SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
KONSEP DAN PENERAPAN NILAI WAKTU UANG
 Pengertian Nilai Waktu Uang
“Konsep ini adalah konsep yang memperhatikan waktu dalam menghitung nilai
uang artinya uang yang dimiliki seseorang pada hari ini tidak akan sama nilainya
dengan satu tahun yang akan datang “ .
Waktu adalah uang, time is money. Anda tentu sudah sering mendengar pepatah
ini. Ya, waktu memang berharga. Bahkan, faktor waktu juga bisa mempengaruhi
nilai uang yang kita miliki. Karena itulah muncul konsep nilai waktu uang
atau time value of money. Setiap investor mesti memahami konsep ini karena ia
menjadi salah satu dasar dalam investasi dan manajemen keuangan.
Nilai waktu uang atau time value of money adalah konsep yang menjabarkan
bahwa uang yang tersedia pada saat ini lebih berharga dibandingkan uang dalam
jumlah sama yang tersedia di masa yang akan datang.
Semakin tinggi bunga, seperti bunga deposito perbankan, nilai uang yang kita
terima saat ini akan semakin berharga. Sebab, dengan bunga yang tinggi, uang itu
bisa berbiak lebih dengan cepat.
Untuk menghitung nilai waktu uang (time value of money), ada dua konsep yang
sering dipergunakan. Yakni, konsep nilai tunai ataupresent value (PV) dan nilai
di masa mendatang atau future value(FV).Nah, berdasarkan dua konsep itu, kita
bisa menghitung nilai di masa mendatang dari sejumlah uang tunai saat ini.

 Future Value
Future value adalah jumlah Nilai yang akan di terima dengan menjumlahkan
modal awal periode dengan jumlah uang yang akan di terima selama periode
tersebut. Future Value dapat dicari dengan rumus : Pn = Pₒ (1+i)ⁿ.
Misalnya Jika kita menabung Rp.1.000.000 saat ini, maka berapa jumlah uang
kita 1 tahun depan dan 5 tahun kedepan jika tingkat bunga 10% per tahun ?

P₁ = 1.000.000 + (1.000.000 x 0,1) = 1.000.000 (1 + 0,1) = 1.100.000

Dan pada tahun ke 3 dengan membungakan bunga yang kita peroleh dari tahun
sebelumnya maka uang yang kita peroleh saat ini menjadi:
P5 = 1.000.000 + (1.000.000 x 0,1)5 = 1.000.000 (1 + 0,1)5 = 1.610.510
Dari perhitungan diatas dapat kita lihat bahwa uang yang kita simpan jika tidak
kita ambil sedikitpun akan bertambah beberapa tahun kedepan dengan asumsi
besar bunga yang sama sepanjang tahun.

 Present Value
Present value adalah Nilai saat ini dari jumlah uang di masa datang atau
serangkaian pembayaran yang di nilai pada tingkat bunga yang di tentukan.
Kebalikan dari future value adalah present value. Present Value dapat dihitung
dengan rumus : PVn = FVn / (1 + i)n
Misalnya kita mempunyai kas sebesar 1.100.000 satu tahun mendatang dan
1.610.510 lima tahun mendatang berapa present value dari masing masing kas
tersebut apabila tingkat diskonto adalah 10 %
PV = 1.100.000 = 1.000.000
1+0,1
PV = 1.610.510 = 1.000.000
(1+0,1)5
Dari perhitungan diatas dapat kita lihat bahwa pada satu tahun mendatang uang
kita 1.100.000 berarti uang kita saat ini adalah 1.000.000 dan pada lima tahun
mendatang uang kita 1.610.510 berarti uang kita saat ini adalah 1.000.000.
Kesimpulannya adalah nilai sekarang dari masing – masing kas adalah
1.000.000.

