sambil
berkomunikasi
- mengikuti kegiatan
kemasyarakatan
- rekreasi 1 x 6 bulan
- punya transportasi
- Aktif memberikan
sumbangan secara material
secara teratur
- Aktif sebagai pengurus di
ke organisasian
kemasyarakatan
4. keluarga sejahtera plus
- aktif member sumbangan
material secara teratur
- Ikut segabai pengurus
organisasi kemasyarakatan
H. KONSEPTUAL MODEL KEP. KELUARGA
Konseptual model keperawatan keluarga
adalah jenis model keperawatan yang
digunakan untuk praktik keperawatan
keluarga.
Pada dasarnya di bagi 3 konsep. Yaitu :
• Perkembangan (menekankan perubahan
dan pertumbuhan)
• Interaksi (menekankan peran, komunikasi,
dan kosep diri)
• System (menekankan saling ketergantungan
diantara bagian dan keseluruhan secara
siklus sebab-akibat)
Model System Dari Neuman
• digunakan dalam pengkajian
dan intervensi. Karena konsep
keluarga telah diidentifikasi
dan diterapkan untuk praktik
keperawatan keluarga.
Model Keperawatan Diri Dari
Orem
Lebih menekankan kepada
masing individu atau sub system.
Terbagi menjadi 3 teori :
1. Self care perawatan sesuai
dengan kebutuhan
2. Self care deficit terjadi bila
perawatan diri tidak adekuat
3. Nursing system teori yang
membahas Bagaimana
kebutuhan self care pasien
dapat dipenuhi oleh perawat,
pasien atau keduanya.
Model System Terbuka Dari
King
• merupakan sistem interaksi
yang dinamis-personal,
interpersonal dan social
yang mengarah pada
pencapaian tujuan
Model Adaptasi Dari Roy
• menekankan promosi
kesehatan dan membantu
klien memanipulasi
lingkunggannya. Termasuk
dalam individu, kelompok
dan organisasi social.
Model Proses Kehidupan Dari
Roger
• Berfocus pada peningkatan
interaksi simfonis antara
manusia dan lingkungannya.
I. KONSEP DASAR KEP. KELUARGA
5 sifat keluarga :
1. Keluarga merupakan unit terkecil dari suatu system.
2. Keluarga mempertahankan fungsinya secara konsisten
terhadap perlindungan, makanan dan sosialisasi
anggotanya
3. Dalam keluarga ada komitmen saling melengkapi antara
anggota keluarga
4. Setiap anggota dapat atau tidak dapat saling berhubungan
dan dapat atau tidak dapat tinggal dalam satu atap
5. Keluarga bisa memiliki anak ataupun tidak
J. PERAN PERAWAT KELUARGA
Pendidik
Koordinator
Pelaksana
Pengawas Kesehatan
Konsultan
Kolaborasi
Fasilitator
Penemu Kasus
Modifikasi Lingkungan
Konsep keluarga ppt

More Related Content

What's hot

Perspektif keperawatan maternitas & anak
Perspektif keperawatan maternitas & anakPerspektif keperawatan maternitas & anak
Perspektif keperawatan maternitas & anakCahya
 
Berduka dan kehilangan - copy
Berduka dan kehilangan - copyBerduka dan kehilangan - copy
Berduka dan kehilangan - copyUlfa Pradipta
 
Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)
Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)
Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)Ahmad Kholid
 
Konsep seksualitas
Konsep seksualitasKonsep seksualitas
Konsep seksualitasKANDA IZUL
 
Kb 3 family centered care
Kb 3 family centered careKb 3 family centered care
Kb 3 family centered carepjj_kemenkes
 
Contoh laporan komunitas
Contoh laporan komunitasContoh laporan komunitas
Contoh laporan komunitasNs.Heri Saputro
 
5. bentuk keluarga
5. bentuk keluarga5. bentuk keluarga
5. bentuk keluargaevinurleni
 
Asuhan keperawatan
Asuhan keperawatanAsuhan keperawatan
Asuhan keperawatanari saputra
 
Ppt Konsep Tumbuh Kembang Anak
Ppt Konsep Tumbuh Kembang AnakPpt Konsep Tumbuh Kembang Anak
Ppt Konsep Tumbuh Kembang AnakEliShofana
 
