SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Download to read offline
KISI-KISI Best Practice (PRAKTIK YANG BAIK)
PENGERTIAN BEST PRACTICE
Best Practice Pendidik adalah pengalaman terbaik yang dimiliki guru dalam
melaksanakan tugas dan fungsinya sebagai guru di sekolah. Best
practice digunakan untuk mendeskripsikan atau menguraikan
“Praktik Terbaik” dari keberhasilan seseorang atau kelompok
dalam melaksanakan tugas, termasuk dalam mengatasi berbagai
masalah. Best Practice dapat dilakukan baik oleh Kepala sekolah
maupun Bapak/Ibu guru-karyawan.
Best practice bukan penelitian dan maka tidak perlu ada siklus, sasaran bisa siswa bisa
lingkungan fisik sekolah, fokus bagi siswa di seluruh kelas atau sekolah, dan yang
penting adalah proses dan hasilnya, misalnya
1. Seorang guru olah raga membuat membuat kelompok PBB yang selalu berlatih dengan
disiplin, pada akhirnya kelompoknya menang dalam lomba gerak jalan di tingkat
Kabupaten/Propinsi.
2. Guru bahasa Indonesia pernah menyusun RPP tentang menulis Cerpen/Puisi dengan
strategi pembelajaran yang kreatif sehingga siswa 98%, menghasilkan cerpen/Puisi
yang bagus, dikoleksi dan dicetak oleh penerbit.
CONTOH JUDUL BEST PRACTICE
1. Merajut Jembatan Prestasi Bola Basket Nasional Melalui Independent Intensive
Trainning di SMP X…..
2. Raih Partisipasi Stake Holder Melalui Gelar Apresiasi Seni Baca Cerpen SMP
X…../SD X…..
3. Mewujudkan Sekolah Hijau dengan Tabulapot
4. Disiplin Hebat Bintang Emas Kudapat
5. Sekolah Berkarakter Prestasi Kuraih
6. Dan lain sebagainya sesuai dengan karya terbaik yang ada di sekolah masing-masing.
KARAKTERISTIK BEST PRACTICE
1. Solusi Pembelajaran; mengembangkan cara baru dan inovatif dalam mengatasi suatu
masalah dalam pendidikan khususnya pembelajaran;
2. Efektif dan Efisien; cara dan metode yang digunakan bersifat ekonomis dan tepat
guna.
3. Out Standing; memberikan sebuah perubahan atau perbedaan sehingga sering
dikatakan hasilnya luar biasa;
4. Berkelanjutan; mampu mengatasi persoalan tertentu secara berkelanjutan
(keberhasilan lestari atau berlangsung lama) atau dampak dan manfaatnya
berkelanjutan (tidak sesaat);
5. Inspiratif; menjadi model dan memberi inspirasi dalam membuat perubahan
pembelajaran serta inspirasi perorangan, termasuk siswa;
6. Orisinalitas; topik dan bahasan merupakan ide yang memuat keaslian maupun
kreativitas dengan memadukan sejumlah gagasan maupun ide-ide baru tanpa
mengurangi keaslian sumber utamanya.
7. Inovatif; hasil yang dicapai memuat ide keterkinian atau novelty, bukan jiplakan atau
peniruan apa adanya, dan berkaitan dengan peningkatan kualitas kinerja guru yang
lebih terampil, elegan, dan bermakna.
8. Elaboratif; kepiawaian seseorang dalam menguraikan, merinci, menghubungkan suatu
konsep/data satu dengan lainnya sehingga menghasilkan gagasan/karya baru yang lebih
kompleks tetapi terurai.
SISTEMATIKA BEST PRACTICE
1. BAGIAN AWAL terdiri dari: Halaman Judul, Abstrak, kata pengantar, lembar
pernyataan orisinilitas, lembar pengesahan, daftar isi, daftar tabel, daftar gambar,
dan daftar lampiran (bila ada).
2. BAGIAN INTI: BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah
B. Rumusan Masalah
C. Tujuan
D. Manfaat
3. BAB II KAJIAN PUSTAKA terdiri dari Teori yang mendukung topik, kebijakan,
praktik yang dijadikan rujukan dalam menyelesaikan masalah.
Kajian pustaka dapat berupa laporan hasil penelitian/best practice terdahulu yang
relevan dengan tema best practice yang sedang dilakukan baik dalam artikel dalam
jurnal ilmiah maupun dalam bentuk buku
4. BAB III PEMBAHASAN MASALAH: perlu didukung data yang ada di sekolah,
Harus ada kejelasan ide atau gagasan asli penulis yang terkait dengan upaya
peningkatan mutu pendidikan dan sudah berhasil diterapkan.
Pembahasan terdiri dari:
A. Alasan Pemilihan Strategi Pemecahan Masalah
B. Dampak yang dicapai setelah menerapkan Strategi Pemecahan Masalah
C. Kendala-Kendala yang dicapai setelah menerapkan Strategi Pemecahan
Masalah
D. Faktor-faktor Pendukung untuk mengatasi kendala-kendala
E. Alternatif Solusi untuk hasil yang lebih baik
5. BAB IV SIMPULAN DAN REKOMENDASI terdiri dari:
A. Simpulan
B. Saran
C. Rekomendasi/Tindak lanjut
6. BAB VI BAGIAN AKHIR terdiri dari:
Daftar pustaka
Lampiran-lampiran, terdiri dari:
 Daftar Hadir
 Foto kegiatan
 Contoh instrumen yang telah diisi
 Media/alat yang digunakan
 Hasil Best Practice (antara lain: hasil kerja, bukti yang menggambarkan
perubahan setelah melaksanakan best practice.)
TEKNIK PENULISAN
1. Best Practice ditulis dengan menggunakan huruf Times New Roman, fond 12, spasi
1.5. kecuali pada penulisan abstrak spasi 1.
2. Best Pracice ditulis di kertas A4, dengan custom margins: kiri 3 cm, kanan 3 cm, atas
3 cm, bawah 2,5 cm.
3. Judul dalam Best Practice dibuat semenarik mungkin.
4. Tata cara penulisan Best Practice seperti dalam membuat karya ilmiah.
BEST PRACTICE yang ditulis merupakan pengalaman terbaik yang dialami sebagai guru-
karyawan, relevan dengan kondisi sekolah, sesuai dengan kebijakan pemerintah/Perkumpulan
dan berdampak pada peningkatan mutu pembelajaran, meningkatkan kinerja guru dan
berdampak pada meningkatkan mutu pembelajaran di sekolah.
Semoga dapat membantu dalam membuat Best Practice. Terima kasih. Salam