 Annuity
Suatu rangkaian pembayaran uang dalam jumlah yang sama yang terjadi dalam
periode waktu tertentu. Annuity dapat dihitung dengan rumus :
FV = Ko (1 + r) ^n

More Related Content

What's hot

Inflasi, Pengangguran, dan Kurva Phillips
Inflasi, Pengangguran, dan Kurva PhillipsInflasi, Pengangguran, dan Kurva Phillips
Inflasi, Pengangguran, dan Kurva PhillipsMuhammad Rafi Kambara
 
Penilaian Saham
Penilaian SahamPenilaian Saham
Penilaian SahamHayy
 
suku bunga dan nilai uang
suku bunga dan nilai uangsuku bunga dan nilai uang
suku bunga dan nilai uangDaniel SLSA CLA
 
Return dan Risiko Aset Tunggal
Return dan Risiko Aset TunggalReturn dan Risiko Aset Tunggal
Return dan Risiko Aset TunggalTrisnadi Wijaya
 
Obligasi (Matematika Keuangan)
Obligasi (Matematika Keuangan)Obligasi (Matematika Keuangan)
Obligasi (Matematika Keuangan)Kelinci Coklat
 
Manajemen keuangan bab 10
Manajemen keuangan bab 10Manajemen keuangan bab 10
Manajemen keuangan bab 10Lia Ivvana
 
Liabilities & Equity
Liabilities & EquityLiabilities & Equity
Liabilities & EquityIndra Yu
 
Tiga ilustrasi struktur perencanaan pajak pada perusahaan multinasional
Tiga ilustrasi struktur perencanaan pajak pada perusahaan multinasionalTiga ilustrasi struktur perencanaan pajak pada perusahaan multinasional
Tiga ilustrasi struktur perencanaan pajak pada perusahaan multinasionalFuturum2
 
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)Asep suryadi
 
Model indeks tunggal ppt
Model indeks tunggal pptModel indeks tunggal ppt
Model indeks tunggal pptAnisa Kirana
 
Bab.15 Biaya Kualitas dan Produktivitas: Pengukuran, Pelaporan dan Pengendalian
Bab.15 Biaya Kualitas dan Produktivitas: Pengukuran, Pelaporan dan PengendalianBab.15 Biaya Kualitas dan Produktivitas: Pengukuran, Pelaporan dan Pengendalian
Bab.15 Biaya Kualitas dan Produktivitas: Pengukuran, Pelaporan dan PengendalianFitri Ayu Kusuma Wijayanti
 
Analisis keputusan lease vs buy part 2
Analisis keputusan lease vs buy part 2Analisis keputusan lease vs buy part 2
Analisis keputusan lease vs buy part 2Futurum2
 
Manajemen keuangan bab 20 pendanaan jangka panjang
Manajemen keuangan bab 20 pendanaan jangka panjangManajemen keuangan bab 20 pendanaan jangka panjang
Manajemen keuangan bab 20 pendanaan jangka panjangDevy Sylvia Silaban
 

What's hot (20)

Inflasi, Pengangguran, dan Kurva Phillips
Inflasi, Pengangguran, dan Kurva PhillipsInflasi, Pengangguran, dan Kurva Phillips
Inflasi, Pengangguran, dan Kurva Phillips
 
Penilaian Saham
Penilaian SahamPenilaian Saham
Penilaian Saham
 
suku bunga dan nilai uang
suku bunga dan nilai uangsuku bunga dan nilai uang
suku bunga dan nilai uang
 
Return dan Risiko Aset Tunggal
Return dan Risiko Aset TunggalReturn dan Risiko Aset Tunggal
Return dan Risiko Aset Tunggal
 
Analisa kurva IS-LM
Analisa kurva IS-LMAnalisa kurva IS-LM
Analisa kurva IS-LM
 
Obligasi (Matematika Keuangan)
Obligasi (Matematika Keuangan)Obligasi (Matematika Keuangan)
Obligasi (Matematika Keuangan)
 
M keu-31
M keu-31M keu-31
M keu-31
 
Manajemen keuangan bab 10
Manajemen keuangan bab 10Manajemen keuangan bab 10
Manajemen keuangan bab 10
 
Liabilities & Equity
Liabilities & EquityLiabilities & Equity
Liabilities & Equity
 
Tiga ilustrasi struktur perencanaan pajak pada perusahaan multinasional
Tiga ilustrasi struktur perencanaan pajak pada perusahaan multinasionalTiga ilustrasi struktur perencanaan pajak pada perusahaan multinasional
Tiga ilustrasi struktur perencanaan pajak pada perusahaan multinasional
 
Pemilihan Portofolio
Pemilihan PortofolioPemilihan Portofolio
Pemilihan Portofolio
 
Time Value Of Money
Time Value Of MoneyTime Value Of Money
Time Value Of Money
 
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
 
Suku bunga
Suku bungaSuku bunga
Suku bunga
 
Model indeks tunggal ppt
Model indeks tunggal pptModel indeks tunggal ppt
Model indeks tunggal ppt
 