Konsep gizi seimbang
Konsep gizi seimbangKonsep gizi seimbang
Konsep gizi seimbangAgnescia Sera
 
CRITICAL APPRAISAL JOURNAL.docx
CRITICAL APPRAISAL JOURNAL.docxCRITICAL APPRAISAL JOURNAL.docx
CRITICAL APPRAISAL JOURNAL.docxNoviyantika1
 
Holistic Care
Holistic CareHolistic Care
Holistic CareCahya
 
Konsep dasar keperawatan anak, FCC, a traumatik Care
Konsep dasar keperawatan anak, FCC, a traumatik CareKonsep dasar keperawatan anak, FCC, a traumatik Care
Konsep dasar keperawatan anak, FCC, a traumatik CareAmalia Senja
 
Konsep dasar proses keperawatan
Konsep dasar proses keperawatanKonsep dasar proses keperawatan
Konsep dasar proses keperawatanAde Rahman
 
KONSEP KELUARGA
KONSEP KELUARGAKONSEP KELUARGA
KONSEP KELUARGAKANDA IZUL
 

What's hot (20)

Perspektif keperawatan maternitas & anak
Perspektif keperawatan maternitas & anakPerspektif keperawatan maternitas & anak
Perspektif keperawatan maternitas & anak
 
Berduka dan kehilangan - copy
Berduka dan kehilangan - copyBerduka dan kehilangan - copy
Berduka dan kehilangan - copy
 
5. proses skoring kep. keluarga
5. proses skoring kep. keluarga5. proses skoring kep. keluarga
5. proses skoring kep. keluarga
 
Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)
Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)
Manajemen Sumber Daya Keluarga (Askep Keluarga)
 
Konsep seksualitas
Konsep seksualitasKonsep seksualitas
Konsep seksualitas
 
Kebutuhan rasa aman dan nyaman
Kebutuhan rasa aman dan nyamanKebutuhan rasa aman dan nyaman
Kebutuhan rasa aman dan nyaman
 
Kb 3 family centered care
Kb 3 family centered careKb 3 family centered care
Kb 3 family centered care
 
Contoh laporan komunitas
Contoh laporan komunitasContoh laporan komunitas
Contoh laporan komunitas
 
5. bentuk keluarga
5. bentuk keluarga5. bentuk keluarga
5. bentuk keluarga
 
Kul6. Model Promosi Kesehatan
Kul6. Model Promosi KesehatanKul6. Model Promosi Kesehatan
Kul6. Model Promosi Kesehatan
 
Asuhan keperawatan
Asuhan keperawatanAsuhan keperawatan
Asuhan keperawatan
 
Ppt Konsep Tumbuh Kembang Anak
Ppt Konsep Tumbuh Kembang AnakPpt Konsep Tumbuh Kembang Anak
Ppt Konsep Tumbuh Kembang Anak
 
Konsep gizi seimbang
Konsep gizi seimbangKonsep gizi seimbang
Konsep gizi seimbang
 
CRITICAL APPRAISAL JOURNAL.docx
CRITICAL APPRAISAL JOURNAL.docxCRITICAL APPRAISAL JOURNAL.docx
CRITICAL APPRAISAL JOURNAL.docx
 
Holistic Care
Holistic CareHolistic Care
Holistic Care
 
Konsep dasar keperawatan anak, FCC, a traumatik Care
Konsep dasar keperawatan anak, FCC, a traumatik CareKonsep dasar keperawatan anak, FCC, a traumatik Care
Konsep dasar keperawatan anak, FCC, a traumatik Care
 
Ppt stunting niken
Ppt stunting nikenPpt stunting niken
Ppt stunting niken
 
Konsep dasar proses keperawatan
Konsep dasar proses keperawatanKonsep dasar proses keperawatan
Konsep dasar proses keperawatan
 
Kespro bagi catin
Kespro bagi catinKespro bagi catin
Kespro bagi catin
 
KONSEP KELUARGA
KONSEP KELUARGAKONSEP KELUARGA
KONSEP KELUARGA
 

Similar to Konsep keluarga ppt

asuhan keperawatan ANAK USIA SEKOLAH.pptx
asuhan keperawatan ANAK USIA SEKOLAH.pptxasuhan keperawatan ANAK USIA SEKOLAH.pptx
asuhan keperawatan ANAK USIA SEKOLAH.pptxwindikartika6
 
