SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
Kekerasan Seksual
Muhammad Fathur Rohman
20210110100037
Topik Pembahasan
Kekerasan Seksual Penyebab Kekerasan
Seksual
Dampak Kekerasan
Seksual
Bentuk-bentuk
Kekerasan
01 02
03 04
05
Pencegahan Dari
Kekerasan Seksual
Kekerasan
Seksual
01
Kekerasan Seksual
Kekerasan seksual adalah sebuah tindakan pelecehan seksual terhadap seseorang
tanpa adanya persetujuan dari pihak yang bersangkutan. Kekerasan seksual juga
setiap perbuatan merendahkan, menghina, menyerang dan/atau tindakan lainnya,
terhadap tubuh yang terkait dengan nafsu perkelaminan, hasrat seksual seseorang,
dan/atau fungsi reproduksi, secara paksa, bertentangan dengan kehendak
seseorang, dan/atau tindakan lain yang menyebabkan seseorang itu tidak mampu
memberikan persetujuan dalam keadaan bebas, karena ketimpangan relasi kuasa,
relasi gender dan/atau sebab lain, yang berakibat atau dapat berakibat penderitaan
atau kesengsaraan terhadap secara fisik, psikis, seksual, kerugian secara ekonomi,
sosial, budaya, dan/atau politik.
Data Kasus Pelecehan Seksual
Penyebab
02
penyebabnya:
1. Lemahnya diri korban
2. Hawa nafsu yang tidak bisa dijaga atau dikendalikan
3. Pernah menjadi korban kekerasan seksual
4. Menjadi saksi atau pada masa lalu pernah melihat
kekerasan seksual
5. Memiliki kuasa yang tertinggi
6. Fantasi seksual
7. Kebiasaan menonton video porno
Bentuk-bentuk
03
Bentuk-Bentuk:
1. Pemerkosaan
2. Pelecehan seksual
3. Eksploitasi seksual
4. Perdagangan manusia untuk tujuan seksual
5. Prostitusi paksa
6. Perbudakan seksual
7. Penyiksaan seksual
8. Penghukuman tidak manusiawi dan bernuansa seksual
Dampak
04
Dampaknya
1. Adanya dorongan untuk bunuh diri.
2. Dampak psikologis.
3. Depresi.
4. Luka secara fisik.
5. Mempunyai penyakit menular seksual.
6. Kehamilan tidak diinginkan.
Cara
Pencegahan
05
Cara
Pencegahannya:
1. Ditegakan tentang hukuman dari kekerasan seksual tersebut
2. Diberi pendidikan tentang kekerasan seksual
3. Jangan mudah percaya kepada orang yang baru maupun yang
sudah dikenal
4. Hindari hal-hal yang berbau pornografi
5. Bersikap tegas kepada orang lain
6. Mempelajari bela diri
7. Mempersiapkan alat pelindung
Kesimpulan
● Kekerasan seksual ini banyak terjadi dimana-mana dari hal yang terkecil saja
yang dapat kita jumpai didalam kehidupan sehari-hari, untuk kita
menghindari dari masalah tersebut pastinya kita dari lingkungan juga harus
terhindar dari yang dekat atau berbau dengan kekerasan seksual. Memang
kekerasan seksual ini susah untuk dihapus Karena banyak orang-orang yang
susah untuk mengikuti atau mentaati norma atau aturan yang sudah dibuat
oleh pemerintah, walaupun memang hukumannya sudah jelas tetapi masih
banyak pelaku-pelaku terhadap kekerasan seksual ini. Adanya makalah ini
untuk memberikan kepada pembaca tentang pengetahuan kekerasan seksual.

More Related Content

What's hot

remaja dan masalahnya
remaja dan masalahnyaremaja dan masalahnya
remaja dan masalahnya
haqiemisme
 
POWER POIN PERGAULAN BEBAS
POWER POIN PERGAULAN BEBASPOWER POIN PERGAULAN BEBAS
POWER POIN PERGAULAN BEBAS
Firdika Arini
 

What's hot (20)

remaja dan masalahnya
remaja dan masalahnyaremaja dan masalahnya
remaja dan masalahnya
 
PPT PELECEHAN SEKSUAL.pptx
PPT PELECEHAN SEKSUAL.pptxPPT PELECEHAN SEKSUAL.pptx
PPT PELECEHAN SEKSUAL.pptx
 
Materi 3 - Bahaya Pornografi
Materi 3  - Bahaya PornografiMateri 3  - Bahaya Pornografi
Materi 3 - Bahaya Pornografi
 
Panduan pencegahan dan penangan perundungan
Panduan pencegahan dan penangan perundunganPanduan pencegahan dan penangan perundungan
Panduan pencegahan dan penangan perundungan
 
Kekerasan anak
Kekerasan anakKekerasan anak
Kekerasan anak
 
Materi ppt bullying (1)
Materi ppt bullying (1)Materi ppt bullying (1)
Materi ppt bullying (1)
 