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii utang obligasi
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii  utang obligasiBahan kuliah pengantar akuntansi ii  utang obligasi
Bahan kuliah pengantar akuntansi ii utang obligasi
 
Bab.15 Biaya Kualitas dan Produktivitas: Pengukuran, Pelaporan dan Pengendalian
Bab.15 Biaya Kualitas dan Produktivitas: Pengukuran, Pelaporan dan PengendalianBab.15 Biaya Kualitas dan Produktivitas: Pengukuran, Pelaporan dan Pengendalian
Bab.15 Biaya Kualitas dan Produktivitas: Pengukuran, Pelaporan dan Pengendalian
 
Analisis keputusan lease vs buy part 2
Analisis keputusan lease vs buy part 2Analisis keputusan lease vs buy part 2
Analisis keputusan lease vs buy part 2
 
Manajemen keuangan bab 20 pendanaan jangka panjang
Manajemen keuangan bab 20 pendanaan jangka panjangManajemen keuangan bab 20 pendanaan jangka panjang
Manajemen keuangan bab 20 pendanaan jangka panjang
 
Kebijakan moneter
Kebijakan moneterKebijakan moneter
Kebijakan moneter
 

Viewers also liked

Konsep nilai waktu dari uang
Konsep nilai waktu dari uangKonsep nilai waktu dari uang
Konsep nilai waktu dari uangVj Dwi ShiNoda
 
Tugas Manajemen Keuangan ( Nilai Waktu Dari Uang )
Tugas Manajemen Keuangan ( Nilai Waktu Dari Uang )Tugas Manajemen Keuangan ( Nilai Waktu Dari Uang )
Tugas Manajemen Keuangan ( Nilai Waktu Dari Uang )Eka Mukarromah
 
nilai waktu uang
nilai waktu uangnilai waktu uang
nilai waktu uangAmrul Rizal
 
Konsep nilai waktu uang pembaharuan
Konsep nilai waktu uang pembaharuanKonsep nilai waktu uang pembaharuan
Konsep nilai waktu uang pembaharuanIlmu-bermanfaat23
 
KONSEP NILAI WAKTU DARI UANG DAN EKIVALENSI
KONSEP NILAI WAKTU DARI UANG DAN EKIVALENSIKONSEP NILAI WAKTU DARI UANG DAN EKIVALENSI
KONSEP NILAI WAKTU DARI UANG DAN EKIVALENSIFernando Pradita
 
Akuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso Weygant
Akuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso WeygantAkuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso Weygant
Akuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso WeygantAmalia Dekata
 
4 time value of money (manajemen keuangan)
4 time value of money (manajemen keuangan)4 time value of money (manajemen keuangan)
4 time value of money (manajemen keuangan)Dewi Rahmawati
 
Manajemen Keuangan Brigham Houston
Manajemen Keuangan Brigham HoustonManajemen Keuangan Brigham Houston
Manajemen Keuangan Brigham Houstonanharwahyu
 
Nilai waktu uang 1
Nilai waktu uang 1Nilai waktu uang 1
Nilai waktu uang 1uswah_hana
 
Nilai Waktu dari Uang
Nilai Waktu dari UangNilai Waktu dari Uang
Nilai Waktu dari UangIbnu Siroj
 
Persentasi akuntansi (sumber keuangan perusahaan)
Persentasi akuntansi (sumber keuangan perusahaan)Persentasi akuntansi (sumber keuangan perusahaan)
Persentasi akuntansi (sumber keuangan perusahaan)Ronaldo Roberto
 
BMP EKMA4213 Manajemen Keuangan
BMP EKMA4213 Manajemen KeuanganBMP EKMA4213 Manajemen Keuangan
BMP EKMA4213 Manajemen KeuanganMang Engkus
 
Pendidikan Agama Kristen Kelas XI kurikulum 2013
Pendidikan Agama Kristen Kelas XI kurikulum 2013Pendidikan Agama Kristen Kelas XI kurikulum 2013
Pendidikan Agama Kristen Kelas XI kurikulum 2013Christina Dwi Rahayu
 

Viewers also liked (17)

Konsep nilai waktu dari uang
Konsep nilai waktu dari uangKonsep nilai waktu dari uang
Konsep nilai waktu dari uang
 