More Related Content

Similar to Panduan best practice

MEMULAI BEST PRACTICE
MEMULAI BEST PRACTICEMEMULAI BEST PRACTICE
MEMULAI BEST PRACTICEUjang Lukman
 
PPT PTK SLB 2019 Khusus Untuk SLB dan UMUM
PPT PTK SLB 2019 Khusus Untuk SLB dan UMUMPPT PTK SLB 2019 Khusus Untuk SLB dan UMUM
PPT PTK SLB 2019 Khusus Untuk SLB dan UMUMRioYonatan
 
Panduan Best Practice Kepala Sekolah 2023.pptx
Panduan Best Practice Kepala Sekolah 2023.pptxPanduan Best Practice Kepala Sekolah 2023.pptx
Panduan Best Practice Kepala Sekolah 2023.pptxSumarji5
 
Marti enulis ptk yang praktis
Marti enulis ptk yang praktisMarti enulis ptk yang praktis
Marti enulis ptk yang praktisSuaidin -Dompu
 
Implementasi penelitian tindakan kelas
Implementasi penelitian tindakan kelasImplementasi penelitian tindakan kelas
Implementasi penelitian tindakan kelassmkfarmasi
 
PTK POWER POIN MODUL 3.pptx
PTK POWER POIN MODUL 3.pptxPTK POWER POIN MODUL 3.pptx
PTK POWER POIN MODUL 3.pptxDania613605
 
