SlideShare a Scribd company logo
1 of 42
Nyeri Punggung
padaAnak & Remaja
Cempaka Thursina
Departemen Neurologi, FKKMKUGM
Yogyakarta
Pendahuluan
• Nyeri punggung pada anak banyak di jumpai
• Biasanya kasus yang mendasarinya adalah kasus yang sangat
serius
• Perlu ke hati-hatian dalam mendiagnosis nya
• Sangat penting dalam menetukan Etiologi nya, men diagnosis juga
dalam management nya, karena sangat bervariasi
• Pada anak yang lebih muda dengan perjalanan penyakit yang
kronis kemungkinan suatu penyakit yang sangat serius
• Sering terlambat mendiagnosis dan terlambat pula
penanganannya
Epidemiologi
• Tidak ada data yang spesifik
• 30 % insidensi anak dg Nyeri punggung yang datang ke dokter
• Nyeri punggung persisten, menunjukkan kasus yang sangatserius
• 1 dari 5 anak usia sekolah memiliki keluhan nyeri punggung
• Lebih banyak terjadi pada usia 14-16 thn (jugapada 8-10 thn)
• Anal perempuan > anak laki-laki
• Dapat pula berhubungan dengan riwayat keluarga nya atau saudara sekandung
Etiologi
Anak yang lebih tua
• Overusedan backstrain atau cedera
pada otot & ligament
• Cedera discus, herniasi discus,
Scheuermann’ Disease (atau Juvenile
disc disorder)
• Fraktur Vertebra
• Spondylolysis
• Anak usia muda dan yang lebih tua
• Infeksi < 10thn
• Discitis
• Qsteomyelitis
• Tumor tulang, primerjarang
• Ewing Sarcoma
• Aneurisma bone cyst
• Osteoblastoma jinak
• Osteoid Osteoma
• lymphoma primer===sangat jarang
• Tumor Medulla spinalis: Ependymoma
• Kelainan congenital tulang vertebra: Scoliosis
• Penyakit sistemik :sickle cell disease
• Pleonephritis
• Infeksi retroperitoneal
Ewing Sarcoma
• Bone. develops in the leg, pelvis, rib, arm, or spine.
• Soft tissue. the thigh, pelvis, spine, chest wall, or foot.
• 1% of all childhood cancers.
• The ages of 10 and 20.
• White people.
• The 5-year survival rate : 76% < 15 yo & 60% 15 - 19 yo.
• Clinical manifestation:
• Stiffness, pain, swelling, or tenderness in the bone or in the tissue
surrounding the bone. Pain can come and go and be less severe at night.
• A lump near the surface of the skin that may feel warm and soft to the touch.
• A fever that does not go away.
• A broken bone that happens without an injury. A tumor growing
• Treatment:
• radiation therapy.
• Bone marrow transplantation/stem cell transplantation
Anamnesis
• Perlu hati hati dan sangat detail
untuk menanyakan hal2 :
• Sifat nyeri
• Frekuensi, durasi dan derajat nyeri
• Onset
• Apakah sudah di derita cukup lama, nyeri
peristen
• Severity
• Disertai demam, penurunan BB,
• Mengganggu aktifitas sehari2 / tidur
Anamnesis….lanjutan
• Adanya gejala neurologis:
• Kelemahan
• Parestesi
• Gangguan berjalan
• Gangguang BAB/BAK
• RPD : Artritis, trauma
• RPK : Artritis, Scoliosis
• Kegiatan : OR (ekstrim, diving, bowling) Tas
sekolah, aktifitas lainnya
Pemeriksaan Klinis
• Lokalisasi & evaluasi nyeri
• Nyeri tender point
• Inspeksi : deformitas, kelemahan, scoliosis
• Cara berjalan
• Px. Neurologis: kekuatan, tonus, refleks, sensibilitas
Perlu Perhatian serius
• < 4 th
• Gejala prsisten > 4 minggu
• Ada gangguan fungsi lainnya
• Gejala sistemik : demam, penurunan BB
• Perburukan nyeri
• gejala neurologis
• Adanya scoliosis baru
• Kekakuan tulang belakang
Pemeriksaan Penunjang
• Simpel test : darah rutin, X ray,
Bila lebih serius
• Blood test:
• CRP, LED
• Rheumatik faktor,
• Ureum, elektrolit
• Fungsi hati
• Amylase
• Radiology:
• Plain X Ray AP/Lat
• CT Scan
• MRI
• SPECT Bone scan
Diagnosis Banding
• Scheuermann’ Disease
(Juvenile Khyposis)
• Anak laki2 > anak perempuan
• 13 –16 th (Jarang < 10 th)
• Nyeri punggung intermitten
(tumpul, tajam)
• Membaik dengan istirahat
• Dapat terlihat khyposis
• Terdapat Hamstring