Tugas Manajemen Keuangan ( Nilai Waktu Dari Uang )
Tugas Manajemen Keuangan ( Nilai Waktu Dari Uang )Tugas Manajemen Keuangan ( Nilai Waktu Dari Uang )
Tugas Manajemen Keuangan ( Nilai Waktu Dari Uang )
 
nilai waktu uang
nilai waktu uangnilai waktu uang
nilai waktu uang
 
Nilai waktu uang time value of money
Nilai waktu uang   time value of moneyNilai waktu uang   time value of money
Nilai waktu uang time value of money
 
Konsep nilai waktu uang pembaharuan
Konsep nilai waktu uang pembaharuanKonsep nilai waktu uang pembaharuan
Konsep nilai waktu uang pembaharuan
 
KONSEP NILAI WAKTU DARI UANG DAN EKIVALENSI
KONSEP NILAI WAKTU DARI UANG DAN EKIVALENSIKONSEP NILAI WAKTU DARI UANG DAN EKIVALENSI
KONSEP NILAI WAKTU DARI UANG DAN EKIVALENSI
 
Akuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso Weygant
Akuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso WeygantAkuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso Weygant
Akuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso Weygant
 
4 time value of money (manajemen keuangan)
4 time value of money (manajemen keuangan)4 time value of money (manajemen keuangan)
4 time value of money (manajemen keuangan)
 
Manajemen Keuangan Brigham Houston
Manajemen Keuangan Brigham HoustonManajemen Keuangan Brigham Houston
Manajemen Keuangan Brigham Houston
 
Nilai waktu uang 1
Nilai waktu uang 1Nilai waktu uang 1
Nilai waktu uang 1
 
Nilai Waktu dari Uang
Nilai Waktu dari UangNilai Waktu dari Uang
Nilai Waktu dari Uang
 
Persentasi akuntansi (sumber keuangan perusahaan)
Persentasi akuntansi (sumber keuangan perusahaan)Persentasi akuntansi (sumber keuangan perusahaan)
Persentasi akuntansi (sumber keuangan perusahaan)
 
Makalah Time of value
Makalah Time of valueMakalah Time of value
Makalah Time of value
 
BMP EKMA4213 Manajemen Keuangan
BMP EKMA4213 Manajemen KeuanganBMP EKMA4213 Manajemen Keuangan
BMP EKMA4213 Manajemen Keuangan
 
Pendidikan Agama Kristen Kelas XI kurikulum 2013
Pendidikan Agama Kristen Kelas XI kurikulum 2013Pendidikan Agama Kristen Kelas XI kurikulum 2013
Pendidikan Agama Kristen Kelas XI kurikulum 2013
 
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMA Kelas XI (buku guru)
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMA Kelas XI (buku guru)Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMA Kelas XI (buku guru)
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMA Kelas XI (buku guru)
 
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas XI (Buku Siswa)
 

Similar to Makalah nilai waktu uang

1TVOM.pdf
1TVOM.pdf1TVOM.pdf
1TVOM.pdfmjihadi
 
Konsep nilai waktu dari uang dan ekivalensi
Konsep nilai waktu dari uang dan ekivalensiKonsep nilai waktu dari uang dan ekivalensi
Konsep nilai waktu dari uang dan ekivalensiRifan Bukhori
 
Nilai waktu dan uang
Nilai waktu dan uangNilai waktu dan uang
Nilai waktu dan uangreidjen raden
 
KONSEP NILAI UANG TERHADAP WAKTU.pptx
KONSEP NILAI UANG TERHADAP WAKTU.pptxKONSEP NILAI UANG TERHADAP WAKTU.pptx
KONSEP NILAI UANG TERHADAP WAKTU.pptxTaufikHidayat8361
 
KONSEP NILAI WAKTU DARI UANG
KONSEP NILAI WAKTU DARI UANGKONSEP NILAI WAKTU DARI UANG
KONSEP NILAI WAKTU DARI UANGferrys123
 
Nilai Waktu Dari Uang Dan Ekivalensi
Nilai Waktu Dari Uang Dan EkivalensiNilai Waktu Dari Uang Dan Ekivalensi
Nilai Waktu Dari Uang Dan EkivalensiRizky Angga Kusuma
 
Nilai Uang Sekarang dan Masa Depan
Nilai Uang Sekarang dan Masa DepanNilai Uang Sekarang dan Masa Depan
Nilai Uang Sekarang dan Masa DepanRizka Ghiyas Agustin
 
