Komodo adalah reptil besar yang dapat mencapai panjang 2-3 meter dan berat 60 kg, memakan bangkai. Merak jantan memiliki bulu ekor panjang untuk menarik perhatian betina. Anoa adalah mamalia endemik Sulawesi yang memiliki tanduk dan kuku genap. Orang utan ditemukan di Kalimantan dan memiliki rambut panjang, memakan buah.