Fraktur Vertebra
• Sering dijumpai pada spondylolysis Lumbar (unilateral/bilateral)
• Sering dijumpai pada atlit2 remaja
• Usia 11 – 17 th
• Olah raga yang dengan fleksi & ekstensi ber ulang2, sprt:
• Gymnastic
• diving,
• angkatberat,
• dayung,
• tenis,
• cricket
• sepak bola
• 25% Spondylolysis dapat berkembang menjadi
Spondylolystesis
• Atlit lebih remaja
• Dapat berhubungan dg Spina bifida (5-10% populasi)
• Sering asimtomatik
• Gejala dapat terlihat dengan bertambah besarnya spurt
• Biasanya local pain
• Diperparah dengan aktifitas ekstensi dan rotasi
• Nyeri membaik dengan istirahat
• Nyeri sifatnya tajam, dpt menjalar sampai bokong,
derajat ringan sampai sedang
• Pada Px :
• waddling gait, berhubungan dengan kekakuan hamstring,
• lordosis
• klasik: Phalen-Dickson sign (+)
• Berjalan dengan posisi Lutut fleksi
& Panggulfleksi (bisa dijumpai bila
terdapat spondylolystesis)
• Tes untuk Spondylolisis
• STORKTest :berdiri pada 1 kaki pada posisi lumbal ekstensi muncul pain
pada ipsilateral dandi daerah lesi interarticularis
• SPECT scanning sangat sensitive utk spondylolysis
Infeksi
• Osteomyelitis; kumanpyogenic pada vertebra sering dijumpai
• Onset akut
• Anak terlihat lemah
• Demam
• Nyeri punggung disertai kekakuan
• Gerakan terbatas
• Sulit berjalan, berjalan dengan bantuan
• Spine tenderness
• Lab : Leukositosis, LED & CRP meningkat
• Dpt di deteksi dengan CT scan atau MRI
Ankylosis Spondylitis
• Puncaknya usia 15- 30 th
• Nyeri nya gradual :lebih buruk pagi haridan dapat berkurang di siang hari
• Nyeri berkurang dengan beraktifitas danmeningkat bila istirahat
Tumor
• Bone tumor
• X Ray
Overuse
• Nyeri punggung yang tidak spesifik
• Trauma pada otot2 & ligament
• Dapat membaik dgistirahat
• Kadangberhubungan dgspondylolisis
RED FLAGS
• Usia sangat muda
• Nyeri persisten dan semakin meningkat
• BB turun
• Demam
• Radicular pain
• Gangguan BAK/BAB
• TIDAK ada perbaikan setelah diberikan terapi selama 2
bulan
Penata laksanaan
• Dapat membaik dengan sendiri
• Apabila penyebabnya hanya karena over use strain
• Konfirmasi Diagnosis dan menyingkirkan penyebab serius
• Analgetik sederhana
• Prefentif : edukasi penggunaan backpack,
OR ekstrim, fisioterapi, exercise
• Deteksi dini penyebab yang serius
• Nyeri neuropatik pada anak dengan cancer memiliki prevalensi yang
tinggi
• Belum banyak data/ studi yang dapat digunakan sebagai acuan
• Terapi: NSAID, opioid, gabapentinoid (Pregabalin), amitriptilin
• non farmakologik (rehabilitasi)
(lanjutan)
• Friedrichsdorf SJ & Nugent AP. Management of Neuropathic Pain in Children with Cancer. Walters Kluwer Health, Lippincott Williams &
Wilkins, 7(2): 1751-4258. 2013.
Segera di rujuk bila
• Nyeri menetap beberapa minggu
• Usia < 11 th
• Nyeri bertambah hebat dan memburuk
• Demam
• Ada defisit neurologis
• Terdapat kaku punggung
Komplikasi
• Bervariasi
• Tergantung penyebab
• Dapat dihindari dengan sedini mungkin ditangani
penyebabnya
Prognosis
• Tergantung penyebab
Preventif
• Edukasi kesehatan tulang punggung
• Penggunaan Backpack :
• harus dibatasi berat 10-15 BB
• Jangan membawa pada 1 sisi
bahu
• Gunakan bahan yang ringan
• Mempunyai roda
• Sekolah menyiapkan locker
• Tidak olah raga ekstrim (diving, gymnastic,
bowling dll)
Skrening
• Skrining Skoliosis
Rehabilitasi
• Lebih utama
• Exercise of the spine
• Tujuan: otot2 tulang belakang, perut, panggul, paha
kuat dan fleksibel
• bisa dengan berjalan, jogging, bersepeda, berenang
Summary
• Nyeri punggung bisa terjadi pada anak
• Pada remaja ; anak perempuan > anak laki
• Berhubungan dengan : Berat tas sekolah, riwayat
keluarga
• RED FLAGS
• MRI diperlukan untuk investigasi
• Rehabilitasi
• Edukasi
Lbp anak, web201220