Konsep keperawatan-keluarga
Konsep keperawatan-keluargaKonsep keperawatan-keluarga
Konsep keperawatan-keluargaAdel Delis
 
Askep keluarga tahap perkembangan 2.pptx
Askep keluarga tahap perkembangan 2.pptxAskep keluarga tahap perkembangan 2.pptx
Askep keluarga tahap perkembangan 2.pptxIksanKhoironi
 
materi keperawatan komunitas konsep keluarga
materi keperawatan komunitas konsep keluarga materi keperawatan komunitas konsep keluarga
materi keperawatan komunitas konsep keluarga ayu rahmadani
 
Terapi Keluarga pada Keperawatan Keluarga.ppt
Terapi Keluarga pada Keperawatan Keluarga.pptTerapi Keluarga pada Keperawatan Keluarga.ppt
Terapi Keluarga pada Keperawatan Keluarga.pptHyanOB
 
Konsep Keperawatan Keluarga 3.ppt
Konsep Keperawatan Keluarga 3.pptKonsep Keperawatan Keluarga 3.ppt
Konsep Keperawatan Keluarga 3.pptLalu Amri Yasir
 
Perspektif keperawatan anak dalam konteks keluarga.ppt
Perspektif keperawatan anak dalam konteks keluarga.pptPerspektif keperawatan anak dalam konteks keluarga.ppt
Perspektif keperawatan anak dalam konteks keluarga.pptainul23
 
Asuhan keperawatan keluarga dengan usia dewasa pertengaha1.docx2
Asuhan keperawatan keluarga dengan usia dewasa pertengaha1.docx2Asuhan keperawatan keluarga dengan usia dewasa pertengaha1.docx2
Asuhan keperawatan keluarga dengan usia dewasa pertengaha1.docx2Warnet Raha
 
Konsep keperawatan keluarga 2017
Konsep keperawatan keluarga 2017Konsep keperawatan keluarga 2017
Konsep keperawatan keluarga 2017Fransiska Oktafiani
 
Keluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa muda
Keluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa mudaKeluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa muda
Keluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa mudaElvia Malbeni HarLen
 
Tm 1 konsep dasar keperawatan anak
Tm 1 konsep dasar keperawatan anakTm 1 konsep dasar keperawatan anak
Tm 1 konsep dasar keperawatan anakTYASLARASATI
 
Dokumentasi asuhan keperawatan keluarga
Dokumentasi asuhan keperawatan keluargaDokumentasi asuhan keperawatan keluarga
Dokumentasi asuhan keperawatan keluargaWarung Bidan
 
Konsep keluarga.pptx
Konsep keluarga.pptxKonsep keluarga.pptx
Konsep keluarga.pptxherimidun1
 
Asuhan keperawatan keluarga_nyeri_ansiet
Asuhan keperawatan keluarga_nyeri_ansietAsuhan keperawatan keluarga_nyeri_ansiet
Asuhan keperawatan keluarga_nyeri_ansietisuskachania2
 

Similar to Konsep keluarga ppt (20)

asuhan keperawatan ANAK USIA SEKOLAH.pptx
asuhan keperawatan ANAK USIA SEKOLAH.pptxasuhan keperawatan ANAK USIA SEKOLAH.pptx
asuhan keperawatan ANAK USIA SEKOLAH.pptx
 
konsep mat.pdf
konsep mat.pdfkonsep mat.pdf
konsep mat.pdf
 
Konsep keperawatan-keluarga
Konsep keperawatan-keluargaKonsep keperawatan-keluarga
Konsep keperawatan-keluarga
 
Askep keluarga tahap perkembangan 2.pptx
Askep keluarga tahap perkembangan 2.pptxAskep keluarga tahap perkembangan 2.pptx
Askep keluarga tahap perkembangan 2.pptx
 
materi keperawatan komunitas konsep keluarga
materi keperawatan komunitas konsep keluarga materi keperawatan komunitas konsep keluarga
materi keperawatan komunitas konsep keluarga
 