815099d6-4096-47f9-9172-c9fefa066ca3.pptx
815099d6-4096-47f9-9172-c9fefa066ca3.pptx815099d6-4096-47f9-9172-c9fefa066ca3.pptx
815099d6-4096-47f9-9172-c9fefa066ca3.pptxidawati73
 
Tugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdf
Tugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdfTugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdf
Tugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdffabiolapili61
 
2. Materi_Modul Ajar (Sosialisasi).pdf
2. Materi_Modul Ajar (Sosialisasi).pdf2. Materi_Modul Ajar (Sosialisasi).pdf
2. Materi_Modul Ajar (Sosialisasi).pdfSyahril75
 
Laporan ojl kemitraan
Laporan ojl kemitraanLaporan ojl kemitraan
Laporan ojl kemitraanOmay Widyana
 
220202454 kemp-dan-addie
220202454 kemp-dan-addie220202454 kemp-dan-addie
220202454 kemp-dan-addieambarpingki
 
Penyusunan Best Practice.ppt
Penyusunan Best Practice.pptPenyusunan Best Practice.ppt
Penyusunan Best Practice.pptVioAyra1
 
Model pengembangan-kurikulum-taba
Model pengembangan-kurikulum-tabaModel pengembangan-kurikulum-taba
Model pengembangan-kurikulum-tabaPrincess Indry
 
Contoh ptk
Contoh ptkContoh ptk
Contoh ptkaljauzy
 
Materi Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.ppt
Materi Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.pptMateri Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.ppt
Materi Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.ppteltic2016
 
PENELITIAN TINDAKAN SUHARJI.pptx
PENELITIAN TINDAKAN SUHARJI.pptxPENELITIAN TINDAKAN SUHARJI.pptx
PENELITIAN TINDAKAN SUHARJI.pptxAsrodinAsrodin
 

Similar to Panduan best practice (20)

MEMULAI BEST PRACTICE
MEMULAI BEST PRACTICEMEMULAI BEST PRACTICE
MEMULAI BEST PRACTICE
 
PPT PTK SLB 2019 Khusus Untuk SLB dan UMUM
PPT PTK SLB 2019 Khusus Untuk SLB dan UMUMPPT PTK SLB 2019 Khusus Untuk SLB dan UMUM
PPT PTK SLB 2019 Khusus Untuk SLB dan UMUM
 
Panduan Best Practice Kepala Sekolah 2023.pptx
Panduan Best Practice Kepala Sekolah 2023.pptxPanduan Best Practice Kepala Sekolah 2023.pptx
Panduan Best Practice Kepala Sekolah 2023.pptx
 
Marti enulis ptk yang praktis
Marti enulis ptk yang praktisMarti enulis ptk yang praktis
Marti enulis ptk yang praktis
 
PROBLEM SOLVING
PROBLEM SOLVINGPROBLEM SOLVING
PROBLEM SOLVING
 
Implementasi penelitian tindakan kelas
Implementasi penelitian tindakan kelasImplementasi penelitian tindakan kelas
Implementasi penelitian tindakan kelas
 
PTK POWER POIN MODUL 3.pptx
PTK POWER POIN MODUL 3.pptxPTK POWER POIN MODUL 3.pptx
PTK POWER POIN MODUL 3.pptx
 
model pembelajaran berbasis masalah
model pembelajaran berbasis masalahmodel pembelajaran berbasis masalah
model pembelajaran berbasis masalah
 
815099d6-4096-47f9-9172-c9fefa066ca3.pptx
815099d6-4096-47f9-9172-c9fefa066ca3.pptx815099d6-4096-47f9-9172-c9fefa066ca3.pptx
815099d6-4096-47f9-9172-c9fefa066ca3.pptx
 
Tugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdf
Tugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdfTugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdf
Tugas Lembaran Kerja Laporan Hasil Analisis.pdf
 
2. Materi_Modul Ajar (Sosialisasi).pdf
2. Materi_Modul Ajar (Sosialisasi).pdf2. Materi_Modul Ajar (Sosialisasi).pdf
2. Materi_Modul Ajar (Sosialisasi).pdf
 