More Related Content

What's hot (6)

4 inkontinensia-urin
4 inkontinensia-urin4 inkontinensia-urin
4 inkontinensia-urin
 
malaria
malariamalaria
malaria
 
30225575 pengkajian-umum-muskuloskeletal
30225575 pengkajian-umum-muskuloskeletal30225575 pengkajian-umum-muskuloskeletal
30225575 pengkajian-umum-muskuloskeletal
 
PENGAMBILAN SEJARAH & PEMERIKSAAN FIZIKAL - SISTEM GENITOURINARI
PENGAMBILAN SEJARAH & PEMERIKSAAN FIZIKAL - SISTEM GENITOURINARIPENGAMBILAN SEJARAH & PEMERIKSAAN FIZIKAL - SISTEM GENITOURINARI
PENGAMBILAN SEJARAH & PEMERIKSAAN FIZIKAL - SISTEM GENITOURINARI
 
Pengkajian Sistem Muskuloskeletal
Pengkajian Sistem MuskuloskeletalPengkajian Sistem Muskuloskeletal
Pengkajian Sistem Muskuloskeletal
 
vertigo
vertigovertigo
vertigo
 

Similar to Lbp anak, web201220

Hernia Inguinalis.pptx
Hernia Inguinalis.pptxHernia Inguinalis.pptx
Hernia Inguinalis.pptx
YuliaAL1
 
refleksi-kasus-cts-sandy-nur-vania-3.pptx
refleksi-kasus-cts-sandy-nur-vania-3.pptxrefleksi-kasus-cts-sandy-nur-vania-3.pptx
refleksi-kasus-cts-sandy-nur-vania-3.pptx
malisalukman
 

Similar to Lbp anak, web201220 (20)

limping child.pptx
limping child.pptxlimping child.pptx
limping child.pptx
 
REFKAS HNP (1).pptx
REFKAS HNP (1).pptxREFKAS HNP (1).pptx
REFKAS HNP (1).pptx
 
PPT lapsus bedah bari Dindappt appendisitiss / appendikular infiltrat x.pptx
PPT lapsus bedah bari Dindappt appendisitiss / appendikular infiltrat x.pptxPPT lapsus bedah bari Dindappt appendisitiss / appendikular infiltrat x.pptx
PPT lapsus bedah bari Dindappt appendisitiss / appendikular infiltrat x.pptx
 