Konsep Nilai Waktu Dari Uang & Ekivalensi
Konsep Nilai Waktu Dari Uang & EkivalensiKonsep Nilai Waktu Dari Uang & Ekivalensi
Konsep Nilai Waktu Dari Uang & Ekivalensidtree
 
nilai uang dari waktu (nabila ambarwati).pptx
nilai uang dari waktu (nabila ambarwati).pptxnilai uang dari waktu (nabila ambarwati).pptx
nilai uang dari waktu (nabila ambarwati).pptxNabilaAmbarwati1
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2PutriMuaini
 
NILAI WAKTU DARI UANG 27 Sept.pdf
NILAI WAKTU DARI UANG 27 Sept.pdfNILAI WAKTU DARI UANG 27 Sept.pdf
NILAI WAKTU DARI UANG 27 Sept.pdfIndahSavitri12
 
Future Value dari Investasi
Future Value dari InvestasiFuture Value dari Investasi
Future Value dari InvestasiRiki Ardoni
 
Tugas softskill desember
Tugas softskill desemberTugas softskill desember
Tugas softskill desemberAhmad Fahrizald
 
Ekonomi-Teknik-Pertemuan-2.ppt
Ekonomi-Teknik-Pertemuan-2.pptEkonomi-Teknik-Pertemuan-2.ppt
Ekonomi-Teknik-Pertemuan-2.pptRandyKuswanto
 

Similar to Makalah nilai waktu uang (20)

1TVOM.pdf
1TVOM.pdf1TVOM.pdf
1TVOM.pdf
 
Resume uts
Resume utsResume uts
Resume uts
 
Konsep nilai waktu dari uang dan ekivalensi
Konsep nilai waktu dari uang dan ekivalensiKonsep nilai waktu dari uang dan ekivalensi
Konsep nilai waktu dari uang dan ekivalensi
 
Resume materi
Resume materiResume materi
Resume materi
 
TVM 2.ppt
TVM 2.pptTVM 2.ppt
TVM 2.ppt
 
Nilai waktu dan uang
Nilai waktu dan uangNilai waktu dan uang
Nilai waktu dan uang
 
KONSEP NILAI UANG TERHADAP WAKTU.pptx
KONSEP NILAI UANG TERHADAP WAKTU.pptxKONSEP NILAI UANG TERHADAP WAKTU.pptx
KONSEP NILAI UANG TERHADAP WAKTU.pptx
 
KONSEP NILAI WAKTU DARI UANG
KONSEP NILAI WAKTU DARI UANGKONSEP NILAI WAKTU DARI UANG
KONSEP NILAI WAKTU DARI UANG
 
Nilai Waktu Dari Uang Dan Ekivalensi
Nilai Waktu Dari Uang Dan EkivalensiNilai Waktu Dari Uang Dan Ekivalensi
Nilai Waktu Dari Uang Dan Ekivalensi
 
Nilai Uang Sekarang dan Masa Depan
Nilai Uang Sekarang dan Masa DepanNilai Uang Sekarang dan Masa Depan
Nilai Uang Sekarang dan Masa Depan
 
Konsep Nilai Waktu Dari Uang & Ekivalensi
Konsep Nilai Waktu Dari Uang & EkivalensiKonsep Nilai Waktu Dari Uang & Ekivalensi
Konsep Nilai Waktu Dari Uang & Ekivalensi
 
nilai uang dari waktu (nabila ambarwati).pptx
nilai uang dari waktu (nabila ambarwati).pptxnilai uang dari waktu (nabila ambarwati).pptx
nilai uang dari waktu (nabila ambarwati).pptx
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
 
NILAI WAKTU DARI UANG 27 Sept.pdf
NILAI WAKTU DARI UANG 27 Sept.pdfNILAI WAKTU DARI UANG 27 Sept.pdf
NILAI WAKTU DARI UANG 27 Sept.pdf
 
Future Value dari Investasi
Future Value dari InvestasiFuture Value dari Investasi
Future Value dari Investasi
 
Nilai uang
Nilai uangNilai uang
Nilai uang
 
Time Value Of Money
Time Value Of MoneyTime Value Of Money
Time Value Of Money
 
Konsep nilai waktu dari uang
Konsep nilai waktu dari uang Konsep nilai waktu dari uang
Konsep nilai waktu dari uang
 