Laporan ojl kemitraan
Laporan ojl kemitraanLaporan ojl kemitraan
Laporan ojl kemitraan
 
ptk.ppt
ptk.pptptk.ppt
ptk.ppt
 
220202454 kemp-dan-addie
220202454 kemp-dan-addie220202454 kemp-dan-addie
220202454 kemp-dan-addie
 
Penyusunan Best Practice.ppt
Penyusunan Best Practice.pptPenyusunan Best Practice.ppt
Penyusunan Best Practice.ppt
 
Model pengembangan-kurikulum-taba
Model pengembangan-kurikulum-tabaModel pengembangan-kurikulum-taba
Model pengembangan-kurikulum-taba
 
Contoh ptk
Contoh ptkContoh ptk
Contoh ptk
 
Materi Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.ppt
Materi Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.pptMateri Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.ppt
Materi Pengabdian PTK B Inggris - B Semi.ppt
 
PENELITIAN TINDAKAN SUHARJI.pptx
PENELITIAN TINDAKAN SUHARJI.pptxPENELITIAN TINDAKAN SUHARJI.pptx
PENELITIAN TINDAKAN SUHARJI.pptx
 
Ulangkaju edu nazmeer
Ulangkaju edu nazmeerUlangkaju edu nazmeer
Ulangkaju edu nazmeer
 

More from SMPK Stella Maris

Kalor dan Perpindahannya.pdf
Kalor dan Perpindahannya.pdfKalor dan Perpindahannya.pdf
Kalor dan Perpindahannya.pdfSMPK Stella Maris
 
KOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdf
KOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdfKOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdf
KOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdfSMPK Stella Maris
 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdfSMPK Stella Maris
 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdfSMPK Stella Maris
 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdfSMPK Stella Maris
 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdfSMPK Stella Maris
 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdfSMPK Stella Maris
 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdfSMPK Stella Maris
 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdfSMPK Stella Maris
 
Buku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdfBuku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdfSMPK Stella Maris
 
DETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfDETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfSMPK Stella Maris
 
ASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
ASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
ASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfSMPK Stella Maris
 
Capaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
Capaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfCapaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
Capaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfSMPK Stella Maris
 
DETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfDETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfSMPK Stella Maris
 

More from SMPK Stella Maris (20)

Kalor dan Perpindahannya.pdf
Kalor dan Perpindahannya.pdfKalor dan Perpindahannya.pdf
Kalor dan Perpindahannya.pdf
 
Suhu dan Perubahannya.pdf
Suhu dan Perubahannya.pdfSuhu dan Perubahannya.pdf
Suhu dan Perubahannya.pdf
 
KOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdf
KOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdfKOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdf
KOMPONEN-KOMPONEN SCRATCH _ Rainbow Adventure.pdf
 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 6 - Fase D.pdf
 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 3 - Fase D.pdf
 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 2 - Fase D.pdf
 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 7 - Fase D.pdf
 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 5 - Fase D.pdf
 
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdfBuku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdf
Buku Murid IPA - Ilmu Pengetahuan Alam Bab 4 - Fase D.pdf
 
Buku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdfBuku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
Buku Guru IPA - Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan Alam Bab 1 - Fase D.pdf
 
DETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfDETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
 
ASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
ASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
ASESMEN 2 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
 
Capaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
Capaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfCapaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
Capaian Dan Tujuan Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
 
DETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdfDETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
DETAIL KEGIATAN 1 Metode Ilmiah dan Pengukuran.pdf
 