PPT Case LBP.pptx
PPT Case LBP.pptxPPT Case LBP.pptx
PPT Case LBP.pptx
 
AFP edit - IDAI Banten.ppt
AFP edit - IDAI Banten.pptAFP edit - IDAI Banten.ppt
AFP edit - IDAI Banten.ppt
 
CRS DM tipe 2 .pptx
CRS DM tipe 2 .pptxCRS DM tipe 2 .pptx
CRS DM tipe 2 .pptx
 
Spina bifida
Spina bifidaSpina bifida
Spina bifida
 
Pr
PrPr
Pr
 
Anamnesis Gangguan Neurologi.pptx
Anamnesis Gangguan Neurologi.pptxAnamnesis Gangguan Neurologi.pptx
Anamnesis Gangguan Neurologi.pptx
 
Anamnesis Gangguan Neurologi.pptx
Anamnesis Gangguan Neurologi.pptxAnamnesis Gangguan Neurologi.pptx
Anamnesis Gangguan Neurologi.pptx
 
Laporan kasus bels palsy di uptd puskesmas
Laporan kasus bels palsy di uptd puskesmasLaporan kasus bels palsy di uptd puskesmas
Laporan kasus bels palsy di uptd puskesmas
 
Pendekatan Klinis Nyeri Punggung Bawah.pptx
Pendekatan Klinis Nyeri Punggung Bawah.pptxPendekatan Klinis Nyeri Punggung Bawah.pptx
Pendekatan Klinis Nyeri Punggung Bawah.pptx
 
LAPORAN KASUS pada pasien bells_palsy di uptd pkm damai
LAPORAN KASUS pada pasien bells_palsy  di uptd pkm damaiLAPORAN KASUS pada pasien bells_palsy  di uptd pkm damai
LAPORAN KASUS pada pasien bells_palsy di uptd pkm damai
 
Hernia Inguinalis.pptx
Hernia Inguinalis.pptxHernia Inguinalis.pptx
Hernia Inguinalis.pptx
 
Neuritis vestibular
Neuritis vestibularNeuritis vestibular
Neuritis vestibular
 
KELAINAN KONGENITAL MUSKULOSKELETAL.pptx
KELAINAN KONGENITAL MUSKULOSKELETAL.pptxKELAINAN KONGENITAL MUSKULOSKELETAL.pptx
KELAINAN KONGENITAL MUSKULOSKELETAL.pptx
 
Cervical Root Syndrome.pptx
Cervical Root Syndrome.pptxCervical Root Syndrome.pptx
Cervical Root Syndrome.pptx
 
refleksi-kasus-cts-sandy-nur-vania-3.pptx
refleksi-kasus-cts-sandy-nur-vania-3.pptxrefleksi-kasus-cts-sandy-nur-vania-3.pptx
refleksi-kasus-cts-sandy-nur-vania-3.pptx
 
Low Back Pain untuk Awam dan pekerja tahun 2024
Low Back Pain untuk Awam dan pekerja tahun 2024Low Back Pain untuk Awam dan pekerja tahun 2024
Low Back Pain untuk Awam dan pekerja tahun 2024
 
LAPORAN_KASUS_bells_palsy.ppt
LAPORAN_KASUS_bells_palsy.pptLAPORAN_KASUS_bells_palsy.ppt
LAPORAN_KASUS_bells_palsy.ppt
 

Recently uploaded

Kimia Farma Batam jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Batam jual obat penggugur kandunganKimia Farma Batam jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Batam jual obat penggugur kandungan
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Kimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandunganKimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandungan
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
APOTEK BATAM JUAL OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN - OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN DI BATA...
APOTEK BATAM JUAL OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN - OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN DI BATA...APOTEK BATAM JUAL OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN - OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN DI BATA...
APOTEK BATAM JUAL OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN - OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN DI BATA...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Obat Cytotec Denpasar Bali • obat penggugur kandungan Denpasar Bali 087776558899
Obat Cytotec Denpasar Bali • obat penggugur kandungan Denpasar Bali 087776558899Obat Cytotec Denpasar Bali • obat penggugur kandungan Denpasar Bali 087776558899
Obat Cytotec Denpasar Bali • obat penggugur kandungan Denpasar Bali 087776558899
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bandung
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bandung0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bandung
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bandung
jualobat34
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bogor
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bogor0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bogor
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bogor
jualobat34
 
