SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
ASAL USUL
TERNAK ITIK
Said Mirza Pratama, S.Pt.,
M.Si
TAXONOMI
TERNAK ITIK
ISTIL
AH
• Duck, adalah sebutan untuk itik secara umum, apabila tidak melihat umur
maupun jenis kelaminnya. Selain itu duck juga mempunyai arti itik dewasa
betina.
• Drake, adalah itik jantan dewasa, sedangkan drakelet atau drakeling berarti
itik jantan muda
• Duckling, adalah sebutan untuk itik betina muda
• Itik yang baru menetas (day old duck = DOD)
• Green duck, adalah itik jantan atau itik betina muda yang dipasarkan
sebagai unggas potong pada umur 7 – 10 minggu.
Hingga kini dikenal berbagai spesies itik liar yang hidup di alam
bebas di seluruh dunia, di antaranya adalah Mallard, Pintail,
Wood Duck, Bluewinged Teal, Green-wingged Teal, dan
Widgeon. Nama latin itik adalah Anas plathyrynchos, Anas
acuta, Anas creccata dan Anas penelope.
Menurut para ahli, ternak itik domestik yang kita kenal sekarang (kecuali
Muskovi = entog), merupakan keturunan langsung dari itik liar yang
bernama "Mallard" atau Wild Mallard (Anas plathyrynchos), yang sampai
saat ini masih banyak tersebar di beberapa bagian dunia.
Hingga kini itik domestik dianggap sebagai keturunan langsung dari
Mallard. Hal ini didasarkan atas kenyataan sebagai berikut.
• Itik domestik yang kita kenal sekarang (kecuali itik Muskovi) juga
memiliki sex feathers seperti yang dimiliki itik Mallard
• Bila itik Mallard disilangkan dengan itik liar lainnya yang tidak memiliki
sex feathers dan kemudian turunan FI dikawinkan kembali dengan itik
liar non-sex feathers, maka keturunannya akan kehilangan bulu
spesifik itu.
• Itik Mallard yang berhasil tertangkap dan kemudian dipelihara biasanya
memperlihatkan adaptasi yang baik terhadap pemeliharaan sistem
terkurung.
Apakah Entog Termasuk Keturunan Itik Mallard ??????
Itik Muskovi (entog) dianggap bukan merupakan keturunan Mallard karena adanya bukti-bukti
berikut :
• Itik Muskovi tidak memiliki sex feather pada jantan.
• tik Muskovi tidak memiliki suara keras seperti itik, tetapi
hanya memiliki suara yang mendesis
• Habitat hidupnya lebih banyak di darat (bersifat terestrial).
• Masa mengerami telur lebih lama dibandingkan dengan itik,
yaitu selama 35 hari, sedangkan pada itik hanya 28 hari
Bagian Tubuh Pada Itik
Perbedaan Itik Jantan dan Betina
Tipe Itik
Menurut tujuan utama pemeliharaannya,
ternak itik diklasifikasikan dalam tiga kategori
yaitu:
a. Itik tipe pedaging.
b. Itik tipe petelur.
c. Itik tipe ornamental (tipe hias).
• Itik tipe pedaging biasanya mempunyai sifat pertumbuhan yang cepat serta struktur
perdagingan yang baik.
• Bangsa-bangsa itik yang termasuk dalam itik tipe petelur biasanya memiliki badan lebih
kecil dibandingkan dengan itik pedaging.
• Itik tipe ornamen adalah itik yang memiliki warna bulu yang menarik atau bentuk badan
yang bagus. Dalam kehidupan modern terutama di negara-negara maju, peranan ternak
unggas air ornamental semakin penting karena manusia sudah semakin berpikir soal
keindahan.
TIPE PEDAGING
a. Aylesbury. b. Cayuga. c. Orpington. d. Muskovi. e. Peking. f. Rouen
TIPE PETELUR
a. Campbell. b. Indian Runner.
TIPE ORNAMEN
a. Calls. b. East India. c. Mallard. d. Mandarin. e. Wood Duck.
RUMPUN DAN GALUR ITIK UNGGUL DI
INDONESIA

More Related Content

What's hot

Identifikasi tumbuhan
Identifikasi tumbuhanIdentifikasi tumbuhan
Identifikasi tumbuhan
denotsudiana
 
laporan produksi ternak unggas
laporan produksi ternak unggaslaporan produksi ternak unggas
laporan produksi ternak unggas
Nurul Afriyanti
 

What's hot (20)

Sistem pencernaan pada reptil
Sistem pencernaan pada reptilSistem pencernaan pada reptil
Sistem pencernaan pada reptil
 