Seni Musik 8 bab12
Seni Musik 8 bab12Seni Musik 8 bab12
Seni Musik 8 bab12
 
Seni Musik 8 bab11
Seni Musik 8 bab11Seni Musik 8 bab11
Seni Musik 8 bab11
 
Seni Musik 8 bab4
Seni Musik 8 bab4Seni Musik 8 bab4
Seni Musik 8 bab4
 
Seni Musik 8 bab3
Seni Musik 8 bab3Seni Musik 8 bab3
Seni Musik 8 bab3
 
Seni Musik bab12
Seni Musik bab12Seni Musik bab12
Seni Musik bab12
 

Recently uploaded

RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docxRPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docxRahmiRauf
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxtressa8
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAgusSuarno2
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Fathan Emran
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik WidarsihTugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsihninikwidarsih44
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramTitaniaUtami
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuKhiyaroh1
 
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptRahmaniaPamungkas2
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptxLokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptxHermawati Dwi Susari
 
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaModul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaNovi Cherly
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?AdePutraTunggali
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.docPresentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.docLeoRahmanBoyanese
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...Kanaidi ken
 
Laporan observasi sri handayani lubis.pdf
Laporan observasi sri handayani lubis.pdfLaporan observasi sri handayani lubis.pdf
Laporan observasi sri handayani lubis.pdfSriHandayaniLubisSpd
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdfAksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdfRahayanaDjaila2
 

Recently uploaded (20)

RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docxRPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik WidarsihTugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptxLokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
Lokakarya Kepemimpinan Sekolah 1_Mei 2024.pptx
 
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaModul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.docPresentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
Presentasi-ruang-kolaborasi-modul-1.4.doc
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
Laporan observasi sri handayani lubis.pdf
Laporan observasi sri handayani lubis.pdfLaporan observasi sri handayani lubis.pdf
Laporan observasi sri handayani lubis.pdf
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdfAksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
 