Kimia Farma Jambi jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Jambi jual obat penggugur kandunganKimia Farma Jambi jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Jambi jual obat penggugur kandungan
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Farmasi obat cara Menggugurkan Kandungan
Farmasi obat cara Menggugurkan KandunganFarmasi obat cara Menggugurkan Kandungan
Farmasi obat cara Menggugurkan Kandungan
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
OBAT ABORSI SEMARANG 08561234742 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN 08561234742
OBAT ABORSI SEMARANG 08561234742 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN 08561234742OBAT ABORSI SEMARANG 08561234742 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN 08561234742
OBAT ABORSI SEMARANG 08561234742 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN 08561234742
Jual obat penggugur 08561234742 Cara menggugurkan kandungan 08561234742
 
Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899
Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899
Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
[ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ]
[ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ][ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ]
[ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ]
moratmaret503
 
Obat Cytotec Medan ~ obat penggugur kandungan Medan 087776558899
Obat Cytotec Medan ~ obat penggugur kandungan Medan 087776558899Obat Cytotec Medan ~ obat penggugur kandungan Medan 087776558899
Obat Cytotec Medan ~ obat penggugur kandungan Medan 087776558899
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
TEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdf
TEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdfTEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdf
TEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdf
Jual Cytotec Asli Di RIAU 081399993834
 
materi skrining epidemiologi epidemiologi
materi skrining epidemiologi epidemiologimateri skrining epidemiologi epidemiologi
materi skrining epidemiologi epidemiologi
ZulAzhri
 
dermatologi bahan ajar ukmppd pasti lulus.pptx
dermatologi bahan ajar ukmppd pasti lulus.pptxdermatologi bahan ajar ukmppd pasti lulus.pptx
dermatologi bahan ajar ukmppd pasti lulus.pptx
FotocameraM10
 
Kimia Farma Pekanbaru jual obat penggugur kandungan ~ obat aborsi kandungan
Kimia Farma Pekanbaru jual obat penggugur kandungan ~ obat aborsi kandunganKimia Farma Pekanbaru jual obat penggugur kandungan ~ obat aborsi kandungan
Kimia Farma Pekanbaru jual obat penggugur kandungan ~ obat aborsi kandungan
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 

Recently uploaded (20)

Kimia Farma Batam jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Batam jual obat penggugur kandunganKimia Farma Batam jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Batam jual obat penggugur kandungan
 
Kimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandunganKimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandungan
 
APOTEK BATAM JUAL OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN - OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN DI BATA...
APOTEK BATAM JUAL OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN - OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN DI BATA...APOTEK BATAM JUAL OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN - OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN DI BATA...
APOTEK BATAM JUAL OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN - OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN DI BATA...
 
Obat Cytotec Denpasar Bali • obat penggugur kandungan Denpasar Bali 087776558899
Obat Cytotec Denpasar Bali • obat penggugur kandungan Denpasar Bali 087776558899Obat Cytotec Denpasar Bali • obat penggugur kandungan Denpasar Bali 087776558899
Obat Cytotec Denpasar Bali • obat penggugur kandungan Denpasar Bali 087776558899
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bandung
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bandung0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bandung
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bandung
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bogor
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bogor0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bogor
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Bogor
 
buku tentang terbaru stroke iskemik akut ebook.pdf
buku tentang terbaru stroke iskemik akut ebook.pdfbuku tentang terbaru stroke iskemik akut ebook.pdf
buku tentang terbaru stroke iskemik akut ebook.pdf
 
Kimia Farma Jambi jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Jambi jual obat penggugur kandunganKimia Farma Jambi jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Jambi jual obat penggugur kandungan
 
Farmasi obat cara Menggugurkan Kandungan
Farmasi obat cara Menggugurkan KandunganFarmasi obat cara Menggugurkan Kandungan
Farmasi obat cara Menggugurkan Kandungan
 