Ikan nila
Ikan nilaIkan nila
Ikan nila
 
Acara 2 moluska
Acara 2 moluskaAcara 2 moluska
Acara 2 moluska
 
Budidaya enthok mudah dan sederhana
Budidaya enthok mudah dan sederhanaBudidaya enthok mudah dan sederhana
Budidaya enthok mudah dan sederhana
 
Acropora cervicornis
Acropora  cervicornisAcropora  cervicornis
Acropora cervicornis
 
Kuliah 13 sistem reproduksi jantan
Kuliah 13 sistem reproduksi jantanKuliah 13 sistem reproduksi jantan
Kuliah 13 sistem reproduksi jantan
 
Jenis-Jenis Itik Di Dunia & Indonesia
Jenis-Jenis Itik Di Dunia & IndonesiaJenis-Jenis Itik Di Dunia & Indonesia
Jenis-Jenis Itik Di Dunia & Indonesia
 
organ reproduksi jantan
organ reproduksi jantanorgan reproduksi jantan
organ reproduksi jantan
 
UNGGAS DAN HASIL OLAHANNYA
UNGGAS DAN HASIL OLAHANNYAUNGGAS DAN HASIL OLAHANNYA
UNGGAS DAN HASIL OLAHANNYA
 
Animal behavior
Animal behaviorAnimal behavior
Animal behavior
 
Tabel hartadi
Tabel hartadiTabel hartadi
Tabel hartadi
 
Sistem otot ikan
Sistem otot ikanSistem otot ikan
Sistem otot ikan
 
Identifikasi tumbuhan
Identifikasi tumbuhanIdentifikasi tumbuhan
Identifikasi tumbuhan
 
Kelompok 6 mamalia prototheria
Kelompok 6 mamalia prototheriaKelompok 6 mamalia prototheria
Kelompok 6 mamalia prototheria
 
carnivora dan proboscidea
carnivora dan proboscidea carnivora dan proboscidea
carnivora dan proboscidea
 
laporan produksi ternak unggas
laporan produksi ternak unggaslaporan produksi ternak unggas
laporan produksi ternak unggas
 
Bab 7. Osteichthyes
Bab 7. Osteichthyes Bab 7. Osteichthyes
Bab 7. Osteichthyes
 
Babi
BabiBabi
Babi
 
Sistem pencernaan ruminansia
Sistem pencernaan ruminansiaSistem pencernaan ruminansia
Sistem pencernaan ruminansia
 
Praktikum amfibi
Praktikum amfibiPraktikum amfibi
Praktikum amfibi
 

Similar to BEBEK PPT.pptx

Similar to BEBEK PPT.pptx (20)

PPT IPA Makhluk Hidup
PPT IPA Makhluk HidupPPT IPA Makhluk Hidup
PPT IPA Makhluk Hidup
 
Hewan
HewanHewan
Hewan
 
Amandor1
Amandor1Amandor1
Amandor1
 
Ordo caprimulgiformes kelas aves
Ordo caprimulgiformes kelas avesOrdo caprimulgiformes kelas aves
Ordo caprimulgiformes kelas aves
 
Tugas dewa ipa kelas 6
Tugas dewa ipa kelas 6Tugas dewa ipa kelas 6
Tugas dewa ipa kelas 6
 
Fakta haiwan
Fakta haiwanFakta haiwan
Fakta haiwan
 
Fauna di daerah gurun
Fauna di daerah gurunFauna di daerah gurun
Fauna di daerah gurun
 
Mamalia
MamaliaMamalia
Mamalia
 
Tumbuhan dan hewan langka
Tumbuhan dan hewan langkaTumbuhan dan hewan langka
Tumbuhan dan hewan langka
 
Tumbuhan dan hewan langka
Tumbuhan dan hewan langkaTumbuhan dan hewan langka
Tumbuhan dan hewan langka
 
Kelompok 12 super kelas reptilia
Kelompok 12 super kelas reptiliaKelompok 12 super kelas reptilia
Kelompok 12 super kelas reptilia
 
Hewan punah
Hewan punahHewan punah
Hewan punah
 
Unggas
UnggasUnggas
Unggas
 
Tumbuhan dan hewan langka
Tumbuhan dan hewan langkaTumbuhan dan hewan langka
Tumbuhan dan hewan langka
 
Marine Reptiles
Marine ReptilesMarine Reptiles
Marine Reptiles
 
A
AA
A
 
LAPORAN PRAKTIKUM KULIAH LAPANGAN TAKSONOMI HEWAN DI TAMAN MARGASATWA DAN BUD...
LAPORAN PRAKTIKUM KULIAH LAPANGAN TAKSONOMI HEWAN DI TAMAN MARGASATWA DAN BUD...LAPORAN PRAKTIKUM KULIAH LAPANGAN TAKSONOMI HEWAN DI TAMAN MARGASATWA DAN BUD...
LAPORAN PRAKTIKUM KULIAH LAPANGAN TAKSONOMI HEWAN DI TAMAN MARGASATWA DAN BUD...
 