Terapi Keluarga pada Keperawatan Keluarga.ppt
Terapi Keluarga pada Keperawatan Keluarga.pptTerapi Keluarga pada Keperawatan Keluarga.ppt
Terapi Keluarga pada Keperawatan Keluarga.ppt
 
Konsep Keperawatan Keluarga 3.ppt
Konsep Keperawatan Keluarga 3.pptKonsep Keperawatan Keluarga 3.ppt
Konsep Keperawatan Keluarga 3.ppt
 
Perspektif keperawatan anak dalam konteks keluarga.ppt
Perspektif keperawatan anak dalam konteks keluarga.pptPerspektif keperawatan anak dalam konteks keluarga.ppt
Perspektif keperawatan anak dalam konteks keluarga.ppt
 
706. PPT KEL 8.pptx
706. PPT KEL 8.pptx706. PPT KEL 8.pptx
706. PPT KEL 8.pptx
 
Asuhan keperawatan keluarga dengan usia dewasa pertengaha1.docx2
Asuhan keperawatan keluarga dengan usia dewasa pertengaha1.docx2Asuhan keperawatan keluarga dengan usia dewasa pertengaha1.docx2
Asuhan keperawatan keluarga dengan usia dewasa pertengaha1.docx2
 
Konsep keluarga
Konsep keluargaKonsep keluarga
Konsep keluarga
 
Konsep keperawatan keluarga 2017
Konsep keperawatan keluarga 2017Konsep keperawatan keluarga 2017
Konsep keperawatan keluarga 2017
 
Keluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa muda
Keluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa mudaKeluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa muda
Keluarga asuhan keperawatan pada keluarga melepas anak dewasa muda
 
Tm 1 konsep dasar keperawatan anak
Tm 1 konsep dasar keperawatan anakTm 1 konsep dasar keperawatan anak
Tm 1 konsep dasar keperawatan anak
 
Dokumentasi asuhan keperawatan keluarga
Dokumentasi asuhan keperawatan keluargaDokumentasi asuhan keperawatan keluarga
Dokumentasi asuhan keperawatan keluarga
 
Konsep keluarga.pptx
Konsep keluarga.pptxKonsep keluarga.pptx
Konsep keluarga.pptx
 
Asuhan keperawatan keluarga_nyeri_ansiet
Asuhan keperawatan keluarga_nyeri_ansietAsuhan keperawatan keluarga_nyeri_ansiet
Asuhan keperawatan keluarga_nyeri_ansiet
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Makalah keperawatan anak
Makalah keperawatan anakMakalah keperawatan anak
Makalah keperawatan anak
 
Keperawatan keluarga
Keperawatan keluargaKeperawatan keluarga
Keperawatan keluarga
 

Recently uploaded

PPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruh
PPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruhPPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruh
PPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruhuntung untung edi purwanto
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Codajongshopp
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxsiampurnomo90
 
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxmarodotodo
 
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptxpertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptxSagitaDarmasari1
 
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxKONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxmade406432
 
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfPROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfMeiRianitaElfridaSin
 
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxPersiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxunityfarmasis
 
PPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptx
PPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptxPPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptx
PPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptxputripermatasarilubi
 
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptxMETODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptxika291990
 
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024Zakiah dr
 
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxDASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxNadiraShafa1
 
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptxPENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptxandibtv
 
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.pptTrifenaFebriantisitu
 

Recently uploaded (14)

PPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruh
PPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruhPPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruh
PPT ILP PLANTUNGAN. kaji banding, ngangsu kawruh
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
 
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
 
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptxpertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
 
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxKONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
 
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfPROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
 
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxPersiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
 
PPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptx
PPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptxPPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptx
PPT sidang MAJU PROPOSAL 3 OKTOBER 2022.pptx
 
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptxMETODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
 
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
 
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxDASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
 
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptxPENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
 