Tugas softskill desember
Tugas softskill desemberTugas softskill desember
Tugas softskill desember
 
Ekonomi-Teknik-Pertemuan-2.ppt
Ekonomi-Teknik-Pertemuan-2.pptEkonomi-Teknik-Pertemuan-2.ppt
Ekonomi-Teknik-Pertemuan-2.ppt
 

Makalah nilai waktu uang

  • 1. KONSEP DAN PENERAPAN NILAI WAKTU UANG  Pengertian Nilai Waktu Uang “Konsep ini adalah konsep yang memperhatikan waktu dalam menghitung nilai uang artinya uang yang dimiliki seseorang pada hari ini tidak akan sama nilainya dengan satu tahun yang akan datang “ . Waktu adalah uang, time is money. Anda tentu sudah sering mendengar pepatah ini. Ya, waktu memang berharga. Bahkan, faktor waktu juga bisa mempengaruhi nilai uang yang kita miliki. Karena itulah muncul konsep nilai waktu uang atau time value of money. Setiap investor mesti memahami konsep ini karena ia menjadi salah satu dasar dalam investasi dan manajemen keuangan. Nilai waktu uang atau time value of money adalah konsep yang menjabarkan bahwa uang yang tersedia pada saat ini lebih berharga dibandingkan uang dalam jumlah sama yang tersedia di masa yang akan datang. Semakin tinggi bunga, seperti bunga deposito perbankan, nilai uang yang kita terima saat ini akan semakin berharga. Sebab, dengan bunga yang tinggi, uang itu bisa berbiak lebih dengan cepat. Untuk menghitung nilai waktu uang (time value of money), ada dua konsep yang sering dipergunakan. Yakni, konsep nilai tunai ataupresent value (PV) dan nilai di masa mendatang atau future value(FV).Nah, berdasarkan dua konsep itu, kita bisa menghitung nilai di masa mendatang dari sejumlah uang tunai saat ini.  Future Value Future value adalah jumlah Nilai yang akan di terima dengan menjumlahkan modal awal periode dengan jumlah uang yang akan di terima selama periode tersebut. Future Value dapat dicari dengan rumus : Pn = Pₒ (1+i)ⁿ. Misalnya Jika kita menabung Rp.1.000.000 saat ini, maka berapa jumlah uang kita 1 tahun depan dan 5 tahun kedepan jika tingkat bunga 10% per tahun ? P₁ = 1.000.000 + (1.000.000 x 0,1) = 1.000.000 (1 + 0,1) = 1.100.000 Dan pada tahun ke 3 dengan membungakan bunga yang kita peroleh dari tahun sebelumnya maka uang yang kita peroleh saat ini menjadi:
  • 2. P5 = 1.000.000 + (1.000.000 x 0,1)5 = 1.000.000 (1 + 0,1)5 = 1.610.510 Dari perhitungan diatas dapat kita lihat bahwa uang yang kita simpan jika tidak kita ambil sedikitpun akan bertambah beberapa tahun kedepan dengan asumsi besar bunga yang sama sepanjang tahun.  Present Value Present value adalah Nilai saat ini dari jumlah uang di masa datang atau serangkaian pembayaran yang di nilai pada tingkat bunga yang di tentukan. Kebalikan dari future value adalah present value. Present Value dapat dihitung dengan rumus : PVn = FVn / (1 + i)n Misalnya kita mempunyai kas sebesar 1.100.000 satu tahun mendatang dan 1.610.510 lima tahun mendatang berapa present value dari masing masing kas tersebut apabila tingkat diskonto adalah 10 % PV = 1.100.000 = 1.000.000 1+0,1 PV = 1.610.510 = 1.000.000 (1+0,1)5 Dari perhitungan diatas dapat kita lihat bahwa pada satu tahun mendatang uang kita 1.100.000 berarti uang kita saat ini adalah 1.000.000 dan pada lima tahun mendatang uang kita 1.610.510 berarti uang kita saat ini adalah 1.000.000. Kesimpulannya adalah nilai sekarang dari masing – masing kas adalah 1.000.000.  Annuity Suatu rangkaian pembayaran uang dalam jumlah yang sama yang terjadi dalam periode waktu tertentu. Annuity dapat dihitung dengan rumus : FV = Ko (1 + r) ^n