Panduan best practice

  • 1. KISI-KISI Best Practice (PRAKTIK YANG BAIK) PENGERTIAN BEST PRACTICE Best Practice Pendidik adalah pengalaman terbaik yang dimiliki guru dalam melaksanakan tugas dan fungsinya sebagai guru di sekolah. Best practice digunakan untuk mendeskripsikan atau menguraikan “Praktik Terbaik” dari keberhasilan seseorang atau kelompok dalam melaksanakan tugas, termasuk dalam mengatasi berbagai masalah. Best Practice dapat dilakukan baik oleh Kepala sekolah maupun Bapak/Ibu guru-karyawan. Best practice bukan penelitian dan maka tidak perlu ada siklus, sasaran bisa siswa bisa lingkungan fisik sekolah, fokus bagi siswa di seluruh kelas atau sekolah, dan yang penting adalah proses dan hasilnya, misalnya 1. Seorang guru olah raga membuat membuat kelompok PBB yang selalu berlatih dengan disiplin, pada akhirnya kelompoknya menang dalam lomba gerak jalan di tingkat Kabupaten/Propinsi. 2. Guru bahasa Indonesia pernah menyusun RPP tentang menulis Cerpen/Puisi dengan strategi pembelajaran yang kreatif sehingga siswa 98%, menghasilkan cerpen/Puisi yang bagus, dikoleksi dan dicetak oleh penerbit. CONTOH JUDUL BEST PRACTICE 1. Merajut Jembatan Prestasi Bola Basket Nasional Melalui Independent Intensive Trainning di SMP X….. 2. Raih Partisipasi Stake Holder Melalui Gelar Apresiasi Seni Baca Cerpen SMP X…../SD X….. 3. Mewujudkan Sekolah Hijau dengan Tabulapot 4. Disiplin Hebat Bintang Emas Kudapat 5. Sekolah Berkarakter Prestasi Kuraih 6. Dan lain sebagainya sesuai dengan karya terbaik yang ada di sekolah masing-masing. KARAKTERISTIK BEST PRACTICE 1. Solusi Pembelajaran; mengembangkan cara baru dan inovatif dalam mengatasi suatu masalah dalam pendidikan khususnya pembelajaran; 2. Efektif dan Efisien; cara dan metode yang digunakan bersifat ekonomis dan tepat guna.
  • 2. 3. Out Standing; memberikan sebuah perubahan atau perbedaan sehingga sering dikatakan hasilnya luar biasa; 4. Berkelanjutan; mampu mengatasi persoalan tertentu secara berkelanjutan (keberhasilan lestari atau berlangsung lama) atau dampak dan manfaatnya berkelanjutan (tidak sesaat); 5. Inspiratif; menjadi model dan memberi inspirasi dalam membuat perubahan pembelajaran serta inspirasi perorangan, termasuk siswa; 6. Orisinalitas; topik dan bahasan merupakan ide yang memuat keaslian maupun kreativitas dengan memadukan sejumlah gagasan maupun ide-ide baru tanpa mengurangi keaslian sumber utamanya. 7. Inovatif; hasil yang dicapai memuat ide keterkinian atau novelty, bukan jiplakan atau peniruan apa adanya, dan berkaitan dengan peningkatan kualitas kinerja guru yang lebih terampil, elegan, dan bermakna. 8. Elaboratif; kepiawaian seseorang dalam menguraikan, merinci, menghubungkan suatu konsep/data satu dengan lainnya sehingga menghasilkan gagasan/karya baru yang lebih kompleks tetapi terurai. SISTEMATIKA BEST PRACTICE 1. BAGIAN AWAL terdiri dari: Halaman Judul, Abstrak, kata pengantar, lembar pernyataan orisinilitas, lembar pengesahan, daftar isi, daftar tabel, daftar gambar, dan daftar lampiran (bila ada). 2. BAGIAN INTI: BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah B. Rumusan Masalah C. Tujuan D. Manfaat 3. BAB II KAJIAN PUSTAKA terdiri dari Teori yang mendukung topik, kebijakan, praktik yang dijadikan rujukan dalam menyelesaikan masalah. Kajian pustaka dapat berupa laporan hasil penelitian/best practice terdahulu yang relevan dengan tema best practice yang sedang dilakukan baik dalam artikel dalam jurnal ilmiah maupun dalam bentuk buku 4. BAB III PEMBAHASAN MASALAH: perlu didukung data yang ada di sekolah, Harus ada kejelasan ide atau gagasan asli penulis yang terkait dengan upaya peningkatan mutu pendidikan dan sudah berhasil diterapkan.
  • 3. Pembahasan terdiri dari: A. Alasan Pemilihan Strategi Pemecahan Masalah B. Dampak yang dicapai setelah menerapkan Strategi Pemecahan Masalah C. Kendala-Kendala yang dicapai setelah menerapkan Strategi Pemecahan Masalah D. Faktor-faktor Pendukung untuk mengatasi kendala-kendala E. Alternatif Solusi untuk hasil yang lebih baik 5. BAB IV SIMPULAN DAN REKOMENDASI terdiri dari: A. Simpulan B. Saran C. Rekomendasi/Tindak lanjut 6. BAB VI BAGIAN AKHIR terdiri dari: Daftar pustaka Lampiran-lampiran, terdiri dari:  Daftar Hadir  Foto kegiatan  Contoh instrumen yang telah diisi  Media/alat yang digunakan  Hasil Best Practice (antara lain: hasil kerja, bukti yang menggambarkan perubahan setelah melaksanakan best practice.) TEKNIK PENULISAN 1. Best Practice ditulis dengan menggunakan huruf Times New Roman, fond 12, spasi 1.5. kecuali pada penulisan abstrak spasi 1. 2. Best Pracice ditulis di kertas A4, dengan custom margins: kiri 3 cm, kanan 3 cm, atas 3 cm, bawah 2,5 cm. 3. Judul dalam Best Practice dibuat semenarik mungkin. 4. Tata cara penulisan Best Practice seperti dalam membuat karya ilmiah. BEST PRACTICE yang ditulis merupakan pengalaman terbaik yang dialami sebagai guru- karyawan, relevan dengan kondisi sekolah, sesuai dengan kebijakan pemerintah/Perkumpulan dan berdampak pada peningkatan mutu pembelajaran, meningkatkan kinerja guru dan berdampak pada meningkatkan mutu pembelajaran di sekolah. Semoga dapat membantu dalam membuat Best Practice. Terima kasih. Salam