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
 

Konsep keluarga ppt

  • 1. KONSEP KELUARGA & KEP. KELUARGA KELOMPOK V Desriani Erwin Maulana Eva Rouli Yanti Fungki Debora Finny Sartika Hendra Miv Prayoga Mela Adelita Mayumi Nur Ayu Rahmadani Nur’ainy Pangestu Ningsih
  • 2.
  • 3. A. DEFENISI KELUARGA Keluarga adalah perkumpulan dua atau lebih individu yang diikat oleh hubungan darah, perkawinan atau adobsi dan tiap-tiap anggota keluarga selalu berinteraksi satu sama lain.
  • 4. B. TIPE KELUARGA Traditional Nuclear = Keluarga inti Extended Family =Keluarga inti ditambah dengan sanak saudara Reconstitude Nfuclear =Pembentukan baru dari keluarga inti melalui perkawinan kembali suami atau istri, (cerai). Middle Age/ Aging Couple =Suami sebagai pencari uang, istri di rumah Dyadic Nuclear =Suami istri yang sudah berumur, dan tidak mempunyai anak. Single Parents = Orang tua tunggal Dual Carrier = Suami istri berkarir dan tidak punya anak. Single Adult =Wanita atau pria dewasa yang tinggal sendiri dan tidak ada keinginan untuk menikah Three Generation =Tiga generasi atau lebih dalam satu rumah Institutional =Anak-anak atau orang-orang dewasa yang tinggal di panti-panti
  • 5.
  • 6. C. STRUKTUR KELUARGA 1. Elemen Struktur Keluarga Menurut Friedman a. struktur peran keluarga menggambarkan peran masing-masing anggota keluarga baik dalam keluarga sendiri maupun peran dilingkungan masyarakat. b. Nilai atau norma keluarga menggambarkan nilai dan norma yang di pelajari dan di yakini dalam keluarga. c. pola komunikasih keluarga menggambarkan bagaimana cara dan pola komunikasi antara orang tua, orang tua dan anak, diantara anggota keluarga atau dalam keluarga besar. d. struktur kekuatan keluarga menggambarkan kemampuan anggota keluarga untuk mengendalikan atau mempengaruhi orang lain dalam perubahan prilaku kearah positif.
  • 7. C. Next : Ciri-Ciri Struktur Keluarga • terorganisasi • keterbatasan • perbedaan dan kekhususan
  • 8. C. Next : Dominasi Struktur Keluarga a. dominasi jalur hubungan darah 1. patrilineal Keluarga yang dihubungkan atau disusun melalui jalur garis ayah. 2. matrilineal Keluarga yang dihubungkan atau disusun melalui jalur garis ibu b. dominasi keberadaan tempat tinggal 1. patrilokal Keberadaan tempat tinggal suatu keluarga yang tinggal dengan keluarga sedarah dari pihak suami. 2. matrilokal Keberadaaan tempat tinggal suatu keluarga yang tinggal di keluarga sedarah dari pihak istri. c. dominasi pengambilan keputusan 1. patriakal Dominasi pengambilan keputusan ada pada pihak suami 2. matriakal Dominasi pengambilan keputusan ada pada pihak istri.
  • 9. D. FUNGSI KELUARGA Fungsi Apektif = basis kekuatan keluarga fungsia pektif berguna utuk pemenuhan kebutuhan psikososial keberhasilan Fungsi Sosialisasi = Proses perkembangan dan perubahan yang di lalui individu, yang menghasilkan interaksi social dan belajar berperan dalam lingkungan social Fungsi Reproduksi = meneruskan keturunan dan menambah sumber daya manusia Fungsi Ekonomi = memenuhi kebutuhan seluruh anggota keluarga Fungsi Perawatan Keluarga = mencegah terjadinya gangguan kesehatan atau merawat anggota yang sakit
  • 10. E. TAHAP & TUGAS PERKEMBANGAN KELUARGA • pasangan permula atau pasangan baru menikah. • kelurga dengan “child bearing” (kelahiran anak pertama) • keluraga dengan anak prasekolah • kelurga dengan anak usia sekolah • keluarga dengan anak remaja • keluarga dengan melepas anak dalam masyarakat • kelurga dengan tahapan berdua kembali • kelurga dengan masa tua