Bukti Tindak Lanjut Mitigasi Risiko.docx
Bukti Tindak Lanjut Mitigasi Risiko.docxBukti Tindak Lanjut Mitigasi Risiko.docx
Bukti Tindak Lanjut Mitigasi Risiko.docx
 
Konsep Dasar keperawatan Jiwa Iskandar -Tarakan.pptx
Konsep Dasar keperawatan Jiwa Iskandar -Tarakan.pptxKonsep Dasar keperawatan Jiwa Iskandar -Tarakan.pptx
Konsep Dasar keperawatan Jiwa Iskandar -Tarakan.pptx
 
OBAT ABORSI SEMARANG 08561234742 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN 08561234742
OBAT ABORSI SEMARANG 08561234742 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN 08561234742OBAT ABORSI SEMARANG 08561234742 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN 08561234742
OBAT ABORSI SEMARANG 08561234742 OBAT PENGGUGUR KANDUNGAN 08561234742
 
Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899
Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899
Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899
 
[ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ]
[ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ][ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ]
[ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ]
 
Obat Cytotec Medan ~ obat penggugur kandungan Medan 087776558899
Obat Cytotec Medan ~ obat penggugur kandungan Medan 087776558899Obat Cytotec Medan ~ obat penggugur kandungan Medan 087776558899
Obat Cytotec Medan ~ obat penggugur kandungan Medan 087776558899
 
Prosedur FFR & Instalasi FFR di Ruang Cathlab.pptx
Prosedur FFR & Instalasi FFR di Ruang Cathlab.pptxProsedur FFR & Instalasi FFR di Ruang Cathlab.pptx
Prosedur FFR & Instalasi FFR di Ruang Cathlab.pptx
 
TEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdf
TEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdfTEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdf
TEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdf
 
materi skrining epidemiologi epidemiologi
materi skrining epidemiologi epidemiologimateri skrining epidemiologi epidemiologi
materi skrining epidemiologi epidemiologi
 
dermatologi bahan ajar ukmppd pasti lulus.pptx
dermatologi bahan ajar ukmppd pasti lulus.pptxdermatologi bahan ajar ukmppd pasti lulus.pptx
dermatologi bahan ajar ukmppd pasti lulus.pptx
 
Kimia Farma Pekanbaru jual obat penggugur kandungan ~ obat aborsi kandungan
Kimia Farma Pekanbaru jual obat penggugur kandungan ~ obat aborsi kandunganKimia Farma Pekanbaru jual obat penggugur kandungan ~ obat aborsi kandungan
Kimia Farma Pekanbaru jual obat penggugur kandungan ~ obat aborsi kandungan
 