Wawasan Kebangsaan
Wawasan KebangsaanWawasan Kebangsaan
Wawasan Kebangsaan
 
Kelompok 4 sosiologi pelecehan seksual
Kelompok 4 sosiologi pelecehan seksualKelompok 4 sosiologi pelecehan seksual
Kelompok 4 sosiologi pelecehan seksual
 
Masa Remaja
Masa RemajaMasa Remaja
Masa Remaja
 
Percaya diri
Percaya diri Percaya diri
Percaya diri
 
PPT Pertumbuhan Fisik 3B.pptx
PPT Pertumbuhan Fisik 3B.pptxPPT Pertumbuhan Fisik 3B.pptx
PPT Pertumbuhan Fisik 3B.pptx
 
Etika dan etiket di dunia kerja st's
Etika dan etiket di dunia kerja st'sEtika dan etiket di dunia kerja st's
Etika dan etiket di dunia kerja st's
 
Ppt behavioral
Ppt behavioralPpt behavioral
Ppt behavioral
 
Anti Kekerasan Sekolah
Anti Kekerasan SekolahAnti Kekerasan Sekolah
Anti Kekerasan Sekolah
 
POWER POIN PERGAULAN BEBAS
POWER POIN PERGAULAN BEBASPOWER POIN PERGAULAN BEBAS
POWER POIN PERGAULAN BEBAS
 
PPT ANTI BULLYING
PPT ANTI BULLYINGPPT ANTI BULLYING
PPT ANTI BULLYING
 
PPT MENGELOLA EMOSI.pptx
PPT MENGELOLA EMOSI.pptxPPT MENGELOLA EMOSI.pptx
PPT MENGELOLA EMOSI.pptx
 
Bullying 30 November 2021.pptx
Bullying 30 November 2021.pptxBullying 30 November 2021.pptx
Bullying 30 November 2021.pptx
 
PPT Psikologi Sosial Agresi (Mercubuana 2012)
PPT Psikologi Sosial Agresi (Mercubuana 2012)PPT Psikologi Sosial Agresi (Mercubuana 2012)
PPT Psikologi Sosial Agresi (Mercubuana 2012)
 
Presentasi kepemimpinan
Presentasi kepemimpinanPresentasi kepemimpinan
Presentasi kepemimpinan
 

Similar to PPT ARAP.pptx

Similar to PPT ARAP.pptx (20)

MENGATASI_Perilaku_Sex_Menyimpang_Sebaga.pptx
MENGATASI_Perilaku_Sex_Menyimpang_Sebaga.pptxMENGATASI_Perilaku_Sex_Menyimpang_Sebaga.pptx
MENGATASI_Perilaku_Sex_Menyimpang_Sebaga.pptx
 
PELECEHAN_SEKSUAL.pptx
PELECEHAN_SEKSUAL.pptxPELECEHAN_SEKSUAL.pptx
PELECEHAN_SEKSUAL.pptx
 
Isu gender dan kdrt
Isu gender dan kdrtIsu gender dan kdrt
Isu gender dan kdrt
 
kecelaruan seksual
 kecelaruan seksual kecelaruan seksual
kecelaruan seksual
 
5. kdrt
5. kdrt5. kdrt
5. kdrt
 
Kekerasan Dalam Pacaran
Kekerasan Dalam PacaranKekerasan Dalam Pacaran
Kekerasan Dalam Pacaran
 
PERMASALAHAN_KESEHATAN_WANITA_DALAM_DIME-58187801.ppt
PERMASALAHAN_KESEHATAN_WANITA_DALAM_DIME-58187801.pptPERMASALAHAN_KESEHATAN_WANITA_DALAM_DIME-58187801.ppt
PERMASALAHAN_KESEHATAN_WANITA_DALAM_DIME-58187801.ppt
 
kdrt.ppt
kdrt.pptkdrt.ppt
kdrt.ppt
 
Kdrt1
Kdrt1Kdrt1
Kdrt1
 
Menginteraksikan gender dan kesehatan reproduksi di.ppt
Menginteraksikan   gender dan kesehatan reproduksi di.pptMenginteraksikan   gender dan kesehatan reproduksi di.ppt
Menginteraksikan gender dan kesehatan reproduksi di.ppt
 
Kdrt
KdrtKdrt
Kdrt
 
kesehsatan reproduksi
kesehsatan reproduksi kesehsatan reproduksi
kesehsatan reproduksi
 
Modul 6 kb 2
Modul 6 kb 2Modul 6 kb 2
Modul 6 kb 2
 
seks bebas dan pergaulan bebas
seks bebas dan pergaulan bebasseks bebas dan pergaulan bebas
seks bebas dan pergaulan bebas
 