  • 11. F. TUGAS KESEHATAN KELUARGA 1. Mengenal masalah kesehatan keluarga 2. Mengambil keputusan untuk melakukan tindakan yang tepat 3. Memberikan perawatan kepada anggota keluarga yang sakit dan tidak dapat membantu 4. Memodifikasi lingkungan keluarga untuk menjamin kesehatan keluarga dan mempertahankan suasana rumah untuk menguntungkan kesehatan dan perkembangan kepribadian anggota keluarga. 5. Memanfaatkan fasilitas pelayanan kesehtan disekitarnya bagi keluarga
  • 12. G. INDIKATOR KELUARGA SEJAHTERA 1. Keluarga Prasejahtera 1 “ Sangat Miskin” Keluarga yang belum dapat memenuhi kebutuhan dasar minimumnya. Indicator ekonomi • Makan dua kali sehari • Indicator non ekonomi • Bila anak sakit di bawa kesarana kesehatan “puskesmas” 2. Keluarga Sejahtera 2 “Miskin” Keluarga yang telah dapat memenuhi kebutuhan dasar secara minimal. Indicator ekonomi • Sekali seminggu makan daging dan ikan • Setahun sekali setiap anggota keluarga dapat satu stel pakaian baru masing-masing • Luas lantai rumah untuk satu penghuni paling kurang 8 meter Indicator non ekonomi • Ibadah teratur • Punya penghasilan tetap • Usia 10-60 tahun dapat baca tulis huruf • Usia 6-15 tahun bersekolah
  • 13. G. Next 3. Keluarga Sejahtera 3 - upaya meningkatkan pengetahuan agama - mempunyai tabungan keluarga - ketika makan sambil berkomunikasi - mengikuti kegiatan kemasyarakatan - rekreasi 1 x 6 bulan - punya transportasi - Aktif memberikan sumbangan secara material secara teratur - Aktif sebagai pengurus di ke organisasian kemasyarakatan 4. keluarga sejahtera plus - aktif member sumbangan material secara teratur - Ikut segabai pengurus organisasi kemasyarakatan
  • 14. H. KONSEPTUAL MODEL KEP. KELUARGA Konseptual model keperawatan keluarga adalah jenis model keperawatan yang digunakan untuk praktik keperawatan keluarga. Pada dasarnya di bagi 3 konsep. Yaitu : • Perkembangan (menekankan perubahan dan pertumbuhan) • Interaksi (menekankan peran, komunikasi, dan kosep diri) • System (menekankan saling ketergantungan diantara bagian dan keseluruhan secara siklus sebab-akibat)
  • 15. Model System Dari Neuman • digunakan dalam pengkajian dan intervensi. Karena konsep keluarga telah diidentifikasi dan diterapkan untuk praktik keperawatan keluarga. Model Keperawatan Diri Dari Orem Lebih menekankan kepada masing individu atau sub system. Terbagi menjadi 3 teori : 1. Self care perawatan sesuai dengan kebutuhan 2. Self care deficit terjadi bila perawatan diri tidak adekuat 3. Nursing system teori yang membahas Bagaimana kebutuhan self care pasien dapat dipenuhi oleh perawat, pasien atau keduanya. Model System Terbuka Dari King • merupakan sistem interaksi yang dinamis-personal, interpersonal dan social yang mengarah pada pencapaian tujuan Model Adaptasi Dari Roy • menekankan promosi kesehatan dan membantu klien memanipulasi lingkunggannya. Termasuk dalam individu, kelompok dan organisasi social. Model Proses Kehidupan Dari Roger • Berfocus pada peningkatan interaksi simfonis antara manusia dan lingkungannya.
  • 16. I. KONSEP DASAR KEP. KELUARGA 5 sifat keluarga : 1. Keluarga merupakan unit terkecil dari suatu system. 2. Keluarga mempertahankan fungsinya secara konsisten terhadap perlindungan, makanan dan sosialisasi anggotanya 3. Dalam keluarga ada komitmen saling melengkapi antara anggota keluarga 4. Setiap anggota dapat atau tidak dapat saling berhubungan dan dapat atau tidak dapat tinggal dalam satu atap 5. Keluarga bisa memiliki anak ataupun tidak
  • 17. J. PERAN PERAWAT KELUARGA Pendidik Koordinator Pelaksana Pengawas Kesehatan Konsultan Kolaborasi Fasilitator Penemu Kasus Modifikasi Lingkungan