Lbp anak, web201220

  • 1. Nyeri Punggung padaAnak & Remaja Cempaka Thursina Departemen Neurologi, FKKMKUGM Yogyakarta
  • 2. Pendahuluan • Nyeri punggung pada anak banyak di jumpai • Biasanya kasus yang mendasarinya adalah kasus yang sangat serius • Perlu ke hati-hatian dalam mendiagnosis nya • Sangat penting dalam menetukan Etiologi nya, men diagnosis juga dalam management nya, karena sangat bervariasi • Pada anak yang lebih muda dengan perjalanan penyakit yang kronis kemungkinan suatu penyakit yang sangat serius • Sering terlambat mendiagnosis dan terlambat pula penanganannya
  • 3. Epidemiologi • Tidak ada data yang spesifik • 30 % insidensi anak dg Nyeri punggung yang datang ke dokter • Nyeri punggung persisten, menunjukkan kasus yang sangatserius • 1 dari 5 anak usia sekolah memiliki keluhan nyeri punggung • Lebih banyak terjadi pada usia 14-16 thn (jugapada 8-10 thn) • Anal perempuan > anak laki-laki • Dapat pula berhubungan dengan riwayat keluarga nya atau saudara sekandung
  • 4. Etiologi Anak yang lebih tua • Overusedan backstrain atau cedera pada otot & ligament • Cedera discus, herniasi discus, Scheuermann’ Disease (atau Juvenile disc disorder) • Fraktur Vertebra • Spondylolysis
  • 5.
  • 6. • Anak usia muda dan yang lebih tua • Infeksi < 10thn • Discitis • Qsteomyelitis • Tumor tulang, primerjarang • Ewing Sarcoma • Aneurisma bone cyst • Osteoblastoma jinak • Osteoid Osteoma • lymphoma primer===sangat jarang
  • 7. • Tumor Medulla spinalis: Ependymoma • Kelainan congenital tulang vertebra: Scoliosis • Penyakit sistemik :sickle cell disease • Pleonephritis • Infeksi retroperitoneal
  • 8. Ewing Sarcoma • Bone. develops in the leg, pelvis, rib, arm, or spine. • Soft tissue. the thigh, pelvis, spine, chest wall, or foot. • 1% of all childhood cancers. • The ages of 10 and 20. • White people. • The 5-year survival rate : 76% < 15 yo & 60% 15 - 19 yo. • Clinical manifestation: • Stiffness, pain, swelling, or tenderness in the bone or in the tissue surrounding the bone. Pain can come and go and be less severe at night. • A lump near the surface of the skin that may feel warm and soft to the touch. • A fever that does not go away. • A broken bone that happens without an injury. A tumor growing • Treatment: • radiation therapy. • Bone marrow transplantation/stem cell transplantation
  • 9.
  • 10.
  • 11. Anamnesis • Perlu hati hati dan sangat detail untuk menanyakan hal2 : • Sifat nyeri • Frekuensi, durasi dan derajat nyeri • Onset • Apakah sudah di derita cukup lama, nyeri peristen • Severity • Disertai demam, penurunan BB, • Mengganggu aktifitas sehari2 / tidur
  • 12. Anamnesis….lanjutan • Adanya gejala neurologis: • Kelemahan • Parestesi • Gangguan berjalan • Gangguang BAB/BAK • RPD : Artritis, trauma • RPK : Artritis, Scoliosis • Kegiatan : OR (ekstrim, diving, bowling) Tas sekolah, aktifitas lainnya
  • 13. Pemeriksaan Klinis • Lokalisasi & evaluasi nyeri • Nyeri tender point • Inspeksi : deformitas, kelemahan, scoliosis • Cara berjalan • Px. Neurologis: kekuatan, tonus, refleks, sensibilitas
  • 14. Perlu Perhatian serius • < 4 th • Gejala prsisten > 4 minggu • Ada gangguan fungsi lainnya • Gejala sistemik : demam, penurunan BB • Perburukan nyeri • gejala neurologis • Adanya scoliosis baru • Kekakuan tulang belakang
  • 15.
  • 16. Pemeriksaan Penunjang • Simpel test : darah rutin, X ray, Bila lebih serius • Blood test: • CRP, LED • Rheumatik faktor, • Ureum, elektrolit • Fungsi hati • Amylase • Radiology: • Plain X Ray AP/Lat • CT Scan • MRI • SPECT Bone scan
  • 17. Diagnosis Banding • Scheuermann’ Disease (Juvenile Khyposis) • Anak laki2 > anak perempuan • 13 –16 th (Jarang < 10 th) • Nyeri punggung intermitten (tumpul, tajam) • Membaik dengan istirahat • Dapat terlihat khyposis • Terdapat Hamstring