Sosiologi (Perilaku Menyimpang)
Sosiologi (Perilaku Menyimpang)Sosiologi (Perilaku Menyimpang)
Sosiologi (Perilaku Menyimpang)
 
Norma dan Praktik Budaya Kekerasan dalam Rumah Tangga
Norma dan Praktik Budaya Kekerasan dalam Rumah Tangga Norma dan Praktik Budaya Kekerasan dalam Rumah Tangga
Norma dan Praktik Budaya Kekerasan dalam Rumah Tangga
 
PPT_SEKS_BEBAS_EDIT_pptx.pptx
PPT_SEKS_BEBAS_EDIT_pptx.pptxPPT_SEKS_BEBAS_EDIT_pptx.pptx
PPT_SEKS_BEBAS_EDIT_pptx.pptx
 
Seks bebas
Seks bebasSeks bebas
Seks bebas
 
makalah konsep seksual - d3 keperawatan
makalah konsep seksual - d3 keperawatan makalah konsep seksual - d3 keperawatan
makalah konsep seksual - d3 keperawatan
 
Satuan acara penyuluhan seks bebas
Satuan acara penyuluhan seks bebasSatuan acara penyuluhan seks bebas
Satuan acara penyuluhan seks bebas
 

Recently uploaded

PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
dpp11tya
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
AgusRahmat39
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
NurindahSetyawati1
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
AtiAnggiSupriyati
 

Recently uploaded (20)

CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 

PPT ARAP.pptx

  • 1. Kekerasan Seksual Muhammad Fathur Rohman 20210110100037
  • 2. Topik Pembahasan Kekerasan Seksual Penyebab Kekerasan Seksual Dampak Kekerasan Seksual Bentuk-bentuk Kekerasan 01 02 03 04 05 Pencegahan Dari Kekerasan Seksual
  • 4. Kekerasan Seksual Kekerasan seksual adalah sebuah tindakan pelecehan seksual terhadap seseorang tanpa adanya persetujuan dari pihak yang bersangkutan. Kekerasan seksual juga setiap perbuatan merendahkan, menghina, menyerang dan/atau tindakan lainnya, terhadap tubuh yang terkait dengan nafsu perkelaminan, hasrat seksual seseorang, dan/atau fungsi reproduksi, secara paksa, bertentangan dengan kehendak seseorang, dan/atau tindakan lain yang menyebabkan seseorang itu tidak mampu memberikan persetujuan dalam keadaan bebas, karena ketimpangan relasi kuasa, relasi gender dan/atau sebab lain, yang berakibat atau dapat berakibat penderitaan atau kesengsaraan terhadap secara fisik, psikis, seksual, kerugian secara ekonomi, sosial, budaya, dan/atau politik.
  • 7. penyebabnya: 1. Lemahnya diri korban 2. Hawa nafsu yang tidak bisa dijaga atau dikendalikan 3. Pernah menjadi korban kekerasan seksual 4. Menjadi saksi atau pada masa lalu pernah melihat kekerasan seksual 5. Memiliki kuasa yang tertinggi 6. Fantasi seksual 7. Kebiasaan menonton video porno
  • 9. Bentuk-Bentuk: 1. Pemerkosaan 2. Pelecehan seksual 3. Eksploitasi seksual 4. Perdagangan manusia untuk tujuan seksual 5. Prostitusi paksa 6. Perbudakan seksual 7. Penyiksaan seksual 8. Penghukuman tidak manusiawi dan bernuansa seksual
  • 11. Dampaknya 1. Adanya dorongan untuk bunuh diri. 2. Dampak psikologis. 3. Depresi. 4. Luka secara fisik. 5. Mempunyai penyakit menular seksual. 6. Kehamilan tidak diinginkan.
  • 13. Cara Pencegahannya: 1. Ditegakan tentang hukuman dari kekerasan seksual tersebut 2. Diberi pendidikan tentang kekerasan seksual 3. Jangan mudah percaya kepada orang yang baru maupun yang sudah dikenal 4. Hindari hal-hal yang berbau pornografi 5. Bersikap tegas kepada orang lain 6. Mempelajari bela diri 7. Mempersiapkan alat pelindung
  • 14. Kesimpulan ● Kekerasan seksual ini banyak terjadi dimana-mana dari hal yang terkecil saja yang dapat kita jumpai didalam kehidupan sehari-hari, untuk kita menghindari dari masalah tersebut pastinya kita dari lingkungan juga harus terhindar dari yang dekat atau berbau dengan kekerasan seksual. Memang kekerasan seksual ini susah untuk dihapus Karena banyak orang-orang yang susah untuk mengikuti atau mentaati norma atau aturan yang sudah dibuat oleh pemerintah, walaupun memang hukumannya sudah jelas tetapi masih banyak pelaku-pelaku terhadap kekerasan seksual ini. Adanya makalah ini untuk memberikan kepada pembaca tentang pengetahuan kekerasan seksual.