LKPD 1.pdf
LKPD 1.pdfLKPD 1.pdf
LKPD 1.pdf
 
Mamals
MamalsMamals
Mamals
 
VERTEBRATA
VERTEBRATAVERTEBRATA
VERTEBRATA
 

Recently uploaded

prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
aji guru
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
DoddiKELAS7A
 
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
susilowati82
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
ErikaPutriJayantini
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
iwidyastama85
 

Recently uploaded (20)

Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
 

BEBEK PPT.pptx

  • 1. ASAL USUL TERNAK ITIK Said Mirza Pratama, S.Pt., M.Si
  • 3. ISTIL AH • Duck, adalah sebutan untuk itik secara umum, apabila tidak melihat umur maupun jenis kelaminnya. Selain itu duck juga mempunyai arti itik dewasa betina. • Drake, adalah itik jantan dewasa, sedangkan drakelet atau drakeling berarti itik jantan muda • Duckling, adalah sebutan untuk itik betina muda • Itik yang baru menetas (day old duck = DOD) • Green duck, adalah itik jantan atau itik betina muda yang dipasarkan sebagai unggas potong pada umur 7 – 10 minggu.
  • 4.
  • 5. Hingga kini dikenal berbagai spesies itik liar yang hidup di alam bebas di seluruh dunia, di antaranya adalah Mallard, Pintail, Wood Duck, Bluewinged Teal, Green-wingged Teal, dan Widgeon. Nama latin itik adalah Anas plathyrynchos, Anas acuta, Anas creccata dan Anas penelope.
  • 6. Menurut para ahli, ternak itik domestik yang kita kenal sekarang (kecuali Muskovi = entog), merupakan keturunan langsung dari itik liar yang bernama "Mallard" atau Wild Mallard (Anas plathyrynchos), yang sampai saat ini masih banyak tersebar di beberapa bagian dunia. Hingga kini itik domestik dianggap sebagai keturunan langsung dari Mallard. Hal ini didasarkan atas kenyataan sebagai berikut. • Itik domestik yang kita kenal sekarang (kecuali itik Muskovi) juga memiliki sex feathers seperti yang dimiliki itik Mallard • Bila itik Mallard disilangkan dengan itik liar lainnya yang tidak memiliki sex feathers dan kemudian turunan FI dikawinkan kembali dengan itik liar non-sex feathers, maka keturunannya akan kehilangan bulu spesifik itu. • Itik Mallard yang berhasil tertangkap dan kemudian dipelihara biasanya memperlihatkan adaptasi yang baik terhadap pemeliharaan sistem terkurung. Apakah Entog Termasuk Keturunan Itik Mallard ??????
  • 7. Itik Muskovi (entog) dianggap bukan merupakan keturunan Mallard karena adanya bukti-bukti berikut : • Itik Muskovi tidak memiliki sex feather pada jantan. • tik Muskovi tidak memiliki suara keras seperti itik, tetapi hanya memiliki suara yang mendesis • Habitat hidupnya lebih banyak di darat (bersifat terestrial). • Masa mengerami telur lebih lama dibandingkan dengan itik, yaitu selama 35 hari, sedangkan pada itik hanya 28 hari
  • 10. Tipe Itik Menurut tujuan utama pemeliharaannya, ternak itik diklasifikasikan dalam tiga kategori yaitu: a. Itik tipe pedaging. b. Itik tipe petelur. c. Itik tipe ornamental (tipe hias).
  • 11. • Itik tipe pedaging biasanya mempunyai sifat pertumbuhan yang cepat serta struktur perdagingan yang baik. • Bangsa-bangsa itik yang termasuk dalam itik tipe petelur biasanya memiliki badan lebih kecil dibandingkan dengan itik pedaging. • Itik tipe ornamen adalah itik yang memiliki warna bulu yang menarik atau bentuk badan yang bagus. Dalam kehidupan modern terutama di negara-negara maju, peranan ternak unggas air ornamental semakin penting karena manusia sudah semakin berpikir soal keindahan.
  • 12. TIPE PEDAGING a. Aylesbury. b. Cayuga. c. Orpington. d. Muskovi. e. Peking. f. Rouen
  • 13. TIPE PETELUR a. Campbell. b. Indian Runner.
  • 14. TIPE ORNAMEN a. Calls. b. East India. c. Mallard. d. Mandarin. e. Wood Duck.
  • 15. RUMPUN DAN GALUR ITIK UNGGUL DI INDONESIA