  • 18. Fraktur Vertebra • Sering dijumpai pada spondylolysis Lumbar (unilateral/bilateral) • Sering dijumpai pada atlit2 remaja • Usia 11 – 17 th • Olah raga yang dengan fleksi & ekstensi ber ulang2, sprt: • Gymnastic • diving, • angkatberat, • dayung, • tenis, • cricket • sepak bola
  • 19. • 25% Spondylolysis dapat berkembang menjadi Spondylolystesis • Atlit lebih remaja • Dapat berhubungan dg Spina bifida (5-10% populasi) • Sering asimtomatik • Gejala dapat terlihat dengan bertambah besarnya spurt • Biasanya local pain • Diperparah dengan aktifitas ekstensi dan rotasi
  • 20. • Nyeri membaik dengan istirahat • Nyeri sifatnya tajam, dpt menjalar sampai bokong, derajat ringan sampai sedang • Pada Px : • waddling gait, berhubungan dengan kekakuan hamstring, • lordosis • klasik: Phalen-Dickson sign (+) • Berjalan dengan posisi Lutut fleksi & Panggulfleksi (bisa dijumpai bila terdapat spondylolystesis)
  • 21. • Tes untuk Spondylolisis • STORKTest :berdiri pada 1 kaki pada posisi lumbal ekstensi muncul pain pada ipsilateral dandi daerah lesi interarticularis • SPECT scanning sangat sensitive utk spondylolysis
  • 22. Infeksi • Osteomyelitis; kumanpyogenic pada vertebra sering dijumpai • Onset akut • Anak terlihat lemah • Demam • Nyeri punggung disertai kekakuan • Gerakan terbatas • Sulit berjalan, berjalan dengan bantuan • Spine tenderness • Lab : Leukositosis, LED & CRP meningkat • Dpt di deteksi dengan CT scan atau MRI
  • 23.
  • 24. Ankylosis Spondylitis • Puncaknya usia 15- 30 th • Nyeri nya gradual :lebih buruk pagi haridan dapat berkurang di siang hari • Nyeri berkurang dengan beraktifitas danmeningkat bila istirahat
  • 26. Overuse • Nyeri punggung yang tidak spesifik • Trauma pada otot2 & ligament • Dapat membaik dgistirahat • Kadangberhubungan dgspondylolisis
  • 27. RED FLAGS • Usia sangat muda • Nyeri persisten dan semakin meningkat • BB turun • Demam • Radicular pain • Gangguan BAK/BAB • TIDAK ada perbaikan setelah diberikan terapi selama 2 bulan
  • 28. Penata laksanaan • Dapat membaik dengan sendiri • Apabila penyebabnya hanya karena over use strain • Konfirmasi Diagnosis dan menyingkirkan penyebab serius • Analgetik sederhana • Prefentif : edukasi penggunaan backpack, OR ekstrim, fisioterapi, exercise • Deteksi dini penyebab yang serius
  • 29. • Nyeri neuropatik pada anak dengan cancer memiliki prevalensi yang tinggi • Belum banyak data/ studi yang dapat digunakan sebagai acuan • Terapi: NSAID, opioid, gabapentinoid (Pregabalin), amitriptilin • non farmakologik (rehabilitasi)
  • 30. (lanjutan) • Friedrichsdorf SJ & Nugent AP. Management of Neuropathic Pain in Children with Cancer. Walters Kluwer Health, Lippincott Williams & Wilkins, 7(2): 1751-4258. 2013.
  • 31. Segera di rujuk bila • Nyeri menetap beberapa minggu • Usia < 11 th • Nyeri bertambah hebat dan memburuk • Demam • Ada defisit neurologis • Terdapat kaku punggung
  • 32. Komplikasi • Bervariasi • Tergantung penyebab • Dapat dihindari dengan sedini mungkin ditangani penyebabnya
  • 34. Preventif • Edukasi kesehatan tulang punggung • Penggunaan Backpack : • harus dibatasi berat 10-15 BB • Jangan membawa pada 1 sisi bahu • Gunakan bahan yang ringan • Mempunyai roda • Sekolah menyiapkan locker • Tidak olah raga ekstrim (diving, gymnastic, bowling dll)
  • 36. Rehabilitasi • Lebih utama • Exercise of the spine • Tujuan: otot2 tulang belakang, perut, panggul, paha kuat dan fleksibel • bisa dengan berjalan, jogging, bersepeda, berenang
  • 37.
  • 38.
  • 39.
  • 40.
  • 41. Summary • Nyeri punggung bisa terjadi pada anak • Pada remaja ; anak perempuan > anak laki • Berhubungan dengan : Berat tas sekolah, riwayat keluarga • RED FLAGS • MRI diperlukan untuk investigasi • Rehabilitasi • Edukasi